SlideShare a Scribd company logo
TRANSPOR OKSIGEN, 
KARBONDIOKSIDA, DAN REGULASI 
PERNAPASAN 
KELOMPOK 2: 
1. DEWI MAHARANI (1211060123) 
2. DEWI SETIAWATI (1211060082) 
3. HELEN ARISKA (1211060195)
TRANSPOR OKSIGEN (O2) 
• Transpor oksigen dalam darah terjadi dengan 
2 cara, yaitu: 
1. dengan cara sederhana (terlarut dalam 
plasma darah) 
2. dengan cara diikat oleh pigmen respirasi
• Pigmen respirasi merupakan protein dalam 
darah yang memiliki afinitas atau daya gabung 
tinggi terhadap oksigen. 
• Keberadaan pigmen respirasi dalam darah 
dapat meningkatkan kapasitas pengangkutan 
oksigen. 
• Hemoglobin ditemukan dalam darah manusia 
,protozoa, dan filum hewan. 
• Hemoglobin tersusun atas senyawa porfirin 
besi yang berikatan dengan protein globin.
• O2 diangkut oleh darah, 
Dikombinasikan dalam hemoglobin (Hb) 
dalam sel darah merah (>98%) 
Terlarut dalam plasma darah ( < 2%)
• Setiap molekul hemoglobin dapat membawa 
empat molekul oksigen 
• Ketika oksigen mengikat hemoglobin, 
membentuk oksihemoglobin 
• Hemoglobin yang tidak terikat pada oksigen 
disebut sebagai deoksihemoglobin
• Pengikatan O2 hemoglobin tergantung pada 
PO2 dalam darah dan kekuatan ikatan, atau 
afinitas, antara hemoglobin dan oksigen.
TRANSPOR KARBONDIOKSIDA 
• Aktifitas metabolisme sel akan menghasilkan 
zat sisa,antara lain CO2 dan air. 
• CO2 sangat mudah berikatan dengan air 
membentuk asam karbonat yang memiliki 
kekuatan untuk menciptakan kondisi asam. 
• Reaksi antara CO2 dan air terjadi melalui 
persamaan reaksi:CO2 +H2O H2CO3
• Reaksi pembentukan asam karbonat dapat 
terjadi dalam cairan jaringan/ruang ekstrasel, 
plasma, maupun didalam sel darah merah. 
• Pembentukan asam karbonat ( H2CO3) terjadi 
dalam sel darah merah sangat cepat. 
• Darah mengangkut CO2 dalam beberapa 
bentuk, yaitu sebagai senyawa karbamino, 
CO2, terlarut dalam plasma , asam karbonat, 
ion bikarbonat ,dan senyawa bikarbonat.
• Pengangkutan CO2 dalam bentuk senyawa 
bikarbonat cara untuk mempertahankan 
keseimbangan pH. 
• Mempertahankan keseimbangan pH merupakan 
tugas tambahan bagi sistem respirasi, diluar tugas 
utamanya untuk mentranspor O2 dan CO2. 
• Chloride shift merupakan mekanisme untuk 
menjaga keseimbangan elektrik antara plasma 
darah dan sel darah merah, dengan mengatur 
perpindahan ion Cl- ke arah tertentu.
REGULASI PERNAPASAN 
• Respirasi pada hewan merupakan proses yang 
diatur oleh saraf untuk mencukupi kebutuhan 
akan oksigen dan membuang CO2 secara 
efektif. 
• Respirasi dapat berlangsung secara kimiawi 
maupun saraf yang berfungsi untuk menjaga 
keseimbangan kadar oksigen dan 
karbondioksida dalam tubuh.
• Pusat inspiratoris dan pusat ekspiratoris bilateral, 
terletak dalam medula oblongata dan pons. 
• Pada saat beristirahat pernapasan dikendalikan oleh 
pusat inspiratoris, sedangkan ekspirasi merupakan 
respon pasif. 
• Pusat-pusat itu mengirimkan aliran impuls eksitatoris 
melalui nefrus frenikus ke diafragma dan otot dada 
agar berkontraksi dan menyebabkan inhalasi. 
• Setelah 2 detik, Pusat itu berhenti mengirimkan 
impuls, dan otot pun berelaksasi, sehingga terjadi 
ekshalasi
MEKANISME INHALASI DAN EKSHALASI
• Saat aktivitas meningkat, ketika bernapas 
menjadi semakin cepat dan dalam, pusat-pusat 
ekspiratoris pun menjadi aktif. 
• mengirimkan aliran periodik impuls 
penghambat ke pusat-pusat inspiratoris, 
sehingga menghentikan inhalasi, 
• mengirimkan impuls-impuls stimulatoris ke 
otot-otot dada dan perut yang menyebabkan 
ekshalasi yang lebih besar daripada yang 
dihasilkan oleh relaksasi sederhana diafragma 
dan otot-otot inpiratoris lainnya.

More Related Content

What's hot

Eritrosit
EritrositEritrosit
Cairan dan elektrolit
Cairan dan elektrolitCairan dan elektrolit
Cairan dan elektrolit
Asyifa Robiatul adawiyah
 
keseimbangan asam basa
keseimbangan asam basakeseimbangan asam basa
keseimbangan asam basaYuli Thamrin
 
Keseimbangan asam basa
Keseimbangan asam basaKeseimbangan asam basa
Keseimbangan asam basa
Hamdan Hariawan
 
fisiologi hewan Pertukaran gas fiswan
 fisiologi hewan Pertukaran gas fiswan fisiologi hewan Pertukaran gas fiswan
fisiologi hewan Pertukaran gas fiswan
Yuni Ariyanti Part II
 
Keseimbangan asam bas
Keseimbangan asam basKeseimbangan asam bas
Keseimbangan asam bas
Hilda Lamtia
 
cairan tubuh elektrolit asam basa
cairan tubuh elektrolit asam basa cairan tubuh elektrolit asam basa
cairan tubuh elektrolit asam basa
Afit Nadya
 
Keseimbangan cairan dan elektrolit by ressy thamrin
Keseimbangan cairan dan elektrolit by ressy thamrinKeseimbangan cairan dan elektrolit by ressy thamrin
Keseimbangan cairan dan elektrolit by ressy thamrin
ressy_tha
 
Metabolisme asam basa kelompok 3 AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Metabolisme asam basa kelompok 3 AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Metabolisme asam basa kelompok 3 AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Metabolisme asam basa kelompok 3 AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
Kebutuhan cairan dan elketrlit
Kebutuhan cairan dan elketrlitKebutuhan cairan dan elketrlit
Kebutuhan cairan dan elketrlit
dinda putri
 
Metabolisme air (4)
Metabolisme air (4)Metabolisme air (4)
Metabolisme air (4)
adeputra93
 
Mekanisme kerja jantung
Mekanisme kerja jantung Mekanisme kerja jantung
Mekanisme kerja jantung
Hafidh Bagus
 
Fha hemoglobin
Fha hemoglobinFha hemoglobin
Fha hemoglobin
Candra Hermawan
 

What's hot (18)

Eritrosit
EritrositEritrosit
Eritrosit
 
Cairan dan elektrolit
Cairan dan elektrolitCairan dan elektrolit
Cairan dan elektrolit
 
keseimbangan asam basa
keseimbangan asam basakeseimbangan asam basa
keseimbangan asam basa
 
Sistem pernapasan
Sistem pernapasanSistem pernapasan
Sistem pernapasan
 
Keseimbangan asam basa
Keseimbangan asam basaKeseimbangan asam basa
Keseimbangan asam basa
 
fisiologi hewan Pertukaran gas fiswan
 fisiologi hewan Pertukaran gas fiswan fisiologi hewan Pertukaran gas fiswan
fisiologi hewan Pertukaran gas fiswan
 
Power Point Ginjal
Power Point GinjalPower Point Ginjal
Power Point Ginjal
 
Keseimbangan asam bas
Keseimbangan asam basKeseimbangan asam bas
Keseimbangan asam bas
 
cairan tubuh elektrolit asam basa
cairan tubuh elektrolit asam basa cairan tubuh elektrolit asam basa
cairan tubuh elektrolit asam basa
 
Keseimbangan cairan dan elektrolit by ressy thamrin
Keseimbangan cairan dan elektrolit by ressy thamrinKeseimbangan cairan dan elektrolit by ressy thamrin
Keseimbangan cairan dan elektrolit by ressy thamrin
 
Metabolisme asam basa kelompok 3 AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Metabolisme asam basa kelompok 3 AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Metabolisme asam basa kelompok 3 AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Metabolisme asam basa kelompok 3 AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
 
Makalah fishew
Makalah fishewMakalah fishew
Makalah fishew
 
Kebutuhan cairan dan elketrlit
Kebutuhan cairan dan elketrlitKebutuhan cairan dan elketrlit
Kebutuhan cairan dan elketrlit
 
Makalah pernapasan
Makalah pernapasanMakalah pernapasan
Makalah pernapasan
 
Metabolisme air (4)
Metabolisme air (4)Metabolisme air (4)
Metabolisme air (4)
 
Mekanisme kerja jantung
Mekanisme kerja jantung Mekanisme kerja jantung
Mekanisme kerja jantung
 
Fha hemoglobin
Fha hemoglobinFha hemoglobin
Fha hemoglobin
 
Respirasi AKPER PEMKAB MUNA
Respirasi AKPER PEMKAB MUNA Respirasi AKPER PEMKAB MUNA
Respirasi AKPER PEMKAB MUNA
 

Similar to Fiswan

mekanisme_pertukaran_gas_O2_dan_Co2[1].pptx
mekanisme_pertukaran_gas_O2_dan_Co2[1].pptxmekanisme_pertukaran_gas_O2_dan_Co2[1].pptx
mekanisme_pertukaran_gas_O2_dan_Co2[1].pptx
NOVAcica
 
2. TERAPI OKSIGEN (O2).pptx
2. TERAPI OKSIGEN (O2).pptx2. TERAPI OKSIGEN (O2).pptx
2. TERAPI OKSIGEN (O2).pptx
Ernifitriyani
 
Bab 6 Sistem Pernapasan.pptx
Bab 6 Sistem Pernapasan.pptxBab 6 Sistem Pernapasan.pptx
Bab 6 Sistem Pernapasan.pptx
DekaMuliya1
 
BAB 2 TINGKATAN 3 KSSM SISTEM RESPIRASI MANUSIA
BAB 2 TINGKATAN 3 KSSM SISTEM RESPIRASI MANUSIABAB 2 TINGKATAN 3 KSSM SISTEM RESPIRASI MANUSIA
BAB 2 TINGKATAN 3 KSSM SISTEM RESPIRASI MANUSIA
AriiqZiqri
 
BAB 2 RESPIRASI TINGKATAN 3 KSSM 2023. PDPR
BAB 2 RESPIRASI TINGKATAN 3 KSSM 2023. PDPRBAB 2 RESPIRASI TINGKATAN 3 KSSM 2023. PDPR
BAB 2 RESPIRASI TINGKATAN 3 KSSM 2023. PDPR
g52077627
 
Oksigenasi
OksigenasiOksigenasi
Oksigenasi
Aulia Kauri
 
Sistem pernafasan Manusia
Sistem pernafasan ManusiaSistem pernafasan Manusia
Sistem pernafasan Manusia
Yusuf Aruke
 
3. TRANSPORT OKSIGEN.pptx
3. TRANSPORT OKSIGEN.pptx3. TRANSPORT OKSIGEN.pptx
3. TRANSPORT OKSIGEN.pptx
Eka Ariyasa
 
Sistem Pernapasan Manusia LKS
Sistem Pernapasan Manusia LKSSistem Pernapasan Manusia LKS
Sistem Pernapasan Manusia LKS
Nining Purwaningsih
 
KESEIMBANGAN ASAM BASA-1.pptx
KESEIMBANGAN ASAM BASA-1.pptxKESEIMBANGAN ASAM BASA-1.pptx
KESEIMBANGAN ASAM BASA-1.pptx
MuhAnasFadliFSakti
 
Prosespertukarangas 140822221455-phpapp01
Prosespertukarangas 140822221455-phpapp01Prosespertukarangas 140822221455-phpapp01
Prosespertukarangas 140822221455-phpapp01Azy lia An-nadwi
 
Air dan Elektrolit
Air dan ElektrolitAir dan Elektrolit
Air dan ElektrolitDedi Kun
 
Anatomi Fisiologi sel darah manusia (sel darah Merah)
Anatomi Fisiologi sel darah manusia (sel darah Merah)Anatomi Fisiologi sel darah manusia (sel darah Merah)
Anatomi Fisiologi sel darah manusia (sel darah Merah)
SunaeniEni
 
macam macam volume udara pernafasan.pptx
macam macam volume udara pernafasan.pptxmacam macam volume udara pernafasan.pptx
macam macam volume udara pernafasan.pptx
AyuSibagariang1
 
Makalah pernapasan
Makalah pernapasanMakalah pernapasan
Makalah pernapasan
Septian Muna Barakati
 
Tue feb-28-115328-0700-2017
Tue feb-28-115328-0700-2017Tue feb-28-115328-0700-2017
Tue feb-28-115328-0700-2017
anik anik
 
Bab1 biologiting-5-111030090206-phpapp01
Bab1 biologiting-5-111030090206-phpapp01Bab1 biologiting-5-111030090206-phpapp01
Bab1 biologiting-5-111030090206-phpapp01Nurul Najwa
 
Bab 13 homeostasis dan sistem urinari nota mudah belajar
Bab 13 homeostasis dan sistem urinari nota mudah belajarBab 13 homeostasis dan sistem urinari nota mudah belajar
Bab 13 homeostasis dan sistem urinari nota mudah belajar
NORASYIKINBTEAHMADKH
 
ppt respirasi
ppt respirasippt respirasi
ppt respirasi
Viliansyah Viliansyah
 

Similar to Fiswan (20)

Ppt. fisiologi hewan.
Ppt. fisiologi hewan.Ppt. fisiologi hewan.
Ppt. fisiologi hewan.
 
mekanisme_pertukaran_gas_O2_dan_Co2[1].pptx
mekanisme_pertukaran_gas_O2_dan_Co2[1].pptxmekanisme_pertukaran_gas_O2_dan_Co2[1].pptx
mekanisme_pertukaran_gas_O2_dan_Co2[1].pptx
 
2. TERAPI OKSIGEN (O2).pptx
2. TERAPI OKSIGEN (O2).pptx2. TERAPI OKSIGEN (O2).pptx
2. TERAPI OKSIGEN (O2).pptx
 
Bab 6 Sistem Pernapasan.pptx
Bab 6 Sistem Pernapasan.pptxBab 6 Sistem Pernapasan.pptx
Bab 6 Sistem Pernapasan.pptx
 
BAB 2 TINGKATAN 3 KSSM SISTEM RESPIRASI MANUSIA
BAB 2 TINGKATAN 3 KSSM SISTEM RESPIRASI MANUSIABAB 2 TINGKATAN 3 KSSM SISTEM RESPIRASI MANUSIA
BAB 2 TINGKATAN 3 KSSM SISTEM RESPIRASI MANUSIA
 
BAB 2 RESPIRASI TINGKATAN 3 KSSM 2023. PDPR
BAB 2 RESPIRASI TINGKATAN 3 KSSM 2023. PDPRBAB 2 RESPIRASI TINGKATAN 3 KSSM 2023. PDPR
BAB 2 RESPIRASI TINGKATAN 3 KSSM 2023. PDPR
 
Oksigenasi
OksigenasiOksigenasi
Oksigenasi
 
Sistem pernafasan Manusia
Sistem pernafasan ManusiaSistem pernafasan Manusia
Sistem pernafasan Manusia
 
3. TRANSPORT OKSIGEN.pptx
3. TRANSPORT OKSIGEN.pptx3. TRANSPORT OKSIGEN.pptx
3. TRANSPORT OKSIGEN.pptx
 
Sistem Pernapasan Manusia LKS
Sistem Pernapasan Manusia LKSSistem Pernapasan Manusia LKS
Sistem Pernapasan Manusia LKS
 
KESEIMBANGAN ASAM BASA-1.pptx
KESEIMBANGAN ASAM BASA-1.pptxKESEIMBANGAN ASAM BASA-1.pptx
KESEIMBANGAN ASAM BASA-1.pptx
 
Prosespertukarangas 140822221455-phpapp01
Prosespertukarangas 140822221455-phpapp01Prosespertukarangas 140822221455-phpapp01
Prosespertukarangas 140822221455-phpapp01
 
Air dan Elektrolit
Air dan ElektrolitAir dan Elektrolit
Air dan Elektrolit
 
Anatomi Fisiologi sel darah manusia (sel darah Merah)
Anatomi Fisiologi sel darah manusia (sel darah Merah)Anatomi Fisiologi sel darah manusia (sel darah Merah)
Anatomi Fisiologi sel darah manusia (sel darah Merah)
 
macam macam volume udara pernafasan.pptx
macam macam volume udara pernafasan.pptxmacam macam volume udara pernafasan.pptx
macam macam volume udara pernafasan.pptx
 
Makalah pernapasan
Makalah pernapasanMakalah pernapasan
Makalah pernapasan
 
Tue feb-28-115328-0700-2017
Tue feb-28-115328-0700-2017Tue feb-28-115328-0700-2017
Tue feb-28-115328-0700-2017
 
Bab1 biologiting-5-111030090206-phpapp01
Bab1 biologiting-5-111030090206-phpapp01Bab1 biologiting-5-111030090206-phpapp01
Bab1 biologiting-5-111030090206-phpapp01
 
Bab 13 homeostasis dan sistem urinari nota mudah belajar
Bab 13 homeostasis dan sistem urinari nota mudah belajarBab 13 homeostasis dan sistem urinari nota mudah belajar
Bab 13 homeostasis dan sistem urinari nota mudah belajar
 
ppt respirasi
ppt respirasippt respirasi
ppt respirasi
 

More from Yunny Anaidsorrageris (13)

Daftar pustaka
Daftar pustakaDaftar pustaka
Daftar pustaka
 
Cover proposal
Cover proposalCover proposal
Cover proposal
 
Bab iii tps
Bab iii tpsBab iii tps
Bab iii tps
 
Bab ii tps
Bab ii tpsBab ii tps
Bab ii tps
 
Bab i tps
Bab i tpsBab i tps
Bab i tps
 
114 387-1-pb
114 387-1-pb114 387-1-pb
114 387-1-pb
 
16 semnas 2007 bambang subali_uny _p.204-224_
16 semnas 2007 bambang subali_uny _p.204-224_16 semnas 2007 bambang subali_uny _p.204-224_
16 semnas 2007 bambang subali_uny _p.204-224_
 
16 4 2010_0362_0364
16 4 2010_0362_036416 4 2010_0362_0364
16 4 2010_0362_0364
 
05. studi-histologi-sel-endokrin-ekstra-insular-pankreas-kambing-dan-domba-lo...
05. studi-histologi-sel-endokrin-ekstra-insular-pankreas-kambing-dan-domba-lo...05. studi-histologi-sel-endokrin-ekstra-insular-pankreas-kambing-dan-domba-lo...
05. studi-histologi-sel-endokrin-ekstra-insular-pankreas-kambing-dan-domba-lo...
 
Keanekaragaman hewan
Keanekaragaman hewanKeanekaragaman hewan
Keanekaragaman hewan
 
Makalah
Makalah Makalah
Makalah
 
Skripsi tugas bu aidi kel.4
Skripsi tugas bu aidi kel.4Skripsi tugas bu aidi kel.4
Skripsi tugas bu aidi kel.4
 
Ekologi mklh biogeokim
Ekologi mklh biogeokimEkologi mklh biogeokim
Ekologi mklh biogeokim
 

Fiswan

  • 1. TRANSPOR OKSIGEN, KARBONDIOKSIDA, DAN REGULASI PERNAPASAN KELOMPOK 2: 1. DEWI MAHARANI (1211060123) 2. DEWI SETIAWATI (1211060082) 3. HELEN ARISKA (1211060195)
  • 2. TRANSPOR OKSIGEN (O2) • Transpor oksigen dalam darah terjadi dengan 2 cara, yaitu: 1. dengan cara sederhana (terlarut dalam plasma darah) 2. dengan cara diikat oleh pigmen respirasi
  • 3. • Pigmen respirasi merupakan protein dalam darah yang memiliki afinitas atau daya gabung tinggi terhadap oksigen. • Keberadaan pigmen respirasi dalam darah dapat meningkatkan kapasitas pengangkutan oksigen. • Hemoglobin ditemukan dalam darah manusia ,protozoa, dan filum hewan. • Hemoglobin tersusun atas senyawa porfirin besi yang berikatan dengan protein globin.
  • 4. • O2 diangkut oleh darah, Dikombinasikan dalam hemoglobin (Hb) dalam sel darah merah (>98%) Terlarut dalam plasma darah ( < 2%)
  • 5. • Setiap molekul hemoglobin dapat membawa empat molekul oksigen • Ketika oksigen mengikat hemoglobin, membentuk oksihemoglobin • Hemoglobin yang tidak terikat pada oksigen disebut sebagai deoksihemoglobin
  • 6. • Pengikatan O2 hemoglobin tergantung pada PO2 dalam darah dan kekuatan ikatan, atau afinitas, antara hemoglobin dan oksigen.
  • 7. TRANSPOR KARBONDIOKSIDA • Aktifitas metabolisme sel akan menghasilkan zat sisa,antara lain CO2 dan air. • CO2 sangat mudah berikatan dengan air membentuk asam karbonat yang memiliki kekuatan untuk menciptakan kondisi asam. • Reaksi antara CO2 dan air terjadi melalui persamaan reaksi:CO2 +H2O H2CO3
  • 8. • Reaksi pembentukan asam karbonat dapat terjadi dalam cairan jaringan/ruang ekstrasel, plasma, maupun didalam sel darah merah. • Pembentukan asam karbonat ( H2CO3) terjadi dalam sel darah merah sangat cepat. • Darah mengangkut CO2 dalam beberapa bentuk, yaitu sebagai senyawa karbamino, CO2, terlarut dalam plasma , asam karbonat, ion bikarbonat ,dan senyawa bikarbonat.
  • 9. • Pengangkutan CO2 dalam bentuk senyawa bikarbonat cara untuk mempertahankan keseimbangan pH. • Mempertahankan keseimbangan pH merupakan tugas tambahan bagi sistem respirasi, diluar tugas utamanya untuk mentranspor O2 dan CO2. • Chloride shift merupakan mekanisme untuk menjaga keseimbangan elektrik antara plasma darah dan sel darah merah, dengan mengatur perpindahan ion Cl- ke arah tertentu.
  • 10. REGULASI PERNAPASAN • Respirasi pada hewan merupakan proses yang diatur oleh saraf untuk mencukupi kebutuhan akan oksigen dan membuang CO2 secara efektif. • Respirasi dapat berlangsung secara kimiawi maupun saraf yang berfungsi untuk menjaga keseimbangan kadar oksigen dan karbondioksida dalam tubuh.
  • 11. • Pusat inspiratoris dan pusat ekspiratoris bilateral, terletak dalam medula oblongata dan pons. • Pada saat beristirahat pernapasan dikendalikan oleh pusat inspiratoris, sedangkan ekspirasi merupakan respon pasif. • Pusat-pusat itu mengirimkan aliran impuls eksitatoris melalui nefrus frenikus ke diafragma dan otot dada agar berkontraksi dan menyebabkan inhalasi. • Setelah 2 detik, Pusat itu berhenti mengirimkan impuls, dan otot pun berelaksasi, sehingga terjadi ekshalasi
  • 13. • Saat aktivitas meningkat, ketika bernapas menjadi semakin cepat dan dalam, pusat-pusat ekspiratoris pun menjadi aktif. • mengirimkan aliran periodik impuls penghambat ke pusat-pusat inspiratoris, sehingga menghentikan inhalasi, • mengirimkan impuls-impuls stimulatoris ke otot-otot dada dan perut yang menyebabkan ekshalasi yang lebih besar daripada yang dihasilkan oleh relaksasi sederhana diafragma dan otot-otot inpiratoris lainnya.