SlideShare a Scribd company logo
3.3.a.6 Demonstrasi Kontekstual Modul 3.3
PENGELOLAAN PROGRAM YANG BERDAMPAK
POSITIF PADA MURID
Maryanto
CGP Angkatan 7 - Kab. Temanggung
Pendidikan Guru Penggerak Angkatan 7
Kabupaten Temanggung
Rr. SUINDAH WIJAYANTI, S.Pd., M.MPd
Fasilitator Pengajar Praktik
MARYANTO
CGP Angkatan 7
ENY LESTARI, S.Pd
CGP dapat mengembangkan ide dari ruang
kolaborasi menjadi sebuah prakarsa perubahan
dalam bentuk rencana program/kegiatan yang
memanfaatkan model manajemen perubahan
BAGJA.
Tujuan Pembelajaran Khusus
DASAR FILOSOFI KHD
Maksud pengajaran dan pendidikan yang
berguna untuk perikehidupan bersama adalah
memerdekakan manusia sebagai anggota
persatuan (rakyat).
POIN/KOMPONEN PROFIL PELAJAR PANCASILA
YANG DIKEMBANGKAN
 Mandiri
Menumbuhkembangkan kepemimpinan murid, yang mendorong murid
untuk mengambil kontrol yang bertanggungjawab atas kegiatan yang
dipilih.
Menumbuhkembangkan kepemimpinan murid, yang mendorong
murid mengembangkan cara berpikir yang sistematis, terbuka,
dan kritis.
Menumbuhkembangkan kreativitas sehingga murid mampu
memodifikasi dan menghasilkan sesuatu yang orisinil, bermakna,
dan berdampak.
 Bernalar Kritis
 Kreatif
KARAKTERISTIK LINGKUNGAN PENDUKUNG
TUMBUHNYA KEPEMIMPINAN MURID YANG
AKAN DIKEMBANGKAN
 Lingkungan yang melatih keterampilan yang dibutuhkan
murid dalam proses pencapaian tujuan akademik
maupun non-akademiknya.
 Lingkungan yang menempatkan murid sedemikian rupa
sehingga terlibat aktif dalam proses belajarnya sendiri.
Menumbuhkan keterampilan murid untuk
mencapai tujuan akademik dan non
akademiknya sehingga terlibat aktif dalam
proses belajarnya sendiri, melalui program
Gelali (Gerakan Lancar Literasi)
PRAKARSA PERUBAHAN
 Pendekatan yang digunakan adalah Inkuiri
Apresiatif (IA) melalui tahapan BAGJA.
 Inkuiri Apresiatif (IA) dikenal sebagai
pendekatan manajemen perubahan yang
kolaboratif dan berbasis kekuatan. Konsep IA
ini pertama kali dikembangkan oleh David
Cooperrider (Noble & Mc. Grath, 2016).
PERUMUSAN STRATEGI
PELAKSANAAN PROGRAM
B-uat Pertanyaan Utama
A-mbil Pelajaran
G-ali Mimpi
J-abarkan Rencana
A-tur Eksekusi
TAHAPAN BAGJA
B-uat Pertanyaan Utama
PERTANYAAN
 Mengapa kita perlu
meningkatkan
kemampuan literasi
murid?
 Bagaimana cara
meningkatkan
kemampuan literasi untuk
kelas 4,5, dan 6, sekaligus
menumbuhkan
keterampilan murid untuk
mencapai tujuan
akademik dan non
akademiknya sehingga
terlibat aktif dalam proses
belajarnya sendiri?
TINDAKAN
YANG DIPERLUKAN UNTUK
MENDAPATKAN JAWABAN
RENCANA
UNTUK MELIBATKAN
SUARA/PILIHAN
/KEPEMILIKAN MURID
ASET/KEKUATAN /SUMBERD
AYA YANG DAPAT DI
BERDAYAKAN PADA TAHAP
INI
• Berdiskusi dengan kepala
sekolah dan rekan guru
tentang pentingnya literasi
dan bagaimana program
literasi selama ini dapat
berhasil.
• Berdiskusi dengan rekan
guru tentang hal-hal yang
menarik apa saja yang bisa
menumbuhkan keaktifan
murid untuk melakukan
kegiatan literasi.
• Berdiskusi bersama
murid kelas 4, 5, dan 6
untuk menguatkan ide.
 Modal manusia : murid,
guru dan Kepala sekolah.
WAKTU YANG DIPERLUKAN = 1 hari
PENANGGUNG JAWAB TAHAP INI = CGP
A-mbil Pelajaran
PERTANYAAN
• Aktivitas apa yang dapat
menarik minat literasi
murid selama ini?
• Mana kebijakan sekolah
yang telah mendukung
peningkatan minat literasi
murid?
TINDAKAN
YANG DIPERLUKAN UNTUK
MENDAPATKAN JAWABAN
RENCANA
UNTUK MELIBATKAN
SUARA/PILIHAN
/KEPEMILIKAN MURID
ASET/KEKUATAN /SUMBERD
AYA YANG DAPAT DI
BERDAYAKAN PADA TAHAP
INI
• Observasi kegiatan literasi
yang selama ini berjalan
di kelas 4,5, dan 6.
• Memberikan pertanyaan-
pertanyaan terbuka untuk
menggali minat literasi
murid.
• Melakukan sesi diskusi
atau curah pendapat
bersama murid kelas 4,5,
dan 6 untuk mengetahui
program literasi yang telah
berjalan selama ini.
• Melakukan curah pendapat
mengenai hal apa saja yang
dapat menarik minat
mereka tentang literasi.
• Modal manusia:murid,
guru dan Kepala sekolah
• Modal fisik : ruang
kelas,perpustakaan,
buku-buku dan media
cetak lainnya
• Modal Politik : Kebijakan
Sekolah
WAKTU YANG DIPERLUKAN = 1 hari
PENANGGUNG JAWAB TAHAP INI = CGP
G-ali Mimpi
PERTANYAAN
• Bagaimana perasaan
kami memiliki murid
yang memiliki jiwa
literasi?
• Apa hal-hal baru yang
bisa kami lakukan
setelah terwujudnya
kemandirian dan aktif
literasi?
• Apa hal-hal dibayangkan
akan tersedia untuk
mempertahankan
budaya literasi mandiri?
TINDAKAN
YANG DIPERLUKAN UNTUK
MENDAPATKAN JAWABAN
RENCANA
UNTUK MELIBATKAN
SUARA/PILIHAN
/KEPEMILIKAN MURID
ASET/KEKUATAN /SUMBERD
AYA YANG DAPAT DI
BERDAYAKAN PADA TAHAP
INI
• Mengajak rekan guru
dan murid untuk
membuat daftar harapan
dan evaluasi mengenai
perubahan yang terjadi
sebelum dan setelah
Program Gelali rutin
dilaksanakan.
• Memajang karya dikelas
masing-masing.
• Melakukan sesi berbagi
bersama murid kelas 4,5,
dan 6 untuk saling
melengkapi daftar
harapan dan evaluasi dari
terlaksananya Program
Gelali yang bertujuan
meningkatkan keaktifan
literasi murid.
• Modal manusia: murid,
reakan guru
WAKTU YANG DIPERLUKAN = 1 hari
PENANGGUNG JAWAB TAHAP INI = CGP
J-abarkan Rencana
PERTANYAAN
• Apa langkah paling
sederhana yang bisa
dilakukan?
• Berapa lama target wuntuk
mencapai budaya mandiri
dan aktif berliterasi?
• Apa tindakan- tindakan
yang bisa mendukung
usaha mencapai budaya
mandiri dan aktif
berliterasi ini?
• Bagaimana mengukur
kemajuan dan melanjutkan
tindakan?
TINDAKAN
YANG DIPERLUKAN UNTUK
MENDAPATKAN JAWABAN
RENCANA
UNTUK MELIBATKAN
SUARA/PILIHAN
/KEPEMILIKAN MURID
ASET/KEKUATAN /SUMBERD
AYA YANG DAPAT DI
BERDAYAKAN PADA TAHAP
INI
• Mendiskusikan rancangan
Program Gelali dengan
Wali Kelas 4,5, dan 6.
• Mendata buku yang ada di
tiap kelas.
• Mengkoordinasikan
rancangan jadwal
pelaksanaan Gelali dengan
Wali Kelas 4,5, dan 6.
• Membuat catatan
perkembangan dan
evaluasi program.
• Membuat kepengurusan
program yang terdiri dari
ketua, sekretaris, dan
penanggung jawab.
• Mendiskusikan jadwal
dan teknis pelaksanaan
Program Gelali ( menghias
pojoki baca, jadwal
membaca buku, cara
penyampaian isi buku)
• Modal manusia : murid
dan rekan guru
• Modal fisik : ruang kelas,
perpustakaan, buku-
buku dan media cetak
lainnya.
• Modal sosial : kolaborasi
warga sekolah.
WAKTU YANG DIPERLUKAN = 6 hari
PENANGGUNG JAWAB TAHAP INI = CGP
A-tur Eksekusi
PERTANYAAN
 Siapa saja yang saya
libatkan dalam
mewujudkan program
ini?
 Siapa yang bertanggung
jawab memonitor agar
Program Gelali dapat
tetap nyaman dan
berkelanjutan?
 Kapan Program Gelali
dapat mulai dilakukan?
TINDAKAN
YANG DIPERLUKAN UNTUK
MENDAPATKAN JAWABAN
RENCANA
UNTUK MELIBATKAN
SUARA/PILIHAN
/KEPEMILIKAN MURID
ASET/KEKUATAN /SUMBERD
AYA YANG DAPAT DI
BERDAYAKAN PADA TAHAP
INI
• Menyusun tim Pemantau (
yang terdiri dari Kepala
sekolah, dan Guru Kelas 4,5,
dan 6) dan tim Pelaksana
(yang terdiri dari komite kelas)
• Membuat SK tugas Tim
Pemantau dan Tim pelaksana.
• Mengajak orang tua untuk ikut
memantau perkembangan
literasi siswa.
• Menyusun jadwal pelaksanaan
selama 1 semester.
• Mengkoordinasikan
pembagian tugas dalam
kepengurusan komite kelas,
Ketua sebagai kontroling
target membaca siswa di
kelasnya, sekretaris sebagai
pencatat buku yang telah
dibaca, penanggung jawab
sebagai pengatur mading dan
portofolio hasil resume buku
di kelas (untuk murid yang
menyampaikan isi buku dalam
bentuk tulisan).
• Modal manusia : murid
rekan guru, dan kepala
sekolah
• Modal fisik : ruang kelas,
perpustakaan, buku-
buku dan media cetak
lainnya.
• Modal sosial : kolaborasi
warga sekolah.
WAKTU YANG DIPERLUKAN = 2 hari
PENANGGUNG JAWAB TAHAP INI = CGP
• Program Gelali adalah program kokurikuler sekolah dibidang literasi
dengan pendekatan berbasis aset/kekuatan ( asset based thinking)
dengan memanfaatkan aset-aset yang ada di sekitar sekolah.
• Gelali maksudnya murid kelas 4-6 diharapkan dengan gerakan lancar
literasi ini dapat mengembangkan/meningkatkan kemampuan
literasinya, baik dalam hal membaca, mendengarkan, berbicara,
menulis isi cerita dengan gaya bahasa sendiri, dan menceritakan
kembali dengan bahasa sendiri.
• Program ini melibatkan kepemimpinan murid mulai dari
perencanaan hingga pelaksanaan program.
APA ITU “GELALI”?
Perencanaan Berbasis Data
Berdasarkan rapor pendidikan diperoleh data nilai literasi yang masih
rendah belum sesuai harapan sekolah. Hal ini menunjukkan bahwa
minat siswa dalam membaca buku dan menulis masih kurang,
sehingga perlu ditumbuhkan dan dioptimalkan agar bisa mewujudkan
murid yang memilik jiwa literasi.
Kebermanfaatan Program
Untuk menunjang kesiapan pelaksanaan kegiatan asesmen nasional
berbasis komputer yang mengujikan literasi murid.
LATAR BELAKANG
• Gelali sebagai kegiatan pembiasaan yang dilaksanakan pada jam ke nol 07.00 -07.30. Kegiatan ini
terjadwal dari Senin –Jumat atau sesuai kesepakatan, siswa membaca buku pilihannya boleh buku apa
saja
• Pada hari Sabtu murid melanjutkan kegiatan dengan menuliskan kembali dengan gaya bahasa sendiri
(isi buku yang dibaca /media yang ditonton /media yang didengar) atau menceritakan kembali di
depan teman-temannya.
• Kadang juga bisa diselingi mendengarkan cerita, atau menonton video atau delihat gambar yang di
paparkan.
• Setiap hari sabtu murid memaparkan hasil informasinya baik dalam bentuk tulisan maupun lisan.
• Hasil berupa tulisan di pajang di kelas atau di mading kelas selama satu minggu, kemudian
diportofoliokan dan mading diisi dengan hasil karya yang baru.
• Hasil karya lisan direkam kemudian disimpan atau dipublikasikan di medsos sekolah .
• Siswa diberikan ruang komentar untuk saling menilai atau memberi masukan terhadap sajian informasi
dari murid lain.
• Buku yang sudah terbaca atau sudah tidak diminati ditukar dengan koleksi buku di perpus atau kelas
lain.
• Agar pelaksanan kegiatan berjalan tertib dan lancar maka dibentuk komite kelas yang terdiri dari ketua,
sekretaris penanggungjawab Mading, penanggungjawab portofolio.
GAMBARAN UMUM
Demonstrasi Konstektual 3.3_CGP 7 Maryanto.pdf

More Related Content

What's hot

TUGAS KONEKSI ANTAR MATERI 3.1.pptx
TUGAS KONEKSI ANTAR MATERI 3.1.pptxTUGAS KONEKSI ANTAR MATERI 3.1.pptx
TUGAS KONEKSI ANTAR MATERI 3.1.pptx
Rosihan7
 
RUANG KOLABORASI 3.3_SESI 2.pptx
RUANG KOLABORASI 3.3_SESI 2.pptxRUANG KOLABORASI 3.3_SESI 2.pptx
RUANG KOLABORASI 3.3_SESI 2.pptx
AhmadAminollah
 
AKSI Nyata Modul 2.2.pdf
AKSI Nyata Modul 2.2.pdfAKSI Nyata Modul 2.2.pdf
AKSI Nyata Modul 2.2.pdf
AndriaDian
 
Diagram Frayer
Diagram FrayerDiagram Frayer
Diagram Frayer
NurilFile
 
BUDAYA POSITIF
BUDAYA POSITIFBUDAYA POSITIF
BUDAYA POSITIF
RioFernandoHalleiSPd
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan ok.pptx
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan ok.pptxKanvas BAGJA prakarsa perubahan ok.pptx
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan ok.pptx
JuangThamrin1
 
Kelompok 2 Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA (1).pptx
Kelompok 2 Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA (1).pptxKelompok 2 Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA (1).pptx
Kelompok 2 Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA (1).pptx
SikuloSikulo
 
1.3.a.6. Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3.pdf
1.3.a.6. Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3.pdf1.3.a.6. Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3.pdf
1.3.a.6. Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3.pdf
BASUKI ERYANTO
 
Unggah Rencana Kerja Pengembangan Program.pdf
Unggah Rencana Kerja Pengembangan Program.pdfUnggah Rencana Kerja Pengembangan Program.pdf
Unggah Rencana Kerja Pengembangan Program.pdf
MayaKurniawati6
 
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP.pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP.pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP.pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP.pptx
SukamtoSukamto21
 
Lembar kerja Ruang Kolaborasi Modul 2.2.docx
Lembar kerja Ruang Kolaborasi Modul 2.2.docxLembar kerja Ruang Kolaborasi Modul 2.2.docx
Lembar kerja Ruang Kolaborasi Modul 2.2.docx
Rakaahmad2
 
Rekap Umpan Balik Pendampingan Individu 2-Pendidikan Guru Penggerak.pdf
Rekap Umpan Balik Pendampingan Individu 2-Pendidikan Guru Penggerak.pdfRekap Umpan Balik Pendampingan Individu 2-Pendidikan Guru Penggerak.pdf
Rekap Umpan Balik Pendampingan Individu 2-Pendidikan Guru Penggerak.pdf
LaOdeKoestono
 
LOKAKARYA 1 - KELOMPOK 3 kegiatan CPP angkatan 11.pdf
LOKAKARYA 1 - KELOMPOK 3 kegiatan CPP angkatan 11.pdfLOKAKARYA 1 - KELOMPOK 3 kegiatan CPP angkatan 11.pdf
LOKAKARYA 1 - KELOMPOK 3 kegiatan CPP angkatan 11.pdf
lastry1
 
Penilaian_CGP_Angkatan-7.pptx
Penilaian_CGP_Angkatan-7.pptxPenilaian_CGP_Angkatan-7.pptx
Penilaian_CGP_Angkatan-7.pptx
DeasyIrawati2
 
Diskusi Visi dan Prakarsa Perubahan Sekolah..pptx
Diskusi Visi dan Prakarsa Perubahan Sekolah..pptxDiskusi Visi dan Prakarsa Perubahan Sekolah..pptx
Diskusi Visi dan Prakarsa Perubahan Sekolah..pptx
HendraKurniawan858649
 
Prakarsa perubahan ATAP - Kelompok 2 - Galih Latiano.pptx
Prakarsa perubahan ATAP - Kelompok 2 - Galih Latiano.pptxPrakarsa perubahan ATAP - Kelompok 2 - Galih Latiano.pptx
Prakarsa perubahan ATAP - Kelompok 2 - Galih Latiano.pptx
GalihLatiano1
 
Budaya Postif.pptx
Budaya Postif.pptxBudaya Postif.pptx
Budaya Postif.pptx
RofinaSaina
 
demonstrasi kontekstual modul 3.3.a.7.pdf
demonstrasi kontekstual modul 3.3.a.7.pdfdemonstrasi kontekstual modul 3.3.a.7.pdf
demonstrasi kontekstual modul 3.3.a.7.pdf
rahayu kartika
 
Tugas Modul 1.3.a.3 Mulai dari Diri.docx
Tugas Modul 1.3.a.3 Mulai dari Diri.docxTugas Modul 1.3.a.3 Mulai dari Diri.docx
Tugas Modul 1.3.a.3 Mulai dari Diri.docx
CalvinMalvigie
 

What's hot (20)

TUGAS KONEKSI ANTAR MATERI 3.1.pptx
TUGAS KONEKSI ANTAR MATERI 3.1.pptxTUGAS KONEKSI ANTAR MATERI 3.1.pptx
TUGAS KONEKSI ANTAR MATERI 3.1.pptx
 
RUANG KOLABORASI 3.3_SESI 2.pptx
RUANG KOLABORASI 3.3_SESI 2.pptxRUANG KOLABORASI 3.3_SESI 2.pptx
RUANG KOLABORASI 3.3_SESI 2.pptx
 
AKSI Nyata Modul 2.2.pdf
AKSI Nyata Modul 2.2.pdfAKSI Nyata Modul 2.2.pdf
AKSI Nyata Modul 2.2.pdf
 
Diagram Frayer
Diagram FrayerDiagram Frayer
Diagram Frayer
 
BUDAYA POSITIF
BUDAYA POSITIFBUDAYA POSITIF
BUDAYA POSITIF
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan ok.pptx
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan ok.pptxKanvas BAGJA prakarsa perubahan ok.pptx
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan ok.pptx
 
Kelompok 2 Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA (1).pptx
Kelompok 2 Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA (1).pptxKelompok 2 Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA (1).pptx
Kelompok 2 Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA (1).pptx
 
1.3.a.6. Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3.pdf
1.3.a.6. Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3.pdf1.3.a.6. Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3.pdf
1.3.a.6. Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3.pdf
 
Unggah Rencana Kerja Pengembangan Program.pdf
Unggah Rencana Kerja Pengembangan Program.pdfUnggah Rencana Kerja Pengembangan Program.pdf
Unggah Rencana Kerja Pengembangan Program.pdf
 
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP.pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP.pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP.pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP.pptx
 
Lembar kerja Ruang Kolaborasi Modul 2.2.docx
Lembar kerja Ruang Kolaborasi Modul 2.2.docxLembar kerja Ruang Kolaborasi Modul 2.2.docx
Lembar kerja Ruang Kolaborasi Modul 2.2.docx
 
Rekap Umpan Balik Pendampingan Individu 2-Pendidikan Guru Penggerak.pdf
Rekap Umpan Balik Pendampingan Individu 2-Pendidikan Guru Penggerak.pdfRekap Umpan Balik Pendampingan Individu 2-Pendidikan Guru Penggerak.pdf
Rekap Umpan Balik Pendampingan Individu 2-Pendidikan Guru Penggerak.pdf
 
LOKAKARYA 1 - KELOMPOK 3 kegiatan CPP angkatan 11.pdf
LOKAKARYA 1 - KELOMPOK 3 kegiatan CPP angkatan 11.pdfLOKAKARYA 1 - KELOMPOK 3 kegiatan CPP angkatan 11.pdf
LOKAKARYA 1 - KELOMPOK 3 kegiatan CPP angkatan 11.pdf
 
tugas Ruang Kolaborasi Modul 1.2.pptx
tugas Ruang Kolaborasi Modul 1.2.pptxtugas Ruang Kolaborasi Modul 1.2.pptx
tugas Ruang Kolaborasi Modul 1.2.pptx
 
Penilaian_CGP_Angkatan-7.pptx
Penilaian_CGP_Angkatan-7.pptxPenilaian_CGP_Angkatan-7.pptx
Penilaian_CGP_Angkatan-7.pptx
 
Diskusi Visi dan Prakarsa Perubahan Sekolah..pptx
Diskusi Visi dan Prakarsa Perubahan Sekolah..pptxDiskusi Visi dan Prakarsa Perubahan Sekolah..pptx
Diskusi Visi dan Prakarsa Perubahan Sekolah..pptx
 
Prakarsa perubahan ATAP - Kelompok 2 - Galih Latiano.pptx
Prakarsa perubahan ATAP - Kelompok 2 - Galih Latiano.pptxPrakarsa perubahan ATAP - Kelompok 2 - Galih Latiano.pptx
Prakarsa perubahan ATAP - Kelompok 2 - Galih Latiano.pptx
 
Budaya Postif.pptx
Budaya Postif.pptxBudaya Postif.pptx
Budaya Postif.pptx
 
demonstrasi kontekstual modul 3.3.a.7.pdf
demonstrasi kontekstual modul 3.3.a.7.pdfdemonstrasi kontekstual modul 3.3.a.7.pdf
demonstrasi kontekstual modul 3.3.a.7.pdf
 
Tugas Modul 1.3.a.3 Mulai dari Diri.docx
Tugas Modul 1.3.a.3 Mulai dari Diri.docxTugas Modul 1.3.a.3 Mulai dari Diri.docx
Tugas Modul 1.3.a.3 Mulai dari Diri.docx
 

Similar to Demonstrasi Konstektual 3.3_CGP 7 Maryanto.pdf

3.3. Demontrasi.pdf
3.3. Demontrasi.pdf3.3. Demontrasi.pdf
3.3. Demontrasi.pdf
KristinaNataliaSiant
 
conotoh dekon 3.3 (1) hsil pembelajaran.pptx
conotoh dekon 3.3 (1) hsil pembelajaran.pptxconotoh dekon 3.3 (1) hsil pembelajaran.pptx
conotoh dekon 3.3 (1) hsil pembelajaran.pptx
AnwarMukhtarom
 
PPT PI2.pptx
PPT PI2.pptxPPT PI2.pptx
PPT PI2.pptx
EndahSeptiani3
 
PGP Modul 3.3 Demonstrasi Konstektual.pptx
PGP Modul 3.3 Demonstrasi Konstektual.pptxPGP Modul 3.3 Demonstrasi Konstektual.pptx
PGP Modul 3.3 Demonstrasi Konstektual.pptx
vykoaulliah
 
Program Sekolah.pptx
Program Sekolah.pptxProgram Sekolah.pptx
Program Sekolah.pptx
AmatManikamTari
 
1.3.a.5.2. Tugas Ruang Kolaborasi - Modul 1.3. atiqpdf.pdf
1.3.a.5.2. Tugas Ruang Kolaborasi - Modul 1.3. atiqpdf.pdf1.3.a.5.2. Tugas Ruang Kolaborasi - Modul 1.3. atiqpdf.pdf
1.3.a.5.2. Tugas Ruang Kolaborasi - Modul 1.3. atiqpdf.pdf
atiqalfa75
 
Aksi Nyata 3.3 Guru Penggerak angkatan 9
Aksi Nyata 3.3 Guru Penggerak angkatan 9Aksi Nyata 3.3 Guru Penggerak angkatan 9
Aksi Nyata 3.3 Guru Penggerak angkatan 9
hikmahputrawan12
 
m10. DEmonstrasi Kontekstual Modul 3.3_Yulia Asmara, S.Pd_Kasman, SE.pptx
m10. DEmonstrasi Kontekstual Modul 3.3_Yulia Asmara, S.Pd_Kasman, SE.pptxm10. DEmonstrasi Kontekstual Modul 3.3_Yulia Asmara, S.Pd_Kasman, SE.pptx
m10. DEmonstrasi Kontekstual Modul 3.3_Yulia Asmara, S.Pd_Kasman, SE.pptx
YuliaAsmara1
 
BAGJA Modul 3.3 guru penggerak angkatan 9
BAGJA Modul 3.3 guru penggerak angkatan 9BAGJA Modul 3.3 guru penggerak angkatan 9
BAGJA Modul 3.3 guru penggerak angkatan 9
SunardiSunardi71
 
AKSI NYATA 3.3.pptx
AKSI NYATA 3.3.pptxAKSI NYATA 3.3.pptx
AKSI NYATA 3.3.pptx
DedeSolehudin4
 
B2_CITRA_Demonstrasi Kontekstual Modul 1.3.a.6.pptx
B2_CITRA_Demonstrasi Kontekstual Modul 1.3.a.6.pptxB2_CITRA_Demonstrasi Kontekstual Modul 1.3.a.6.pptx
B2_CITRA_Demonstrasi Kontekstual Modul 1.3.a.6.pptx
CitraCitra35
 
rukol 3.3 pengelola program yang berdampak positif pada murid
rukol 3.3 pengelola program yang berdampak positif pada muridrukol 3.3 pengelola program yang berdampak positif pada murid
rukol 3.3 pengelola program yang berdampak positif pada murid
NurulLutfiah2
 
BAGJA Anah NURHASANAH SDN KUTANAGARA I KARAWANG
BAGJA Anah NURHASANAH SDN KUTANAGARA I KARAWANGBAGJA Anah NURHASANAH SDN KUTANAGARA I KARAWANG
BAGJA Anah NURHASANAH SDN KUTANAGARA I KARAWANG
Ummu Fitriyah
 
Demonstarasi kontekstual modul 3.3 Calon Guru Penggerak.pdf
Demonstarasi kontekstual modul 3.3 Calon Guru Penggerak.pdfDemonstarasi kontekstual modul 3.3 Calon Guru Penggerak.pdf
Demonstarasi kontekstual modul 3.3 Calon Guru Penggerak.pdf
ERLINDAERLINDA9
 
MENDESAIN PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptx
MENDESAIN PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptxMENDESAIN PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptx
MENDESAIN PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptx
irul darken
 
Salinan dari Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
Salinan dari Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptxSalinan dari Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
Salinan dari Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
niswati10
 
Kelas 6. Buku Guru Edisi Revisi 2018. Tema 4. Globalisasi.pdf
Kelas 6. Buku Guru Edisi Revisi 2018. Tema 4. Globalisasi.pdfKelas 6. Buku Guru Edisi Revisi 2018. Tema 4. Globalisasi.pdf
Kelas 6. Buku Guru Edisi Revisi 2018. Tema 4. Globalisasi.pdf
WinaAyyuni2
 
Kelas 4 tema 8 BG.pdf
Kelas 4 tema 8 BG.pdfKelas 4 tema 8 BG.pdf
Kelas 4 tema 8 BG.pdf
SesuluhRetno
 
Aksi nyata modul 3.3 (1).pdf
Aksi nyata modul 3.3 (1).pdfAksi nyata modul 3.3 (1).pdf
Aksi nyata modul 3.3 (1).pdf
NURSIDASUTANTRI
 

Similar to Demonstrasi Konstektual 3.3_CGP 7 Maryanto.pdf (20)

3.3. Demontrasi.pdf
3.3. Demontrasi.pdf3.3. Demontrasi.pdf
3.3. Demontrasi.pdf
 
conotoh dekon 3.3 (1) hsil pembelajaran.pptx
conotoh dekon 3.3 (1) hsil pembelajaran.pptxconotoh dekon 3.3 (1) hsil pembelajaran.pptx
conotoh dekon 3.3 (1) hsil pembelajaran.pptx
 
PPT PI2.pptx
PPT PI2.pptxPPT PI2.pptx
PPT PI2.pptx
 
PGP Modul 3.3 Demonstrasi Konstektual.pptx
PGP Modul 3.3 Demonstrasi Konstektual.pptxPGP Modul 3.3 Demonstrasi Konstektual.pptx
PGP Modul 3.3 Demonstrasi Konstektual.pptx
 
Program Sekolah.pptx
Program Sekolah.pptxProgram Sekolah.pptx
Program Sekolah.pptx
 
1.3.a.5.2. Tugas Ruang Kolaborasi - Modul 1.3. atiqpdf.pdf
1.3.a.5.2. Tugas Ruang Kolaborasi - Modul 1.3. atiqpdf.pdf1.3.a.5.2. Tugas Ruang Kolaborasi - Modul 1.3. atiqpdf.pdf
1.3.a.5.2. Tugas Ruang Kolaborasi - Modul 1.3. atiqpdf.pdf
 
Aksi Nyata 3.3 Guru Penggerak angkatan 9
Aksi Nyata 3.3 Guru Penggerak angkatan 9Aksi Nyata 3.3 Guru Penggerak angkatan 9
Aksi Nyata 3.3 Guru Penggerak angkatan 9
 
m10. DEmonstrasi Kontekstual Modul 3.3_Yulia Asmara, S.Pd_Kasman, SE.pptx
m10. DEmonstrasi Kontekstual Modul 3.3_Yulia Asmara, S.Pd_Kasman, SE.pptxm10. DEmonstrasi Kontekstual Modul 3.3_Yulia Asmara, S.Pd_Kasman, SE.pptx
m10. DEmonstrasi Kontekstual Modul 3.3_Yulia Asmara, S.Pd_Kasman, SE.pptx
 
BAGJA Modul 3.3 guru penggerak angkatan 9
BAGJA Modul 3.3 guru penggerak angkatan 9BAGJA Modul 3.3 guru penggerak angkatan 9
BAGJA Modul 3.3 guru penggerak angkatan 9
 
AKSI NYATA 3.3.pptx
AKSI NYATA 3.3.pptxAKSI NYATA 3.3.pptx
AKSI NYATA 3.3.pptx
 
LIRP5-2016
LIRP5-2016LIRP5-2016
LIRP5-2016
 
B2_CITRA_Demonstrasi Kontekstual Modul 1.3.a.6.pptx
B2_CITRA_Demonstrasi Kontekstual Modul 1.3.a.6.pptxB2_CITRA_Demonstrasi Kontekstual Modul 1.3.a.6.pptx
B2_CITRA_Demonstrasi Kontekstual Modul 1.3.a.6.pptx
 
rukol 3.3 pengelola program yang berdampak positif pada murid
rukol 3.3 pengelola program yang berdampak positif pada muridrukol 3.3 pengelola program yang berdampak positif pada murid
rukol 3.3 pengelola program yang berdampak positif pada murid
 
BAGJA Anah NURHASANAH SDN KUTANAGARA I KARAWANG
BAGJA Anah NURHASANAH SDN KUTANAGARA I KARAWANGBAGJA Anah NURHASANAH SDN KUTANAGARA I KARAWANG
BAGJA Anah NURHASANAH SDN KUTANAGARA I KARAWANG
 
Demonstarasi kontekstual modul 3.3 Calon Guru Penggerak.pdf
Demonstarasi kontekstual modul 3.3 Calon Guru Penggerak.pdfDemonstarasi kontekstual modul 3.3 Calon Guru Penggerak.pdf
Demonstarasi kontekstual modul 3.3 Calon Guru Penggerak.pdf
 
MENDESAIN PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptx
MENDESAIN PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptxMENDESAIN PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptx
MENDESAIN PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptx
 
Salinan dari Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
Salinan dari Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptxSalinan dari Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
Salinan dari Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
 
Kelas 6. Buku Guru Edisi Revisi 2018. Tema 4. Globalisasi.pdf
Kelas 6. Buku Guru Edisi Revisi 2018. Tema 4. Globalisasi.pdfKelas 6. Buku Guru Edisi Revisi 2018. Tema 4. Globalisasi.pdf
Kelas 6. Buku Guru Edisi Revisi 2018. Tema 4. Globalisasi.pdf
 
Kelas 4 tema 8 BG.pdf
Kelas 4 tema 8 BG.pdfKelas 4 tema 8 BG.pdf
Kelas 4 tema 8 BG.pdf
 
Aksi nyata modul 3.3 (1).pdf
Aksi nyata modul 3.3 (1).pdfAksi nyata modul 3.3 (1).pdf
Aksi nyata modul 3.3 (1).pdf
 

Recently uploaded

Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 

Recently uploaded (20)

Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 

Demonstrasi Konstektual 3.3_CGP 7 Maryanto.pdf

  • 1. 3.3.a.6 Demonstrasi Kontekstual Modul 3.3 PENGELOLAAN PROGRAM YANG BERDAMPAK POSITIF PADA MURID Maryanto CGP Angkatan 7 - Kab. Temanggung
  • 2. Pendidikan Guru Penggerak Angkatan 7 Kabupaten Temanggung Rr. SUINDAH WIJAYANTI, S.Pd., M.MPd Fasilitator Pengajar Praktik MARYANTO CGP Angkatan 7 ENY LESTARI, S.Pd
  • 3. CGP dapat mengembangkan ide dari ruang kolaborasi menjadi sebuah prakarsa perubahan dalam bentuk rencana program/kegiatan yang memanfaatkan model manajemen perubahan BAGJA. Tujuan Pembelajaran Khusus
  • 4. DASAR FILOSOFI KHD Maksud pengajaran dan pendidikan yang berguna untuk perikehidupan bersama adalah memerdekakan manusia sebagai anggota persatuan (rakyat).
  • 5. POIN/KOMPONEN PROFIL PELAJAR PANCASILA YANG DIKEMBANGKAN  Mandiri Menumbuhkembangkan kepemimpinan murid, yang mendorong murid untuk mengambil kontrol yang bertanggungjawab atas kegiatan yang dipilih. Menumbuhkembangkan kepemimpinan murid, yang mendorong murid mengembangkan cara berpikir yang sistematis, terbuka, dan kritis. Menumbuhkembangkan kreativitas sehingga murid mampu memodifikasi dan menghasilkan sesuatu yang orisinil, bermakna, dan berdampak.  Bernalar Kritis  Kreatif
  • 6. KARAKTERISTIK LINGKUNGAN PENDUKUNG TUMBUHNYA KEPEMIMPINAN MURID YANG AKAN DIKEMBANGKAN  Lingkungan yang melatih keterampilan yang dibutuhkan murid dalam proses pencapaian tujuan akademik maupun non-akademiknya.  Lingkungan yang menempatkan murid sedemikian rupa sehingga terlibat aktif dalam proses belajarnya sendiri.
  • 7. Menumbuhkan keterampilan murid untuk mencapai tujuan akademik dan non akademiknya sehingga terlibat aktif dalam proses belajarnya sendiri, melalui program Gelali (Gerakan Lancar Literasi) PRAKARSA PERUBAHAN
  • 8.  Pendekatan yang digunakan adalah Inkuiri Apresiatif (IA) melalui tahapan BAGJA.  Inkuiri Apresiatif (IA) dikenal sebagai pendekatan manajemen perubahan yang kolaboratif dan berbasis kekuatan. Konsep IA ini pertama kali dikembangkan oleh David Cooperrider (Noble & Mc. Grath, 2016). PERUMUSAN STRATEGI PELAKSANAAN PROGRAM
  • 9. B-uat Pertanyaan Utama A-mbil Pelajaran G-ali Mimpi J-abarkan Rencana A-tur Eksekusi TAHAPAN BAGJA
  • 10. B-uat Pertanyaan Utama PERTANYAAN  Mengapa kita perlu meningkatkan kemampuan literasi murid?  Bagaimana cara meningkatkan kemampuan literasi untuk kelas 4,5, dan 6, sekaligus menumbuhkan keterampilan murid untuk mencapai tujuan akademik dan non akademiknya sehingga terlibat aktif dalam proses belajarnya sendiri? TINDAKAN YANG DIPERLUKAN UNTUK MENDAPATKAN JAWABAN RENCANA UNTUK MELIBATKAN SUARA/PILIHAN /KEPEMILIKAN MURID ASET/KEKUATAN /SUMBERD AYA YANG DAPAT DI BERDAYAKAN PADA TAHAP INI • Berdiskusi dengan kepala sekolah dan rekan guru tentang pentingnya literasi dan bagaimana program literasi selama ini dapat berhasil. • Berdiskusi dengan rekan guru tentang hal-hal yang menarik apa saja yang bisa menumbuhkan keaktifan murid untuk melakukan kegiatan literasi. • Berdiskusi bersama murid kelas 4, 5, dan 6 untuk menguatkan ide.  Modal manusia : murid, guru dan Kepala sekolah. WAKTU YANG DIPERLUKAN = 1 hari PENANGGUNG JAWAB TAHAP INI = CGP
  • 11. A-mbil Pelajaran PERTANYAAN • Aktivitas apa yang dapat menarik minat literasi murid selama ini? • Mana kebijakan sekolah yang telah mendukung peningkatan minat literasi murid? TINDAKAN YANG DIPERLUKAN UNTUK MENDAPATKAN JAWABAN RENCANA UNTUK MELIBATKAN SUARA/PILIHAN /KEPEMILIKAN MURID ASET/KEKUATAN /SUMBERD AYA YANG DAPAT DI BERDAYAKAN PADA TAHAP INI • Observasi kegiatan literasi yang selama ini berjalan di kelas 4,5, dan 6. • Memberikan pertanyaan- pertanyaan terbuka untuk menggali minat literasi murid. • Melakukan sesi diskusi atau curah pendapat bersama murid kelas 4,5, dan 6 untuk mengetahui program literasi yang telah berjalan selama ini. • Melakukan curah pendapat mengenai hal apa saja yang dapat menarik minat mereka tentang literasi. • Modal manusia:murid, guru dan Kepala sekolah • Modal fisik : ruang kelas,perpustakaan, buku-buku dan media cetak lainnya • Modal Politik : Kebijakan Sekolah WAKTU YANG DIPERLUKAN = 1 hari PENANGGUNG JAWAB TAHAP INI = CGP
  • 12. G-ali Mimpi PERTANYAAN • Bagaimana perasaan kami memiliki murid yang memiliki jiwa literasi? • Apa hal-hal baru yang bisa kami lakukan setelah terwujudnya kemandirian dan aktif literasi? • Apa hal-hal dibayangkan akan tersedia untuk mempertahankan budaya literasi mandiri? TINDAKAN YANG DIPERLUKAN UNTUK MENDAPATKAN JAWABAN RENCANA UNTUK MELIBATKAN SUARA/PILIHAN /KEPEMILIKAN MURID ASET/KEKUATAN /SUMBERD AYA YANG DAPAT DI BERDAYAKAN PADA TAHAP INI • Mengajak rekan guru dan murid untuk membuat daftar harapan dan evaluasi mengenai perubahan yang terjadi sebelum dan setelah Program Gelali rutin dilaksanakan. • Memajang karya dikelas masing-masing. • Melakukan sesi berbagi bersama murid kelas 4,5, dan 6 untuk saling melengkapi daftar harapan dan evaluasi dari terlaksananya Program Gelali yang bertujuan meningkatkan keaktifan literasi murid. • Modal manusia: murid, reakan guru WAKTU YANG DIPERLUKAN = 1 hari PENANGGUNG JAWAB TAHAP INI = CGP
  • 13. J-abarkan Rencana PERTANYAAN • Apa langkah paling sederhana yang bisa dilakukan? • Berapa lama target wuntuk mencapai budaya mandiri dan aktif berliterasi? • Apa tindakan- tindakan yang bisa mendukung usaha mencapai budaya mandiri dan aktif berliterasi ini? • Bagaimana mengukur kemajuan dan melanjutkan tindakan? TINDAKAN YANG DIPERLUKAN UNTUK MENDAPATKAN JAWABAN RENCANA UNTUK MELIBATKAN SUARA/PILIHAN /KEPEMILIKAN MURID ASET/KEKUATAN /SUMBERD AYA YANG DAPAT DI BERDAYAKAN PADA TAHAP INI • Mendiskusikan rancangan Program Gelali dengan Wali Kelas 4,5, dan 6. • Mendata buku yang ada di tiap kelas. • Mengkoordinasikan rancangan jadwal pelaksanaan Gelali dengan Wali Kelas 4,5, dan 6. • Membuat catatan perkembangan dan evaluasi program. • Membuat kepengurusan program yang terdiri dari ketua, sekretaris, dan penanggung jawab. • Mendiskusikan jadwal dan teknis pelaksanaan Program Gelali ( menghias pojoki baca, jadwal membaca buku, cara penyampaian isi buku) • Modal manusia : murid dan rekan guru • Modal fisik : ruang kelas, perpustakaan, buku- buku dan media cetak lainnya. • Modal sosial : kolaborasi warga sekolah. WAKTU YANG DIPERLUKAN = 6 hari PENANGGUNG JAWAB TAHAP INI = CGP
  • 14. A-tur Eksekusi PERTANYAAN  Siapa saja yang saya libatkan dalam mewujudkan program ini?  Siapa yang bertanggung jawab memonitor agar Program Gelali dapat tetap nyaman dan berkelanjutan?  Kapan Program Gelali dapat mulai dilakukan? TINDAKAN YANG DIPERLUKAN UNTUK MENDAPATKAN JAWABAN RENCANA UNTUK MELIBATKAN SUARA/PILIHAN /KEPEMILIKAN MURID ASET/KEKUATAN /SUMBERD AYA YANG DAPAT DI BERDAYAKAN PADA TAHAP INI • Menyusun tim Pemantau ( yang terdiri dari Kepala sekolah, dan Guru Kelas 4,5, dan 6) dan tim Pelaksana (yang terdiri dari komite kelas) • Membuat SK tugas Tim Pemantau dan Tim pelaksana. • Mengajak orang tua untuk ikut memantau perkembangan literasi siswa. • Menyusun jadwal pelaksanaan selama 1 semester. • Mengkoordinasikan pembagian tugas dalam kepengurusan komite kelas, Ketua sebagai kontroling target membaca siswa di kelasnya, sekretaris sebagai pencatat buku yang telah dibaca, penanggung jawab sebagai pengatur mading dan portofolio hasil resume buku di kelas (untuk murid yang menyampaikan isi buku dalam bentuk tulisan). • Modal manusia : murid rekan guru, dan kepala sekolah • Modal fisik : ruang kelas, perpustakaan, buku- buku dan media cetak lainnya. • Modal sosial : kolaborasi warga sekolah. WAKTU YANG DIPERLUKAN = 2 hari PENANGGUNG JAWAB TAHAP INI = CGP
  • 15. • Program Gelali adalah program kokurikuler sekolah dibidang literasi dengan pendekatan berbasis aset/kekuatan ( asset based thinking) dengan memanfaatkan aset-aset yang ada di sekitar sekolah. • Gelali maksudnya murid kelas 4-6 diharapkan dengan gerakan lancar literasi ini dapat mengembangkan/meningkatkan kemampuan literasinya, baik dalam hal membaca, mendengarkan, berbicara, menulis isi cerita dengan gaya bahasa sendiri, dan menceritakan kembali dengan bahasa sendiri. • Program ini melibatkan kepemimpinan murid mulai dari perencanaan hingga pelaksanaan program. APA ITU “GELALI”?
  • 16. Perencanaan Berbasis Data Berdasarkan rapor pendidikan diperoleh data nilai literasi yang masih rendah belum sesuai harapan sekolah. Hal ini menunjukkan bahwa minat siswa dalam membaca buku dan menulis masih kurang, sehingga perlu ditumbuhkan dan dioptimalkan agar bisa mewujudkan murid yang memilik jiwa literasi. Kebermanfaatan Program Untuk menunjang kesiapan pelaksanaan kegiatan asesmen nasional berbasis komputer yang mengujikan literasi murid. LATAR BELAKANG
  • 17. • Gelali sebagai kegiatan pembiasaan yang dilaksanakan pada jam ke nol 07.00 -07.30. Kegiatan ini terjadwal dari Senin –Jumat atau sesuai kesepakatan, siswa membaca buku pilihannya boleh buku apa saja • Pada hari Sabtu murid melanjutkan kegiatan dengan menuliskan kembali dengan gaya bahasa sendiri (isi buku yang dibaca /media yang ditonton /media yang didengar) atau menceritakan kembali di depan teman-temannya. • Kadang juga bisa diselingi mendengarkan cerita, atau menonton video atau delihat gambar yang di paparkan. • Setiap hari sabtu murid memaparkan hasil informasinya baik dalam bentuk tulisan maupun lisan. • Hasil berupa tulisan di pajang di kelas atau di mading kelas selama satu minggu, kemudian diportofoliokan dan mading diisi dengan hasil karya yang baru. • Hasil karya lisan direkam kemudian disimpan atau dipublikasikan di medsos sekolah . • Siswa diberikan ruang komentar untuk saling menilai atau memberi masukan terhadap sajian informasi dari murid lain. • Buku yang sudah terbaca atau sudah tidak diminati ditukar dengan koleksi buku di perpus atau kelas lain. • Agar pelaksanan kegiatan berjalan tertib dan lancar maka dibentuk komite kelas yang terdiri dari ketua, sekretaris penanggungjawab Mading, penanggungjawab portofolio. GAMBARAN UMUM