SlideShare a Scribd company logo
1. Satuan Pendidikan : Sekolah Dasar (SD) Negeri 11 Meruya Utara
2. Kelas/Semester : I (Satu/I)
3. Mata Pelajaran : Pendidikan Kewarganegaraan (PKn)
4. Materi Pokok : Perbedaan Agama
5. Alokasi Waktu : 1 x 35 menit
6. Jenis LKS : Penguatan Konsep
1. Bacalah LKS ini dengan terstruktur, dan cermat.
2. Pada LKS ini terdapat kompetensi yang harus anda kuasai, kemudian
bacalah materi yang harus di pahami.
3. Bacalah buku paket PKn yang anda miliki khususnya pada materi
Perbedaan Agama
4. Kerjakanlah kegiatan siswa/uji kompetensi/evaluasi untuk menguatkan
pemahaman anda tentang materi Perbedaan Agama
5. Bacalah penilaian dengan cermat agar anda dapat mengetahui nilai yang
anda dapat

A. Kompetensi Dasar
Memahami perbedaan agama
B. Indikator
Kognitif
1. Membaca perbedaan Agama
2. Memahami perbedaan Agama
LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD 14
4
LEMBAR KEGIATAN SISWA
I. Identitas
II. Petunjuk Belajar
III. Kompetensi
Psikomotor
1. Membedakan perbedaaan Agama
2. Menanggapi Perbedaan Agama
Afektif
1. Menanyakan perbedaan Agama
2. Mendiskusikan perbedaan Agama
e
Indonesia merupakan negara beragam, mengapa bisa? Hal ini dikarenakan
masyarakat Indonesia menganut beberapa agama yang masing-masing
memiliki kepercayaan yang berbeda, ingin mengetahui kelanjutannya
simak pembahasan dibawah ini. Agama di Indonesia memegang peranan
penting dalam kehidupan masyarakat.
Hal ini dinyatakan dalam ideologi bangsa Indonesia, Pancasila:
“Ketuhanan Yang Maha Esa”. terdapat 6 Agama yang di akui di Negeri
kita tercinta ini, yaitu : Agama Islam, Kristen Protestan, Kristen Katolik,
Budha, Hindu dan terakhir Konghocu.
Sumber Gambar: Google
Perbedaaan agama ini tidak membuat negara kita menjadi pecah
melainkan menguatkan negara kita menjadi kesatuan yang kuat, itulah
sebabnya semboyan kita bhineka tunggal ika, berbeda-beda tetap satu.
LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD 15
IV. Ringkasan Materi
1. Berbeda Agama
Jika melihat gambar diatas kita dapat kita mengetahui agama apa saja
yang diwakilkan, simaklah pernyataan di bawah ini.
Aisyah beragama islam
Aisyah Pasti ke Masjid
Yenita beragama Protestan
Yenita Pasti ke Gereja
Seo beragama Katolik
Seo Pasti ke Gereja Katolik
Alex beragama Budha
Alex Pasti ke Wihara
Nyoman beragama Hindu
Nyoman Pasti ke Pura
Lee beragama Konghucu
Lee Pasti ke Kelenteng
Dari pernyataan ini dapat diketahui perbedaan dari tiap agama dan dimana
masing-masing agama tersebut beribadah.
LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD 16
Sumber Gambar: Google
Tahukah Kamu?
Pada UUD 1945 dinyatakan bahwa
tiap-tiap penduduk diberikan kebebasan untuk
memilih dan mempraktikkan kepercayaannya dan
juga menjamin semuanya akan kebebasan untuk
menyembah menurut agama atau kepercayaannya.
Dari pernyataan di bawah ini kalian akan tahu lagi perbedaan dari masing-
masing agama melalui hari raya nya. Simak penjelasannya dibawah ini
Pak Bayu beragama islam
Pak Bayu merayakan idul fitri
Pak Yakub beragama kristen
Pak Yakub merayakan natal
Pak Robet beragama katolik
Pak Robet merayakan natal
Pak Wisnu beragama hindu
Pak Wisnu merayakan galungan
Pak Sidarta beragama buddha
Pak Sidarta merayakan waisak
Pak Wijaya beragama konghucu
Pak Wijaya merayakan imlek
Perbedaan agama ini membuat semua hidup rukun dan saling
menghormati
LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD 17
Sekilas Info
hasil sensus tahun 2010 menyatakan 87,18%
dari 237.641.326 penduduk Indonesia itu
pemeluk Islam , 6,96% Protestan , 2,9% Katolik,
1,69% Hindu, 0,72% Budha , 0,05% Kong Hu Cu
Sumber Gambar: Google
A. Langkah-langkah kerja
1. Siapkan pulpen, pensil, penghapus dan alat tulis lainnya.
2. Bacalah buku pelajaran PKn yang anda miliki
3. Bacalah soal dengan cermat, kemudian jawablah soal dengan tepat
dan benar
4. Kerjakan soal dari yang termudah terlebih dahulu.
5. Bacalah penilaian dengan cermat agar anda dapat mengetahui nilai
yang anda dapat.
6. Selamat mengerjakan!
LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD
RANGKUMAN
Indonesia sebagai negara yang menganut asas bhineka
tunggal ika mengakui adanya 6 Agama, yaitu :
1.Agama Islam,
2.Kristen Protestan,
3.Kristen Katolik,
4.Budha,
5.Hindu dan
6.Konghocu.
Hal ini selaras dengan amanat pada UUD 1945 yang
menyatakan tiap-tiap penduduk diberikan kebebasan untuk
memilih dan mempraktikkan kepercayaannya dan juga
menjamin semuanya akan kebebasan untuk menyembah
menurut agama atau kepercayaannya.
Jadi Indonesia sangat menghargai Perbedaan Agama.
18
V. Kegiatan Siswa/Uji Kompetensi/Evaluasi
B. Ayo Berlatih
1. Coba sebutkan Agama yang ada di Indonesia?
Jawab:.................................................................................................
............................................................................................................
............................................................................................................
............................................................................................................
.........................
2. Coba jelaskan apa yang dimaksud dengan Perbedaan Agama?
Jawab:.................................................................................................
............................................................................................................
............................................................................................................
............................................................................................................
.........................
3. Coba Sebutkan 4 hal yang dapat dilakukan untuk menyikapi
Perbedaan Agama!
Jawab:.................................................................................................
............................................................................................................
............................................................................................................
............................................................................................................
..........................
4. Coba Sebutkan 4 contoh menghargai Perbedaan Agama!
Jawab:.................................................................................................
............................................................................................................
............................................................................................................
............................................................................................................
..........................
5. Coba jelaskan mengapa berinteraksi dengan beda agama penting!
Jawab:.................................................................................................
............................................................................................................
............................................................................................................
............................................................................................................
...........................
LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD 19
C. Uji Kompetensi
Berillah tanda silang (x) pada huruf a, b, c, atau d di depan jawaban
yang paling tepat!
1. Ada berapakah agama yang di akui di negara indonesia…?
a. 3
b. 6
c. 5
d. 4
2. Dibawah ini yang termasuk ciri dari agama islam adalah…?
a. Merayakan hari raya natal
b. Merayakan galungan
c. Merayakan imlek
d. Merayakan idul fitri
3. Apa sebutan dari pemuka agama hindu…?
a. Ustad
b. Pendeta
c. Pemangku
d. Bhiksu
4. Apa sebutan dari pemuka agama konghucu …?
a. Xue shi
b. Bhiksu
c. Pendandan
d. Pemangku
5. Agama apa yang terakhir diakui di negara indonesia ... .
a. Konghucu
b. Hindu
c. Budha
d. Katolik
6. Dibawah ini contoh menjunjung tinggi perbedaan perbedaan agama adalah..?
a. Bermain dengan sesama agama
LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD 20
b. Menghina agama lain
c. Bermain tanpa memandang agama apa
d. Menghindari orang beda agama
7. Dibawah ini salah satu bagian-bagian yang dapat diterapkan dalam
bermasyarakat kecuali…?
a. Menghargai perbedaan
b. Berbeda tetap satu
c. Tidak diskriminasi
d. Menjauhi lawan jenis
8. Dampak jika masyarakat membedakan antara agama satu dengan
lainnya adalah…?
a. Akan terjadi perpecahan
b. Baik-baik saja
c. Tidak terjadi masalah
d. Makin kokoh kesatuan NKRI
9. Kelebihan dari perbedaan Agama yaitu…
a. Dapat saling membantu untuk NKRI
b. Tidak ada
c. Makin sulit bersosialisasi
d. Sukar menentukan kebijakan
10. Kelemahan dari perbedaan jenis agama yaitu kecuali…?
a. Terjadi penghinaan
b. Terjadi persekusi
c. Terjadi hal buruk
d. Menguatkan Indonesia menjadi negara besar
LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD 21
D. Evaluasi
1. Jelaskan perbedaan agama!
2. Apakah dampak dari perbedaan agama?
3. Sebutkan ciri-ciri perbedaan agama!
4. Sebutkan ciri-ciri agama hindu?
5. Jelaskan bagaimana kita seharusnya menghargai perbedaan agama!
6. Sebutkan dan jelaskan ciri-ciri agama islam!
7. Sebutkan mengapa yang menganut agama konghucu di Indonesia sedikit!
8. Jelaskan kelebihan dari perbedaan agama bagi Indonesia!
9. Sebutkan 3 kelemahan perbedaan bagi indonesia
10. Apakah yang dimaksud perbedaan agama sebagai kekuatan dalam kesatuan!
LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD 22
A. Rubrik dan Penilaian Ayo Berlatih
Soal Skor Keterangan
1
4 Menyebutkan 6 Agama
3 Menyebutkan 5 Agama
2 Menyebutkan 4 Agama
1 Menyebutkan 3 Agama
2
4 Dapat menjelaskan pengertian perbedaan agama dengan tepat dan
jelas berupa contoh
3 Dapat menjelaskan pengertian perbedaan agama dengan tepat dan
jelas
2 Dapat menjelaskan pengertian perbedaan agama dengan jelas
1 Hanya mampu menjelaskan pengertian perbedaan agama secara
singkat
3
4 Dapat menyebutkan 4 hal untuk menyikapi Perbedaan Agama
3 Dapat menyebutkan 3 hal untuk menyikapi Perbedaan Agama
2 Dapat menyebutkan 2 hal untuk menyikapi Perbedaan Agama
1 Dapat menyebutkan 1 hal untuk menyikapi Perbedaan Agama
walaupun tak sesuai
4
4 Dapat menyebutkan 4 contoh menghargai Perbedaan Jenis Agama!
3 Dapat menyebutkan 3 contoh menghargai Perbedaan Jenis Agama!
2 Dapat menyebutkan 2 contoh menghargai Perbedaan Jenis Agama!
1 Dapat menyebutkan 1 contoh menghargai Perbedaan Jenis Agama!
5
4 Dapat menjelaskan mengapa berinteraksi dengan beda agama penting!
secara lengkap
3 Dapat menjelaskan mengapa berinteraksi dengan beda agama penting!
2 Dapat menyebutkan mengapa berinteraksi dengan beda agama
penting! Namun kurang tepat
1 Hanya dapat menyebutkan mengapa berinteraksi dengan beda agama
penting! Dan salah
LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD 23
VI. Penilaian
Nilai Paraf Guru Paraf Orang Tua
(……………………………) (……………………………)
B. Rubrik Penilaian Uji Kompetensi
No Deskripsi Nilai
1 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 10 dan benar 100
2 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 9 dan benar 90
3 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 8 dan benar 80
4 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 7 dan benar 70
5 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 6 dan benar 60
6 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 5 dan benar 50
7 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 4 dan benar 40
8 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 3 dan benar 30
9 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 2 dan benar 20
10 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 1 dan benar 10
11 Siswa tidak menjawab 0
Nilai Paraf Guru Paraf Orang Tua
(……………………………) (……………………………)
C. Rubrik dan Penilaian Evaluasi
Soal Skor Keterangan
1
4 Dapat menjelaskan perbedaan agama dengan lengkap dan
jelas
3 Dapat menjelaskan perbedaan agama dengan jelas
2 Dapat menjelaskan perbedaan agama dengan singkat
LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD 24
LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD
1 Dapat menjelaskan perbedaan agama dengan penjelasan
kurang tepat
2
4 Dapat menjelaskan dampak dari perbedaan agama dengan
lengkap dan jelas
3 Dapat menjelaskan dampak dari perbedaan agama dengan
jelas
2 Dapat menjelaskan dampak dari perbedaan agama dengan
singkat
1 Dapat menjelaskan dampak dari perbedaan agama dengan
dengan penjelasan kurang tepat
3
4 Dapat menyebutkan 5 ciri-ciri perbedaan agama
3 Dapat menyebutkan 4 ciri-ciri perbedaan agama
2 Dapat menyebutkan 3 ciri-ciri perbedaan agama
1 Dapat menyebutkan 1-2 ciri-ciri perbedaan agama
4
4 Dapat menjelaskan bagaimana kita seharusnya menghargai
perbedaan agama dengan lengkap dan jelas
3 Dapat menjelaskan bagaimana kita seharusnya menghargai
perbedaan agama dengan jelas
2 Dapat menjelaskan bagaimana kita seharusnya menghargai
perbedaan agama dengan singkat
1 Dapat menjelaskan bagaimana kita seharusnya menghargai
perbedaan agama dengan penjelasan kurang tepat
5
4 Dapat menyebutkan 4 ciri-ciri agama hindu?
3 Dapat menyebutkan 3 ciri-ciri agama hindu?
2 Dapat menyebutkan 2 ciri-ciri agama hindu?
1 Dapat menyebutkan 1 ciri-ciri agama hindu?
6
4 Dapat menyebutkan dan menjelaskan ciri-ciri agama islam
secara lengkap dan jelas
3 Dapat menyebutkan dan menjelaskan ciri-ciri agama islam
lengkap
2 Dapat menyebutkan dan ciri-ciri agama islam secara singkat
1 Hanya dapat menyebutkan ciri-ciri agama islam
7
4 Dapat menyebutkan 4 hal mengapa yang menganut agama
konghucu di Indonesia sedikit
3 Dapat menyebutkan 3 hal mengapa yang menganut agama
konghucu di Indonesia sedikit
2 Dapat menyebutkan 2 hal mengapa yang menganut agama
konghucu di Indonesia sedikit
1 Dapat menyebutkan 1 hal mengapa yang menganut agama
konghucu di Indonesia sedikit
25
8
4 Dapat menjelaskan kelebihan dari perbedaan agama bagi
Indonesia dengan lengkap dan jelas
3 Dapat menjelaskan kelebihan dari perbedaan agama bagi
Indonesia dengan jelas
2 Dapat menjelaskan kelebihan dari perbedaan agama bagi
Indonesia dengan singkat
1 Dapat menjelaskan kelebihan dari perbedaan agama bagi
Indonesia dengan penjelasan sedikit keliru88
888ss999
4 Dapat menyebutkan 3 kelemahan perbedaan bagi indonesia
3 Dapat menyebutkan 2 kelemahan perbedaan bagi indonesia
2 Dapat menyebutkan 1 kelemahan perbedaan bagi indonesia
1 Dapat menyebutkan 1 kelemahan namun tidak tepat
10
4 Dapat menjelaskan maksud perbedaan agama sebagai
kekuatan dalam kesatuan dengan lengkap dan jelas
3 Dapat menjelaskan maksud perbedaan agama sebagai
kekuatan dalam kesatuan dengan jelas
2 Dapat menjelaskan maksud perbedaan agama sebagai
kekuatan dalam kesatuan dengan singkat
1 Dapat menjelaskan maksud perbedaan agama sebagai
kekuatan dalam kesatuan dengan penjelasan sedikit keliru
Nilai Paraf Guru Paraf Orang Tua
(……………………………) (……………………………)
LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD 26
9
Daftar Pustaka
Winarno, Usodo. 2009. Pendidikan Kewarganegaraan untuk SD dan MI kelas 1.
Tersediampada:.https://bsd.pendidikan.id/data/SD_1/Pendidikan_Kewarga
negaraan_1_Kelas_1_Winarno_Usodo_2009.pdf. Diakses pada: 13 Mei
2020.
Priyati, Dkk. 2008. Pendidikan Kewarganegaraan untuk SD dan MI kelas 1.
Tersedia pada
https://bsd.pendidikan.id/data/SD_1/PKn_1_Kelas_1_Priyati_E_Suliasih_
Ridwan_Efendi_2008.pdf Diakses pada: 13 Mei 2020.
Karsono, Sutimin. 2010. Pendidikan Kewarganegaraan untuk SD dan MI kelas 1.
Tersedia.pada
https://bsd.pendidikan.id/data/SD_1/Pendidikan_Kewarganegaraan_Kelas_
1_Karsono_Sutimin_2009.pdf. Diakses pada: 13 Mei 2020
LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD 14

More Related Content

What's hot

Contoh instrumen dan rubrik penilaian
Contoh instrumen dan rubrik penilaianContoh instrumen dan rubrik penilaian
Contoh instrumen dan rubrik penilaian
Narto Wastyowadi
 
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptxRuang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
RestuPranantyo1
 
Rpp kelas 3 tema 3 subtema 3 pb 2
Rpp kelas 3 tema 3 subtema 3 pb 2Rpp kelas 3 tema 3 subtema 3 pb 2
Rpp kelas 3 tema 3 subtema 3 pb 2
dimaschoirul1
 
instrumen lembar penilaian diri (sikap)
instrumen lembar penilaian diri (sikap)instrumen lembar penilaian diri (sikap)
instrumen lembar penilaian diri (sikap)
Pristiadi Utomo
 
RPP IPS KELAS 2
RPP IPS KELAS 2RPP IPS KELAS 2
RPP IPS KELAS 2
Ghian Velina
 
Kko indikator HOTS
Kko indikator HOTSKko indikator HOTS
Kko indikator HOTS
umirosidah5
 
Contoh penilaian unjuk kerja
Contoh penilaian unjuk kerjaContoh penilaian unjuk kerja
Contoh penilaian unjuk kerja
opiyuparfumazwar
 
tugas uts kurikulum.docx
tugas uts kurikulum.docxtugas uts kurikulum.docx
tugas uts kurikulum.docx
LisnaNuraida
 
Lembar observasi guru
Lembar observasi guruLembar observasi guru
Lembar observasi guru
Alby Alyubi
 
Penilaian Afektif
Penilaian AfektifPenilaian Afektif
Penilaian Afektif
Pristiadi Utomo
 
rubrik-penilaian-format-lembar-penilaian-diskusi-kelompok (1).docx
rubrik-penilaian-format-lembar-penilaian-diskusi-kelompok (1).docxrubrik-penilaian-format-lembar-penilaian-diskusi-kelompok (1).docx
rubrik-penilaian-format-lembar-penilaian-diskusi-kelompok (1).docx
AyiRatnawati
 
Sejarah Pendidikan di Indonesia Sebelum Kemerdekaan (BAB 2)
Sejarah Pendidikan di Indonesia Sebelum Kemerdekaan (BAB 2)Sejarah Pendidikan di Indonesia Sebelum Kemerdekaan (BAB 2)
Sejarah Pendidikan di Indonesia Sebelum Kemerdekaan (BAB 2)
Thufailah Mujahidah
 
memahami Understanding by Design
memahami Understanding by Designmemahami Understanding by Design
memahami Understanding by DesignSMK Negeri 6 Malang
 
Format Penilaian Keterampilan Peserta Didik Diskusi dan Presentasi
Format Penilaian Keterampilan Peserta Didik Diskusi dan PresentasiFormat Penilaian Keterampilan Peserta Didik Diskusi dan Presentasi
Format Penilaian Keterampilan Peserta Didik Diskusi dan Presentasi
Muhamad Yogi
 
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilaninstrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
Surya Eka
 
instrumen lembar penilaian antar peserta didik (sikap)
instrumen lembar penilaian antar peserta didik (sikap)instrumen lembar penilaian antar peserta didik (sikap)
instrumen lembar penilaian antar peserta didik (sikap)
Pristiadi Utomo
 
Lembar observasi siswa
Lembar observasi siswaLembar observasi siswa
Lembar observasi siswa
Universitas Tadulako
 
Perencanaan Asesmen Diagnostik.docx
Perencanaan Asesmen Diagnostik.docxPerencanaan Asesmen Diagnostik.docx
Perencanaan Asesmen Diagnostik.docx
MNurulKafid
 
RPP KELAS 2 TEMA 4 PPG.docx
RPP KELAS 2 TEMA 4 PPG.docxRPP KELAS 2 TEMA 4 PPG.docx
RPP KELAS 2 TEMA 4 PPG.docx
JihanNF1
 
Pendidikan kewarganegaraan bse kelas 2 sd
Pendidikan kewarganegaraan bse kelas 2 sdPendidikan kewarganegaraan bse kelas 2 sd
Pendidikan kewarganegaraan bse kelas 2 sd
Abdul Latip
 

What's hot (20)

Contoh instrumen dan rubrik penilaian
Contoh instrumen dan rubrik penilaianContoh instrumen dan rubrik penilaian
Contoh instrumen dan rubrik penilaian
 
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptxRuang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
 
Rpp kelas 3 tema 3 subtema 3 pb 2
Rpp kelas 3 tema 3 subtema 3 pb 2Rpp kelas 3 tema 3 subtema 3 pb 2
Rpp kelas 3 tema 3 subtema 3 pb 2
 
instrumen lembar penilaian diri (sikap)
instrumen lembar penilaian diri (sikap)instrumen lembar penilaian diri (sikap)
instrumen lembar penilaian diri (sikap)
 
RPP IPS KELAS 2
RPP IPS KELAS 2RPP IPS KELAS 2
RPP IPS KELAS 2
 
Kko indikator HOTS
Kko indikator HOTSKko indikator HOTS
Kko indikator HOTS
 
Contoh penilaian unjuk kerja
Contoh penilaian unjuk kerjaContoh penilaian unjuk kerja
Contoh penilaian unjuk kerja
 
tugas uts kurikulum.docx
tugas uts kurikulum.docxtugas uts kurikulum.docx
tugas uts kurikulum.docx
 
Lembar observasi guru
Lembar observasi guruLembar observasi guru
Lembar observasi guru
 
Penilaian Afektif
Penilaian AfektifPenilaian Afektif
Penilaian Afektif
 
rubrik-penilaian-format-lembar-penilaian-diskusi-kelompok (1).docx
rubrik-penilaian-format-lembar-penilaian-diskusi-kelompok (1).docxrubrik-penilaian-format-lembar-penilaian-diskusi-kelompok (1).docx
rubrik-penilaian-format-lembar-penilaian-diskusi-kelompok (1).docx
 
Sejarah Pendidikan di Indonesia Sebelum Kemerdekaan (BAB 2)
Sejarah Pendidikan di Indonesia Sebelum Kemerdekaan (BAB 2)Sejarah Pendidikan di Indonesia Sebelum Kemerdekaan (BAB 2)
Sejarah Pendidikan di Indonesia Sebelum Kemerdekaan (BAB 2)
 
memahami Understanding by Design
memahami Understanding by Designmemahami Understanding by Design
memahami Understanding by Design
 
Format Penilaian Keterampilan Peserta Didik Diskusi dan Presentasi
Format Penilaian Keterampilan Peserta Didik Diskusi dan PresentasiFormat Penilaian Keterampilan Peserta Didik Diskusi dan Presentasi
Format Penilaian Keterampilan Peserta Didik Diskusi dan Presentasi
 
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilaninstrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
 
instrumen lembar penilaian antar peserta didik (sikap)
instrumen lembar penilaian antar peserta didik (sikap)instrumen lembar penilaian antar peserta didik (sikap)
instrumen lembar penilaian antar peserta didik (sikap)
 
Lembar observasi siswa
Lembar observasi siswaLembar observasi siswa
Lembar observasi siswa
 
Perencanaan Asesmen Diagnostik.docx
Perencanaan Asesmen Diagnostik.docxPerencanaan Asesmen Diagnostik.docx
Perencanaan Asesmen Diagnostik.docx
 
RPP KELAS 2 TEMA 4 PPG.docx
RPP KELAS 2 TEMA 4 PPG.docxRPP KELAS 2 TEMA 4 PPG.docx
RPP KELAS 2 TEMA 4 PPG.docx
 
Pendidikan kewarganegaraan bse kelas 2 sd
Pendidikan kewarganegaraan bse kelas 2 sdPendidikan kewarganegaraan bse kelas 2 sd
Pendidikan kewarganegaraan bse kelas 2 sd
 

Similar to Contoh LKS Sekolah Dasar KD 2

Rpp ppkn sma xi bab 2 pertemuan 3
Rpp ppkn sma xi bab 2 pertemuan 3Rpp ppkn sma xi bab 2 pertemuan 3
Rpp ppkn sma xi bab 2 pertemuan 3
eli priyatna laidan
 
Ketaqwaan pkn
Ketaqwaan pknKetaqwaan pkn
Ketaqwaan pkn
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Patani matkul pancasila kel 7
Patani matkul pancasila kel 7Patani matkul pancasila kel 7
Patani matkul pancasila kel 7
adminpancasilamanaje1
 
Materi kaidah agama tentang karier
Materi kaidah agama tentang karierMateri kaidah agama tentang karier
Materi kaidah agama tentang karier
Sun Ndary
 
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 3
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 3Contoh LKS Sekolah Dasar KD 3
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 3
Desmon Kamaludin Sihaloho
 
Pendidikan kewarganegaraan untuk kelas 1 - karsono
Pendidikan kewarganegaraan untuk kelas 1  - karsonoPendidikan kewarganegaraan untuk kelas 1  - karsono
Pendidikan kewarganegaraan untuk kelas 1 - karsono
primagraphology consulting
 
Rpl kaidah agama tentang karier
Rpl kaidah agama tentang karierRpl kaidah agama tentang karier
Rpl kaidah agama tentang karier
Sun Ndary
 
Keragaman Agama Kelas 4
Keragaman Agama Kelas 4Keragaman Agama Kelas 4
Keragaman Agama Kelas 4
AnnafiatulHikmah1
 
Materi pp kn kls x kurikulum 2013
Materi pp kn kls x kurikulum 2013Materi pp kn kls x kurikulum 2013
Materi pp kn kls x kurikulum 2013Fianggoro
 
Kerukunan Beragama.ppt
Kerukunan Beragama.pptKerukunan Beragama.ppt
Kerukunan Beragama.ppt
ProdiSejarahUnesa
 
MEDIA AJAR PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA.ppt
MEDIA AJAR PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA.pptMEDIA AJAR PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA.ppt
MEDIA AJAR PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA.ppt
ekosantoso02
 
Tugas PKN Pancasila
Tugas PKN PancasilaTugas PKN Pancasila
Tugas PKN Pancasila
Desri Ayu Puspita
 
Makalah PPKN tentang KEMERDEKAAN BERAGAMA DAN BERKEPERCAYAAN SERTA SISTEM PER...
Makalah PPKN tentang KEMERDEKAAN BERAGAMA DAN BERKEPERCAYAAN SERTA SISTEM PER...Makalah PPKN tentang KEMERDEKAAN BERAGAMA DAN BERKEPERCAYAAN SERTA SISTEM PER...
Makalah PPKN tentang KEMERDEKAAN BERAGAMA DAN BERKEPERCAYAAN SERTA SISTEM PER...
rizkiwirsa
 
Media
MediaMedia
Artikel nila zulfiani new
Artikel nila zulfiani newArtikel nila zulfiani new
Artikel nila zulfiani new
nila ZULFIANI
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Fathan Emran
 
media pem kelas 3.docx
media pem kelas 3.docxmedia pem kelas 3.docx
media pem kelas 3.docx
SyarifAbdurrakhmanLu
 
KB 2 Kerukunan Beragama di Indonesia
KB 2 Kerukunan Beragama di IndonesiaKB 2 Kerukunan Beragama di Indonesia
KB 2 Kerukunan Beragama di Indonesia
pjj_kemenkes
 

Similar to Contoh LKS Sekolah Dasar KD 2 (20)

Rpp ppkn sma xi bab 2 pertemuan 3
Rpp ppkn sma xi bab 2 pertemuan 3Rpp ppkn sma xi bab 2 pertemuan 3
Rpp ppkn sma xi bab 2 pertemuan 3
 
Ketaqwaan pkn
Ketaqwaan pknKetaqwaan pkn
Ketaqwaan pkn
 
Patani matkul pancasila kel 7
Patani matkul pancasila kel 7Patani matkul pancasila kel 7
Patani matkul pancasila kel 7
 
Materi kaidah agama tentang karier
Materi kaidah agama tentang karierMateri kaidah agama tentang karier
Materi kaidah agama tentang karier
 
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 3
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 3Contoh LKS Sekolah Dasar KD 3
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 3
 
Pendidikan kewarganegaraan untuk kelas 1 - karsono
Pendidikan kewarganegaraan untuk kelas 1  - karsonoPendidikan kewarganegaraan untuk kelas 1  - karsono
Pendidikan kewarganegaraan untuk kelas 1 - karsono
 
Rpl kaidah agama tentang karier
Rpl kaidah agama tentang karierRpl kaidah agama tentang karier
Rpl kaidah agama tentang karier
 
Keragaman Agama Kelas 4
Keragaman Agama Kelas 4Keragaman Agama Kelas 4
Keragaman Agama Kelas 4
 
Materi pp kn kls x kurikulum 2013
Materi pp kn kls x kurikulum 2013Materi pp kn kls x kurikulum 2013
Materi pp kn kls x kurikulum 2013
 
Kerukunan Beragama.ppt
Kerukunan Beragama.pptKerukunan Beragama.ppt
Kerukunan Beragama.ppt
 
Pkn 1
Pkn 1Pkn 1
Pkn 1
 
MEDIA AJAR PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA.ppt
MEDIA AJAR PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA.pptMEDIA AJAR PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA.ppt
MEDIA AJAR PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA.ppt
 
Bertoleransi
Bertoleransi Bertoleransi
Bertoleransi
 
Tugas PKN Pancasila
Tugas PKN PancasilaTugas PKN Pancasila
Tugas PKN Pancasila
 
Makalah PPKN tentang KEMERDEKAAN BERAGAMA DAN BERKEPERCAYAAN SERTA SISTEM PER...
Makalah PPKN tentang KEMERDEKAAN BERAGAMA DAN BERKEPERCAYAAN SERTA SISTEM PER...Makalah PPKN tentang KEMERDEKAAN BERAGAMA DAN BERKEPERCAYAAN SERTA SISTEM PER...
Makalah PPKN tentang KEMERDEKAAN BERAGAMA DAN BERKEPERCAYAAN SERTA SISTEM PER...
 
Media
MediaMedia
Media
 
Artikel nila zulfiani new
Artikel nila zulfiani newArtikel nila zulfiani new
Artikel nila zulfiani new
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
media pem kelas 3.docx
media pem kelas 3.docxmedia pem kelas 3.docx
media pem kelas 3.docx
 
KB 2 Kerukunan Beragama di Indonesia
KB 2 Kerukunan Beragama di IndonesiaKB 2 Kerukunan Beragama di Indonesia
KB 2 Kerukunan Beragama di Indonesia
 

More from Desmon Kamaludin Sihaloho

Model Desain Pembelajaran Gagne
Model Desain Pembelajaran GagneModel Desain Pembelajaran Gagne
Model Desain Pembelajaran Gagne
Desmon Kamaludin Sihaloho
 
1811021012 desmon kamaludin_uas_desainpembelajaran
1811021012 desmon kamaludin_uas_desainpembelajaran1811021012 desmon kamaludin_uas_desainpembelajaran
1811021012 desmon kamaludin_uas_desainpembelajaran
Desmon Kamaludin Sihaloho
 
1811021012 desmon kamaludin_modelisman
1811021012 desmon kamaludin_modelisman1811021012 desmon kamaludin_modelisman
1811021012 desmon kamaludin_modelisman
Desmon Kamaludin Sihaloho
 
1811021012 desmon kamaludin_ildf
1811021012 desmon kamaludin_ildf1811021012 desmon kamaludin_ildf
1811021012 desmon kamaludin_ildf
Desmon Kamaludin Sihaloho
 
Analisis bse pkn kelas 1 sd
Analisis bse pkn kelas 1 sdAnalisis bse pkn kelas 1 sd
Analisis bse pkn kelas 1 sd
Desmon Kamaludin Sihaloho
 
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 7
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 7Contoh LKS Sekolah Dasar KD 7
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 7
Desmon Kamaludin Sihaloho
 
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 6
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 6Contoh LKS Sekolah Dasar KD 6
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 6
Desmon Kamaludin Sihaloho
 
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 5
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 5Contoh LKS Sekolah Dasar KD 5
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 5
Desmon Kamaludin Sihaloho
 
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 4
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 4Contoh LKS Sekolah Dasar KD 4
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 4
Desmon Kamaludin Sihaloho
 
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 1
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 1Contoh LKS Sekolah Dasar KD 1
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 1
Desmon Kamaludin Sihaloho
 

More from Desmon Kamaludin Sihaloho (10)

Model Desain Pembelajaran Gagne
Model Desain Pembelajaran GagneModel Desain Pembelajaran Gagne
Model Desain Pembelajaran Gagne
 
1811021012 desmon kamaludin_uas_desainpembelajaran
1811021012 desmon kamaludin_uas_desainpembelajaran1811021012 desmon kamaludin_uas_desainpembelajaran
1811021012 desmon kamaludin_uas_desainpembelajaran
 
1811021012 desmon kamaludin_modelisman
1811021012 desmon kamaludin_modelisman1811021012 desmon kamaludin_modelisman
1811021012 desmon kamaludin_modelisman
 
1811021012 desmon kamaludin_ildf
1811021012 desmon kamaludin_ildf1811021012 desmon kamaludin_ildf
1811021012 desmon kamaludin_ildf
 
Analisis bse pkn kelas 1 sd
Analisis bse pkn kelas 1 sdAnalisis bse pkn kelas 1 sd
Analisis bse pkn kelas 1 sd
 
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 7
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 7Contoh LKS Sekolah Dasar KD 7
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 7
 
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 6
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 6Contoh LKS Sekolah Dasar KD 6
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 6
 
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 5
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 5Contoh LKS Sekolah Dasar KD 5
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 5
 
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 4
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 4Contoh LKS Sekolah Dasar KD 4
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 4
 
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 1
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 1Contoh LKS Sekolah Dasar KD 1
Contoh LKS Sekolah Dasar KD 1
 

Recently uploaded

Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
SABDA
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 

Recently uploaded (20)

Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 

Contoh LKS Sekolah Dasar KD 2

  • 1. 1. Satuan Pendidikan : Sekolah Dasar (SD) Negeri 11 Meruya Utara 2. Kelas/Semester : I (Satu/I) 3. Mata Pelajaran : Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) 4. Materi Pokok : Perbedaan Agama 5. Alokasi Waktu : 1 x 35 menit 6. Jenis LKS : Penguatan Konsep 1. Bacalah LKS ini dengan terstruktur, dan cermat. 2. Pada LKS ini terdapat kompetensi yang harus anda kuasai, kemudian bacalah materi yang harus di pahami. 3. Bacalah buku paket PKn yang anda miliki khususnya pada materi Perbedaan Agama 4. Kerjakanlah kegiatan siswa/uji kompetensi/evaluasi untuk menguatkan pemahaman anda tentang materi Perbedaan Agama 5. Bacalah penilaian dengan cermat agar anda dapat mengetahui nilai yang anda dapat A. Kompetensi Dasar Memahami perbedaan agama B. Indikator Kognitif 1. Membaca perbedaan Agama 2. Memahami perbedaan Agama LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD 14 4 LEMBAR KEGIATAN SISWA I. Identitas II. Petunjuk Belajar III. Kompetensi
  • 2. Psikomotor 1. Membedakan perbedaaan Agama 2. Menanggapi Perbedaan Agama Afektif 1. Menanyakan perbedaan Agama 2. Mendiskusikan perbedaan Agama e Indonesia merupakan negara beragam, mengapa bisa? Hal ini dikarenakan masyarakat Indonesia menganut beberapa agama yang masing-masing memiliki kepercayaan yang berbeda, ingin mengetahui kelanjutannya simak pembahasan dibawah ini. Agama di Indonesia memegang peranan penting dalam kehidupan masyarakat. Hal ini dinyatakan dalam ideologi bangsa Indonesia, Pancasila: “Ketuhanan Yang Maha Esa”. terdapat 6 Agama yang di akui di Negeri kita tercinta ini, yaitu : Agama Islam, Kristen Protestan, Kristen Katolik, Budha, Hindu dan terakhir Konghocu. Sumber Gambar: Google Perbedaaan agama ini tidak membuat negara kita menjadi pecah melainkan menguatkan negara kita menjadi kesatuan yang kuat, itulah sebabnya semboyan kita bhineka tunggal ika, berbeda-beda tetap satu. LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD 15 IV. Ringkasan Materi
  • 3. 1. Berbeda Agama Jika melihat gambar diatas kita dapat kita mengetahui agama apa saja yang diwakilkan, simaklah pernyataan di bawah ini. Aisyah beragama islam Aisyah Pasti ke Masjid Yenita beragama Protestan Yenita Pasti ke Gereja Seo beragama Katolik Seo Pasti ke Gereja Katolik Alex beragama Budha Alex Pasti ke Wihara Nyoman beragama Hindu Nyoman Pasti ke Pura Lee beragama Konghucu Lee Pasti ke Kelenteng Dari pernyataan ini dapat diketahui perbedaan dari tiap agama dan dimana masing-masing agama tersebut beribadah. LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD 16 Sumber Gambar: Google Tahukah Kamu? Pada UUD 1945 dinyatakan bahwa tiap-tiap penduduk diberikan kebebasan untuk memilih dan mempraktikkan kepercayaannya dan juga menjamin semuanya akan kebebasan untuk menyembah menurut agama atau kepercayaannya.
  • 4. Dari pernyataan di bawah ini kalian akan tahu lagi perbedaan dari masing- masing agama melalui hari raya nya. Simak penjelasannya dibawah ini Pak Bayu beragama islam Pak Bayu merayakan idul fitri Pak Yakub beragama kristen Pak Yakub merayakan natal Pak Robet beragama katolik Pak Robet merayakan natal Pak Wisnu beragama hindu Pak Wisnu merayakan galungan Pak Sidarta beragama buddha Pak Sidarta merayakan waisak Pak Wijaya beragama konghucu Pak Wijaya merayakan imlek Perbedaan agama ini membuat semua hidup rukun dan saling menghormati LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD 17 Sekilas Info hasil sensus tahun 2010 menyatakan 87,18% dari 237.641.326 penduduk Indonesia itu pemeluk Islam , 6,96% Protestan , 2,9% Katolik, 1,69% Hindu, 0,72% Budha , 0,05% Kong Hu Cu Sumber Gambar: Google
  • 5. A. Langkah-langkah kerja 1. Siapkan pulpen, pensil, penghapus dan alat tulis lainnya. 2. Bacalah buku pelajaran PKn yang anda miliki 3. Bacalah soal dengan cermat, kemudian jawablah soal dengan tepat dan benar 4. Kerjakan soal dari yang termudah terlebih dahulu. 5. Bacalah penilaian dengan cermat agar anda dapat mengetahui nilai yang anda dapat. 6. Selamat mengerjakan! LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD RANGKUMAN Indonesia sebagai negara yang menganut asas bhineka tunggal ika mengakui adanya 6 Agama, yaitu : 1.Agama Islam, 2.Kristen Protestan, 3.Kristen Katolik, 4.Budha, 5.Hindu dan 6.Konghocu. Hal ini selaras dengan amanat pada UUD 1945 yang menyatakan tiap-tiap penduduk diberikan kebebasan untuk memilih dan mempraktikkan kepercayaannya dan juga menjamin semuanya akan kebebasan untuk menyembah menurut agama atau kepercayaannya. Jadi Indonesia sangat menghargai Perbedaan Agama. 18 V. Kegiatan Siswa/Uji Kompetensi/Evaluasi
  • 6. B. Ayo Berlatih 1. Coba sebutkan Agama yang ada di Indonesia? Jawab:................................................................................................. ............................................................................................................ ............................................................................................................ ............................................................................................................ ......................... 2. Coba jelaskan apa yang dimaksud dengan Perbedaan Agama? Jawab:................................................................................................. ............................................................................................................ ............................................................................................................ ............................................................................................................ ......................... 3. Coba Sebutkan 4 hal yang dapat dilakukan untuk menyikapi Perbedaan Agama! Jawab:................................................................................................. ............................................................................................................ ............................................................................................................ ............................................................................................................ .......................... 4. Coba Sebutkan 4 contoh menghargai Perbedaan Agama! Jawab:................................................................................................. ............................................................................................................ ............................................................................................................ ............................................................................................................ .......................... 5. Coba jelaskan mengapa berinteraksi dengan beda agama penting! Jawab:................................................................................................. ............................................................................................................ ............................................................................................................ ............................................................................................................ ........................... LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD 19
  • 7. C. Uji Kompetensi Berillah tanda silang (x) pada huruf a, b, c, atau d di depan jawaban yang paling tepat! 1. Ada berapakah agama yang di akui di negara indonesia…? a. 3 b. 6 c. 5 d. 4 2. Dibawah ini yang termasuk ciri dari agama islam adalah…? a. Merayakan hari raya natal b. Merayakan galungan c. Merayakan imlek d. Merayakan idul fitri 3. Apa sebutan dari pemuka agama hindu…? a. Ustad b. Pendeta c. Pemangku d. Bhiksu 4. Apa sebutan dari pemuka agama konghucu …? a. Xue shi b. Bhiksu c. Pendandan d. Pemangku 5. Agama apa yang terakhir diakui di negara indonesia ... . a. Konghucu b. Hindu c. Budha d. Katolik 6. Dibawah ini contoh menjunjung tinggi perbedaan perbedaan agama adalah..? a. Bermain dengan sesama agama LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD 20
  • 8. b. Menghina agama lain c. Bermain tanpa memandang agama apa d. Menghindari orang beda agama 7. Dibawah ini salah satu bagian-bagian yang dapat diterapkan dalam bermasyarakat kecuali…? a. Menghargai perbedaan b. Berbeda tetap satu c. Tidak diskriminasi d. Menjauhi lawan jenis 8. Dampak jika masyarakat membedakan antara agama satu dengan lainnya adalah…? a. Akan terjadi perpecahan b. Baik-baik saja c. Tidak terjadi masalah d. Makin kokoh kesatuan NKRI 9. Kelebihan dari perbedaan Agama yaitu… a. Dapat saling membantu untuk NKRI b. Tidak ada c. Makin sulit bersosialisasi d. Sukar menentukan kebijakan 10. Kelemahan dari perbedaan jenis agama yaitu kecuali…? a. Terjadi penghinaan b. Terjadi persekusi c. Terjadi hal buruk d. Menguatkan Indonesia menjadi negara besar LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD 21
  • 9. D. Evaluasi 1. Jelaskan perbedaan agama! 2. Apakah dampak dari perbedaan agama? 3. Sebutkan ciri-ciri perbedaan agama! 4. Sebutkan ciri-ciri agama hindu? 5. Jelaskan bagaimana kita seharusnya menghargai perbedaan agama! 6. Sebutkan dan jelaskan ciri-ciri agama islam! 7. Sebutkan mengapa yang menganut agama konghucu di Indonesia sedikit! 8. Jelaskan kelebihan dari perbedaan agama bagi Indonesia! 9. Sebutkan 3 kelemahan perbedaan bagi indonesia 10. Apakah yang dimaksud perbedaan agama sebagai kekuatan dalam kesatuan! LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD 22
  • 10. A. Rubrik dan Penilaian Ayo Berlatih Soal Skor Keterangan 1 4 Menyebutkan 6 Agama 3 Menyebutkan 5 Agama 2 Menyebutkan 4 Agama 1 Menyebutkan 3 Agama 2 4 Dapat menjelaskan pengertian perbedaan agama dengan tepat dan jelas berupa contoh 3 Dapat menjelaskan pengertian perbedaan agama dengan tepat dan jelas 2 Dapat menjelaskan pengertian perbedaan agama dengan jelas 1 Hanya mampu menjelaskan pengertian perbedaan agama secara singkat 3 4 Dapat menyebutkan 4 hal untuk menyikapi Perbedaan Agama 3 Dapat menyebutkan 3 hal untuk menyikapi Perbedaan Agama 2 Dapat menyebutkan 2 hal untuk menyikapi Perbedaan Agama 1 Dapat menyebutkan 1 hal untuk menyikapi Perbedaan Agama walaupun tak sesuai 4 4 Dapat menyebutkan 4 contoh menghargai Perbedaan Jenis Agama! 3 Dapat menyebutkan 3 contoh menghargai Perbedaan Jenis Agama! 2 Dapat menyebutkan 2 contoh menghargai Perbedaan Jenis Agama! 1 Dapat menyebutkan 1 contoh menghargai Perbedaan Jenis Agama! 5 4 Dapat menjelaskan mengapa berinteraksi dengan beda agama penting! secara lengkap 3 Dapat menjelaskan mengapa berinteraksi dengan beda agama penting! 2 Dapat menyebutkan mengapa berinteraksi dengan beda agama penting! Namun kurang tepat 1 Hanya dapat menyebutkan mengapa berinteraksi dengan beda agama penting! Dan salah LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD 23 VI. Penilaian
  • 11. Nilai Paraf Guru Paraf Orang Tua (……………………………) (……………………………) B. Rubrik Penilaian Uji Kompetensi No Deskripsi Nilai 1 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 10 dan benar 100 2 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 9 dan benar 90 3 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 8 dan benar 80 4 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 7 dan benar 70 5 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 6 dan benar 60 6 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 5 dan benar 50 7 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 4 dan benar 40 8 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 3 dan benar 30 9 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 2 dan benar 20 10 Siswa menjawab pertanyaan sebanyak 1 dan benar 10 11 Siswa tidak menjawab 0 Nilai Paraf Guru Paraf Orang Tua (……………………………) (……………………………) C. Rubrik dan Penilaian Evaluasi Soal Skor Keterangan 1 4 Dapat menjelaskan perbedaan agama dengan lengkap dan jelas 3 Dapat menjelaskan perbedaan agama dengan jelas 2 Dapat menjelaskan perbedaan agama dengan singkat LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD 24
  • 12. LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD 1 Dapat menjelaskan perbedaan agama dengan penjelasan kurang tepat 2 4 Dapat menjelaskan dampak dari perbedaan agama dengan lengkap dan jelas 3 Dapat menjelaskan dampak dari perbedaan agama dengan jelas 2 Dapat menjelaskan dampak dari perbedaan agama dengan singkat 1 Dapat menjelaskan dampak dari perbedaan agama dengan dengan penjelasan kurang tepat 3 4 Dapat menyebutkan 5 ciri-ciri perbedaan agama 3 Dapat menyebutkan 4 ciri-ciri perbedaan agama 2 Dapat menyebutkan 3 ciri-ciri perbedaan agama 1 Dapat menyebutkan 1-2 ciri-ciri perbedaan agama 4 4 Dapat menjelaskan bagaimana kita seharusnya menghargai perbedaan agama dengan lengkap dan jelas 3 Dapat menjelaskan bagaimana kita seharusnya menghargai perbedaan agama dengan jelas 2 Dapat menjelaskan bagaimana kita seharusnya menghargai perbedaan agama dengan singkat 1 Dapat menjelaskan bagaimana kita seharusnya menghargai perbedaan agama dengan penjelasan kurang tepat 5 4 Dapat menyebutkan 4 ciri-ciri agama hindu? 3 Dapat menyebutkan 3 ciri-ciri agama hindu? 2 Dapat menyebutkan 2 ciri-ciri agama hindu? 1 Dapat menyebutkan 1 ciri-ciri agama hindu? 6 4 Dapat menyebutkan dan menjelaskan ciri-ciri agama islam secara lengkap dan jelas 3 Dapat menyebutkan dan menjelaskan ciri-ciri agama islam lengkap 2 Dapat menyebutkan dan ciri-ciri agama islam secara singkat 1 Hanya dapat menyebutkan ciri-ciri agama islam 7 4 Dapat menyebutkan 4 hal mengapa yang menganut agama konghucu di Indonesia sedikit 3 Dapat menyebutkan 3 hal mengapa yang menganut agama konghucu di Indonesia sedikit 2 Dapat menyebutkan 2 hal mengapa yang menganut agama konghucu di Indonesia sedikit 1 Dapat menyebutkan 1 hal mengapa yang menganut agama konghucu di Indonesia sedikit 25
  • 13. 8 4 Dapat menjelaskan kelebihan dari perbedaan agama bagi Indonesia dengan lengkap dan jelas 3 Dapat menjelaskan kelebihan dari perbedaan agama bagi Indonesia dengan jelas 2 Dapat menjelaskan kelebihan dari perbedaan agama bagi Indonesia dengan singkat 1 Dapat menjelaskan kelebihan dari perbedaan agama bagi Indonesia dengan penjelasan sedikit keliru88 888ss999 4 Dapat menyebutkan 3 kelemahan perbedaan bagi indonesia 3 Dapat menyebutkan 2 kelemahan perbedaan bagi indonesia 2 Dapat menyebutkan 1 kelemahan perbedaan bagi indonesia 1 Dapat menyebutkan 1 kelemahan namun tidak tepat 10 4 Dapat menjelaskan maksud perbedaan agama sebagai kekuatan dalam kesatuan dengan lengkap dan jelas 3 Dapat menjelaskan maksud perbedaan agama sebagai kekuatan dalam kesatuan dengan jelas 2 Dapat menjelaskan maksud perbedaan agama sebagai kekuatan dalam kesatuan dengan singkat 1 Dapat menjelaskan maksud perbedaan agama sebagai kekuatan dalam kesatuan dengan penjelasan sedikit keliru Nilai Paraf Guru Paraf Orang Tua (……………………………) (……………………………) LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD 26 9
  • 14. Daftar Pustaka Winarno, Usodo. 2009. Pendidikan Kewarganegaraan untuk SD dan MI kelas 1. Tersediampada:.https://bsd.pendidikan.id/data/SD_1/Pendidikan_Kewarga negaraan_1_Kelas_1_Winarno_Usodo_2009.pdf. Diakses pada: 13 Mei 2020. Priyati, Dkk. 2008. Pendidikan Kewarganegaraan untuk SD dan MI kelas 1. Tersedia pada https://bsd.pendidikan.id/data/SD_1/PKn_1_Kelas_1_Priyati_E_Suliasih_ Ridwan_Efendi_2008.pdf Diakses pada: 13 Mei 2020. Karsono, Sutimin. 2010. Pendidikan Kewarganegaraan untuk SD dan MI kelas 1. Tersedia.pada https://bsd.pendidikan.id/data/SD_1/Pendidikan_Kewarganegaraan_Kelas_ 1_Karsono_Sutimin_2009.pdf. Diakses pada: 13 Mei 2020 LKS Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk siswa kelas I SD 14