SlideShare a Scribd company logo
SCHOOL BULLYING
PENGANTAR
Berdasarkan penelitian di luar negri:
• 40-80% anak usia sekolah mengalami
bullying
• 10-15% kemungkinan adalah korban atau
pelaku
• 60% siswa SD dan SMP menyatakan bahwa
bullying merupakan sesuatu masalah besar
yg mempengaruhi kehidupan mereka dan
menyatakan sering khawatir mjd korban
kekerasan dan pelecehan di sekolah
dibandingkan ketika mereka menuju
sekolah atau pulang sekolah.
Berdasarkan penelitian di
Indonesia:
• 31,8% bullying
• 77,3% bullying non verbal
• 40,1% bullying verbal
• 36,1% bullying fisik
• Penelitian th 2008 thd 1500 pelajar SMP dan SMA di
Jakarta, Yogyakarta dan Surabaya: 67% mengaku di
sekolah mereka pernah terjadi bullying. Pelakunya
kakak kelas, teman, adik kelas, guru, kepala sekolah
hingga preman sekolah
• Data Komnas Perlindungan Anak th 2009: 98 kasus
kekerasan fisik, 108 kekerasan seksual dan 176
kekerasan psikis
Pengertian…
BULLYING adalah…
Perilaku agresif dan negatip seseorang atau
sekelompok orang secara berulang kali dgn
menyalahgunakan ketidakseimbangan kekuatan
utk menyakiti korban scr mental, fisik maupun
seksual.
Ancaman yg dilakukan sekali saja, tapi jika
membuat korbannya merasa ketakutan secara
permanen, juga merupakan bullying.
Manifestasi Bullying
• Bentuk Fisik : memukul, menampar,
memalak, mendorong, mencubit,
mencakar, dll
• Bentuk Verbal : memaki, memfitnah,
mengejek, mengancam
• Bersifat Psikologis : mengintimidasi,
mengucilkan, mengabaikan dan
mendiskriminasi
Konsekuensi Bullying
• Anak baik yg menjadi pelaku
atau korban cenderung
mengembangkan sikap ber-
musuhan dibandingkan deng
an anak lain yg cenderung
menunjukkan gejala diabetes
dan serangan di masa depan
nya.
• Anak yg di masa kecilnya mjd pelaku dan
menunjukkan perilaku buruk di sekolah
seperti merokok dan menggunakan obat-
obatan di masa depannya.
• Anak muda yg mjd korban memiliki kecende
rungan lebih besar utk bunuh diri, depresi,
trauma dan penyalahgunaan obat.
Dampak Bullying
• Bagi Pelaku: tidak bisa konsentrasi belajar krn
pikirannya lebih banyak utk mengincar dan
merencanakan tindakan berikutnya.
• Bagi Korban: menurunkan intensitas pergi ke
sekolah krn merasa cemas dan takut akan
menjadi korban
• Bagi Saksi: takut akan men
jadi korban berikutnya dan
merasa bersalah krn tidak
dpt melakukan apa-apa.
Dampak Korban
• Merasa menderita
• Mogok/malas datang ke sekolah
• Kehilangan kepercayaan dan konsep diri
• Menyalahkan diri sendiri atas kejadian bullying
yang sudah terjadi
• Kehilangan konsentrasi belajar
• Menunjukkan gejala stres
• Membahayakan kehidupan mereka sampai
mengarah pada kematian
Mengapa Bullying Bisa Terjadi ?
• Adanya kesempatan untuk terjadinya bullying
• Adanya anak yang merasa dominan atau
memiliki harga diri/konsep diri yg rendah di
sekolah dan memiliki karakter agresif, bisa
disebabkan krn pengalaman atau pola asuh
keluarga anyg kurang sesuai
• Minimnya pengawasan dan rendahnya
kepedulian sekolah terhadap perilaku siswa-
siswinya.
• Lingkungan sekolah yang mendukung tumbuh
suburnya premanisme di sekolah.
Misalnya: geng/kelompok yang tidak terorga-
nisir dan tidak mempunyai tujuan yang jelas
Karakteristik Pelaku Bullying
• Agresif thd orang lain termasuk guru dan
orang tua
• Scr fisik lebih kuat, scr sosial dominan dan
berusaha untuk menguasai orang lain.
• Memiliki pandangan positif thd agresivitas
• Memiliki masalah dlm mentaati peraturan
• Hanya peduli dengan
keinginannya sendiri
• Sulit melihat sesuatu
dari sudut pandang
orang lain
Lanjutan…
• Menunjukkan sedikit empati
• Secara emosional mudah marah dan ter-
singgung
• Perilakunya tidak bertanggung jawab
(semaunya sendiri)
• Mencari perhatian
• Pola perilakunya impulsif,
agresif, intimidatif dan
suka memukul
Penyebab Anak
Melakukan Bullying
• Mendorong rasa percaya diri dengan meng
anggap orang lain tidak ada artinya
• Adanya perasaan memiliki kekuasaan atau
kendali
• Ekspresi dari kekecewaan karena menjadi
korban pelecehan (kemarahan, sakit hati dan
balas dendam)
• Kebutuhan akan kasih sayang, spiritual dan
perkembangan yang tidak terpenuhi
• Tidak memiliki figur teladan dan mudah
dipengaruhi orang lain.
• Pernah menjadi korban bullying
• Frustasi
• Conduct Disorder
Karakteristik
Anak Korban Bullying
• Scr fisik kurus atau terlalu gemuk
• Pendiam
• Memiliki kelainan fisik
• Memiliki budaya atau agama yg berbeda
• Memiliki perbedaan selera
• Salah/tdk mengikuti trend
• Lemah dlm konsep diri dan tdk memiliki
kekuatan utk membela diri
• Provokatif, sering memancing amarah
Ciri-ciri Anak
yang Menjadi Korban Bullying
• Menjadi lebih mudah dan sering menangis
• Menjadi lebih sering menyendiri dan menarik
diri dari pertemanan
• Menghindar dari sekolah dgn berbagai alasan
• Menunjukkan gesture cemas, takut dan
terancam
• Menjadi merasa lebih nyaman
dan lekat dgn orang yg lebih
dewasa atau orangtuanya.
• Menjadi lebig agresif dan
sering mencari-cari masalah
Intervensi Bullying
Bagi Sekolah
• Membutuhkan kerjasama atr manajemen,
sekolah, guru siswa, orangtua dan karyawan
penunjang sekolah utk mengembangkan
strategi, kebijakan dan program yg efektif
utk merangsang kesukesan dan rasa aman
bagi semua siswa
• Dalam UU no 23 th 2002 pasal 54:
“Anak di dalam dan di lingkungan sekolah
wajib dilindungi dari tindakan kekerasan yang
dilakukan oleh guru, pengelola sekolah atau
teman-temannya di dalam sekolah yang
bersangkutan, atau lembaga pendidikan
lainnya.”
Intervensi Bullying
Bagi Individu
• Menjadikan anak lebih asertif
• Jadikanlah anak didik pribadi yang memiliki
rasa percaya diri dan konsep diri yang positif
• Merangsang kemampuan sosialisasi anak
didik
• Katakan pada pelaku untuk segera meng-
hentikan perilakunya
• Memberikan pendampingan pada anak
korban bullying untuk mengurangi dampak
psikologis yang ditimbulkan.
STOP
SCHOOL BULLYING
Psikolog PuskesmasGodean II
Saya orang BK, Cinta BK dan Bangga menjadi Guru BK

More Related Content

What's hot

Ragam Musik Asia.ppt
Ragam Musik Asia.pptRagam Musik Asia.ppt
Ragam Musik Asia.ppt
RinaldhiEkaKurniaPut
 
Amitosis dan Mitosis Cell Division
Amitosis dan Mitosis Cell DivisionAmitosis dan Mitosis Cell Division
Amitosis dan Mitosis Cell Division
Sutami Suparmin
 
Teori Belajar Pavlov PPT
Teori Belajar Pavlov PPTTeori Belajar Pavlov PPT
Teori Belajar Pavlov PPT
Faridatul Lail
 
Perilaku Prososial
Perilaku PrososialPerilaku Prososial
Perilaku Prososial
Muhammad Akhyar
 
Psikologi sosial - agresi
Psikologi sosial -  agresiPsikologi sosial -  agresi
Psikologi sosial - agresi
Bagus Aji
 
PERGAULAN SEHAT.pptx
PERGAULAN SEHAT.pptxPERGAULAN SEHAT.pptx
PERGAULAN SEHAT.pptx
AdityaDiWaRamadhan
 
Materi untuk siswa; sosialisasi pencegahan kekerasan thdp anak di sekolah
Materi untuk siswa; sosialisasi pencegahan kekerasan thdp anak di sekolahMateri untuk siswa; sosialisasi pencegahan kekerasan thdp anak di sekolah
Materi untuk siswa; sosialisasi pencegahan kekerasan thdp anak di sekolah
Yuanes Sriyono
 
Mutasi kromosom ( Materi Kelas XII SMA)
Mutasi kromosom ( Materi Kelas XII SMA)Mutasi kromosom ( Materi Kelas XII SMA)
Mutasi kromosom ( Materi Kelas XII SMA)
Umbara Sakti Mihardja
 
Gametogenesis
GametogenesisGametogenesis
Gametogenesis
nova147
 
MODUL II SENI BUDAYA KB 4: PEMBELAJARAN DAN PENGETAHUAN ESTETIKA MUSIK
MODUL II SENI BUDAYA KB 4: PEMBELAJARAN DAN PENGETAHUAN ESTETIKA MUSIKMODUL II SENI BUDAYA KB 4: PEMBELAJARAN DAN PENGETAHUAN ESTETIKA MUSIK
MODUL II SENI BUDAYA KB 4: PEMBELAJARAN DAN PENGETAHUAN ESTETIKA MUSIK
ppghybrid4
 
Gerak pada tumbuhan
Gerak pada tumbuhanGerak pada tumbuhan
Gerak pada tumbuhan
tomi raden
 
Bab iv hasil penelitian dan pembahasan
Bab iv hasil penelitian dan pembahasanBab iv hasil penelitian dan pembahasan
Bab iv hasil penelitian dan pembahasan
saomaoma2299
 
Kenakalan Remaja (Tugas BP/BK)
Kenakalan Remaja (Tugas BP/BK)Kenakalan Remaja (Tugas BP/BK)
Kenakalan Remaja (Tugas BP/BK)
Soni Sokell
 
9 teori post freudian=erikson
9 teori post freudian=erikson9 teori post freudian=erikson
9 teori post freudian=eriksongita_novi
 
Asimilasi,akulturasi, dan paternalisme - SOSIOLOGI KELAS 10
Asimilasi,akulturasi, dan paternalisme - SOSIOLOGI KELAS 10 Asimilasi,akulturasi, dan paternalisme - SOSIOLOGI KELAS 10
Asimilasi,akulturasi, dan paternalisme - SOSIOLOGI KELAS 10
Mohammad Dava
 
Tugas sejarah kelas X
Tugas sejarah kelas XTugas sejarah kelas X
Tugas sejarah kelas X
Berlinda Putri
 
Sistem hormon biopsikologi
Sistem hormon biopsikologiSistem hormon biopsikologi
Sistem hormon biopsikologiChici Ernest
 
Sex dan gender
Sex dan genderSex dan gender
Sex dan gender
masrin kppa sulteng
 
Memahami Gender
Memahami GenderMemahami Gender
Memahami Gender
Lestari Moerdijat
 
Modul 2 asesmen teknik tes
Modul 2 asesmen teknik tesModul 2 asesmen teknik tes
Modul 2 asesmen teknik tes
BINTI ISROFIN
 

What's hot (20)

Ragam Musik Asia.ppt
Ragam Musik Asia.pptRagam Musik Asia.ppt
Ragam Musik Asia.ppt
 
Amitosis dan Mitosis Cell Division
Amitosis dan Mitosis Cell DivisionAmitosis dan Mitosis Cell Division
Amitosis dan Mitosis Cell Division
 
Teori Belajar Pavlov PPT
Teori Belajar Pavlov PPTTeori Belajar Pavlov PPT
Teori Belajar Pavlov PPT
 
Perilaku Prososial
Perilaku PrososialPerilaku Prososial
Perilaku Prososial
 
Psikologi sosial - agresi
Psikologi sosial -  agresiPsikologi sosial -  agresi
Psikologi sosial - agresi
 
PERGAULAN SEHAT.pptx
PERGAULAN SEHAT.pptxPERGAULAN SEHAT.pptx
PERGAULAN SEHAT.pptx
 
Materi untuk siswa; sosialisasi pencegahan kekerasan thdp anak di sekolah
Materi untuk siswa; sosialisasi pencegahan kekerasan thdp anak di sekolahMateri untuk siswa; sosialisasi pencegahan kekerasan thdp anak di sekolah
Materi untuk siswa; sosialisasi pencegahan kekerasan thdp anak di sekolah
 
Mutasi kromosom ( Materi Kelas XII SMA)
Mutasi kromosom ( Materi Kelas XII SMA)Mutasi kromosom ( Materi Kelas XII SMA)
Mutasi kromosom ( Materi Kelas XII SMA)
 
Gametogenesis
GametogenesisGametogenesis
Gametogenesis
 
MODUL II SENI BUDAYA KB 4: PEMBELAJARAN DAN PENGETAHUAN ESTETIKA MUSIK
MODUL II SENI BUDAYA KB 4: PEMBELAJARAN DAN PENGETAHUAN ESTETIKA MUSIKMODUL II SENI BUDAYA KB 4: PEMBELAJARAN DAN PENGETAHUAN ESTETIKA MUSIK
MODUL II SENI BUDAYA KB 4: PEMBELAJARAN DAN PENGETAHUAN ESTETIKA MUSIK
 
Gerak pada tumbuhan
Gerak pada tumbuhanGerak pada tumbuhan
Gerak pada tumbuhan
 
Bab iv hasil penelitian dan pembahasan
Bab iv hasil penelitian dan pembahasanBab iv hasil penelitian dan pembahasan
Bab iv hasil penelitian dan pembahasan
 
Kenakalan Remaja (Tugas BP/BK)
Kenakalan Remaja (Tugas BP/BK)Kenakalan Remaja (Tugas BP/BK)
Kenakalan Remaja (Tugas BP/BK)
 
9 teori post freudian=erikson
9 teori post freudian=erikson9 teori post freudian=erikson
9 teori post freudian=erikson
 
Asimilasi,akulturasi, dan paternalisme - SOSIOLOGI KELAS 10
Asimilasi,akulturasi, dan paternalisme - SOSIOLOGI KELAS 10 Asimilasi,akulturasi, dan paternalisme - SOSIOLOGI KELAS 10
Asimilasi,akulturasi, dan paternalisme - SOSIOLOGI KELAS 10
 
Tugas sejarah kelas X
Tugas sejarah kelas XTugas sejarah kelas X
Tugas sejarah kelas X
 
Sistem hormon biopsikologi
Sistem hormon biopsikologiSistem hormon biopsikologi
Sistem hormon biopsikologi
 
Sex dan gender
Sex dan genderSex dan gender
Sex dan gender
 
Memahami Gender
Memahami GenderMemahami Gender
Memahami Gender
 
Modul 2 asesmen teknik tes
Modul 2 asesmen teknik tesModul 2 asesmen teknik tes
Modul 2 asesmen teknik tes
 

Similar to bullying.ppt

( bullying )Ini merupakan ppt yang menjelaskan mengenai bullying
( bullying )Ini merupakan ppt yang menjelaskan mengenai bullying( bullying )Ini merupakan ppt yang menjelaskan mengenai bullying
( bullying )Ini merupakan ppt yang menjelaskan mengenai bullying
awaary02
 
Issue terkini Pendidikan yang ada di Indonesia
Issue terkini Pendidikan yang ada di IndonesiaIssue terkini Pendidikan yang ada di Indonesia
Issue terkini Pendidikan yang ada di Indonesia
TaufiqurrahmanAsni
 
BULLYING DAN CYBER BULLYING - KEJARI KAB. BOGOR.pptx
BULLYING DAN CYBER BULLYING - KEJARI KAB. BOGOR.pptxBULLYING DAN CYBER BULLYING - KEJARI KAB. BOGOR.pptx
BULLYING DAN CYBER BULLYING - KEJARI KAB. BOGOR.pptx
TubagusAbdulHannan
 
Stop Bullying.ppt
Stop Bullying.pptStop Bullying.ppt
Stop Bullying.ppt
RirinDwiRidhowati1
 
Faktor penyebab kekerasan di lingkungan sekolah 2003
Faktor penyebab kekerasan di lingkungan sekolah 2003Faktor penyebab kekerasan di lingkungan sekolah 2003
Faktor penyebab kekerasan di lingkungan sekolah 2003
Nurdin M Top
 
Faktor penyebab kekerasan di lingkungan sekolah 2003
Faktor penyebab kekerasan di lingkungan sekolah 2003Faktor penyebab kekerasan di lingkungan sekolah 2003
Faktor penyebab kekerasan di lingkungan sekolah 2003
Nurdin M Top
 
Faktor penyebab kekerasan di lingkungan sekolah 2003
Faktor penyebab kekerasan di lingkungan sekolah 2003Faktor penyebab kekerasan di lingkungan sekolah 2003
Faktor penyebab kekerasan di lingkungan sekolah 2003
Nurdin M Top
 
Bullying 30 November 2021.pptx
Bullying 30 November 2021.pptxBullying 30 November 2021.pptx
Bullying 30 November 2021.pptx
Zacki4
 
bullying30november2021-220802140842-238a34ff (1).pdf
bullying30november2021-220802140842-238a34ff (1).pdfbullying30november2021-220802140842-238a34ff (1).pdf
bullying30november2021-220802140842-238a34ff (1).pdf
ningrumbahal
 
KONSELING KRISIS 14&15.pptx
KONSELING KRISIS 14&15.pptxKONSELING KRISIS 14&15.pptx
KONSELING KRISIS 14&15.pptx
ningrumbahal
 
BULLYING.pptx
BULLYING.pptxBULLYING.pptx
BULLYING.pptx
AqilahKhoirunnisa1
 
Materi BULLYING Pak Fakhrudin.pptx
Materi BULLYING Pak Fakhrudin.pptxMateri BULLYING Pak Fakhrudin.pptx
Materi BULLYING Pak Fakhrudin.pptx
ErikSardiardiNdae1
 
BULLYING & MEROKOK fix.pptx
BULLYING & MEROKOK fix.pptxBULLYING & MEROKOK fix.pptx
BULLYING & MEROKOK fix.pptx
AditPn1
 
bulying.ppt
bulying.pptbulying.ppt
bulying.ppt
FirdausDaus82
 
Educational Psychology
Educational PsychologyEducational Psychology
Educational Psychology
Endang Sriwahyuni
 
Budaya sekolah dan pencegahan tindak kekerasan
Budaya sekolah dan pencegahan tindak kekerasan Budaya sekolah dan pencegahan tindak kekerasan
Budaya sekolah dan pencegahan tindak kekerasan
burhan to
 
Budaya Sekolah dan Pencegahan Tindak Kekerasan
Budaya Sekolah dan Pencegahan Tindak KekerasanBudaya Sekolah dan Pencegahan Tindak Kekerasan
Budaya Sekolah dan Pencegahan Tindak Kekerasan
Bapake Icha Kukuh Andin
 
Budaya Sekolah dan Pencegahan Tindak Kekerasan
Budaya Sekolah dan Pencegahan Tindak KekerasanBudaya Sekolah dan Pencegahan Tindak Kekerasan
Budaya Sekolah dan Pencegahan Tindak Kekerasan
kurtilas789
 
Salah laku pelajar
Salah laku pelajarSalah laku pelajar
Salah laku pelajarAbu eL IQram
 

Similar to bullying.ppt (20)

( bullying )Ini merupakan ppt yang menjelaskan mengenai bullying
( bullying )Ini merupakan ppt yang menjelaskan mengenai bullying( bullying )Ini merupakan ppt yang menjelaskan mengenai bullying
( bullying )Ini merupakan ppt yang menjelaskan mengenai bullying
 
Issue terkini Pendidikan yang ada di Indonesia
Issue terkini Pendidikan yang ada di IndonesiaIssue terkini Pendidikan yang ada di Indonesia
Issue terkini Pendidikan yang ada di Indonesia
 
BULLYING DAN CYBER BULLYING - KEJARI KAB. BOGOR.pptx
BULLYING DAN CYBER BULLYING - KEJARI KAB. BOGOR.pptxBULLYING DAN CYBER BULLYING - KEJARI KAB. BOGOR.pptx
BULLYING DAN CYBER BULLYING - KEJARI KAB. BOGOR.pptx
 
Stop Bullying.ppt
Stop Bullying.pptStop Bullying.ppt
Stop Bullying.ppt
 
Faktor penyebab kekerasan di lingkungan sekolah 2003
Faktor penyebab kekerasan di lingkungan sekolah 2003Faktor penyebab kekerasan di lingkungan sekolah 2003
Faktor penyebab kekerasan di lingkungan sekolah 2003
 
Faktor penyebab kekerasan di lingkungan sekolah 2003
Faktor penyebab kekerasan di lingkungan sekolah 2003Faktor penyebab kekerasan di lingkungan sekolah 2003
Faktor penyebab kekerasan di lingkungan sekolah 2003
 
Faktor penyebab kekerasan di lingkungan sekolah 2003
Faktor penyebab kekerasan di lingkungan sekolah 2003Faktor penyebab kekerasan di lingkungan sekolah 2003
Faktor penyebab kekerasan di lingkungan sekolah 2003
 
Bullying 30 November 2021.pptx
Bullying 30 November 2021.pptxBullying 30 November 2021.pptx
Bullying 30 November 2021.pptx
 
bullying30november2021-220802140842-238a34ff (1).pdf
bullying30november2021-220802140842-238a34ff (1).pdfbullying30november2021-220802140842-238a34ff (1).pdf
bullying30november2021-220802140842-238a34ff (1).pdf
 
KONSELING KRISIS 14&15.pptx
KONSELING KRISIS 14&15.pptxKONSELING KRISIS 14&15.pptx
KONSELING KRISIS 14&15.pptx
 
BULLYING.pptx
BULLYING.pptxBULLYING.pptx
BULLYING.pptx
 
Materi BULLYING Pak Fakhrudin.pptx
Materi BULLYING Pak Fakhrudin.pptxMateri BULLYING Pak Fakhrudin.pptx
Materi BULLYING Pak Fakhrudin.pptx
 
BULLYING & MEROKOK fix.pptx
BULLYING & MEROKOK fix.pptxBULLYING & MEROKOK fix.pptx
BULLYING & MEROKOK fix.pptx
 
bulying.ppt
bulying.pptbulying.ppt
bulying.ppt
 
Educational Psychology
Educational PsychologyEducational Psychology
Educational Psychology
 
Budaya sekolah dan pencegahan tindak kekerasan
Budaya sekolah dan pencegahan tindak kekerasan Budaya sekolah dan pencegahan tindak kekerasan
Budaya sekolah dan pencegahan tindak kekerasan
 
Budaya Sekolah dan Pencegahan Tindak Kekerasan
Budaya Sekolah dan Pencegahan Tindak KekerasanBudaya Sekolah dan Pencegahan Tindak Kekerasan
Budaya Sekolah dan Pencegahan Tindak Kekerasan
 
Budaya Sekolah dan Pencegahan Tindak Kekerasan
Budaya Sekolah dan Pencegahan Tindak KekerasanBudaya Sekolah dan Pencegahan Tindak Kekerasan
Budaya Sekolah dan Pencegahan Tindak Kekerasan
 
Lkpp aisyah
Lkpp aisyahLkpp aisyah
Lkpp aisyah
 
Salah laku pelajar
Salah laku pelajarSalah laku pelajar
Salah laku pelajar
 

Recently uploaded

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 

bullying.ppt

  • 2. PENGANTAR Berdasarkan penelitian di luar negri: • 40-80% anak usia sekolah mengalami bullying • 10-15% kemungkinan adalah korban atau pelaku • 60% siswa SD dan SMP menyatakan bahwa bullying merupakan sesuatu masalah besar yg mempengaruhi kehidupan mereka dan menyatakan sering khawatir mjd korban kekerasan dan pelecehan di sekolah dibandingkan ketika mereka menuju sekolah atau pulang sekolah.
  • 3. Berdasarkan penelitian di Indonesia: • 31,8% bullying • 77,3% bullying non verbal • 40,1% bullying verbal • 36,1% bullying fisik • Penelitian th 2008 thd 1500 pelajar SMP dan SMA di Jakarta, Yogyakarta dan Surabaya: 67% mengaku di sekolah mereka pernah terjadi bullying. Pelakunya kakak kelas, teman, adik kelas, guru, kepala sekolah hingga preman sekolah • Data Komnas Perlindungan Anak th 2009: 98 kasus kekerasan fisik, 108 kekerasan seksual dan 176 kekerasan psikis
  • 4. Pengertian… BULLYING adalah… Perilaku agresif dan negatip seseorang atau sekelompok orang secara berulang kali dgn menyalahgunakan ketidakseimbangan kekuatan utk menyakiti korban scr mental, fisik maupun seksual. Ancaman yg dilakukan sekali saja, tapi jika membuat korbannya merasa ketakutan secara permanen, juga merupakan bullying.
  • 5. Manifestasi Bullying • Bentuk Fisik : memukul, menampar, memalak, mendorong, mencubit, mencakar, dll • Bentuk Verbal : memaki, memfitnah, mengejek, mengancam • Bersifat Psikologis : mengintimidasi, mengucilkan, mengabaikan dan mendiskriminasi
  • 6. Konsekuensi Bullying • Anak baik yg menjadi pelaku atau korban cenderung mengembangkan sikap ber- musuhan dibandingkan deng an anak lain yg cenderung menunjukkan gejala diabetes dan serangan di masa depan nya. • Anak yg di masa kecilnya mjd pelaku dan menunjukkan perilaku buruk di sekolah seperti merokok dan menggunakan obat- obatan di masa depannya. • Anak muda yg mjd korban memiliki kecende rungan lebih besar utk bunuh diri, depresi, trauma dan penyalahgunaan obat.
  • 7. Dampak Bullying • Bagi Pelaku: tidak bisa konsentrasi belajar krn pikirannya lebih banyak utk mengincar dan merencanakan tindakan berikutnya. • Bagi Korban: menurunkan intensitas pergi ke sekolah krn merasa cemas dan takut akan menjadi korban • Bagi Saksi: takut akan men jadi korban berikutnya dan merasa bersalah krn tidak dpt melakukan apa-apa.
  • 8. Dampak Korban • Merasa menderita • Mogok/malas datang ke sekolah • Kehilangan kepercayaan dan konsep diri • Menyalahkan diri sendiri atas kejadian bullying yang sudah terjadi • Kehilangan konsentrasi belajar • Menunjukkan gejala stres • Membahayakan kehidupan mereka sampai mengarah pada kematian
  • 9. Mengapa Bullying Bisa Terjadi ? • Adanya kesempatan untuk terjadinya bullying • Adanya anak yang merasa dominan atau memiliki harga diri/konsep diri yg rendah di sekolah dan memiliki karakter agresif, bisa disebabkan krn pengalaman atau pola asuh keluarga anyg kurang sesuai • Minimnya pengawasan dan rendahnya kepedulian sekolah terhadap perilaku siswa- siswinya. • Lingkungan sekolah yang mendukung tumbuh suburnya premanisme di sekolah. Misalnya: geng/kelompok yang tidak terorga- nisir dan tidak mempunyai tujuan yang jelas
  • 10. Karakteristik Pelaku Bullying • Agresif thd orang lain termasuk guru dan orang tua • Scr fisik lebih kuat, scr sosial dominan dan berusaha untuk menguasai orang lain. • Memiliki pandangan positif thd agresivitas • Memiliki masalah dlm mentaati peraturan • Hanya peduli dengan keinginannya sendiri • Sulit melihat sesuatu dari sudut pandang orang lain
  • 11. Lanjutan… • Menunjukkan sedikit empati • Secara emosional mudah marah dan ter- singgung • Perilakunya tidak bertanggung jawab (semaunya sendiri) • Mencari perhatian • Pola perilakunya impulsif, agresif, intimidatif dan suka memukul
  • 12. Penyebab Anak Melakukan Bullying • Mendorong rasa percaya diri dengan meng anggap orang lain tidak ada artinya • Adanya perasaan memiliki kekuasaan atau kendali • Ekspresi dari kekecewaan karena menjadi korban pelecehan (kemarahan, sakit hati dan balas dendam) • Kebutuhan akan kasih sayang, spiritual dan perkembangan yang tidak terpenuhi • Tidak memiliki figur teladan dan mudah dipengaruhi orang lain. • Pernah menjadi korban bullying • Frustasi • Conduct Disorder
  • 13. Karakteristik Anak Korban Bullying • Scr fisik kurus atau terlalu gemuk • Pendiam • Memiliki kelainan fisik • Memiliki budaya atau agama yg berbeda • Memiliki perbedaan selera • Salah/tdk mengikuti trend • Lemah dlm konsep diri dan tdk memiliki kekuatan utk membela diri • Provokatif, sering memancing amarah
  • 14. Ciri-ciri Anak yang Menjadi Korban Bullying • Menjadi lebih mudah dan sering menangis • Menjadi lebih sering menyendiri dan menarik diri dari pertemanan • Menghindar dari sekolah dgn berbagai alasan • Menunjukkan gesture cemas, takut dan terancam • Menjadi merasa lebih nyaman dan lekat dgn orang yg lebih dewasa atau orangtuanya. • Menjadi lebig agresif dan sering mencari-cari masalah
  • 15. Intervensi Bullying Bagi Sekolah • Membutuhkan kerjasama atr manajemen, sekolah, guru siswa, orangtua dan karyawan penunjang sekolah utk mengembangkan strategi, kebijakan dan program yg efektif utk merangsang kesukesan dan rasa aman bagi semua siswa • Dalam UU no 23 th 2002 pasal 54: “Anak di dalam dan di lingkungan sekolah wajib dilindungi dari tindakan kekerasan yang dilakukan oleh guru, pengelola sekolah atau teman-temannya di dalam sekolah yang bersangkutan, atau lembaga pendidikan lainnya.”
  • 16. Intervensi Bullying Bagi Individu • Menjadikan anak lebih asertif • Jadikanlah anak didik pribadi yang memiliki rasa percaya diri dan konsep diri yang positif • Merangsang kemampuan sosialisasi anak didik • Katakan pada pelaku untuk segera meng- hentikan perilakunya • Memberikan pendampingan pada anak korban bullying untuk mengurangi dampak psikologis yang ditimbulkan.
  • 18. Saya orang BK, Cinta BK dan Bangga menjadi Guru BK