SlideShare a Scribd company logo
1 of 5
NAMA                     : MARLINA DELIANA
NIM                      : 090907083
KELAS                    :A
MATA KULIAH              : BISNIS INTERNASIONAL


TUGAS 1
Kelebihan dan kelemahan dari 10 strategi memasuki pasar global (internasional)
   1. EXPORT
       Kebanyakan perusahaan memulai keterlibatannya dalam bisnis luar negeri
       dengan mengekspor, yaitu menjual beberapa produksi reguler mereka di laur
       negeri . Metode ini memerlukan sedikit investasi dan relatif bebas risiko.
       Export terbagi dua :
          a. Export tidak langsung; melalui berbagai jenis lembaga pengexport
Kelebihan export tidak langsung:
       Tidak memerlukan tenaga ahli khusus untuk menangani pengeksporan.
       Tidak memerlukan penanaman uang tunai yang besar.
       Yang menangani pekerjaan pengeksporan adalah perusahaan yang berbasis
       dinegara asal, pihak manajemen hanya mengikuti instruksi.
Kekurangan export tidak langsung
       Eksportir kurang memiliki kontrol terhadap pemasaran
       Rentan terhadap penipuan oleh pihak distributor
       Mereka akan membayar komisi untuk agen ekspor,agen komisi ekspor dan
       pedagang ekspor
       Perusahaan memperoleh sedikit pengalaman dari transaksi-transaksi ini
          b. Export langsung; export barang/jasa dilakukan oleh perusahaan itu
              sendiri.
Kelebihan export langsung
       Perusahaan tidak memerlukan biaya untuk membangun kegiatan oprasional
       dinegeri tuan rumah
       Barang yang diekspor lebih terkontrol
       Keuntungan yang disapat lebih besar dibandingkan ekspor tidak langsung
Kekurangan export langsung
      Memerlukan tenaga ahli khusus dalam hal pengeksporan
      Biaya transportasi yang mahal
      Biaya kirim yang tinggi karena pajak yang dikenakan oleh negara pembeli
      Bisnis luar negeri bisa rugi apabila para eksportir memutuskan untuk mengubah
      sumber pasokan mereka
      Perusahaan memiliki sedikit pengalaman dalam pengeksporan


   2. SUBCONTRACTING
      Pabrik dinegara berkembang membuat produk sesuai dengan spesifikasi yang
   ditetapkan perusahaan dari negara maju dan mengirim produk ke perusahaan
   pemesan untuk dipasarkan.
Keuntungan Subcontracting
      Biaya pekerja ralatif lebih murah
      Dapat memaksimalkan kapasitas kerja dengan menekan biaya produksi pada
      biaya pekerja yang murah
      Memudahkan suatu negara untuk mengelola sumber daya alam
Kekurangan Subcontacting
      Ada campur tangan dari pemerintah negara berkemabang melalui peraturan
      pemerintah
      Kurangnya mutu dan kualitas dari produk yang dihasilkan
      Perusahaan yang memberi kontrak memiliki kekuasaan politik internasional
      untuk menguasai pasar internasional
   3. COUNTER TRADE
      Perdagangan internasional dimana sebagian dari pembayarannya bukan berupa
      uang dalam crruncy yang berlaku internasional
      Keuntungan Counter Trade
             Membuka kesempatan kerja yang lebih luas
             Dapat membagi resiko dan bekerja sama satu sama lain
             Mempunyai keuntungan yang besar jika menang tender
Kekurangan Counter Trade
         Saling bersaing dalam memenangkan tender
         Terjadinya money politik
         Pembayaran dilakukan setelah pekerjaan selesai 100%
4. TURNKEY PROJECT
  Suatu bentuk ekspor teknologi, keahlian, manajemen dan pada kasus tertentu
  peralatan modal
  Keuntungan Turnkey project
         Membuka kesempatan kerja yang lebih luas
         Upaya membuka pasar baru sekaligus mengembangkan hubungan kerja
         sama dalam memproduksi produk-produk perusahaan
         Peningkatan kerjasama dalam transfer teknologi,keseimbangan
         perdagangan dan pembukaan lapangan kerja baru
         Menghemat devisa negara
  Kekurangan Turnkey project
         Banyaknya paperwork dan melibatkan bernagai pihak terutama dalam
         skema government to government
         Sulit menilai harga komiditi yang ditawarkan
         Memanfaatkan kondisi suatu negara yang terancam krisis
         Penyelesaian kontrak dan perjanjian memakan waktu dan biaya besar


5. LICENCING
  Keuntungan Licencing
         Perusahaan pemberi licensi mendapatkan keuntungan dari pembeli
         licensi
         Pasar penjualan yang semakin terbuka luas
         Perusahaan pemberi licensi tidak perlu mengeluarkan dana yang besar
         untuk memasuki pasar baru
  Kerugian licencing
         Penjualan barang atas merk tidak terkontrol dengan baik
Banyak terdapat barang palsu di pasaran
            Mutu produk yang dihasilkan penerima lisensi buruk
            Penerima lisensi dapat menjadi pesaing dagang
  6. FRANCHISING
     Keuntungan franchising
            Memperluas akses pasar
            Biaya pemasaran produk ralaif lebih murah
            Membuka lapangan pekerjaan baru
            Meningkatkan keuntungan perusahaan
     Kerugian franchising
            Perusahaan penerima franchising bangkrut karena sistem pengolahan
            yang kurang baik
            Penerima franchising tidak mendapatkan keuntungan dalam penjualan
PENANAMAN MODAL LANGSUNG (FDI)
  7. Pemilikan perwakilan secara utuh
     Keuntungan Pemilikan perwakilan secara utuh
            Perusahaan induk dapat mengawasi secara penuh anak perusahaan
            Keuntungan anak perusahaan dinikmati 100% oleh perusahaan induk
            Pangsa pasar lebih luas
     Kerugian Pemilikan perwakilan secara utuh
            Resiko besar
            Dalam kasus akuisisi banyak permasalahan yang harus dihadapi untuk
            membenahi perusahaan
            Memerlukan sumber daya yang besar dari perusahaan induk
  8. JOINT VENTURE
     Keuntungan joint venture
            Tukar informasi tentang teknologi dan sistem manajemen
            Mengurangi resiko investasi
            Biaya produksi yang murah
            Pembukaan pangsa pasar baru
Kerugian joint venture
         Keuntungan perusahaan dibagi dua atas barang yang diproduksi bersama
         Jika hukum memperkenankan investor asing memiliki tidak lebih dari
         49% penyertaan, maka investor tidak memiliki kontrol
         Kontrol penuh perusahaan dimiliki investor pemegang saham terbesar
9. CONTRACT MANUFACTURING
  Keuntungan Contarct Manufacturing
         Memasuki pasar luar negeri tanpa menanamkan modal dalam fasilitas
         pabrik
         Menciptakan lapangan pekerjaan baru
         Dapat menyumbangkan devisa pada negara
  Kerugian Contract Manufacturing
         Produk-produk yang dijual atas nama perusahaan pemberi kontrak
         Tidak adanya alih tekhnologi atau ilmu pengetahuan dari pemberi
         kontrak
         Adanya monopoli pasar
10. MANAGEMENT CONTRACT
  Keuntungan Management Contract
         Mendapatkan pengetahuan manajerial
         Mendapatkan bayaran sekitar 2 samapai 5 persen dari penjualan
  Kerugian Managemengt Contract
         Perusahaan penerima kontrak tidak dapat mengatur sistem manajerialnya
         sendiri,semua diatur oleh perusahaan pemberi kontrak
         Perusahaan penerima kontrak tidak dapat mengembangkan pengetahuan
         manajerialnya,sehingga akan terus bergantung dengan perusahaan
         pemberi kontrak

More Related Content

What's hot

Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)
Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)
Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)Tika Nafisah
 
Sistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenSistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenNurul_Hayati
 
Materi strategi produk & jasa
Materi strategi produk & jasaMateri strategi produk & jasa
Materi strategi produk & jasazahir ipb
 
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis MahasiswaContoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis MahasiswaSyafril Djaelani,SE, MM
 
Analisis lingkungan Bisnis
Analisis lingkungan BisnisAnalisis lingkungan Bisnis
Analisis lingkungan BisnisPT Lion Air
 
Keseimbangan pasar tenaga_kerja (2)
Keseimbangan pasar tenaga_kerja (2)Keseimbangan pasar tenaga_kerja (2)
Keseimbangan pasar tenaga_kerja (2)19091997sovi
 
Perbedaan pasar monopoli dan pasar persingan sempurna
Perbedaan pasar monopoli dan pasar persingan sempurnaPerbedaan pasar monopoli dan pasar persingan sempurna
Perbedaan pasar monopoli dan pasar persingan sempurnaQuinta Nursabrina
 
pengantar ekonomi mikro pasar monopoli
pengantar ekonomi mikro pasar monopolipengantar ekonomi mikro pasar monopoli
pengantar ekonomi mikro pasar monopoliyuniar putri
 
Business Digital (Bisnis Digital) Education
Business Digital (Bisnis Digital) EducationBusiness Digital (Bisnis Digital) Education
Business Digital (Bisnis Digital) EducationTogar Simatupang
 
MEMAKSIMASI PROFIT PADA PASAR PERSAINGAN SEMPURNA, ANALISIS JANGKA PENDEK DAN...
MEMAKSIMASI PROFIT PADA PASAR PERSAINGAN SEMPURNA, ANALISIS JANGKA PENDEK DAN...MEMAKSIMASI PROFIT PADA PASAR PERSAINGAN SEMPURNA, ANALISIS JANGKA PENDEK DAN...
MEMAKSIMASI PROFIT PADA PASAR PERSAINGAN SEMPURNA, ANALISIS JANGKA PENDEK DAN...Altina Hanum
 
Dampak Teknologi Informasi Terhadap Lingkungan Bisnis Perusahaan_Rani Nurrohm...
Dampak Teknologi Informasi Terhadap Lingkungan Bisnis Perusahaan_Rani Nurrohm...Dampak Teknologi Informasi Terhadap Lingkungan Bisnis Perusahaan_Rani Nurrohm...
Dampak Teknologi Informasi Terhadap Lingkungan Bisnis Perusahaan_Rani Nurrohm...Rani Nurrohmah
 
PERAMALAN PERMINTAAN.ppt
PERAMALAN PERMINTAAN.pptPERAMALAN PERMINTAAN.ppt
PERAMALAN PERMINTAAN.pptOghieSetiadi
 
Pasar monopsoni
Pasar monopsoniPasar monopsoni
Pasar monopsoniMIA
 
struktur pasar persaingan sempurna monopoli monopolistik
struktur pasar persaingan sempurna monopoli monopolistikstruktur pasar persaingan sempurna monopoli monopolistik
struktur pasar persaingan sempurna monopoli monopolistikmas karebet
 

What's hot (20)

Partisipasi Koperasi Dalam Berbagai Pasar (BAB 7)
Partisipasi Koperasi Dalam Berbagai Pasar (BAB 7)Partisipasi Koperasi Dalam Berbagai Pasar (BAB 7)
Partisipasi Koperasi Dalam Berbagai Pasar (BAB 7)
 
Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)
Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)
Menganalisis Pasar Bisnis (Matkul Manajemen Pemasaran)
 
Sistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenSistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemen
 
Materi strategi produk & jasa
Materi strategi produk & jasaMateri strategi produk & jasa
Materi strategi produk & jasa
 
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis MahasiswaContoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
 
Analisis lingkungan Bisnis
Analisis lingkungan BisnisAnalisis lingkungan Bisnis
Analisis lingkungan Bisnis
 
Keseimbangan pasar tenaga_kerja (2)
Keseimbangan pasar tenaga_kerja (2)Keseimbangan pasar tenaga_kerja (2)
Keseimbangan pasar tenaga_kerja (2)
 
Perbedaan pasar monopoli dan pasar persingan sempurna
Perbedaan pasar monopoli dan pasar persingan sempurnaPerbedaan pasar monopoli dan pasar persingan sempurna
Perbedaan pasar monopoli dan pasar persingan sempurna
 
E business dan e-commerce
E business dan e-commerceE business dan e-commerce
E business dan e-commerce
 
pengantar ekonomi mikro pasar monopoli
pengantar ekonomi mikro pasar monopolipengantar ekonomi mikro pasar monopoli
pengantar ekonomi mikro pasar monopoli
 
Business Digital (Bisnis Digital) Education
Business Digital (Bisnis Digital) EducationBusiness Digital (Bisnis Digital) Education
Business Digital (Bisnis Digital) Education
 
Pasar Persaingan Sempurna (Ekonomi Mikro)
Pasar Persaingan Sempurna (Ekonomi Mikro)Pasar Persaingan Sempurna (Ekonomi Mikro)
Pasar Persaingan Sempurna (Ekonomi Mikro)
 
Pengembangan UMKM
Pengembangan UMKM  Pengembangan UMKM
Pengembangan UMKM
 
MEMAKSIMASI PROFIT PADA PASAR PERSAINGAN SEMPURNA, ANALISIS JANGKA PENDEK DAN...
MEMAKSIMASI PROFIT PADA PASAR PERSAINGAN SEMPURNA, ANALISIS JANGKA PENDEK DAN...MEMAKSIMASI PROFIT PADA PASAR PERSAINGAN SEMPURNA, ANALISIS JANGKA PENDEK DAN...
MEMAKSIMASI PROFIT PADA PASAR PERSAINGAN SEMPURNA, ANALISIS JANGKA PENDEK DAN...
 
Modul 8 elastisitas
Modul 8 elastisitasModul 8 elastisitas
Modul 8 elastisitas
 
Dampak Teknologi Informasi Terhadap Lingkungan Bisnis Perusahaan_Rani Nurrohm...
Dampak Teknologi Informasi Terhadap Lingkungan Bisnis Perusahaan_Rani Nurrohm...Dampak Teknologi Informasi Terhadap Lingkungan Bisnis Perusahaan_Rani Nurrohm...
Dampak Teknologi Informasi Terhadap Lingkungan Bisnis Perusahaan_Rani Nurrohm...
 
PERAMALAN PERMINTAAN.ppt
PERAMALAN PERMINTAAN.pptPERAMALAN PERMINTAAN.ppt
PERAMALAN PERMINTAAN.ppt
 
Pasar monopsoni
Pasar monopsoniPasar monopsoni
Pasar monopsoni
 
Ekonomi manajerial
Ekonomi manajerialEkonomi manajerial
Ekonomi manajerial
 
struktur pasar persaingan sempurna monopoli monopolistik
struktur pasar persaingan sempurna monopoli monopolistikstruktur pasar persaingan sempurna monopoli monopolistik
struktur pasar persaingan sempurna monopoli monopolistik
 

Viewers also liked

Bisnis Internasional - Case Study Coca Cola
Bisnis Internasional - Case Study Coca ColaBisnis Internasional - Case Study Coca Cola
Bisnis Internasional - Case Study Coca ColaPut Herma
 
Studi kasus bisnis internasional - Analisa Teori Bisnis Internasional - Penga...
Studi kasus bisnis internasional - Analisa Teori Bisnis Internasional - Penga...Studi kasus bisnis internasional - Analisa Teori Bisnis Internasional - Penga...
Studi kasus bisnis internasional - Analisa Teori Bisnis Internasional - Penga...Suha Three
 
Ruang Lingkup Bisnis International
Ruang Lingkup Bisnis InternationalRuang Lingkup Bisnis International
Ruang Lingkup Bisnis Internationalshinta rahmani
 
Tugas eman
Tugas emanTugas eman
Tugas emanEman Miu
 
Presentasi produk hugo boss pak sudarsono
Presentasi produk hugo boss pak sudarsonoPresentasi produk hugo boss pak sudarsono
Presentasi produk hugo boss pak sudarsonoNur Elisa Mokoagow
 
Ppt perdagangan internasional
Ppt perdagangan internasionalPpt perdagangan internasional
Ppt perdagangan internasionalvinarmv
 

Viewers also liked (9)

Bisnis Internasional - Case Study Coca Cola
Bisnis Internasional - Case Study Coca ColaBisnis Internasional - Case Study Coca Cola
Bisnis Internasional - Case Study Coca Cola
 
Studi kasus bisnis internasional - Analisa Teori Bisnis Internasional - Penga...
Studi kasus bisnis internasional - Analisa Teori Bisnis Internasional - Penga...Studi kasus bisnis internasional - Analisa Teori Bisnis Internasional - Penga...
Studi kasus bisnis internasional - Analisa Teori Bisnis Internasional - Penga...
 
Ruang Lingkup Bisnis International
Ruang Lingkup Bisnis InternationalRuang Lingkup Bisnis International
Ruang Lingkup Bisnis International
 
Tugas eman
Tugas emanTugas eman
Tugas eman
 
Tugas
Tugas Tugas
Tugas
 
Presentasi produk hugo boss pak sudarsono
Presentasi produk hugo boss pak sudarsonoPresentasi produk hugo boss pak sudarsono
Presentasi produk hugo boss pak sudarsono
 
pengantar bisnis
pengantar bisnispengantar bisnis
pengantar bisnis
 
Ppt perdagangan internasional
Ppt perdagangan internasionalPpt perdagangan internasional
Ppt perdagangan internasional
 
Perdagangan international
Perdagangan internationalPerdagangan international
Perdagangan international
 

Similar to bisnis internasional

61201_21PP03108_20211_525499102505.pptx
61201_21PP03108_20211_525499102505.pptx61201_21PP03108_20211_525499102505.pptx
61201_21PP03108_20211_525499102505.pptxArifArdhinata
 
Masalah lingkungan dalam pembangunan industri
Masalah lingkungan dalam pembangunan industriMasalah lingkungan dalam pembangunan industri
Masalah lingkungan dalam pembangunan industrigio_simamora
 
Bab 4 jeff madura
Bab 4 jeff maduraBab 4 jeff madura
Bab 4 jeff maduraIlhab Abadi
 
Forum dan quiz 14 b.i
Forum dan quiz 14 b.iForum dan quiz 14 b.i
Forum dan quiz 14 b.irefinagitaa
 
MANAJEMEN DI LINGKUNGAN GLOBAL
MANAJEMEN DI LINGKUNGAN GLOBALMANAJEMEN DI LINGKUNGAN GLOBAL
MANAJEMEN DI LINGKUNGAN GLOBALYuca Siahaan
 
bab-13-manajemen-keuangan-internasional(1).ppt
bab-13-manajemen-keuangan-internasional(1).pptbab-13-manajemen-keuangan-internasional(1).ppt
bab-13-manajemen-keuangan-internasional(1).pptQuatGamping
 
PPT1 Globalization & MNC jeff madura bab awal
PPT1 Globalization & MNC jeff madura bab awalPPT1 Globalization & MNC jeff madura bab awal
PPT1 Globalization & MNC jeff madura bab awalirfangaffaradnan
 
powerpoint-pasar-oligopoli
powerpoint-pasar-oligopolipowerpoint-pasar-oligopoli
powerpoint-pasar-oligopoliLouis Effendi
 
07. Strategi Pemasaran Global (1).pptx
07. Strategi Pemasaran Global (1).pptx07. Strategi Pemasaran Global (1).pptx
07. Strategi Pemasaran Global (1).pptxaviaenggar
 
BAB_21_Cara_Memasuki_produk_Pasar_Global
BAB_21_Cara_Memasuki_produk_Pasar_GlobalBAB_21_Cara_Memasuki_produk_Pasar_Global
BAB_21_Cara_Memasuki_produk_Pasar_GlobalNauraHanin
 
PASAR GLOBAL.ppt
PASAR GLOBAL.pptPASAR GLOBAL.ppt
PASAR GLOBAL.pptCcpkuIndo
 
BAB 9 MPG.pptx
BAB 9 MPG.pptxBAB 9 MPG.pptx
BAB 9 MPG.pptxdakocan174
 
the Emergence Multinational Company in United State
the Emergence Multinational Company in United Statethe Emergence Multinational Company in United State
the Emergence Multinational Company in United StateSomewhere
 

Similar to bisnis internasional (20)

61201_21PP03108_20211_525499102505.pptx
61201_21PP03108_20211_525499102505.pptx61201_21PP03108_20211_525499102505.pptx
61201_21PP03108_20211_525499102505.pptx
 
Masalah lingkungan dalam pembangunan industri
Masalah lingkungan dalam pembangunan industriMasalah lingkungan dalam pembangunan industri
Masalah lingkungan dalam pembangunan industri
 
Strategi Internasional - Manajemen Strategik
Strategi Internasional - Manajemen StrategikStrategi Internasional - Manajemen Strategik
Strategi Internasional - Manajemen Strategik
 
Bab 4 jeff madura
Bab 4 jeff maduraBab 4 jeff madura
Bab 4 jeff madura
 
Memasuki pasar ln
Memasuki pasar lnMemasuki pasar ln
Memasuki pasar ln
 
chapter 7 & 8.pptx
chapter 7 & 8.pptxchapter 7 & 8.pptx
chapter 7 & 8.pptx
 
Forum dan quiz 14 b.i
Forum dan quiz 14 b.iForum dan quiz 14 b.i
Forum dan quiz 14 b.i
 
Foreign Direct Investment.pdf
Foreign Direct Investment.pdfForeign Direct Investment.pdf
Foreign Direct Investment.pdf
 
Arus modal dan bisnis internasional
Arus modal dan bisnis internasionalArus modal dan bisnis internasional
Arus modal dan bisnis internasional
 
MANAJEMEN DI LINGKUNGAN GLOBAL
MANAJEMEN DI LINGKUNGAN GLOBALMANAJEMEN DI LINGKUNGAN GLOBAL
MANAJEMEN DI LINGKUNGAN GLOBAL
 
bab-13-manajemen-keuangan-internasional(1).ppt
bab-13-manajemen-keuangan-internasional(1).pptbab-13-manajemen-keuangan-internasional(1).ppt
bab-13-manajemen-keuangan-internasional(1).ppt
 
PPT1 Globalization & MNC jeff madura bab awal
PPT1 Globalization & MNC jeff madura bab awalPPT1 Globalization & MNC jeff madura bab awal
PPT1 Globalization & MNC jeff madura bab awal
 
powerpoint-pasar-oligopoli
powerpoint-pasar-oligopolipowerpoint-pasar-oligopoli
powerpoint-pasar-oligopoli
 
07. Strategi Pemasaran Global (1).pptx
07. Strategi Pemasaran Global (1).pptx07. Strategi Pemasaran Global (1).pptx
07. Strategi Pemasaran Global (1).pptx
 
BAB_21_Cara_Memasuki_produk_Pasar_Global
BAB_21_Cara_Memasuki_produk_Pasar_GlobalBAB_21_Cara_Memasuki_produk_Pasar_Global
BAB_21_Cara_Memasuki_produk_Pasar_Global
 
PASAR GLOBAL.ppt
PASAR GLOBAL.pptPASAR GLOBAL.ppt
PASAR GLOBAL.ppt
 
BAB 9 MPG.pptx
BAB 9 MPG.pptxBAB 9 MPG.pptx
BAB 9 MPG.pptx
 
Jenis
JenisJenis
Jenis
 
the Emergence Multinational Company in United State
the Emergence Multinational Company in United Statethe Emergence Multinational Company in United State
the Emergence Multinational Company in United State
 
LINGKUNGAN BISNIS
LINGKUNGAN BISNISLINGKUNGAN BISNIS
LINGKUNGAN BISNIS
 

Recently uploaded

UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...unikbetslotbankmaybank
 
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOTSTRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOTRikoMappedeceng1
 
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.nuranisasignature
 
Administrasi Kelompok Tani atau kelompok wanita tani
Administrasi Kelompok Tani  atau kelompok wanita taniAdministrasi Kelompok Tani  atau kelompok wanita tani
Administrasi Kelompok Tani atau kelompok wanita tanikwtkelurahanmekarsar
 
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdfPPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdfAgusyunus2
 
Pernyataan SAK 1 Pelaporan Keuangan.pptx
Pernyataan SAK 1 Pelaporan Keuangan.pptxPernyataan SAK 1 Pelaporan Keuangan.pptx
Pernyataan SAK 1 Pelaporan Keuangan.pptx20931002
 
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptxASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptxMuhammadDidikJasaGb
 
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...FORTRESS
 
APAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael Rada
APAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael RadaAPAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael Rada
APAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael RadaMichael Rada
 
Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...
Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...
Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...syafiraw266
 
Sistem-Informasi-Akuntansi-Pertemuan-10.ppt
Sistem-Informasi-Akuntansi-Pertemuan-10.pptSistem-Informasi-Akuntansi-Pertemuan-10.ppt
Sistem-Informasi-Akuntansi-Pertemuan-10.pptIka Putri
 
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di IndonesiaPerkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesialangkahgontay88
 
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptx
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptxMedia Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptx
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptxItaaNurlianaSiregar
 
bahan paparan satgas penilaian kinerja tpps.pptx
bahan paparan satgas penilaian kinerja tpps.pptxbahan paparan satgas penilaian kinerja tpps.pptx
bahan paparan satgas penilaian kinerja tpps.pptxZainalArifin848408
 
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docxLAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docxAnissaPratiwi3
 
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptxBab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptxlulustugasakhirkulia
 
Pelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)ppt
Pelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)pptPelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)ppt
Pelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)pptJhonSutarka1
 
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot BesarBAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot BesarBambu hoki88
 

Recently uploaded (20)

UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
 
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOTSTRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT
 
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
 
Administrasi Kelompok Tani atau kelompok wanita tani
Administrasi Kelompok Tani  atau kelompok wanita taniAdministrasi Kelompok Tani  atau kelompok wanita tani
Administrasi Kelompok Tani atau kelompok wanita tani
 
abortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotec
abortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotecabortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotec
abortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotec
 
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdfPPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
 
Pernyataan SAK 1 Pelaporan Keuangan.pptx
Pernyataan SAK 1 Pelaporan Keuangan.pptxPernyataan SAK 1 Pelaporan Keuangan.pptx
Pernyataan SAK 1 Pelaporan Keuangan.pptx
 
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptxASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
 
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
 
APAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael Rada
APAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael RadaAPAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael Rada
APAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael Rada
 
Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...
Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...
Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...
 
Sistem-Informasi-Akuntansi-Pertemuan-10.ppt
Sistem-Informasi-Akuntansi-Pertemuan-10.pptSistem-Informasi-Akuntansi-Pertemuan-10.ppt
Sistem-Informasi-Akuntansi-Pertemuan-10.ppt
 
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di IndonesiaPerkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
 
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptx
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptxMedia Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptx
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptx
 
bahan paparan satgas penilaian kinerja tpps.pptx
bahan paparan satgas penilaian kinerja tpps.pptxbahan paparan satgas penilaian kinerja tpps.pptx
bahan paparan satgas penilaian kinerja tpps.pptx
 
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docxLAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
 
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptxBab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
 
Pelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)ppt
Pelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)pptPelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)ppt
Pelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)ppt
 
Abortion pills in Muscat ( Oman) +966572737505! Get CYTOTEC, unwanted kit mis...
Abortion pills in Muscat ( Oman) +966572737505! Get CYTOTEC, unwanted kit mis...Abortion pills in Muscat ( Oman) +966572737505! Get CYTOTEC, unwanted kit mis...
Abortion pills in Muscat ( Oman) +966572737505! Get CYTOTEC, unwanted kit mis...
 
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot BesarBAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
 

bisnis internasional

  • 1. NAMA : MARLINA DELIANA NIM : 090907083 KELAS :A MATA KULIAH : BISNIS INTERNASIONAL TUGAS 1 Kelebihan dan kelemahan dari 10 strategi memasuki pasar global (internasional) 1. EXPORT Kebanyakan perusahaan memulai keterlibatannya dalam bisnis luar negeri dengan mengekspor, yaitu menjual beberapa produksi reguler mereka di laur negeri . Metode ini memerlukan sedikit investasi dan relatif bebas risiko. Export terbagi dua : a. Export tidak langsung; melalui berbagai jenis lembaga pengexport Kelebihan export tidak langsung: Tidak memerlukan tenaga ahli khusus untuk menangani pengeksporan. Tidak memerlukan penanaman uang tunai yang besar. Yang menangani pekerjaan pengeksporan adalah perusahaan yang berbasis dinegara asal, pihak manajemen hanya mengikuti instruksi. Kekurangan export tidak langsung Eksportir kurang memiliki kontrol terhadap pemasaran Rentan terhadap penipuan oleh pihak distributor Mereka akan membayar komisi untuk agen ekspor,agen komisi ekspor dan pedagang ekspor Perusahaan memperoleh sedikit pengalaman dari transaksi-transaksi ini b. Export langsung; export barang/jasa dilakukan oleh perusahaan itu sendiri. Kelebihan export langsung Perusahaan tidak memerlukan biaya untuk membangun kegiatan oprasional dinegeri tuan rumah Barang yang diekspor lebih terkontrol Keuntungan yang disapat lebih besar dibandingkan ekspor tidak langsung
  • 2. Kekurangan export langsung Memerlukan tenaga ahli khusus dalam hal pengeksporan Biaya transportasi yang mahal Biaya kirim yang tinggi karena pajak yang dikenakan oleh negara pembeli Bisnis luar negeri bisa rugi apabila para eksportir memutuskan untuk mengubah sumber pasokan mereka Perusahaan memiliki sedikit pengalaman dalam pengeksporan 2. SUBCONTRACTING Pabrik dinegara berkembang membuat produk sesuai dengan spesifikasi yang ditetapkan perusahaan dari negara maju dan mengirim produk ke perusahaan pemesan untuk dipasarkan. Keuntungan Subcontracting Biaya pekerja ralatif lebih murah Dapat memaksimalkan kapasitas kerja dengan menekan biaya produksi pada biaya pekerja yang murah Memudahkan suatu negara untuk mengelola sumber daya alam Kekurangan Subcontacting Ada campur tangan dari pemerintah negara berkemabang melalui peraturan pemerintah Kurangnya mutu dan kualitas dari produk yang dihasilkan Perusahaan yang memberi kontrak memiliki kekuasaan politik internasional untuk menguasai pasar internasional 3. COUNTER TRADE Perdagangan internasional dimana sebagian dari pembayarannya bukan berupa uang dalam crruncy yang berlaku internasional Keuntungan Counter Trade Membuka kesempatan kerja yang lebih luas Dapat membagi resiko dan bekerja sama satu sama lain Mempunyai keuntungan yang besar jika menang tender
  • 3. Kekurangan Counter Trade Saling bersaing dalam memenangkan tender Terjadinya money politik Pembayaran dilakukan setelah pekerjaan selesai 100% 4. TURNKEY PROJECT Suatu bentuk ekspor teknologi, keahlian, manajemen dan pada kasus tertentu peralatan modal Keuntungan Turnkey project Membuka kesempatan kerja yang lebih luas Upaya membuka pasar baru sekaligus mengembangkan hubungan kerja sama dalam memproduksi produk-produk perusahaan Peningkatan kerjasama dalam transfer teknologi,keseimbangan perdagangan dan pembukaan lapangan kerja baru Menghemat devisa negara Kekurangan Turnkey project Banyaknya paperwork dan melibatkan bernagai pihak terutama dalam skema government to government Sulit menilai harga komiditi yang ditawarkan Memanfaatkan kondisi suatu negara yang terancam krisis Penyelesaian kontrak dan perjanjian memakan waktu dan biaya besar 5. LICENCING Keuntungan Licencing Perusahaan pemberi licensi mendapatkan keuntungan dari pembeli licensi Pasar penjualan yang semakin terbuka luas Perusahaan pemberi licensi tidak perlu mengeluarkan dana yang besar untuk memasuki pasar baru Kerugian licencing Penjualan barang atas merk tidak terkontrol dengan baik
  • 4. Banyak terdapat barang palsu di pasaran Mutu produk yang dihasilkan penerima lisensi buruk Penerima lisensi dapat menjadi pesaing dagang 6. FRANCHISING Keuntungan franchising Memperluas akses pasar Biaya pemasaran produk ralaif lebih murah Membuka lapangan pekerjaan baru Meningkatkan keuntungan perusahaan Kerugian franchising Perusahaan penerima franchising bangkrut karena sistem pengolahan yang kurang baik Penerima franchising tidak mendapatkan keuntungan dalam penjualan PENANAMAN MODAL LANGSUNG (FDI) 7. Pemilikan perwakilan secara utuh Keuntungan Pemilikan perwakilan secara utuh Perusahaan induk dapat mengawasi secara penuh anak perusahaan Keuntungan anak perusahaan dinikmati 100% oleh perusahaan induk Pangsa pasar lebih luas Kerugian Pemilikan perwakilan secara utuh Resiko besar Dalam kasus akuisisi banyak permasalahan yang harus dihadapi untuk membenahi perusahaan Memerlukan sumber daya yang besar dari perusahaan induk 8. JOINT VENTURE Keuntungan joint venture Tukar informasi tentang teknologi dan sistem manajemen Mengurangi resiko investasi Biaya produksi yang murah Pembukaan pangsa pasar baru
  • 5. Kerugian joint venture Keuntungan perusahaan dibagi dua atas barang yang diproduksi bersama Jika hukum memperkenankan investor asing memiliki tidak lebih dari 49% penyertaan, maka investor tidak memiliki kontrol Kontrol penuh perusahaan dimiliki investor pemegang saham terbesar 9. CONTRACT MANUFACTURING Keuntungan Contarct Manufacturing Memasuki pasar luar negeri tanpa menanamkan modal dalam fasilitas pabrik Menciptakan lapangan pekerjaan baru Dapat menyumbangkan devisa pada negara Kerugian Contract Manufacturing Produk-produk yang dijual atas nama perusahaan pemberi kontrak Tidak adanya alih tekhnologi atau ilmu pengetahuan dari pemberi kontrak Adanya monopoli pasar 10. MANAGEMENT CONTRACT Keuntungan Management Contract Mendapatkan pengetahuan manajerial Mendapatkan bayaran sekitar 2 samapai 5 persen dari penjualan Kerugian Managemengt Contract Perusahaan penerima kontrak tidak dapat mengatur sistem manajerialnya sendiri,semua diatur oleh perusahaan pemberi kontrak Perusahaan penerima kontrak tidak dapat mengembangkan pengetahuan manajerialnya,sehingga akan terus bergantung dengan perusahaan pemberi kontrak