SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
Download to read offline
1/21/2013
1
1/21/2013
2
 Perhatikanlah bahwa huruf hamzah ( ) menempati
urutan pertama, dan huruf alif ( ) menempati
urutan kedua sebelum akhir, yaitu terletak di antara
huruf wawu ( ) dan yã ( ) .
 Ini bukan susunan versi baru, tapi susunan berdasar
ilmu nahwu.
1/21/2013
3
 Hamzah adalah dalam susunan huruf hijaiyah, dan
mempunyai bunyi vokal (huruf hidup): a, i, u
 Alif tidak mempunyai bunyi vokal seperti hamzah.
 Fungsi alif adalah sebagai:
 1. Wadah hamzah: ––
 2. Wadah hamzah selainnya adalah wawu dan yã’:
––
o Bersama wawu dan yã’, alif berfungsi sebagai pemanjang
bunyi: :‫ﺎ‬‫ﻮ‬‫ﻰ‬–‫ﺎ‬‫ﻮ‬‫ﻴ‬
1/21/2013
4
 Yang disebut sebagai harakat ( ) adalah ini:
 1. Fathah ( ):
 2. Dhammah ( ):
 3. Kasrah ( ):
 Sedangkan sukun ( ), yang dilambangkan dengan
angka nol di atas sebuah huruf ( ) bukanlah harakat.
Bahkan dalam kamus Al-Munjid, sukun disebut sebagai
dhidul-harakah ( ), lawan harakat, mungkin
karena fungsinya yang seperti membatalkan harakat
(menghilangkan bunyi vokal).
1/21/2013
5
 Orang-orang yang memahami tata bahasa biasanya
tak pernah menulis sukun.
 Dengan kata lain, sukun adalah tanda baca yang
dimaklumi keberadaannya tapi tidak ditulis (
).
 Contoh: –– (tanda sukun ada di atas
alif, wawu, dan yã’, tapi tidak ditulis).
 Tanda sukun hanya ditulis untuk membantu orang-
orang yang belum menguasai tata bahasa, supaya
tidak salah dalam membaca.
1/21/2013
6
 Dalam bahasa Inggris, jenis kata disebut part of
speech, dan jumlahnya ada 8, yaitu:
1. Noun (kata benda)
2. Pronoun (kata ganti nama)
3. Adjective (kata sifat)
4. Verb (kata kerja)
5. Adverb (kata keterangan)
6. Preposition (kata depan)
7. Conjunction (kata penghubung)
8. Interjection (kata seru)
1/21/2013
7
 Dalam bahasa Arab, jenis kata ( ) hanya ada
3, namun mencakup kedelapan jenis kata tadi; yaitu:
1. Ism(un) [ ] , mencakup kata benda, kata ganti
nama, kata sifat, kata keterangan.
2. Fi’l(un) [ ], kata kerja, (juga kata sifat dalam
bahasa Indonesia).
3. Harf(un) [ ], mencakup kata depan, kata
penghubung, kata seru.
1/21/2013
8
 Kata benda ( ) adalah nama atau sebutan,
yang digunakan untuk menyebut segala zat
( ), mulai dari Allah sebagai pencipta ( ),
sampai semua makhluk ( ) yang
diciptakanNya, baik yang nyata maupun
yang gaib.
 Kata benda ( ) bahkan juga mencakup
segala keadaan atau sifat.
1/21/2013
9
 Ismun atau kata benda (kb) terbagi menjadi dua, yaitu:
1. Ismu-nakirah ( ): kb umum
2. Ismul-ma’rifah ( ): kb khusus
• Kb umum adalah sebutan atau nama benda yang
mencakup keseluruhan. Misalnya, bila kita menyebut
“rumah”, maka seluruh “rumah” tercakup di dalamnya,
tak peduli bagaimana bentuknya, ukurannya, warnanya,
dsb.
• Kb khusus adalah sebutan atau nama yang hanya
mengacu pada satu benda, orang, atau hewan tertentu
yang disebut oleh pembicara atau penulis.
1/21/2013
10
 Kb umum, atau ismu-nakirah ( ), ditandai
dengan tanwîn(un)/ , yaitu bunyi un, in, an
pada huruf akhir kata.
Contoh:
––
––
––
 Catatan: Perhatikan bahwa setiap kata benda berbunyi
akhir an, di ujungnya selali ada alif ().
1/21/2013
11
 Ismul-’alam ( ), yaitu nama diri, atau nama
tempat (Ing.: proper noun), selalu ma’rifah
meskipun bertanwin.
 Contoh:
 : (seorang lelaki bernama) Muhammad
 : (seorang wanita bernama) Hamidah
 : (sebuah kota bernama) Madinah
 : (sebuah benda bernama) Matahari
1/21/2013
12
 Ismu-nakirah (kb umum) bisa diubah menjadi ma’rifah (kb
khusus), antara lain dengan penambahan “al” pada awal kata.
 Contoh:
 menjadi
 menjadi
 menjadi (huruf alif hilang)
 Catatan: Perhatikan bahwa perubahan dari kb umum
menjadi kb khusus menyebabkan hilangnya tanwin, dan
khusus pada kb berbunyi an huruf alif tambahannya pun
ikut hilang.
1/21/2013
13
 Setiap kb ( ), yang nakirah maupun ma’rifah,
mengalami perubahan (variasi) bunyi huruf akhir.
 Variasi pertama, yang merupakan bentuk awal, disebut
marfũ’(un)/ :
–
 Variasi kedua disebut majrũr(un) /
–
 Varfiasi ketiga disebut manshũ(un) /
-
1/21/2013
14
 Perhatikan variasi pada kata Muhammad
dan lain-lain berikut ini:
.1
.2
.3
.4
.5
1/21/2013
15

More Related Content

Viewers also liked

22594138 pendidikan-islam-tahun-1
22594138 pendidikan-islam-tahun-122594138 pendidikan-islam-tahun-1
22594138 pendidikan-islam-tahun-1Ady Osman
 
Pbs kssr tahun 1 (pendidikan islam)
Pbs kssr tahun 1 (pendidikan islam)Pbs kssr tahun 1 (pendidikan islam)
Pbs kssr tahun 1 (pendidikan islam)Ujang Abu
 
Latihan jawi tahun 2
Latihan  jawi tahun 2Latihan  jawi tahun 2
Latihan jawi tahun 2ZieSubri2502
 
Soalan jawi thn 1
Soalan jawi thn 1Soalan jawi thn 1
Soalan jawi thn 1ronita67
 
(Baru) kertas soalan bi tahun 1
(Baru) kertas soalan bi tahun 1(Baru) kertas soalan bi tahun 1
(Baru) kertas soalan bi tahun 1Izzaida Ibrahim
 

Viewers also liked (6)

22594138 pendidikan-islam-tahun-1
22594138 pendidikan-islam-tahun-122594138 pendidikan-islam-tahun-1
22594138 pendidikan-islam-tahun-1
 
Pbs kssr tahun 1 (pendidikan islam)
Pbs kssr tahun 1 (pendidikan islam)Pbs kssr tahun 1 (pendidikan islam)
Pbs kssr tahun 1 (pendidikan islam)
 
Formula Pintar Jawi
Formula Pintar JawiFormula Pintar Jawi
Formula Pintar Jawi
 
Latihan jawi tahun 2
Latihan  jawi tahun 2Latihan  jawi tahun 2
Latihan jawi tahun 2
 
Soalan jawi thn 1
Soalan jawi thn 1Soalan jawi thn 1
Soalan jawi thn 1
 
(Baru) kertas soalan bi tahun 1
(Baru) kertas soalan bi tahun 1(Baru) kertas soalan bi tahun 1
(Baru) kertas soalan bi tahun 1
 

Similar to Belajar ilmu-nahwu1

Makalah Kebahasaan, Kesusastraan, Periodeisasi dan Keterampilan Berbahasa
Makalah Kebahasaan, Kesusastraan, Periodeisasi dan Keterampilan BerbahasaMakalah Kebahasaan, Kesusastraan, Periodeisasi dan Keterampilan Berbahasa
Makalah Kebahasaan, Kesusastraan, Periodeisasi dan Keterampilan BerbahasaDewi Puspitasari
 
Cara pembentukan fonem bahasa indonesia
Cara pembentukan fonem bahasa indonesia Cara pembentukan fonem bahasa indonesia
Cara pembentukan fonem bahasa indonesia illaaaaaa
 
makalah mengenai cara pembentukan fonem
makalah mengenai cara pembentukan fonemmakalah mengenai cara pembentukan fonem
makalah mengenai cara pembentukan fonemsuraijmunir
 
Bunyi bahasa dan tata bunyi
Bunyi bahasa dan tata bunyiBunyi bahasa dan tata bunyi
Bunyi bahasa dan tata bunyiRestu Waras Toto
 
Ppt huruf hijaiyah
Ppt huruf hijaiyahPpt huruf hijaiyah
Ppt huruf hijaiyahrosi-yana
 
2 buku-bahasa-arab-dasar
2 buku-bahasa-arab-dasar2 buku-bahasa-arab-dasar
2 buku-bahasa-arab-dasarGanda Ganda
 
2. [ejaan, pungtuasi dan istilah]
2. [ejaan, pungtuasi dan istilah]2. [ejaan, pungtuasi dan istilah]
2. [ejaan, pungtuasi dan istilah]Dini Prianti
 
ALIH AKSARA ‘G’ DAN ‘NG’ DALAM NAMA INDONESIA KE BAHASA ARAB
ALIH AKSARA ‘G’ DAN ‘NG’ DALAM NAMA INDONESIA KE BAHASA ARABALIH AKSARA ‘G’ DAN ‘NG’ DALAM NAMA INDONESIA KE BAHASA ARAB
ALIH AKSARA ‘G’ DAN ‘NG’ DALAM NAMA INDONESIA KE BAHASA ARABErfan Gazali
 
14660406 fonetik-dan-fonologi-bahasa-melayu-tinggi[1]
14660406 fonetik-dan-fonologi-bahasa-melayu-tinggi[1]14660406 fonetik-dan-fonologi-bahasa-melayu-tinggi[1]
14660406 fonetik-dan-fonologi-bahasa-melayu-tinggi[1]hashimazlina
 
Makalah verba dalam bahasa arab
Makalah verba dalam bahasa arabMakalah verba dalam bahasa arab
Makalah verba dalam bahasa arabMuna Amatullah
 
Modul bahasa-arab-online-edisi1 (1)
Modul bahasa-arab-online-edisi1 (1)Modul bahasa-arab-online-edisi1 (1)
Modul bahasa-arab-online-edisi1 (1)Adit Ramadhan
 
PPT Indo Kelompok 3 (Fauzan Daffa) TIK 19B.pptx
PPT Indo Kelompok 3 (Fauzan Daffa) TIK 19B.pptxPPT Indo Kelompok 3 (Fauzan Daffa) TIK 19B.pptx
PPT Indo Kelompok 3 (Fauzan Daffa) TIK 19B.pptxAnggiFarizki
 

Similar to Belajar ilmu-nahwu1 (20)

Makalah Kebahasaan, Kesusastraan, Periodeisasi dan Keterampilan Berbahasa
Makalah Kebahasaan, Kesusastraan, Periodeisasi dan Keterampilan BerbahasaMakalah Kebahasaan, Kesusastraan, Periodeisasi dan Keterampilan Berbahasa
Makalah Kebahasaan, Kesusastraan, Periodeisasi dan Keterampilan Berbahasa
 
Hakikat kata rrtrtrtrtws
Hakikat kata rrtrtrtrtwsHakikat kata rrtrtrtrtws
Hakikat kata rrtrtrtrtws
 
Fonem dan Grafem.pdf
Fonem dan Grafem.pdfFonem dan Grafem.pdf
Fonem dan Grafem.pdf
 
Fonem dan Grafem.docx
Fonem dan Grafem.docxFonem dan Grafem.docx
Fonem dan Grafem.docx
 
Cara pembentukan fonem bahasa indonesia
Cara pembentukan fonem bahasa indonesia Cara pembentukan fonem bahasa indonesia
Cara pembentukan fonem bahasa indonesia
 
makalah mengenai cara pembentukan fonem
makalah mengenai cara pembentukan fonemmakalah mengenai cara pembentukan fonem
makalah mengenai cara pembentukan fonem
 
Bunyi bahasa dan tata bunyi
Bunyi bahasa dan tata bunyiBunyi bahasa dan tata bunyi
Bunyi bahasa dan tata bunyi
 
Ppt huruf hijaiyah
Ppt huruf hijaiyahPpt huruf hijaiyah
Ppt huruf hijaiyah
 
2 buku-bahasa-arab-dasar
2 buku-bahasa-arab-dasar2 buku-bahasa-arab-dasar
2 buku-bahasa-arab-dasar
 
Makhorijul huruf
Makhorijul hurufMakhorijul huruf
Makhorijul huruf
 
2. [ejaan, pungtuasi dan istilah]
2. [ejaan, pungtuasi dan istilah]2. [ejaan, pungtuasi dan istilah]
2. [ejaan, pungtuasi dan istilah]
 
ALIH AKSARA ‘G’ DAN ‘NG’ DALAM NAMA INDONESIA KE BAHASA ARAB
ALIH AKSARA ‘G’ DAN ‘NG’ DALAM NAMA INDONESIA KE BAHASA ARABALIH AKSARA ‘G’ DAN ‘NG’ DALAM NAMA INDONESIA KE BAHASA ARAB
ALIH AKSARA ‘G’ DAN ‘NG’ DALAM NAMA INDONESIA KE BAHASA ARAB
 
14660406 fonetik-dan-fonologi-bahasa-melayu-tinggi[1]
14660406 fonetik-dan-fonologi-bahasa-melayu-tinggi[1]14660406 fonetik-dan-fonologi-bahasa-melayu-tinggi[1]
14660406 fonetik-dan-fonologi-bahasa-melayu-tinggi[1]
 
Makalah verba dalam bahasa arab
Makalah verba dalam bahasa arabMakalah verba dalam bahasa arab
Makalah verba dalam bahasa arab
 
B.indonesia kata ulang
B.indonesia   kata ulangB.indonesia   kata ulang
B.indonesia kata ulang
 
Modul bahasa-arab-online-edisi1 (1)
Modul bahasa-arab-online-edisi1 (1)Modul bahasa-arab-online-edisi1 (1)
Modul bahasa-arab-online-edisi1 (1)
 
Makhorijul huruf
Makhorijul hurufMakhorijul huruf
Makhorijul huruf
 
Semantik 1
Semantik 1Semantik 1
Semantik 1
 
PPT Indo Kelompok 3 (Fauzan Daffa) TIK 19B.pptx
PPT Indo Kelompok 3 (Fauzan Daffa) TIK 19B.pptxPPT Indo Kelompok 3 (Fauzan Daffa) TIK 19B.pptx
PPT Indo Kelompok 3 (Fauzan Daffa) TIK 19B.pptx
 
DHOMIR.pptx
DHOMIR.pptxDHOMIR.pptx
DHOMIR.pptx
 

Recently uploaded

MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 

Belajar ilmu-nahwu1

  • 3.  Perhatikanlah bahwa huruf hamzah ( ) menempati urutan pertama, dan huruf alif ( ) menempati urutan kedua sebelum akhir, yaitu terletak di antara huruf wawu ( ) dan yã ( ) .  Ini bukan susunan versi baru, tapi susunan berdasar ilmu nahwu. 1/21/2013 3
  • 4.  Hamzah adalah dalam susunan huruf hijaiyah, dan mempunyai bunyi vokal (huruf hidup): a, i, u  Alif tidak mempunyai bunyi vokal seperti hamzah.  Fungsi alif adalah sebagai:  1. Wadah hamzah: ––  2. Wadah hamzah selainnya adalah wawu dan yã’: –– o Bersama wawu dan yã’, alif berfungsi sebagai pemanjang bunyi: :‫ﺎ‬‫ﻮ‬‫ﻰ‬–‫ﺎ‬‫ﻮ‬‫ﻴ‬ 1/21/2013 4
  • 5.  Yang disebut sebagai harakat ( ) adalah ini:  1. Fathah ( ):  2. Dhammah ( ):  3. Kasrah ( ):  Sedangkan sukun ( ), yang dilambangkan dengan angka nol di atas sebuah huruf ( ) bukanlah harakat. Bahkan dalam kamus Al-Munjid, sukun disebut sebagai dhidul-harakah ( ), lawan harakat, mungkin karena fungsinya yang seperti membatalkan harakat (menghilangkan bunyi vokal). 1/21/2013 5
  • 6.  Orang-orang yang memahami tata bahasa biasanya tak pernah menulis sukun.  Dengan kata lain, sukun adalah tanda baca yang dimaklumi keberadaannya tapi tidak ditulis ( ).  Contoh: –– (tanda sukun ada di atas alif, wawu, dan yã’, tapi tidak ditulis).  Tanda sukun hanya ditulis untuk membantu orang- orang yang belum menguasai tata bahasa, supaya tidak salah dalam membaca. 1/21/2013 6
  • 7.  Dalam bahasa Inggris, jenis kata disebut part of speech, dan jumlahnya ada 8, yaitu: 1. Noun (kata benda) 2. Pronoun (kata ganti nama) 3. Adjective (kata sifat) 4. Verb (kata kerja) 5. Adverb (kata keterangan) 6. Preposition (kata depan) 7. Conjunction (kata penghubung) 8. Interjection (kata seru) 1/21/2013 7
  • 8.  Dalam bahasa Arab, jenis kata ( ) hanya ada 3, namun mencakup kedelapan jenis kata tadi; yaitu: 1. Ism(un) [ ] , mencakup kata benda, kata ganti nama, kata sifat, kata keterangan. 2. Fi’l(un) [ ], kata kerja, (juga kata sifat dalam bahasa Indonesia). 3. Harf(un) [ ], mencakup kata depan, kata penghubung, kata seru. 1/21/2013 8
  • 9.  Kata benda ( ) adalah nama atau sebutan, yang digunakan untuk menyebut segala zat ( ), mulai dari Allah sebagai pencipta ( ), sampai semua makhluk ( ) yang diciptakanNya, baik yang nyata maupun yang gaib.  Kata benda ( ) bahkan juga mencakup segala keadaan atau sifat. 1/21/2013 9
  • 10.  Ismun atau kata benda (kb) terbagi menjadi dua, yaitu: 1. Ismu-nakirah ( ): kb umum 2. Ismul-ma’rifah ( ): kb khusus • Kb umum adalah sebutan atau nama benda yang mencakup keseluruhan. Misalnya, bila kita menyebut “rumah”, maka seluruh “rumah” tercakup di dalamnya, tak peduli bagaimana bentuknya, ukurannya, warnanya, dsb. • Kb khusus adalah sebutan atau nama yang hanya mengacu pada satu benda, orang, atau hewan tertentu yang disebut oleh pembicara atau penulis. 1/21/2013 10
  • 11.  Kb umum, atau ismu-nakirah ( ), ditandai dengan tanwîn(un)/ , yaitu bunyi un, in, an pada huruf akhir kata. Contoh: –– –– ––  Catatan: Perhatikan bahwa setiap kata benda berbunyi akhir an, di ujungnya selali ada alif (). 1/21/2013 11
  • 12.  Ismul-’alam ( ), yaitu nama diri, atau nama tempat (Ing.: proper noun), selalu ma’rifah meskipun bertanwin.  Contoh:  : (seorang lelaki bernama) Muhammad  : (seorang wanita bernama) Hamidah  : (sebuah kota bernama) Madinah  : (sebuah benda bernama) Matahari 1/21/2013 12
  • 13.  Ismu-nakirah (kb umum) bisa diubah menjadi ma’rifah (kb khusus), antara lain dengan penambahan “al” pada awal kata.  Contoh:  menjadi  menjadi  menjadi (huruf alif hilang)  Catatan: Perhatikan bahwa perubahan dari kb umum menjadi kb khusus menyebabkan hilangnya tanwin, dan khusus pada kb berbunyi an huruf alif tambahannya pun ikut hilang. 1/21/2013 13
  • 14.  Setiap kb ( ), yang nakirah maupun ma’rifah, mengalami perubahan (variasi) bunyi huruf akhir.  Variasi pertama, yang merupakan bentuk awal, disebut marfũ’(un)/ : –  Variasi kedua disebut majrũr(un) / –  Varfiasi ketiga disebut manshũ(un) / - 1/21/2013 14
  • 15.  Perhatikan variasi pada kata Muhammad dan lain-lain berikut ini: .1 .2 .3 .4 .5 1/21/2013 15