SlideShare a Scribd company logo
1 of 23
.
Sifat HAM
Klasik
(timbul dari
keberadaan manusia
itu sendiri)
seperti, hak hidup
dan beragama
Sosial
(berhubungan
dengan kebutuhan
manusia)
seperti, hak
bersekolah.
Berlaku bagi semua
orang, apa pun jenis
kelaminnya, statusnya,
agamanya, suku
bangsa atau
kebangsaannya
Siapa pun,
dengan alasan
apa pun, tidak
dapat dan tidak
boleh mencabut
atau mengambil
hak asasi
seseorang
Ketiga kategori HAM tidak
dapat dipisah-pisahkan,
baik dalam penerapan,
pemenuhan, pemantauan
maupun penegakannya.
HAM saling tergantung
satu sama lainnya,
sehingga pemenuhan hak
asasi yang satu akan
mempengaruhi pemenuhan
hak asasi lainnya.
Terdapat
keseimbangan
dan keselarasan
di antara Hak
Asasi dengan
kewajiban/
tanggung jawab
Pelaksanaan HAM
mempertimbangkan
kekhususan nasional dan
regional serta berbagai latar
belakang sejarah, budaya
dan agama
Universal
Tidak dapat
dilepaskan
Tidak dapat
dipisahkan
Saling
tergantung
Keseimbangan
Partikularisme
 G 30 S PKI pelanggaran HAM tentang
pembantaian, korbannya adalah 7 jendral
yang dibunuh dengan sadis.
 Bom Bali  pelanggaran HAM tentang
terorisme, tercatat 202 korban (33 korban
WNI dan sisanya WNA).
 Pembunuhan Angeline pelanggaran HAM
tentang perlindungan anak, Angeline
dibunuh dengan sadis kemudian diperkosa
dan dikubur dibawah kandang ayam.
Namun... Masih banyak lagi kasus pelanggaran HAM di
Indonesia, seperti Tragedi Tanjung Priok, Peristiwa Sampit,
Tragedi Trisakti (penembakkan misterius), kekerasan anak di
Jakarta Internasional school, Bom Sarinah, dll.
Yang bisa kita jumpai di lingkungan sekolah, seperti :
• Guru membeda-bedakan siswanya di sekolah
• Guru memberikan sanksi atau hukuman kepada siswanya
secara fisik
• Siswa mengejek/menghina siswa yang lain.
• Siswa memalak atau menganiaya siswa yang lain.
• Siswa melakukan tawuran pelajar dengan teman
sekolahnya ataupun dengan siswa dari sekolah yang lain.
Jadi, sebisa mungkin kita hindari
semua hal ini mulai sejak dini
Menghancurkan sebagian atau
seluruh kelompok SARA, berupa :
1. Membunuh setiap anggota
kelompok
2. Menciptakan kondisi kehidupan
kelompok yang bisa
mengakibatkan kemusnahan
secara fisik baik seluruh atau
sebagiannya.
3. Memindahkan paksa anak-anak
dari kelompok tertentu ke
dalam kelompok yang lain.
Serangan yang ditujukan secara
langsung terhadap penduduk sipil,
berupa :
1.Pembunuhan.
2.Pemusnahan.
3.Perbudakan.
4.Pengusiran secara paksa.
5.Penjajahan.
6.Penyiksaan.
7.Kekerasan seksual
8.Penganiayaan.
9.Penghilangan orang secara paksa.
Sumber : https://www.youtube.com/watch?v=uMxOFqv70sk
SEJARAH PERKEMBANGAN HAM
1. PERKEMBANGAN HAM PD MASA SEJARAH
 Perjuangan Nabi Musa dlm membebaskan umat Yahudi dari
perbudakan (Thn 6000 SM).
 Hukum Hammurabi di Babylonia yg memberi jaminan keadilan bg
warga negara (Thn 2000 SM).
 Sokrates (469 – 399 SM), Plato (429 – 347 SM), & Aristoteles (384 –
322 SM) sebagai filsuf Yunani peletak dasar diakuinya HAM, mereka
mengajarkan utk mengkritik pemerintah yang tidak berdasarkan
keadilan, cita-cita, dan kebijaksanaan.
 Perjuangan Nabi Muhammad Saw utk membebaskan para bayi
wanita & wanita dari penindasan bangsa Quraisy (Thn 600 M).
Latar belakang sejarah HAM pada hakikatnya muncul
karena inisiatif manusia terhadap harga diri &
martabatnya, sebagai akibat tindakan sewenang-wenang
dari penguasa, penjajahan, perbudakan, ketidakadilan &
tirani (kezaliman).
2. PERKEMBANGAN HAM DI INGGRIS
 Thn 1215 Piagam Magna Charta atau Piagam Agung. Raja John
bertindak sewenang-wenang terhadap rakyat & kelompok bangsawan.
Lahir Piagam Magna Charta yg membatasi kekuasaan raja.
 Thn 1628 Lahir Piagam Petition of Rights yg isinya : pajak & pungutan
istimewa hrs disertai persetujuan, warga negara tdk blh dipaksakan
menerima tentara di rumahnya, & tentara tidak boleh menggunakan
hukum perang dlm keadaan damai.
 Thn 1679 Lahir Habeas Corpus Act. Dokumen ini berisi undang-undang
yg mengatur ttg penahanan seseorg, Isinya : Seseorg yg ditahan segera
diperiksa dlm waktu dua hari setelah penahanan & Alasan penahanan
seseorg hrs diserta bukti yg sah menurut hukum.
 Thn 1689 Lahir Bill of Rights. Merupakan undang-undang yg diterima
Parlemen Inggris sbg bentuk perlawanan terhdp Raja James II. Isinya :
Kebebasan dlm pemilihan anggota Parlemen; Kebebasan berbicara &
mengeluarkan pendpt; Pajak, undang-undang, & pembentukan tentara
ttp hrs seizin Parlemen; Hak W.N. utk memeluk agama menurut
kepercayaannya masing-masing; & Parlemen berhak utk mengubah
keputusan Raja.
3. PERKEMBANGAN HAM DI AMERIKA SERIKAT
 Perjuangan HAM di AS di dasari pemikiran John
Locke ttg hak- hak alamiah seperti; hak hidup
(life), hak kebebasan (liberty), & hak milik
(property). Dasar inilah dijadikan landasan bagi
pengakuan HAM yang terdapat pada Declarations of
Independence ofThe United States.
 Di AS perjuangan HAM krn rakyat AS yg berasal dari
Eropa sbg emigran merasa tertindas oleh Pemerin-
tah Inggris, yang pada waktu itu merupakan jajahan
Inggris.
 AS berhasil mencapai kemerdekaan pada 4 Juli 1776.
Dalam sejarah perjuangan HAM, AS dapat dikatakan
sebagai negara pertama yang menetapkan dan
melindungi HAM dalam Konstitusinya.
4. PERKEMBANGAN HAM DI PRANCIS
Perjuangan HAM di Prancis dirumuskan dlm suatu
naskah pd awal Revolusi Prancis (1789) sebagai
pernyataan tdk puas dari kaum borjuis & rakyat
terhdp kesewenang-wenang Raja Louis XVI. Naskas
ini dikenal dgn Droits de L’homme et Du Citoyen
(pernyataan mengenai HAM & warga negara). Dekla-
rasi ini menyatakan; “HAM ialah hak-hak alamiah yg
dimiliki manusia menurut kodratnya, yang tidak dpt
dipisahkan daripada hakikatnya karena bersifat suci”.
 Revolusi Prancis terkenal sebagai perjuangan
penegakkan HAM di Eropa. Dalam Revolusi ini muncul
semboyan; liberty, egality & fraternity (kebebasan,
persamaan & persaudaraan).Pada Tahun 1791
Deklarasi ini dimasukkan dlm Konstitusi Prancis.
5. ATLANTIC CHARTERTAHUN 1941
Atlantic Charter muncul pada saat terjadinya
Perang Dunia II yg dipelopori oleh F. D. Roosevelt
yang menyebutkan The Four Freedom, dianggap
sebagai tiang penjaga HAM yang mendasar,
yaitu :
 Kebebasan utk beragama (freedom of religion)
 Kebebasan utk berbicaradan berpendapat
(freedom of speech and thought)
 Kebebasan dari rasa takut (freedom of fear)
 Kebebasan dari kemelaratan (freedom of want)
6. HASIL SIDANG MAJELIS UMUM PBBTHN 1966
Sidang Majelis Umum PBB di akui covenants on Human
Rights dalam Hukum Internasional dan diratifikasi oleh
negara-negara anggota PBB, antara lain :
 The International on Civil and Political Rights (konvensi
tentang hak sipil dan politik)
 The International Covenant on Economic, Social, and
Cultural Rights, yaitu berisi syarat-syarat dan nilai-nilai
bg sistem demokrasi ekonomi, sosial, dan budaya
(konvensi ttg hak ekonomi, sosial dan budaya)
 Optional Protocol, adanya kemungkinan seorang
warga negara yg mengadukan pelanggaran HAM
kpd The Human Rights Committee PBB setelah melalui
upaya pengadilan di negaranya.
TIGA GENERASI HAM
Berdasarkan sejarah perkembangannya, terdapat 3 Generasi HAM
yaitu :
 Generasi Pertama; adalah Hak Sipil dan Politik yg bermula di
Eropa, seperti: hak atas hidup, hak atas kebebasan & keamanan,
hak atas kesamaan di muka peradilan, hak kebebasan berpikir &
berpendapat, hak beragama, hak berkumpul, dan hak untuk
berserikat.
 Generasi Kedua; adalah Hak Ekonomi, Sosial & Budaya yg
diperjuangkan oleh negara sosialis Eropa Timur sepert: hak atas
pekerjaan, hak atas penghasilan yg layak, hak membentuk serikat
pekerja, hak atas pangan, kesehatan, perumahan, pendidikan, &
hak atas jaminan sosial.
 Generasi Ketiga; adalah Hak Perdamaian dan Pembangunan yang
telah diperjuangkan olh negara-negara berkembang (Asia-Afrika)
seperti: hak bebas dari ancaman musuh, hak setiap bangsa untuk
merdeka, hak sederajat dgn bangsa lain, & hak mendapatkan
kedamaian.
“first generation of rights”,
diatur dalam beberapa pasal
Deklarasi Universal Hak-Hak
Asasi Manusia, dan dalam
Kovenan Internasional
mengenai Hak-hak Sipil dan
Politik.
“second generation of
rights”, diatur dalam
beberapa pasal DUHAM,
dan secara khusus dalam
Kovenan Internasional
mengenai Hak-hak
Ekonomi, Sosial dan
Budaya).
“the third generation of rights”.
Hak atas perdamaian, lingkungan, dan
pembangunan, tercantum dalam Resolusi
Majelis Umum PBB, tahun 1986, dan Deklarasi
HAM Dunia diWina, tahun 1993.
Pribadi
Sosial Budaya
Ekonomi
Politik
Perlakuan
sama dalam
hukum
Peradilan dan
perlindungan
Semua akan serasi jika kita bisa saling
menghargai dalam menegakkan HAM
UUD 1945
Ketetapan
MPR
Undang-
Undang
Nilai
Pancasila
UUD 1945
Pembukaan
UUD 1945
Alinea pertama
Hak kemerdekaan dan
kebebasan
Alinea kedua
Hak politik dan
kesejahteraan bangsa
Alinea ketiga
Hak untuk beragama
Alinea keempat
Hak perlindungan
keamanan dan
hukum serta
kemerdekaan bagi
seluruh dunia
HAK ASASI
MANUSIA
dalam
UUD 1945
membentuk keluarga dan melanjutkan
keturunan, hak anak atas kelangsungan
hidup, tumbuh, dan berkembang serta
perlindungan dari kekerasan dan
diskriminasi
(Pasal 28B) **
mengembangkan diri, mendapat
pendidikan, memperoleh manfaat
dari IPTEK, seni dan budaya,
memajukan diri secara kolektif
(Pasal 28C) **
kebebasan memeluk agama,
meyakini kepercayaan, memilih
kewarganegaraan, memilih tempat
tinggal, kebebasan berserikat,
berkumpul dan berpendapat
(Pasal 28E) **
berkomunikasi, memperoleh,
mencari, memiliki, menyimpan,
mengolah dan menyampaikan
informasi,
(Pasal 28F) **
pengakuan yang sama di hadapan
hukum, hak untuk bekerja dan
kesempatan yg sama dalam
pemerintahan, berhak atas status
kewarganegaraan
(Pasal 28D) **
hidup sejahtera lahir dan batin,
memperoleh pelayanan kesehatan,
mendapat kemudahan dan perlakuan
khusus untuk memperoleh
kesempatan dan manfaat guna
mencapai persamaan dan keadilan
(Pasal 28H) **
perlindungan, pemajuan,
penegakan, dan pemenuhan HAM
adalah tanggung jawab negara,
terutama pemerintah
(Pasal 28I) **
berkewajiban menghargai hak orang
dan pihak lain serta tunduk kepada
pembatasan yang ditetapkan UU
(Pasal 28J) **
untuk hidup serta
mempertahankan
hidup dan kehidupan
(Pasal 28A) **
perlindungan diri pribadi, keluarga,
kehormatan, martabat, harta benda,
dan rasa aman serta untuk bebas dari
penyiksaan
(Pasal 28G) **
MPR menetapkan aturan HAM pada tanggal 13 November
1998, yang terdiri atas pembukaan, 10 bab, 44 pasal yang
harus dilindungi dan ditegakkan. Isinya :
1. Hak untuk hidup
2. Hak berkeluarga dan melanjutkan keturunan
3. Hak keadilan
4. Hak atas kebebasan informasi
5. Hak kemerdekaan
6. Hak keamanan
7. Hak kesejahteraan
8. Kewajiban
9. Perlindungan dan pemajuan
HAK ASASI
MANUSIA dalam
Undang-Undang
Pasal 10 : Hak berkeluarga
dan melanjutkan keturunan
melalui perkawinan yang sah
Pasal 11-16 : Hak pengembangan diri,
seperti pmenuhan kebutuhan dasar,
meningkatkan kualitas hidup, mem-
peroleh manfaat ilmu pengetahuan,
dll
Pasal 20-27 : Hak atas kebebasan
pribadi, seperti memeluk agama,
keyakkinan politik, berpendapat,
bebas bergerak dan bertempat
tinggal
Pasal 28-35 : Hak atas rasa
aman , seperti perlindungan
terhadap ancaman (terorisme),
penyiksaan, penghilangan
nyawa, dll.
Pasal 17-19 : Hak untuk memperoleh
keadilan, seperti memperoleh
kepastian dan persamaan dalam
perlakuan hukum
Pasal 43-44 : Hak turut serta dalam
pemerintahan, seperti pelaksanaan
pemilu, partisipasi langsung atau tidak
langsung, diangkat pejabat dan
mengajukan usul pada pemerintah
Pasal 45-51 :
Hak wanita, yaitu tidak ada
deskriminasi/hak yang sama antara
pria dan wanita dalam berbagai
bidang
Pasal 52-60 :
Hak anak, yaitu mendapatkan
perlindungan, bebas berekspresi,
perlakuan khusus bagi ABK,
perlindungan dari masalah sosial
Pasal 9 : Hak untuk
hidup, yaitu memper-
oleh lingkungan
kehidupan yang baik
Pasal 36-42 : Hak atas kesejahteraan,
seperti hak milik pribadi, memperoleh
pekerjaan yang layak, dan jaminan
sosial
Penegakkan
HAM
Seluruh Warga
Negara
Pemerintahan
Kita sudah
sewajibnya
menghormati
orang lain dan
kemudian wajib
memperjuangkan
hak asasi sendiri
maupun sesama
Bab 5 HAM kelas 8 SMP KITA SEMUA SEDERAJAT DAN BERSAUDARA
Bab 5 HAM kelas 8 SMP KITA SEMUA SEDERAJAT DAN BERSAUDARA

More Related Content

What's hot

362666914 hubungan-antara-ham-dgn-negara-hukum-dan-ham-dgn-demokrasi
362666914 hubungan-antara-ham-dgn-negara-hukum-dan-ham-dgn-demokrasi362666914 hubungan-antara-ham-dgn-negara-hukum-dan-ham-dgn-demokrasi
362666914 hubungan-antara-ham-dgn-negara-hukum-dan-ham-dgn-demokrasi
Aditya Setia Basuki
 
6 negara hukum dan demokrasi
6 negara hukum dan demokrasi6 negara hukum dan demokrasi
6 negara hukum dan demokrasi
Nuelnuel11
 
Presentasi perlindungan dan penegakan HAM di Indonesia - ELSAM 2013
Presentasi perlindungan dan penegakan HAM di Indonesia - ELSAM 2013Presentasi perlindungan dan penegakan HAM di Indonesia - ELSAM 2013
Presentasi perlindungan dan penegakan HAM di Indonesia - ELSAM 2013
ELSAM
 
Sistem politik indonesia sebelum dan sesudah amandemen
Sistem politik indonesia sebelum dan sesudah amandemenSistem politik indonesia sebelum dan sesudah amandemen
Sistem politik indonesia sebelum dan sesudah amandemen
asti_utami
 
Hubungan pemerintah pusat dengan pemerintah daerah
Hubungan pemerintah pusat dengan pemerintah daerahHubungan pemerintah pusat dengan pemerintah daerah
Hubungan pemerintah pusat dengan pemerintah daerah
natal kristiono
 

What's hot (20)

362666914 hubungan-antara-ham-dgn-negara-hukum-dan-ham-dgn-demokrasi
362666914 hubungan-antara-ham-dgn-negara-hukum-dan-ham-dgn-demokrasi362666914 hubungan-antara-ham-dgn-negara-hukum-dan-ham-dgn-demokrasi
362666914 hubungan-antara-ham-dgn-negara-hukum-dan-ham-dgn-demokrasi
 
kpk
kpkkpk
kpk
 
NORMA NORMA DALAM MASYARAKAT
NORMA NORMA DALAM MASYARAKATNORMA NORMA DALAM MASYARAKAT
NORMA NORMA DALAM MASYARAKAT
 
Sistem konstitusi
Sistem konstitusiSistem konstitusi
Sistem konstitusi
 
Upaya Penegakan HAM
Upaya Penegakan HAMUpaya Penegakan HAM
Upaya Penegakan HAM
 
Pengertian dan Obyek Kajian Hukum Tata Negara Tri Andari Dahlan, SH.MKn
Pengertian dan Obyek Kajian  Hukum Tata Negara Tri Andari Dahlan, SH.MKnPengertian dan Obyek Kajian  Hukum Tata Negara Tri Andari Dahlan, SH.MKn
Pengertian dan Obyek Kajian Hukum Tata Negara Tri Andari Dahlan, SH.MKn
 
negara hukum dan ham
negara hukum dan hamnegara hukum dan ham
negara hukum dan ham
 
Legal Drafting
Legal DraftingLegal Drafting
Legal Drafting
 
Hukum lingkungan PPT
Hukum lingkungan PPTHukum lingkungan PPT
Hukum lingkungan PPT
 
Hukum tata negara
Hukum tata negaraHukum tata negara
Hukum tata negara
 
Pengertian ham & macam macam ham
Pengertian ham & macam   macam hamPengertian ham & macam   macam ham
Pengertian ham & macam macam ham
 
Sistem pemilu
Sistem pemiluSistem pemilu
Sistem pemilu
 
6 negara hukum dan demokrasi
6 negara hukum dan demokrasi6 negara hukum dan demokrasi
6 negara hukum dan demokrasi
 
Asas asas umum pemerintahan yang baik
Asas asas umum pemerintahan yang baikAsas asas umum pemerintahan yang baik
Asas asas umum pemerintahan yang baik
 
Hukum Agraria
Hukum AgrariaHukum Agraria
Hukum Agraria
 
Presentasi perlindungan dan penegakan HAM di Indonesia - ELSAM 2013
Presentasi perlindungan dan penegakan HAM di Indonesia - ELSAM 2013Presentasi perlindungan dan penegakan HAM di Indonesia - ELSAM 2013
Presentasi perlindungan dan penegakan HAM di Indonesia - ELSAM 2013
 
PPT Kel 2 sejarah perkembangan hukum internasional
PPT Kel 2 sejarah perkembangan hukum internasionalPPT Kel 2 sejarah perkembangan hukum internasional
PPT Kel 2 sejarah perkembangan hukum internasional
 
Sistem politik indonesia sebelum dan sesudah amandemen
Sistem politik indonesia sebelum dan sesudah amandemenSistem politik indonesia sebelum dan sesudah amandemen
Sistem politik indonesia sebelum dan sesudah amandemen
 
Hubungan pemerintah pusat dengan pemerintah daerah
Hubungan pemerintah pusat dengan pemerintah daerahHubungan pemerintah pusat dengan pemerintah daerah
Hubungan pemerintah pusat dengan pemerintah daerah
 
Asas-asas Dalam Hukum Perikatan
Asas-asas Dalam Hukum PerikatanAsas-asas Dalam Hukum Perikatan
Asas-asas Dalam Hukum Perikatan
 

Viewers also liked

Tugas Powerpoint tentang HAK ASASI MANUSIA
Tugas Powerpoint tentang HAK ASASI MANUSIATugas Powerpoint tentang HAK ASASI MANUSIA
Tugas Powerpoint tentang HAK ASASI MANUSIA
meikaa
 
PKN BAB 5 KELAS 8
PKN BAB 5  KELAS 8 PKN BAB 5  KELAS 8
PKN BAB 5 KELAS 8
Raechan Anam
 

Viewers also liked (20)

PPKN Kelas VIII SMP Kurikulum 2013
PPKN Kelas VIII SMP Kurikulum 2013PPKN Kelas VIII SMP Kurikulum 2013
PPKN Kelas VIII SMP Kurikulum 2013
 
Hak asasi manusia_Presentasi PKn
Hak asasi manusia_Presentasi PKnHak asasi manusia_Presentasi PKn
Hak asasi manusia_Presentasi PKn
 
Tugas Powerpoint tentang HAK ASASI MANUSIA
Tugas Powerpoint tentang HAK ASASI MANUSIATugas Powerpoint tentang HAK ASASI MANUSIA
Tugas Powerpoint tentang HAK ASASI MANUSIA
 
PKN BAB 5 KELAS 8
PKN BAB 5  KELAS 8 PKN BAB 5  KELAS 8
PKN BAB 5 KELAS 8
 
HAM (Hak Asasi Manusia)
HAM (Hak Asasi Manusia)HAM (Hak Asasi Manusia)
HAM (Hak Asasi Manusia)
 
Presentasi pkn HAM
Presentasi pkn HAMPresentasi pkn HAM
Presentasi pkn HAM
 
How to make gado gado cara membuat gado gado
How to make gado gado cara membuat gado gadoHow to make gado gado cara membuat gado gado
How to make gado gado cara membuat gado gado
 
Ham pkn-x
Ham pkn-xHam pkn-x
Ham pkn-x
 
Ppt Pelanggaran HAM
Ppt Pelanggaran HAMPpt Pelanggaran HAM
Ppt Pelanggaran HAM
 
HAM DAN CONTOH PELANGGARANNYA DI INDONESIA
HAM DAN CONTOH PELANGGARANNYA DI INDONESIAHAM DAN CONTOH PELANGGARANNYA DI INDONESIA
HAM DAN CONTOH PELANGGARANNYA DI INDONESIA
 
Hak Asasi Manusia
Hak Asasi ManusiaHak Asasi Manusia
Hak Asasi Manusia
 
kkm tik smp kelas vii
kkm tik smp kelas viikkm tik smp kelas vii
kkm tik smp kelas vii
 
Hak Asasi Manusia ( HAM )
Hak Asasi Manusia ( HAM )Hak Asasi Manusia ( HAM )
Hak Asasi Manusia ( HAM )
 
MENU DAN IKON PADA MS.EXCEL
MENU DAN IKON PADA MS.EXCELMENU DAN IKON PADA MS.EXCEL
MENU DAN IKON PADA MS.EXCEL
 
FUNGSI MENU DAN IKON PADA MS.EXCEL
FUNGSI MENU DAN IKON PADA MS.EXCELFUNGSI MENU DAN IKON PADA MS.EXCEL
FUNGSI MENU DAN IKON PADA MS.EXCEL
 
Ham
Ham Ham
Ham
 
Tugas tik kelas_8_genap
Tugas tik kelas_8_genapTugas tik kelas_8_genap
Tugas tik kelas_8_genap
 
PKN (instrumen ham)
PKN (instrumen ham)PKN (instrumen ham)
PKN (instrumen ham)
 
ULANGAN HARIAN I KELAS 8 SMT GENAP
ULANGAN HARIAN I KELAS 8 SMT GENAPULANGAN HARIAN I KELAS 8 SMT GENAP
ULANGAN HARIAN I KELAS 8 SMT GENAP
 
Penegakan ham (_pkn_kelas_x)
Penegakan ham (_pkn_kelas_x)Penegakan ham (_pkn_kelas_x)
Penegakan ham (_pkn_kelas_x)
 

Similar to Bab 5 HAM kelas 8 SMP KITA SEMUA SEDERAJAT DAN BERSAUDARA

Hak asasi manusia
Hak asasi manusiaHak asasi manusia
Hak asasi manusia
om makplus
 
Hak azasimanusia 2 sed
Hak azasimanusia 2 sedHak azasimanusia 2 sed
Hak azasimanusia 2 sed
Muliadi Aja
 
Hak azasimanusia 2 sed
Hak azasimanusia 2 sedHak azasimanusia 2 sed
Hak azasimanusia 2 sed
Muliadi Aja
 
Ham menurut pandangan barat dan islam
Ham menurut pandangan barat dan islamHam menurut pandangan barat dan islam
Ham menurut pandangan barat dan islam
FAS DC
 
Hak Asasi Manusia di indonesiakikuehjkha
Hak Asasi Manusia di indonesiakikuehjkhaHak Asasi Manusia di indonesiakikuehjkha
Hak Asasi Manusia di indonesiakikuehjkha
AnggaHermawan28
 
Penghormatan&perlindungan ham.ppt
Penghormatan&perlindungan ham.pptPenghormatan&perlindungan ham.ppt
Penghormatan&perlindungan ham.ppt
Delima Putri
 
7 hak-hak-dan-kewajiban-dasar-asasi-manusia-dalam-pancasila
7 hak-hak-dan-kewajiban-dasar-asasi-manusia-dalam-pancasila7 hak-hak-dan-kewajiban-dasar-asasi-manusia-dalam-pancasila
7 hak-hak-dan-kewajiban-dasar-asasi-manusia-dalam-pancasila
Mahifal Ginting
 
7 hak-hak-dan-kewajiban-dasar-asasi-manusia-dalam-pancasila
7 hak-hak-dan-kewajiban-dasar-asasi-manusia-dalam-pancasila7 hak-hak-dan-kewajiban-dasar-asasi-manusia-dalam-pancasila
7 hak-hak-dan-kewajiban-dasar-asasi-manusia-dalam-pancasila
Mahifal Ginting
 
7. ham dan rule of law (Acuan 2006)
7. ham dan rule of law (Acuan 2006) 7. ham dan rule of law (Acuan 2006)
7. ham dan rule of law (Acuan 2006)
Fajar Zain
 

Similar to Bab 5 HAM kelas 8 SMP KITA SEMUA SEDERAJAT DAN BERSAUDARA (20)

Hak asasi manusia
Hak asasi manusiaHak asasi manusia
Hak asasi manusia
 
Hak Asasi Manusia
Hak Asasi ManusiaHak Asasi Manusia
Hak Asasi Manusia
 
Makalah pendidikan kewarganegaraan dan pancasila tentang ham
Makalah pendidikan kewarganegaraan dan pancasila tentang hamMakalah pendidikan kewarganegaraan dan pancasila tentang ham
Makalah pendidikan kewarganegaraan dan pancasila tentang ham
 
Konsep HAM XI 1.pptx
Konsep HAM XI 1.pptxKonsep HAM XI 1.pptx
Konsep HAM XI 1.pptx
 
Hak azasimanusia 2 sed
Hak azasimanusia 2 sedHak azasimanusia 2 sed
Hak azasimanusia 2 sed
 
Hak azasimanusia 2 sed
Hak azasimanusia 2 sedHak azasimanusia 2 sed
Hak azasimanusia 2 sed
 
Ham menurut pandangan barat dan islam
Ham menurut pandangan barat dan islamHam menurut pandangan barat dan islam
Ham menurut pandangan barat dan islam
 
Ham 20menurut-20pandangan-20barat-20dan-20islam
Ham 20menurut-20pandangan-20barat-20dan-20islamHam 20menurut-20pandangan-20barat-20dan-20islam
Ham 20menurut-20pandangan-20barat-20dan-20islam
 
Hak Asasi Manusia di indonesiakikuehjkha
Hak Asasi Manusia di indonesiakikuehjkhaHak Asasi Manusia di indonesiakikuehjkha
Hak Asasi Manusia di indonesiakikuehjkha
 
Kuliah kewarganegaraan-dua-2012
Kuliah kewarganegaraan-dua-2012Kuliah kewarganegaraan-dua-2012
Kuliah kewarganegaraan-dua-2012
 
Penghormatan&perlindungan ham.ppt
Penghormatan&perlindungan ham.pptPenghormatan&perlindungan ham.ppt
Penghormatan&perlindungan ham.ppt
 
7 hak-hak-dan-kewajiban-dasar-asasi-manusia-dalam-pancasila
7 hak-hak-dan-kewajiban-dasar-asasi-manusia-dalam-pancasila7 hak-hak-dan-kewajiban-dasar-asasi-manusia-dalam-pancasila
7 hak-hak-dan-kewajiban-dasar-asasi-manusia-dalam-pancasila
 
7 hak-hak-dan-kewajiban-dasar-asasi-manusia-dalam-pancasila
7 hak-hak-dan-kewajiban-dasar-asasi-manusia-dalam-pancasila7 hak-hak-dan-kewajiban-dasar-asasi-manusia-dalam-pancasila
7 hak-hak-dan-kewajiban-dasar-asasi-manusia-dalam-pancasila
 
Hak Asasi Manusia (PKn)
Hak Asasi Manusia (PKn)Hak Asasi Manusia (PKn)
Hak Asasi Manusia (PKn)
 
7. ham dan rule of law (Acuan 2006)
7. ham dan rule of law (Acuan 2006) 7. ham dan rule of law (Acuan 2006)
7. ham dan rule of law (Acuan 2006)
 
123
123123
123
 
Rangkuman ppkn uts genap
Rangkuman ppkn uts genapRangkuman ppkn uts genap
Rangkuman ppkn uts genap
 
Hak Asasi Manusia (HAM)
Hak Asasi Manusia (HAM)Hak Asasi Manusia (HAM)
Hak Asasi Manusia (HAM)
 
HAK ASASI MANUSIA
HAK ASASI MANUSIAHAK ASASI MANUSIA
HAK ASASI MANUSIA
 
Materi 2
Materi  2Materi  2
Materi 2
 

Recently uploaded

Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksiAnalisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
MemenAzmi1
 
Pengembangan Modul Ajar (Asesmen-Berdiferensiasi dan Kolaboratif).pptx
Pengembangan Modul Ajar (Asesmen-Berdiferensiasi dan Kolaboratif).pptxPengembangan Modul Ajar (Asesmen-Berdiferensiasi dan Kolaboratif).pptx
Pengembangan Modul Ajar (Asesmen-Berdiferensiasi dan Kolaboratif).pptx
sd1patukangan
 

Recently uploaded (12)

Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksiAnalisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
 
FORMULASI SEDIAAN PADAT DAN BAHAN ALAM.pptx
FORMULASI SEDIAAN PADAT DAN BAHAN ALAM.pptxFORMULASI SEDIAAN PADAT DAN BAHAN ALAM.pptx
FORMULASI SEDIAAN PADAT DAN BAHAN ALAM.pptx
 
Ruang Lingkup Lembaga Keuangan Bank dan Non Bank
Ruang Lingkup Lembaga Keuangan Bank dan Non BankRuang Lingkup Lembaga Keuangan Bank dan Non Bank
Ruang Lingkup Lembaga Keuangan Bank dan Non Bank
 
2. soal ujian sekolah dasar bahasa indonesia.docx
2. soal ujian sekolah dasar bahasa indonesia.docx2. soal ujian sekolah dasar bahasa indonesia.docx
2. soal ujian sekolah dasar bahasa indonesia.docx
 
Biokimia Gizi 12: Metabolisme Vitamin 2024.pptx
Biokimia Gizi 12: Metabolisme Vitamin 2024.pptxBiokimia Gizi 12: Metabolisme Vitamin 2024.pptx
Biokimia Gizi 12: Metabolisme Vitamin 2024.pptx
 
Penyiasatan Saintifik Tingkatan 4 Jenis-jenis Graf
Penyiasatan Saintifik Tingkatan 4 Jenis-jenis GrafPenyiasatan Saintifik Tingkatan 4 Jenis-jenis Graf
Penyiasatan Saintifik Tingkatan 4 Jenis-jenis Graf
 
455797170-PROSES dan metode ELISA-pptx.pptx
455797170-PROSES dan metode ELISA-pptx.pptx455797170-PROSES dan metode ELISA-pptx.pptx
455797170-PROSES dan metode ELISA-pptx.pptx
 
3. Sejarah masuknya islam ke Nusantara dan KERAJAAN ISLAM DEMAK.ppt
3. Sejarah masuknya islam ke Nusantara dan KERAJAAN ISLAM DEMAK.ppt3. Sejarah masuknya islam ke Nusantara dan KERAJAAN ISLAM DEMAK.ppt
3. Sejarah masuknya islam ke Nusantara dan KERAJAAN ISLAM DEMAK.ppt
 
materi perkuliahan PERTANIAN BERKELANJUTAN S1 2021
materi perkuliahan PERTANIAN BERKELANJUTAN S1 2021materi perkuliahan PERTANIAN BERKELANJUTAN S1 2021
materi perkuliahan PERTANIAN BERKELANJUTAN S1 2021
 
Materi Kelas 8 - Unsur, Senyawa dan Campuran.pptx
Materi Kelas 8 - Unsur, Senyawa dan Campuran.pptxMateri Kelas 8 - Unsur, Senyawa dan Campuran.pptx
Materi Kelas 8 - Unsur, Senyawa dan Campuran.pptx
 
Pengembangan Modul Ajar (Asesmen-Berdiferensiasi dan Kolaboratif).pptx
Pengembangan Modul Ajar (Asesmen-Berdiferensiasi dan Kolaboratif).pptxPengembangan Modul Ajar (Asesmen-Berdiferensiasi dan Kolaboratif).pptx
Pengembangan Modul Ajar (Asesmen-Berdiferensiasi dan Kolaboratif).pptx
 
Biokimia Gizi 13: Metabolisme Mineral 2024.pptx
Biokimia Gizi 13: Metabolisme Mineral 2024.pptxBiokimia Gizi 13: Metabolisme Mineral 2024.pptx
Biokimia Gizi 13: Metabolisme Mineral 2024.pptx
 

Bab 5 HAM kelas 8 SMP KITA SEMUA SEDERAJAT DAN BERSAUDARA

  • 1.
  • 2. .
  • 3. Sifat HAM Klasik (timbul dari keberadaan manusia itu sendiri) seperti, hak hidup dan beragama Sosial (berhubungan dengan kebutuhan manusia) seperti, hak bersekolah.
  • 4. Berlaku bagi semua orang, apa pun jenis kelaminnya, statusnya, agamanya, suku bangsa atau kebangsaannya Siapa pun, dengan alasan apa pun, tidak dapat dan tidak boleh mencabut atau mengambil hak asasi seseorang Ketiga kategori HAM tidak dapat dipisah-pisahkan, baik dalam penerapan, pemenuhan, pemantauan maupun penegakannya. HAM saling tergantung satu sama lainnya, sehingga pemenuhan hak asasi yang satu akan mempengaruhi pemenuhan hak asasi lainnya. Terdapat keseimbangan dan keselarasan di antara Hak Asasi dengan kewajiban/ tanggung jawab Pelaksanaan HAM mempertimbangkan kekhususan nasional dan regional serta berbagai latar belakang sejarah, budaya dan agama Universal Tidak dapat dilepaskan Tidak dapat dipisahkan Saling tergantung Keseimbangan Partikularisme
  • 5.
  • 6.  G 30 S PKI pelanggaran HAM tentang pembantaian, korbannya adalah 7 jendral yang dibunuh dengan sadis.  Bom Bali  pelanggaran HAM tentang terorisme, tercatat 202 korban (33 korban WNI dan sisanya WNA).  Pembunuhan Angeline pelanggaran HAM tentang perlindungan anak, Angeline dibunuh dengan sadis kemudian diperkosa dan dikubur dibawah kandang ayam. Namun... Masih banyak lagi kasus pelanggaran HAM di Indonesia, seperti Tragedi Tanjung Priok, Peristiwa Sampit, Tragedi Trisakti (penembakkan misterius), kekerasan anak di Jakarta Internasional school, Bom Sarinah, dll. Yang bisa kita jumpai di lingkungan sekolah, seperti : • Guru membeda-bedakan siswanya di sekolah • Guru memberikan sanksi atau hukuman kepada siswanya secara fisik • Siswa mengejek/menghina siswa yang lain. • Siswa memalak atau menganiaya siswa yang lain. • Siswa melakukan tawuran pelajar dengan teman sekolahnya ataupun dengan siswa dari sekolah yang lain. Jadi, sebisa mungkin kita hindari semua hal ini mulai sejak dini
  • 7. Menghancurkan sebagian atau seluruh kelompok SARA, berupa : 1. Membunuh setiap anggota kelompok 2. Menciptakan kondisi kehidupan kelompok yang bisa mengakibatkan kemusnahan secara fisik baik seluruh atau sebagiannya. 3. Memindahkan paksa anak-anak dari kelompok tertentu ke dalam kelompok yang lain. Serangan yang ditujukan secara langsung terhadap penduduk sipil, berupa : 1.Pembunuhan. 2.Pemusnahan. 3.Perbudakan. 4.Pengusiran secara paksa. 5.Penjajahan. 6.Penyiksaan. 7.Kekerasan seksual 8.Penganiayaan. 9.Penghilangan orang secara paksa. Sumber : https://www.youtube.com/watch?v=uMxOFqv70sk
  • 8. SEJARAH PERKEMBANGAN HAM 1. PERKEMBANGAN HAM PD MASA SEJARAH  Perjuangan Nabi Musa dlm membebaskan umat Yahudi dari perbudakan (Thn 6000 SM).  Hukum Hammurabi di Babylonia yg memberi jaminan keadilan bg warga negara (Thn 2000 SM).  Sokrates (469 – 399 SM), Plato (429 – 347 SM), & Aristoteles (384 – 322 SM) sebagai filsuf Yunani peletak dasar diakuinya HAM, mereka mengajarkan utk mengkritik pemerintah yang tidak berdasarkan keadilan, cita-cita, dan kebijaksanaan.  Perjuangan Nabi Muhammad Saw utk membebaskan para bayi wanita & wanita dari penindasan bangsa Quraisy (Thn 600 M). Latar belakang sejarah HAM pada hakikatnya muncul karena inisiatif manusia terhadap harga diri & martabatnya, sebagai akibat tindakan sewenang-wenang dari penguasa, penjajahan, perbudakan, ketidakadilan & tirani (kezaliman).
  • 9. 2. PERKEMBANGAN HAM DI INGGRIS  Thn 1215 Piagam Magna Charta atau Piagam Agung. Raja John bertindak sewenang-wenang terhadap rakyat & kelompok bangsawan. Lahir Piagam Magna Charta yg membatasi kekuasaan raja.  Thn 1628 Lahir Piagam Petition of Rights yg isinya : pajak & pungutan istimewa hrs disertai persetujuan, warga negara tdk blh dipaksakan menerima tentara di rumahnya, & tentara tidak boleh menggunakan hukum perang dlm keadaan damai.  Thn 1679 Lahir Habeas Corpus Act. Dokumen ini berisi undang-undang yg mengatur ttg penahanan seseorg, Isinya : Seseorg yg ditahan segera diperiksa dlm waktu dua hari setelah penahanan & Alasan penahanan seseorg hrs diserta bukti yg sah menurut hukum.  Thn 1689 Lahir Bill of Rights. Merupakan undang-undang yg diterima Parlemen Inggris sbg bentuk perlawanan terhdp Raja James II. Isinya : Kebebasan dlm pemilihan anggota Parlemen; Kebebasan berbicara & mengeluarkan pendpt; Pajak, undang-undang, & pembentukan tentara ttp hrs seizin Parlemen; Hak W.N. utk memeluk agama menurut kepercayaannya masing-masing; & Parlemen berhak utk mengubah keputusan Raja.
  • 10. 3. PERKEMBANGAN HAM DI AMERIKA SERIKAT  Perjuangan HAM di AS di dasari pemikiran John Locke ttg hak- hak alamiah seperti; hak hidup (life), hak kebebasan (liberty), & hak milik (property). Dasar inilah dijadikan landasan bagi pengakuan HAM yang terdapat pada Declarations of Independence ofThe United States.  Di AS perjuangan HAM krn rakyat AS yg berasal dari Eropa sbg emigran merasa tertindas oleh Pemerin- tah Inggris, yang pada waktu itu merupakan jajahan Inggris.  AS berhasil mencapai kemerdekaan pada 4 Juli 1776. Dalam sejarah perjuangan HAM, AS dapat dikatakan sebagai negara pertama yang menetapkan dan melindungi HAM dalam Konstitusinya.
  • 11. 4. PERKEMBANGAN HAM DI PRANCIS Perjuangan HAM di Prancis dirumuskan dlm suatu naskah pd awal Revolusi Prancis (1789) sebagai pernyataan tdk puas dari kaum borjuis & rakyat terhdp kesewenang-wenang Raja Louis XVI. Naskas ini dikenal dgn Droits de L’homme et Du Citoyen (pernyataan mengenai HAM & warga negara). Dekla- rasi ini menyatakan; “HAM ialah hak-hak alamiah yg dimiliki manusia menurut kodratnya, yang tidak dpt dipisahkan daripada hakikatnya karena bersifat suci”.  Revolusi Prancis terkenal sebagai perjuangan penegakkan HAM di Eropa. Dalam Revolusi ini muncul semboyan; liberty, egality & fraternity (kebebasan, persamaan & persaudaraan).Pada Tahun 1791 Deklarasi ini dimasukkan dlm Konstitusi Prancis.
  • 12. 5. ATLANTIC CHARTERTAHUN 1941 Atlantic Charter muncul pada saat terjadinya Perang Dunia II yg dipelopori oleh F. D. Roosevelt yang menyebutkan The Four Freedom, dianggap sebagai tiang penjaga HAM yang mendasar, yaitu :  Kebebasan utk beragama (freedom of religion)  Kebebasan utk berbicaradan berpendapat (freedom of speech and thought)  Kebebasan dari rasa takut (freedom of fear)  Kebebasan dari kemelaratan (freedom of want)
  • 13. 6. HASIL SIDANG MAJELIS UMUM PBBTHN 1966 Sidang Majelis Umum PBB di akui covenants on Human Rights dalam Hukum Internasional dan diratifikasi oleh negara-negara anggota PBB, antara lain :  The International on Civil and Political Rights (konvensi tentang hak sipil dan politik)  The International Covenant on Economic, Social, and Cultural Rights, yaitu berisi syarat-syarat dan nilai-nilai bg sistem demokrasi ekonomi, sosial, dan budaya (konvensi ttg hak ekonomi, sosial dan budaya)  Optional Protocol, adanya kemungkinan seorang warga negara yg mengadukan pelanggaran HAM kpd The Human Rights Committee PBB setelah melalui upaya pengadilan di negaranya.
  • 14. TIGA GENERASI HAM Berdasarkan sejarah perkembangannya, terdapat 3 Generasi HAM yaitu :  Generasi Pertama; adalah Hak Sipil dan Politik yg bermula di Eropa, seperti: hak atas hidup, hak atas kebebasan & keamanan, hak atas kesamaan di muka peradilan, hak kebebasan berpikir & berpendapat, hak beragama, hak berkumpul, dan hak untuk berserikat.  Generasi Kedua; adalah Hak Ekonomi, Sosial & Budaya yg diperjuangkan oleh negara sosialis Eropa Timur sepert: hak atas pekerjaan, hak atas penghasilan yg layak, hak membentuk serikat pekerja, hak atas pangan, kesehatan, perumahan, pendidikan, & hak atas jaminan sosial.  Generasi Ketiga; adalah Hak Perdamaian dan Pembangunan yang telah diperjuangkan olh negara-negara berkembang (Asia-Afrika) seperti: hak bebas dari ancaman musuh, hak setiap bangsa untuk merdeka, hak sederajat dgn bangsa lain, & hak mendapatkan kedamaian.
  • 15. “first generation of rights”, diatur dalam beberapa pasal Deklarasi Universal Hak-Hak Asasi Manusia, dan dalam Kovenan Internasional mengenai Hak-hak Sipil dan Politik. “second generation of rights”, diatur dalam beberapa pasal DUHAM, dan secara khusus dalam Kovenan Internasional mengenai Hak-hak Ekonomi, Sosial dan Budaya). “the third generation of rights”. Hak atas perdamaian, lingkungan, dan pembangunan, tercantum dalam Resolusi Majelis Umum PBB, tahun 1986, dan Deklarasi HAM Dunia diWina, tahun 1993.
  • 16. Pribadi Sosial Budaya Ekonomi Politik Perlakuan sama dalam hukum Peradilan dan perlindungan Semua akan serasi jika kita bisa saling menghargai dalam menegakkan HAM
  • 18. Pembukaan UUD 1945 Alinea pertama Hak kemerdekaan dan kebebasan Alinea kedua Hak politik dan kesejahteraan bangsa Alinea ketiga Hak untuk beragama Alinea keempat Hak perlindungan keamanan dan hukum serta kemerdekaan bagi seluruh dunia
  • 19. HAK ASASI MANUSIA dalam UUD 1945 membentuk keluarga dan melanjutkan keturunan, hak anak atas kelangsungan hidup, tumbuh, dan berkembang serta perlindungan dari kekerasan dan diskriminasi (Pasal 28B) ** mengembangkan diri, mendapat pendidikan, memperoleh manfaat dari IPTEK, seni dan budaya, memajukan diri secara kolektif (Pasal 28C) ** kebebasan memeluk agama, meyakini kepercayaan, memilih kewarganegaraan, memilih tempat tinggal, kebebasan berserikat, berkumpul dan berpendapat (Pasal 28E) ** berkomunikasi, memperoleh, mencari, memiliki, menyimpan, mengolah dan menyampaikan informasi, (Pasal 28F) ** pengakuan yang sama di hadapan hukum, hak untuk bekerja dan kesempatan yg sama dalam pemerintahan, berhak atas status kewarganegaraan (Pasal 28D) ** hidup sejahtera lahir dan batin, memperoleh pelayanan kesehatan, mendapat kemudahan dan perlakuan khusus untuk memperoleh kesempatan dan manfaat guna mencapai persamaan dan keadilan (Pasal 28H) ** perlindungan, pemajuan, penegakan, dan pemenuhan HAM adalah tanggung jawab negara, terutama pemerintah (Pasal 28I) ** berkewajiban menghargai hak orang dan pihak lain serta tunduk kepada pembatasan yang ditetapkan UU (Pasal 28J) ** untuk hidup serta mempertahankan hidup dan kehidupan (Pasal 28A) ** perlindungan diri pribadi, keluarga, kehormatan, martabat, harta benda, dan rasa aman serta untuk bebas dari penyiksaan (Pasal 28G) **
  • 20. MPR menetapkan aturan HAM pada tanggal 13 November 1998, yang terdiri atas pembukaan, 10 bab, 44 pasal yang harus dilindungi dan ditegakkan. Isinya : 1. Hak untuk hidup 2. Hak berkeluarga dan melanjutkan keturunan 3. Hak keadilan 4. Hak atas kebebasan informasi 5. Hak kemerdekaan 6. Hak keamanan 7. Hak kesejahteraan 8. Kewajiban 9. Perlindungan dan pemajuan HAK ASASI MANUSIA dalam Undang-Undang Pasal 10 : Hak berkeluarga dan melanjutkan keturunan melalui perkawinan yang sah Pasal 11-16 : Hak pengembangan diri, seperti pmenuhan kebutuhan dasar, meningkatkan kualitas hidup, mem- peroleh manfaat ilmu pengetahuan, dll Pasal 20-27 : Hak atas kebebasan pribadi, seperti memeluk agama, keyakkinan politik, berpendapat, bebas bergerak dan bertempat tinggal Pasal 28-35 : Hak atas rasa aman , seperti perlindungan terhadap ancaman (terorisme), penyiksaan, penghilangan nyawa, dll. Pasal 17-19 : Hak untuk memperoleh keadilan, seperti memperoleh kepastian dan persamaan dalam perlakuan hukum Pasal 43-44 : Hak turut serta dalam pemerintahan, seperti pelaksanaan pemilu, partisipasi langsung atau tidak langsung, diangkat pejabat dan mengajukan usul pada pemerintah Pasal 45-51 : Hak wanita, yaitu tidak ada deskriminasi/hak yang sama antara pria dan wanita dalam berbagai bidang Pasal 52-60 : Hak anak, yaitu mendapatkan perlindungan, bebas berekspresi, perlakuan khusus bagi ABK, perlindungan dari masalah sosial Pasal 9 : Hak untuk hidup, yaitu memper- oleh lingkungan kehidupan yang baik Pasal 36-42 : Hak atas kesejahteraan, seperti hak milik pribadi, memperoleh pekerjaan yang layak, dan jaminan sosial
  • 21. Penegakkan HAM Seluruh Warga Negara Pemerintahan Kita sudah sewajibnya menghormati orang lain dan kemudian wajib memperjuangkan hak asasi sendiri maupun sesama