SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
Cintai Dirimu Sendiri
Identitas buku
Judul : Jadi Diri Sendiri (Cintai Dirimu dan Jadilah sosok yang Percaya diri
Pengarang : Michelle Skeen & Kelly Skeen
Penerbit : Gramedia Pustaka Utama
Tebal buku : 196 Halaman
Tahun terbit : Tahun 2023
Tempat terbit : Jakarta
Ukuran : 20,1cm x 13,6cm
Jenis kertas : Kertas BookPaper
Harga buku : Rp 82.500,00
Presensi : Albin Rossianto
Status : Mahasiswa Manajemen, Universitas Muhammadiyah Malang
Buku Jadi Diri Sendiri adalah karya dari Michelle & Kelly Skeen. Alasan beliau
menulis buku Jadi Diri Sendiri ialah menyediakansarana yang sangat efektif untuk menbantu
anak-anak remaja menghadapi tantangan berupa menerima diri sendiri. Baik Michelle
maupun Kelly memberikan pesan yang membuat kita berpikir, sekaligus tulus, dan penuh
perhatian. Pembaca remaja pasti bisa merasakan kedekatan dengan cerita-cerita yang
diangkat didalam buku ini, kemudian belajar untuk menerima dan mengapreisiasi diri mereka
yang sejati.
Michelle Skeen menuliskan buku yang elegan, yang membuat pembacanya merasa
lebih yakin, dan terpenting bermanfaat. Seperti juga dengan buku-bukunya yang terdahulu, di
dalam buku ini terasa seakan tangan Michelle terulur keluar dari halaman demi halaman
buku, memandu dan memberikan semangat dengan sangat kuat sekaligus lembut. Bagi anak
muda yang merasa tidak memiliki siapa-siapa, sendirian, dan tidak didengar. Michelle
menawarkan suaranya yang unik dan menenangkan untuk para remaja yang merasa berbada,
merasa tidak cukup baik, kurang berharga, penuh cela atau tidak semp
Jadi Diri Sendiri berisi pesan yang lemah lembut dan penuh simpati untuk para remaja
yang merasa tidak nyaman dengan dirinya. Buku ini juga dilengkapi dengan elemen praktis
yang dirancang dengan cermat dan berpijak pada penerimaan diri dan sikap mengasihi diri
sendiri. Anak remaja akan bisa merasakan kekuatan yang timbul ketika mereka menjadi diri
sendiri yang sejati.
Buku Jadi Diri Sendiri mengajarkan pembaca bagaimana menghadapi yang Namanya
kurang percaya diri, pemalu dan lain-lain. Buku ini juga memberikan cara agar para remaja
bisa lebih mencintai dirinya, karena rata-rata remaja sulit mempercayai dirinya sendiri. Buku
ini juga menampilkan cerita tentang beberapa remaja yang kesulitan dikehidupannya. Saya
akan menceritakan sedikit. Ada remaja bernama Jeff, dia adalah murid berprestasi
disekolahannya. Dia juga mudah berteman tapi dia tidak pernah merasa dia cukup baik, Jadi
dia berusaha keras menyenangkan orang lain dan selalu mengatakan hal-hal yang membuat
orang lain senang. Tapi pendapat Jeff berbeda dengan yang dilihat orang lain. Jeff merasakan
bahwa dirinya biasa-biasa aja. Jeff merasa ketakutan dikritik tidak cukup baik, dengan dia
mengatakan hal-hal yang baik bisa menutupi dirimya yang merasa biasa-biasa aja.
Kelebihan dari buku ini adalah kata-katanya mudah dimengerti, pengajaran buku ini
mudah diaplikasikan ke dunia nyata. Buku ini cocok untuk kalangan remaja atau untuk orang
yang belum/sulit percaya diri bahwa dirinya cukup baik. Paduan buku ini yang luar biasa
menuju penerimaan diri pada saat diri kita senantiasa mengkritik diri sendiri tanpa henti.
Perasaan bahwa kita tidak cukup baik, tidak cukup layak, adalah penyebab dari penderitaan
dan paralisis. Kelemahan dari buku ini terdapat banyak sambungan kata seperti men-
dapatkan. Untuk sampul buku ini menarik dan bagus untuk dipandang.
Semua ini akan membuka kesematan untuk kita menjadi diri sendiri yang sejati dan
menerima diri kita apa adanya, serta untuk menjalin dan menjaga hubungan yang mendalam
dengan orang lain.
Di luar semua ini, kita harus ingat bahwa perjalanan menuju penerimaan diri
membutuhkan banyak upaya. Penerimaan diri tidak akan tercapai hanya dengan membaca
buku ini satu kali, kemudian menaruh buku di rak. Tapi, jika kita sungguh-sungguh
berkomitmen untuk hidup sepenuhnya, hidup dengan tata nilai yang kita punya, maka kita
pasti bisa mewujudkannya. Dan ingat, kamu tidak sendiri.

More Related Content

Similar to BUKU_CINTAI_DIRI

Teks Ulasan Buku Non Akademik (Vinka Pratiwi)
Teks Ulasan Buku Non Akademik (Vinka Pratiwi)Teks Ulasan Buku Non Akademik (Vinka Pratiwi)
Teks Ulasan Buku Non Akademik (Vinka Pratiwi)vinka_tiwi
 
TEKS ULASAN BUKU "EVALUASILAH DIRI ANDA: REMAJA"
TEKS ULASAN BUKU  "EVALUASILAH DIRI ANDA: REMAJA"TEKS ULASAN BUKU  "EVALUASILAH DIRI ANDA: REMAJA"
TEKS ULASAN BUKU "EVALUASILAH DIRI ANDA: REMAJA"Agustina Rindu
 
Testimoni buku energy never dies
Testimoni buku energy never diesTestimoni buku energy never dies
Testimoni buku energy never diesIndra Maulani
 
Teks ulasan buku non akademik
Teks ulasan buku non akademikTeks ulasan buku non akademik
Teks ulasan buku non akademikvaradhilla
 
Majalah kekuatan-sugesti
Majalah kekuatan-sugestiMajalah kekuatan-sugesti
Majalah kekuatan-sugestiFirman Pratama
 
Resensi Buku Nabila.pptx
Resensi Buku Nabila.pptxResensi Buku Nabila.pptx
Resensi Buku Nabila.pptx12NabilaSafira
 
Contoh teks ulasan mengenai beragam karya sastra (puisi, cerpen, dan novel)
Contoh teks ulasan mengenai beragam karya sastra (puisi, cerpen, dan novel)Contoh teks ulasan mengenai beragam karya sastra (puisi, cerpen, dan novel)
Contoh teks ulasan mengenai beragam karya sastra (puisi, cerpen, dan novel)Khansa Hanun
 
Ulasan Buku
Ulasan BukuUlasan Buku
Ulasan BukuZulfaZAS
 
Resensi buku bil 4 fauziah
Resensi buku bil 4 fauziahResensi buku bil 4 fauziah
Resensi buku bil 4 fauziahkarlz016
 
Resensi buku mei 2012
Resensi buku mei 2012Resensi buku mei 2012
Resensi buku mei 2012Fauziah Ahmad
 
Analisa buku andy’s corner
Analisa buku andy’s cornerAnalisa buku andy’s corner
Analisa buku andy’s cornerisma anggini
 
Dapatkan buku-buku terbaru Penerbit Andi Yogyakarta.
Dapatkan buku-buku terbaru Penerbit Andi Yogyakarta.Dapatkan buku-buku terbaru Penerbit Andi Yogyakarta.
Dapatkan buku-buku terbaru Penerbit Andi Yogyakarta.Gemar Membaca Buku Rohani
 

Similar to BUKU_CINTAI_DIRI (20)

Teks Ulasan Buku Non Akademik (Vinka Pratiwi)
Teks Ulasan Buku Non Akademik (Vinka Pratiwi)Teks Ulasan Buku Non Akademik (Vinka Pratiwi)
Teks Ulasan Buku Non Akademik (Vinka Pratiwi)
 
TEKS ULASAN BUKU "EVALUASILAH DIRI ANDA: REMAJA"
TEKS ULASAN BUKU  "EVALUASILAH DIRI ANDA: REMAJA"TEKS ULASAN BUKU  "EVALUASILAH DIRI ANDA: REMAJA"
TEKS ULASAN BUKU "EVALUASILAH DIRI ANDA: REMAJA"
 
Me resensi
Me resensiMe resensi
Me resensi
 
Testimoni buku energy never dies
Testimoni buku energy never diesTestimoni buku energy never dies
Testimoni buku energy never dies
 
Teks ulasan buku non akademik
Teks ulasan buku non akademikTeks ulasan buku non akademik
Teks ulasan buku non akademik
 
Inspiration
InspirationInspiration
Inspiration
 
Majalah kekuatan-sugesti
Majalah kekuatan-sugestiMajalah kekuatan-sugesti
Majalah kekuatan-sugesti
 
Resensi Buku Nabila.pptx
Resensi Buku Nabila.pptxResensi Buku Nabila.pptx
Resensi Buku Nabila.pptx
 
Contoh teks ulasan mengenai beragam karya sastra (puisi, cerpen, dan novel)
Contoh teks ulasan mengenai beragam karya sastra (puisi, cerpen, dan novel)Contoh teks ulasan mengenai beragam karya sastra (puisi, cerpen, dan novel)
Contoh teks ulasan mengenai beragam karya sastra (puisi, cerpen, dan novel)
 
Ulasan Buku
Ulasan BukuUlasan Buku
Ulasan Buku
 
Resensi buku bil 4 fauziah
Resensi buku bil 4 fauziahResensi buku bil 4 fauziah
Resensi buku bil 4 fauziah
 
Resensi buku mei 2012
Resensi buku mei 2012Resensi buku mei 2012
Resensi buku mei 2012
 
Kelompok
KelompokKelompok
Kelompok
 
Analisa buku andy’s corner
Analisa buku andy’s cornerAnalisa buku andy’s corner
Analisa buku andy’s corner
 
Self awareness
Self awarenessSelf awareness
Self awareness
 
Resep cherry
Resep cherryResep cherry
Resep cherry
 
Dapatkan buku-buku terbaru Penerbit Andi Yogyakarta.
Dapatkan buku-buku terbaru Penerbit Andi Yogyakarta.Dapatkan buku-buku terbaru Penerbit Andi Yogyakarta.
Dapatkan buku-buku terbaru Penerbit Andi Yogyakarta.
 
Tips Agar Siswa Menyukai Anda Setiap Saat
Tips Agar Siswa Menyukai Anda Setiap SaatTips Agar Siswa Menyukai Anda Setiap Saat
Tips Agar Siswa Menyukai Anda Setiap Saat
 
Total Forgiveness
Total ForgivenessTotal Forgiveness
Total Forgiveness
 
A
AA
A
 

Recently uploaded

UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxzidanlbs25
 
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptxPPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptxsitifaiza3
 
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfAuliaAulia63
 
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxMenggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxImahMagwa
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Shary Armonitha
 
BAGAIAMANA PANCASILA MENJADI SISTEM ETIKA.pptx
BAGAIAMANA PANCASILA MENJADI SISTEM ETIKA.pptxBAGAIAMANA PANCASILA MENJADI SISTEM ETIKA.pptx
BAGAIAMANA PANCASILA MENJADI SISTEM ETIKA.pptxchleotiltykeluanan
 
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningSamFChaerul
 
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxMARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxmariaboisala21
 
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptxPENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptxheru687292
 

Recently uploaded (9)

UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
 
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptxPPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
 
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
 
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxMenggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
 
BAGAIAMANA PANCASILA MENJADI SISTEM ETIKA.pptx
BAGAIAMANA PANCASILA MENJADI SISTEM ETIKA.pptxBAGAIAMANA PANCASILA MENJADI SISTEM ETIKA.pptx
BAGAIAMANA PANCASILA MENJADI SISTEM ETIKA.pptx
 
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
 
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxMARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
 
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptxPENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
 

BUKU_CINTAI_DIRI

  • 1. Cintai Dirimu Sendiri Identitas buku Judul : Jadi Diri Sendiri (Cintai Dirimu dan Jadilah sosok yang Percaya diri Pengarang : Michelle Skeen & Kelly Skeen Penerbit : Gramedia Pustaka Utama Tebal buku : 196 Halaman Tahun terbit : Tahun 2023 Tempat terbit : Jakarta Ukuran : 20,1cm x 13,6cm Jenis kertas : Kertas BookPaper Harga buku : Rp 82.500,00 Presensi : Albin Rossianto Status : Mahasiswa Manajemen, Universitas Muhammadiyah Malang Buku Jadi Diri Sendiri adalah karya dari Michelle & Kelly Skeen. Alasan beliau menulis buku Jadi Diri Sendiri ialah menyediakansarana yang sangat efektif untuk menbantu anak-anak remaja menghadapi tantangan berupa menerima diri sendiri. Baik Michelle maupun Kelly memberikan pesan yang membuat kita berpikir, sekaligus tulus, dan penuh perhatian. Pembaca remaja pasti bisa merasakan kedekatan dengan cerita-cerita yang diangkat didalam buku ini, kemudian belajar untuk menerima dan mengapreisiasi diri mereka yang sejati. Michelle Skeen menuliskan buku yang elegan, yang membuat pembacanya merasa lebih yakin, dan terpenting bermanfaat. Seperti juga dengan buku-bukunya yang terdahulu, di dalam buku ini terasa seakan tangan Michelle terulur keluar dari halaman demi halaman buku, memandu dan memberikan semangat dengan sangat kuat sekaligus lembut. Bagi anak muda yang merasa tidak memiliki siapa-siapa, sendirian, dan tidak didengar. Michelle
  • 2. menawarkan suaranya yang unik dan menenangkan untuk para remaja yang merasa berbada, merasa tidak cukup baik, kurang berharga, penuh cela atau tidak semp Jadi Diri Sendiri berisi pesan yang lemah lembut dan penuh simpati untuk para remaja yang merasa tidak nyaman dengan dirinya. Buku ini juga dilengkapi dengan elemen praktis yang dirancang dengan cermat dan berpijak pada penerimaan diri dan sikap mengasihi diri sendiri. Anak remaja akan bisa merasakan kekuatan yang timbul ketika mereka menjadi diri sendiri yang sejati. Buku Jadi Diri Sendiri mengajarkan pembaca bagaimana menghadapi yang Namanya kurang percaya diri, pemalu dan lain-lain. Buku ini juga memberikan cara agar para remaja bisa lebih mencintai dirinya, karena rata-rata remaja sulit mempercayai dirinya sendiri. Buku ini juga menampilkan cerita tentang beberapa remaja yang kesulitan dikehidupannya. Saya akan menceritakan sedikit. Ada remaja bernama Jeff, dia adalah murid berprestasi disekolahannya. Dia juga mudah berteman tapi dia tidak pernah merasa dia cukup baik, Jadi dia berusaha keras menyenangkan orang lain dan selalu mengatakan hal-hal yang membuat orang lain senang. Tapi pendapat Jeff berbeda dengan yang dilihat orang lain. Jeff merasakan bahwa dirinya biasa-biasa aja. Jeff merasa ketakutan dikritik tidak cukup baik, dengan dia mengatakan hal-hal yang baik bisa menutupi dirimya yang merasa biasa-biasa aja. Kelebihan dari buku ini adalah kata-katanya mudah dimengerti, pengajaran buku ini mudah diaplikasikan ke dunia nyata. Buku ini cocok untuk kalangan remaja atau untuk orang yang belum/sulit percaya diri bahwa dirinya cukup baik. Paduan buku ini yang luar biasa menuju penerimaan diri pada saat diri kita senantiasa mengkritik diri sendiri tanpa henti. Perasaan bahwa kita tidak cukup baik, tidak cukup layak, adalah penyebab dari penderitaan dan paralisis. Kelemahan dari buku ini terdapat banyak sambungan kata seperti men- dapatkan. Untuk sampul buku ini menarik dan bagus untuk dipandang. Semua ini akan membuka kesematan untuk kita menjadi diri sendiri yang sejati dan menerima diri kita apa adanya, serta untuk menjalin dan menjaga hubungan yang mendalam dengan orang lain. Di luar semua ini, kita harus ingat bahwa perjalanan menuju penerimaan diri membutuhkan banyak upaya. Penerimaan diri tidak akan tercapai hanya dengan membaca buku ini satu kali, kemudian menaruh buku di rak. Tapi, jika kita sungguh-sungguh berkomitmen untuk hidup sepenuhnya, hidup dengan tata nilai yang kita punya, maka kita pasti bisa mewujudkannya. Dan ingat, kamu tidak sendiri.