SlideShare a Scribd company logo
AKSI NYATA TOPIK 1
Menyebarkan Pemahaman
"Merdeka Belajar"
Nor Ahdiah, S.Pd
SD Negeri Awang Bangkal
Barat
Modul 1
Peran pendidik atau guru adalah terus
belajar agar bisa menghantarkan murid-
muridnya untuk berdaya dan menjadi
manusia yang merdeka.
Ki Hajar Dewantara
"Manusia Merdeka adalah
manusia yang hidupnya
bersandar pada kekuatan sendiri
baik lahir maupun batin, tidak
tergantung pada orang lain".
Agar siswa tumbuh menjadi pribadi dan
merdeka, guru juga perlu menuntun mereka
untuk mengenali diri sendiri dan mampu
menentukan tujuan dan kebutuhan belajarnya
yang relevan dengan lingkungan di sekitar
mereka.
Modul 2
Pendidikan
Tempat menabur benih-
benih kebudayaan yang
hidup dalam masyarakat
sekaligus sebagai
instrumen tumbuhnya
unsur peradaban.
Pengajaran
Suatu cara
menyampaikan ilmu atau
manfaat bagi hidup
anak-anak baik secara
lahir maupun batin.
Ki Hajar Dewantara
"Pendidikan sebagai tuntunan
yaitu tuntunan dalam hidup
tumbuhnya murid.
Peran guru sebagai pendidik yaitu
menuntun murid agar bisa
bertumbuh dan berkembang
sesuai kodratnya.
Modul 3
Kodrat
MURID
Asas
TRIKON
Pendidikan bergerak secara dinamis menyesuaikan keadaan dan
bergerak secara cepat.
Kodrat Alam Kodrat Zaman
Peserta didik terlahir
dengan kodrat alamnya
masing-masing sesuai
dengan lingkungan
tempatnya berada.
Sebagai pendidik, guru
harus selalu
beradaptasi dengan
perubahan zaman yang
semakin berkembang.
1 Kontinyu
2 Konvergen
3 Konsentris
Pendidik dapat merancang pembelajaran yang berkelanjutan, terbuka, dan
berdasarkan budaya dengan menerapkan asas trikon, yaitu:
Pengembangan secara berkesinambungan, dilakukan
secara terus-menerus dengan perencanaan yang baik.
Pengembangan yang dilakukan dapat mengambil
segala sumber dari manapun dan kapanpun tetapi
harus tetap disesuaikan dengan kebutuhan.
Pengembangan dilakukan dengan tetap memegang
kuat kearifan lokal, tetap menuntun tumbuh kembang
anak sesuai dengan karakter budaya sendiri.
Modul 4
Watak atau budi pekerti merupakan kodrat
setiap manusia sehingga kita sebagai
pendidik perlu memahami kodrat itu dan
dapat mendampingi tumbuhnya kecakapan
budi pekerti murid dalam kegiatan-kegiatan
pembelajaran yang dialaminya
Di sekolah, pendidik ikut serta dan sangat
berperan dalam membantu murid untuk
menemukan kecerdasan budi pekerti
dengan tuntunan dan teladan yang sesuai
dengan kebutuhan murid.
Modul 5
Fungsi pendidikan yaitu mengantarkan murid
agar siap hidup dan memberikan
kepercayaan kepada murid bahwa di masa
depan mereka akan mampu mengisi
zamannya, demi mencapai keselamatan dan
kebahagiaan.
Pendidikan sejatinya dapat
mengantarkan murid pada keselamatan
dan kebahagiaan. Pendidikan tidak
hanya memberikan informasi dan
pengetahuan saja, melainkan pendidik
juga harus mendorong murid untuk
menemukan pemahaman bermakna
yang relevan dengan kehidupannya.
Melalui sistem among, seluruh
pendidikan dapat mencapai tujuan akhir
yaitu keselamatan dan kebahagiaan
peserta didik.
Ki Hajar Dewantara
Ing Ngarso Sung Tuladha
(Di depan memberi teladan)
Ing Madya Mangun Karsa
(Di tengah memberi ide/gagasan)
Tut Wuri Handayani
(Di belakang memberi dorongan)
• Dari paparan yang disampaikan, sebelumnya saya pikir..., ternyata ....
• Langkah kecil yang akan saya lakukan setelah ini adalah ....
Umpan balik dapat diisi pada link di bawah ini:
https://forms.gle/GEu3opxYfpKM22Gz8
Demikian paparan dari saya, mohon kepada Bapak/Ibu untuk
berkenan mengisi umpan balik dengan melengkapi kalimat
berikut:
for your participation
Nor Ahdiah, S.Pd

More Related Content

Similar to Aksi Nyata PMM Topik Merdeka Mengajar SDN Awang Bangkal Barat

pdf_20221231_060548_0000.pdf
pdf_20221231_060548_0000.pdfpdf_20221231_060548_0000.pdf
pdf_20221231_060548_0000.pdf
arif542704
 
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR Jadi_compressed.pdf
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR Jadi_compressed.pdfAKSI NYATA MERDEKA BELAJAR Jadi_compressed.pdf
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR Jadi_compressed.pdf
FadilahRomdloni
 
5. AKSI NYATA PMM TOPIK 5 MERDEKA BELAJAR.pptx
5. AKSI NYATA PMM TOPIK 5 MERDEKA BELAJAR.pptx5. AKSI NYATA PMM TOPIK 5 MERDEKA BELAJAR.pptx
5. AKSI NYATA PMM TOPIK 5 MERDEKA BELAJAR.pptx
syamsuriani2014
 
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJARAKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
cakrasyid
 
aksi nyata topik 1 Darmawans.pdf
aksi nyata topik 1 Darmawans.pdfaksi nyata topik 1 Darmawans.pdf
aksi nyata topik 1 Darmawans.pdf
DarmawanSusanto2
 
pemahaman merdeka belajar part 2.pptx
pemahaman merdeka belajar part 2.pptxpemahaman merdeka belajar part 2.pptx
pemahaman merdeka belajar part 2.pptx
DewiYulrahma
 
REFLEKSI MODUL 1.pdf
REFLEKSI MODUL 1.pdfREFLEKSI MODUL 1.pdf
REFLEKSI MODUL 1.pdf
masfinawatikono
 
Aksi Nyata Pemahaman Merdeka Belajar Andiyansyah.pdf
Aksi Nyata Pemahaman Merdeka Belajar Andiyansyah.pdfAksi Nyata Pemahaman Merdeka Belajar Andiyansyah.pdf
Aksi Nyata Pemahaman Merdeka Belajar Andiyansyah.pdf
AndiSalazar2
 
Bukti Aksi Nyata Topik 1 : Merdeka Belajar
Bukti Aksi Nyata Topik 1 : Merdeka BelajarBukti Aksi Nyata Topik 1 : Merdeka Belajar
Bukti Aksi Nyata Topik 1 : Merdeka Belajar
endangsetiyowati82
 
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR SRI NOVITA SPd.pdf
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR SRI NOVITA SPd.pdfAKSI NYATA MERDEKA BELAJAR SRI NOVITA SPd.pdf
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR SRI NOVITA SPd.pdf
tatalosssetiawan
 
PPT AKSINYATA LINA DIYANA.pdf
PPT AKSINYATA LINA DIYANA.pdfPPT AKSINYATA LINA DIYANA.pdf
PPT AKSINYATA LINA DIYANA.pdf
linadiyana1
 
Aksi Nyata Memyebarkan Pemahaman Kurikulum pptx
Aksi Nyata Memyebarkan Pemahaman Kurikulum pptxAksi Nyata Memyebarkan Pemahaman Kurikulum pptx
Aksi Nyata Memyebarkan Pemahaman Kurikulum pptx
ashifbirqy5
 
AKSI NYATA PMM TOPIK 1 MERDEKA MENGAJAR.pdf
AKSI NYATA PMM TOPIK 1 MERDEKA MENGAJAR.pdfAKSI NYATA PMM TOPIK 1 MERDEKA MENGAJAR.pdf
AKSI NYATA PMM TOPIK 1 MERDEKA MENGAJAR.pdf
MulianahYuli1
 
MATERI TOPIK 1 (2).pptx
MATERI TOPIK 1 (2).pptxMATERI TOPIK 1 (2).pptx
MATERI TOPIK 1 (2).pptx
patmi41
 
MATERI TOPIK 1 (2).pptx
MATERI TOPIK 1 (2).pptxMATERI TOPIK 1 (2).pptx
MATERI TOPIK 1 (2).pptx
DeniAndrian8
 
resume merdeka belajar (1).pptx
resume merdeka belajar (1).pptxresume merdeka belajar (1).pptx
resume merdeka belajar (1).pptx
SartinThubulo
 
Aksi Nyata Platform Merdeka Mengajar Topik Merdeka Mengajar
Aksi Nyata Platform Merdeka Mengajar Topik Merdeka MengajarAksi Nyata Platform Merdeka Mengajar Topik Merdeka Mengajar
Aksi Nyata Platform Merdeka Mengajar Topik Merdeka Mengajar
AditiaViking1
 
ppt topik 1.pptx
ppt topik 1.pptxppt topik 1.pptx
ppt topik 1.pptx
BoyiSaragih
 
MATERI TOPIK 1 DHARMANINGSIH.pdf
MATERI TOPIK 1 DHARMANINGSIH.pdfMATERI TOPIK 1 DHARMANINGSIH.pdf
MATERI TOPIK 1 DHARMANINGSIH.pdf
andy234112
 
MATERI TOPIK 1 (2).pptx
MATERI TOPIK 1 (2).pptxMATERI TOPIK 1 (2).pptx
MATERI TOPIK 1 (2).pptx
DADANSUHENDAR9
 

Similar to Aksi Nyata PMM Topik Merdeka Mengajar SDN Awang Bangkal Barat (20)

pdf_20221231_060548_0000.pdf
pdf_20221231_060548_0000.pdfpdf_20221231_060548_0000.pdf
pdf_20221231_060548_0000.pdf
 
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR Jadi_compressed.pdf
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR Jadi_compressed.pdfAKSI NYATA MERDEKA BELAJAR Jadi_compressed.pdf
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR Jadi_compressed.pdf
 
5. AKSI NYATA PMM TOPIK 5 MERDEKA BELAJAR.pptx
5. AKSI NYATA PMM TOPIK 5 MERDEKA BELAJAR.pptx5. AKSI NYATA PMM TOPIK 5 MERDEKA BELAJAR.pptx
5. AKSI NYATA PMM TOPIK 5 MERDEKA BELAJAR.pptx
 
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJARAKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
 
aksi nyata topik 1 Darmawans.pdf
aksi nyata topik 1 Darmawans.pdfaksi nyata topik 1 Darmawans.pdf
aksi nyata topik 1 Darmawans.pdf
 
pemahaman merdeka belajar part 2.pptx
pemahaman merdeka belajar part 2.pptxpemahaman merdeka belajar part 2.pptx
pemahaman merdeka belajar part 2.pptx
 
REFLEKSI MODUL 1.pdf
REFLEKSI MODUL 1.pdfREFLEKSI MODUL 1.pdf
REFLEKSI MODUL 1.pdf
 
Aksi Nyata Pemahaman Merdeka Belajar Andiyansyah.pdf
Aksi Nyata Pemahaman Merdeka Belajar Andiyansyah.pdfAksi Nyata Pemahaman Merdeka Belajar Andiyansyah.pdf
Aksi Nyata Pemahaman Merdeka Belajar Andiyansyah.pdf
 
Bukti Aksi Nyata Topik 1 : Merdeka Belajar
Bukti Aksi Nyata Topik 1 : Merdeka BelajarBukti Aksi Nyata Topik 1 : Merdeka Belajar
Bukti Aksi Nyata Topik 1 : Merdeka Belajar
 
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR SRI NOVITA SPd.pdf
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR SRI NOVITA SPd.pdfAKSI NYATA MERDEKA BELAJAR SRI NOVITA SPd.pdf
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR SRI NOVITA SPd.pdf
 
PPT AKSINYATA LINA DIYANA.pdf
PPT AKSINYATA LINA DIYANA.pdfPPT AKSINYATA LINA DIYANA.pdf
PPT AKSINYATA LINA DIYANA.pdf
 
Aksi Nyata Memyebarkan Pemahaman Kurikulum pptx
Aksi Nyata Memyebarkan Pemahaman Kurikulum pptxAksi Nyata Memyebarkan Pemahaman Kurikulum pptx
Aksi Nyata Memyebarkan Pemahaman Kurikulum pptx
 
AKSI NYATA PMM TOPIK 1 MERDEKA MENGAJAR.pdf
AKSI NYATA PMM TOPIK 1 MERDEKA MENGAJAR.pdfAKSI NYATA PMM TOPIK 1 MERDEKA MENGAJAR.pdf
AKSI NYATA PMM TOPIK 1 MERDEKA MENGAJAR.pdf
 
MATERI TOPIK 1 (2).pptx
MATERI TOPIK 1 (2).pptxMATERI TOPIK 1 (2).pptx
MATERI TOPIK 1 (2).pptx
 
MATERI TOPIK 1 (2).pptx
MATERI TOPIK 1 (2).pptxMATERI TOPIK 1 (2).pptx
MATERI TOPIK 1 (2).pptx
 
resume merdeka belajar (1).pptx
resume merdeka belajar (1).pptxresume merdeka belajar (1).pptx
resume merdeka belajar (1).pptx
 
Aksi Nyata Platform Merdeka Mengajar Topik Merdeka Mengajar
Aksi Nyata Platform Merdeka Mengajar Topik Merdeka MengajarAksi Nyata Platform Merdeka Mengajar Topik Merdeka Mengajar
Aksi Nyata Platform Merdeka Mengajar Topik Merdeka Mengajar
 
ppt topik 1.pptx
ppt topik 1.pptxppt topik 1.pptx
ppt topik 1.pptx
 
MATERI TOPIK 1 DHARMANINGSIH.pdf
MATERI TOPIK 1 DHARMANINGSIH.pdfMATERI TOPIK 1 DHARMANINGSIH.pdf
MATERI TOPIK 1 DHARMANINGSIH.pdf
 
MATERI TOPIK 1 (2).pptx
MATERI TOPIK 1 (2).pptxMATERI TOPIK 1 (2).pptx
MATERI TOPIK 1 (2).pptx
 

Recently uploaded

Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
cikgumeran1
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 

Aksi Nyata PMM Topik Merdeka Mengajar SDN Awang Bangkal Barat

  • 1. AKSI NYATA TOPIK 1 Menyebarkan Pemahaman "Merdeka Belajar" Nor Ahdiah, S.Pd SD Negeri Awang Bangkal Barat
  • 2. Modul 1 Peran pendidik atau guru adalah terus belajar agar bisa menghantarkan murid- muridnya untuk berdaya dan menjadi manusia yang merdeka.
  • 3. Ki Hajar Dewantara "Manusia Merdeka adalah manusia yang hidupnya bersandar pada kekuatan sendiri baik lahir maupun batin, tidak tergantung pada orang lain".
  • 4. Agar siswa tumbuh menjadi pribadi dan merdeka, guru juga perlu menuntun mereka untuk mengenali diri sendiri dan mampu menentukan tujuan dan kebutuhan belajarnya yang relevan dengan lingkungan di sekitar mereka.
  • 5. Modul 2 Pendidikan Tempat menabur benih- benih kebudayaan yang hidup dalam masyarakat sekaligus sebagai instrumen tumbuhnya unsur peradaban. Pengajaran Suatu cara menyampaikan ilmu atau manfaat bagi hidup anak-anak baik secara lahir maupun batin.
  • 6. Ki Hajar Dewantara "Pendidikan sebagai tuntunan yaitu tuntunan dalam hidup tumbuhnya murid.
  • 7. Peran guru sebagai pendidik yaitu menuntun murid agar bisa bertumbuh dan berkembang sesuai kodratnya.
  • 9. Pendidikan bergerak secara dinamis menyesuaikan keadaan dan bergerak secara cepat. Kodrat Alam Kodrat Zaman Peserta didik terlahir dengan kodrat alamnya masing-masing sesuai dengan lingkungan tempatnya berada. Sebagai pendidik, guru harus selalu beradaptasi dengan perubahan zaman yang semakin berkembang.
  • 10. 1 Kontinyu 2 Konvergen 3 Konsentris Pendidik dapat merancang pembelajaran yang berkelanjutan, terbuka, dan berdasarkan budaya dengan menerapkan asas trikon, yaitu: Pengembangan secara berkesinambungan, dilakukan secara terus-menerus dengan perencanaan yang baik. Pengembangan yang dilakukan dapat mengambil segala sumber dari manapun dan kapanpun tetapi harus tetap disesuaikan dengan kebutuhan. Pengembangan dilakukan dengan tetap memegang kuat kearifan lokal, tetap menuntun tumbuh kembang anak sesuai dengan karakter budaya sendiri.
  • 11. Modul 4 Watak atau budi pekerti merupakan kodrat setiap manusia sehingga kita sebagai pendidik perlu memahami kodrat itu dan dapat mendampingi tumbuhnya kecakapan budi pekerti murid dalam kegiatan-kegiatan pembelajaran yang dialaminya
  • 12. Di sekolah, pendidik ikut serta dan sangat berperan dalam membantu murid untuk menemukan kecerdasan budi pekerti dengan tuntunan dan teladan yang sesuai dengan kebutuhan murid.
  • 13. Modul 5 Fungsi pendidikan yaitu mengantarkan murid agar siap hidup dan memberikan kepercayaan kepada murid bahwa di masa depan mereka akan mampu mengisi zamannya, demi mencapai keselamatan dan kebahagiaan.
  • 14. Pendidikan sejatinya dapat mengantarkan murid pada keselamatan dan kebahagiaan. Pendidikan tidak hanya memberikan informasi dan pengetahuan saja, melainkan pendidik juga harus mendorong murid untuk menemukan pemahaman bermakna yang relevan dengan kehidupannya. Melalui sistem among, seluruh pendidikan dapat mencapai tujuan akhir yaitu keselamatan dan kebahagiaan peserta didik.
  • 15. Ki Hajar Dewantara Ing Ngarso Sung Tuladha (Di depan memberi teladan) Ing Madya Mangun Karsa (Di tengah memberi ide/gagasan) Tut Wuri Handayani (Di belakang memberi dorongan)
  • 16. • Dari paparan yang disampaikan, sebelumnya saya pikir..., ternyata .... • Langkah kecil yang akan saya lakukan setelah ini adalah .... Umpan balik dapat diisi pada link di bawah ini: https://forms.gle/GEu3opxYfpKM22Gz8 Demikian paparan dari saya, mohon kepada Bapak/Ibu untuk berkenan mengisi umpan balik dengan melengkapi kalimat berikut: