SlideShare a Scribd company logo
Mengenali dan
Memahami diri sebagai
Pendidik
Menurut Ki Hajar Dewantara, Manusia Merdeka
adalah manusia yang hidupnya bersandar pada
kekuatan sendiri baik lahir maupun bathin, tidak
tergantung pada orang lain
Pendidik perlu terus belajar agar terus bisa
menghantarkan murid-murid untuk berdaya dan
menjadi manusia merdeka. Dengan kesadaran untuk
terus belajar secara mandiri, kita telah mengatur diri
sendiri dan ini menjadi bagian dari perjalanan kita
menjadi manusia merdeka
Maksud Pendidikan menurut
Pemikiran Ki Hajar Dewantara
itu adalah
Menuntun segala kekuatan
kodrat yang ada pada anak-
anak, agar mereka dapat
mencapai keselamatan dan
kebahagiaan setinggi tingginya,
baik sebagai manusia maupun
sebagai anggota masyarakat
Salah satu langkah awal kita sebagai
pendidik adalah bagaimana memaknai
dan menghayati pribadi kita sebagai
manusia yang merdeka untuk terus
belajar.
Murid kita sekarang sangat fasih
dengan internet, mereka bisa dengan
cepat mencari dan mengkonfirmasi
pengetahuan dengan tekhnologi dalam
genggaman, mereka bisa menjangkau
pemahaman mereka tanpa kita
beritahu.
Mari kita menjadi pendidik yang dapat
menuntun murid sesuai kodratnya
Mendidik
dan
Mengajar
Pengajaran adalah suatu cara
menyampaikan ilmu atau manfaat bagi
hidup anak -anak secara lahir maupun
bathin.
sementara Pendidikan adalah tempat
menaburkan benih-benih kebudayaan yang
hidup dalam masyarakat sekaligus sebagai
instrumen tumbuhnya unsur peradaban.
sehingga pengajaran adalah bagian dari
pendidikan dan mengajar adalah bagian
dari mendidik.
Pendidik tidak dapat menentukan
dan berkehendak akan hidup
tumbuhnya murid, namun yang
bisa dilakukan pendidik adalah
menuntun tumbuh atau hidupnya
kekuatan-kekuatan itu dengan
mengerahkan segala daya upaya
untuk memajukan perkembangan
budi pekerti, pikiran dan jasmani
murid agar dapat memperbaiki
perilakunya bukan dasar hidup
dan tumbuhnya itu.
“Anak-anak tumbuh
berdasarkan kekuatan
kodratnya yang unik,
tidak mungkin pendidik
mengubah padi menjadi
jagung atau sebaliknya."
Ki Hajar Dewantara
Seperti itulah peran pendidik agar
bisa menuntun dan mendidik murid
agar bisa bertumbuh dan
berkembang sesuai kodratnya
Mendampingi Murid
dengan Utuh dan
Menyeluruh
Pendidikan adalah suatu proses yang dinamis, Pendidikan terus
berubah dan berkembang sesuai dengan kondisi zaman dan
juga kondisi murid, sehingga guru hendaknya memfasilitasi
proses belajar murid sesuai dengan keadaan lingkungan murid
dan potensi yang dimiliki sehingga murid dapat melihat
hubungan antara dirinya dengan lingkungan, masalah serta
potensi yang terhubung pada dirinya dengan proses
pendidikan yang berjalan sangat dinamis
Bagaimana cara
menerapkan
pembelajaran
bermakna bagi
murid
berdasarkan
asas trikon ?
Kontinu : pengembangan yang
berkesinambungan, dilakukan terus
menerus dengan perencanaan yang
baik.
Konsentris : Bersikap terbuka tetapi
tetap kritis dan selektif terhadap
pengaruh kebudayaan di sekitar
Konvergen : Bersama bangsa lain
mengusahakan terbinanya karakter dunia
sebagai kesatuan kebudayaan umat
manusia sedunia, tanpa mengorbankan
nilai/identitas bangsa masing-masing
3
2
1
Perkembangan dan kemajuan kebudayaan serta
cara hidup bangsa terus menerima pengaruh
nilai-nilai baru. Proses pembelajaran sejatinya
tidak pernah putus. Usaha sadar dan menikmati
setiap proses belajar karena dilakukan
sukarela. Kemauan belajar, rasa ingin tahu dan
motivasi internal dalam diri murid perlu
distimulasi sehingga akan melahirkan murid
yang memiliki kemampuan pengaturan
belajarnya sendri atau self regulatory learning
menjadi bekal murid sebagai seorang pebelajar
sepanjang hayat.
KONTINUE
Pebelajar sepanjang hayat :
- Memiliki kemauan belaajr
secara sukarela dan
berkelanjutan,
- Mengoptimalkan potensi diri,
- Meningkatkan kualitas hidup
secara berkesinambungan,
- Mengikuti perkembangan ilmu
pengetahuan, tekhnologi,
masyarakat dan sosial serta
- Menghadapi tantangan masa
depan dan mengubahnya menjad
peluang.
“Indonesia mempunyai beranekaragam
budaya yang perlu kita jaga dan rawat.
Maka kita hendaknya tidak lantas
meniru kebudayaan bangsa lain dan
melupakan kebudayaan dari leluhur,
tetapi menerima budaya asing yang
sesuai dengan kepribadian bangsa
Indonesia"
Ki Hajar Dewantara
KONVERGE
N
Pengembangan yang dilakukan dapat mengambil dari
berbagai sumber diluar bahkan dari praktik Pendidikan
diluar negeri. Seperti yang dilakukan oleh bapak Ki Hajar
Dewantara Ketika mempelajari berbagai praktik
Pendidikan dunia misalnya Maria Montessori, Froebel dan
Rabindranath Tagore.
Dalam dunia Pendidikan, banyak sistem pendidikan yang
masuk ke Indonesia tidak lantas kita terima mentah
mentah namun kita perlu mengolahnya dan hanya
menerima yang sesuai dengan nilai-nilai kebangsaan.
Pengembangan pendidikan yang dilakukan harus
tetap berdasarkan kepribadian kita sendiri dan
berfokus pada tujuan utama pendidkan yaitu
menuntun tumbuh kembang anak secara
maksimal sesuai dengn karakter kebudayaannya
sendiri.
Oleh krena itu meskipun Ki Hajar Dewantara
menganjurkan kita untuk mempelajari kemajuan
bangsa lain namun tetap semua itu ditempatkan
secara konsentris dengan karakter budaya kita
sebagai pusatnya.
KONSENTRIS
Mendidik dan
Melatih Kecerdasan
Budi Pekerti
Budi pekerti (watak) merupakan hasil dari bersatunya
gerak pikiran, perasaan dan kehendak atau kemauan
sehingga menimbulkan suatu tenaga.
Budi pekerti merupakan perpaduan antara cipta
( kognitif), dan rasa (afektif) sehingga menghasilkan
karsa ( psikomotorik).
Bagian biologis adalah bagian yang
berhubungan dengan rasa. Disamping itu
terdapat juga bagian yang intelligible yaitu
bagian yang berhubungan dengan
kemampuan kognitif atau berpikir
menyerap pengetahuan.
Kedua bagian watak/budi pekerti inilah
yang dijadikan dasar penjelasan Ki Hajar
Dewantara yaitu kertas bertuliskan samar
di dalam pendekatan teori konvergensi.
Watak atau budi pekerti merupakan
kodrat setiap manusia, sehingga kita
sebagai pendidik perlu memahami kodrat
itu dan dapat mendampingi tumbuhnya
kecakapan budi pekerti murid dalam
kegiatan pembelajaran yang dialaminya.
Ki Hajar Dewantara
Pendidikan sangat erat kaitannya dengan bagian intelligible
dari budi pekerti karena berhubungan dengan kecerdasan
pikiran atau berpikir murid yang dapat berubah dari waktu
ke waktu serta keadaan tertentu. Murid dapat
menumbuhkan kecakapan berpikir atau pikiran dengan baik
karena pengaruh keadaan.
Sebagai pendidik, kita tentunya menemukan berbagai macam
watak murid setiap harinya di kelas, menemani proses
belajarnya, mendampingi tumbuhnya becerdasan berpikirnya
dan membantu murid menemukan watak baiknya serta
membantu murid mengendalikan dan memperbaiki watak
atau budi pekerti yang kurang baik.
Pendidikan yang
Mengantarkan Keselamatan
dan Kebahagiaan
Sebagai pendidik , kita tidak hanya memberikan pengetahuan
dan informasi saja melainkan kita juga harus memberikan
pemahaman tentang fungsi dan kegunaan materi pelajaran
dalam kehidupan.
Selain itu pendidik juga mengenal dan memahami kekuatan
kodrat murid bahwa setiap murid dapat mengekspresikan dan
membuat pemahamannya sendiri dengan cara yang berbeda
Fungsi
Pendidikan
Mengantarkan murid agar siap
hidup dan memberikan
kepercayaan kepada murid bahwa
di masa depan mereka akan
mampu mengisi zamannya, tetapi
juga berkontribusi dalam
masyarakat demi mencapai
keselamatan dan kebahagiaan
Fungsi Pendidikan akan berjalan
sesuai apa yang dicita-citakan Ki
Hajar Dewantara jika pendidik
memahami hal-hal sebagai berikut :
-Setiap murid memiliki kodrat/kekuatan/potensi yang
berbeda-beda.
-Pendidikan hanyalah sebagai tuntunan
-Mendidik adalah menuntun anak untuk selamat dan
bahagia.
- Pendidik tidak dapt berkehendak atas kodrat
kekuatan atau potensi murid.
-Pendidk dapat memberikan upaya maksimal untuk
mengembangkan akal budi pekerti murid.
- Pendidik membantu mengantarkan murid untuk
merdeka atas dirinya sendiri untuk kehidupan dan
penghidupannya, memelihara dan menjaga bangsa dan
alamya.
Kemerdekaan murid dalam belajar merupakan
kunci untuk mencapai tujuan Pendidikan yang
mengantarkan keselamatan dan kebahagiaan.
Jika untuk dirinya sendiri ia tidak bisa
mencapai selamat dan bahagia bagaimana
mungkin ia akan memelihara dan menjaga
dirinya, keluarga, masyarakat, bangsa ataupun
alamnya.
Mendidik dengan Among yaitu
memberikan contoh tentang baik
dan buruk tanpa harus mengambil
hak murid agar bisa tumbuh dan
berkembang dalam suasana bathin
yang merdeka sesuai dengan
dasarnya.
Dengan among, anak atau murid
harus dituntun untuk
mengembangkan dirinya sesuai
kodrat dan potensinya dengan kasih
sayang yang tulus, mendampingi,
merawat, dan menjaganya, serta
doa dan harapan untuknya.
link jamboard :https://jamboard.google.com/d/1_4kLhM10Q_Vefdfre-
euYUIH16wKV-zETvHH6y19BX4/edit?usp=sharing
Terima Kasih
Salam Merdeka
Belajar

More Related Content

Similar to Aksi Nyata Memyebarkan Pemahaman Kurikulum pptx

AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJARAKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
cakrasyid
 
AKSI NYATA TOPIK.pdf
AKSI NYATA TOPIK.pdfAKSI NYATA TOPIK.pdf
AKSI NYATA TOPIK.pdf
yudhaagista708
 
Bukti Aksi Nyata Topik 1 : Merdeka Belajar
Bukti Aksi Nyata Topik 1 : Merdeka BelajarBukti Aksi Nyata Topik 1 : Merdeka Belajar
Bukti Aksi Nyata Topik 1 : Merdeka Belajar
endangsetiyowati82
 
Aksi Nyata.pdf
Aksi Nyata.pdfAksi Nyata.pdf
Aksi Nyata.pdf
PRIMASEKARWIDYANINGR
 
ppt topik 1.pptx
ppt topik 1.pptxppt topik 1.pptx
ppt topik 1.pptx
BoyiSaragih
 
Aksi Nyata Kurikulum merdeka.pdf
Aksi Nyata Kurikulum merdeka.pdfAksi Nyata Kurikulum merdeka.pdf
Aksi Nyata Kurikulum merdeka.pdf
ivayanti1
 
Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfMenyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
hinakoogami
 
2. MERDEKA BELAJAR PUNGKI HIDAYAT OK.pdf
2. MERDEKA BELAJAR PUNGKI HIDAYAT OK.pdf2. MERDEKA BELAJAR PUNGKI HIDAYAT OK.pdf
2. MERDEKA BELAJAR PUNGKI HIDAYAT OK.pdf
PungkiHidayat
 
AKAI NYATA.pptx
AKAI NYATA.pptxAKAI NYATA.pptx
AKAI NYATA.pptx
rokhmat35
 
MATERI TOPIK 1 DHARMANINGSIH.pdf
MATERI TOPIK 1 DHARMANINGSIH.pdfMATERI TOPIK 1 DHARMANINGSIH.pdf
MATERI TOPIK 1 DHARMANINGSIH.pdf
andy234112
 
PMM AKSI NYATA "PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR"
PMM AKSI NYATA "PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR"PMM AKSI NYATA "PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR"
PMM AKSI NYATA "PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR"
Melda432
 
pdf_20221231_060548_0000.pdf
pdf_20221231_060548_0000.pdfpdf_20221231_060548_0000.pdf
pdf_20221231_060548_0000.pdf
arif542704
 
Topik 1 Merdeka belajar.pptx
Topik 1 Merdeka belajar.pptxTopik 1 Merdeka belajar.pptx
Topik 1 Merdeka belajar.pptx
AnaSetyawati1
 
null.pdf
null.pdfnull.pdf
null.pdf
FifiFfifii
 
Aksi Nyata Topik 1 Merdeka Belajar Iwan sumantri.pdf
Aksi Nyata Topik 1  Merdeka Belajar Iwan sumantri.pdfAksi Nyata Topik 1  Merdeka Belajar Iwan sumantri.pdf
Aksi Nyata Topik 1 Merdeka Belajar Iwan sumantri.pdf
IwanSumantri7
 
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA BELAJAR MANDIRIMENGAJAR
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA BELAJAR MANDIRIMENGAJARAKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA BELAJAR MANDIRIMENGAJAR
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA BELAJAR MANDIRIMENGAJAR
EuisKomaracilvi
 
Aksi Nyata Topik 1 - Eka Rahmawati SMPN 5 BINTAN.pdf
Aksi Nyata Topik 1 - Eka Rahmawati SMPN 5 BINTAN.pdfAksi Nyata Topik 1 - Eka Rahmawati SMPN 5 BINTAN.pdf
Aksi Nyata Topik 1 - Eka Rahmawati SMPN 5 BINTAN.pdf
EkaRahmawati49
 
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR Jadi_compressed.pdf
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR Jadi_compressed.pdfAKSI NYATA MERDEKA BELAJAR Jadi_compressed.pdf
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR Jadi_compressed.pdf
FadilahRomdloni
 
pemahaman merdeka belajar part 2.pptx
pemahaman merdeka belajar part 2.pptxpemahaman merdeka belajar part 2.pptx
pemahaman merdeka belajar part 2.pptx
DewiYulrahma
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Merdeka Belajar.pdf
adelsinaga2
 

Similar to Aksi Nyata Memyebarkan Pemahaman Kurikulum pptx (20)

AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJARAKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
 
AKSI NYATA TOPIK.pdf
AKSI NYATA TOPIK.pdfAKSI NYATA TOPIK.pdf
AKSI NYATA TOPIK.pdf
 
Bukti Aksi Nyata Topik 1 : Merdeka Belajar
Bukti Aksi Nyata Topik 1 : Merdeka BelajarBukti Aksi Nyata Topik 1 : Merdeka Belajar
Bukti Aksi Nyata Topik 1 : Merdeka Belajar
 
Aksi Nyata.pdf
Aksi Nyata.pdfAksi Nyata.pdf
Aksi Nyata.pdf
 
ppt topik 1.pptx
ppt topik 1.pptxppt topik 1.pptx
ppt topik 1.pptx
 
Aksi Nyata Kurikulum merdeka.pdf
Aksi Nyata Kurikulum merdeka.pdfAksi Nyata Kurikulum merdeka.pdf
Aksi Nyata Kurikulum merdeka.pdf
 
Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfMenyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
 
2. MERDEKA BELAJAR PUNGKI HIDAYAT OK.pdf
2. MERDEKA BELAJAR PUNGKI HIDAYAT OK.pdf2. MERDEKA BELAJAR PUNGKI HIDAYAT OK.pdf
2. MERDEKA BELAJAR PUNGKI HIDAYAT OK.pdf
 
AKAI NYATA.pptx
AKAI NYATA.pptxAKAI NYATA.pptx
AKAI NYATA.pptx
 
MATERI TOPIK 1 DHARMANINGSIH.pdf
MATERI TOPIK 1 DHARMANINGSIH.pdfMATERI TOPIK 1 DHARMANINGSIH.pdf
MATERI TOPIK 1 DHARMANINGSIH.pdf
 
PMM AKSI NYATA "PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR"
PMM AKSI NYATA "PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR"PMM AKSI NYATA "PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR"
PMM AKSI NYATA "PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR"
 
pdf_20221231_060548_0000.pdf
pdf_20221231_060548_0000.pdfpdf_20221231_060548_0000.pdf
pdf_20221231_060548_0000.pdf
 
Topik 1 Merdeka belajar.pptx
Topik 1 Merdeka belajar.pptxTopik 1 Merdeka belajar.pptx
Topik 1 Merdeka belajar.pptx
 
null.pdf
null.pdfnull.pdf
null.pdf
 
Aksi Nyata Topik 1 Merdeka Belajar Iwan sumantri.pdf
Aksi Nyata Topik 1  Merdeka Belajar Iwan sumantri.pdfAksi Nyata Topik 1  Merdeka Belajar Iwan sumantri.pdf
Aksi Nyata Topik 1 Merdeka Belajar Iwan sumantri.pdf
 
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA BELAJAR MANDIRIMENGAJAR
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA BELAJAR MANDIRIMENGAJARAKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA BELAJAR MANDIRIMENGAJAR
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA BELAJAR MANDIRIMENGAJAR
 
Aksi Nyata Topik 1 - Eka Rahmawati SMPN 5 BINTAN.pdf
Aksi Nyata Topik 1 - Eka Rahmawati SMPN 5 BINTAN.pdfAksi Nyata Topik 1 - Eka Rahmawati SMPN 5 BINTAN.pdf
Aksi Nyata Topik 1 - Eka Rahmawati SMPN 5 BINTAN.pdf
 
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR Jadi_compressed.pdf
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR Jadi_compressed.pdfAKSI NYATA MERDEKA BELAJAR Jadi_compressed.pdf
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR Jadi_compressed.pdf
 
pemahaman merdeka belajar part 2.pptx
pemahaman merdeka belajar part 2.pptxpemahaman merdeka belajar part 2.pptx
pemahaman merdeka belajar part 2.pptx
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Merdeka Belajar.pdf
 

Recently uploaded

CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docxCONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
WagKuza
 
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptxBahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
dwiagus41
 
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
TeguhWinarno6
 
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.pptPPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
WewikAyuPrimaDewi
 
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
RizkyAji15
 
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay..."Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
Muhammad Nur Hadi
 
pemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdf
pemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdfpemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdf
pemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdf
fuji226200
 
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docxtemplate undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
ansproduction72
 
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan (1).pptx
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan  (1).pptxPresentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan  (1).pptx
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan (1).pptx
muhammadfauzi951
 
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipaMateri pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
sarahshintia630
 
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahirPPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
yardsport
 
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptxTugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
SunakonSulistya
 

Recently uploaded (12)

CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docxCONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
 
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptxBahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
 
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
 
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.pptPPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
 
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
 
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay..."Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
 
pemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdf
pemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdfpemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdf
pemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdf
 
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docxtemplate undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
 
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan (1).pptx
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan  (1).pptxPresentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan  (1).pptx
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan (1).pptx
 
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipaMateri pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
 
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahirPPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
 
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptxTugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
 

Aksi Nyata Memyebarkan Pemahaman Kurikulum pptx

  • 1.
  • 2. Mengenali dan Memahami diri sebagai Pendidik Menurut Ki Hajar Dewantara, Manusia Merdeka adalah manusia yang hidupnya bersandar pada kekuatan sendiri baik lahir maupun bathin, tidak tergantung pada orang lain Pendidik perlu terus belajar agar terus bisa menghantarkan murid-murid untuk berdaya dan menjadi manusia merdeka. Dengan kesadaran untuk terus belajar secara mandiri, kita telah mengatur diri sendiri dan ini menjadi bagian dari perjalanan kita menjadi manusia merdeka
  • 3. Maksud Pendidikan menurut Pemikiran Ki Hajar Dewantara itu adalah Menuntun segala kekuatan kodrat yang ada pada anak- anak, agar mereka dapat mencapai keselamatan dan kebahagiaan setinggi tingginya, baik sebagai manusia maupun sebagai anggota masyarakat
  • 4. Salah satu langkah awal kita sebagai pendidik adalah bagaimana memaknai dan menghayati pribadi kita sebagai manusia yang merdeka untuk terus belajar. Murid kita sekarang sangat fasih dengan internet, mereka bisa dengan cepat mencari dan mengkonfirmasi pengetahuan dengan tekhnologi dalam genggaman, mereka bisa menjangkau pemahaman mereka tanpa kita beritahu. Mari kita menjadi pendidik yang dapat menuntun murid sesuai kodratnya
  • 5. Mendidik dan Mengajar Pengajaran adalah suatu cara menyampaikan ilmu atau manfaat bagi hidup anak -anak secara lahir maupun bathin. sementara Pendidikan adalah tempat menaburkan benih-benih kebudayaan yang hidup dalam masyarakat sekaligus sebagai instrumen tumbuhnya unsur peradaban. sehingga pengajaran adalah bagian dari pendidikan dan mengajar adalah bagian dari mendidik.
  • 6. Pendidik tidak dapat menentukan dan berkehendak akan hidup tumbuhnya murid, namun yang bisa dilakukan pendidik adalah menuntun tumbuh atau hidupnya kekuatan-kekuatan itu dengan mengerahkan segala daya upaya untuk memajukan perkembangan budi pekerti, pikiran dan jasmani murid agar dapat memperbaiki perilakunya bukan dasar hidup dan tumbuhnya itu.
  • 7. “Anak-anak tumbuh berdasarkan kekuatan kodratnya yang unik, tidak mungkin pendidik mengubah padi menjadi jagung atau sebaliknya." Ki Hajar Dewantara Seperti itulah peran pendidik agar bisa menuntun dan mendidik murid agar bisa bertumbuh dan berkembang sesuai kodratnya
  • 8.
  • 9. Mendampingi Murid dengan Utuh dan Menyeluruh Pendidikan adalah suatu proses yang dinamis, Pendidikan terus berubah dan berkembang sesuai dengan kondisi zaman dan juga kondisi murid, sehingga guru hendaknya memfasilitasi proses belajar murid sesuai dengan keadaan lingkungan murid dan potensi yang dimiliki sehingga murid dapat melihat hubungan antara dirinya dengan lingkungan, masalah serta potensi yang terhubung pada dirinya dengan proses pendidikan yang berjalan sangat dinamis
  • 10. Bagaimana cara menerapkan pembelajaran bermakna bagi murid berdasarkan asas trikon ? Kontinu : pengembangan yang berkesinambungan, dilakukan terus menerus dengan perencanaan yang baik. Konsentris : Bersikap terbuka tetapi tetap kritis dan selektif terhadap pengaruh kebudayaan di sekitar Konvergen : Bersama bangsa lain mengusahakan terbinanya karakter dunia sebagai kesatuan kebudayaan umat manusia sedunia, tanpa mengorbankan nilai/identitas bangsa masing-masing 3 2 1
  • 11. Perkembangan dan kemajuan kebudayaan serta cara hidup bangsa terus menerima pengaruh nilai-nilai baru. Proses pembelajaran sejatinya tidak pernah putus. Usaha sadar dan menikmati setiap proses belajar karena dilakukan sukarela. Kemauan belajar, rasa ingin tahu dan motivasi internal dalam diri murid perlu distimulasi sehingga akan melahirkan murid yang memiliki kemampuan pengaturan belajarnya sendri atau self regulatory learning menjadi bekal murid sebagai seorang pebelajar sepanjang hayat. KONTINUE
  • 12. Pebelajar sepanjang hayat : - Memiliki kemauan belaajr secara sukarela dan berkelanjutan, - Mengoptimalkan potensi diri, - Meningkatkan kualitas hidup secara berkesinambungan, - Mengikuti perkembangan ilmu pengetahuan, tekhnologi, masyarakat dan sosial serta - Menghadapi tantangan masa depan dan mengubahnya menjad peluang.
  • 13. “Indonesia mempunyai beranekaragam budaya yang perlu kita jaga dan rawat. Maka kita hendaknya tidak lantas meniru kebudayaan bangsa lain dan melupakan kebudayaan dari leluhur, tetapi menerima budaya asing yang sesuai dengan kepribadian bangsa Indonesia" Ki Hajar Dewantara KONVERGE N
  • 14. Pengembangan yang dilakukan dapat mengambil dari berbagai sumber diluar bahkan dari praktik Pendidikan diluar negeri. Seperti yang dilakukan oleh bapak Ki Hajar Dewantara Ketika mempelajari berbagai praktik Pendidikan dunia misalnya Maria Montessori, Froebel dan Rabindranath Tagore. Dalam dunia Pendidikan, banyak sistem pendidikan yang masuk ke Indonesia tidak lantas kita terima mentah mentah namun kita perlu mengolahnya dan hanya menerima yang sesuai dengan nilai-nilai kebangsaan.
  • 15. Pengembangan pendidikan yang dilakukan harus tetap berdasarkan kepribadian kita sendiri dan berfokus pada tujuan utama pendidkan yaitu menuntun tumbuh kembang anak secara maksimal sesuai dengn karakter kebudayaannya sendiri. Oleh krena itu meskipun Ki Hajar Dewantara menganjurkan kita untuk mempelajari kemajuan bangsa lain namun tetap semua itu ditempatkan secara konsentris dengan karakter budaya kita sebagai pusatnya. KONSENTRIS
  • 16. Mendidik dan Melatih Kecerdasan Budi Pekerti Budi pekerti (watak) merupakan hasil dari bersatunya gerak pikiran, perasaan dan kehendak atau kemauan sehingga menimbulkan suatu tenaga. Budi pekerti merupakan perpaduan antara cipta ( kognitif), dan rasa (afektif) sehingga menghasilkan karsa ( psikomotorik).
  • 17.
  • 18. Bagian biologis adalah bagian yang berhubungan dengan rasa. Disamping itu terdapat juga bagian yang intelligible yaitu bagian yang berhubungan dengan kemampuan kognitif atau berpikir menyerap pengetahuan. Kedua bagian watak/budi pekerti inilah yang dijadikan dasar penjelasan Ki Hajar Dewantara yaitu kertas bertuliskan samar di dalam pendekatan teori konvergensi.
  • 19.
  • 20.
  • 21. Watak atau budi pekerti merupakan kodrat setiap manusia, sehingga kita sebagai pendidik perlu memahami kodrat itu dan dapat mendampingi tumbuhnya kecakapan budi pekerti murid dalam kegiatan pembelajaran yang dialaminya. Ki Hajar Dewantara
  • 22. Pendidikan sangat erat kaitannya dengan bagian intelligible dari budi pekerti karena berhubungan dengan kecerdasan pikiran atau berpikir murid yang dapat berubah dari waktu ke waktu serta keadaan tertentu. Murid dapat menumbuhkan kecakapan berpikir atau pikiran dengan baik karena pengaruh keadaan. Sebagai pendidik, kita tentunya menemukan berbagai macam watak murid setiap harinya di kelas, menemani proses belajarnya, mendampingi tumbuhnya becerdasan berpikirnya dan membantu murid menemukan watak baiknya serta membantu murid mengendalikan dan memperbaiki watak atau budi pekerti yang kurang baik.
  • 23. Pendidikan yang Mengantarkan Keselamatan dan Kebahagiaan Sebagai pendidik , kita tidak hanya memberikan pengetahuan dan informasi saja melainkan kita juga harus memberikan pemahaman tentang fungsi dan kegunaan materi pelajaran dalam kehidupan. Selain itu pendidik juga mengenal dan memahami kekuatan kodrat murid bahwa setiap murid dapat mengekspresikan dan membuat pemahamannya sendiri dengan cara yang berbeda
  • 24. Fungsi Pendidikan Mengantarkan murid agar siap hidup dan memberikan kepercayaan kepada murid bahwa di masa depan mereka akan mampu mengisi zamannya, tetapi juga berkontribusi dalam masyarakat demi mencapai keselamatan dan kebahagiaan
  • 25. Fungsi Pendidikan akan berjalan sesuai apa yang dicita-citakan Ki Hajar Dewantara jika pendidik memahami hal-hal sebagai berikut : -Setiap murid memiliki kodrat/kekuatan/potensi yang berbeda-beda. -Pendidikan hanyalah sebagai tuntunan -Mendidik adalah menuntun anak untuk selamat dan bahagia. - Pendidik tidak dapt berkehendak atas kodrat kekuatan atau potensi murid. -Pendidk dapat memberikan upaya maksimal untuk mengembangkan akal budi pekerti murid. - Pendidik membantu mengantarkan murid untuk merdeka atas dirinya sendiri untuk kehidupan dan penghidupannya, memelihara dan menjaga bangsa dan alamya.
  • 26. Kemerdekaan murid dalam belajar merupakan kunci untuk mencapai tujuan Pendidikan yang mengantarkan keselamatan dan kebahagiaan. Jika untuk dirinya sendiri ia tidak bisa mencapai selamat dan bahagia bagaimana mungkin ia akan memelihara dan menjaga dirinya, keluarga, masyarakat, bangsa ataupun alamnya.
  • 27. Mendidik dengan Among yaitu memberikan contoh tentang baik dan buruk tanpa harus mengambil hak murid agar bisa tumbuh dan berkembang dalam suasana bathin yang merdeka sesuai dengan dasarnya. Dengan among, anak atau murid harus dituntun untuk mengembangkan dirinya sesuai kodrat dan potensinya dengan kasih sayang yang tulus, mendampingi, merawat, dan menjaganya, serta doa dan harapan untuknya.
  • 28.
  • 30.
  • 31.