SlideShare a Scribd company logo
KEBUTUHAN
DASAR
IBU MASA
NIFAS
 Tambahan kalori yg dibutuhan oleh bufas yaitu 500
kalori/hari
 Diet berimbang utk mendapatkan sumber tenaga,
protein, mineral, vit, dan mineral yg ckp
 Minum sedikitnya 3 lt/hari
 Pil zat besi sdktnya selama 40 hr pasca salin
 Minum kapsul vit. A (200.000 unit)
 Hindari makanan yg mengandung kafein/nikotin
MANFAAT
 Mempercepat
pengeluaran
lochea
 Mempercepat
membalikkan
tonus otot &
vena
 Mengurangi
insidens
trombo-
embolisme
Ibu hrs berkemih dg
spontan dlm 6 – 8 jam PP
Diharapkan, stp b’kemih
urine yg keluar  150 mL
Wanita yg tdk bisa
b’kemih  memberikan
motivasi atau kateterisasi
Jelaskan ttg upaya
menghindari konstipasi
Konstipasi  pelunak
tinja
Program pemulangan
pasien lebih dini
 Jelaskan pentingnya kebersihan tubuh,
pakaian, tempat tidur dan lingkungan
 Ajari vulva higiene
 Anjurkan ganti pembalut min 2X sehari
 Sarankan tidak menyentuh luka episiotomi
 Menyusui motivasi kebersihan
payudara
ISTIRAHAT  membantu involusi uterus, mengurangi
perdarahan, mempercepat pengeluaran
ASI, mencegah depresi PP
Anjurkan utk istirahat cukup u/ mencegah kelehan
Sarankan  melakukan kegiatan rumah tangga scr
perlahan- lahan
Menyusui + Sering bangun di malam hari  anjurkan
u/ mengambil masa istirahat pd siang hari/
beristirahat pada saat bayi tidur
Involusi uterus berlangsung  6 mgg, maka :
Tidak dianjurkan u/ melakukan hub. seksual s.d mgg ke-6 PP
Secara fisik aman u/ melakukan hub. seks, apabila :
Darah merah tlh berhenti
Ibu dapat memasukkan 1 atau 2 jari ke dlm vagina tanpa rasa nyeri
Keputusan t’gantung pd pasangan yg b’sangkutan
Senam Kegel.
Memperkuat Dasar
Panggul
1. Membuat jahitan jahitan
lebih merapat
2. Mempercepat
penyembuhan
3. Meredakan haemoroid
4. Meningkatkan
pengendalian atas urin
Caranya :
• Berdiri dengan tungkai dirapatkan.
Kencangkan otot-otot pantat dan pinggul
tahan sampai 5 hitungan. Kendurkan dan
ulangi lagi latihan sebanyak 5 kali.
Senam nifas
Delapan gerakan dalam senam nifas yaitu:
• Pernafasan perut
• Sentuh lutut
• Memutar kedua lutut
• Putar tungkai
• Pernafasan abdomen campuran dan supine
pelvic
• Angkat bokong
• Memutar satu lutut
• Angkat tangan
Pernafasan Perut
Berbaringlah diatas tempat tidur/lantai dengan
lutut ditekuk. Lakukan pernafasan perut
dengan cara menarik nafas dalam dari hidung
lalu keluarkan dari mulut secara perlahan-
lahan selama 3-5 detik.
Pernafasan Abdomen campuran dan supine pelvic
Berbaring dengan lutut ditekuk. Sambil menarik nafas
dalam, putar punggung bagian pelvis dengan mendatarkan
punggung bawah dilantai/tempat tidur. Keluarkan nafas
dengan perlahan, tetapi dengan mengerahkan tenaga
sementara mengkontraksikan otot perut dan
mengencangkan bokong. Tahan selama 3-5 detik sambil
mengeluarkan nafas. Rileks.
Sentuh Lutut
• Berbaring dengan lutut ditekuk. Sementara menarik nafas
dalam, sentuhkan bagian bawah dagu kedada sambil
mengelurkan nafas. Angkat kepala dan bahu secara
perlahan dan halus upayakan menyentuh lutut dengan
lengan direnggangkan.Tubuh hanya boleh naik pada
bagian punggung sementara pinggang tetap berada dilantai
atau tempat tidur. Perlahan-lahan turunkan kepala dan bahu
keposisi semula. Rileks.
Angkat Bokong
• Berbaring dengan bantuan lengan lutut
ditekuk, dan kaki mendatar. Dengan perlahan
naikkan bokong dan lengkungkan punggung
dan kembali perlahan-lahan keposisi semula.
Memutar kedua lutut
• Berbaring dengan lutut ditekuk. Pertahankan bahu mendatar
dan kaki diam. Dengan perlahan dan halus putar lutut kekiri
sampai menyentuh lantai/tempat tidur. Pertahankan gerakan
yang halus, putar lutut kekanan sampai menyentuh
lantai/tempat tidur dan kembali keposisi semula dan rileks.
Memutar satu lutut
• Berbaring diatas punggung dengan tungkai kanan diluruskan
dan tungkai kiri ditekuk pada lutut. Pertahankan bahu datar,
secara perlahan putar lutut kiri kekanan sampai menyentuh
lantai/tempat tidur dan kembali posisi semula. Ganti posisi
tungkai putar lutut kanan kekiri sampai menyentuh tempat
tidur dan kembali keposisi semula.
Angkat tangan
• Berbaring dengan lengan diangkat sampai
membentuk sudut 90 derajat terhadap tubuh.
Angkat lengan bersama-sama sehingga telapak
tangan dapat bersentuhan turunkan secara
perlahan.
Terima Kasih
PENGETAHUAN DAN KETERAMPILAN ADALAH ALAT, YANG
MENENTUKAN SUKSES ADALAH TABIAT
be a good midwife...
Bidan Shop
Facebook : bidanshop@yahoo.com
Website: http://www.bidanshop.blogspot.com

More Related Content

Similar to 6. KEBUTUHAN DASAR IBU MASA NIFAS--.ppt

kelas ibu hamil pematang lumut.pptx
kelas ibu hamil pematang lumut.pptxkelas ibu hamil pematang lumut.pptx
kelas ibu hamil pematang lumut.pptx
Client1Wardana
 
Senam hamil
Senam hamilSenam hamil
Senam hamil
Rini Nisa'
 
8 SENAMAN ANTENATAL.pptx
8 SENAMAN ANTENATAL.pptx8 SENAMAN ANTENATAL.pptx
8 SENAMAN ANTENATAL.pptx
owlsamsung
 
Pijat oksitoksin.docx
Pijat oksitoksin.docxPijat oksitoksin.docx
Pijat oksitoksin.docx
faridah97
 
BAK, BAB, DAN SENAM NIFAS
BAK, BAB, DAN SENAM NIFAS BAK, BAB, DAN SENAM NIFAS
BAK, BAB, DAN SENAM NIFAS
Erlina Wati
 
Manajemen Laktasi.ppt
Manajemen Laktasi.pptManajemen Laktasi.ppt
Manajemen Laktasi.ppt
ehda2
 
10 tutorial gerakan yoga untuk mengecilkan perut
10 tutorial gerakan yoga untuk mengecilkan perut10 tutorial gerakan yoga untuk mengecilkan perut
10 tutorial gerakan yoga untuk mengecilkan perutserabutan
 
Hasriantirisna_Kebutuhan Fisiologis Selama Kehamilan.pptx
Hasriantirisna_Kebutuhan Fisiologis Selama Kehamilan.pptxHasriantirisna_Kebutuhan Fisiologis Selama Kehamilan.pptx
Hasriantirisna_Kebutuhan Fisiologis Selama Kehamilan.pptx
AAsmaSaad1
 
Kel 1 kebutuhan dasar ibu nifas
Kel 1 kebutuhan dasar ibu nifasKel 1 kebutuhan dasar ibu nifas
Kel 1 kebutuhan dasar ibu nifas
toklo
 
Panduan Senaman Seks
Panduan Senaman SeksPanduan Senaman Seks
Panduan Senaman Seks
Kahwin
 
Menaikkan Berat Badan Anda selama 30 hari di Rumah
Menaikkan Berat Badan Anda selama 30 hari di RumahMenaikkan Berat Badan Anda selama 30 hari di Rumah
Menaikkan Berat Badan Anda selama 30 hari di Rumah
Faris Dedi Setiawan
 
asuhan kebidanan masa nifas
asuhan kebidanan masa nifasasuhan kebidanan masa nifas
asuhan kebidanan masa nifas
byfrs22_
 
Poster cara makan alfalfa, lecithin dan esp
Poster cara makan alfalfa, lecithin dan espPoster cara makan alfalfa, lecithin dan esp
Poster cara makan alfalfa, lecithin dan espNur Qistina Nizan
 
SENAM NIFAS.pptx
SENAM NIFAS.pptxSENAM NIFAS.pptx
SENAM NIFAS.pptx
yulianadan1
 
ASI EKSKLUSIF DAN TEKNIK MENYUSUI YANG BENAR fix tenan .pdf
ASI EKSKLUSIF DAN TEKNIK MENYUSUI YANG BENAR fix tenan .pdfASI EKSKLUSIF DAN TEKNIK MENYUSUI YANG BENAR fix tenan .pdf
ASI EKSKLUSIF DAN TEKNIK MENYUSUI YANG BENAR fix tenan .pdf
FITRIANOVIANTI4
 
Faktor faktor yang mempengaruhi masa nifas
Faktor faktor yang mempengaruhi masa nifasFaktor faktor yang mempengaruhi masa nifas
Faktor faktor yang mempengaruhi masa nifas
Rahayu Pratiwi
 

Similar to 6. KEBUTUHAN DASAR IBU MASA NIFAS--.ppt (20)

kelas ibu hamil pematang lumut.pptx
kelas ibu hamil pematang lumut.pptxkelas ibu hamil pematang lumut.pptx
kelas ibu hamil pematang lumut.pptx
 
Senam hamil
Senam hamilSenam hamil
Senam hamil
 
8 SENAMAN ANTENATAL.pptx
8 SENAMAN ANTENATAL.pptx8 SENAMAN ANTENATAL.pptx
8 SENAMAN ANTENATAL.pptx
 
Pijat oksitoksin.docx
Pijat oksitoksin.docxPijat oksitoksin.docx
Pijat oksitoksin.docx
 
BAK, BAB, DAN SENAM NIFAS
BAK, BAB, DAN SENAM NIFAS BAK, BAB, DAN SENAM NIFAS
BAK, BAB, DAN SENAM NIFAS
 
Senam Hamil.pdf
Senam Hamil.pdfSenam Hamil.pdf
Senam Hamil.pdf
 
Manajemen Laktasi.ppt
Manajemen Laktasi.pptManajemen Laktasi.ppt
Manajemen Laktasi.ppt
 
10 tutorial gerakan yoga untuk mengecilkan perut
10 tutorial gerakan yoga untuk mengecilkan perut10 tutorial gerakan yoga untuk mengecilkan perut
10 tutorial gerakan yoga untuk mengecilkan perut
 
Hasriantirisna_Kebutuhan Fisiologis Selama Kehamilan.pptx
Hasriantirisna_Kebutuhan Fisiologis Selama Kehamilan.pptxHasriantirisna_Kebutuhan Fisiologis Selama Kehamilan.pptx
Hasriantirisna_Kebutuhan Fisiologis Selama Kehamilan.pptx
 
Kel 1 kebutuhan dasar ibu nifas
Kel 1 kebutuhan dasar ibu nifasKel 1 kebutuhan dasar ibu nifas
Kel 1 kebutuhan dasar ibu nifas
 
Panduan Senaman Seks
Panduan Senaman SeksPanduan Senaman Seks
Panduan Senaman Seks
 
Menaikkan Berat Badan Anda selama 30 hari di Rumah
Menaikkan Berat Badan Anda selama 30 hari di RumahMenaikkan Berat Badan Anda selama 30 hari di Rumah
Menaikkan Berat Badan Anda selama 30 hari di Rumah
 
Pijat oksitosin
Pijat oksitosinPijat oksitosin
Pijat oksitosin
 
Olahraga
OlahragaOlahraga
Olahraga
 
asuhan kebidanan masa nifas
asuhan kebidanan masa nifasasuhan kebidanan masa nifas
asuhan kebidanan masa nifas
 
Poster cara makan alfalfa, lecithin dan esp
Poster cara makan alfalfa, lecithin dan espPoster cara makan alfalfa, lecithin dan esp
Poster cara makan alfalfa, lecithin dan esp
 
SENAM NIFAS.pptx
SENAM NIFAS.pptxSENAM NIFAS.pptx
SENAM NIFAS.pptx
 
Lochea
LocheaLochea
Lochea
 
ASI EKSKLUSIF DAN TEKNIK MENYUSUI YANG BENAR fix tenan .pdf
ASI EKSKLUSIF DAN TEKNIK MENYUSUI YANG BENAR fix tenan .pdfASI EKSKLUSIF DAN TEKNIK MENYUSUI YANG BENAR fix tenan .pdf
ASI EKSKLUSIF DAN TEKNIK MENYUSUI YANG BENAR fix tenan .pdf
 
Faktor faktor yang mempengaruhi masa nifas
Faktor faktor yang mempengaruhi masa nifasFaktor faktor yang mempengaruhi masa nifas
Faktor faktor yang mempengaruhi masa nifas
 

More from RizkyAndrianiBakara2

keadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesia
keadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesiakeadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesia
keadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesia
RizkyAndrianiBakara2
 
Adaptasi psikologis masa nifas atau pasca bersalin
Adaptasi psikologis masa nifas  atau pasca bersalinAdaptasi psikologis masa nifas  atau pasca bersalin
Adaptasi psikologis masa nifas atau pasca bersalin
RizkyAndrianiBakara2
 
Breast Care adalah salah satu prosedur perawatan payudara
Breast Care adalah salah satu prosedur perawatan payudaraBreast Care adalah salah satu prosedur perawatan payudara
Breast Care adalah salah satu prosedur perawatan payudara
RizkyAndrianiBakara2
 
18. Bahaya hamil yntuk ibu hamil yang bisa men
18. Bahaya hamil yntuk ibu hamil yang bisa men18. Bahaya hamil yntuk ibu hamil yang bisa men
18. Bahaya hamil yntuk ibu hamil yang bisa men
RizkyAndrianiBakara2
 
PENGGUNAAN PARTOGRAF Dalam Persalinan dan pertolongan
PENGGUNAAN PARTOGRAF Dalam Persalinan dan pertolonganPENGGUNAAN PARTOGRAF Dalam Persalinan dan pertolongan
PENGGUNAAN PARTOGRAF Dalam Persalinan dan pertolongan
RizkyAndrianiBakara2
 
babyspahealthcenter-160303023914.pptx
babyspahealthcenter-160303023914.pptxbabyspahealthcenter-160303023914.pptx
babyspahealthcenter-160303023914.pptx
RizkyAndrianiBakara2
 
4.1 Anemia-hiperemesis-KET- mola--.ppt
4.1  Anemia-hiperemesis-KET- mola--.ppt4.1  Anemia-hiperemesis-KET- mola--.ppt
4.1 Anemia-hiperemesis-KET- mola--.ppt
RizkyAndrianiBakara2
 
3.konsepsi--.ppt
3.konsepsi--.ppt3.konsepsi--.ppt
3.konsepsi--.ppt
RizkyAndrianiBakara2
 
TEtanus Neonatirum.ppt
TEtanus Neonatirum.pptTEtanus Neonatirum.ppt
TEtanus Neonatirum.ppt
RizkyAndrianiBakara2
 
oral trush.pptx
oral trush.pptxoral trush.pptx
oral trush.pptx
RizkyAndrianiBakara2
 
Cairan dan Elektrolit (2).ppt
Cairan dan Elektrolit (2).pptCairan dan Elektrolit (2).ppt
Cairan dan Elektrolit (2).ppt
RizkyAndrianiBakara2
 
2.ppt
2.ppt2.ppt
babyspahealthcenter-160303023914.pptx
babyspahealthcenter-160303023914.pptxbabyspahealthcenter-160303023914.pptx
babyspahealthcenter-160303023914.pptx
RizkyAndrianiBakara2
 
Kebijakan_MTBS.ppt
Kebijakan_MTBS.pptKebijakan_MTBS.ppt
Kebijakan_MTBS.ppt
RizkyAndrianiBakara2
 
strategimtbsnew-141020112701-conversion-gate01.pptx
strategimtbsnew-141020112701-conversion-gate01.pptxstrategimtbsnew-141020112701-conversion-gate01.pptx
strategimtbsnew-141020112701-conversion-gate01.pptx
RizkyAndrianiBakara2
 
Aspek Sosial Budaya Kesehatan Dalam Pelayanan Kebidanan.pptx
Aspek Sosial Budaya Kesehatan Dalam Pelayanan Kebidanan.pptxAspek Sosial Budaya Kesehatan Dalam Pelayanan Kebidanan.pptx
Aspek Sosial Budaya Kesehatan Dalam Pelayanan Kebidanan.pptx
RizkyAndrianiBakara2
 

More from RizkyAndrianiBakara2 (19)

keadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesia
keadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesiakeadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesia
keadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesia
 
Adaptasi psikologis masa nifas atau pasca bersalin
Adaptasi psikologis masa nifas  atau pasca bersalinAdaptasi psikologis masa nifas  atau pasca bersalin
Adaptasi psikologis masa nifas atau pasca bersalin
 
Breast Care adalah salah satu prosedur perawatan payudara
Breast Care adalah salah satu prosedur perawatan payudaraBreast Care adalah salah satu prosedur perawatan payudara
Breast Care adalah salah satu prosedur perawatan payudara
 
18. Bahaya hamil yntuk ibu hamil yang bisa men
18. Bahaya hamil yntuk ibu hamil yang bisa men18. Bahaya hamil yntuk ibu hamil yang bisa men
18. Bahaya hamil yntuk ibu hamil yang bisa men
 
PENGGUNAAN PARTOGRAF Dalam Persalinan dan pertolongan
PENGGUNAAN PARTOGRAF Dalam Persalinan dan pertolonganPENGGUNAAN PARTOGRAF Dalam Persalinan dan pertolongan
PENGGUNAAN PARTOGRAF Dalam Persalinan dan pertolongan
 
babyspahealthcenter-160303023914.pptx
babyspahealthcenter-160303023914.pptxbabyspahealthcenter-160303023914.pptx
babyspahealthcenter-160303023914.pptx
 
4.1 Anemia-hiperemesis-KET- mola--.ppt
4.1  Anemia-hiperemesis-KET- mola--.ppt4.1  Anemia-hiperemesis-KET- mola--.ppt
4.1 Anemia-hiperemesis-KET- mola--.ppt
 
3.konsepsi--.ppt
3.konsepsi--.ppt3.konsepsi--.ppt
3.konsepsi--.ppt
 
MTBS.pptx
MTBS.pptxMTBS.pptx
MTBS.pptx
 
TEtanus Neonatirum.ppt
TEtanus Neonatirum.pptTEtanus Neonatirum.ppt
TEtanus Neonatirum.ppt
 
KPSP DDST.pptx
KPSP DDST.pptxKPSP DDST.pptx
KPSP DDST.pptx
 
oral trush.pptx
oral trush.pptxoral trush.pptx
oral trush.pptx
 
Cairan dan Elektrolit (2).ppt
Cairan dan Elektrolit (2).pptCairan dan Elektrolit (2).ppt
Cairan dan Elektrolit (2).ppt
 
kuliah-TETANUS.ppt
kuliah-TETANUS.pptkuliah-TETANUS.ppt
kuliah-TETANUS.ppt
 
2.ppt
2.ppt2.ppt
2.ppt
 
babyspahealthcenter-160303023914.pptx
babyspahealthcenter-160303023914.pptxbabyspahealthcenter-160303023914.pptx
babyspahealthcenter-160303023914.pptx
 
Kebijakan_MTBS.ppt
Kebijakan_MTBS.pptKebijakan_MTBS.ppt
Kebijakan_MTBS.ppt
 
strategimtbsnew-141020112701-conversion-gate01.pptx
strategimtbsnew-141020112701-conversion-gate01.pptxstrategimtbsnew-141020112701-conversion-gate01.pptx
strategimtbsnew-141020112701-conversion-gate01.pptx
 
Aspek Sosial Budaya Kesehatan Dalam Pelayanan Kebidanan.pptx
Aspek Sosial Budaya Kesehatan Dalam Pelayanan Kebidanan.pptxAspek Sosial Budaya Kesehatan Dalam Pelayanan Kebidanan.pptx
Aspek Sosial Budaya Kesehatan Dalam Pelayanan Kebidanan.pptx
 

Recently uploaded

Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptxPERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
ssuser9f2868
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
gerald rundengan
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
nadyahermawan
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
jualobat34
 
Fracture of os nasalis literature review.ppt
Fracture of os nasalis literature review.pptFracture of os nasalis literature review.ppt
Fracture of os nasalis literature review.ppt
ResidenUrologiRSCM
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
EmohAsJohn
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
lansiapola
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
Jumainmain1
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
fitrianakartikasari5
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
jualobat34
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
MuhammadAlFarizi88
 
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdfPresentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
AFMLS
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
iskandar186656
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
BayuEkaKurniawan1
 
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FKKelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
pinkhocun
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
helixyap92
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
celli4
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
hannanbmq1
 

Recently uploaded (20)

Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
 
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptxPERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
 
Fracture of os nasalis literature review.ppt
Fracture of os nasalis literature review.pptFracture of os nasalis literature review.ppt
Fracture of os nasalis literature review.ppt
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
 
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdfPresentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
 
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FKKelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
 

6. KEBUTUHAN DASAR IBU MASA NIFAS--.ppt

  • 2.  Tambahan kalori yg dibutuhan oleh bufas yaitu 500 kalori/hari  Diet berimbang utk mendapatkan sumber tenaga, protein, mineral, vit, dan mineral yg ckp  Minum sedikitnya 3 lt/hari  Pil zat besi sdktnya selama 40 hr pasca salin  Minum kapsul vit. A (200.000 unit)  Hindari makanan yg mengandung kafein/nikotin
  • 3. MANFAAT  Mempercepat pengeluaran lochea  Mempercepat membalikkan tonus otot & vena  Mengurangi insidens trombo- embolisme
  • 4. Ibu hrs berkemih dg spontan dlm 6 – 8 jam PP Diharapkan, stp b’kemih urine yg keluar  150 mL Wanita yg tdk bisa b’kemih  memberikan motivasi atau kateterisasi Jelaskan ttg upaya menghindari konstipasi Konstipasi  pelunak tinja Program pemulangan pasien lebih dini
  • 5.  Jelaskan pentingnya kebersihan tubuh, pakaian, tempat tidur dan lingkungan  Ajari vulva higiene  Anjurkan ganti pembalut min 2X sehari  Sarankan tidak menyentuh luka episiotomi  Menyusui motivasi kebersihan payudara
  • 6. ISTIRAHAT  membantu involusi uterus, mengurangi perdarahan, mempercepat pengeluaran ASI, mencegah depresi PP Anjurkan utk istirahat cukup u/ mencegah kelehan Sarankan  melakukan kegiatan rumah tangga scr perlahan- lahan Menyusui + Sering bangun di malam hari  anjurkan u/ mengambil masa istirahat pd siang hari/ beristirahat pada saat bayi tidur
  • 7. Involusi uterus berlangsung  6 mgg, maka : Tidak dianjurkan u/ melakukan hub. seksual s.d mgg ke-6 PP Secara fisik aman u/ melakukan hub. seks, apabila : Darah merah tlh berhenti Ibu dapat memasukkan 1 atau 2 jari ke dlm vagina tanpa rasa nyeri Keputusan t’gantung pd pasangan yg b’sangkutan
  • 8. Senam Kegel. Memperkuat Dasar Panggul 1. Membuat jahitan jahitan lebih merapat 2. Mempercepat penyembuhan 3. Meredakan haemoroid 4. Meningkatkan pengendalian atas urin
  • 9. Caranya : • Berdiri dengan tungkai dirapatkan. Kencangkan otot-otot pantat dan pinggul tahan sampai 5 hitungan. Kendurkan dan ulangi lagi latihan sebanyak 5 kali.
  • 10. Senam nifas Delapan gerakan dalam senam nifas yaitu: • Pernafasan perut • Sentuh lutut • Memutar kedua lutut • Putar tungkai • Pernafasan abdomen campuran dan supine pelvic • Angkat bokong • Memutar satu lutut • Angkat tangan
  • 11. Pernafasan Perut Berbaringlah diatas tempat tidur/lantai dengan lutut ditekuk. Lakukan pernafasan perut dengan cara menarik nafas dalam dari hidung lalu keluarkan dari mulut secara perlahan- lahan selama 3-5 detik.
  • 12. Pernafasan Abdomen campuran dan supine pelvic Berbaring dengan lutut ditekuk. Sambil menarik nafas dalam, putar punggung bagian pelvis dengan mendatarkan punggung bawah dilantai/tempat tidur. Keluarkan nafas dengan perlahan, tetapi dengan mengerahkan tenaga sementara mengkontraksikan otot perut dan mengencangkan bokong. Tahan selama 3-5 detik sambil mengeluarkan nafas. Rileks.
  • 13. Sentuh Lutut • Berbaring dengan lutut ditekuk. Sementara menarik nafas dalam, sentuhkan bagian bawah dagu kedada sambil mengelurkan nafas. Angkat kepala dan bahu secara perlahan dan halus upayakan menyentuh lutut dengan lengan direnggangkan.Tubuh hanya boleh naik pada bagian punggung sementara pinggang tetap berada dilantai atau tempat tidur. Perlahan-lahan turunkan kepala dan bahu keposisi semula. Rileks.
  • 14. Angkat Bokong • Berbaring dengan bantuan lengan lutut ditekuk, dan kaki mendatar. Dengan perlahan naikkan bokong dan lengkungkan punggung dan kembali perlahan-lahan keposisi semula.
  • 15. Memutar kedua lutut • Berbaring dengan lutut ditekuk. Pertahankan bahu mendatar dan kaki diam. Dengan perlahan dan halus putar lutut kekiri sampai menyentuh lantai/tempat tidur. Pertahankan gerakan yang halus, putar lutut kekanan sampai menyentuh lantai/tempat tidur dan kembali keposisi semula dan rileks.
  • 16. Memutar satu lutut • Berbaring diatas punggung dengan tungkai kanan diluruskan dan tungkai kiri ditekuk pada lutut. Pertahankan bahu datar, secara perlahan putar lutut kiri kekanan sampai menyentuh lantai/tempat tidur dan kembali posisi semula. Ganti posisi tungkai putar lutut kanan kekiri sampai menyentuh tempat tidur dan kembali keposisi semula.
  • 17. Angkat tangan • Berbaring dengan lengan diangkat sampai membentuk sudut 90 derajat terhadap tubuh. Angkat lengan bersama-sama sehingga telapak tangan dapat bersentuhan turunkan secara perlahan.
  • 18. Terima Kasih PENGETAHUAN DAN KETERAMPILAN ADALAH ALAT, YANG MENENTUKAN SUKSES ADALAH TABIAT be a good midwife... Bidan Shop Facebook : bidanshop@yahoo.com Website: http://www.bidanshop.blogspot.com