SlideShare a Scribd company logo
BIMTEK PAUD INKLUSIF
DIREKTORAT PEMBINAAN PAUD
KEMENTRIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
2 0 2 0
TEAM PELATIH PAUD INKLUSIF
IDENTIFIKASI &
ASSESSMENT PROFIL
PROGRAM
PEMBELAJARAN
INDIVIDUAL
RENCANA
PELAKSANAAN
PEMBELAJARAN
HARIAN INDIVIDUAL
(RPPHI)
PELAKSANAAN
PPEMBELAJARAN
EVALUASI
TINDAK
LANJUT
PENGERTIAN IDENTIFIKASI
• Mengenal, menandai (menduga) atau menemu
kenali sesuatu melalui pengamatan
• Menandai berarti menduga karena ada tanda-
tanda tertentu yang muncul dilihat dari
keseringan dan lamanya situasi tersebut
berlangsung
• Langkah awal dan sangan penting untuk
menandai adanya kelainan atau kesulitan
• Identifikasi merupakan kegiatan untuk
menemukan adanya gejala yang berujung pada
dugaan
Ruang lingkup identifikasi
• Meliputi identifikasi aspek fisik (penglihatan,
pendengaran, kemampuan gerak/mobilitas,
• Intelektual/kemampuan kognitif, kemampuan
merespon dan melaksanakan perintah,
memperlihatkan kemampuan yang lebih dan atau
kurang dari teman-teman sebayanya)
• Kemampuan sosial - kemampuan sosialisasi -
berinteaksi dengan teman sebayanya
• Gangguan emosi (suasana emosional: impulsive,
marah, murung)
Siapa yang melakukan identifikasi
• Guru Kelas
• Guru Pendidikan Khusus
• Guru Pembimbing Khusus
• Wali Kelas
• Orang Tua
• Tenaga profesional lain yang terkait
Pelaksanaan Identifikasi
1. Menghimpun data tentang anak
2. Menganalisis data dan mengklasifikasi
anak
3. Menyelenggarakan pertemuan khusus
(case conference)
4. Menentukan hasil identifikasi
Instrumen
identifikasi
ASPEK
GEJALA /PERILAKU
YANG MUNCUL
KENYATAAN
DUGAAN
SERING
MUNCUL
DURASI
GANGGUAN
KECERDASAN
1. CIRI LAHIRIAH :
KEPALA ANAK
TERLALU BESAR
ATAU KECIL, LIDAH
TEBAL, KAKI DAN
TANGAN PENDEK
2. PERKEMBANGAN
BICARA/BAHASA
TERLAMBAT
Instrumen identifikasi
ASPEK GEJALA /PERILAKU
YANG MUNCUL
KENYATAAN DUGAAN
SERING
MUNCUL
DURASI
GANGGUAN
KECERDASAN
3. MENGHINDAR DARI
PERBUATAN BERPIKIR
ATAU KONSENTRASI
4. RENTANG
PERHATIAN
PENDEK
5. KEMAMPUAN
FUNGSI
INTELEKTUALNYA
BERADA JAUH DARI
USIA NYA
ASSESSMENT
• Proses pengumpulan data/informasi
relevan yang sistematis untuk
membuat keputusan-keputusan legal
dan instruksional tentang layanan
pendidikan khusus.
TUJUAN ASESMEN
1. Untuk mengetahui kemampuan,
hambatan dan kebutuhan anak dalam:
aspek bahasa, motorik, kognitif, maupun
penyesuaian diri
2. Untuk menyusun dan mengembangkan
program pembelajaran individual (PPI)
3. Menentukan strategi lingkungan belajar
dan evaluasi serta tindak lanjut
pembelajaran
RUANG LINGKUP
Ruang lingkup asesmen dikelompokkan menjadi
asesmen akademik dan perkembangan (Yusuf, 2005)
1. Asesmen akademik meliputi ketrampilan
membaca, menulis dan berhitung
2. Asesmen perkembangan menjadi prasyarat untuk
keberhasilan belajar akademik seperti: aspek
bahasa dan komunikasi, perkembangan motorik,
perkembangan kognitif, persepsi, sosial dan
emosi
AREA ASESMEN AUD
AREA
Sosial-
Emosional
Kognisi
Bahasa
Fisik
Motorik
Nilai-nilai
agama
dan moral
Program
Khusus
13
motorik
fisik
intelektual
sosial
emosi
Kondisi fisik/struktur berbagai organ tubuh
Kualitas fungsi dari masing-masing organ.
Motorik kasar
Matorik halus
Pengendalian emosi
Prilaku impulsif, prilaku agresif, dominan
Duduk
Berdiri
Ambil, dll
Penyesuaian diri
Ketaatan terhadap norma
Dll.
Pengetahuan umum
Numerik
Verbal
Logika dll
ASSESSMENT AREA
Perintah sederhana
14
Bahasa/
komunikasi
akademik
sensoris
Latar keluarga
bahasa verbal
Bahasa tulis
Bahasa reseptif
Bahasa ekspresif
Perbendaharaan kata/kalimat
Prestasi sekolah
Membaca
Menulis
Matematika
Pendengaran
Penglihatan
Perabaan
Pengecapan
Penciuman
Pekerjaan
Pendidikan
Ekonomi
Perhatian, sikap,dll
ASSESSMENT AREA
Lanjutan….
PROFILE
No
Aspek
Pengembangan
yang dinilai
Kekuatan Kelemahan Kebutuhan
2
Kognisi Anak dapat
menyebutkan nama-
nama buah, hewan
Belum mampu
membedakan 2 obyek
lebih besar
Membedakan 2
obyek lebih besar
3
Bahasa Mampu menjawab
pertanyaan teman
Belum mampu
untuk
menyapa/bertanya
terlebih dahulu
menyapa/bertanya
terlebih dahulu
4
Fisik Motorik Dapat berjalan lurus Belum mampu naik
turun tangga.
mampu naik turun
tangga.
5. Sosial dan Emosi Mampu
menunjukkan reaksi
marah
Belum mampu
menunjukkan reaksi
senang
mampu
menunjukkan
reaksi senang
6. Program Khusus
Kesimpulan :………………………………………..
Rekomendasi :…………………………………………
Potensi :………………………………………..
PROGRAM PEMBELAJARAN
INDIVIDUAL
Individualized
Education Program
(IEP)
Program
Pendidikan
Individual
Program
Pembelajaran
Individual
 PPI merupakan rumusan program
pembelajaran yang disusun dan
dikembangkan yang didasarkan atas hasil
asesmen terhadap kemampuan individu
anak.
PROGRAM PENDIDIKAN INDIVIDUAL (PPI)
 PPI merupakan salah satu upaya untuk
mengembangkan kemampuan anak
berkebutuhan khusus yang bersifat
heterogen, baik dalam hal jenis maupun
kemampuannya.
 Dengan program pembelajaran/pendidikan
yang diindividualisasikan ini, memungkinkan
anak berkebutuhan khusus dapat terlayani
secara optimal.
• PPI merupakan program yang dinamis,
artinya sensitif terhadap berbagai
perubahan dan kemajuan anak.
• PPI disusun oleh satu tim, semuanya
bertanggung jawab terhadap program.
Tujuan PPI
• Program yg diindividualkan berguna untuk
menemukan berbagai kebutuhan khas yg dimiliki
anak.
• Membantu guru mengadaptasikan program umum /
program khusus bagi ABK yg didasarkan kekuatan,
kelemahan, atau minat mereka.
• Merupakan suatu upaya untuk mengadaptasi
kurikulum umum kepada anak berkesulitan belajar
secara individual.
• Memberikan bantuan berupa bimbingan fleksibel
terhadap anak dan orangtua.
Langkah-langkah menyusun
PPI
• Guru PAUD,
keluarga,
Kepsek, GPK,
Psikolog dll
Membentuk tim
• Kelebihan
• Kelemahan
• Kebutuhan
Penilaian
• Jangka Panjang
• Jangka Pendek
Mengembangkan
tujuan
•Indikator
•Metode
•Prosedur
•Evaluasi
•dll
Mengembangkan
RPP
Tim PPI
• Pengembangan PPI dilakukan oleh Tim
yang terdiri dari: guru PAUD, keluarga,
kepala sekolah, Guru Pendidikan Khusus
(GPK) dan atau guru Pendamping ABK
serta guru Bimbingan Konseling/ Konselor
(BK/K), psikolog dan tenaga ahli lain
Langkah 2: Menilai Kekuatan,
Kelemahan, & Minat Anak :
• Hasil tes formal dan informal selama identifikasi.
• Hasil evaluasi & observasi formal oleh guru.
• Hasil survei tentang minat & kebutuhan anak.
• Hasil evaluasi / pendapat orangtua melalui
daftar cek / kuesioner.
• Informasi dari berbagai sumber yg relevan,
misalnya informasi dari BK sekolah, atau dari
ahli bidang studi tertentu.
Langkah 3: Menyusun tujuan jangka
panjang & pendek
• Tujuan jangka panjang disiapkan untuk
dilaksanakan selama setahun, yg diambil
langsung dari kurikulum umum. Sedangkan
tujuan jangka pendek dikemas oleh guru untuk
pembelajaran khusus didasarkan hasil analisis
kekuatan, kelemahan, minat, dan tujuan
kurikuler yg telah ditetapkan.
• Tujuan jangka pendek hendaknya spesifik,
tepat, dapat diukur (kuantitatif).
Langkah 4: Merancang Metoda,
Prosedur dan penilaian Pembelajaran
• Setiap murid memiliki keunikan sendiri.
• Guru harus menyesuaikan dengan gaya
belajar yg lebih disukai anak; visual,
auditif, taktil.
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
• Rencana pembelajaran/pengembangan yang
dibuat untuk satu atau dua kali pertemuan.
• RPP terintegrasi
• RPP Individual
Format PPI minimal berisi
• Nama AUD
• Nama sekolah/kelas
• Alamat AUD / sekolah
• Tanggal lahir
• Tanggal pertemuan PPI
• Tanggal penempatan AUD di kelas regular dan atau penempatan
AUD Berkebutuhan Khusus di kelas pengembangan individu
(bidang orientasi dan mobilitas, bina komunikasi dan persepsi serta
irama, bina wicara)
• Tanggal berakhir
• Tujuan satu semester
• Tujuan setiap aktivitas dalam kegiatan harian
• Kesimpulan dari informasi tentang AUD pada saat ini
STUDI KASUS
• BERDASARKAN HASIL ASESMEN
BUATLAH PROGRAM PEMBELAJARAN
INDIVIDUAL.

More Related Content

What's hot

IPA Modul 3 KB 2 Rev
IPA Modul 3 KB 2 RevIPA Modul 3 KB 2 Rev
IPA Modul 3 KB 2 Rev
PPGHybrid2
 
Perencanaan berbasis data
Perencanaan berbasis dataPerencanaan berbasis data
Perencanaan berbasis data
Hasan Syahputra
 
Bju irma 855872593_ppd (1)
Bju irma 855872593_ppd (1)Bju irma 855872593_ppd (1)
Bju irma 855872593_ppd (1)
IrmaGrilistaAufaa
 
1. PPT Bimbingan dan Konseling dalam Implementasi Kurikulum Merdeka.pdf
1. PPT Bimbingan dan Konseling dalam Implementasi Kurikulum Merdeka.pdf1. PPT Bimbingan dan Konseling dalam Implementasi Kurikulum Merdeka.pdf
1. PPT Bimbingan dan Konseling dalam Implementasi Kurikulum Merdeka.pdf
AtakhBoer
 
PENDIDIKAN INKLUSIF DAN GPK (1).pdf
PENDIDIKAN INKLUSIF DAN GPK (1).pdfPENDIDIKAN INKLUSIF DAN GPK (1).pdf
PENDIDIKAN INKLUSIF DAN GPK (1).pdf
ErlinaAriSavelia
 
Modul 2.1 Angkatan 5 Reguler. Pembelajaran untuk Memenuhi Kebutuhan Belajar M...
Modul 2.1 Angkatan 5 Reguler. Pembelajaran untuk Memenuhi Kebutuhan Belajar M...Modul 2.1 Angkatan 5 Reguler. Pembelajaran untuk Memenuhi Kebutuhan Belajar M...
Modul 2.1 Angkatan 5 Reguler. Pembelajaran untuk Memenuhi Kebutuhan Belajar M...
Irman Ramly
 
Assessment paud
Assessment paudAssessment paud
Assessment paud
Adillahrizma Adillahrizma
 
Konsep Pendidikan Inklusif
Konsep Pendidikan InklusifKonsep Pendidikan Inklusif
Konsep Pendidikan Inklusif
PENDIDIKANADALAHPENT
 
Penerapan disiplin positif pada anak usia dini
Penerapan disiplin positif pada anak usia dini Penerapan disiplin positif pada anak usia dini
Penerapan disiplin positif pada anak usia dini
Orissa Rinjani
 
PENGEMBANGAN DIRI
PENGEMBANGAN DIRIPENGEMBANGAN DIRI
PENGEMBANGAN DIRI
NASuprawoto Sunardjo
 
PPT PERJALANAN PENDIDIKAN NASIONAL.pptx
PPT PERJALANAN PENDIDIKAN NASIONAL.pptxPPT PERJALANAN PENDIDIKAN NASIONAL.pptx
PPT PERJALANAN PENDIDIKAN NASIONAL.pptx
JuniatiLasma
 
Indikator Kunci Pencapaian 8 Standar Nasional Pendidikan
Indikator Kunci Pencapaian 8 Standar Nasional PendidikanIndikator Kunci Pencapaian 8 Standar Nasional Pendidikan
Indikator Kunci Pencapaian 8 Standar Nasional PendidikanNASuprawoto Sunardjo
 
Hakikat pembelajaran ipa di sd
Hakikat pembelajaran ipa di sdHakikat pembelajaran ipa di sd
Hakikat pembelajaran ipa di sdsafran hasibuan
 
Contoh Laporan bimbingan kelompok
Contoh Laporan bimbingan kelompokContoh Laporan bimbingan kelompok
Contoh Laporan bimbingan kelompok
Nur Arifaizal Basri
 
Tes pengukuran-evaluasi - Evaluasi Pembelajran di PAUD
Tes pengukuran-evaluasi - Evaluasi Pembelajran di PAUDTes pengukuran-evaluasi - Evaluasi Pembelajran di PAUD
Tes pengukuran-evaluasi - Evaluasi Pembelajran di PAUD
Al Azhar Indonesia University
 
Soal baru
Soal baruSoal baru
AKSI NYATA PERTANYAAN PEMANTIK ADAB ASIK.pdf
AKSI NYATA PERTANYAAN PEMANTIK ADAB ASIK.pdfAKSI NYATA PERTANYAAN PEMANTIK ADAB ASIK.pdf
AKSI NYATA PERTANYAAN PEMANTIK ADAB ASIK.pdf
sriwahyuni193170
 
PENGENALAN P5.pptx
PENGENALAN P5.pptxPENGENALAN P5.pptx
PENGENALAN P5.pptx
iriantoadi
 
Tugas pend.ips sd
Tugas pend.ips sdTugas pend.ips sd
Tugas pend.ips sd
Operator Warnet Vast Raha
 
Modul Fase F Tema Kearifan lokal Pemanfaatan Lidi Sawit.pptx
Modul Fase F Tema Kearifan lokal Pemanfaatan Lidi Sawit.pptxModul Fase F Tema Kearifan lokal Pemanfaatan Lidi Sawit.pptx
Modul Fase F Tema Kearifan lokal Pemanfaatan Lidi Sawit.pptx
donaramadhona1
 

What's hot (20)

IPA Modul 3 KB 2 Rev
IPA Modul 3 KB 2 RevIPA Modul 3 KB 2 Rev
IPA Modul 3 KB 2 Rev
 
Perencanaan berbasis data
Perencanaan berbasis dataPerencanaan berbasis data
Perencanaan berbasis data
 
Bju irma 855872593_ppd (1)
Bju irma 855872593_ppd (1)Bju irma 855872593_ppd (1)
Bju irma 855872593_ppd (1)
 
1. PPT Bimbingan dan Konseling dalam Implementasi Kurikulum Merdeka.pdf
1. PPT Bimbingan dan Konseling dalam Implementasi Kurikulum Merdeka.pdf1. PPT Bimbingan dan Konseling dalam Implementasi Kurikulum Merdeka.pdf
1. PPT Bimbingan dan Konseling dalam Implementasi Kurikulum Merdeka.pdf
 
PENDIDIKAN INKLUSIF DAN GPK (1).pdf
PENDIDIKAN INKLUSIF DAN GPK (1).pdfPENDIDIKAN INKLUSIF DAN GPK (1).pdf
PENDIDIKAN INKLUSIF DAN GPK (1).pdf
 
Modul 2.1 Angkatan 5 Reguler. Pembelajaran untuk Memenuhi Kebutuhan Belajar M...
Modul 2.1 Angkatan 5 Reguler. Pembelajaran untuk Memenuhi Kebutuhan Belajar M...Modul 2.1 Angkatan 5 Reguler. Pembelajaran untuk Memenuhi Kebutuhan Belajar M...
Modul 2.1 Angkatan 5 Reguler. Pembelajaran untuk Memenuhi Kebutuhan Belajar M...
 
Assessment paud
Assessment paudAssessment paud
Assessment paud
 
Konsep Pendidikan Inklusif
Konsep Pendidikan InklusifKonsep Pendidikan Inklusif
Konsep Pendidikan Inklusif
 
Penerapan disiplin positif pada anak usia dini
Penerapan disiplin positif pada anak usia dini Penerapan disiplin positif pada anak usia dini
Penerapan disiplin positif pada anak usia dini
 
PENGEMBANGAN DIRI
PENGEMBANGAN DIRIPENGEMBANGAN DIRI
PENGEMBANGAN DIRI
 
PPT PERJALANAN PENDIDIKAN NASIONAL.pptx
PPT PERJALANAN PENDIDIKAN NASIONAL.pptxPPT PERJALANAN PENDIDIKAN NASIONAL.pptx
PPT PERJALANAN PENDIDIKAN NASIONAL.pptx
 
Indikator Kunci Pencapaian 8 Standar Nasional Pendidikan
Indikator Kunci Pencapaian 8 Standar Nasional PendidikanIndikator Kunci Pencapaian 8 Standar Nasional Pendidikan
Indikator Kunci Pencapaian 8 Standar Nasional Pendidikan
 
Hakikat pembelajaran ipa di sd
Hakikat pembelajaran ipa di sdHakikat pembelajaran ipa di sd
Hakikat pembelajaran ipa di sd
 
Contoh Laporan bimbingan kelompok
Contoh Laporan bimbingan kelompokContoh Laporan bimbingan kelompok
Contoh Laporan bimbingan kelompok
 
Tes pengukuran-evaluasi - Evaluasi Pembelajran di PAUD
Tes pengukuran-evaluasi - Evaluasi Pembelajran di PAUDTes pengukuran-evaluasi - Evaluasi Pembelajran di PAUD
Tes pengukuran-evaluasi - Evaluasi Pembelajran di PAUD
 
Soal baru
Soal baruSoal baru
Soal baru
 
AKSI NYATA PERTANYAAN PEMANTIK ADAB ASIK.pdf
AKSI NYATA PERTANYAAN PEMANTIK ADAB ASIK.pdfAKSI NYATA PERTANYAAN PEMANTIK ADAB ASIK.pdf
AKSI NYATA PERTANYAAN PEMANTIK ADAB ASIK.pdf
 
PENGENALAN P5.pptx
PENGENALAN P5.pptxPENGENALAN P5.pptx
PENGENALAN P5.pptx
 
Tugas pend.ips sd
Tugas pend.ips sdTugas pend.ips sd
Tugas pend.ips sd
 
Modul Fase F Tema Kearifan lokal Pemanfaatan Lidi Sawit.pptx
Modul Fase F Tema Kearifan lokal Pemanfaatan Lidi Sawit.pptxModul Fase F Tema Kearifan lokal Pemanfaatan Lidi Sawit.pptx
Modul Fase F Tema Kearifan lokal Pemanfaatan Lidi Sawit.pptx
 

Similar to 3. PPI PAUD INKLUSIF.ppt

Pedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptx
Pedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptxPedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptx
Pedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptx
ssuser02246b1
 
Pedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptx
Pedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptxPedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptx
Pedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptx
SitiMarwah32
 
Mengamati dan menilai pembelajaran paud
Mengamati dan menilai pembelajaran paudMengamati dan menilai pembelajaran paud
Mengamati dan menilai pembelajaran paud
Krishnayani Winata
 
linda junaidi 2024 Nara Sumber GPK.pptx
linda junaidi 2024  Nara Sumber GPK.pptxlinda junaidi 2024  Nara Sumber GPK.pptx
linda junaidi 2024 Nara Sumber GPK.pptx
fitrielfira18
 
Abk dan penangannya di sekolah inklusi
Abk dan penangannya di sekolah inklusiAbk dan penangannya di sekolah inklusi
Abk dan penangannya di sekolah inklusi
Ratna Widiastuti
 
profiling.pptx
profiling.pptxprofiling.pptx
profiling.pptx
falah59
 
Pengukuran dan pentafsiran
Pengukuran dan pentafsiranPengukuran dan pentafsiran
Pengukuran dan pentafsiran
nelson fredoline
 
Konsep Penilaian
Konsep PenilaianKonsep Penilaian
Konsep Penilaianlichuen2885
 
Evaluasi Pendidikan
Evaluasi PendidikanEvaluasi Pendidikan
Evaluasi Pendidikan
NASuprawoto Sunardjo
 
Pengembangan kurikulum paud
Pengembangan kurikulum paudPengembangan kurikulum paud
Pengembangan kurikulum paudkarinaarisutha
 
INFORMASI PENTAKSIRAN BERASASKAN SEKOLAH (PBS)
INFORMASI PENTAKSIRAN BERASASKAN SEKOLAH (PBS)INFORMASI PENTAKSIRAN BERASASKAN SEKOLAH (PBS)
INFORMASI PENTAKSIRAN BERASASKAN SEKOLAH (PBS)
Adila Dila
 
PPT KEL 4 PP.IPS (1).pptx
PPT KEL 4 PP.IPS (1).pptxPPT KEL 4 PP.IPS (1).pptx
PPT KEL 4 PP.IPS (1).pptx
eagitaverbinasitepu
 
Psikologi Pendidikan1
Psikologi Pendidikan1Psikologi Pendidikan1
Psikologi Pendidikan1
eviprilawati
 
Rpp kls iv smstr ii sowara 2
Rpp  kls iv smstr ii sowara 2Rpp  kls iv smstr ii sowara 2
Rpp kls iv smstr ii sowara 2sowara
 
Penilaian kompetensi sikap
Penilaian kompetensi sikapPenilaian kompetensi sikap
Penilaian kompetensi sikap
Taryadi Taryadi
 
Jenis dan bentuk penilaian
Jenis dan bentuk penilaianJenis dan bentuk penilaian
Jenis dan bentuk penilaian
Nur Agustin Mufarokhah
 
Respon terhadap intervensi siswa
Respon terhadap intervensi siswaRespon terhadap intervensi siswa
Respon terhadap intervensi siswa
Universitas Negeri Jakarta - Indonesia
 
Asesmen Diagnostik Kurikulum Merdeka.pptx
Asesmen Diagnostik Kurikulum Merdeka.pptxAsesmen Diagnostik Kurikulum Merdeka.pptx
Asesmen Diagnostik Kurikulum Merdeka.pptx
SMAN5PATAMPANUA
 
Pengurusan tingkah laku
Pengurusan tingkah lakuPengurusan tingkah laku
Pengurusan tingkah lakuraisharania
 

Similar to 3. PPI PAUD INKLUSIF.ppt (20)

Pedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptx
Pedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptxPedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptx
Pedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptx
 
Pedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptx
Pedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptxPedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptx
Pedagogi_Pengembangan Potensi Peserta Didik.pptx
 
Mengamati dan menilai pembelajaran paud
Mengamati dan menilai pembelajaran paudMengamati dan menilai pembelajaran paud
Mengamati dan menilai pembelajaran paud
 
linda junaidi 2024 Nara Sumber GPK.pptx
linda junaidi 2024  Nara Sumber GPK.pptxlinda junaidi 2024  Nara Sumber GPK.pptx
linda junaidi 2024 Nara Sumber GPK.pptx
 
Abk dan penangannya di sekolah inklusi
Abk dan penangannya di sekolah inklusiAbk dan penangannya di sekolah inklusi
Abk dan penangannya di sekolah inklusi
 
profiling.pptx
profiling.pptxprofiling.pptx
profiling.pptx
 
Pengukuran dan pentafsiran
Pengukuran dan pentafsiranPengukuran dan pentafsiran
Pengukuran dan pentafsiran
 
Konsep Penilaian
Konsep PenilaianKonsep Penilaian
Konsep Penilaian
 
Evaluasi Pendidikan
Evaluasi PendidikanEvaluasi Pendidikan
Evaluasi Pendidikan
 
Pengembangan kurikulum paud
Pengembangan kurikulum paudPengembangan kurikulum paud
Pengembangan kurikulum paud
 
06.05.14 buku informasi-pbs
06.05.14 buku informasi-pbs06.05.14 buku informasi-pbs
06.05.14 buku informasi-pbs
 
INFORMASI PENTAKSIRAN BERASASKAN SEKOLAH (PBS)
INFORMASI PENTAKSIRAN BERASASKAN SEKOLAH (PBS)INFORMASI PENTAKSIRAN BERASASKAN SEKOLAH (PBS)
INFORMASI PENTAKSIRAN BERASASKAN SEKOLAH (PBS)
 
PPT KEL 4 PP.IPS (1).pptx
PPT KEL 4 PP.IPS (1).pptxPPT KEL 4 PP.IPS (1).pptx
PPT KEL 4 PP.IPS (1).pptx
 
Psikologi Pendidikan1
Psikologi Pendidikan1Psikologi Pendidikan1
Psikologi Pendidikan1
 
Rpp kls iv smstr ii sowara 2
Rpp  kls iv smstr ii sowara 2Rpp  kls iv smstr ii sowara 2
Rpp kls iv smstr ii sowara 2
 
Penilaian kompetensi sikap
Penilaian kompetensi sikapPenilaian kompetensi sikap
Penilaian kompetensi sikap
 
Jenis dan bentuk penilaian
Jenis dan bentuk penilaianJenis dan bentuk penilaian
Jenis dan bentuk penilaian
 
Respon terhadap intervensi siswa
Respon terhadap intervensi siswaRespon terhadap intervensi siswa
Respon terhadap intervensi siswa
 
Asesmen Diagnostik Kurikulum Merdeka.pptx
Asesmen Diagnostik Kurikulum Merdeka.pptxAsesmen Diagnostik Kurikulum Merdeka.pptx
Asesmen Diagnostik Kurikulum Merdeka.pptx
 
Pengurusan tingkah laku
Pengurusan tingkah lakuPengurusan tingkah laku
Pengurusan tingkah laku
 

Recently uploaded

Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
cikgumeran1
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
EvaMirzaSyafitri
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 

Recently uploaded (20)

Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 

3. PPI PAUD INKLUSIF.ppt

  • 1. BIMTEK PAUD INKLUSIF DIREKTORAT PEMBINAAN PAUD KEMENTRIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN 2 0 2 0 TEAM PELATIH PAUD INKLUSIF
  • 2. IDENTIFIKASI & ASSESSMENT PROFIL PROGRAM PEMBELAJARAN INDIVIDUAL RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN INDIVIDUAL (RPPHI) PELAKSANAAN PPEMBELAJARAN EVALUASI TINDAK LANJUT
  • 3. PENGERTIAN IDENTIFIKASI • Mengenal, menandai (menduga) atau menemu kenali sesuatu melalui pengamatan • Menandai berarti menduga karena ada tanda- tanda tertentu yang muncul dilihat dari keseringan dan lamanya situasi tersebut berlangsung • Langkah awal dan sangan penting untuk menandai adanya kelainan atau kesulitan • Identifikasi merupakan kegiatan untuk menemukan adanya gejala yang berujung pada dugaan
  • 4. Ruang lingkup identifikasi • Meliputi identifikasi aspek fisik (penglihatan, pendengaran, kemampuan gerak/mobilitas, • Intelektual/kemampuan kognitif, kemampuan merespon dan melaksanakan perintah, memperlihatkan kemampuan yang lebih dan atau kurang dari teman-teman sebayanya) • Kemampuan sosial - kemampuan sosialisasi - berinteaksi dengan teman sebayanya • Gangguan emosi (suasana emosional: impulsive, marah, murung)
  • 5. Siapa yang melakukan identifikasi • Guru Kelas • Guru Pendidikan Khusus • Guru Pembimbing Khusus • Wali Kelas • Orang Tua • Tenaga profesional lain yang terkait
  • 6. Pelaksanaan Identifikasi 1. Menghimpun data tentang anak 2. Menganalisis data dan mengklasifikasi anak 3. Menyelenggarakan pertemuan khusus (case conference) 4. Menentukan hasil identifikasi
  • 7. Instrumen identifikasi ASPEK GEJALA /PERILAKU YANG MUNCUL KENYATAAN DUGAAN SERING MUNCUL DURASI GANGGUAN KECERDASAN 1. CIRI LAHIRIAH : KEPALA ANAK TERLALU BESAR ATAU KECIL, LIDAH TEBAL, KAKI DAN TANGAN PENDEK 2. PERKEMBANGAN BICARA/BAHASA TERLAMBAT
  • 8. Instrumen identifikasi ASPEK GEJALA /PERILAKU YANG MUNCUL KENYATAAN DUGAAN SERING MUNCUL DURASI GANGGUAN KECERDASAN 3. MENGHINDAR DARI PERBUATAN BERPIKIR ATAU KONSENTRASI 4. RENTANG PERHATIAN PENDEK 5. KEMAMPUAN FUNGSI INTELEKTUALNYA BERADA JAUH DARI USIA NYA
  • 9. ASSESSMENT • Proses pengumpulan data/informasi relevan yang sistematis untuk membuat keputusan-keputusan legal dan instruksional tentang layanan pendidikan khusus.
  • 10. TUJUAN ASESMEN 1. Untuk mengetahui kemampuan, hambatan dan kebutuhan anak dalam: aspek bahasa, motorik, kognitif, maupun penyesuaian diri 2. Untuk menyusun dan mengembangkan program pembelajaran individual (PPI) 3. Menentukan strategi lingkungan belajar dan evaluasi serta tindak lanjut pembelajaran
  • 11. RUANG LINGKUP Ruang lingkup asesmen dikelompokkan menjadi asesmen akademik dan perkembangan (Yusuf, 2005) 1. Asesmen akademik meliputi ketrampilan membaca, menulis dan berhitung 2. Asesmen perkembangan menjadi prasyarat untuk keberhasilan belajar akademik seperti: aspek bahasa dan komunikasi, perkembangan motorik, perkembangan kognitif, persepsi, sosial dan emosi
  • 13. 13 motorik fisik intelektual sosial emosi Kondisi fisik/struktur berbagai organ tubuh Kualitas fungsi dari masing-masing organ. Motorik kasar Matorik halus Pengendalian emosi Prilaku impulsif, prilaku agresif, dominan Duduk Berdiri Ambil, dll Penyesuaian diri Ketaatan terhadap norma Dll. Pengetahuan umum Numerik Verbal Logika dll ASSESSMENT AREA Perintah sederhana
  • 14. 14 Bahasa/ komunikasi akademik sensoris Latar keluarga bahasa verbal Bahasa tulis Bahasa reseptif Bahasa ekspresif Perbendaharaan kata/kalimat Prestasi sekolah Membaca Menulis Matematika Pendengaran Penglihatan Perabaan Pengecapan Penciuman Pekerjaan Pendidikan Ekonomi Perhatian, sikap,dll ASSESSMENT AREA Lanjutan….
  • 15. PROFILE No Aspek Pengembangan yang dinilai Kekuatan Kelemahan Kebutuhan 2 Kognisi Anak dapat menyebutkan nama- nama buah, hewan Belum mampu membedakan 2 obyek lebih besar Membedakan 2 obyek lebih besar 3 Bahasa Mampu menjawab pertanyaan teman Belum mampu untuk menyapa/bertanya terlebih dahulu menyapa/bertanya terlebih dahulu 4 Fisik Motorik Dapat berjalan lurus Belum mampu naik turun tangga. mampu naik turun tangga. 5. Sosial dan Emosi Mampu menunjukkan reaksi marah Belum mampu menunjukkan reaksi senang mampu menunjukkan reaksi senang 6. Program Khusus Kesimpulan :……………………………………….. Rekomendasi :………………………………………… Potensi :………………………………………..
  • 18.  PPI merupakan rumusan program pembelajaran yang disusun dan dikembangkan yang didasarkan atas hasil asesmen terhadap kemampuan individu anak.
  • 19. PROGRAM PENDIDIKAN INDIVIDUAL (PPI)  PPI merupakan salah satu upaya untuk mengembangkan kemampuan anak berkebutuhan khusus yang bersifat heterogen, baik dalam hal jenis maupun kemampuannya.  Dengan program pembelajaran/pendidikan yang diindividualisasikan ini, memungkinkan anak berkebutuhan khusus dapat terlayani secara optimal.
  • 20. • PPI merupakan program yang dinamis, artinya sensitif terhadap berbagai perubahan dan kemajuan anak. • PPI disusun oleh satu tim, semuanya bertanggung jawab terhadap program.
  • 21. Tujuan PPI • Program yg diindividualkan berguna untuk menemukan berbagai kebutuhan khas yg dimiliki anak. • Membantu guru mengadaptasikan program umum / program khusus bagi ABK yg didasarkan kekuatan, kelemahan, atau minat mereka. • Merupakan suatu upaya untuk mengadaptasi kurikulum umum kepada anak berkesulitan belajar secara individual. • Memberikan bantuan berupa bimbingan fleksibel terhadap anak dan orangtua.
  • 22. Langkah-langkah menyusun PPI • Guru PAUD, keluarga, Kepsek, GPK, Psikolog dll Membentuk tim • Kelebihan • Kelemahan • Kebutuhan Penilaian • Jangka Panjang • Jangka Pendek Mengembangkan tujuan •Indikator •Metode •Prosedur •Evaluasi •dll Mengembangkan RPP
  • 23. Tim PPI • Pengembangan PPI dilakukan oleh Tim yang terdiri dari: guru PAUD, keluarga, kepala sekolah, Guru Pendidikan Khusus (GPK) dan atau guru Pendamping ABK serta guru Bimbingan Konseling/ Konselor (BK/K), psikolog dan tenaga ahli lain
  • 24. Langkah 2: Menilai Kekuatan, Kelemahan, & Minat Anak : • Hasil tes formal dan informal selama identifikasi. • Hasil evaluasi & observasi formal oleh guru. • Hasil survei tentang minat & kebutuhan anak. • Hasil evaluasi / pendapat orangtua melalui daftar cek / kuesioner. • Informasi dari berbagai sumber yg relevan, misalnya informasi dari BK sekolah, atau dari ahli bidang studi tertentu.
  • 25. Langkah 3: Menyusun tujuan jangka panjang & pendek • Tujuan jangka panjang disiapkan untuk dilaksanakan selama setahun, yg diambil langsung dari kurikulum umum. Sedangkan tujuan jangka pendek dikemas oleh guru untuk pembelajaran khusus didasarkan hasil analisis kekuatan, kelemahan, minat, dan tujuan kurikuler yg telah ditetapkan. • Tujuan jangka pendek hendaknya spesifik, tepat, dapat diukur (kuantitatif).
  • 26. Langkah 4: Merancang Metoda, Prosedur dan penilaian Pembelajaran • Setiap murid memiliki keunikan sendiri. • Guru harus menyesuaikan dengan gaya belajar yg lebih disukai anak; visual, auditif, taktil.
  • 27. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran • Rencana pembelajaran/pengembangan yang dibuat untuk satu atau dua kali pertemuan. • RPP terintegrasi • RPP Individual
  • 28. Format PPI minimal berisi • Nama AUD • Nama sekolah/kelas • Alamat AUD / sekolah • Tanggal lahir • Tanggal pertemuan PPI • Tanggal penempatan AUD di kelas regular dan atau penempatan AUD Berkebutuhan Khusus di kelas pengembangan individu (bidang orientasi dan mobilitas, bina komunikasi dan persepsi serta irama, bina wicara) • Tanggal berakhir • Tujuan satu semester • Tujuan setiap aktivitas dalam kegiatan harian • Kesimpulan dari informasi tentang AUD pada saat ini
  • 29.
  • 30. STUDI KASUS • BERDASARKAN HASIL ASESMEN BUATLAH PROGRAM PEMBELAJARAN INDIVIDUAL.