SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
10 Kerajaan Dengan Masa Pemerintahan Paling Lama
Sepanjang sejarah, banyak kerajaan yang jatuh dan bangun. Namun dapat terlihat dari
sejarah pula kerajaan yang paling bertahan lama. Kerajaan apa saja itu ??
10. Kerajaan Portugis:
Kerajaan Portugis terkenal karena memiliki angkatan laut terkuat sepanjang sejarah.
Namun angkatan daratnya kurang dikenal sampai tahun 1999. Kerajaan ini bertahan
selama 584 tahun dan merupakan kerajaan global yang menguasai 4 benua. Berdiri
pada tahun 1415 saat Portugis menguasai Cueta, kota Islam di Afrika Utara. Ekspansi
berlanjut ke Afrika, India, Asia, dan hingga ke Amerika. Setelah Perang Dunia II sampai
1999, Portugal menyerah kepada Cina. Kerajaan Portugis banyak dapat menguasai
wilayah karena memiliki senjata yang luar biasa. Angkatan lautnya yang kuat
memungkinkan mereka bertukar gula, budak, dan emas dari laut. Kerajaan Portugis
runtuh karena beberapa faktor seperti tekanan internasional dan ekonomi.
9. Kerajaan Ottoman:
Kekuatan Kerajaan Ottoman mencakup 3 benua dengan budaya, agama, dan bahasa
yang berbeda-beda. Kerajaan ini bertahan selama 623 tahun, dari 1299 sampai 1922.
Kerajaan Ottoman dimulai dari wilayah kecil Turki setelah lemahnya Kerajaan
Byzantium. Kerajaan ini menguasai Konstantinopel tahun 1453 dan memperluas
wilayah hingga Eropa dan Afrika Utara. Perang Saudara pada awal 1900-an yang diikuti
Perang Dunia I menandai runtuhnya kerajaan ini. Inflasi, pengangguran, dan kompetisi
adalah faktor kunci runtuhnya Kerajaan Ottoman.
8. Kerajaan Khmer:
Kerajaan Khmer yang beribukota di Angkor (sekarang Angkor Wat) merupakan salah
satu monumen religius terbesar di dunia. Kerajaan Khmer berdiri pada tahun 802 saat
Jayavarman II mendeklarasikan dirinya sebagai raja wilayah Kamboja. Pada tahun
1432 kerajaan ini terpecah. Banyak teori yang menjelaskan penyebab runtuhnya
kerajaan ini. Beberapa di antaranya ialah hilangnya tenaga kerja, degenerasi sistem
manajemen air, dan yang terpenting adalah hasil panen yang lemah. Pendapat lain
mengatakan Kerajaan Sukhothai menduduki Angkor pada tahun 1400-an.
7. Kerajaan Ethiopia:
Kerajaan ini berdiri pada tahun 1270 ketika Dinasti Solomonid menjatuhkan Dinasti
Zagwe dan mendeklarasikan Raja Solomon sebagai raja bagi penduduk Habesha. Dari
sana, dinasti tersebut menjadi kerajaan yang menguasai Ethiopia. Mendekati tahun
1895, Italia menyatakan perang terhadap Kerjaan Ethiopia. Tahun 1935, Benito
Mussolini memimpin tentara Italia untuk menyerang Ethiopia selama 7 bulan dan
akhirnya Italia mengumumkan kemenangannya. Tahun 1936-1941, Italia menguasai
wilayah ini.
6. Kerajaan Kanem:
Kerajaan Kanem berdiri sekitar tahun 700 dan bertahan hingga 1376. Kerajaan ini
terletak ini wilayah yang sekarang disebut Chad, Libya, dan sebagian Niger. Penduduk
Zaghawa pertama kali menyatakan ibukota pada tahun 700 di kota N'jimi. Kerajaan ini
terbagi menjadi 2 dinasti: Duguwa dan Sayfawa yang membawa agama Islam ke dalam
kerajaan ini. Bulala menduduki N'jimi dan akhirnya mengambil alih Kerajaan Kanem.
5. Kerajaan Romawi Suci:
Kerajaan Romawi Suci merupakan pecahan dari Kerajaan Romawi Barat dengan titah
langsung dari Gereja Katolik Romawi. Namanya diambil dari fakta bahwa kaisarnya
dipilih berdasarkan pemilihan umum dan disematkan mahkota oleh paus di Roma.
Kekaisaran ini bertahan dari tahun 962 sampai 1806. Kekaisaran dimulai saat Otto I
mendeklarasikan diri sebagai Raja Jerman. Kekaisaran ini menguasai 300 wilayah.
Pada tahun 1648, kerajaan ini mulai terpecah-pecah.
4. Kerajaan Silla:
Kerajaan Silla berdiri pada 57 SM dan meliputi Korea Utara dan Selatan. Kin Park
Hyeokgeose merupakan raja pertamanya dan menguasai 4 kerajaan di sepanjang
Peninsula Korea. Dinasti Tang dan Cina dan Kerjaan Silla berperang pada abad ke-7
namun Silla dapat mengalahkannya.
3. Republik Venice:
Kerajaan Venesia terkenal dengan angkatan lautnya yang telah menguasai wilayah dari
Eropa hingga Mediterania dengan kota penting seperti Siprus dan Crete di dalamnya.
Venesia berkuasa sepanjang 1.100 tahun, dari 697 hingga 1797. Kerajaan ini berdiri
saat Kerajaan Romawi Barat jatuh ke tangan Italia. Kerajaan ini jatuh ketika kota
Piedmont jatuh ke tangan Perancis di bawah kepemimpinan Napoleon Bonaparte. Saat
Napoleon memberikan ultimatum, Doge Ludovico Manin menyerah pada tahun 1797
dan Venice berada di bawah kekuasaan Napoleon.
2. Kerajaan Kush:
Kerajaan Kush bertahan dari 1070 SM sampai tahun 350 yang sekarang dikenal
dengan Republik Sudan. Kerajaan ini sangat bergantung pada kayu sebagai bahan
ekspor utama karena sulit untuk memperdagangkan besi dan emas. Diduga kerajaan ini
runtuh akibat serangan dari suku gurun, namun para ilmuwan berpendapat keruntuhan
tersebut dikarenakan deforestasi yang dilakukan sehingga persediaan kayu mereka
menipis. Jadi bisa dikatakan Kerajaan Kush meruntuhkan dirinya sendiri dengan
menghabiskan kayu untuk industri tanpa ada penanggulangannya.
1. Kerajaan Romawi Timur:
Kerajaan Romawi tidak hanya kerjaan paling terkenal dalam sejarah namun juga
kerajaan yang paling lama bertahan. Kerajaan ini bertahan di berbagai era namun
tepatnya dari 27 SM sampai tahun 1453 dengan lama bertahan selama 1480 tahun.
Kerajaan ini menguasai wilayah Mediterania hingga Italia. Kerajaan Romawi Barat
pecah pada tahun 476 saat Jerman menyingkirkan Romulus Augustus dari kursi
kekaisaran, namun Kerajaan Romawi Timur tetap bertahan

More Related Content

What's hot

Kerajaan ternate dan tidore
Kerajaan ternate dan tidoreKerajaan ternate dan tidore
Kerajaan ternate dan tidoreMhd Canales
 
Kerajaan Ternate
Kerajaan TernateKerajaan Ternate
Kerajaan Ternatelise_ti
 
Imperialisme dan kolonialisme klmp 4
Imperialisme dan kolonialisme klmp 4Imperialisme dan kolonialisme klmp 4
Imperialisme dan kolonialisme klmp 4Tita Rosita
 
Lahirnya kolonialisme & imperialisme
Lahirnya kolonialisme & imperialismeLahirnya kolonialisme & imperialisme
Lahirnya kolonialisme & imperialismeFreselin Lambey
 
Kerajaan ternate tidore (fikRi)
Kerajaan ternate tidore (fikRi)Kerajaan ternate tidore (fikRi)
Kerajaan ternate tidore (fikRi)fikri lutfi
 
Kolonialisme & Imperialisme
Kolonialisme & ImperialismeKolonialisme & Imperialisme
Kolonialisme & ImperialismeAhmadFaqih16
 
Kelompok 9 Kerajaan Tidore (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indon...
Kelompok 9 Kerajaan Tidore (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indon...Kelompok 9 Kerajaan Tidore (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indon...
Kelompok 9 Kerajaan Tidore (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indon...Mulia Fathan
 
Kedatangan bangsa eropa
Kedatangan bangsa eropaKedatangan bangsa eropa
Kedatangan bangsa eropalisa widya
 
Kerajaan Islam di Maluku Kel-5
Kerajaan Islam di Maluku Kel-5Kerajaan Islam di Maluku Kel-5
Kerajaan Islam di Maluku Kel-5Risty Satriani
 
Perkembangan kolonialisme dan imperialisme barat
Perkembangan kolonialisme dan imperialisme baratPerkembangan kolonialisme dan imperialisme barat
Perkembangan kolonialisme dan imperialisme baratAdjie Triananta
 
Kerajaan Aceh & Ternate Tidore + Peninggalan Bercorak Islam
Kerajaan Aceh & Ternate Tidore + Peninggalan Bercorak Islam Kerajaan Aceh & Ternate Tidore + Peninggalan Bercorak Islam
Kerajaan Aceh & Ternate Tidore + Peninggalan Bercorak Islam Zikri Andhika
 
Perkembangan Kolonialisme dan Imperialisme Barat
Perkembangan Kolonialisme dan Imperialisme BaratPerkembangan Kolonialisme dan Imperialisme Barat
Perkembangan Kolonialisme dan Imperialisme BaratArdhia Pramesti
 
KERAJAAN ISLAM DI MALUKU UTARA
KERAJAAN ISLAM DI MALUKU UTARAKERAJAAN ISLAM DI MALUKU UTARA
KERAJAAN ISLAM DI MALUKU UTARAAryansa Dewi
 
Perkembangan kolonialisme dan imperialisme barat di indonesia
Perkembangan kolonialisme dan imperialisme barat di indonesia Perkembangan kolonialisme dan imperialisme barat di indonesia
Perkembangan kolonialisme dan imperialisme barat di indonesia Resma Puspitasari
 
Pengaruh keunggulan lokasi terhadap kegiatan kolonialisme di Indonesia
Pengaruh keunggulan lokasi terhadap kegiatan kolonialisme di IndonesiaPengaruh keunggulan lokasi terhadap kegiatan kolonialisme di Indonesia
Pengaruh keunggulan lokasi terhadap kegiatan kolonialisme di IndonesiaSinta Yunia Tribudiani
 
Imperialisme dan kolonialisme barat di indonesia
Imperialisme dan kolonialisme barat di indonesiaImperialisme dan kolonialisme barat di indonesia
Imperialisme dan kolonialisme barat di indonesiaGusti Arianzana
 

What's hot (20)

Kerajaan ternate dan tidore
Kerajaan ternate dan tidoreKerajaan ternate dan tidore
Kerajaan ternate dan tidore
 
Kerajaan Ternate
Kerajaan TernateKerajaan Ternate
Kerajaan Ternate
 
Imperialisme dan kolonialisme klmp 4
Imperialisme dan kolonialisme klmp 4Imperialisme dan kolonialisme klmp 4
Imperialisme dan kolonialisme klmp 4
 
Lahirnya kolonialisme & imperialisme
Lahirnya kolonialisme & imperialismeLahirnya kolonialisme & imperialisme
Lahirnya kolonialisme & imperialisme
 
Kesultanan ternate dan tidore
Kesultanan ternate dan tidoreKesultanan ternate dan tidore
Kesultanan ternate dan tidore
 
Kerajaan ternate tidore (fikRi)
Kerajaan ternate tidore (fikRi)Kerajaan ternate tidore (fikRi)
Kerajaan ternate tidore (fikRi)
 
Kolonialisme & Imperialisme
Kolonialisme & ImperialismeKolonialisme & Imperialisme
Kolonialisme & Imperialisme
 
Kerajaan ternate dan tidore
Kerajaan ternate dan tidoreKerajaan ternate dan tidore
Kerajaan ternate dan tidore
 
Kelompok 9 Kerajaan Tidore (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indon...
Kelompok 9 Kerajaan Tidore (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indon...Kelompok 9 Kerajaan Tidore (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indon...
Kelompok 9 Kerajaan Tidore (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indon...
 
Kedatangan bangsa eropa
Kedatangan bangsa eropaKedatangan bangsa eropa
Kedatangan bangsa eropa
 
Kerajaan Islam di Maluku Kel-5
Kerajaan Islam di Maluku Kel-5Kerajaan Islam di Maluku Kel-5
Kerajaan Islam di Maluku Kel-5
 
Perkembangan kolonialisme dan imperialisme barat
Perkembangan kolonialisme dan imperialisme baratPerkembangan kolonialisme dan imperialisme barat
Perkembangan kolonialisme dan imperialisme barat
 
Kerajaan Tidore
Kerajaan TidoreKerajaan Tidore
Kerajaan Tidore
 
Kerajaan Aceh & Ternate Tidore + Peninggalan Bercorak Islam
Kerajaan Aceh & Ternate Tidore + Peninggalan Bercorak Islam Kerajaan Aceh & Ternate Tidore + Peninggalan Bercorak Islam
Kerajaan Aceh & Ternate Tidore + Peninggalan Bercorak Islam
 
Perkembangan Kolonialisme dan Imperialisme Barat
Perkembangan Kolonialisme dan Imperialisme BaratPerkembangan Kolonialisme dan Imperialisme Barat
Perkembangan Kolonialisme dan Imperialisme Barat
 
KERAJAAN ISLAM DI MALUKU UTARA
KERAJAAN ISLAM DI MALUKU UTARAKERAJAAN ISLAM DI MALUKU UTARA
KERAJAAN ISLAM DI MALUKU UTARA
 
Perkembangan kolonialisme dan imperialisme barat di indonesia
Perkembangan kolonialisme dan imperialisme barat di indonesia Perkembangan kolonialisme dan imperialisme barat di indonesia
Perkembangan kolonialisme dan imperialisme barat di indonesia
 
Pengaruh keunggulan lokasi terhadap kegiatan kolonialisme di Indonesia
Pengaruh keunggulan lokasi terhadap kegiatan kolonialisme di IndonesiaPengaruh keunggulan lokasi terhadap kegiatan kolonialisme di Indonesia
Pengaruh keunggulan lokasi terhadap kegiatan kolonialisme di Indonesia
 
Imperialisme dan kolonialisme barat di indonesia
Imperialisme dan kolonialisme barat di indonesiaImperialisme dan kolonialisme barat di indonesia
Imperialisme dan kolonialisme barat di indonesia
 
Kerajaan ternate dan tidore
Kerajaan ternate dan tidoreKerajaan ternate dan tidore
Kerajaan ternate dan tidore
 

Viewers also liked

School presentation
School presentationSchool presentation
School presentationmaria2015g
 
Competente noi, pentru o scoalâ(3)
Competente noi, pentru o scoalâ(3)Competente noi, pentru o scoalâ(3)
Competente noi, pentru o scoalâ(3)maria2015g
 
Prezentare proiect
Prezentare proiectPrezentare proiect
Prezentare proiectmaria2015g
 
Personalități ale culturii românești
Personalități ale culturii româneștiPersonalități ale culturii românești
Personalități ale culturii româneștimaria2015g
 
Competente noi, pentru o scoalâ(3)
Competente noi, pentru o scoalâ(3)Competente noi, pentru o scoalâ(3)
Competente noi, pentru o scoalâ(3)maria2015g
 
Mobilitate Sevilla
Mobilitate SevillaMobilitate Sevilla
Mobilitate Sevillamaria2015g
 
Sm presentation
Sm presentationSm presentation
Sm presentationmaria2015g
 
Cultural figures of Oas
Cultural figures of OasCultural figures of Oas
Cultural figures of Oasmaria2015g
 
Cei mai renumiti 11 sportivi romani
Cei mai renumiti 11 sportivi romaniCei mai renumiti 11 sportivi romani
Cei mai renumiti 11 sportivi romanimaria2015g
 
Romania presentation
Romania presentationRomania presentation
Romania presentationmaria2015g
 
Mobilitate individuala – praga, 2015
Mobilitate individuala – praga, 2015Mobilitate individuala – praga, 2015
Mobilitate individuala – praga, 2015maria2015g
 

Viewers also liked (15)

School presentation
School presentationSchool presentation
School presentation
 
Competente noi, pentru o scoalâ(3)
Competente noi, pentru o scoalâ(3)Competente noi, pentru o scoalâ(3)
Competente noi, pentru o scoalâ(3)
 
vijay (resume)
vijay (resume)vijay (resume)
vijay (resume)
 
Workshop+ppt
Workshop+pptWorkshop+ppt
Workshop+ppt
 
Prezentare proiect
Prezentare proiectPrezentare proiect
Prezentare proiect
 
Personalități ale culturii românești
Personalități ale culturii româneștiPersonalități ale culturii românești
Personalități ale culturii românești
 
Competente noi, pentru o scoalâ(3)
Competente noi, pentru o scoalâ(3)Competente noi, pentru o scoalâ(3)
Competente noi, pentru o scoalâ(3)
 
Mobilitate Sevilla
Mobilitate SevillaMobilitate Sevilla
Mobilitate Sevilla
 
Es romania
Es romaniaEs romania
Es romania
 
Sm presentation
Sm presentationSm presentation
Sm presentation
 
Cultural figures of Oas
Cultural figures of OasCultural figures of Oas
Cultural figures of Oas
 
Cei mai renumiti 11 sportivi romani
Cei mai renumiti 11 sportivi romaniCei mai renumiti 11 sportivi romani
Cei mai renumiti 11 sportivi romani
 
Romania presentation
Romania presentationRomania presentation
Romania presentation
 
Mobilitate individuala – praga, 2015
Mobilitate individuala – praga, 2015Mobilitate individuala – praga, 2015
Mobilitate individuala – praga, 2015
 
Recruitment & OD Supervisor
Recruitment & OD SupervisorRecruitment & OD Supervisor
Recruitment & OD Supervisor
 

Similar to 10 kerajaan dengan masa pemerintahan paling lama

Penjajahan barat atas dunia islam dan perjuangan kemerdekaan negara
Penjajahan barat atas dunia islam dan perjuangan kemerdekaan negaraPenjajahan barat atas dunia islam dan perjuangan kemerdekaan negara
Penjajahan barat atas dunia islam dan perjuangan kemerdekaan negaraMembangun city
 
Kebijakan voc dan pengaruhnya bagi rakyat indonesia
Kebijakan voc dan pengaruhnya bagi rakyat indonesiaKebijakan voc dan pengaruhnya bagi rakyat indonesia
Kebijakan voc dan pengaruhnya bagi rakyat indonesiaindrisukma
 
Bab 2 proses kebangkitan nasional
Bab 2 proses kebangkitan nasionalBab 2 proses kebangkitan nasional
Bab 2 proses kebangkitan nasionalcah bagoez87
 
KEDATANGAN BANGSA BARAT KE INDONESIA
KEDATANGAN BANGSA BARAT KE INDONESIAKEDATANGAN BANGSA BARAT KE INDONESIA
KEDATANGAN BANGSA BARAT KE INDONESIAIsna Nusa Kumalasari
 
Kerajaan Ternate & Tidore
Kerajaan Ternate & TidoreKerajaan Ternate & Tidore
Kerajaan Ternate & TidoreKay Nazarite
 
Sejarah Tingkatan 5 Bab1
Sejarah Tingkatan 5 Bab1Sejarah Tingkatan 5 Bab1
Sejarah Tingkatan 5 Bab1Tuisyen Geliga
 
Bab 1 Kolonialisme dan Imperialisme Eropa di Indonesia.pptx
Bab 1 Kolonialisme dan Imperialisme Eropa di Indonesia.pptxBab 1 Kolonialisme dan Imperialisme Eropa di Indonesia.pptx
Bab 1 Kolonialisme dan Imperialisme Eropa di Indonesia.pptxEdukasiSejarah
 
Thesis Defense.pptx
Thesis Defense.pptxThesis Defense.pptx
Thesis Defense.pptxFaisalAriij
 
Jaman penemuan daerah baru
Jaman penemuan daerah baruJaman penemuan daerah baru
Jaman penemuan daerah barumaranathatesa
 
Kolonialisme dan imperialisme barat di indonesia
Kolonialisme dan imperialisme barat di indonesiaKolonialisme dan imperialisme barat di indonesia
Kolonialisme dan imperialisme barat di indonesiaGalih Jembar Pangraksa
 
Zaman penjajahan
Zaman penjajahanZaman penjajahan
Zaman penjajahanFitri117
 
PPt Perkembangan isam abad petengahan
PPt Perkembangan isam abad petengahanPPt Perkembangan isam abad petengahan
PPt Perkembangan isam abad petengahanawalsepta84
 
78621671-Kedatangan-Belanda-Ke-Indonesia.ppt
78621671-Kedatangan-Belanda-Ke-Indonesia.ppt78621671-Kedatangan-Belanda-Ke-Indonesia.ppt
78621671-Kedatangan-Belanda-Ke-Indonesia.pptJimlifaraby
 

Similar to 10 kerajaan dengan masa pemerintahan paling lama (20)

Penjajahan barat atas dunia islam dan perjuangan kemerdekaan negara
Penjajahan barat atas dunia islam dan perjuangan kemerdekaan negaraPenjajahan barat atas dunia islam dan perjuangan kemerdekaan negara
Penjajahan barat atas dunia islam dan perjuangan kemerdekaan negara
 
Bangkitnya barat
Bangkitnya baratBangkitnya barat
Bangkitnya barat
 
Kebijakan voc dan pengaruhnya bagi rakyat indonesia
Kebijakan voc dan pengaruhnya bagi rakyat indonesiaKebijakan voc dan pengaruhnya bagi rakyat indonesia
Kebijakan voc dan pengaruhnya bagi rakyat indonesia
 
Bab 2 proses kebangkitan nasional
Bab 2 proses kebangkitan nasionalBab 2 proses kebangkitan nasional
Bab 2 proses kebangkitan nasional
 
KEDATANGAN BANGSA BARAT KE INDONESIA
KEDATANGAN BANGSA BARAT KE INDONESIAKEDATANGAN BANGSA BARAT KE INDONESIA
KEDATANGAN BANGSA BARAT KE INDONESIA
 
Sejarah wajib
Sejarah wajibSejarah wajib
Sejarah wajib
 
Kerajaan Ternate & Tidore
Kerajaan Ternate & TidoreKerajaan Ternate & Tidore
Kerajaan Ternate & Tidore
 
Sejarah Tingkatan 5 Bab1
Sejarah Tingkatan 5 Bab1Sejarah Tingkatan 5 Bab1
Sejarah Tingkatan 5 Bab1
 
2. tumbuhnya negara nasional
2. tumbuhnya negara nasional2. tumbuhnya negara nasional
2. tumbuhnya negara nasional
 
Sejarah indonesia isi
Sejarah indonesia isiSejarah indonesia isi
Sejarah indonesia isi
 
Agama (kelompok 3)
Agama (kelompok 3)Agama (kelompok 3)
Agama (kelompok 3)
 
Bab 1 Kolonialisme dan Imperialisme Eropa di Indonesia.pptx
Bab 1 Kolonialisme dan Imperialisme Eropa di Indonesia.pptxBab 1 Kolonialisme dan Imperialisme Eropa di Indonesia.pptx
Bab 1 Kolonialisme dan Imperialisme Eropa di Indonesia.pptx
 
Makalah dinasti utsmaniy
Makalah dinasti utsmaniyMakalah dinasti utsmaniy
Makalah dinasti utsmaniy
 
Thesis Defense.pptx
Thesis Defense.pptxThesis Defense.pptx
Thesis Defense.pptx
 
Jaman penemuan daerah baru
Jaman penemuan daerah baruJaman penemuan daerah baru
Jaman penemuan daerah baru
 
Kolonialisme dan imperialisme barat di indonesia
Kolonialisme dan imperialisme barat di indonesiaKolonialisme dan imperialisme barat di indonesia
Kolonialisme dan imperialisme barat di indonesia
 
Zaman penjajahan
Zaman penjajahanZaman penjajahan
Zaman penjajahan
 
PPt Perkembangan isam abad petengahan
PPt Perkembangan isam abad petengahanPPt Perkembangan isam abad petengahan
PPt Perkembangan isam abad petengahan
 
Materi 5
Materi 5Materi 5
Materi 5
 
78621671-Kedatangan-Belanda-Ke-Indonesia.ppt
78621671-Kedatangan-Belanda-Ke-Indonesia.ppt78621671-Kedatangan-Belanda-Ke-Indonesia.ppt
78621671-Kedatangan-Belanda-Ke-Indonesia.ppt
 

Recently uploaded

1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...MetalinaSimanjuntak1
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxssuser8905b3
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)PUNGKYBUDIPANGESTU1
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSdheaprs
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...Kanaidi ken
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajarHafidRanggasi
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 

Recently uploaded (20)

1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 

10 kerajaan dengan masa pemerintahan paling lama

  • 1. 10 Kerajaan Dengan Masa Pemerintahan Paling Lama Sepanjang sejarah, banyak kerajaan yang jatuh dan bangun. Namun dapat terlihat dari sejarah pula kerajaan yang paling bertahan lama. Kerajaan apa saja itu ?? 10. Kerajaan Portugis: Kerajaan Portugis terkenal karena memiliki angkatan laut terkuat sepanjang sejarah. Namun angkatan daratnya kurang dikenal sampai tahun 1999. Kerajaan ini bertahan selama 584 tahun dan merupakan kerajaan global yang menguasai 4 benua. Berdiri pada tahun 1415 saat Portugis menguasai Cueta, kota Islam di Afrika Utara. Ekspansi berlanjut ke Afrika, India, Asia, dan hingga ke Amerika. Setelah Perang Dunia II sampai 1999, Portugal menyerah kepada Cina. Kerajaan Portugis banyak dapat menguasai wilayah karena memiliki senjata yang luar biasa. Angkatan lautnya yang kuat memungkinkan mereka bertukar gula, budak, dan emas dari laut. Kerajaan Portugis runtuh karena beberapa faktor seperti tekanan internasional dan ekonomi. 9. Kerajaan Ottoman: Kekuatan Kerajaan Ottoman mencakup 3 benua dengan budaya, agama, dan bahasa yang berbeda-beda. Kerajaan ini bertahan selama 623 tahun, dari 1299 sampai 1922. Kerajaan Ottoman dimulai dari wilayah kecil Turki setelah lemahnya Kerajaan Byzantium. Kerajaan ini menguasai Konstantinopel tahun 1453 dan memperluas wilayah hingga Eropa dan Afrika Utara. Perang Saudara pada awal 1900-an yang diikuti Perang Dunia I menandai runtuhnya kerajaan ini. Inflasi, pengangguran, dan kompetisi adalah faktor kunci runtuhnya Kerajaan Ottoman. 8. Kerajaan Khmer: Kerajaan Khmer yang beribukota di Angkor (sekarang Angkor Wat) merupakan salah satu monumen religius terbesar di dunia. Kerajaan Khmer berdiri pada tahun 802 saat Jayavarman II mendeklarasikan dirinya sebagai raja wilayah Kamboja. Pada tahun 1432 kerajaan ini terpecah. Banyak teori yang menjelaskan penyebab runtuhnya kerajaan ini. Beberapa di antaranya ialah hilangnya tenaga kerja, degenerasi sistem manajemen air, dan yang terpenting adalah hasil panen yang lemah. Pendapat lain mengatakan Kerajaan Sukhothai menduduki Angkor pada tahun 1400-an. 7. Kerajaan Ethiopia: Kerajaan ini berdiri pada tahun 1270 ketika Dinasti Solomonid menjatuhkan Dinasti Zagwe dan mendeklarasikan Raja Solomon sebagai raja bagi penduduk Habesha. Dari
  • 2. sana, dinasti tersebut menjadi kerajaan yang menguasai Ethiopia. Mendekati tahun 1895, Italia menyatakan perang terhadap Kerjaan Ethiopia. Tahun 1935, Benito Mussolini memimpin tentara Italia untuk menyerang Ethiopia selama 7 bulan dan akhirnya Italia mengumumkan kemenangannya. Tahun 1936-1941, Italia menguasai wilayah ini. 6. Kerajaan Kanem: Kerajaan Kanem berdiri sekitar tahun 700 dan bertahan hingga 1376. Kerajaan ini terletak ini wilayah yang sekarang disebut Chad, Libya, dan sebagian Niger. Penduduk Zaghawa pertama kali menyatakan ibukota pada tahun 700 di kota N'jimi. Kerajaan ini terbagi menjadi 2 dinasti: Duguwa dan Sayfawa yang membawa agama Islam ke dalam kerajaan ini. Bulala menduduki N'jimi dan akhirnya mengambil alih Kerajaan Kanem. 5. Kerajaan Romawi Suci: Kerajaan Romawi Suci merupakan pecahan dari Kerajaan Romawi Barat dengan titah langsung dari Gereja Katolik Romawi. Namanya diambil dari fakta bahwa kaisarnya dipilih berdasarkan pemilihan umum dan disematkan mahkota oleh paus di Roma. Kekaisaran ini bertahan dari tahun 962 sampai 1806. Kekaisaran dimulai saat Otto I mendeklarasikan diri sebagai Raja Jerman. Kekaisaran ini menguasai 300 wilayah. Pada tahun 1648, kerajaan ini mulai terpecah-pecah. 4. Kerajaan Silla: Kerajaan Silla berdiri pada 57 SM dan meliputi Korea Utara dan Selatan. Kin Park Hyeokgeose merupakan raja pertamanya dan menguasai 4 kerajaan di sepanjang Peninsula Korea. Dinasti Tang dan Cina dan Kerjaan Silla berperang pada abad ke-7 namun Silla dapat mengalahkannya. 3. Republik Venice: Kerajaan Venesia terkenal dengan angkatan lautnya yang telah menguasai wilayah dari Eropa hingga Mediterania dengan kota penting seperti Siprus dan Crete di dalamnya. Venesia berkuasa sepanjang 1.100 tahun, dari 697 hingga 1797. Kerajaan ini berdiri saat Kerajaan Romawi Barat jatuh ke tangan Italia. Kerajaan ini jatuh ketika kota Piedmont jatuh ke tangan Perancis di bawah kepemimpinan Napoleon Bonaparte. Saat Napoleon memberikan ultimatum, Doge Ludovico Manin menyerah pada tahun 1797 dan Venice berada di bawah kekuasaan Napoleon. 2. Kerajaan Kush: Kerajaan Kush bertahan dari 1070 SM sampai tahun 350 yang sekarang dikenal dengan Republik Sudan. Kerajaan ini sangat bergantung pada kayu sebagai bahan ekspor utama karena sulit untuk memperdagangkan besi dan emas. Diduga kerajaan ini runtuh akibat serangan dari suku gurun, namun para ilmuwan berpendapat keruntuhan tersebut dikarenakan deforestasi yang dilakukan sehingga persediaan kayu mereka menipis. Jadi bisa dikatakan Kerajaan Kush meruntuhkan dirinya sendiri dengan menghabiskan kayu untuk industri tanpa ada penanggulangannya. 1. Kerajaan Romawi Timur: Kerajaan Romawi tidak hanya kerjaan paling terkenal dalam sejarah namun juga
  • 3. kerajaan yang paling lama bertahan. Kerajaan ini bertahan di berbagai era namun tepatnya dari 27 SM sampai tahun 1453 dengan lama bertahan selama 1480 tahun. Kerajaan ini menguasai wilayah Mediterania hingga Italia. Kerajaan Romawi Barat pecah pada tahun 476 saat Jerman menyingkirkan Romulus Augustus dari kursi kekaisaran, namun Kerajaan Romawi Timur tetap bertahan