SlideShare a Scribd company logo
1
JURNAL REVIEW: PERBANDINGAN SISTEM OPERASILINUX
DENGAN SISTEM OPERASIWINDOWS
Imam Yunianto1
, Krisna Adhiyarta2
imam.yunianto@ibm.ac.id1
krisna.adhiyarta@budiluhur.ac.id2
Institut Bisnis Muhammadiyah Bekasi1
,
Universitas Budi Luhur Jakarta2
ABSTRACT
Operating Systems are four components that must not be absent for Information Systems.
For companies that have implemented a computerized system as part of the company's
operational support, must pay attention to what Operating Systems are good for the
company. Including the advantages and company budget for Information Technology. To
get a good Operating System in accordance with office needs, a comparison of the
Windows Operating System and Linux Operating System. The results of the comparison of
these two Operating Systems can be input for deciding which Operating System is suitable
for the company.
Keywords: Windows Operating System, Linux Operating System, Operating System
Comparison,
I. PENDAHULUAN
Sistem operasi adalah salah satu
empat komponen utama dari komputer
(buku ajar sistem operasi) di mana
sistem operasi adalah penghubung atara
pengguna komputer (Brainware)
dengan perangkat keras (Hardware)
yang bertujuan agar pengguna lebih
nyaman dalam memakai komputer dan
lebih efisien dalam penggunaan sumber
daya sistem komputer.
Sebagai penghubung antara
pengguna komputer dengan perangkat
keras, peran sistem operasi sangatlah
vital, sehingga jika sistem operasi baik,
maka kenyamanan dari pengguna dan
kerja dari komputer akan lebih
maksimal. Untuk itu perusahaan besar
yang sudah menerapkan sistem
informasi dalam menjalankan
perusahaannya, sangat bergantung
dengan sistem operasi yang handal
untuk mendukung operasional
perusahaan. Net Market Share, dalam
artikelnya menempatkan Windows
sebagai pemimpin pasar sistem operasi
diikuti oleh sistem operasi MAC dan
Linux. [1].
Dengan memimpin pasar sistem
operasi dunia, timbul pertanyaan,
apakah kinerja kompetitor dari Widows
bisa lebih baik dari sistem operasi
sistem operasi MAC atau Linux?
Terutama dari perfomance sistem
operasi dalam sistem komputer. Untuk
menjawab pertanyan tersebut, maka
penulis ingin meneliti tentang
perbandingan dari Sistem Operasi
Windows dengan Sistem Operasi Linux.
Salah satu metode penelitian dari
perbandingan kedua sistem operasi
tersebut dengan me-review jurnal yang
membahas tentang perbandingan sistem
operasi Windows dengan sistem operasi
Linux.
2
II. PUSTAKA
Sistem Operasi
Sistem operasi berfungsi ibarat
pemerintah dalam suatu negara, dalam arti
membuat kondisi komputer agar dapat
menjalankan program secara benar. [2].
Menurut Abdul Kadir (2013:164), Sistem
operasi adalah program terpenting dari
program-program yang terdapat dalam
sistem komputer. Sistem operasi dapat
dianggap sebagai program kontrol yang
bertugas untuk menjalankan program-
program lain yang ada di dalam komputer
[3]. Sebuah OS (Sistim Operasi)
memperluas mesin dan memberikan
programmer cara lebih sederhana untuk
bekerja dengan perangkat keras. [4].
Sistem Operasi Windows
Versi pertama Microsoft Windows,
yang disebut dengan Windows 1.0, dirilis
pada tanggal 20 November 1985. Pada
awalnya Windows versi 1.0 ini hendak
dinamakan dengan Interface Manager,
akan tetapi Rowland Hanson, kepala
bagian pemasaran di Microsoft
Corporation, meyakinkan para petinggi
Microsoft bahwa nama “Windows” akan
lebih “memikat” konsumen. [5].
Menurut Dony Ariyus (2010:137)
“Windows adalah salah satu software
system operasi yang dikeluarkan oleh
perusahaan Microsoft Inc. Microsoft
Windows adalah software system
informasi yang paling popular untuk para
pengguna PC. Tampilan Windows yang
“userfriendly” membuatnya menjadi
pilihan utama.” [3].
Sistem Operasi Linux
Linux adalah sistem operasi mirip
Unix yang dulu dirancang untuk
memberikan pengguna PC OS gratis atau
tingkat rendah sebanding dengan sistem
Unix tradisional dan lebih mahal. [4].
III. PEMBAHASAN
Di dalam penelitian ini, penulis
telah mencari jurnal yang membahas
tentang perbandingan dari Sistem Operasi
Windows dengan Sistem Operasi Linux.
Hasilnya hanya didapatkan tiga jurnal yang
membahas perbandingan antara Sistem
Operasi Windows dan Sistem Operasi
Linux. Yang pertama “Comparison of
Windows and Linux Operating Systems in
Advanced Features” [6], lalu
“Perfomance Evaluation of Linux and
Windows Operation System” dan
“ANALISIS KINERJA WINDOWS
SERVER DAN LINUX SERVER
TERHADAP RESPONS TIME SQUID
PROX” [7].
Di dalam jurnal Comparison of
Windows and Linux Operating Systems in
Advanced Features, sistem operasi
Windows dibandingkan dengan Sistem
operasi Linux dalam dua puluh tiga
aspek tinjauan. Hasil dari perbandingan
dua puluh tiga aspek ini dapat dilihat
pada laporan investigasi literatur di
bawah ini.
3
Tabel 1 Laporan Investigasi Literatur
4
Selanjutnya adalah jurnal “Perfomance
Evaluation of Linux and Windows
Operation System”. Dalam jurnal ini
terdapat dua perbandingan. Perbandingan
pertama ditunjukan pada laporan
.
invetitagasi literatur tabel 2 Laporan
Investigasi Literatur dan perbandingan
kedua ditunjukan pada laporan tabel 3
Laporan Investigasi Literatur.
Tabel 2 Laporan Investigasi Literatur
5
Selanjutnya adalah jurnal
“ANALISIS KINERJA WINDOWS
SERVER DAN LINUX SERVER
TERHADAP RESPONS TIME SQUID
PROX”. Dalam jurnal ini perbandingan
Sistem Operasi Windows dengan Sistem
Operasi Linux menggunakan sistem operasi
server. Kedua sistem operasi ini diuji
dengan aspek tinjauan kecepatan. Dalam
mengukur kecepatan, diguanakan dua
browser yakni Mozila Firefox dan Internet
Explorer. Alamat website yang digunakan
terdapat lima website yaitu okezone.com,
kaskus.com, exploreyouthbrain,
ganool.com dan bhineka.com.
Untuk melihat hasil perbandingan
itu dapat dilihat dari tabel di bawah ini
Tabel 3 Laporan Investigasi Literatur
6
VII. KESIMPULAN
Dari tiga jurnal yang meneliti
tentang perbandingan Sistem Operasi
Windows dengan Sistem Operasi Linux
dihasilkan dua jurnal yang mencatatkan
hasil perbandingan dengan kelebihan dan
kekurangan masing- masing. Untuk jurnal
“Analisis Kinerja Windows Server dan
Linux Server Terhadap Respons Time
Squid Prox dihasilkan bahwa Linux server
lebih cepat dari windows server.
Tabel 4 Laporan Investigasi Literatur
DAFTAR PUSTAKA
Abilash, P & Abinay Sri vastav V.
(2015). Comparison of Windows
and Linux Operating Systems
inAdvanced Features, Journal of
Engineering Reaseach and
aplications, vol 5 issue 2 Part 3.
Anthu Priya Rani. P dan Rohini V.
(2017). Performance Evaluation of
Recent Windows Operating
Systems, International Journal of
Innovative Reasearch in Advaced
Engineering (IJIRAE), issue 03 Vol
4.
Irianto, Jelang Fajar. (2018).
Perkembangan Sistem Operasi
Windows, It Sharing for Indonesia
Open Knowledge (ILMUTI).
Nelfira dan Diana Silvia. (tahun)
Rancang Bangun Aplikasi
Pembelajaran Sistem Operasi
Windows Pada Matakuliah Sistim
Operasi di STMIK Indonesia
Padang Berbasis
Multimedia Interaktif.”, Jurnal
Edik Informatika V2i2.
Sirait, Parulian & R. Fanry Siahaan.
(2019). Analisis Kinerja
Windows Server dan Linux
Server Terhadap Respons
Time Squid Proxy, Journal of
Informatic Pelita Nusantara,
Volume 4 No. 2
Watriantos, R & I Purnama. (2018).
Buku Ajar Sistem Operasi.
Ponorogo: Uwais Inspirasi
Indonesia
Pusparisa, Yosepha. (2019).
Microsoft Windows 10 Kuasai
Sistem Operasi Dunia.
Available online:
https://databoks.katadata.co.id
/datap
ublish/2020/01/15/microsoft-
windows-10-kuasai-pasar-
sistem- operasi-dunia,
diunduh pada tanggal 22 juli
2020 pukul 19.49.

More Related Content

Similar to 1. Perbandingan SO Linux.pdf

Bab7 software
Bab7 softwareBab7 software
Bab7 software
Mila Masduki Masduki
 
makalah Sistem operasi
makalah Sistem operasimakalah Sistem operasi
makalah Sistem operasi
Akmaall Akmaall
 
artikel sistem operasi
artikel sistem operasiartikel sistem operasi
artikel sistem operasi
Alwi Ikhwan Al-Karim
 
Apsi (modul 2)
Apsi  (modul 2)Apsi  (modul 2)
Apsi (modul 2)
manja purnasari
 
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UASSIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
PutriSari0697
 
Tb 1 sim kelompok 8 kinerja sistem operasi
Tb 1 sim kelompok 8 kinerja sistem operasiTb 1 sim kelompok 8 kinerja sistem operasi
Tb 1 sim kelompok 8 kinerja sistem operasi
giatamaistian1
 
Makalah system operasi amir
Makalah system operasi amirMakalah system operasi amir
Makalah system operasi amir
Amir Net
 
Remedial kjd (farhan al farizi)
Remedial kjd (farhan al farizi)Remedial kjd (farhan al farizi)
Remedial kjd (farhan al farizi)
farhan al farizi
 
Artikel Sistem Operasi
Artikel Sistem OperasiArtikel Sistem Operasi
Artikel Sistem Operasi
Ahmad Effendi
 
Remedial kjd artikel sistem operasi
Remedial kjd artikel sistem operasiRemedial kjd artikel sistem operasi
Remedial kjd artikel sistem operasi
farhan al farizi
 
Sistem operasi berbasis gui
Sistem operasi berbasis guiSistem operasi berbasis gui
Sistem operasi berbasis gui
Eka Lidia
 
Ppt tugas uas, fathia suwaninda,hapzi ali ,universitas mercu buana , 2017 ,ja...
Ppt tugas uas, fathia suwaninda,hapzi ali ,universitas mercu buana , 2017 ,ja...Ppt tugas uas, fathia suwaninda,hapzi ali ,universitas mercu buana , 2017 ,ja...
Ppt tugas uas, fathia suwaninda,hapzi ali ,universitas mercu buana , 2017 ,ja...
fathiamunaf
 
COMPUTER SYSTEM ENGINEERING
COMPUTER SYSTEM ENGINEERINGCOMPUTER SYSTEM ENGINEERING
COMPUTER SYSTEM ENGINEERING
Listyowatik (Yanie)
 
Sim, adistya desmyana, prof. dr. hapzi ali, cma, sistem manajemen database, u...
Sim, adistya desmyana, prof. dr. hapzi ali, cma, sistem manajemen database, u...Sim, adistya desmyana, prof. dr. hapzi ali, cma, sistem manajemen database, u...
Sim, adistya desmyana, prof. dr. hapzi ali, cma, sistem manajemen database, u...
AdistyaDesmyana
 
Analisa perbandingan antara windows 7 original dan non original
Analisa perbandingan antara windows 7 original dan non originalAnalisa perbandingan antara windows 7 original dan non original
Analisa perbandingan antara windows 7 original dan non original
Yoshua Habibnur
 
Bab 7 - Pengembangan Sistem
Bab 7  - Pengembangan SistemBab 7  - Pengembangan Sistem
Bab 7 - Pengembangan Sistem
Shelly Intan Permatasari
 
Artikel sistem operasi
Artikel sistem operasiArtikel sistem operasi
Artikel sistem operasi
celvinkristian
 
Artikel sistem operasi
Artikel sistem operasi Artikel sistem operasi
Artikel sistem operasi
Vinka Ayuningtyas
 
Tugas 1-rpl
Tugas 1-rplTugas 1-rpl
Tugas 1-rpl
Anang Aris Widodo
 
Ayu widiyan(os)
Ayu widiyan(os)Ayu widiyan(os)
Ayu widiyan(os)
Ayu Widiya Ningrum
 

Similar to 1. Perbandingan SO Linux.pdf (20)

Bab7 software
Bab7 softwareBab7 software
Bab7 software
 
makalah Sistem operasi
makalah Sistem operasimakalah Sistem operasi
makalah Sistem operasi
 
artikel sistem operasi
artikel sistem operasiartikel sistem operasi
artikel sistem operasi
 
Apsi (modul 2)
Apsi  (modul 2)Apsi  (modul 2)
Apsi (modul 2)
 
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UASSIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
 
Tb 1 sim kelompok 8 kinerja sistem operasi
Tb 1 sim kelompok 8 kinerja sistem operasiTb 1 sim kelompok 8 kinerja sistem operasi
Tb 1 sim kelompok 8 kinerja sistem operasi
 
Makalah system operasi amir
Makalah system operasi amirMakalah system operasi amir
Makalah system operasi amir
 
Remedial kjd (farhan al farizi)
Remedial kjd (farhan al farizi)Remedial kjd (farhan al farizi)
Remedial kjd (farhan al farizi)
 
Artikel Sistem Operasi
Artikel Sistem OperasiArtikel Sistem Operasi
Artikel Sistem Operasi
 
Remedial kjd artikel sistem operasi
Remedial kjd artikel sistem operasiRemedial kjd artikel sistem operasi
Remedial kjd artikel sistem operasi
 
Sistem operasi berbasis gui
Sistem operasi berbasis guiSistem operasi berbasis gui
Sistem operasi berbasis gui
 
Ppt tugas uas, fathia suwaninda,hapzi ali ,universitas mercu buana , 2017 ,ja...
Ppt tugas uas, fathia suwaninda,hapzi ali ,universitas mercu buana , 2017 ,ja...Ppt tugas uas, fathia suwaninda,hapzi ali ,universitas mercu buana , 2017 ,ja...
Ppt tugas uas, fathia suwaninda,hapzi ali ,universitas mercu buana , 2017 ,ja...
 
COMPUTER SYSTEM ENGINEERING
COMPUTER SYSTEM ENGINEERINGCOMPUTER SYSTEM ENGINEERING
COMPUTER SYSTEM ENGINEERING
 
Sim, adistya desmyana, prof. dr. hapzi ali, cma, sistem manajemen database, u...
Sim, adistya desmyana, prof. dr. hapzi ali, cma, sistem manajemen database, u...Sim, adistya desmyana, prof. dr. hapzi ali, cma, sistem manajemen database, u...
Sim, adistya desmyana, prof. dr. hapzi ali, cma, sistem manajemen database, u...
 
Analisa perbandingan antara windows 7 original dan non original
Analisa perbandingan antara windows 7 original dan non originalAnalisa perbandingan antara windows 7 original dan non original
Analisa perbandingan antara windows 7 original dan non original
 
Bab 7 - Pengembangan Sistem
Bab 7  - Pengembangan SistemBab 7  - Pengembangan Sistem
Bab 7 - Pengembangan Sistem
 
Artikel sistem operasi
Artikel sistem operasiArtikel sistem operasi
Artikel sistem operasi
 
Artikel sistem operasi
Artikel sistem operasi Artikel sistem operasi
Artikel sistem operasi
 
Tugas 1-rpl
Tugas 1-rplTugas 1-rpl
Tugas 1-rpl
 
Ayu widiyan(os)
Ayu widiyan(os)Ayu widiyan(os)
Ayu widiyan(os)
 

More from HendroGunawan8

Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-10.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-10.pdfEstetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-10.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-10.pdf
HendroGunawan8
 
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-9.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-9.pdfEstetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-9.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-9.pdf
HendroGunawan8
 
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-10.pdf
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-10.pdfDiskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-10.pdf
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-10.pdf
HendroGunawan8
 
Pengolahan Citra Diskusi Pertemuan Ke-7.pdf
Pengolahan Citra Diskusi Pertemuan Ke-7.pdfPengolahan Citra Diskusi Pertemuan Ke-7.pdf
Pengolahan Citra Diskusi Pertemuan Ke-7.pdf
HendroGunawan8
 
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-7.pdf
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-7.pdfDiskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-7.pdf
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-7.pdf
HendroGunawan8
 
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-7.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-7.pdfEstetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-7.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-7.pdf
HendroGunawan8
 
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-7.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-7.pdfEstetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-7.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-7.pdf
HendroGunawan8
 
Jaringan VOIP Ringkasan Modul Pertemuan Ke-6.pdf
Jaringan VOIP Ringkasan Modul Pertemuan Ke-6.pdfJaringan VOIP Ringkasan Modul Pertemuan Ke-6.pdf
Jaringan VOIP Ringkasan Modul Pertemuan Ke-6.pdf
HendroGunawan8
 
Pengolahan Citra Diskusi Pertemuan Ke-6.pdf
Pengolahan Citra Diskusi Pertemuan Ke-6.pdfPengolahan Citra Diskusi Pertemuan Ke-6.pdf
Pengolahan Citra Diskusi Pertemuan Ke-6.pdf
HendroGunawan8
 
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-6 - Salin.pdf
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-6 - Salin.pdfDiskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-6 - Salin.pdf
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-6 - Salin.pdf
HendroGunawan8
 
Metode Mamdani sering juga dikenal dengan nama Metode Max-Min. Diskusi PPT Si...
Metode Mamdani sering juga dikenal dengan nama Metode Max-Min. Diskusi PPT Si...Metode Mamdani sering juga dikenal dengan nama Metode Max-Min. Diskusi PPT Si...
Metode Mamdani sering juga dikenal dengan nama Metode Max-Min. Diskusi PPT Si...
HendroGunawan8
 
Estetika Humanisme Diskusi Modul Ke-6.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Modul Ke-6.pdfEstetika Humanisme Diskusi Modul Ke-6.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Modul Ke-6.pdf
HendroGunawan8
 
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-6.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-6.pdfEstetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-6.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-6.pdf
HendroGunawan8
 
Pengolahan Citra Diskusi Pertemuan Ke-5.pdf
Pengolahan Citra Diskusi Pertemuan Ke-5.pdfPengolahan Citra Diskusi Pertemuan Ke-5.pdf
Pengolahan Citra Diskusi Pertemuan Ke-5.pdf
HendroGunawan8
 
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-5.pdf
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-5.pdfDiskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-5.pdf
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-5.pdf
HendroGunawan8
 
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-5.pdf
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-5.pdfDiskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-5.pdf
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-5.pdf
HendroGunawan8
 
Estetstika Humanisme_Hendro Gunawan_200401072103_IT-05.docx
Estetstika Humanisme_Hendro Gunawan_200401072103_IT-05.docxEstetstika Humanisme_Hendro Gunawan_200401072103_IT-05.docx
Estetstika Humanisme_Hendro Gunawan_200401072103_IT-05.docx
HendroGunawan8
 
Jaringan VOIP Ringkasan Video Pertemuan Ke-4.pdf
Jaringan VOIP Ringkasan Video Pertemuan Ke-4.pdfJaringan VOIP Ringkasan Video Pertemuan Ke-4.pdf
Jaringan VOIP Ringkasan Video Pertemuan Ke-4.pdf
HendroGunawan8
 
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-4 (DipulihkanOtomatis).pdf
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-4 (DipulihkanOtomatis).pdfEstetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-4 (DipulihkanOtomatis).pdf
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-4 (DipulihkanOtomatis).pdf
HendroGunawan8
 
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-4.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-4.pdfEstetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-4.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-4.pdf
HendroGunawan8
 

More from HendroGunawan8 (20)

Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-10.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-10.pdfEstetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-10.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-10.pdf
 
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-9.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-9.pdfEstetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-9.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-9.pdf
 
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-10.pdf
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-10.pdfDiskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-10.pdf
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-10.pdf
 
Pengolahan Citra Diskusi Pertemuan Ke-7.pdf
Pengolahan Citra Diskusi Pertemuan Ke-7.pdfPengolahan Citra Diskusi Pertemuan Ke-7.pdf
Pengolahan Citra Diskusi Pertemuan Ke-7.pdf
 
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-7.pdf
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-7.pdfDiskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-7.pdf
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-7.pdf
 
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-7.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-7.pdfEstetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-7.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-7.pdf
 
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-7.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-7.pdfEstetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-7.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-7.pdf
 
Jaringan VOIP Ringkasan Modul Pertemuan Ke-6.pdf
Jaringan VOIP Ringkasan Modul Pertemuan Ke-6.pdfJaringan VOIP Ringkasan Modul Pertemuan Ke-6.pdf
Jaringan VOIP Ringkasan Modul Pertemuan Ke-6.pdf
 
Pengolahan Citra Diskusi Pertemuan Ke-6.pdf
Pengolahan Citra Diskusi Pertemuan Ke-6.pdfPengolahan Citra Diskusi Pertemuan Ke-6.pdf
Pengolahan Citra Diskusi Pertemuan Ke-6.pdf
 
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-6 - Salin.pdf
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-6 - Salin.pdfDiskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-6 - Salin.pdf
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-6 - Salin.pdf
 
Metode Mamdani sering juga dikenal dengan nama Metode Max-Min. Diskusi PPT Si...
Metode Mamdani sering juga dikenal dengan nama Metode Max-Min. Diskusi PPT Si...Metode Mamdani sering juga dikenal dengan nama Metode Max-Min. Diskusi PPT Si...
Metode Mamdani sering juga dikenal dengan nama Metode Max-Min. Diskusi PPT Si...
 
Estetika Humanisme Diskusi Modul Ke-6.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Modul Ke-6.pdfEstetika Humanisme Diskusi Modul Ke-6.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Modul Ke-6.pdf
 
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-6.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-6.pdfEstetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-6.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-6.pdf
 
Pengolahan Citra Diskusi Pertemuan Ke-5.pdf
Pengolahan Citra Diskusi Pertemuan Ke-5.pdfPengolahan Citra Diskusi Pertemuan Ke-5.pdf
Pengolahan Citra Diskusi Pertemuan Ke-5.pdf
 
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-5.pdf
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-5.pdfDiskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-5.pdf
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-5.pdf
 
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-5.pdf
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-5.pdfDiskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-5.pdf
Diskusi Modul Sistem Pakar Sesi Ke-5.pdf
 
Estetstika Humanisme_Hendro Gunawan_200401072103_IT-05.docx
Estetstika Humanisme_Hendro Gunawan_200401072103_IT-05.docxEstetstika Humanisme_Hendro Gunawan_200401072103_IT-05.docx
Estetstika Humanisme_Hendro Gunawan_200401072103_IT-05.docx
 
Jaringan VOIP Ringkasan Video Pertemuan Ke-4.pdf
Jaringan VOIP Ringkasan Video Pertemuan Ke-4.pdfJaringan VOIP Ringkasan Video Pertemuan Ke-4.pdf
Jaringan VOIP Ringkasan Video Pertemuan Ke-4.pdf
 
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-4 (DipulihkanOtomatis).pdf
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-4 (DipulihkanOtomatis).pdfEstetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-4 (DipulihkanOtomatis).pdf
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-4 (DipulihkanOtomatis).pdf
 
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-4.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-4.pdfEstetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-4.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-4.pdf
 

Recently uploaded

LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
HengkiRisman
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
OswaldusDiwaDoka
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
SDNBotoputih
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Thahir9
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
opkcibungbulang
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
PutraDwitara
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
tsuroyya38
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
TriSutrisno48
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
HERIHERI52
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Thahir9
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 

Recently uploaded (20)

LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 

1. Perbandingan SO Linux.pdf

  • 1. 1 JURNAL REVIEW: PERBANDINGAN SISTEM OPERASILINUX DENGAN SISTEM OPERASIWINDOWS Imam Yunianto1 , Krisna Adhiyarta2 imam.yunianto@ibm.ac.id1 krisna.adhiyarta@budiluhur.ac.id2 Institut Bisnis Muhammadiyah Bekasi1 , Universitas Budi Luhur Jakarta2 ABSTRACT Operating Systems are four components that must not be absent for Information Systems. For companies that have implemented a computerized system as part of the company's operational support, must pay attention to what Operating Systems are good for the company. Including the advantages and company budget for Information Technology. To get a good Operating System in accordance with office needs, a comparison of the Windows Operating System and Linux Operating System. The results of the comparison of these two Operating Systems can be input for deciding which Operating System is suitable for the company. Keywords: Windows Operating System, Linux Operating System, Operating System Comparison, I. PENDAHULUAN Sistem operasi adalah salah satu empat komponen utama dari komputer (buku ajar sistem operasi) di mana sistem operasi adalah penghubung atara pengguna komputer (Brainware) dengan perangkat keras (Hardware) yang bertujuan agar pengguna lebih nyaman dalam memakai komputer dan lebih efisien dalam penggunaan sumber daya sistem komputer. Sebagai penghubung antara pengguna komputer dengan perangkat keras, peran sistem operasi sangatlah vital, sehingga jika sistem operasi baik, maka kenyamanan dari pengguna dan kerja dari komputer akan lebih maksimal. Untuk itu perusahaan besar yang sudah menerapkan sistem informasi dalam menjalankan perusahaannya, sangat bergantung dengan sistem operasi yang handal untuk mendukung operasional perusahaan. Net Market Share, dalam artikelnya menempatkan Windows sebagai pemimpin pasar sistem operasi diikuti oleh sistem operasi MAC dan Linux. [1]. Dengan memimpin pasar sistem operasi dunia, timbul pertanyaan, apakah kinerja kompetitor dari Widows bisa lebih baik dari sistem operasi sistem operasi MAC atau Linux? Terutama dari perfomance sistem operasi dalam sistem komputer. Untuk menjawab pertanyan tersebut, maka penulis ingin meneliti tentang perbandingan dari Sistem Operasi Windows dengan Sistem Operasi Linux. Salah satu metode penelitian dari perbandingan kedua sistem operasi tersebut dengan me-review jurnal yang membahas tentang perbandingan sistem operasi Windows dengan sistem operasi Linux.
  • 2. 2 II. PUSTAKA Sistem Operasi Sistem operasi berfungsi ibarat pemerintah dalam suatu negara, dalam arti membuat kondisi komputer agar dapat menjalankan program secara benar. [2]. Menurut Abdul Kadir (2013:164), Sistem operasi adalah program terpenting dari program-program yang terdapat dalam sistem komputer. Sistem operasi dapat dianggap sebagai program kontrol yang bertugas untuk menjalankan program- program lain yang ada di dalam komputer [3]. Sebuah OS (Sistim Operasi) memperluas mesin dan memberikan programmer cara lebih sederhana untuk bekerja dengan perangkat keras. [4]. Sistem Operasi Windows Versi pertama Microsoft Windows, yang disebut dengan Windows 1.0, dirilis pada tanggal 20 November 1985. Pada awalnya Windows versi 1.0 ini hendak dinamakan dengan Interface Manager, akan tetapi Rowland Hanson, kepala bagian pemasaran di Microsoft Corporation, meyakinkan para petinggi Microsoft bahwa nama “Windows” akan lebih “memikat” konsumen. [5]. Menurut Dony Ariyus (2010:137) “Windows adalah salah satu software system operasi yang dikeluarkan oleh perusahaan Microsoft Inc. Microsoft Windows adalah software system informasi yang paling popular untuk para pengguna PC. Tampilan Windows yang “userfriendly” membuatnya menjadi pilihan utama.” [3]. Sistem Operasi Linux Linux adalah sistem operasi mirip Unix yang dulu dirancang untuk memberikan pengguna PC OS gratis atau tingkat rendah sebanding dengan sistem Unix tradisional dan lebih mahal. [4]. III. PEMBAHASAN Di dalam penelitian ini, penulis telah mencari jurnal yang membahas tentang perbandingan dari Sistem Operasi Windows dengan Sistem Operasi Linux. Hasilnya hanya didapatkan tiga jurnal yang membahas perbandingan antara Sistem Operasi Windows dan Sistem Operasi Linux. Yang pertama “Comparison of Windows and Linux Operating Systems in Advanced Features” [6], lalu “Perfomance Evaluation of Linux and Windows Operation System” dan “ANALISIS KINERJA WINDOWS SERVER DAN LINUX SERVER TERHADAP RESPONS TIME SQUID PROX” [7]. Di dalam jurnal Comparison of Windows and Linux Operating Systems in Advanced Features, sistem operasi Windows dibandingkan dengan Sistem operasi Linux dalam dua puluh tiga aspek tinjauan. Hasil dari perbandingan dua puluh tiga aspek ini dapat dilihat pada laporan investigasi literatur di bawah ini.
  • 3. 3 Tabel 1 Laporan Investigasi Literatur
  • 4. 4 Selanjutnya adalah jurnal “Perfomance Evaluation of Linux and Windows Operation System”. Dalam jurnal ini terdapat dua perbandingan. Perbandingan pertama ditunjukan pada laporan . invetitagasi literatur tabel 2 Laporan Investigasi Literatur dan perbandingan kedua ditunjukan pada laporan tabel 3 Laporan Investigasi Literatur. Tabel 2 Laporan Investigasi Literatur
  • 5. 5 Selanjutnya adalah jurnal “ANALISIS KINERJA WINDOWS SERVER DAN LINUX SERVER TERHADAP RESPONS TIME SQUID PROX”. Dalam jurnal ini perbandingan Sistem Operasi Windows dengan Sistem Operasi Linux menggunakan sistem operasi server. Kedua sistem operasi ini diuji dengan aspek tinjauan kecepatan. Dalam mengukur kecepatan, diguanakan dua browser yakni Mozila Firefox dan Internet Explorer. Alamat website yang digunakan terdapat lima website yaitu okezone.com, kaskus.com, exploreyouthbrain, ganool.com dan bhineka.com. Untuk melihat hasil perbandingan itu dapat dilihat dari tabel di bawah ini Tabel 3 Laporan Investigasi Literatur
  • 6. 6 VII. KESIMPULAN Dari tiga jurnal yang meneliti tentang perbandingan Sistem Operasi Windows dengan Sistem Operasi Linux dihasilkan dua jurnal yang mencatatkan hasil perbandingan dengan kelebihan dan kekurangan masing- masing. Untuk jurnal “Analisis Kinerja Windows Server dan Linux Server Terhadap Respons Time Squid Prox dihasilkan bahwa Linux server lebih cepat dari windows server. Tabel 4 Laporan Investigasi Literatur
  • 7. DAFTAR PUSTAKA Abilash, P & Abinay Sri vastav V. (2015). Comparison of Windows and Linux Operating Systems inAdvanced Features, Journal of Engineering Reaseach and aplications, vol 5 issue 2 Part 3. Anthu Priya Rani. P dan Rohini V. (2017). Performance Evaluation of Recent Windows Operating Systems, International Journal of Innovative Reasearch in Advaced Engineering (IJIRAE), issue 03 Vol 4. Irianto, Jelang Fajar. (2018). Perkembangan Sistem Operasi Windows, It Sharing for Indonesia Open Knowledge (ILMUTI). Nelfira dan Diana Silvia. (tahun) Rancang Bangun Aplikasi Pembelajaran Sistem Operasi Windows Pada Matakuliah Sistim Operasi di STMIK Indonesia Padang Berbasis Multimedia Interaktif.”, Jurnal Edik Informatika V2i2. Sirait, Parulian & R. Fanry Siahaan. (2019). Analisis Kinerja Windows Server dan Linux Server Terhadap Respons Time Squid Proxy, Journal of Informatic Pelita Nusantara, Volume 4 No. 2 Watriantos, R & I Purnama. (2018). Buku Ajar Sistem Operasi. Ponorogo: Uwais Inspirasi Indonesia Pusparisa, Yosepha. (2019). Microsoft Windows 10 Kuasai Sistem Operasi Dunia. Available online: https://databoks.katadata.co.id /datap ublish/2020/01/15/microsoft- windows-10-kuasai-pasar- sistem- operasi-dunia, diunduh pada tanggal 22 juli 2020 pukul 19.49.