SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
Minta tolong kepada Allah
Dari Abul Abbas Abdulloh bin Abbas rodhiallohu ‘anhuma beliau berkata: Suatu hari
aku berada di belakang Nabi sholallahu ‘alaihi wa sallam Lalu beliau bersabda , “Nak,
aku akan ajarkan kepadamu beberapa patah kata: Jagalah Alloh, Niscaya Dia akan
senantiasa menjagamu. Bila engkau meminta sesuatu, mintalah kepada Alloh, dan
bila engkau meminta pertolongan, mintalah pertolongan kepada Alloh. Ketahuilah,
jika semua umat manusia bersatu padu untuk memberikan suatu kebaikan
kepadamu, niscaya mereka tidak dapat melakukannya kecuali dengan sesuatu yang
telah ditulis oleh Alloh bagimu, dan jika semua umat manusia bersatu padu untuk
mencelakakanmu, niscaya mereka tidak dapat mencelakakanmu kecuali dengan
sesuatu yang telah ditulis oleh Alloh bagimu. Pena telah diangkat dan catatan-
catatan telah mengering.” (HR Tirmidzi Dia berkata , “Hadits ini hasan shohih”)
Dalam riwayat selain Tirmidzi dengan redaksi: “Jagalah Alloh, niscaya engkau akan
senantiasa mendapati-Nya di hadapanmu. Kenalilah Alloh di waktu lapang niscaya
Dia akan mengenalimu saat kesulitan, ketahuilah bahwa apa yang ditetapkan luput
darimu tidak akan pernah menimpamu dan apa yang telah ditetapkan menimpamu
tidak akan pernah luput darimu. Ketahuilah bahwa kemenangan itu selalu mengiringi
kesabaran, jalan keluar selalu mengiringi cobaan dan kemudahan itu selalu
mengiringi kesusahan.”
Kedudukan Hadits
Hadits ini sangat agung karena memuat wasiat Rosululloh sholallahu ‘alaihi wa
sallam yang sangat penting.
Menjaga Alloh
Menjaga Alloh adalah dengan cara menjaga hak-hakNya. Hak-hak Alloh ada dua
macam, yaitu hak-hak yang wajib dan hak-hak yang sunnah. Dengan menunaikan
kewajiban, dan memelihara sunnah berarti telah menjaga Alloh. Menjaga Alloh
dalam batasan yang wajib yaitu menegakan tauhid, dengan cara melaksanakan
perintah dan menjauhi larangan. Lebih dari itu adalah sunnah. Manusia berbeda-
beda derajatnya dalam menjaga Alloh.
Penjagaan Alloh
Penjagaan Alloh terhadap manusia terwujud dalam dua bentuk, yaitu:
1. Menjaga urusan dunianya, dalam bentuk menyehatkan badanya,
melapangkan rezekinya, menjaga anak dan istrinya, dan lain-lain.
2. Menjaga urusan agamanya. Poin ini lebih penting dan lebih bernilai dari pada
poin sebelumnya. Bentuk penjagaannya berupa: hatinya bersih dari kotoran
syubhat, senantiasa terikat dengan Alloh, penuh rasa harap kepada-Nya,
senantiasa bertaubat kepada-Nya, dan anggota badanya terbebas dari
memperturutkan hawa nafsu.
Melalaikan menjaga Alloh dapat berakibat hilangnya penjagaan Alloh terhadap
dirinya.
Hanya Meminta Kepada Alloh
Hukum meminta hanya kepada Alloh ada dua macam:
1. Wajib, yaitu meminta sesuatu yang tidak bisa melakukannya kecuali Alloh.
Inilah tauhid dalam meminta di mana jika dipalingkan kepada selain Alloh
hukumnya syirik.
2. Sunnah, yaitu dalam hal yang manusia mampu untuk melakukannya dan dia
mampu melakukan sendiri tanpa bantuan.
TAWAKAL
Makna tawakal kepada Alloh adalah mengambil sebab yang diperintahkan kemudian
menyerahkan urusannya kepada-Nya. Tawakal kepada Alloh merupakan wujud
keimanan yang sangat penting, bahkan merupakan wujud keimanan para nabi. Dan
tawakal kepada makhluk adalah perbuatan yang sangat tercela. Sekalipun makhluk
mampu untuk melakukan apa yang kita inginkan, kita tidak boleh bertawakal
kepadanya.
Sabar Dan Ridho
Sabar, khususnya ketika mendapatkan kesulitan adalah menjaga hati dari
menggerutu, menjaga lisan dari berkeluh kesah dan menjaga diri dari perbuatan
yang terlarang. Ketika tertimpa musibah, di samping wajib untuk bersabar, juga
disunahkan untuk ridho bahkan jika mampu, bersyukur.
Ridho terhadap musibah adalah yakin bahwa akibat dari musibah tersebut baik
baginya, maka tak ada perasaan seandainya musibah tersebut tidak datang. Adapun
ridho yang hukumnya wajib yaitu ridho terhadap perbuatan Alloh yang telah
mendatangkan musibah. Dengan demikian terkait dengan musibah ada dua bentuk
keridhoan, yaitu:
1. Ridho terhadap perbuatan Alloh, hukumnya wajib.
2. Ridho terhadap musibah itu sendiri, hukumnya sunnah.

More Related Content

What's hot

Iman, islam , ihsan (tiga pilar
Iman, islam , ihsan (tiga pilarIman, islam , ihsan (tiga pilar
Iman, islam , ihsan (tiga pilarulfamariaa
 
Chapter 2 akidah teras pembangunan muslim
Chapter 2   akidah teras pembangunan muslimChapter 2   akidah teras pembangunan muslim
Chapter 2 akidah teras pembangunan muslimFazd Alias
 
UITM-(CTU) AQIDAH TERAS PEMBANGUNAN MUSLIM
UITM-(CTU) AQIDAH TERAS PEMBANGUNAN MUSLIMUITM-(CTU) AQIDAH TERAS PEMBANGUNAN MUSLIM
UITM-(CTU) AQIDAH TERAS PEMBANGUNAN MUSLIMsakura rena
 
Bab. ii tauhid dalam islam powerpoint
Bab. ii tauhid dalam islam powerpointBab. ii tauhid dalam islam powerpoint
Bab. ii tauhid dalam islam powerpointmallaoktaviani
 
Iman kepada allah swt
Iman kepada allah swtIman kepada allah swt
Iman kepada allah swtAdeliadzahri
 
1 a kump 1_bab 1_memahami konsep ketuhanan dan kerasulan
1 a kump 1_bab 1_memahami konsep ketuhanan dan kerasulan1 a kump 1_bab 1_memahami konsep ketuhanan dan kerasulan
1 a kump 1_bab 1_memahami konsep ketuhanan dan kerasulan8arbi8
 
iman, islam, ihsan
iman, islam, ihsaniman, islam, ihsan
iman, islam, ihsanvigaoliv
 
2. akidah teras pembangunan muslim
2. akidah teras pembangunan muslim2. akidah teras pembangunan muslim
2. akidah teras pembangunan muslimShahirah Said
 
Chapter 1 islam sebagai ad-din
Chapter 1   islam sebagai ad-dinChapter 1   islam sebagai ad-din
Chapter 1 islam sebagai ad-dinFazd Alias
 
Makalah tentang iman kepada allah swt
Makalah tentang iman kepada allah swtMakalah tentang iman kepada allah swt
Makalah tentang iman kepada allah swtGilanggilang Gilang
 
Iman Kepada Allah
Iman Kepada AllahIman Kepada Allah
Iman Kepada AllahEskandhita
 
اَلسَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُه
اَلسَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهاَلسَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُه
اَلسَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهDian Qonita
 
Pengertian Taqwa (Pendidikan Agama Islam)
Pengertian Taqwa (Pendidikan Agama Islam)Pengertian Taqwa (Pendidikan Agama Islam)
Pengertian Taqwa (Pendidikan Agama Islam)Mohamed Fadeel
 

What's hot (20)

Iman, islam , ihsan (tiga pilar
Iman, islam , ihsan (tiga pilarIman, islam , ihsan (tiga pilar
Iman, islam , ihsan (tiga pilar
 
Chapter 2 akidah teras pembangunan muslim
Chapter 2   akidah teras pembangunan muslimChapter 2   akidah teras pembangunan muslim
Chapter 2 akidah teras pembangunan muslim
 
Uzlah & tafakur
Uzlah & tafakurUzlah & tafakur
Uzlah & tafakur
 
Asas-Asas Akidah (CTU085)
Asas-Asas Akidah (CTU085)Asas-Asas Akidah (CTU085)
Asas-Asas Akidah (CTU085)
 
ASAS AKIDAH
ASAS AKIDAHASAS AKIDAH
ASAS AKIDAH
 
UITM-(CTU) AQIDAH TERAS PEMBANGUNAN MUSLIM
UITM-(CTU) AQIDAH TERAS PEMBANGUNAN MUSLIMUITM-(CTU) AQIDAH TERAS PEMBANGUNAN MUSLIM
UITM-(CTU) AQIDAH TERAS PEMBANGUNAN MUSLIM
 
Bab. ii tauhid dalam islam powerpoint
Bab. ii tauhid dalam islam powerpointBab. ii tauhid dalam islam powerpoint
Bab. ii tauhid dalam islam powerpoint
 
Iman kepada allah swt
Iman kepada allah swtIman kepada allah swt
Iman kepada allah swt
 
1 a kump 1_bab 1_memahami konsep ketuhanan dan kerasulan
1 a kump 1_bab 1_memahami konsep ketuhanan dan kerasulan1 a kump 1_bab 1_memahami konsep ketuhanan dan kerasulan
1 a kump 1_bab 1_memahami konsep ketuhanan dan kerasulan
 
Ppt macam macam tauhid
Ppt macam macam tauhidPpt macam macam tauhid
Ppt macam macam tauhid
 
iman, islam, ihsan
iman, islam, ihsaniman, islam, ihsan
iman, islam, ihsan
 
2. akidah teras pembangunan muslim
2. akidah teras pembangunan muslim2. akidah teras pembangunan muslim
2. akidah teras pembangunan muslim
 
Chapter 1 islam sebagai ad-din
Chapter 1   islam sebagai ad-dinChapter 1   islam sebagai ad-din
Chapter 1 islam sebagai ad-din
 
Makalah tentang iman kepada allah swt
Makalah tentang iman kepada allah swtMakalah tentang iman kepada allah swt
Makalah tentang iman kepada allah swt
 
Wahdaniah
WahdaniahWahdaniah
Wahdaniah
 
Bab 2 akidah ii
Bab 2   akidah iiBab 2   akidah ii
Bab 2 akidah ii
 
Iman Kepada Allah
Iman Kepada AllahIman Kepada Allah
Iman Kepada Allah
 
Bab 6 akidah
Bab 6 akidahBab 6 akidah
Bab 6 akidah
 
اَلسَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُه
اَلسَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهاَلسَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُه
اَلسَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُه
 
Pengertian Taqwa (Pendidikan Agama Islam)
Pengertian Taqwa (Pendidikan Agama Islam)Pengertian Taqwa (Pendidikan Agama Islam)
Pengertian Taqwa (Pendidikan Agama Islam)
 

Viewers also liked

2000 Response Jewish Christian Dialogue Today
2000 Response Jewish Christian Dialogue Today2000 Response Jewish Christian Dialogue Today
2000 Response Jewish Christian Dialogue TodayErica R. Jenkins
 
Calendario junio 2014
Calendario junio 2014Calendario junio 2014
Calendario junio 2014enzopacogo
 
PAF591SexEducationSexualViolence
PAF591SexEducationSexualViolencePAF591SexEducationSexualViolence
PAF591SexEducationSexualViolenceTraci Ayub
 
Cristina Mussinelli, Fondazione LIA @Frankfurt Book Fair 2015, TISP workshop
Cristina Mussinelli, Fondazione LIA @Frankfurt Book Fair 2015, TISP workshopCristina Mussinelli, Fondazione LIA @Frankfurt Book Fair 2015, TISP workshop
Cristina Mussinelli, Fondazione LIA @Frankfurt Book Fair 2015, TISP workshopTISP Project
 
2004-2008 Order of Elders Leadership Team June_2007
2004-2008 Order of Elders Leadership Team  June_20072004-2008 Order of Elders Leadership Team  June_2007
2004-2008 Order of Elders Leadership Team June_2007Erica R. Jenkins
 
CASE HISTORY ENI CECILIA PRETI (1)
CASE HISTORY ENI CECILIA PRETI (1)CASE HISTORY ENI CECILIA PRETI (1)
CASE HISTORY ENI CECILIA PRETI (1)Cecilia Preti
 
Wanita yang sementara haram dinikahi
Wanita yang sementara haram dinikahiWanita yang sementara haram dinikahi
Wanita yang sementara haram dinikahiSeptian Muna Barakati
 
Kitab sifat orang munafik dan hukum tentang mereka
Kitab sifat orang munafik dan hukum tentang merekaKitab sifat orang munafik dan hukum tentang mereka
Kitab sifat orang munafik dan hukum tentang merekaSeptian Muna Barakati
 
Daylight metrics and their sensitivity
Daylight metrics and their sensitivityDaylight metrics and their sensitivity
Daylight metrics and their sensitivityKathrine Brejnrod
 
Презентация компании Eatsmart
Презентация компании EatsmartПрезентация компании Eatsmart
Презентация компании EatsmartRoman Muliavka
 
Product design is Poo - And how to fix it!
Product design is Poo - And how to fix it!Product design is Poo - And how to fix it!
Product design is Poo - And how to fix it!Craig Sullivan
 
Skyscanner: Abandoning conventional wisdom for hypergrowth
Skyscanner: Abandoning conventional wisdom for hypergrowthSkyscanner: Abandoning conventional wisdom for hypergrowth
Skyscanner: Abandoning conventional wisdom for hypergrowthDouglas Cook
 
Ecosistema digital publicitario, adsumers
Ecosistema digital publicitario, adsumersEcosistema digital publicitario, adsumers
Ecosistema digital publicitario, adsumersRaquel Ayestarán
 

Viewers also liked (16)

2000 Response Jewish Christian Dialogue Today
2000 Response Jewish Christian Dialogue Today2000 Response Jewish Christian Dialogue Today
2000 Response Jewish Christian Dialogue Today
 
Calendario junio 2014
Calendario junio 2014Calendario junio 2014
Calendario junio 2014
 
PAF591SexEducationSexualViolence
PAF591SexEducationSexualViolencePAF591SexEducationSexualViolence
PAF591SexEducationSexualViolence
 
Munakahat
MunakahatMunakahat
Munakahat
 
Cristina Mussinelli, Fondazione LIA @Frankfurt Book Fair 2015, TISP workshop
Cristina Mussinelli, Fondazione LIA @Frankfurt Book Fair 2015, TISP workshopCristina Mussinelli, Fondazione LIA @Frankfurt Book Fair 2015, TISP workshop
Cristina Mussinelli, Fondazione LIA @Frankfurt Book Fair 2015, TISP workshop
 
2004-2008 Order of Elders Leadership Team June_2007
2004-2008 Order of Elders Leadership Team  June_20072004-2008 Order of Elders Leadership Team  June_2007
2004-2008 Order of Elders Leadership Team June_2007
 
CASE HISTORY ENI CECILIA PRETI (1)
CASE HISTORY ENI CECILIA PRETI (1)CASE HISTORY ENI CECILIA PRETI (1)
CASE HISTORY ENI CECILIA PRETI (1)
 
Wanita yang sementara haram dinikahi
Wanita yang sementara haram dinikahiWanita yang sementara haram dinikahi
Wanita yang sementara haram dinikahi
 
Kitab sifat orang munafik dan hukum tentang mereka
Kitab sifat orang munafik dan hukum tentang merekaKitab sifat orang munafik dan hukum tentang mereka
Kitab sifat orang munafik dan hukum tentang mereka
 
Daylight metrics and their sensitivity
Daylight metrics and their sensitivityDaylight metrics and their sensitivity
Daylight metrics and their sensitivity
 
Презентация компании Eatsmart
Презентация компании EatsmartПрезентация компании Eatsmart
Презентация компании Eatsmart
 
Tip´s para estudiar módulo 3
Tip´s para estudiar módulo 3Tip´s para estudiar módulo 3
Tip´s para estudiar módulo 3
 
DISSERTATION
DISSERTATIONDISSERTATION
DISSERTATION
 
Product design is Poo - And how to fix it!
Product design is Poo - And how to fix it!Product design is Poo - And how to fix it!
Product design is Poo - And how to fix it!
 
Skyscanner: Abandoning conventional wisdom for hypergrowth
Skyscanner: Abandoning conventional wisdom for hypergrowthSkyscanner: Abandoning conventional wisdom for hypergrowth
Skyscanner: Abandoning conventional wisdom for hypergrowth
 
Ecosistema digital publicitario, adsumers
Ecosistema digital publicitario, adsumersEcosistema digital publicitario, adsumers
Ecosistema digital publicitario, adsumers
 

Similar to Minta tolong kepada allah

Sasaran akhlak; kepada diri sendiri
Sasaran akhlak; kepada diri sendiriSasaran akhlak; kepada diri sendiri
Sasaran akhlak; kepada diri sendiriLolyta Sucihara
 
Presentase Sifat Terpuji.
Presentase Sifat Terpuji. Presentase Sifat Terpuji.
Presentase Sifat Terpuji. Shuryy Maibi
 
Bagaimana agama menjamin kebahagiaan
Bagaimana agama menjamin kebahagiaanBagaimana agama menjamin kebahagiaan
Bagaimana agama menjamin kebahagiaandindaa99
 
presentasi PAI kelas 3A untuk memuahkan pembelajaran
presentasi PAI kelas 3A untuk memuahkan pembelajaranpresentasi PAI kelas 3A untuk memuahkan pembelajaran
presentasi PAI kelas 3A untuk memuahkan pembelajaranEdyMauluddin
 
Nikmat allah syukurilah dan ujian
Nikmat allah syukurilah dan ujianNikmat allah syukurilah dan ujian
Nikmat allah syukurilah dan ujianHelmon Chan
 
Pertolongan dan perlindungan pada
Pertolongan dan perlindungan padaPertolongan dan perlindungan pada
Pertolongan dan perlindungan padaHelmon Chan
 
Lmcp1552 pembangunan mapan dalam islam
Lmcp1552 pembangunan mapan dalam islamLmcp1552 pembangunan mapan dalam islam
Lmcp1552 pembangunan mapan dalam islamnurul nadhirah
 
10 cara menenangkan hati
10 cara menenangkan hati10 cara menenangkan hati
10 cara menenangkan hatiAjeng Pipit
 
Hadza min fadli rabbiy
Hadza min fadli rabbiyHadza min fadli rabbiy
Hadza min fadli rabbiyazharichairul
 
Riya, sum’ah, ujub dan takabur adalah
Riya, sum’ah, ujub dan takabur adalahRiya, sum’ah, ujub dan takabur adalah
Riya, sum’ah, ujub dan takabur adalahHelmon Chan
 
Hadis 5 Arbain Nawawi/ustadz Gaul
Hadis 5 Arbain Nawawi/ustadz GaulHadis 5 Arbain Nawawi/ustadz Gaul
Hadis 5 Arbain Nawawi/ustadz GaulAbdul Muchith
 
Riya, sum’ah, ujub dan takabur adalah
Riya, sum’ah, ujub dan takabur adalahRiya, sum’ah, ujub dan takabur adalah
Riya, sum’ah, ujub dan takabur adalahHelmon Chan
 

Similar to Minta tolong kepada allah (20)

Sasaran akhlak; kepada diri sendiri
Sasaran akhlak; kepada diri sendiriSasaran akhlak; kepada diri sendiri
Sasaran akhlak; kepada diri sendiri
 
MAKALAH HADITS TARBAWI SASARAN DAN METODE PENDIDIKAN
MAKALAH HADITS TARBAWI  SASARAN DAN METODE PENDIDIKANMAKALAH HADITS TARBAWI  SASARAN DAN METODE PENDIDIKAN
MAKALAH HADITS TARBAWI SASARAN DAN METODE PENDIDIKAN
 
Makalah "Taqwa"
Makalah "Taqwa"Makalah "Taqwa"
Makalah "Taqwa"
 
Ikhlas
IkhlasIkhlas
Ikhlas
 
Presentase Sifat Terpuji.
Presentase Sifat Terpuji. Presentase Sifat Terpuji.
Presentase Sifat Terpuji.
 
Satu
SatuSatu
Satu
 
Bagaimana agama menjamin kebahagiaan
Bagaimana agama menjamin kebahagiaanBagaimana agama menjamin kebahagiaan
Bagaimana agama menjamin kebahagiaan
 
presentasi PAI kelas 3A untuk memuahkan pembelajaran
presentasi PAI kelas 3A untuk memuahkan pembelajaranpresentasi PAI kelas 3A untuk memuahkan pembelajaran
presentasi PAI kelas 3A untuk memuahkan pembelajaran
 
Bab 4 perilaku terpuji
Bab 4 perilaku terpujiBab 4 perilaku terpuji
Bab 4 perilaku terpuji
 
Nikmat allah syukurilah dan ujian
Nikmat allah syukurilah dan ujianNikmat allah syukurilah dan ujian
Nikmat allah syukurilah dan ujian
 
Kel 10_adi Nugroho.pptx
Kel 10_adi Nugroho.pptxKel 10_adi Nugroho.pptx
Kel 10_adi Nugroho.pptx
 
Pertolongan dan perlindungan pada
Pertolongan dan perlindungan padaPertolongan dan perlindungan pada
Pertolongan dan perlindungan pada
 
Lmcp1552 pembangunan mapan dalam islam
Lmcp1552 pembangunan mapan dalam islamLmcp1552 pembangunan mapan dalam islam
Lmcp1552 pembangunan mapan dalam islam
 
Bab 2.pdf
Bab 2.pdfBab 2.pdf
Bab 2.pdf
 
10 cara menenangkan hati
10 cara menenangkan hati10 cara menenangkan hati
10 cara menenangkan hati
 
Hadza min fadli rabbiy
Hadza min fadli rabbiyHadza min fadli rabbiy
Hadza min fadli rabbiy
 
Memupuk jiwa qana'ah
Memupuk jiwa qana'ahMemupuk jiwa qana'ah
Memupuk jiwa qana'ah
 
Riya, sum’ah, ujub dan takabur adalah
Riya, sum’ah, ujub dan takabur adalahRiya, sum’ah, ujub dan takabur adalah
Riya, sum’ah, ujub dan takabur adalah
 
Hadis 5 Arbain Nawawi/ustadz Gaul
Hadis 5 Arbain Nawawi/ustadz GaulHadis 5 Arbain Nawawi/ustadz Gaul
Hadis 5 Arbain Nawawi/ustadz Gaul
 
Riya, sum’ah, ujub dan takabur adalah
Riya, sum’ah, ujub dan takabur adalahRiya, sum’ah, ujub dan takabur adalah
Riya, sum’ah, ujub dan takabur adalah
 

More from Septian Muna Barakati (20)

Kti eni safitri AKBID YKN RAHA
Kti eni safitri AKBID YKN RAHA Kti eni safitri AKBID YKN RAHA
Kti eni safitri AKBID YKN RAHA
 
Kti hikmat AKBID YKN RAHA
Kti hikmat AKBID YKN RAHA Kti hikmat AKBID YKN RAHA
Kti hikmat AKBID YKN RAHA
 
Kti niski astria AKBID YKN RAHA
Kti niski astria AKBID YKN RAHA Kti niski astria AKBID YKN RAHA
Kti niski astria AKBID YKN RAHA
 
Kti ikra AKBID YKN RAHA
Kti ikra AKBID YKN RAHA Kti ikra AKBID YKN RAHA
Kti ikra AKBID YKN RAHA
 
Kti sartiawati AKBID YKN RAHA
Kti sartiawati AKBID YKN RAHA Kti sartiawati AKBID YKN RAHA
Kti sartiawati AKBID YKN RAHA
 
Kti jayanti sakti AKBID YKN RAHA
Kti jayanti sakti AKBID YKN RAHA Kti jayanti sakti AKBID YKN RAHA
Kti jayanti sakti AKBID YKN RAHA
 
Dokomen polisi
Dokomen polisiDokomen polisi
Dokomen polisi
 
Dokumen perusahaan
Dokumen perusahaanDokumen perusahaan
Dokumen perusahaan
 
Dokumen polisi 3
Dokumen polisi 3Dokumen polisi 3
Dokumen polisi 3
 
Dosa besar
Dosa besarDosa besar
Dosa besar
 
Ekosistem padang lamun
Ekosistem padang lamunEkosistem padang lamun
Ekosistem padang lamun
 
Faktor faktor yang mempengaruhi penduduk
Faktor faktor yang mempengaruhi pendudukFaktor faktor yang mempengaruhi penduduk
Faktor faktor yang mempengaruhi penduduk
 
E
EE
E
 
Faktor
FaktorFaktor
Faktor
 
Fho...................
Fho...................Fho...................
Fho...................
 
555555555555555 (2)
555555555555555 (2)555555555555555 (2)
555555555555555 (2)
 
99 nama allah swt beserta artinya
99 nama allah swt beserta artinya99 nama allah swt beserta artinya
99 nama allah swt beserta artinya
 
10 impact of global warming
10 impact of global warming10 impact of global warming
10 impact of global warming
 
10 dampak pemanasan global
10 dampak pemanasan global10 dampak pemanasan global
10 dampak pemanasan global
 
5 w 1h penyakit hiv
5 w 1h  penyakit hiv5 w 1h  penyakit hiv
5 w 1h penyakit hiv
 

Minta tolong kepada allah

  • 1. Minta tolong kepada Allah Dari Abul Abbas Abdulloh bin Abbas rodhiallohu ‘anhuma beliau berkata: Suatu hari aku berada di belakang Nabi sholallahu ‘alaihi wa sallam Lalu beliau bersabda , “Nak, aku akan ajarkan kepadamu beberapa patah kata: Jagalah Alloh, Niscaya Dia akan senantiasa menjagamu. Bila engkau meminta sesuatu, mintalah kepada Alloh, dan bila engkau meminta pertolongan, mintalah pertolongan kepada Alloh. Ketahuilah, jika semua umat manusia bersatu padu untuk memberikan suatu kebaikan kepadamu, niscaya mereka tidak dapat melakukannya kecuali dengan sesuatu yang telah ditulis oleh Alloh bagimu, dan jika semua umat manusia bersatu padu untuk mencelakakanmu, niscaya mereka tidak dapat mencelakakanmu kecuali dengan sesuatu yang telah ditulis oleh Alloh bagimu. Pena telah diangkat dan catatan- catatan telah mengering.” (HR Tirmidzi Dia berkata , “Hadits ini hasan shohih”) Dalam riwayat selain Tirmidzi dengan redaksi: “Jagalah Alloh, niscaya engkau akan senantiasa mendapati-Nya di hadapanmu. Kenalilah Alloh di waktu lapang niscaya Dia akan mengenalimu saat kesulitan, ketahuilah bahwa apa yang ditetapkan luput darimu tidak akan pernah menimpamu dan apa yang telah ditetapkan menimpamu tidak akan pernah luput darimu. Ketahuilah bahwa kemenangan itu selalu mengiringi kesabaran, jalan keluar selalu mengiringi cobaan dan kemudahan itu selalu mengiringi kesusahan.” Kedudukan Hadits Hadits ini sangat agung karena memuat wasiat Rosululloh sholallahu ‘alaihi wa sallam yang sangat penting. Menjaga Alloh Menjaga Alloh adalah dengan cara menjaga hak-hakNya. Hak-hak Alloh ada dua macam, yaitu hak-hak yang wajib dan hak-hak yang sunnah. Dengan menunaikan kewajiban, dan memelihara sunnah berarti telah menjaga Alloh. Menjaga Alloh dalam batasan yang wajib yaitu menegakan tauhid, dengan cara melaksanakan perintah dan menjauhi larangan. Lebih dari itu adalah sunnah. Manusia berbeda- beda derajatnya dalam menjaga Alloh.
  • 2. Penjagaan Alloh Penjagaan Alloh terhadap manusia terwujud dalam dua bentuk, yaitu: 1. Menjaga urusan dunianya, dalam bentuk menyehatkan badanya, melapangkan rezekinya, menjaga anak dan istrinya, dan lain-lain. 2. Menjaga urusan agamanya. Poin ini lebih penting dan lebih bernilai dari pada poin sebelumnya. Bentuk penjagaannya berupa: hatinya bersih dari kotoran syubhat, senantiasa terikat dengan Alloh, penuh rasa harap kepada-Nya, senantiasa bertaubat kepada-Nya, dan anggota badanya terbebas dari memperturutkan hawa nafsu. Melalaikan menjaga Alloh dapat berakibat hilangnya penjagaan Alloh terhadap dirinya. Hanya Meminta Kepada Alloh Hukum meminta hanya kepada Alloh ada dua macam: 1. Wajib, yaitu meminta sesuatu yang tidak bisa melakukannya kecuali Alloh. Inilah tauhid dalam meminta di mana jika dipalingkan kepada selain Alloh hukumnya syirik. 2. Sunnah, yaitu dalam hal yang manusia mampu untuk melakukannya dan dia mampu melakukan sendiri tanpa bantuan. TAWAKAL Makna tawakal kepada Alloh adalah mengambil sebab yang diperintahkan kemudian menyerahkan urusannya kepada-Nya. Tawakal kepada Alloh merupakan wujud keimanan yang sangat penting, bahkan merupakan wujud keimanan para nabi. Dan tawakal kepada makhluk adalah perbuatan yang sangat tercela. Sekalipun makhluk mampu untuk melakukan apa yang kita inginkan, kita tidak boleh bertawakal kepadanya. Sabar Dan Ridho Sabar, khususnya ketika mendapatkan kesulitan adalah menjaga hati dari menggerutu, menjaga lisan dari berkeluh kesah dan menjaga diri dari perbuatan
  • 3. yang terlarang. Ketika tertimpa musibah, di samping wajib untuk bersabar, juga disunahkan untuk ridho bahkan jika mampu, bersyukur. Ridho terhadap musibah adalah yakin bahwa akibat dari musibah tersebut baik baginya, maka tak ada perasaan seandainya musibah tersebut tidak datang. Adapun ridho yang hukumnya wajib yaitu ridho terhadap perbuatan Alloh yang telah mendatangkan musibah. Dengan demikian terkait dengan musibah ada dua bentuk keridhoan, yaitu: 1. Ridho terhadap perbuatan Alloh, hukumnya wajib. 2. Ridho terhadap musibah itu sendiri, hukumnya sunnah.