SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
Nama Kelompok :
Beti fajarwati
Maria ulfa
Yolan sadewa
aditya kusuma
Pengertian
Proses terbentuk
dan upaya
meningkatkan
ibadah
Iman Islam
Ihsan
Hubungan
ketiganya
Fitrah
Ilahi
Hidayah
Ikhtiar
insani
Hakikat dan
manfaat
Macam-
macam
Sholat
Syarat
diterimanya
 Pengertian Iman : Mengucapkan dengan lisan (iqrar
lisany), membenarkan dengan hati (tashdiq qalby),
dan melaksanakan dengan segala anggota badan
(‘amal rukny)
 Pengertian islam : Islam menurut bahasa berasal dari
kata “aslama” yang berarti patuh, tunduk, berserah
diri. Islam adalah nama agama wahyu yang diturunkan
Allah swt kepada rasul-rasulNya yang berisi wahyu
Allah untuk disampaikan kepada manusia
 Pengertian ihsan : Ihsan berarti apabila seseorang
beribadah kepada Allah seolah olah ia melihatNya.
Jika ia tidak mampu melihatNya , maka ia harus yakin
bahwa Allah melihat perbuatannya.
 Hubungan iman,islam,dan ihsan bagaikan segitiga
sama sisi.hubungan antara sisi yang satu dengan sisi
yang lainnya sangat erat. Jadi orang yang takwa ibarat
segitiga sama sisi,yg sisi sisinya adalah
iman,islam,dan ihsan.segitiga tersebut tidak akan
terbentuk jika ketiga sisinya tidak saling mengait.
 Disamping adanya hubungan antara iman,islam,dan
ikhsan, juga terdapat perbedaan antara ketiganya
sekaligus merupakan ciri masing-masing. Iman lebih
menekankan pada segi keyakinan didalam hati,islam
merupakan sikap untuk berbuat atau beramal.
Sedangkan ihsan merupakan pernyataan dalam
bentuk tindakan nyata. Ihsan merupakan ukuran tipis
tebalnya iman dan islam seseorang.
1.Fitrah Ilahi : maksud fitrah Allah disini adalah ciptaan
Allah. Manusia diciptakan Allah mempunyai naluri beragama yaitu
agama tauhid. Fitrah ini selamanya ada pada diri setiap manusia
dan tidak mengalami perubahan . Kalau ada manusia tidak
beragama tauhid, maka hal itu tidaklah wajar. Mereka tidak
beragama tauhid adalah karena pengaruh lingkungan. Dalam Q.S.
Al-A’raf:172 diterangkan
:‫ي‬ِ‫ر‬ُ‫ذ‬ ْ‫م‬ِ‫ه‬ِ‫ور‬ُ‫ه‬ُ‫ظ‬ ْ‫ن‬ِ‫م‬ َ‫م‬َ‫د‬‫آ‬ ‫ي‬ِ‫ن‬َ‫ب‬ ْ‫ن‬ِ‫م‬ َ‫ك‬ُّ‫ب‬َ‫ر‬ َ‫ذ‬َ‫خ‬َ‫أ‬ ْ‫ذ‬ِ‫َإ‬‫و‬ْ‫م‬ُ‫َه‬‫ت‬ٰ‫ى‬َ‫ل‬َ‫ع‬ ْ‫م‬ُ‫ه‬َ‫د‬َ‫ه‬ ْ‫ش‬َ‫َأ‬‫و‬ُ‫ف‬ْ‫ن‬َ‫أ‬ْ‫م‬ِ‫ه‬ِ‫س‬
ۖ ْ‫م‬ُ‫ك‬ِ‫ب‬َ‫ر‬ِ‫ب‬ ُ‫ت‬ ْ‫س‬َ‫ل‬َ‫أ‬
‫وا‬ُ‫ال‬َ‫ق‬ۛ ٰ‫ى‬َ‫َل‬‫ب‬ۛ ‫ا‬َ‫ن‬ْ‫د‬ِ‫ه‬ َ‫ش‬َ‫م‬‫َا‬َُِْ‫ال‬ َ‫م‬ْ‫و‬َ‫ي‬ ‫وا‬ُ‫ول‬ََُُ َْْ‫أ‬‫ا‬َ‫ذ‬ َٰ‫ه‬ ْ‫ن‬َ‫ع‬ ‫ا‬‫ن‬ُ‫ك‬ ‫ا‬‫ن‬ِ‫إ‬ ِ‫ة‬َ‫َن‬ِ‫ل‬ِ‫ف‬‫ا‬َ‫غ‬

Dan (ingatlah), ketika Tuhanmu mengeluarkan keturunan anak-
anak Adam dari sulbi mereka dan Allah mengambil kesaksian
terhadap jiwa mereka (seraya berfirman): "Bukankah Aku ini
Tuhanmu?" Mereka menjawab: "Betul (Engkau Tuhan kami), kami
menjadi saksi". (Kami lakukan yang demikian itu) agar di hari
kiamat kamu tidak mengatakan: "Sesungguhnya kami (bani Adam)
adalah orang-orang yang lengah terhadap ini (keesaan Tuhan)",
2. Hidayah : kata hidayah berasal dari bahasa arab
yang berarti petunjuk. Menurut Muhammad Abduh,
hidayah adalah “petunjuk halus yang membawa atau
menyampaikan kepada apa yang dituju atau di ingini.”
Ada lima macam hidayah yang dianugerahkan Allah
kepada manusia yaitu :
Pada binatang, Allah SWT hanya memberikan dua hidayah
yang pertama dan kedua.
1.Hidayah al-
wijdan al-
fithri
(petunjuk
insting dan
intuisi
2.Hidayah al-
hawas
(petunjuk
inderawi)
3.Hidayah al-
’aql (petunjuk
akal)
4.Hidayah al-
din (petunjuk
agama)
5.Hidayah al-
taufiq
(petunjuk
khusus)
3. Ikhtiar Insani : usaha manusia untuk meningkatkan
keimanan. Cara yang bisa dilakukan untuk meningkatkan
keimanan :
 Penciptaan lingkungan sosial yang kondusif
 Dzikir, tafakkur, dan tadabbur
dzikir (mengingat Allah swt)
tafakkur (memikirkan ciptaan Allah)
tadabbur (merenungkan ciptaan Allah)
 Ingat mati
1. Hakikat dan Manfaat Ibadah
 Hakikat Ibadah : Cakupan ibadah itu luas
sekali,meliputi segala aspek, gerak dan
kegiatan hidup manusia, meliputi (hablun
minallah, hablun minannas, mu’amalah
ma’al khalqi)
 Manfaat Ibadah : Menjaga keselamatan
akidah, menjaga agar hubungan manusia dan
Tuhan berjalan dengan baik dan abadi
(daiman abadan),mendisiplinkan sikap dan
perilaku agar etis dan religius.
2. Macam-macam Ibadah
 Ibadah Mahdah (Ibadah yang berkaitan dengan
hubungan langsung dengan Allah). Contoh :
semua yang ada pada rukun islam, wudhu,
kurban, dll
 Ibadah ghair mahdhah (Ibadah sosial/ibadah
umum). Contoh : bekerja mencari penghidupan
yang halal, belajar/kuliah,menolong sesama,
silaturrahim, dsb.
 Dilakukan dengan niat yang ikhlas karena
Allah semata. Diterangkan oleh Nabi
Muhammad SAW : “sesungguhnya Allah tidak
menerima amal (perbuatan)kecuali amal
yang dikerjakan secara ikhlas dan ditujukan
untuk mendapat ridha Allah” (HR. Al-Nasa’i)
 Dilakukan sesuai dengan ketentuan Allah
dan contoh Rasul-Nya
o Sholat adalah ibadah badaniyah yang
pertama kali diwajibkan oleh Allah,
mendahului semua ibadah badaniyah yang
lain.
o Perintah sholat (lima waktu) diwahyukan
diluar planet bumi
o Sholat adalah tiang agama
o Dengan sholat seseorang dapat terhindar dari
perbuatan jahat (fakhsya’ dan munkar)
o Shalat adalah ibadah yang paling keras
perintahnya
o Sholat adalah amal perbuatan manusia yang
pertama kali diperhitungkan (dihisab) oleh
Allah.
o Sholat adalah wasiat terakhir para Nabi kepada
umatnya.
o Sholat adalah saat yang paling dekat antara
hamba dengan Allah, yaitu saat hamba bersujud
dalam sholatnya.
o Sholat adalah media untuk memohon
pertolongan kepada Allah.
o Sholat adalah wujud rasa syukur manusia
kepada Allah atas anugerah nikmat-Nya yang tak
terhingga banyaknya
o Sholat menjadi syarat pertama dari kebahagiaan
orang-orang beriman yang akan menjadi pewaris
surga dalam kehidupan akhirat nanti.
Wassalamualaikum wr.wb

More Related Content

What's hot

Powerpoint Akhlak
Powerpoint AkhlakPowerpoint Akhlak
Powerpoint AkhlakDini Audi
 
PPT SIFAT WAJIB ALLAH (Ahsan)-1.pptx
PPT SIFAT WAJIB ALLAH (Ahsan)-1.pptxPPT SIFAT WAJIB ALLAH (Ahsan)-1.pptx
PPT SIFAT WAJIB ALLAH (Ahsan)-1.pptxMhmdUwais
 
Macam – Macam Tauhid
Macam – Macam TauhidMacam – Macam Tauhid
Macam – Macam TauhidYusuf Arifin
 
konsep manusia menurut islam
konsep manusia menurut islamkonsep manusia menurut islam
konsep manusia menurut islamAhmad Rudi
 
Islam dan Lingkungan Hidup
Islam dan Lingkungan HidupIslam dan Lingkungan Hidup
Islam dan Lingkungan HidupMahdif Indiarto
 
Keterampilan Berbicara dan Menulis
Keterampilan Berbicara dan MenulisKeterampilan Berbicara dan Menulis
Keterampilan Berbicara dan MenulisHariyono Usman
 
Peran dan Fungsi Agama dalam kehidupan sehari-hari
Peran dan Fungsi Agama dalam kehidupan sehari-hariPeran dan Fungsi Agama dalam kehidupan sehari-hari
Peran dan Fungsi Agama dalam kehidupan sehari-haripjj_kemenkes
 
Filsafat, Ilmu dan Agama
Filsafat, Ilmu dan AgamaFilsafat, Ilmu dan Agama
Filsafat, Ilmu dan AgamaNovi Suryani
 
Bagaimana manusia bertuhan-- materi kuliah agama islam
Bagaimana manusia bertuhan-- materi kuliah agama islamBagaimana manusia bertuhan-- materi kuliah agama islam
Bagaimana manusia bertuhan-- materi kuliah agama islamchusnaqumillaila
 
Ragam bahasa berdasarkan situasi pemakaian
Ragam bahasa berdasarkan situasi pemakaianRagam bahasa berdasarkan situasi pemakaian
Ragam bahasa berdasarkan situasi pemakaianRipan Nugraha Harahap
 
Islam sebagai way of life
Islam sebagai way of lifeIslam sebagai way of life
Islam sebagai way of lifeRidwan Hidayat
 
Filsafat Ketuhanan
Filsafat KetuhananFilsafat Ketuhanan
Filsafat KetuhananAhmad Rudi
 
Presentasi kerukunan antar umat beragama
Presentasi kerukunan antar umat beragamaPresentasi kerukunan antar umat beragama
Presentasi kerukunan antar umat beragamaArief Anzarullah
 
Akhlak sosial
Akhlak sosialAkhlak sosial
Akhlak sosialYuliana
 
Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan Seni (IPTEKS) dalam Islam
Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan Seni (IPTEKS) dalam IslamIlmu Pengetahuan, Teknologi dan Seni (IPTEKS) dalam Islam
Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan Seni (IPTEKS) dalam IslamWulandari Rima Kumari
 
PERILAKU TERCELA
PERILAKU TERCELAPERILAKU TERCELA
PERILAKU TERCELARo Ana
 
Konsili Vatikan II tentang Iman & Wahyu
Konsili Vatikan II tentang Iman & WahyuKonsili Vatikan II tentang Iman & Wahyu
Konsili Vatikan II tentang Iman & WahyuGiovanni Promesso
 

What's hot (20)

Powerpoint Akhlak
Powerpoint AkhlakPowerpoint Akhlak
Powerpoint Akhlak
 
PPT SIFAT WAJIB ALLAH (Ahsan)-1.pptx
PPT SIFAT WAJIB ALLAH (Ahsan)-1.pptxPPT SIFAT WAJIB ALLAH (Ahsan)-1.pptx
PPT SIFAT WAJIB ALLAH (Ahsan)-1.pptx
 
Macam – Macam Tauhid
Macam – Macam TauhidMacam – Macam Tauhid
Macam – Macam Tauhid
 
konsep manusia menurut islam
konsep manusia menurut islamkonsep manusia menurut islam
konsep manusia menurut islam
 
Ppt aqidah islam
Ppt aqidah islamPpt aqidah islam
Ppt aqidah islam
 
Islam dan Lingkungan Hidup
Islam dan Lingkungan HidupIslam dan Lingkungan Hidup
Islam dan Lingkungan Hidup
 
Keterampilan Berbicara dan Menulis
Keterampilan Berbicara dan MenulisKeterampilan Berbicara dan Menulis
Keterampilan Berbicara dan Menulis
 
Peran dan Fungsi Agama dalam kehidupan sehari-hari
Peran dan Fungsi Agama dalam kehidupan sehari-hariPeran dan Fungsi Agama dalam kehidupan sehari-hari
Peran dan Fungsi Agama dalam kehidupan sehari-hari
 
Filsafat, Ilmu dan Agama
Filsafat, Ilmu dan AgamaFilsafat, Ilmu dan Agama
Filsafat, Ilmu dan Agama
 
Bagaimana manusia bertuhan-- materi kuliah agama islam
Bagaimana manusia bertuhan-- materi kuliah agama islamBagaimana manusia bertuhan-- materi kuliah agama islam
Bagaimana manusia bertuhan-- materi kuliah agama islam
 
Ragam bahasa berdasarkan situasi pemakaian
Ragam bahasa berdasarkan situasi pemakaianRagam bahasa berdasarkan situasi pemakaian
Ragam bahasa berdasarkan situasi pemakaian
 
Islam sebagai way of life
Islam sebagai way of lifeIslam sebagai way of life
Islam sebagai way of life
 
Filsafat Ketuhanan
Filsafat KetuhananFilsafat Ketuhanan
Filsafat Ketuhanan
 
Presentasi kerukunan antar umat beragama
Presentasi kerukunan antar umat beragamaPresentasi kerukunan antar umat beragama
Presentasi kerukunan antar umat beragama
 
KD 7 - Ciri-Ciri Insan Kamil
KD 7 - Ciri-Ciri Insan KamilKD 7 - Ciri-Ciri Insan Kamil
KD 7 - Ciri-Ciri Insan Kamil
 
Akhlak sosial
Akhlak sosialAkhlak sosial
Akhlak sosial
 
Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan Seni (IPTEKS) dalam Islam
Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan Seni (IPTEKS) dalam IslamIlmu Pengetahuan, Teknologi dan Seni (IPTEKS) dalam Islam
Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan Seni (IPTEKS) dalam Islam
 
PERILAKU TERCELA
PERILAKU TERCELAPERILAKU TERCELA
PERILAKU TERCELA
 
Konsili Vatikan II tentang Iman & Wahyu
Konsili Vatikan II tentang Iman & WahyuKonsili Vatikan II tentang Iman & Wahyu
Konsili Vatikan II tentang Iman & Wahyu
 
Aqidah ppt
Aqidah pptAqidah ppt
Aqidah ppt
 

Similar to IMAN ISLAM IHSAN

1. PENGERTIAN IMAN ISLAM DAN IHSAN.ppt
1. PENGERTIAN IMAN ISLAM DAN IHSAN.ppt1. PENGERTIAN IMAN ISLAM DAN IHSAN.ppt
1. PENGERTIAN IMAN ISLAM DAN IHSAN.pptMohammad Fauzan
 
kerangka dasar ajaran islam
kerangka dasar ajaran islamkerangka dasar ajaran islam
kerangka dasar ajaran islamCitra yulia
 
Presentasi 2 islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiah
Presentasi 2   islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiahPresentasi 2   islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiah
Presentasi 2 islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiahMarhamah Saleh
 
Manusia Dan Agama
Manusia Dan AgamaManusia Dan Agama
Manusia Dan AgamaRidho Ajjah
 
Pokok-Pokok Ajaran Islam PGMI
Pokok-Pokok Ajaran Islam PGMI Pokok-Pokok Ajaran Islam PGMI
Pokok-Pokok Ajaran Islam PGMI LBB. Mr. Q
 
Konsep Ketuhanan Dalam Islam
Konsep Ketuhanan Dalam IslamKonsep Ketuhanan Dalam Islam
Konsep Ketuhanan Dalam Islamherlena sari
 
Materiiiiiiiiiiiiiiiii kelompok 1 PAI.pptx
Materiiiiiiiiiiiiiiiii kelompok 1 PAI.pptxMateriiiiiiiiiiiiiiiii kelompok 1 PAI.pptx
Materiiiiiiiiiiiiiiiii kelompok 1 PAI.pptxHamdhika
 
Konteks Topik-topik Matematika Dalam Islam
Konteks Topik-topik Matematika Dalam IslamKonteks Topik-topik Matematika Dalam Islam
Konteks Topik-topik Matematika Dalam IslamRifka Hasnasari
 
Rpp 1 akidah islam
Rpp 1 akidah islamRpp 1 akidah islam
Rpp 1 akidah islamopik13
 
akhlak terhadap lingkungan sosial (tumbuhan dan makhluk tak tampak).pptx
akhlak terhadap lingkungan sosial (tumbuhan dan makhluk tak tampak).pptxakhlak terhadap lingkungan sosial (tumbuhan dan makhluk tak tampak).pptx
akhlak terhadap lingkungan sosial (tumbuhan dan makhluk tak tampak).pptxtrisnamadani
 

Similar to IMAN ISLAM IHSAN (20)

Mastering Studi Islam
Mastering Studi IslamMastering Studi Islam
Mastering Studi Islam
 
1. PENGERTIAN IMAN ISLAM DAN IHSAN.ppt
1. PENGERTIAN IMAN ISLAM DAN IHSAN.ppt1. PENGERTIAN IMAN ISLAM DAN IHSAN.ppt
1. PENGERTIAN IMAN ISLAM DAN IHSAN.ppt
 
kerangka dasar ajaran islam
kerangka dasar ajaran islamkerangka dasar ajaran islam
kerangka dasar ajaran islam
 
Pertemuan ii pai
Pertemuan ii paiPertemuan ii pai
Pertemuan ii pai
 
Presentasi 2 islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiah
Presentasi 2   islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiahPresentasi 2   islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiah
Presentasi 2 islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiah
 
PPT Qur'an Hadist Klmpk 9.pptx
PPT Qur'an Hadist Klmpk 9.pptxPPT Qur'an Hadist Klmpk 9.pptx
PPT Qur'an Hadist Klmpk 9.pptx
 
Wawancara i
Wawancara iWawancara i
Wawancara i
 
E valuasi 1
E valuasi 1E valuasi 1
E valuasi 1
 
Pendidikan Agama Islam
Pendidikan Agama IslamPendidikan Agama Islam
Pendidikan Agama Islam
 
Manusia Dan Agama
Manusia Dan AgamaManusia Dan Agama
Manusia Dan Agama
 
iman islam ihsan
iman islam ihsaniman islam ihsan
iman islam ihsan
 
Pokok-Pokok Ajaran Islam PGMI
Pokok-Pokok Ajaran Islam PGMI Pokok-Pokok Ajaran Islam PGMI
Pokok-Pokok Ajaran Islam PGMI
 
Tawassul dan tahlilan
Tawassul dan tahlilanTawassul dan tahlilan
Tawassul dan tahlilan
 
Pedoman Krr Islam
Pedoman Krr IslamPedoman Krr Islam
Pedoman Krr Islam
 
Konsep Ketuhanan Dalam Islam
Konsep Ketuhanan Dalam IslamKonsep Ketuhanan Dalam Islam
Konsep Ketuhanan Dalam Islam
 
Materiiiiiiiiiiiiiiiii kelompok 1 PAI.pptx
Materiiiiiiiiiiiiiiiii kelompok 1 PAI.pptxMateriiiiiiiiiiiiiiiii kelompok 1 PAI.pptx
Materiiiiiiiiiiiiiiiii kelompok 1 PAI.pptx
 
Konteks Topik-topik Matematika Dalam Islam
Konteks Topik-topik Matematika Dalam IslamKonteks Topik-topik Matematika Dalam Islam
Konteks Topik-topik Matematika Dalam Islam
 
Konte
KonteKonte
Konte
 
Rpp 1 akidah islam
Rpp 1 akidah islamRpp 1 akidah islam
Rpp 1 akidah islam
 
akhlak terhadap lingkungan sosial (tumbuhan dan makhluk tak tampak).pptx
akhlak terhadap lingkungan sosial (tumbuhan dan makhluk tak tampak).pptxakhlak terhadap lingkungan sosial (tumbuhan dan makhluk tak tampak).pptx
akhlak terhadap lingkungan sosial (tumbuhan dan makhluk tak tampak).pptx
 

Recently uploaded

AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023DodiSetiawan46
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anakbekamalayniasinta
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfIndri117648
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 

Recently uploaded (20)

AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 

IMAN ISLAM IHSAN

  • 1.
  • 2. Nama Kelompok : Beti fajarwati Maria ulfa Yolan sadewa aditya kusuma
  • 3. Pengertian Proses terbentuk dan upaya meningkatkan ibadah Iman Islam Ihsan Hubungan ketiganya Fitrah Ilahi Hidayah Ikhtiar insani Hakikat dan manfaat Macam- macam Sholat Syarat diterimanya
  • 4.  Pengertian Iman : Mengucapkan dengan lisan (iqrar lisany), membenarkan dengan hati (tashdiq qalby), dan melaksanakan dengan segala anggota badan (‘amal rukny)  Pengertian islam : Islam menurut bahasa berasal dari kata “aslama” yang berarti patuh, tunduk, berserah diri. Islam adalah nama agama wahyu yang diturunkan Allah swt kepada rasul-rasulNya yang berisi wahyu Allah untuk disampaikan kepada manusia  Pengertian ihsan : Ihsan berarti apabila seseorang beribadah kepada Allah seolah olah ia melihatNya. Jika ia tidak mampu melihatNya , maka ia harus yakin bahwa Allah melihat perbuatannya.
  • 5.  Hubungan iman,islam,dan ihsan bagaikan segitiga sama sisi.hubungan antara sisi yang satu dengan sisi yang lainnya sangat erat. Jadi orang yang takwa ibarat segitiga sama sisi,yg sisi sisinya adalah iman,islam,dan ihsan.segitiga tersebut tidak akan terbentuk jika ketiga sisinya tidak saling mengait.  Disamping adanya hubungan antara iman,islam,dan ikhsan, juga terdapat perbedaan antara ketiganya sekaligus merupakan ciri masing-masing. Iman lebih menekankan pada segi keyakinan didalam hati,islam merupakan sikap untuk berbuat atau beramal. Sedangkan ihsan merupakan pernyataan dalam bentuk tindakan nyata. Ihsan merupakan ukuran tipis tebalnya iman dan islam seseorang.
  • 6. 1.Fitrah Ilahi : maksud fitrah Allah disini adalah ciptaan Allah. Manusia diciptakan Allah mempunyai naluri beragama yaitu agama tauhid. Fitrah ini selamanya ada pada diri setiap manusia dan tidak mengalami perubahan . Kalau ada manusia tidak beragama tauhid, maka hal itu tidaklah wajar. Mereka tidak beragama tauhid adalah karena pengaruh lingkungan. Dalam Q.S. Al-A’raf:172 diterangkan :‫ي‬ِ‫ر‬ُ‫ذ‬ ْ‫م‬ِ‫ه‬ِ‫ور‬ُ‫ه‬ُ‫ظ‬ ْ‫ن‬ِ‫م‬ َ‫م‬َ‫د‬‫آ‬ ‫ي‬ِ‫ن‬َ‫ب‬ ْ‫ن‬ِ‫م‬ َ‫ك‬ُّ‫ب‬َ‫ر‬ َ‫ذ‬َ‫خ‬َ‫أ‬ ْ‫ذ‬ِ‫َإ‬‫و‬ْ‫م‬ُ‫َه‬‫ت‬ٰ‫ى‬َ‫ل‬َ‫ع‬ ْ‫م‬ُ‫ه‬َ‫د‬َ‫ه‬ ْ‫ش‬َ‫َأ‬‫و‬ُ‫ف‬ْ‫ن‬َ‫أ‬ْ‫م‬ِ‫ه‬ِ‫س‬ ۖ ْ‫م‬ُ‫ك‬ِ‫ب‬َ‫ر‬ِ‫ب‬ ُ‫ت‬ ْ‫س‬َ‫ل‬َ‫أ‬ ‫وا‬ُ‫ال‬َ‫ق‬ۛ ٰ‫ى‬َ‫َل‬‫ب‬ۛ ‫ا‬َ‫ن‬ْ‫د‬ِ‫ه‬ َ‫ش‬َ‫م‬‫َا‬َُِْ‫ال‬ َ‫م‬ْ‫و‬َ‫ي‬ ‫وا‬ُ‫ول‬ََُُ َْْ‫أ‬‫ا‬َ‫ذ‬ َٰ‫ه‬ ْ‫ن‬َ‫ع‬ ‫ا‬‫ن‬ُ‫ك‬ ‫ا‬‫ن‬ِ‫إ‬ ِ‫ة‬َ‫َن‬ِ‫ل‬ِ‫ف‬‫ا‬َ‫غ‬  Dan (ingatlah), ketika Tuhanmu mengeluarkan keturunan anak- anak Adam dari sulbi mereka dan Allah mengambil kesaksian terhadap jiwa mereka (seraya berfirman): "Bukankah Aku ini Tuhanmu?" Mereka menjawab: "Betul (Engkau Tuhan kami), kami menjadi saksi". (Kami lakukan yang demikian itu) agar di hari kiamat kamu tidak mengatakan: "Sesungguhnya kami (bani Adam) adalah orang-orang yang lengah terhadap ini (keesaan Tuhan)",
  • 7. 2. Hidayah : kata hidayah berasal dari bahasa arab yang berarti petunjuk. Menurut Muhammad Abduh, hidayah adalah “petunjuk halus yang membawa atau menyampaikan kepada apa yang dituju atau di ingini.” Ada lima macam hidayah yang dianugerahkan Allah kepada manusia yaitu :
  • 8. Pada binatang, Allah SWT hanya memberikan dua hidayah yang pertama dan kedua. 1.Hidayah al- wijdan al- fithri (petunjuk insting dan intuisi 2.Hidayah al- hawas (petunjuk inderawi) 3.Hidayah al- ’aql (petunjuk akal) 4.Hidayah al- din (petunjuk agama) 5.Hidayah al- taufiq (petunjuk khusus)
  • 9. 3. Ikhtiar Insani : usaha manusia untuk meningkatkan keimanan. Cara yang bisa dilakukan untuk meningkatkan keimanan :  Penciptaan lingkungan sosial yang kondusif  Dzikir, tafakkur, dan tadabbur dzikir (mengingat Allah swt) tafakkur (memikirkan ciptaan Allah) tadabbur (merenungkan ciptaan Allah)  Ingat mati
  • 10. 1. Hakikat dan Manfaat Ibadah  Hakikat Ibadah : Cakupan ibadah itu luas sekali,meliputi segala aspek, gerak dan kegiatan hidup manusia, meliputi (hablun minallah, hablun minannas, mu’amalah ma’al khalqi)  Manfaat Ibadah : Menjaga keselamatan akidah, menjaga agar hubungan manusia dan Tuhan berjalan dengan baik dan abadi (daiman abadan),mendisiplinkan sikap dan perilaku agar etis dan religius.
  • 11. 2. Macam-macam Ibadah  Ibadah Mahdah (Ibadah yang berkaitan dengan hubungan langsung dengan Allah). Contoh : semua yang ada pada rukun islam, wudhu, kurban, dll  Ibadah ghair mahdhah (Ibadah sosial/ibadah umum). Contoh : bekerja mencari penghidupan yang halal, belajar/kuliah,menolong sesama, silaturrahim, dsb.
  • 12.  Dilakukan dengan niat yang ikhlas karena Allah semata. Diterangkan oleh Nabi Muhammad SAW : “sesungguhnya Allah tidak menerima amal (perbuatan)kecuali amal yang dikerjakan secara ikhlas dan ditujukan untuk mendapat ridha Allah” (HR. Al-Nasa’i)  Dilakukan sesuai dengan ketentuan Allah dan contoh Rasul-Nya
  • 13. o Sholat adalah ibadah badaniyah yang pertama kali diwajibkan oleh Allah, mendahului semua ibadah badaniyah yang lain. o Perintah sholat (lima waktu) diwahyukan diluar planet bumi o Sholat adalah tiang agama o Dengan sholat seseorang dapat terhindar dari perbuatan jahat (fakhsya’ dan munkar) o Shalat adalah ibadah yang paling keras perintahnya
  • 14. o Sholat adalah amal perbuatan manusia yang pertama kali diperhitungkan (dihisab) oleh Allah. o Sholat adalah wasiat terakhir para Nabi kepada umatnya. o Sholat adalah saat yang paling dekat antara hamba dengan Allah, yaitu saat hamba bersujud dalam sholatnya. o Sholat adalah media untuk memohon pertolongan kepada Allah. o Sholat adalah wujud rasa syukur manusia kepada Allah atas anugerah nikmat-Nya yang tak terhingga banyaknya o Sholat menjadi syarat pertama dari kebahagiaan orang-orang beriman yang akan menjadi pewaris surga dalam kehidupan akhirat nanti.