SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
Download to read offline
(MASIHKAH ADA ?)
(MASIHKAH ADA)?
SEMANGAT SUMPAH PEMUDA
Research and Insight on the Indonesian youth aspiration
Sumpah Pemuda 1928
• Sumpah Pemuda merupakan sumpah setia hasil
rumusan pemuda pemudi Indonesia pada Kongres
Pemuda II. Rapat pertama dilaksanakan pada 27
Oktober 1928 di Gedung Katholieke Jongenlingen
Bond, Lapangan Banteng, Jakarta.
• Peserta Kongres Pemuda II berasal dari berbagai
wakil organisasi pemuda, seperti Jong Java, Jong
Ambon, Jong Celebes, Jong Batak, Jong Sumatranen
Bond, dan Jong Islamieten Bond.
• Dalam Kongres ini Mohammad Yamin menguraikan
tentang arti dan hubungan persatuan dengan
pemuda. Menurutnya, ada lima faktor yang bisa
memperkuat persatuan Indonesia, yaitu sejarah,
bahasa, hukum adat, pendidikan, dan kemauan.
Pemuda
sebagai Pembawa Perubahan Bangsa
• Sejarah mencatat bahwa perubahan negeri ini
banyak dipengaruh oleh pemuda. Gagasan
penyelenggaraan Kongres Pemuda berasal dari
“Perhimpunan Pelajar Pelajar Indonesia'
Perhimpunan Pelajar Pelajar Indonesia (PPPI)
yang kemudian dikenal sebagai momentum
Sumpah Pemuda. Hari Sumpah Pemuda pada 28
Oktober 1928 menjadi sejarah dan juga sebuah
bukti bahwa pemuda memiliki semangat yang
tinggi dalam upaya perbaikan negerinya!
Namun bagaimana saat ini,
khususnya dalam hal kepercayaan
mereka terhadap politik Indonesia?
image©ofpamanjee@deviantart
Nindia!
Puja!
Devi!
Puja, 22, M
Freelance Developer
Partai Favorit : Demokrat
Tokoh Politik Favorit : Anas Urbaningrum
Devi, 22, F
Mahasiswa
Partai Favorit : -
Tokoh Politik Favorit : -
Nindia, 22, F
Preschool teacher
Partai Favorit : Demokrat, Golkar
Tokoh Politik Favorit : Anis Baswedan
#1 Gimana sih pandangan kamu terhadap
kondisi bangsa kita saat ini?
Krisis Kepemimpinan (rakyat tidak percaya sama eksekutif)
sama media blow-up yang sering mengaburkan fakta
pemberitaan.
Secara general, Indonesia punya potensi untuk
berkembang menjadi negara yang lebih baik,
sumber daya alam yang melimpah dan juga
manusia-manusia yang kreatif. Tetapi di sisi lain,
ada juga golongan yang apatis, tidak memedulikan
orang lain, dan akhirnya jadi ‘semau gue’.
Miris dengan keadaan Indonesia saat ini.
Orang kaya makin kaya, miskin makin
miskin.
#2 Pemuda seperti apa sih yang bisa merubah
Indonesia kedepan jadi lebih baik lagi?
Pemuda yang pekerja keras, jujur, penuh
inisiatif, pintar, memihak rakyat.
Mereka yang mendorong orang lain untuk
berbuat sesuatu yang positif, meskipun kecil,
daripada hanya sekadar mengkritik dan
mendemo tanpa memberikan solusi
apapun.
Rasanya selaen koar-koar dikampus, demo, mahasiswa
harus mulai berenterpreneur. Jadi gak melulu cari
kerja, opening jobs, inspiring people.
#3 Untuk membawa Indonesia lebih baik lagi, salah
satunya adalah melalui jalur politik. Percaya?
Percaya bahwa untuk membangun
Indonesia, salah satunya melalui politik
karena pemerintahan sarat akan politik.
Iya, karena politik merupakan kekuatan tertinggi untuk mengatur
warganya. Undang-undang, konkritnya, menjadi sebuah aturan
yang harus dituruti secara mutlak oleh warga Indonesia. Tentu saja,
yang pertama harus dibenahi adalah pembuat UU, yaitu para
pemain politik tentunya.
percaya dong, tanpa rules itu
enterprenuer gak bisa idup
#4 Penting gak sih buat pemuda sekarang melek
sama yang namanya politik?
Ya iya, kalo gak, yg mau milih org2 berdasi di DPR
siapa? Tapi orang gak akan melek kalo belum tau
manfaat apa yg bakal didapatnya harusnya fokusnya
kesitu. kalo politikus yg jago harusnya yg bisa meraup
suara org muda, toh suaranya masih ngambang
Penting banget! Alasannya sama spt sebelumnya…
Penting bagi pemuda untuk melek politik karena untuk
mengubah keadaan, tapi kebanyakan mereka lupa
dengan rakyat, hanya memperkaya dan memperbaiki diri
sendiri
#5 Ada ga sih tokoh politik muda yang kamu
anggap bisa membawa perubahan buat
Indonesia di masa depan?
Sepertinya tidak ada tokoh muda
yg sudah memenuhi kriteria
untuk membangun bangsa
Anas Urbaningrum, ia mengkomunikasikan
segala macam tindakan politik yang ia lakukan
melalui social media (twitter), yang sejauh ini
dapat saya terima secara logis. Anis Baswedan,
juga merupakan tokoh di bidang pendidikan
yang saya kagumi. Dengan program Indonesia
Mengajar yang ia buat, saya rasa ia memberikan
kontribusi yang signifikan untuk membuat
Indonesia lebih baik, dimulai dari akarnya, yaitu
level pendidikan.
Gak ada
#6 Tokoh muda seperti yang kamu harapkan
dan bisa membawa perubahan bagi bangsa ini?
Tokoh muda yg pintar, adil,
bekerja keras memihak
rakyat, gak egois, gak haus
kekuasaan n harta aja!
Harusnya dia itu pinter, terlihat dari karyanya, track
recordnya dll. Bukan yg dapet gelar doktor karena di
kasih institusi atau karena dia artis. Sekarang
jamannya orang pinter, bukan orang ganteng.
Tapi masalahnya sih, semua orang kalo pas ngemeng
tuh keliatan pinter, keliatan programnya bagus.
Begitu naik jadi orang megang jabatan entah kenapa
jadi memble
What’s The Insight then?
• Para pemuda masih sangat
peduli dengan keadaan bangsa
ini., dan sangat kritis terhadap
keadaan bangsa dan
pemerintah.
• Yang dibutuhkan oleh bangsa
Indonesia saat ini adalah
pemuda yang mandiri dan
melek politik. Karena tidak
dapat dipungkiri bahwa sistem
politik mengatur segala macam
sendi negara
• Pemuda juga masih percaya
bahwa politik merupakan
salah satu jalan menuju
kemajuan bangsa. So, jangan
khianati kepercayaan mereka!
• Yang diharapkan mereka
adalah tokoh yang cerdas, dan
bukan baru jadi keliatan
cerdas ketika akan Pemilu
doank. Baca: politik
pencitraan udah gak jaman!
Anggun :: 0856 9560 9568 :: anggunintan@gmail.com
Mimi :: 0812 8360 4236 :: asra.silmi@gmail.com
Jl. Delman Kencana III No. 9, Tanah Kusir, Jakarta 12240
INDONESIA

More Related Content

What's hot

PPT Teknologi Pendidikan
PPT Teknologi Pendidikan PPT Teknologi Pendidikan
PPT Teknologi Pendidikan Millatul Izah
 
Lunturnya rasa cinta terhadap budaya indonesia
Lunturnya rasa cinta terhadap budaya indonesiaLunturnya rasa cinta terhadap budaya indonesia
Lunturnya rasa cinta terhadap budaya indonesiaAyu Arri Andanni
 
Sumpah Pemuda sebagai Tonggak Persatuan dan Kesatuan
Sumpah Pemuda sebagai Tonggak Persatuan dan KesatuanSumpah Pemuda sebagai Tonggak Persatuan dan Kesatuan
Sumpah Pemuda sebagai Tonggak Persatuan dan Kesatuansalim_perdana
 
Generasi Muda dan Kebudayaan
Generasi Muda dan Kebudayaan Generasi Muda dan Kebudayaan
Generasi Muda dan Kebudayaan Maria Ervania
 
Karya Tulis Ilmiah: Globalisasi Pemicu Kehancuran Bangsa akibat Lunturnya Sem...
Karya Tulis Ilmiah: Globalisasi Pemicu Kehancuran Bangsa akibat Lunturnya Sem...Karya Tulis Ilmiah: Globalisasi Pemicu Kehancuran Bangsa akibat Lunturnya Sem...
Karya Tulis Ilmiah: Globalisasi Pemicu Kehancuran Bangsa akibat Lunturnya Sem...UNESA
 
Kearifan Lokal Dalam Semangat Kebangkitan Nasional Abad XXI
Kearifan Lokal Dalam Semangat Kebangkitan Nasional Abad XXIKearifan Lokal Dalam Semangat Kebangkitan Nasional Abad XXI
Kearifan Lokal Dalam Semangat Kebangkitan Nasional Abad XXIArik Budiarsana
 
Kerjasama Antarnegara Dalam Bidang Sosial Budaya [Adagaki]
Kerjasama Antarnegara Dalam Bidang Sosial Budaya [Adagaki]Kerjasama Antarnegara Dalam Bidang Sosial Budaya [Adagaki]
Kerjasama Antarnegara Dalam Bidang Sosial Budaya [Adagaki]Afaea Demigod
 
Rendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasional
Rendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasionalRendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasional
Rendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasionalMustofa Hidayat
 
Rendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasional
Rendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasionalRendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasional
Rendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasionalMustofa Hidayat
 
Masa depan keberagaman di indonesia
Masa depan keberagaman di indonesiaMasa depan keberagaman di indonesia
Masa depan keberagaman di indonesiaImam Muda Ikram
 
BANYAKNYA REMAJA YANG LEBIH SENANG TERHADAP BUDAYA BARAT DIBANDINGKAN BUDAY...
BANYAKNYA REMAJA YANG LEBIH SENANG TERHADAP BUDAYA BARAT  DIBANDINGKAN  BUDAY...BANYAKNYA REMAJA YANG LEBIH SENANG TERHADAP BUDAYA BARAT  DIBANDINGKAN  BUDAY...
BANYAKNYA REMAJA YANG LEBIH SENANG TERHADAP BUDAYA BARAT DIBANDINGKAN BUDAY...Hamdan Hamdan
 
Musni Umar: Peranan Pemuda Dalam Perubahan dan Mengisi Pembangunan di Indonesia
Musni Umar: Peranan Pemuda Dalam Perubahan dan Mengisi Pembangunan di IndonesiaMusni Umar: Peranan Pemuda Dalam Perubahan dan Mengisi Pembangunan di Indonesia
Musni Umar: Peranan Pemuda Dalam Perubahan dan Mengisi Pembangunan di Indonesiamusniumar
 
Soempah pemuda
Soempah pemudaSoempah pemuda
Soempah pemudabenny hinn
 
Pengaruh masuknya budaya barat di indonesia
Pengaruh masuknya budaya barat di indonesiaPengaruh masuknya budaya barat di indonesia
Pengaruh masuknya budaya barat di indonesiaginanurulazhar
 
DUB1012 - Pengajian Malaysia
DUB1012 - Pengajian MalaysiaDUB1012 - Pengajian Malaysia
DUB1012 - Pengajian MalaysiaAs Nuurien Najma
 
Makalh pengaruh budaya asing terhadap remaja indonesia
Makalh pengaruh budaya asing terhadap remaja indonesiaMakalh pengaruh budaya asing terhadap remaja indonesia
Makalh pengaruh budaya asing terhadap remaja indonesiaAzharlina Rizqi Ardina
 
INDISCHE PARTIJ (Sejarah Pergerakan Indonesia 1900-1945)
INDISCHE PARTIJ (Sejarah Pergerakan Indonesia 1900-1945)INDISCHE PARTIJ (Sejarah Pergerakan Indonesia 1900-1945)
INDISCHE PARTIJ (Sejarah Pergerakan Indonesia 1900-1945)Armadira Enno
 

What's hot (20)

PPT Teknologi Pendidikan
PPT Teknologi Pendidikan PPT Teknologi Pendidikan
PPT Teknologi Pendidikan
 
Lunturnya rasa cinta terhadap budaya indonesia
Lunturnya rasa cinta terhadap budaya indonesiaLunturnya rasa cinta terhadap budaya indonesia
Lunturnya rasa cinta terhadap budaya indonesia
 
Sumpah Pemuda sebagai Tonggak Persatuan dan Kesatuan
Sumpah Pemuda sebagai Tonggak Persatuan dan KesatuanSumpah Pemuda sebagai Tonggak Persatuan dan Kesatuan
Sumpah Pemuda sebagai Tonggak Persatuan dan Kesatuan
 
Generasi Muda dan Kebudayaan
Generasi Muda dan Kebudayaan Generasi Muda dan Kebudayaan
Generasi Muda dan Kebudayaan
 
Hidup mahasiswa
Hidup mahasiswaHidup mahasiswa
Hidup mahasiswa
 
Tugas isbd kelompok 3
Tugas isbd kelompok 3Tugas isbd kelompok 3
Tugas isbd kelompok 3
 
Tugas multimedia 1
Tugas multimedia 1Tugas multimedia 1
Tugas multimedia 1
 
Karya Tulis Ilmiah: Globalisasi Pemicu Kehancuran Bangsa akibat Lunturnya Sem...
Karya Tulis Ilmiah: Globalisasi Pemicu Kehancuran Bangsa akibat Lunturnya Sem...Karya Tulis Ilmiah: Globalisasi Pemicu Kehancuran Bangsa akibat Lunturnya Sem...
Karya Tulis Ilmiah: Globalisasi Pemicu Kehancuran Bangsa akibat Lunturnya Sem...
 
Kearifan Lokal Dalam Semangat Kebangkitan Nasional Abad XXI
Kearifan Lokal Dalam Semangat Kebangkitan Nasional Abad XXIKearifan Lokal Dalam Semangat Kebangkitan Nasional Abad XXI
Kearifan Lokal Dalam Semangat Kebangkitan Nasional Abad XXI
 
Kerjasama Antarnegara Dalam Bidang Sosial Budaya [Adagaki]
Kerjasama Antarnegara Dalam Bidang Sosial Budaya [Adagaki]Kerjasama Antarnegara Dalam Bidang Sosial Budaya [Adagaki]
Kerjasama Antarnegara Dalam Bidang Sosial Budaya [Adagaki]
 
Rendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasional
Rendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasionalRendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasional
Rendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasional
 
Rendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasional
Rendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasionalRendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasional
Rendahnya kesadaran generasi muda akan budaya daerah dan budaya nasional
 
Masa depan keberagaman di indonesia
Masa depan keberagaman di indonesiaMasa depan keberagaman di indonesia
Masa depan keberagaman di indonesia
 
BANYAKNYA REMAJA YANG LEBIH SENANG TERHADAP BUDAYA BARAT DIBANDINGKAN BUDAY...
BANYAKNYA REMAJA YANG LEBIH SENANG TERHADAP BUDAYA BARAT  DIBANDINGKAN  BUDAY...BANYAKNYA REMAJA YANG LEBIH SENANG TERHADAP BUDAYA BARAT  DIBANDINGKAN  BUDAY...
BANYAKNYA REMAJA YANG LEBIH SENANG TERHADAP BUDAYA BARAT DIBANDINGKAN BUDAY...
 
Musni Umar: Peranan Pemuda Dalam Perubahan dan Mengisi Pembangunan di Indonesia
Musni Umar: Peranan Pemuda Dalam Perubahan dan Mengisi Pembangunan di IndonesiaMusni Umar: Peranan Pemuda Dalam Perubahan dan Mengisi Pembangunan di Indonesia
Musni Umar: Peranan Pemuda Dalam Perubahan dan Mengisi Pembangunan di Indonesia
 
Soempah pemuda
Soempah pemudaSoempah pemuda
Soempah pemuda
 
Pengaruh masuknya budaya barat di indonesia
Pengaruh masuknya budaya barat di indonesiaPengaruh masuknya budaya barat di indonesia
Pengaruh masuknya budaya barat di indonesia
 
DUB1012 - Pengajian Malaysia
DUB1012 - Pengajian MalaysiaDUB1012 - Pengajian Malaysia
DUB1012 - Pengajian Malaysia
 
Makalh pengaruh budaya asing terhadap remaja indonesia
Makalh pengaruh budaya asing terhadap remaja indonesiaMakalh pengaruh budaya asing terhadap remaja indonesia
Makalh pengaruh budaya asing terhadap remaja indonesia
 
INDISCHE PARTIJ (Sejarah Pergerakan Indonesia 1900-1945)
INDISCHE PARTIJ (Sejarah Pergerakan Indonesia 1900-1945)INDISCHE PARTIJ (Sejarah Pergerakan Indonesia 1900-1945)
INDISCHE PARTIJ (Sejarah Pergerakan Indonesia 1900-1945)
 

Viewers also liked

Pendidikan kewarganegaraan (p kn)
Pendidikan kewarganegaraan (p kn)Pendidikan kewarganegaraan (p kn)
Pendidikan kewarganegaraan (p kn)Fuzy's Company
 
Ppt pkn untuk siswa kelas 3 sdn wirosaban
Ppt pkn untuk siswa kelas 3 sdn wirosabanPpt pkn untuk siswa kelas 3 sdn wirosaban
Ppt pkn untuk siswa kelas 3 sdn wirosabandina_kurniaa
 
Hemorragia intracerebral
Hemorragia intracerebralHemorragia intracerebral
Hemorragia intracerebralJorge Bustos
 
Probni rad
Probni radProbni rad
Probni radandrejtt
 
CODIGO DE ETICA
CODIGO DE ETICACODIGO DE ETICA
CODIGO DE ETICAschool
 
4. tajuk 1 perkembangan tulisan jawi
4. tajuk 1 perkembangan tulisan jawi4. tajuk 1 perkembangan tulisan jawi
4. tajuk 1 perkembangan tulisan jawiaddynn
 
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : What UI Students Say about Ob...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : What UI Students Say about Ob...[plan politika] Indonesian Youth and Politics : What UI Students Say about Ob...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : What UI Students Say about Ob...Plan Politika
 
Faria bangla festival 2
Faria bangla festival 2Faria bangla festival 2
Faria bangla festival 2fariadhbhuiyan
 
weekly news 23rd Aug to 28th Aug
weekly news 23rd Aug to 28th Augweekly news 23rd Aug to 28th Aug
weekly news 23rd Aug to 28th AugNitin Kochhar
 

Viewers also liked (20)

Image processing tips
Image processing tipsImage processing tips
Image processing tips
 
Foto sumpah pemuda
Foto sumpah pemudaFoto sumpah pemuda
Foto sumpah pemuda
 
Pendidikan kewarganegaraan (p kn)
Pendidikan kewarganegaraan (p kn)Pendidikan kewarganegaraan (p kn)
Pendidikan kewarganegaraan (p kn)
 
Ppt pkn untuk siswa kelas 3 sdn wirosaban
Ppt pkn untuk siswa kelas 3 sdn wirosabanPpt pkn untuk siswa kelas 3 sdn wirosaban
Ppt pkn untuk siswa kelas 3 sdn wirosaban
 
C valdez
C valdezC valdez
C valdez
 
Assignment 1
Assignment 1Assignment 1
Assignment 1
 
Hemorragia intracerebral
Hemorragia intracerebralHemorragia intracerebral
Hemorragia intracerebral
 
Probni rad
Probni radProbni rad
Probni rad
 
Addchip
AddchipAddchip
Addchip
 
CODIGO DE ETICA
CODIGO DE ETICACODIGO DE ETICA
CODIGO DE ETICA
 
Got Community?
Got Community?Got Community?
Got Community?
 
LEAN & GREEN Restaurants (F10)
LEAN & GREEN Restaurants (F10)LEAN & GREEN Restaurants (F10)
LEAN & GREEN Restaurants (F10)
 
George's 18th
George's 18thGeorge's 18th
George's 18th
 
4. tajuk 1 perkembangan tulisan jawi
4. tajuk 1 perkembangan tulisan jawi4. tajuk 1 perkembangan tulisan jawi
4. tajuk 1 perkembangan tulisan jawi
 
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : What UI Students Say about Ob...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : What UI Students Say about Ob...[plan politika] Indonesian Youth and Politics : What UI Students Say about Ob...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : What UI Students Say about Ob...
 
Faria bangla festival 2
Faria bangla festival 2Faria bangla festival 2
Faria bangla festival 2
 
Weekly news (3)
Weekly news  (3)Weekly news  (3)
Weekly news (3)
 
Edgarbpp
EdgarbppEdgarbpp
Edgarbpp
 
weekly news 23rd Aug to 28th Aug
weekly news 23rd Aug to 28th Augweekly news 23rd Aug to 28th Aug
weekly news 23rd Aug to 28th Aug
 
Et presentation
Et presentationEt presentation
Et presentation
 

Similar to [plan politika] Politik dan Pemuda Indonesia : Semangat Sumpah Pemuda, Masihkah Ada? (Slide by Plan Politika)

buletin IFL Maret-April'13
buletin IFL Maret-April'13buletin IFL Maret-April'13
buletin IFL Maret-April'13ifutureleaders
 
ARTIKEL. perubahan.docx
ARTIKEL. perubahan.docxARTIKEL. perubahan.docx
ARTIKEL. perubahan.docxFathurRozi45
 
Peranan pemuda dalam pembinaan politik bangsa
Peranan pemuda dalam pembinaan politik bangsaPeranan pemuda dalam pembinaan politik bangsa
Peranan pemuda dalam pembinaan politik bangsaSyafrizal Helmi helmi
 
[plan politika] Indonesian Youth and Movements : In the Journey of Youthful M...
[plan politika] Indonesian Youth and Movements : In the Journey of Youthful M...[plan politika] Indonesian Youth and Movements : In the Journey of Youthful M...
[plan politika] Indonesian Youth and Movements : In the Journey of Youthful M...Plan Politika
 
Tugas ilmu sosial dasar 4
Tugas ilmu sosial dasar 4Tugas ilmu sosial dasar 4
Tugas ilmu sosial dasar 4sopiannudin
 
Esaipgsd4 emas agus prastyo wibowo universitas negeri semarang
Esaipgsd4 emas agus prastyo wibowo universitas negeri semarangEsaipgsd4 emas agus prastyo wibowo universitas negeri semarang
Esaipgsd4 emas agus prastyo wibowo universitas negeri semarangEmas Agus Prastyo Wibowo
 
Tugas Ilmu Sosial Dasar 4
Tugas Ilmu Sosial Dasar 4Tugas Ilmu Sosial Dasar 4
Tugas Ilmu Sosial Dasar 4sopiannudin
 
Peranan kaum muda dalam Perubahan Sosial dan Pemilukada DKI, 25 Mei 2012
Peranan kaum muda dalam Perubahan Sosial dan Pemilukada DKI, 25 Mei 2012 Peranan kaum muda dalam Perubahan Sosial dan Pemilukada DKI, 25 Mei 2012
Peranan kaum muda dalam Perubahan Sosial dan Pemilukada DKI, 25 Mei 2012 musniumar
 
142356049 peranan-generasi-muda-dalam-pembangunan-negara
142356049 peranan-generasi-muda-dalam-pembangunan-negara142356049 peranan-generasi-muda-dalam-pembangunan-negara
142356049 peranan-generasi-muda-dalam-pembangunan-negaraluna217907
 
Aktualisasi peran mahasiswa sebagai solusi terhadap kondisi bangsa
Aktualisasi peran mahasiswa sebagai solusi terhadap kondisi bangsaAktualisasi peran mahasiswa sebagai solusi terhadap kondisi bangsa
Aktualisasi peran mahasiswa sebagai solusi terhadap kondisi bangsaMusdalifah yusuf
 
Peristiwa sumpah pemuda
Peristiwa sumpah pemudaPeristiwa sumpah pemuda
Peristiwa sumpah pemudaDedy Setiady
 
Revolusi Mental dan Peningkatan Kesejahteraan Sosial
Revolusi Mental dan Peningkatan Kesejahteraan SosialRevolusi Mental dan Peningkatan Kesejahteraan Sosial
Revolusi Mental dan Peningkatan Kesejahteraan Sosialmusniumar
 

Similar to [plan politika] Politik dan Pemuda Indonesia : Semangat Sumpah Pemuda, Masihkah Ada? (Slide by Plan Politika) (20)

Bab i, ii, iii
Bab i, ii, iiiBab i, ii, iii
Bab i, ii, iii
 
buletin IFL Maret-April'13
buletin IFL Maret-April'13buletin IFL Maret-April'13
buletin IFL Maret-April'13
 
ARTIKEL. perubahan.docx
ARTIKEL. perubahan.docxARTIKEL. perubahan.docx
ARTIKEL. perubahan.docx
 
Peranan pemuda dalam pembinaan politik bangsa
Peranan pemuda dalam pembinaan politik bangsaPeranan pemuda dalam pembinaan politik bangsa
Peranan pemuda dalam pembinaan politik bangsa
 
[plan politika] Indonesian Youth and Movements : In the Journey of Youthful M...
[plan politika] Indonesian Youth and Movements : In the Journey of Youthful M...[plan politika] Indonesian Youth and Movements : In the Journey of Youthful M...
[plan politika] Indonesian Youth and Movements : In the Journey of Youthful M...
 
Pertemuan 4 Pemuda dan Sosialisasi
Pertemuan 4 Pemuda dan SosialisasiPertemuan 4 Pemuda dan Sosialisasi
Pertemuan 4 Pemuda dan Sosialisasi
 
Tugas ilmu sosial dasar 4
Tugas ilmu sosial dasar 4Tugas ilmu sosial dasar 4
Tugas ilmu sosial dasar 4
 
Esaipgsd4 emas agus prastyo wibowo universitas negeri semarang
Esaipgsd4 emas agus prastyo wibowo universitas negeri semarangEsaipgsd4 emas agus prastyo wibowo universitas negeri semarang
Esaipgsd4 emas agus prastyo wibowo universitas negeri semarang
 
Tugas ISD Pertemuan ke-4
Tugas ISD Pertemuan ke-4Tugas ISD Pertemuan ke-4
Tugas ISD Pertemuan ke-4
 
Tugas Ilmu Sosial Dasar 4
Tugas Ilmu Sosial Dasar 4Tugas Ilmu Sosial Dasar 4
Tugas Ilmu Sosial Dasar 4
 
Sem 2 SI BAB 4 XII.pptx
Sem 2 SI BAB 4 XII.pptxSem 2 SI BAB 4 XII.pptx
Sem 2 SI BAB 4 XII.pptx
 
Peranan kaum muda dalam Perubahan Sosial dan Pemilukada DKI, 25 Mei 2012
Peranan kaum muda dalam Perubahan Sosial dan Pemilukada DKI, 25 Mei 2012 Peranan kaum muda dalam Perubahan Sosial dan Pemilukada DKI, 25 Mei 2012
Peranan kaum muda dalam Perubahan Sosial dan Pemilukada DKI, 25 Mei 2012
 
Natural aceh
Natural acehNatural aceh
Natural aceh
 
142356049 peranan-generasi-muda-dalam-pembangunan-negara
142356049 peranan-generasi-muda-dalam-pembangunan-negara142356049 peranan-generasi-muda-dalam-pembangunan-negara
142356049 peranan-generasi-muda-dalam-pembangunan-negara
 
PENDIDIKAN KARAKTER.pptx
PENDIDIKAN KARAKTER.pptxPENDIDIKAN KARAKTER.pptx
PENDIDIKAN KARAKTER.pptx
 
Aktualisasi peran mahasiswa sebagai solusi terhadap kondisi bangsa
Aktualisasi peran mahasiswa sebagai solusi terhadap kondisi bangsaAktualisasi peran mahasiswa sebagai solusi terhadap kondisi bangsa
Aktualisasi peran mahasiswa sebagai solusi terhadap kondisi bangsa
 
Makna sumpah pemuda
Makna sumpah pemudaMakna sumpah pemuda
Makna sumpah pemuda
 
Makna sumpah pemuda
Makna sumpah pemudaMakna sumpah pemuda
Makna sumpah pemuda
 
Peristiwa sumpah pemuda
Peristiwa sumpah pemudaPeristiwa sumpah pemuda
Peristiwa sumpah pemuda
 
Revolusi Mental dan Peningkatan Kesejahteraan Sosial
Revolusi Mental dan Peningkatan Kesejahteraan SosialRevolusi Mental dan Peningkatan Kesejahteraan Sosial
Revolusi Mental dan Peningkatan Kesejahteraan Sosial
 

More from Plan Politika

(Plan Politika) Female Youthpedia
(Plan Politika) Female Youthpedia(Plan Politika) Female Youthpedia
(Plan Politika) Female YouthpediaPlan Politika
 
[plan politika] What's hot and old on Youth Politcal Marketing in 2012
[plan politika] What's hot and old on Youth Politcal Marketing in 2012[plan politika] What's hot and old on Youth Politcal Marketing in 2012
[plan politika] What's hot and old on Youth Politcal Marketing in 2012Plan Politika
 
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : Serial Slide Bakal Calon Gube...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : Serial Slide Bakal Calon Gube...[plan politika] Indonesian Youth and Politics : Serial Slide Bakal Calon Gube...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : Serial Slide Bakal Calon Gube...Plan Politika
 
[plan politika] Slide ramadhan politik
[plan politika] Slide ramadhan politik[plan politika] Slide ramadhan politik
[plan politika] Slide ramadhan politikPlan Politika
 
[plan politika] Youth movement nowadays
[plan politika] Youth movement nowadays[plan politika] Youth movement nowadays
[plan politika] Youth movement nowadaysPlan Politika
 
[plan politika] Enjoy jakarta
[plan politika] Enjoy jakarta[plan politika] Enjoy jakarta
[plan politika] Enjoy jakartaPlan Politika
 
[plan politika] Indonesian Youth Movement Nowadays : In Memory of May, 1998
[plan politika] Indonesian Youth Movement Nowadays : In Memory of May, 1998 [plan politika] Indonesian Youth Movement Nowadays : In Memory of May, 1998
[plan politika] Indonesian Youth Movement Nowadays : In Memory of May, 1998 Plan Politika
 
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : Jakarta's Youth Aspiration pa...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : Jakarta's Youth Aspiration pa...[plan politika] Indonesian Youth and Politics : Jakarta's Youth Aspiration pa...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : Jakarta's Youth Aspiration pa...Plan Politika
 
[plan politika] Pemuda dan Politik Indonesia : In Search of Truly Youthful Un...
[plan politika] Pemuda dan Politik Indonesia : In Search of Truly Youthful Un...[plan politika] Pemuda dan Politik Indonesia : In Search of Truly Youthful Un...
[plan politika] Pemuda dan Politik Indonesia : In Search of Truly Youthful Un...Plan Politika
 
[plan politika] Pemuda dan Politik Indonesia : In Search of Youthful Underbow...
[plan politika] Pemuda dan Politik Indonesia : In Search of Youthful Underbow...[plan politika] Pemuda dan Politik Indonesia : In Search of Youthful Underbow...
[plan politika] Pemuda dan Politik Indonesia : In Search of Youthful Underbow...Plan Politika
 
[plan politika] Pemudan dan Politik Indonesia : Ibas, the Next Top Kick Polit...
[plan politika] Pemudan dan Politik Indonesia : Ibas, the Next Top Kick Polit...[plan politika] Pemudan dan Politik Indonesia : Ibas, the Next Top Kick Polit...
[plan politika] Pemudan dan Politik Indonesia : Ibas, the Next Top Kick Polit...Plan Politika
 
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : In Search of a Youthful Party...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : In Search of a Youthful Party...[plan politika] Indonesian Youth and Politics : In Search of a Youthful Party...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : In Search of a Youthful Party...Plan Politika
 
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : In Search of a Youthful Party
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : In Search of a Youthful Party[plan politika] Indonesian Youth and Politics : In Search of a Youthful Party
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : In Search of a Youthful PartyPlan Politika
 
[plan politika] Politik dan Pemuda Indonesia : Ngayogya Hadiningrat- Republik...
[plan politika] Politik dan Pemuda Indonesia : Ngayogya Hadiningrat- Republik...[plan politika] Politik dan Pemuda Indonesia : Ngayogya Hadiningrat- Republik...
[plan politika] Politik dan Pemuda Indonesia : Ngayogya Hadiningrat- Republik...Plan Politika
 
[plan politika] [Pemuda dan Politik Indonesia]Indonesian Youth and Politics :...
[plan politika] [Pemuda dan Politik Indonesia]Indonesian Youth and Politics :...[plan politika] [Pemuda dan Politik Indonesia]Indonesian Youth and Politics :...
[plan politika] [Pemuda dan Politik Indonesia]Indonesian Youth and Politics :...Plan Politika
 
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : 10 Facts about Indonesian You...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : 10 Facts about Indonesian You...[plan politika] Indonesian Youth and Politics : 10 Facts about Indonesian You...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : 10 Facts about Indonesian You...Plan Politika
 
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : What Imad, a President of Stu...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : What Imad, a President of Stu...[plan politika] Indonesian Youth and Politics : What Imad, a President of Stu...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : What Imad, a President of Stu...Plan Politika
 
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : (Un)Broken Youth Vow. Sumpah ...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : (Un)Broken Youth Vow. Sumpah ...[plan politika] Indonesian Youth and Politics : (Un)Broken Youth Vow. Sumpah ...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : (Un)Broken Youth Vow. Sumpah ...Plan Politika
 
[plan politika] Politik dan Pemuda Indonesia : Politik Pencitraan Di Mata Pem...
[plan politika] Politik dan Pemuda Indonesia : Politik Pencitraan Di Mata Pem...[plan politika] Politik dan Pemuda Indonesia : Politik Pencitraan Di Mata Pem...
[plan politika] Politik dan Pemuda Indonesia : Politik Pencitraan Di Mata Pem...Plan Politika
 

More from Plan Politika (20)

(Plan Politika) Female Youthpedia
(Plan Politika) Female Youthpedia(Plan Politika) Female Youthpedia
(Plan Politika) Female Youthpedia
 
Ahok hotseat part 2
Ahok hotseat part 2Ahok hotseat part 2
Ahok hotseat part 2
 
[plan politika] What's hot and old on Youth Politcal Marketing in 2012
[plan politika] What's hot and old on Youth Politcal Marketing in 2012[plan politika] What's hot and old on Youth Politcal Marketing in 2012
[plan politika] What's hot and old on Youth Politcal Marketing in 2012
 
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : Serial Slide Bakal Calon Gube...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : Serial Slide Bakal Calon Gube...[plan politika] Indonesian Youth and Politics : Serial Slide Bakal Calon Gube...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : Serial Slide Bakal Calon Gube...
 
[plan politika] Slide ramadhan politik
[plan politika] Slide ramadhan politik[plan politika] Slide ramadhan politik
[plan politika] Slide ramadhan politik
 
[plan politika] Youth movement nowadays
[plan politika] Youth movement nowadays[plan politika] Youth movement nowadays
[plan politika] Youth movement nowadays
 
[plan politika] Enjoy jakarta
[plan politika] Enjoy jakarta[plan politika] Enjoy jakarta
[plan politika] Enjoy jakarta
 
[plan politika] Indonesian Youth Movement Nowadays : In Memory of May, 1998
[plan politika] Indonesian Youth Movement Nowadays : In Memory of May, 1998 [plan politika] Indonesian Youth Movement Nowadays : In Memory of May, 1998
[plan politika] Indonesian Youth Movement Nowadays : In Memory of May, 1998
 
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : Jakarta's Youth Aspiration pa...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : Jakarta's Youth Aspiration pa...[plan politika] Indonesian Youth and Politics : Jakarta's Youth Aspiration pa...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : Jakarta's Youth Aspiration pa...
 
[plan politika] Pemuda dan Politik Indonesia : In Search of Truly Youthful Un...
[plan politika] Pemuda dan Politik Indonesia : In Search of Truly Youthful Un...[plan politika] Pemuda dan Politik Indonesia : In Search of Truly Youthful Un...
[plan politika] Pemuda dan Politik Indonesia : In Search of Truly Youthful Un...
 
[plan politika] Pemuda dan Politik Indonesia : In Search of Youthful Underbow...
[plan politika] Pemuda dan Politik Indonesia : In Search of Youthful Underbow...[plan politika] Pemuda dan Politik Indonesia : In Search of Youthful Underbow...
[plan politika] Pemuda dan Politik Indonesia : In Search of Youthful Underbow...
 
[plan politika] Pemudan dan Politik Indonesia : Ibas, the Next Top Kick Polit...
[plan politika] Pemudan dan Politik Indonesia : Ibas, the Next Top Kick Polit...[plan politika] Pemudan dan Politik Indonesia : Ibas, the Next Top Kick Polit...
[plan politika] Pemudan dan Politik Indonesia : Ibas, the Next Top Kick Polit...
 
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : In Search of a Youthful Party...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : In Search of a Youthful Party...[plan politika] Indonesian Youth and Politics : In Search of a Youthful Party...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : In Search of a Youthful Party...
 
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : In Search of a Youthful Party
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : In Search of a Youthful Party[plan politika] Indonesian Youth and Politics : In Search of a Youthful Party
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : In Search of a Youthful Party
 
[plan politika] Politik dan Pemuda Indonesia : Ngayogya Hadiningrat- Republik...
[plan politika] Politik dan Pemuda Indonesia : Ngayogya Hadiningrat- Republik...[plan politika] Politik dan Pemuda Indonesia : Ngayogya Hadiningrat- Republik...
[plan politika] Politik dan Pemuda Indonesia : Ngayogya Hadiningrat- Republik...
 
[plan politika] [Pemuda dan Politik Indonesia]Indonesian Youth and Politics :...
[plan politika] [Pemuda dan Politik Indonesia]Indonesian Youth and Politics :...[plan politika] [Pemuda dan Politik Indonesia]Indonesian Youth and Politics :...
[plan politika] [Pemuda dan Politik Indonesia]Indonesian Youth and Politics :...
 
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : 10 Facts about Indonesian You...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : 10 Facts about Indonesian You...[plan politika] Indonesian Youth and Politics : 10 Facts about Indonesian You...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : 10 Facts about Indonesian You...
 
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : What Imad, a President of Stu...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : What Imad, a President of Stu...[plan politika] Indonesian Youth and Politics : What Imad, a President of Stu...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : What Imad, a President of Stu...
 
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : (Un)Broken Youth Vow. Sumpah ...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : (Un)Broken Youth Vow. Sumpah ...[plan politika] Indonesian Youth and Politics : (Un)Broken Youth Vow. Sumpah ...
[plan politika] Indonesian Youth and Politics : (Un)Broken Youth Vow. Sumpah ...
 
[plan politika] Politik dan Pemuda Indonesia : Politik Pencitraan Di Mata Pem...
[plan politika] Politik dan Pemuda Indonesia : Politik Pencitraan Di Mata Pem...[plan politika] Politik dan Pemuda Indonesia : Politik Pencitraan Di Mata Pem...
[plan politika] Politik dan Pemuda Indonesia : Politik Pencitraan Di Mata Pem...
 

[plan politika] Politik dan Pemuda Indonesia : Semangat Sumpah Pemuda, Masihkah Ada? (Slide by Plan Politika)

  • 1. (MASIHKAH ADA ?) (MASIHKAH ADA)? SEMANGAT SUMPAH PEMUDA Research and Insight on the Indonesian youth aspiration
  • 2. Sumpah Pemuda 1928 • Sumpah Pemuda merupakan sumpah setia hasil rumusan pemuda pemudi Indonesia pada Kongres Pemuda II. Rapat pertama dilaksanakan pada 27 Oktober 1928 di Gedung Katholieke Jongenlingen Bond, Lapangan Banteng, Jakarta. • Peserta Kongres Pemuda II berasal dari berbagai wakil organisasi pemuda, seperti Jong Java, Jong Ambon, Jong Celebes, Jong Batak, Jong Sumatranen Bond, dan Jong Islamieten Bond. • Dalam Kongres ini Mohammad Yamin menguraikan tentang arti dan hubungan persatuan dengan pemuda. Menurutnya, ada lima faktor yang bisa memperkuat persatuan Indonesia, yaitu sejarah, bahasa, hukum adat, pendidikan, dan kemauan.
  • 3. Pemuda sebagai Pembawa Perubahan Bangsa • Sejarah mencatat bahwa perubahan negeri ini banyak dipengaruh oleh pemuda. Gagasan penyelenggaraan Kongres Pemuda berasal dari “Perhimpunan Pelajar Pelajar Indonesia' Perhimpunan Pelajar Pelajar Indonesia (PPPI) yang kemudian dikenal sebagai momentum Sumpah Pemuda. Hari Sumpah Pemuda pada 28 Oktober 1928 menjadi sejarah dan juga sebuah bukti bahwa pemuda memiliki semangat yang tinggi dalam upaya perbaikan negerinya!
  • 4. Namun bagaimana saat ini, khususnya dalam hal kepercayaan mereka terhadap politik Indonesia? image©ofpamanjee@deviantart
  • 6. Puja, 22, M Freelance Developer Partai Favorit : Demokrat Tokoh Politik Favorit : Anas Urbaningrum
  • 7. Devi, 22, F Mahasiswa Partai Favorit : - Tokoh Politik Favorit : -
  • 8. Nindia, 22, F Preschool teacher Partai Favorit : Demokrat, Golkar Tokoh Politik Favorit : Anis Baswedan
  • 9. #1 Gimana sih pandangan kamu terhadap kondisi bangsa kita saat ini? Krisis Kepemimpinan (rakyat tidak percaya sama eksekutif) sama media blow-up yang sering mengaburkan fakta pemberitaan. Secara general, Indonesia punya potensi untuk berkembang menjadi negara yang lebih baik, sumber daya alam yang melimpah dan juga manusia-manusia yang kreatif. Tetapi di sisi lain, ada juga golongan yang apatis, tidak memedulikan orang lain, dan akhirnya jadi ‘semau gue’. Miris dengan keadaan Indonesia saat ini. Orang kaya makin kaya, miskin makin miskin.
  • 10. #2 Pemuda seperti apa sih yang bisa merubah Indonesia kedepan jadi lebih baik lagi? Pemuda yang pekerja keras, jujur, penuh inisiatif, pintar, memihak rakyat. Mereka yang mendorong orang lain untuk berbuat sesuatu yang positif, meskipun kecil, daripada hanya sekadar mengkritik dan mendemo tanpa memberikan solusi apapun. Rasanya selaen koar-koar dikampus, demo, mahasiswa harus mulai berenterpreneur. Jadi gak melulu cari kerja, opening jobs, inspiring people.
  • 11. #3 Untuk membawa Indonesia lebih baik lagi, salah satunya adalah melalui jalur politik. Percaya? Percaya bahwa untuk membangun Indonesia, salah satunya melalui politik karena pemerintahan sarat akan politik. Iya, karena politik merupakan kekuatan tertinggi untuk mengatur warganya. Undang-undang, konkritnya, menjadi sebuah aturan yang harus dituruti secara mutlak oleh warga Indonesia. Tentu saja, yang pertama harus dibenahi adalah pembuat UU, yaitu para pemain politik tentunya. percaya dong, tanpa rules itu enterprenuer gak bisa idup
  • 12. #4 Penting gak sih buat pemuda sekarang melek sama yang namanya politik? Ya iya, kalo gak, yg mau milih org2 berdasi di DPR siapa? Tapi orang gak akan melek kalo belum tau manfaat apa yg bakal didapatnya harusnya fokusnya kesitu. kalo politikus yg jago harusnya yg bisa meraup suara org muda, toh suaranya masih ngambang Penting banget! Alasannya sama spt sebelumnya… Penting bagi pemuda untuk melek politik karena untuk mengubah keadaan, tapi kebanyakan mereka lupa dengan rakyat, hanya memperkaya dan memperbaiki diri sendiri
  • 13. #5 Ada ga sih tokoh politik muda yang kamu anggap bisa membawa perubahan buat Indonesia di masa depan? Sepertinya tidak ada tokoh muda yg sudah memenuhi kriteria untuk membangun bangsa Anas Urbaningrum, ia mengkomunikasikan segala macam tindakan politik yang ia lakukan melalui social media (twitter), yang sejauh ini dapat saya terima secara logis. Anis Baswedan, juga merupakan tokoh di bidang pendidikan yang saya kagumi. Dengan program Indonesia Mengajar yang ia buat, saya rasa ia memberikan kontribusi yang signifikan untuk membuat Indonesia lebih baik, dimulai dari akarnya, yaitu level pendidikan. Gak ada
  • 14. #6 Tokoh muda seperti yang kamu harapkan dan bisa membawa perubahan bagi bangsa ini? Tokoh muda yg pintar, adil, bekerja keras memihak rakyat, gak egois, gak haus kekuasaan n harta aja! Harusnya dia itu pinter, terlihat dari karyanya, track recordnya dll. Bukan yg dapet gelar doktor karena di kasih institusi atau karena dia artis. Sekarang jamannya orang pinter, bukan orang ganteng. Tapi masalahnya sih, semua orang kalo pas ngemeng tuh keliatan pinter, keliatan programnya bagus. Begitu naik jadi orang megang jabatan entah kenapa jadi memble
  • 15. What’s The Insight then? • Para pemuda masih sangat peduli dengan keadaan bangsa ini., dan sangat kritis terhadap keadaan bangsa dan pemerintah. • Yang dibutuhkan oleh bangsa Indonesia saat ini adalah pemuda yang mandiri dan melek politik. Karena tidak dapat dipungkiri bahwa sistem politik mengatur segala macam sendi negara
  • 16. • Pemuda juga masih percaya bahwa politik merupakan salah satu jalan menuju kemajuan bangsa. So, jangan khianati kepercayaan mereka! • Yang diharapkan mereka adalah tokoh yang cerdas, dan bukan baru jadi keliatan cerdas ketika akan Pemilu doank. Baca: politik pencitraan udah gak jaman!
  • 17. Anggun :: 0856 9560 9568 :: anggunintan@gmail.com Mimi :: 0812 8360 4236 :: asra.silmi@gmail.com Jl. Delman Kencana III No. 9, Tanah Kusir, Jakarta 12240 INDONESIA