SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
KHUTBAH
TABLIG DAN
DAKWAH
ANGGOTA
:
• Lisa Pitriani (25)
• Luthfia Fatin P (26)
• Novica Kurniasari (27)
• Novvia Wulandari (28)
• Nur Rifa K (29)
• Rama Permanasakti (30)
• Retna Ayu C (31)
• Rezha Mellan F (32)
KHUTBAH
Pengertian :
Khutbah berasal dari bahasa Arab
“Khutbah” yang artinya pidato atau
ceramah, yang isinya tentang
keagamaan.
Khutbah merupakan syarat sah shalat
Jum’at. dibacakan oleh khatib sebelum
melaksanakan shalat Jum’at.
 Khatib adalah orang yang bertugas
membacakan khutbah dalam rangka menunaikan
shalat Jumat.
Syarat khatib Jum’at :
- Laki-laki dan beragama islam
- Baligh, berakal sehat, dan berakhlak mulia
- Mengetahui syarat, rukun, dan sunah khutbah
Jum’at
- Fasih dalam membaca Al-qur’an
- Berpakaian rapi, sopan, dan penampilan baik
- Suaranya jelas, dapat didengar dan dipahami
jamaah
Syarat Khutbah Jum’at :
Agar khutbah yang dilakukan sah menurut
syarat, khatib harus memenuhi syarat, antara
lain :
- Khutbah dilakukan pada waktu dzuhur di hari
Jum’at
- Khutbah dibacakan dengan berdiri
- Suara khatib terdengar oleh jamaah Jum’at
- Khatib suci dari hadas maupun najis
- Khatib tertutup auratnya
- Khatib laki-laki dan beragama islam
- Khatib sudah balig dan berakal sehat
Rukun Khutbah Jum’at
• Rukun khutbah Jum’at adalah segala sesuatu yang harus ada ketika
berkhutbah.
• Rukun khutbah Jum’at meliputi :
• Membaca hamdalah
• Membaca syahadatain, (Syahadat tauhid dan Rosul)
• Membaca Shalawat kepada Nabi Muhammad SAW
• Berwasiat atau memberi nasihat tentang takwa dan menyampaikan
ajaran akidah, ibadah, dan akhlak.
• Membaca ayat al-Qur’an pada salah satu dari dua khutbah
Rosulullah SAW bersabda:
“Dari Jabir dan Samurah, katanya, “Rasulullah SAW berkhutbah berdiri,
beliau duduk antara keduanya, membaca ayat-ayat al-Qur’an, mengingatkan
dan memperingatkan kabar takut kepda manusia”.
• Berdoa pada khutbah kedua agar kaum muslimin memperoleh
ampunan dosa dan rahmat Allah SWT.
Sunah Khutbah Jum’at
• Khatib mengucapkan salam
• Khutbah disampaikan di atas mimbar
• Khatib selalu menghadap ke arah
jamaah
• Duduk setelah mengucapkan salam
pada saat adzan dikumandangkan
• Ketika duduk di antara dua khutbah
mengucapkan salawat nabi
Fungsi Khutbah Jum’at
• Mengingatkan umat islam agar lebih
meningkatkan amal salih
• Mengingatkan umat islam agar lebih
meningkatkan akhlakul karimah dan ukhuwah
islamiyah
• Mengingatkan umat islam agar lebih
meningkatkan kesadaran untuk menuntut ilmu
pengetahuan dan ilmu agama
• Mengingatkan umat islam mengenai ajaran
Islam, baik perintah maupun larangan Allah
SWT
• Mengingatkan umat islam agar bekerja untuk
mencapai kebahagiaan hidup di dunia dan di
akhirat
Tata Cara Khutbah
a. Khatib naik mimbar, lalu mengucap salam,
kemudian duduk
b. Setelah muazin selesai mengumandangkan
adzan, Khatib memulai khutbah pertama.
c. Khutbah sebaiknya dilakukan secara sistematis,
singkat dan mudah dipahami
d. Membacakan doa
e. Kemudian duduk di antara dua khutbah,
disunahkan untuk membaca shalawat nabi
f. Berdiri untuk melaksanakan khutbah kedua
g. Setelah selesai khutbah kedua, mengucapkan
salam
TABLIG
Tablig berasal dari kata kerja ballaga –
Yuballigu yang artinya menyampaikan.
Menurut Istilah arti Tablig adalah
menyampaikan ajaran-ajaran (Islam) yang
diterima dari Allah SWT kepada umat
manusia agar dijadikan pedoman hidup
supaya memperoleh kebahagian di dunia dan
akherat.
Orang yang bertablig disebut Mubalig (laki-
laki) dan Mubaligah (perempuan).
DAKWAH
Dakwah secara bahasa berasal dari bahasa Arab
(da’a – yad’u) yang artinya memanggil,
menyeru atau menjenguk.
Orang yang menyampaikan dakwah disebut da’I
(juru dakwah)
Menurut Istilah Syara’ dakwah adalah
kegiatan yang bersifat menyeru, mengajak, dan
memanggil orang untuk beriman dan taat kepada
Allah SWT, sesuai dengan ajaran Islam.
Sedangkan orang yang menerima seruan
dakwah, menjadi orang yang beriman dan taat
kepada Allah SWT, tentu akan meraih
kesejahteraan di dunia dan di akhirat.
Ketentuan Tablig dan Dakwah
• Ketentuan/ cara berdakwah Rasulullah SAW, yang harus
dilaksanakan setiap Muslim dan Muslimah dalam
melaksanakan salah satu kewajibannya yaitu berdakwah,
seperti:
a. Tablig atau dakwah hendaknya dimulai dari diri sendiri.
b. Dalam bertablig atau berdakwah, hendaknya
menggunakan pola kebijaksanaan, yaitu berbicara
kepada manusia menurut kadar kemampuan akal
mereka.
c. Dakwah dapat dilakukan “bilhal” yaitu melalui
perbuatan baik yang diridai Allah SWT agar diteladani
orang lain.
d. Dakwah dapat dilaksanakan melalui ucapan lisan
dan tulisan. Dan menggunakan metode-metode :
o Metode al-hikmah yaitu penyampainan dakwah
terlebih dahulu mengetahui sasaran dakwahnya.
o Metode al-mau’izah yaitu dkawah dengan cara
seperti memberikan nasihat, pengajaran, dan
teladan yang baik.
o Metode “mujadalah bi al-lati hiya ahsan” ialah
bertukar pikiran (berdiskusi) dengan cara-cara
yang baik
Perbedaan Khotbah Jum’at dan Dakwah
1.Waktu Pelaksanaan
Pada khotbah Jum’at, waktu
pelaksanaannya adalah sesudah
matahari tergelincir (masuk waktu
zuhur) pada hari jum’at. Rentang waktu
pelaksanaan terbatas. Sedangkan pada
dakwah, waktu pelaksanaannya dapat
dilakasanakan kapan saja dan
waktunyanya tidak terbatas.
2.Khatib Jum’at dan Juru Dakwah (da’i)
• Khatib jum’at harus laki-laki sedangkan
juru dakwah selain laki-laki (perempuan)
boleh.
• Khatib jum’at harus suci dari hadas dan
najis, sedangkan da’I tidak diharuskan suci
dari hadas dan najis.
• Khatib jum’at harus duduk sebentar anatara
khotbah pertama dan kedua sedangkan
dalam berdakwah tidak.
3. Para Pendengar Khotbah Jum’at
Pada khotbah Jum’at, biasanya terdiri dari kaum
laki-laki saja, sedangkan para pendengar
dakwah adalah untuk umum (laki-laki dan
Perempuan)
4. Ketentuan syara’dalam Berkhotbah dan
Dakwah
Bagi seorang khatib jum’at dalam melaksankan
khotbahnya harus membaca hamdalah,
syahadatain, salawat, wasiat takwa, membaca
al-qur’an dan doa. Sedangkan bagi seorang dai
tidak diwajibkan.
TERIMAKASIH

More Related Content

What's hot

Adab khutbah
Adab khutbahAdab khutbah
Adab khutbahHam Zah
 
Pelaksanaan khutbah , tabligh dan dakwah di masyarakat
Pelaksanaan khutbah , tabligh dan dakwah di masyarakatPelaksanaan khutbah , tabligh dan dakwah di masyarakat
Pelaksanaan khutbah , tabligh dan dakwah di masyarakatArifah Fajrina
 
PERNGETIAN tabligh,khutbah,dakwah
PERNGETIAN tabligh,khutbah,dakwahPERNGETIAN tabligh,khutbah,dakwah
PERNGETIAN tabligh,khutbah,dakwahxnuexer
 
Dalil dalil hadis dan al-quran tentang dakwah dalam pendidikan
Dalil dalil hadis dan al-quran tentang dakwah dalam pendidikanDalil dalil hadis dan al-quran tentang dakwah dalam pendidikan
Dalil dalil hadis dan al-quran tentang dakwah dalam pendidikanUstajah ILa AzieLa
 
Sampaikan dariku walaupun satu ayat
Sampaikan dariku walaupun satu ayatSampaikan dariku walaupun satu ayat
Sampaikan dariku walaupun satu ayat-
 
Sampaikan dari ku walau 1 ayat (AGAMA)
Sampaikan dari ku walau 1 ayat (AGAMA)Sampaikan dari ku walau 1 ayat (AGAMA)
Sampaikan dari ku walau 1 ayat (AGAMA)sanita16
 
Al hijr ayat 94 - 96 dan hadits tentang perintah berdakwah (yudy, yulian)
Al hijr ayat 94 - 96 dan hadits tentang perintah berdakwah (yudy, yulian)Al hijr ayat 94 - 96 dan hadits tentang perintah berdakwah (yudy, yulian)
Al hijr ayat 94 - 96 dan hadits tentang perintah berdakwah (yudy, yulian)Yulian Hadi
 
Khutbah tabligh dakwah
Khutbah tabligh dakwahKhutbah tabligh dakwah
Khutbah tabligh dakwahmateripptgc
 
Materi khutbah (m azis)
Materi khutbah (m azis)Materi khutbah (m azis)
Materi khutbah (m azis)Nisrokhah6
 
Materi khutbah
Materi khutbahMateri khutbah
Materi khutbahsamiul12
 

What's hot (13)

Adab khutbah
Adab khutbahAdab khutbah
Adab khutbah
 
Pelaksanaan khutbah , tabligh dan dakwah di masyarakat
Pelaksanaan khutbah , tabligh dan dakwah di masyarakatPelaksanaan khutbah , tabligh dan dakwah di masyarakat
Pelaksanaan khutbah , tabligh dan dakwah di masyarakat
 
PERNGETIAN tabligh,khutbah,dakwah
PERNGETIAN tabligh,khutbah,dakwahPERNGETIAN tabligh,khutbah,dakwah
PERNGETIAN tabligh,khutbah,dakwah
 
Dalil dalil hadis dan al-quran tentang dakwah dalam pendidikan
Dalil dalil hadis dan al-quran tentang dakwah dalam pendidikanDalil dalil hadis dan al-quran tentang dakwah dalam pendidikan
Dalil dalil hadis dan al-quran tentang dakwah dalam pendidikan
 
Sampaikan dariku walaupun satu ayat
Sampaikan dariku walaupun satu ayatSampaikan dariku walaupun satu ayat
Sampaikan dariku walaupun satu ayat
 
Presentasi Tabligh kelas XI SMA
Presentasi Tabligh kelas XI SMAPresentasi Tabligh kelas XI SMA
Presentasi Tabligh kelas XI SMA
 
Sampaikan dari ku walau 1 ayat (AGAMA)
Sampaikan dari ku walau 1 ayat (AGAMA)Sampaikan dari ku walau 1 ayat (AGAMA)
Sampaikan dari ku walau 1 ayat (AGAMA)
 
Al hijr ayat 94 - 96 dan hadits tentang perintah berdakwah (yudy, yulian)
Al hijr ayat 94 - 96 dan hadits tentang perintah berdakwah (yudy, yulian)Al hijr ayat 94 - 96 dan hadits tentang perintah berdakwah (yudy, yulian)
Al hijr ayat 94 - 96 dan hadits tentang perintah berdakwah (yudy, yulian)
 
Tabligh
TablighTabligh
Tabligh
 
Khutbah
Khutbah Khutbah
Khutbah
 
Khutbah tabligh dakwah
Khutbah tabligh dakwahKhutbah tabligh dakwah
Khutbah tabligh dakwah
 
Materi khutbah (m azis)
Materi khutbah (m azis)Materi khutbah (m azis)
Materi khutbah (m azis)
 
Materi khutbah
Materi khutbahMateri khutbah
Materi khutbah
 

Viewers also liked

Cara dakwah yang Qur'ani
Cara dakwah yang Qur'aniCara dakwah yang Qur'ani
Cara dakwah yang Qur'aniFaisal Pak
 
11 perawatan-jenazah
11 perawatan-jenazah11 perawatan-jenazah
11 perawatan-jenazahkuka roboter
 
Hikmah beriman kepada kitab allah
Hikmah beriman kepada kitab allahHikmah beriman kepada kitab allah
Hikmah beriman kepada kitab allahNoor Dwi Lestari
 
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.10 fiqh dawah
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.10 fiqh dawahRPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.10 fiqh dawah
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.10 fiqh dawahyasirmaster web.id
 
Pengurusan jenazah , Khotbah, Tabligh dan Dakwah
Pengurusan jenazah , Khotbah, Tabligh dan DakwahPengurusan jenazah , Khotbah, Tabligh dan Dakwah
Pengurusan jenazah , Khotbah, Tabligh dan DakwahAgam Real
 
Sistem Reproduksi Manusia
Sistem Reproduksi ManusiaSistem Reproduksi Manusia
Sistem Reproduksi ManusiaAfcariono
 
Surat An - Nisaa' : 59 (Pend. Agama Islam)
Surat An - Nisaa' : 59 (Pend. Agama Islam)Surat An - Nisaa' : 59 (Pend. Agama Islam)
Surat An - Nisaa' : 59 (Pend. Agama Islam)Andri_Ferdians
 
9-11 Tugas Presentasi Sistem reproduksi pada manusia
9-11 Tugas Presentasi Sistem reproduksi pada manusia9-11 Tugas Presentasi Sistem reproduksi pada manusia
9-11 Tugas Presentasi Sistem reproduksi pada manusiamuhamadfaishalantsary
 
Sistem reproduksi manusia
Sistem reproduksi  manusiaSistem reproduksi  manusia
Sistem reproduksi manusiaTiara Nutnum
 
Sistem reproduksi pada manusia
Sistem reproduksi pada manusiaSistem reproduksi pada manusia
Sistem reproduksi pada manusiaBerlian Nur
 
Presentasi sistem-reproduksi-manusia
Presentasi sistem-reproduksi-manusiaPresentasi sistem-reproduksi-manusia
Presentasi sistem-reproduksi-manusiaAnnisa Khoerunnisya
 
BIOLOGI SISTEM REGULASI (KOORDINASI) KELAS XI SMA
BIOLOGI SISTEM REGULASI (KOORDINASI) KELAS XI SMABIOLOGI SISTEM REGULASI (KOORDINASI) KELAS XI SMA
BIOLOGI SISTEM REGULASI (KOORDINASI) KELAS XI SMAayuyayayuya
 
Pengurusan jenazah
Pengurusan jenazahPengurusan jenazah
Pengurusan jenazahummulzahida
 
Fungsi sosioliogi dalam perencanaan sosial
Fungsi sosioliogi dalam perencanaan sosialFungsi sosioliogi dalam perencanaan sosial
Fungsi sosioliogi dalam perencanaan sosialSky Patronus
 

Viewers also liked (20)

Retorika dakwah
Retorika dakwahRetorika dakwah
Retorika dakwah
 
Cara dakwah yang Qur'ani
Cara dakwah yang Qur'aniCara dakwah yang Qur'ani
Cara dakwah yang Qur'ani
 
11 perawatan-jenazah
11 perawatan-jenazah11 perawatan-jenazah
11 perawatan-jenazah
 
Hikmah beriman kepada kitab allah
Hikmah beriman kepada kitab allahHikmah beriman kepada kitab allah
Hikmah beriman kepada kitab allah
 
Kultum zakat
Kultum zakatKultum zakat
Kultum zakat
 
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.10 fiqh dawah
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.10 fiqh dawahRPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.10 fiqh dawah
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.10 fiqh dawah
 
Pengurusan jenazah , Khotbah, Tabligh dan Dakwah
Pengurusan jenazah , Khotbah, Tabligh dan DakwahPengurusan jenazah , Khotbah, Tabligh dan Dakwah
Pengurusan jenazah , Khotbah, Tabligh dan Dakwah
 
Sistem Reproduksi Manusia
Sistem Reproduksi ManusiaSistem Reproduksi Manusia
Sistem Reproduksi Manusia
 
Indra manusia
Indra manusiaIndra manusia
Indra manusia
 
Surat An - Nisaa' : 59 (Pend. Agama Islam)
Surat An - Nisaa' : 59 (Pend. Agama Islam)Surat An - Nisaa' : 59 (Pend. Agama Islam)
Surat An - Nisaa' : 59 (Pend. Agama Islam)
 
9-11 Tugas Presentasi Sistem reproduksi pada manusia
9-11 Tugas Presentasi Sistem reproduksi pada manusia9-11 Tugas Presentasi Sistem reproduksi pada manusia
9-11 Tugas Presentasi Sistem reproduksi pada manusia
 
Sistem reproduksi manusia
Sistem reproduksi  manusiaSistem reproduksi  manusia
Sistem reproduksi manusia
 
Sistem reproduksi pada manusia
Sistem reproduksi pada manusiaSistem reproduksi pada manusia
Sistem reproduksi pada manusia
 
Presentasi sistem-reproduksi-manusia
Presentasi sistem-reproduksi-manusiaPresentasi sistem-reproduksi-manusia
Presentasi sistem-reproduksi-manusia
 
MAWARIS
MAWARISMAWARIS
MAWARIS
 
Ppt. panca indra
Ppt. panca indraPpt. panca indra
Ppt. panca indra
 
BIOLOGI SISTEM REGULASI (KOORDINASI) KELAS XI SMA
BIOLOGI SISTEM REGULASI (KOORDINASI) KELAS XI SMABIOLOGI SISTEM REGULASI (KOORDINASI) KELAS XI SMA
BIOLOGI SISTEM REGULASI (KOORDINASI) KELAS XI SMA
 
Pengurusan jenazah
Pengurusan jenazahPengurusan jenazah
Pengurusan jenazah
 
Pendekatan Dakwah
Pendekatan DakwahPendekatan Dakwah
Pendekatan Dakwah
 
Fungsi sosioliogi dalam perencanaan sosial
Fungsi sosioliogi dalam perencanaan sosialFungsi sosioliogi dalam perencanaan sosial
Fungsi sosioliogi dalam perencanaan sosial
 

Similar to Khutbah dan Dakwah Tablig Anggota

Santun dan damai dalam berdakwah
Santun dan damai dalam berdakwahSantun dan damai dalam berdakwah
Santun dan damai dalam berdakwahHananissa Fitria
 
Khutbah_Tabligh_dan_Dakwah.pptx
Khutbah_Tabligh_dan_Dakwah.pptxKhutbah_Tabligh_dan_Dakwah.pptx
Khutbah_Tabligh_dan_Dakwah.pptxSheptyRereQuinta
 
Khutbah Pendidikan Agama Islam SMK Kelas XI.pptx
Khutbah Pendidikan Agama Islam SMK Kelas XI.pptxKhutbah Pendidikan Agama Islam SMK Kelas XI.pptx
Khutbah Pendidikan Agama Islam SMK Kelas XI.pptxhanifahsmkpgri20
 
khotbah tablig dan dakwah
khotbah tablig dan dakwahkhotbah tablig dan dakwah
khotbah tablig dan dakwahKhairun Najmi
 
Khitobah Keagamaan
Khitobah Keagamaan Khitobah Keagamaan
Khitobah Keagamaan LBB. Mr. Q
 
KEL 2 Dakwah,Tabligh,Khutbah (1).pptx
KEL 2 Dakwah,Tabligh,Khutbah (1).pptxKEL 2 Dakwah,Tabligh,Khutbah (1).pptx
KEL 2 Dakwah,Tabligh,Khutbah (1).pptxNurhidayah521313
 
Materi khutbah
Materi khutbahMateri khutbah
Materi khutbahmea_ascha
 
Bahan Kuliah 3 PENDAKWAH dan SASARAN DAKWAH PPPM1942.pptx
Bahan Kuliah 3 PENDAKWAH dan SASARAN DAKWAH PPPM1942.pptxBahan Kuliah 3 PENDAKWAH dan SASARAN DAKWAH PPPM1942.pptx
Bahan Kuliah 3 PENDAKWAH dan SASARAN DAKWAH PPPM1942.pptxAmmarAmri6
 
Dauroh khutoba
Dauroh khutobaDauroh khutoba
Dauroh khutobaMasher Zen
 
Khutbah (m aziz)
Khutbah (m aziz)Khutbah (m aziz)
Khutbah (m aziz)kemarau20
 
Khutbah Jumat dan Ceramah
Khutbah Jumat dan CeramahKhutbah Jumat dan Ceramah
Khutbah Jumat dan Ceramahsamiul12
 
Khutbah (m aziz)
Khutbah (m aziz)Khutbah (m aziz)
Khutbah (m aziz)Nisrokhah6
 

Similar to Khutbah dan Dakwah Tablig Anggota (20)

Khutbah
KhutbahKhutbah
Khutbah
 
Santun dan damai dalam berdakwah
Santun dan damai dalam berdakwahSantun dan damai dalam berdakwah
Santun dan damai dalam berdakwah
 
Khutbah_Tabligh_dan_Dakwah.pptx
Khutbah_Tabligh_dan_Dakwah.pptxKhutbah_Tabligh_dan_Dakwah.pptx
Khutbah_Tabligh_dan_Dakwah.pptx
 
Khutbah Pendidikan Agama Islam SMK Kelas XI.pptx
Khutbah Pendidikan Agama Islam SMK Kelas XI.pptxKhutbah Pendidikan Agama Islam SMK Kelas XI.pptx
Khutbah Pendidikan Agama Islam SMK Kelas XI.pptx
 
khotbah tablig dan dakwah
khotbah tablig dan dakwahkhotbah tablig dan dakwah
khotbah tablig dan dakwah
 
Khitobah Keagamaan
Khitobah Keagamaan Khitobah Keagamaan
Khitobah Keagamaan
 
KEL 2 Dakwah,Tabligh,Khutbah (1).pptx
KEL 2 Dakwah,Tabligh,Khutbah (1).pptxKEL 2 Dakwah,Tabligh,Khutbah (1).pptx
KEL 2 Dakwah,Tabligh,Khutbah (1).pptx
 
Materi khutbah
Materi khutbahMateri khutbah
Materi khutbah
 
Materi khutbah
Materi khutbahMateri khutbah
Materi khutbah
 
Materi khutbah
Materi khutbahMateri khutbah
Materi khutbah
 
Materi khutbah
Materi khutbah Materi khutbah
Materi khutbah
 
Bahan Kuliah 3 PENDAKWAH dan SASARAN DAKWAH PPPM1942.pptx
Bahan Kuliah 3 PENDAKWAH dan SASARAN DAKWAH PPPM1942.pptxBahan Kuliah 3 PENDAKWAH dan SASARAN DAKWAH PPPM1942.pptx
Bahan Kuliah 3 PENDAKWAH dan SASARAN DAKWAH PPPM1942.pptx
 
Dauroh khutoba
Dauroh khutobaDauroh khutoba
Dauroh khutoba
 
Makalah agama islam
Makalah agama islamMakalah agama islam
Makalah agama islam
 
PPT Khutbah
PPT KhutbahPPT Khutbah
PPT Khutbah
 
Khutbah (m aziz)
Khutbah (m aziz)Khutbah (m aziz)
Khutbah (m aziz)
 
Khutbah Jumat dan Ceramah
Khutbah Jumat dan CeramahKhutbah Jumat dan Ceramah
Khutbah Jumat dan Ceramah
 
Khutbah (m aziz)
Khutbah (m aziz)Khutbah (m aziz)
Khutbah (m aziz)
 
PPT Khutbah
PPT Khutbah PPT Khutbah
PPT Khutbah
 
Khutbah
KhutbahKhutbah
Khutbah
 

Recently uploaded

PRAKTEK ADAB-ADAB JAMAAH HAJI DAN UMROH.pptx
PRAKTEK ADAB-ADAB JAMAAH HAJI DAN UMROH.pptxPRAKTEK ADAB-ADAB JAMAAH HAJI DAN UMROH.pptx
PRAKTEK ADAB-ADAB JAMAAH HAJI DAN UMROH.pptxSaeful Malik
 
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRenungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRobert Siby
 
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 5
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 5Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 5
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 5Adam Hiola
 
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSWJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSRobert Siby
 
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfPenampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfDianNovitaMariaBanun1
 
PERAN FILSAFAT ILMU SEBAGAI LANDASAN PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN.pptx
PERAN FILSAFAT ILMU SEBAGAI LANDASAN PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN.pptxPERAN FILSAFAT ILMU SEBAGAI LANDASAN PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN.pptx
PERAN FILSAFAT ILMU SEBAGAI LANDASAN PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN.pptxAfifahNuri
 

Recently uploaded (6)

PRAKTEK ADAB-ADAB JAMAAH HAJI DAN UMROH.pptx
PRAKTEK ADAB-ADAB JAMAAH HAJI DAN UMROH.pptxPRAKTEK ADAB-ADAB JAMAAH HAJI DAN UMROH.pptx
PRAKTEK ADAB-ADAB JAMAAH HAJI DAN UMROH.pptx
 
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRenungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
 
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 5
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 5Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 5
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 5
 
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSWJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
 
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfPenampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
 
PERAN FILSAFAT ILMU SEBAGAI LANDASAN PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN.pptx
PERAN FILSAFAT ILMU SEBAGAI LANDASAN PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN.pptxPERAN FILSAFAT ILMU SEBAGAI LANDASAN PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN.pptx
PERAN FILSAFAT ILMU SEBAGAI LANDASAN PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN.pptx
 

Khutbah dan Dakwah Tablig Anggota

  • 2. ANGGOTA : • Lisa Pitriani (25) • Luthfia Fatin P (26) • Novica Kurniasari (27) • Novvia Wulandari (28) • Nur Rifa K (29) • Rama Permanasakti (30) • Retna Ayu C (31) • Rezha Mellan F (32)
  • 3. KHUTBAH Pengertian : Khutbah berasal dari bahasa Arab “Khutbah” yang artinya pidato atau ceramah, yang isinya tentang keagamaan. Khutbah merupakan syarat sah shalat Jum’at. dibacakan oleh khatib sebelum melaksanakan shalat Jum’at.
  • 4.  Khatib adalah orang yang bertugas membacakan khutbah dalam rangka menunaikan shalat Jumat. Syarat khatib Jum’at : - Laki-laki dan beragama islam - Baligh, berakal sehat, dan berakhlak mulia - Mengetahui syarat, rukun, dan sunah khutbah Jum’at - Fasih dalam membaca Al-qur’an - Berpakaian rapi, sopan, dan penampilan baik - Suaranya jelas, dapat didengar dan dipahami jamaah
  • 5. Syarat Khutbah Jum’at : Agar khutbah yang dilakukan sah menurut syarat, khatib harus memenuhi syarat, antara lain : - Khutbah dilakukan pada waktu dzuhur di hari Jum’at - Khutbah dibacakan dengan berdiri - Suara khatib terdengar oleh jamaah Jum’at - Khatib suci dari hadas maupun najis - Khatib tertutup auratnya - Khatib laki-laki dan beragama islam - Khatib sudah balig dan berakal sehat
  • 6. Rukun Khutbah Jum’at • Rukun khutbah Jum’at adalah segala sesuatu yang harus ada ketika berkhutbah. • Rukun khutbah Jum’at meliputi : • Membaca hamdalah • Membaca syahadatain, (Syahadat tauhid dan Rosul) • Membaca Shalawat kepada Nabi Muhammad SAW • Berwasiat atau memberi nasihat tentang takwa dan menyampaikan ajaran akidah, ibadah, dan akhlak. • Membaca ayat al-Qur’an pada salah satu dari dua khutbah Rosulullah SAW bersabda: “Dari Jabir dan Samurah, katanya, “Rasulullah SAW berkhutbah berdiri, beliau duduk antara keduanya, membaca ayat-ayat al-Qur’an, mengingatkan dan memperingatkan kabar takut kepda manusia”. • Berdoa pada khutbah kedua agar kaum muslimin memperoleh ampunan dosa dan rahmat Allah SWT.
  • 7. Sunah Khutbah Jum’at • Khatib mengucapkan salam • Khutbah disampaikan di atas mimbar • Khatib selalu menghadap ke arah jamaah • Duduk setelah mengucapkan salam pada saat adzan dikumandangkan • Ketika duduk di antara dua khutbah mengucapkan salawat nabi
  • 8. Fungsi Khutbah Jum’at • Mengingatkan umat islam agar lebih meningkatkan amal salih • Mengingatkan umat islam agar lebih meningkatkan akhlakul karimah dan ukhuwah islamiyah • Mengingatkan umat islam agar lebih meningkatkan kesadaran untuk menuntut ilmu pengetahuan dan ilmu agama • Mengingatkan umat islam mengenai ajaran Islam, baik perintah maupun larangan Allah SWT • Mengingatkan umat islam agar bekerja untuk mencapai kebahagiaan hidup di dunia dan di akhirat
  • 9. Tata Cara Khutbah a. Khatib naik mimbar, lalu mengucap salam, kemudian duduk b. Setelah muazin selesai mengumandangkan adzan, Khatib memulai khutbah pertama. c. Khutbah sebaiknya dilakukan secara sistematis, singkat dan mudah dipahami d. Membacakan doa e. Kemudian duduk di antara dua khutbah, disunahkan untuk membaca shalawat nabi f. Berdiri untuk melaksanakan khutbah kedua g. Setelah selesai khutbah kedua, mengucapkan salam
  • 10. TABLIG Tablig berasal dari kata kerja ballaga – Yuballigu yang artinya menyampaikan. Menurut Istilah arti Tablig adalah menyampaikan ajaran-ajaran (Islam) yang diterima dari Allah SWT kepada umat manusia agar dijadikan pedoman hidup supaya memperoleh kebahagian di dunia dan akherat. Orang yang bertablig disebut Mubalig (laki- laki) dan Mubaligah (perempuan).
  • 11. DAKWAH Dakwah secara bahasa berasal dari bahasa Arab (da’a – yad’u) yang artinya memanggil, menyeru atau menjenguk. Orang yang menyampaikan dakwah disebut da’I (juru dakwah) Menurut Istilah Syara’ dakwah adalah kegiatan yang bersifat menyeru, mengajak, dan memanggil orang untuk beriman dan taat kepada Allah SWT, sesuai dengan ajaran Islam. Sedangkan orang yang menerima seruan dakwah, menjadi orang yang beriman dan taat kepada Allah SWT, tentu akan meraih kesejahteraan di dunia dan di akhirat.
  • 12. Ketentuan Tablig dan Dakwah • Ketentuan/ cara berdakwah Rasulullah SAW, yang harus dilaksanakan setiap Muslim dan Muslimah dalam melaksanakan salah satu kewajibannya yaitu berdakwah, seperti: a. Tablig atau dakwah hendaknya dimulai dari diri sendiri. b. Dalam bertablig atau berdakwah, hendaknya menggunakan pola kebijaksanaan, yaitu berbicara kepada manusia menurut kadar kemampuan akal mereka. c. Dakwah dapat dilakukan “bilhal” yaitu melalui perbuatan baik yang diridai Allah SWT agar diteladani orang lain.
  • 13. d. Dakwah dapat dilaksanakan melalui ucapan lisan dan tulisan. Dan menggunakan metode-metode : o Metode al-hikmah yaitu penyampainan dakwah terlebih dahulu mengetahui sasaran dakwahnya. o Metode al-mau’izah yaitu dkawah dengan cara seperti memberikan nasihat, pengajaran, dan teladan yang baik. o Metode “mujadalah bi al-lati hiya ahsan” ialah bertukar pikiran (berdiskusi) dengan cara-cara yang baik
  • 14. Perbedaan Khotbah Jum’at dan Dakwah 1.Waktu Pelaksanaan Pada khotbah Jum’at, waktu pelaksanaannya adalah sesudah matahari tergelincir (masuk waktu zuhur) pada hari jum’at. Rentang waktu pelaksanaan terbatas. Sedangkan pada dakwah, waktu pelaksanaannya dapat dilakasanakan kapan saja dan waktunyanya tidak terbatas.
  • 15. 2.Khatib Jum’at dan Juru Dakwah (da’i) • Khatib jum’at harus laki-laki sedangkan juru dakwah selain laki-laki (perempuan) boleh. • Khatib jum’at harus suci dari hadas dan najis, sedangkan da’I tidak diharuskan suci dari hadas dan najis. • Khatib jum’at harus duduk sebentar anatara khotbah pertama dan kedua sedangkan dalam berdakwah tidak.
  • 16. 3. Para Pendengar Khotbah Jum’at Pada khotbah Jum’at, biasanya terdiri dari kaum laki-laki saja, sedangkan para pendengar dakwah adalah untuk umum (laki-laki dan Perempuan) 4. Ketentuan syara’dalam Berkhotbah dan Dakwah Bagi seorang khatib jum’at dalam melaksankan khotbahnya harus membaca hamdalah, syahadatain, salawat, wasiat takwa, membaca al-qur’an dan doa. Sedangkan bagi seorang dai tidak diwajibkan.