SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
ANALISIS SISTEM
INFORMASI
By
Ari Sulistiyawati
Konsep Dasar Sistem Informasi
• Saat ini penerapan sistem informasi
dalam suatu organisasi tidak terlepas dari
penggunaan komputer untuk pengolahan
data. Data yang diolah menjadi suatu
informasi yang disajikan harus berkualitas.
• Kualitas informasi tergantung dari 3 hal,
yaitu informasi harus akurat, tepat waktu
dan relevan.
• Tiga peranan penting sistem informasi
dalam suatu bisnis yaitu
1. mendukung operasi bisnis,
2. mendukung dalam pengambilan keputusan
manajerial
3. meraih keuntungan strategis
Komponen Sistem Informasi
1. Blok Masukan/Input
2. Blok Proses/Model
3. Blok Keluaran/Output
4. Blok Teknologi (technology)
5. Blok Basis Data
6. Blok Kendali
• Blok Masukan/Input
– Blok masukan adalah input yang mewakili data yang
dimasukkan dalam sistem informasi dapat berupa media
untuk menangkap data yang akan dimasukkan yang dapat
berupa dokumen-dokumen dasar
• Blok Proses/Model
– Blok model adalah blok yang terdiri dari kombinasi proedur,
logika dan model matematik yang akan memanipulasi data
input dan data yang tersimpan di basis data dengan cara yang
telah ditentukan untuk menghasilkan keluaran yang
diinginkan.
• Blok Keluaran/Output
– Blok keluaran adalah informasi yang berkualitas dan
dokumentasi yang berguna untuk semua tingkatan
manajemen serta semua pemakai system. Blok keluaran juga
memiliki beberapa tipe keluaran (Output)
• Blok Teknologi (technology)
– Blok teknologi adalah kotak alat (tool box) dalam sistem
informasi untuk menerima input, menjalankan model,
menyimpan dan mengakses data, mengirim dan
menghasilkan suatu keluaran dan membantu pengendalian
sistem secara keseluruhan.
• Blok Basis Data
– Basis data merupakan kumpulan dari data yang saling
berhubungan satu dengan yang lainnya, tersimpan dengan
perangkat keras komputer dan digunakan perangkat lunak
untuk memanipulasinya.
• Blok Kendali
– Banyak hal dapat merusak sistem informasi, seperti bencana
alam, api, temperatur, air, debu, kecurangan-kecurangan,
kegagalan pada sistem itu sendiri, ketidak-efisienan, sabotase
dan lain sebagainya. Beberapa pengendalian perlu dirancang
dan diterapkan untuk meyakinkan bahwa hal-hal yang dapat
merusak sistem dicegah dan bila terlanjut terjadi maka
kesalahan-kesalahan dapat dengan cepat diatasi.
Model Sistem Informasi
• Model terdiri dari system informasi yang dirancang dengan kebutuhan yang
meliputi :
1. Sistem Fisik (physical system)
– Dibuat dengan bagan alir sistem (system flowchart) yaitu berupa simbol-simbol
yang menggambarkan secara tepat aliran fisiknya, seperti symbol terminal,
harddisk, laporan.
– Menunjukkan kepada pemakai bagaimana nantinya sistem secara fisik akan
diterapkan.
1. Model Logika (logical model)
– Menjelaskan kepada pemakai bagaimana nantinya fungsi-fungsi pada informasi
akan dapat bekerja.
– Dapat digambarkan dengan menggunakan diagram arus data.
1. Model Prosedur (procedure model)
– Terdiri dari metode-metode dan prosedur
– Metode menggambarkan cara untuk melakukan kegiatan
– Prosedur adalah rencana tahap demi tahap untuk menerapkan suatu metode
– Dapat menggunakan bagan alir sistem (system flowchart) missalnya metode
pengolahan data.
Tipe Keluaran
• Keluaran juga memiliki beberapa tipe
keluaran (Output), yaitu :
1. Output Intern :
output untuk menduukung kegiatan manajemen
akan tetapi tinggal dan disimpan dalam
organisasi, Misal : laporan-laporan terinci,
laporan-laporan ringkas dan lain-lain
2. Output ekstern :
output yang akan didistribusikan kepada pihak
luar yang membutuhkan. Misalnya : faktur, check
tanda terima pembayaran dan lain-lain.
Teknologi Sistem Informasi
• Blok teknologi dapat digunakan terdiri dari :
1. Perangkat Keras (hardware)
• Alat Masukan
• Alat Pemrosesan
• Alat Keluaran
• Simpan Luar
2. Perangkat Lunak (software)
• Sistem Operasi
• Perangkat Lunak Bahasa
• Perangkat Lunak Aplikasi
3. Unsur Manusia (brainware)
4. Teknologi Komunikasi Data :
• Transmisi Data
• Perangkat Keras Komunikasi Data
• Jaringan (Network)
ANALISIS SISTEM INFORMASI

More Related Content

What's hot

Analisis perancangan sistem informasi
Analisis perancangan sistem informasiAnalisis perancangan sistem informasi
Analisis perancangan sistem informasihilman31
 
Sistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi ManajemenSistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi Manajementanalialayubi
 
Slide Mata Kuliah Analisa Perancangan Sistem Informatika
Slide Mata Kuliah Analisa Perancangan Sistem InformatikaSlide Mata Kuliah Analisa Perancangan Sistem Informatika
Slide Mata Kuliah Analisa Perancangan Sistem InformatikaIin Muslichah
 
01 konsep dasar sistem informasi (si)
01 konsep dasar sistem informasi (si)01 konsep dasar sistem informasi (si)
01 konsep dasar sistem informasi (si)Ikhsan Bz
 
01 analisa dan perancangan sistem informasi(1)
01 analisa dan perancangan sistem informasi(1)01 analisa dan perancangan sistem informasi(1)
01 analisa dan perancangan sistem informasi(1)Noval Opay
 
Analisa dan-perancangan-sistem-informasi
Analisa dan-perancangan-sistem-informasiAnalisa dan-perancangan-sistem-informasi
Analisa dan-perancangan-sistem-informasiSyam Ancha
 
Pik pertemuan ke 4 struktur organisasi instalasi komputer.
Pik pertemuan ke 4 struktur organisasi instalasi komputer.Pik pertemuan ke 4 struktur organisasi instalasi komputer.
Pik pertemuan ke 4 struktur organisasi instalasi komputer.Aghunk Agatha
 
Tm2 perencanaan, perancangan dan administrasi basis data
Tm2   perencanaan, perancangan dan administrasi basis dataTm2   perencanaan, perancangan dan administrasi basis data
Tm2 perencanaan, perancangan dan administrasi basis dataDessy Wulandari
 
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN (SISTEM PAKAR & SIM RITEL)
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN (SISTEM PAKAR & SIM RITEL)TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN (SISTEM PAKAR & SIM RITEL)
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN (SISTEM PAKAR & SIM RITEL)Wienna Irawan
 
(2) Konsep Dasar Sistem & Informasi
(2) Konsep Dasar Sistem & Informasi(2) Konsep Dasar Sistem & Informasi
(2) Konsep Dasar Sistem & InformasiHanny Hikmayanti
 
Jurnal 1 sistem pakar atau dss
Jurnal 1 sistem pakar atau dssJurnal 1 sistem pakar atau dss
Jurnal 1 sistem pakar atau dssperi subagja
 
Sim, namira nur jasmine, hapzi ali, model sistem umum perusahaan, universitas...
Sim, namira nur jasmine, hapzi ali, model sistem umum perusahaan, universitas...Sim, namira nur jasmine, hapzi ali, model sistem umum perusahaan, universitas...
Sim, namira nur jasmine, hapzi ali, model sistem umum perusahaan, universitas...Namira Jasmine
 
Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikan
Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikanMakalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikan
Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikanFajar Jabrik
 
Makalah Analisis dan Evaluasi Sistem Informasi Rekam Medik
Makalah Analisis dan Evaluasi Sistem Informasi Rekam MedikMakalah Analisis dan Evaluasi Sistem Informasi Rekam Medik
Makalah Analisis dan Evaluasi Sistem Informasi Rekam MedikAhmad Fajar
 
Analisis sistem-informasix
Analisis sistem-informasixAnalisis sistem-informasix
Analisis sistem-informasixiimpunya3
 

What's hot (20)

Analisis perancangan sistem informasi
Analisis perancangan sistem informasiAnalisis perancangan sistem informasi
Analisis perancangan sistem informasi
 
Sistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi ManajemenSistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi Manajemen
 
Slide Mata Kuliah Analisa Perancangan Sistem Informatika
Slide Mata Kuliah Analisa Perancangan Sistem InformatikaSlide Mata Kuliah Analisa Perancangan Sistem Informatika
Slide Mata Kuliah Analisa Perancangan Sistem Informatika
 
01 konsep dasar sistem informasi (si)
01 konsep dasar sistem informasi (si)01 konsep dasar sistem informasi (si)
01 konsep dasar sistem informasi (si)
 
01 analisa dan perancangan sistem informasi(1)
01 analisa dan perancangan sistem informasi(1)01 analisa dan perancangan sistem informasi(1)
01 analisa dan perancangan sistem informasi(1)
 
Analisa dan-perancangan-sistem-informasi
Analisa dan-perancangan-sistem-informasiAnalisa dan-perancangan-sistem-informasi
Analisa dan-perancangan-sistem-informasi
 
Pik pertemuan ke 4 struktur organisasi instalasi komputer.
Pik pertemuan ke 4 struktur organisasi instalasi komputer.Pik pertemuan ke 4 struktur organisasi instalasi komputer.
Pik pertemuan ke 4 struktur organisasi instalasi komputer.
 
Bab16
Bab16Bab16
Bab16
 
Tm2 perencanaan, perancangan dan administrasi basis data
Tm2   perencanaan, perancangan dan administrasi basis dataTm2   perencanaan, perancangan dan administrasi basis data
Tm2 perencanaan, perancangan dan administrasi basis data
 
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN (SISTEM PAKAR & SIM RITEL)
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN (SISTEM PAKAR & SIM RITEL)TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN (SISTEM PAKAR & SIM RITEL)
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN (SISTEM PAKAR & SIM RITEL)
 
(2) Konsep Dasar Sistem & Informasi
(2) Konsep Dasar Sistem & Informasi(2) Konsep Dasar Sistem & Informasi
(2) Konsep Dasar Sistem & Informasi
 
Jurnal 1 sistem pakar atau dss
Jurnal 1 sistem pakar atau dssJurnal 1 sistem pakar atau dss
Jurnal 1 sistem pakar atau dss
 
Sim, namira nur jasmine, hapzi ali, model sistem umum perusahaan, universitas...
Sim, namira nur jasmine, hapzi ali, model sistem umum perusahaan, universitas...Sim, namira nur jasmine, hapzi ali, model sistem umum perusahaan, universitas...
Sim, namira nur jasmine, hapzi ali, model sistem umum perusahaan, universitas...
 
Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikan
Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikanMakalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikan
Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikan
 
Makalah Analisis dan Evaluasi Sistem Informasi Rekam Medik
Makalah Analisis dan Evaluasi Sistem Informasi Rekam MedikMakalah Analisis dan Evaluasi Sistem Informasi Rekam Medik
Makalah Analisis dan Evaluasi Sistem Informasi Rekam Medik
 
Power poin modul 7
Power poin modul 7Power poin modul 7
Power poin modul 7
 
Analisa sistem
Analisa sistemAnalisa sistem
Analisa sistem
 
Analisis sistem-informasix
Analisis sistem-informasixAnalisis sistem-informasix
Analisis sistem-informasix
 
Perancangan sistem informasi
Perancangan sistem informasiPerancangan sistem informasi
Perancangan sistem informasi
 
Pertemuan 2 dan 3
Pertemuan 2 dan 3Pertemuan 2 dan 3
Pertemuan 2 dan 3
 

Similar to ANALISIS SISTEM INFORMASI

Sim, alexander liman, prof. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan pengembangan...
Sim, alexander liman, prof. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan pengembangan...Sim, alexander liman, prof. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan pengembangan...
Sim, alexander liman, prof. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan pengembangan...Alexanderliman728
 
pert-11 Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
pert-11  Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptxpert-11  Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
pert-11 Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptxummi1206
 
SIM, IKA KARTIKA, HAPZI ALI, ANALISIS DAN SISTEM PERANCANGAN SISTEM INFORMASI...
SIM, IKA KARTIKA, HAPZI ALI, ANALISIS DAN SISTEM PERANCANGAN SISTEM INFORMASI...SIM, IKA KARTIKA, HAPZI ALI, ANALISIS DAN SISTEM PERANCANGAN SISTEM INFORMASI...
SIM, IKA KARTIKA, HAPZI ALI, ANALISIS DAN SISTEM PERANCANGAN SISTEM INFORMASI...ika kartika
 
Konsep sistem-informasi1
Konsep sistem-informasi1Konsep sistem-informasi1
Konsep sistem-informasi1IKHSAN MAHRURI
 
APS 3 - Pengembangan Sistem.ppt
APS 3 - Pengembangan Sistem.pptAPS 3 - Pengembangan Sistem.ppt
APS 3 - Pengembangan Sistem.pptraden_istian
 
Tugas iv sia rian 43219110213
Tugas iv sia   rian 43219110213Tugas iv sia   rian 43219110213
Tugas iv sia rian 43219110213rian rian
 
Konsep sistem-informasi
Konsep sistem-informasiKonsep sistem-informasi
Konsep sistem-informasiIndra Kim
 
Tahapan Rekayasa Sistem Informasi.pptx
Tahapan Rekayasa Sistem Informasi.pptxTahapan Rekayasa Sistem Informasi.pptx
Tahapan Rekayasa Sistem Informasi.pptxQwertyyyKyy
 
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...sevrindaanggia
 
Tugas sim, muhammad mughny ali rasyid, putra yananto mihadi, pemanfaatan sim ...
Tugas sim, muhammad mughny ali rasyid, putra yananto mihadi, pemanfaatan sim ...Tugas sim, muhammad mughny ali rasyid, putra yananto mihadi, pemanfaatan sim ...
Tugas sim, muhammad mughny ali rasyid, putra yananto mihadi, pemanfaatan sim ...AliRasyid2
 
Information System Development
Information System DevelopmentInformation System Development
Information System DevelopmentMeliFrdl
 
KITAR HAYAT PEMBANGUNAN SISTEM (6 langkah proses pembangunan sistem )
KITAR HAYAT PEMBANGUNAN SISTEM (6 langkah proses pembangunan sistem )KITAR HAYAT PEMBANGUNAN SISTEM (6 langkah proses pembangunan sistem )
KITAR HAYAT PEMBANGUNAN SISTEM (6 langkah proses pembangunan sistem )Naveen Segaran
 
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UASSIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UASPutriSari0697
 
Pengantar sistem informasi
Pengantar sistem informasiPengantar sistem informasi
Pengantar sistem informasiWenni Minarsih
 
SIM, Tri Yunny Kartika, 43216110077, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Kom...
SIM, Tri Yunny Kartika, 43216110077, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Kom...SIM, Tri Yunny Kartika, 43216110077, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Kom...
SIM, Tri Yunny Kartika, 43216110077, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Kom...tri yunny kartika
 
Perancangan sistem informasi m
Perancangan sistem informasi mPerancangan sistem informasi m
Perancangan sistem informasi mFathoni Yunior
 
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...DhitaAyuAnggreany
 
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, pengembangan sistem inf...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra,  pengembangan sistem inf...Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra,  pengembangan sistem inf...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, pengembangan sistem inf...WidyaAyundaPutri
 
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistem
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistemTugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistem
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistemRahayu Kikan
 

Similar to ANALISIS SISTEM INFORMASI (20)

Sim, alexander liman, prof. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan pengembangan...
Sim, alexander liman, prof. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan pengembangan...Sim, alexander liman, prof. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan pengembangan...
Sim, alexander liman, prof. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan pengembangan...
 
pert-11 Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
pert-11  Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptxpert-11  Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
pert-11 Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
 
PPT roaming
PPT roamingPPT roaming
PPT roaming
 
SIM, IKA KARTIKA, HAPZI ALI, ANALISIS DAN SISTEM PERANCANGAN SISTEM INFORMASI...
SIM, IKA KARTIKA, HAPZI ALI, ANALISIS DAN SISTEM PERANCANGAN SISTEM INFORMASI...SIM, IKA KARTIKA, HAPZI ALI, ANALISIS DAN SISTEM PERANCANGAN SISTEM INFORMASI...
SIM, IKA KARTIKA, HAPZI ALI, ANALISIS DAN SISTEM PERANCANGAN SISTEM INFORMASI...
 
Konsep sistem-informasi1
Konsep sistem-informasi1Konsep sistem-informasi1
Konsep sistem-informasi1
 
APS 3 - Pengembangan Sistem.ppt
APS 3 - Pengembangan Sistem.pptAPS 3 - Pengembangan Sistem.ppt
APS 3 - Pengembangan Sistem.ppt
 
Tugas iv sia rian 43219110213
Tugas iv sia   rian 43219110213Tugas iv sia   rian 43219110213
Tugas iv sia rian 43219110213
 
Konsep sistem-informasi
Konsep sistem-informasiKonsep sistem-informasi
Konsep sistem-informasi
 
Tahapan Rekayasa Sistem Informasi.pptx
Tahapan Rekayasa Sistem Informasi.pptxTahapan Rekayasa Sistem Informasi.pptx
Tahapan Rekayasa Sistem Informasi.pptx
 
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...
 
Tugas sim, muhammad mughny ali rasyid, putra yananto mihadi, pemanfaatan sim ...
Tugas sim, muhammad mughny ali rasyid, putra yananto mihadi, pemanfaatan sim ...Tugas sim, muhammad mughny ali rasyid, putra yananto mihadi, pemanfaatan sim ...
Tugas sim, muhammad mughny ali rasyid, putra yananto mihadi, pemanfaatan sim ...
 
Information System Development
Information System DevelopmentInformation System Development
Information System Development
 
KITAR HAYAT PEMBANGUNAN SISTEM (6 langkah proses pembangunan sistem )
KITAR HAYAT PEMBANGUNAN SISTEM (6 langkah proses pembangunan sistem )KITAR HAYAT PEMBANGUNAN SISTEM (6 langkah proses pembangunan sistem )
KITAR HAYAT PEMBANGUNAN SISTEM (6 langkah proses pembangunan sistem )
 
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UASSIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
 
Pengantar sistem informasi
Pengantar sistem informasiPengantar sistem informasi
Pengantar sistem informasi
 
SIM, Tri Yunny Kartika, 43216110077, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Kom...
SIM, Tri Yunny Kartika, 43216110077, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Kom...SIM, Tri Yunny Kartika, 43216110077, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Kom...
SIM, Tri Yunny Kartika, 43216110077, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Kom...
 
Perancangan sistem informasi m
Perancangan sistem informasi mPerancangan sistem informasi m
Perancangan sistem informasi m
 
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...
 
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, pengembangan sistem inf...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra,  pengembangan sistem inf...Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra,  pengembangan sistem inf...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, pengembangan sistem inf...
 
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistem
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistemTugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistem
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistem
 

More from fatwaamrani

Struktur pembelajaran
Struktur pembelajaranStruktur pembelajaran
Struktur pembelajaranfatwaamrani
 
9e daft chapter_16_managing_communication
9e daft chapter_16_managing_communication9e daft chapter_16_managing_communication
9e daft chapter_16_managing_communicationfatwaamrani
 
9e daft chapter_15_motivating_employees
9e daft chapter_15_motivating_employees9e daft chapter_15_motivating_employees
9e daft chapter_15_motivating_employeesfatwaamrani
 
9e daft chapter_13_dynamics_of_behavior_in_organizations
9e daft chapter_13_dynamics_of_behavior_in_organizations9e daft chapter_13_dynamics_of_behavior_in_organizations
9e daft chapter_13_dynamics_of_behavior_in_organizationsfatwaamrani
 
9e daft chapter_14_leadership
9e daft chapter_14_leadership9e daft chapter_14_leadership
9e daft chapter_14_leadershipfatwaamrani
 
9e daft chapter_11_managing_human_resources
9e daft chapter_11_managing_human_resources9e daft chapter_11_managing_human_resources
9e daft chapter_11_managing_human_resourcesfatwaamrani
 
9e daft chapter_12_managing_diversity
9e daft chapter_12_managing_diversity9e daft chapter_12_managing_diversity
9e daft chapter_12_managing_diversityfatwaamrani
 
9e daft chapter_9_designing_adaptive_organizations
9e daft chapter_9_designing_adaptive_organizations9e daft chapter_9_designing_adaptive_organizations
9e daft chapter_9_designing_adaptive_organizationsfatwaamrani
 
9e daft chapter_10_managing_change_and_innovation
9e daft chapter_10_managing_change_and_innovation9e daft chapter_10_managing_change_and_innovation
9e daft chapter_10_managing_change_and_innovationfatwaamrani
 
9e daft chapter_7_strategy_formulation_and_implementation
9e daft chapter_7_strategy_formulation_and_implementation9e daft chapter_7_strategy_formulation_and_implementation
9e daft chapter_7_strategy_formulation_and_implementationfatwaamrani
 
9e daft chapter_8_managerial_decision_making
9e daft chapter_8_managerial_decision_making9e daft chapter_8_managerial_decision_making
9e daft chapter_8_managerial_decision_makingfatwaamrani
 
9e daft chapter_6_managerial_planning_and_goal_setting
9e daft chapter_6_managerial_planning_and_goal_setting9e daft chapter_6_managerial_planning_and_goal_setting
9e daft chapter_6_managerial_planning_and_goal_settingfatwaamrani
 
9e daft chapter_3_the_environment_and_corporate_culture
9e daft chapter_3_the_environment_and_corporate_culture9e daft chapter_3_the_environment_and_corporate_culture
9e daft chapter_3_the_environment_and_corporate_culturefatwaamrani
 
9e daft chapter_5_managing_ethics_and_social_responsibility
9e daft chapter_5_managing_ethics_and_social_responsibility9e daft chapter_5_managing_ethics_and_social_responsibility
9e daft chapter_5_managing_ethics_and_social_responsibilityfatwaamrani
 
9e daft chapter_1_innovative_management_for_turbulent_times
9e daft chapter_1_innovative_management_for_turbulent_times9e daft chapter_1_innovative_management_for_turbulent_times
9e daft chapter_1_innovative_management_for_turbulent_timesfatwaamrani
 
9e daft chapter_4_managing_in_a_global_environment
9e daft chapter_4_managing_in_a_global_environment9e daft chapter_4_managing_in_a_global_environment
9e daft chapter_4_managing_in_a_global_environmentfatwaamrani
 
9e daft chapter_2_the_evolution_of_management_thinking
9e daft chapter_2_the_evolution_of_management_thinking9e daft chapter_2_the_evolution_of_management_thinking
9e daft chapter_2_the_evolution_of_management_thinkingfatwaamrani
 
9 bagan alir-dokumen
9 bagan alir-dokumen9 bagan alir-dokumen
9 bagan alir-dokumenfatwaamrani
 

More from fatwaamrani (20)

CoI
CoICoI
CoI
 
Peng
PengPeng
Peng
 
Struktur pembelajaran
Struktur pembelajaranStruktur pembelajaran
Struktur pembelajaran
 
9e daft chapter_16_managing_communication
9e daft chapter_16_managing_communication9e daft chapter_16_managing_communication
9e daft chapter_16_managing_communication
 
9e daft chapter_15_motivating_employees
9e daft chapter_15_motivating_employees9e daft chapter_15_motivating_employees
9e daft chapter_15_motivating_employees
 
9e daft chapter_13_dynamics_of_behavior_in_organizations
9e daft chapter_13_dynamics_of_behavior_in_organizations9e daft chapter_13_dynamics_of_behavior_in_organizations
9e daft chapter_13_dynamics_of_behavior_in_organizations
 
9e daft chapter_14_leadership
9e daft chapter_14_leadership9e daft chapter_14_leadership
9e daft chapter_14_leadership
 
9e daft chapter_11_managing_human_resources
9e daft chapter_11_managing_human_resources9e daft chapter_11_managing_human_resources
9e daft chapter_11_managing_human_resources
 
9e daft chapter_12_managing_diversity
9e daft chapter_12_managing_diversity9e daft chapter_12_managing_diversity
9e daft chapter_12_managing_diversity
 
9e daft chapter_9_designing_adaptive_organizations
9e daft chapter_9_designing_adaptive_organizations9e daft chapter_9_designing_adaptive_organizations
9e daft chapter_9_designing_adaptive_organizations
 
9e daft chapter_10_managing_change_and_innovation
9e daft chapter_10_managing_change_and_innovation9e daft chapter_10_managing_change_and_innovation
9e daft chapter_10_managing_change_and_innovation
 
9e daft chapter_7_strategy_formulation_and_implementation
9e daft chapter_7_strategy_formulation_and_implementation9e daft chapter_7_strategy_formulation_and_implementation
9e daft chapter_7_strategy_formulation_and_implementation
 
9e daft chapter_8_managerial_decision_making
9e daft chapter_8_managerial_decision_making9e daft chapter_8_managerial_decision_making
9e daft chapter_8_managerial_decision_making
 
9e daft chapter_6_managerial_planning_and_goal_setting
9e daft chapter_6_managerial_planning_and_goal_setting9e daft chapter_6_managerial_planning_and_goal_setting
9e daft chapter_6_managerial_planning_and_goal_setting
 
9e daft chapter_3_the_environment_and_corporate_culture
9e daft chapter_3_the_environment_and_corporate_culture9e daft chapter_3_the_environment_and_corporate_culture
9e daft chapter_3_the_environment_and_corporate_culture
 
9e daft chapter_5_managing_ethics_and_social_responsibility
9e daft chapter_5_managing_ethics_and_social_responsibility9e daft chapter_5_managing_ethics_and_social_responsibility
9e daft chapter_5_managing_ethics_and_social_responsibility
 
9e daft chapter_1_innovative_management_for_turbulent_times
9e daft chapter_1_innovative_management_for_turbulent_times9e daft chapter_1_innovative_management_for_turbulent_times
9e daft chapter_1_innovative_management_for_turbulent_times
 
9e daft chapter_4_managing_in_a_global_environment
9e daft chapter_4_managing_in_a_global_environment9e daft chapter_4_managing_in_a_global_environment
9e daft chapter_4_managing_in_a_global_environment
 
9e daft chapter_2_the_evolution_of_management_thinking
9e daft chapter_2_the_evolution_of_management_thinking9e daft chapter_2_the_evolution_of_management_thinking
9e daft chapter_2_the_evolution_of_management_thinking
 
9 bagan alir-dokumen
9 bagan alir-dokumen9 bagan alir-dokumen
9 bagan alir-dokumen
 

Recently uploaded

Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxsyafnasir
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiIntanHanifah4
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxSILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxrahmaamaw03
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSyudi_alfian
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 

Recently uploaded (20)

Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxSILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 

ANALISIS SISTEM INFORMASI

  • 2. Konsep Dasar Sistem Informasi • Saat ini penerapan sistem informasi dalam suatu organisasi tidak terlepas dari penggunaan komputer untuk pengolahan data. Data yang diolah menjadi suatu informasi yang disajikan harus berkualitas. • Kualitas informasi tergantung dari 3 hal, yaitu informasi harus akurat, tepat waktu dan relevan.
  • 3. • Tiga peranan penting sistem informasi dalam suatu bisnis yaitu 1. mendukung operasi bisnis, 2. mendukung dalam pengambilan keputusan manajerial 3. meraih keuntungan strategis
  • 4. Komponen Sistem Informasi 1. Blok Masukan/Input 2. Blok Proses/Model 3. Blok Keluaran/Output 4. Blok Teknologi (technology) 5. Blok Basis Data 6. Blok Kendali
  • 5. • Blok Masukan/Input – Blok masukan adalah input yang mewakili data yang dimasukkan dalam sistem informasi dapat berupa media untuk menangkap data yang akan dimasukkan yang dapat berupa dokumen-dokumen dasar • Blok Proses/Model – Blok model adalah blok yang terdiri dari kombinasi proedur, logika dan model matematik yang akan memanipulasi data input dan data yang tersimpan di basis data dengan cara yang telah ditentukan untuk menghasilkan keluaran yang diinginkan. • Blok Keluaran/Output – Blok keluaran adalah informasi yang berkualitas dan dokumentasi yang berguna untuk semua tingkatan manajemen serta semua pemakai system. Blok keluaran juga memiliki beberapa tipe keluaran (Output)
  • 6. • Blok Teknologi (technology) – Blok teknologi adalah kotak alat (tool box) dalam sistem informasi untuk menerima input, menjalankan model, menyimpan dan mengakses data, mengirim dan menghasilkan suatu keluaran dan membantu pengendalian sistem secara keseluruhan. • Blok Basis Data – Basis data merupakan kumpulan dari data yang saling berhubungan satu dengan yang lainnya, tersimpan dengan perangkat keras komputer dan digunakan perangkat lunak untuk memanipulasinya. • Blok Kendali – Banyak hal dapat merusak sistem informasi, seperti bencana alam, api, temperatur, air, debu, kecurangan-kecurangan, kegagalan pada sistem itu sendiri, ketidak-efisienan, sabotase dan lain sebagainya. Beberapa pengendalian perlu dirancang dan diterapkan untuk meyakinkan bahwa hal-hal yang dapat merusak sistem dicegah dan bila terlanjut terjadi maka kesalahan-kesalahan dapat dengan cepat diatasi.
  • 7. Model Sistem Informasi • Model terdiri dari system informasi yang dirancang dengan kebutuhan yang meliputi : 1. Sistem Fisik (physical system) – Dibuat dengan bagan alir sistem (system flowchart) yaitu berupa simbol-simbol yang menggambarkan secara tepat aliran fisiknya, seperti symbol terminal, harddisk, laporan. – Menunjukkan kepada pemakai bagaimana nantinya sistem secara fisik akan diterapkan. 1. Model Logika (logical model) – Menjelaskan kepada pemakai bagaimana nantinya fungsi-fungsi pada informasi akan dapat bekerja. – Dapat digambarkan dengan menggunakan diagram arus data. 1. Model Prosedur (procedure model) – Terdiri dari metode-metode dan prosedur – Metode menggambarkan cara untuk melakukan kegiatan – Prosedur adalah rencana tahap demi tahap untuk menerapkan suatu metode – Dapat menggunakan bagan alir sistem (system flowchart) missalnya metode pengolahan data.
  • 8. Tipe Keluaran • Keluaran juga memiliki beberapa tipe keluaran (Output), yaitu : 1. Output Intern : output untuk menduukung kegiatan manajemen akan tetapi tinggal dan disimpan dalam organisasi, Misal : laporan-laporan terinci, laporan-laporan ringkas dan lain-lain 2. Output ekstern : output yang akan didistribusikan kepada pihak luar yang membutuhkan. Misalnya : faktur, check tanda terima pembayaran dan lain-lain.
  • 9. Teknologi Sistem Informasi • Blok teknologi dapat digunakan terdiri dari : 1. Perangkat Keras (hardware) • Alat Masukan • Alat Pemrosesan • Alat Keluaran • Simpan Luar 2. Perangkat Lunak (software) • Sistem Operasi • Perangkat Lunak Bahasa • Perangkat Lunak Aplikasi 3. Unsur Manusia (brainware) 4. Teknologi Komunikasi Data : • Transmisi Data • Perangkat Keras Komunikasi Data • Jaringan (Network)