SlideShare a Scribd company logo
1 of 50
Perancangan PjBL (Project Based
Learning) yang Mengintegrasikan ICT
Winastwan Gora
gora@teach-indonesia.co.id
Tujuan Sesi
• Peserta mampu mengembangkan Rancangan
Pelaksanaan Pembelajaran Tematik
menggunakan model Pembelajaran Berbasis
Proyek (PjBL) berbasis ICT
• Peserta mampu mengembangkan instrumen
penilaian otentik dengan memanfaatkan
pustaka penilaian yang tersedia secara online
dan menggunakan aplikasi online
Perancangan PjBL
Menentukan
Tema dan Sub
Tema
Membuat
GRASPS
Membuat
Pertanyaan
Pemandu
Merancang
Penilaian
Mengembangkan
Instrumen
Penilaian
Menyediakan
Dukungan untuk
Siswa
Apa itu PjBL?
• Project Based Learning (PjBL) merupakan salah
satu model pembelajaran kontekstual yang
menggunakan masalah sebagai langkah awal
dalam mengumpulkan dan mengintegrasikan
pengetahuan baru berdasarkan pengalamannya
dalam beraktifitas secara nyata. Sebagaimana
layaknya pendekatan kontekstual, PBL harus
melibatkan tujuh pembelajaran efektif yaitu:
konstruktivisme, menemukan, bertanya,
komunitas belajar, pemodelan, refleksi dan
penilaian otentik.
Ciri Khas PjBL
• Terdapat masalah di dunia nyata yang dibahas
dan dirancang solusinya oleh siswa (kelaparan,
kesehatan, energi, kemiskinan, dll)
• Terdapat rancangan solusi yang disajikan
dalam produk visual (presentasi multimedia,
poster, leaflet, dll)
CONTOH PJBL
Winastwan Gora
Penjelasan Proyek
Brainstorming
Observasi
Observasi
Observasi
Observasi
Wawancara (Puskesmas)
Wawancara (Kepala Desa)
Wawancara (Ketua RW)
Menyusun Laporan
Menyusun Laporan
Presentasi Laporan
Presentasi Laporan
Membuat Publikasi (Majalah Dinding)
Membuat Publikasi (Majalah Dinding)
Menyerahkan Surat Rekomendasi (u/
Kepala Desa)
Surat
Rekomendasi
dari Sekolah untuk
Penanganan
Pencemaran
Identifikasi Rancangan Proyek dengan
GRASPS (45 menit)
• GRASPS merupakan singkatan dari Goal (Tujuan – Mengacu ke
Permasalahan di Dunia Nyata), Role (peran siswa yang dihubungkan
dengan dunia nyata/real world), Audience (peserta dalam aktivitas
pembelajaran), Situation (situasi dalam aktivitas pembelajaran) dan
Product (produk/hasil/artefak pembelajaran) dan Standard (Standar
Kompetensi, Kompetensi Dasar dan Penilaian).
Goal Role Audience Situation Product Standard
Wiggins, Grant and Jay McTighe.
Understanding by Design Professional Development Work
book. Alexandria, VA: Association for Supervision and Curriculum Development. 2004
Tugas 1
• Tentukan Tema dan Sub Tema
• Masuk ke http://ecindonesia.wikispaces.com/
• Klik tombol “Materi Utama”
• Unduh Template Tabel GRASP
• Isi tabel GRASPS
Mengembangkan Pertanyaan
Pemandu
• Proses inkuiri (penyelidikan) siswa dimulai
ketika guru menanyakan pertanyaan pemandu
(driving question) di dalam pembelajaran
• Siswa akan mulai berpikir dan membuat
koneksi sesuai pemahaman dan
pengalamannya untuk menjawab pertanyaan
yang diajukan oleh guru.
Mengembangkan Pertanyaan
Pemandu
• Pertanyaan-pertanyaan pemandu
menghubungkan pembelajaran dengan dan
lintas disiplin ilmu yang berbeda dengan cara
memberikan topik-topik yang menarik dan
penting untuk Siswa.
• Pertanyaan pemandu terdiri dari Pertanyaan
Mendasar/Esensi, Pertanyaan Unit dan
Pertanyaan Isi.
Pertanyaan Pemandu: Pertanyaan
Esensial/Mendasar
• Pertanyaan-pertanyaan Esensial adalah
pertanyaan-pertanyaan yang bersifat luas dan
terbuka dan menyangkut gagasan-gagasan
besar dan konsep-konsep tetap. Pertanyaan-
pertanyaan esensial sering bersifat lintas
disiplin dan membantu siswa melihat
bagaimana mata-mata pelajaran berhubungan
satu sama lain.
Pertanyaan Pemandu: Pertanyaan
Unit
• Pertanyaan-pertanyaan Unit terikat secara
langsung dengan proyek dan mendukung
penyelidikan ke dalam pertanyaan-pertanyaan
Esensial. Pertanyaan-pertanyaan Unit bersifat
terbuka yang membantu siswa
mendemonstrasikan seberapa baik mereka
mengerti konsep-konsep inti sebuah proyek.
Pertanyaan Pemandu: Pertanyaan Isi
• Pertanyaan-pertanyaan isi berbasis fakta,
konkrit, dengan seperangkat jawaban benar yang
bersifat terbatas. Sering sekali pertanyaan-
pertanyaan Isi berhubungan dengan definisi,
identifikasi, dan ingatan yang bersifat umum
tentang informasi—sama dengan jenis
pertanyaan yang sering anda jumpai pada tes.
Pertanyaan-pertanyaan isi adalah penting karena
mendukung pertanyaan-pertanyaan esensial dan
pertanyaan-pertanyaan Unit.
Tugas 2
• Buka kembali dokumen Lembar Kerja
Rancangan Pembelajaran Berbasis Proyek
yang telah tersimpan di komputer Anda.
• Lengkapi bagian B. Pertanyaan Pemandu
dengan mengisi bagian Pertanyaan
Esensi/Mendasar, Unit dan Isi.
• Simpan dokumen rancangan proyek dengan
klik File > Save.
Penilaian Otentik
• Strategi penilian efektif yang dapat dipergunakan
untuk menilai Pembelajaran Berbasis Proyek
adalah penilaian otentik (autentik assessment).
• Penilaian otentik adalah suatu istilah/terminologi
yang diciptakan untuk menjelaskan berbagai
metode penilaian alternatif yang memungkinkan
siswa dapat mendemonstrasikan kemampuannya
dalam menyelesaikan tugas-tugas dan
menyelesaikan masalah.
Penilaian Otentik
• Penilaian otentik juga disebut dengan penilaian
alternatif.
• Pelaksanaan penilaian otentik tidak lagi
menggunakan format-format penilaian
tradisional (multiple-choice, matching, true-false,
dan kertas maupun tes pensil), tetapi
menggunakan format yang memungkinkan siswa
untuk menyelesaikan suatu tugas atau
mendemonstrasikan suatu kinerja dalam
memecahkan suatu masalah.
Bentuk Penilaian Otentik
• Portfolio (contoh: wawancara lisan)
• Unjuk Kerja/Performance (contoh: tugas penyelesaian
masalah studi kasus/problem solving)
• Proyek
• Penelitian
• Diskusi
• Menulis/Esai
• Simulasi
• Presentasi
• Respon tertulis - Analisis lisan , dll
Merencanakan Penilaian
Sebelum Proyek
Berlangsung
Saat Proyek
Berlangsung
Setelah Proyek Selesai
Siswa diberikan brainstorming
tentang proyek agar mereka
mendapatkan gambaran yang
jelas dan tentang semua
materi sebelum pelaksanaan
proyek.
Siswa melakukan perencanaan
waktu dan kebutuhan untuk
melaksanakan proyek mereka
dengan mengisi sebuah
timeline pada lembar kerja
yang disediakan guru.
Siswa memeriksa kemajuan
pelaksanaan proyek lewat
Daftar Periksa Wawancara dan
Pengamatan.
Siswa menjawab pertanyaan-
pertanyaan serta
mengumpulkan hasil
pengamatan dan wawancara
dalam Jurnal Proses
Siswa menyusun laporan
dalam bentuk Presentasi
Multimedia menggunakan
aplikasi penyusun multimedia.
Siswa menggunakan Rubrik
Presentasi Multimedia untuk
melakukan penilaian diri
terhadap hasil karyanya.
Siswa mengembangkan poster
kampanye Jajanan Sehat
menggunakan aplikasi
pengolah kata dan
menggunakan Rubrik Poster
untuk menilai hasil karya
mereka.
Rubrik dalam Penilaian Otentik
• Rubrik penilaian adalah suatu metode yang
dapat digunakan untuk mengevaluasi respon
murid mengenai penilaian otentik
• Secara garis besar, rubrik penilaian terdiri dari
Kriteria Penilaian, Skala Nilai dan Deskriptor
Bentuk RubrikDeskriptor
Tugas 4
• Buka kembali file/dokumen Lembar Kerja
Perancangan Pembelajaran Berbasis Proyek
yang ada di dalam komputer Anda.
• Isi bagian C. Rancangan Penilaian secara detil
mengacu pada contoh yang tersedia diatas.
• Simpan dokumen tersebut dengan cara klik
File > Save.
Tugas 5
• Buka kembali file/dokumen Lembar Kerja
Perancangan Pembelajaran Berbasis Proyek
yang ada di dalam komputer Anda.
• Buatlah sebuah rubrik penilaian untuk menilai
produk dan kinerja yang telah ditentukan
dalam Rencana Penilaian. Isi dan kembangkan
bagian D. Mengembangkan Rubrik Penilaian
dengan mengisi Kriteria dan Deskriptornya.
Pemanfaatan ICT dalam PjBL
• Peran Teknologi Informasi dan Komunikasi
dalam pembelajaran berbasis proyek dapat
dimanfaatkan sebagai perangkat pendukung
untuk mencari informasi, mengolah informasi,
menyajikan informasi dan menyebarluaskan
informasi
Pemanfaatan ICT dalam PjBL
• Para siswa dapat memanfaatkan Internet dan
mesin pencari untuk melakukan pencarian
data dan penelitian literatur, memanfaatkan
aplikasi pengolah kata, spreadsheet, dan
penyusun presentasi multimedia untuk
mengolah dan menyajikan informasi
(termasuk dalam membuat dan menyusun
portfolio digital) serta memanfaatkan email
dan media sosial (wiki, blog, Facebook dan
Twitter) untuk menyebarluaskan informasi.
• Salah satu peran ICT dalam PjBL digunakan dalam
mengembangkan portfolio digital siswa, misalnya
siswa menggunakan aplikasi presentasi
multimedia untuk membuat presentasi laporan
penelitian, memanfaatkan aplikasi pengolah kata
untuk membuat poster atau menggunakan
aplikasi pengolah video untuk membuat iklan
layanan masyarakat.
• Dengan memanfaatkan ICT untuk membuat
portfolio siswa, secara tidak langsung guru telah
pula mengajarkan keterampilan ICT kepada siswa
dan mengajarkan kepada mereka bagaimana
melakukan komunikasi efektif (untuk
menyampaikan pesan) dengan membuat produk-
produk publikasi.
Contoh Poster Siswa
Tugas 6
• Untuk menyediakan dukungan (support) bagi
siswa, kembangkanlah sebuah contoh produk
karya siswa sesuai dengan rubrik penilaian
yang telah dikembangkan sebelumnya. Anda
dapat mengembangkan satu buah produk,
misalnya laporan penelitian dalam bentuk
presentasi multimedia interaktif atau poster
kampanye menggunakan aplikasi pengolah
kata.
Tugas 7
• Publikasikan rancangan proyek yang telah
dibuat ke halaman wikispaces Anda dengan
membuat sebuah halaman (Page)

More Related Content

What's hot

project based learning (PjBL) pembelajaran berbasis proyek
project based learning (PjBL) pembelajaran berbasis proyekproject based learning (PjBL) pembelajaran berbasis proyek
project based learning (PjBL) pembelajaran berbasis proyekDesy Aryanti
 
Presentasi Best Practice.pptx
Presentasi Best Practice.pptxPresentasi Best Practice.pptx
Presentasi Best Practice.pptxhudriyah1
 
Contoh Manajemen Sekolah
Contoh Manajemen SekolahContoh Manajemen Sekolah
Contoh Manajemen SekolahWARGA SALAPAN
 
14.rpp 9 s2 bab7 bioteknologi dan produksi pangan
14.rpp 9 s2 bab7 bioteknologi dan produksi pangan14.rpp 9 s2 bab7 bioteknologi dan produksi pangan
14.rpp 9 s2 bab7 bioteknologi dan produksi pangansajidintuban
 
PPT Perbedaan R&D dan Design Research
PPT Perbedaan R&D dan Design ResearchPPT Perbedaan R&D dan Design Research
PPT Perbedaan R&D dan Design Research06091008010
 
Rencana evaluasi & Peerteaching PPG Daljab 2022 .pptx
Rencana evaluasi & Peerteaching PPG Daljab 2022 .pptxRencana evaluasi & Peerteaching PPG Daljab 2022 .pptx
Rencana evaluasi & Peerteaching PPG Daljab 2022 .pptxAmelia Hadyana
 
Kata kerja-operasional-revisi-taksonomi-bloom
Kata kerja-operasional-revisi-taksonomi-bloomKata kerja-operasional-revisi-taksonomi-bloom
Kata kerja-operasional-revisi-taksonomi-bloomSukayono Fawwaz
 
1. 2. petunjuk penggunaan modul
1. 2. petunjuk penggunaan modul1. 2. petunjuk penggunaan modul
1. 2. petunjuk penggunaan modulDian Sari
 
Presentasi jurnal internasional (prof diem) yayan
Presentasi jurnal internasional  (prof diem) yayanPresentasi jurnal internasional  (prof diem) yayan
Presentasi jurnal internasional (prof diem) yayanYayan_Eryandi
 
10. lampiran 5 format penilaian presentasi kelompok
10. lampiran 5 format penilaian presentasi kelompok10. lampiran 5 format penilaian presentasi kelompok
10. lampiran 5 format penilaian presentasi kelompokREVINA SRI UTAMI,S.Pd
 
Perbedaan Pengukuran, Asesmen dan Evaluasi
Perbedaan Pengukuran, Asesmen dan EvaluasiPerbedaan Pengukuran, Asesmen dan Evaluasi
Perbedaan Pengukuran, Asesmen dan Evaluasialvinnoor
 
Modul Ajar Zat dan Perubahannya.docx
Modul Ajar Zat dan Perubahannya.docxModul Ajar Zat dan Perubahannya.docx
Modul Ajar Zat dan Perubahannya.docxFitriantiAmim
 
LK 1.1 Identifikasi Masalah pemahaman pemanfaatan model-model pembelajaran in...
LK 1.1 Identifikasi Masalah pemahaman pemanfaatan model-model pembelajaran in...LK 1.1 Identifikasi Masalah pemahaman pemanfaatan model-model pembelajaran in...
LK 1.1 Identifikasi Masalah pemahaman pemanfaatan model-model pembelajaran in...RizkyYanurianto2
 
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi_Purnamasari.docx
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi_Purnamasari.docxLK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi_Purnamasari.docx
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi_Purnamasari.docxpurnamasari98
 
01. RPS Filosofi Pendidikan Indonesia_.pdf
01. RPS Filosofi Pendidikan Indonesia_.pdf01. RPS Filosofi Pendidikan Indonesia_.pdf
01. RPS Filosofi Pendidikan Indonesia_.pdfMochamadYusufWibison
 
Laporan observasi ppl
Laporan observasi pplLaporan observasi ppl
Laporan observasi pplMut Mu3tiah
 
Rubrik presentasi kelompok
Rubrik presentasi kelompokRubrik presentasi kelompok
Rubrik presentasi kelompokwawan_wawan
 
Ppt perumusan masalah penelitian
Ppt perumusan masalah penelitianPpt perumusan masalah penelitian
Ppt perumusan masalah penelitianyurika mariani
 
Modul belajar muatan lokal (mulok)
Modul belajar muatan lokal (mulok)Modul belajar muatan lokal (mulok)
Modul belajar muatan lokal (mulok)susimi
 
LK 3.1 Menyusun Best Practices HS.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices HS.pdfLK 3.1 Menyusun Best Practices HS.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices HS.pdfBudiman '
 

What's hot (20)

project based learning (PjBL) pembelajaran berbasis proyek
project based learning (PjBL) pembelajaran berbasis proyekproject based learning (PjBL) pembelajaran berbasis proyek
project based learning (PjBL) pembelajaran berbasis proyek
 
Presentasi Best Practice.pptx
Presentasi Best Practice.pptxPresentasi Best Practice.pptx
Presentasi Best Practice.pptx
 
Contoh Manajemen Sekolah
Contoh Manajemen SekolahContoh Manajemen Sekolah
Contoh Manajemen Sekolah
 
14.rpp 9 s2 bab7 bioteknologi dan produksi pangan
14.rpp 9 s2 bab7 bioteknologi dan produksi pangan14.rpp 9 s2 bab7 bioteknologi dan produksi pangan
14.rpp 9 s2 bab7 bioteknologi dan produksi pangan
 
PPT Perbedaan R&D dan Design Research
PPT Perbedaan R&D dan Design ResearchPPT Perbedaan R&D dan Design Research
PPT Perbedaan R&D dan Design Research
 
Rencana evaluasi & Peerteaching PPG Daljab 2022 .pptx
Rencana evaluasi & Peerteaching PPG Daljab 2022 .pptxRencana evaluasi & Peerteaching PPG Daljab 2022 .pptx
Rencana evaluasi & Peerteaching PPG Daljab 2022 .pptx
 
Kata kerja-operasional-revisi-taksonomi-bloom
Kata kerja-operasional-revisi-taksonomi-bloomKata kerja-operasional-revisi-taksonomi-bloom
Kata kerja-operasional-revisi-taksonomi-bloom
 
1. 2. petunjuk penggunaan modul
1. 2. petunjuk penggunaan modul1. 2. petunjuk penggunaan modul
1. 2. petunjuk penggunaan modul
 
Presentasi jurnal internasional (prof diem) yayan
Presentasi jurnal internasional  (prof diem) yayanPresentasi jurnal internasional  (prof diem) yayan
Presentasi jurnal internasional (prof diem) yayan
 
10. lampiran 5 format penilaian presentasi kelompok
10. lampiran 5 format penilaian presentasi kelompok10. lampiran 5 format penilaian presentasi kelompok
10. lampiran 5 format penilaian presentasi kelompok
 
Perbedaan Pengukuran, Asesmen dan Evaluasi
Perbedaan Pengukuran, Asesmen dan EvaluasiPerbedaan Pengukuran, Asesmen dan Evaluasi
Perbedaan Pengukuran, Asesmen dan Evaluasi
 
Modul Ajar Zat dan Perubahannya.docx
Modul Ajar Zat dan Perubahannya.docxModul Ajar Zat dan Perubahannya.docx
Modul Ajar Zat dan Perubahannya.docx
 
LK 1.1 Identifikasi Masalah pemahaman pemanfaatan model-model pembelajaran in...
LK 1.1 Identifikasi Masalah pemahaman pemanfaatan model-model pembelajaran in...LK 1.1 Identifikasi Masalah pemahaman pemanfaatan model-model pembelajaran in...
LK 1.1 Identifikasi Masalah pemahaman pemanfaatan model-model pembelajaran in...
 
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi_Purnamasari.docx
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi_Purnamasari.docxLK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi_Purnamasari.docx
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi_Purnamasari.docx
 
01. RPS Filosofi Pendidikan Indonesia_.pdf
01. RPS Filosofi Pendidikan Indonesia_.pdf01. RPS Filosofi Pendidikan Indonesia_.pdf
01. RPS Filosofi Pendidikan Indonesia_.pdf
 
Laporan observasi ppl
Laporan observasi pplLaporan observasi ppl
Laporan observasi ppl
 
Rubrik presentasi kelompok
Rubrik presentasi kelompokRubrik presentasi kelompok
Rubrik presentasi kelompok
 
Ppt perumusan masalah penelitian
Ppt perumusan masalah penelitianPpt perumusan masalah penelitian
Ppt perumusan masalah penelitian
 
Modul belajar muatan lokal (mulok)
Modul belajar muatan lokal (mulok)Modul belajar muatan lokal (mulok)
Modul belajar muatan lokal (mulok)
 
LK 3.1 Menyusun Best Practices HS.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices HS.pdfLK 3.1 Menyusun Best Practices HS.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices HS.pdf
 

Similar to Rancangan PjBL ICT

Project Base Learning (PjBL) ok.pptx
Project Base Learning (PjBL) ok.pptxProject Base Learning (PjBL) ok.pptx
Project Base Learning (PjBL) ok.pptxAlpionaArwinda
 
Project Base Learning (PjBL) ok.pptx
Project Base Learning (PjBL) ok.pptxProject Base Learning (PjBL) ok.pptx
Project Base Learning (PjBL) ok.pptxAlpionaArwinda
 
31. 13 Langkah Penerapan Penguatan Proyek Profil Pelajar Pancasila di Satuan ...
31. 13 Langkah Penerapan Penguatan Proyek Profil Pelajar Pancasila di Satuan ...31. 13 Langkah Penerapan Penguatan Proyek Profil Pelajar Pancasila di Satuan ...
31. 13 Langkah Penerapan Penguatan Proyek Profil Pelajar Pancasila di Satuan ...muniprohmat
 
Project based learning
Project based learningProject based learning
Project based learningputri mayana
 
1.3b 3.1.2c project based learning fis
1.3b 3.1.2c project based learning fis1.3b 3.1.2c project based learning fis
1.3b 3.1.2c project based learning fisPPKHBFISIKAPATI
 
Project Based Learning (Pembelajaran Berbasis Proyek)
Project Based Learning (Pembelajaran Berbasis Proyek)Project Based Learning (Pembelajaran Berbasis Proyek)
Project Based Learning (Pembelajaran Berbasis Proyek)Ifik Firdaus
 
Langkah Penerapan Penguatan Proyek Profil Pelajar Pancasila di Satuan Pendidi...
Langkah Penerapan Penguatan Proyek Profil Pelajar Pancasila di Satuan Pendidi...Langkah Penerapan Penguatan Proyek Profil Pelajar Pancasila di Satuan Pendidi...
Langkah Penerapan Penguatan Proyek Profil Pelajar Pancasila di Satuan Pendidi...AsroriAsrori9
 
4-Membuat Aktivitas Projek P3RA.pptx
4-Membuat Aktivitas Projek P3RA.pptx4-Membuat Aktivitas Projek P3RA.pptx
4-Membuat Aktivitas Projek P3RA.pptxDzannunRosyidKhosyi
 
0.2. PPT_MU_PjBL_Pemb Abad 21.pptx
0.2. PPT_MU_PjBL_Pemb Abad 21.pptx0.2. PPT_MU_PjBL_Pemb Abad 21.pptx
0.2. PPT_MU_PjBL_Pemb Abad 21.pptxSitiSetiasih1
 
Tutorial 29 reka bentuk resos
Tutorial 29 reka bentuk resosTutorial 29 reka bentuk resos
Tutorial 29 reka bentuk resosU'ul Wanie
 
Pengembangan Modul Projek.pptx
Pengembangan Modul Projek.pptxPengembangan Modul Projek.pptx
Pengembangan Modul Projek.pptxssuser1b66f5
 
4. PPT SIDANG ELFRIDA ELISABETH T. SIANIPAR (4163341021).pptx
4. PPT SIDANG ELFRIDA ELISABETH T. SIANIPAR (4163341021).pptx4. PPT SIDANG ELFRIDA ELISABETH T. SIANIPAR (4163341021).pptx
4. PPT SIDANG ELFRIDA ELISABETH T. SIANIPAR (4163341021).pptxjohannes1sihite
 
Dasar dan metode penelitian pengembangan
Dasar dan metode penelitian pengembanganDasar dan metode penelitian pengembangan
Dasar dan metode penelitian pengembanganEfendi bin Abd. Wahid
 
project based learning FENNY_RAHMAWATI
project based learning FENNY_RAHMAWATIproject based learning FENNY_RAHMAWATI
project based learning FENNY_RAHMAWATIIgnasia Ines
 
Revisi-PPT Panduan Lokakarya Pembelajaran 2.pptx
Revisi-PPT Panduan Lokakarya Pembelajaran 2.pptxRevisi-PPT Panduan Lokakarya Pembelajaran 2.pptx
Revisi-PPT Panduan Lokakarya Pembelajaran 2.pptxKhafitRoyani4
 

Similar to Rancangan PjBL ICT (20)

Project Base Learning (PjBL) ok.pptx
Project Base Learning (PjBL) ok.pptxProject Base Learning (PjBL) ok.pptx
Project Base Learning (PjBL) ok.pptx
 
Project Base Learning (PjBL) ok.pptx
Project Base Learning (PjBL) ok.pptxProject Base Learning (PjBL) ok.pptx
Project Base Learning (PjBL) ok.pptx
 
PJBL DESAIN.pptx
PJBL DESAIN.pptxPJBL DESAIN.pptx
PJBL DESAIN.pptx
 
PjBL (2).pdf
PjBL (2).pdfPjBL (2).pdf
PjBL (2).pdf
 
Pengantar pjbl
Pengantar pjblPengantar pjbl
Pengantar pjbl
 
31. 13 Langkah Penerapan Penguatan Proyek Profil Pelajar Pancasila di Satuan ...
31. 13 Langkah Penerapan Penguatan Proyek Profil Pelajar Pancasila di Satuan ...31. 13 Langkah Penerapan Penguatan Proyek Profil Pelajar Pancasila di Satuan ...
31. 13 Langkah Penerapan Penguatan Proyek Profil Pelajar Pancasila di Satuan ...
 
Project based learning
Project based learningProject based learning
Project based learning
 
1.3b 3.1.2c project based learning fis
1.3b 3.1.2c project based learning fis1.3b 3.1.2c project based learning fis
1.3b 3.1.2c project based learning fis
 
Project Based Learning (Pembelajaran Berbasis Proyek)
Project Based Learning (Pembelajaran Berbasis Proyek)Project Based Learning (Pembelajaran Berbasis Proyek)
Project Based Learning (Pembelajaran Berbasis Proyek)
 
Langkah Penerapan Penguatan Proyek Profil Pelajar Pancasila di Satuan Pendidi...
Langkah Penerapan Penguatan Proyek Profil Pelajar Pancasila di Satuan Pendidi...Langkah Penerapan Penguatan Proyek Profil Pelajar Pancasila di Satuan Pendidi...
Langkah Penerapan Penguatan Proyek Profil Pelajar Pancasila di Satuan Pendidi...
 
4-Membuat Aktivitas Projek P3RA.pptx
4-Membuat Aktivitas Projek P3RA.pptx4-Membuat Aktivitas Projek P3RA.pptx
4-Membuat Aktivitas Projek P3RA.pptx
 
0.2. PPT_MU_PjBL_Pemb Abad 21.pptx
0.2. PPT_MU_PjBL_Pemb Abad 21.pptx0.2. PPT_MU_PjBL_Pemb Abad 21.pptx
0.2. PPT_MU_PjBL_Pemb Abad 21.pptx
 
Tutorial 29 reka bentuk resos
Tutorial 29 reka bentuk resosTutorial 29 reka bentuk resos
Tutorial 29 reka bentuk resos
 
Pengembangan Modul Projek.pptx
Pengembangan Modul Projek.pptxPengembangan Modul Projek.pptx
Pengembangan Modul Projek.pptx
 
Pendekatan Saintifik dan Model Pembelajaran
Pendekatan Saintifik dan Model PembelajaranPendekatan Saintifik dan Model Pembelajaran
Pendekatan Saintifik dan Model Pembelajaran
 
4. PPT SIDANG ELFRIDA ELISABETH T. SIANIPAR (4163341021).pptx
4. PPT SIDANG ELFRIDA ELISABETH T. SIANIPAR (4163341021).pptx4. PPT SIDANG ELFRIDA ELISABETH T. SIANIPAR (4163341021).pptx
4. PPT SIDANG ELFRIDA ELISABETH T. SIANIPAR (4163341021).pptx
 
Dasar dan metode penelitian pengembangan
Dasar dan metode penelitian pengembanganDasar dan metode penelitian pengembangan
Dasar dan metode penelitian pengembangan
 
P 5.pptx
P 5.pptxP 5.pptx
P 5.pptx
 
project based learning FENNY_RAHMAWATI
project based learning FENNY_RAHMAWATIproject based learning FENNY_RAHMAWATI
project based learning FENNY_RAHMAWATI
 
Revisi-PPT Panduan Lokakarya Pembelajaran 2.pptx
Revisi-PPT Panduan Lokakarya Pembelajaran 2.pptxRevisi-PPT Panduan Lokakarya Pembelajaran 2.pptx
Revisi-PPT Panduan Lokakarya Pembelajaran 2.pptx
 

Recently uploaded

soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatArfiGraphy
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 

Recently uploaded (20)

soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 

Rancangan PjBL ICT

  • 1. Perancangan PjBL (Project Based Learning) yang Mengintegrasikan ICT Winastwan Gora gora@teach-indonesia.co.id
  • 2. Tujuan Sesi • Peserta mampu mengembangkan Rancangan Pelaksanaan Pembelajaran Tematik menggunakan model Pembelajaran Berbasis Proyek (PjBL) berbasis ICT • Peserta mampu mengembangkan instrumen penilaian otentik dengan memanfaatkan pustaka penilaian yang tersedia secara online dan menggunakan aplikasi online
  • 3. Perancangan PjBL Menentukan Tema dan Sub Tema Membuat GRASPS Membuat Pertanyaan Pemandu Merancang Penilaian Mengembangkan Instrumen Penilaian Menyediakan Dukungan untuk Siswa
  • 4. Apa itu PjBL? • Project Based Learning (PjBL) merupakan salah satu model pembelajaran kontekstual yang menggunakan masalah sebagai langkah awal dalam mengumpulkan dan mengintegrasikan pengetahuan baru berdasarkan pengalamannya dalam beraktifitas secara nyata. Sebagaimana layaknya pendekatan kontekstual, PBL harus melibatkan tujuh pembelajaran efektif yaitu: konstruktivisme, menemukan, bertanya, komunitas belajar, pemodelan, refleksi dan penilaian otentik.
  • 5. Ciri Khas PjBL • Terdapat masalah di dunia nyata yang dibahas dan dirancang solusinya oleh siswa (kelaparan, kesehatan, energi, kemiskinan, dll) • Terdapat rancangan solusi yang disajikan dalam produk visual (presentasi multimedia, poster, leaflet, dll)
  • 7.
  • 8.
  • 9.
  • 25. Menyerahkan Surat Rekomendasi (u/ Kepala Desa)
  • 27. Identifikasi Rancangan Proyek dengan GRASPS (45 menit) • GRASPS merupakan singkatan dari Goal (Tujuan – Mengacu ke Permasalahan di Dunia Nyata), Role (peran siswa yang dihubungkan dengan dunia nyata/real world), Audience (peserta dalam aktivitas pembelajaran), Situation (situasi dalam aktivitas pembelajaran) dan Product (produk/hasil/artefak pembelajaran) dan Standard (Standar Kompetensi, Kompetensi Dasar dan Penilaian). Goal Role Audience Situation Product Standard Wiggins, Grant and Jay McTighe. Understanding by Design Professional Development Work book. Alexandria, VA: Association for Supervision and Curriculum Development. 2004
  • 28. Tugas 1 • Tentukan Tema dan Sub Tema • Masuk ke http://ecindonesia.wikispaces.com/ • Klik tombol “Materi Utama” • Unduh Template Tabel GRASP • Isi tabel GRASPS
  • 29. Mengembangkan Pertanyaan Pemandu • Proses inkuiri (penyelidikan) siswa dimulai ketika guru menanyakan pertanyaan pemandu (driving question) di dalam pembelajaran • Siswa akan mulai berpikir dan membuat koneksi sesuai pemahaman dan pengalamannya untuk menjawab pertanyaan yang diajukan oleh guru.
  • 30. Mengembangkan Pertanyaan Pemandu • Pertanyaan-pertanyaan pemandu menghubungkan pembelajaran dengan dan lintas disiplin ilmu yang berbeda dengan cara memberikan topik-topik yang menarik dan penting untuk Siswa. • Pertanyaan pemandu terdiri dari Pertanyaan Mendasar/Esensi, Pertanyaan Unit dan Pertanyaan Isi.
  • 31. Pertanyaan Pemandu: Pertanyaan Esensial/Mendasar • Pertanyaan-pertanyaan Esensial adalah pertanyaan-pertanyaan yang bersifat luas dan terbuka dan menyangkut gagasan-gagasan besar dan konsep-konsep tetap. Pertanyaan- pertanyaan esensial sering bersifat lintas disiplin dan membantu siswa melihat bagaimana mata-mata pelajaran berhubungan satu sama lain.
  • 32. Pertanyaan Pemandu: Pertanyaan Unit • Pertanyaan-pertanyaan Unit terikat secara langsung dengan proyek dan mendukung penyelidikan ke dalam pertanyaan-pertanyaan Esensial. Pertanyaan-pertanyaan Unit bersifat terbuka yang membantu siswa mendemonstrasikan seberapa baik mereka mengerti konsep-konsep inti sebuah proyek.
  • 33. Pertanyaan Pemandu: Pertanyaan Isi • Pertanyaan-pertanyaan isi berbasis fakta, konkrit, dengan seperangkat jawaban benar yang bersifat terbatas. Sering sekali pertanyaan- pertanyaan Isi berhubungan dengan definisi, identifikasi, dan ingatan yang bersifat umum tentang informasi—sama dengan jenis pertanyaan yang sering anda jumpai pada tes. Pertanyaan-pertanyaan isi adalah penting karena mendukung pertanyaan-pertanyaan esensial dan pertanyaan-pertanyaan Unit.
  • 34.
  • 35. Tugas 2 • Buka kembali dokumen Lembar Kerja Rancangan Pembelajaran Berbasis Proyek yang telah tersimpan di komputer Anda. • Lengkapi bagian B. Pertanyaan Pemandu dengan mengisi bagian Pertanyaan Esensi/Mendasar, Unit dan Isi. • Simpan dokumen rancangan proyek dengan klik File > Save.
  • 36. Penilaian Otentik • Strategi penilian efektif yang dapat dipergunakan untuk menilai Pembelajaran Berbasis Proyek adalah penilaian otentik (autentik assessment). • Penilaian otentik adalah suatu istilah/terminologi yang diciptakan untuk menjelaskan berbagai metode penilaian alternatif yang memungkinkan siswa dapat mendemonstrasikan kemampuannya dalam menyelesaikan tugas-tugas dan menyelesaikan masalah.
  • 37. Penilaian Otentik • Penilaian otentik juga disebut dengan penilaian alternatif. • Pelaksanaan penilaian otentik tidak lagi menggunakan format-format penilaian tradisional (multiple-choice, matching, true-false, dan kertas maupun tes pensil), tetapi menggunakan format yang memungkinkan siswa untuk menyelesaikan suatu tugas atau mendemonstrasikan suatu kinerja dalam memecahkan suatu masalah.
  • 38. Bentuk Penilaian Otentik • Portfolio (contoh: wawancara lisan) • Unjuk Kerja/Performance (contoh: tugas penyelesaian masalah studi kasus/problem solving) • Proyek • Penelitian • Diskusi • Menulis/Esai • Simulasi • Presentasi • Respon tertulis - Analisis lisan , dll
  • 39.
  • 40. Merencanakan Penilaian Sebelum Proyek Berlangsung Saat Proyek Berlangsung Setelah Proyek Selesai Siswa diberikan brainstorming tentang proyek agar mereka mendapatkan gambaran yang jelas dan tentang semua materi sebelum pelaksanaan proyek. Siswa melakukan perencanaan waktu dan kebutuhan untuk melaksanakan proyek mereka dengan mengisi sebuah timeline pada lembar kerja yang disediakan guru. Siswa memeriksa kemajuan pelaksanaan proyek lewat Daftar Periksa Wawancara dan Pengamatan. Siswa menjawab pertanyaan- pertanyaan serta mengumpulkan hasil pengamatan dan wawancara dalam Jurnal Proses Siswa menyusun laporan dalam bentuk Presentasi Multimedia menggunakan aplikasi penyusun multimedia. Siswa menggunakan Rubrik Presentasi Multimedia untuk melakukan penilaian diri terhadap hasil karyanya. Siswa mengembangkan poster kampanye Jajanan Sehat menggunakan aplikasi pengolah kata dan menggunakan Rubrik Poster untuk menilai hasil karya mereka.
  • 41. Rubrik dalam Penilaian Otentik • Rubrik penilaian adalah suatu metode yang dapat digunakan untuk mengevaluasi respon murid mengenai penilaian otentik • Secara garis besar, rubrik penilaian terdiri dari Kriteria Penilaian, Skala Nilai dan Deskriptor
  • 43. Tugas 4 • Buka kembali file/dokumen Lembar Kerja Perancangan Pembelajaran Berbasis Proyek yang ada di dalam komputer Anda. • Isi bagian C. Rancangan Penilaian secara detil mengacu pada contoh yang tersedia diatas. • Simpan dokumen tersebut dengan cara klik File > Save.
  • 44. Tugas 5 • Buka kembali file/dokumen Lembar Kerja Perancangan Pembelajaran Berbasis Proyek yang ada di dalam komputer Anda. • Buatlah sebuah rubrik penilaian untuk menilai produk dan kinerja yang telah ditentukan dalam Rencana Penilaian. Isi dan kembangkan bagian D. Mengembangkan Rubrik Penilaian dengan mengisi Kriteria dan Deskriptornya.
  • 45. Pemanfaatan ICT dalam PjBL • Peran Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam pembelajaran berbasis proyek dapat dimanfaatkan sebagai perangkat pendukung untuk mencari informasi, mengolah informasi, menyajikan informasi dan menyebarluaskan informasi
  • 46. Pemanfaatan ICT dalam PjBL • Para siswa dapat memanfaatkan Internet dan mesin pencari untuk melakukan pencarian data dan penelitian literatur, memanfaatkan aplikasi pengolah kata, spreadsheet, dan penyusun presentasi multimedia untuk mengolah dan menyajikan informasi (termasuk dalam membuat dan menyusun portfolio digital) serta memanfaatkan email dan media sosial (wiki, blog, Facebook dan Twitter) untuk menyebarluaskan informasi.
  • 47. • Salah satu peran ICT dalam PjBL digunakan dalam mengembangkan portfolio digital siswa, misalnya siswa menggunakan aplikasi presentasi multimedia untuk membuat presentasi laporan penelitian, memanfaatkan aplikasi pengolah kata untuk membuat poster atau menggunakan aplikasi pengolah video untuk membuat iklan layanan masyarakat. • Dengan memanfaatkan ICT untuk membuat portfolio siswa, secara tidak langsung guru telah pula mengajarkan keterampilan ICT kepada siswa dan mengajarkan kepada mereka bagaimana melakukan komunikasi efektif (untuk menyampaikan pesan) dengan membuat produk- produk publikasi.
  • 49. Tugas 6 • Untuk menyediakan dukungan (support) bagi siswa, kembangkanlah sebuah contoh produk karya siswa sesuai dengan rubrik penilaian yang telah dikembangkan sebelumnya. Anda dapat mengembangkan satu buah produk, misalnya laporan penelitian dalam bentuk presentasi multimedia interaktif atau poster kampanye menggunakan aplikasi pengolah kata.
  • 50. Tugas 7 • Publikasikan rancangan proyek yang telah dibuat ke halaman wikispaces Anda dengan membuat sebuah halaman (Page)