SlideShare a Scribd company logo
1 of 58
WORKSHOP TENAGA KEPENDIDIKAN
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KABUPATEN BATU BARA
ASESMEN PEMBELAJARAN
(Penilaian Pendidikan dalam Implementasi Kurikulum Merdeka)
Pengawas Sekolah jenjang SMP
Pati, 26-28 Oktober 2022
Fokus Utama Kegiatan
1. Memahami Paradigma Penilaian Kurikulum Merdeka
2. Memahami Asesmen Formatif, Sumatif, dan Diagnostik
3. Peran Disdikbud Kab. Pati dalam Asesmen Pembelajaran
Dasar Peraturan
(5 menit)
Paparan Materi
(20 Menit)
Pertanyaan
(25 Menit)
Curah Pendapat
( 20 Menit)
Simpulan dan
Refleksi
(5 Menit)
SKENARIO KEGIATAN
1. Memahami Paradigma Penilaian Kurikulum Merdeka
Dasar Peraturan
1. UU No. 20/2003 Sistem Pendidikan Nasional
2. PP No. 4/2022 perubahan PP No.57/ 2021 Ttg SNP
3. Permendibud No. 5/ 2022 Tentang SKL
7. Kepmendikbudristek No. 17/2021 Tentang Assesmen Nasional
8. SE Sesjen Kemdikbud No. 23 Tahun 2021 Tentang Pemanfaatan Akun Pembelajaran Bagi
Peserta Didik, PTK
9.Surat Edaran Dirjen GTK No. 0510/B/BS.01.01/2022 Tentang Aktivsi Akun Pembelajaran Sebagai Akses
Masuk Platform Merdeka Mengajar Bagi Guru dan Tenaga Kependidikan
4. Kepmendikbudristek No. 56/M/2022 Ttg Penerapan Kur Merdeka
5. Permendikbud No. 16/ 2022 Tentang Standar Proses
6. Permendikbud No. 21/ 2022 Tentang Standar Penilaian
Tujuan Pendidikan Nasional
 “Mencerdaskan kehidupan bangsa” (Pembukaan UUD 1945 alinea ke-4), adalah cita-cita bangsa
Indonesia untuk mendidik dan menyamaratakan pendidikan ke seluruh penjuru Indonesia agar
tercapai kehidupan berbangsa yang cerdas .
 “Pendidikan nasional adalah pendidikan yang berlandaskan Pancasila dan Undang-Undang
Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 yang berakar pada nilai-nilai agama, kebudayaan
nasional Indonesia dan tanggap terhadap tuntutan perubahan zaman.”(UU No. 20/2003 psl 1 ayat
2)
 “Pendidikan nasional berfungsi mengembangkan kemampuan dan membentuk watak serta
peradaban bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa, bertujuan
untuk berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertakwa
kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, dan
menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggung jawab.” (UU No. 20/2003 psl 3)
(PP) No. 4/2022 Perubahan dari PP No. 57/2021 &(PP No.13/2015)
Tentang Standar Nasional Pendidikan
menyatakan bahwa Standar Kompetensi Lulusan pada Satuan Pendidikan Jenjang Pendidikan
dasar (SD-SMP) difokuskan pada:
 Mempersiapkan peserta didik menjadi anggota masyarakat yang beriman
dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa serta berakhlak mulia;
 Menanamankan karakter peserta didik sesuai dengan nilai-nilai Pancasila; dan
 Menumbuhkan kompetensi literasi dan numerasi peserta didik untuk
mengikuti Pendidikan lebih lanjut.
Permendikbudristek No. 5/2022 Tentang
Standar Kompetensi Lulusan
 SKL adalah kriteria minimal tentang kesatuan sikap, keterampilan, dan
pengetahuan dari hasil pembelajaran pada akhir Jenjang Pendidikan. (Bab I pasal
1)
 SKL sebagai pedoman dalam penentuan kelulusan. (Bab II pasal 3)
 SKL Jenjang Dikdas berfokus :
a. Mempersiapkan siswa untuk beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang
Maha Esa serta berakhlak mulia;
b. Berkarakter Pancasila; dan
c. Berkompetensi literasi dan numerasi untuk bekal pendidikan
selanjutnya.(Bab IV pasal 5 ayat 2)
STRUKTUR KURIKULUM SMP
Keputusan Mendikbudristek No.56/M/2022
 Terdiri atas 1(satu) fase yaitu fase D (jenjang SMP).
 Struktur kurikulum SMP/MTs terbagi menjadi 2 (dua),yaitu :
a. Pembelajaran Intrakurikuler
b. Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) sebagai kokurikuler
*) dialokasikan sekitar 25% dari total JP /th
*) dilakukan secara fleksibel, baik muatan maupun waktu pelaksanaan
PERMENDIKBUD No. 16 / 2022 Tentang Standar Proses
 Standar Proses adalah kriteria minimal proses pembelajaran berdasarkan jalur, jenjang, dan
jenis Pendidikan untuk mencapai Standar Kompetensi Lulusan. (Bab I, pasal 1)
 Standar Proses meliputi: Perencanaan, Pelaksanaan, dan Penilaian Proses Pembelajaran (bab
I pasal 2 ayat 2)
 Strategi pembelajaran yang dirancang untuk memberi pengalaman yang berkualitas dengan
cara: memberi kesempatan siswa pada problem/kontek nyata, mendorong interaksi dan
partisipasi aktif peserta didik, mengoptimalkan penggunaan Sumber Daya di lingkungan
sekolah dan masyarakat, menggunakan perangkat TIK(Bab 2 pasal 7 ayat 2)
 Cara menilai tujuan belajar dilakukan oleh pendidik dengan menggunakan beragam Teknik dan/
instrumen penilaian sesuai dengan tujuan belajar serta mengacu pada standar penilaian sesuai
dengan peraturan perundang-undangan. (Bab 2 pasal 8 ayat 1&2)
PERMENDIKBUD NO 21/ 2022 TENTANG STANDAR PENILAIAN
1. Standar Penilaian Pendidikan adalah kriteria minimal mengenai mekanisme penilaian hasil belajar peserta
didik. (ps 1: ayat 1)
2. Penilaian adalah proses pengumpulan dan pengolahan informasi untuk mengetahui kebutuhan belajar dan
capaian perkembangan atau hasil belajar peserta didik.(ps 1: ayat 2)
3. Prosedur Penilaian hasil belajar Peserta Didik meliputi:
a. perumusan tujuan Penilaian;
b. pemilihan dan/atau pengembangan instrumen Penilaian;
c. pelaksanaan Penilaian;
d. pengolahan hasil Penilaian; dan
e. pelaporan hasil Penilaian. (pasal 3: ayat 1)
4. Bentuk Laporan Penilaian terdiri: Laporan Kemajuan belajar dan laporan hasil belajar / berupa Rapor atau
bentuk lainnya) (pasal 8)
5. Bentuk Penilaian terdiri atas: Penilaian Formatif dan Sumatif (pasal 9)
Penilaian Formatif berfungsi untuk mengetahui kesulitan belajar dan perkembangan belajar siswa.
Penilaian Sumatif untuk menentukan kenaikan kelas dan kelulusan.
PERMENDIKBUD NO 21/ 2022 TENTANG STANDAR PENILAIAN
6. Penentuan kenaikan kelas mempertimbangkan laporan kemajuan belajar yang
mencerminkan pencapaian Peserta Didik pada semua mata pelajaran dan ekstrakurikuler
serta prestasi lain selama 1 (satu) tahun ajaran. (pasal 10)
7. Penentuan kelulusan dari Satuan Pendidikan mempertimbangkan laporan kemajuan
belajar yang mencerminkan pencapaian Peserta Didik pada semua mata pelajaran dan
ekstrakurikuler serta prestasi lain pada:
a. kelas V dan kelas VI untuk sekolah dasar atau bentuk lain yang sederajat; dan
b. setiap tingkatan kelas untuk sekolah menengah pertama atau bentuk lain yang
sederajat dan sekolah menengah atas atau bentuk lain yang sederajat. (pasal 10)
(Pasal 11)
Satuan Pendidikan menetapkan mekanisme penentuan kenaikan kelas dan kelulusan dari
Satuan Pendidikan berdasarkan pedoman yang ditetapkan oleh kepala unit utama yang
membidangi kurikulum dan asesmen.
Pasal 12
Pedoman penyusunan prosedur dan bentuk Penilaian hasil belajar Peserta Didik ditetapkan
oleh kepala unit utama yang membidangi kurikulum dan asesmen. (Kepmendikbudristek
no.56/M/2022 Direktorat, pusat perbukuan, ult, pusdatin kemendikbud dll)
ARAHAN UU SISDIKNAS NO. 20/ 2003
Pasal 58 ayat 1 “Evaluasi hasil belajar peserta didik dilakukan oleh pendidik untuk
memantau proses, kemajuan, dan perbaikan hasil belajar peserta didik secara
berkesinambungan”.
Pasal 58 ayat 2 “Evaluasi peserta didik, satuan pendidikan, dan program pendidikan
dilakukan oleh lembaga mandiri secara berkala, menyeluruh, transparan, dan sistemik
untuk menilai pencapaian standar nasional pendidikan”
Evaluasi siswa
(Formatif dan Sumatif)
Evaluasi sistem
Tujuan utama Mendorong, memantau kemajuan, dan
menilai hasil belajar siswa
Menilai pencapaian standar pendidikan
pada level nasional (Asesmen Nas)
Pelaksana Guru Lembaga mandiri
Prinsip pelaksanaan
Berkesinambungan (sebagai bagian dari
proses belajar-mengajar)
Berkala, menyeluruh, transparan, dan
Sistemik
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Satuan pendidikan menentukan pilihan berdasarkan Angket Kesiapan Implementasi Kurikulum Merdeka yang
mengukur kesiapan guru dan tenaga kependidikan. Tidak ada pilihan yang paling benar, yang ada pilihan yang
paling sesuai kesiapan satuan pendidikan. Semakin sesuai maka semakin efektif implementasi Kurikulum Merdeka.
Pilihan 3: Mandiri Berbagi
Menerapkan Kurikulum Merdeka dengan mengembangkan sendiri berbagai perangkat ajar
di satuan pendidikan PAUD, kelas 1, 4, 7 dan 10.
Pilihan 2: Mandiri Berubah
Menerapkan Kurikulum Merdeka menggunakan perangkat ajar yang sudah disediakan
pada satuan pendidikan PAUD, kelas 1, 4, 7 dan 10.
Pilihan 1: Mandiri Belajar
Menerapkan beberapa bagian dan prinsip Kurikulum Merdeka, tanpa mengganti kurikulum
satuan pendidikan yang sedang diterapkan.
Tiga Pilihan Implementasi Kurikulum Merdeka Jalur Mandiri
16
UNTUK KURIKULUM MERDEKA
OPSI PILIHAN 2 MANDIRI BERUBAH
ASESMEN INTRAKURIKULER DAN KOKURIKULER
 Kokurikuler
P5 (PROYEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR
PANCASILA )
(K13 NILAI SIKAP DAN KETERAMPILAN)
HASIL AKHIR BERUPA LAPORAN PROJEK DAN
GELAR KARYA
BENTUK INSTRUMEN NON TES
Predikat nilai
A=sangat berkembang (SB),
B=berkembang sesuai harapan (SBH)
C=mulai berkembang (MB)
D=belum berkembang (BB)
 Intrakurikuler
11 MATA PELAJARAN
(K13 Nilai Pengetahuan)
BENTUK INSTRUMEN TES
Interval nilai 0-100
1 Pendidikan Agama dan Budi Pekerti
2 Pendidikan Pancasila
3 Bahasa Indonesia
4 Matematika
5 IPA
6 IPS
7 Bahasa Inggris
8
Pendidikan Jasmani, Olahraga dan
Kesehatan
9 Informatika
10
Seni Budaya ** : musik, rupa,
teater, tari
11 Muatan Lokal ***: Bahasa Jawa
PERMENDIKBUDRISTEK NO.21 TAHUN 2022
Perencanaan & pelaksanaan asesmen
formatif dan sumatif memperhatikan :
1) Penerapan Pola pikir bertumbuh
(growth mindset)
2) Terpadu (mencakup sikap,
pengetahuan, keterampilan yang
saling terkait)
3) Keleluasaan dalam menentukan
waktu asesmen
4) Keleluasaan dalam menentukan
jenis asesmen (as/for/of learning)
5) Keleluasaan dalam menggunakan tehnik
(observasi/ perfoma/ tes tertulis/lisan) dan
instrumen asesmen (rubrik/ ceklis/catatan
anekdot/grafik)
6) Keleluasaan dalam menentukan Kriteria
Ketercapaian Tujuan Pembelajaran
7) Keleluasaan dalam mengolah Hasil Asesmen
(hasil formatif dan sumatif)
8) Keleluasaan dalam menentukan Kriteria Kenaikan
Kelas
Pemahaman yang perlu dimiliki pendidik untuk melaksanakan asesmen
dengan efektif
PENENTUAN KRITERIA KENAIKAN KELAS,
DENGAN MEMPERTIMBANGKAN :
1. Laporan Kemajuan Belajar
2. Laporan Pencapaian Projek Profil Pelajar Pancasila
3. Portofolio peserta didik
4. Ekstrakurikuler / prestasi/ penghargaan peserta
didik
5. Tingkat kehadiran
Bagian terpadu dari proses pembelajaran, memfasilitasi
pembelajaran, dan menyediakan informasi yang holistik
sebagai umpan balik
Dirancang dan dilakukan sesuai dengan fungsi asesmen
tersebut, dengan keleluasaan penentuan tehnik dan waktu
Dirancang secara adil, proposional, valid, dan dapat
dipercaya untuk menjelaskan kemajuan belajar dan
menentukan keputusan tentang langkah selanjutnya
Laporan kemajuan belajar dan pencapaian peserta didik bersifat
sederhana dan informatif, memberikan informasi yang bermanfaat
tentang karakter dan kompetensi yang dicapai serta strategi tindak
lanjutnya.
Hasil asesmen digunakan sebagai bahan refleksi untuk
meningkatkan mutu pembelajaran
PRINSIP
ASESME
N
KERANGKA PENGEMBANGAN
PEMBELAJARAN PADA PEMBELAJARAN
KURIKULUM MERDEKA
Pembelajaran merupakan satu siklus
yang berawal dari pemetaan (standar
kompetensi/capaian pembelajaran),
perencanaan proses pembelajaran
(Silabus/ Alur Tujuan Pembelajaran-
Modul Ajar(RPP)), dan pelaksanaan
asesmen/ penilaian untuk
memperbaiki pembelajaran sehingga
peserta didik dapat mencapai
kompetensi yang diharapkan.
2. Memahami Asesmen Formatif, Sumatif, dan Diagnotik
PENILAIAN FORMATIF, SUMATIF DAN
DIAGNOSTIK
• “Assessment sebagai proses sistematik pengumpulan, penganalisaan,
dan penafsiran informasi untuk menentukan sejauh mana siswa
mencapai tujuan “. (Gronlund (1984) dalam Asep Jihad dan Abdul Haris)
• Asesmen pembelajaran adalah proses untuk mendapatkan informasi dalam
bentuk apapun yang dapat digunakan untuk landasan pengambilan
keputusan tentang siswa baik yang menyangkut kurikulumnya, program
pembelajarannya, iklim sekolah maupun kebijakan-kebijakan sekolah. Terdiri
atas….
Asesmen Pembelajaran
Formatif
Sumatif
Diagnostik
Diagnostik kognitif
(Berbentuk Tes/ Soal)
Diagnostik non-kognitif
(Bentuk Non Tes-Lembar observasi)
Untuk mengidentifikasi karakter
belajar dan kemampuan/
kompetensi awal siswa sebagai
bekal awal ikut pembelajaran
(sebagai titik awal perjalanan
belajar--setiap siswa kondisinya
beragam)
Penilaian untuk & sebagai proses pembelajaran
(Assesmen for & as Learning)
Penilaian pada akhir proses pembelajaran
(Assesmen of Learning)
Kondisi saat ini
Fungsi Asesmen Formatif dan Sumatif
Harapan dengan
Kurikulum Merdeka
Assessment
of Learning
Assessment
for Learning
Assessment
as Learning
Assessment
of Learning
Assessment
for Learning
Assessmen
t as
Learning
Assessment of learning paling dominan
dilakukan oleh Guru
Mengutamakan assessment as learning
dan assessment for learning
asesmen sebagai proses pembelajaran (assessment as Learning),
asesmen untuk proses pembelajaran (assessment for Learning), dan
asesmen pada akhir proses pembelajaran (assessment of learning).
Fungsi Asesmen Formatif dan Sumatif
Proporsi fungsi assessment as, for, dan of learning.
Pada Kurikulum Merdeka guru
diharapkan memberikan proporsi
lebih banyak pada pelaksanaan
asesmen formatif daripada
menitikberatkan orientasi pada
asesmen sumatif.
Harapannya, akan mendukung proses
penanaman kesadaran kepada siswa
bahwa proses lebih penting daripada
sebatas hasil akhir.
Asesmen
Formatif
Asesmen
Sumatif
Penting!
PENEKANAN PADA ASESMEN FORMATIF
Mengapa Keseimbangan Asesmen Formatif dan Sumatif penting?
Mengubah paradigma belajar yang
semula menitik beratkan pada nilai akhir
menjadi belajar yang menitik beratkan
pada proses.
Jika ketergantungan pada asesmen
sumatif masih terjadi dengan umpan
balik yang sedikit, maka dapat
menghambat proses siswa untuk
memperoleh capaian belajar yang
maksimal.
Asesmen
Formatif
Asesmen Sumatif
Proporsi fungsi assessment as, for, dan of learning.
Ladder of Feedback
Penjelasan
lengkap lihat
“panduan
pembelajaran dan
asesmen” pdf
Pelaporan Kemajuan Belajar
PELAPORAN
BELAJAR
Selain rapor, pilihan lain
berupa Portofolio,
diskusi/konferensi,
pameran karya.
PELAPORAN HASIL
BELAJAR
berupa rapor, dibuat oleh
pendidik sebagai analisis hasil
belajar dalam bentuk tertulis
dan langsung dilaporkan ke
orang tua peserta didik.
Diberikan diakhir
semester/tahun.
Asesmen Diagnostik
Bertujuan untuk
mengidentifikasi
kompetensi,
kekuatan,
kelemahan peserta
didik
Hasilnya
digunakan pendidik
sebagai rujukan
dalam
merencanakan
pembelajaran
sesuai kebutuhan
pembelajaran
peserta didik
Dalam kondisi
tertentu, informasi
terkait latar belakang
keluarga, kesiapan
belajar, motivasi
belajar, minat peserta
didik,dll dapat dipakai
sbg. Bahan
pertimbangan dalam
merencanakan
pembelajaran
CONTOH TAHAPAN ASESMEN DIAGNOSTIK
REFERENSI
 Panduan Pembelajaran dan
Asesmen (pdf)
 https://s.id/kurikulum-merdeka
 contoh
Rapor intrakurikuler
Rapor P5
CONTOH DAFTAR NILAI INTRAKULRIKULER
CONTOH DAFTAR NILAI INTRAKULRIKULER
CONTOH RAPOR INTRAKULRIKULER
3. Peran Disdikbud Kab. Batu Bara dalam Asesmen
Pembelajaran
TERIMA
KASIH
Asesmen Pembelajaran
Kurikulum Merdeka

More Related Content

Similar to Asesmen_Penilaian_IKM.PPT

27. juknis penyusunan rancangan penilaian hasil belajar isi revisi-0104
27. juknis penyusunan rancangan penilaian hasil belajar  isi revisi-010427. juknis penyusunan rancangan penilaian hasil belajar  isi revisi-0104
27. juknis penyusunan rancangan penilaian hasil belajar isi revisi-0104kautsareka
 
27. juknis penyusunan rancangan penilaian hasil belajar isi revisi-0104_2
27. juknis penyusunan rancangan penilaian hasil belajar  isi revisi-0104_227. juknis penyusunan rancangan penilaian hasil belajar  isi revisi-0104_2
27. juknis penyusunan rancangan penilaian hasil belajar isi revisi-0104_2kautsareka
 
F 8899 30.juknis_penyusunanperangkatpenilaianpsikomotor
F 8899 30.juknis_penyusunanperangkatpenilaianpsikomotorF 8899 30.juknis_penyusunanperangkatpenilaianpsikomotor
F 8899 30.juknis_penyusunanperangkatpenilaianpsikomotorAnnik Qurniawati
 
Pp no.32 2013
Pp no.32 2013Pp no.32 2013
Pp no.32 2013alwadela
 
1. PERSIAPAN IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pdf
1. PERSIAPAN  IMPLEMENTASI  KURIKULUM MERDEKA.pdf1. PERSIAPAN  IMPLEMENTASI  KURIKULUM MERDEKA.pdf
1. PERSIAPAN IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pdfIcaLalityaKusuma
 
Permendikbud no. 66 th 2013 ttg Std. Penilaian
Permendikbud no. 66 th 2013 ttg Std. PenilaianPermendikbud no. 66 th 2013 ttg Std. Penilaian
Permendikbud no. 66 th 2013 ttg Std. PenilaianAbdul Hafifudin
 
PPT Sempro_Romalia.pptx
PPT Sempro_Romalia.pptxPPT Sempro_Romalia.pptx
PPT Sempro_Romalia.pptxRomaliaRomalia
 
Permendikbud66 2013 s-penilaian
Permendikbud66 2013 s-penilaianPermendikbud66 2013 s-penilaian
Permendikbud66 2013 s-penilaiansimponirembang
 
26. juknis penyusunan pedoman penilaian isi revisi-_0104
26. juknis penyusunan pedoman penilaian  isi revisi-_010426. juknis penyusunan pedoman penilaian  isi revisi-_0104
26. juknis penyusunan pedoman penilaian isi revisi-_0104Adbul Radjab Massa
 
BIMTEK PENYUSUNAN KOM KKMA KAB CIANJUR.pdf
BIMTEK PENYUSUNAN KOM KKMA KAB CIANJUR.pdfBIMTEK PENYUSUNAN KOM KKMA KAB CIANJUR.pdf
BIMTEK PENYUSUNAN KOM KKMA KAB CIANJUR.pdfDadanSaepulRamdhan
 
Pp no-19-th-2005-ttg-standar-nasional-pendidikan
Pp no-19-th-2005-ttg-standar-nasional-pendidikanPp no-19-th-2005-ttg-standar-nasional-pendidikan
Pp no-19-th-2005-ttg-standar-nasional-pendidikanSungguh Ponten
 
01.2 b pp no_19_th_2005
01.2 b pp no_19_th_200501.2 b pp no_19_th_2005
01.2 b pp no_19_th_2005Drs. HM. Yunus
 
Perubahan pp 19 menjadi pp 32 ttg snp 1
Perubahan pp 19 menjadi pp 32 ttg snp 1Perubahan pp 19 menjadi pp 32 ttg snp 1
Perubahan pp 19 menjadi pp 32 ttg snp 1Winarto Winartoap
 
Asesmen dalam pembelajaran dan pendidikan
Asesmen dalam pembelajaran dan pendidikanAsesmen dalam pembelajaran dan pendidikan
Asesmen dalam pembelajaran dan pendidikanSugiyantoSugiyanto33
 
4. IS KSP_ Kur Merdeka_ 2022- 2023 (1).docx
4. IS KSP_ Kur Merdeka_   2022- 2023 (1).docx4. IS KSP_ Kur Merdeka_   2022- 2023 (1).docx
4. IS KSP_ Kur Merdeka_ 2022- 2023 (1).docxalbert63083
 

Similar to Asesmen_Penilaian_IKM.PPT (20)

27. juknis penyusunan rancangan penilaian hasil belajar isi revisi-0104
27. juknis penyusunan rancangan penilaian hasil belajar  isi revisi-010427. juknis penyusunan rancangan penilaian hasil belajar  isi revisi-0104
27. juknis penyusunan rancangan penilaian hasil belajar isi revisi-0104
 
27. juknis penyusunan rancangan penilaian hasil belajar isi revisi-0104_2
27. juknis penyusunan rancangan penilaian hasil belajar  isi revisi-0104_227. juknis penyusunan rancangan penilaian hasil belajar  isi revisi-0104_2
27. juknis penyusunan rancangan penilaian hasil belajar isi revisi-0104_2
 
F 8899 30.juknis_penyusunanperangkatpenilaianpsikomotor
F 8899 30.juknis_penyusunanperangkatpenilaianpsikomotorF 8899 30.juknis_penyusunanperangkatpenilaianpsikomotor
F 8899 30.juknis_penyusunanperangkatpenilaianpsikomotor
 
Pp no.32 2013
Pp no.32 2013Pp no.32 2013
Pp no.32 2013
 
Rahmi 2
Rahmi 2Rahmi 2
Rahmi 2
 
Juknis penetapan nilai kkm
Juknis penetapan nilai kkmJuknis penetapan nilai kkm
Juknis penetapan nilai kkm
 
1. PERSIAPAN IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pdf
1. PERSIAPAN  IMPLEMENTASI  KURIKULUM MERDEKA.pdf1. PERSIAPAN  IMPLEMENTASI  KURIKULUM MERDEKA.pdf
1. PERSIAPAN IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
02. analisis skl
02. analisis skl02. analisis skl
02. analisis skl
 
Permendikbud no. 66 th 2013 ttg Std. Penilaian
Permendikbud no. 66 th 2013 ttg Std. PenilaianPermendikbud no. 66 th 2013 ttg Std. Penilaian
Permendikbud no. 66 th 2013 ttg Std. Penilaian
 
PPT Sempro_Romalia.pptx
PPT Sempro_Romalia.pptxPPT Sempro_Romalia.pptx
PPT Sempro_Romalia.pptx
 
Permendikbud66 2013 s-penilaian
Permendikbud66 2013 s-penilaianPermendikbud66 2013 s-penilaian
Permendikbud66 2013 s-penilaian
 
26. juknis penyusunan pedoman penilaian isi revisi-_0104
26. juknis penyusunan pedoman penilaian  isi revisi-_010426. juknis penyusunan pedoman penilaian  isi revisi-_0104
26. juknis penyusunan pedoman penilaian isi revisi-_0104
 
BIMTEK PENYUSUNAN KOM KKMA KAB CIANJUR.pdf
BIMTEK PENYUSUNAN KOM KKMA KAB CIANJUR.pdfBIMTEK PENYUSUNAN KOM KKMA KAB CIANJUR.pdf
BIMTEK PENYUSUNAN KOM KKMA KAB CIANJUR.pdf
 
6. Penilaian
6. Penilaian6. Penilaian
6. Penilaian
 
Prosedur kkm
Prosedur kkmProsedur kkm
Prosedur kkm
 
Pp no-19-th-2005-ttg-standar-nasional-pendidikan
Pp no-19-th-2005-ttg-standar-nasional-pendidikanPp no-19-th-2005-ttg-standar-nasional-pendidikan
Pp no-19-th-2005-ttg-standar-nasional-pendidikan
 
01.2 b pp no_19_th_2005
01.2 b pp no_19_th_200501.2 b pp no_19_th_2005
01.2 b pp no_19_th_2005
 
Perubahan pp 19 menjadi pp 32 ttg snp 1
Perubahan pp 19 menjadi pp 32 ttg snp 1Perubahan pp 19 menjadi pp 32 ttg snp 1
Perubahan pp 19 menjadi pp 32 ttg snp 1
 
Asesmen dalam pembelajaran dan pendidikan
Asesmen dalam pembelajaran dan pendidikanAsesmen dalam pembelajaran dan pendidikan
Asesmen dalam pembelajaran dan pendidikan
 
4. IS KSP_ Kur Merdeka_ 2022- 2023 (1).docx
4. IS KSP_ Kur Merdeka_   2022- 2023 (1).docx4. IS KSP_ Kur Merdeka_   2022- 2023 (1).docx
4. IS KSP_ Kur Merdeka_ 2022- 2023 (1).docx
 

More from donny761155

MELAKUKAN PRAKTIK identifikasi refleksi benahi (
MELAKUKAN PRAKTIK identifikasi refleksi benahi (MELAKUKAN PRAKTIK identifikasi refleksi benahi (
MELAKUKAN PRAKTIK identifikasi refleksi benahi (donny761155
 
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptxAksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptxdonny761155
 
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka - ROSMAINI, S.Pd.pdf
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka - ROSMAINI, S.Pd.pdfAksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka - ROSMAINI, S.Pd.pdf
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka - ROSMAINI, S.Pd.pdfdonny761155
 
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR, ALFIANA SYAFITRI, S.Pd.pptx
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR, ALFIANA SYAFITRI, S.Pd.pptxAKSI NYATA MERDEKA BELAJAR, ALFIANA SYAFITRI, S.Pd.pptx
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR, ALFIANA SYAFITRI, S.Pd.pptxdonny761155
 
Sertifikat_Webinar_PEMAHAMAN TENTANG KURIKULUM OPERASIONAL SATUAN PENDIDIKAN ...
Sertifikat_Webinar_PEMAHAMAN TENTANG KURIKULUM OPERASIONAL SATUAN PENDIDIKAN ...Sertifikat_Webinar_PEMAHAMAN TENTANG KURIKULUM OPERASIONAL SATUAN PENDIDIKAN ...
Sertifikat_Webinar_PEMAHAMAN TENTANG KURIKULUM OPERASIONAL SATUAN PENDIDIKAN ...donny761155
 
ppt rahmah presentation alskalksjlaksmnbbm
ppt rahmah presentation alskalksjlaksmnbbmppt rahmah presentation alskalksjlaksmnbbm
ppt rahmah presentation alskalksjlaksmnbbmdonny761155
 
Colorful Corporate Company Profile Presentation.pptx
Colorful Corporate Company Profile Presentation.pptxColorful Corporate Company Profile Presentation.pptx
Colorful Corporate Company Profile Presentation.pptxdonny761155
 
01.Pakaian seragam Siaga Pi.pptx
01.Pakaian seragam Siaga Pi.pptx01.Pakaian seragam Siaga Pi.pptx
01.Pakaian seragam Siaga Pi.pptxdonny761155
 
Sispena 57 Dokumen evaluasi diri sekolah.pdf
Sispena 57 Dokumen evaluasi diri sekolah.pdfSispena 57 Dokumen evaluasi diri sekolah.pdf
Sispena 57 Dokumen evaluasi diri sekolah.pdfdonny761155
 
4. LKS Ayo Berlatih Membuat Cerita.pdf
4. LKS Ayo Berlatih Membuat Cerita.pdf4. LKS Ayo Berlatih Membuat Cerita.pdf
4. LKS Ayo Berlatih Membuat Cerita.pdfdonny761155
 
f_20025_KEBUDAYAAN.ppt
f_20025_KEBUDAYAAN.pptf_20025_KEBUDAYAAN.ppt
f_20025_KEBUDAYAAN.pptdonny761155
 
Aksi_Nyata_Topik_1_Kurikulum_Merdeka MARDIANA, S.Pd.pptx
Aksi_Nyata_Topik_1_Kurikulum_Merdeka MARDIANA, S.Pd.pptxAksi_Nyata_Topik_1_Kurikulum_Merdeka MARDIANA, S.Pd.pptx
Aksi_Nyata_Topik_1_Kurikulum_Merdeka MARDIANA, S.Pd.pptxdonny761155
 
menggali-potensi-diri.ppt
menggali-potensi-diri.pptmenggali-potensi-diri.ppt
menggali-potensi-diri.pptdonny761155
 
mdel-kooperatif.ppt
mdel-kooperatif.pptmdel-kooperatif.ppt
mdel-kooperatif.pptdonny761155
 
PRESENTASI MKKS SMPN2 NH.pptx
PRESENTASI MKKS SMPN2 NH.pptxPRESENTASI MKKS SMPN2 NH.pptx
PRESENTASI MKKS SMPN2 NH.pptxdonny761155
 
RPP KLS 9 smt 2 k 13 (Autosaved).docx
RPP KLS 9 smt 2 k 13 (Autosaved).docxRPP KLS 9 smt 2 k 13 (Autosaved).docx
RPP KLS 9 smt 2 k 13 (Autosaved).docxdonny761155
 

More from donny761155 (17)

MELAKUKAN PRAKTIK identifikasi refleksi benahi (
MELAKUKAN PRAKTIK identifikasi refleksi benahi (MELAKUKAN PRAKTIK identifikasi refleksi benahi (
MELAKUKAN PRAKTIK identifikasi refleksi benahi (
 
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptxAksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
 
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka - ROSMAINI, S.Pd.pdf
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka - ROSMAINI, S.Pd.pdfAksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka - ROSMAINI, S.Pd.pdf
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka - ROSMAINI, S.Pd.pdf
 
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR, ALFIANA SYAFITRI, S.Pd.pptx
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR, ALFIANA SYAFITRI, S.Pd.pptxAKSI NYATA MERDEKA BELAJAR, ALFIANA SYAFITRI, S.Pd.pptx
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR, ALFIANA SYAFITRI, S.Pd.pptx
 
Sertifikat_Webinar_PEMAHAMAN TENTANG KURIKULUM OPERASIONAL SATUAN PENDIDIKAN ...
Sertifikat_Webinar_PEMAHAMAN TENTANG KURIKULUM OPERASIONAL SATUAN PENDIDIKAN ...Sertifikat_Webinar_PEMAHAMAN TENTANG KURIKULUM OPERASIONAL SATUAN PENDIDIKAN ...
Sertifikat_Webinar_PEMAHAMAN TENTANG KURIKULUM OPERASIONAL SATUAN PENDIDIKAN ...
 
ppt rahmah presentation alskalksjlaksmnbbm
ppt rahmah presentation alskalksjlaksmnbbmppt rahmah presentation alskalksjlaksmnbbm
ppt rahmah presentation alskalksjlaksmnbbm
 
Colorful Corporate Company Profile Presentation.pptx
Colorful Corporate Company Profile Presentation.pptxColorful Corporate Company Profile Presentation.pptx
Colorful Corporate Company Profile Presentation.pptx
 
01.Pakaian seragam Siaga Pi.pptx
01.Pakaian seragam Siaga Pi.pptx01.Pakaian seragam Siaga Pi.pptx
01.Pakaian seragam Siaga Pi.pptx
 
Sispena 57 Dokumen evaluasi diri sekolah.pdf
Sispena 57 Dokumen evaluasi diri sekolah.pdfSispena 57 Dokumen evaluasi diri sekolah.pdf
Sispena 57 Dokumen evaluasi diri sekolah.pdf
 
4. LKS Ayo Berlatih Membuat Cerita.pdf
4. LKS Ayo Berlatih Membuat Cerita.pdf4. LKS Ayo Berlatih Membuat Cerita.pdf
4. LKS Ayo Berlatih Membuat Cerita.pdf
 
f_20025_KEBUDAYAAN.ppt
f_20025_KEBUDAYAAN.pptf_20025_KEBUDAYAAN.ppt
f_20025_KEBUDAYAAN.ppt
 
Aksi_Nyata_Topik_1_Kurikulum_Merdeka MARDIANA, S.Pd.pptx
Aksi_Nyata_Topik_1_Kurikulum_Merdeka MARDIANA, S.Pd.pptxAksi_Nyata_Topik_1_Kurikulum_Merdeka MARDIANA, S.Pd.pptx
Aksi_Nyata_Topik_1_Kurikulum_Merdeka MARDIANA, S.Pd.pptx
 
menggali-potensi-diri.ppt
menggali-potensi-diri.pptmenggali-potensi-diri.ppt
menggali-potensi-diri.ppt
 
ppt etosss.pdf
ppt etosss.pdfppt etosss.pdf
ppt etosss.pdf
 
mdel-kooperatif.ppt
mdel-kooperatif.pptmdel-kooperatif.ppt
mdel-kooperatif.ppt
 
PRESENTASI MKKS SMPN2 NH.pptx
PRESENTASI MKKS SMPN2 NH.pptxPRESENTASI MKKS SMPN2 NH.pptx
PRESENTASI MKKS SMPN2 NH.pptx
 
RPP KLS 9 smt 2 k 13 (Autosaved).docx
RPP KLS 9 smt 2 k 13 (Autosaved).docxRPP KLS 9 smt 2 k 13 (Autosaved).docx
RPP KLS 9 smt 2 k 13 (Autosaved).docx
 

Recently uploaded

Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 

Recently uploaded (20)

Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 

Asesmen_Penilaian_IKM.PPT

  • 1. WORKSHOP TENAGA KEPENDIDIKAN DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KABUPATEN BATU BARA ASESMEN PEMBELAJARAN (Penilaian Pendidikan dalam Implementasi Kurikulum Merdeka) Pengawas Sekolah jenjang SMP Pati, 26-28 Oktober 2022
  • 2. Fokus Utama Kegiatan 1. Memahami Paradigma Penilaian Kurikulum Merdeka 2. Memahami Asesmen Formatif, Sumatif, dan Diagnostik 3. Peran Disdikbud Kab. Pati dalam Asesmen Pembelajaran
  • 3. Dasar Peraturan (5 menit) Paparan Materi (20 Menit) Pertanyaan (25 Menit) Curah Pendapat ( 20 Menit) Simpulan dan Refleksi (5 Menit) SKENARIO KEGIATAN
  • 4. 1. Memahami Paradigma Penilaian Kurikulum Merdeka
  • 5. Dasar Peraturan 1. UU No. 20/2003 Sistem Pendidikan Nasional 2. PP No. 4/2022 perubahan PP No.57/ 2021 Ttg SNP 3. Permendibud No. 5/ 2022 Tentang SKL 7. Kepmendikbudristek No. 17/2021 Tentang Assesmen Nasional 8. SE Sesjen Kemdikbud No. 23 Tahun 2021 Tentang Pemanfaatan Akun Pembelajaran Bagi Peserta Didik, PTK 9.Surat Edaran Dirjen GTK No. 0510/B/BS.01.01/2022 Tentang Aktivsi Akun Pembelajaran Sebagai Akses Masuk Platform Merdeka Mengajar Bagi Guru dan Tenaga Kependidikan 4. Kepmendikbudristek No. 56/M/2022 Ttg Penerapan Kur Merdeka 5. Permendikbud No. 16/ 2022 Tentang Standar Proses 6. Permendikbud No. 21/ 2022 Tentang Standar Penilaian
  • 6. Tujuan Pendidikan Nasional  “Mencerdaskan kehidupan bangsa” (Pembukaan UUD 1945 alinea ke-4), adalah cita-cita bangsa Indonesia untuk mendidik dan menyamaratakan pendidikan ke seluruh penjuru Indonesia agar tercapai kehidupan berbangsa yang cerdas .  “Pendidikan nasional adalah pendidikan yang berlandaskan Pancasila dan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 yang berakar pada nilai-nilai agama, kebudayaan nasional Indonesia dan tanggap terhadap tuntutan perubahan zaman.”(UU No. 20/2003 psl 1 ayat 2)  “Pendidikan nasional berfungsi mengembangkan kemampuan dan membentuk watak serta peradaban bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa, bertujuan untuk berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, dan menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggung jawab.” (UU No. 20/2003 psl 3)
  • 7.
  • 8. (PP) No. 4/2022 Perubahan dari PP No. 57/2021 &(PP No.13/2015) Tentang Standar Nasional Pendidikan menyatakan bahwa Standar Kompetensi Lulusan pada Satuan Pendidikan Jenjang Pendidikan dasar (SD-SMP) difokuskan pada:  Mempersiapkan peserta didik menjadi anggota masyarakat yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa serta berakhlak mulia;  Menanamankan karakter peserta didik sesuai dengan nilai-nilai Pancasila; dan  Menumbuhkan kompetensi literasi dan numerasi peserta didik untuk mengikuti Pendidikan lebih lanjut.
  • 9. Permendikbudristek No. 5/2022 Tentang Standar Kompetensi Lulusan  SKL adalah kriteria minimal tentang kesatuan sikap, keterampilan, dan pengetahuan dari hasil pembelajaran pada akhir Jenjang Pendidikan. (Bab I pasal 1)  SKL sebagai pedoman dalam penentuan kelulusan. (Bab II pasal 3)  SKL Jenjang Dikdas berfokus : a. Mempersiapkan siswa untuk beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa serta berakhlak mulia; b. Berkarakter Pancasila; dan c. Berkompetensi literasi dan numerasi untuk bekal pendidikan selanjutnya.(Bab IV pasal 5 ayat 2)
  • 10. STRUKTUR KURIKULUM SMP Keputusan Mendikbudristek No.56/M/2022  Terdiri atas 1(satu) fase yaitu fase D (jenjang SMP).  Struktur kurikulum SMP/MTs terbagi menjadi 2 (dua),yaitu : a. Pembelajaran Intrakurikuler b. Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) sebagai kokurikuler *) dialokasikan sekitar 25% dari total JP /th *) dilakukan secara fleksibel, baik muatan maupun waktu pelaksanaan
  • 11.
  • 12. PERMENDIKBUD No. 16 / 2022 Tentang Standar Proses  Standar Proses adalah kriteria minimal proses pembelajaran berdasarkan jalur, jenjang, dan jenis Pendidikan untuk mencapai Standar Kompetensi Lulusan. (Bab I, pasal 1)  Standar Proses meliputi: Perencanaan, Pelaksanaan, dan Penilaian Proses Pembelajaran (bab I pasal 2 ayat 2)  Strategi pembelajaran yang dirancang untuk memberi pengalaman yang berkualitas dengan cara: memberi kesempatan siswa pada problem/kontek nyata, mendorong interaksi dan partisipasi aktif peserta didik, mengoptimalkan penggunaan Sumber Daya di lingkungan sekolah dan masyarakat, menggunakan perangkat TIK(Bab 2 pasal 7 ayat 2)  Cara menilai tujuan belajar dilakukan oleh pendidik dengan menggunakan beragam Teknik dan/ instrumen penilaian sesuai dengan tujuan belajar serta mengacu pada standar penilaian sesuai dengan peraturan perundang-undangan. (Bab 2 pasal 8 ayat 1&2)
  • 13. PERMENDIKBUD NO 21/ 2022 TENTANG STANDAR PENILAIAN 1. Standar Penilaian Pendidikan adalah kriteria minimal mengenai mekanisme penilaian hasil belajar peserta didik. (ps 1: ayat 1) 2. Penilaian adalah proses pengumpulan dan pengolahan informasi untuk mengetahui kebutuhan belajar dan capaian perkembangan atau hasil belajar peserta didik.(ps 1: ayat 2) 3. Prosedur Penilaian hasil belajar Peserta Didik meliputi: a. perumusan tujuan Penilaian; b. pemilihan dan/atau pengembangan instrumen Penilaian; c. pelaksanaan Penilaian; d. pengolahan hasil Penilaian; dan e. pelaporan hasil Penilaian. (pasal 3: ayat 1) 4. Bentuk Laporan Penilaian terdiri: Laporan Kemajuan belajar dan laporan hasil belajar / berupa Rapor atau bentuk lainnya) (pasal 8) 5. Bentuk Penilaian terdiri atas: Penilaian Formatif dan Sumatif (pasal 9) Penilaian Formatif berfungsi untuk mengetahui kesulitan belajar dan perkembangan belajar siswa. Penilaian Sumatif untuk menentukan kenaikan kelas dan kelulusan.
  • 14. PERMENDIKBUD NO 21/ 2022 TENTANG STANDAR PENILAIAN 6. Penentuan kenaikan kelas mempertimbangkan laporan kemajuan belajar yang mencerminkan pencapaian Peserta Didik pada semua mata pelajaran dan ekstrakurikuler serta prestasi lain selama 1 (satu) tahun ajaran. (pasal 10) 7. Penentuan kelulusan dari Satuan Pendidikan mempertimbangkan laporan kemajuan belajar yang mencerminkan pencapaian Peserta Didik pada semua mata pelajaran dan ekstrakurikuler serta prestasi lain pada: a. kelas V dan kelas VI untuk sekolah dasar atau bentuk lain yang sederajat; dan b. setiap tingkatan kelas untuk sekolah menengah pertama atau bentuk lain yang sederajat dan sekolah menengah atas atau bentuk lain yang sederajat. (pasal 10) (Pasal 11) Satuan Pendidikan menetapkan mekanisme penentuan kenaikan kelas dan kelulusan dari Satuan Pendidikan berdasarkan pedoman yang ditetapkan oleh kepala unit utama yang membidangi kurikulum dan asesmen. Pasal 12 Pedoman penyusunan prosedur dan bentuk Penilaian hasil belajar Peserta Didik ditetapkan oleh kepala unit utama yang membidangi kurikulum dan asesmen. (Kepmendikbudristek no.56/M/2022 Direktorat, pusat perbukuan, ult, pusdatin kemendikbud dll)
  • 15. ARAHAN UU SISDIKNAS NO. 20/ 2003 Pasal 58 ayat 1 “Evaluasi hasil belajar peserta didik dilakukan oleh pendidik untuk memantau proses, kemajuan, dan perbaikan hasil belajar peserta didik secara berkesinambungan”. Pasal 58 ayat 2 “Evaluasi peserta didik, satuan pendidikan, dan program pendidikan dilakukan oleh lembaga mandiri secara berkala, menyeluruh, transparan, dan sistemik untuk menilai pencapaian standar nasional pendidikan” Evaluasi siswa (Formatif dan Sumatif) Evaluasi sistem Tujuan utama Mendorong, memantau kemajuan, dan menilai hasil belajar siswa Menilai pencapaian standar pendidikan pada level nasional (Asesmen Nas) Pelaksana Guru Lembaga mandiri Prinsip pelaksanaan Berkesinambungan (sebagai bagian dari proses belajar-mengajar) Berkala, menyeluruh, transparan, dan Sistemik
  • 16. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Satuan pendidikan menentukan pilihan berdasarkan Angket Kesiapan Implementasi Kurikulum Merdeka yang mengukur kesiapan guru dan tenaga kependidikan. Tidak ada pilihan yang paling benar, yang ada pilihan yang paling sesuai kesiapan satuan pendidikan. Semakin sesuai maka semakin efektif implementasi Kurikulum Merdeka. Pilihan 3: Mandiri Berbagi Menerapkan Kurikulum Merdeka dengan mengembangkan sendiri berbagai perangkat ajar di satuan pendidikan PAUD, kelas 1, 4, 7 dan 10. Pilihan 2: Mandiri Berubah Menerapkan Kurikulum Merdeka menggunakan perangkat ajar yang sudah disediakan pada satuan pendidikan PAUD, kelas 1, 4, 7 dan 10. Pilihan 1: Mandiri Belajar Menerapkan beberapa bagian dan prinsip Kurikulum Merdeka, tanpa mengganti kurikulum satuan pendidikan yang sedang diterapkan. Tiga Pilihan Implementasi Kurikulum Merdeka Jalur Mandiri 16
  • 17.
  • 18. UNTUK KURIKULUM MERDEKA OPSI PILIHAN 2 MANDIRI BERUBAH ASESMEN INTRAKURIKULER DAN KOKURIKULER  Kokurikuler P5 (PROYEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA ) (K13 NILAI SIKAP DAN KETERAMPILAN) HASIL AKHIR BERUPA LAPORAN PROJEK DAN GELAR KARYA BENTUK INSTRUMEN NON TES Predikat nilai A=sangat berkembang (SB), B=berkembang sesuai harapan (SBH) C=mulai berkembang (MB) D=belum berkembang (BB)  Intrakurikuler 11 MATA PELAJARAN (K13 Nilai Pengetahuan) BENTUK INSTRUMEN TES Interval nilai 0-100 1 Pendidikan Agama dan Budi Pekerti 2 Pendidikan Pancasila 3 Bahasa Indonesia 4 Matematika 5 IPA 6 IPS 7 Bahasa Inggris 8 Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan 9 Informatika 10 Seni Budaya ** : musik, rupa, teater, tari 11 Muatan Lokal ***: Bahasa Jawa
  • 19.
  • 21.
  • 22. Perencanaan & pelaksanaan asesmen formatif dan sumatif memperhatikan : 1) Penerapan Pola pikir bertumbuh (growth mindset) 2) Terpadu (mencakup sikap, pengetahuan, keterampilan yang saling terkait) 3) Keleluasaan dalam menentukan waktu asesmen 4) Keleluasaan dalam menentukan jenis asesmen (as/for/of learning) 5) Keleluasaan dalam menggunakan tehnik (observasi/ perfoma/ tes tertulis/lisan) dan instrumen asesmen (rubrik/ ceklis/catatan anekdot/grafik) 6) Keleluasaan dalam menentukan Kriteria Ketercapaian Tujuan Pembelajaran 7) Keleluasaan dalam mengolah Hasil Asesmen (hasil formatif dan sumatif) 8) Keleluasaan dalam menentukan Kriteria Kenaikan Kelas Pemahaman yang perlu dimiliki pendidik untuk melaksanakan asesmen dengan efektif
  • 23. PENENTUAN KRITERIA KENAIKAN KELAS, DENGAN MEMPERTIMBANGKAN : 1. Laporan Kemajuan Belajar 2. Laporan Pencapaian Projek Profil Pelajar Pancasila 3. Portofolio peserta didik 4. Ekstrakurikuler / prestasi/ penghargaan peserta didik 5. Tingkat kehadiran
  • 24. Bagian terpadu dari proses pembelajaran, memfasilitasi pembelajaran, dan menyediakan informasi yang holistik sebagai umpan balik Dirancang dan dilakukan sesuai dengan fungsi asesmen tersebut, dengan keleluasaan penentuan tehnik dan waktu Dirancang secara adil, proposional, valid, dan dapat dipercaya untuk menjelaskan kemajuan belajar dan menentukan keputusan tentang langkah selanjutnya Laporan kemajuan belajar dan pencapaian peserta didik bersifat sederhana dan informatif, memberikan informasi yang bermanfaat tentang karakter dan kompetensi yang dicapai serta strategi tindak lanjutnya. Hasil asesmen digunakan sebagai bahan refleksi untuk meningkatkan mutu pembelajaran PRINSIP ASESME N
  • 25.
  • 26.
  • 27.
  • 28.
  • 29.
  • 30. KERANGKA PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN PADA PEMBELAJARAN KURIKULUM MERDEKA Pembelajaran merupakan satu siklus yang berawal dari pemetaan (standar kompetensi/capaian pembelajaran), perencanaan proses pembelajaran (Silabus/ Alur Tujuan Pembelajaran- Modul Ajar(RPP)), dan pelaksanaan asesmen/ penilaian untuk memperbaiki pembelajaran sehingga peserta didik dapat mencapai kompetensi yang diharapkan.
  • 31. 2. Memahami Asesmen Formatif, Sumatif, dan Diagnotik
  • 32. PENILAIAN FORMATIF, SUMATIF DAN DIAGNOSTIK • “Assessment sebagai proses sistematik pengumpulan, penganalisaan, dan penafsiran informasi untuk menentukan sejauh mana siswa mencapai tujuan “. (Gronlund (1984) dalam Asep Jihad dan Abdul Haris) • Asesmen pembelajaran adalah proses untuk mendapatkan informasi dalam bentuk apapun yang dapat digunakan untuk landasan pengambilan keputusan tentang siswa baik yang menyangkut kurikulumnya, program pembelajarannya, iklim sekolah maupun kebijakan-kebijakan sekolah. Terdiri atas….
  • 33. Asesmen Pembelajaran Formatif Sumatif Diagnostik Diagnostik kognitif (Berbentuk Tes/ Soal) Diagnostik non-kognitif (Bentuk Non Tes-Lembar observasi) Untuk mengidentifikasi karakter belajar dan kemampuan/ kompetensi awal siswa sebagai bekal awal ikut pembelajaran (sebagai titik awal perjalanan belajar--setiap siswa kondisinya beragam) Penilaian untuk & sebagai proses pembelajaran (Assesmen for & as Learning) Penilaian pada akhir proses pembelajaran (Assesmen of Learning)
  • 34. Kondisi saat ini Fungsi Asesmen Formatif dan Sumatif Harapan dengan Kurikulum Merdeka Assessment of Learning Assessment for Learning Assessment as Learning Assessment of Learning Assessment for Learning Assessmen t as Learning Assessment of learning paling dominan dilakukan oleh Guru Mengutamakan assessment as learning dan assessment for learning
  • 35. asesmen sebagai proses pembelajaran (assessment as Learning), asesmen untuk proses pembelajaran (assessment for Learning), dan asesmen pada akhir proses pembelajaran (assessment of learning).
  • 36. Fungsi Asesmen Formatif dan Sumatif Proporsi fungsi assessment as, for, dan of learning. Pada Kurikulum Merdeka guru diharapkan memberikan proporsi lebih banyak pada pelaksanaan asesmen formatif daripada menitikberatkan orientasi pada asesmen sumatif. Harapannya, akan mendukung proses penanaman kesadaran kepada siswa bahwa proses lebih penting daripada sebatas hasil akhir. Asesmen Formatif Asesmen Sumatif Penting!
  • 37. PENEKANAN PADA ASESMEN FORMATIF Mengapa Keseimbangan Asesmen Formatif dan Sumatif penting? Mengubah paradigma belajar yang semula menitik beratkan pada nilai akhir menjadi belajar yang menitik beratkan pada proses. Jika ketergantungan pada asesmen sumatif masih terjadi dengan umpan balik yang sedikit, maka dapat menghambat proses siswa untuk memperoleh capaian belajar yang maksimal. Asesmen Formatif Asesmen Sumatif Proporsi fungsi assessment as, for, dan of learning.
  • 38.
  • 39.
  • 41.
  • 42.
  • 43.
  • 45. Pelaporan Kemajuan Belajar PELAPORAN BELAJAR Selain rapor, pilihan lain berupa Portofolio, diskusi/konferensi, pameran karya. PELAPORAN HASIL BELAJAR berupa rapor, dibuat oleh pendidik sebagai analisis hasil belajar dalam bentuk tertulis dan langsung dilaporkan ke orang tua peserta didik. Diberikan diakhir semester/tahun.
  • 46.
  • 47. Asesmen Diagnostik Bertujuan untuk mengidentifikasi kompetensi, kekuatan, kelemahan peserta didik Hasilnya digunakan pendidik sebagai rujukan dalam merencanakan pembelajaran sesuai kebutuhan pembelajaran peserta didik Dalam kondisi tertentu, informasi terkait latar belakang keluarga, kesiapan belajar, motivasi belajar, minat peserta didik,dll dapat dipakai sbg. Bahan pertimbangan dalam merencanakan pembelajaran
  • 49.
  • 50. REFERENSI  Panduan Pembelajaran dan Asesmen (pdf)  https://s.id/kurikulum-merdeka  contoh Rapor intrakurikuler Rapor P5
  • 51. CONTOH DAFTAR NILAI INTRAKULRIKULER
  • 52. CONTOH DAFTAR NILAI INTRAKULRIKULER
  • 54.
  • 55.
  • 56.
  • 57. 3. Peran Disdikbud Kab. Batu Bara dalam Asesmen Pembelajaran