SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
Download to read offline
1
SOAL DAN PEMBAHASAN
LATIHAN UJIAN NASIONAL
MATEMATIKA SMP
2
1. Dari ramalan cuaca kota-kota besar di dunia tercatat suhu tertinggi dan
terendah adalah sebagai berikut :
Moskow : terendah – 50
C dan tertinggi 180
C ; Mexico : terendah 170
C dan
tertinggi 340
C ; Paris : terendah – 30
C dan tertinggi 170
C dan Tokyo : terendah
– 20
C dan tertinggi 250
C. Perubahan suhu terbesar terjadi di kota .....
a. Moskow c. Paris
b. Mexico d. Tokyo
Pembahasan :
Moskow : terendah – 50
C Perubahan suhu
tertinggi 180
C = 180
C – (-5)0
C = 230
C
Mexico : terendah 170
C Perubahan suhu
tertinggi 340
C = 340
C - 170
C = 170
C
Paris : terendah – 30
C Perubahan suhu
tertinggi 170
C = 170
C – (-3)0
C = 200
C
Tokyo : terendah – 20
C Perubahan suhu
tertinggi 250
C = 250
C – (– 2)0
C = 270
C
Jadi perubahan suhu terbesar terjadi di Tokyo.
Jawaban : D
2. Ibu membeli 40 kg gula pasir. Gula itu akan dijual eceran dengan dibungkus
plastik masing-masing beratnya
4
1
kg. Banyak kantong plastik berisi gula
yang dihasilkan adalah ......
a. 10 kantong c. 120 kantong
b. 80 kantong d. 160 kantong
Pembahasan :
Diketahui : Berat gula pasir seluruhnya = 40 kg
Berat gula pasir tiap plastik =
4
1
kg
Banyaknya kantong plastik berisi gula yang dihasilkan adalah
= 160
41
40
==
plastiktiappasirgulaBerat
seluruhnyapasirgulaBerat
kantong
Jawaban : D
3. =×+
3
2
2
2
1
1
4
1
2 .....
a.
4
1
4 b.
4
1
6 c.
9
8
8 d. 10
3
Pembahasan :
=×+
3
2
2
2
1
1
4
1
2 





×+
3
8
2
3
4
1
2
= 4
4
1
2 + =
4
1
6
Jawaban : B
4. Untuk membuat 60 pasang pakaian, seorang penjahit memerlukan waktu
selama 18 hari. Jika penjahit tersebut bekerja selama 24 hari, berapa pasang
pakaian yang dapat dibuat ?
a. 40 pasang c. 80 pasang
b. 75 pasang d. 90 pasang
Pembahasan :
Waktu
(hari)
Jumlah pakaian
(pasang)
18
24
60
x
Soal ini merupakan masalah perbandingan yang senilai, maka
18
24
60
=
x
x = 60
18
24
× = 80
Jadi banyaknya pakaian yang dibuat selama 24 hari adalah 80 pasang.
Jawaban : C
5. Sebungkus coklat akan dibagikan kepada 24 anak, setiap anak mendapat 8
coklat. Jika coklat itu dibagikan kepada 16 anak, maka banyak coklat yang
diperoleh setiap anak adalah .....
a. 8 coklat c. 16 coklat
b. 12 coklat d. 48 coklat
Pembahasan :
Jumlah anak Banyak coklat
tiap anak
24
16
8
m
Soal ini merupakan masalah perbandingan yang berbalik nilai, maka
4
16
24
8
=
m
m = 8
16
24
× = 12
Jadi banyaknya coklat yang diperoleh setiap anak adalah 12.
Jawaban : B
6. Andi membeli 10 pasang sepatu seharga Rp 400.000,00, kemudian dijual
secara eceran. Sebanyak 7 pasang sepatu dijual dengan harga Rp 50.000,00
per pasang, 2 pasang dijual Rp 40.000,00 per pasang dan sisanya
disumbangkan. Persentase keuntungan yang diperoleh andi adalah …..
a.
2
1
7 % c.
2
1
22 %
b. 15% d. 30%
Pembahasan :
Diketahui : Harga beli 10 pasang sepatu : Rp 400.000,00
Harga jual 7 pasang : Rp 50.000,00 / pasang
2 pasang : Rp 40.000,00 / pasang
1 pasang disumbangan
Ditanya : persentase keuntungan ?
Harga jual seluruhnya = harga jual 7 pasang + harga jual 2 pasang
= 7 × Rp 50.000,00 + 2× Rp 40.000,00
= Rp 350.000,00 + Rp 80.000,00
= Rp 430.000,00
Keuntungan = harga jual – harga beli
= Rp 430.000,00 - Rp 400.000,00
= Rp 30.000,00
Persentase keuntungan = %100
arg
×
pembelianah
keuntungan
= %100
000.400
000.30
×
=
2
1
7 %
Jadi persentase keuntungan yang diperoleh adalah
2
1
7 %
Jawaban : A
7. Pada tumpukan batu bata, banyak batu bata paling atas ada 8 buah, tepat di
bawahnya ada 10 buah, dan seterusnya setiap tumpukan di bawahnya selalu
lebih banyak 2 buah dari tumpukan di atasnya. Jika ada 15 tumpukan batu bata
(dari atas sampai bawah), berapa banyak batu bata pada tumpukan paling
bawah ?
a. 35 buah c. 38 buah
5
b. 36 buah d. 40 buah
Pembahasan :
Misalkan Un = banyaknya batu bata pada tumpukan ke-n
Diketahui : U1 = 8
U2 = 14
Ditanya U15
Banyaknya batu bata pada tiap tumpukan membentuk barisan aritmetika dengan a
= 8 dan b = 2. Maka banyaknya batu bata pada tumpukan paling bawah
(tumpukan ke-15) adalah
U15 = 8 + (15 – 1) 2
= 8 + (14) 2
= 8 + 28 = 36 buah
Jawaban : B
8. Penyelesaian dari pertidaksamaan ( ) ( )4
3
2
62
2
1
−≥− xx adalah …..
a. x ≥ - 17 c. x ≥ 1
b. x ≥ - 1 d. x ≥ 17
Pembahasan :
( ) ( )4
3
2
62
2
1
−≥− xx
3 (2x – 6) ≥ 4 (x – 4) (kedua ruas dikalikan 6)
6x – 18 ≥ 4x – 16
6x – 4x – 18 ≥ - 16
2x ≥ - 16 + 18
2x ≥ 2
x ≥ 1
Jadi penyelesaian pertidaksamaan di atas adalah x ≥ 1
Jawaban : C
9. Hasil dari (2x - 2)(x + 5) adalah .....
a. 2x2
-12x-10 c. 2x2
+8x-10
b. 2x2
+12x-10 d. 2x2
-8x-10
Pembahasan :
(2x - 2)(x + 5) = 2x (x + 5) – 2 (x + 5)
= 2x2
+ 10x – 2x – 10
= 2x2
+ 8x - 10
Jawaban : C
10. Bentuk paling sederhana dari
94
1252
2
2
−
−−
x
xx
adalah .....
6
a.
32
4
−
+
x
x
c.
92
4
+
+
x
x
b.
32
4
−
−
x
x
d.
92
4
−
−
x
x
Pembahasan :
94
1252
2
2
−
−−
x
xx
=
( )( )
( )( )3232
432
−+
−+
xx
xx
=
32
4
−
−
x
x
Jadi bentuk sederhana dari
94
1252
2
2
−
−−
x
xx
adalah
32
4
−
−
x
x
Jawaban : B
11. Dari 40 siswa di kelas 3A, 19 orang menyukai matematika, 24 orang
menyukai bahasa inggris serta 15 orang menyukai matematika dan bahasa
inggris. Berapa banyak siswa yang tidak menyukai matematika maupun
bahasa inggris ?
a. 8 orang c. 12 orang
b. 9 orang d. 18 orang
Pembahasan :
Diketahui : Jumlah seluruh siswa 40 orang
Menyukai matematika : 19 orang
Menyukai bahasa inggris : 24 orang
Menyukai matematika dan bahasa inggris : 15 orang
Ditanya : banyaknya siswa yang tidak menyukai matematika maupun bahasa
inggris ?
Soal di atas dapat dinyatakan dalam diagram Venn sebagai berikut :
S : himpunan semesta, n(S) = 40
M : himpunan siswa menyukai matematika, n(M) = 19
I : himpunan siswa menyukai bahasa inggris, n(I) = 24
M∩I : himpunan siswa menyukai matematika dan bahasa inggris, n(M∩I) = 15
(M∪ I)c
: himpunan siswa tidak menyukai matematika maupun bahasa inggris
n(S) = n(M) + n(I) + n(M∩I) + n(M∪ I)c
, sehingga
S M I
(M ∪ I)c
94 15
(M ∩ I)
7
n(M∪ I)c
= n(S) - n(M) + n(I) + n(M∩I)
= 40 – 19 – 24 + 15 = 12
Jadi banyaknya siswa yang tidak menyukai matematika maupun bahasa inggris
adalah 12 orang.
Jawaban : C
12. Perhatikan diagram berikut ini !
A B
Relasi dari himpunan A ke himpunan B adalah .....
a. faktor dari
b. lebih dari
c. kurang dari
d. setengah dari
Pembahasan :
a. Relasi faktor dari :
1 faktor dari 2 (benar)
1 faktor dari 3 (benar)
1 faktor dari 4 (benar)
2 faktor dari 2 (benar)
2 faktor dari 4 (benar)
4 faktor dari 4 (benar)
b. Relasi lebih dari :
1 lebih dari 2 (salah)
c. Relasi kurang dari :
2 kurang dari 2 (salah)
d. Relasi setengah dari :
1 setengah dari 3 (salah)
Jadi relasi dari himpunan A ke himpunan B adalah faktor dari.
Jawaban : A
13. Perhatikan grafik !
Dengan modal Rp 25.000,00, berapakah untung yang diperoleh ?
a. Rp 1.250,00 c. Rp 1.500,00
1
2
4
2
3
4
5.000 10.000
300
modal (dalam rupiah)
untung (dalam rupiah)
15.000 20.000
600
900
1.200
8
b. Rp 1.350,00 d. Rp 1.750,00
Pembahasan :
Grafik di atas merupakan grafik fungsi linier. Semakin besar modal, maka
semakin besar pula keuntungannya. Pada grafik di atas terlihat bahwa setiap
modal bertambah Rp 5.000,00 maka keuntungan bertambah Rp 300,00.
Jadi keuntungan pada saat modal Rp 5.000,00 adalah
Rp 1.200,00 + Rp 300,00 = Rp 1.500,00
Jawaban : C
14. Diketahui sistem persamaan 3x + 3y = 3 dan 2x – 4y = 14. Nilai 4x – 3y = …..
a. – 16 c. 16
b. – 12 d. 18
Pembahasan :
Diketahui : 3x + 3y = 3
2x – 4y = 14
Ditanya : 4x – 3y ?
3x + 3y = 3 ×2 6x + 6y = 6
2x – 4y = 14 ×3 6x – 12y = 42
18y = - 36
y = - 2
y = -2 substitusikan ke 3x + 3y = 3, maka
3x + 3y = 3
3x + 3(-2) = 3
3x – 6 = 3
3x = 9
x = 3
Substitusikan x = 3 dan y = -2 ke 4x – 3y. Diperoleh
4x – 3y = 4(3) – 3(-2)
= 12 + 6 = 18
Jadi nilai dari 4x – 3y = 18.
Jawaban : D
15. Harga dua baju dan satu kaos Rp 170.000,00, sedangkan harga satu baju dan
tiga kaos Rp 185.000,00. Harga tiga baju dan dua kaos adalah …..
a. Rp 275.000,00 c. Rp 305.000,00
b. Rp 285.000,00 d. Rp 320.000,00
Pembahasan :
Diketahui : Harga dua baju dan satu kaos Rp 170.000,00
Harga satu baju dan tiga kaos Rp 185.000,00
Ditanya : harga tiga baju dan dua kaos ?
Soal ini merupakan persamaan sistem persamaan linier.
9
Misalkan harga 1 baju = x dan harga 1 kaos = y, maka permasalahan di atas dapat
dinyatakan dalam sistem persamaan linier sebagai berikut :
2x + y = 170.000
x + 3y = 185.000
Penyelesaian dari 2 persamaan di atas sebagai berikut :
2x + y = 170.000 ×1 2x + y = 170.000
x + 3y = 185.000 ×2 2x + 6y = 370.000
- 5y = - 200.000
y = 40.000
Substitusikan y = 40.000 ke 2x + y = 170.000, maka
2x + y = 170.000
2x + 40.000 = 170.000
2x = 130.000
x = 65.000
Jadi harga 3 baju dan 2 kaos adalah = 3x + 2y
= 3(65.000) + 2(40.000)
= Rp 275.000,00
Jawaban A
16. Persamaan garis yang sejajar dengan garis 2x + 3y + 6 = 0 dan melalui titik (-
2,5) adalah .....
a. 3x+2y-4=0 c. 3y+2x-11=0
b. 3x-2y+16=0 d. 3y-2x-19=0
Pembahasan :
Gradien garis 2x + 3y + 6 = 0 adalah m1 =
3
2
−
Gradien garis yang sejajar garis 2x + 3y + 6 = 0 adalah m2 = m1=
3
2
−
Persamaan garis melalui titik (-2,5) dengan gradien m2 =
3
2
− adalah
y – 5 =
3
2
− (x – (-2))
y – 5 =
3
2
− (x + 2)
3y – 15 = -2x – 4
3y + 2x – 11 = 0
Jadi persamaan garis yang sejajar garis 2x + 3y + 6 = 0 dan melalui titik (-2,5)
adalah 3y + 2x – 11 = 0
Jawaban : C
17. Perhatikan gambar di bawah ini !
A B
C
950
(3x-5)0
(x+10)0
10
Besar sudut BAC adalah .....
a. 200
c. 550
b. 300
d. 650
Pembahasan :
Pada ABC di atas,
< ABC + < BCA + < CAB = 1800
(x+10)0
+ 950
+ (3x – 5)0
= 1800
(4x+5)0
= 850
4x = 800
x = 200
Karena x = 200
, maka < BAC = 3 (200
) – 50
= 550
Jawaban : C
18. Perhatikan bangun berikut !
Keliling bangun di atas adalah .....
a. 27 cm c. 17 cm
b. 19 cm d. 14 cm
Pembahasan :
Keliling bangun di atas adalah
2(4 cm) + 2 (1,5 cm) + 8 (1 cm) = 19 cm
Jawaban : B
19. Diketahui dua buah lingkaran dengan pusat A dan B, dengan panjang jari-jari
masing-masing 7 cm dan 2 cm. Jika jarak AB = 13 cm, maka panjang garis
singgung persekutuan luar kedua lingkaran tersebut adalah .....
a. 5 cm c. 12 cm
b. 6 cm d. 15 cm
Pembahasan :
Diketahui : panjang jari-jari lingkaran A (rA) = 7 cm
Panjang jari-jari lingkaran B (rB) = 2 cm
Jarak AB = 13 cm
Ditanya : panjang garis singgung persekutuan luar kedua lingkaran (GSPL) ?
Dua lingkaran di atas dapat digambarkan sebagi berikut :
1,5 cm
1 cm
4 cm
11
GSPL = ( )22
BA rrAB −−
= ( )22
2713 −−
= 22
513 −
= 25169 −
= 144 = 12
Jadi panjang garis singgung persekutuan luar kedua lingkaran tersebut adalah 12
cm.
Jawaban : C
20. Perhatikan gambar !
Pernyataan-pernyataan berikut yang merupakan teorema Pythagoras adalah
.....
a. (ML)2
= (MK)2
– (KL)2
b. (KL)2
= (MK)2
– (ML)2
c. (KL)2
= (ML)2
+ (MK)2
d. (ML)2
= (MK)2
+ (KL)2
Pembahasan :
Menurut teorema Pythagoras,
(hipotenusa)2
= (sisi siku-siku 1)2
+ (sisi siku-siku 2)2
(ML)2
= (MK)2
+ (KL)2
Jawaban : D
21. Perhatikan gambar berikut !
Panjang TQ
adalah …..
a. 4 cm
b. 5 cm
P 3 cm T Q c. 6 cm
d. 7 cm
Pembahasan :
K
L
M
R
S
12 cm
8 cm
BA
7cm
2cm
13 cm
GSPL
12
Pada segitiga di atas,
QST sebangun dengan QRP
QP
QT
PR
ST
=
312
8
+
=
QT
QT
8 QT + 24 = 12 QT
24 = 4 QT
QT = 6 cm
Jadi panjang TQ = 6 cm.
Jawaban : C
22. Segitiga ABC siku-siku di B kongruen dengan segitiga PQR siku-siku di P. Jika
panjang BC = 8 cm dan QR = 10 cm, maka luas segitiga PQR adalah .....
a. 24 cm2
c. 48 cm2
b. 40 cm2
d. 80 cm2
Pembahasan :
Diketahui : ABC siku-siku di B kongruen PQR siku-siku di P
BC = 8 cm dan QR = 10 cm
Ditanya luas PQR ?
ABC dan PQR dapat digambarkan sebagai berikut :
Karena ABC dan PQR kongruen, maka BC = PR = 8 cm
Menurut teorema Pythagoras,
PQ = 22
PRQR −
= 22
810 − = 64100 −
= 36 = 6
Luas PQR = PQPR ××
2
1
= 68
2
1
×× = 24
Jadi luas PQR adalah 24 cm2
Jawaban : A
23. Perhatikan gambar kubus ABCD.EFGH !
E F
GH
A
B C P
Q
R8 cm
10 cm
13
Banyak diagonal ruangnya adalah .....
a. 2 c. 6
b. 4 d. 12
Pembahasan :
Diagonal ruang kubus adalah ruas garis yang menghubungkan dua titik sudut
yang berhadapan dalam suatu kubus.
Pada kubus ABCD.EFGH diagonal ruangnya adalah AG, BH, CE dan DF.
Jadi banyaknya diagonal ruang adalah 4
Jawaban : B
24. Kawat sepanjang 10 m akan dibuat model kerangka balok yang berukuran 5
cm × 4 cm × 3 cm. Banyak model kerangka balok yang dapat dibuat adalah
.....
a. 16 c. 20
b. 17 d. 21
Pembahasan :
Diketahui : panjang kawat = 10 m = 1.000 cm
Model balok = 5 cm × 4 cm × 3 cm
Ditanya : banyaknya model balok ?
Balok memiliki 4 panjang, 4 lebar dan 4 tinggi. Sehingga untuk membuat sebuah
kerangka balok dibutuhkan kawat sepanjang :
4 (5 cm) + 4 (4 cm) + 4 (3 cm) = 48 cm
Banyaknya model kerangka balok yang dapat dibuat adalah
1.000 cm : 48 cm = 20,833
Artinya kawat tersebut dapat dipai untuk membuat 20 model dengan sisa kawat
yang tidak terpakai sepanjang 0,833 × 48 cm = 39,984 cm.
Jadi banyaknya model kerangka balok yang dapat dibuat adalah 20.
Jawaban : C
25. Alas limas berbentuk persegi dengan panjang sisi 10 cm. Jika tinggi limas 12
cm, maka luas permukaan limas adalah .....
a. 340 cm2
c. 620 cm2
b. 360 cm2
d. 680 cm2
Pembahasan :
Limas digambarkan sebagai berikut :
A B
CD
T
14
PT = 12 cm
PQ =
2
1
× 10 = 5 cm, maka
QT = 22
512 + = 13 cm
Luas permukaan limas = 4 luas BTC + luas ABCD
= 4 (
2
1
×BC×QT) + (AB)2
= 4 (
2
1
×10×13) + 102
= 260 + 100
= 360 cm2
Jadi luas permukaan limas adalah 360 cm2
.
Jawaban : B
26. Sebuah prisma dengan alas berbentuk belahketupat. Keliling alas 40 cm dan
panjang salah satu diagonalnya 12 cm. Jika tinggi prisma 15 cm, maka volum
prisma adalah .....
a. 720 cm3
c. 1.800 cm3
b. 1.440 cm3
d. 3.600 cm3
Pembahasan :
Misalkan prisma digambarkan sebagai berikut :
Perhatikan alas prisma tersebut !
Keliling = 40 cm, maka s = 10 cm.
d1 = 12 cm, maka
2
1
d1 = 6 cm
A B
C
D
P Q
15cm
s
s
s
s
½d1
½d2
15
Dalam belah ketupat berlaku :
2
1
d2 =
2
1
2
2
1






− ds
= 22
610 − = 8
maka d2 = 16 cm
Luas belah ketupat =
2
1
×d1×d2
=
2
1
×12×16 = 96 cm2
Volum prisma = Luas belah ketupat × tinggi
= 96 × 15 = 1.440 cm3
Jadi volum prisma adalah 1.440 cm3
Jawaban : B
27. Perhatikan gambar !
Sebuah tempat air berbentuk setengah bola yang panjang jari-jarinya 10 cm
penuh berisi air. Seluruh air dalam bola dituang ke dalam wadah berbentuk
tabung yang panjang jari-jarinya sama dengan jari-jari bola. Tinggi air dalam
wadah adalah ......
a. 13,3 cm c. 26,7 cm
b. 20 cm d. 40 cm
Pembahasan :
Diketahui : rbola = rtabung = r = 10 cm
Ditanya : tinggi air dalam wadah ?
Seluruh air dalam bola dituang ke dalam wadah berbentuk tabung, maka
V½ bola = Vair dalam tabung
2
1
(
3
4
πr3
) = πr2
t
3
2
r = t
t =
3
2
(10) = 6,67 cm
Jawaban yang benar tidak tersedia dalam pilihan
t
16
Melukis
Sepak
bola
Voli
Menyanyi
Menari
28. Perhatikan gambar !
B
A
Pasangan sudut yang tidak sama besar adalah …..
a. < A1 dan < B3
b. < A4 dan < B2
c. < A2 dan < B2
d. < A3 dan < B4
Pembahasan :
Pada gambar di atas, pasangan sudut yang tidak sama besar adalah pasangan sudut
dalam sepihak atau sudut luar sepihak.
Sudut dalam sepihak : < A2 dan < B1, < A3 dan < B4
Sudut luar sepihak : < A1 dan < B2, < A4 dan < B3
Jadi pasangan sudut yang tidak sama besar adalah < A3 dan < B4
Jawaban : D
29. Diagram di bawah ini menggambarkan hobi 40 siswa di suatu sekolah.
Berapa banyak siswa yang hobi sepakbola .....
a. 4 orang c. 8 orang
b. 6 orang d. 14 orang
Pembahasan :
Diketahui : jumlah siswa = 40
Ditanya : banyak siswa yang hobi sepakbola ?
Besar sudut untuk siswa yang gemar sepakbola adalah
3600
– (360
+ 720
+ 1260
+ 720
) = 540
Banyaknya siswa yang hobi sepakbola adalah
0
0
360
54
×40 = 6 siswa
Jawaban : B
1
23
4
1
23
4
720
1260
720
360
17
30. Perhatikan tabel frekuensi berikut !
Nilai 3 4 5 6 7 8 9 10
Frekuensi 0 11 6 9 5 6 3 0
Banyaknya siswa yang mendapat nilai kurang dari nilai rata-rata adalah .....
a. 16 orang c. 23 orang C.
b. 17 orang d. 26 orang
Pembahasan :
Dari tabel di atas, jumlah siswa seluruhnya adalah 11 + 6 + 9 + 5 + 6 + 3 = 40
siswa.
Nilai rata-rata =
siswaseluruhjumlah
frekuensinilaidarijumlah ×
=
40
)010()39()68()57()96()65()114()03( ×+×+×+×+×+×+×+×
=
40
274835543044 +++++
= 5,95
Jadi banyaknya siswa yang mendapat nilai kurang dari nilai rata-rata adalah 11 +
6 = 17 orang
Jawaban : B

More Related Content

What's hot

Pembahasan osn mtk 2013 tk kab
Pembahasan osn mtk 2013 tk kabPembahasan osn mtk 2013 tk kab
Pembahasan osn mtk 2013 tk kabIwan Sumantri
 
Academy qu idmathcirebon naskah un matematika sma ipa 2017
Academy qu idmathcirebon   naskah un matematika sma ipa 2017Academy qu idmathcirebon   naskah un matematika sma ipa 2017
Academy qu idmathcirebon naskah un matematika sma ipa 2017Muhammad Irfan Habibi
 
Academy qu idmathcirebon naskah un matematika sma ips 2017
Academy qu idmathcirebon   naskah un matematika sma ips 2017Academy qu idmathcirebon   naskah un matematika sma ips 2017
Academy qu idmathcirebon naskah un matematika sma ips 2017Muhammad Irfan Habibi
 
Soal unas &amp; pembahasan
Soal unas  &amp; pembahasanSoal unas  &amp; pembahasan
Soal unas &amp; pembahasanAnnisa Rahmaw
 
Prediksi UN MATEMATIKA SMA IPS 2018
Prediksi UN MATEMATIKA SMA IPS 2018Prediksi UN MATEMATIKA SMA IPS 2018
Prediksi UN MATEMATIKA SMA IPS 2018Sulistiyo Wibowo
 
Kumpulan arsip soal 5 tahun un matematika smk 2008 2012
Kumpulan arsip soal 5 tahun un matematika smk 2008   2012Kumpulan arsip soal 5 tahun un matematika smk 2008   2012
Kumpulan arsip soal 5 tahun un matematika smk 2008 2012zumro44
 
Pembahasan soal2 un 10 paket
Pembahasan soal2 un 10 paketPembahasan soal2 un 10 paket
Pembahasan soal2 un 10 paketIwan Sumantri
 
TRY OUT UN Matematika smp paket 1 2015
TRY OUT UN Matematika smp paket 1 2015TRY OUT UN Matematika smp paket 1 2015
TRY OUT UN Matematika smp paket 1 2015wiwik zuliana
 
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMA IPA 2018 Paket 2
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMA IPA 2018 Paket 2Pembahasan Prediksi UN Matematika SMA IPA 2018 Paket 2
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMA IPA 2018 Paket 2Sulistiyo Wibowo
 
Soal prediksi un xii ips 2013 paket 13 dan pembahasan
Soal prediksi un xii ips 2013 paket 13 dan pembahasanSoal prediksi un xii ips 2013 paket 13 dan pembahasan
Soal prediksi un xii ips 2013 paket 13 dan pembahasanwidi1966
 
Soal dan pembahasan osn matematika smp tingkat nasional 2016 (hari pertama)
Soal dan pembahasan osn matematika smp tingkat nasional 2016 (hari pertama)Soal dan pembahasan osn matematika smp tingkat nasional 2016 (hari pertama)
Soal dan pembahasan osn matematika smp tingkat nasional 2016 (hari pertama)Risou Kun
 
168208790 soal-try-out-un-matematika-smk-pariwisata-seni-administrasi-perkant...
168208790 soal-try-out-un-matematika-smk-pariwisata-seni-administrasi-perkant...168208790 soal-try-out-un-matematika-smk-pariwisata-seni-administrasi-perkant...
168208790 soal-try-out-un-matematika-smk-pariwisata-seni-administrasi-perkant...pahkumah alimah oce
 
Bilangan pecahan
Bilangan pecahanBilangan pecahan
Bilangan pecahanVen Dot
 
Bilanganbulat
BilanganbulatBilanganbulat
BilanganbulatVen Dot
 
Pembahasan soal osn guru matematika smp 2015 (m2suidhat.blogspot.com)
Pembahasan soal osn guru matematika smp 2015 (m2suidhat.blogspot.com)Pembahasan soal osn guru matematika smp 2015 (m2suidhat.blogspot.com)
Pembahasan soal osn guru matematika smp 2015 (m2suidhat.blogspot.com)Sholeh Ahmad
 
Soal dan pembahasan ujian nasional matematika smp 2013 paket 3
Soal dan pembahasan ujian nasional matematika smp 2013 paket 3Soal dan pembahasan ujian nasional matematika smp 2013 paket 3
Soal dan pembahasan ujian nasional matematika smp 2013 paket 3mardiyanto83
 
Soal ujian sekolah matematika xii ipa semester ganjil
Soal ujian sekolah matematika xii ipa semester ganjilSoal ujian sekolah matematika xii ipa semester ganjil
Soal ujian sekolah matematika xii ipa semester ganjilmardiyanto83
 

What's hot (19)

Pembahasan osn mtk 2013 tk kab
Pembahasan osn mtk 2013 tk kabPembahasan osn mtk 2013 tk kab
Pembahasan osn mtk 2013 tk kab
 
Academy qu idmathcirebon naskah un matematika sma ipa 2017
Academy qu idmathcirebon   naskah un matematika sma ipa 2017Academy qu idmathcirebon   naskah un matematika sma ipa 2017
Academy qu idmathcirebon naskah un matematika sma ipa 2017
 
Academy qu idmathcirebon naskah un matematika sma ips 2017
Academy qu idmathcirebon   naskah un matematika sma ips 2017Academy qu idmathcirebon   naskah un matematika sma ips 2017
Academy qu idmathcirebon naskah un matematika sma ips 2017
 
Soal unas &amp; pembahasan
Soal unas  &amp; pembahasanSoal unas  &amp; pembahasan
Soal unas &amp; pembahasan
 
Prediksi UN MATEMATIKA SMA IPS 2018
Prediksi UN MATEMATIKA SMA IPS 2018Prediksi UN MATEMATIKA SMA IPS 2018
Prediksi UN MATEMATIKA SMA IPS 2018
 
Kumpulan arsip soal 5 tahun un matematika smk 2008 2012
Kumpulan arsip soal 5 tahun un matematika smk 2008   2012Kumpulan arsip soal 5 tahun un matematika smk 2008   2012
Kumpulan arsip soal 5 tahun un matematika smk 2008 2012
 
Pembahasan soal2 un 10 paket
Pembahasan soal2 un 10 paketPembahasan soal2 un 10 paket
Pembahasan soal2 un 10 paket
 
TRY OUT UN Matematika smp paket 1 2015
TRY OUT UN Matematika smp paket 1 2015TRY OUT UN Matematika smp paket 1 2015
TRY OUT UN Matematika smp paket 1 2015
 
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMA IPA 2018 Paket 2
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMA IPA 2018 Paket 2Pembahasan Prediksi UN Matematika SMA IPA 2018 Paket 2
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMA IPA 2018 Paket 2
 
Soal prediksi un xii ips 2013 paket 13 dan pembahasan
Soal prediksi un xii ips 2013 paket 13 dan pembahasanSoal prediksi un xii ips 2013 paket 13 dan pembahasan
Soal prediksi un xii ips 2013 paket 13 dan pembahasan
 
Soal dan pembahasan osn matematika smp tingkat nasional 2016 (hari pertama)
Soal dan pembahasan osn matematika smp tingkat nasional 2016 (hari pertama)Soal dan pembahasan osn matematika smp tingkat nasional 2016 (hari pertama)
Soal dan pembahasan osn matematika smp tingkat nasional 2016 (hari pertama)
 
168208790 soal-try-out-un-matematika-smk-pariwisata-seni-administrasi-perkant...
168208790 soal-try-out-un-matematika-smk-pariwisata-seni-administrasi-perkant...168208790 soal-try-out-un-matematika-smk-pariwisata-seni-administrasi-perkant...
168208790 soal-try-out-un-matematika-smk-pariwisata-seni-administrasi-perkant...
 
Bilangan pecahan
Bilangan pecahanBilangan pecahan
Bilangan pecahan
 
Bilanganbulat
BilanganbulatBilanganbulat
Bilanganbulat
 
MATEMATIKA
MATEMATIKAMATEMATIKA
MATEMATIKA
 
Prediksi paket-1
Prediksi paket-1Prediksi paket-1
Prediksi paket-1
 
Pembahasan soal osn guru matematika smp 2015 (m2suidhat.blogspot.com)
Pembahasan soal osn guru matematika smp 2015 (m2suidhat.blogspot.com)Pembahasan soal osn guru matematika smp 2015 (m2suidhat.blogspot.com)
Pembahasan soal osn guru matematika smp 2015 (m2suidhat.blogspot.com)
 
Soal dan pembahasan ujian nasional matematika smp 2013 paket 3
Soal dan pembahasan ujian nasional matematika smp 2013 paket 3Soal dan pembahasan ujian nasional matematika smp 2013 paket 3
Soal dan pembahasan ujian nasional matematika smp 2013 paket 3
 
Soal ujian sekolah matematika xii ipa semester ganjil
Soal ujian sekolah matematika xii ipa semester ganjilSoal ujian sekolah matematika xii ipa semester ganjil
Soal ujian sekolah matematika xii ipa semester ganjil
 

Viewers also liked

A grandeza que antecede o perdão
A grandeza que antecede o perdãoA grandeza que antecede o perdão
A grandeza que antecede o perdãoNatanael Araujo
 
Informe encuesta a estudiantes
Informe encuesta a estudiantesInforme encuesta a estudiantes
Informe encuesta a estudiantesthefuckingmen21
 
Um engano quase que perfeito.
Um engano quase que perfeito.Um engano quase que perfeito.
Um engano quase que perfeito.Natanael Araujo
 
O perdão ógui lourenço mauri
O perdão ógui lourenço mauriO perdão ógui lourenço mauri
O perdão ógui lourenço mauriLuzia Gabriele
 
Atomizador rotativo aeronáutico a4
Atomizador rotativo aeronáutico   a4Atomizador rotativo aeronáutico   a4
Atomizador rotativo aeronáutico a4André Sá
 

Viewers also liked (6)

A grandeza que antecede o perdão
A grandeza que antecede o perdãoA grandeza que antecede o perdão
A grandeza que antecede o perdão
 
Informe encuesta a estudiantes
Informe encuesta a estudiantesInforme encuesta a estudiantes
Informe encuesta a estudiantes
 
Um engano quase que perfeito.
Um engano quase que perfeito.Um engano quase que perfeito.
Um engano quase que perfeito.
 
O perdão ógui lourenço mauri
O perdão ógui lourenço mauriO perdão ógui lourenço mauri
O perdão ógui lourenço mauri
 
DERECHOS
DERECHOSDERECHOS
DERECHOS
 
Atomizador rotativo aeronáutico a4
Atomizador rotativo aeronáutico   a4Atomizador rotativo aeronáutico   a4
Atomizador rotativo aeronáutico a4
 

Similar to LATIHAN SOAL UJIAN NASIONAL

Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 2
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 2Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 2
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 2Sulistiyo Wibowo
 
Matematika sma-un-2012-paket-b-ipa
Matematika sma-un-2012-paket-b-ipaMatematika sma-un-2012-paket-b-ipa
Matematika sma-un-2012-paket-b-ipaSaiful Islam
 
Soaldanpembahasantryout 090408130730-phpapp01
Soaldanpembahasantryout 090408130730-phpapp01Soaldanpembahasantryout 090408130730-phpapp01
Soaldanpembahasantryout 090408130730-phpapp01Dita Qoirunisa
 
Smp -matematika_2007
Smp  -matematika_2007Smp  -matematika_2007
Smp -matematika_2007Dia Cahyawati
 
Matematika uas xii ipa
Matematika uas xii ipaMatematika uas xii ipa
Matematika uas xii ipaAprilia Sari
 
Pembahasan un-matematika-smp-2012
Pembahasan un-matematika-smp-2012Pembahasan un-matematika-smp-2012
Pembahasan un-matematika-smp-2012Irviana Rozi
 
Pembahasan prediksi un matematika smp 2019 paket 4
Pembahasan prediksi un matematika smp 2019 paket 4Pembahasan prediksi un matematika smp 2019 paket 4
Pembahasan prediksi un matematika smp 2019 paket 4Sulistiyo Wibowo
 
Matematika sma-un-2012-paket-d-ipa
Matematika sma-un-2012-paket-d-ipaMatematika sma-un-2012-paket-d-ipa
Matematika sma-un-2012-paket-d-ipaErni Gusti
 
Soal UM MTK MTs.docx
Soal UM MTK MTs.docxSoal UM MTK MTs.docx
Soal UM MTK MTs.docxEllyKusmiati1
 
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 2
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 2Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 2
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 2Sulistiyo Wibowo
 
Prediksi soal matematika IPA ujian nasional tahun 2015 oleh Imam Suroso SMA7 ...
Prediksi soal matematika IPA ujian nasional tahun 2015 oleh Imam Suroso SMA7 ...Prediksi soal matematika IPA ujian nasional tahun 2015 oleh Imam Suroso SMA7 ...
Prediksi soal matematika IPA ujian nasional tahun 2015 oleh Imam Suroso SMA7 ...Maryanto Sumringah SMA 9 Tebo
 
SOAL PENGAYAAN MATEMATIKA UN 2016
SOAL PENGAYAAN  MATEMATIKA UN 2016SOAL PENGAYAAN  MATEMATIKA UN 2016
SOAL PENGAYAAN MATEMATIKA UN 2016Phaphy Wahyudhi
 
Matematika sma-un-2012-paket-a-ipa
Matematika sma-un-2012-paket-a-ipaMatematika sma-un-2012-paket-a-ipa
Matematika sma-un-2012-paket-a-ipaErni Gusti
 
Naskah Asli UN Matematika SMA IPA 2010
Naskah Asli UN Matematika SMA IPA 2010Naskah Asli UN Matematika SMA IPA 2010
Naskah Asli UN Matematika SMA IPA 2010AkademiMasIrfan1
 
Pembahasan soal un matematika smp 2012 paket a35, b47, c61, d74, e81
Pembahasan soal un matematika smp 2012 paket a35, b47, c61, d74, e81Pembahasan soal un matematika smp 2012 paket a35, b47, c61, d74, e81
Pembahasan soal un matematika smp 2012 paket a35, b47, c61, d74, e81AndiNath
 
Soal dan-pembahasan1 (1)
Soal dan-pembahasan1 (1)Soal dan-pembahasan1 (1)
Soal dan-pembahasan1 (1)Wayan Sudiarta
 
UN Matematika SMK tek-2001
UN Matematika SMK tek-2001UN Matematika SMK tek-2001
UN Matematika SMK tek-2001Rifai Syaban
 

Similar to LATIHAN SOAL UJIAN NASIONAL (20)

Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 2
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 2Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 2
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 2
 
Matematika sma-un-2012-paket-b-ipa
Matematika sma-un-2012-paket-b-ipaMatematika sma-un-2012-paket-b-ipa
Matematika sma-un-2012-paket-b-ipa
 
Soaldanpembahasantryout 090408130730-phpapp01
Soaldanpembahasantryout 090408130730-phpapp01Soaldanpembahasantryout 090408130730-phpapp01
Soaldanpembahasantryout 090408130730-phpapp01
 
Smp -matematika_2007
Smp  -matematika_2007Smp  -matematika_2007
Smp -matematika_2007
 
Matematika uas xii ipa
Matematika uas xii ipaMatematika uas xii ipa
Matematika uas xii ipa
 
Pembahasan un-matematika-smp-2012
Pembahasan un-matematika-smp-2012Pembahasan un-matematika-smp-2012
Pembahasan un-matematika-smp-2012
 
Pembahasan prediksi un matematika smp 2019 paket 4
Pembahasan prediksi un matematika smp 2019 paket 4Pembahasan prediksi un matematika smp 2019 paket 4
Pembahasan prediksi un matematika smp 2019 paket 4
 
Matematika sma-un-2012-paket-d-ipa
Matematika sma-un-2012-paket-d-ipaMatematika sma-un-2012-paket-d-ipa
Matematika sma-un-2012-paket-d-ipa
 
Soal UM MTK MTs.docx
Soal UM MTK MTs.docxSoal UM MTK MTs.docx
Soal UM MTK MTs.docx
 
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 2
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 2Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 2
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMP/MTs 2019 Paket 2
 
UAN MAT SMP 2006/2007 P11
UAN MAT SMP 2006/2007 P11UAN MAT SMP 2006/2007 P11
UAN MAT SMP 2006/2007 P11
 
Prediksi soal matematika IPA ujian nasional tahun 2015 oleh Imam Suroso SMA7 ...
Prediksi soal matematika IPA ujian nasional tahun 2015 oleh Imam Suroso SMA7 ...Prediksi soal matematika IPA ujian nasional tahun 2015 oleh Imam Suroso SMA7 ...
Prediksi soal matematika IPA ujian nasional tahun 2015 oleh Imam Suroso SMA7 ...
 
Matematika
MatematikaMatematika
Matematika
 
SOAL PENGAYAAN MATEMATIKA UN 2016
SOAL PENGAYAAN  MATEMATIKA UN 2016SOAL PENGAYAAN  MATEMATIKA UN 2016
SOAL PENGAYAAN MATEMATIKA UN 2016
 
Paket2
Paket2Paket2
Paket2
 
Matematika sma-un-2012-paket-a-ipa
Matematika sma-un-2012-paket-a-ipaMatematika sma-un-2012-paket-a-ipa
Matematika sma-un-2012-paket-a-ipa
 
Naskah Asli UN Matematika SMA IPA 2010
Naskah Asli UN Matematika SMA IPA 2010Naskah Asli UN Matematika SMA IPA 2010
Naskah Asli UN Matematika SMA IPA 2010
 
Pembahasan soal un matematika smp 2012 paket a35, b47, c61, d74, e81
Pembahasan soal un matematika smp 2012 paket a35, b47, c61, d74, e81Pembahasan soal un matematika smp 2012 paket a35, b47, c61, d74, e81
Pembahasan soal un matematika smp 2012 paket a35, b47, c61, d74, e81
 
Soal dan-pembahasan1 (1)
Soal dan-pembahasan1 (1)Soal dan-pembahasan1 (1)
Soal dan-pembahasan1 (1)
 
UN Matematika SMK tek-2001
UN Matematika SMK tek-2001UN Matematika SMK tek-2001
UN Matematika SMK tek-2001
 

Recently uploaded

IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxc9fhbm7gzj
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 

Recently uploaded (20)

IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 

LATIHAN SOAL UJIAN NASIONAL

  • 1. 1 SOAL DAN PEMBAHASAN LATIHAN UJIAN NASIONAL MATEMATIKA SMP
  • 2. 2 1. Dari ramalan cuaca kota-kota besar di dunia tercatat suhu tertinggi dan terendah adalah sebagai berikut : Moskow : terendah – 50 C dan tertinggi 180 C ; Mexico : terendah 170 C dan tertinggi 340 C ; Paris : terendah – 30 C dan tertinggi 170 C dan Tokyo : terendah – 20 C dan tertinggi 250 C. Perubahan suhu terbesar terjadi di kota ..... a. Moskow c. Paris b. Mexico d. Tokyo Pembahasan : Moskow : terendah – 50 C Perubahan suhu tertinggi 180 C = 180 C – (-5)0 C = 230 C Mexico : terendah 170 C Perubahan suhu tertinggi 340 C = 340 C - 170 C = 170 C Paris : terendah – 30 C Perubahan suhu tertinggi 170 C = 170 C – (-3)0 C = 200 C Tokyo : terendah – 20 C Perubahan suhu tertinggi 250 C = 250 C – (– 2)0 C = 270 C Jadi perubahan suhu terbesar terjadi di Tokyo. Jawaban : D 2. Ibu membeli 40 kg gula pasir. Gula itu akan dijual eceran dengan dibungkus plastik masing-masing beratnya 4 1 kg. Banyak kantong plastik berisi gula yang dihasilkan adalah ...... a. 10 kantong c. 120 kantong b. 80 kantong d. 160 kantong Pembahasan : Diketahui : Berat gula pasir seluruhnya = 40 kg Berat gula pasir tiap plastik = 4 1 kg Banyaknya kantong plastik berisi gula yang dihasilkan adalah = 160 41 40 == plastiktiappasirgulaBerat seluruhnyapasirgulaBerat kantong Jawaban : D 3. =×+ 3 2 2 2 1 1 4 1 2 ..... a. 4 1 4 b. 4 1 6 c. 9 8 8 d. 10
  • 3. 3 Pembahasan : =×+ 3 2 2 2 1 1 4 1 2       ×+ 3 8 2 3 4 1 2 = 4 4 1 2 + = 4 1 6 Jawaban : B 4. Untuk membuat 60 pasang pakaian, seorang penjahit memerlukan waktu selama 18 hari. Jika penjahit tersebut bekerja selama 24 hari, berapa pasang pakaian yang dapat dibuat ? a. 40 pasang c. 80 pasang b. 75 pasang d. 90 pasang Pembahasan : Waktu (hari) Jumlah pakaian (pasang) 18 24 60 x Soal ini merupakan masalah perbandingan yang senilai, maka 18 24 60 = x x = 60 18 24 × = 80 Jadi banyaknya pakaian yang dibuat selama 24 hari adalah 80 pasang. Jawaban : C 5. Sebungkus coklat akan dibagikan kepada 24 anak, setiap anak mendapat 8 coklat. Jika coklat itu dibagikan kepada 16 anak, maka banyak coklat yang diperoleh setiap anak adalah ..... a. 8 coklat c. 16 coklat b. 12 coklat d. 48 coklat Pembahasan : Jumlah anak Banyak coklat tiap anak 24 16 8 m Soal ini merupakan masalah perbandingan yang berbalik nilai, maka
  • 4. 4 16 24 8 = m m = 8 16 24 × = 12 Jadi banyaknya coklat yang diperoleh setiap anak adalah 12. Jawaban : B 6. Andi membeli 10 pasang sepatu seharga Rp 400.000,00, kemudian dijual secara eceran. Sebanyak 7 pasang sepatu dijual dengan harga Rp 50.000,00 per pasang, 2 pasang dijual Rp 40.000,00 per pasang dan sisanya disumbangkan. Persentase keuntungan yang diperoleh andi adalah ….. a. 2 1 7 % c. 2 1 22 % b. 15% d. 30% Pembahasan : Diketahui : Harga beli 10 pasang sepatu : Rp 400.000,00 Harga jual 7 pasang : Rp 50.000,00 / pasang 2 pasang : Rp 40.000,00 / pasang 1 pasang disumbangan Ditanya : persentase keuntungan ? Harga jual seluruhnya = harga jual 7 pasang + harga jual 2 pasang = 7 × Rp 50.000,00 + 2× Rp 40.000,00 = Rp 350.000,00 + Rp 80.000,00 = Rp 430.000,00 Keuntungan = harga jual – harga beli = Rp 430.000,00 - Rp 400.000,00 = Rp 30.000,00 Persentase keuntungan = %100 arg × pembelianah keuntungan = %100 000.400 000.30 × = 2 1 7 % Jadi persentase keuntungan yang diperoleh adalah 2 1 7 % Jawaban : A 7. Pada tumpukan batu bata, banyak batu bata paling atas ada 8 buah, tepat di bawahnya ada 10 buah, dan seterusnya setiap tumpukan di bawahnya selalu lebih banyak 2 buah dari tumpukan di atasnya. Jika ada 15 tumpukan batu bata (dari atas sampai bawah), berapa banyak batu bata pada tumpukan paling bawah ? a. 35 buah c. 38 buah
  • 5. 5 b. 36 buah d. 40 buah Pembahasan : Misalkan Un = banyaknya batu bata pada tumpukan ke-n Diketahui : U1 = 8 U2 = 14 Ditanya U15 Banyaknya batu bata pada tiap tumpukan membentuk barisan aritmetika dengan a = 8 dan b = 2. Maka banyaknya batu bata pada tumpukan paling bawah (tumpukan ke-15) adalah U15 = 8 + (15 – 1) 2 = 8 + (14) 2 = 8 + 28 = 36 buah Jawaban : B 8. Penyelesaian dari pertidaksamaan ( ) ( )4 3 2 62 2 1 −≥− xx adalah ….. a. x ≥ - 17 c. x ≥ 1 b. x ≥ - 1 d. x ≥ 17 Pembahasan : ( ) ( )4 3 2 62 2 1 −≥− xx 3 (2x – 6) ≥ 4 (x – 4) (kedua ruas dikalikan 6) 6x – 18 ≥ 4x – 16 6x – 4x – 18 ≥ - 16 2x ≥ - 16 + 18 2x ≥ 2 x ≥ 1 Jadi penyelesaian pertidaksamaan di atas adalah x ≥ 1 Jawaban : C 9. Hasil dari (2x - 2)(x + 5) adalah ..... a. 2x2 -12x-10 c. 2x2 +8x-10 b. 2x2 +12x-10 d. 2x2 -8x-10 Pembahasan : (2x - 2)(x + 5) = 2x (x + 5) – 2 (x + 5) = 2x2 + 10x – 2x – 10 = 2x2 + 8x - 10 Jawaban : C 10. Bentuk paling sederhana dari 94 1252 2 2 − −− x xx adalah .....
  • 6. 6 a. 32 4 − + x x c. 92 4 + + x x b. 32 4 − − x x d. 92 4 − − x x Pembahasan : 94 1252 2 2 − −− x xx = ( )( ) ( )( )3232 432 −+ −+ xx xx = 32 4 − − x x Jadi bentuk sederhana dari 94 1252 2 2 − −− x xx adalah 32 4 − − x x Jawaban : B 11. Dari 40 siswa di kelas 3A, 19 orang menyukai matematika, 24 orang menyukai bahasa inggris serta 15 orang menyukai matematika dan bahasa inggris. Berapa banyak siswa yang tidak menyukai matematika maupun bahasa inggris ? a. 8 orang c. 12 orang b. 9 orang d. 18 orang Pembahasan : Diketahui : Jumlah seluruh siswa 40 orang Menyukai matematika : 19 orang Menyukai bahasa inggris : 24 orang Menyukai matematika dan bahasa inggris : 15 orang Ditanya : banyaknya siswa yang tidak menyukai matematika maupun bahasa inggris ? Soal di atas dapat dinyatakan dalam diagram Venn sebagai berikut : S : himpunan semesta, n(S) = 40 M : himpunan siswa menyukai matematika, n(M) = 19 I : himpunan siswa menyukai bahasa inggris, n(I) = 24 M∩I : himpunan siswa menyukai matematika dan bahasa inggris, n(M∩I) = 15 (M∪ I)c : himpunan siswa tidak menyukai matematika maupun bahasa inggris n(S) = n(M) + n(I) + n(M∩I) + n(M∪ I)c , sehingga S M I (M ∪ I)c 94 15 (M ∩ I)
  • 7. 7 n(M∪ I)c = n(S) - n(M) + n(I) + n(M∩I) = 40 – 19 – 24 + 15 = 12 Jadi banyaknya siswa yang tidak menyukai matematika maupun bahasa inggris adalah 12 orang. Jawaban : C 12. Perhatikan diagram berikut ini ! A B Relasi dari himpunan A ke himpunan B adalah ..... a. faktor dari b. lebih dari c. kurang dari d. setengah dari Pembahasan : a. Relasi faktor dari : 1 faktor dari 2 (benar) 1 faktor dari 3 (benar) 1 faktor dari 4 (benar) 2 faktor dari 2 (benar) 2 faktor dari 4 (benar) 4 faktor dari 4 (benar) b. Relasi lebih dari : 1 lebih dari 2 (salah) c. Relasi kurang dari : 2 kurang dari 2 (salah) d. Relasi setengah dari : 1 setengah dari 3 (salah) Jadi relasi dari himpunan A ke himpunan B adalah faktor dari. Jawaban : A 13. Perhatikan grafik ! Dengan modal Rp 25.000,00, berapakah untung yang diperoleh ? a. Rp 1.250,00 c. Rp 1.500,00 1 2 4 2 3 4 5.000 10.000 300 modal (dalam rupiah) untung (dalam rupiah) 15.000 20.000 600 900 1.200
  • 8. 8 b. Rp 1.350,00 d. Rp 1.750,00 Pembahasan : Grafik di atas merupakan grafik fungsi linier. Semakin besar modal, maka semakin besar pula keuntungannya. Pada grafik di atas terlihat bahwa setiap modal bertambah Rp 5.000,00 maka keuntungan bertambah Rp 300,00. Jadi keuntungan pada saat modal Rp 5.000,00 adalah Rp 1.200,00 + Rp 300,00 = Rp 1.500,00 Jawaban : C 14. Diketahui sistem persamaan 3x + 3y = 3 dan 2x – 4y = 14. Nilai 4x – 3y = ….. a. – 16 c. 16 b. – 12 d. 18 Pembahasan : Diketahui : 3x + 3y = 3 2x – 4y = 14 Ditanya : 4x – 3y ? 3x + 3y = 3 ×2 6x + 6y = 6 2x – 4y = 14 ×3 6x – 12y = 42 18y = - 36 y = - 2 y = -2 substitusikan ke 3x + 3y = 3, maka 3x + 3y = 3 3x + 3(-2) = 3 3x – 6 = 3 3x = 9 x = 3 Substitusikan x = 3 dan y = -2 ke 4x – 3y. Diperoleh 4x – 3y = 4(3) – 3(-2) = 12 + 6 = 18 Jadi nilai dari 4x – 3y = 18. Jawaban : D 15. Harga dua baju dan satu kaos Rp 170.000,00, sedangkan harga satu baju dan tiga kaos Rp 185.000,00. Harga tiga baju dan dua kaos adalah ….. a. Rp 275.000,00 c. Rp 305.000,00 b. Rp 285.000,00 d. Rp 320.000,00 Pembahasan : Diketahui : Harga dua baju dan satu kaos Rp 170.000,00 Harga satu baju dan tiga kaos Rp 185.000,00 Ditanya : harga tiga baju dan dua kaos ? Soal ini merupakan persamaan sistem persamaan linier.
  • 9. 9 Misalkan harga 1 baju = x dan harga 1 kaos = y, maka permasalahan di atas dapat dinyatakan dalam sistem persamaan linier sebagai berikut : 2x + y = 170.000 x + 3y = 185.000 Penyelesaian dari 2 persamaan di atas sebagai berikut : 2x + y = 170.000 ×1 2x + y = 170.000 x + 3y = 185.000 ×2 2x + 6y = 370.000 - 5y = - 200.000 y = 40.000 Substitusikan y = 40.000 ke 2x + y = 170.000, maka 2x + y = 170.000 2x + 40.000 = 170.000 2x = 130.000 x = 65.000 Jadi harga 3 baju dan 2 kaos adalah = 3x + 2y = 3(65.000) + 2(40.000) = Rp 275.000,00 Jawaban A 16. Persamaan garis yang sejajar dengan garis 2x + 3y + 6 = 0 dan melalui titik (- 2,5) adalah ..... a. 3x+2y-4=0 c. 3y+2x-11=0 b. 3x-2y+16=0 d. 3y-2x-19=0 Pembahasan : Gradien garis 2x + 3y + 6 = 0 adalah m1 = 3 2 − Gradien garis yang sejajar garis 2x + 3y + 6 = 0 adalah m2 = m1= 3 2 − Persamaan garis melalui titik (-2,5) dengan gradien m2 = 3 2 − adalah y – 5 = 3 2 − (x – (-2)) y – 5 = 3 2 − (x + 2) 3y – 15 = -2x – 4 3y + 2x – 11 = 0 Jadi persamaan garis yang sejajar garis 2x + 3y + 6 = 0 dan melalui titik (-2,5) adalah 3y + 2x – 11 = 0 Jawaban : C 17. Perhatikan gambar di bawah ini ! A B C 950 (3x-5)0 (x+10)0
  • 10. 10 Besar sudut BAC adalah ..... a. 200 c. 550 b. 300 d. 650 Pembahasan : Pada ABC di atas, < ABC + < BCA + < CAB = 1800 (x+10)0 + 950 + (3x – 5)0 = 1800 (4x+5)0 = 850 4x = 800 x = 200 Karena x = 200 , maka < BAC = 3 (200 ) – 50 = 550 Jawaban : C 18. Perhatikan bangun berikut ! Keliling bangun di atas adalah ..... a. 27 cm c. 17 cm b. 19 cm d. 14 cm Pembahasan : Keliling bangun di atas adalah 2(4 cm) + 2 (1,5 cm) + 8 (1 cm) = 19 cm Jawaban : B 19. Diketahui dua buah lingkaran dengan pusat A dan B, dengan panjang jari-jari masing-masing 7 cm dan 2 cm. Jika jarak AB = 13 cm, maka panjang garis singgung persekutuan luar kedua lingkaran tersebut adalah ..... a. 5 cm c. 12 cm b. 6 cm d. 15 cm Pembahasan : Diketahui : panjang jari-jari lingkaran A (rA) = 7 cm Panjang jari-jari lingkaran B (rB) = 2 cm Jarak AB = 13 cm Ditanya : panjang garis singgung persekutuan luar kedua lingkaran (GSPL) ? Dua lingkaran di atas dapat digambarkan sebagi berikut : 1,5 cm 1 cm 4 cm
  • 11. 11 GSPL = ( )22 BA rrAB −− = ( )22 2713 −− = 22 513 − = 25169 − = 144 = 12 Jadi panjang garis singgung persekutuan luar kedua lingkaran tersebut adalah 12 cm. Jawaban : C 20. Perhatikan gambar ! Pernyataan-pernyataan berikut yang merupakan teorema Pythagoras adalah ..... a. (ML)2 = (MK)2 – (KL)2 b. (KL)2 = (MK)2 – (ML)2 c. (KL)2 = (ML)2 + (MK)2 d. (ML)2 = (MK)2 + (KL)2 Pembahasan : Menurut teorema Pythagoras, (hipotenusa)2 = (sisi siku-siku 1)2 + (sisi siku-siku 2)2 (ML)2 = (MK)2 + (KL)2 Jawaban : D 21. Perhatikan gambar berikut ! Panjang TQ adalah ….. a. 4 cm b. 5 cm P 3 cm T Q c. 6 cm d. 7 cm Pembahasan : K L M R S 12 cm 8 cm BA 7cm 2cm 13 cm GSPL
  • 12. 12 Pada segitiga di atas, QST sebangun dengan QRP QP QT PR ST = 312 8 + = QT QT 8 QT + 24 = 12 QT 24 = 4 QT QT = 6 cm Jadi panjang TQ = 6 cm. Jawaban : C 22. Segitiga ABC siku-siku di B kongruen dengan segitiga PQR siku-siku di P. Jika panjang BC = 8 cm dan QR = 10 cm, maka luas segitiga PQR adalah ..... a. 24 cm2 c. 48 cm2 b. 40 cm2 d. 80 cm2 Pembahasan : Diketahui : ABC siku-siku di B kongruen PQR siku-siku di P BC = 8 cm dan QR = 10 cm Ditanya luas PQR ? ABC dan PQR dapat digambarkan sebagai berikut : Karena ABC dan PQR kongruen, maka BC = PR = 8 cm Menurut teorema Pythagoras, PQ = 22 PRQR − = 22 810 − = 64100 − = 36 = 6 Luas PQR = PQPR ×× 2 1 = 68 2 1 ×× = 24 Jadi luas PQR adalah 24 cm2 Jawaban : A 23. Perhatikan gambar kubus ABCD.EFGH ! E F GH A B C P Q R8 cm 10 cm
  • 13. 13 Banyak diagonal ruangnya adalah ..... a. 2 c. 6 b. 4 d. 12 Pembahasan : Diagonal ruang kubus adalah ruas garis yang menghubungkan dua titik sudut yang berhadapan dalam suatu kubus. Pada kubus ABCD.EFGH diagonal ruangnya adalah AG, BH, CE dan DF. Jadi banyaknya diagonal ruang adalah 4 Jawaban : B 24. Kawat sepanjang 10 m akan dibuat model kerangka balok yang berukuran 5 cm × 4 cm × 3 cm. Banyak model kerangka balok yang dapat dibuat adalah ..... a. 16 c. 20 b. 17 d. 21 Pembahasan : Diketahui : panjang kawat = 10 m = 1.000 cm Model balok = 5 cm × 4 cm × 3 cm Ditanya : banyaknya model balok ? Balok memiliki 4 panjang, 4 lebar dan 4 tinggi. Sehingga untuk membuat sebuah kerangka balok dibutuhkan kawat sepanjang : 4 (5 cm) + 4 (4 cm) + 4 (3 cm) = 48 cm Banyaknya model kerangka balok yang dapat dibuat adalah 1.000 cm : 48 cm = 20,833 Artinya kawat tersebut dapat dipai untuk membuat 20 model dengan sisa kawat yang tidak terpakai sepanjang 0,833 × 48 cm = 39,984 cm. Jadi banyaknya model kerangka balok yang dapat dibuat adalah 20. Jawaban : C 25. Alas limas berbentuk persegi dengan panjang sisi 10 cm. Jika tinggi limas 12 cm, maka luas permukaan limas adalah ..... a. 340 cm2 c. 620 cm2 b. 360 cm2 d. 680 cm2 Pembahasan : Limas digambarkan sebagai berikut : A B CD T
  • 14. 14 PT = 12 cm PQ = 2 1 × 10 = 5 cm, maka QT = 22 512 + = 13 cm Luas permukaan limas = 4 luas BTC + luas ABCD = 4 ( 2 1 ×BC×QT) + (AB)2 = 4 ( 2 1 ×10×13) + 102 = 260 + 100 = 360 cm2 Jadi luas permukaan limas adalah 360 cm2 . Jawaban : B 26. Sebuah prisma dengan alas berbentuk belahketupat. Keliling alas 40 cm dan panjang salah satu diagonalnya 12 cm. Jika tinggi prisma 15 cm, maka volum prisma adalah ..... a. 720 cm3 c. 1.800 cm3 b. 1.440 cm3 d. 3.600 cm3 Pembahasan : Misalkan prisma digambarkan sebagai berikut : Perhatikan alas prisma tersebut ! Keliling = 40 cm, maka s = 10 cm. d1 = 12 cm, maka 2 1 d1 = 6 cm A B C D P Q 15cm s s s s ½d1 ½d2
  • 15. 15 Dalam belah ketupat berlaku : 2 1 d2 = 2 1 2 2 1       − ds = 22 610 − = 8 maka d2 = 16 cm Luas belah ketupat = 2 1 ×d1×d2 = 2 1 ×12×16 = 96 cm2 Volum prisma = Luas belah ketupat × tinggi = 96 × 15 = 1.440 cm3 Jadi volum prisma adalah 1.440 cm3 Jawaban : B 27. Perhatikan gambar ! Sebuah tempat air berbentuk setengah bola yang panjang jari-jarinya 10 cm penuh berisi air. Seluruh air dalam bola dituang ke dalam wadah berbentuk tabung yang panjang jari-jarinya sama dengan jari-jari bola. Tinggi air dalam wadah adalah ...... a. 13,3 cm c. 26,7 cm b. 20 cm d. 40 cm Pembahasan : Diketahui : rbola = rtabung = r = 10 cm Ditanya : tinggi air dalam wadah ? Seluruh air dalam bola dituang ke dalam wadah berbentuk tabung, maka V½ bola = Vair dalam tabung 2 1 ( 3 4 πr3 ) = πr2 t 3 2 r = t t = 3 2 (10) = 6,67 cm Jawaban yang benar tidak tersedia dalam pilihan t
  • 16. 16 Melukis Sepak bola Voli Menyanyi Menari 28. Perhatikan gambar ! B A Pasangan sudut yang tidak sama besar adalah ….. a. < A1 dan < B3 b. < A4 dan < B2 c. < A2 dan < B2 d. < A3 dan < B4 Pembahasan : Pada gambar di atas, pasangan sudut yang tidak sama besar adalah pasangan sudut dalam sepihak atau sudut luar sepihak. Sudut dalam sepihak : < A2 dan < B1, < A3 dan < B4 Sudut luar sepihak : < A1 dan < B2, < A4 dan < B3 Jadi pasangan sudut yang tidak sama besar adalah < A3 dan < B4 Jawaban : D 29. Diagram di bawah ini menggambarkan hobi 40 siswa di suatu sekolah. Berapa banyak siswa yang hobi sepakbola ..... a. 4 orang c. 8 orang b. 6 orang d. 14 orang Pembahasan : Diketahui : jumlah siswa = 40 Ditanya : banyak siswa yang hobi sepakbola ? Besar sudut untuk siswa yang gemar sepakbola adalah 3600 – (360 + 720 + 1260 + 720 ) = 540 Banyaknya siswa yang hobi sepakbola adalah 0 0 360 54 ×40 = 6 siswa Jawaban : B 1 23 4 1 23 4 720 1260 720 360
  • 17. 17 30. Perhatikan tabel frekuensi berikut ! Nilai 3 4 5 6 7 8 9 10 Frekuensi 0 11 6 9 5 6 3 0 Banyaknya siswa yang mendapat nilai kurang dari nilai rata-rata adalah ..... a. 16 orang c. 23 orang C. b. 17 orang d. 26 orang Pembahasan : Dari tabel di atas, jumlah siswa seluruhnya adalah 11 + 6 + 9 + 5 + 6 + 3 = 40 siswa. Nilai rata-rata = siswaseluruhjumlah frekuensinilaidarijumlah × = 40 )010()39()68()57()96()65()114()03( ×+×+×+×+×+×+×+× = 40 274835543044 +++++ = 5,95 Jadi banyaknya siswa yang mendapat nilai kurang dari nilai rata-rata adalah 11 + 6 = 17 orang Jawaban : B