SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
KONSEP DASAR KEWIRAUSAHAAN
By Conny K. Wachjoe
Sejarah Kewirausahaan
• Dahulu kewirausahaan dianggap hanya dapat dilakukan melalui
pengalaman langsung di lapangan dan merupakan bakat yang
dibawa sejak lahir (entrepreneurship are born not made),
sehingga tidak dapat dipelajari dan diajarkan.
• Saat ini kewirausahaan bukan hanya urusan lapangan, tetapi
merupakan disiplin ilmu yang dapat dipelajari dan diajarkan.
“Entrepreneurship are not only born but also made”, artinya
kewirausahaan tidak hanya bakat bawaan sejak lahir atau urusan
lapangan, tetapi juga dapat dipelajari dan diajarkan. Setiap orang
yang memiliki keberanian untuk mengambil keputusan dapat
belajar menjadi wirausaha dan berperilaku seperti wirausaha.
• Kewirausahaan lebih merupakan perilaku daripada gejala
kepribadian, yang dasarnya terletak pada konsep dan teori, bukan
pada intuisi. Dan perilaku, konsep dan teori merupakan hal-hal
yang dapat dipelajari.
Konsep Kewirausahaan
Ada kerancuan istilah antara entrepreneurship, intrapreneurship,
entrepreneurial, dan entrepreneur.
• Entrepreneurship adalah jiwa kewirausahaan yang dibangun untuk
menjembatani antara ilmu dengan kemampuan pasar. Entrepreneurship
meliputi pembentukan perusahaan baru, aktivitas kewirausahaan, dan
kemampuan manajerial yang dibutuhkan seorang entrepreneur.
• Intrapreneurship didefinisikan sebagai kewirausahaan yang terjadi di
dalam organisasi yang merupakan jembatan kesenjangan antara ilmu
dengan keinginan pasar.
• Entrepreneur didefinisikan sebagai seseorang yang membawa sumber
daya berupa tenaga kerja, material, dan asset lainnya pada suatu
kombinasi yang menambahkan nilai yang lebih besar daripada
sebelumnya, dan juga dilekatkan pada orang yang membawa perubahan,
inovasi, dan aturan baru.
• Entrepreneurial adalah kegiatan dalam menjalankan usaha atau
berwirausaha.
Definisi Kewirausahaan (Entrepreneurship)
• Kewirausahaan adalah proses kemanusiaan yang berkaitan dengan
kreatifitas dan inovasi dalam memahami peluang, mengorganisasi
sumber-sumber, mengelola sehingga peluang itu terwujud menjadi
suatu usaha yang mampu menghasilkan laba atau nilai dalam jangka
waktu yang lama” (Prof. Yuyun Wirasasmita).
• “Entrepreneurship is the process of creating something new with
value by devoting the necessary time and effort, assuming the
accompanying financial, psyshic, and social risk, and receiving the
resulting rewards of monetary and personal satisfaction and
independence.” Hisrich, Peters, Shepperd, 2005; 8.
Definisi Wirausaha (Enterepreneur)
• “An entrepreneur is one who creates a new business in the face of
risk and uncertainty for the purpose of achieving profit and growth
by identifying opportunities and assembling the necessary
resources to capitalize on them.” (Zimmerrer, Scarborough, 2002;
4)
• Wirausaha adalah perintis dan pengembang perusahaan yang
berani mengambil resiko dalam menghadapi ketidakpastian
dengan cara mengelola sumber daya manusia, material, dan
keuangan untuk mencapai tingkat keberhasilan tertentu yang
diinginkan. Salah satu kunci keberhasilan adalah memiliki tujuan
dan visi untuk mencapainya (Steinhoff dan Burges, 1993).
“An entrepreneur is somebody who is willing
to go where others will not…”
- Sir Richard Branson -
Entrepreneurship (Gde Raka, 2001)
• Innovator
• Value Creator
• Calculated Risk Taker
• Path Finder
• Resource Organizer
• High Achiever
Entrepreneur vs Intrapreneurship
(John Adair, 1996)
• Intrapreneur
Any of “dreamers who do”. Those who take
hands-on responsibility for creating innovation
of any kind within an organization. The
intrapreneur may be the craeator or inventor,
but is always the dreamer who figures out how
to turn idea into a profitable reality.
• Entrepreneur
someone who fills the role of an entrepreneur
outside the organization.
Entrepreneur vs Intrapreneurship
Creative Thinker Mempunyai power atau kualitas untuk
menghasilkan ide-ide
Innovator Memperkenalkan sesuatu yang baru atau
sebagai sesuatu yang baru, seperti produk
atau layanan pada pasar.
Inventor Kombinasi antara creative thinker &
innovator (orang yang berani
menginvestasikan modalnya).
Entrepreneur Orang yang mempunyai/menerima ide-
idenya yang memilihnya untuk direalisasikan
dalam realitas bisnis.
Intrapreneur Orang yang mengambil tanggungjawab
untuk menciptakan inovasi dalam organisasi.
Kewirausahaan mengacu pada perilaku yang
meliputi:
1. Pengambilan inisiatif,
2. Mengorganisasi kembali mekanisme
sosial dan ekonomi untuk mengubah
sumber daya dan situasi pada
perhitungan praktis,
3. Penerimaan terhadap risiko dan
kegagalan.
Nilai tambah (Value Added ) suatu barang
maupun jasa diciptakan melalui:
• Pengembangan teknologi baru;
• Penemuan pengetahuan baru;
• Perbaikan produk dan jasa yang ada;
• Penemuan cara-cara yang berbeda
untuk menyediakan barang dan jasa
dengan jumlah yang lebih banyak
dengan menggunakan sumber daya
yang lebih sedikit
Kerangka Pikir tentang Kewirausahaan
POLA
TANGGAPAN
• Karakteristik
Perorangan
• Karakteristik
Kelompok
Sosial
POLA PELUANG
• Kebutuhan
Ekonomi
• Kemajuan
IPTEK
Kerangka Pikir tentang Kewirausahaan
HASIL USAHA
1. Keintiman dengan pelanggan (Service Excellence)
2. Model Operasional yang Excellent
3. Kepemimpinan dalam Produk (Lead Product)
PERILAKU WIRAUSAHA
Mendirikan
Mengelola
Mengembangkan
Melembagakan
KARAKTERISTIK WIRAUSAHA
Dream (Mimpi) Memiliki visi masa depan dan kemampuan
mencapai visi
Decisiveness
(Ketegasan)
Tidak menangguhkan waktu dan membuat
keputusan dengan cepat
Doers (Melakukan) Melaksanakan secepat mungkin dan tidak
menunda-nunda
Determination
(Ketetapan Hati)
Komitmen total dan pantang menyerah
Dedication (Dedikasi) Berdedikasi tinggi dan tidak kenal lelah
Devotion (Kesetiaan) Mencintai apa yang dikerjakan
Details (Terperinci) Menguasai perincian yang bersifat kritis
Destiny (Nasib) Bertanggung jawab atas nasib sendiri
Dollars (Uang) Kaya bukan motivator utama, uang lebih berarti
ukuran sukses
Distributif (Distribusi) Mendistribusikan kepemilikan usaha kepada
karyawan kunci yang merupakan faktor penting
bagi kesuksesan usaha
Obyek Studi Kewirausahaan
Menurut Soeparman Soemahamidjaya, kemampuan
seseorang yang menjadi obyek kewirausahaan meliputi:
• Kemampuan merumuskan tujuan hidup/usaha
• Kemampuan memotivasi diri
• Kemampuan untuk berinisiatif
• Kemampuan berinovasi
• Kemampuan untuk membentuk modal uang atau
barang modal
• Kemampuan untuk mengatur waktu
• Kemampuan untuk belajar dari pengalaman
Modul 1. konsep dasar kewirausahaan

More Related Content

What's hot

etika-bisnis-dalam-kewirausahaan.ppt
etika-bisnis-dalam-kewirausahaan.pptetika-bisnis-dalam-kewirausahaan.ppt
etika-bisnis-dalam-kewirausahaan.pptRicoPahalaSihombing
 
Konsep dasar kewirausahaan
Konsep dasar kewirausahaanKonsep dasar kewirausahaan
Konsep dasar kewirausahaanFira Nursya`bani
 
Kreatifitas dan inovasi
Kreatifitas dan inovasiKreatifitas dan inovasi
Kreatifitas dan inovasiDani Maulana
 
PPT KREATIVITAS DAN INOVASI DALAM WIRAUSAHA. .pptx
PPT KREATIVITAS DAN INOVASI DALAM WIRAUSAHA. .pptxPPT KREATIVITAS DAN INOVASI DALAM WIRAUSAHA. .pptx
PPT KREATIVITAS DAN INOVASI DALAM WIRAUSAHA. .pptxIntansari700830
 
Menjadi Wirausaha dan Entrepreneur Sukses
Menjadi Wirausaha dan Entrepreneur SuksesMenjadi Wirausaha dan Entrepreneur Sukses
Menjadi Wirausaha dan Entrepreneur SuksesYodhia Antariksa
 
power point "wirausaha"
power point "wirausaha"power point "wirausaha"
power point "wirausaha"Yurra Graska
 
Membangun Jiwa Entrepreneurship
Membangun Jiwa EntrepreneurshipMembangun Jiwa Entrepreneurship
Membangun Jiwa EntrepreneurshipPramadhya Bachtiar
 
Entrepreneur ppt
Entrepreneur pptEntrepreneur ppt
Entrepreneur pptFariz Mido
 
Menjadi Wirausaha Sukses
Menjadi Wirausaha SuksesMenjadi Wirausaha Sukses
Menjadi Wirausaha SuksesKacung Abdullah
 
Ppt 1- kwu
Ppt 1- kwuPpt 1- kwu
Ppt 1- kwuparulian
 
Sistem Kurikulum Kewirausahaan (Entrepreneurship Curriculum)
Sistem Kurikulum Kewirausahaan (Entrepreneurship Curriculum)Sistem Kurikulum Kewirausahaan (Entrepreneurship Curriculum)
Sistem Kurikulum Kewirausahaan (Entrepreneurship Curriculum)Togar Simatupang
 
KEWIRAUSAHAAN - Pengertian Entrepreneurship
KEWIRAUSAHAAN - Pengertian  EntrepreneurshipKEWIRAUSAHAAN - Pengertian  Entrepreneurship
KEWIRAUSAHAAN - Pengertian EntrepreneurshipDiana Amelia Bagti
 
Program Studi Kewirausahaan Entrepreneurship
Program Studi Kewirausahaan EntrepreneurshipProgram Studi Kewirausahaan Entrepreneurship
Program Studi Kewirausahaan EntrepreneurshipTogar Simatupang
 

What's hot (20)

Budaya Kerja
Budaya KerjaBudaya Kerja
Budaya Kerja
 
etika-bisnis-dalam-kewirausahaan.ppt
etika-bisnis-dalam-kewirausahaan.pptetika-bisnis-dalam-kewirausahaan.ppt
etika-bisnis-dalam-kewirausahaan.ppt
 
Konsep dasar kewirausahaan
Konsep dasar kewirausahaanKonsep dasar kewirausahaan
Konsep dasar kewirausahaan
 
Kreatifitas dan inovasi
Kreatifitas dan inovasiKreatifitas dan inovasi
Kreatifitas dan inovasi
 
Ppt kewirausahaan
Ppt kewirausahaanPpt kewirausahaan
Ppt kewirausahaan
 
PPT KREATIVITAS DAN INOVASI DALAM WIRAUSAHA. .pptx
PPT KREATIVITAS DAN INOVASI DALAM WIRAUSAHA. .pptxPPT KREATIVITAS DAN INOVASI DALAM WIRAUSAHA. .pptx
PPT KREATIVITAS DAN INOVASI DALAM WIRAUSAHA. .pptx
 
Kewirausahaan dan Wirausaha
Kewirausahaan dan WirausahaKewirausahaan dan Wirausaha
Kewirausahaan dan Wirausaha
 
3149930 kewirausahaan
3149930 kewirausahaan3149930 kewirausahaan
3149930 kewirausahaan
 
Menjadi Wirausaha dan Entrepreneur Sukses
Menjadi Wirausaha dan Entrepreneur SuksesMenjadi Wirausaha dan Entrepreneur Sukses
Menjadi Wirausaha dan Entrepreneur Sukses
 
power point "wirausaha"
power point "wirausaha"power point "wirausaha"
power point "wirausaha"
 
Membangun Jiwa Entrepreneurship
Membangun Jiwa EntrepreneurshipMembangun Jiwa Entrepreneurship
Membangun Jiwa Entrepreneurship
 
Entrepreneur ppt
Entrepreneur pptEntrepreneur ppt
Entrepreneur ppt
 
Ppt entrepreneurship
Ppt entrepreneurshipPpt entrepreneurship
Ppt entrepreneurship
 
Menjadi Wirausaha Sukses
Menjadi Wirausaha SuksesMenjadi Wirausaha Sukses
Menjadi Wirausaha Sukses
 
Ppt 1- kwu
Ppt 1- kwuPpt 1- kwu
Ppt 1- kwu
 
UKURAN ASOSIASI DAN DAMPAK.pptx
UKURAN ASOSIASI DAN DAMPAK.pptxUKURAN ASOSIASI DAN DAMPAK.pptx
UKURAN ASOSIASI DAN DAMPAK.pptx
 
Sistem Kurikulum Kewirausahaan (Entrepreneurship Curriculum)
Sistem Kurikulum Kewirausahaan (Entrepreneurship Curriculum)Sistem Kurikulum Kewirausahaan (Entrepreneurship Curriculum)
Sistem Kurikulum Kewirausahaan (Entrepreneurship Curriculum)
 
Budaya organisasi
Budaya organisasiBudaya organisasi
Budaya organisasi
 
KEWIRAUSAHAAN - Pengertian Entrepreneurship
KEWIRAUSAHAAN - Pengertian  EntrepreneurshipKEWIRAUSAHAAN - Pengertian  Entrepreneurship
KEWIRAUSAHAAN - Pengertian Entrepreneurship
 
Program Studi Kewirausahaan Entrepreneurship
Program Studi Kewirausahaan EntrepreneurshipProgram Studi Kewirausahaan Entrepreneurship
Program Studi Kewirausahaan Entrepreneurship
 

Viewers also liked

Konsep dasar kewirausahaan
Konsep dasar kewirausahaanKonsep dasar kewirausahaan
Konsep dasar kewirausahaanKoak Koak
 
KB 1 Konsep Dasar Kewirausahaan
KB 1 Konsep Dasar KewirausahaanKB 1 Konsep Dasar Kewirausahaan
KB 1 Konsep Dasar Kewirausahaanpjj_kemenkes
 
Mata Kuliah Kewirausahaan-1
Mata Kuliah Kewirausahaan-1 Mata Kuliah Kewirausahaan-1
Mata Kuliah Kewirausahaan-1 sevafatma
 
KEWIRAUSAHAAN - Perkembangan Entrepreneurship
KEWIRAUSAHAAN - Perkembangan EntrepreneurshipKEWIRAUSAHAAN - Perkembangan Entrepreneurship
KEWIRAUSAHAAN - Perkembangan EntrepreneurshipDiana Amelia Bagti
 
Konsep Kewirausahaan Dalam Islam
Konsep Kewirausahaan Dalam IslamKonsep Kewirausahaan Dalam Islam
Konsep Kewirausahaan Dalam IslamAbida Muttaqiena
 
power point kewirausahaan
power point kewirausahaanpower point kewirausahaan
power point kewirausahaanalikaaa1
 
Menumbuhkan jiwa wirausaha
Menumbuhkan jiwa wirausahaMenumbuhkan jiwa wirausaha
Menumbuhkan jiwa wirausahaMirabela Islami
 
Membuat pantun Dari Hasil Abstraksi Puisi dan Gurindam.
Membuat pantun Dari Hasil Abstraksi Puisi dan Gurindam.Membuat pantun Dari Hasil Abstraksi Puisi dan Gurindam.
Membuat pantun Dari Hasil Abstraksi Puisi dan Gurindam.sebelasipa1
 
Bahan ajar kewirausahaan
Bahan ajar kewirausahaanBahan ajar kewirausahaan
Bahan ajar kewirausahaanRita Fatmala
 
Buku ajar kewirausahaan
Buku ajar kewirausahaanBuku ajar kewirausahaan
Buku ajar kewirausahaansastrop
 
Kewirausahaan
KewirausahaanKewirausahaan
Kewirausahaanwiskov
 
Ppt 2- kwu
Ppt 2- kwuPpt 2- kwu
Ppt 2- kwuparulian
 
Bahan ajar kewirausahaan
Bahan ajar kewirausahaanBahan ajar kewirausahaan
Bahan ajar kewirausahaanZul Karnain
 
Kewirausahaan
KewirausahaanKewirausahaan
Kewirausahaanmayauw
 

Viewers also liked (20)

Konsep dasar kewirausahaan
Konsep dasar kewirausahaanKonsep dasar kewirausahaan
Konsep dasar kewirausahaan
 
KB 1 Konsep Dasar Kewirausahaan
KB 1 Konsep Dasar KewirausahaanKB 1 Konsep Dasar Kewirausahaan
KB 1 Konsep Dasar Kewirausahaan
 
Mata Kuliah Kewirausahaan-1
Mata Kuliah Kewirausahaan-1 Mata Kuliah Kewirausahaan-1
Mata Kuliah Kewirausahaan-1
 
KEWIRAUSAHAAN - Perkembangan Entrepreneurship
KEWIRAUSAHAAN - Perkembangan EntrepreneurshipKEWIRAUSAHAAN - Perkembangan Entrepreneurship
KEWIRAUSAHAAN - Perkembangan Entrepreneurship
 
Dasar dasar kewirausahaan
Dasar dasar kewirausahaanDasar dasar kewirausahaan
Dasar dasar kewirausahaan
 
Konsep Kewirausahaan Dalam Islam
Konsep Kewirausahaan Dalam IslamKonsep Kewirausahaan Dalam Islam
Konsep Kewirausahaan Dalam Islam
 
Kewirausahaan
KewirausahaanKewirausahaan
Kewirausahaan
 
power point kewirausahaan
power point kewirausahaanpower point kewirausahaan
power point kewirausahaan
 
Presentasi kewirausahaan
Presentasi kewirausahaanPresentasi kewirausahaan
Presentasi kewirausahaan
 
Konsep kewirausahaan
Konsep  kewirausahaanKonsep  kewirausahaan
Konsep kewirausahaan
 
Menumbuhkan jiwa wirausaha
Menumbuhkan jiwa wirausahaMenumbuhkan jiwa wirausaha
Menumbuhkan jiwa wirausaha
 
Membuat pantun Dari Hasil Abstraksi Puisi dan Gurindam.
Membuat pantun Dari Hasil Abstraksi Puisi dan Gurindam.Membuat pantun Dari Hasil Abstraksi Puisi dan Gurindam.
Membuat pantun Dari Hasil Abstraksi Puisi dan Gurindam.
 
Bahan ajar kewirausahaan
Bahan ajar kewirausahaanBahan ajar kewirausahaan
Bahan ajar kewirausahaan
 
Proses kewirausahaan
Proses kewirausahaanProses kewirausahaan
Proses kewirausahaan
 
Buku ajar kewirausahaan
Buku ajar kewirausahaanBuku ajar kewirausahaan
Buku ajar kewirausahaan
 
Kewirausahaan
KewirausahaanKewirausahaan
Kewirausahaan
 
Kewirausahaan
KewirausahaanKewirausahaan
Kewirausahaan
 
Ppt 2- kwu
Ppt 2- kwuPpt 2- kwu
Ppt 2- kwu
 
Bahan ajar kewirausahaan
Bahan ajar kewirausahaanBahan ajar kewirausahaan
Bahan ajar kewirausahaan
 
Kewirausahaan
KewirausahaanKewirausahaan
Kewirausahaan
 

Similar to Modul 1. konsep dasar kewirausahaan

Konsep dasar kewirausahaan
Konsep dasar kewirausahaanKonsep dasar kewirausahaan
Konsep dasar kewirausahaanAdang Suryana
 
MATERI KULIAH KEWIRAUSAHAAN UNTUK MENUNGJANG PEMAHAMAN MAHASISWA TERHADAP DUN...
MATERI KULIAH KEWIRAUSAHAAN UNTUK MENUNGJANG PEMAHAMAN MAHASISWA TERHADAP DUN...MATERI KULIAH KEWIRAUSAHAAN UNTUK MENUNGJANG PEMAHAMAN MAHASISWA TERHADAP DUN...
MATERI KULIAH KEWIRAUSAHAAN UNTUK MENUNGJANG PEMAHAMAN MAHASISWA TERHADAP DUN...budiresno
 
kewirausahaan Reup Skilling 2023 ok.pdf
kewirausahaan Reup Skilling 2023 ok.pdfkewirausahaan Reup Skilling 2023 ok.pdf
kewirausahaan Reup Skilling 2023 ok.pdfssuser913769
 
1. kewirausahaan, setya darmawan, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, univer...
1. kewirausahaan, setya darmawan, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, univer...1. kewirausahaan, setya darmawan, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, univer...
1. kewirausahaan, setya darmawan, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, univer...SetyaDarmawan
 
1. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, universit...
1. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, universit...1. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, universit...
1. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, universit...xena levina
 
Makalah kewirausahaan
Makalah kewirausahaanMakalah kewirausahaan
Makalah kewirausahaanPutri Aisyah
 
1421040002 rasmawati ridwan tugas 1_kewirausahaan
1421040002 rasmawati ridwan tugas 1_kewirausahaan1421040002 rasmawati ridwan tugas 1_kewirausahaan
1421040002 rasmawati ridwan tugas 1_kewirausahaanrasmawati ridwan
 
Bab 1 PKK.pptx
Bab 1 PKK.pptxBab 1 PKK.pptx
Bab 1 PKK.pptxkomjardas
 
BAB 1 PKKWU KELAS XI WIRI.pptx
BAB 1 PKKWU KELAS XI WIRI.pptxBAB 1 PKKWU KELAS XI WIRI.pptx
BAB 1 PKKWU KELAS XI WIRI.pptxSeftiWiriFebriana
 
Materi X-1.ppt
Materi X-1.pptMateri X-1.ppt
Materi X-1.pptAgusDwik1
 
Definisi kewirausahaan 01
Definisi kewirausahaan 01Definisi kewirausahaan 01
Definisi kewirausahaan 01andrytri
 
Materi produk kreatif dan kewirausahaan
Materi produk kreatif dan kewirausahaanMateri produk kreatif dan kewirausahaan
Materi produk kreatif dan kewirausahaanBang Neng
 
Slide-PRD-502-PPT-CP-1-KEWIRAUSAHAAN.pptx
Slide-PRD-502-PPT-CP-1-KEWIRAUSAHAAN.pptxSlide-PRD-502-PPT-CP-1-KEWIRAUSAHAAN.pptx
Slide-PRD-502-PPT-CP-1-KEWIRAUSAHAAN.pptxcahyomeiyana
 

Similar to Modul 1. konsep dasar kewirausahaan (20)

Konsep dasar kewirausahaan
Konsep dasar kewirausahaanKonsep dasar kewirausahaan
Konsep dasar kewirausahaan
 
MATERI KULIAH KEWIRAUSAHAAN UNTUK MENUNGJANG PEMAHAMAN MAHASISWA TERHADAP DUN...
MATERI KULIAH KEWIRAUSAHAAN UNTUK MENUNGJANG PEMAHAMAN MAHASISWA TERHADAP DUN...MATERI KULIAH KEWIRAUSAHAAN UNTUK MENUNGJANG PEMAHAMAN MAHASISWA TERHADAP DUN...
MATERI KULIAH KEWIRAUSAHAAN UNTUK MENUNGJANG PEMAHAMAN MAHASISWA TERHADAP DUN...
 
kewirausahaan Reup Skilling 2023 ok.pdf
kewirausahaan Reup Skilling 2023 ok.pdfkewirausahaan Reup Skilling 2023 ok.pdf
kewirausahaan Reup Skilling 2023 ok.pdf
 
1. kewirausahaan, setya darmawan, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, univer...
1. kewirausahaan, setya darmawan, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, univer...1. kewirausahaan, setya darmawan, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, univer...
1. kewirausahaan, setya darmawan, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, univer...
 
1. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, universit...
1. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, universit...1. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, universit...
1. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, universit...
 
Makalah kewirausahaan
Makalah kewirausahaanMakalah kewirausahaan
Makalah kewirausahaan
 
1421040002 rasmawati ridwan tugas 1_kewirausahaan
1421040002 rasmawati ridwan tugas 1_kewirausahaan1421040002 rasmawati ridwan tugas 1_kewirausahaan
1421040002 rasmawati ridwan tugas 1_kewirausahaan
 
Kewirausahaan 2016
Kewirausahaan 2016Kewirausahaan 2016
Kewirausahaan 2016
 
Bab 1 PKK.pptx
Bab 1 PKK.pptxBab 1 PKK.pptx
Bab 1 PKK.pptx
 
Pokok bahasan 1 kewirausahaan
Pokok bahasan 1 kewirausahaanPokok bahasan 1 kewirausahaan
Pokok bahasan 1 kewirausahaan
 
PKK 11 - KD 3.1.pptx
PKK 11 - KD 3.1.pptxPKK 11 - KD 3.1.pptx
PKK 11 - KD 3.1.pptx
 
BAB 1 PKKWU KELAS XI WIRI.pptx
BAB 1 PKKWU KELAS XI WIRI.pptxBAB 1 PKKWU KELAS XI WIRI.pptx
BAB 1 PKKWU KELAS XI WIRI.pptx
 
Materi X-1.ppt
Materi X-1.pptMateri X-1.ppt
Materi X-1.ppt
 
Definisi kewirausahaan 01
Definisi kewirausahaan 01Definisi kewirausahaan 01
Definisi kewirausahaan 01
 
Bab 1 kewirausahaan
Bab 1 kewirausahaanBab 1 kewirausahaan
Bab 1 kewirausahaan
 
Materi produk kreatif dan kewirausahaan
Materi produk kreatif dan kewirausahaanMateri produk kreatif dan kewirausahaan
Materi produk kreatif dan kewirausahaan
 
Slide-PRD-502-PPT-CP-1-KEWIRAUSAHAAN.pptx
Slide-PRD-502-PPT-CP-1-KEWIRAUSAHAAN.pptxSlide-PRD-502-PPT-CP-1-KEWIRAUSAHAAN.pptx
Slide-PRD-502-PPT-CP-1-KEWIRAUSAHAAN.pptx
 
Makalah kewirausahaa
Makalah kewirausahaaMakalah kewirausahaa
Makalah kewirausahaa
 
Makalah kewirausahaa
Makalah kewirausahaaMakalah kewirausahaa
Makalah kewirausahaa
 
MATERI PENGAYAAN: Kewirausahaan
MATERI PENGAYAAN: KewirausahaanMATERI PENGAYAAN: Kewirausahaan
MATERI PENGAYAAN: Kewirausahaan
 

Modul 1. konsep dasar kewirausahaan

  • 1. KONSEP DASAR KEWIRAUSAHAAN By Conny K. Wachjoe
  • 2. Sejarah Kewirausahaan • Dahulu kewirausahaan dianggap hanya dapat dilakukan melalui pengalaman langsung di lapangan dan merupakan bakat yang dibawa sejak lahir (entrepreneurship are born not made), sehingga tidak dapat dipelajari dan diajarkan. • Saat ini kewirausahaan bukan hanya urusan lapangan, tetapi merupakan disiplin ilmu yang dapat dipelajari dan diajarkan. “Entrepreneurship are not only born but also made”, artinya kewirausahaan tidak hanya bakat bawaan sejak lahir atau urusan lapangan, tetapi juga dapat dipelajari dan diajarkan. Setiap orang yang memiliki keberanian untuk mengambil keputusan dapat belajar menjadi wirausaha dan berperilaku seperti wirausaha. • Kewirausahaan lebih merupakan perilaku daripada gejala kepribadian, yang dasarnya terletak pada konsep dan teori, bukan pada intuisi. Dan perilaku, konsep dan teori merupakan hal-hal yang dapat dipelajari.
  • 3. Konsep Kewirausahaan Ada kerancuan istilah antara entrepreneurship, intrapreneurship, entrepreneurial, dan entrepreneur. • Entrepreneurship adalah jiwa kewirausahaan yang dibangun untuk menjembatani antara ilmu dengan kemampuan pasar. Entrepreneurship meliputi pembentukan perusahaan baru, aktivitas kewirausahaan, dan kemampuan manajerial yang dibutuhkan seorang entrepreneur. • Intrapreneurship didefinisikan sebagai kewirausahaan yang terjadi di dalam organisasi yang merupakan jembatan kesenjangan antara ilmu dengan keinginan pasar. • Entrepreneur didefinisikan sebagai seseorang yang membawa sumber daya berupa tenaga kerja, material, dan asset lainnya pada suatu kombinasi yang menambahkan nilai yang lebih besar daripada sebelumnya, dan juga dilekatkan pada orang yang membawa perubahan, inovasi, dan aturan baru. • Entrepreneurial adalah kegiatan dalam menjalankan usaha atau berwirausaha.
  • 4. Definisi Kewirausahaan (Entrepreneurship) • Kewirausahaan adalah proses kemanusiaan yang berkaitan dengan kreatifitas dan inovasi dalam memahami peluang, mengorganisasi sumber-sumber, mengelola sehingga peluang itu terwujud menjadi suatu usaha yang mampu menghasilkan laba atau nilai dalam jangka waktu yang lama” (Prof. Yuyun Wirasasmita). • “Entrepreneurship is the process of creating something new with value by devoting the necessary time and effort, assuming the accompanying financial, psyshic, and social risk, and receiving the resulting rewards of monetary and personal satisfaction and independence.” Hisrich, Peters, Shepperd, 2005; 8.
  • 5. Definisi Wirausaha (Enterepreneur) • “An entrepreneur is one who creates a new business in the face of risk and uncertainty for the purpose of achieving profit and growth by identifying opportunities and assembling the necessary resources to capitalize on them.” (Zimmerrer, Scarborough, 2002; 4) • Wirausaha adalah perintis dan pengembang perusahaan yang berani mengambil resiko dalam menghadapi ketidakpastian dengan cara mengelola sumber daya manusia, material, dan keuangan untuk mencapai tingkat keberhasilan tertentu yang diinginkan. Salah satu kunci keberhasilan adalah memiliki tujuan dan visi untuk mencapainya (Steinhoff dan Burges, 1993).
  • 6. “An entrepreneur is somebody who is willing to go where others will not…” - Sir Richard Branson -
  • 7. Entrepreneurship (Gde Raka, 2001) • Innovator • Value Creator • Calculated Risk Taker • Path Finder • Resource Organizer • High Achiever
  • 8. Entrepreneur vs Intrapreneurship (John Adair, 1996) • Intrapreneur Any of “dreamers who do”. Those who take hands-on responsibility for creating innovation of any kind within an organization. The intrapreneur may be the craeator or inventor, but is always the dreamer who figures out how to turn idea into a profitable reality. • Entrepreneur someone who fills the role of an entrepreneur outside the organization.
  • 9. Entrepreneur vs Intrapreneurship Creative Thinker Mempunyai power atau kualitas untuk menghasilkan ide-ide Innovator Memperkenalkan sesuatu yang baru atau sebagai sesuatu yang baru, seperti produk atau layanan pada pasar. Inventor Kombinasi antara creative thinker & innovator (orang yang berani menginvestasikan modalnya). Entrepreneur Orang yang mempunyai/menerima ide- idenya yang memilihnya untuk direalisasikan dalam realitas bisnis. Intrapreneur Orang yang mengambil tanggungjawab untuk menciptakan inovasi dalam organisasi.
  • 10. Kewirausahaan mengacu pada perilaku yang meliputi: 1. Pengambilan inisiatif, 2. Mengorganisasi kembali mekanisme sosial dan ekonomi untuk mengubah sumber daya dan situasi pada perhitungan praktis, 3. Penerimaan terhadap risiko dan kegagalan.
  • 11. Nilai tambah (Value Added ) suatu barang maupun jasa diciptakan melalui: • Pengembangan teknologi baru; • Penemuan pengetahuan baru; • Perbaikan produk dan jasa yang ada; • Penemuan cara-cara yang berbeda untuk menyediakan barang dan jasa dengan jumlah yang lebih banyak dengan menggunakan sumber daya yang lebih sedikit
  • 12. Kerangka Pikir tentang Kewirausahaan POLA TANGGAPAN • Karakteristik Perorangan • Karakteristik Kelompok Sosial POLA PELUANG • Kebutuhan Ekonomi • Kemajuan IPTEK
  • 13. Kerangka Pikir tentang Kewirausahaan HASIL USAHA 1. Keintiman dengan pelanggan (Service Excellence) 2. Model Operasional yang Excellent 3. Kepemimpinan dalam Produk (Lead Product) PERILAKU WIRAUSAHA Mendirikan Mengelola Mengembangkan Melembagakan
  • 14. KARAKTERISTIK WIRAUSAHA Dream (Mimpi) Memiliki visi masa depan dan kemampuan mencapai visi Decisiveness (Ketegasan) Tidak menangguhkan waktu dan membuat keputusan dengan cepat Doers (Melakukan) Melaksanakan secepat mungkin dan tidak menunda-nunda Determination (Ketetapan Hati) Komitmen total dan pantang menyerah Dedication (Dedikasi) Berdedikasi tinggi dan tidak kenal lelah Devotion (Kesetiaan) Mencintai apa yang dikerjakan Details (Terperinci) Menguasai perincian yang bersifat kritis Destiny (Nasib) Bertanggung jawab atas nasib sendiri Dollars (Uang) Kaya bukan motivator utama, uang lebih berarti ukuran sukses Distributif (Distribusi) Mendistribusikan kepemilikan usaha kepada karyawan kunci yang merupakan faktor penting bagi kesuksesan usaha
  • 15. Obyek Studi Kewirausahaan Menurut Soeparman Soemahamidjaya, kemampuan seseorang yang menjadi obyek kewirausahaan meliputi: • Kemampuan merumuskan tujuan hidup/usaha • Kemampuan memotivasi diri • Kemampuan untuk berinisiatif • Kemampuan berinovasi • Kemampuan untuk membentuk modal uang atau barang modal • Kemampuan untuk mengatur waktu • Kemampuan untuk belajar dari pengalaman