SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI
(RPP Berdiferensiasi) Daring
Sekolah : SMP Negeri 1 Banyuwangi
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)
Kelas/Semester : VIIGenap
Materi Pokok : Interaksi Makhluk Hidup dengan Lingkungannya
Sub materi : Mempelajari Lingkungan
Alokasi Waktu : 3 Jp
Tujuan Pembelajaran
1. Melalui kegiatan diskusi via Web Meet, peserta didik dapat menjelaskan konsep lingkungan dan komponen komponennya.
2. Melalui kegiatan diskusi via Web Meet, peserta didik dapat melakukan pengamatan lingkungan dan mengamati komponen biotik dan abiotik
Model Pembelajaran: Discovery Learning
Pendekatan: Saintifik (5M= Mengamati, Menanya, Mencoba, Menalar, dan Mengkomunikasikan)
Pembelajaran abad 21 = 4C (Communication, Collaboration, Critical Thinking and problem solving, Creative and Innovative)
Langkah-langkah Pembelajaran
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
Pembelajaran
berdiferensiasi WAKTU
Pra-KBM
Sebelum kegiatan KBM dilakukan guru melakukan pendataan kebutuhan belajar dan
meminta siswa untuk mendownload serta mencetak modul pembelajaran yang telah
dibuat oleh guru. (bekerja sama dengan wali kelas dan orang tua)
Diferensiasi proses
PENDAHUL
UAN
 Guru menyiapkan kondisi psikis dan fisik peserta didik dalam kelas daring seperti
menyapa dengan salam, mengkondisikan kerapian penampilan, presensi,
penyampaian tata tertib, kesiapan teknis audio video dan lain-lain (goolemeet)
Diferensiasi proses 20 menit
 Guru memberikan sebuah gambar petani yang sedang menananm padi. Guru
memberikan pertanyaan kepada siswa berkaitan dengan bab interaksi makhluk
hidup dengan lingkungannya yang terdapat dalam gambar (apersepsi)
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari materi yang akan dipelajari
(motivasi)
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan kriteria penilaian (motivasi)
INTI
 Murid mengamati lingkungan di sekitar rumah masing masing. (mengamati,
stimulus/rangsangan)
Gambar atau video tentang lingkungan sekitar untuk murid dengan profil belajar
visual dan audiotori. Pengamatan secara langsung untuk siswa dengan profil belajar
kinestetik.
 Siswa diminta untuk menuliskan komponen biotik dan komponen abiotic yang
terdapat di lingkungan sekitar dalam table yang terdapat dalam modul.
 Siswa diminta membuat pertanyaan yang berkaitan dengan hasil pengamatan yang
dilakukan (Problem statement, critical thinking, menanya. Siswa dapat
memberikan pertanyaan melalui chat, pesan suara ataupun video langsung di grup
WA kelas.
(guru mengarahkan pertanyaan yang berhubungan dengan tujuan pembelajaran,
pertanyaan yang tidak sesuai dengan tujuan pembelajaran dijadikan arsip untuk
dibahas pada materi berikutnya yang sesuai)
 Siswa saling berdiskusi menjawab pertanyaan yang diajukan oleh siswa di grup
WA kelas.
 Guru melakukan pengamatan jalannya diskusi dan penilaian)
Diferensiasi proses
Diferensiasi proses
Diferensiasi proses
80 menit
Melalui diskusi kelompok, Murid mengumpulkan informasi untuk menjawab
pertanyaan yang telah diajukan (Data collection) dan pertanyaan yang terdapat di
bawah table pengamatan pada modul. Sumber informasi bisa diperoleh dari materi
yang disampaikan oleh guru (berupa ppt yang berisi teks, gambar, maupun audio)
Diferensiasi proses
atau dari internet (blog, youtube, tiktok dll), murid diberi kebebasan untuk
memperoleh info (creative, collaborative) Catatan :
- guru mengarahkan informasi yang diperoleh berasal dari lingkungan sekitar
dan meminta murid mempraktikkannnya langsung dirumah (mencoba)
- Untuk memenuhi profil belajar kinestetik, guru membebaskan murid untuk
mengamati secara langsung komponen komponen ekosistem, guru
mengarahkan anggota kelompok yang lain (profil belajar visual) untuk
mencatat komponen komponen ekosistem ke dalam table pada modul IPA
- link materi terlampir
 Siswa mengolah data / informasi dan menuangkannya dalam table hasil
pengamatan (Data processing /pengolahan Data, creative, menalar)
Siswa memverifikasi hasil pengolahan data dengan data-data yang valid atau teori
yang berlaku (website, youtube, buku pelajaran, dan lain-lain)
(Verification/pembuktian)
 Siswa mempresentasikan hasil pengamatan lingkungan sekitar mengenai
komponen biotik dan abiotik.
Siswa mempresentasikan hasil pengamatan dengan cara menyajikannya di chat,
share screen foto modul yang sudah dikerjakan maupun file, melalui suara langsung,
atau live video , dan lain-lain
 Guru dan murid melakukan diskusi kelas/tanya jawab/ sehingga diperoleh sebuah
kesimpulan yanag mengarah pada tujuan pembelajaran (Generalization /menarik
kesimpulan)
Murid mengupload/mengunggah/menyajikan hasil pekerjaannya setelah melalui
proses presentasi dan perbaikan sesuai hasil diskusi, pada google classroom berupa
tulisan, gambar, rekaman suara, maupun rekaman video dan lain-lain
(communicatif, mengkomunikasikan)
Link google classroom :
https://classroom.google.com/c/NDUyODM4MDM0NjU2?cjc=mq32i4l
Diferensiasi proses
dan produk
Diferensiasi proses
PENUTUP
 Peserta didik Bersama guru melakukan refleksi dan umpan balik untuk mengetahui
tingkat pemahaman murid terhadap proses kegiatan yang sudah dilaksanakan
dengan mengakomodir profil belajar
 Murid mengerjakan soal yang terdapat dalam google form
 Guru menugaskan murid untuk merancang produk penjernihan air sederhana secara
mandiri berdasarakn diskusi kelompok kecil dalam grup WA
 Guru menugaskan murid mempelajari materi yang dibahas pada pertemuan yang
akan datang
Diferensiasi proses
dan produk
20 menit
E. Strategi Penilaian
Alat Penilaian
- Tes :
Penilaian pengetahuan : Tes tulis pilihan ganda (terlampir)
- Non Tes :
● Penilaian sikap : Pengamatan (terlampir)
● Penilaian keterampilan : Unjuk kerja (terlampir)
- Prosedur Penilaian
No. Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian
1. Sikap
a.
b.
c.
d.
e.
Disiplin
Jujur
Kerjasama
Percaya Diri
Toleransi
Pengamatan aktivitas di kelas online Selama pembelajaran berlangsung
2. Pengetahuan
Menjelaskan konsep lingkungan beserta komponen
komponennya, mengidentidikasi komponen biotik dan
abiotic.
Tes tertulis pilihan ganda untuk
mengetahui kemampuan peserta
didik dalam menyampaikan kembali
materi yang dipelajarinya
Pada saat pendalaman materi atau setelah
pembelajaran
3. Ketrampilan
Murid menyajikan hasil pekerjaannya pada google classroom
berupa tulisan, gambar, rekaman suara, maupun rekaman
video tiktok dan lain-lain
Unjuk Kerja dan diskusi Pada saat presentasi dan diskusi
Instrumen Penilaian (Terlampir)
● Kognitif diukur dengan lembar evaluasi
● Psikomotor diukur dengan lembar observasi
● Afektif diukur dengan lembar pengamatan
F. Rencana Tindak Lanjut Hasil Penilaian
Analisis Hasil Penilaian
a. Analisis hasil penilaian diadakan setelah diadakan tes formatif kognitif dan psikomotorik
b. Hasil analisis penilaian menentukan perlu tidaknya diadakan remedial atau pengayaan
Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
a. Bagi peserta didik yang memperoleh nilai kurang dari KKM diadakan remedial
b. Pengayaan dilaksanakan apabila pencapaian hasil belajar peserta didik sudah mencapai KKM, tetapi peserta didik belum puas dengan hasil belajar
yang dicapai.
G. Media pembelajaran
Audio dan video : gawai yang di dalamnya mengaplikasikan voice note WA, google classroom, you tube, website, webmeet dan lain-lain
Banyuwangi, 14 Mei 2022
Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
Supriyadi, S.Pd, M.Pd Yanisa Damayanti, S.Pd.
NIP 19691108 199703 1 006 NIP -
Lampiran
A. Bahan Materi Pembelajaran
1. Stimulus memfasilitasi profil belajar
2. Materi
Materi diupload oleh guru pada google classroom maupun grup WA kepada murid maupun wali murid bekerja sama dengan wali kelas, sebelum hari
pembelajaran, materi juga ditayangkan saat pembelajaran online) Materi untuk profil belajar visual menggunakan Buku Paket Siswa dan modul IPA.
- https://drive.google.com/file/d/1txWxZmk3ViDmiwpfEz96VxekGTi8AOUf/view?usp=sharing halaman online 24-25
Materi untuk profil belajar visual dan auditori menggunakan PPT (teks, gambar dan suara) serta video dari youtube
- https://www.youtube.com/watch?v=1jEa2rrIY0s (youtube)
- https://docs.google.com/presentation/d/1wkH5gFvrAye6WqwyX1aryCq0lQ5bOWEo/edit?usp=sharing&ouid=109318926680275836644&rtpof
=true&sd=true (ppt)
Materi untuk profil kinestetik menggunakan pengamatan secara langsung
Murid juga diberi kebebasan untuk memperoleh materi dengan cara mencari di internet seperti website
STIMULUS STIMULUS
contoh tampilan materi berdiferensiasi
B. Lembar Kerja
C. Tes tertulis pada link google form. Kisi-kisi soal
No Tujuan pembelajaran Indikator soal No soal Level
kognitif
Skor
1. Melalui kegiatan diskusi via Web Meet, peserta
didik dapat menjelaskan konsep lingkungan dan
komponen komponennya.
- Peserta didik menjelaskan konsep
lingkungan
1 L3 20
- Peserta didik dapat membedakan komponen
biotik dan abiotic beserta dengan perannya
dalam ekosistem
2 L3 20
- Peserta didik dapat menyebutkan interaksi
yang terjadi dalam ekosistem
2 L3 20
Lampiran soal/instrument penilaian pengetahuan
1. Berikut ini yang bukan merupakan pengertian lingkungan adalah…
a. Segala sesuatu yang berada di luar individu
b. Segala sesuatu yang berupa makhluk tak hidup yang berada di sekitar individu
c. Disusun oleh dua komponen utama yaitu komponen biotik dan abiotic
d. Bisa berubah ubah sesuai kondisi
2. Rani mendapatkan data komponen abiotic dan biotik di halaman sekolahnya sebagi berikut:
1) Tanah 6) bekicot
2) Kayu 7) batu
3) Belalang 8) semut
4) Rumput teki 9) alang alang
5) Bunga sepatu 10) kupu kupu
Komponen biotik yang dijumpai pada ekosistem halaman sekolah adalah….
a. 1), 2) dan 7) c. 3), 5) dan 6)
b. 2), 4) dan 7) d. 1), 3) dan 7)
3. Jika di kebun terdapat 1 ekor burung, 15 ekor belalang, 6 ekor katak, dan ada sinar matahari, maka yang disebut individu adalah ....
a. 1 ekor burung
b. 15 ekor belalang
c. 6 ekor katak
d. Sinar matahari
4. Berikut ini yang merupakan lingkungan biotik adalah ….
a. Jamur,air, ikan c. Sinar matahari, air, tanah
b. Ikan, jamur, rumput d. Air, udara, tanah
5. Berikut ini yang merupakan lingkungan abiotik adalah ….
a. Tumbuhan, belalang, bakteri c. Sinar matahari, tanah, air, udara, suhu
b. Kambing, rumput, kucing d. Udara, air, tumbuhan
Kunci jawaban
1. B
2................................................................................................................................................................................................................................................7
3..............................................................................................................................................................................................Error! Bookmark not defined.
Kriteria Penilaian : Error! Bookmark not defined.
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = × 100
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙
D. INTRUMEN PENILAIAN SIKAP
Nama Satuan Pendidikan : SMP Negeri 1 Banyuwangi
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Kelas/Semester : IX / 2
Mata Pelajaran : IPA
No. Nama
Peserta Didik
Rasa ingin
tau
Jujur Kerjasama Disiplin Menghargai
Pendapat
Skor
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1.
2.
3.
4
5
6
7
Rubrik:
Komponen Indikator Nilai
1 2 3 4
Rasa Ingin Tahu
Sebuah
keinginan untuk
memperoleh
informasi tanpa
adanya
penghargaan
● Berani bertanya kepada guru
apabila tidak mengerti
● Berani bertanya kepada antar
teman satu kelas apabila tidak
mengerti
● Berani bertanya kepada teman
satu kelompok apabila tidak
mengerti
Semua
indikator
tidak
terpenuhi
1 indikator
terpenuhi
2
indikator
terpenuhi
3
indikator
terpenuhi
Jujur, perilaku
dapat dipercaya
dalam perkataan,
tindakan, dan
pekerjaan.
● Tidak plagiat tugas peserta
didik lain
● Membuat laporan atau
presentasi apa adanya sesuai
kondisi proyeknya
● Mengakui kesalahan atau
kekurangan yang dimilikinya
Semua
indikator
tidak
terpenuhi
1 indikator
terpenuhi
2
indikator
terpenuhi
3
indikator
terpenuhi
Kerjasama,
sikap dan
tindakan yang
dilakukan
untuk mencapai
tujuan bersama
● Tidak mendominasi di dalam
kelas
● Berbagi informasi (sharing)
kepada orang lain
● Membantu bila ada orang lain
yang kesulitan
Semua
indikator
tidak
terpenuhi
1 indikator
terpenuhi
2
indikator
terpenuhi
3
indikator
terpenuhi
Disiplin,
tindakan yang
menunjukkan
perilaku tertib
dan patuh
pada berbagai
ketentuan dan
peraturan.
● Masuk kelas tepat waktu
● Mematuhi tata tertib selama
mata pelajaran berlangsung
● Menyelesaikan tugas tepat
waktu sesuai ketentuan
Semua
indikator
tidak
terpenuhi
1 indikator
terpenuhi
2
indikator
terpenuhi
3
indikator
terpenuhi
Menghargai
Pendapat
● Tidak mengganggu teman
yang berbeda pendapat
● Menerima kesepakatan
meskipun berbeda dengan
pendapatnya
● Kesediaan untuk belajar dan
(terbuka terhadap) keyakinan
dan gagasan orang lain agar
dapat memahami orang lain
lebih baik
Semua
indikator
tidak
terpenuhi
1 indikator
terpenuhi
2
indikator
terpenuhi
3
indikator
terpenuhi
Rumus Pengolahan:
Nilai akhir sikap diperoleh dari modus (skor yang sering muncul) dari keempat aspek sikap di atas.
Kategori Nilai Sikap :
Sangat baik : apabila memperoleh nilai akhir 4
Baik : apabila memperoleh nilai akhir 3
Cukup : apabila memperoleh nilai akhir 2
Kurang : apabila memperoleh nilai akhir 1
Rumus Konversi Nilai Sikap
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = 𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙 × 100
E. INSTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN
Pedoman Penskoran
KRITERIA PENILAIAN SKOR
MAKSIMAL
Peserta didik dapat menjawab soal dengan benar 1
Peserta didik tidak dapat menjawab soal dengan benar 0
Format Lembar Penilaian
No. Nama
Peserta
didik
Soal 1 Soal 2 Soal 3 ... Skor
J K N J K N J K N J K N
1. Zieaf
Aufafawaz
A C 0 B B 1 A A 1
2.
3.
…. …….
Keterangan:
J = Jawaban Murid
K = Kunci Jawaban
N = Nilai
Rumus Konversi Nilai:
𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉
𝒋𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒎𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒂𝒍
× 𝟏
F. Media pembelajaran
Audio dan video : gawai yang di dalamnya mengaplikasikan voice note WA, google classroom, you tube, website, webmeet dan lain-lain
Contoh Rpp berdeferensiasi IPA YANISA.docx

More Related Content

What's hot

MODUL Zat dan perubahannya.pptx
MODUL Zat dan perubahannya.pptxMODUL Zat dan perubahannya.pptx
MODUL Zat dan perubahannya.pptxRirichi1
 
Koneksi Antar Materi-PB-T4.pdf
Koneksi Antar Materi-PB-T4.pdfKoneksi Antar Materi-PB-T4.pdf
Koneksi Antar Materi-PB-T4.pdfHanyLuvya
 
RPP IPA KELAS 7 SMP Bab 5.kalor dan perpindahannya
RPP IPA KELAS 7 SMP Bab 5.kalor dan perpindahannyaRPP IPA KELAS 7 SMP Bab 5.kalor dan perpindahannya
RPP IPA KELAS 7 SMP Bab 5.kalor dan perpindahannyasajidintuban
 
Alur Tujuan Pembelajaran IPA Kurikulum Merdeka Fase D SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
Alur Tujuan Pembelajaran IPA Kurikulum Merdeka Fase D SMP Ibrahimy 1 SukorejoAlur Tujuan Pembelajaran IPA Kurikulum Merdeka Fase D SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
Alur Tujuan Pembelajaran IPA Kurikulum Merdeka Fase D SMP Ibrahimy 1 SukorejoZainulHasan13
 
PPT MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS 5
PPT MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS 5PPT MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS 5
PPT MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS 5akatsukidony
 
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3ANastiti Rahajeng
 
RPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCED
RPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCEDRPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCED
RPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCEDRofiani Intan
 
Modul Ajar IPA Kelas 7 SMP Bab 4 Gerak dan Gaya - A. Gerak Benda
Modul Ajar IPA Kelas 7 SMP Bab 4 Gerak dan Gaya - A.  Gerak BendaModul Ajar IPA Kelas 7 SMP Bab 4 Gerak dan Gaya - A.  Gerak Benda
Modul Ajar IPA Kelas 7 SMP Bab 4 Gerak dan Gaya - A. Gerak BendaModul Guruku
 
Rpp rantai makanan
Rpp rantai makananRpp rantai makanan
Rpp rantai makananarif542704
 
Rpp 1 lb. ipa 7. s1. kd 3. 1 klasifikasi materi dan perubahannya
Rpp 1 lb. ipa 7. s1. kd 3. 1 klasifikasi materi dan perubahannyaRpp 1 lb. ipa 7. s1. kd 3. 1 klasifikasi materi dan perubahannya
Rpp 1 lb. ipa 7. s1. kd 3. 1 klasifikasi materi dan perubahannyasajidintuban
 
DRAFT PROYEK BANGUNLAH JIWA DAN RAGANYA.pptx
DRAFT PROYEK BANGUNLAH JIWA DAN RAGANYA.pptxDRAFT PROYEK BANGUNLAH JIWA DAN RAGANYA.pptx
DRAFT PROYEK BANGUNLAH JIWA DAN RAGANYA.pptxGustiMurni2
 
Modul Ajar Zat dan Perubahannya.docx
Modul Ajar Zat dan Perubahannya.docxModul Ajar Zat dan Perubahannya.docx
Modul Ajar Zat dan Perubahannya.docxFitriantiAmim
 
Analisis Capaian Pebelajaran IPA SMP Ibrahimy 1 Kurikulum Merdeka
Analisis Capaian Pebelajaran IPA SMP Ibrahimy 1 Kurikulum MerdekaAnalisis Capaian Pebelajaran IPA SMP Ibrahimy 1 Kurikulum Merdeka
Analisis Capaian Pebelajaran IPA SMP Ibrahimy 1 Kurikulum MerdekaZainulHasan13
 
Rpp kelas 9 sistem reproduksi kurtilas
Rpp kelas 9 sistem reproduksi kurtilasRpp kelas 9 sistem reproduksi kurtilas
Rpp kelas 9 sistem reproduksi kurtilasannisaa hamasah
 
Ppt penguatan pendampingan individu
Ppt  penguatan pendampingan individuPpt  penguatan pendampingan individu
Ppt penguatan pendampingan individuDian Sari
 

What's hot (20)

MODUL Zat dan perubahannya.pptx
MODUL Zat dan perubahannya.pptxMODUL Zat dan perubahannya.pptx
MODUL Zat dan perubahannya.pptx
 
Koneksi Antar Materi-PB-T4.pdf
Koneksi Antar Materi-PB-T4.pdfKoneksi Antar Materi-PB-T4.pdf
Koneksi Antar Materi-PB-T4.pdf
 
RPP IPA KELAS 7 SMP Bab 5.kalor dan perpindahannya
RPP IPA KELAS 7 SMP Bab 5.kalor dan perpindahannyaRPP IPA KELAS 7 SMP Bab 5.kalor dan perpindahannya
RPP IPA KELAS 7 SMP Bab 5.kalor dan perpindahannya
 
Alur Tujuan Pembelajaran IPA Kurikulum Merdeka Fase D SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
Alur Tujuan Pembelajaran IPA Kurikulum Merdeka Fase D SMP Ibrahimy 1 SukorejoAlur Tujuan Pembelajaran IPA Kurikulum Merdeka Fase D SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
Alur Tujuan Pembelajaran IPA Kurikulum Merdeka Fase D SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
 
PPT MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS 5
PPT MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS 5PPT MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS 5
PPT MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS 5
 
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
 
RPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCED
RPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCEDRPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCED
RPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCED
 
Modul Ajar IPA Kelas 7 SMP Bab 4 Gerak dan Gaya - A. Gerak Benda
Modul Ajar IPA Kelas 7 SMP Bab 4 Gerak dan Gaya - A.  Gerak BendaModul Ajar IPA Kelas 7 SMP Bab 4 Gerak dan Gaya - A.  Gerak Benda
Modul Ajar IPA Kelas 7 SMP Bab 4 Gerak dan Gaya - A. Gerak Benda
 
Rpp rantai makanan
Rpp rantai makananRpp rantai makanan
Rpp rantai makanan
 
Rpp 1 lb. ipa 7. s1. kd 3. 1 klasifikasi materi dan perubahannya
Rpp 1 lb. ipa 7. s1. kd 3. 1 klasifikasi materi dan perubahannyaRpp 1 lb. ipa 7. s1. kd 3. 1 klasifikasi materi dan perubahannya
Rpp 1 lb. ipa 7. s1. kd 3. 1 klasifikasi materi dan perubahannya
 
DRAFT PROYEK BANGUNLAH JIWA DAN RAGANYA.pptx
DRAFT PROYEK BANGUNLAH JIWA DAN RAGANYA.pptxDRAFT PROYEK BANGUNLAH JIWA DAN RAGANYA.pptx
DRAFT PROYEK BANGUNLAH JIWA DAN RAGANYA.pptx
 
Modul Ajar Zat dan Perubahannya.docx
Modul Ajar Zat dan Perubahannya.docxModul Ajar Zat dan Perubahannya.docx
Modul Ajar Zat dan Perubahannya.docx
 
FORM PENILAIAN PROYEK P5.pdf
FORM PENILAIAN PROYEK P5.pdfFORM PENILAIAN PROYEK P5.pdf
FORM PENILAIAN PROYEK P5.pdf
 
Tabel 3. 4_3.5_3.6.docx
Tabel 3. 4_3.5_3.6.docxTabel 3. 4_3.5_3.6.docx
Tabel 3. 4_3.5_3.6.docx
 
Analisis Capaian Pebelajaran IPA SMP Ibrahimy 1 Kurikulum Merdeka
Analisis Capaian Pebelajaran IPA SMP Ibrahimy 1 Kurikulum MerdekaAnalisis Capaian Pebelajaran IPA SMP Ibrahimy 1 Kurikulum Merdeka
Analisis Capaian Pebelajaran IPA SMP Ibrahimy 1 Kurikulum Merdeka
 
Lembar refleksi pembelajaran terpadu
Lembar refleksi pembelajaran terpaduLembar refleksi pembelajaran terpadu
Lembar refleksi pembelajaran terpadu
 
p5 gaya hidup berkelanjutan.pptx
p5 gaya hidup berkelanjutan.pptxp5 gaya hidup berkelanjutan.pptx
p5 gaya hidup berkelanjutan.pptx
 
Rpp kelas 9 sistem reproduksi kurtilas
Rpp kelas 9 sistem reproduksi kurtilasRpp kelas 9 sistem reproduksi kurtilas
Rpp kelas 9 sistem reproduksi kurtilas
 
2. UbD.pptx
2. UbD.pptx2. UbD.pptx
2. UbD.pptx
 
Ppt penguatan pendampingan individu
Ppt  penguatan pendampingan individuPpt  penguatan pendampingan individu
Ppt penguatan pendampingan individu
 

Similar to Contoh Rpp berdeferensiasi IPA YANISA.docx

Modul Pembelajaran Ekosistem untuk kelas 10 sma semester 2
Modul Pembelajaran Ekosistem untuk kelas 10 sma semester 2Modul Pembelajaran Ekosistem untuk kelas 10 sma semester 2
Modul Pembelajaran Ekosistem untuk kelas 10 sma semester 2DelaNavarin1
 
RPP Kelas 7 Klasifikasi makhluk hidup.docx
RPP Kelas 7 Klasifikasi makhluk hidup.docxRPP Kelas 7 Klasifikasi makhluk hidup.docx
RPP Kelas 7 Klasifikasi makhluk hidup.docxIkhwan Asri
 
1. MODUL AJAR PPL2 AKTIVITAS MANUSIA DALAM KEGIATAN EKONOMI OK.pdf
1. MODUL AJAR PPL2 AKTIVITAS MANUSIA DALAM KEGIATAN EKONOMI OK.pdf1. MODUL AJAR PPL2 AKTIVITAS MANUSIA DALAM KEGIATAN EKONOMI OK.pdf
1. MODUL AJAR PPL2 AKTIVITAS MANUSIA DALAM KEGIATAN EKONOMI OK.pdfangkengjani65
 
RPP 1 Teks Laporan Percobaan.docx
RPP 1 Teks Laporan Percobaan.docxRPP 1 Teks Laporan Percobaan.docx
RPP 1 Teks Laporan Percobaan.docxMutiahKhairunnisa1
 
RPP KELAS IX KD 3.2 - Amelia Juliana Savitri.pdf
RPP KELAS IX KD 3.2 - Amelia Juliana Savitri.pdfRPP KELAS IX KD 3.2 - Amelia Juliana Savitri.pdf
RPP KELAS IX KD 3.2 - Amelia Juliana Savitri.pdfAmeliaSavitri6
 
652575267-MODUL-AJAR-Pencemaran-Lingkungan.pdf
652575267-MODUL-AJAR-Pencemaran-Lingkungan.pdf652575267-MODUL-AJAR-Pencemaran-Lingkungan.pdf
652575267-MODUL-AJAR-Pencemaran-Lingkungan.pdfRidaEsniwatyShejabat
 
154259-1600525893.pdf
154259-1600525893.pdf154259-1600525893.pdf
154259-1600525893.pdfRolando Fenk
 
Modul Projek - Peduli Sampah, Bumiku Sehat - Fase D.docx
Modul Projek  - Peduli Sampah, Bumiku Sehat - Fase D.docxModul Projek  - Peduli Sampah, Bumiku Sehat - Fase D.docx
Modul Projek - Peduli Sampah, Bumiku Sehat - Fase D.docxBudimanBugis
 
RPP kelas x biolog Non Modul.pdf
RPP kelas x biolog Non Modul.pdfRPP kelas x biolog Non Modul.pdf
RPP kelas x biolog Non Modul.pdfKabarPakdhe
 
RPP 2 Teks pidato persuasif.docx
RPP 2 Teks pidato persuasif.docxRPP 2 Teks pidato persuasif.docx
RPP 2 Teks pidato persuasif.docxMutiahKhairunnisa1
 
767777-1674399684 (3).pdf
767777-1674399684 (3).pdf767777-1674399684 (3).pdf
767777-1674399684 (3).pdfPersonalityQ
 
LK 3.1 Menyusun Best Practices HS.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices HS.pdfLK 3.1 Menyusun Best Practices HS.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices HS.pdfBudiman '
 
Perangkat Pembelajaran.pdf
Perangkat Pembelajaran.pdfPerangkat Pembelajaran.pdf
Perangkat Pembelajaran.pdfSITTISARLIATI
 
126771-1596539562.pdf
126771-1596539562.pdf126771-1596539562.pdf
126771-1596539562.pdfapalahu3
 
MODUL Kelas 5_IPAS_Guru Berbagi 001.docx
MODUL Kelas 5_IPAS_Guru Berbagi 001.docxMODUL Kelas 5_IPAS_Guru Berbagi 001.docx
MODUL Kelas 5_IPAS_Guru Berbagi 001.docxindahwidiarningsih
 

Similar to Contoh Rpp berdeferensiasi IPA YANISA.docx (20)

Modul Pembelajaran Ekosistem untuk kelas 10 sma semester 2
Modul Pembelajaran Ekosistem untuk kelas 10 sma semester 2Modul Pembelajaran Ekosistem untuk kelas 10 sma semester 2
Modul Pembelajaran Ekosistem untuk kelas 10 sma semester 2
 
Ekosistem 2.docx
Ekosistem 2.docxEkosistem 2.docx
Ekosistem 2.docx
 
Rpp sosiologi daring kelas xii
Rpp sosiologi daring kelas xiiRpp sosiologi daring kelas xii
Rpp sosiologi daring kelas xii
 
RPP Kelas 7 Klasifikasi makhluk hidup.docx
RPP Kelas 7 Klasifikasi makhluk hidup.docxRPP Kelas 7 Klasifikasi makhluk hidup.docx
RPP Kelas 7 Klasifikasi makhluk hidup.docx
 
Rpp sosiologi daring kelas x
Rpp sosiologi daring kelas x Rpp sosiologi daring kelas x
Rpp sosiologi daring kelas x
 
1. MODUL AJAR PPL2 AKTIVITAS MANUSIA DALAM KEGIATAN EKONOMI OK.pdf
1. MODUL AJAR PPL2 AKTIVITAS MANUSIA DALAM KEGIATAN EKONOMI OK.pdf1. MODUL AJAR PPL2 AKTIVITAS MANUSIA DALAM KEGIATAN EKONOMI OK.pdf
1. MODUL AJAR PPL2 AKTIVITAS MANUSIA DALAM KEGIATAN EKONOMI OK.pdf
 
Rpp sosiologi daring kelas xi
Rpp sosiologi daring kelas xiRpp sosiologi daring kelas xi
Rpp sosiologi daring kelas xi
 
RPP 1 Teks Laporan Percobaan.docx
RPP 1 Teks Laporan Percobaan.docxRPP 1 Teks Laporan Percobaan.docx
RPP 1 Teks Laporan Percobaan.docx
 
RPP KELAS IX KD 3.2 - Amelia Juliana Savitri.pdf
RPP KELAS IX KD 3.2 - Amelia Juliana Savitri.pdfRPP KELAS IX KD 3.2 - Amelia Juliana Savitri.pdf
RPP KELAS IX KD 3.2 - Amelia Juliana Savitri.pdf
 
652575267-MODUL-AJAR-Pencemaran-Lingkungan.pdf
652575267-MODUL-AJAR-Pencemaran-Lingkungan.pdf652575267-MODUL-AJAR-Pencemaran-Lingkungan.pdf
652575267-MODUL-AJAR-Pencemaran-Lingkungan.pdf
 
154259-1600525893.pdf
154259-1600525893.pdf154259-1600525893.pdf
154259-1600525893.pdf
 
Modul Projek - Peduli Sampah, Bumiku Sehat - Fase D.docx
Modul Projek  - Peduli Sampah, Bumiku Sehat - Fase D.docxModul Projek  - Peduli Sampah, Bumiku Sehat - Fase D.docx
Modul Projek - Peduli Sampah, Bumiku Sehat - Fase D.docx
 
RPP kelas x biolog Non Modul.pdf
RPP kelas x biolog Non Modul.pdfRPP kelas x biolog Non Modul.pdf
RPP kelas x biolog Non Modul.pdf
 
RPP 2 Teks pidato persuasif.docx
RPP 2 Teks pidato persuasif.docxRPP 2 Teks pidato persuasif.docx
RPP 2 Teks pidato persuasif.docx
 
767777-1674399684 (3).pdf
767777-1674399684 (3).pdf767777-1674399684 (3).pdf
767777-1674399684 (3).pdf
 
LK 3.1 Menyusun Best Practices HS.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices HS.pdfLK 3.1 Menyusun Best Practices HS.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices HS.pdf
 
Rpp bunga
Rpp bungaRpp bunga
Rpp bunga
 
Perangkat Pembelajaran.pdf
Perangkat Pembelajaran.pdfPerangkat Pembelajaran.pdf
Perangkat Pembelajaran.pdf
 
126771-1596539562.pdf
126771-1596539562.pdf126771-1596539562.pdf
126771-1596539562.pdf
 
MODUL Kelas 5_IPAS_Guru Berbagi 001.docx
MODUL Kelas 5_IPAS_Guru Berbagi 001.docxMODUL Kelas 5_IPAS_Guru Berbagi 001.docx
MODUL Kelas 5_IPAS_Guru Berbagi 001.docx
 

Recently uploaded

aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfsdn3jatiblora
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...Kanaidi ken
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...asepsaefudin2009
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...Kanaidi ken
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaafarmasipejatentimur
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxNurindahSetyawati1
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajarHafidRanggasi
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasarrenihartanti
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiapresentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiaNILAMSARI269850
 

Recently uploaded (20)

aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiapresentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
 

Contoh Rpp berdeferensiasi IPA YANISA.docx

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI (RPP Berdiferensiasi) Daring Sekolah : SMP Negeri 1 Banyuwangi Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Kelas/Semester : VIIGenap Materi Pokok : Interaksi Makhluk Hidup dengan Lingkungannya Sub materi : Mempelajari Lingkungan Alokasi Waktu : 3 Jp Tujuan Pembelajaran 1. Melalui kegiatan diskusi via Web Meet, peserta didik dapat menjelaskan konsep lingkungan dan komponen komponennya. 2. Melalui kegiatan diskusi via Web Meet, peserta didik dapat melakukan pengamatan lingkungan dan mengamati komponen biotik dan abiotik Model Pembelajaran: Discovery Learning Pendekatan: Saintifik (5M= Mengamati, Menanya, Mencoba, Menalar, dan Mengkomunikasikan) Pembelajaran abad 21 = 4C (Communication, Collaboration, Critical Thinking and problem solving, Creative and Innovative) Langkah-langkah Pembelajaran KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN Pembelajaran berdiferensiasi WAKTU Pra-KBM Sebelum kegiatan KBM dilakukan guru melakukan pendataan kebutuhan belajar dan meminta siswa untuk mendownload serta mencetak modul pembelajaran yang telah dibuat oleh guru. (bekerja sama dengan wali kelas dan orang tua) Diferensiasi proses PENDAHUL UAN  Guru menyiapkan kondisi psikis dan fisik peserta didik dalam kelas daring seperti menyapa dengan salam, mengkondisikan kerapian penampilan, presensi, penyampaian tata tertib, kesiapan teknis audio video dan lain-lain (goolemeet) Diferensiasi proses 20 menit
  • 2.  Guru memberikan sebuah gambar petani yang sedang menananm padi. Guru memberikan pertanyaan kepada siswa berkaitan dengan bab interaksi makhluk hidup dengan lingkungannya yang terdapat dalam gambar (apersepsi)  Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari materi yang akan dipelajari (motivasi)  Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan kriteria penilaian (motivasi) INTI  Murid mengamati lingkungan di sekitar rumah masing masing. (mengamati, stimulus/rangsangan) Gambar atau video tentang lingkungan sekitar untuk murid dengan profil belajar visual dan audiotori. Pengamatan secara langsung untuk siswa dengan profil belajar kinestetik.  Siswa diminta untuk menuliskan komponen biotik dan komponen abiotic yang terdapat di lingkungan sekitar dalam table yang terdapat dalam modul.  Siswa diminta membuat pertanyaan yang berkaitan dengan hasil pengamatan yang dilakukan (Problem statement, critical thinking, menanya. Siswa dapat memberikan pertanyaan melalui chat, pesan suara ataupun video langsung di grup WA kelas. (guru mengarahkan pertanyaan yang berhubungan dengan tujuan pembelajaran, pertanyaan yang tidak sesuai dengan tujuan pembelajaran dijadikan arsip untuk dibahas pada materi berikutnya yang sesuai)  Siswa saling berdiskusi menjawab pertanyaan yang diajukan oleh siswa di grup WA kelas.  Guru melakukan pengamatan jalannya diskusi dan penilaian) Diferensiasi proses Diferensiasi proses Diferensiasi proses 80 menit Melalui diskusi kelompok, Murid mengumpulkan informasi untuk menjawab pertanyaan yang telah diajukan (Data collection) dan pertanyaan yang terdapat di bawah table pengamatan pada modul. Sumber informasi bisa diperoleh dari materi yang disampaikan oleh guru (berupa ppt yang berisi teks, gambar, maupun audio) Diferensiasi proses
  • 3. atau dari internet (blog, youtube, tiktok dll), murid diberi kebebasan untuk memperoleh info (creative, collaborative) Catatan : - guru mengarahkan informasi yang diperoleh berasal dari lingkungan sekitar dan meminta murid mempraktikkannnya langsung dirumah (mencoba) - Untuk memenuhi profil belajar kinestetik, guru membebaskan murid untuk mengamati secara langsung komponen komponen ekosistem, guru mengarahkan anggota kelompok yang lain (profil belajar visual) untuk mencatat komponen komponen ekosistem ke dalam table pada modul IPA - link materi terlampir  Siswa mengolah data / informasi dan menuangkannya dalam table hasil pengamatan (Data processing /pengolahan Data, creative, menalar) Siswa memverifikasi hasil pengolahan data dengan data-data yang valid atau teori yang berlaku (website, youtube, buku pelajaran, dan lain-lain) (Verification/pembuktian)  Siswa mempresentasikan hasil pengamatan lingkungan sekitar mengenai komponen biotik dan abiotik. Siswa mempresentasikan hasil pengamatan dengan cara menyajikannya di chat, share screen foto modul yang sudah dikerjakan maupun file, melalui suara langsung, atau live video , dan lain-lain  Guru dan murid melakukan diskusi kelas/tanya jawab/ sehingga diperoleh sebuah kesimpulan yanag mengarah pada tujuan pembelajaran (Generalization /menarik kesimpulan) Murid mengupload/mengunggah/menyajikan hasil pekerjaannya setelah melalui proses presentasi dan perbaikan sesuai hasil diskusi, pada google classroom berupa tulisan, gambar, rekaman suara, maupun rekaman video dan lain-lain (communicatif, mengkomunikasikan) Link google classroom : https://classroom.google.com/c/NDUyODM4MDM0NjU2?cjc=mq32i4l Diferensiasi proses dan produk Diferensiasi proses
  • 4. PENUTUP  Peserta didik Bersama guru melakukan refleksi dan umpan balik untuk mengetahui tingkat pemahaman murid terhadap proses kegiatan yang sudah dilaksanakan dengan mengakomodir profil belajar  Murid mengerjakan soal yang terdapat dalam google form  Guru menugaskan murid untuk merancang produk penjernihan air sederhana secara mandiri berdasarakn diskusi kelompok kecil dalam grup WA  Guru menugaskan murid mempelajari materi yang dibahas pada pertemuan yang akan datang Diferensiasi proses dan produk 20 menit E. Strategi Penilaian Alat Penilaian - Tes : Penilaian pengetahuan : Tes tulis pilihan ganda (terlampir) - Non Tes : ● Penilaian sikap : Pengamatan (terlampir) ● Penilaian keterampilan : Unjuk kerja (terlampir)
  • 5. - Prosedur Penilaian No. Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian 1. Sikap a. b. c. d. e. Disiplin Jujur Kerjasama Percaya Diri Toleransi Pengamatan aktivitas di kelas online Selama pembelajaran berlangsung 2. Pengetahuan Menjelaskan konsep lingkungan beserta komponen komponennya, mengidentidikasi komponen biotik dan abiotic. Tes tertulis pilihan ganda untuk mengetahui kemampuan peserta didik dalam menyampaikan kembali materi yang dipelajarinya Pada saat pendalaman materi atau setelah pembelajaran 3. Ketrampilan Murid menyajikan hasil pekerjaannya pada google classroom berupa tulisan, gambar, rekaman suara, maupun rekaman video tiktok dan lain-lain Unjuk Kerja dan diskusi Pada saat presentasi dan diskusi Instrumen Penilaian (Terlampir) ● Kognitif diukur dengan lembar evaluasi ● Psikomotor diukur dengan lembar observasi ● Afektif diukur dengan lembar pengamatan F. Rencana Tindak Lanjut Hasil Penilaian Analisis Hasil Penilaian a. Analisis hasil penilaian diadakan setelah diadakan tes formatif kognitif dan psikomotorik b. Hasil analisis penilaian menentukan perlu tidaknya diadakan remedial atau pengayaan Pembelajaran Remedial dan Pengayaan a. Bagi peserta didik yang memperoleh nilai kurang dari KKM diadakan remedial
  • 6. b. Pengayaan dilaksanakan apabila pencapaian hasil belajar peserta didik sudah mencapai KKM, tetapi peserta didik belum puas dengan hasil belajar yang dicapai. G. Media pembelajaran Audio dan video : gawai yang di dalamnya mengaplikasikan voice note WA, google classroom, you tube, website, webmeet dan lain-lain Banyuwangi, 14 Mei 2022 Mengetahui, Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran Supriyadi, S.Pd, M.Pd Yanisa Damayanti, S.Pd. NIP 19691108 199703 1 006 NIP -
  • 7. Lampiran A. Bahan Materi Pembelajaran 1. Stimulus memfasilitasi profil belajar 2. Materi Materi diupload oleh guru pada google classroom maupun grup WA kepada murid maupun wali murid bekerja sama dengan wali kelas, sebelum hari pembelajaran, materi juga ditayangkan saat pembelajaran online) Materi untuk profil belajar visual menggunakan Buku Paket Siswa dan modul IPA. - https://drive.google.com/file/d/1txWxZmk3ViDmiwpfEz96VxekGTi8AOUf/view?usp=sharing halaman online 24-25 Materi untuk profil belajar visual dan auditori menggunakan PPT (teks, gambar dan suara) serta video dari youtube - https://www.youtube.com/watch?v=1jEa2rrIY0s (youtube) - https://docs.google.com/presentation/d/1wkH5gFvrAye6WqwyX1aryCq0lQ5bOWEo/edit?usp=sharing&ouid=109318926680275836644&rtpof =true&sd=true (ppt) Materi untuk profil kinestetik menggunakan pengamatan secara langsung Murid juga diberi kebebasan untuk memperoleh materi dengan cara mencari di internet seperti website STIMULUS STIMULUS
  • 8. contoh tampilan materi berdiferensiasi B. Lembar Kerja
  • 9. C. Tes tertulis pada link google form. Kisi-kisi soal No Tujuan pembelajaran Indikator soal No soal Level kognitif Skor 1. Melalui kegiatan diskusi via Web Meet, peserta didik dapat menjelaskan konsep lingkungan dan komponen komponennya. - Peserta didik menjelaskan konsep lingkungan 1 L3 20 - Peserta didik dapat membedakan komponen biotik dan abiotic beserta dengan perannya dalam ekosistem 2 L3 20 - Peserta didik dapat menyebutkan interaksi yang terjadi dalam ekosistem 2 L3 20 Lampiran soal/instrument penilaian pengetahuan 1. Berikut ini yang bukan merupakan pengertian lingkungan adalah… a. Segala sesuatu yang berada di luar individu b. Segala sesuatu yang berupa makhluk tak hidup yang berada di sekitar individu c. Disusun oleh dua komponen utama yaitu komponen biotik dan abiotic d. Bisa berubah ubah sesuai kondisi 2. Rani mendapatkan data komponen abiotic dan biotik di halaman sekolahnya sebagi berikut: 1) Tanah 6) bekicot 2) Kayu 7) batu 3) Belalang 8) semut 4) Rumput teki 9) alang alang 5) Bunga sepatu 10) kupu kupu Komponen biotik yang dijumpai pada ekosistem halaman sekolah adalah…. a. 1), 2) dan 7) c. 3), 5) dan 6) b. 2), 4) dan 7) d. 1), 3) dan 7)
  • 10. 3. Jika di kebun terdapat 1 ekor burung, 15 ekor belalang, 6 ekor katak, dan ada sinar matahari, maka yang disebut individu adalah .... a. 1 ekor burung b. 15 ekor belalang c. 6 ekor katak d. Sinar matahari 4. Berikut ini yang merupakan lingkungan biotik adalah …. a. Jamur,air, ikan c. Sinar matahari, air, tanah b. Ikan, jamur, rumput d. Air, udara, tanah 5. Berikut ini yang merupakan lingkungan abiotik adalah …. a. Tumbuhan, belalang, bakteri c. Sinar matahari, tanah, air, udara, suhu b. Kambing, rumput, kucing d. Udara, air, tumbuhan Kunci jawaban 1. B 2................................................................................................................................................................................................................................................7 3..............................................................................................................................................................................................Error! Bookmark not defined. Kriteria Penilaian : Error! Bookmark not defined. 𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ 𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = × 100 𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙 D. INTRUMEN PENILAIAN SIKAP Nama Satuan Pendidikan : SMP Negeri 1 Banyuwangi Tahun Pelajaran : 2020/2021 Kelas/Semester : IX / 2 Mata Pelajaran : IPA
  • 11. No. Nama Peserta Didik Rasa ingin tau Jujur Kerjasama Disiplin Menghargai Pendapat Skor 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1. 2. 3. 4 5 6 7 Rubrik: Komponen Indikator Nilai 1 2 3 4 Rasa Ingin Tahu Sebuah keinginan untuk memperoleh informasi tanpa adanya penghargaan ● Berani bertanya kepada guru apabila tidak mengerti ● Berani bertanya kepada antar teman satu kelas apabila tidak mengerti ● Berani bertanya kepada teman satu kelompok apabila tidak mengerti Semua indikator tidak terpenuhi 1 indikator terpenuhi 2 indikator terpenuhi 3 indikator terpenuhi
  • 12. Jujur, perilaku dapat dipercaya dalam perkataan, tindakan, dan pekerjaan. ● Tidak plagiat tugas peserta didik lain ● Membuat laporan atau presentasi apa adanya sesuai kondisi proyeknya ● Mengakui kesalahan atau kekurangan yang dimilikinya Semua indikator tidak terpenuhi 1 indikator terpenuhi 2 indikator terpenuhi 3 indikator terpenuhi Kerjasama, sikap dan tindakan yang dilakukan untuk mencapai tujuan bersama ● Tidak mendominasi di dalam kelas ● Berbagi informasi (sharing) kepada orang lain ● Membantu bila ada orang lain yang kesulitan Semua indikator tidak terpenuhi 1 indikator terpenuhi 2 indikator terpenuhi 3 indikator terpenuhi Disiplin, tindakan yang menunjukkan perilaku tertib dan patuh pada berbagai ketentuan dan peraturan. ● Masuk kelas tepat waktu ● Mematuhi tata tertib selama mata pelajaran berlangsung ● Menyelesaikan tugas tepat waktu sesuai ketentuan Semua indikator tidak terpenuhi 1 indikator terpenuhi 2 indikator terpenuhi 3 indikator terpenuhi Menghargai Pendapat ● Tidak mengganggu teman yang berbeda pendapat ● Menerima kesepakatan meskipun berbeda dengan pendapatnya ● Kesediaan untuk belajar dan (terbuka terhadap) keyakinan dan gagasan orang lain agar dapat memahami orang lain lebih baik Semua indikator tidak terpenuhi 1 indikator terpenuhi 2 indikator terpenuhi 3 indikator terpenuhi
  • 13. Rumus Pengolahan: Nilai akhir sikap diperoleh dari modus (skor yang sering muncul) dari keempat aspek sikap di atas. Kategori Nilai Sikap : Sangat baik : apabila memperoleh nilai akhir 4 Baik : apabila memperoleh nilai akhir 3 Cukup : apabila memperoleh nilai akhir 2 Kurang : apabila memperoleh nilai akhir 1 Rumus Konversi Nilai Sikap 𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ 𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = 𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙 × 100 E. INSTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN Pedoman Penskoran KRITERIA PENILAIAN SKOR MAKSIMAL Peserta didik dapat menjawab soal dengan benar 1 Peserta didik tidak dapat menjawab soal dengan benar 0
  • 14. Format Lembar Penilaian No. Nama Peserta didik Soal 1 Soal 2 Soal 3 ... Skor J K N J K N J K N J K N 1. Zieaf Aufafawaz A C 0 B B 1 A A 1 2. 3. …. ……. Keterangan: J = Jawaban Murid K = Kunci Jawaban N = Nilai Rumus Konversi Nilai: 𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉 𝒋𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒎𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒂𝒍 × 𝟏 F. Media pembelajaran Audio dan video : gawai yang di dalamnya mengaplikasikan voice note WA, google classroom, you tube, website, webmeet dan lain-lain