SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
Active Sharing Knowledge
Oleh :
Candra Maulana 18120005
Muhanif Romadon 18120038
Wahyu Dwi Hidayatul Fitri 18120047
Active sharing knowledge
“merupakan strategi belajar untuk
mengenalkan siswa kepada materi pelajaran
yang diajarkan dengan tujuan mendorong
siswa aktif berbagi informasi dan pengetahuan
kepada teman yang tidak bisa menyelesaikan
soalnya, dan pada akhirnya guru
menyampaikan topik-topik yang penting dari
hasil pengerjaan siswa dalam berbagi
pengetahuan pada mata pelajaran tersebut”1
[1] Dr. H. Hamruni, M.Si, Srategi dan Model-Model Pembelajaran Aktif Menyenangkan,
(Yogyakarta: Fakultas Tarbiyah UIN Sunan Kalijaga. 2009) hal. 265.
Tujuan Strategi Pembelajaran
Active Knowledge Sharing
Adapun kegunaan yang dapat diperoleh dari strategi
pembelajaran active knowledge sharing antara lain adalah
untuk menarik para peserta didik dengan segera kepada materi
pelajaran dan dapat digunakan untuk mengukur tingkat
pengetahuan para peserta didik.
Langkah-langkah Pembelajaran
Metode Active Knowledge Sharing
 langkah-langkah pembelajaran menggunakan metode active
knowledge sharing :
1. guru membagikan pertanyaan kepada siswa yang berhubungan dengan
materi yg akan di ajarkan
2. guru meminta siswa untuk menjawab pertanyaan tersebut dengan sebaik
mungkin
3. guru meminta siswa untuk mencaari jawaban dari pertanyaan yg mereka
tdk ketahui jawabannya ke siswa yg lain
4. guru menghimbau siswa untuk saling membantu
5. siswa disuruh kembali ke tempat duduk masing-masing dan mengulas
jawabannya
6. guru menggunakan informasi tersebut untuk jembatan menyampaikan
materi yang akan diajarkan
Kelebihan metode active
sharing knowledge
Menurut Ilyahu ulum https://docs.google.com/documents/d
kelebihan dari strategi active sharing knowledge yaitu :
1. Pengetahuan siswa akan lebih luas dan sifat verbalismenya akan
semakin berkurang.
2. Siswa lebih mendalami ilmu yang dipelajari dengan
pertimbangan dari berbagai sumber.
3. Lebih merangsang siswa dalam melakukan aktivitas belajar
individu atau kelompok.
4. Memperluas wawasan tentang suatu ilmu pengetahuan.
5. Menumbuhkan sikap sosial, dan solidaritas serta sistem belajar
yang komunikatif.
Kelemahan metode active
sharing knowledge
Adapun kelemahan strategi active knowledge sharing menurut
Ilyahul ulum dalam https://docs.google.com/document/d
antara lain:
1. Siswa sulit dikondisikan kecuali pada pembahasan yang
siswa suka dan kuasai saja.
2. Pengetahuan siswa yang masih minim sehingga proses
sharing kadang berjalan pasif.
3. Butuh persiapan yang matang bagi siswa untuk materi yang
belum diketahui siswa sama sekali.
Evaluasi Active sharing knowledge
Pada penerapan strategi pembelajaran kooperatif Active Knowledge Sharing
siswa tidak hanya berdiskusi dengan anggota didalam kelompoknya melainkan
saling berbagi pengetahuan dengan siswa antar kelompok yang diwakilkan oleh
seorang siswa. Siswa yang berpindah akan mendiskusikan mengenai
penyelesaian permasalahan ataupun pertanyaan, pada saat ini siswa akan saling
bertanya, menjawab pertanyaan, mengajukan pendapat dan saling berbagi
pengetahuan yang telah didiskusikan dalam kelompok mengenai topik yang
sedang dibahas serta membandingkan hasil diskusi kelompoknya dengan hasil
diskusi kelompok yang ia datangi, dengan begitu siswa akan mudah menerima
dan memahami materi pelajaran karena mereka mengkontruksi sendiri
pengetahuannya sehingga diharapkan strategi pembelajaran Active Knowledge
Sharing dapat meningkatkan prestasi belajar siswa
Daftar Pustaka
 http://digilib.unila.ac.id/22911/2/SKRIPSI%20TANPA%20BAB%20P
EMBAHASAN.pdf
 http://digilib.uinsby.ac.id/7790/3/bab%202.pdf
 http://rikiantobaeng.blogspot.com/2013/06/langkah-langkah-
pembelajaran.html?m=1
 Ihyahul, Ulum. Google Document.
https://docs.google.com/document/d diakses 20-12-2015. Pukul
19.30 WIB.
 https://www.google.co.id/url?sa=t&source=web&rct=j&url=https:
//media.neliti.com/media/publications/206176-penerapan-
strategi-pembelajaran-active-
k.pdf&ved=2ahUKEwj9pO6Bj4_qAhWLXCsKHUA_BLgQFjABegQID
BAI&usg=AOvVaw10ZKzLD1vxmXAwnKyF1d_p
 Sutaryo. 2008. Strategi Pembelajaran Active Knowledge Sharing.
KGPAI. Bondowoso

More Related Content

What's hot

Model kooperatif tipe jigsaw
Model kooperatif tipe jigsawModel kooperatif tipe jigsaw
Model kooperatif tipe jigsaw
Yuslipah
 
PPA_Penentuan Kegiatan Belajar Mengajar (KBM)
PPA_Penentuan Kegiatan Belajar Mengajar (KBM)PPA_Penentuan Kegiatan Belajar Mengajar (KBM)
PPA_Penentuan Kegiatan Belajar Mengajar (KBM)
Kholifatun azizah
 
1. kontrak silabus dan sap perkembangan anak 1
1. kontrak silabus dan sap perkembangan anak 11. kontrak silabus dan sap perkembangan anak 1
1. kontrak silabus dan sap perkembangan anak 1
Masriqon Masriqon
 
Teori Belajar dan Pembelajaran (10 - 12)--kegiatan_pembelajaran
Teori Belajar dan Pembelajaran (10 - 12)--kegiatan_pembelajaranTeori Belajar dan Pembelajaran (10 - 12)--kegiatan_pembelajaran
Teori Belajar dan Pembelajaran (10 - 12)--kegiatan_pembelajaran
jayamartha
 
Pembelajaran inquiry dan discovery
Pembelajaran inquiry dan discoveryPembelajaran inquiry dan discovery
Pembelajaran inquiry dan discovery
Dewi Fitri
 
MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION DAN JIGSAW II
MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION DAN JIGSAW IIMODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION DAN JIGSAW II
MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION DAN JIGSAW II
dina suci
 
Luthfi haliyatun nisa'
Luthfi haliyatun nisa'Luthfi haliyatun nisa'
Luthfi haliyatun nisa'
LuthfiNisa
 

What's hot (19)

Modul media pembelajaran
Modul media pembelajaranModul media pembelajaran
Modul media pembelajaran
 
KOMPETENSI ABAD 21 DAN PARADIGMA PEMBELAJARAN ABAD 21
KOMPETENSI ABAD 21 DAN PARADIGMA PEMBELAJARAN ABAD 21KOMPETENSI ABAD 21 DAN PARADIGMA PEMBELAJARAN ABAD 21
KOMPETENSI ABAD 21 DAN PARADIGMA PEMBELAJARAN ABAD 21
 
Model kooperatif tipe jigsaw
Model kooperatif tipe jigsawModel kooperatif tipe jigsaw
Model kooperatif tipe jigsaw
 
PPA_Penentuan Kegiatan Belajar Mengajar (KBM)
PPA_Penentuan Kegiatan Belajar Mengajar (KBM)PPA_Penentuan Kegiatan Belajar Mengajar (KBM)
PPA_Penentuan Kegiatan Belajar Mengajar (KBM)
 
PP PAIKEM Euis Juniarti Dewi (0903620)
PP PAIKEM Euis Juniarti Dewi (0903620)PP PAIKEM Euis Juniarti Dewi (0903620)
PP PAIKEM Euis Juniarti Dewi (0903620)
 
Nht yatin dr 1006578
Nht yatin dr 1006578Nht yatin dr 1006578
Nht yatin dr 1006578
 
Inkuiry bruner aritmatika
Inkuiry bruner aritmatikaInkuiry bruner aritmatika
Inkuiry bruner aritmatika
 
Perbandingan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Gallery walk dengan Tipe Lear...
Perbandingan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Gallery walk dengan Tipe Lear...Perbandingan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Gallery walk dengan Tipe Lear...
Perbandingan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Gallery walk dengan Tipe Lear...
 
1. kontrak silabus dan sap perkembangan anak 1
1. kontrak silabus dan sap perkembangan anak 11. kontrak silabus dan sap perkembangan anak 1
1. kontrak silabus dan sap perkembangan anak 1
 
Teori Belajar dan Pembelajaran (10 - 12)--kegiatan_pembelajaran
Teori Belajar dan Pembelajaran (10 - 12)--kegiatan_pembelajaranTeori Belajar dan Pembelajaran (10 - 12)--kegiatan_pembelajaran
Teori Belajar dan Pembelajaran (10 - 12)--kegiatan_pembelajaran
 
Pembelajaran inquiry dan discovery
Pembelajaran inquiry dan discoveryPembelajaran inquiry dan discovery
Pembelajaran inquiry dan discovery
 
Pembelajaran terintegrasi
Pembelajaran terintegrasiPembelajaran terintegrasi
Pembelajaran terintegrasi
 
Pengertian model inquiry based learning versi 2
Pengertian model inquiry based learning versi 2Pengertian model inquiry based learning versi 2
Pengertian model inquiry based learning versi 2
 
MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION DAN JIGSAW II
MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION DAN JIGSAW IIMODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION DAN JIGSAW II
MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION DAN JIGSAW II
 
Pendekatan Inovatif Contextual Learning
Pendekatan Inovatif Contextual LearningPendekatan Inovatif Contextual Learning
Pendekatan Inovatif Contextual Learning
 
Pp pkn
Pp pknPp pkn
Pp pkn
 
Pkp
PkpPkp
Pkp
 
Luthfi haliyatun nisa'
Luthfi haliyatun nisa'Luthfi haliyatun nisa'
Luthfi haliyatun nisa'
 
Metodologi Pengajaran
Metodologi PengajaranMetodologi Pengajaran
Metodologi Pengajaran
 

Similar to Active sharing knowledge

Lk. 2.1 ekplorasi alternatif solusi - Copy.docx
Lk. 2.1 ekplorasi alternatif solusi - Copy.docxLk. 2.1 ekplorasi alternatif solusi - Copy.docx
Lk. 2.1 ekplorasi alternatif solusi - Copy.docx
JunaiHunter
 
Pembelajaran aktif dalam pendidikan moral
Pembelajaran aktif dalam pendidikan moralPembelajaran aktif dalam pendidikan moral
Pembelajaran aktif dalam pendidikan moral
Normarini Norzan
 
Metode pemelajaran unit
Metode pemelajaran unitMetode pemelajaran unit
Metode pemelajaran unit
Rizal Fahmi
 
Group Investigation ppt
Group Investigation pptGroup Investigation ppt
Group Investigation ppt
Muhamad Yogi
 
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pdf
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pdfLK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pdf
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pdf
neno38
 
LK 2.1 ANISSATUNNISWAH.docx
LK 2.1 ANISSATUNNISWAH.docxLK 2.1 ANISSATUNNISWAH.docx
LK 2.1 ANISSATUNNISWAH.docx
LrbSekuro
 
MODEL-MODEL MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF.ppt
MODEL-MODEL MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF.pptMODEL-MODEL MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF.ppt
MODEL-MODEL MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF.ppt
ZuhriyyahHidayati2
 

Similar to Active sharing knowledge (20)

Pendekatan pembelajaran kelompok besar, sedang, kecil, dan pendekatan pembela...
Pendekatan pembelajaran kelompok besar, sedang, kecil, dan pendekatan pembela...Pendekatan pembelajaran kelompok besar, sedang, kecil, dan pendekatan pembela...
Pendekatan pembelajaran kelompok besar, sedang, kecil, dan pendekatan pembela...
 
Lk. 2.1 ekplorasi alternatif solusi - Copy.docx
Lk. 2.1 ekplorasi alternatif solusi - Copy.docxLk. 2.1 ekplorasi alternatif solusi - Copy.docx
Lk. 2.1 ekplorasi alternatif solusi - Copy.docx
 
Pkp
PkpPkp
Pkp
 
LK 2.1.docx
LK 2.1.docxLK 2.1.docx
LK 2.1.docx
 
Pembelajaran aktif dalam pendidikan moral
Pembelajaran aktif dalam pendidikan moralPembelajaran aktif dalam pendidikan moral
Pembelajaran aktif dalam pendidikan moral
 
Metode pemelajaran unit
Metode pemelajaran unitMetode pemelajaran unit
Metode pemelajaran unit
 
Group Investigation ppt
Group Investigation pptGroup Investigation ppt
Group Investigation ppt
 
Think pair-share fix
Think pair-share fixThink pair-share fix
Think pair-share fix
 
Metode pembelajaran aktif
Metode pembelajaran aktifMetode pembelajaran aktif
Metode pembelajaran aktif
 
Konsep pembelajaran
Konsep pembelajaranKonsep pembelajaran
Konsep pembelajaran
 
Metode Pemmbelajaran yang Berpusat pada Siswa
Metode Pemmbelajaran yang Berpusat pada SiswaMetode Pemmbelajaran yang Berpusat pada Siswa
Metode Pemmbelajaran yang Berpusat pada Siswa
 
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pdf
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pdfLK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pdf
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pdf
 
A
AA
A
 
LK 2.1 ANISSATUNNISWAH.docx
LK 2.1 ANISSATUNNISWAH.docxLK 2.1 ANISSATUNNISWAH.docx
LK 2.1 ANISSATUNNISWAH.docx
 
Presentation Transcript.docx
Presentation Transcript.docxPresentation Transcript.docx
Presentation Transcript.docx
 
1946956.ppt
1946956.ppt1946956.ppt
1946956.ppt
 
Kekurangan dan kelebihan menggunakan metode inkuiri
Kekurangan dan kelebihan menggunakan metode inkuiriKekurangan dan kelebihan menggunakan metode inkuiri
Kekurangan dan kelebihan menggunakan metode inkuiri
 
Slide pertemuan ke 2
Slide pertemuan ke 2Slide pertemuan ke 2
Slide pertemuan ke 2
 
ibva.pdf
ibva.pdfibva.pdf
ibva.pdf
 
MODEL-MODEL MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF.ppt
MODEL-MODEL MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF.pptMODEL-MODEL MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF.ppt
MODEL-MODEL MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF.ppt
 

Active sharing knowledge

  • 1. Active Sharing Knowledge Oleh : Candra Maulana 18120005 Muhanif Romadon 18120038 Wahyu Dwi Hidayatul Fitri 18120047
  • 2. Active sharing knowledge “merupakan strategi belajar untuk mengenalkan siswa kepada materi pelajaran yang diajarkan dengan tujuan mendorong siswa aktif berbagi informasi dan pengetahuan kepada teman yang tidak bisa menyelesaikan soalnya, dan pada akhirnya guru menyampaikan topik-topik yang penting dari hasil pengerjaan siswa dalam berbagi pengetahuan pada mata pelajaran tersebut”1 [1] Dr. H. Hamruni, M.Si, Srategi dan Model-Model Pembelajaran Aktif Menyenangkan, (Yogyakarta: Fakultas Tarbiyah UIN Sunan Kalijaga. 2009) hal. 265.
  • 3. Tujuan Strategi Pembelajaran Active Knowledge Sharing Adapun kegunaan yang dapat diperoleh dari strategi pembelajaran active knowledge sharing antara lain adalah untuk menarik para peserta didik dengan segera kepada materi pelajaran dan dapat digunakan untuk mengukur tingkat pengetahuan para peserta didik.
  • 4. Langkah-langkah Pembelajaran Metode Active Knowledge Sharing  langkah-langkah pembelajaran menggunakan metode active knowledge sharing : 1. guru membagikan pertanyaan kepada siswa yang berhubungan dengan materi yg akan di ajarkan 2. guru meminta siswa untuk menjawab pertanyaan tersebut dengan sebaik mungkin 3. guru meminta siswa untuk mencaari jawaban dari pertanyaan yg mereka tdk ketahui jawabannya ke siswa yg lain 4. guru menghimbau siswa untuk saling membantu 5. siswa disuruh kembali ke tempat duduk masing-masing dan mengulas jawabannya 6. guru menggunakan informasi tersebut untuk jembatan menyampaikan materi yang akan diajarkan
  • 5. Kelebihan metode active sharing knowledge Menurut Ilyahu ulum https://docs.google.com/documents/d kelebihan dari strategi active sharing knowledge yaitu : 1. Pengetahuan siswa akan lebih luas dan sifat verbalismenya akan semakin berkurang. 2. Siswa lebih mendalami ilmu yang dipelajari dengan pertimbangan dari berbagai sumber. 3. Lebih merangsang siswa dalam melakukan aktivitas belajar individu atau kelompok. 4. Memperluas wawasan tentang suatu ilmu pengetahuan. 5. Menumbuhkan sikap sosial, dan solidaritas serta sistem belajar yang komunikatif.
  • 6. Kelemahan metode active sharing knowledge Adapun kelemahan strategi active knowledge sharing menurut Ilyahul ulum dalam https://docs.google.com/document/d antara lain: 1. Siswa sulit dikondisikan kecuali pada pembahasan yang siswa suka dan kuasai saja. 2. Pengetahuan siswa yang masih minim sehingga proses sharing kadang berjalan pasif. 3. Butuh persiapan yang matang bagi siswa untuk materi yang belum diketahui siswa sama sekali.
  • 7. Evaluasi Active sharing knowledge Pada penerapan strategi pembelajaran kooperatif Active Knowledge Sharing siswa tidak hanya berdiskusi dengan anggota didalam kelompoknya melainkan saling berbagi pengetahuan dengan siswa antar kelompok yang diwakilkan oleh seorang siswa. Siswa yang berpindah akan mendiskusikan mengenai penyelesaian permasalahan ataupun pertanyaan, pada saat ini siswa akan saling bertanya, menjawab pertanyaan, mengajukan pendapat dan saling berbagi pengetahuan yang telah didiskusikan dalam kelompok mengenai topik yang sedang dibahas serta membandingkan hasil diskusi kelompoknya dengan hasil diskusi kelompok yang ia datangi, dengan begitu siswa akan mudah menerima dan memahami materi pelajaran karena mereka mengkontruksi sendiri pengetahuannya sehingga diharapkan strategi pembelajaran Active Knowledge Sharing dapat meningkatkan prestasi belajar siswa
  • 8. Daftar Pustaka  http://digilib.unila.ac.id/22911/2/SKRIPSI%20TANPA%20BAB%20P EMBAHASAN.pdf  http://digilib.uinsby.ac.id/7790/3/bab%202.pdf  http://rikiantobaeng.blogspot.com/2013/06/langkah-langkah- pembelajaran.html?m=1  Ihyahul, Ulum. Google Document. https://docs.google.com/document/d diakses 20-12-2015. Pukul 19.30 WIB.  https://www.google.co.id/url?sa=t&source=web&rct=j&url=https: //media.neliti.com/media/publications/206176-penerapan- strategi-pembelajaran-active- k.pdf&ved=2ahUKEwj9pO6Bj4_qAhWLXCsKHUA_BLgQFjABegQID BAI&usg=AOvVaw10ZKzLD1vxmXAwnKyF1d_p  Sutaryo. 2008. Strategi Pembelajaran Active Knowledge Sharing. KGPAI. Bondowoso