SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
Komunikasi dan Keamanan
Data
Tujuan Pembelajaran
๐Ÿž… Siswa mampu menjelaskan tentang komunikasi data
๐Ÿž… Siswa mampu mendeskripsikan proses komunikasi data antar computer/perangkat
๐Ÿž… Siswa mampu menggambarkan protocol dengan beberapa layer
Komunikasi Data
๐Ÿž… Proses pengiriman dan penerimaan data dari dua komputer yang terhubung dalam
suatu jaringan, baik jaringan kabel (LAN) maupun jaringan yang lebih luas seperti MAN,
WAN maupun internet.
๐Ÿž… Membutuhkan beberapa aplikasi untuk memastikan data yang terkirim sampai tujuan
dengan benar.
MACAM-MACAM KOMUNIKASI DATA
1. Simplex Data dikirimkan hanya kesatu arah saja. Pengirim dan penerima
tugasnya tetap. Metode ini paling jarang digunakan dalam sistem
komunikasi data. Contoh :Komunikasi siaran radio (radio broadcasting),
Komunikasi siaran televisi, radio panggil (pager)
2. Half Duflex (HDX) Data dapat dikirimkan ke-2 arah secara bergantian. Pada
metode ini trdapat turn around time, yaitu :waktu yang diperlukan
mengganti arah transfer data. Contoh :Chatting, Sort Massage Service
(SMS), komunikasi pada radio dua arah (H/T, radio panggil polisi, dan lain-
lain).
3. Full Duflex (FDX) Data kirimkan dan diterima secara bersamaan. Contoh :
Komunikasi menggunakan :telepon, hand phone (mobile phone)
Media jaringan komunikasi data
๐Ÿž… Melalui Infrastruktur Terestrial
Menggunakan media kabel dan nirkabel sebagai aksesnya. Membutuhkan
biaya yang tinggi untuk membangun infrastruktur jenis ini. Beberapa
layanan yang termasuk teresterial antara lain: Sambungan Data Langsung
(SDL),Frame Relay, VPN Multi Service dan Sambungan Komunikasi Data Paket
(SKDP).
๐Ÿž… Melalui Satelit
Menggunakan satelit sebagai aksesnya. Biasanya wilayah yang dicakup akses
satelit lebih luas dan mampu menjangkau lokasi yang tidak memungkinkan dibangunnya
infrastruktur terestrial namun membutuhkan waktu yang lama untuk berlangsungnya
proses komunikasi. Kelemahan lain dari komunikasi via satelit adalah adanya gangguan
yang disebabkan oleh radiasi gelombang matahari (Sun Outage).
Media komunikasi data
Komponen komunikasi data
1.Penghantar/pengirim, adalah piranti yang mengirimkan data
2.Penerima, adalah piranti yang menerima data
3.Data, adalah informasi yang akan dipindahkan
4.Media pengiriman, adalah media atau saluran yang digunakan untuk
mengirimkan data
5. Protokol, adalah aturan-aturan yang berfungsi untuk menyelaraskan
hubungan
Aplikasi komunikasi data
๐Ÿž… Dalam proses komunikasi data antara dua komputer dilakukan dengan menggunakan
aplikasi yang berupa protokol-protokol.
๐Ÿž… Protokol adalah aturan-aturan yang membuat dua computer saling mengerti satu
dengan yang lain.
๐Ÿž… Protokol dapat disebut juga Bahasa komunikasi computer.
๐Ÿž… Salah satu prortokol komunikasi data yang banyak digunakan untuk menangani
komunikasi data dalam area yang luas adalah TCP/IP atau Transfer Control
Protokol/Internet Protokol.
Lapisan dalam TCP/IP
๐Ÿž… Application Layer berfungsi sebagai interface (antarmuka) antara pengguna dengan
data
๐Ÿž… Transport Layer berfungsi untuk mengadakan komunikasi antara dua host/computer
๐Ÿž… Internet Layer terdiri dari protocol IP,ARP dan ICMP, protocol IP berfungsi menyampaikan
paket data ke alamat yang tepat, ARP berfungsi menemukan alamat hardware dari
computer yang terletak pada jaringan yang sama sedangkan ICMP digunakan untuk
mengirimkan pesan dan melaporkan kegagalan pengiriman data.
๐Ÿž… Network Interface Layer berfungsi untuk mengirimkan dan menerima data dari media fisik
jaringan yang dapat berupa kabel jaringan, serat optic, atau gelombang radio.
Illuastrasi komunikasi data
Gambar proses komunikasi data dengan TCP/IPdengan
beberapa layer
Refleksi Materi
silahkan klik link berikut ini untuk mengerjakan refleksi ya!
https://bit.ly/refleksi_komunikasi_data
1. Jelaskan pengertian komunikasi data!
2. Termasuk jenis komunikasi data apakah Ketika kita melakukan percakapan melalui HP
atau telepon?
3. Jelaskan mengapa kita lebih memilih protocol TCP/IP dibandingkan dengan protocol
yang lain!
4. Analogikan peran protocol dalam proses komunikasi data!
5. Gambarkan lapisan-lapisan layer dalam protocol TCP/IP
Semoga Sukses !!!!!

More Related Content

Similar to Komunikasi-Data.pptx

Pertemuan 1.pptx
Pertemuan 1.pptxPertemuan 1.pptx
Pertemuan 1.pptxThony78
ย 
komunikasidata-140402053411-phpapp02 (1).pdf
komunikasidata-140402053411-phpapp02 (1).pdfkomunikasidata-140402053411-phpapp02 (1).pdf
komunikasidata-140402053411-phpapp02 (1).pdfAnisaAulia62
ย 
Komunikasi data
Komunikasi dataKomunikasi data
Komunikasi data5104
ย 
Bagian 2 Sistem Konukias
Bagian 2 Sistem KonukiasBagian 2 Sistem Konukias
Bagian 2 Sistem KonukiasAiny Sara
ย 
Miswanto - Pengantar Komunikasi Data dan Jaringan Komputer
Miswanto - Pengantar Komunikasi Data dan Jaringan KomputerMiswanto - Pengantar Komunikasi Data dan Jaringan Komputer
Miswanto - Pengantar Komunikasi Data dan Jaringan Komputerbelajarkomputer
ย 
Ermala Handayani_18311035_SI18E
Ermala Handayani_18311035_SI18EErmala Handayani_18311035_SI18E
Ermala Handayani_18311035_SI18EErmalaHandayani
ย 
Komunikasi_data_dan_Jaringan_Komputer (1).pptx
Komunikasi_data_dan_Jaringan_Komputer (1).pptxKomunikasi_data_dan_Jaringan_Komputer (1).pptx
Komunikasi_data_dan_Jaringan_Komputer (1).pptxAkunGame110
ย 
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, telekomunikasi, internet...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, telekomunikasi, internet...Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, telekomunikasi, internet...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, telekomunikasi, internet...WidyaAyundaPutri
ย 
Komunikasi Dengan OSI Layer
Komunikasi Dengan OSI LayerKomunikasi Dengan OSI Layer
Komunikasi Dengan OSI LayerRowell Ronny
ย 
01 pendahuluan komunikasi data
01 pendahuluan komunikasi data01 pendahuluan komunikasi data
01 pendahuluan komunikasi dataFerry Satriawan
ย 
Ade Rahman 18311006 SI18B
Ade Rahman 18311006 SI18BAde Rahman 18311006 SI18B
Ade Rahman 18311006 SI18Baderahman007
ย 
Teori dasar komunikasi data
Teori dasar komunikasi dataTeori dasar komunikasi data
Teori dasar komunikasi datakhoerul umam
ย 
18311075 akhsan jundi - si18 a jarkom
18311075   akhsan jundi - si18 a jarkom18311075   akhsan jundi - si18 a jarkom
18311075 akhsan jundi - si18 a jarkomAKHSANJUNDIMahasiswa
ย 
Pengantar Jaringan dan Komunikasi Data
Pengantar Jaringan dan Komunikasi DataPengantar Jaringan dan Komunikasi Data
Pengantar Jaringan dan Komunikasi Datakartiria sonata
ย 
Jaringan komputer
Jaringan komputerJaringan komputer
Jaringan komputerMelody Grace
ย 
Sherli Tri Anggraini_18311026_SI18A_Jarkom_Tugas1
Sherli Tri Anggraini_18311026_SI18A_Jarkom_Tugas1Sherli Tri Anggraini_18311026_SI18A_Jarkom_Tugas1
Sherli Tri Anggraini_18311026_SI18A_Jarkom_Tugas1SherliTriAnggraini
ย 

Similar to Komunikasi-Data.pptx (20)

Pertemuan 1.pptx
Pertemuan 1.pptxPertemuan 1.pptx
Pertemuan 1.pptx
ย 
komunikasidata-140402053411-phpapp02 (1).pdf
komunikasidata-140402053411-phpapp02 (1).pdfkomunikasidata-140402053411-phpapp02 (1).pdf
komunikasidata-140402053411-phpapp02 (1).pdf
ย 
Komunikasi data
Komunikasi dataKomunikasi data
Komunikasi data
ย 
Bagian 2 Sistem Konukias
Bagian 2 Sistem KonukiasBagian 2 Sistem Konukias
Bagian 2 Sistem Konukias
ย 
Miswanto - Pengantar Komunikasi Data dan Jaringan Komputer
Miswanto - Pengantar Komunikasi Data dan Jaringan KomputerMiswanto - Pengantar Komunikasi Data dan Jaringan Komputer
Miswanto - Pengantar Komunikasi Data dan Jaringan Komputer
ย 
Ermala Handayani_18311035_SI18E
Ermala Handayani_18311035_SI18EErmala Handayani_18311035_SI18E
Ermala Handayani_18311035_SI18E
ย 
Komunikasi_data_dan_Jaringan_Komputer (1).pptx
Komunikasi_data_dan_Jaringan_Komputer (1).pptxKomunikasi_data_dan_Jaringan_Komputer (1).pptx
Komunikasi_data_dan_Jaringan_Komputer (1).pptx
ย 
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, telekomunikasi, internet...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, telekomunikasi, internet...Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, telekomunikasi, internet...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, telekomunikasi, internet...
ย 
komunikasi data
komunikasi datakomunikasi data
komunikasi data
ย 
Komunikasi Dengan OSI Layer
Komunikasi Dengan OSI LayerKomunikasi Dengan OSI Layer
Komunikasi Dengan OSI Layer
ย 
01 pendahuluan komunikasi data
01 pendahuluan komunikasi data01 pendahuluan komunikasi data
01 pendahuluan komunikasi data
ย 
Ade Rahman 18311006 SI18B
Ade Rahman 18311006 SI18BAde Rahman 18311006 SI18B
Ade Rahman 18311006 SI18B
ย 
komunikasi data.pptx
komunikasi data.pptxkomunikasi data.pptx
komunikasi data.pptx
ย 
Teori dasar komunikasi data
Teori dasar komunikasi dataTeori dasar komunikasi data
Teori dasar komunikasi data
ย 
18311075 akhsan jundi - si18 a jarkom
18311075   akhsan jundi - si18 a jarkom18311075   akhsan jundi - si18 a jarkom
18311075 akhsan jundi - si18 a jarkom
ย 
Pengantar Jaringan dan Komunikasi Data
Pengantar Jaringan dan Komunikasi DataPengantar Jaringan dan Komunikasi Data
Pengantar Jaringan dan Komunikasi Data
ย 
Tugas komdat 1
Tugas komdat 1Tugas komdat 1
Tugas komdat 1
ย 
Tugas komdat 1
Tugas komdat 1Tugas komdat 1
Tugas komdat 1
ย 
Jaringan komputer
Jaringan komputerJaringan komputer
Jaringan komputer
ย 
Sherli Tri Anggraini_18311026_SI18A_Jarkom_Tugas1
Sherli Tri Anggraini_18311026_SI18A_Jarkom_Tugas1Sherli Tri Anggraini_18311026_SI18A_Jarkom_Tugas1
Sherli Tri Anggraini_18311026_SI18A_Jarkom_Tugas1
ย 

Recently uploaded

442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
ย 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
ย 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
ย 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatArfiGraphy
ย 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
ย 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
ย 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
ย 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
ย 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
ย 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
ย 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
ย 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
ย 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
ย 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
ย 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
ย 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
ย 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
ย 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
ย 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
ย 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
ย 

Recently uploaded (20)

442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
ย 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
ย 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
ย 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
ย 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
ย 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
ย 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
ย 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
ย 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
ย 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
ย 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
ย 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ย 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
ย 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
ย 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
ย 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
ย 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
ย 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
ย 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
ย 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
ย 

Komunikasi-Data.pptx

  • 2. Tujuan Pembelajaran ๐Ÿž… Siswa mampu menjelaskan tentang komunikasi data ๐Ÿž… Siswa mampu mendeskripsikan proses komunikasi data antar computer/perangkat ๐Ÿž… Siswa mampu menggambarkan protocol dengan beberapa layer
  • 3. Komunikasi Data ๐Ÿž… Proses pengiriman dan penerimaan data dari dua komputer yang terhubung dalam suatu jaringan, baik jaringan kabel (LAN) maupun jaringan yang lebih luas seperti MAN, WAN maupun internet. ๐Ÿž… Membutuhkan beberapa aplikasi untuk memastikan data yang terkirim sampai tujuan dengan benar.
  • 4. MACAM-MACAM KOMUNIKASI DATA 1. Simplex Data dikirimkan hanya kesatu arah saja. Pengirim dan penerima tugasnya tetap. Metode ini paling jarang digunakan dalam sistem komunikasi data. Contoh :Komunikasi siaran radio (radio broadcasting), Komunikasi siaran televisi, radio panggil (pager) 2. Half Duflex (HDX) Data dapat dikirimkan ke-2 arah secara bergantian. Pada metode ini trdapat turn around time, yaitu :waktu yang diperlukan mengganti arah transfer data. Contoh :Chatting, Sort Massage Service (SMS), komunikasi pada radio dua arah (H/T, radio panggil polisi, dan lain- lain). 3. Full Duflex (FDX) Data kirimkan dan diterima secara bersamaan. Contoh : Komunikasi menggunakan :telepon, hand phone (mobile phone)
  • 5. Media jaringan komunikasi data ๐Ÿž… Melalui Infrastruktur Terestrial Menggunakan media kabel dan nirkabel sebagai aksesnya. Membutuhkan biaya yang tinggi untuk membangun infrastruktur jenis ini. Beberapa layanan yang termasuk teresterial antara lain: Sambungan Data Langsung (SDL),Frame Relay, VPN Multi Service dan Sambungan Komunikasi Data Paket (SKDP). ๐Ÿž… Melalui Satelit Menggunakan satelit sebagai aksesnya. Biasanya wilayah yang dicakup akses satelit lebih luas dan mampu menjangkau lokasi yang tidak memungkinkan dibangunnya infrastruktur terestrial namun membutuhkan waktu yang lama untuk berlangsungnya proses komunikasi. Kelemahan lain dari komunikasi via satelit adalah adanya gangguan yang disebabkan oleh radiasi gelombang matahari (Sun Outage).
  • 7. Komponen komunikasi data 1.Penghantar/pengirim, adalah piranti yang mengirimkan data 2.Penerima, adalah piranti yang menerima data 3.Data, adalah informasi yang akan dipindahkan 4.Media pengiriman, adalah media atau saluran yang digunakan untuk mengirimkan data 5. Protokol, adalah aturan-aturan yang berfungsi untuk menyelaraskan hubungan
  • 8. Aplikasi komunikasi data ๐Ÿž… Dalam proses komunikasi data antara dua komputer dilakukan dengan menggunakan aplikasi yang berupa protokol-protokol. ๐Ÿž… Protokol adalah aturan-aturan yang membuat dua computer saling mengerti satu dengan yang lain. ๐Ÿž… Protokol dapat disebut juga Bahasa komunikasi computer. ๐Ÿž… Salah satu prortokol komunikasi data yang banyak digunakan untuk menangani komunikasi data dalam area yang luas adalah TCP/IP atau Transfer Control Protokol/Internet Protokol.
  • 9. Lapisan dalam TCP/IP ๐Ÿž… Application Layer berfungsi sebagai interface (antarmuka) antara pengguna dengan data ๐Ÿž… Transport Layer berfungsi untuk mengadakan komunikasi antara dua host/computer ๐Ÿž… Internet Layer terdiri dari protocol IP,ARP dan ICMP, protocol IP berfungsi menyampaikan paket data ke alamat yang tepat, ARP berfungsi menemukan alamat hardware dari computer yang terletak pada jaringan yang sama sedangkan ICMP digunakan untuk mengirimkan pesan dan melaporkan kegagalan pengiriman data. ๐Ÿž… Network Interface Layer berfungsi untuk mengirimkan dan menerima data dari media fisik jaringan yang dapat berupa kabel jaringan, serat optic, atau gelombang radio.
  • 11. Gambar proses komunikasi data dengan TCP/IPdengan beberapa layer
  • 12. Refleksi Materi silahkan klik link berikut ini untuk mengerjakan refleksi ya! https://bit.ly/refleksi_komunikasi_data 1. Jelaskan pengertian komunikasi data! 2. Termasuk jenis komunikasi data apakah Ketika kita melakukan percakapan melalui HP atau telepon? 3. Jelaskan mengapa kita lebih memilih protocol TCP/IP dibandingkan dengan protocol yang lain! 4. Analogikan peran protocol dalam proses komunikasi data! 5. Gambarkan lapisan-lapisan layer dalam protocol TCP/IP