SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
Download to read offline
Nama Mahasiswa : Muhammad Nur Cholish
Dosen Pengampu : Prof. Dr. Ir.Hapzi Ali, MM, CMA
NIM : 55117110135
FORUM
Banyak perusahaan-perusahaan di Indonesia yang menjual sebagian besar sahamnya ke pihak asing seperti Indosat
dan lainnya. Sementara perusahaan ini sangat strategis dan awalnya di bangun dari sumberdaya Bangsa ini. Begitu
juga perusahaan-perusahaan yang beroperasi di Indonesia yang menggali sumberdaya dan kekayaan bumi
Indonesia tetapi sebagian besar sahamnya dimiliki asing seperti Free Port misalya.
Dari contoh 2 kasus ini menurut saudara kenapa bisa terjadi dan bagaimana kritik saudara akan hal ini serta
bagaimana pula solusinya sehingga sumberdaya yang di miliki Indonesia sebesar-besarnya untuk kesejahteraan
rakyatnya.
Contoh kasus 1.
Kenapa bisa terjadi seperti itu? Karena waktu itu alasan penjualan indosat kepihak asing adalah karena untuk
menutupi kekurangan APBN yang defisit pada waktu itu karena masih dalam imbas krisis moneter tahun 1998.
Kritik untuk hal ini? Kenapa harus dijual dengan dalih menyelamatkan APBN sebab dengan cara lain harusnya bisa
diperjuangkan aset negara yang waktu itu memang menjadi andalan pemerintah dalam sisi ketahanan Geografis
Indonesia.
Saran? Mungkin waktu itu akan berita berbeda jika saham indosat ini dikelola pemerintah dengan meminjam uang
kepada bank dunia dan meningkatkan kinerja BUMN ini dan bisa sekaligus mengelola sumber saya alam dan
manusia dengan maksimal dengan cara yang lebih mandiri dengan begitu laba yang dihasilkan akan semakin
bertambah untuk menutupi kekurangan APBN saat itu yang menjadi issu hangat alasan dijualnya indosat. Saat ini
sudah jangan ada fikiran lagi untuk membeli indosat karena Qatar Telcom pun pasti akan memberikan harga tinggi
untuk menjual aset ini yang harus difikirkan adalah membangun yang masih dimiliki perusahaan indonesia dengan
memaksimalkan kekuatan yang ada untuk menyaingi indosat.
Contoh kasus 2.
Kenapa bisa terjadi seperti itu? Karena saat perjanjian awal dengan pemerintah Indonesia sudah tidak ada saham
terbuka yang di edarkan pada bursa efek indonesia jadi masyarakat umum tidak bisa memiliki sebagian saham
freeport dan pemerintah sendiri pada waktu tidak cukup tegas dengan pembagian keuntungan dan nilai saham
yang wajib dimiliki oleh pemerintah.
Kritik untuk hal ini? Tidak tegasnya peraturan yang dibuat oleh pemerintah Indonesia dan DPR dalam mengatur
tentang pertambangan yang ada di Indonesia.
Saran? Sudah cukup bagus yang dilakukan oleh pemerintah era sekarang tentang pelepasan nilai saham freeport
sebesar 51% untuk pemerintah Indonesia dan pembangunan semelter disini nantinya diusahakan bisa mengambil
mayoritas nilai saham freeport lebih lagi dengan begitu penyerapan sumber daya alam dan manusia nya sendiri
semakin banyak dengan begitu bisa mensejahterakan masyarakat secara luas karena sayang potensi Indonesia
dengan sumber daya alam dan manusia yang berlimpah kalau tidak dikelola sendiri untuk mensejahterakan
masyarakatnya sendiri.
QUIS
Apa yang dimaksud dengan Pemegang saham?
Pemegang saham adalah seseorang atau badan hukum yang secara sah memiliki satu atau lebih saham pada
perusahaan. Para pemegang saham adalah pemilik dari perusahaan tersebut. Perusahaan yang terdaftar dalam
bursa efek berusaha untuk meningkatkan harga sahamnya. Konsep pemegang saham adalah sebuah teori bahwa
perusahaan hanya memiliki tanggung jawab kepada para pemegang sahamnya dan pemiliknya, dan seharusnya
bekerja demi keuntungan mereka.
Apa saja hak dan kewajiban pemegang saham?
Adapun hak pemegang saham adalah sebagai berikut:
1. Menghadiri dan mengeluarkan suara dalam Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) untuk memilih Direksi
dan/atau Komisaris.
2. Menerima pembayaran dividen dan sisa kekayaan hasil likuidasi.
3. Hak untuk memberikan suara (biasanya satu suara per saham yang dimiliki) dalam hal seperti pemilihan
dewan direksi.
4. Hak untuk pembagian dari pendapatan perusahaan.
5. Hak untuk membeli saham baru yang dikeluarkan oleh perusahaan.
6. Hak terhadap aset perusahaan pada saat likuidasi perusahaan.
7. Hak - hak lainnya yang tercatat di Anggaran Dasar.
KEWAJIBAN yang harus dipenuhi oleh pemilik saham adalah:
1. Membayar saham yang sudah di beli T+3 (3 hari setelah transaksi beli saham).
2. Membayar bunga keterlambatan jika terlambat membayar di T+3 , bunga dihitung perhari.
3. Membayar fee saat bertransaksi beli dan close posisi.
Bagaimanakah Pemegang saham mengendalikan Perusahaannya
1. Menentukan diangkat dan diberhentikannya direksi atau komisaris; atau
2. Melakukan perubahan anggaran dasar.
DAFTAR PUSTAKA
1. https://id.wikipedia.org/wiki/Pemegang_saham , (05 Oktober 2017 Pukul 23.00)
2. http://www.gresnews.com/berita/tips/1035299-hak-dan-kewajiban-pemegang-saham-perusahaan/0/ ,
(05 Oktober 2017 Pukul 23.30)

More Related Content

Similar to Be & gg, muhammad nur cholish, prof. dr. ir.hapzi ali, mm, cma, business ethics and good governance, shareholders and the markets for corporate control, universitas mercu buana, 2017

BE & GG, purwono sutoyo, hapzi ali, Kritik terhadap kasus Privatisasi Indosat...
BE & GG, purwono sutoyo, hapzi ali, Kritik terhadap kasus Privatisasi Indosat...BE & GG, purwono sutoyo, hapzi ali, Kritik terhadap kasus Privatisasi Indosat...
BE & GG, purwono sutoyo, hapzi ali, Kritik terhadap kasus Privatisasi Indosat...Ipung Sutoyo
 
BUMN BUMS BUMD KOPERASI ekonomi KELAS XI bab UNIT 8
BUMN BUMS BUMD KOPERASI ekonomi KELAS XI bab UNIT 8BUMN BUMS BUMD KOPERASI ekonomi KELAS XI bab UNIT 8
BUMN BUMS BUMD KOPERASI ekonomi KELAS XI bab UNIT 8Johan Setiawan
 
Pelaku sistem ekonomi pancasila
Pelaku sistem ekonomi pancasilaPelaku sistem ekonomi pancasila
Pelaku sistem ekonomi pancasilaUmi Pujiati
 
Contoh bumn bank indonesia
Contoh bumn bank indonesiaContoh bumn bank indonesia
Contoh bumn bank indonesiaHery Heriot
 
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 1.pptx
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 1.pptxMedia Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 1.pptx
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 1.pptxsmansabongomeme
 
Hukum bumn dan perusahaan negara
Hukum bumn dan perusahaan negaraHukum bumn dan perusahaan negara
Hukum bumn dan perusahaan negaramailinursal
 
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Shareholders and the markets for corporate...
BE & GG, Poltak Bobby,  Hapzi Ali, Shareholders and the markets for corporate...BE & GG, Poltak Bobby,  Hapzi Ali, Shareholders and the markets for corporate...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Shareholders and the markets for corporate...Bobby Sirait
 
perusahaan dan badan usaha
perusahaan dan badan usahaperusahaan dan badan usaha
perusahaan dan badan usahaAdi Rachmanto
 
Hbl agnes monica,hapzi ali,bentuk bentuk badan usaha dan perseroan terbatas,...
Hbl agnes monica,hapzi  ali,bentuk bentuk badan usaha dan perseroan terbatas,...Hbl agnes monica,hapzi  ali,bentuk bentuk badan usaha dan perseroan terbatas,...
Hbl agnes monica,hapzi ali,bentuk bentuk badan usaha dan perseroan terbatas,...AgnesMonica14
 
BE & GG, eko agus nurhadi, hapzi ali, shareholders and the markets for corpor...
BE & GG, eko agus nurhadi, hapzi ali, shareholders and the markets for corpor...BE & GG, eko agus nurhadi, hapzi ali, shareholders and the markets for corpor...
BE & GG, eko agus nurhadi, hapzi ali, shareholders and the markets for corpor...Eko Agus Nurhadi
 
1, BE & GG, Andreas Fabian Pramuditya, Hapzi Ali, Ethical Issues of Human...
1, BE & GG, Andreas Fabian Pramuditya, Hapzi Ali, Ethical Issues of Human...1, BE & GG, Andreas Fabian Pramuditya, Hapzi Ali, Ethical Issues of Human...
1, BE & GG, Andreas Fabian Pramuditya, Hapzi Ali, Ethical Issues of Human...AndreasFabianPramudi
 

Similar to Be & gg, muhammad nur cholish, prof. dr. ir.hapzi ali, mm, cma, business ethics and good governance, shareholders and the markets for corporate control, universitas mercu buana, 2017 (20)

BE & GG, purwono sutoyo, hapzi ali, Kritik terhadap kasus Privatisasi Indosat...
BE & GG, purwono sutoyo, hapzi ali, Kritik terhadap kasus Privatisasi Indosat...BE & GG, purwono sutoyo, hapzi ali, Kritik terhadap kasus Privatisasi Indosat...
BE & GG, purwono sutoyo, hapzi ali, Kritik terhadap kasus Privatisasi Indosat...
 
BUMN BUMS BUMD KOPERASI ekonomi KELAS XI bab UNIT 8
BUMN BUMS BUMD KOPERASI ekonomi KELAS XI bab UNIT 8BUMN BUMS BUMD KOPERASI ekonomi KELAS XI bab UNIT 8
BUMN BUMS BUMD KOPERASI ekonomi KELAS XI bab UNIT 8
 
Hukum dagang pres
Hukum dagang presHukum dagang pres
Hukum dagang pres
 
Bab 8 badan usaha
Bab 8 badan usahaBab 8 badan usaha
Bab 8 badan usaha
 
Bab 8 badan usaha xii ips
Bab 8 badan usaha xii ipsBab 8 badan usaha xii ips
Bab 8 badan usaha xii ips
 
Pelaku sistem ekonomi pancasila
Pelaku sistem ekonomi pancasilaPelaku sistem ekonomi pancasila
Pelaku sistem ekonomi pancasila
 
Contoh bumn bank indonesia
Contoh bumn bank indonesiaContoh bumn bank indonesia
Contoh bumn bank indonesia
 
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 1.pptx
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 1.pptxMedia Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 1.pptx
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 1.pptx
 
Hukum bumn dan perusahaan negara
Hukum bumn dan perusahaan negaraHukum bumn dan perusahaan negara
Hukum bumn dan perusahaan negara
 
P3 - Modul_Ekuitas.docx
P3 - Modul_Ekuitas.docxP3 - Modul_Ekuitas.docx
P3 - Modul_Ekuitas.docx
 
BUMN, BUMS & Koperasi
BUMN, BUMS & KoperasiBUMN, BUMS & Koperasi
BUMN, BUMS & Koperasi
 
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Shareholders and the markets for corporate...
BE & GG, Poltak Bobby,  Hapzi Ali, Shareholders and the markets for corporate...BE & GG, Poltak Bobby,  Hapzi Ali, Shareholders and the markets for corporate...
BE & GG, Poltak Bobby, Hapzi Ali, Shareholders and the markets for corporate...
 
perusahaan dan badan usaha
perusahaan dan badan usahaperusahaan dan badan usaha
perusahaan dan badan usaha
 
Hbl agnes monica,hapzi ali,bentuk bentuk badan usaha dan perseroan terbatas,...
Hbl agnes monica,hapzi  ali,bentuk bentuk badan usaha dan perseroan terbatas,...Hbl agnes monica,hapzi  ali,bentuk bentuk badan usaha dan perseroan terbatas,...
Hbl agnes monica,hapzi ali,bentuk bentuk badan usaha dan perseroan terbatas,...
 
BE & GG, eko agus nurhadi, hapzi ali, shareholders and the markets for corpor...
BE & GG, eko agus nurhadi, hapzi ali, shareholders and the markets for corpor...BE & GG, eko agus nurhadi, hapzi ali, shareholders and the markets for corpor...
BE & GG, eko agus nurhadi, hapzi ali, shareholders and the markets for corpor...
 
Kuliah 2 bentuk badan usaha
Kuliah 2 bentuk badan usahaKuliah 2 bentuk badan usaha
Kuliah 2 bentuk badan usaha
 
Jenis dan Bentuk Badan Usaha
Jenis dan Bentuk Badan UsahaJenis dan Bentuk Badan Usaha
Jenis dan Bentuk Badan Usaha
 
Presentasi migas
Presentasi migasPresentasi migas
Presentasi migas
 
1, BE & GG, Andreas Fabian Pramuditya, Hapzi Ali, Ethical Issues of Human...
1, BE & GG, Andreas Fabian Pramuditya, Hapzi Ali, Ethical Issues of Human...1, BE & GG, Andreas Fabian Pramuditya, Hapzi Ali, Ethical Issues of Human...
1, BE & GG, Andreas Fabian Pramuditya, Hapzi Ali, Ethical Issues of Human...
 
Perbandingan BUMN, BUMS dan koperasi - (Bab 6).pptx
Perbandingan BUMN, BUMS dan koperasi - (Bab 6).pptxPerbandingan BUMN, BUMS dan koperasi - (Bab 6).pptx
Perbandingan BUMN, BUMS dan koperasi - (Bab 6).pptx
 

Recently uploaded

Sosialisasi Pelaporan Proyeksi Target dan Realiasi Capaian Output TA 2024
Sosialisasi Pelaporan Proyeksi Target dan Realiasi Capaian Output TA 2024Sosialisasi Pelaporan Proyeksi Target dan Realiasi Capaian Output TA 2024
Sosialisasi Pelaporan Proyeksi Target dan Realiasi Capaian Output TA 202420NurKhusnaFahrani
 
Financial Behavior Financial behavior mempelajari bagaimana manusia secara ac...
Financial Behavior Financial behavior mempelajari bagaimana manusia secara ac...Financial Behavior Financial behavior mempelajari bagaimana manusia secara ac...
Financial Behavior Financial behavior mempelajari bagaimana manusia secara ac...SofyanSyamsuddin
 
MATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptx
MATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptxMATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptx
MATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptxDenzbaguseNugroho
 
Materi Kuliah Kebijakan Ekonomi Makro_.pptx
Materi Kuliah Kebijakan Ekonomi Makro_.pptxMateri Kuliah Kebijakan Ekonomi Makro_.pptx
Materi Kuliah Kebijakan Ekonomi Makro_.pptxtajapeda
 
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptxSosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptxgulieglue
 
MATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdf
MATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdfMATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdf
MATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdfIndahPuspitaMaharani1
 
PPT PENGANGGARAN MODAL MK MANAJEMEN KEUANGAN
PPT PENGANGGARAN MODAL MK MANAJEMEN KEUANGANPPT PENGANGGARAN MODAL MK MANAJEMEN KEUANGAN
PPT PENGANGGARAN MODAL MK MANAJEMEN KEUANGANDwiAyuSitiHartinah
 
BAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJA
BAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJABAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJA
BAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJANoorAmelia4
 
KELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptx
KELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptxKELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptx
KELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptxUPPKBGUYANGAN
 

Recently uploaded (14)

Sosialisasi Pelaporan Proyeksi Target dan Realiasi Capaian Output TA 2024
Sosialisasi Pelaporan Proyeksi Target dan Realiasi Capaian Output TA 2024Sosialisasi Pelaporan Proyeksi Target dan Realiasi Capaian Output TA 2024
Sosialisasi Pelaporan Proyeksi Target dan Realiasi Capaian Output TA 2024
 
Financial Behavior Financial behavior mempelajari bagaimana manusia secara ac...
Financial Behavior Financial behavior mempelajari bagaimana manusia secara ac...Financial Behavior Financial behavior mempelajari bagaimana manusia secara ac...
Financial Behavior Financial behavior mempelajari bagaimana manusia secara ac...
 
MATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptx
MATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptxMATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptx
MATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptx
 
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di SurabayaObat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
 
Materi Kuliah Kebijakan Ekonomi Makro_.pptx
Materi Kuliah Kebijakan Ekonomi Makro_.pptxMateri Kuliah Kebijakan Ekonomi Makro_.pptx
Materi Kuliah Kebijakan Ekonomi Makro_.pptx
 
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptxSosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
 
MATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdf
MATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdfMATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdf
MATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdf
 
PPT PENGANGGARAN MODAL MK MANAJEMEN KEUANGAN
PPT PENGANGGARAN MODAL MK MANAJEMEN KEUANGANPPT PENGANGGARAN MODAL MK MANAJEMEN KEUANGAN
PPT PENGANGGARAN MODAL MK MANAJEMEN KEUANGAN
 
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
 
Klinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953 Klinik Aborsi Di Palembang
Klinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953  Klinik Aborsi Di PalembangKlinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953  Klinik Aborsi Di Palembang
Klinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953 Klinik Aborsi Di Palembang
 
BAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJA
BAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJABAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJA
BAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJA
 
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
 
KELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptx
KELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptxKELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptx
KELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptx
 
Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Cytotec asli...
Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Cytotec asli...Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Cytotec asli...
Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Cytotec asli...
 

Be & gg, muhammad nur cholish, prof. dr. ir.hapzi ali, mm, cma, business ethics and good governance, shareholders and the markets for corporate control, universitas mercu buana, 2017

  • 1. Nama Mahasiswa : Muhammad Nur Cholish Dosen Pengampu : Prof. Dr. Ir.Hapzi Ali, MM, CMA NIM : 55117110135 FORUM Banyak perusahaan-perusahaan di Indonesia yang menjual sebagian besar sahamnya ke pihak asing seperti Indosat dan lainnya. Sementara perusahaan ini sangat strategis dan awalnya di bangun dari sumberdaya Bangsa ini. Begitu juga perusahaan-perusahaan yang beroperasi di Indonesia yang menggali sumberdaya dan kekayaan bumi Indonesia tetapi sebagian besar sahamnya dimiliki asing seperti Free Port misalya. Dari contoh 2 kasus ini menurut saudara kenapa bisa terjadi dan bagaimana kritik saudara akan hal ini serta bagaimana pula solusinya sehingga sumberdaya yang di miliki Indonesia sebesar-besarnya untuk kesejahteraan rakyatnya. Contoh kasus 1. Kenapa bisa terjadi seperti itu? Karena waktu itu alasan penjualan indosat kepihak asing adalah karena untuk menutupi kekurangan APBN yang defisit pada waktu itu karena masih dalam imbas krisis moneter tahun 1998. Kritik untuk hal ini? Kenapa harus dijual dengan dalih menyelamatkan APBN sebab dengan cara lain harusnya bisa diperjuangkan aset negara yang waktu itu memang menjadi andalan pemerintah dalam sisi ketahanan Geografis Indonesia. Saran? Mungkin waktu itu akan berita berbeda jika saham indosat ini dikelola pemerintah dengan meminjam uang kepada bank dunia dan meningkatkan kinerja BUMN ini dan bisa sekaligus mengelola sumber saya alam dan manusia dengan maksimal dengan cara yang lebih mandiri dengan begitu laba yang dihasilkan akan semakin bertambah untuk menutupi kekurangan APBN saat itu yang menjadi issu hangat alasan dijualnya indosat. Saat ini sudah jangan ada fikiran lagi untuk membeli indosat karena Qatar Telcom pun pasti akan memberikan harga tinggi untuk menjual aset ini yang harus difikirkan adalah membangun yang masih dimiliki perusahaan indonesia dengan memaksimalkan kekuatan yang ada untuk menyaingi indosat. Contoh kasus 2. Kenapa bisa terjadi seperti itu? Karena saat perjanjian awal dengan pemerintah Indonesia sudah tidak ada saham terbuka yang di edarkan pada bursa efek indonesia jadi masyarakat umum tidak bisa memiliki sebagian saham freeport dan pemerintah sendiri pada waktu tidak cukup tegas dengan pembagian keuntungan dan nilai saham yang wajib dimiliki oleh pemerintah. Kritik untuk hal ini? Tidak tegasnya peraturan yang dibuat oleh pemerintah Indonesia dan DPR dalam mengatur tentang pertambangan yang ada di Indonesia. Saran? Sudah cukup bagus yang dilakukan oleh pemerintah era sekarang tentang pelepasan nilai saham freeport sebesar 51% untuk pemerintah Indonesia dan pembangunan semelter disini nantinya diusahakan bisa mengambil
  • 2. mayoritas nilai saham freeport lebih lagi dengan begitu penyerapan sumber daya alam dan manusia nya sendiri semakin banyak dengan begitu bisa mensejahterakan masyarakat secara luas karena sayang potensi Indonesia dengan sumber daya alam dan manusia yang berlimpah kalau tidak dikelola sendiri untuk mensejahterakan masyarakatnya sendiri. QUIS Apa yang dimaksud dengan Pemegang saham? Pemegang saham adalah seseorang atau badan hukum yang secara sah memiliki satu atau lebih saham pada perusahaan. Para pemegang saham adalah pemilik dari perusahaan tersebut. Perusahaan yang terdaftar dalam bursa efek berusaha untuk meningkatkan harga sahamnya. Konsep pemegang saham adalah sebuah teori bahwa perusahaan hanya memiliki tanggung jawab kepada para pemegang sahamnya dan pemiliknya, dan seharusnya bekerja demi keuntungan mereka. Apa saja hak dan kewajiban pemegang saham? Adapun hak pemegang saham adalah sebagai berikut: 1. Menghadiri dan mengeluarkan suara dalam Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) untuk memilih Direksi dan/atau Komisaris. 2. Menerima pembayaran dividen dan sisa kekayaan hasil likuidasi. 3. Hak untuk memberikan suara (biasanya satu suara per saham yang dimiliki) dalam hal seperti pemilihan dewan direksi. 4. Hak untuk pembagian dari pendapatan perusahaan. 5. Hak untuk membeli saham baru yang dikeluarkan oleh perusahaan. 6. Hak terhadap aset perusahaan pada saat likuidasi perusahaan. 7. Hak - hak lainnya yang tercatat di Anggaran Dasar. KEWAJIBAN yang harus dipenuhi oleh pemilik saham adalah: 1. Membayar saham yang sudah di beli T+3 (3 hari setelah transaksi beli saham). 2. Membayar bunga keterlambatan jika terlambat membayar di T+3 , bunga dihitung perhari. 3. Membayar fee saat bertransaksi beli dan close posisi. Bagaimanakah Pemegang saham mengendalikan Perusahaannya 1. Menentukan diangkat dan diberhentikannya direksi atau komisaris; atau 2. Melakukan perubahan anggaran dasar. DAFTAR PUSTAKA 1. https://id.wikipedia.org/wiki/Pemegang_saham , (05 Oktober 2017 Pukul 23.00)