SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
Download to read offline
Pertanyaan Kreatif
Menggunakan Unsur ADIKSIMBA
(Apa - DI mana - Kapan - SIapa - Mengapa - BAgaimana)
Lisda Hilya Aeni
Topik 3
Tujuan
Pembelajaran
Siswa dapat menghasilkan pertanyaan
kreatif (ADIKSIMBA - Apa, DImana,
Kapan, SIapa, Mengapa, BAgaimana)
Siswa dapat menciptakan skenario dari
pertanyaan-pertanyaan yang dibuat
Image source: hfis.wordpress.com
ADIKSIMBA
5W1H
(APA, DI MANA, KAPAN, SIAPA, MENGAPA, BAGAIMANA)
(WHAT, WHERE, WHEN, WHO, WHY, HOW)
atau
Adalah unsur yang digunakan untuk memahami inti dari sebuah
peristiwa yang terjadi. Unsur ini dapat digunakan untuk menjamin
bahwa sebuah informasi dapat tersampaikan dengan baik.
Unsur APA (WHAT) akan menjawab pertanyaan seputar
apa yang sedang terjadi, dan untuk mengumpulkan fakta
sebanyak-banyaknya tentang suatu kejadian.
Contoh:
Apa yang sedang terjadi di sana?
Apa dampak dari pandemi Covid-19?
Apa Pandemi Covid-19 akan menimbulkan kerugian?
APA (WHAT)
Source:
Haerah, A. S. 2019. Pengertian 5W1H. [online]. [Available at https://medium.com/@beritaagushaerah/pengertian-5w-1h-penjelasan-dan-contoh-teks-mengandung-5w-1h-58ab1485640b]
Unsur DI MANA (WHERE) akan menjawab pertanyaan
seputar tempat kejadian sebuah peristiwa.
Contoh:
Di mana lokasi kejadian pembunuhan itu?
Di mana penyebaran Covid-19 tercepat?
Di mana vaksin Covid-19 dibuat saat ini?
Source:
Haerah, A. S. 2019. Pengertian 5W1H. [online]. [Available at https://medium.com/@beritaagushaerah/pengertian-5w-1h-penjelasan-dan-contoh-teks-mengandung-5w-1h-58ab1485640b]
DI MANA (WHERE)
Unsur KAPAN (WHEN) akan memberikan jawaban berupa
keterangan waktu tentang suatu kejadian.
Contoh:
Kapan aksi demo itu terjadi?
Kapan vaksin Covid-19 ditemukan?
Kapan kita bisa belajar tatap muka di sekolah?
Source:
Haerah, A. S. 2019. Pengertian 5W1H. [online]. [Available at https://medium.com/@beritaagushaerah/pengertian-5w-1h-penjelasan-dan-contoh-teks-mengandung-5w-1h-58ab1485640b]
KAPAN (WHEN)
Unsur SIAPA (WHO) akan memberikan informasi seputar
pelaku atau orang-orang orang yang terlibat dalam suatu
kejadian. Kita akan mengetahui siapa saja yang terlibat di
dalam kejadian itu.
Contoh:
Siapa yang bertanggung jawab atas kejadian ini?
Siapa orang yang pertama kali terkena Covid-19?,
Siapa korban yang terbunuh dalam kejadian itu?
Source:
Haerah, A. S. 2019. Pengertian 5W1H. [online]. [Available at https://medium.com/@beritaagushaerah/pengertian-5w-1h-penjelasan-dan-contoh-teks-mengandung-5w-1h-58ab1485640b]
SIAPA (WHO)
Contoh:
Mengapa pandemi covid-19 ini belum berakhir?
Mengapa sekolah tatap muka belum dimulai?
Mengapa pembelajaran online terasa membosankan?
Unsur MENGAPA (WHY) akan menjelaskan sebab, alasan, atau
latar belakang suatu peristiwa bisa terjadi.
Source:
Haerah, A. S. 2019. Pengertian 5W1H. [online]. [Available at https://medium.com/@beritaagushaerah/pengertian-5w-1h-penjelasan-dan-contoh-teks-mengandung-5w-1h-58ab1485640b]
MENGAPA (WHY)
Unsur BAGAIMANA (HOW) akan menjelaskan bagaimana
proses terjadinya suatu peristiwa. Unsur ini akan membantu
kita memahami alur cerita, serta mendukung pernyataan
atas unsur why yang telah dijabarkan sebelumnya.
Contoh:
Bagaimana agar pembelajaran online tidak terasa membosankan?
Bagaimana pandemi Covid-19 ini bisa terjadi?
Bagaimana jika pembelajaran tatap muka dilaksanakan saat pandemi?
Source:
Haerah, A. S. 2019. Pengertian 5W1H. [online]. [Available at https://medium.com/@beritaagushaerah/pengertian-5w-1h-penjelasan-dan-contoh-teks-mengandung-5w-1h-58ab1485640b]
BAGAIMANA (HOW)
Tulis Cerita atau Esai
dari Pertanyaan-
Pertanyaan Tersebut
Source: A Thinking Routine from Project Zero, Harvard Graduate School of Education: Creative Questions, 2019
Minimal 3 kalimat
Pikirkan ide baru yang
antimainstream dari
pertanyaan dan cerita
yang kamu buat!
untuk menyelesaikan permasalahan yang ada
Source: A Thinking Routine from Project Zero, Harvard Graduate School of Education: Creative Questions, 2019
APA yang sedang dilakukan
anak itu?
DI MANA anak itu berada?
KAPAN foto ini diambil?
SIAPA anak yang berada di
foto ini?
MENGAPA anak ini
menundukan kepalanya?
BAGAIMANA anak itu bisa
menunjukkan reaksi seperti
kelelahan?
Contoh Penerapan Unsur ADIKSIMBA
pada Suatu Kejadian
Image source: kompas.com
Anak yang berada di foto ini
adalah siswa sekolah. Selama masa
pandemi, siswa ini harus belajar
online dari rumah. Sudah berbulan-
bulan pembelajaran online
dilakukan, tugas sekolah terus
bertambah. Hal ini membuat siswa
tersebut kelelahan dan merasa
bosan. Ia juga merindukan suasana
pembelajaran di sekolah seperti
dulu, bertemu teman dan guru.
Dalam hatinya, ia berharap semoga
pandemi segera berakhir, sehingga
ia dapat kembali belajar di sekolah.
Menulis Cerita dari
Pertanyaan-Pertanyaan
Sebelumnya
Image source: kompas.com
Ide antimanistream
berupa pertanyaan/pernyataan
dari permasalahan sebelumnya
Image source: kompas.com
Bagaimana mengatasi rasa
bosan dalam belajar online?
Apa penyebab siswa cepat
bosan saat belajar online?
Apa ada anak yang lebih
menyukai belajar online
daripada offline?
Pertanyaan
Aplikasi untuk mengatasi
kebosanan dalam belajar
Alat evaluasi untuk mengukur
kebosanan
Aplikasi belajar online yang
menyenangkan
Cara mengajar guru yang
membosankan
Pernyataan
NOW IT'S
YOUR TURN
Cari topik (dari kejadian yang kamu temui
di kehidupan sehari-hari)
Buat pertanyaan kreatif menggunakan
unsur ADIKSIMBA (Apa, Di mana, Kapan,
Siapa, Mengapa, Bagaimana)
Tulis ceritanya, dan ciptakan ide-ide
antimainstream untuk topik kamu
Cek Tugas Kelas untuk Topik ke 3
di Google Classroom

More Related Content

What's hot

Teknologi (Model ASSURE) topik 3.pptx
Teknologi (Model ASSURE) topik 3.pptxTeknologi (Model ASSURE) topik 3.pptx
Teknologi (Model ASSURE) topik 3.pptxRickyRisma1
 
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptxRuang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptxRestuPranantyo1
 
AKSI NYATA TOPIK 3.pptx
AKSI NYATA TOPIK 3.pptxAKSI NYATA TOPIK 3.pptx
AKSI NYATA TOPIK 3.pptxTriutariF1s
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?.pdfMuhamad Yogi
 
1. 2. petunjuk penggunaan modul
1. 2. petunjuk penggunaan modul1. 2. petunjuk penggunaan modul
1. 2. petunjuk penggunaan modulDian Sari
 
Aksi Nyata Topik 1 Merdeka Belajar Iwan sumantri.pdf
Aksi Nyata Topik 1  Merdeka Belajar Iwan sumantri.pdfAksi Nyata Topik 1  Merdeka Belajar Iwan sumantri.pdf
Aksi Nyata Topik 1 Merdeka Belajar Iwan sumantri.pdfIwanSumantri7
 
memahami Understanding by Design
memahami Understanding by Designmemahami Understanding by Design
memahami Understanding by DesignSMK Negeri 6 Malang
 
6. metode permainan dalam pembelajaran bhs indo.
6. metode permainan dalam pembelajaran bhs indo.6. metode permainan dalam pembelajaran bhs indo.
6. metode permainan dalam pembelajaran bhs indo.Faris Rusli
 
Topik 1. Teknologi Baru dalam Pengajaran dan Pembelajaran
 Topik 1. Teknologi Baru dalam Pengajaran dan Pembelajaran Topik 1. Teknologi Baru dalam Pengajaran dan Pembelajaran
Topik 1. Teknologi Baru dalam Pengajaran dan PembelajaranTanakGadang
 
Kelompok 5_TBPP_Ruang Kolaborasi (Topik 1) (1).pdf
Kelompok 5_TBPP_Ruang Kolaborasi (Topik 1) (1).pdfKelompok 5_TBPP_Ruang Kolaborasi (Topik 1) (1).pdf
Kelompok 5_TBPP_Ruang Kolaborasi (Topik 1) (1).pdfzhenkekamahendra
 
KEYAKINAN KELAS
KEYAKINAN KELASKEYAKINAN KELAS
KEYAKINAN KELASAlQariah
 
Jaring jaring Bangun Ruang Kelas 5
Jaring jaring Bangun Ruang Kelas 5Jaring jaring Bangun Ruang Kelas 5
Jaring jaring Bangun Ruang Kelas 5Eko Supriyadi
 
Ruang Kolaborasi Topik 4 Asesmen I.pptx
Ruang Kolaborasi Topik 4 Asesmen I.pptxRuang Kolaborasi Topik 4 Asesmen I.pptx
Ruang Kolaborasi Topik 4 Asesmen I.pptxFaridajulinda
 
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah 2.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah 2.docxLK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah 2.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah 2.docxssuser5d03bc
 
unggah ruang kolaborasi topik 4 perlu edit.docx
unggah ruang kolaborasi topik 4 perlu edit.docxunggah ruang kolaborasi topik 4 perlu edit.docx
unggah ruang kolaborasi topik 4 perlu edit.docxUMIZAENAB1
 
Aksi Nyata Keyakinan Kelas.pdf
Aksi Nyata Keyakinan Kelas.pdfAksi Nyata Keyakinan Kelas.pdf
Aksi Nyata Keyakinan Kelas.pdfAriWidodo29
 
Topik 1 - Aksi Nyata Merdeka Belajar.pdf
Topik 1 - Aksi Nyata Merdeka Belajar.pdfTopik 1 - Aksi Nyata Merdeka Belajar.pdf
Topik 1 - Aksi Nyata Merdeka Belajar.pdfAhmadFaqihShalahuddi
 
Implementasi Kurikulum Merdeka.pptx
Implementasi Kurikulum Merdeka.pptxImplementasi Kurikulum Merdeka.pptx
Implementasi Kurikulum Merdeka.pptxFarahDybha1
 
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah mutia.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah mutia.docxLK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah mutia.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah mutia.docxmutia171878
 
Topik 1_ Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
Topik 1_  Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdfTopik 1_  Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
Topik 1_ Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdfsteffaniemalauhollo
 

What's hot (20)

Teknologi (Model ASSURE) topik 3.pptx
Teknologi (Model ASSURE) topik 3.pptxTeknologi (Model ASSURE) topik 3.pptx
Teknologi (Model ASSURE) topik 3.pptx
 
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptxRuang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
 
AKSI NYATA TOPIK 3.pptx
AKSI NYATA TOPIK 3.pptxAKSI NYATA TOPIK 3.pptx
AKSI NYATA TOPIK 3.pptx
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?.pdf
 
1. 2. petunjuk penggunaan modul
1. 2. petunjuk penggunaan modul1. 2. petunjuk penggunaan modul
1. 2. petunjuk penggunaan modul
 
Aksi Nyata Topik 1 Merdeka Belajar Iwan sumantri.pdf
Aksi Nyata Topik 1  Merdeka Belajar Iwan sumantri.pdfAksi Nyata Topik 1  Merdeka Belajar Iwan sumantri.pdf
Aksi Nyata Topik 1 Merdeka Belajar Iwan sumantri.pdf
 
memahami Understanding by Design
memahami Understanding by Designmemahami Understanding by Design
memahami Understanding by Design
 
6. metode permainan dalam pembelajaran bhs indo.
6. metode permainan dalam pembelajaran bhs indo.6. metode permainan dalam pembelajaran bhs indo.
6. metode permainan dalam pembelajaran bhs indo.
 
Topik 1. Teknologi Baru dalam Pengajaran dan Pembelajaran
 Topik 1. Teknologi Baru dalam Pengajaran dan Pembelajaran Topik 1. Teknologi Baru dalam Pengajaran dan Pembelajaran
Topik 1. Teknologi Baru dalam Pengajaran dan Pembelajaran
 
Kelompok 5_TBPP_Ruang Kolaborasi (Topik 1) (1).pdf
Kelompok 5_TBPP_Ruang Kolaborasi (Topik 1) (1).pdfKelompok 5_TBPP_Ruang Kolaborasi (Topik 1) (1).pdf
Kelompok 5_TBPP_Ruang Kolaborasi (Topik 1) (1).pdf
 
KEYAKINAN KELAS
KEYAKINAN KELASKEYAKINAN KELAS
KEYAKINAN KELAS
 
Jaring jaring Bangun Ruang Kelas 5
Jaring jaring Bangun Ruang Kelas 5Jaring jaring Bangun Ruang Kelas 5
Jaring jaring Bangun Ruang Kelas 5
 
Ruang Kolaborasi Topik 4 Asesmen I.pptx
Ruang Kolaborasi Topik 4 Asesmen I.pptxRuang Kolaborasi Topik 4 Asesmen I.pptx
Ruang Kolaborasi Topik 4 Asesmen I.pptx
 
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah 2.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah 2.docxLK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah 2.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah 2.docx
 
unggah ruang kolaborasi topik 4 perlu edit.docx
unggah ruang kolaborasi topik 4 perlu edit.docxunggah ruang kolaborasi topik 4 perlu edit.docx
unggah ruang kolaborasi topik 4 perlu edit.docx
 
Aksi Nyata Keyakinan Kelas.pdf
Aksi Nyata Keyakinan Kelas.pdfAksi Nyata Keyakinan Kelas.pdf
Aksi Nyata Keyakinan Kelas.pdf
 
Topik 1 - Aksi Nyata Merdeka Belajar.pdf
Topik 1 - Aksi Nyata Merdeka Belajar.pdfTopik 1 - Aksi Nyata Merdeka Belajar.pdf
Topik 1 - Aksi Nyata Merdeka Belajar.pdf
 
Implementasi Kurikulum Merdeka.pptx
Implementasi Kurikulum Merdeka.pptxImplementasi Kurikulum Merdeka.pptx
Implementasi Kurikulum Merdeka.pptx
 
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah mutia.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah mutia.docxLK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah mutia.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah mutia.docx
 
Topik 1_ Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
Topik 1_  Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdfTopik 1_  Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
Topik 1_ Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
 

Similar to Pertanyaan Kreatif - ADIKSIMBA

4 Levels of Questions
4 Levels of Questions4 Levels of Questions
4 Levels of QuestionsLisda Hilya
 
Ngabaso ruang ramah anak (kandi sekarwulan)
Ngabaso ruang ramah anak (kandi sekarwulan)Ngabaso ruang ramah anak (kandi sekarwulan)
Ngabaso ruang ramah anak (kandi sekarwulan)YunitaIndriani6
 
Modul eksploitasi seksual anak online ecpat (anak)
Modul eksploitasi seksual anak online ecpat (anak)Modul eksploitasi seksual anak online ecpat (anak)
Modul eksploitasi seksual anak online ecpat (anak)ECPAT Indonesia
 
PROSES SOSIALISASI
PROSES SOSIALISASIPROSES SOSIALISASI
PROSES SOSIALISASIRidwanEspede
 
Modul Smart School Online Untuk Orang Tua “Eksploitasi Seksual Anak di Ranah ...
Modul Smart School Online Untuk Orang Tua “Eksploitasi Seksual Anak di Ranah ...Modul Smart School Online Untuk Orang Tua “Eksploitasi Seksual Anak di Ranah ...
Modul Smart School Online Untuk Orang Tua “Eksploitasi Seksual Anak di Ranah ...ECPAT Indonesia
 
Modul P5 Bangunlah jiwa dan raga bullying.pptx
Modul P5 Bangunlah jiwa dan raga  bullying.pptxModul P5 Bangunlah jiwa dan raga  bullying.pptx
Modul P5 Bangunlah jiwa dan raga bullying.pptxMaszukiMaszuki
 
Facebook as a learning tool
Facebook as a learning toolFacebook as a learning tool
Facebook as a learning toolHendry Sugara
 
Modul Pelatihan Pencegahan Kejahatan Seksual Anak Online bagi Organisasi Perl...
Modul Pelatihan Pencegahan Kejahatan Seksual Anak Online bagi Organisasi Perl...Modul Pelatihan Pencegahan Kejahatan Seksual Anak Online bagi Organisasi Perl...
Modul Pelatihan Pencegahan Kejahatan Seksual Anak Online bagi Organisasi Perl...literasi digital
 
Modul Pelatihan Pencegahan Eksploitasi Seksual Anak Online Untuk Organisasi P...
Modul Pelatihan Pencegahan Eksploitasi Seksual Anak Online Untuk Organisasi P...Modul Pelatihan Pencegahan Eksploitasi Seksual Anak Online Untuk Organisasi P...
Modul Pelatihan Pencegahan Eksploitasi Seksual Anak Online Untuk Organisasi P...ECPAT Indonesia
 
Ujian nasional (kekhawatiraan & ritual cuci kaki)
Ujian nasional (kekhawatiraan & ritual cuci kaki)Ujian nasional (kekhawatiraan & ritual cuci kaki)
Ujian nasional (kekhawatiraan & ritual cuci kaki)Sofyan Verink
 
Tugas resensi artikel jurnal puspa lestari
Tugas resensi artikel jurnal puspa lestariTugas resensi artikel jurnal puspa lestari
Tugas resensi artikel jurnal puspa lestariPuspalestari01
 
MARI BELAJAR KATA TANYA.pdf
MARI BELAJAR KATA TANYA.pdfMARI BELAJAR KATA TANYA.pdf
MARI BELAJAR KATA TANYA.pdfNaufalNordin3
 
PPT Seminar Biologi_Diah Pratiwi Nurdin.pptx
PPT Seminar Biologi_Diah Pratiwi Nurdin.pptxPPT Seminar Biologi_Diah Pratiwi Nurdin.pptx
PPT Seminar Biologi_Diah Pratiwi Nurdin.pptxDiahPratiwi43
 
PERTANYAAN-PERTANYAAN GURU DALAM PEMBELAJARAN HOTS.pptx
PERTANYAAN-PERTANYAAN GURU DALAM PEMBELAJARAN HOTS.pptxPERTANYAAN-PERTANYAAN GURU DALAM PEMBELAJARAN HOTS.pptx
PERTANYAAN-PERTANYAAN GURU DALAM PEMBELAJARAN HOTS.pptxIwanSetiawan319571
 
Pelimpahan hak asuh anak terhadap nenek dalam perspektif islam
Pelimpahan hak asuh anak terhadap nenek dalam perspektif islamPelimpahan hak asuh anak terhadap nenek dalam perspektif islam
Pelimpahan hak asuh anak terhadap nenek dalam perspektif islamRafidaAzizah
 
PPT PROPOSAL F
PPT PROPOSAL FPPT PROPOSAL F
PPT PROPOSAL Felly205
 
Pendidikan harus Menyenangkan
Pendidikan harus MenyenangkanPendidikan harus Menyenangkan
Pendidikan harus MenyenangkanLSP3I
 
Day 4 Membangun Kemandirian_Literasi Digital.pdf
Day 4 Membangun Kemandirian_Literasi Digital.pdfDay 4 Membangun Kemandirian_Literasi Digital.pdf
Day 4 Membangun Kemandirian_Literasi Digital.pdfastridfarmawati
 

Similar to Pertanyaan Kreatif - ADIKSIMBA (20)

4 Levels of Questions
4 Levels of Questions4 Levels of Questions
4 Levels of Questions
 
Ngabaso ruang ramah anak (kandi sekarwulan)
Ngabaso ruang ramah anak (kandi sekarwulan)Ngabaso ruang ramah anak (kandi sekarwulan)
Ngabaso ruang ramah anak (kandi sekarwulan)
 
Modul eksploitasi seksual anak online ecpat (anak)
Modul eksploitasi seksual anak online ecpat (anak)Modul eksploitasi seksual anak online ecpat (anak)
Modul eksploitasi seksual anak online ecpat (anak)
 
PROSES SOSIALISASI
PROSES SOSIALISASIPROSES SOSIALISASI
PROSES SOSIALISASI
 
Modul Smart School Online Untuk Orang Tua “Eksploitasi Seksual Anak di Ranah ...
Modul Smart School Online Untuk Orang Tua “Eksploitasi Seksual Anak di Ranah ...Modul Smart School Online Untuk Orang Tua “Eksploitasi Seksual Anak di Ranah ...
Modul Smart School Online Untuk Orang Tua “Eksploitasi Seksual Anak di Ranah ...
 
Modul P5 Bangunlah jiwa dan raga bullying.pptx
Modul P5 Bangunlah jiwa dan raga  bullying.pptxModul P5 Bangunlah jiwa dan raga  bullying.pptx
Modul P5 Bangunlah jiwa dan raga bullying.pptx
 
Facebook as a learning tool
Facebook as a learning toolFacebook as a learning tool
Facebook as a learning tool
 
Modul Pelatihan Pencegahan Kejahatan Seksual Anak Online bagi Organisasi Perl...
Modul Pelatihan Pencegahan Kejahatan Seksual Anak Online bagi Organisasi Perl...Modul Pelatihan Pencegahan Kejahatan Seksual Anak Online bagi Organisasi Perl...
Modul Pelatihan Pencegahan Kejahatan Seksual Anak Online bagi Organisasi Perl...
 
Modul Pelatihan Pencegahan Eksploitasi Seksual Anak Online Untuk Organisasi P...
Modul Pelatihan Pencegahan Eksploitasi Seksual Anak Online Untuk Organisasi P...Modul Pelatihan Pencegahan Eksploitasi Seksual Anak Online Untuk Organisasi P...
Modul Pelatihan Pencegahan Eksploitasi Seksual Anak Online Untuk Organisasi P...
 
Ujian nasional (kekhawatiraan & ritual cuci kaki)
Ujian nasional (kekhawatiraan & ritual cuci kaki)Ujian nasional (kekhawatiraan & ritual cuci kaki)
Ujian nasional (kekhawatiraan & ritual cuci kaki)
 
Tugas resensi artikel jurnal puspa lestari
Tugas resensi artikel jurnal puspa lestariTugas resensi artikel jurnal puspa lestari
Tugas resensi artikel jurnal puspa lestari
 
MARI BELAJAR KATA TANYA.pdf
MARI BELAJAR KATA TANYA.pdfMARI BELAJAR KATA TANYA.pdf
MARI BELAJAR KATA TANYA.pdf
 
Kajian tinjauan
Kajian tinjauanKajian tinjauan
Kajian tinjauan
 
PPT Seminar Biologi_Diah Pratiwi Nurdin.pptx
PPT Seminar Biologi_Diah Pratiwi Nurdin.pptxPPT Seminar Biologi_Diah Pratiwi Nurdin.pptx
PPT Seminar Biologi_Diah Pratiwi Nurdin.pptx
 
PERTANYAAN-PERTANYAAN GURU DALAM PEMBELAJARAN HOTS.pptx
PERTANYAAN-PERTANYAAN GURU DALAM PEMBELAJARAN HOTS.pptxPERTANYAAN-PERTANYAAN GURU DALAM PEMBELAJARAN HOTS.pptx
PERTANYAAN-PERTANYAAN GURU DALAM PEMBELAJARAN HOTS.pptx
 
Pelimpahan hak asuh anak terhadap nenek dalam perspektif islam
Pelimpahan hak asuh anak terhadap nenek dalam perspektif islamPelimpahan hak asuh anak terhadap nenek dalam perspektif islam
Pelimpahan hak asuh anak terhadap nenek dalam perspektif islam
 
KAEDAH PENYELIDIKAN KOMUNIKASI (analisa kandungan)
KAEDAH PENYELIDIKAN KOMUNIKASI (analisa kandungan)KAEDAH PENYELIDIKAN KOMUNIKASI (analisa kandungan)
KAEDAH PENYELIDIKAN KOMUNIKASI (analisa kandungan)
 
PPT PROPOSAL F
PPT PROPOSAL FPPT PROPOSAL F
PPT PROPOSAL F
 
Pendidikan harus Menyenangkan
Pendidikan harus MenyenangkanPendidikan harus Menyenangkan
Pendidikan harus Menyenangkan
 
Day 4 Membangun Kemandirian_Literasi Digital.pdf
Day 4 Membangun Kemandirian_Literasi Digital.pdfDay 4 Membangun Kemandirian_Literasi Digital.pdf
Day 4 Membangun Kemandirian_Literasi Digital.pdf
 

More from Lisda Hilya

Learning How To Learn.pdf
Learning How To Learn.pdfLearning How To Learn.pdf
Learning How To Learn.pdfLisda Hilya
 
Ciri Makhluk Hidup
Ciri Makhluk HidupCiri Makhluk Hidup
Ciri Makhluk HidupLisda Hilya
 
Kurikulum Adaptif
Kurikulum AdaptifKurikulum Adaptif
Kurikulum AdaptifLisda Hilya
 
Peran Kurikulum dalam Dunia Pendidikan
Peran Kurikulum dalam Dunia PendidikanPeran Kurikulum dalam Dunia Pendidikan
Peran Kurikulum dalam Dunia PendidikanLisda Hilya
 
Insecure dan Bersyukur
Insecure dan BersyukurInsecure dan Bersyukur
Insecure dan BersyukurLisda Hilya
 
Panduan Siswa: Melaksanakan Ujian menggunakan ClassMarker
Panduan Siswa: Melaksanakan Ujian menggunakan ClassMarkerPanduan Siswa: Melaksanakan Ujian menggunakan ClassMarker
Panduan Siswa: Melaksanakan Ujian menggunakan ClassMarkerLisda Hilya
 
Fun Online Learning
Fun Online LearningFun Online Learning
Fun Online LearningLisda Hilya
 
Panduan Flipgrid Untuk Siswa
Panduan Flipgrid Untuk SiswaPanduan Flipgrid Untuk Siswa
Panduan Flipgrid Untuk SiswaLisda Hilya
 
Is K–12 Blended Learning Disruptive?
Is K–12 Blended Learning Disruptive?Is K–12 Blended Learning Disruptive?
Is K–12 Blended Learning Disruptive?Lisda Hilya
 
Video pembelajaran
Video pembelajaranVideo pembelajaran
Video pembelajaranLisda Hilya
 
Progressive Muscle Relaxation (PMR)
Progressive Muscle Relaxation (PMR)Progressive Muscle Relaxation (PMR)
Progressive Muscle Relaxation (PMR)Lisda Hilya
 
Progressive Muscle Relaxation
Progressive Muscle RelaxationProgressive Muscle Relaxation
Progressive Muscle RelaxationLisda Hilya
 
Hikmah Dibalik Musibah
Hikmah Dibalik MusibahHikmah Dibalik Musibah
Hikmah Dibalik MusibahLisda Hilya
 
Sistematika penelitian Sederhana
Sistematika penelitian Sederhana Sistematika penelitian Sederhana
Sistematika penelitian Sederhana Lisda Hilya
 
Rutinitas Berpikir See-Think-Wonder
Rutinitas Berpikir See-Think-WonderRutinitas Berpikir See-Think-Wonder
Rutinitas Berpikir See-Think-WonderLisda Hilya
 
Penelitian ilmiah
Penelitian ilmiahPenelitian ilmiah
Penelitian ilmiahLisda Hilya
 
Media pembelajaran
Media pembelajaranMedia pembelajaran
Media pembelajaranLisda Hilya
 
Guru dan Teknologi
Guru dan TeknologiGuru dan Teknologi
Guru dan TeknologiLisda Hilya
 

More from Lisda Hilya (19)

Learning How To Learn.pdf
Learning How To Learn.pdfLearning How To Learn.pdf
Learning How To Learn.pdf
 
Ciri Makhluk Hidup
Ciri Makhluk HidupCiri Makhluk Hidup
Ciri Makhluk Hidup
 
Kurikulum Adaptif
Kurikulum AdaptifKurikulum Adaptif
Kurikulum Adaptif
 
Peran Kurikulum dalam Dunia Pendidikan
Peran Kurikulum dalam Dunia PendidikanPeran Kurikulum dalam Dunia Pendidikan
Peran Kurikulum dalam Dunia Pendidikan
 
Insecure dan Bersyukur
Insecure dan BersyukurInsecure dan Bersyukur
Insecure dan Bersyukur
 
Panduan Siswa: Melaksanakan Ujian menggunakan ClassMarker
Panduan Siswa: Melaksanakan Ujian menggunakan ClassMarkerPanduan Siswa: Melaksanakan Ujian menggunakan ClassMarker
Panduan Siswa: Melaksanakan Ujian menggunakan ClassMarker
 
Fun Online Learning
Fun Online LearningFun Online Learning
Fun Online Learning
 
Panduan Flipgrid Untuk Siswa
Panduan Flipgrid Untuk SiswaPanduan Flipgrid Untuk Siswa
Panduan Flipgrid Untuk Siswa
 
Is K–12 Blended Learning Disruptive?
Is K–12 Blended Learning Disruptive?Is K–12 Blended Learning Disruptive?
Is K–12 Blended Learning Disruptive?
 
Video pembelajaran
Video pembelajaranVideo pembelajaran
Video pembelajaran
 
Progressive Muscle Relaxation (PMR)
Progressive Muscle Relaxation (PMR)Progressive Muscle Relaxation (PMR)
Progressive Muscle Relaxation (PMR)
 
Progressive Muscle Relaxation
Progressive Muscle RelaxationProgressive Muscle Relaxation
Progressive Muscle Relaxation
 
Hikmah Dibalik Musibah
Hikmah Dibalik MusibahHikmah Dibalik Musibah
Hikmah Dibalik Musibah
 
WAKTU (TIME)
WAKTU (TIME)WAKTU (TIME)
WAKTU (TIME)
 
Sistematika penelitian Sederhana
Sistematika penelitian Sederhana Sistematika penelitian Sederhana
Sistematika penelitian Sederhana
 
Rutinitas Berpikir See-Think-Wonder
Rutinitas Berpikir See-Think-WonderRutinitas Berpikir See-Think-Wonder
Rutinitas Berpikir See-Think-Wonder
 
Penelitian ilmiah
Penelitian ilmiahPenelitian ilmiah
Penelitian ilmiah
 
Media pembelajaran
Media pembelajaranMedia pembelajaran
Media pembelajaran
 
Guru dan Teknologi
Guru dan TeknologiGuru dan Teknologi
Guru dan Teknologi
 

Recently uploaded

AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxnursariheldaseptiana
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANwawan479953
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxIvvatulAini
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfIwanSumantri7
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptxfurqanridha
 
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docxcontoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docxdedyfirgiawan
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxDewiUmbar
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxMaskuratulMunawaroh
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".Kanaidi ken
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxsalmnor
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...nuraji51
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaharnosuharno5
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxJawahirIhsan
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAppgauliananda03
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAHCeramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAHykbek
 
Materi Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerak
Materi Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerakMateri Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerak
Materi Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerakAjiFauzi8
 

Recently uploaded (20)

AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
 
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docxcontoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAHCeramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
 
Materi Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerak
Materi Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerakMateri Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerak
Materi Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerak
 

Pertanyaan Kreatif - ADIKSIMBA

  • 1. Pertanyaan Kreatif Menggunakan Unsur ADIKSIMBA (Apa - DI mana - Kapan - SIapa - Mengapa - BAgaimana) Lisda Hilya Aeni Topik 3
  • 2. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat menghasilkan pertanyaan kreatif (ADIKSIMBA - Apa, DImana, Kapan, SIapa, Mengapa, BAgaimana) Siswa dapat menciptakan skenario dari pertanyaan-pertanyaan yang dibuat Image source: hfis.wordpress.com
  • 3. ADIKSIMBA 5W1H (APA, DI MANA, KAPAN, SIAPA, MENGAPA, BAGAIMANA) (WHAT, WHERE, WHEN, WHO, WHY, HOW) atau Adalah unsur yang digunakan untuk memahami inti dari sebuah peristiwa yang terjadi. Unsur ini dapat digunakan untuk menjamin bahwa sebuah informasi dapat tersampaikan dengan baik.
  • 4. Unsur APA (WHAT) akan menjawab pertanyaan seputar apa yang sedang terjadi, dan untuk mengumpulkan fakta sebanyak-banyaknya tentang suatu kejadian. Contoh: Apa yang sedang terjadi di sana? Apa dampak dari pandemi Covid-19? Apa Pandemi Covid-19 akan menimbulkan kerugian? APA (WHAT) Source: Haerah, A. S. 2019. Pengertian 5W1H. [online]. [Available at https://medium.com/@beritaagushaerah/pengertian-5w-1h-penjelasan-dan-contoh-teks-mengandung-5w-1h-58ab1485640b]
  • 5. Unsur DI MANA (WHERE) akan menjawab pertanyaan seputar tempat kejadian sebuah peristiwa. Contoh: Di mana lokasi kejadian pembunuhan itu? Di mana penyebaran Covid-19 tercepat? Di mana vaksin Covid-19 dibuat saat ini? Source: Haerah, A. S. 2019. Pengertian 5W1H. [online]. [Available at https://medium.com/@beritaagushaerah/pengertian-5w-1h-penjelasan-dan-contoh-teks-mengandung-5w-1h-58ab1485640b] DI MANA (WHERE)
  • 6. Unsur KAPAN (WHEN) akan memberikan jawaban berupa keterangan waktu tentang suatu kejadian. Contoh: Kapan aksi demo itu terjadi? Kapan vaksin Covid-19 ditemukan? Kapan kita bisa belajar tatap muka di sekolah? Source: Haerah, A. S. 2019. Pengertian 5W1H. [online]. [Available at https://medium.com/@beritaagushaerah/pengertian-5w-1h-penjelasan-dan-contoh-teks-mengandung-5w-1h-58ab1485640b] KAPAN (WHEN)
  • 7. Unsur SIAPA (WHO) akan memberikan informasi seputar pelaku atau orang-orang orang yang terlibat dalam suatu kejadian. Kita akan mengetahui siapa saja yang terlibat di dalam kejadian itu. Contoh: Siapa yang bertanggung jawab atas kejadian ini? Siapa orang yang pertama kali terkena Covid-19?, Siapa korban yang terbunuh dalam kejadian itu? Source: Haerah, A. S. 2019. Pengertian 5W1H. [online]. [Available at https://medium.com/@beritaagushaerah/pengertian-5w-1h-penjelasan-dan-contoh-teks-mengandung-5w-1h-58ab1485640b] SIAPA (WHO)
  • 8. Contoh: Mengapa pandemi covid-19 ini belum berakhir? Mengapa sekolah tatap muka belum dimulai? Mengapa pembelajaran online terasa membosankan? Unsur MENGAPA (WHY) akan menjelaskan sebab, alasan, atau latar belakang suatu peristiwa bisa terjadi. Source: Haerah, A. S. 2019. Pengertian 5W1H. [online]. [Available at https://medium.com/@beritaagushaerah/pengertian-5w-1h-penjelasan-dan-contoh-teks-mengandung-5w-1h-58ab1485640b] MENGAPA (WHY)
  • 9. Unsur BAGAIMANA (HOW) akan menjelaskan bagaimana proses terjadinya suatu peristiwa. Unsur ini akan membantu kita memahami alur cerita, serta mendukung pernyataan atas unsur why yang telah dijabarkan sebelumnya. Contoh: Bagaimana agar pembelajaran online tidak terasa membosankan? Bagaimana pandemi Covid-19 ini bisa terjadi? Bagaimana jika pembelajaran tatap muka dilaksanakan saat pandemi? Source: Haerah, A. S. 2019. Pengertian 5W1H. [online]. [Available at https://medium.com/@beritaagushaerah/pengertian-5w-1h-penjelasan-dan-contoh-teks-mengandung-5w-1h-58ab1485640b] BAGAIMANA (HOW)
  • 10. Tulis Cerita atau Esai dari Pertanyaan- Pertanyaan Tersebut Source: A Thinking Routine from Project Zero, Harvard Graduate School of Education: Creative Questions, 2019 Minimal 3 kalimat
  • 11. Pikirkan ide baru yang antimainstream dari pertanyaan dan cerita yang kamu buat! untuk menyelesaikan permasalahan yang ada Source: A Thinking Routine from Project Zero, Harvard Graduate School of Education: Creative Questions, 2019
  • 12. APA yang sedang dilakukan anak itu? DI MANA anak itu berada? KAPAN foto ini diambil? SIAPA anak yang berada di foto ini? MENGAPA anak ini menundukan kepalanya? BAGAIMANA anak itu bisa menunjukkan reaksi seperti kelelahan? Contoh Penerapan Unsur ADIKSIMBA pada Suatu Kejadian Image source: kompas.com
  • 13. Anak yang berada di foto ini adalah siswa sekolah. Selama masa pandemi, siswa ini harus belajar online dari rumah. Sudah berbulan- bulan pembelajaran online dilakukan, tugas sekolah terus bertambah. Hal ini membuat siswa tersebut kelelahan dan merasa bosan. Ia juga merindukan suasana pembelajaran di sekolah seperti dulu, bertemu teman dan guru. Dalam hatinya, ia berharap semoga pandemi segera berakhir, sehingga ia dapat kembali belajar di sekolah. Menulis Cerita dari Pertanyaan-Pertanyaan Sebelumnya Image source: kompas.com
  • 14. Ide antimanistream berupa pertanyaan/pernyataan dari permasalahan sebelumnya Image source: kompas.com Bagaimana mengatasi rasa bosan dalam belajar online? Apa penyebab siswa cepat bosan saat belajar online? Apa ada anak yang lebih menyukai belajar online daripada offline? Pertanyaan Aplikasi untuk mengatasi kebosanan dalam belajar Alat evaluasi untuk mengukur kebosanan Aplikasi belajar online yang menyenangkan Cara mengajar guru yang membosankan Pernyataan
  • 16. Cari topik (dari kejadian yang kamu temui di kehidupan sehari-hari) Buat pertanyaan kreatif menggunakan unsur ADIKSIMBA (Apa, Di mana, Kapan, Siapa, Mengapa, Bagaimana) Tulis ceritanya, dan ciptakan ide-ide antimainstream untuk topik kamu Cek Tugas Kelas untuk Topik ke 3 di Google Classroom