SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
Perkembangan
Seni Rupa Jepang
LATHIFAH RAHIMAH
21020062
SENI RUPA JEPANG
Jepang merupakan Negara yang memiliki berbagai macam karya seni rupa dan
berbagai macam peninggalan peninggalan bersejarah. Hal itu menjadikan Negara
jepang sebagai Negara yang banyak memiliki karya seni rupa yang menarik. Berbagai
macam dan bentuk seni rupa yang di miliki oleh Negara jepang diantaranya seni rupa
dalam membuat lukisan, animasi, dan lain-lain.Selain itu jepang merupakan salah satu
Negara yang memiliki sejarah dan peninggalan seni rupa jepang yang mendorong
terbentuknya berbagai macam hasil karya seni rupa mulai dari makanan, pertanian,
ataupun hal di dalam bidang kosmetik.
Seni rupa kontemporer Jepang memiliki watak khas yang bersumber pada
peradaban klasik yang didasarkan pada Zen Budhisme. Pengaruh Budhisme yang
datang dari Cina dan Korea dan kemudian berasimilasi dengan kepercayaan Shinto di
Jepang membuahkan sekte Budha yang kemudian dikenal dengan Zen Budhisme.
. Semua ekspresi seni Jepang mulai periode Nara hingga sekarang tetap menjadi
sumber inspirasi dan atruran normatif terhadap berbagai ekspresi seni seperti
arsitektur, taman, interior, pakaian, lukisan, patung, dan sebagainya merujuk pada
norma-norma estetik Zen Budhisme.
Prinsip-prinsip dasar estetik Zen Budhisme baik secara intuitif maupun
formalistik serta simbolik menelusup pada dimensi estetik karya-karya mereka sebagai
perupa kontemporer Jepang, sehingga membentuk identitas, karena itu berbeda
dengan mainstream seni rupa Barat.
SENI RUPA JEPANG
Dalam konteks seni lukis, Jepang memiliki lukisan Ukiyo-e yang merupakan genre lukisan yang pernah ada
pada abad ke-17 sampai abad ke-20. Lukisan Ukiyo-e ini memiliki berbagai macam tema semisal pemandangan alam,
teater dan tempat-tempat favorit masyarakat Jepang. Kata “Ukiyo” dalam bahasa Jepang memiliki makna “dunia
mengambang” dan mengacu pada budaya yang berkembang dipusat-pusat Edo, semisal Tokyo, Osaka dan Kyoto.
Bentuk seni lukis ini kemudian menjadi sangat populer dalam budaya metropolitan Tokyo pada paruh abad ke-17.
Akar kesejarahan Ukiyo-e bisa ditelusuri mulai dari adanya arus urbanisasi yang terjadi pada akhir abad ke-16.
Hal tersebut kemudian menyebabkan banyak kelas pedagang dan pengrajin yang mulai menulis cerita, menggambar
yang disusun menjadi buku. Yang menjadi objek dalam cerita maupun gambarnya ialah kehidupan urban dan budaya
masyarakat kala itu. Dan lukisan Ukiyo-e mengalami kebangkitannya pada abad ke-20. Adanya pengaruh dari Barat
dan Eropa membuat banyak seniman yang membuat lukisan tersebut menggabungkan unsur Barat kedalamnya
namun tetap dengan sentuhan tradisional Jepang.
Kesenian keramik di Jepang, diperkirakan berawal pada
periode Jomon, periode yang tertua dan merupakan Jaman
Prasejarah pada sejarah Jepang. Waktu periode Jomon
sekitar 10.000 SM – 200 SM. Setelah periode Jamon usai,
Jepang memasuki periode Yayoi. Waktu periode Yayoi sekitar
200 SM – 250 M. kehidupan masyarakat di periode ini sudah
mulai bercocok tanam. Kebudayaannya berkembang dari
pulai Kyushu sampai sebelah timur pulau Honshu.
Pada masa ini berbagai gerabah tanpa glasir sudah
mulai bermunculan. Penggunaan roda tembikar dan
pembakaran yang mampu mencapai suhu bebatuan pun
sudah mulai dikenal. Tidak seperti barang tembikar pada
periode Jamon, barang tembikar pada Yayoi mengandalkan
bentuknya daripada dekorasinya.
Kemudian Jepang memasuki periode Nara. Periode ini kesenian keramik Jepang sangat terpengaruh oleh
kebudayaan Cina. Pada periode ini merupakan masa emas kesenian Budha yang ada di Jepang. Dengan
adanya reformasi Taika, sistema pemerintahan di Jepang meniru sistema pemerintahan yang ada di Cina.
Para pengrajin Jepang pergi ke Cina mempelajari teknik-teknik pembuatan keramik. Mereka mempelajari
penggunaan glasir dan pembakaran suhu rendah. Selama berabad-abad mereka menerapkan teknik yang
mereka pelajari dari Cina dan Korea.
Tanbo Art merupakan karya seni hasil tangan-tangan kreativ para petani Jepang. Tanbo adalah bahasa
Jepang yang berarti beras/padi. Sedangkan Tanbo Art adalah seni ‘melukis’ diatas kanvas raksasa, yaitu
berupa sebidang sawah. Karya seni ini pertama kali muncul pada tahun 1993 di desa Inakadate, 600 mil dari
Tokyo (masuk dalam Prefektur Aomori di wilayah Tohoku,Jepang).
SEJARAH DAN PERKEMBANGAN SENI RUPA
JEPANG
1. Zaman Paleolitik
Zaman Paleolitik Jepang berlangsung dari sekitar 100.000
hingga 30.000 SM, dimulai dari penggunaan perkakas batu dan
berakhir sekitar 12.000 SM pada akhir zaman es terakhir yang
sekaligus awal dari periode Mesolitik zaman Jōmon. Bukti-bukti
penggalian arkeologi menunjukkan kepulauan Jepang sudah
dihuni orang sejak 35.000 SM.[2] Kepulauan Jepang terpisah dari
daratan Asia setelah zaman es terakhir sekitar 11.000 SM. Setelah
terungkapnya pengelabuan zaman Paleolitik Jepang oleh peneliti
amatir Shinichi Fujimura,[3] bukti-bukti asal zaman Paleolitik
Bawah dan zaman Paleolitik Tengah yang diklaim oleh Fujimura
dan rekan-rekan telah diteliti ulang dan ditolak.
2.1 ZamanPrasejarahJepang
3. Zaman Yayoi
Zaman Yayoi berlangsung dari sekitar 400 SM atau 300
SM hingga 250 Masehi. Dari situs arkeologi kota Yayoi, distrik
Bunkyō, Tokyo ditemukan artefak asal zaman yang kemudian
disebut zaman Yayoi.
Pada awal zaman Yayoi, orang Yayoi sudah mulai dapat
menenun, bertanam padi, mengenal perdukunan serta
pembuatan perkakas dari besi dan perunggu yang dipelajari
dari Korea atau Cina.[5] Sejumlah studi paleoetnobotani
menunjukkan teknik menanam padi di sawah dan irigasi sudah
dikenal sejak sekitar 8000 SM di Delta Sungai Yangtze dan
menyebar ke Jepang sekitar 1000 SM.
2. Zaman Jōmon
Zaman Jōmon berlangsung dari sekitar 14.000 SM
hingga 300 SM. Tanda-tanda pertama peradaban dan pola
hidup stabil manusia muncul sekitar 14.000 SM dengan
adanya kebudayaan Jōmon yang bercirikan bercirikan gaya
hidup pemburu-pengumpul semi-sedenter Mesolitik hingga
Neolitik. Mereka tinggal di rumah-rumah yang dibangun di
atas tanah yang digali dan di atasnya didirikan rumah
beratap dari kayu. Orang zaman Jōmon sudah mengenal
bentuk awal dari pertanian, namun belum mengenal cara
menenun kain dan pakaian dibuat dari bulu binatang. Orang
zaman Jōmon mulai membuat bejana tanah liat yang dihias
dengan pola-pola yang dicetakkan ke atas permukaan
bejana sewaktu masih basah dengan menggunakan tongkat
kayu atau tali atau simpul tali.
2.ZamanAsuka
Pada zaman Asuka (538-710), negara Jepang purba Yamato
secara bertahap menjadi negara yang tersentralisasi. Negara
Jepang purba sudah memiliki undang-undang seperti
dinyatakan dalam Undang-Undang Taihō dan butir-butir
Reformasi Taika.[11] Masuknya agama Buddha di Jepang
mengakibatkan orang tidak lagi membuat makam berbentuk
kofun. Agama Buddha masuk ke Jepang sekitar tahun 538 melalui
Baekje yang mendapat dukungan militer dari Jepang.[12]
Penyebaran agama Buddha di Jepang dilakukan oleh kalangan
penguasa. Pangeran Shōtoku mendedikasikan dirinya dalam
penyebaran Buddhisme dan kebudayaan Cina di Jepang. Ia
berjasa menyusun Konstitusi 17 Pasal yang membawa
perdamaian di Jepang. Konstitusi yang disusunnya dipengaruhi
oleh pemikiran Konfusianisme tentang berbagai moral dan
kebajikan yang diharapkan masyarakat dari pejabat pemerintah
dan abdi kaisar.
2.2 Zamankuno danzamanklasikJepang
1. Zaman Kofun
Zaman Kofun dimulai sekitar 250 M. Nama zaman ini
berasal dari tradisi orang zaman itu untuk membuat gundukan
makam (tumulus) yang disebut kofun. Pada zaman ini sudah
terdapat negara-negara militer yang kuat dengan klan-klan
berpengaruh sebagai penguasa. Salah satu di antaranya terdapat
negara Yamato yang dominan, dan berpusat di Provinsi Yamato
dan Provinsi Kawachi. Negara Yamato berlangsung dari abad ke-3
hingga abad ke-7, dan merupakan asal garis keturunan kekaisaran
Jepang. Negara Yamato yang berkuasa atas klan-klan lain dan
memperoleh lahan-lahan pertanian mempertahankan pengaruh
yang kuat di Jepang bagian barat. Jepang mulai mengirimkan
utusan ke Kekaisaran Cina pada abad ke-5.
4. Zaman Heian
Periode akhir sejarah klasik Jepang berlangsung dari 794
hingga 1185 yang disebut zaman Heian. Puncak kejayaan istana
kekaisaran di bidang puisi dan sastra terjadi pada zaman Heian.
Pada awal abad ke-11, Murasaki Shikibu menulis novel Hikayat
Genji yang hingga kini merupakan salah satu dari novel tertua
di dunia. Pada zaman Heian selesai disusun naskah tertua
koleksi puisi Jepang, Man'yōshū dan Kokin Wakashū.
Pada zaman Heian berkembang berbagai macam kebudayaan
lokal, misalnya aksara kana yang asli Jepang. Pengaruh budaya
Cina surut setelah sampai di puncak keemasan. Pengiriman
terakhir utusan Jepang ke Dinasti Tang berlangsung pada
tahun 838 sejalan dengan kemunduran Dinasti Tang.
Walaupun demikian, Cina dalam terus berlanjut sebagai negara
tujuan ekspedisi dagang dan rombongan peziarah agama
Buddha.[15]
3. Zaman Nara
Zaman Nara pada abad ke-8 ditandai oleh negara
Jepang yang kuat. Pada tahun 710, Kaisar Gemmei
mengeluarkan perintah kekaisaran yang memindahkan ibu
kota ke Heijō-kyō yang sekarang bernama Nara. Heijō-kyō
dibangun dengan mencontoh ibu kota Dinasti Tang di
Chang'an (sekarang disebut Xi'an).
Sepanjang zaman Nara, perkembangan politik sangat
terbatas. Anggota keluarga kekaisaran berebut kekuasaan
dengan biksu dan bangsawan, termasuk dengan klan
Fujiwara. Hubungan luar negeri berlangsung dengan Silla
dan hubungan formal dengan Dinasti Tang. Pada 784, ibu
kota dipindahkan ke Nagaoka-kyō untuk menjauhkan istana
dari pengaruh para biksu, sebelum akhirnya dipindahkan ke
Heian-kyō (Kyoto).
2.3 Zamanfeodal
1. Zaman Kamakura
Keshogunan Kamakura berkuasa di Jepang dari tahun 1185 hingga
1333 yang disebut zaman Kamakura yang merupakan zaman transisi menuju
abad pertengahan Jepang. Abad pertengahan berlangsung selama hampir
700 tahun ketika pemerintah pusat, istana, dan Kaisar Jepang umumnya
hanya menjalankan fungsi-fungsi seremonial. Urusan sipil, militer, dan
kehakiman dikendalikan oleh kelas samurai. Secara de facto, penguasa negeri
kekuasaan politik berada di tangan shogun yang berasal dari klan samurai
yang terkuat.
Peristiwa terbesar dalam periode Kamakura adalah invasi Mongol ke
Jepang antara 1272 dan 1281. Pasukan Mongol dengan teknologi angkatan laut
dan persenjataan yang unggul mencoba menyerbu ke kepulauan Jepang.
Angin topan yang kemudian dikenal sebagai kamikaze (angin dewa) membuat
kekuatan invasi Mongol tercerai-berai. Meskipun demikian, beberapa
sejarawan bersikeras bahwa pertahanan pantai yang dibangun Jepang di
Kyushu cukup memadai untuk mengusir para penyerbu. Walaupun invasi
Mongol berhasil digagalkan, usaha mengatasi serbuan bangsa Mongol
menyebabkan berakhirnya kekuasaan keshogunan akibat kekacauan politik
dalam negeri.
2. Zaman Muromachi
Dalam periodisasi sejarah Jepang, zaman Muromachi berlangsung
dari sekitar tahun 1136 hingga 1673 ketika kekuasaan pemerintah berada
di tangan Keshogunan Ashikaga yang juga disebut Keshogunan
Muromachi. Pendiri Keshogunan Ashikaga adalah Ashikaga Takauji yang
merebut kekuasaan politik dari Kaisar Go-Daigo dan sekaligus
mengakhiri Restorasi Kemmu. Zaman Muromachi berakhir pada tahun
1573 ketika shogun ke-15 sekaligus shogun Muromachi terakhir,
Ashikaga Yoshiakidiusir dari ibu kota Kyoto oleh Oda Nobunaga.
Bangunan yang paling terkenal pada zaman ini adalah Kinkaku-ji
dan Ginkaku-ji .Kinkaku-ji atau paviliun emas didirikan oleh Ashikaga
Yoshimitsu. Bangunannya mengambil gaya arsitektur bangsawan dan
gaya kuil Zen di Cina yang seluruhnya dilapisi emas. Sedangkan Ginkaku-
ji atau paviliun perak didirikan oleh Ashikaga Yoshimasa. Bangunannya
mengambil gaya arsitektur kuil Zen yang disebut Shōinzukuri.
Shōinzukuri merupakan gaya bangunan yang di dalamnya terdapat
Tokonoma, Chigaidana (rak), Tatami (lantai tikar), Fusuma (pintu geser
dari kertas), dan Akarishōji (jendela kertas). Gaya ini menjadi dasar rumah
gayaJepang sekarang.
4. Zaman Edo (1603-1868)
Pada zaman Edo adalah pemerintahan otonomi daerah
berada di tangan lebih dari dua ratus pejabat daimyo. Sebagai
klan terkuat, pemimpin klan Tokugawa dari generasi ke
generasi menjabat sebagai shogun (sei-i taishōgun).
Keshogunan Tokugawa yang bermarkas di Edo (sekarang
Tokyo) memimpin para daimyo di masing-masing daerah
otonom yang disebut domain (han).
Zaman Edo adalah zaman keemasan seni lukis ukiyo-e
dan seni teater kabuki dan bunraku. Sejumlah komposisi
terkenal untuk koto dan shakuhachi berasal dari zaman Edo.
3. Zaman Azuchi-Momoyama
Dari tahun 1568 hingga 1600 di Jepang disebut zaman
Azuchi-Momoyama. Jepang bersatu secara militer dan
negara menjadi stabil di bawah kekuasaan Oda Nobunaga
yang dilanjutkan oleh Toyotomi Hideyoshi. Istilah zaman
Azuchi-Momoyama berasal dari nama istana (kastil) yang
menjadi markas kedua pemimpin besar, Nobunaga di Istana
Azuchi dan Hideyoshi di Istana Momoyama.
Setelah berhasil menyatukan Jepang, Hideyoshi
berusaha memperluas wilayah dengan melakukan invasi ke
Korea. Dua kali usaha penaklukan Korea berakhir dengan
ditarik mundurnya pasukan Hideyoshi dari Semenanjung
Korea pada tahun 1598 akibat dikalahkan pasukan gabungan
Korea dan Cina, serta wafatnya Hideyoshi.
Konflik suksesi pasca-Hideyoshi berakhir dengan
munculnya Tokugawa Ieyasu sebagai pemimpin baru
Jepang. Kekuasaan pemerintahan beralih ke tangan Ieyasu
setelah mengalahkan pasukan pendukung Toyotomi
Hideyori dalam Pertempuran Sekigahara.
2.3JENIS DANARTEFAKPENINGGALANJEPANG
1. DOGU 2.Bangkai Kapal Perang
Kubilai Khan
3. Lukisan
4. Patung Hachiko
5.Patung
Tomasubureku
6.Patung Mamiya Rinzou
Thanks

More Related Content

What's hot

Perkembangan seni rupa mesopotamia
Perkembangan seni rupa mesopotamiaPerkembangan seni rupa mesopotamia
Perkembangan seni rupa mesopotamiaSauriPutriSakina
 
Pp jalur masuknya hindu buddha ke indonesia
Pp jalur masuknya hindu buddha ke indonesiaPp jalur masuknya hindu buddha ke indonesia
Pp jalur masuknya hindu buddha ke indonesiaAndi Audia Fni
 
Contoh proposal seni rupa
Contoh proposal seni rupaContoh proposal seni rupa
Contoh proposal seni rupaYasirecin Yasir
 
SEJARAH SENI RUPA MANCANEGARA.ppt
SEJARAH SENI RUPA MANCANEGARA.pptSEJARAH SENI RUPA MANCANEGARA.ppt
SEJARAH SENI RUPA MANCANEGARA.pptYofitaSandra
 
Hakikat bahasa, ciri ciri, fungsi, sejarah
Hakikat bahasa, ciri ciri, fungsi, sejarahHakikat bahasa, ciri ciri, fungsi, sejarah
Hakikat bahasa, ciri ciri, fungsi, sejarahdindaangg_
 
Peristiwa proklamasi kemerdekaan dan maknanya bagi kehidupan bangsa
Peristiwa proklamasi kemerdekaan dan maknanya bagi kehidupan bangsaPeristiwa proklamasi kemerdekaan dan maknanya bagi kehidupan bangsa
Peristiwa proklamasi kemerdekaan dan maknanya bagi kehidupan bangsaWaidatin Azizah
 
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdfMuhammad Iqbal
 
KERAJAAN-KERAJAAN MARITIM INDONESIA PADA MASA ISLAM.pptx
KERAJAAN-KERAJAAN MARITIM INDONESIA PADA MASA ISLAM.pptxKERAJAAN-KERAJAAN MARITIM INDONESIA PADA MASA ISLAM.pptx
KERAJAAN-KERAJAAN MARITIM INDONESIA PADA MASA ISLAM.pptxIntanWulandari28
 
Apresiasi karya seni rupa 2 dimensi
Apresiasi karya seni rupa 2 dimensiApresiasi karya seni rupa 2 dimensi
Apresiasi karya seni rupa 2 dimensiKhansha Hanak
 
Pengaruh budaya india pada masa prasejarah di indonesia
Pengaruh budaya india pada masa prasejarah di indonesiaPengaruh budaya india pada masa prasejarah di indonesia
Pengaruh budaya india pada masa prasejarah di indonesiaRizky Lio
 
PPT Sejarah Perkembangan Seni Rupa Romawi Kuno.pptx
PPT Sejarah Perkembangan Seni Rupa Romawi Kuno.pptxPPT Sejarah Perkembangan Seni Rupa Romawi Kuno.pptx
PPT Sejarah Perkembangan Seni Rupa Romawi Kuno.pptxDwikencana2
 
Seni rupa modern dan kontemporer
Seni rupa modern dan kontemporerSeni rupa modern dan kontemporer
Seni rupa modern dan kontemporerAulia Dwi Fitriani
 
Pembagian Zaman Praaksara Menurut Corak Kehidupan dan Hasil Budaya
Pembagian Zaman Praaksara Menurut Corak Kehidupan dan Hasil BudayaPembagian Zaman Praaksara Menurut Corak Kehidupan dan Hasil Budaya
Pembagian Zaman Praaksara Menurut Corak Kehidupan dan Hasil BudayaHeryan Putra
 

What's hot (20)

Perkembangan seni rupa mesopotamia
Perkembangan seni rupa mesopotamiaPerkembangan seni rupa mesopotamia
Perkembangan seni rupa mesopotamia
 
Pp jalur masuknya hindu buddha ke indonesia
Pp jalur masuknya hindu buddha ke indonesiaPp jalur masuknya hindu buddha ke indonesia
Pp jalur masuknya hindu buddha ke indonesia
 
SENI PATUNG
SENI PATUNGSENI PATUNG
SENI PATUNG
 
Contoh proposal seni rupa
Contoh proposal seni rupaContoh proposal seni rupa
Contoh proposal seni rupa
 
SEJARAH SENI RUPA MANCANEGARA.ppt
SEJARAH SENI RUPA MANCANEGARA.pptSEJARAH SENI RUPA MANCANEGARA.ppt
SEJARAH SENI RUPA MANCANEGARA.ppt
 
Neolithikum
NeolithikumNeolithikum
Neolithikum
 
Hakikat bahasa, ciri ciri, fungsi, sejarah
Hakikat bahasa, ciri ciri, fungsi, sejarahHakikat bahasa, ciri ciri, fungsi, sejarah
Hakikat bahasa, ciri ciri, fungsi, sejarah
 
Peristiwa proklamasi kemerdekaan dan maknanya bagi kehidupan bangsa
Peristiwa proklamasi kemerdekaan dan maknanya bagi kehidupan bangsaPeristiwa proklamasi kemerdekaan dan maknanya bagi kehidupan bangsa
Peristiwa proklamasi kemerdekaan dan maknanya bagi kehidupan bangsa
 
makalah estetika
makalah estetikamakalah estetika
makalah estetika
 
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
 
Sriwijaya ppt
Sriwijaya pptSriwijaya ppt
Sriwijaya ppt
 
KERAJAAN-KERAJAAN MARITIM INDONESIA PADA MASA ISLAM.pptx
KERAJAAN-KERAJAAN MARITIM INDONESIA PADA MASA ISLAM.pptxKERAJAAN-KERAJAAN MARITIM INDONESIA PADA MASA ISLAM.pptx
KERAJAAN-KERAJAAN MARITIM INDONESIA PADA MASA ISLAM.pptx
 
Apresiasi karya seni rupa 2 dimensi
Apresiasi karya seni rupa 2 dimensiApresiasi karya seni rupa 2 dimensi
Apresiasi karya seni rupa 2 dimensi
 
Estetika Klasik Timur
Estetika Klasik TimurEstetika Klasik Timur
Estetika Klasik Timur
 
Ppt peradaban pulau kreta
Ppt peradaban pulau kretaPpt peradaban pulau kreta
Ppt peradaban pulau kreta
 
Pengaruh budaya india pada masa prasejarah di indonesia
Pengaruh budaya india pada masa prasejarah di indonesiaPengaruh budaya india pada masa prasejarah di indonesia
Pengaruh budaya india pada masa prasejarah di indonesia
 
PPT Sejarah Perkembangan Seni Rupa Romawi Kuno.pptx
PPT Sejarah Perkembangan Seni Rupa Romawi Kuno.pptxPPT Sejarah Perkembangan Seni Rupa Romawi Kuno.pptx
PPT Sejarah Perkembangan Seni Rupa Romawi Kuno.pptx
 
Seni rupa modern dan kontemporer
Seni rupa modern dan kontemporerSeni rupa modern dan kontemporer
Seni rupa modern dan kontemporer
 
Makalah presentasi kelompok 4
Makalah presentasi   kelompok 4Makalah presentasi   kelompok 4
Makalah presentasi kelompok 4
 
Pembagian Zaman Praaksara Menurut Corak Kehidupan dan Hasil Budaya
Pembagian Zaman Praaksara Menurut Corak Kehidupan dan Hasil BudayaPembagian Zaman Praaksara Menurut Corak Kehidupan dan Hasil Budaya
Pembagian Zaman Praaksara Menurut Corak Kehidupan dan Hasil Budaya
 

Similar to SEJARAH DAN PERKEMBANGAN SENI RUPA JEPANG

PPT tugas akhir sejarah seni rupa manca negara Asgrizalti AS.pptx
PPT tugas akhir sejarah seni rupa manca negara Asgrizalti AS.pptxPPT tugas akhir sejarah seni rupa manca negara Asgrizalti AS.pptx
PPT tugas akhir sejarah seni rupa manca negara Asgrizalti AS.pptxAsgrizaltias16
 
PPT tugas akhir sejarah seni rupa manca negara Asgrizalti AS.pptx
PPT tugas akhir sejarah seni rupa manca negara Asgrizalti AS.pptxPPT tugas akhir sejarah seni rupa manca negara Asgrizalti AS.pptx
PPT tugas akhir sejarah seni rupa manca negara Asgrizalti AS.pptxAsgrizaltias16
 
PPT tugas akhir sejarah seni rupa manca negara Asgrizalti AS.pptx
PPT tugas akhir sejarah seni rupa manca negara Asgrizalti AS.pptxPPT tugas akhir sejarah seni rupa manca negara Asgrizalti AS.pptx
PPT tugas akhir sejarah seni rupa manca negara Asgrizalti AS.pptxAsgrizaltias16
 
PPT Perkembangan Seni Rupa Jepang.pdf
PPT Perkembangan Seni Rupa Jepang.pdfPPT Perkembangan Seni Rupa Jepang.pdf
PPT Perkembangan Seni Rupa Jepang.pdfssusercbf592
 
Seni rupa jepang_21020049.pptx
Seni rupa jepang_21020049.pptxSeni rupa jepang_21020049.pptx
Seni rupa jepang_21020049.pptxErik834794
 
alfian 21020004.pptx
alfian 21020004.pptxalfian 21020004.pptx
alfian 21020004.pptxAlfianTozeo
 
alfian 21020004.pptx
alfian 21020004.pptxalfian 21020004.pptx
alfian 21020004.pptxAlfianTozeo
 
Jepang.docx
Jepang.docxJepang.docx
Jepang.docxALIMIN10
 
tugas akhir ssrn Nabilla Syafitri 21020024 (PERKEMBANGAN SENI RUPA JEPANG).pptx
tugas akhir ssrn Nabilla Syafitri 21020024 (PERKEMBANGAN SENI RUPA JEPANG).pptxtugas akhir ssrn Nabilla Syafitri 21020024 (PERKEMBANGAN SENI RUPA JEPANG).pptx
tugas akhir ssrn Nabilla Syafitri 21020024 (PERKEMBANGAN SENI RUPA JEPANG).pptxnabillasyafitri
 
MAKALAH SSNM _ PERKEMBANGAN SENI RUPA JEPANG _ LATHIFAH RAHIMAH.docx
MAKALAH SSNM _ PERKEMBANGAN SENI RUPA JEPANG _ LATHIFAH RAHIMAH.docxMAKALAH SSNM _ PERKEMBANGAN SENI RUPA JEPANG _ LATHIFAH RAHIMAH.docx
MAKALAH SSNM _ PERKEMBANGAN SENI RUPA JEPANG _ LATHIFAH RAHIMAH.docxLathifahRahimah1
 
Power point nihonshi
Power point nihonshiPower point nihonshi
Power point nihonshidiasadipura
 
POLA PENDIDIKAN NEGARA JEPANG
POLA PENDIDIKAN NEGARA JEPANGPOLA PENDIDIKAN NEGARA JEPANG
POLA PENDIDIKAN NEGARA JEPANGadi
 
123777380 seni-budaya-macanegara-nama-nurhani-kelas-xii-ipa-1
123777380 seni-budaya-macanegara-nama-nurhani-kelas-xii-ipa-1123777380 seni-budaya-macanegara-nama-nurhani-kelas-xii-ipa-1
123777380 seni-budaya-macanegara-nama-nurhani-kelas-xii-ipa-1Warnet Raha
 
Materi M5KB1 - Nihon Bungaku
Materi M5KB1 - Nihon BungakuMateri M5KB1 - Nihon Bungaku
Materi M5KB1 - Nihon BungakuPPGHybrid1
 
Rangkuman Buku Pengalaman Jepang (BAB 1)
Rangkuman Buku Pengalaman Jepang (BAB 1)Rangkuman Buku Pengalaman Jepang (BAB 1)
Rangkuman Buku Pengalaman Jepang (BAB 1)Noviary Sastra Asmara
 
IKEBANA_KELOMPOK 6.pptx
IKEBANA_KELOMPOK 6.pptxIKEBANA_KELOMPOK 6.pptx
IKEBANA_KELOMPOK 6.pptxPembayun2
 

Similar to SEJARAH DAN PERKEMBANGAN SENI RUPA JEPANG (20)

PPT tugas akhir sejarah seni rupa manca negara Asgrizalti AS.pptx
PPT tugas akhir sejarah seni rupa manca negara Asgrizalti AS.pptxPPT tugas akhir sejarah seni rupa manca negara Asgrizalti AS.pptx
PPT tugas akhir sejarah seni rupa manca negara Asgrizalti AS.pptx
 
PPT tugas akhir sejarah seni rupa manca negara Asgrizalti AS.pptx
PPT tugas akhir sejarah seni rupa manca negara Asgrizalti AS.pptxPPT tugas akhir sejarah seni rupa manca negara Asgrizalti AS.pptx
PPT tugas akhir sejarah seni rupa manca negara Asgrizalti AS.pptx
 
PPT tugas akhir sejarah seni rupa manca negara Asgrizalti AS.pptx
PPT tugas akhir sejarah seni rupa manca negara Asgrizalti AS.pptxPPT tugas akhir sejarah seni rupa manca negara Asgrizalti AS.pptx
PPT tugas akhir sejarah seni rupa manca negara Asgrizalti AS.pptx
 
PPT Perkembangan Seni Rupa Jepang.pdf
PPT Perkembangan Seni Rupa Jepang.pdfPPT Perkembangan Seni Rupa Jepang.pdf
PPT Perkembangan Seni Rupa Jepang.pdf
 
Seni rupa jepang_21020049.pptx
Seni rupa jepang_21020049.pptxSeni rupa jepang_21020049.pptx
Seni rupa jepang_21020049.pptx
 
alfian 21020004.pptx
alfian 21020004.pptxalfian 21020004.pptx
alfian 21020004.pptx
 
alfian 21020004.pptx
alfian 21020004.pptxalfian 21020004.pptx
alfian 21020004.pptx
 
Jepang.docx
Jepang.docxJepang.docx
Jepang.docx
 
tugas akhir ssrn Nabilla Syafitri 21020024 (PERKEMBANGAN SENI RUPA JEPANG).pptx
tugas akhir ssrn Nabilla Syafitri 21020024 (PERKEMBANGAN SENI RUPA JEPANG).pptxtugas akhir ssrn Nabilla Syafitri 21020024 (PERKEMBANGAN SENI RUPA JEPANG).pptx
tugas akhir ssrn Nabilla Syafitri 21020024 (PERKEMBANGAN SENI RUPA JEPANG).pptx
 
MAKALAH SSNM _ PERKEMBANGAN SENI RUPA JEPANG _ LATHIFAH RAHIMAH.docx
MAKALAH SSNM _ PERKEMBANGAN SENI RUPA JEPANG _ LATHIFAH RAHIMAH.docxMAKALAH SSNM _ PERKEMBANGAN SENI RUPA JEPANG _ LATHIFAH RAHIMAH.docx
MAKALAH SSNM _ PERKEMBANGAN SENI RUPA JEPANG _ LATHIFAH RAHIMAH.docx
 
Power point nihonshi
Power point nihonshiPower point nihonshi
Power point nihonshi
 
POLA PENDIDIKAN NEGARA JEPANG
POLA PENDIDIKAN NEGARA JEPANGPOLA PENDIDIKAN NEGARA JEPANG
POLA PENDIDIKAN NEGARA JEPANG
 
123777380 seni-budaya-macanegara-nama-nurhani-kelas-xii-ipa-1
123777380 seni-budaya-macanegara-nama-nurhani-kelas-xii-ipa-1123777380 seni-budaya-macanegara-nama-nurhani-kelas-xii-ipa-1
123777380 seni-budaya-macanegara-nama-nurhani-kelas-xii-ipa-1
 
Materi M5KB1 - Nihon Bungaku
Materi M5KB1 - Nihon BungakuMateri M5KB1 - Nihon Bungaku
Materi M5KB1 - Nihon Bungaku
 
Rangkuman Buku Pengalaman Jepang (BAB 1)
Rangkuman Buku Pengalaman Jepang (BAB 1)Rangkuman Buku Pengalaman Jepang (BAB 1)
Rangkuman Buku Pengalaman Jepang (BAB 1)
 
Peradaban cina
Peradaban cinaPeradaban cina
Peradaban cina
 
Peradaban China
Peradaban ChinaPeradaban China
Peradaban China
 
isi makalah
isi makalahisi makalah
isi makalah
 
IKEBANA_KELOMPOK 6.pptx
IKEBANA_KELOMPOK 6.pptxIKEBANA_KELOMPOK 6.pptx
IKEBANA_KELOMPOK 6.pptx
 
Seni Rupa Tradisional
Seni Rupa TradisionalSeni Rupa Tradisional
Seni Rupa Tradisional
 

Recently uploaded

Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 

Recently uploaded (20)

Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 

SEJARAH DAN PERKEMBANGAN SENI RUPA JEPANG

  • 2. SENI RUPA JEPANG Jepang merupakan Negara yang memiliki berbagai macam karya seni rupa dan berbagai macam peninggalan peninggalan bersejarah. Hal itu menjadikan Negara jepang sebagai Negara yang banyak memiliki karya seni rupa yang menarik. Berbagai macam dan bentuk seni rupa yang di miliki oleh Negara jepang diantaranya seni rupa dalam membuat lukisan, animasi, dan lain-lain.Selain itu jepang merupakan salah satu Negara yang memiliki sejarah dan peninggalan seni rupa jepang yang mendorong terbentuknya berbagai macam hasil karya seni rupa mulai dari makanan, pertanian, ataupun hal di dalam bidang kosmetik. Seni rupa kontemporer Jepang memiliki watak khas yang bersumber pada peradaban klasik yang didasarkan pada Zen Budhisme. Pengaruh Budhisme yang datang dari Cina dan Korea dan kemudian berasimilasi dengan kepercayaan Shinto di Jepang membuahkan sekte Budha yang kemudian dikenal dengan Zen Budhisme. . Semua ekspresi seni Jepang mulai periode Nara hingga sekarang tetap menjadi sumber inspirasi dan atruran normatif terhadap berbagai ekspresi seni seperti arsitektur, taman, interior, pakaian, lukisan, patung, dan sebagainya merujuk pada norma-norma estetik Zen Budhisme. Prinsip-prinsip dasar estetik Zen Budhisme baik secara intuitif maupun formalistik serta simbolik menelusup pada dimensi estetik karya-karya mereka sebagai perupa kontemporer Jepang, sehingga membentuk identitas, karena itu berbeda dengan mainstream seni rupa Barat.
  • 3. SENI RUPA JEPANG Dalam konteks seni lukis, Jepang memiliki lukisan Ukiyo-e yang merupakan genre lukisan yang pernah ada pada abad ke-17 sampai abad ke-20. Lukisan Ukiyo-e ini memiliki berbagai macam tema semisal pemandangan alam, teater dan tempat-tempat favorit masyarakat Jepang. Kata “Ukiyo” dalam bahasa Jepang memiliki makna “dunia mengambang” dan mengacu pada budaya yang berkembang dipusat-pusat Edo, semisal Tokyo, Osaka dan Kyoto. Bentuk seni lukis ini kemudian menjadi sangat populer dalam budaya metropolitan Tokyo pada paruh abad ke-17. Akar kesejarahan Ukiyo-e bisa ditelusuri mulai dari adanya arus urbanisasi yang terjadi pada akhir abad ke-16. Hal tersebut kemudian menyebabkan banyak kelas pedagang dan pengrajin yang mulai menulis cerita, menggambar yang disusun menjadi buku. Yang menjadi objek dalam cerita maupun gambarnya ialah kehidupan urban dan budaya masyarakat kala itu. Dan lukisan Ukiyo-e mengalami kebangkitannya pada abad ke-20. Adanya pengaruh dari Barat dan Eropa membuat banyak seniman yang membuat lukisan tersebut menggabungkan unsur Barat kedalamnya namun tetap dengan sentuhan tradisional Jepang.
  • 4. Kesenian keramik di Jepang, diperkirakan berawal pada periode Jomon, periode yang tertua dan merupakan Jaman Prasejarah pada sejarah Jepang. Waktu periode Jomon sekitar 10.000 SM – 200 SM. Setelah periode Jamon usai, Jepang memasuki periode Yayoi. Waktu periode Yayoi sekitar 200 SM – 250 M. kehidupan masyarakat di periode ini sudah mulai bercocok tanam. Kebudayaannya berkembang dari pulai Kyushu sampai sebelah timur pulau Honshu. Pada masa ini berbagai gerabah tanpa glasir sudah mulai bermunculan. Penggunaan roda tembikar dan pembakaran yang mampu mencapai suhu bebatuan pun sudah mulai dikenal. Tidak seperti barang tembikar pada periode Jamon, barang tembikar pada Yayoi mengandalkan bentuknya daripada dekorasinya.
  • 5. Kemudian Jepang memasuki periode Nara. Periode ini kesenian keramik Jepang sangat terpengaruh oleh kebudayaan Cina. Pada periode ini merupakan masa emas kesenian Budha yang ada di Jepang. Dengan adanya reformasi Taika, sistema pemerintahan di Jepang meniru sistema pemerintahan yang ada di Cina. Para pengrajin Jepang pergi ke Cina mempelajari teknik-teknik pembuatan keramik. Mereka mempelajari penggunaan glasir dan pembakaran suhu rendah. Selama berabad-abad mereka menerapkan teknik yang mereka pelajari dari Cina dan Korea. Tanbo Art merupakan karya seni hasil tangan-tangan kreativ para petani Jepang. Tanbo adalah bahasa Jepang yang berarti beras/padi. Sedangkan Tanbo Art adalah seni ‘melukis’ diatas kanvas raksasa, yaitu berupa sebidang sawah. Karya seni ini pertama kali muncul pada tahun 1993 di desa Inakadate, 600 mil dari Tokyo (masuk dalam Prefektur Aomori di wilayah Tohoku,Jepang).
  • 6. SEJARAH DAN PERKEMBANGAN SENI RUPA JEPANG 1. Zaman Paleolitik Zaman Paleolitik Jepang berlangsung dari sekitar 100.000 hingga 30.000 SM, dimulai dari penggunaan perkakas batu dan berakhir sekitar 12.000 SM pada akhir zaman es terakhir yang sekaligus awal dari periode Mesolitik zaman Jōmon. Bukti-bukti penggalian arkeologi menunjukkan kepulauan Jepang sudah dihuni orang sejak 35.000 SM.[2] Kepulauan Jepang terpisah dari daratan Asia setelah zaman es terakhir sekitar 11.000 SM. Setelah terungkapnya pengelabuan zaman Paleolitik Jepang oleh peneliti amatir Shinichi Fujimura,[3] bukti-bukti asal zaman Paleolitik Bawah dan zaman Paleolitik Tengah yang diklaim oleh Fujimura dan rekan-rekan telah diteliti ulang dan ditolak. 2.1 ZamanPrasejarahJepang
  • 7. 3. Zaman Yayoi Zaman Yayoi berlangsung dari sekitar 400 SM atau 300 SM hingga 250 Masehi. Dari situs arkeologi kota Yayoi, distrik Bunkyō, Tokyo ditemukan artefak asal zaman yang kemudian disebut zaman Yayoi. Pada awal zaman Yayoi, orang Yayoi sudah mulai dapat menenun, bertanam padi, mengenal perdukunan serta pembuatan perkakas dari besi dan perunggu yang dipelajari dari Korea atau Cina.[5] Sejumlah studi paleoetnobotani menunjukkan teknik menanam padi di sawah dan irigasi sudah dikenal sejak sekitar 8000 SM di Delta Sungai Yangtze dan menyebar ke Jepang sekitar 1000 SM. 2. Zaman Jōmon Zaman Jōmon berlangsung dari sekitar 14.000 SM hingga 300 SM. Tanda-tanda pertama peradaban dan pola hidup stabil manusia muncul sekitar 14.000 SM dengan adanya kebudayaan Jōmon yang bercirikan bercirikan gaya hidup pemburu-pengumpul semi-sedenter Mesolitik hingga Neolitik. Mereka tinggal di rumah-rumah yang dibangun di atas tanah yang digali dan di atasnya didirikan rumah beratap dari kayu. Orang zaman Jōmon sudah mengenal bentuk awal dari pertanian, namun belum mengenal cara menenun kain dan pakaian dibuat dari bulu binatang. Orang zaman Jōmon mulai membuat bejana tanah liat yang dihias dengan pola-pola yang dicetakkan ke atas permukaan bejana sewaktu masih basah dengan menggunakan tongkat kayu atau tali atau simpul tali.
  • 8. 2.ZamanAsuka Pada zaman Asuka (538-710), negara Jepang purba Yamato secara bertahap menjadi negara yang tersentralisasi. Negara Jepang purba sudah memiliki undang-undang seperti dinyatakan dalam Undang-Undang Taihō dan butir-butir Reformasi Taika.[11] Masuknya agama Buddha di Jepang mengakibatkan orang tidak lagi membuat makam berbentuk kofun. Agama Buddha masuk ke Jepang sekitar tahun 538 melalui Baekje yang mendapat dukungan militer dari Jepang.[12] Penyebaran agama Buddha di Jepang dilakukan oleh kalangan penguasa. Pangeran Shōtoku mendedikasikan dirinya dalam penyebaran Buddhisme dan kebudayaan Cina di Jepang. Ia berjasa menyusun Konstitusi 17 Pasal yang membawa perdamaian di Jepang. Konstitusi yang disusunnya dipengaruhi oleh pemikiran Konfusianisme tentang berbagai moral dan kebajikan yang diharapkan masyarakat dari pejabat pemerintah dan abdi kaisar. 2.2 Zamankuno danzamanklasikJepang 1. Zaman Kofun Zaman Kofun dimulai sekitar 250 M. Nama zaman ini berasal dari tradisi orang zaman itu untuk membuat gundukan makam (tumulus) yang disebut kofun. Pada zaman ini sudah terdapat negara-negara militer yang kuat dengan klan-klan berpengaruh sebagai penguasa. Salah satu di antaranya terdapat negara Yamato yang dominan, dan berpusat di Provinsi Yamato dan Provinsi Kawachi. Negara Yamato berlangsung dari abad ke-3 hingga abad ke-7, dan merupakan asal garis keturunan kekaisaran Jepang. Negara Yamato yang berkuasa atas klan-klan lain dan memperoleh lahan-lahan pertanian mempertahankan pengaruh yang kuat di Jepang bagian barat. Jepang mulai mengirimkan utusan ke Kekaisaran Cina pada abad ke-5.
  • 9. 4. Zaman Heian Periode akhir sejarah klasik Jepang berlangsung dari 794 hingga 1185 yang disebut zaman Heian. Puncak kejayaan istana kekaisaran di bidang puisi dan sastra terjadi pada zaman Heian. Pada awal abad ke-11, Murasaki Shikibu menulis novel Hikayat Genji yang hingga kini merupakan salah satu dari novel tertua di dunia. Pada zaman Heian selesai disusun naskah tertua koleksi puisi Jepang, Man'yōshū dan Kokin Wakashū. Pada zaman Heian berkembang berbagai macam kebudayaan lokal, misalnya aksara kana yang asli Jepang. Pengaruh budaya Cina surut setelah sampai di puncak keemasan. Pengiriman terakhir utusan Jepang ke Dinasti Tang berlangsung pada tahun 838 sejalan dengan kemunduran Dinasti Tang. Walaupun demikian, Cina dalam terus berlanjut sebagai negara tujuan ekspedisi dagang dan rombongan peziarah agama Buddha.[15] 3. Zaman Nara Zaman Nara pada abad ke-8 ditandai oleh negara Jepang yang kuat. Pada tahun 710, Kaisar Gemmei mengeluarkan perintah kekaisaran yang memindahkan ibu kota ke Heijō-kyō yang sekarang bernama Nara. Heijō-kyō dibangun dengan mencontoh ibu kota Dinasti Tang di Chang'an (sekarang disebut Xi'an). Sepanjang zaman Nara, perkembangan politik sangat terbatas. Anggota keluarga kekaisaran berebut kekuasaan dengan biksu dan bangsawan, termasuk dengan klan Fujiwara. Hubungan luar negeri berlangsung dengan Silla dan hubungan formal dengan Dinasti Tang. Pada 784, ibu kota dipindahkan ke Nagaoka-kyō untuk menjauhkan istana dari pengaruh para biksu, sebelum akhirnya dipindahkan ke Heian-kyō (Kyoto).
  • 10. 2.3 Zamanfeodal 1. Zaman Kamakura Keshogunan Kamakura berkuasa di Jepang dari tahun 1185 hingga 1333 yang disebut zaman Kamakura yang merupakan zaman transisi menuju abad pertengahan Jepang. Abad pertengahan berlangsung selama hampir 700 tahun ketika pemerintah pusat, istana, dan Kaisar Jepang umumnya hanya menjalankan fungsi-fungsi seremonial. Urusan sipil, militer, dan kehakiman dikendalikan oleh kelas samurai. Secara de facto, penguasa negeri kekuasaan politik berada di tangan shogun yang berasal dari klan samurai yang terkuat. Peristiwa terbesar dalam periode Kamakura adalah invasi Mongol ke Jepang antara 1272 dan 1281. Pasukan Mongol dengan teknologi angkatan laut dan persenjataan yang unggul mencoba menyerbu ke kepulauan Jepang. Angin topan yang kemudian dikenal sebagai kamikaze (angin dewa) membuat kekuatan invasi Mongol tercerai-berai. Meskipun demikian, beberapa sejarawan bersikeras bahwa pertahanan pantai yang dibangun Jepang di Kyushu cukup memadai untuk mengusir para penyerbu. Walaupun invasi Mongol berhasil digagalkan, usaha mengatasi serbuan bangsa Mongol menyebabkan berakhirnya kekuasaan keshogunan akibat kekacauan politik dalam negeri.
  • 11. 2. Zaman Muromachi Dalam periodisasi sejarah Jepang, zaman Muromachi berlangsung dari sekitar tahun 1136 hingga 1673 ketika kekuasaan pemerintah berada di tangan Keshogunan Ashikaga yang juga disebut Keshogunan Muromachi. Pendiri Keshogunan Ashikaga adalah Ashikaga Takauji yang merebut kekuasaan politik dari Kaisar Go-Daigo dan sekaligus mengakhiri Restorasi Kemmu. Zaman Muromachi berakhir pada tahun 1573 ketika shogun ke-15 sekaligus shogun Muromachi terakhir, Ashikaga Yoshiakidiusir dari ibu kota Kyoto oleh Oda Nobunaga. Bangunan yang paling terkenal pada zaman ini adalah Kinkaku-ji dan Ginkaku-ji .Kinkaku-ji atau paviliun emas didirikan oleh Ashikaga Yoshimitsu. Bangunannya mengambil gaya arsitektur bangsawan dan gaya kuil Zen di Cina yang seluruhnya dilapisi emas. Sedangkan Ginkaku- ji atau paviliun perak didirikan oleh Ashikaga Yoshimasa. Bangunannya mengambil gaya arsitektur kuil Zen yang disebut Shōinzukuri. Shōinzukuri merupakan gaya bangunan yang di dalamnya terdapat Tokonoma, Chigaidana (rak), Tatami (lantai tikar), Fusuma (pintu geser dari kertas), dan Akarishōji (jendela kertas). Gaya ini menjadi dasar rumah gayaJepang sekarang.
  • 12. 4. Zaman Edo (1603-1868) Pada zaman Edo adalah pemerintahan otonomi daerah berada di tangan lebih dari dua ratus pejabat daimyo. Sebagai klan terkuat, pemimpin klan Tokugawa dari generasi ke generasi menjabat sebagai shogun (sei-i taishōgun). Keshogunan Tokugawa yang bermarkas di Edo (sekarang Tokyo) memimpin para daimyo di masing-masing daerah otonom yang disebut domain (han). Zaman Edo adalah zaman keemasan seni lukis ukiyo-e dan seni teater kabuki dan bunraku. Sejumlah komposisi terkenal untuk koto dan shakuhachi berasal dari zaman Edo. 3. Zaman Azuchi-Momoyama Dari tahun 1568 hingga 1600 di Jepang disebut zaman Azuchi-Momoyama. Jepang bersatu secara militer dan negara menjadi stabil di bawah kekuasaan Oda Nobunaga yang dilanjutkan oleh Toyotomi Hideyoshi. Istilah zaman Azuchi-Momoyama berasal dari nama istana (kastil) yang menjadi markas kedua pemimpin besar, Nobunaga di Istana Azuchi dan Hideyoshi di Istana Momoyama. Setelah berhasil menyatukan Jepang, Hideyoshi berusaha memperluas wilayah dengan melakukan invasi ke Korea. Dua kali usaha penaklukan Korea berakhir dengan ditarik mundurnya pasukan Hideyoshi dari Semenanjung Korea pada tahun 1598 akibat dikalahkan pasukan gabungan Korea dan Cina, serta wafatnya Hideyoshi. Konflik suksesi pasca-Hideyoshi berakhir dengan munculnya Tokugawa Ieyasu sebagai pemimpin baru Jepang. Kekuasaan pemerintahan beralih ke tangan Ieyasu setelah mengalahkan pasukan pendukung Toyotomi Hideyori dalam Pertempuran Sekigahara.
  • 13. 2.3JENIS DANARTEFAKPENINGGALANJEPANG 1. DOGU 2.Bangkai Kapal Perang Kubilai Khan 3. Lukisan 4. Patung Hachiko 5.Patung Tomasubureku 6.Patung Mamiya Rinzou