SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
AKSI NYATA TOPIK 1
Menyebarkan Pemahaman
“Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?”
Disusun Oleh :
Jadi Mulyono, S. Pd. I
SMP Negeri 2 Banyubiru
PENGERTIAN KURIKULUM
Berdasarkan Undang Undang Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem
Pendidikan Nasionala Pasal 1 Butir 19 Kurikulum adalah seperangkat
rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, dan materi pelajaran
serta cara yang digunakan sebagai pedoman kegiatan pembelajaran
guna mencapai tujuan pendidikan tertentu.
HAKIKAT KURIKULUM
1. Kurikulum merupakan titik awal hingga titik akhir dari
pengalaman belajar murid.
2. Kemerdekaan murid dalam belajar merupakan jantungnya
pendidikan.
3. Kurikulum berfungsi sebagai panduan guru dalam proses
belajar murid di kelas.
4. Kurikulum bersifat dinamis dan terus dikembangklan
mengikuti perubahan zaman.
5. Pengembangan Kurikulum disesuaikan dengan karakteristik
sekolah dan kebutuhan murid.
KURIKULUM YANG BAIK ITU ?
Kurikulum yang sesuai dengan zamannya, terus dikembangkan dan
diadaptasi sesuai dengan konteks dan karakteristik murid demi
membangun kompetensi sesuai dengan kebutuhan murid pada saat
ini dan masa depan.
PERAN DAN FUNGSI KURIKULUM
PERAN :
Memberikan arah pembelajaran yang jelas
yang harus dilakukan di sekolah.
FUNGSI :
Sebagai pedoman kerja bagi guru dalam
mengajar siswa dan mencapai tujuan
pembelajaran.
MENGAPA KURIKULUM HARUS BERUBAH
?
Memenuhi
kebutuhan
belajar murid
Perkembangan
zaman serba
digital
Menyiapkan
generasi masa
depan yang
visioner
GENERASI VISIONER
1. Memiliki pandangan atau
wawasan ke masa depan
2. Memiliki visi kebangsaan
dan kepemimpinan yang
tangguh di tengah tuntutan
dan tantangan nasional dan
global yang makin tinggi
3. Siap terjun ke dunia kerja
dan ke tengah masyarakat
dengan membawa karakter
nasionalisme
MENGAPA PARADIGMA GURU HARUS
BERUBAH DI ERA DIGITAL ?
1. Guru harus mengikuti dan memahami tren
kehidupan generasi Z dan Alfa yang tidak bisa
dipisahkan dari media sosial.
2. Pola pikir para guru harus berubah supaya guru
dalam mengajar tidak hanya mengajar tapi
bagaimana mengajarkan kepada anak didik
bagaimana cara mereka belajar.
UNTUK MEWUJUDKAN TUJUAN
KURIKULUM, GURU HARUS MELAKUKAN
APA?
1. Melakukan kegiatan pembelajaran yang sesuai
dengan kebutuhan dan karakteristik murid.
2. Memahami perkembangan dan kebutuhan
murid.
3. Mengikuti perkembangan dunia pendidikan.
4. Mampu menguasai teknologi pendidikan
secara profesional.
REFLEKSI
Di zaman yang serba digital ini, kebutuhan belajar
murid mulai berubah dari yang awalnya berbasis
kertas menjadi serba digital berbasis internet.
Sebagai guru, kita harus bisa mengikuti dan
memahami tren kehidupan generasi Z dan Alfa yang
tidak bisa dipisahkan dari media sosial. Perubahan
kurikulum mutlak harus di lakukan di Indonesia .
Seiring berubahnya kurikulum, pola pikir kita
sebagai guru pun juga harus berubah. Murid jangan
hanya dijadikan sebagai obyek pembelajaran.
Namun Sudah saatnya mereka kita jadikan sebagai
subyek pembelajar aktif.
UMPAN BALIK
DOKUMENTASI
PENYEBARAN PEMAHAMAN
DOKUMENTASI
PENYEBARAN PEMAHAMAN
DOKUMENTASI
PENYEBARAN PEMAHAMAN
DOKUMENTASI
PENYEBARAN PEMAHAMAN
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptx
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptxAksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptx
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptxQorry Debby Ismayati
 
Aksi Nyata Topik Merdeka Belajar - Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar (1)....
Aksi Nyata Topik Merdeka Belajar - Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar (1)....Aksi Nyata Topik Merdeka Belajar - Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar (1)....
Aksi Nyata Topik Merdeka Belajar - Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar (1)....HilmanZhulmy
 
AKSI NYATA TOPIK 3 MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pdf
AKSI NYATA TOPIK 3 MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pdfAKSI NYATA TOPIK 3 MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pdf
AKSI NYATA TOPIK 3 MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pdfKhumairokKhumairok
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR.pptx.pdf
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR.pptx.pdfAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR.pptx.pdf
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR.pptx.pdfTattiHerawati1
 
AKSI NYATA UPLOAD.pdf
AKSI NYATA UPLOAD.pdfAKSI NYATA UPLOAD.pdf
AKSI NYATA UPLOAD.pdfCaLang1
 
MENGAPA KURIKULUM HARUS BERUBAH.pptx
MENGAPA KURIKULUM HARUS BERUBAH.pptxMENGAPA KURIKULUM HARUS BERUBAH.pptx
MENGAPA KURIKULUM HARUS BERUBAH.pptxheriandri
 
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka.pdf
Aksi Nyata Topik 2  Kurikulum Merdeka.pdfAksi Nyata Topik 2  Kurikulum Merdeka.pdf
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka.pdfNur Rohmadi
 
MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH RONA (3).pdf
MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH RONA (3).pdfMENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH RONA (3).pdf
MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH RONA (3).pdfRonapebriyani
 
AKSI NYATA 2 MERUMUSKAN PEMAHAMAN BERMAKNA.pptx
AKSI NYATA 2 MERUMUSKAN PEMAHAMAN BERMAKNA.pptxAKSI NYATA 2 MERUMUSKAN PEMAHAMAN BERMAKNA.pptx
AKSI NYATA 2 MERUMUSKAN PEMAHAMAN BERMAKNA.pptxrizalanggaramukti
 
pdf_20221218_002013_0000.pdf
pdf_20221218_002013_0000.pdfpdf_20221218_002013_0000.pdf
pdf_20221218_002013_0000.pdfwindatriwahyuni2
 
Aksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdf
Aksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdfAksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdf
Aksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdfSriWahyuni909323
 
AKSI NYATA TOPIK 3.pptx
AKSI NYATA TOPIK 3.pptxAKSI NYATA TOPIK 3.pptx
AKSI NYATA TOPIK 3.pptxTriutariF1s
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?.pdfMuhamad Yogi
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka BelajarAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka BelajarMuhamad Yogi
 
Mengapa Kurikulum Perlu Berubah.pptx
Mengapa Kurikulum Perlu Berubah.pptxMengapa Kurikulum Perlu Berubah.pptx
Mengapa Kurikulum Perlu Berubah.pptxRismawatiSirait
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila pada Murid Guru Oleh Sri Wahy...
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila pada Murid Guru Oleh Sri Wahy...Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila pada Murid Guru Oleh Sri Wahy...
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila pada Murid Guru Oleh Sri Wahy...SriWahyuni909323
 
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka.pdf
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka.pdfAksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka.pdf
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka.pdfIndarmawan4
 
aksi nyata topik4 Melakukan Asesmen Awal Pembelajaran.pptx
aksi nyata topik4 Melakukan  Asesmen Awal  Pembelajaran.pptxaksi nyata topik4 Melakukan  Asesmen Awal  Pembelajaran.pptx
aksi nyata topik4 Melakukan Asesmen Awal Pembelajaran.pptxPurmeidiantopurmeidi
 

What's hot (20)

Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptx
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptxAksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptx
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptx
 
AKSI NYATA TOPIK 2.pdf
AKSI NYATA TOPIK 2.pdfAKSI NYATA TOPIK 2.pdf
AKSI NYATA TOPIK 2.pdf
 
Aksi Nyata Topik Merdeka Belajar - Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar (1)....
Aksi Nyata Topik Merdeka Belajar - Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar (1)....Aksi Nyata Topik Merdeka Belajar - Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar (1)....
Aksi Nyata Topik Merdeka Belajar - Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar (1)....
 
AKSI NYATA TOPIK 3 MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pdf
AKSI NYATA TOPIK 3 MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pdfAKSI NYATA TOPIK 3 MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pdf
AKSI NYATA TOPIK 3 MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pdf
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR.pptx.pdf
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR.pptx.pdfAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR.pptx.pdf
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR.pptx.pdf
 
AKSI NYATA UPLOAD.pdf
AKSI NYATA UPLOAD.pdfAKSI NYATA UPLOAD.pdf
AKSI NYATA UPLOAD.pdf
 
MENGAPA KURIKULUM HARUS BERUBAH.pptx
MENGAPA KURIKULUM HARUS BERUBAH.pptxMENGAPA KURIKULUM HARUS BERUBAH.pptx
MENGAPA KURIKULUM HARUS BERUBAH.pptx
 
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka.pdf
Aksi Nyata Topik 2  Kurikulum Merdeka.pdfAksi Nyata Topik 2  Kurikulum Merdeka.pdf
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka.pdf
 
MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH RONA (3).pdf
MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH RONA (3).pdfMENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH RONA (3).pdf
MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH RONA (3).pdf
 
Aksi Nyata Modul 2.pdf
Aksi Nyata Modul 2.pdfAksi Nyata Modul 2.pdf
Aksi Nyata Modul 2.pdf
 
AKSI NYATA 2 MERUMUSKAN PEMAHAMAN BERMAKNA.pptx
AKSI NYATA 2 MERUMUSKAN PEMAHAMAN BERMAKNA.pptxAKSI NYATA 2 MERUMUSKAN PEMAHAMAN BERMAKNA.pptx
AKSI NYATA 2 MERUMUSKAN PEMAHAMAN BERMAKNA.pptx
 
pdf_20221218_002013_0000.pdf
pdf_20221218_002013_0000.pdfpdf_20221218_002013_0000.pdf
pdf_20221218_002013_0000.pdf
 
Aksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdf
Aksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdfAksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdf
Aksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdf
 
AKSI NYATA TOPIK 3.pptx
AKSI NYATA TOPIK 3.pptxAKSI NYATA TOPIK 3.pptx
AKSI NYATA TOPIK 3.pptx
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?.pdf
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka BelajarAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar
 
Mengapa Kurikulum Perlu Berubah.pptx
Mengapa Kurikulum Perlu Berubah.pptxMengapa Kurikulum Perlu Berubah.pptx
Mengapa Kurikulum Perlu Berubah.pptx
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila pada Murid Guru Oleh Sri Wahy...
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila pada Murid Guru Oleh Sri Wahy...Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila pada Murid Guru Oleh Sri Wahy...
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila pada Murid Guru Oleh Sri Wahy...
 
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka.pdf
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka.pdfAksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka.pdf
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka.pdf
 
aksi nyata topik4 Melakukan Asesmen Awal Pembelajaran.pptx
aksi nyata topik4 Melakukan  Asesmen Awal  Pembelajaran.pptxaksi nyata topik4 Melakukan  Asesmen Awal  Pembelajaran.pptx
aksi nyata topik4 Melakukan Asesmen Awal Pembelajaran.pptx
 

Similar to AKSI NYATA 1 MENYEBARKAN PEMAHAMAN "MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH?".pptx

mengapa kurikulum harus berubah.pptx
mengapa kurikulum harus berubah.pptxmengapa kurikulum harus berubah.pptx
mengapa kurikulum harus berubah.pptxAudiAtika
 
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA YULIA ADHQURIAH.pdf
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA YULIA ADHQURIAH.pdfAKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA YULIA ADHQURIAH.pdf
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA YULIA ADHQURIAH.pdfYuliaAdhquriah1
 
Aksi Nyata Kurikulum Merdeka DARLINA, S.Pd.pptx
Aksi Nyata Kurikulum Merdeka DARLINA, S.Pd.pptxAksi Nyata Kurikulum Merdeka DARLINA, S.Pd.pptx
Aksi Nyata Kurikulum Merdeka DARLINA, S.Pd.pptxNindaDuvilamoy
 
Yellow White Minimalist Colorful Education Presentation_compressed.pdf
Yellow White Minimalist Colorful Education Presentation_compressed.pdfYellow White Minimalist Colorful Education Presentation_compressed.pdf
Yellow White Minimalist Colorful Education Presentation_compressed.pdfEdiSunarto10
 
AKSI NYATA TOPIK 2 PELATIHAN MANDIRI MERDEKA MENGAJAR PMM
AKSI NYATA TOPIK 2 PELATIHAN MANDIRI MERDEKA MENGAJAR PMMAKSI NYATA TOPIK 2 PELATIHAN MANDIRI MERDEKA MENGAJAR PMM
AKSI NYATA TOPIK 2 PELATIHAN MANDIRI MERDEKA MENGAJAR PMMbambangsamudono27
 
SUHARTI MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH.pdf
SUHARTI MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH.pdfSUHARTI MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH.pdf
SUHARTI MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH.pdfAgusArdiansyah18
 
AKSI NYATA - MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH.pdf
AKSI NYATA - MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH.pdfAKSI NYATA - MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH.pdf
AKSI NYATA - MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH.pdfAGUSNUGRAHA42
 
Aksi nyata Mengapa Kurikulum perlu berubah .Arum.pdf
Aksi nyata Mengapa Kurikulum perlu berubah .Arum.pdfAksi nyata Mengapa Kurikulum perlu berubah .Arum.pdf
Aksi nyata Mengapa Kurikulum perlu berubah .Arum.pdfanikaretnowati80
 
aksi nyata Pelatihan mandiri PMM 1-Yanti
aksi nyata Pelatihan mandiri PMM 1-Yantiaksi nyata Pelatihan mandiri PMM 1-Yanti
aksi nyata Pelatihan mandiri PMM 1-YantiYULLIYANTI2
 
aksinyatatopikkurikulummerdeka-230307234619-e0eb318d.pdf_compressed.pdf
aksinyatatopikkurikulummerdeka-230307234619-e0eb318d.pdf_compressed.pdfaksinyatatopikkurikulummerdeka-230307234619-e0eb318d.pdf_compressed.pdf
aksinyatatopikkurikulummerdeka-230307234619-e0eb318d.pdf_compressed.pdfAbdulHalik23
 
Aksi nyata ini dibuat untuk memenuhi tugas PMM topik 1
Aksi nyata ini dibuat untuk memenuhi tugas PMM topik 1Aksi nyata ini dibuat untuk memenuhi tugas PMM topik 1
Aksi nyata ini dibuat untuk memenuhi tugas PMM topik 1lilianawigaringtyas5
 
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA SUNAPSIH
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA SUNAPSIHAKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA SUNAPSIH
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA SUNAPSIHsunapsih73
 
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA.pdf
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA.pdfAKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA.pdf
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA.pdfMahluddinMahluddin
 
AKSI NYATA kurikulum merdeka.pptx
AKSI NYATA kurikulum merdeka.pptxAKSI NYATA kurikulum merdeka.pptx
AKSI NYATA kurikulum merdeka.pptxMahluddinMahluddin
 
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA.pdf
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA.pdfAKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA.pdf
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA.pdfMahluddinMahluddin
 
AKSI NYATA TOPIK 2 KURIKULUM MERDEKA..pdf
AKSI NYATA TOPIK 2 KURIKULUM MERDEKA..pdfAKSI NYATA TOPIK 2 KURIKULUM MERDEKA..pdf
AKSI NYATA TOPIK 2 KURIKULUM MERDEKA..pdfANGELKRISTIANIDEWIDA
 

Similar to AKSI NYATA 1 MENYEBARKAN PEMAHAMAN "MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH?".pptx (20)

mengapa kurikulum harus berubah.pptx
mengapa kurikulum harus berubah.pptxmengapa kurikulum harus berubah.pptx
mengapa kurikulum harus berubah.pptx
 
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA YULIA ADHQURIAH.pdf
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA YULIA ADHQURIAH.pdfAKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA YULIA ADHQURIAH.pdf
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA YULIA ADHQURIAH.pdf
 
Aksi Nyata Kurikulum Merdeka DARLINA, S.Pd.pptx
Aksi Nyata Kurikulum Merdeka DARLINA, S.Pd.pptxAksi Nyata Kurikulum Merdeka DARLINA, S.Pd.pptx
Aksi Nyata Kurikulum Merdeka DARLINA, S.Pd.pptx
 
Yellow White Minimalist Colorful Education Presentation_compressed.pdf
Yellow White Minimalist Colorful Education Presentation_compressed.pdfYellow White Minimalist Colorful Education Presentation_compressed.pdf
Yellow White Minimalist Colorful Education Presentation_compressed.pdf
 
AKSI NYATA TOPIK 2 PELATIHAN MANDIRI MERDEKA MENGAJAR PMM
AKSI NYATA TOPIK 2 PELATIHAN MANDIRI MERDEKA MENGAJAR PMMAKSI NYATA TOPIK 2 PELATIHAN MANDIRI MERDEKA MENGAJAR PMM
AKSI NYATA TOPIK 2 PELATIHAN MANDIRI MERDEKA MENGAJAR PMM
 
AKSI NYATA TOPIK 2 .pptx
AKSI NYATA TOPIK 2 .pptxAKSI NYATA TOPIK 2 .pptx
AKSI NYATA TOPIK 2 .pptx
 
AKSI NYATA_103647.pptx
AKSI NYATA_103647.pptxAKSI NYATA_103647.pptx
AKSI NYATA_103647.pptx
 
PPT AKSI NYATA .pdf
PPT AKSI NYATA .pdfPPT AKSI NYATA .pdf
PPT AKSI NYATA .pdf
 
SUHARTI MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH.pdf
SUHARTI MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH.pdfSUHARTI MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH.pdf
SUHARTI MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH.pdf
 
AKSI NYATA - MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH.pdf
AKSI NYATA - MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH.pdfAKSI NYATA - MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH.pdf
AKSI NYATA - MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH.pdf
 
Aksi nyata Mengapa Kurikulum perlu berubah .Arum.pdf
Aksi nyata Mengapa Kurikulum perlu berubah .Arum.pdfAksi nyata Mengapa Kurikulum perlu berubah .Arum.pdf
Aksi nyata Mengapa Kurikulum perlu berubah .Arum.pdf
 
aksi nyata Pelatihan mandiri PMM 1-Yanti
aksi nyata Pelatihan mandiri PMM 1-Yantiaksi nyata Pelatihan mandiri PMM 1-Yanti
aksi nyata Pelatihan mandiri PMM 1-Yanti
 
aksinyatatopikkurikulummerdeka-230307234619-e0eb318d.pdf_compressed.pdf
aksinyatatopikkurikulummerdeka-230307234619-e0eb318d.pdf_compressed.pdfaksinyatatopikkurikulummerdeka-230307234619-e0eb318d.pdf_compressed.pdf
aksinyatatopikkurikulummerdeka-230307234619-e0eb318d.pdf_compressed.pdf
 
Aksi nyata ini dibuat untuk memenuhi tugas PMM topik 1
Aksi nyata ini dibuat untuk memenuhi tugas PMM topik 1Aksi nyata ini dibuat untuk memenuhi tugas PMM topik 1
Aksi nyata ini dibuat untuk memenuhi tugas PMM topik 1
 
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA SUNAPSIH
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA SUNAPSIHAKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA SUNAPSIH
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA SUNAPSIH
 
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA.pdf
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA.pdfAKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA.pdf
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
AKSI NYATA kurikulum merdeka.pptx
AKSI NYATA kurikulum merdeka.pptxAKSI NYATA kurikulum merdeka.pptx
AKSI NYATA kurikulum merdeka.pptx
 
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA.pdf
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA.pdfAKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA.pdf
AKSI NYATA KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Materi Dwi Budiningtyas.pdf
Materi Dwi Budiningtyas.pdfMateri Dwi Budiningtyas.pdf
Materi Dwi Budiningtyas.pdf
 
AKSI NYATA TOPIK 2 KURIKULUM MERDEKA..pdf
AKSI NYATA TOPIK 2 KURIKULUM MERDEKA..pdfAKSI NYATA TOPIK 2 KURIKULUM MERDEKA..pdf
AKSI NYATA TOPIK 2 KURIKULUM MERDEKA..pdf
 

Recently uploaded

1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfIndri117648
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023DodiSetiawan46
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfChrodtianTian
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 

Recently uploaded (20)

1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 

AKSI NYATA 1 MENYEBARKAN PEMAHAMAN "MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH?".pptx

  • 1. AKSI NYATA TOPIK 1 Menyebarkan Pemahaman “Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?” Disusun Oleh : Jadi Mulyono, S. Pd. I SMP Negeri 2 Banyubiru
  • 2. PENGERTIAN KURIKULUM Berdasarkan Undang Undang Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasionala Pasal 1 Butir 19 Kurikulum adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, dan materi pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman kegiatan pembelajaran guna mencapai tujuan pendidikan tertentu.
  • 3. HAKIKAT KURIKULUM 1. Kurikulum merupakan titik awal hingga titik akhir dari pengalaman belajar murid. 2. Kemerdekaan murid dalam belajar merupakan jantungnya pendidikan. 3. Kurikulum berfungsi sebagai panduan guru dalam proses belajar murid di kelas. 4. Kurikulum bersifat dinamis dan terus dikembangklan mengikuti perubahan zaman. 5. Pengembangan Kurikulum disesuaikan dengan karakteristik sekolah dan kebutuhan murid.
  • 4. KURIKULUM YANG BAIK ITU ? Kurikulum yang sesuai dengan zamannya, terus dikembangkan dan diadaptasi sesuai dengan konteks dan karakteristik murid demi membangun kompetensi sesuai dengan kebutuhan murid pada saat ini dan masa depan.
  • 5. PERAN DAN FUNGSI KURIKULUM PERAN : Memberikan arah pembelajaran yang jelas yang harus dilakukan di sekolah. FUNGSI : Sebagai pedoman kerja bagi guru dalam mengajar siswa dan mencapai tujuan pembelajaran.
  • 6. MENGAPA KURIKULUM HARUS BERUBAH ? Memenuhi kebutuhan belajar murid Perkembangan zaman serba digital Menyiapkan generasi masa depan yang visioner
  • 7. GENERASI VISIONER 1. Memiliki pandangan atau wawasan ke masa depan 2. Memiliki visi kebangsaan dan kepemimpinan yang tangguh di tengah tuntutan dan tantangan nasional dan global yang makin tinggi 3. Siap terjun ke dunia kerja dan ke tengah masyarakat dengan membawa karakter nasionalisme
  • 8. MENGAPA PARADIGMA GURU HARUS BERUBAH DI ERA DIGITAL ? 1. Guru harus mengikuti dan memahami tren kehidupan generasi Z dan Alfa yang tidak bisa dipisahkan dari media sosial. 2. Pola pikir para guru harus berubah supaya guru dalam mengajar tidak hanya mengajar tapi bagaimana mengajarkan kepada anak didik bagaimana cara mereka belajar.
  • 9. UNTUK MEWUJUDKAN TUJUAN KURIKULUM, GURU HARUS MELAKUKAN APA? 1. Melakukan kegiatan pembelajaran yang sesuai dengan kebutuhan dan karakteristik murid. 2. Memahami perkembangan dan kebutuhan murid. 3. Mengikuti perkembangan dunia pendidikan. 4. Mampu menguasai teknologi pendidikan secara profesional.
  • 10. REFLEKSI Di zaman yang serba digital ini, kebutuhan belajar murid mulai berubah dari yang awalnya berbasis kertas menjadi serba digital berbasis internet. Sebagai guru, kita harus bisa mengikuti dan memahami tren kehidupan generasi Z dan Alfa yang tidak bisa dipisahkan dari media sosial. Perubahan kurikulum mutlak harus di lakukan di Indonesia . Seiring berubahnya kurikulum, pola pikir kita sebagai guru pun juga harus berubah. Murid jangan hanya dijadikan sebagai obyek pembelajaran. Namun Sudah saatnya mereka kita jadikan sebagai subyek pembelajar aktif.