SlideShare a Scribd company logo
1 of 37
SEJARAH ANIMASI DI
INDONESIA
KELOMPOK 2
M Imam Basrurrohman
Raihan Daffa Tresnanda
Bagus Iman P
Seto Andityo
M Rizki Pratama
Rosul Ginanjar
1952
Tahun 50-an, nama Walt Disney
dengan serial dan film
animasinya sudah mendunia.
Mulai dari ‘Mickey Mouse’,
‘Cinderella’, ‘Bambi’, hingga
‘Alice in Wonderland’ membuat
Presiden RI pertama yang
visioner, Ir. Soekarno tertarik
untuk mempelajarinya. Ia pun
mengirim Dukut Hendronoto
atau Pak Ooq ke Disney untuk
belajar animasi.
1955
Pak Ooq kembali ke
Indonesia dan mulai
membuat iklan animasi
untuk pemilihan umum,
yang diberi judul “Si Doel
Memilih”.
1963
Pak Ooq bergabung
dengan TVRI (Televisi
Republik Indonesia) dan
mengembangkan
program animasi, namun
tidak dilanjutkan karena
terlalu banyak
menghabiskan anggaran
1970
Alex Leo Zulkarnaen,
pulang dari sekolah
broadcast di Jerman dan
memimpin TVRI Jakarta.
Beliau membuka slot
iklan “Manasuka Siaran
Niaga” selama 30 menit
setiap harinya, yang
membuka kesempatan
bagi kreator-kreator
animasi.
1983
Tidak dipungkiri
pertumbuhan animasi
berkembang seiringan dengan
bertumbuhnya stasiun-stasiun
TV swasta.
Pada saat itu memang
kebanyakan animasi
digunakan untuk kebutuhan
iklan tetapi tidak menutup
film animasi bersinar di era
ini diantaranya ‘Legenda
Buriswara’ yang dibuat
berdasarkan cerita Mahabarta
dan disutradari oleh
Narliswandi Iwan Piliang.
1990
Pada era ini sudah
banyak studio animasi
yang bermunculan di
Indonesia seperti Asiana
Wang Animation yang
bekerja sama dengan
Wang Film Animation
Tawan, Evergreen, Marsa
Juwita Indah, Red Rocket
Animatio Studio
(Bandung), Bening Studi
(Yogyakarta), dan Tegal
Kartun (Tegal).
1993
Tidak hanya 2D, animasi
Indonesia berkembang ke arah
animasi 3D. Hela Heli Helo
merupakan film animasi 3D
pertama yang dibuat di
Surabaya.
Hela Heli Helo diproduksi oleh
PT INDEX dan disutradarai
oleh Yuwono. Film animasi 3D
ini menceritakan tentang
helikopter bernama Hela, Heli,
Helo yang sering diganggu
pesawat jet jahat. Hela Heli
Helo ini pernah tayang di TPI.
1993
Masih di tahun yang sama, demi
memajukan perkembangan animasi di
Indonesia terutama dalam industrinya,
beberapa animator berinisiatif
membuat suatu komunitas yang
menjadi wadah saling bertukar
informasi dan pengalaman dalam
berbisnis dan juga mempersatukan visi
di antara pekerja animasi.
ASOSIASI ANIMASI
INDONESIA didirikan pada 1993 oleh
beberapa tokoh antara lain Mulyono,
pengelola studio yang
memperkerjakan sejumlah in
betweener film-film mancanegara,
Amoroso Katamsi (Direktur Utama
PPFN), Daniel Haryanto, Wagiono,
Denny A Djunaid, dan Johnny Jauhari.
1995
Sepertinya bisa dikatakan
Surabaya adalah kota dimana
studio animasi cukup aktif. Adanya
film seri animasi “Satria
Nusantara” oleh Pro Animasindo
dan disutradarai oleh Dian CH.
Animasi ini keseluruhan
prosesnya dikerjakan di Indonesia
termasuk pada saat paska
produksinya, dikerjakan oleh
Gema Cipta Media Animasindo
yang bekerjasama dengan PT
Nurtanio. Sayangnya rencana
untuk ditayangkan sebanyak 23
episode di TPI ini hanya bertahan
13 episode dengan kendala dana.
1998
Sebagaian besar anak
90-an pasti pernah ditemani
animasi-animasi yang
diproduseri oleh Herijanto
Judarta bersama studio
Bening Studio, salah satunya
adalah animasi “Bawang
Merah Bawang Putih“.
Animasi ini mengangkat
dongeng Indonesia yang
berasal dari Riau tentang dua
orang gadis cantik kakak
beradik yang memiliki sifat
dan perangai sangat berbeda
lagi bertolak belakang, serta
mengenai seorang ibu tiri
yang tidak adil dan pilih kasih.
2003
Animasi 3D tidak hanya beredar
di dunia pertelevisian Indonesia,
tetapi juga mulai bermunculan
di layar lebar. Salah satunya
adalah “Janus Prajurit
Terakhir” (Junii 2003) yang
disutradarai oleh Candra
Endroputro.
2007
Hebring merupakan proyek
animasi full 3D perdana Main Motion
Game dari Main Studio yang
digawangi oleh Andi
Martin dan Marlin Sugama. Hebring
pada tahun 2007 silam berhasil
menyabet penghargaan pada ajang
kompetisi Indonesia INAICTA yang
digelar oleh DEPKOMINFO.
2009
Meraih Mimpi adalah film
animasi 3D musikal pertama
dari studio animasi Infinite
Frame Work di Batam, yang
menjadi kawah candradimuka
bagi para animator Indonesia.
Film animasi ini pertama kali
dirilis di Singapura pada tahun
2008 dengan judul “Sing to the
Dawn” yang diadaptasi secara
lepas berdasarkan novel yang
berjudul sama.
2012
Uwa dan Rimba
merupakan karya animasi yang
dibuat oleh studio animasi asal
Yogyakarta, Hicca Animation
Studio. Animasi ini bercerita
tentang pengalaman seru dan
lucu dari Uwa si bayi orangutan
, Mica si bayi harimau
Sumatera, dan Pito si bayi
badak Jawa di rimba Indonesia.
2013
Keluarga Somat
adalah serial animasi produksi
Dreamtoon Studio, Semarang
yang bercerita tentang Pak
Somat, seorang pegawai pabrik
dengan keluarganya yaitu Inah,
istrinya bersama dua orang
anak, Dudung dan Ninung.
Keluarga mereka
sederhana namun penuh hiruk
pikuk, keceriaan, dan masalah
yang biasa terjadi di kehidupan
masyarakat sehari-hari. Serial
animasi yang diproduseri Rudi
Suteja ini ditayangkan di
Indosiar dan sudah mencapai
lebih dari 400 episode sejak
tayang perdana pada 8 Juni
2013.
2014
Adit Sopo Jarwo yang
dirilis pada tanggal 27 Januari
2014 merupakan film anak
animasi Indonesia yang
diproduksi oleh MD Animation.
Adit Sopo Jarwo meraih
beberapa penghargaan yakni
terpilih menjadi 5 besar
nominasi Film Animasi Terbaik
di Festival Film Indonesia 2014
dan dinobatkan sebagai Film
Animasi Terbaik di Anti
Corruption Film Festival 2014.
Sudah tayang selama 2
tahun sebanyak 85 episode dan
sekarang Adit Sopo Jarwo
memasuki episode terbarunya.
2017
Net TV menggandeng
Kumata Studio untuk mengembangkan
animasi pertama sekaligus intelectual
property (IP) yang dimilikinya. Konspe
dan artwork disajikan J-Town tampak
seperti animasi Family Guy atau The
Simpson dengan sentuhan kearifan
lokal. Serial ini tayang perdana pada 21
Oktober 2017 setiap Sabtu dan Minggu.
J-Town sendiri bercerita
tentang sebuah keluarga yang terpaksa
merantau ke ibukota karena kekayaan
mereka di kampung ludes. Satu-satunya
harta warisan tersisa adalah J-Town,
sebuah rumah susun yang bobrok
dengan beragam penghuni yang aneh.
Dalam usahanya merawat
dan mengembangkan rumah susun
warisan, Jaya Sang Kepala Keluarga
yang lugu dan malas malah seringkali
menambah masalah sehingga
kehidupan di J-Town penuh kekisruhan.
Sejarah animasi di Indonesia

More Related Content

What's hot

Persentasi televisi publik
Persentasi televisi publikPersentasi televisi publik
Persentasi televisi publik
Agus Mana
 
Tutorial membuat Simulasi Visual
Tutorial membuat Simulasi VisualTutorial membuat Simulasi Visual
Tutorial membuat Simulasi Visual
Romiy RoMett
 
PERENCANAAN PROGRAM (Penentuan visi Misi, Tujuan, Target)
PERENCANAAN PROGRAM (Penentuan visi Misi, Tujuan, Target) PERENCANAAN PROGRAM (Penentuan visi Misi, Tujuan, Target)
PERENCANAAN PROGRAM (Penentuan visi Misi, Tujuan, Target)
Rezka Judittya
 

What's hot (20)

Mengenal Kamera
Mengenal KameraMengenal Kamera
Mengenal Kamera
 
DIRECTING - FILM LANGUAGE
DIRECTING - FILM LANGUAGEDIRECTING - FILM LANGUAGE
DIRECTING - FILM LANGUAGE
 
5. bentuk naskah produksi
5. bentuk naskah produksi5. bentuk naskah produksi
5. bentuk naskah produksi
 
EDITING VIDEO PRESENTASI
EDITING VIDEO PRESENTASI EDITING VIDEO PRESENTASI
EDITING VIDEO PRESENTASI
 
Materi videografi-success story
Materi videografi-success storyMateri videografi-success story
Materi videografi-success story
 
Materi Teknik Editing video
Materi Teknik Editing videoMateri Teknik Editing video
Materi Teknik Editing video
 
Dasar penyiaran
Dasar penyiaran Dasar penyiaran
Dasar penyiaran
 
Persentasi televisi publik
Persentasi televisi publikPersentasi televisi publik
Persentasi televisi publik
 
Chapter 7 Movies and the Impact of Images
Chapter 7  Movies and the Impact of ImagesChapter 7  Movies and the Impact of Images
Chapter 7 Movies and the Impact of Images
 
Fungsi Komunikasi
Fungsi KomunikasiFungsi Komunikasi
Fungsi Komunikasi
 
What impact does media ownership have on the
What impact does media ownership have on theWhat impact does media ownership have on the
What impact does media ownership have on the
 
Pert. 6 bahasa dan naskah radio
Pert. 6 bahasa  dan naskah radioPert. 6 bahasa  dan naskah radio
Pert. 6 bahasa dan naskah radio
 
Tutorial membuat Simulasi Visual
Tutorial membuat Simulasi VisualTutorial membuat Simulasi Visual
Tutorial membuat Simulasi Visual
 
Sinematografi
SinematografiSinematografi
Sinematografi
 
01 Alur Proses produksi Multimedia.pptx
01 Alur Proses produksi Multimedia.pptx01 Alur Proses produksi Multimedia.pptx
01 Alur Proses produksi Multimedia.pptx
 
Proposal Produksi Film Dokumenter
Proposal Produksi Film DokumenterProposal Produksi Film Dokumenter
Proposal Produksi Film Dokumenter
 
PERENCANAAN PROGRAM (Penentuan visi Misi, Tujuan, Target)
PERENCANAAN PROGRAM (Penentuan visi Misi, Tujuan, Target) PERENCANAAN PROGRAM (Penentuan visi Misi, Tujuan, Target)
PERENCANAAN PROGRAM (Penentuan visi Misi, Tujuan, Target)
 
Mengenal After Effect
Mengenal After EffectMengenal After Effect
Mengenal After Effect
 
Animasi dalam Desain Komunikasi Visual (DKV)
Animasi dalam Desain Komunikasi Visual (DKV)Animasi dalam Desain Komunikasi Visual (DKV)
Animasi dalam Desain Komunikasi Visual (DKV)
 
Bab1 dasar siskom
Bab1 dasar siskomBab1 dasar siskom
Bab1 dasar siskom
 

Similar to Sejarah animasi di Indonesia

Menguasai cara menggambar kunci untuk animasi
Menguasai cara menggambar kunci untuk animasiMenguasai cara menggambar kunci untuk animasi
Menguasai cara menggambar kunci untuk animasi
Eko Supriyadi
 
Menguasaicaramenggambarkunciuntukanimasi (ind)
Menguasaicaramenggambarkunciuntukanimasi (ind)Menguasaicaramenggambarkunciuntukanimasi (ind)
Menguasaicaramenggambarkunciuntukanimasi (ind)
Sayugo
 

Similar to Sejarah animasi di Indonesia (10)

Teori animasi: film animasi timur [Malay-India]
Teori animasi: film animasi timur [Malay-India]Teori animasi: film animasi timur [Malay-India]
Teori animasi: film animasi timur [Malay-India]
 
Rini sugianto
Rini  sugiantoRini  sugianto
Rini sugianto
 
Menguasai cara menggambar kunci untuk animasi
Menguasai cara menggambar kunci untuk animasiMenguasai cara menggambar kunci untuk animasi
Menguasai cara menggambar kunci untuk animasi
 
Menguasaicaramenggambarkunciuntukanimasi (ind)
Menguasaicaramenggambarkunciuntukanimasi (ind)Menguasaicaramenggambarkunciuntukanimasi (ind)
Menguasaicaramenggambarkunciuntukanimasi (ind)
 
Kinescope Magz Edisi 3.. :-)
Kinescope Magz Edisi 3.. :-)Kinescope Magz Edisi 3.. :-)
Kinescope Magz Edisi 3.. :-)
 
Biografi rini sugianto
Biografi rini sugiantoBiografi rini sugianto
Biografi rini sugianto
 
Marsha chikita fawzi
Marsha chikita fawziMarsha chikita fawzi
Marsha chikita fawzi
 
Teori animasi: film animasi timur [Jepang-Korea]
Teori animasi: film animasi timur [Jepang-Korea]Teori animasi: film animasi timur [Jepang-Korea]
Teori animasi: film animasi timur [Jepang-Korea]
 
Masa depan industri perfilman indonesia
Masa depan industri perfilman indonesiaMasa depan industri perfilman indonesia
Masa depan industri perfilman indonesia
 
ANIMASI KRONOLOGIS, PELUANG, & INDUSTRI
ANIMASI KRONOLOGIS, PELUANG, & INDUSTRIANIMASI KRONOLOGIS, PELUANG, & INDUSTRI
ANIMASI KRONOLOGIS, PELUANG, & INDUSTRI
 

More from Imam Basrurrohman (6)

Akidah Akhlak Terpuji
Akidah Akhlak TerpujiAkidah Akhlak Terpuji
Akidah Akhlak Terpuji
 
Sejarah Islam di Malaysia dan Brunei Darussalam
Sejarah Islam di Malaysia dan Brunei DarussalamSejarah Islam di Malaysia dan Brunei Darussalam
Sejarah Islam di Malaysia dan Brunei Darussalam
 
Fikih Syirkah
Fikih SyirkahFikih Syirkah
Fikih Syirkah
 
Bahasa Arab materi Masdar
Bahasa Arab materi MasdarBahasa Arab materi Masdar
Bahasa Arab materi Masdar
 
(Kimia) Sistem Koloid
(Kimia) Sistem Koloid(Kimia) Sistem Koloid
(Kimia) Sistem Koloid
 
Gas mulia
Gas muliaGas mulia
Gas mulia
 

Recently uploaded

Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
novibernadina
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
nabilafarahdiba95
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
FitriaSarmida1
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 

Sejarah animasi di Indonesia

  • 2. KELOMPOK 2 M Imam Basrurrohman Raihan Daffa Tresnanda Bagus Iman P Seto Andityo M Rizki Pratama Rosul Ginanjar
  • 4. Tahun 50-an, nama Walt Disney dengan serial dan film animasinya sudah mendunia. Mulai dari ‘Mickey Mouse’, ‘Cinderella’, ‘Bambi’, hingga ‘Alice in Wonderland’ membuat Presiden RI pertama yang visioner, Ir. Soekarno tertarik untuk mempelajarinya. Ia pun mengirim Dukut Hendronoto atau Pak Ooq ke Disney untuk belajar animasi.
  • 6. Pak Ooq kembali ke Indonesia dan mulai membuat iklan animasi untuk pemilihan umum, yang diberi judul “Si Doel Memilih”.
  • 8. Pak Ooq bergabung dengan TVRI (Televisi Republik Indonesia) dan mengembangkan program animasi, namun tidak dilanjutkan karena terlalu banyak menghabiskan anggaran
  • 10. Alex Leo Zulkarnaen, pulang dari sekolah broadcast di Jerman dan memimpin TVRI Jakarta. Beliau membuka slot iklan “Manasuka Siaran Niaga” selama 30 menit setiap harinya, yang membuka kesempatan bagi kreator-kreator animasi.
  • 11. 1983
  • 12. Tidak dipungkiri pertumbuhan animasi berkembang seiringan dengan bertumbuhnya stasiun-stasiun TV swasta. Pada saat itu memang kebanyakan animasi digunakan untuk kebutuhan iklan tetapi tidak menutup film animasi bersinar di era ini diantaranya ‘Legenda Buriswara’ yang dibuat berdasarkan cerita Mahabarta dan disutradari oleh Narliswandi Iwan Piliang.
  • 13. 1990
  • 14. Pada era ini sudah banyak studio animasi yang bermunculan di Indonesia seperti Asiana Wang Animation yang bekerja sama dengan Wang Film Animation Tawan, Evergreen, Marsa Juwita Indah, Red Rocket Animatio Studio (Bandung), Bening Studi (Yogyakarta), dan Tegal Kartun (Tegal).
  • 15. 1993
  • 16. Tidak hanya 2D, animasi Indonesia berkembang ke arah animasi 3D. Hela Heli Helo merupakan film animasi 3D pertama yang dibuat di Surabaya. Hela Heli Helo diproduksi oleh PT INDEX dan disutradarai oleh Yuwono. Film animasi 3D ini menceritakan tentang helikopter bernama Hela, Heli, Helo yang sering diganggu pesawat jet jahat. Hela Heli Helo ini pernah tayang di TPI.
  • 17. 1993
  • 18. Masih di tahun yang sama, demi memajukan perkembangan animasi di Indonesia terutama dalam industrinya, beberapa animator berinisiatif membuat suatu komunitas yang menjadi wadah saling bertukar informasi dan pengalaman dalam berbisnis dan juga mempersatukan visi di antara pekerja animasi. ASOSIASI ANIMASI INDONESIA didirikan pada 1993 oleh beberapa tokoh antara lain Mulyono, pengelola studio yang memperkerjakan sejumlah in betweener film-film mancanegara, Amoroso Katamsi (Direktur Utama PPFN), Daniel Haryanto, Wagiono, Denny A Djunaid, dan Johnny Jauhari.
  • 19. 1995
  • 20. Sepertinya bisa dikatakan Surabaya adalah kota dimana studio animasi cukup aktif. Adanya film seri animasi “Satria Nusantara” oleh Pro Animasindo dan disutradarai oleh Dian CH. Animasi ini keseluruhan prosesnya dikerjakan di Indonesia termasuk pada saat paska produksinya, dikerjakan oleh Gema Cipta Media Animasindo yang bekerjasama dengan PT Nurtanio. Sayangnya rencana untuk ditayangkan sebanyak 23 episode di TPI ini hanya bertahan 13 episode dengan kendala dana.
  • 21. 1998
  • 22. Sebagaian besar anak 90-an pasti pernah ditemani animasi-animasi yang diproduseri oleh Herijanto Judarta bersama studio Bening Studio, salah satunya adalah animasi “Bawang Merah Bawang Putih“. Animasi ini mengangkat dongeng Indonesia yang berasal dari Riau tentang dua orang gadis cantik kakak beradik yang memiliki sifat dan perangai sangat berbeda lagi bertolak belakang, serta mengenai seorang ibu tiri yang tidak adil dan pilih kasih.
  • 23. 2003
  • 24. Animasi 3D tidak hanya beredar di dunia pertelevisian Indonesia, tetapi juga mulai bermunculan di layar lebar. Salah satunya adalah “Janus Prajurit Terakhir” (Junii 2003) yang disutradarai oleh Candra Endroputro.
  • 25. 2007
  • 26. Hebring merupakan proyek animasi full 3D perdana Main Motion Game dari Main Studio yang digawangi oleh Andi Martin dan Marlin Sugama. Hebring pada tahun 2007 silam berhasil menyabet penghargaan pada ajang kompetisi Indonesia INAICTA yang digelar oleh DEPKOMINFO.
  • 27. 2009
  • 28. Meraih Mimpi adalah film animasi 3D musikal pertama dari studio animasi Infinite Frame Work di Batam, yang menjadi kawah candradimuka bagi para animator Indonesia. Film animasi ini pertama kali dirilis di Singapura pada tahun 2008 dengan judul “Sing to the Dawn” yang diadaptasi secara lepas berdasarkan novel yang berjudul sama.
  • 29. 2012
  • 30. Uwa dan Rimba merupakan karya animasi yang dibuat oleh studio animasi asal Yogyakarta, Hicca Animation Studio. Animasi ini bercerita tentang pengalaman seru dan lucu dari Uwa si bayi orangutan , Mica si bayi harimau Sumatera, dan Pito si bayi badak Jawa di rimba Indonesia.
  • 31. 2013
  • 32. Keluarga Somat adalah serial animasi produksi Dreamtoon Studio, Semarang yang bercerita tentang Pak Somat, seorang pegawai pabrik dengan keluarganya yaitu Inah, istrinya bersama dua orang anak, Dudung dan Ninung. Keluarga mereka sederhana namun penuh hiruk pikuk, keceriaan, dan masalah yang biasa terjadi di kehidupan masyarakat sehari-hari. Serial animasi yang diproduseri Rudi Suteja ini ditayangkan di Indosiar dan sudah mencapai lebih dari 400 episode sejak tayang perdana pada 8 Juni 2013.
  • 33. 2014
  • 34. Adit Sopo Jarwo yang dirilis pada tanggal 27 Januari 2014 merupakan film anak animasi Indonesia yang diproduksi oleh MD Animation. Adit Sopo Jarwo meraih beberapa penghargaan yakni terpilih menjadi 5 besar nominasi Film Animasi Terbaik di Festival Film Indonesia 2014 dan dinobatkan sebagai Film Animasi Terbaik di Anti Corruption Film Festival 2014. Sudah tayang selama 2 tahun sebanyak 85 episode dan sekarang Adit Sopo Jarwo memasuki episode terbarunya.
  • 35. 2017
  • 36. Net TV menggandeng Kumata Studio untuk mengembangkan animasi pertama sekaligus intelectual property (IP) yang dimilikinya. Konspe dan artwork disajikan J-Town tampak seperti animasi Family Guy atau The Simpson dengan sentuhan kearifan lokal. Serial ini tayang perdana pada 21 Oktober 2017 setiap Sabtu dan Minggu. J-Town sendiri bercerita tentang sebuah keluarga yang terpaksa merantau ke ibukota karena kekayaan mereka di kampung ludes. Satu-satunya harta warisan tersisa adalah J-Town, sebuah rumah susun yang bobrok dengan beragam penghuni yang aneh. Dalam usahanya merawat dan mengembangkan rumah susun warisan, Jaya Sang Kepala Keluarga yang lugu dan malas malah seringkali menambah masalah sehingga kehidupan di J-Town penuh kekisruhan.