SlideShare a Scribd company logo
1 of 20
Download to read offline
T I M U R
ANIMASI
Toto Haryadi, S.Sn, M.Ds
MALAYSIA - INDIA
ANIMASI
TIMUR
“TImur” di sini mencakup negara-negara yang maju dan beberapa
sedang tumbuh secara perfilman, ekonomi, maupun ditinjau
secara geografi (benua Asia)
JEPANG
KOREA SELATAN
MALAYSIA
INDIA
INDONESIA
ANIMASI
TIMUR
Pada pertemuan ini, pembahasan lebih
dispesifikkan untuk animasi Malaysia dan
India.
ANIMASI
TIMUR
Eksistensi animasi negara-negara Asia
khususnya Malaysia, India, Vietman, Indonesia,
Singapura, Thailand, Sri lanka, dsb teridentifikasi
sejak lama yakni 1994 dalam buku “Cartoon.
One hundred years of cinema animation”.
Menariknya, dalam buku tersebut, informasi
peranimasian India paling detail dibanding
negara-negara tersebut di atas.
ANIMASI
TIMUR
Produksi film animasi pertama Malaysia yaitu
pada tahun 1983 dengan judul “Hikayat Sang
Kancil”, yang diterbitkan oleh Filem Negara
Malaysia (FNM).
Salah satu contoh series nya bisa dilihat melalui
link berikut:
ANIMASI
PERTAMA
https://www.youtube.com/watch?v=EOt_NaXKi5o
ANIMASI
TIMUR
Pada tahun 1997, Malaysia memproduksi
animasi dengan tokoh utama Keluang Man
(keluang = kelelawar raksasa). Animasi ini
merupakan versi lain dari Batman. Teknis yang
digunakan yaitu kombinasi 2D untuk animasinya
sedangkan setting/latar menggunakan 3D. Salah
satu serialnya bisa dilihat melalui link berikut:
“KELUANG
MAN”
https://www.youtube.com/watch?v=R5UcwDNJF_U
ANIMASI
TIMUR
Malaysia dikenal sebagai negara pembuat
animasi 3D melalui Upin dan Ipin yang pertama
kali tayang tahun 2007. Tujuan awalnya sebagai
tayangan Ramadan untuk anak-anak.
Hal menarik dari animasi ini yaitu berlatar di
sebuah kampung tradisional yang mana para
tokohnya terdiri dari ras Melayu, India, Cina,
serta Indonesia (menunjukkan 4 etnis yang ada
di negara tersebut).
“UPIN & IPIN”
ANIMASI
TIMUR
Pada tahun 2009, Upin Ipin hadir pertama kali
hadir dalam bentuk movie berjudul “Geng: The
Adventure begins (Geng: Petualangan Dimulai)”
yang mendapat support penuh dari pemerintah
Malaysia (melalui hibah). Film ini dikerjakan
selama 3 tahun dengan biaya ± RM5 juta (~ Rp
17,5 miliar) dan dibayar dengan penghargaan
“Film Animasi Terbaik” pada Kuala Lumpur
International Film Festival.
“UPIN & IPIN”
ANIMASI
TIMUR
Pada tahun 2019, movie kedua berjudul “Upin &
Ipin: The Lone Gibbon Kris (Keris Siamang
Tunggal)” tayang di bioskop. Film ini
menghabiskan dana ± RM 20 juta (~ Rp 68
miliar). Besarnya biaya dikarenakan
pengerjaannya tidak hanya di Malaysia, tetapi
juga di HongKong, Amerika Serikat, dan Taiwan.
Dalam 3 minggu pemutaran, film ini meraup RM
25 juta dengan lebih dari 2 juta penonton.
“UPIN & IPIN”
ANIMASI
TIMUR
Selain Upin & Ipin, Malaysia juga memproduksi
Boboiboy (2016, tentang para jagoan kecil
pembela kebenaran), Pada Zaman Dahulu
(2011, tentang dunia fabel), Silat Lagenda
(1998), Usop Sontorian (1991-1997, kisah
keluarga), dan judul-judul lainnya.
MALAYSIA
ANIMASI
TIMUR
Menurut sejarah, animasi pertama di India
diproduksi tahun 1957 berjudul “The Banyan
Deer”. Selanjutnya, India mengembangkan
animasi pendidikan pada tahun 1974 yang
berjudul “Ek Anek Aur Ekta”.
ANIMASI PERTAMA
https://www.youtube.com/watch?v=MgkTwH5c_fY https://www.youtube.com/watch?v=YX7coY5eXuA
ANIMASI
TIMUR
Animasi 3D yang diproduksi tahun 2012 ini
bercerita tentang keseharian. Pengemasan
cerita melalui komedi ringan yang fokus pada
dua tokoh sesuai dengan judul animasinya.
Animasi ini merupakan adaptasi dari komik, dan
sudah pernah tayang pada tahun 1990.
“MOTU PATLU”
ANIMASI
TIMUR
Animasi 3D tahun 2008/2009 ini bercerita
tentang karakter Krishna dan teman-temannya
di sebuah desa. Karakter utama diadaptasi dari
tokoh pewayangan. Film ini termasuk salah satu
animasi yang pernah memperoleh teguran dari
KPI karena adegan kekerasannya.
“LITTLE KRISHNA”
ANIMASI
TIMUR
Berbeda dengan dua animasi sebelumnya,
animasi ini diproduksi dalam 2D dan tayang
perdana tahun 2008. Tokoh utama juga
merupakan adaptasi dari pewayangan. Film ini
juga pernah mendapat teguran dari KPI karena
adegan kekerasannya.
“CHHOTA BEEM”
ANIMASI
TIMUR
Animasi ini diperkenalkan pertama tahun 2013.
bercerita tentang sekelompok karakter robot
yang bertugas membasmi kejahatan.
“VIR: THE ROBOT BOY”
ANIMASI
TIMUR
Selain keempat animasi tersebut, masih ada
beberapa judul yang cukup terkenal seperti:
Ghatothkach, Roadside Romeo, Shiva,
Dognatian and the Three Muskehounds, dsb.
Judul yang disebut terakhir merupakan project
kolaborasi India – Singapura.
INDIA
ANIMASI
TIMUR
Animasi Malaysia memiliki beberapa persamaan
dengan animasi India. Secara teknis, mayoritas
divisualkan secara 3D. Karakter dalam animasi
didominasi oleh kelompok anak-anak. Dari segi
cerita fokus pada slice of lief maupun aksi
heroik. Selain itu, animasi Malaysia memuat
pesan moral yang lekat dengan kehidupan
beragama Islam, sedangkan animasi India lekat
dengan agama Hindu/Budha.
MALAYSIA
INDIA
ANIMASI
TIMUR
STUDIO
ANIMASI
POPULER
ANIMASI
TIMUR
STUDIO ANIMASI POPULER
ADA YANG MAU MENAMBAHKAN?... 

More Related Content

More from Toto Haryadi

Pengantar semiotika: Ferdinand De Saussure dan Charles Sanders Peirce
Pengantar semiotika: Ferdinand De Saussure dan Charles Sanders PeircePengantar semiotika: Ferdinand De Saussure dan Charles Sanders Peirce
Pengantar semiotika: Ferdinand De Saussure dan Charles Sanders PeirceToto Haryadi
 
Mengoptimalkan Animasi sebagai Media Komunikasi Visual
Mengoptimalkan Animasi sebagai Media Komunikasi VisualMengoptimalkan Animasi sebagai Media Komunikasi Visual
Mengoptimalkan Animasi sebagai Media Komunikasi VisualToto Haryadi
 
MENGELOLA STRESS [di masa pandemi] DENGAN PRODUKTIF MENULIS
MENGELOLA STRESS [di masa pandemi] DENGAN PRODUKTIF MENULISMENGELOLA STRESS [di masa pandemi] DENGAN PRODUKTIF MENULIS
MENGELOLA STRESS [di masa pandemi] DENGAN PRODUKTIF MENULISToto Haryadi
 
Budaya Lokal dalam Periklanan Indonesia
Budaya Lokal dalam Periklanan IndonesiaBudaya Lokal dalam Periklanan Indonesia
Budaya Lokal dalam Periklanan IndonesiaToto Haryadi
 
Bauran Media komunikasi Periklanan/Branding McD
Bauran Media komunikasi Periklanan/Branding McDBauran Media komunikasi Periklanan/Branding McD
Bauran Media komunikasi Periklanan/Branding McDToto Haryadi
 
Animasi dalam Desain Komunikasi Visual (DKV)
Animasi dalam Desain Komunikasi Visual (DKV)Animasi dalam Desain Komunikasi Visual (DKV)
Animasi dalam Desain Komunikasi Visual (DKV)Toto Haryadi
 
IKLAN dan RETORIKA: Majas Pertautan dan Perulangan
IKLAN dan RETORIKA: Majas Pertautan dan PerulanganIKLAN dan RETORIKA: Majas Pertautan dan Perulangan
IKLAN dan RETORIKA: Majas Pertautan dan PerulanganToto Haryadi
 
IKLAN dan RETORIKA: Majas Perbandingan dan Pertentangan
IKLAN dan RETORIKA: Majas Perbandingan dan PertentanganIKLAN dan RETORIKA: Majas Perbandingan dan Pertentangan
IKLAN dan RETORIKA: Majas Perbandingan dan PertentanganToto Haryadi
 
Bahasa Visual dalam Advertising
Bahasa Visual dalam AdvertisingBahasa Visual dalam Advertising
Bahasa Visual dalam AdvertisingToto Haryadi
 
Fotografi: Substansi, Jenis, Teknik, dan Komposisi
Fotografi: Substansi, Jenis, Teknik, dan KomposisiFotografi: Substansi, Jenis, Teknik, dan Komposisi
Fotografi: Substansi, Jenis, Teknik, dan KomposisiToto Haryadi
 
Pengelolaan Portofolio: Substansi, Pengelolaan, Jenis, dan Media dalam Portfolio
Pengelolaan Portofolio: Substansi, Pengelolaan, Jenis, dan Media dalam PortfolioPengelolaan Portofolio: Substansi, Pengelolaan, Jenis, dan Media dalam Portfolio
Pengelolaan Portofolio: Substansi, Pengelolaan, Jenis, dan Media dalam PortfolioToto Haryadi
 
PENGGERAK DESAIN: Brainware, Hardware, Software, dan Media
PENGGERAK DESAIN: Brainware, Hardware, Software, dan MediaPENGGERAK DESAIN: Brainware, Hardware, Software, dan Media
PENGGERAK DESAIN: Brainware, Hardware, Software, dan MediaToto Haryadi
 
Iklan Layanan Masyarakat: definisi, ciri ciri, fungsi, dan contohnya
Iklan Layanan Masyarakat: definisi, ciri ciri, fungsi, dan contohnyaIklan Layanan Masyarakat: definisi, ciri ciri, fungsi, dan contohnya
Iklan Layanan Masyarakat: definisi, ciri ciri, fungsi, dan contohnyaToto Haryadi
 
Logo: komposisi, watak, gaya, dan format
Logo: komposisi, watak, gaya, dan formatLogo: komposisi, watak, gaya, dan format
Logo: komposisi, watak, gaya, dan formatToto Haryadi
 
Logo: sejarah, jenis, dan kriteria logo yang baik
Logo: sejarah, jenis, dan kriteria logo yang baikLogo: sejarah, jenis, dan kriteria logo yang baik
Logo: sejarah, jenis, dan kriteria logo yang baikToto Haryadi
 
Label Kemasan: Definisi, Fungsi, Makna warna, Informasi dan Komposisi Label
Label Kemasan: Definisi, Fungsi, Makna warna, Informasi dan Komposisi LabelLabel Kemasan: Definisi, Fungsi, Makna warna, Informasi dan Komposisi Label
Label Kemasan: Definisi, Fungsi, Makna warna, Informasi dan Komposisi LabelToto Haryadi
 
Design Knowledge: dari Definisi, Terminologi, hingga Elemen dan Prinsip Desain
Design Knowledge: dari Definisi, Terminologi, hingga Elemen dan Prinsip DesainDesign Knowledge: dari Definisi, Terminologi, hingga Elemen dan Prinsip Desain
Design Knowledge: dari Definisi, Terminologi, hingga Elemen dan Prinsip DesainToto Haryadi
 
Bahasa visual dalam kemasan
Bahasa visual dalam kemasanBahasa visual dalam kemasan
Bahasa visual dalam kemasanToto Haryadi
 
Pengenalan Batik: Budaya, Komoditi, dan Trend
Pengenalan Batik: Budaya, Komoditi, dan TrendPengenalan Batik: Budaya, Komoditi, dan Trend
Pengenalan Batik: Budaya, Komoditi, dan TrendToto Haryadi
 
Artikel ilmiah senada 2018 stdbali_opt
Artikel ilmiah senada 2018 stdbali_optArtikel ilmiah senada 2018 stdbali_opt
Artikel ilmiah senada 2018 stdbali_optToto Haryadi
 

More from Toto Haryadi (20)

Pengantar semiotika: Ferdinand De Saussure dan Charles Sanders Peirce
Pengantar semiotika: Ferdinand De Saussure dan Charles Sanders PeircePengantar semiotika: Ferdinand De Saussure dan Charles Sanders Peirce
Pengantar semiotika: Ferdinand De Saussure dan Charles Sanders Peirce
 
Mengoptimalkan Animasi sebagai Media Komunikasi Visual
Mengoptimalkan Animasi sebagai Media Komunikasi VisualMengoptimalkan Animasi sebagai Media Komunikasi Visual
Mengoptimalkan Animasi sebagai Media Komunikasi Visual
 
MENGELOLA STRESS [di masa pandemi] DENGAN PRODUKTIF MENULIS
MENGELOLA STRESS [di masa pandemi] DENGAN PRODUKTIF MENULISMENGELOLA STRESS [di masa pandemi] DENGAN PRODUKTIF MENULIS
MENGELOLA STRESS [di masa pandemi] DENGAN PRODUKTIF MENULIS
 
Budaya Lokal dalam Periklanan Indonesia
Budaya Lokal dalam Periklanan IndonesiaBudaya Lokal dalam Periklanan Indonesia
Budaya Lokal dalam Periklanan Indonesia
 
Bauran Media komunikasi Periklanan/Branding McD
Bauran Media komunikasi Periklanan/Branding McDBauran Media komunikasi Periklanan/Branding McD
Bauran Media komunikasi Periklanan/Branding McD
 
Animasi dalam Desain Komunikasi Visual (DKV)
Animasi dalam Desain Komunikasi Visual (DKV)Animasi dalam Desain Komunikasi Visual (DKV)
Animasi dalam Desain Komunikasi Visual (DKV)
 
IKLAN dan RETORIKA: Majas Pertautan dan Perulangan
IKLAN dan RETORIKA: Majas Pertautan dan PerulanganIKLAN dan RETORIKA: Majas Pertautan dan Perulangan
IKLAN dan RETORIKA: Majas Pertautan dan Perulangan
 
IKLAN dan RETORIKA: Majas Perbandingan dan Pertentangan
IKLAN dan RETORIKA: Majas Perbandingan dan PertentanganIKLAN dan RETORIKA: Majas Perbandingan dan Pertentangan
IKLAN dan RETORIKA: Majas Perbandingan dan Pertentangan
 
Bahasa Visual dalam Advertising
Bahasa Visual dalam AdvertisingBahasa Visual dalam Advertising
Bahasa Visual dalam Advertising
 
Fotografi: Substansi, Jenis, Teknik, dan Komposisi
Fotografi: Substansi, Jenis, Teknik, dan KomposisiFotografi: Substansi, Jenis, Teknik, dan Komposisi
Fotografi: Substansi, Jenis, Teknik, dan Komposisi
 
Pengelolaan Portofolio: Substansi, Pengelolaan, Jenis, dan Media dalam Portfolio
Pengelolaan Portofolio: Substansi, Pengelolaan, Jenis, dan Media dalam PortfolioPengelolaan Portofolio: Substansi, Pengelolaan, Jenis, dan Media dalam Portfolio
Pengelolaan Portofolio: Substansi, Pengelolaan, Jenis, dan Media dalam Portfolio
 
PENGGERAK DESAIN: Brainware, Hardware, Software, dan Media
PENGGERAK DESAIN: Brainware, Hardware, Software, dan MediaPENGGERAK DESAIN: Brainware, Hardware, Software, dan Media
PENGGERAK DESAIN: Brainware, Hardware, Software, dan Media
 
Iklan Layanan Masyarakat: definisi, ciri ciri, fungsi, dan contohnya
Iklan Layanan Masyarakat: definisi, ciri ciri, fungsi, dan contohnyaIklan Layanan Masyarakat: definisi, ciri ciri, fungsi, dan contohnya
Iklan Layanan Masyarakat: definisi, ciri ciri, fungsi, dan contohnya
 
Logo: komposisi, watak, gaya, dan format
Logo: komposisi, watak, gaya, dan formatLogo: komposisi, watak, gaya, dan format
Logo: komposisi, watak, gaya, dan format
 
Logo: sejarah, jenis, dan kriteria logo yang baik
Logo: sejarah, jenis, dan kriteria logo yang baikLogo: sejarah, jenis, dan kriteria logo yang baik
Logo: sejarah, jenis, dan kriteria logo yang baik
 
Label Kemasan: Definisi, Fungsi, Makna warna, Informasi dan Komposisi Label
Label Kemasan: Definisi, Fungsi, Makna warna, Informasi dan Komposisi LabelLabel Kemasan: Definisi, Fungsi, Makna warna, Informasi dan Komposisi Label
Label Kemasan: Definisi, Fungsi, Makna warna, Informasi dan Komposisi Label
 
Design Knowledge: dari Definisi, Terminologi, hingga Elemen dan Prinsip Desain
Design Knowledge: dari Definisi, Terminologi, hingga Elemen dan Prinsip DesainDesign Knowledge: dari Definisi, Terminologi, hingga Elemen dan Prinsip Desain
Design Knowledge: dari Definisi, Terminologi, hingga Elemen dan Prinsip Desain
 
Bahasa visual dalam kemasan
Bahasa visual dalam kemasanBahasa visual dalam kemasan
Bahasa visual dalam kemasan
 
Pengenalan Batik: Budaya, Komoditi, dan Trend
Pengenalan Batik: Budaya, Komoditi, dan TrendPengenalan Batik: Budaya, Komoditi, dan Trend
Pengenalan Batik: Budaya, Komoditi, dan Trend
 
Artikel ilmiah senada 2018 stdbali_opt
Artikel ilmiah senada 2018 stdbali_optArtikel ilmiah senada 2018 stdbali_opt
Artikel ilmiah senada 2018 stdbali_opt
 

Teori animasi: film animasi timur [Malay-India]

  • 1. T I M U R ANIMASI Toto Haryadi, S.Sn, M.Ds MALAYSIA - INDIA
  • 2. ANIMASI TIMUR “TImur” di sini mencakup negara-negara yang maju dan beberapa sedang tumbuh secara perfilman, ekonomi, maupun ditinjau secara geografi (benua Asia) JEPANG KOREA SELATAN MALAYSIA INDIA INDONESIA
  • 3. ANIMASI TIMUR Pada pertemuan ini, pembahasan lebih dispesifikkan untuk animasi Malaysia dan India.
  • 4. ANIMASI TIMUR Eksistensi animasi negara-negara Asia khususnya Malaysia, India, Vietman, Indonesia, Singapura, Thailand, Sri lanka, dsb teridentifikasi sejak lama yakni 1994 dalam buku “Cartoon. One hundred years of cinema animation”. Menariknya, dalam buku tersebut, informasi peranimasian India paling detail dibanding negara-negara tersebut di atas.
  • 5. ANIMASI TIMUR Produksi film animasi pertama Malaysia yaitu pada tahun 1983 dengan judul “Hikayat Sang Kancil”, yang diterbitkan oleh Filem Negara Malaysia (FNM). Salah satu contoh series nya bisa dilihat melalui link berikut: ANIMASI PERTAMA https://www.youtube.com/watch?v=EOt_NaXKi5o
  • 6. ANIMASI TIMUR Pada tahun 1997, Malaysia memproduksi animasi dengan tokoh utama Keluang Man (keluang = kelelawar raksasa). Animasi ini merupakan versi lain dari Batman. Teknis yang digunakan yaitu kombinasi 2D untuk animasinya sedangkan setting/latar menggunakan 3D. Salah satu serialnya bisa dilihat melalui link berikut: “KELUANG MAN” https://www.youtube.com/watch?v=R5UcwDNJF_U
  • 7. ANIMASI TIMUR Malaysia dikenal sebagai negara pembuat animasi 3D melalui Upin dan Ipin yang pertama kali tayang tahun 2007. Tujuan awalnya sebagai tayangan Ramadan untuk anak-anak. Hal menarik dari animasi ini yaitu berlatar di sebuah kampung tradisional yang mana para tokohnya terdiri dari ras Melayu, India, Cina, serta Indonesia (menunjukkan 4 etnis yang ada di negara tersebut). “UPIN & IPIN”
  • 8. ANIMASI TIMUR Pada tahun 2009, Upin Ipin hadir pertama kali hadir dalam bentuk movie berjudul “Geng: The Adventure begins (Geng: Petualangan Dimulai)” yang mendapat support penuh dari pemerintah Malaysia (melalui hibah). Film ini dikerjakan selama 3 tahun dengan biaya ± RM5 juta (~ Rp 17,5 miliar) dan dibayar dengan penghargaan “Film Animasi Terbaik” pada Kuala Lumpur International Film Festival. “UPIN & IPIN”
  • 9. ANIMASI TIMUR Pada tahun 2019, movie kedua berjudul “Upin & Ipin: The Lone Gibbon Kris (Keris Siamang Tunggal)” tayang di bioskop. Film ini menghabiskan dana ± RM 20 juta (~ Rp 68 miliar). Besarnya biaya dikarenakan pengerjaannya tidak hanya di Malaysia, tetapi juga di HongKong, Amerika Serikat, dan Taiwan. Dalam 3 minggu pemutaran, film ini meraup RM 25 juta dengan lebih dari 2 juta penonton. “UPIN & IPIN”
  • 10. ANIMASI TIMUR Selain Upin & Ipin, Malaysia juga memproduksi Boboiboy (2016, tentang para jagoan kecil pembela kebenaran), Pada Zaman Dahulu (2011, tentang dunia fabel), Silat Lagenda (1998), Usop Sontorian (1991-1997, kisah keluarga), dan judul-judul lainnya. MALAYSIA
  • 11. ANIMASI TIMUR Menurut sejarah, animasi pertama di India diproduksi tahun 1957 berjudul “The Banyan Deer”. Selanjutnya, India mengembangkan animasi pendidikan pada tahun 1974 yang berjudul “Ek Anek Aur Ekta”. ANIMASI PERTAMA https://www.youtube.com/watch?v=MgkTwH5c_fY https://www.youtube.com/watch?v=YX7coY5eXuA
  • 12. ANIMASI TIMUR Animasi 3D yang diproduksi tahun 2012 ini bercerita tentang keseharian. Pengemasan cerita melalui komedi ringan yang fokus pada dua tokoh sesuai dengan judul animasinya. Animasi ini merupakan adaptasi dari komik, dan sudah pernah tayang pada tahun 1990. “MOTU PATLU”
  • 13. ANIMASI TIMUR Animasi 3D tahun 2008/2009 ini bercerita tentang karakter Krishna dan teman-temannya di sebuah desa. Karakter utama diadaptasi dari tokoh pewayangan. Film ini termasuk salah satu animasi yang pernah memperoleh teguran dari KPI karena adegan kekerasannya. “LITTLE KRISHNA”
  • 14. ANIMASI TIMUR Berbeda dengan dua animasi sebelumnya, animasi ini diproduksi dalam 2D dan tayang perdana tahun 2008. Tokoh utama juga merupakan adaptasi dari pewayangan. Film ini juga pernah mendapat teguran dari KPI karena adegan kekerasannya. “CHHOTA BEEM”
  • 15. ANIMASI TIMUR Animasi ini diperkenalkan pertama tahun 2013. bercerita tentang sekelompok karakter robot yang bertugas membasmi kejahatan. “VIR: THE ROBOT BOY”
  • 16. ANIMASI TIMUR Selain keempat animasi tersebut, masih ada beberapa judul yang cukup terkenal seperti: Ghatothkach, Roadside Romeo, Shiva, Dognatian and the Three Muskehounds, dsb. Judul yang disebut terakhir merupakan project kolaborasi India – Singapura. INDIA
  • 17. ANIMASI TIMUR Animasi Malaysia memiliki beberapa persamaan dengan animasi India. Secara teknis, mayoritas divisualkan secara 3D. Karakter dalam animasi didominasi oleh kelompok anak-anak. Dari segi cerita fokus pada slice of lief maupun aksi heroik. Selain itu, animasi Malaysia memuat pesan moral yang lekat dengan kehidupan beragama Islam, sedangkan animasi India lekat dengan agama Hindu/Budha. MALAYSIA INDIA
  • 20. ADA YANG MAU MENAMBAHKAN?... 