SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
Marsha chikita fawzi
ANIMATOR INDONESIA GO INTERNASIONAL
Siapa Marsha Chikita ?
ļµ Siapa yang tidak kenal Upin dan Ipin? Dua bocah kembar yang mencuri
perhatian karena tingkah lakunya yang lucu dan menggemaskan. Siapa
yang menyangka, di balik serial animasi yang disukai banyak anak kecil itu
ada sentuhan tangan animator muda asal Indonesia. Ya, di antara sekian
banyak animator yang terlibat langsung dalam proses pembuatan 'Upin
Ipin', salah satunya adalah seorang wanita asal Indonesia, Marsha Chikita
Fawzi.
ļµ Pada awalnya, wanita yang akrab disapa Chiki ini hanya bekerja paruh
waktu di sebuah rumah produksi asal Malaysia demi memenuhi
persyaratan nilai akademisnya. Berbagai pekerjaan yang berkaitan dengan
produksi animasi pernah dilakukan secara serabutan dengan tenggat
waktu yang lumayan singkat.
ļµ Selama bekerja di rumah produksi tersebut, ia banyak belajar tentang
seluk-beluk pembuatan animasi dengan mencoba berbagai macam jenis
pekerjaan. Mulai dari memberikan cahaya pada gambar, mengatur
komposisi gambar, menggerakkan gambar, hingga mempelajari
karakteristik suatu tokoh.
ļµ Menurutnya, setiap tokoh mempunyai karakteristik yang berbeda-beda.
Maka dari itu, wanita kelahiran 28 Januari 1989 ini selalu menyempatkan
diri pergi ke taman bermain untuk mengobservasi tingkah laku anak kecil
saat mereka berjalan, berlari, berbicara, tertawa dan berbagai macam
ekspresi lainnya. Hal ini dilakukannya sebagai bahan referensi agar bisa
menciptakan tokoh yang terkesan lebih hidup.
ļµ Tiga tahun lebih bekerja sebagai animator, berbagai pengalaman berkesan
pernah dialaminya. "Dari kantor ke rumah jaraknya cukup jauh. Lagipula
aku kerjanya sampai malam, jadi kadang nggak sempat pulang. Seringnya
tidur di kolong meja kerja, mandinya di musholla. Begitu terus setiap hari,
aku pikir I have no life," tambahnya.
ļµ Atas dasar inilah wanita yang pernah bercita-cita menjadi pelukis dan
pemahat ini memutuskan untuk kembali ke Indonesia di tahun 2012.
Dirinya tidak lantas kembali dengan tangan kosong, namun membawa
berbagai macam ide segar untuk kemajuan animasi Indonesia dengan
membentuk Monso House, perusahaan animasi independen yang dibuat
bersama lima orang rekannya.
ļµ Perusahaan kecil yang sudah berdiri sejak dua tahun lalu ini cukup aktif
dalam berkarya. Salah satu proyek besar yang akan digarap dalam waktu
dekat ini adalah film animasi yang berjudul Goceks, mengisahkan anak-
anak kecil yang bermain bola di jalanan. Meski baru sampai pada tahap pra
produksi, namun segala persiapan sudah mulai dilakukan termasuk
bekerjasama dengan penerbit buku ternama.

More Related Content

Viewers also liked

Rotary Club of Naperville Sunrise Winter Coat Drive Nov. 4 ā€“ Dec. 12
Rotary Club of Naperville Sunrise Winter Coat Drive Nov. 4 ā€“ Dec. 12Rotary Club of Naperville Sunrise Winter Coat Drive Nov. 4 ā€“ Dec. 12
Rotary Club of Naperville Sunrise Winter Coat Drive Nov. 4 ā€“ Dec. 12RyanHillRealty
Ā 
Imamghazali 091020002114-phpapp01
Imamghazali 091020002114-phpapp01Imamghazali 091020002114-phpapp01
Imamghazali 091020002114-phpapp01iffah_najwa46
Ā 
Pulmonary hypertension
Pulmonary hypertensionPulmonary hypertension
Pulmonary hypertensionZulcaif Ahmad
Ā 
TOKOH ISLAM: IMAM HASSAN AL-BANNA
TOKOH ISLAM: IMAM HASSAN AL-BANNATOKOH ISLAM: IMAM HASSAN AL-BANNA
TOKOH ISLAM: IMAM HASSAN AL-BANNAamiraaa96
Ā 
Tokoh-tokoh Pendidikan Dunia
Tokoh-tokoh Pendidikan DuniaTokoh-tokoh Pendidikan Dunia
Tokoh-tokoh Pendidikan DuniaHendra Kurniawan
Ā 
Tokoh tokoh berprestasi pada masa islam modern
Tokoh tokoh berprestasi pada masa islam modernTokoh tokoh berprestasi pada masa islam modern
Tokoh tokoh berprestasi pada masa islam modernKhaisar Deri
Ā 
Landasan historis perkembangan pendidikan dunia
Landasan historis perkembangan pendidikan duniaLandasan historis perkembangan pendidikan dunia
Landasan historis perkembangan pendidikan duniaabdulloh muthi
Ā 
Trabajo de tecnica
Trabajo de tecnicaTrabajo de tecnica
Trabajo de tecnicacamilo leyton
Ā 
PPT perkembangan peradaban Islam masa abbasiyah
PPT perkembangan peradaban Islam masa abbasiyahPPT perkembangan peradaban Islam masa abbasiyah
PPT perkembangan peradaban Islam masa abbasiyahtriutaribismillah
Ā 

Viewers also liked (13)

BuyOrSell
BuyOrSellBuyOrSell
BuyOrSell
Ā 
Rotary Club of Naperville Sunrise Winter Coat Drive Nov. 4 ā€“ Dec. 12
Rotary Club of Naperville Sunrise Winter Coat Drive Nov. 4 ā€“ Dec. 12Rotary Club of Naperville Sunrise Winter Coat Drive Nov. 4 ā€“ Dec. 12
Rotary Club of Naperville Sunrise Winter Coat Drive Nov. 4 ā€“ Dec. 12
Ā 
Imamghazali 091020002114-phpapp01
Imamghazali 091020002114-phpapp01Imamghazali 091020002114-phpapp01
Imamghazali 091020002114-phpapp01
Ā 
Tokoh dunia
Tokoh duniaTokoh dunia
Tokoh dunia
Ā 
Identidad los cuatro yoes psicologia
Identidad los cuatro yoes psicologiaIdentidad los cuatro yoes psicologia
Identidad los cuatro yoes psicologia
Ā 
Pulmonary hypertension
Pulmonary hypertensionPulmonary hypertension
Pulmonary hypertension
Ā 
Islam pada masa modern
Islam pada masa modernIslam pada masa modern
Islam pada masa modern
Ā 
TOKOH ISLAM: IMAM HASSAN AL-BANNA
TOKOH ISLAM: IMAM HASSAN AL-BANNATOKOH ISLAM: IMAM HASSAN AL-BANNA
TOKOH ISLAM: IMAM HASSAN AL-BANNA
Ā 
Tokoh-tokoh Pendidikan Dunia
Tokoh-tokoh Pendidikan DuniaTokoh-tokoh Pendidikan Dunia
Tokoh-tokoh Pendidikan Dunia
Ā 
Tokoh tokoh berprestasi pada masa islam modern
Tokoh tokoh berprestasi pada masa islam modernTokoh tokoh berprestasi pada masa islam modern
Tokoh tokoh berprestasi pada masa islam modern
Ā 
Landasan historis perkembangan pendidikan dunia
Landasan historis perkembangan pendidikan duniaLandasan historis perkembangan pendidikan dunia
Landasan historis perkembangan pendidikan dunia
Ā 
Trabajo de tecnica
Trabajo de tecnicaTrabajo de tecnica
Trabajo de tecnica
Ā 
PPT perkembangan peradaban Islam masa abbasiyah
PPT perkembangan peradaban Islam masa abbasiyahPPT perkembangan peradaban Islam masa abbasiyah
PPT perkembangan peradaban Islam masa abbasiyah
Ā 

Recently uploaded

Modul 5 & 6 - Konsep Dasar IPS - Kelompok 3.pdf
Modul 5 & 6 - Konsep Dasar IPS - Kelompok 3.pdfModul 5 & 6 - Konsep Dasar IPS - Kelompok 3.pdf
Modul 5 & 6 - Konsep Dasar IPS - Kelompok 3.pdfNoviNurazizah3
Ā 
Jual Cytotec Di Mamasa Ori šŸ‘™082122229359šŸ‘™Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Mamasa Ori šŸ‘™082122229359šŸ‘™Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Mamasa Ori šŸ‘™082122229359šŸ‘™Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Mamasa Ori šŸ‘™082122229359šŸ‘™Pusat Peluntur Kandungan Konsultasissupi412
Ā 
Jual Obat Cytotec Di Karanganyar 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Ber...
Jual Obat Cytotec Di Karanganyar 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Ber...Jual Obat Cytotec Di Karanganyar 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Ber...
Jual Obat Cytotec Di Karanganyar 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Ber...ssupi412
Ā 
WA 0821-2636-0569, Kelas Akademi Online Pra Nikah Terbaik Di Medan
WA 0821-2636-0569, Kelas Akademi Online Pra Nikah Terbaik Di MedanWA 0821-2636-0569, Kelas Akademi Online Pra Nikah Terbaik Di Medan
WA 0821-2636-0569, Kelas Akademi Online Pra Nikah Terbaik Di MedanKelas Online Pra Nikah Nikah
Ā 
WA/TELP : 0822-3006-6162, Pusat Tas Selempang Kurir, Pusat Tas Kurir Termurah...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Pusat Tas Selempang Kurir, Pusat Tas Kurir Termurah...WA/TELP : 0822-3006-6162, Pusat Tas Selempang Kurir, Pusat Tas Kurir Termurah...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Pusat Tas Selempang Kurir, Pusat Tas Kurir Termurah...imrotus nur istiqomah
Ā 
DRAFT PROGRAM KERJA UMUM SEKSI BIDANG.pdf
DRAFT PROGRAM KERJA UMUM SEKSI BIDANG.pdfDRAFT PROGRAM KERJA UMUM SEKSI BIDANG.pdf
DRAFT PROGRAM KERJA UMUM SEKSI BIDANG.pdfosisstekmensi2425
Ā 

Recently uploaded (6)

Modul 5 & 6 - Konsep Dasar IPS - Kelompok 3.pdf
Modul 5 & 6 - Konsep Dasar IPS - Kelompok 3.pdfModul 5 & 6 - Konsep Dasar IPS - Kelompok 3.pdf
Modul 5 & 6 - Konsep Dasar IPS - Kelompok 3.pdf
Ā 
Jual Cytotec Di Mamasa Ori šŸ‘™082122229359šŸ‘™Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Mamasa Ori šŸ‘™082122229359šŸ‘™Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Mamasa Ori šŸ‘™082122229359šŸ‘™Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Mamasa Ori šŸ‘™082122229359šŸ‘™Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Ā 
Jual Obat Cytotec Di Karanganyar 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Ber...
Jual Obat Cytotec Di Karanganyar 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Ber...Jual Obat Cytotec Di Karanganyar 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Ber...
Jual Obat Cytotec Di Karanganyar 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Ber...
Ā 
WA 0821-2636-0569, Kelas Akademi Online Pra Nikah Terbaik Di Medan
WA 0821-2636-0569, Kelas Akademi Online Pra Nikah Terbaik Di MedanWA 0821-2636-0569, Kelas Akademi Online Pra Nikah Terbaik Di Medan
WA 0821-2636-0569, Kelas Akademi Online Pra Nikah Terbaik Di Medan
Ā 
WA/TELP : 0822-3006-6162, Pusat Tas Selempang Kurir, Pusat Tas Kurir Termurah...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Pusat Tas Selempang Kurir, Pusat Tas Kurir Termurah...WA/TELP : 0822-3006-6162, Pusat Tas Selempang Kurir, Pusat Tas Kurir Termurah...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Pusat Tas Selempang Kurir, Pusat Tas Kurir Termurah...
Ā 
DRAFT PROGRAM KERJA UMUM SEKSI BIDANG.pdf
DRAFT PROGRAM KERJA UMUM SEKSI BIDANG.pdfDRAFT PROGRAM KERJA UMUM SEKSI BIDANG.pdf
DRAFT PROGRAM KERJA UMUM SEKSI BIDANG.pdf
Ā 

Marsha chikita fawzi

  • 1. Marsha chikita fawzi ANIMATOR INDONESIA GO INTERNASIONAL
  • 2.
  • 3. Siapa Marsha Chikita ? ļµ Siapa yang tidak kenal Upin dan Ipin? Dua bocah kembar yang mencuri perhatian karena tingkah lakunya yang lucu dan menggemaskan. Siapa yang menyangka, di balik serial animasi yang disukai banyak anak kecil itu ada sentuhan tangan animator muda asal Indonesia. Ya, di antara sekian banyak animator yang terlibat langsung dalam proses pembuatan 'Upin Ipin', salah satunya adalah seorang wanita asal Indonesia, Marsha Chikita Fawzi.
  • 4. ļµ Pada awalnya, wanita yang akrab disapa Chiki ini hanya bekerja paruh waktu di sebuah rumah produksi asal Malaysia demi memenuhi persyaratan nilai akademisnya. Berbagai pekerjaan yang berkaitan dengan produksi animasi pernah dilakukan secara serabutan dengan tenggat waktu yang lumayan singkat. ļµ Selama bekerja di rumah produksi tersebut, ia banyak belajar tentang seluk-beluk pembuatan animasi dengan mencoba berbagai macam jenis pekerjaan. Mulai dari memberikan cahaya pada gambar, mengatur komposisi gambar, menggerakkan gambar, hingga mempelajari karakteristik suatu tokoh.
  • 5. ļµ Menurutnya, setiap tokoh mempunyai karakteristik yang berbeda-beda. Maka dari itu, wanita kelahiran 28 Januari 1989 ini selalu menyempatkan diri pergi ke taman bermain untuk mengobservasi tingkah laku anak kecil saat mereka berjalan, berlari, berbicara, tertawa dan berbagai macam ekspresi lainnya. Hal ini dilakukannya sebagai bahan referensi agar bisa menciptakan tokoh yang terkesan lebih hidup. ļµ Tiga tahun lebih bekerja sebagai animator, berbagai pengalaman berkesan pernah dialaminya. "Dari kantor ke rumah jaraknya cukup jauh. Lagipula aku kerjanya sampai malam, jadi kadang nggak sempat pulang. Seringnya tidur di kolong meja kerja, mandinya di musholla. Begitu terus setiap hari, aku pikir I have no life," tambahnya.
  • 6. ļµ Atas dasar inilah wanita yang pernah bercita-cita menjadi pelukis dan pemahat ini memutuskan untuk kembali ke Indonesia di tahun 2012. Dirinya tidak lantas kembali dengan tangan kosong, namun membawa berbagai macam ide segar untuk kemajuan animasi Indonesia dengan membentuk Monso House, perusahaan animasi independen yang dibuat bersama lima orang rekannya. ļµ Perusahaan kecil yang sudah berdiri sejak dua tahun lalu ini cukup aktif dalam berkarya. Salah satu proyek besar yang akan digarap dalam waktu dekat ini adalah film animasi yang berjudul Goceks, mengisahkan anak- anak kecil yang bermain bola di jalanan. Meski baru sampai pada tahap pra produksi, namun segala persiapan sudah mulai dilakukan termasuk bekerjasama dengan penerbit buku ternama.