SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
FAUZIAH NUR
HUTAURUK, ME
Qawa’id
Ushuliyah
1. Pengertian Qawa’id Ushuliyyah
Qawaid ushuliyyah adalah sejumlah peraturan
untuk menggali hukum. Kaidah ushuliyyah
berfungsi sebagai media untuk mempermudah
dalam melakukan istinbath hukum.
 Defenisi kaidah-kaidah ushuliyah
 Hukum kulli (umum) yang dibentuk dengan
bentuk yang akurat yang menjadi perantara
dalam pengambilan kesimpulan fiqh dari
dalil-dalil, dan cara penggunaan dalil serta
kondisi pengguna dalil”.
Urgensi Qawa’id Ushuliyyah
Tujuan mempelajari Qawa’id ushuliyyah pada
dasarnya sama dengan tujuan mempelajari
ushul fiqh. Tujuan tersebut adalah membuka
jalan untuk dapat mengetahui hukum-hukum
syariat dan mengetahui cara-cara istinbath dan
istidlal hukum.
2. Jenis-jenis Qaidah Ushuliyah
1. Kaidah ushuliyah yang berkaitan dengan amr
yang menunjukkan kewajiban bagi mukallaf
untuk mengamalkannya.
2. Kaidah ushuliyah yang berhubungan dengan
larangan (nahy)
A. Kaidah Amr dan Nahi:
2. Jenis-jenis Qaidah Ushuliyah
‘1.Am adalah lafal yang menujukan pengertian
umum yang mencakup satuan-satuan ( afrad)
yang ada dalam lafal itu tanpa pembatasan
jumlah tertentu
2.Khas adalah Lafal yang menunjukan makna
tertentu
b. Kaidah AAM (Umum) dan Khas (Khusus)
Syarat-syarat kaidah Ushuliyyah :
• Harus dalam bentuk yang singkat
• Merupakan perkara yang sempurna
• Maudu’nya (temanya) harus kulli bukan juz’I (umum)
• Kaidah-kaidah ushul tersebut tidak bertentangan
dengan syari’at dan maqosid syari’ah
• Tidak bertentangan dengan kaidah lain (baik itu
kaidah ushul ataupun kaidah fiqh) yang sebanding
dengannya atau lebih kuat darinya.
• Kaidah-kadiah ushul tersebut harus tegas dan tidak
ragu-ragu
3. HUBUNGAN ANTARA KAIDAH-
KAIDAH USHUL DENGAN USHUL FIQH
 Hubungan antara keduanya adalah hubungan atara umum dan
khusus (ilmu ushul fiqh lebih umum dari ilmu kaidah- kaidah ushul).
 Mayoritas kaidah-kaidah ushul adalah nilai yang di ambil dari
ushul fiqh (ushul fiqh jauh lebih luas).
 Tema kaidah-kaidah ushul adalah ushul fiqh itu sendiri, adapun
tema ushul fiqh adalah al- adillah al ijmaliyah min hautsu dobthi al
fiqh.
 Tujuan kaidah-kaidah ushul adalah ingin memberikan bentuk lain
untuk ushul fiqh dalam bentuk kaidah yang lebih singkat dan
sistematis.Adapun tujuan ushul fiqh adalah pencapaian nilai-nilai
yang dapat menyempurnakan ijtihad dalam fiqh.
 Hubungan antara keduanya adalah hubungan atara umum dan
khusus (ilmu ushul fiqh lebih umum dari ilmu kaidah- kaidah ushul).
4. Perbedaan KAIDAH-KAIDAH
USHULIYYAH DENGAn KAIDAH-KAIDAH
FIQHIYYAH
Kaidah Ushuliyah Kaidah Fiqhiyah
Kaidah ini menjadi alat yang
membantu para mujtahid dalam
menentukan suatu hukum.
- bukan suatu hukum, ia hanyalah
sebuah alat atau wasilah kepada
kesimpulan suatu hukum syar’i.
susunan lafadz yang mengandung
makna hukum syar’iyyah aghlabiyyah
yang mencakup di bawahnya banyak
furu’. Kaidah fiqih adalah hukum
syar’i.
Dalam teksnya tidak mengandung
asrarus syar’i (rahasia-rahasia
syar’i) tidak pula mengandung
hikmah syar’i.
dari teksnya terkandung kedua hal
tersebut.
Kaidah Ushuliyah Kaidah Fiqhiyah
kaidah yang menyeluruh
(kaidah kulliyah) dan
mencakup seluruh furu’ di
bawahnya.
- istitsna’iyyah (pengecualian)
hanya ada sedikit sekali atau
bahkan tidak ada sama sekali.
Banyak terdapat istitsna’iyyah,
karena itu kaidahnya kaidah
aghlabiyyah (kaidah umum).
maudhu’(Obyek) nya dalil-
dalil sam’iyyah
Perbuatan mukallaf, baik itu
pekerjaan atau perkataan. Seperti
sholat, zakat dan lain-lain
Lebih kuat, dibangun dari
dalil qoth`i
Bukan hujjah secara muthlaq
Lebih Umum Lebih khusus
SUMBER-SUMBER PENGAMBILAN
KAIDAH-KAIDAH USHUL
 Pertama: Al Qur’an.
1. Sunnah adalah sumber hukum yang di akui,
dengan dalil
 ‫الهوي‬ ‫عن‬ ‫ينطق‬ ‫وما‬
‫يوحي‬ ‫وحي‬ ‫إال‬ ‫هو‬ ‫إن‬
2. Al Qur’an bisa difahami dari uslub-uslub bahasa
arab, dengan dalil
 ‫تعقلون‬ ‫لعلكم‬ ‫عربيا‬ ‫قرآنا‬ ‫أنزلناه‬ ‫إنا‬
3. Adat atau kebiasaan di akui sebagai hukum pada
permasalahan yang tidak memiliki dalil, dengan
dalil
 ‫الجاهلين‬ ‫عن‬ ‫وأعرض‬ ‫بالعرف‬ ‫وأمر‬ ‫العفو‬ ‫حذ‬
 Kedua: As Sunnah
 Perintah yang mutlak hukumnya wajib ( ‫األمر‬
‫الوجوب‬ ‫يفيد‬ ‫)المطلق‬
 Ijma’ merupakah hujjah yang di akui secara syar’I
(‫شرعا‬ ‫معتبرة‬ ‫حجة‬ ‫)اإلجماع‬
 Jika berkumpul perintah dan larangan maka
larangan di dahulukan ( ‫والمحرم‬ ‫اآلمر‬ ‫اجتمع‬ ‫إذا‬
‫المحرم‬ ‫)قدم‬
 Qiyas merupakan hujjah yang di akui secara
syar’I (‫شرعا‬ ‫معتبرة‬ ‫حجة‬ ‫)القياس‬
 Ketiga: Ijma’
 Ijma’ Sahabat bahwa “hukum yang di
hasilkan dari hadits ahad dapat di terima”.
 Ijma’ Sahabat bahwa “hukum terbagi menjadi
5 macam”.
 Ijma’ Sahabat bahwa “syariat nabi
Muhammad menghapus seluruh syariat yang
sebelumnya”.
 Keempat: Akal
 Al Qur’an merupakan dalil yang di akui.
 Baik dan buruk hanya di ketahui melalui syar’I
bukan akal.
 Yang lebih kuat didahulukan dari yang lemah.
 Kelima: Perkataan Sahabat
 Hadits-hadits Ahad zonniyah
 Qiyas adalah hujjah
 Hukum yang terakhir menghapus hukum
yang terdahulu (naskh)
 Orang awam boleh taqlid
 Nash lebih di utamakan dari qiyas maupun
ijma’
Terima
Kasih 

More Related Content

Similar to KAIDAH USHUL

Syari’at, fiqh, dan ushul fiqh
Syari’at, fiqh, dan ushul fiqh Syari’at, fiqh, dan ushul fiqh
Syari’at, fiqh, dan ushul fiqh Jingga Matahari
 
Pengertian Ushul fiqh dan fiqh (4).pptx
Pengertian Ushul fiqh dan fiqh (4).pptxPengertian Ushul fiqh dan fiqh (4).pptx
Pengertian Ushul fiqh dan fiqh (4).pptxmfairuz1007
 
Ijtihad-Ushul Fiqh (Miftah'll Everafter)
Ijtihad-Ushul Fiqh (Miftah'll Everafter)Ijtihad-Ushul Fiqh (Miftah'll Everafter)
Ijtihad-Ushul Fiqh (Miftah'll Everafter)Miftah Iqtishoduna
 
KELOMPOK 1-USHUL FIQH.pptx
KELOMPOK 1-USHUL FIQH.pptxKELOMPOK 1-USHUL FIQH.pptx
KELOMPOK 1-USHUL FIQH.pptxalfiaZakira
 
Bahan ajar ushul fiqh (semester gasal 2014 2015)
Bahan ajar ushul fiqh (semester gasal 2014 2015)Bahan ajar ushul fiqh (semester gasal 2014 2015)
Bahan ajar ushul fiqh (semester gasal 2014 2015)Muhsin Hariyanto
 
Bahan ajar ushul fiqh (semester gasal 2013 2014)
Bahan ajar ushul fiqh (semester gasal 2013 2014)Bahan ajar ushul fiqh (semester gasal 2013 2014)
Bahan ajar ushul fiqh (semester gasal 2013 2014)Muhsin Hariyanto
 
Kata pengantar.studi hukum islamdocx
Kata pengantar.studi hukum islamdocxKata pengantar.studi hukum islamdocx
Kata pengantar.studi hukum islamdocxRaja Aidil Angkat
 
2_Pengantar_Ushul_Fiqh_dan_Fiqh.ppt
2_Pengantar_Ushul_Fiqh_dan_Fiqh.ppt2_Pengantar_Ushul_Fiqh_dan_Fiqh.ppt
2_Pengantar_Ushul_Fiqh_dan_Fiqh.pptCahayaPagi2
 
Daftar Pertanyaan Ushul Fiqh
Daftar Pertanyaan Ushul FiqhDaftar Pertanyaan Ushul Fiqh
Daftar Pertanyaan Ushul FiqhSuya Yahya
 
ppt Ijtihad kel 6.pptx
ppt Ijtihad kel 6.pptxppt Ijtihad kel 6.pptx
ppt Ijtihad kel 6.pptxadindaarief
 

Similar to KAIDAH USHUL (20)

Syari’at, fiqh, dan ushul fiqh
Syari’at, fiqh, dan ushul fiqh Syari’at, fiqh, dan ushul fiqh
Syari’at, fiqh, dan ushul fiqh
 
Pengertian Ushul fiqh dan fiqh (4).pptx
Pengertian Ushul fiqh dan fiqh (4).pptxPengertian Ushul fiqh dan fiqh (4).pptx
Pengertian Ushul fiqh dan fiqh (4).pptx
 
IJTIHAD
IJTIHADIJTIHAD
IJTIHAD
 
01 02 pendahuluan
01 02 pendahuluan01 02 pendahuluan
01 02 pendahuluan
 
01 pengantar-ushul-fiqh
01 pengantar-ushul-fiqh01 pengantar-ushul-fiqh
01 pengantar-ushul-fiqh
 
al-qawaid.pptx
al-qawaid.pptxal-qawaid.pptx
al-qawaid.pptx
 
al-qawaid.pptx
al-qawaid.pptxal-qawaid.pptx
al-qawaid.pptx
 
Ijtihad-Ushul Fiqh (Miftah'll Everafter)
Ijtihad-Ushul Fiqh (Miftah'll Everafter)Ijtihad-Ushul Fiqh (Miftah'll Everafter)
Ijtihad-Ushul Fiqh (Miftah'll Everafter)
 
KELOMPOK 1-USHUL FIQH.pptx
KELOMPOK 1-USHUL FIQH.pptxKELOMPOK 1-USHUL FIQH.pptx
KELOMPOK 1-USHUL FIQH.pptx
 
Bahan ajar ushul fiqh (semester gasal 2014 2015)
Bahan ajar ushul fiqh (semester gasal 2014 2015)Bahan ajar ushul fiqh (semester gasal 2014 2015)
Bahan ajar ushul fiqh (semester gasal 2014 2015)
 
Bahan ajar ushul fiqh (semester gasal 2013 2014)
Bahan ajar ushul fiqh (semester gasal 2013 2014)Bahan ajar ushul fiqh (semester gasal 2013 2014)
Bahan ajar ushul fiqh (semester gasal 2013 2014)
 
Kata pengantar.studi hukum islamdocx
Kata pengantar.studi hukum islamdocxKata pengantar.studi hukum islamdocx
Kata pengantar.studi hukum islamdocx
 
Ushul Fiqh.pptx
Ushul Fiqh.pptxUshul Fiqh.pptx
Ushul Fiqh.pptx
 
Qawaid fiqh pt 1
Qawaid fiqh  pt 1Qawaid fiqh  pt 1
Qawaid fiqh pt 1
 
2_Pengantar_Ushul_Fiqh_dan_Fiqh.ppt
2_Pengantar_Ushul_Fiqh_dan_Fiqh.ppt2_Pengantar_Ushul_Fiqh_dan_Fiqh.ppt
2_Pengantar_Ushul_Fiqh_dan_Fiqh.ppt
 
Daftar Pertanyaan Ushul Fiqh
Daftar Pertanyaan Ushul FiqhDaftar Pertanyaan Ushul Fiqh
Daftar Pertanyaan Ushul Fiqh
 
Bab 6 ushul fikih
Bab 6 ushul fikihBab 6 ushul fikih
Bab 6 ushul fikih
 
Ushul fiqh ppt
Ushul fiqh pptUshul fiqh ppt
Ushul fiqh ppt
 
ppt Ijtihad kel 6.pptx
ppt Ijtihad kel 6.pptxppt Ijtihad kel 6.pptx
ppt Ijtihad kel 6.pptx
 
9. metode instinbath
9. metode instinbath9. metode instinbath
9. metode instinbath
 

More from FauziahNurHutauruk

CPOB sanitasi dan hygiene.pptx
CPOB sanitasi dan hygiene.pptxCPOB sanitasi dan hygiene.pptx
CPOB sanitasi dan hygiene.pptxFauziahNurHutauruk
 
Pertemuan 7-Penerapan Kuadrat dalam ekonomi.pptx
Pertemuan 7-Penerapan Kuadrat dalam ekonomi.pptxPertemuan 7-Penerapan Kuadrat dalam ekonomi.pptx
Pertemuan 7-Penerapan Kuadrat dalam ekonomi.pptxFauziahNurHutauruk
 
soal dan jawaban persamaan kuadrat.pptx
soal dan jawaban persamaan kuadrat.pptxsoal dan jawaban persamaan kuadrat.pptx
soal dan jawaban persamaan kuadrat.pptxFauziahNurHutauruk
 
MAKALAH EKONOMI MIKRO TENTANG DISTORSI PASAR.pptx
MAKALAH EKONOMI MIKRO TENTANG DISTORSI PASAR.pptxMAKALAH EKONOMI MIKRO TENTANG DISTORSI PASAR.pptx
MAKALAH EKONOMI MIKRO TENTANG DISTORSI PASAR.pptxFauziahNurHutauruk
 
Pertemuan 6-Fungsi Kuadrat.pptx
Pertemuan 6-Fungsi Kuadrat.pptxPertemuan 6-Fungsi Kuadrat.pptx
Pertemuan 6-Fungsi Kuadrat.pptxFauziahNurHutauruk
 
Pertemuan 5-Penerapan dalam ekonomi fungsi linier.ppt
Pertemuan 5-Penerapan dalam ekonomi fungsi linier.pptPertemuan 5-Penerapan dalam ekonomi fungsi linier.ppt
Pertemuan 5-Penerapan dalam ekonomi fungsi linier.pptFauziahNurHutauruk
 
Pertemuan 5- Asbabun Nuzul.pptx
Pertemuan 5- Asbabun Nuzul.pptxPertemuan 5- Asbabun Nuzul.pptx
Pertemuan 5- Asbabun Nuzul.pptxFauziahNurHutauruk
 
Pertmuan 6-7 Makkiyah dan Madaniyah.pptx
Pertmuan 6-7 Makkiyah dan Madaniyah.pptxPertmuan 6-7 Makkiyah dan Madaniyah.pptx
Pertmuan 6-7 Makkiyah dan Madaniyah.pptxFauziahNurHutauruk
 
Pertemuan 4-SHI - Alquran dan Sunnah.pptx
Pertemuan 4-SHI - Alquran dan Sunnah.pptxPertemuan 4-SHI - Alquran dan Sunnah.pptx
Pertemuan 4-SHI - Alquran dan Sunnah.pptxFauziahNurHutauruk
 
Pertemuan 5- SHI-Ijma dan Qiyas.pptx
Pertemuan 5- SHI-Ijma dan Qiyas.pptxPertemuan 5- SHI-Ijma dan Qiyas.pptx
Pertemuan 5- SHI-Ijma dan Qiyas.pptxFauziahNurHutauruk
 
Mawar, PPT DASAR-DASAR GERAK (A-PJKR).pptx
Mawar, PPT DASAR-DASAR GERAK (A-PJKR).pptxMawar, PPT DASAR-DASAR GERAK (A-PJKR).pptx
Mawar, PPT DASAR-DASAR GERAK (A-PJKR).pptxFauziahNurHutauruk
 
Rancang Bangun Sistem Ekonomi Islam.ppt
Rancang Bangun Sistem Ekonomi Islam.pptRancang Bangun Sistem Ekonomi Islam.ppt
Rancang Bangun Sistem Ekonomi Islam.pptFauziahNurHutauruk
 
Milenial-Bangga-Syariah-Muyasaroh.pptx
Milenial-Bangga-Syariah-Muyasaroh.pptxMilenial-Bangga-Syariah-Muyasaroh.pptx
Milenial-Bangga-Syariah-Muyasaroh.pptxFauziahNurHutauruk
 

More from FauziahNurHutauruk (20)

PP INFLASI.pptx
PP INFLASI.pptxPP INFLASI.pptx
PP INFLASI.pptx
 
CPOB sanitasi dan hygiene.pptx
CPOB sanitasi dan hygiene.pptxCPOB sanitasi dan hygiene.pptx
CPOB sanitasi dan hygiene.pptx
 
Pertemuan 7-Penerapan Kuadrat dalam ekonomi.pptx
Pertemuan 7-Penerapan Kuadrat dalam ekonomi.pptxPertemuan 7-Penerapan Kuadrat dalam ekonomi.pptx
Pertemuan 7-Penerapan Kuadrat dalam ekonomi.pptx
 
soal dan jawaban persamaan kuadrat.pptx
soal dan jawaban persamaan kuadrat.pptxsoal dan jawaban persamaan kuadrat.pptx
soal dan jawaban persamaan kuadrat.pptx
 
MAKALAH EKONOMI MIKRO TENTANG DISTORSI PASAR.pptx
MAKALAH EKONOMI MIKRO TENTANG DISTORSI PASAR.pptxMAKALAH EKONOMI MIKRO TENTANG DISTORSI PASAR.pptx
MAKALAH EKONOMI MIKRO TENTANG DISTORSI PASAR.pptx
 
Fauziah, Review Artikel.ppt
Fauziah, Review Artikel.pptFauziah, Review Artikel.ppt
Fauziah, Review Artikel.ppt
 
Pertemuan 6-Fungsi Kuadrat.pptx
Pertemuan 6-Fungsi Kuadrat.pptxPertemuan 6-Fungsi Kuadrat.pptx
Pertemuan 6-Fungsi Kuadrat.pptx
 
Pertemuan 5-Penerapan dalam ekonomi fungsi linier.ppt
Pertemuan 5-Penerapan dalam ekonomi fungsi linier.pptPertemuan 5-Penerapan dalam ekonomi fungsi linier.ppt
Pertemuan 5-Penerapan dalam ekonomi fungsi linier.ppt
 
Pertemuan 5- Asbabun Nuzul.pptx
Pertemuan 5- Asbabun Nuzul.pptxPertemuan 5- Asbabun Nuzul.pptx
Pertemuan 5- Asbabun Nuzul.pptx
 
Pertmuan 6-7 Makkiyah dan Madaniyah.pptx
Pertmuan 6-7 Makkiyah dan Madaniyah.pptxPertmuan 6-7 Makkiyah dan Madaniyah.pptx
Pertmuan 6-7 Makkiyah dan Madaniyah.pptx
 
Ragam Metode Penelitian.pptx
Ragam Metode Penelitian.pptxRagam Metode Penelitian.pptx
Ragam Metode Penelitian.pptx
 
Pertemuan 4-SHI - Alquran dan Sunnah.pptx
Pertemuan 4-SHI - Alquran dan Sunnah.pptxPertemuan 4-SHI - Alquran dan Sunnah.pptx
Pertemuan 4-SHI - Alquran dan Sunnah.pptx
 
Pertemuan 5- SHI-Ijma dan Qiyas.pptx
Pertemuan 5- SHI-Ijma dan Qiyas.pptxPertemuan 5- SHI-Ijma dan Qiyas.pptx
Pertemuan 5- SHI-Ijma dan Qiyas.pptx
 
PERTEMUAN 7 (2).pdf
PERTEMUAN 7 (2).pdfPERTEMUAN 7 (2).pdf
PERTEMUAN 7 (2).pdf
 
PERTEMUAN 9 (1).pdf
PERTEMUAN 9 (1).pdfPERTEMUAN 9 (1).pdf
PERTEMUAN 9 (1).pdf
 
ppt,matkul e.makro.sy.pptx
ppt,matkul e.makro.sy.pptxppt,matkul e.makro.sy.pptx
ppt,matkul e.makro.sy.pptx
 
PERTEMUAN 4 (Dilvi).pptx
PERTEMUAN 4 (Dilvi).pptxPERTEMUAN 4 (Dilvi).pptx
PERTEMUAN 4 (Dilvi).pptx
 
Mawar, PPT DASAR-DASAR GERAK (A-PJKR).pptx
Mawar, PPT DASAR-DASAR GERAK (A-PJKR).pptxMawar, PPT DASAR-DASAR GERAK (A-PJKR).pptx
Mawar, PPT DASAR-DASAR GERAK (A-PJKR).pptx
 
Rancang Bangun Sistem Ekonomi Islam.ppt
Rancang Bangun Sistem Ekonomi Islam.pptRancang Bangun Sistem Ekonomi Islam.ppt
Rancang Bangun Sistem Ekonomi Islam.ppt
 
Milenial-Bangga-Syariah-Muyasaroh.pptx
Milenial-Bangga-Syariah-Muyasaroh.pptxMilenial-Bangga-Syariah-Muyasaroh.pptx
Milenial-Bangga-Syariah-Muyasaroh.pptx
 

Recently uploaded

Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdgNilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdgNajlaNazhira
 
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...FORTRESS
 
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...FORTRESS
 
SV388: Platform Taruhan Sabung Ayam Online yang Populer
SV388: Platform Taruhan Sabung Ayam Online yang PopulerSV388: Platform Taruhan Sabung Ayam Online yang Populer
SV388: Platform Taruhan Sabung Ayam Online yang PopulerHaseebBashir5
 
04 AKMEN new.pdf........................
04 AKMEN new.pdf........................04 AKMEN new.pdf........................
04 AKMEN new.pdf........................rendisalay
 
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di IndonesiaPerkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesialangkahgontay88
 
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1alvinjasindo
 
tugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapak
tugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapaktugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapak
tugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapaksmkpelayarandemak1
 
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptx
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptxKUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptx
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptxFORTRESS
 
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptxBab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptxlulustugasakhirkulia
 
DRAFT Penilaian Assessor _MIiii_UIM.pptx
DRAFT Penilaian Assessor _MIiii_UIM.pptxDRAFT Penilaian Assessor _MIiii_UIM.pptx
DRAFT Penilaian Assessor _MIiii_UIM.pptxnairaazkia89
 
"Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani"
"Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani""Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani"
"Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani"HaseebBashir5
 
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing SoloCALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solojasa marketing online
 
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptx
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptxMemaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptx
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptxSintaDosi
 
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerMengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerHaseebBashir5
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak BonusUNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonusunikbetslotbankmaybank
 
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...FORTRESS
 
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama LinkajaUNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkajaunikbetslotbankmaybank
 
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...FORTRESS
 

Recently uploaded (20)

Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdgNilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
 
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
 
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...
 
SV388: Platform Taruhan Sabung Ayam Online yang Populer
SV388: Platform Taruhan Sabung Ayam Online yang PopulerSV388: Platform Taruhan Sabung Ayam Online yang Populer
SV388: Platform Taruhan Sabung Ayam Online yang Populer
 
04 AKMEN new.pdf........................
04 AKMEN new.pdf........................04 AKMEN new.pdf........................
04 AKMEN new.pdf........................
 
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di IndonesiaPerkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
 
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
 
tugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapak
tugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapaktugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapak
tugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapak
 
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptx
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptxKUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptx
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptx
 
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptxBab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
 
DRAFT Penilaian Assessor _MIiii_UIM.pptx
DRAFT Penilaian Assessor _MIiii_UIM.pptxDRAFT Penilaian Assessor _MIiii_UIM.pptx
DRAFT Penilaian Assessor _MIiii_UIM.pptx
 
"Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani"
"Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani""Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani"
"Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani"
 
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing SoloCALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
 
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptx
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptxMemaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptx
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptx
 
abortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotec
abortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotecabortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotec
abortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotec
 
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerMengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak BonusUNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
 
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
 
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama LinkajaUNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
 
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
 

KAIDAH USHUL

  • 2. 1. Pengertian Qawa’id Ushuliyyah Qawaid ushuliyyah adalah sejumlah peraturan untuk menggali hukum. Kaidah ushuliyyah berfungsi sebagai media untuk mempermudah dalam melakukan istinbath hukum.
  • 3.  Defenisi kaidah-kaidah ushuliyah  Hukum kulli (umum) yang dibentuk dengan bentuk yang akurat yang menjadi perantara dalam pengambilan kesimpulan fiqh dari dalil-dalil, dan cara penggunaan dalil serta kondisi pengguna dalil”.
  • 4. Urgensi Qawa’id Ushuliyyah Tujuan mempelajari Qawa’id ushuliyyah pada dasarnya sama dengan tujuan mempelajari ushul fiqh. Tujuan tersebut adalah membuka jalan untuk dapat mengetahui hukum-hukum syariat dan mengetahui cara-cara istinbath dan istidlal hukum.
  • 5. 2. Jenis-jenis Qaidah Ushuliyah 1. Kaidah ushuliyah yang berkaitan dengan amr yang menunjukkan kewajiban bagi mukallaf untuk mengamalkannya. 2. Kaidah ushuliyah yang berhubungan dengan larangan (nahy) A. Kaidah Amr dan Nahi:
  • 6. 2. Jenis-jenis Qaidah Ushuliyah ‘1.Am adalah lafal yang menujukan pengertian umum yang mencakup satuan-satuan ( afrad) yang ada dalam lafal itu tanpa pembatasan jumlah tertentu 2.Khas adalah Lafal yang menunjukan makna tertentu b. Kaidah AAM (Umum) dan Khas (Khusus)
  • 7. Syarat-syarat kaidah Ushuliyyah : • Harus dalam bentuk yang singkat • Merupakan perkara yang sempurna • Maudu’nya (temanya) harus kulli bukan juz’I (umum) • Kaidah-kaidah ushul tersebut tidak bertentangan dengan syari’at dan maqosid syari’ah • Tidak bertentangan dengan kaidah lain (baik itu kaidah ushul ataupun kaidah fiqh) yang sebanding dengannya atau lebih kuat darinya. • Kaidah-kadiah ushul tersebut harus tegas dan tidak ragu-ragu
  • 8. 3. HUBUNGAN ANTARA KAIDAH- KAIDAH USHUL DENGAN USHUL FIQH  Hubungan antara keduanya adalah hubungan atara umum dan khusus (ilmu ushul fiqh lebih umum dari ilmu kaidah- kaidah ushul).  Mayoritas kaidah-kaidah ushul adalah nilai yang di ambil dari ushul fiqh (ushul fiqh jauh lebih luas).  Tema kaidah-kaidah ushul adalah ushul fiqh itu sendiri, adapun tema ushul fiqh adalah al- adillah al ijmaliyah min hautsu dobthi al fiqh.  Tujuan kaidah-kaidah ushul adalah ingin memberikan bentuk lain untuk ushul fiqh dalam bentuk kaidah yang lebih singkat dan sistematis.Adapun tujuan ushul fiqh adalah pencapaian nilai-nilai yang dapat menyempurnakan ijtihad dalam fiqh.  Hubungan antara keduanya adalah hubungan atara umum dan khusus (ilmu ushul fiqh lebih umum dari ilmu kaidah- kaidah ushul).
  • 9. 4. Perbedaan KAIDAH-KAIDAH USHULIYYAH DENGAn KAIDAH-KAIDAH FIQHIYYAH Kaidah Ushuliyah Kaidah Fiqhiyah Kaidah ini menjadi alat yang membantu para mujtahid dalam menentukan suatu hukum. - bukan suatu hukum, ia hanyalah sebuah alat atau wasilah kepada kesimpulan suatu hukum syar’i. susunan lafadz yang mengandung makna hukum syar’iyyah aghlabiyyah yang mencakup di bawahnya banyak furu’. Kaidah fiqih adalah hukum syar’i. Dalam teksnya tidak mengandung asrarus syar’i (rahasia-rahasia syar’i) tidak pula mengandung hikmah syar’i. dari teksnya terkandung kedua hal tersebut.
  • 10. Kaidah Ushuliyah Kaidah Fiqhiyah kaidah yang menyeluruh (kaidah kulliyah) dan mencakup seluruh furu’ di bawahnya. - istitsna’iyyah (pengecualian) hanya ada sedikit sekali atau bahkan tidak ada sama sekali. Banyak terdapat istitsna’iyyah, karena itu kaidahnya kaidah aghlabiyyah (kaidah umum). maudhu’(Obyek) nya dalil- dalil sam’iyyah Perbuatan mukallaf, baik itu pekerjaan atau perkataan. Seperti sholat, zakat dan lain-lain Lebih kuat, dibangun dari dalil qoth`i Bukan hujjah secara muthlaq Lebih Umum Lebih khusus
  • 11. SUMBER-SUMBER PENGAMBILAN KAIDAH-KAIDAH USHUL  Pertama: Al Qur’an. 1. Sunnah adalah sumber hukum yang di akui, dengan dalil  ‫الهوي‬ ‫عن‬ ‫ينطق‬ ‫وما‬ ‫يوحي‬ ‫وحي‬ ‫إال‬ ‫هو‬ ‫إن‬ 2. Al Qur’an bisa difahami dari uslub-uslub bahasa arab, dengan dalil  ‫تعقلون‬ ‫لعلكم‬ ‫عربيا‬ ‫قرآنا‬ ‫أنزلناه‬ ‫إنا‬ 3. Adat atau kebiasaan di akui sebagai hukum pada permasalahan yang tidak memiliki dalil, dengan dalil  ‫الجاهلين‬ ‫عن‬ ‫وأعرض‬ ‫بالعرف‬ ‫وأمر‬ ‫العفو‬ ‫حذ‬
  • 12.  Kedua: As Sunnah  Perintah yang mutlak hukumnya wajib ( ‫األمر‬ ‫الوجوب‬ ‫يفيد‬ ‫)المطلق‬  Ijma’ merupakah hujjah yang di akui secara syar’I (‫شرعا‬ ‫معتبرة‬ ‫حجة‬ ‫)اإلجماع‬  Jika berkumpul perintah dan larangan maka larangan di dahulukan ( ‫والمحرم‬ ‫اآلمر‬ ‫اجتمع‬ ‫إذا‬ ‫المحرم‬ ‫)قدم‬  Qiyas merupakan hujjah yang di akui secara syar’I (‫شرعا‬ ‫معتبرة‬ ‫حجة‬ ‫)القياس‬
  • 13.  Ketiga: Ijma’  Ijma’ Sahabat bahwa “hukum yang di hasilkan dari hadits ahad dapat di terima”.  Ijma’ Sahabat bahwa “hukum terbagi menjadi 5 macam”.  Ijma’ Sahabat bahwa “syariat nabi Muhammad menghapus seluruh syariat yang sebelumnya”.
  • 14.  Keempat: Akal  Al Qur’an merupakan dalil yang di akui.  Baik dan buruk hanya di ketahui melalui syar’I bukan akal.  Yang lebih kuat didahulukan dari yang lemah.
  • 15.  Kelima: Perkataan Sahabat  Hadits-hadits Ahad zonniyah  Qiyas adalah hujjah  Hukum yang terakhir menghapus hukum yang terdahulu (naskh)  Orang awam boleh taqlid  Nash lebih di utamakan dari qiyas maupun ijma’