SlideShare a Scribd company logo
1 of 19
Review Keliling
Bangun Datar
Level III
Mulai
Menu
Doa mau
belajar
Latihan
Materi
Doa Mau Belajar
Artinya :
Konsep dasar untuk menentukan keliling bangun datar adalah sama, yaitu
menjumlahkan seluruh panjang ruas garis yang dimilikinya. Agar teman-
teman lebih mudah memahami tentang keliling bangun datar dapat
menggunakan garis strimin, perhatikan contoh berikut ini!
Contoh 1
Pada gambar di atas, satu sisi bangun datar
menunjukkan 1 satuan panjang.
Jadi keliling bangun datar tersebut adalah 12
satuan panjang
Contoh 2
Pada gambar di atas, satu sisi bagian miring
(atau diagonal) juga terhitung 1 satuan
panjang
Jadi keliling bangun datar tersebut adalah 9
satuan panjang
Contoh 3
Jadi keliling bangun datar tersebut adalah 32
satuan panjang
1
Contoh 4
Jadi keliling bangun datar tersebut adalah 28
satuan panjang
1
Contoh 5
Jadi keliling bangun datar tersebut adalah 54
satuan panjang
1
Contoh 6
Jadi keliling bangun datar tersebut adalah 24
satuan panjang
1
Penggaris adalah alat ukur panjang suatu garis atau benda. Pengukuran panjang dengan penggaris diawali
dengan menempatkan satu ujung penggaris secara sejajar dengan salah satu ujung benda atau garis yang
akan diukur. Setelah itu, baca angka pada penggaris yang berimpitan dengan ujung kedua benda atau garis.
Panjang benda yang diukur berada pada skala pengukuran. Contoh cara pengukuran menggunakan
penggaris sehingga didapat 10 cm.
Contoh pengukuran ruas garis bagian
atas bangun datar di samping adalah 2
cm sehingga diperoleh keliling bangun
datar di samping 10 cm.
2cm
Contoh 1
Contoh 2
3 cm
Panjang ruas garis bagian atas bangun
datar di samping adalah 3 cm sehingga
diperoleh keliling bangun datar di
samping 12 cm.
Contoh 3
5 cm
Panjang ruas garis bagian atas bangun
datar di samping adalah 5 cm sehingga
diperoleh keliling bangun datar di
samping 14 cm.
Soal Nomor 1
Dayu bermain jengket bersama temannya di sekolah. Bentuk jengket yang
dimainkan oleh Dayu bersama temannya seperti gambar di bawah ini.
Keliling jengket di samping adalah . . . .
A. 14 satuan panjang
B. 16 satuan panjang
C. 18 satuan panjang
Soal Nomor 2
Di bawah ini merupakan bentuk lain dari permainan jengket. Keliling jengket
tersebut adalah . . . .
A. 14 satuan panjang
B. 16 satuan panjang
C. 18 satuan panjang
Soal Nomor 3
Pada gambar di bawah ini, satu sisi bangun datar menunjukkan 1 satuan
panjang. Jadi keliling bangun datar tersebut adalah . . . .
A. 32 satuan panjang
B. 34 satuan panjang
C. 36 satuan panjang
1
Soal Nomor 4
Pada gambar di bawah ini, satu sisi bangun datar menunjukkan 1 satuan
panjang. Jadi keliling bangun datar tersebut adalah . . . .
A. 18 satuan panjang
B. 20 satuan panjang
C. 22 satuan panjang
1
Soal Nomor 5
Pada gambar di bawah ini, satu sisi bangun datar menunjukkan 1 satuan
panjang. Jadi keliling bangun datar tersebut adalah . . . .
A. 24 satuan panjang
B. 25 satuan panjang
C. 26 satuan panjang
1
Soal Nomor 6
Bangun datar yang memiliki keliling 20 satuan panjang ditunjukkan oleh gambar . . . .
A. gambar 1 B. gambar 2 C. gambar 3
Gambar 1 Gambar 2 Gambar 3
1 1 1
Soal Nomor 7
Keliling bangun datar di bawah ini adalah ….
A. 10 satuan panjang
B. 12 satuan panjang
C. 13 satuan panjang
Soal Nomor 8
Cara pengukuran yang tepat menggunakan penggaris pada bangun datar di
bawah ini ditunjukkan oleh gambar ….
A. gambar 1 B. gambar 2 C. gambar 3
Gambar 1 Gambar 2 Gambar 3
Soal Nomor 9
Cara pengukuran ruas garis dalam satuan sentimeter menggunakan
penggaris seperti gambar di bawah ini. Tentukanlah keliling bangun datar
tersebut . . . .
A. 10 cm
B. 11 cm
C. 12 cm
Soal Nomor 10
Cara pengukuran ruas garis dalam satuan sentimeter menggunakan
penggaris seperti gambar di bawah ini. Tentukanlah keliling bangun datar
tersebut . . . .
A. 14 cm
B. 15 cm
C. 16 cm

More Related Content

Similar to 'Review Keliling Bangun Datar Level 3' .ppsx

Power_Point_Materi_MTK_Kesebangunan.pptx
Power_Point_Materi_MTK_Kesebangunan.pptxPower_Point_Materi_MTK_Kesebangunan.pptx
Power_Point_Materi_MTK_Kesebangunan.pptxRidwanSaputra39
 
PPT MATERI SEGITIGA RIKA OCTALISA
PPT MATERI SEGITIGA RIKA OCTALISAPPT MATERI SEGITIGA RIKA OCTALISA
PPT MATERI SEGITIGA RIKA OCTALISArika_octalisa
 
Luas bangun datar sd 3 megawon
Luas bangun datar   sd 3 megawonLuas bangun datar   sd 3 megawon
Luas bangun datar sd 3 megawonEdi B Mulyana
 
Soal Matematika UTS SMP Kelas IX
Soal Matematika UTS SMP Kelas IXSoal Matematika UTS SMP Kelas IX
Soal Matematika UTS SMP Kelas IXAsfri Desi
 
540212672-Kelompok-6-PPT-Sudut-Dan-Luas-Dengan-Satuan-Luas.pptx
540212672-Kelompok-6-PPT-Sudut-Dan-Luas-Dengan-Satuan-Luas.pptx540212672-Kelompok-6-PPT-Sudut-Dan-Luas-Dengan-Satuan-Luas.pptx
540212672-Kelompok-6-PPT-Sudut-Dan-Luas-Dengan-Satuan-Luas.pptxbenarfa8
 
Multimedia da tugas 1
Multimedia da tugas 1Multimedia da tugas 1
Multimedia da tugas 1Frau Struggle
 
Power_Point_Materi_MTK_Kesebangunan.pptx
Power_Point_Materi_MTK_Kesebangunan.pptxPower_Point_Materi_MTK_Kesebangunan.pptx
Power_Point_Materi_MTK_Kesebangunan.pptxNeirsySumule1
 
Sma septiani, s.pd-geometri tiga dimensi
Sma septiani, s.pd-geometri tiga dimensiSma septiani, s.pd-geometri tiga dimensi
Sma septiani, s.pd-geometri tiga dimensiAgung Saputro
 
2. Luas Bangun Datar.pps.pptx
2. Luas Bangun Datar.pps.pptx2. Luas Bangun Datar.pps.pptx
2. Luas Bangun Datar.pps.pptxRANMATHOLIULFALAH
 
MTK SD.pptx
MTK SD.pptxMTK SD.pptx
MTK SD.pptxYansyah3
 
Matematika Kelas 7 BAB 8 Segi Empat dan Segitiga.pptx
Matematika Kelas 7 BAB 8 Segi Empat dan Segitiga.pptxMatematika Kelas 7 BAB 8 Segi Empat dan Segitiga.pptx
Matematika Kelas 7 BAB 8 Segi Empat dan Segitiga.pptxAyoudyaTitan
 
Menemukan Luas Bangun Datar untuk siswa Sekolah Dasar
Menemukan Luas Bangun Datar untuk siswa Sekolah DasarMenemukan Luas Bangun Datar untuk siswa Sekolah Dasar
Menemukan Luas Bangun Datar untuk siswa Sekolah DasarDesy Andini
 
2-luas-bangun-datar.ppt
2-luas-bangun-datar.ppt2-luas-bangun-datar.ppt
2-luas-bangun-datar.pptHelwaAyuni
 
ppt bangun datar.ppt
ppt bangun datar.pptppt bangun datar.ppt
ppt bangun datar.pptBudiKristyono
 
Rumus luas bangun datar
Rumus luas bangun datar Rumus luas bangun datar
Rumus luas bangun datar Ganjar Aji
 

Similar to 'Review Keliling Bangun Datar Level 3' .ppsx (20)

Power_Point_Materi_MTK_Kesebangunan.pptx
Power_Point_Materi_MTK_Kesebangunan.pptxPower_Point_Materi_MTK_Kesebangunan.pptx
Power_Point_Materi_MTK_Kesebangunan.pptx
 
Lukisan berskala
Lukisan berskalaLukisan berskala
Lukisan berskala
 
Lingkaran
LingkaranLingkaran
Lingkaran
 
PPT MATERI SEGITIGA RIKA OCTALISA
PPT MATERI SEGITIGA RIKA OCTALISAPPT MATERI SEGITIGA RIKA OCTALISA
PPT MATERI SEGITIGA RIKA OCTALISA
 
Luas bangun datar sd 3 megawon
Luas bangun datar   sd 3 megawonLuas bangun datar   sd 3 megawon
Luas bangun datar sd 3 megawon
 
Soal Matematika UTS SMP Kelas IX
Soal Matematika UTS SMP Kelas IXSoal Matematika UTS SMP Kelas IX
Soal Matematika UTS SMP Kelas IX
 
540212672-Kelompok-6-PPT-Sudut-Dan-Luas-Dengan-Satuan-Luas.pptx
540212672-Kelompok-6-PPT-Sudut-Dan-Luas-Dengan-Satuan-Luas.pptx540212672-Kelompok-6-PPT-Sudut-Dan-Luas-Dengan-Satuan-Luas.pptx
540212672-Kelompok-6-PPT-Sudut-Dan-Luas-Dengan-Satuan-Luas.pptx
 
Multimedia da tugas 1
Multimedia da tugas 1Multimedia da tugas 1
Multimedia da tugas 1
 
Power_Point_Materi_MTK_Kesebangunan.pptx
Power_Point_Materi_MTK_Kesebangunan.pptxPower_Point_Materi_MTK_Kesebangunan.pptx
Power_Point_Materi_MTK_Kesebangunan.pptx
 
Sma septiani, s.pd-geometri tiga dimensi
Sma septiani, s.pd-geometri tiga dimensiSma septiani, s.pd-geometri tiga dimensi
Sma septiani, s.pd-geometri tiga dimensi
 
2. Luas Bangun Datar.pps.pptx
2. Luas Bangun Datar.pps.pptx2. Luas Bangun Datar.pps.pptx
2. Luas Bangun Datar.pps.pptx
 
MTK SD.pptx
MTK SD.pptxMTK SD.pptx
MTK SD.pptx
 
Matematika Kelas 7 BAB 8 Segi Empat dan Segitiga.pptx
Matematika Kelas 7 BAB 8 Segi Empat dan Segitiga.pptxMatematika Kelas 7 BAB 8 Segi Empat dan Segitiga.pptx
Matematika Kelas 7 BAB 8 Segi Empat dan Segitiga.pptx
 
Menemukan Luas Bangun Datar untuk siswa Sekolah Dasar
Menemukan Luas Bangun Datar untuk siswa Sekolah DasarMenemukan Luas Bangun Datar untuk siswa Sekolah Dasar
Menemukan Luas Bangun Datar untuk siswa Sekolah Dasar
 
PPT Bangun Datar
PPT Bangun DatarPPT Bangun Datar
PPT Bangun Datar
 
2-luas-bangun-datar.ppt
2-luas-bangun-datar.ppt2-luas-bangun-datar.ppt
2-luas-bangun-datar.ppt
 
2-luas-bangun-datar.ppt
2-luas-bangun-datar.ppt2-luas-bangun-datar.ppt
2-luas-bangun-datar.ppt
 
ppt bangun datar.ppt
ppt bangun datar.pptppt bangun datar.ppt
ppt bangun datar.ppt
 
Bangun segi 4
Bangun segi 4Bangun segi 4
Bangun segi 4
 
Rumus luas bangun datar
Rumus luas bangun datar Rumus luas bangun datar
Rumus luas bangun datar
 

Recently uploaded

REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 

Recently uploaded (20)

REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 

'Review Keliling Bangun Datar Level 3' .ppsx

  • 4. Konsep dasar untuk menentukan keliling bangun datar adalah sama, yaitu menjumlahkan seluruh panjang ruas garis yang dimilikinya. Agar teman- teman lebih mudah memahami tentang keliling bangun datar dapat menggunakan garis strimin, perhatikan contoh berikut ini! Contoh 1 Pada gambar di atas, satu sisi bangun datar menunjukkan 1 satuan panjang. Jadi keliling bangun datar tersebut adalah 12 satuan panjang Contoh 2 Pada gambar di atas, satu sisi bagian miring (atau diagonal) juga terhitung 1 satuan panjang Jadi keliling bangun datar tersebut adalah 9 satuan panjang
  • 5. Contoh 3 Jadi keliling bangun datar tersebut adalah 32 satuan panjang 1 Contoh 4 Jadi keliling bangun datar tersebut adalah 28 satuan panjang 1
  • 6. Contoh 5 Jadi keliling bangun datar tersebut adalah 54 satuan panjang 1 Contoh 6 Jadi keliling bangun datar tersebut adalah 24 satuan panjang 1
  • 7. Penggaris adalah alat ukur panjang suatu garis atau benda. Pengukuran panjang dengan penggaris diawali dengan menempatkan satu ujung penggaris secara sejajar dengan salah satu ujung benda atau garis yang akan diukur. Setelah itu, baca angka pada penggaris yang berimpitan dengan ujung kedua benda atau garis. Panjang benda yang diukur berada pada skala pengukuran. Contoh cara pengukuran menggunakan penggaris sehingga didapat 10 cm. Contoh pengukuran ruas garis bagian atas bangun datar di samping adalah 2 cm sehingga diperoleh keliling bangun datar di samping 10 cm. 2cm Contoh 1
  • 8. Contoh 2 3 cm Panjang ruas garis bagian atas bangun datar di samping adalah 3 cm sehingga diperoleh keliling bangun datar di samping 12 cm.
  • 9. Contoh 3 5 cm Panjang ruas garis bagian atas bangun datar di samping adalah 5 cm sehingga diperoleh keliling bangun datar di samping 14 cm.
  • 10. Soal Nomor 1 Dayu bermain jengket bersama temannya di sekolah. Bentuk jengket yang dimainkan oleh Dayu bersama temannya seperti gambar di bawah ini. Keliling jengket di samping adalah . . . . A. 14 satuan panjang B. 16 satuan panjang C. 18 satuan panjang
  • 11. Soal Nomor 2 Di bawah ini merupakan bentuk lain dari permainan jengket. Keliling jengket tersebut adalah . . . . A. 14 satuan panjang B. 16 satuan panjang C. 18 satuan panjang
  • 12. Soal Nomor 3 Pada gambar di bawah ini, satu sisi bangun datar menunjukkan 1 satuan panjang. Jadi keliling bangun datar tersebut adalah . . . . A. 32 satuan panjang B. 34 satuan panjang C. 36 satuan panjang 1
  • 13. Soal Nomor 4 Pada gambar di bawah ini, satu sisi bangun datar menunjukkan 1 satuan panjang. Jadi keliling bangun datar tersebut adalah . . . . A. 18 satuan panjang B. 20 satuan panjang C. 22 satuan panjang 1
  • 14. Soal Nomor 5 Pada gambar di bawah ini, satu sisi bangun datar menunjukkan 1 satuan panjang. Jadi keliling bangun datar tersebut adalah . . . . A. 24 satuan panjang B. 25 satuan panjang C. 26 satuan panjang 1
  • 15. Soal Nomor 6 Bangun datar yang memiliki keliling 20 satuan panjang ditunjukkan oleh gambar . . . . A. gambar 1 B. gambar 2 C. gambar 3 Gambar 1 Gambar 2 Gambar 3 1 1 1
  • 16. Soal Nomor 7 Keliling bangun datar di bawah ini adalah …. A. 10 satuan panjang B. 12 satuan panjang C. 13 satuan panjang
  • 17. Soal Nomor 8 Cara pengukuran yang tepat menggunakan penggaris pada bangun datar di bawah ini ditunjukkan oleh gambar …. A. gambar 1 B. gambar 2 C. gambar 3 Gambar 1 Gambar 2 Gambar 3
  • 18. Soal Nomor 9 Cara pengukuran ruas garis dalam satuan sentimeter menggunakan penggaris seperti gambar di bawah ini. Tentukanlah keliling bangun datar tersebut . . . . A. 10 cm B. 11 cm C. 12 cm
  • 19. Soal Nomor 10 Cara pengukuran ruas garis dalam satuan sentimeter menggunakan penggaris seperti gambar di bawah ini. Tentukanlah keliling bangun datar tersebut . . . . A. 14 cm B. 15 cm C. 16 cm