SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
Nama : AdiMulyoSusanto
Kelas: XII IIS4
SMA N 37 JAKARTA
Jln.H no.40 kebon baru
Tebet – jakarta
Pendidikan kewarganegaraan
1.Jelaskan Perbedaan Pasport dengan Visa ?
a) Paspor
Paspor adalah dokumen resmi yang dikeluarkan oleh pejabat yang berwenang
dari suatu negara yang memuat identitas pemegangnya dan berlaku untuk
melakukan perjalanan antar negara.
Paspor biasanya diperlukan untuk perjalanan internasional karena harus
ditunjukkan ketika memasuki perbatasan suatu negara, walaupun di negara
tertentu ada beberapa perjanjian dimana warga suatu negara tertentu dapat
memasuki negara lain dengan dokumen selain paspor. Paspor akan diberi cap
(stempel) atau disegel dengan visa yang dilakukan oleh petugas negara
tempat kedatangan.
b)Visa
Visa adalah sebuah dokumen yang dikeluarkan oleh sebuah negara
memberikan seseorang ijin untuk masuk ke negara tersebut dalam suatu
periode waktu dan tujuan tertentu.
Kebanyakan negara membutuhkan kepemilikan visa asli untuk dapat masuk
bagi warga negara asing, meskipun ada skema lain. Visa biasanya distempel
atau ditempel di paspor penerima.
2. Jelaskan cara pembuatan paspor dan Visa serta Syarat syaratnya !
A) Pasport
Syarat Syarat pembuatan Paspor menurut Peraturan Menteri Hukum dan
HAM RI Nomor 8 Tahun 2014 tentang Paspor Biasa dan Surat Perjalanan
Laksana Paspor
I. WNI Berdomisili di Indonesia
1. Bagi warga negara Indonesia yang berdomisili atau berada di wilayah
Indonesia, permohonan Paspor biasa diajukan kepada Menteri atau
Pejabat Imigrasi yang ditunjuk pada kantor Imigrasi setempat dengan
mengisi aplikasi data dan melampirkan dokumen kelengkapan
persyaratan yang terdiri atas :
a. kartu tanda penduduk yang masih berlaku atau surat keterangan
pindah keluar negeri;
b. kartu keluarga;
c. akta kelahiran, akta perkawinan atau buku nikah, ijazah, atau
surat baptis;
d. surat pewarganegaraan Indonesia bagi Orang asing yang
memperoleh kewarganegaraan Indonesia melalui
pewarganegaraan atau penyampaian pernyataan untuk memilih
kewarganegaraan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-
undangan;
e. surat penetapan ganti nama dari pejabat yang berwenang bagi
yang telah mengganti nama; dan
f. Paspor biasa lama bagi yang telah memiliki paspor biasa.
2. Dokumen kelengkapan persyaratan sebagaimana dimaksud pada poin 1
huruf c harus dokumen yang memuat :
a. nama;
b. tanggal lahir;
c. tempat lahir; dan
d. nama orang tua
3. Dalam hal dokumen sebagaimana dimaksud pada poin 1 huruf c tidak
memuat data sebagaimana dimaksud pada poin 2, permohonan dapat
melampirkan surat keterangan dari instansi yang berwenang.
II. Anak WNI Berdomisili di Indonesia
1. Bagi anak warga negara Indonesia yang berdomisili atau berada di
wilayah Indonesia, permohonan Paspor biasa diajukan kepada Menteri
atau Pejabat Imigrasi yang ditunjuk pada Kantor Imigrasi setempat
dengan mengisi aplikasi data dan melampirkan persyaratan:
a. Kartu tanda penduduk ayah atau ibu yang masih berlaku atau
surat keterangan pindah ke luar negeri;
b. Kartu keluarga;
c. Akta kelahiran atau surat baptis
d. Akta perkawinan atau buku nikah orangtua;
e. Surat penetapan ganti nama dari pejabat yang berwenang bagi
yang telah mengganti nama; dan
f. Paspor biasa lama bagi yang telah memiliki paspor biasa
III. Calon TKI Domisili Indonesia
1. Bagi calon tenaga kerja Indonesia yang berdomisili atau berada di
wilayah Indonesia, permohonan paspor biasa diajukan kepada Menteri
atau Pejabat Imigrasi yang ditujukan pada kantor Imigrasi yang masih
berada dalam Provinsi yang sama dengan domisili yang bersangkutan.
2. Permohonan sebagaimana dimaksud pada poin 1 dilakukan dengan
mengisi aplikasi data dan melampirkan persyaratan:
a. Kartu tanda penduduk yang masih berlaku atau surat keterangan
pindah ke luar negeri;
b. Kartu keluarga;
c. Akta kelahiran, akta perkawinan atau buku nikah, ijazah, atau
surat baptis;
d. Surat pewarganegaraan Indonesia bagi Orang Asing yang
memperoleh kewarganegaraan Indonesia melalui
pewarganegaraan atau penyampaian pernyataan untuk memilih
kewarganegaraan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-
undangan;
e. Surat penetapan ganti nama pejabat yang berwenang bagi yang
telah mengganti nama;
f. Surat rekomendasi permohonan paspor Calon Tenaga Kerja
Indonesia yang diterbitkan oleh Dinas Tenaga Kerja Provinsi atau
kabupaten/kota; dan
g. Paspor biasa lama, bagi yang telah memiliki Paspor biasa.
3. Dokumen kelengkapan persyaratan sebagaimana dimaksud pada poin 2
huruf c harus dokumen yang memuat:
a. Nama;
b. Tanggal lahir;
c. Tempat lahir; dan
d. Nama orang tua.
4. Dalam hal dokumen sebagaimana dimaksud pada poin 2 huruf c tidak
memuat data sebagaimana dimaksud pada poin 3, Pemohon dapat
melampirkan surat keterangan dari instansi yang berwenang.
IV. WNI Domisili Luar Indonesia
Bagi warga negara Indonesia yang berdomisili di luar wilayah Indonesia,
permohonan Paspor biasa diajukan kepada Menteri atau Pejabat Imigrasi
yang ditunjuk pada Perwakilan Republik Indonesia dengan mengisi aplikasi
data dan melampirkan persyaratan:
1. Kartu penduduk negara setempat, bukti, petunjuk, atau keterangan yang
menunjukkan bahwa pemohon bertempat tinggal di negara tersebut;
dan
2. Paspor biasa lama.
V. Anak Berkewarganegaraan Indonesia yang Lahir di Luar Indonesia
Bagi anak berkewarganegaraan Indonesia yang lahir di luar wilayah
Indonesia, permohonan Paspor biasa di luar Wilayah Indonesia diajukan
kepada Menteri atau Pejabat Imigrasi pada Perwakilan Republik Indonesia
dengan melampirkan persyaratan:
1. Paspor biasa ayah dan/atau ibu warga negara Indonesia; dan
2. Surat keterangan lahir dari Perwakilan Republik Indonesia.
3. Manual/Walk-in/Datang Langsung
1. Bagi permohonan Paspor biasa yang diajukan secara manual ,
pemohon harus mengisi aplikasi data yang disediakan pada loket
permohonan dan melampirkan dokumen kelengkapan
persyaratan;
2. Pejabat Imigrasi yang ditunjuk memeriksa dokumen kelengkapan
persyaratan sebagaimana dimaksud pada poin 1;
3. Dokumen kelengkapan persyaratan yang telah dinyatakan
lengkap, pejabat imigrasi yang ditunjuk memberikan tanda terima
permohonan dan kode pembayaran;
4. Dalam hal dokumen kelengkapan persyaratan dinyatakan belum
lengkap, pejabat imigrasi yang ditunjuk mengembalikan
dokumen permohonan dan permohonan dianggap ditarik
kembali.
4. Elektronik
1. Bagi permohonan paspor biasa yang diajukan secara elektronik,
pemohon harus mengisi aplikasi data yang tersedia pada laman
resmi Direktorat Jenderal Imigrasi;
2. Dokumen kelengkapan persyaratan harus disertakan dengan cara
memindai dokumen kelengkapan persyaratan dan dikirimkan
melalui surat elektronik;
3. Pemohon yang telah mengisi aplikasi data sebagaimana
dimaksud pada poin 1 memperoleh tanda terima permohonan dan
harus dicetak sebagai tanda bukti permohonan;
4. Permohonan sebagaimana dimaksud pada poin 3 yang telah
diperiksa dan memenuhi persyaratan diberikan kode pembayaran
melalui pesan singkat dan surat elektronik.
5. Penerbitan Paspor
1. Penerbitan paspor biasa dilakukan melalui mekanisme yang
terdiri atas :
1. Pemeriksaan kelengkapan dan keabsahan persyaratan;
2. Pembayaran biaya paspor;
3. Pengambilan foto dan sidik jari;
4. Wawancara;
5. Verifikasi; dan
6. Adjudikasi.
2. Langkah-langkah penerbitan paspor biasa adalah:
1. Pejabat imigrasi melakukan pemeriksaan permohonan dan
dokumen kelengkapan persyaratan;
2. Hasil pemeriksaan sebagaimana dimaksud pada huruf a
yang telah memenuhi persyaratan dimuat dalam sistem
Informasi Manajemen Keimigrasian oleh pejabat imigrasi;
3. Dalam hal terdapat kesamaan biodata permohonan dengan
biodata daftar pencegaan yang termuat dalam Sistem
Manajemen informasi Keimigrasian, pejabat imigrasi yang
ditunjuk wajibmenolak permohonan dan ditindaklanjuti
sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan;
4. Penolakan permohonan sebagaimana dimaksud pada huruf
c disertai dengan surat penolakan dan rincian data
pencegahan yang dicetak dari Sistem Informasi Manajemen
Keimigrasian;
5. Dalam hal persyaratan belum lengkap, pejabat imigrasi
yang ditunjuk mengembalikan dokumen persyaratan
permohonan kepada pemohon dalam waktu paling lama 1
(satu) hari terhitung sejak tanggal permohonan diterima;
6. Pengembalian dokumen persyaratan permohonan
sebagaimana dimaksud pada huruf e disertai dengan catatan
atau penjelasan mengenai persyaratan yang belum
dipenuhi;
7. Dalam hal persyaratan telah lengkap dan nama permohonan
tidak tercantum dalam daftar pencegahan, pejabat imigrasi
yang ditunjuk melakukan pengambilan foto dan sidik jari;
8. Pejabat imigrasi wajib melakukan wawancara dengan
mencocokkan antara keterangan yang disampaikan oleh
pemohon dan dokumen persyaratan asli pemohon;
9. Pejabat imigrasi memberikan tanda bukti penerimaan
permohonan kepada pemohon;
10. Pemohon melakukan pembayaran biaya paspor biasa
pada bank persepsi atau melalui fasilitas pembayaran
perbankan;
11. Dalam hal pejabat imigrasi yang ditunjuk
menemukan kecurigaan terhadap persyaratan permohonan,
keterangan pemohon, dan atau keabsahan dokumen asli
persyaratan, permohonan dapat ditangguhkan untuk
dilakukan penelitian atau pemeriksaan lebih lanjut;
12. Hasil penelitian atau pemeriksaan sebagaimana
dimaksud pada huruf l dimuat dalam berita acara
pemeriksaan;
13. Dalam hal pemohon terbukti memberikan keterangan
tidak benar terhadap persyaratan pemohonan, keterangan
pemohon dan/atau keabsahan dokumen asli persyaratan
yang dimilikinya, permohonan dibatalkan;
14. Dalam hal permohonan dibatalkan sebagaimana
dimaksud pada huruf m telah dialokasikan blangko Paspor
biasa, pejabat imigrasi yang ditunjuk waib membatalkan
blangko paspor biasa tersebut dan dicatat dalam sistem
informasi Manajemen keimigrasian;
15. Dalam hal pemohon tidak melanjutkan mekanisme
dalam jangka waktu paling lama 30 (tiga puluh) hari,
permohonan pengajuan paspor biasa dibatalkan;
16. Dalam hal permohonan dibatalkan sebagaimana
dimaksud huruf o telah dialokasikan blangko Paspor biasa,
pejabat imigrasi yang ditunjuk wajibmembatalkan blangko
paspor biasa tersebut dan dicatat dalam sistem Informasi
Manajemen Keimigrasian
17. Pejabat imigrasi yang ditunjuk melakukan proses
verifikasi dan adjudikasi terhadap penerbitan paspor biasa;
18. Verifikasi dan adjudikasi sebagaimana dimaksud
pada huruf q dilakukan dengan mencocokan data biometrik
pemohon dan biasa data yang tersimpan dalam sistem
Informasi manajemen Keimigrasian;
19. Dalam hal pada tahapan verifikasi dan adjudikasi
tidak ditemukan duplikasi data pemohon, proses penerbitan
paspor biasa dilanjutkan pada tahapan pencetakan dan uji
kualitas;
20. Mekanisme pembayaran dan besarnya biaya
penerbitan paspor biasa sebagaimana dimaksud dalam
huruf j sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-
undangan;
21. Seluruh biaya yang berkaitan dengan permohonan
paspor biasa yang telah disetorkan pada Kas Negara oleh
pemohon tidak dapat ditarik kembali;
22. Menteri atau pejabat imigrasi yang ditunjuk
menerbitkan paspor biasa dalam waktu paling lama 4
(empat) hari kerja sejak dilakukan wawancara;
23. Batas waktu penerbitan paspor biasa sebagaimana
dimaksud pada huruf v berlaku juga terhadap paspor biasa
yang diterbitkan oleh pejabat Dinas Luar Negeri;
24. Waktu penyelesaian penerbitan paspor biasa
sebagaimana disebutkan pada huruf w danvhuruf v
dikecualikan, bagi penerbitan paspor biasa untuk alasan
penggantian paspor rusak, penggantian paspor hilang, atau
penggantian paspor duplikasi;
25. Paspor biasa yang telah selesai dapat diambil oleh :
1. Pemohon dengan menunjukkan tanda bukti
pembayaran dan bukti identitas yang sah;
2. Orang lain yang memiliki hubungan hukum
kekeluargaan denga pemohon dengan menunjukkan
tanda bukti pembayaran, fotokopi kartu keluarga, dan
kartu identitas pengambil yang sah; atau
3. Orang lain yang tidak memiliki hubungan hukum
kekeluargaan dengan pemohon dengan menunjukkan
tanda bukti pembayaran, surat kuasa, dan identitas
pengambil yang sah;
26. Penyerahan paspor biasa sebagaimana dimaksud pada
huruf y wajib dicatat dalam buku penyerahan paspor biasa
dan ditanda tangani oleh pengambil.
b) Visa
Syarat-syarat Permohonan Visa Schengen ( Rep. Cheko )
Permohonan Visa Schengen untuk tinggal sampai dengan 90 hari harus
diserahkan bersama dengan beberapa dokumen berikut:
1. Formulir permohonan Visa Schengen yang sudah diisi dengan lengkap
(jika mungkin, menggunakan huruf capital), dengan jelas dan
ditandatangani oleh pemohon
2. Satu pas foto dengan kualitas baik, diambil paling lambat 6 bulan
terakhir. Persyaratan teknis mengenai foto untuk permohonan visa
3. Fotokopi tiket pesawat yang sudah dikonfirmasi
4. Paspor berlaku paling sedkit selama 90 hari setelah validitas visa yang
diminta (dengan sedikitnya 2 (dua) halaman visa kosong untuk
menempelkan stiker visa).
5. Asuransi perjalanan yang asli dan fotokopi Schengen dan menanggung
seluruh masa tinggal (asuransi perjalanan menaggung paling sedikit
EUR 30.000 ,- termasuk biaya perawatan medis darurat dan harus
termasuk repatriasi) beserta fotokopi detail daftar pertanggungan
asuransi.
6. bukti keuangan yang asli beserta fotokopinya untuk menanggung biaya
yang diperlukan selama kunjungan dan bukti menyeluruh tentang
keadaan keuangan pemohon (misal: transaksi buku tabungan tiga bulan
terakhir yang asli beserta fotokopinya), minimal sejumlah
 CZK 1.010,- (sekitar EUR 40,-) untuk tiap hari selama masa
kunjungan, jika masa kunjungan tidak melebihi 30 hari;
 CZK 30.300,- jika periode kunjungan di dalam teritori melebihi 30 hari,
dimana jumlah ini meningkat sebesar CZK 4.040 untuk setiap bulan
dari seluruh perkiraan masa kunjungan di dalam teritori;
 CZK 101.000,- jika tujuan kunjungan adalah untuk melakukan aktivitas
bisnis dan keseluruhan hari kunjungan melebihi 90 hari; atau
 Dokumen yang mengkonfirmasi bahwa semua layanan yang terkait
dengan kunjungan pemohon di dalam teritori sudah dibayar atau akan
disediakan secara gratis.
1. Bukti tujuan kunjungan
2. Bukti akomodasi
3. Fotokopi halaman depan paspor (yang menunjukkan foto pemegang
passport)
4. Fotokopi Visa Schengen yang sudah pernah didapatkan selama tiga
tahun terakhir.
Kemungkinan lainnya, Anda bisa menyerahkan formulir asli dan fotokopi
“Surat Undangan” resmi yang dikeluarkan dan disahkan oleh kantor cabang
lokal dari Alien and Border Police Republik Ceko sebagai bukti dari dana
keuangan atau jika ditandai oleh pihak pengundang juga bisa menjadi bukti
akomodasi di Republik Ceko. Harap perhatikan bahwa Surat Undangan ini
hanya untuk teritori Republik Ceko, jika Anda akan pergi ke negara-negara
Schengen lainnya, Anda harus menyerahkan bukti akomodasi dan juga
keuangan yang memadai untuk masa kunjungan di negara –negara tersebut.
Perhatian!
Bila pemohon masih di bawah umur, silakan melampirkan :
 Kartu Keluarga
 Surat pernyataan ijin dari orangtua/wali yang sah untuk ikut berpergian
dan untuk menjamin bahwa orangtua/wali yang sah akan menanggung
dana yang dibutuhkan pemohon di bawah umur selama berada di
teritori
Pembuatan Visa
 Permohonan Visa tidak bisa diterima, apabila seluruh persyaratan tidak
dipenuhi / tidak lengkap.
 Setelah permohonan diperiksa, apabila diperlukan dokumen lainsebagai
tambahan, akan diminta kemudian.
 Permohonan hanya akan di proses di konsulat yang sesuai dengan
wilayah yurisdiksi masing masing
3.Jelaskan Macam Macam Pasport dan Visa dan jelaskan !
a) Pasport
a. Paspor Biasa;Paspor Biasa diberikan kepada Warga Negara Indonesia
yang akan melakukan perjalanan ke luar dan atau masuk ke wilayah Negara
Republik Indonesia, Paspor Biasa diberikan atas dasar permintaan, Paspor
Biasa berlaku paling lama 5 (lima) tahun sejak tanggal diterbitkan. Paspor
Biasa terdiri dari dua jenis yaitu 48 (empat puluh delapan) halaman dan 24
(dua puluh empat) halaman untuk Warga Negara Indonesia.
b)Paspor Diplomatik diberikan kepada Pegawai Negeri, Pejabat Negara
tertentu yang akan melakukan perjalanan ke luar wilayah Negara Republik
Indonesia untuk melaksanakan tugas diplomatik, Paspor Diplomatik
diberikan juga istri atau suami dan anak dari Pegawai Negeri atau Pejabat
Negara atau Warga Negara Indonesia tertentu sebagaimana dimaksud dalam
ayat (1), Permintaan Paspor Diplomatik diajukan kepada Menteri Luar
Negeri atau Pejabat yang ditunjuk, Paspor Diplomatik berlaku 5 (lima) tahun
sejak tanggal diterbitkan. Di Indonesia, paspor ini diberi sampul berwarna
hitam dan dikeluarkan oleh Departemen Luar Negeri.
c.)Paspor Dinas/Resmi;Paspor ini diterbitkan untuk kalangan teknisi dan
petugas administrasi dari suatu misi diplomatik seperti kedutaan dan konsulat
ataupun bagi pegawai negeri / pemerintah yang sedang melaksanakan tugas
ke luar negeri. Pemegang paspor jenis ini mendapatkan beberapa kemudahan
yang tidak dimiliki oleh pemegang paspor biasa. Di Indonesia, paspor ini
diberi sampul berwarna biru dan dikeluarkan oleh Departemen Luar Negeri
setelah mendapat izin dari Sekretariat Negara. Pemberian Paspor Dinas
dilakukan oleh Menteri Luar Negeri atau Pejabat yang ditunjuk, Paspor Dinas
berlaku 5 (lima) tahun sejak tanggal diterbitkan.
d) Paspor untuk Orang Asing;Paspor untuk Orang Asing diberikan kepada
orang asing yang bertempat tinggal di wilayah Negara Republik Indonesia
dan akan melakukan perjalanan ke luar wilayah Negara Republik Indonesia,
Paspor untuk Orang Asing hanya diberikan kepada orang asing
yang : mempunyai Izin Tinggal Tetap; tidak mempunyai Surat Perjalanan
yang sah dari negaranya atau negara lain; Dalam waktu yang dianggap layak
tidak dapat memperoleh Surat Perjalanan yang sah dari negaranya atau
negara lain; dan Tidak terkena tindak pencegahan. Paspor Orang Asing
berlaku untuk 1 (satu) kali perjalanan ke luar dan masuk wilayah Indonesia
dan berlaku 2 (dua) tahun sejak tanggal diterbitkan
b) Visa
Jenis-jenis visa dan kegunaannya terbagi menjadi beberapa macam, di
antaranya adalah :
 Visa kunjungan sementara untuk kunjungan keluarga
Jenis visa ini di gunakan untuk anda yang memiliki keluarga yang berada di
luar negeri. Biasanya jika anda akan menengok mereka anda di haruskan
untuk mengurus visa ini terlebih dahulu karena anda akan menetap selama
beberapa waktu di negara tujuan.
 Visa kunjungan sementara untuk tujuan wisata
Visa yang satu ini akan anda gunakan saat anda merencanakan liburan ke luar
negeri. Dengan berbekal visa kunjungan wisata ini maka anda akan di ijinkan
masuk ke dalam negara yang menjadi tujuan wisata anda.
 Visa kunjungan sementara untuk tujuan bisnis
Bagi anda para pelaku usaha, sering kali kebutuhan bisnis mengharuskan
anda untuk melakukan perjalanan bisnis ke lain negara. Dengan visa jenis ini
maka anda akan memperoleh kemudahan saat akan melakukan perjalanan
bisnis ke beberapa negara.
 Visa khusus
Jenis visa ini memang lain dari pada jenis-jenis visa yang lain. Karena visa
ini hanya bisa di dapatkan jika memang anda sudah terdaftar sebagai pelajar
atau pegawai yang harus menetap di sebuah negara tertentu untuk jangka
waktu yang telah di tetapkan.
 Visa transit
Visa ini di gunakan jika anda ingin melakukan transit di sebuah negara
sebelum anda mencapai negara tujuan anda.
Prosedur pembuatan visa sebenarnya mudah, semudah pembuatan paspor.
Anda hanya perlu datang ke Ditjen Imigrasi RI untuk melakukan pengajuan
atas visa yang anda inginkan. Sebelum itu pastikan anda membawa dokumen-
dokumen yang di perlukan. Pengajuan pembuatan visa ini juga bisa di
lakukan secara online, sama seperti pembuatan paspor. Lengkapi
permohonan pembuatan visa anda dengan dokumen data pribadi anda yang
lengkap dan akurat karena pihak Ditjen Imigrasi RI berhak untuk tidak
mengabulkan permohonan anda jika berkas administrasi anda tidak lengkap.
4.Jelaskan negara negara yang dapat dikunjungi oleh WNI tanpa Visa !
1. Brunei Darussalam = 14 hari
2. Kamboja = 30 hari
3. Laos = 30 hari
4. Malaysia = 30 hari
5. Myanmar = 14 hari (Visa waiver agreement signed), atau dengan
eVisa untuk 28 hari dengan ketentuan pemilik passport harus tiba
via Yangon, Nay Pyi Taw atau Mandalay airports.
6. Philipina = 30 hari
7. Singapura = 30 hari
8. Thailand = 30 hari
9. Vietnam = 30 hari
Mengapa 9 Negara diatas bebas Visa ? Karena mereka termasuk negara
Asean yang dimana Antar negara Asean bebas masuk tanpa visa
5.Jelaskan negara negara yang tidak memiliki hubungan Diplomatik
dengan Negara Indonesia ?
1. Israel
Indonesia tidak memiliki hubungan diplomatik dengan israel karena
masalah faktor politik.
2. Taiwan
Indonesia tidak membuka kedutaan besar atau melakukan hubungan
diplomatik,karena Indonesia hanya mengakui 1(satu) China.
3. Macao
Dahulu Macao adalah Bagian dari Jajahan negara Portugis dan
kemudian menjadi bagian dari Republik Rakyat China (RRC ) .
4. Hongkong
Hongkong adalah suatu wilayah di RRC yang dimana bekas jajahan
United Kingdom ( Kerajaan Inggris ) dan kemudian menjadi Bagian
dari Republik Rakyat China karena Habis kontrak

More Related Content

What's hot

Pengumuman Seleksi CPNS Prov. Kalimantan Utara (Kaltara) TA. 2017
Pengumuman Seleksi CPNS Prov. Kalimantan Utara (Kaltara) TA. 2017Pengumuman Seleksi CPNS Prov. Kalimantan Utara (Kaltara) TA. 2017
Pengumuman Seleksi CPNS Prov. Kalimantan Utara (Kaltara) TA. 2017Irfan Afandi
 
Pengumuman Seleksi CPNS (Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) TA....
Pengumuman Seleksi CPNS (Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) TA....Pengumuman Seleksi CPNS (Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) TA....
Pengumuman Seleksi CPNS (Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) TA....Irfan Afandi
 
Pengumuman penerimaan cpns deli serdang 2018
Pengumuman penerimaan cpns deli serdang 2018Pengumuman penerimaan cpns deli serdang 2018
Pengumuman penerimaan cpns deli serdang 2018Donnie Xover
 
Loker Kemenlu (1).pdf
Loker Kemenlu (1).pdfLoker Kemenlu (1).pdf
Loker Kemenlu (1).pdfSibranMIPutra
 
Pengumuman CPNS Kabupaten Pekalongan 2014
Pengumuman CPNS Kabupaten Pekalongan 2014Pengumuman CPNS Kabupaten Pekalongan 2014
Pengumuman CPNS Kabupaten Pekalongan 2014Fariz Helmi
 
Persyartan cpns tahun 2014
Persyartan cpns tahun 2014Persyartan cpns tahun 2014
Persyartan cpns tahun 2014Jayen Mantap
 
Pewarganegaraan Indonesia
Pewarganegaraan IndonesiaPewarganegaraan Indonesia
Pewarganegaraan IndonesiaSari Erz
 
Cpns yogyakarta 2013
Cpns yogyakarta 2013Cpns yogyakarta 2013
Cpns yogyakarta 2013m
 
292190pengumuman penerimaan-cpns-di-lingkungan-pemerintah-kabupaten-lima-pulu...
292190pengumuman penerimaan-cpns-di-lingkungan-pemerintah-kabupaten-lima-pulu...292190pengumuman penerimaan-cpns-di-lingkungan-pemerintah-kabupaten-lima-pulu...
292190pengumuman penerimaan-cpns-di-lingkungan-pemerintah-kabupaten-lima-pulu...isnadesvera
 
Pengumuman CPNS DKI Tahun 2013
Pengumuman CPNS DKI Tahun 2013Pengumuman CPNS DKI Tahun 2013
Pengumuman CPNS DKI Tahun 2013Guss No
 
Bab 2 tentang warga indonesia
Bab 2 tentang warga indonesia Bab 2 tentang warga indonesia
Bab 2 tentang warga indonesia Rama Putra
 

What's hot (20)

Cpns kelautan dan perikanan 2013
Cpns kelautan dan perikanan 2013Cpns kelautan dan perikanan 2013
Cpns kelautan dan perikanan 2013
 
Pengumuman Seleksi CPNS Prov. Kalimantan Utara (Kaltara) TA. 2017
Pengumuman Seleksi CPNS Prov. Kalimantan Utara (Kaltara) TA. 2017Pengumuman Seleksi CPNS Prov. Kalimantan Utara (Kaltara) TA. 2017
Pengumuman Seleksi CPNS Prov. Kalimantan Utara (Kaltara) TA. 2017
 
Pengumuman Seleksi CPNS (Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) TA....
Pengumuman Seleksi CPNS (Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) TA....Pengumuman Seleksi CPNS (Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) TA....
Pengumuman Seleksi CPNS (Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) TA....
 
PABEAN - CIQ
PABEAN - CIQ PABEAN - CIQ
PABEAN - CIQ
 
Pengumuman penerimaan cpns deli serdang 2018
Pengumuman penerimaan cpns deli serdang 2018Pengumuman penerimaan cpns deli serdang 2018
Pengumuman penerimaan cpns deli serdang 2018
 
Badan pengawasan keuangan dan pembangunan
Badan pengawasan keuangan dan pembangunanBadan pengawasan keuangan dan pembangunan
Badan pengawasan keuangan dan pembangunan
 
Cpns Kejaksaan 2008
Cpns Kejaksaan 2008Cpns Kejaksaan 2008
Cpns Kejaksaan 2008
 
Syarat pendaftaran cpns
Syarat pendaftaran cpnsSyarat pendaftaran cpns
Syarat pendaftaran cpns
 
Loker Kemenlu (1).pdf
Loker Kemenlu (1).pdfLoker Kemenlu (1).pdf
Loker Kemenlu (1).pdf
 
Pengumuman CPNS Kabupaten Pekalongan 2014
Pengumuman CPNS Kabupaten Pekalongan 2014Pengumuman CPNS Kabupaten Pekalongan 2014
Pengumuman CPNS Kabupaten Pekalongan 2014
 
Persyartan cpns tahun 2014
Persyartan cpns tahun 2014Persyartan cpns tahun 2014
Persyartan cpns tahun 2014
 
Pewarganegaraan Indonesia
Pewarganegaraan IndonesiaPewarganegaraan Indonesia
Pewarganegaraan Indonesia
 
Cpns yogyakarta 2013
Cpns yogyakarta 2013Cpns yogyakarta 2013
Cpns yogyakarta 2013
 
292190pengumuman penerimaan-cpns-di-lingkungan-pemerintah-kabupaten-lima-pulu...
292190pengumuman penerimaan-cpns-di-lingkungan-pemerintah-kabupaten-lima-pulu...292190pengumuman penerimaan-cpns-di-lingkungan-pemerintah-kabupaten-lima-pulu...
292190pengumuman penerimaan-cpns-di-lingkungan-pemerintah-kabupaten-lima-pulu...
 
Pengumuman Cpns Pu
Pengumuman Cpns PuPengumuman Cpns Pu
Pengumuman Cpns Pu
 
Pengumuman CPNS DKI Tahun 2013
Pengumuman CPNS DKI Tahun 2013Pengumuman CPNS DKI Tahun 2013
Pengumuman CPNS DKI Tahun 2013
 
Cpns dki jakarta 2013
Cpns dki jakarta 2013Cpns dki jakarta 2013
Cpns dki jakarta 2013
 
Bab 2 tentang warga indonesia
Bab 2 tentang warga indonesia Bab 2 tentang warga indonesia
Bab 2 tentang warga indonesia
 
CPNS Planner Indonesia
CPNS Planner IndonesiaCPNS Planner Indonesia
CPNS Planner Indonesia
 
Cpns yogyakarta 2013
Cpns yogyakarta 2013Cpns yogyakarta 2013
Cpns yogyakarta 2013
 

Viewers also liked

Buku pegangan siswa pp kn sma kelas 10 kurikulum 2013 edisi revisi 2014 (mate...
Buku pegangan siswa pp kn sma kelas 10 kurikulum 2013 edisi revisi 2014 (mate...Buku pegangan siswa pp kn sma kelas 10 kurikulum 2013 edisi revisi 2014 (mate...
Buku pegangan siswa pp kn sma kelas 10 kurikulum 2013 edisi revisi 2014 (mate...eli priyatna laidan
 
Materi pp kn kls x kurikulum 2013
Materi pp kn kls x kurikulum 2013Materi pp kn kls x kurikulum 2013
Materi pp kn kls x kurikulum 2013Fianggoro
 
Bs pp kn_semester_1_sma kelas xi kurikulum 2013_[blogerkupang.com]
Bs pp kn_semester_1_sma kelas xi kurikulum 2013_[blogerkupang.com]Bs pp kn_semester_1_sma kelas xi kurikulum 2013_[blogerkupang.com]
Bs pp kn_semester_1_sma kelas xi kurikulum 2013_[blogerkupang.com]Randy Ikas
 
Buku pegangan guru pp kn sma kelas 10 kurikulum 2013 edisi revisi 2014 (matem...
Buku pegangan guru pp kn sma kelas 10 kurikulum 2013 edisi revisi 2014 (matem...Buku pegangan guru pp kn sma kelas 10 kurikulum 2013 edisi revisi 2014 (matem...
Buku pegangan guru pp kn sma kelas 10 kurikulum 2013 edisi revisi 2014 (matem...eli priyatna laidan
 
Buku Pegangan Guru PPKN SMA/SMK kelas 10 kurikulum 2013 edisi revisi 2014
Buku Pegangan Guru PPKN SMA/SMK kelas 10 kurikulum 2013 edisi revisi 2014Buku Pegangan Guru PPKN SMA/SMK kelas 10 kurikulum 2013 edisi revisi 2014
Buku Pegangan Guru PPKN SMA/SMK kelas 10 kurikulum 2013 edisi revisi 2014IWAN SUKMA NURICHT
 

Viewers also liked (7)

Tugas kewarganegarann
Tugas kewarganegarannTugas kewarganegarann
Tugas kewarganegarann
 
Buku pegangan siswa pp kn sma kelas 10 kurikulum 2013 edisi revisi 2014 (mate...
Buku pegangan siswa pp kn sma kelas 10 kurikulum 2013 edisi revisi 2014 (mate...Buku pegangan siswa pp kn sma kelas 10 kurikulum 2013 edisi revisi 2014 (mate...
Buku pegangan siswa pp kn sma kelas 10 kurikulum 2013 edisi revisi 2014 (mate...
 
Materi pp kn kls x kurikulum 2013
Materi pp kn kls x kurikulum 2013Materi pp kn kls x kurikulum 2013
Materi pp kn kls x kurikulum 2013
 
PKn Kelas X
PKn Kelas XPKn Kelas X
PKn Kelas X
 
Bs pp kn_semester_1_sma kelas xi kurikulum 2013_[blogerkupang.com]
Bs pp kn_semester_1_sma kelas xi kurikulum 2013_[blogerkupang.com]Bs pp kn_semester_1_sma kelas xi kurikulum 2013_[blogerkupang.com]
Bs pp kn_semester_1_sma kelas xi kurikulum 2013_[blogerkupang.com]
 
Buku pegangan guru pp kn sma kelas 10 kurikulum 2013 edisi revisi 2014 (matem...
Buku pegangan guru pp kn sma kelas 10 kurikulum 2013 edisi revisi 2014 (matem...Buku pegangan guru pp kn sma kelas 10 kurikulum 2013 edisi revisi 2014 (matem...
Buku pegangan guru pp kn sma kelas 10 kurikulum 2013 edisi revisi 2014 (matem...
 
Buku Pegangan Guru PPKN SMA/SMK kelas 10 kurikulum 2013 edisi revisi 2014
Buku Pegangan Guru PPKN SMA/SMK kelas 10 kurikulum 2013 edisi revisi 2014Buku Pegangan Guru PPKN SMA/SMK kelas 10 kurikulum 2013 edisi revisi 2014
Buku Pegangan Guru PPKN SMA/SMK kelas 10 kurikulum 2013 edisi revisi 2014
 

Similar to PASPOR DAN VISA

BN 996-2022 (kumham).pdf
BN 996-2022 (kumham).pdfBN 996-2022 (kumham).pdf
BN 996-2022 (kumham).pdfCIkumparan
 
Pemberian Visa dan Izin Tinggal Terbatas Rumah Kedua.pdf
Pemberian Visa dan Izin Tinggal Terbatas Rumah Kedua.pdfPemberian Visa dan Izin Tinggal Terbatas Rumah Kedua.pdf
Pemberian Visa dan Izin Tinggal Terbatas Rumah Kedua.pdfHumasRudenimKupang
 
uu_12_2006-kewarganegaraan_republik_indonesia.pdf
uu_12_2006-kewarganegaraan_republik_indonesia.pdfuu_12_2006-kewarganegaraan_republik_indonesia.pdf
uu_12_2006-kewarganegaraan_republik_indonesia.pdfjufryramelli
 
Konsulat jenderal republik indonesia johor bahru
Konsulat jenderal republik indonesia johor bahruKonsulat jenderal republik indonesia johor bahru
Konsulat jenderal republik indonesia johor bahruhuhu_92
 
Badan pengawasan keuangan dan pembangunan
Badan pengawasan keuangan dan pembangunanBadan pengawasan keuangan dan pembangunan
Badan pengawasan keuangan dan pembangunanSeptian Muna Barakati
 
Pengumuman cpns kubu raya 2014
Pengumuman cpns kubu raya 2014Pengumuman cpns kubu raya 2014
Pengumuman cpns kubu raya 2014bjoee
 
Perluasan Larangan Sementara Orang Asing Masuk ke Wilayah Indonesia
Perluasan Larangan Sementara Orang Asing Masuk ke Wilayah IndonesiaPerluasan Larangan Sementara Orang Asing Masuk ke Wilayah Indonesia
Perluasan Larangan Sementara Orang Asing Masuk ke Wilayah IndonesiaIqbal Maulana
 
Pengumuman seleksi-administrasi
Pengumuman seleksi-administrasiPengumuman seleksi-administrasi
Pengumuman seleksi-administrasidhyde juga
 
Persyaratan Pendaftaran CPNS PemProv Kalbar, Pontianak
Persyaratan Pendaftaran CPNS PemProv Kalbar, Pontianak Persyaratan Pendaftaran CPNS PemProv Kalbar, Pontianak
Persyaratan Pendaftaran CPNS PemProv Kalbar, Pontianak Argitya Righo
 
Persyaratan Pendaftaran CPNS PemProv Kalbar, Pontianak
Persyaratan Pendaftaran CPNS PemProv Kalbar, Pontianak Persyaratan Pendaftaran CPNS PemProv Kalbar, Pontianak
Persyaratan Pendaftaran CPNS PemProv Kalbar, Pontianak Argitya Righo
 
Bahan Tayang Teknik Pemeriksaan Keimigrasian Tanda Masuk dan Tanda Keluar.pptx
Bahan Tayang Teknik Pemeriksaan Keimigrasian Tanda Masuk dan Tanda Keluar.pptxBahan Tayang Teknik Pemeriksaan Keimigrasian Tanda Masuk dan Tanda Keluar.pptx
Bahan Tayang Teknik Pemeriksaan Keimigrasian Tanda Masuk dan Tanda Keluar.pptxawliakamil
 
Ketentuan umum dan persyaratan tes cpns
Ketentuan umum dan persyaratan tes cpnsKetentuan umum dan persyaratan tes cpns
Ketentuan umum dan persyaratan tes cpnsZelmi Nikesari
 
Tata cara memperoleh
Tata cara memperolehTata cara memperoleh
Tata cara memperolehFathur Marah
 
Pengumuman Seleksi CPNS Badan Pertanahan Nasional (BPN) TA. 2017
Pengumuman Seleksi CPNS Badan Pertanahan Nasional (BPN) TA. 2017Pengumuman Seleksi CPNS Badan Pertanahan Nasional (BPN) TA. 2017
Pengumuman Seleksi CPNS Badan Pertanahan Nasional (BPN) TA. 2017Irfan Afandi
 
Pengumuman Seleksi CPNS Badan Pertanahan Nasional (BPN) TA. 2017
Pengumuman Seleksi CPNS Badan Pertanahan Nasional (BPN) TA. 2017Pengumuman Seleksi CPNS Badan Pertanahan Nasional (BPN) TA. 2017
Pengumuman Seleksi CPNS Badan Pertanahan Nasional (BPN) TA. 2017Irfan Afandi
 

Similar to PASPOR DAN VISA (20)

BN 996-2022 (kumham).pdf
BN 996-2022 (kumham).pdfBN 996-2022 (kumham).pdf
BN 996-2022 (kumham).pdf
 
EAZY.pptx
EAZY.pptxEAZY.pptx
EAZY.pptx
 
Pemberian Visa dan Izin Tinggal Terbatas Rumah Kedua.pdf
Pemberian Visa dan Izin Tinggal Terbatas Rumah Kedua.pdfPemberian Visa dan Izin Tinggal Terbatas Rumah Kedua.pdf
Pemberian Visa dan Izin Tinggal Terbatas Rumah Kedua.pdf
 
Paspor dan TKI.pptx
Paspor dan TKI.pptxPaspor dan TKI.pptx
Paspor dan TKI.pptx
 
uu_12_2006-kewarganegaraan_republik_indonesia.pdf
uu_12_2006-kewarganegaraan_republik_indonesia.pdfuu_12_2006-kewarganegaraan_republik_indonesia.pdf
uu_12_2006-kewarganegaraan_republik_indonesia.pdf
 
Konsulat jenderal republik indonesia johor bahru
Konsulat jenderal republik indonesia johor bahruKonsulat jenderal republik indonesia johor bahru
Konsulat jenderal republik indonesia johor bahru
 
Badan pengawasan keuangan dan pembangunan
Badan pengawasan keuangan dan pembangunanBadan pengawasan keuangan dan pembangunan
Badan pengawasan keuangan dan pembangunan
 
Pkn
PknPkn
Pkn
 
Pengumuman cpns kubu raya 2014
Pengumuman cpns kubu raya 2014Pengumuman cpns kubu raya 2014
Pengumuman cpns kubu raya 2014
 
Perluasan Larangan Sementara Orang Asing Masuk ke Wilayah Indonesia
Perluasan Larangan Sementara Orang Asing Masuk ke Wilayah IndonesiaPerluasan Larangan Sementara Orang Asing Masuk ke Wilayah Indonesia
Perluasan Larangan Sementara Orang Asing Masuk ke Wilayah Indonesia
 
Pengumuman seleksi-administrasi
Pengumuman seleksi-administrasiPengumuman seleksi-administrasi
Pengumuman seleksi-administrasi
 
Persyaratan Pendaftaran CPNS PemProv Kalbar, Pontianak
Persyaratan Pendaftaran CPNS PemProv Kalbar, Pontianak Persyaratan Pendaftaran CPNS PemProv Kalbar, Pontianak
Persyaratan Pendaftaran CPNS PemProv Kalbar, Pontianak
 
Persyaratan Pendaftaran CPNS PemProv Kalbar, Pontianak
Persyaratan Pendaftaran CPNS PemProv Kalbar, Pontianak Persyaratan Pendaftaran CPNS PemProv Kalbar, Pontianak
Persyaratan Pendaftaran CPNS PemProv Kalbar, Pontianak
 
Bahan Tayang Teknik Pemeriksaan Keimigrasian Tanda Masuk dan Tanda Keluar.pptx
Bahan Tayang Teknik Pemeriksaan Keimigrasian Tanda Masuk dan Tanda Keluar.pptxBahan Tayang Teknik Pemeriksaan Keimigrasian Tanda Masuk dan Tanda Keluar.pptx
Bahan Tayang Teknik Pemeriksaan Keimigrasian Tanda Masuk dan Tanda Keluar.pptx
 
Handbook PPI Tainan Taiwan 2018
Handbook PPI Tainan Taiwan 2018Handbook PPI Tainan Taiwan 2018
Handbook PPI Tainan Taiwan 2018
 
UU NOMOR 12 YAHUN 1996
UU NOMOR 12 YAHUN 1996UU NOMOR 12 YAHUN 1996
UU NOMOR 12 YAHUN 1996
 
Ketentuan umum dan persyaratan tes cpns
Ketentuan umum dan persyaratan tes cpnsKetentuan umum dan persyaratan tes cpns
Ketentuan umum dan persyaratan tes cpns
 
Tata cara memperoleh
Tata cara memperolehTata cara memperoleh
Tata cara memperoleh
 
Pengumuman Seleksi CPNS Badan Pertanahan Nasional (BPN) TA. 2017
Pengumuman Seleksi CPNS Badan Pertanahan Nasional (BPN) TA. 2017Pengumuman Seleksi CPNS Badan Pertanahan Nasional (BPN) TA. 2017
Pengumuman Seleksi CPNS Badan Pertanahan Nasional (BPN) TA. 2017
 
Pengumuman Seleksi CPNS Badan Pertanahan Nasional (BPN) TA. 2017
Pengumuman Seleksi CPNS Badan Pertanahan Nasional (BPN) TA. 2017Pengumuman Seleksi CPNS Badan Pertanahan Nasional (BPN) TA. 2017
Pengumuman Seleksi CPNS Badan Pertanahan Nasional (BPN) TA. 2017
 

Recently uploaded

REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 

Recently uploaded (20)

REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 

PASPOR DAN VISA

  • 1. Nama : AdiMulyoSusanto Kelas: XII IIS4 SMA N 37 JAKARTA Jln.H no.40 kebon baru Tebet – jakarta Pendidikan kewarganegaraan
  • 2. 1.Jelaskan Perbedaan Pasport dengan Visa ? a) Paspor Paspor adalah dokumen resmi yang dikeluarkan oleh pejabat yang berwenang dari suatu negara yang memuat identitas pemegangnya dan berlaku untuk melakukan perjalanan antar negara. Paspor biasanya diperlukan untuk perjalanan internasional karena harus ditunjukkan ketika memasuki perbatasan suatu negara, walaupun di negara tertentu ada beberapa perjanjian dimana warga suatu negara tertentu dapat memasuki negara lain dengan dokumen selain paspor. Paspor akan diberi cap (stempel) atau disegel dengan visa yang dilakukan oleh petugas negara tempat kedatangan. b)Visa Visa adalah sebuah dokumen yang dikeluarkan oleh sebuah negara memberikan seseorang ijin untuk masuk ke negara tersebut dalam suatu periode waktu dan tujuan tertentu. Kebanyakan negara membutuhkan kepemilikan visa asli untuk dapat masuk bagi warga negara asing, meskipun ada skema lain. Visa biasanya distempel atau ditempel di paspor penerima.
  • 3. 2. Jelaskan cara pembuatan paspor dan Visa serta Syarat syaratnya ! A) Pasport Syarat Syarat pembuatan Paspor menurut Peraturan Menteri Hukum dan HAM RI Nomor 8 Tahun 2014 tentang Paspor Biasa dan Surat Perjalanan Laksana Paspor I. WNI Berdomisili di Indonesia 1. Bagi warga negara Indonesia yang berdomisili atau berada di wilayah Indonesia, permohonan Paspor biasa diajukan kepada Menteri atau Pejabat Imigrasi yang ditunjuk pada kantor Imigrasi setempat dengan mengisi aplikasi data dan melampirkan dokumen kelengkapan persyaratan yang terdiri atas : a. kartu tanda penduduk yang masih berlaku atau surat keterangan pindah keluar negeri; b. kartu keluarga; c. akta kelahiran, akta perkawinan atau buku nikah, ijazah, atau surat baptis; d. surat pewarganegaraan Indonesia bagi Orang asing yang memperoleh kewarganegaraan Indonesia melalui pewarganegaraan atau penyampaian pernyataan untuk memilih kewarganegaraan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang- undangan; e. surat penetapan ganti nama dari pejabat yang berwenang bagi yang telah mengganti nama; dan f. Paspor biasa lama bagi yang telah memiliki paspor biasa. 2. Dokumen kelengkapan persyaratan sebagaimana dimaksud pada poin 1 huruf c harus dokumen yang memuat : a. nama; b. tanggal lahir; c. tempat lahir; dan d. nama orang tua 3. Dalam hal dokumen sebagaimana dimaksud pada poin 1 huruf c tidak memuat data sebagaimana dimaksud pada poin 2, permohonan dapat melampirkan surat keterangan dari instansi yang berwenang.
  • 4. II. Anak WNI Berdomisili di Indonesia 1. Bagi anak warga negara Indonesia yang berdomisili atau berada di wilayah Indonesia, permohonan Paspor biasa diajukan kepada Menteri atau Pejabat Imigrasi yang ditunjuk pada Kantor Imigrasi setempat dengan mengisi aplikasi data dan melampirkan persyaratan: a. Kartu tanda penduduk ayah atau ibu yang masih berlaku atau surat keterangan pindah ke luar negeri; b. Kartu keluarga; c. Akta kelahiran atau surat baptis d. Akta perkawinan atau buku nikah orangtua; e. Surat penetapan ganti nama dari pejabat yang berwenang bagi yang telah mengganti nama; dan f. Paspor biasa lama bagi yang telah memiliki paspor biasa III. Calon TKI Domisili Indonesia 1. Bagi calon tenaga kerja Indonesia yang berdomisili atau berada di wilayah Indonesia, permohonan paspor biasa diajukan kepada Menteri atau Pejabat Imigrasi yang ditujukan pada kantor Imigrasi yang masih berada dalam Provinsi yang sama dengan domisili yang bersangkutan. 2. Permohonan sebagaimana dimaksud pada poin 1 dilakukan dengan mengisi aplikasi data dan melampirkan persyaratan: a. Kartu tanda penduduk yang masih berlaku atau surat keterangan pindah ke luar negeri; b. Kartu keluarga; c. Akta kelahiran, akta perkawinan atau buku nikah, ijazah, atau surat baptis; d. Surat pewarganegaraan Indonesia bagi Orang Asing yang memperoleh kewarganegaraan Indonesia melalui pewarganegaraan atau penyampaian pernyataan untuk memilih kewarganegaraan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang- undangan; e. Surat penetapan ganti nama pejabat yang berwenang bagi yang telah mengganti nama; f. Surat rekomendasi permohonan paspor Calon Tenaga Kerja Indonesia yang diterbitkan oleh Dinas Tenaga Kerja Provinsi atau kabupaten/kota; dan
  • 5. g. Paspor biasa lama, bagi yang telah memiliki Paspor biasa. 3. Dokumen kelengkapan persyaratan sebagaimana dimaksud pada poin 2 huruf c harus dokumen yang memuat: a. Nama; b. Tanggal lahir; c. Tempat lahir; dan d. Nama orang tua. 4. Dalam hal dokumen sebagaimana dimaksud pada poin 2 huruf c tidak memuat data sebagaimana dimaksud pada poin 3, Pemohon dapat melampirkan surat keterangan dari instansi yang berwenang. IV. WNI Domisili Luar Indonesia Bagi warga negara Indonesia yang berdomisili di luar wilayah Indonesia, permohonan Paspor biasa diajukan kepada Menteri atau Pejabat Imigrasi yang ditunjuk pada Perwakilan Republik Indonesia dengan mengisi aplikasi data dan melampirkan persyaratan: 1. Kartu penduduk negara setempat, bukti, petunjuk, atau keterangan yang menunjukkan bahwa pemohon bertempat tinggal di negara tersebut; dan 2. Paspor biasa lama. V. Anak Berkewarganegaraan Indonesia yang Lahir di Luar Indonesia Bagi anak berkewarganegaraan Indonesia yang lahir di luar wilayah Indonesia, permohonan Paspor biasa di luar Wilayah Indonesia diajukan kepada Menteri atau Pejabat Imigrasi pada Perwakilan Republik Indonesia dengan melampirkan persyaratan: 1. Paspor biasa ayah dan/atau ibu warga negara Indonesia; dan 2. Surat keterangan lahir dari Perwakilan Republik Indonesia. 3. Manual/Walk-in/Datang Langsung 1. Bagi permohonan Paspor biasa yang diajukan secara manual , pemohon harus mengisi aplikasi data yang disediakan pada loket permohonan dan melampirkan dokumen kelengkapan persyaratan;
  • 6. 2. Pejabat Imigrasi yang ditunjuk memeriksa dokumen kelengkapan persyaratan sebagaimana dimaksud pada poin 1; 3. Dokumen kelengkapan persyaratan yang telah dinyatakan lengkap, pejabat imigrasi yang ditunjuk memberikan tanda terima permohonan dan kode pembayaran; 4. Dalam hal dokumen kelengkapan persyaratan dinyatakan belum lengkap, pejabat imigrasi yang ditunjuk mengembalikan dokumen permohonan dan permohonan dianggap ditarik kembali. 4. Elektronik 1. Bagi permohonan paspor biasa yang diajukan secara elektronik, pemohon harus mengisi aplikasi data yang tersedia pada laman resmi Direktorat Jenderal Imigrasi; 2. Dokumen kelengkapan persyaratan harus disertakan dengan cara memindai dokumen kelengkapan persyaratan dan dikirimkan melalui surat elektronik; 3. Pemohon yang telah mengisi aplikasi data sebagaimana dimaksud pada poin 1 memperoleh tanda terima permohonan dan harus dicetak sebagai tanda bukti permohonan; 4. Permohonan sebagaimana dimaksud pada poin 3 yang telah diperiksa dan memenuhi persyaratan diberikan kode pembayaran melalui pesan singkat dan surat elektronik. 5. Penerbitan Paspor 1. Penerbitan paspor biasa dilakukan melalui mekanisme yang terdiri atas : 1. Pemeriksaan kelengkapan dan keabsahan persyaratan; 2. Pembayaran biaya paspor; 3. Pengambilan foto dan sidik jari; 4. Wawancara; 5. Verifikasi; dan 6. Adjudikasi. 2. Langkah-langkah penerbitan paspor biasa adalah:
  • 7. 1. Pejabat imigrasi melakukan pemeriksaan permohonan dan dokumen kelengkapan persyaratan; 2. Hasil pemeriksaan sebagaimana dimaksud pada huruf a yang telah memenuhi persyaratan dimuat dalam sistem Informasi Manajemen Keimigrasian oleh pejabat imigrasi; 3. Dalam hal terdapat kesamaan biodata permohonan dengan biodata daftar pencegaan yang termuat dalam Sistem Manajemen informasi Keimigrasian, pejabat imigrasi yang ditunjuk wajibmenolak permohonan dan ditindaklanjuti sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan; 4. Penolakan permohonan sebagaimana dimaksud pada huruf c disertai dengan surat penolakan dan rincian data pencegahan yang dicetak dari Sistem Informasi Manajemen Keimigrasian; 5. Dalam hal persyaratan belum lengkap, pejabat imigrasi yang ditunjuk mengembalikan dokumen persyaratan permohonan kepada pemohon dalam waktu paling lama 1 (satu) hari terhitung sejak tanggal permohonan diterima; 6. Pengembalian dokumen persyaratan permohonan sebagaimana dimaksud pada huruf e disertai dengan catatan atau penjelasan mengenai persyaratan yang belum dipenuhi; 7. Dalam hal persyaratan telah lengkap dan nama permohonan tidak tercantum dalam daftar pencegahan, pejabat imigrasi yang ditunjuk melakukan pengambilan foto dan sidik jari; 8. Pejabat imigrasi wajib melakukan wawancara dengan mencocokkan antara keterangan yang disampaikan oleh pemohon dan dokumen persyaratan asli pemohon; 9. Pejabat imigrasi memberikan tanda bukti penerimaan permohonan kepada pemohon; 10. Pemohon melakukan pembayaran biaya paspor biasa pada bank persepsi atau melalui fasilitas pembayaran perbankan; 11. Dalam hal pejabat imigrasi yang ditunjuk menemukan kecurigaan terhadap persyaratan permohonan, keterangan pemohon, dan atau keabsahan dokumen asli
  • 8. persyaratan, permohonan dapat ditangguhkan untuk dilakukan penelitian atau pemeriksaan lebih lanjut; 12. Hasil penelitian atau pemeriksaan sebagaimana dimaksud pada huruf l dimuat dalam berita acara pemeriksaan; 13. Dalam hal pemohon terbukti memberikan keterangan tidak benar terhadap persyaratan pemohonan, keterangan pemohon dan/atau keabsahan dokumen asli persyaratan yang dimilikinya, permohonan dibatalkan; 14. Dalam hal permohonan dibatalkan sebagaimana dimaksud pada huruf m telah dialokasikan blangko Paspor biasa, pejabat imigrasi yang ditunjuk waib membatalkan blangko paspor biasa tersebut dan dicatat dalam sistem informasi Manajemen keimigrasian; 15. Dalam hal pemohon tidak melanjutkan mekanisme dalam jangka waktu paling lama 30 (tiga puluh) hari, permohonan pengajuan paspor biasa dibatalkan; 16. Dalam hal permohonan dibatalkan sebagaimana dimaksud huruf o telah dialokasikan blangko Paspor biasa, pejabat imigrasi yang ditunjuk wajibmembatalkan blangko paspor biasa tersebut dan dicatat dalam sistem Informasi Manajemen Keimigrasian 17. Pejabat imigrasi yang ditunjuk melakukan proses verifikasi dan adjudikasi terhadap penerbitan paspor biasa; 18. Verifikasi dan adjudikasi sebagaimana dimaksud pada huruf q dilakukan dengan mencocokan data biometrik pemohon dan biasa data yang tersimpan dalam sistem Informasi manajemen Keimigrasian; 19. Dalam hal pada tahapan verifikasi dan adjudikasi tidak ditemukan duplikasi data pemohon, proses penerbitan paspor biasa dilanjutkan pada tahapan pencetakan dan uji kualitas; 20. Mekanisme pembayaran dan besarnya biaya penerbitan paspor biasa sebagaimana dimaksud dalam huruf j sesuai dengan ketentuan peraturan perundang- undangan;
  • 9. 21. Seluruh biaya yang berkaitan dengan permohonan paspor biasa yang telah disetorkan pada Kas Negara oleh pemohon tidak dapat ditarik kembali; 22. Menteri atau pejabat imigrasi yang ditunjuk menerbitkan paspor biasa dalam waktu paling lama 4 (empat) hari kerja sejak dilakukan wawancara; 23. Batas waktu penerbitan paspor biasa sebagaimana dimaksud pada huruf v berlaku juga terhadap paspor biasa yang diterbitkan oleh pejabat Dinas Luar Negeri; 24. Waktu penyelesaian penerbitan paspor biasa sebagaimana disebutkan pada huruf w danvhuruf v dikecualikan, bagi penerbitan paspor biasa untuk alasan penggantian paspor rusak, penggantian paspor hilang, atau penggantian paspor duplikasi; 25. Paspor biasa yang telah selesai dapat diambil oleh : 1. Pemohon dengan menunjukkan tanda bukti pembayaran dan bukti identitas yang sah; 2. Orang lain yang memiliki hubungan hukum kekeluargaan denga pemohon dengan menunjukkan tanda bukti pembayaran, fotokopi kartu keluarga, dan kartu identitas pengambil yang sah; atau 3. Orang lain yang tidak memiliki hubungan hukum kekeluargaan dengan pemohon dengan menunjukkan tanda bukti pembayaran, surat kuasa, dan identitas pengambil yang sah; 26. Penyerahan paspor biasa sebagaimana dimaksud pada huruf y wajib dicatat dalam buku penyerahan paspor biasa dan ditanda tangani oleh pengambil.
  • 10. b) Visa Syarat-syarat Permohonan Visa Schengen ( Rep. Cheko ) Permohonan Visa Schengen untuk tinggal sampai dengan 90 hari harus diserahkan bersama dengan beberapa dokumen berikut: 1. Formulir permohonan Visa Schengen yang sudah diisi dengan lengkap (jika mungkin, menggunakan huruf capital), dengan jelas dan ditandatangani oleh pemohon 2. Satu pas foto dengan kualitas baik, diambil paling lambat 6 bulan terakhir. Persyaratan teknis mengenai foto untuk permohonan visa 3. Fotokopi tiket pesawat yang sudah dikonfirmasi 4. Paspor berlaku paling sedkit selama 90 hari setelah validitas visa yang diminta (dengan sedikitnya 2 (dua) halaman visa kosong untuk menempelkan stiker visa). 5. Asuransi perjalanan yang asli dan fotokopi Schengen dan menanggung seluruh masa tinggal (asuransi perjalanan menaggung paling sedikit EUR 30.000 ,- termasuk biaya perawatan medis darurat dan harus termasuk repatriasi) beserta fotokopi detail daftar pertanggungan asuransi. 6. bukti keuangan yang asli beserta fotokopinya untuk menanggung biaya yang diperlukan selama kunjungan dan bukti menyeluruh tentang keadaan keuangan pemohon (misal: transaksi buku tabungan tiga bulan terakhir yang asli beserta fotokopinya), minimal sejumlah  CZK 1.010,- (sekitar EUR 40,-) untuk tiap hari selama masa kunjungan, jika masa kunjungan tidak melebihi 30 hari;  CZK 30.300,- jika periode kunjungan di dalam teritori melebihi 30 hari, dimana jumlah ini meningkat sebesar CZK 4.040 untuk setiap bulan dari seluruh perkiraan masa kunjungan di dalam teritori;  CZK 101.000,- jika tujuan kunjungan adalah untuk melakukan aktivitas bisnis dan keseluruhan hari kunjungan melebihi 90 hari; atau  Dokumen yang mengkonfirmasi bahwa semua layanan yang terkait dengan kunjungan pemohon di dalam teritori sudah dibayar atau akan disediakan secara gratis. 1. Bukti tujuan kunjungan
  • 11. 2. Bukti akomodasi 3. Fotokopi halaman depan paspor (yang menunjukkan foto pemegang passport) 4. Fotokopi Visa Schengen yang sudah pernah didapatkan selama tiga tahun terakhir. Kemungkinan lainnya, Anda bisa menyerahkan formulir asli dan fotokopi “Surat Undangan” resmi yang dikeluarkan dan disahkan oleh kantor cabang lokal dari Alien and Border Police Republik Ceko sebagai bukti dari dana keuangan atau jika ditandai oleh pihak pengundang juga bisa menjadi bukti akomodasi di Republik Ceko. Harap perhatikan bahwa Surat Undangan ini hanya untuk teritori Republik Ceko, jika Anda akan pergi ke negara-negara Schengen lainnya, Anda harus menyerahkan bukti akomodasi dan juga keuangan yang memadai untuk masa kunjungan di negara –negara tersebut. Perhatian! Bila pemohon masih di bawah umur, silakan melampirkan :  Kartu Keluarga  Surat pernyataan ijin dari orangtua/wali yang sah untuk ikut berpergian dan untuk menjamin bahwa orangtua/wali yang sah akan menanggung dana yang dibutuhkan pemohon di bawah umur selama berada di teritori Pembuatan Visa  Permohonan Visa tidak bisa diterima, apabila seluruh persyaratan tidak dipenuhi / tidak lengkap.  Setelah permohonan diperiksa, apabila diperlukan dokumen lainsebagai tambahan, akan diminta kemudian.  Permohonan hanya akan di proses di konsulat yang sesuai dengan wilayah yurisdiksi masing masing
  • 12. 3.Jelaskan Macam Macam Pasport dan Visa dan jelaskan ! a) Pasport a. Paspor Biasa;Paspor Biasa diberikan kepada Warga Negara Indonesia yang akan melakukan perjalanan ke luar dan atau masuk ke wilayah Negara Republik Indonesia, Paspor Biasa diberikan atas dasar permintaan, Paspor Biasa berlaku paling lama 5 (lima) tahun sejak tanggal diterbitkan. Paspor Biasa terdiri dari dua jenis yaitu 48 (empat puluh delapan) halaman dan 24 (dua puluh empat) halaman untuk Warga Negara Indonesia. b)Paspor Diplomatik diberikan kepada Pegawai Negeri, Pejabat Negara tertentu yang akan melakukan perjalanan ke luar wilayah Negara Republik Indonesia untuk melaksanakan tugas diplomatik, Paspor Diplomatik diberikan juga istri atau suami dan anak dari Pegawai Negeri atau Pejabat Negara atau Warga Negara Indonesia tertentu sebagaimana dimaksud dalam ayat (1), Permintaan Paspor Diplomatik diajukan kepada Menteri Luar Negeri atau Pejabat yang ditunjuk, Paspor Diplomatik berlaku 5 (lima) tahun sejak tanggal diterbitkan. Di Indonesia, paspor ini diberi sampul berwarna hitam dan dikeluarkan oleh Departemen Luar Negeri. c.)Paspor Dinas/Resmi;Paspor ini diterbitkan untuk kalangan teknisi dan petugas administrasi dari suatu misi diplomatik seperti kedutaan dan konsulat ataupun bagi pegawai negeri / pemerintah yang sedang melaksanakan tugas ke luar negeri. Pemegang paspor jenis ini mendapatkan beberapa kemudahan yang tidak dimiliki oleh pemegang paspor biasa. Di Indonesia, paspor ini diberi sampul berwarna biru dan dikeluarkan oleh Departemen Luar Negeri setelah mendapat izin dari Sekretariat Negara. Pemberian Paspor Dinas dilakukan oleh Menteri Luar Negeri atau Pejabat yang ditunjuk, Paspor Dinas berlaku 5 (lima) tahun sejak tanggal diterbitkan. d) Paspor untuk Orang Asing;Paspor untuk Orang Asing diberikan kepada orang asing yang bertempat tinggal di wilayah Negara Republik Indonesia dan akan melakukan perjalanan ke luar wilayah Negara Republik Indonesia,
  • 13. Paspor untuk Orang Asing hanya diberikan kepada orang asing yang : mempunyai Izin Tinggal Tetap; tidak mempunyai Surat Perjalanan yang sah dari negaranya atau negara lain; Dalam waktu yang dianggap layak tidak dapat memperoleh Surat Perjalanan yang sah dari negaranya atau negara lain; dan Tidak terkena tindak pencegahan. Paspor Orang Asing berlaku untuk 1 (satu) kali perjalanan ke luar dan masuk wilayah Indonesia dan berlaku 2 (dua) tahun sejak tanggal diterbitkan b) Visa Jenis-jenis visa dan kegunaannya terbagi menjadi beberapa macam, di antaranya adalah :  Visa kunjungan sementara untuk kunjungan keluarga Jenis visa ini di gunakan untuk anda yang memiliki keluarga yang berada di luar negeri. Biasanya jika anda akan menengok mereka anda di haruskan untuk mengurus visa ini terlebih dahulu karena anda akan menetap selama beberapa waktu di negara tujuan.  Visa kunjungan sementara untuk tujuan wisata Visa yang satu ini akan anda gunakan saat anda merencanakan liburan ke luar negeri. Dengan berbekal visa kunjungan wisata ini maka anda akan di ijinkan masuk ke dalam negara yang menjadi tujuan wisata anda.  Visa kunjungan sementara untuk tujuan bisnis Bagi anda para pelaku usaha, sering kali kebutuhan bisnis mengharuskan anda untuk melakukan perjalanan bisnis ke lain negara. Dengan visa jenis ini maka anda akan memperoleh kemudahan saat akan melakukan perjalanan bisnis ke beberapa negara.  Visa khusus Jenis visa ini memang lain dari pada jenis-jenis visa yang lain. Karena visa ini hanya bisa di dapatkan jika memang anda sudah terdaftar sebagai pelajar
  • 14. atau pegawai yang harus menetap di sebuah negara tertentu untuk jangka waktu yang telah di tetapkan.  Visa transit Visa ini di gunakan jika anda ingin melakukan transit di sebuah negara sebelum anda mencapai negara tujuan anda. Prosedur pembuatan visa sebenarnya mudah, semudah pembuatan paspor. Anda hanya perlu datang ke Ditjen Imigrasi RI untuk melakukan pengajuan atas visa yang anda inginkan. Sebelum itu pastikan anda membawa dokumen- dokumen yang di perlukan. Pengajuan pembuatan visa ini juga bisa di lakukan secara online, sama seperti pembuatan paspor. Lengkapi permohonan pembuatan visa anda dengan dokumen data pribadi anda yang lengkap dan akurat karena pihak Ditjen Imigrasi RI berhak untuk tidak mengabulkan permohonan anda jika berkas administrasi anda tidak lengkap.
  • 15. 4.Jelaskan negara negara yang dapat dikunjungi oleh WNI tanpa Visa ! 1. Brunei Darussalam = 14 hari 2. Kamboja = 30 hari 3. Laos = 30 hari 4. Malaysia = 30 hari 5. Myanmar = 14 hari (Visa waiver agreement signed), atau dengan eVisa untuk 28 hari dengan ketentuan pemilik passport harus tiba via Yangon, Nay Pyi Taw atau Mandalay airports. 6. Philipina = 30 hari 7. Singapura = 30 hari 8. Thailand = 30 hari 9. Vietnam = 30 hari Mengapa 9 Negara diatas bebas Visa ? Karena mereka termasuk negara Asean yang dimana Antar negara Asean bebas masuk tanpa visa 5.Jelaskan negara negara yang tidak memiliki hubungan Diplomatik dengan Negara Indonesia ? 1. Israel Indonesia tidak memiliki hubungan diplomatik dengan israel karena masalah faktor politik. 2. Taiwan Indonesia tidak membuka kedutaan besar atau melakukan hubungan diplomatik,karena Indonesia hanya mengakui 1(satu) China. 3. Macao Dahulu Macao adalah Bagian dari Jajahan negara Portugis dan kemudian menjadi bagian dari Republik Rakyat China (RRC ) . 4. Hongkong Hongkong adalah suatu wilayah di RRC yang dimana bekas jajahan United Kingdom ( Kerajaan Inggris ) dan kemudian menjadi Bagian dari Republik Rakyat China karena Habis kontrak