SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
Download to read offline
1
SEGMENTASI PASAR
BDP
X
Handout
Oleh
Abdul Kodir
MARKETING X SMK BDP
2
SEGMENTASI PASAR
BDP
X
SEGMENTASI PASAR
 KOMPETENSI INTI (KI)
KI 3 Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan
faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan
lingkup Simulasi dan Komunikasi Digital, dan Dasar Bidang Bisnis dan Manajemen
pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks
pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja,
warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.
KI 4 Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur
kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan lingkup
Simulasi dan Komunikasi Digital, dan Dasar Bidang Bisnis dan Manajemen.
Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur
sesuai dengan standar kompetensi kerja. Menunjukkan keterampilan menalar,
mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif,
komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari
yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah
pengawasan langsung. Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru,
membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
 KOMPETENSI DASAR (KD)
3.3 Menganalisis segmentasi pasar
3.4 Melakukan segmentasi pasar
 TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah peserta didik mengikuti proses belajar mengajar, melalui pendekatan saintifik dengan
menggunakan Whatsapp group dan moodle, model pembelajaran discovery learning, tentang
pokok bahasan “ Segmentasi Pasar“, diharapkan dapat menganalisi dan melakukan
segmentasi pasar dengan benar
 MATERI PELAJARAN
A. Pengertian segmentasi pasar
B. Syarat-syarat segmentasi pasar
C. Tujuan dan manfaat segmentasi pasar
D. Dasar-dasar segmentasi pasar
E. Prosedur melakukan segmentasi pasar
3
SEGMENTASI PASAR
BDP
X
A. Pengertian
Setiap pengusaha tentu
menginginkan produknya laku
keras di pasaran. Oleh
karenaitu, tidak heran kalau
dalam upaya pemasarannya,
banyak pebisnis yang
berusaha menawarkan produk
barang atau jasanya kesemua
orang tanpa ada segmentasi
pasar secara khusus.
Harapannya, produk barang
atau jasanya mendapat respons yang positif dan sanggup memenuhi kebutuhan setiap
orang.
Pasar yang kita kenal terdiri atas banyak pembeli yang memiliki motif, perilaku dan
kebiasaan yang berbeda. Perbedaan tersebut menunjukkan bahwa pasar suatu produk
tidaklah homogen, tetapi heterogen, hal inilah yang mendorong perusahaan melakukan
Segmentasi Pasar.
Untuk lebih jelasnya, beberapa ahli di bawah ini juga telah menjelaskan definisi segmentasi
pasar secara lebih detail dan mudah dipahami.
1. Kotler & Amstrong
Kotler & Amstrong menjelaskan bahwa definisi segmentasi pasar adalah pembagian
sebuah market menjadi beberapa kelompok pembeli yang berbeda.
SEGMENTASI PASAR
4
SEGMENTASI PASAR
BDP
X
2. Pride & Ferrell (1995)
Pride & Ferrell mengatakan bahwa segmentasi pasar adalah suatu system membagi
market kesegmen-segmen pelanggan potensial dengan kesamaan karakteristik yang
memperlihatkan terdapatnya kesamaan tingkah laku konsumen.
3. Swastha dan Handoko
Menurut Swastha dan Handoko segmentasi pasar ialah suatu aktivitas membagi–bagi
market yang memiliki sifat heterogen kedalam satu-satuan market yang bersifat
homogen.
4. Farrel dan Hartline (2011)
Menurut Farrel dan Hartline (2011) segmentasi pasar adalah proses membagi
keseluruhan pasar untuk produk tertentu atau kategori produk tertentu ke dalam segmen
yang relative homogen atau ke dalam kelompok.
Memahami pendapat para ahli tersebut dapat disimpulkan bahwa segmentasi pasar
adalah pengelompokkan pasar menjadi kelompok-kelompok konsumen yang homogen,
dimana tiap kelompok (bagian) dapat dipilih sebagai pasar yang ditargetkan untuk
pemasaran suatu produk
B. SYARAT SYARAT SEGMENTASI PASAR
Agar segmentasi pasar ataupengelompokkan pasar dapatefektifmakaharusmemenuhisyarat-
syaratpengelompokkan pasarberikutini :
a. Measurability atau Dapat diukur
Segmentasi pasar haruslah sesuatu yang bisa
diukur. Baik itu pengukuran dari segi luasnya,
besarnya atau daya beli dari konsumen kepada
segmen pasar tersebut.
b. Accesibility atau Dapat dijangkau
Syarat dari segmentasi pasar selanjutnya adalah dapat dijangkau. Artinya, strategi
pemasaran yang ditetapkan bisa dilakukan dan dapat melayani segmen pasar tersebut
dengan maksimal.
5
SEGMENTASI PASAR
BDP
X
c. Substantiability atau Cukup Besar
Selanjutnya, segmen pasar haruslah besar. Tujuannya agar dapat memberikan
keuntungan saat dilayani oleh sebuah perusahaan tertentu.
d. Diferentiability atau Dapat dibedakan
Artinya bahwa segmentasi harus dapat dibedakan dengan jelas.
e. Actionability atau Dapat Dilaksanakan
Selain beberapa syarat yang telah disebutkan di atas, segmentasi pasar juga harus bisa
dilayani dan dijangkau oleh sumber daya yang dimiliki sebuah perusahaan.
C. TUJUAN DAN MANFAAT SEGMENTASI PASAR
Begitu luasnya karakteristik yang terdapat di pasar, maka segmentasi pasar perlu dilakukan,
berikut adalah tujuan dan manfaat segmentasi pasar:
a. Pasar Lebih Mudah Dibedakan
Sangat sulit bagi perusahaan untuk terus-
menerus mengikuti selera konsumen yang
selalu berkembang di keadaan pasar yang
heterogen. Oleh karena itu, perusahaan
cenderung mencari kelompok konsumen yang
sifatnya homogen agar lebih mudah untuk
memahami selera konsumen, agar produk yang dihasilkan tersebut dapat memenuhi
kebutuhan dan keinginan konsumen sehingga produk yang dibuat pun dapat diterima
baik oleh konsumen.
b. Pelayanan Lebih Baik
Ada empat hal yang diinginkan konsumen dalam memenuhi kebutuhannya, yaitu kualitas,
harga, pelayanan dan ketepatan waktu.
Namun dari keempat hal itu pelayanan merupakan hal yang paling dominan. Oleh karena
itu segmentasi pasar harus dilakukan agar bisa memberikan pelayanan yang mengarah
dan tepat kepada pasarnya.
6
SEGMENTASI PASAR
BDP
X
c. Strategi Pemasaran Lebihter Arah
Dengan melayani pasar yang sifatnya homogen, maka dalam merencanakan strategi
pemasaran, menyusun bauran pemasaran (marketing mix) dan promosi dapat lebih
terarah dan lebih tajam.
d. Dapat Mendesain Produk
Melalui segmentasi pasar perusahaan bias memahami segmen-segmen yang responsive
terhadap suatu produk. Dengan demikian, perusahaan dapat mendesain produk yang
sesuai dengan kebutuhan segmen yang menjadi target.
e. Dapat Menganalisis Pasar
Melalui Segmentasi pasar dapat membantu pihak manajemen mendeteksi pesaing-
pesaing menggerogoti pasar produknya. Para pesaing memiliki kemampuan untuk
memberikan alternative pilihan produk bagi konsumen dan tidak sekadar menghasilkan
produk yang sama.
f. Strategi Komunikasi Lebih Efektif
Dalam hal ini perusahaan sebagai komunikator akan berkomunikasi dengan cara yang
berbeda-beda dan melalui media yang berbeda pula, karena disesuaikan dengan
segmen pasar yang ditargetkan.
g. Melihat Kompetitor Dengan Segmen Yang Sama
Denan adanya segmetntasi perusahan bisa mengetahui strategi dan target persusahaan
pesaingnya.
h. Evaluasi Target dan Rencana Bisnsi
Perusahaan dapat mengetahui efetif atau tidaknya kegiatan pemasaran yang sudah
dilakukan pada periode tertentu. Hasil evaluasi tersebut tentu akan menghasilkan solusi
dan dijadikan bahan perubahan pada periode berikutnya.
7
SEGMENTASI PASAR
BDP
X
D. DASAR- DASAR SEGMENTASI PASAR
a. Segmentasi Demografis
Strategi ini membagi konsumen berdasarkan
karakteristik umum konsumen, misalnya: usia,
gender, pekerjaan, pendidikan, pendapatan dan
lainnya.
Segmentasi ini sebenarnya cukup mudah
dilakukan karena jumlah konsumen yang
banyak. Namun juga cukup sulit karena pangsa pasarnya sangat luas. Sehingga
membutuhkan usaha yang lebih besar dan pembagian yang lebih rinci agar mendapatkan
konsumen yang sangat sesuai.
b. Segmentasi Geografis
Strategi ini membagi konsumen berdasarkan unit geografis yang berbeda, seperti negara,
provinsi, kabupaten/ kota, dan sebagainya. Dalam hal ini, Anda dapat menggabung
segmentasi geografis dengan segmentasi demografis.
c. Segmentasi Psikografis
Segmentasi ini membagi konsumen berdasarkan hal yang disukai, kegiatan yang
dilakukan dan pendapat konsumen. Dengan kata lain, segmentasi ini berfokus pada
dimensi psikologis, seperti hobi dan ketertarikan.
.
d. Segmentasi Perilaku
Sesuai dengan namanya segmentasi perilaku adalah pengelompokan konsumen dengan
ditinjau dari perilakunya terhadap produk yang ditawarkan. Yang termasuk ukuran di
dalamnya adalah pengetahuan, loyalitas, idealisme serta respon konsumen.
Contohnya ialah jika menjual perlengkapan bayi, silakan tawarkan di media social dari
pada di toko online. Karena respon konsumen lebih cepat dan ada loyalitas pembeli di
sana.
8
SEGMENTASI PASAR
BDP
X
E. PROSEDUR MELAKUKAN SEGMENTASI PASAR
Segmentasi pasar merupakan salah satu cara yang tepat bagi sebuah perusahaan yang
ingin memberikan pelayanan lebih baik bagi para konsumennya
a. Tahap Prosedur Melakukan Segmentasi Pasar
Ada tiga tahap yang harus dilakukan dalam segmentasi pasar (Kotler,2003) yaitu:
1. Survey Stage
Survey Stage merupakan tahap melakukan eksplorasi baik melalui focus group
discussion atau dengan wawancara terhadap beberapa kelompok konsumen untuk
memperoleh keterangan mengenai motivasi, sikap dan perilaku mahasiswa Program
Magister Manajemen (MM) . Dengan adanya gambaran awal tentang preferensi
konsumen peneliti dapat menggali lebih lanjut dengan menggunakan kuesioner.
2. Analysis Stage
Analysis Stage merupakan tahap analisis terhadap informasi yang telah diperoleh
melalui survey. Analisis dapat dilakukan dengan menerapkan analisis faktor untuk
menelaah variabel-variabel mana yang berkolerasi tinggi kemudian menerapkan
analisis cluster untuk menciptakan atau mengetahui kelompok-kelompok pasar yang
secara signifikan memiliki perbedaan karakteristik.
3. Profiling Stage
Profiling Stage merupakan tahap untuk mengidentifikasi frofil masing-masing cluster
yang terbentuk. Dengan ini akan teridentifikasi perbedaan masing-masing cluster
berdasarkan sikap dan perilaku, demografi, psikografi, manfaat atau value yang
diharapkan dari sebuah program MM, kemudian masing-masing cluster diberi nama
berdasarkan karakteristik yang menonjol (Fanggidae, 2006)
9
SEGMENTASI PASAR
BDP
X
b. Langkah-langkah Dalam Proses Segmentasi Pasar
Berikut langkah-langkah proses segmentasi:
a. Menentukan batas pasar
Menetapkan batas pasar yang akan dilayani dengan mempertimbangkan jenis
persaingan (persaingan generic, bentuk produk dan merek).
b. Memutuskan variabel segmentasi yang akan digunakan
Langkah-langkah penting dalam proses segmentasi adalah menyeleksi variabel-
variabel dan memutuskan mana variabel yang paling sesuai. Adakalanya pemasar
cukup mengumpulkan sebanyak mungkin variabel yang mungkin berguna dan
kemudian menggunakan analisis data untuk mengelompokkan orang kedalam
segmen. Untuk memilih landasan segmentasi yang cocok terlebih dahulu. Spesifikasi
produk lebih erat terkait dengan pengambilan keputusan pemasaran.
c. Mengumpulkan dan menganalisis data segmentasi
Hasil dari pengumpulan data dan analisis keseluruhan proses segmentasi pasar
difokuskan pada pengidentifikasian kelompok-kelompok yang anggota-anggotanya
mempunyai keinginan dan kebutuhan yang sama.
d. Mengembangkan profil tiap-tiap segmen
Memilih dari serangkaian variabel deskriptif yang mungkin seperangkat variabel yang
sesuai untuk setiap segmen. Variabel demografi dan geografi menghasilkan
gambaran yang lebih lengkap mengenai setiap segmen di pasar.
e. Mendidik segmen-segmen yang dilayani
Dengan melihat segmen-segmen yang menawarkan peluang yang memberikan
kesesuaian terbaik antara sumber daya organisasi dan segmen yang digarap.
f. Merancang rencana pemasaran
Segmen yang dilayani pesaing juga harus diidentifikasi, strategi untuk menarik
perhatian konsumen di setiap segmen harus dikembangkan. Atribut-atribut produk
10
SEGMENTASI PASAR
BDP
X
harus dirancang atau dirancang ulang dan kampanye promosi harus disusun untuk
menciptakan citra yang dikehendaki pasar.
11
SEGMENTASI PASAR
BDP
X
Segmentasi pasar menurut Philip Kotler dan Gary Amstrong adalah pembagian sebuah pasar
menjadi beberapa kelompok pembeli yang berbeda. Segmentasi pasar dapat dimaksudkan
sebagai pembagian pasar yang berbeda-beda (heterogen) menjadi kelompok-kelompok pasar
yang homogen, di mana setiap kelompoknya bisa ditargetkan untuk memasarkan suatu produk
sesuai dengan kebutuhan, keinginan, ataupun karakteristik pembeli yang ada di pasar tersebut.
Ada beberapa syarat segmentasi yang efektif, yaitu:
• Dapat diukur (measurable) Ukuran, daya beli, dan profil pasar harus dapat diukur dengan
tingkat tertentu.
• Dapat dijangkau (accessible) Segmen pasar dapat dijangkau dan dilayani secara efektif.
• Cukup besar (substantial) Segmentasi pasar cukup besar atau cukup memberi laba yang
dapat dilayani. Suatu segmen merupakan kelompok homogen yang cukup bernilai untuk
dilayani oleh progam pemasaran yang sesuai.
• Dapat dilaksanakan (actionable)Actionable berarti segmen tersebut dapat dijangkau atau
dilayani dengan sumber daya yang dimiliki perusahaan.
Tujuan Segmentasi Pasar :
 Memudahkan dalam membedakan pasar
 Strategi pemasaran lebih terarah
 Pelayanan kepada Konsumen menjadi lebih Maksimal
 Mengenal Kompetitor dengan Segmen yang Sama
 Dapat menganalisis pasar
 Dapat mendesain produk
Jenis-jenis Segmentasi Pasar
 Segmentasi Geografis
 Segmentasi Demografis
 Segmentasi Psikografis
 Segmentasi Perilaku
RANGKUMAN
12
SEGMENTASI PASAR
BDP
X
13
SEGMENTASI PASAR
BDP
X
BUTIR SOAL PILIHAN GANDA
OLEH ABDUL KODIR
Pilih jawaban yang dianggap paling tepat...!!!
1. Seperti kita ketahui dalam kehidupan sehari-hari bahwa konsumen terdiri berbagai kelompok
karakter, keinginan, usia dan sebagainya. Pernyataan tersebut selaras dengan definisi
segmentasi para ahli yang dikemukakan oleh....
A. Philip Khotler dan Gary Amstrong
B. Philip Khotler
C. Gary Amstrong
D. Swastha dan Handoko
E. Handoko
2. Suatu Segmen yang digarap harus merupakan Segmen pasar yang cukup besar dan
menguntungkan. Hal ini agar tercapai perolehan keuntungan yang maksimal, dalam kondisi
ini, syarat melakukan Segmentasi Pasar mencakup pada
A. Measurability
B. Accesibillity
C. Substantiability
D. Actionability
E. Reasonability
3. Dengan melayani pasar yang sifatnya homogen, maka dalam merencanakan strategi
pemasaran dapat terarah sesuai dengan sasarannya, lebih terarah dan lebih tajam pada
satu segmentasi saja. Pernyataan tersebut termasuk pada manfaat....
A. Segmentasi
B. Targeting
C. Positioning
D. Marketing mix
E. Pemasaran masal
4. Jika seorang pemasar membagi daerah pemasarannya menurut daerah kabupaten/kota
maka segmentasi yang digunakan adalah…
A. Demografik
B. Perilaku
C. Geografik
D. Tingkah laku
E. Psikografik
14
SEGMENTASI PASAR
BDP
X
5. Perhatikan gambar disamping!
Umumnya, fitkom merupakan vitamin yang diberikan untuk menambah berat badan. Di dalam
vitamin ini terkandung nutrisi penting lainnya yang dibutuhkan oleh tubuh untuk menunjang
pertumbuhan dan perkembangan anak-anak seperti DHA, EPA, dan AA. Dari gambar dan
deskripsi produk disamping pada dasarnya perusahaan sedang melakukan segmentasi pasar
berdasarkan....
A. Geografik
B. Demografi
C. Psikografi
D. Sociocultural
E. Tingkah laku
6. Tuan Andi mendirikan hotel bintang 5 untuk membidik konsumen kelas atas. Hal ini berarti
dia telah membagi pasar menurut segmentasi ....
A. Geografik
B. Demografi
C. Psikografik
D. Tempat
E. Usia
7. Perhatikan gambar dibawah ini :
Sejak jaman dulu gula telah menjadi kebutuhan konsumen. Gula pasir telah menjadi
produk generic dan kita jumpai produk ini tanpa memiliki nama merek. Gula sebagai
pemanis minuman maupun makanan sangat disukai konsumen. Namun demikian,
pentingnya hidup sehat disadari oleh konsumen. Banyak konsumen yang membatasi
konsumsi makanan bergula dengan alasan takut kegemukan, takut diabetes dll.
Pada gambar produk diatas, pada dasarnya perusahaan melakukan kegiatan Segmentasi
Pasar berdasarkan…
A. Geografis
B. Demografis
C. Psikografis
D. Perilaku
E. Sosial
15
SEGMENTASI PASAR
BDP
X
8. Tahapan ini dilakukan wawancara pada target segmen pasar untuk mendapatkan
pemahaman terhadap sikap, motivasi, dan prilaku konsumen. Pernyataan tersebut dalam
tahap prosedur melaksanakan segmentasi pasar termasuk pada tahap...
A. Tahap surpay
B. Tahap analisis
C. Tahap pembentukan
D. Tahap analisis dan surpay
E. Tahap pembentukan dan analisis
9. Dalam mengidentifikasi segmentasi pasar perusahaan melakukan beberapa tahapan
segmentasi, berikut tahapan prosedur yang tepat adalah...
A. Tahap surpay, Tahap Analisis dan Tahap Pembentukan
B. Tahap surpay, Tahap Pembentukan dan Tahap Analisis
C. Tahap Analisis, Tahap pembentukan dan tahap surpay
D. Tahap Analisis, tahap surpay dan tahap pembentukan
E. Tahap pembenukan, tahap surpay dan tahap analisis
10.Berikut langkah-langkah proses segmentasi:
1. Menentukan batas pasar
2. Memutuskan variabel segmentasi yang akan digunakan
3. Mengumpulkan dan menganalisis data segmentasi
4. Mengembangkan profil tiap-tiap segmen
5. Mendidik segmen-segmen yang dilayani
6. Merancang rencana pemasaran
Dari langkah-langkah proses segmentasi di atas yang benar adalah...
a. 1,2,3,4,5,6
b. 1,2,3,4,6,5
c. 3,4,5,6,2,1
d. 3,2,1,4,5,6
e. 2,1,3,4,5,6
16
SEGMENTASI PASAR
BDP
X
Puspitasari Devi,2018, Marketing Kelas X SMK, Penerbit: CV. Reziva Utama, Depok
DAFTAR PUSTAKA

More Related Content

Similar to SEGMENTASI PASAR

Makalah segmentasi pasar selvia ayu anggraeni matkul vbm (1)
Makalah segmentasi pasar   selvia ayu anggraeni matkul vbm (1)Makalah segmentasi pasar   selvia ayu anggraeni matkul vbm (1)
Makalah segmentasi pasar selvia ayu anggraeni matkul vbm (1)Selviaayuanggraeni
 
Penetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi Training
Penetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi TrainingPenetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi Training
Penetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi TrainingKanaidi ken
 
Tugas sap perilaku konsumen softskill dedy
Tugas sap perilaku konsumen softskill dedyTugas sap perilaku konsumen softskill dedy
Tugas sap perilaku konsumen softskill dedyDedy Setiady
 
Tugas sap perilaku konsumen softskill dedy
Tugas sap perilaku konsumen softskill dedyTugas sap perilaku konsumen softskill dedy
Tugas sap perilaku konsumen softskill dedyDedy Setiady
 
Sistem imbalan (po) copy
Sistem imbalan (po)   copySistem imbalan (po)   copy
Sistem imbalan (po) copydraec
 
Tugas softskill
Tugas softskillTugas softskill
Tugas softskilldevia8
 
Tugas softskill
Tugas softskillTugas softskill
Tugas softskilldevia8
 
Tugas softskill
Tugas softskillTugas softskill
Tugas softskilldevia8
 
Tugas softskill
Tugas softskillTugas softskill
Tugas softskilldevia8
 
Info-perancangan-dan-pengembangan-produk
Info-perancangan-dan-pengembangan-produkInfo-perancangan-dan-pengembangan-produk
Info-perancangan-dan-pengembangan-produkKresnaSuputra1
 
Bab 6-unlocked.pdf
Bab 6-unlocked.pdfBab 6-unlocked.pdf
Bab 6-unlocked.pdffrankys5
 
Segmentasi pasar dan analisis demografis
Segmentasi pasar dan analisis demografisSegmentasi pasar dan analisis demografis
Segmentasi pasar dan analisis demografisYusni Sinaga
 
Pengantar Manajemen Segmentasi pasar
Pengantar Manajemen Segmentasi pasar Pengantar Manajemen Segmentasi pasar
Pengantar Manajemen Segmentasi pasar Yusuf Zany
 
Segmentasi Diferensiasi Positioning
Segmentasi Diferensiasi PositioningSegmentasi Diferensiasi Positioning
Segmentasi Diferensiasi Positioningganuraga
 

Similar to SEGMENTASI PASAR (20)

Makalah segmentasi pasar selvia ayu anggraeni matkul vbm (1)
Makalah segmentasi pasar   selvia ayu anggraeni matkul vbm (1)Makalah segmentasi pasar   selvia ayu anggraeni matkul vbm (1)
Makalah segmentasi pasar selvia ayu anggraeni matkul vbm (1)
 
Strategi pemasaran
Strategi pemasaranStrategi pemasaran
Strategi pemasaran
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
 
Penetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi Training
Penetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi TrainingPenetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi Training
Penetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi Training
 
Tugas sap perilaku konsumen softskill dedy
Tugas sap perilaku konsumen softskill dedyTugas sap perilaku konsumen softskill dedy
Tugas sap perilaku konsumen softskill dedy
 
Tugas sap perilaku konsumen softskill dedy
Tugas sap perilaku konsumen softskill dedyTugas sap perilaku konsumen softskill dedy
Tugas sap perilaku konsumen softskill dedy
 
Bab i1
Bab i1Bab i1
Bab i1
 
Sistem imbalan (po) copy
Sistem imbalan (po)   copySistem imbalan (po)   copy
Sistem imbalan (po) copy
 
Tugas softskill
Tugas softskillTugas softskill
Tugas softskill
 
Menpas stp
Menpas stpMenpas stp
Menpas stp
 
Segmenting, tergeting dan positioning 2011
Segmenting, tergeting dan positioning 2011Segmenting, tergeting dan positioning 2011
Segmenting, tergeting dan positioning 2011
 
Makalahhhh
MakalahhhhMakalahhhh
Makalahhhh
 
Tugas softskill
Tugas softskillTugas softskill
Tugas softskill
 
Tugas softskill
Tugas softskillTugas softskill
Tugas softskill
 
Tugas softskill
Tugas softskillTugas softskill
Tugas softskill
 
Info-perancangan-dan-pengembangan-produk
Info-perancangan-dan-pengembangan-produkInfo-perancangan-dan-pengembangan-produk
Info-perancangan-dan-pengembangan-produk
 
Bab 6-unlocked.pdf
Bab 6-unlocked.pdfBab 6-unlocked.pdf
Bab 6-unlocked.pdf
 
Segmentasi pasar dan analisis demografis
Segmentasi pasar dan analisis demografisSegmentasi pasar dan analisis demografis
Segmentasi pasar dan analisis demografis
 
Pengantar Manajemen Segmentasi pasar
Pengantar Manajemen Segmentasi pasar Pengantar Manajemen Segmentasi pasar
Pengantar Manajemen Segmentasi pasar
 
Segmentasi Diferensiasi Positioning
Segmentasi Diferensiasi PositioningSegmentasi Diferensiasi Positioning
Segmentasi Diferensiasi Positioning
 

More from AbdulKodir68

macam-macam-pasar.ppt
macam-macam-pasar.pptmacam-macam-pasar.ppt
macam-macam-pasar.pptAbdulKodir68
 
MODUL_PKK_SMK-KELAS-XI_SEMESTER-GANJIL-1-Anny-Pradhana-combined.pdf
MODUL_PKK_SMK-KELAS-XI_SEMESTER-GANJIL-1-Anny-Pradhana-combined.pdfMODUL_PKK_SMK-KELAS-XI_SEMESTER-GANJIL-1-Anny-Pradhana-combined.pdf
MODUL_PKK_SMK-KELAS-XI_SEMESTER-GANJIL-1-Anny-Pradhana-combined.pdfAbdulKodir68
 
2_menerapkan_promosi_lanjutan.pdf
2_menerapkan_promosi_lanjutan.pdf2_menerapkan_promosi_lanjutan.pdf
2_menerapkan_promosi_lanjutan.pdfAbdulKodir68
 

More from AbdulKodir68 (6)

8_SEO.ppt
8_SEO.ppt8_SEO.ppt
8_SEO.ppt
 
macam-macam-pasar.ppt
macam-macam-pasar.pptmacam-macam-pasar.ppt
macam-macam-pasar.ppt
 
KI KD PKK XI.pdf
KI KD PKK XI.pdfKI KD PKK XI.pdf
KI KD PKK XI.pdf
 
MODUL_PKK_SMK-KELAS-XI_SEMESTER-GANJIL-1-Anny-Pradhana-combined.pdf
MODUL_PKK_SMK-KELAS-XI_SEMESTER-GANJIL-1-Anny-Pradhana-combined.pdfMODUL_PKK_SMK-KELAS-XI_SEMESTER-GANJIL-1-Anny-Pradhana-combined.pdf
MODUL_PKK_SMK-KELAS-XI_SEMESTER-GANJIL-1-Anny-Pradhana-combined.pdf
 
K3 (1).pdf
K3 (1).pdfK3 (1).pdf
K3 (1).pdf
 
2_menerapkan_promosi_lanjutan.pdf
2_menerapkan_promosi_lanjutan.pdf2_menerapkan_promosi_lanjutan.pdf
2_menerapkan_promosi_lanjutan.pdf
 

Recently uploaded

soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 

Recently uploaded (20)

soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 

SEGMENTASI PASAR

  • 2. 2 SEGMENTASI PASAR BDP X SEGMENTASI PASAR  KOMPETENSI INTI (KI) KI 3 Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup Simulasi dan Komunikasi Digital, dan Dasar Bidang Bisnis dan Manajemen pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional. KI 4 Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan lingkup Simulasi dan Komunikasi Digital, dan Dasar Bidang Bisnis dan Manajemen. Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja. Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung. Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.  KOMPETENSI DASAR (KD) 3.3 Menganalisis segmentasi pasar 3.4 Melakukan segmentasi pasar  TUJUAN PEMBELAJARAN Setelah peserta didik mengikuti proses belajar mengajar, melalui pendekatan saintifik dengan menggunakan Whatsapp group dan moodle, model pembelajaran discovery learning, tentang pokok bahasan “ Segmentasi Pasar“, diharapkan dapat menganalisi dan melakukan segmentasi pasar dengan benar  MATERI PELAJARAN A. Pengertian segmentasi pasar B. Syarat-syarat segmentasi pasar C. Tujuan dan manfaat segmentasi pasar D. Dasar-dasar segmentasi pasar E. Prosedur melakukan segmentasi pasar
  • 3. 3 SEGMENTASI PASAR BDP X A. Pengertian Setiap pengusaha tentu menginginkan produknya laku keras di pasaran. Oleh karenaitu, tidak heran kalau dalam upaya pemasarannya, banyak pebisnis yang berusaha menawarkan produk barang atau jasanya kesemua orang tanpa ada segmentasi pasar secara khusus. Harapannya, produk barang atau jasanya mendapat respons yang positif dan sanggup memenuhi kebutuhan setiap orang. Pasar yang kita kenal terdiri atas banyak pembeli yang memiliki motif, perilaku dan kebiasaan yang berbeda. Perbedaan tersebut menunjukkan bahwa pasar suatu produk tidaklah homogen, tetapi heterogen, hal inilah yang mendorong perusahaan melakukan Segmentasi Pasar. Untuk lebih jelasnya, beberapa ahli di bawah ini juga telah menjelaskan definisi segmentasi pasar secara lebih detail dan mudah dipahami. 1. Kotler & Amstrong Kotler & Amstrong menjelaskan bahwa definisi segmentasi pasar adalah pembagian sebuah market menjadi beberapa kelompok pembeli yang berbeda. SEGMENTASI PASAR
  • 4. 4 SEGMENTASI PASAR BDP X 2. Pride & Ferrell (1995) Pride & Ferrell mengatakan bahwa segmentasi pasar adalah suatu system membagi market kesegmen-segmen pelanggan potensial dengan kesamaan karakteristik yang memperlihatkan terdapatnya kesamaan tingkah laku konsumen. 3. Swastha dan Handoko Menurut Swastha dan Handoko segmentasi pasar ialah suatu aktivitas membagi–bagi market yang memiliki sifat heterogen kedalam satu-satuan market yang bersifat homogen. 4. Farrel dan Hartline (2011) Menurut Farrel dan Hartline (2011) segmentasi pasar adalah proses membagi keseluruhan pasar untuk produk tertentu atau kategori produk tertentu ke dalam segmen yang relative homogen atau ke dalam kelompok. Memahami pendapat para ahli tersebut dapat disimpulkan bahwa segmentasi pasar adalah pengelompokkan pasar menjadi kelompok-kelompok konsumen yang homogen, dimana tiap kelompok (bagian) dapat dipilih sebagai pasar yang ditargetkan untuk pemasaran suatu produk B. SYARAT SYARAT SEGMENTASI PASAR Agar segmentasi pasar ataupengelompokkan pasar dapatefektifmakaharusmemenuhisyarat- syaratpengelompokkan pasarberikutini : a. Measurability atau Dapat diukur Segmentasi pasar haruslah sesuatu yang bisa diukur. Baik itu pengukuran dari segi luasnya, besarnya atau daya beli dari konsumen kepada segmen pasar tersebut. b. Accesibility atau Dapat dijangkau Syarat dari segmentasi pasar selanjutnya adalah dapat dijangkau. Artinya, strategi pemasaran yang ditetapkan bisa dilakukan dan dapat melayani segmen pasar tersebut dengan maksimal.
  • 5. 5 SEGMENTASI PASAR BDP X c. Substantiability atau Cukup Besar Selanjutnya, segmen pasar haruslah besar. Tujuannya agar dapat memberikan keuntungan saat dilayani oleh sebuah perusahaan tertentu. d. Diferentiability atau Dapat dibedakan Artinya bahwa segmentasi harus dapat dibedakan dengan jelas. e. Actionability atau Dapat Dilaksanakan Selain beberapa syarat yang telah disebutkan di atas, segmentasi pasar juga harus bisa dilayani dan dijangkau oleh sumber daya yang dimiliki sebuah perusahaan. C. TUJUAN DAN MANFAAT SEGMENTASI PASAR Begitu luasnya karakteristik yang terdapat di pasar, maka segmentasi pasar perlu dilakukan, berikut adalah tujuan dan manfaat segmentasi pasar: a. Pasar Lebih Mudah Dibedakan Sangat sulit bagi perusahaan untuk terus- menerus mengikuti selera konsumen yang selalu berkembang di keadaan pasar yang heterogen. Oleh karena itu, perusahaan cenderung mencari kelompok konsumen yang sifatnya homogen agar lebih mudah untuk memahami selera konsumen, agar produk yang dihasilkan tersebut dapat memenuhi kebutuhan dan keinginan konsumen sehingga produk yang dibuat pun dapat diterima baik oleh konsumen. b. Pelayanan Lebih Baik Ada empat hal yang diinginkan konsumen dalam memenuhi kebutuhannya, yaitu kualitas, harga, pelayanan dan ketepatan waktu. Namun dari keempat hal itu pelayanan merupakan hal yang paling dominan. Oleh karena itu segmentasi pasar harus dilakukan agar bisa memberikan pelayanan yang mengarah dan tepat kepada pasarnya.
  • 6. 6 SEGMENTASI PASAR BDP X c. Strategi Pemasaran Lebihter Arah Dengan melayani pasar yang sifatnya homogen, maka dalam merencanakan strategi pemasaran, menyusun bauran pemasaran (marketing mix) dan promosi dapat lebih terarah dan lebih tajam. d. Dapat Mendesain Produk Melalui segmentasi pasar perusahaan bias memahami segmen-segmen yang responsive terhadap suatu produk. Dengan demikian, perusahaan dapat mendesain produk yang sesuai dengan kebutuhan segmen yang menjadi target. e. Dapat Menganalisis Pasar Melalui Segmentasi pasar dapat membantu pihak manajemen mendeteksi pesaing- pesaing menggerogoti pasar produknya. Para pesaing memiliki kemampuan untuk memberikan alternative pilihan produk bagi konsumen dan tidak sekadar menghasilkan produk yang sama. f. Strategi Komunikasi Lebih Efektif Dalam hal ini perusahaan sebagai komunikator akan berkomunikasi dengan cara yang berbeda-beda dan melalui media yang berbeda pula, karena disesuaikan dengan segmen pasar yang ditargetkan. g. Melihat Kompetitor Dengan Segmen Yang Sama Denan adanya segmetntasi perusahan bisa mengetahui strategi dan target persusahaan pesaingnya. h. Evaluasi Target dan Rencana Bisnsi Perusahaan dapat mengetahui efetif atau tidaknya kegiatan pemasaran yang sudah dilakukan pada periode tertentu. Hasil evaluasi tersebut tentu akan menghasilkan solusi dan dijadikan bahan perubahan pada periode berikutnya.
  • 7. 7 SEGMENTASI PASAR BDP X D. DASAR- DASAR SEGMENTASI PASAR a. Segmentasi Demografis Strategi ini membagi konsumen berdasarkan karakteristik umum konsumen, misalnya: usia, gender, pekerjaan, pendidikan, pendapatan dan lainnya. Segmentasi ini sebenarnya cukup mudah dilakukan karena jumlah konsumen yang banyak. Namun juga cukup sulit karena pangsa pasarnya sangat luas. Sehingga membutuhkan usaha yang lebih besar dan pembagian yang lebih rinci agar mendapatkan konsumen yang sangat sesuai. b. Segmentasi Geografis Strategi ini membagi konsumen berdasarkan unit geografis yang berbeda, seperti negara, provinsi, kabupaten/ kota, dan sebagainya. Dalam hal ini, Anda dapat menggabung segmentasi geografis dengan segmentasi demografis. c. Segmentasi Psikografis Segmentasi ini membagi konsumen berdasarkan hal yang disukai, kegiatan yang dilakukan dan pendapat konsumen. Dengan kata lain, segmentasi ini berfokus pada dimensi psikologis, seperti hobi dan ketertarikan. . d. Segmentasi Perilaku Sesuai dengan namanya segmentasi perilaku adalah pengelompokan konsumen dengan ditinjau dari perilakunya terhadap produk yang ditawarkan. Yang termasuk ukuran di dalamnya adalah pengetahuan, loyalitas, idealisme serta respon konsumen. Contohnya ialah jika menjual perlengkapan bayi, silakan tawarkan di media social dari pada di toko online. Karena respon konsumen lebih cepat dan ada loyalitas pembeli di sana.
  • 8. 8 SEGMENTASI PASAR BDP X E. PROSEDUR MELAKUKAN SEGMENTASI PASAR Segmentasi pasar merupakan salah satu cara yang tepat bagi sebuah perusahaan yang ingin memberikan pelayanan lebih baik bagi para konsumennya a. Tahap Prosedur Melakukan Segmentasi Pasar Ada tiga tahap yang harus dilakukan dalam segmentasi pasar (Kotler,2003) yaitu: 1. Survey Stage Survey Stage merupakan tahap melakukan eksplorasi baik melalui focus group discussion atau dengan wawancara terhadap beberapa kelompok konsumen untuk memperoleh keterangan mengenai motivasi, sikap dan perilaku mahasiswa Program Magister Manajemen (MM) . Dengan adanya gambaran awal tentang preferensi konsumen peneliti dapat menggali lebih lanjut dengan menggunakan kuesioner. 2. Analysis Stage Analysis Stage merupakan tahap analisis terhadap informasi yang telah diperoleh melalui survey. Analisis dapat dilakukan dengan menerapkan analisis faktor untuk menelaah variabel-variabel mana yang berkolerasi tinggi kemudian menerapkan analisis cluster untuk menciptakan atau mengetahui kelompok-kelompok pasar yang secara signifikan memiliki perbedaan karakteristik. 3. Profiling Stage Profiling Stage merupakan tahap untuk mengidentifikasi frofil masing-masing cluster yang terbentuk. Dengan ini akan teridentifikasi perbedaan masing-masing cluster berdasarkan sikap dan perilaku, demografi, psikografi, manfaat atau value yang diharapkan dari sebuah program MM, kemudian masing-masing cluster diberi nama berdasarkan karakteristik yang menonjol (Fanggidae, 2006)
  • 9. 9 SEGMENTASI PASAR BDP X b. Langkah-langkah Dalam Proses Segmentasi Pasar Berikut langkah-langkah proses segmentasi: a. Menentukan batas pasar Menetapkan batas pasar yang akan dilayani dengan mempertimbangkan jenis persaingan (persaingan generic, bentuk produk dan merek). b. Memutuskan variabel segmentasi yang akan digunakan Langkah-langkah penting dalam proses segmentasi adalah menyeleksi variabel- variabel dan memutuskan mana variabel yang paling sesuai. Adakalanya pemasar cukup mengumpulkan sebanyak mungkin variabel yang mungkin berguna dan kemudian menggunakan analisis data untuk mengelompokkan orang kedalam segmen. Untuk memilih landasan segmentasi yang cocok terlebih dahulu. Spesifikasi produk lebih erat terkait dengan pengambilan keputusan pemasaran. c. Mengumpulkan dan menganalisis data segmentasi Hasil dari pengumpulan data dan analisis keseluruhan proses segmentasi pasar difokuskan pada pengidentifikasian kelompok-kelompok yang anggota-anggotanya mempunyai keinginan dan kebutuhan yang sama. d. Mengembangkan profil tiap-tiap segmen Memilih dari serangkaian variabel deskriptif yang mungkin seperangkat variabel yang sesuai untuk setiap segmen. Variabel demografi dan geografi menghasilkan gambaran yang lebih lengkap mengenai setiap segmen di pasar. e. Mendidik segmen-segmen yang dilayani Dengan melihat segmen-segmen yang menawarkan peluang yang memberikan kesesuaian terbaik antara sumber daya organisasi dan segmen yang digarap. f. Merancang rencana pemasaran Segmen yang dilayani pesaing juga harus diidentifikasi, strategi untuk menarik perhatian konsumen di setiap segmen harus dikembangkan. Atribut-atribut produk
  • 10. 10 SEGMENTASI PASAR BDP X harus dirancang atau dirancang ulang dan kampanye promosi harus disusun untuk menciptakan citra yang dikehendaki pasar.
  • 11. 11 SEGMENTASI PASAR BDP X Segmentasi pasar menurut Philip Kotler dan Gary Amstrong adalah pembagian sebuah pasar menjadi beberapa kelompok pembeli yang berbeda. Segmentasi pasar dapat dimaksudkan sebagai pembagian pasar yang berbeda-beda (heterogen) menjadi kelompok-kelompok pasar yang homogen, di mana setiap kelompoknya bisa ditargetkan untuk memasarkan suatu produk sesuai dengan kebutuhan, keinginan, ataupun karakteristik pembeli yang ada di pasar tersebut. Ada beberapa syarat segmentasi yang efektif, yaitu: • Dapat diukur (measurable) Ukuran, daya beli, dan profil pasar harus dapat diukur dengan tingkat tertentu. • Dapat dijangkau (accessible) Segmen pasar dapat dijangkau dan dilayani secara efektif. • Cukup besar (substantial) Segmentasi pasar cukup besar atau cukup memberi laba yang dapat dilayani. Suatu segmen merupakan kelompok homogen yang cukup bernilai untuk dilayani oleh progam pemasaran yang sesuai. • Dapat dilaksanakan (actionable)Actionable berarti segmen tersebut dapat dijangkau atau dilayani dengan sumber daya yang dimiliki perusahaan. Tujuan Segmentasi Pasar :  Memudahkan dalam membedakan pasar  Strategi pemasaran lebih terarah  Pelayanan kepada Konsumen menjadi lebih Maksimal  Mengenal Kompetitor dengan Segmen yang Sama  Dapat menganalisis pasar  Dapat mendesain produk Jenis-jenis Segmentasi Pasar  Segmentasi Geografis  Segmentasi Demografis  Segmentasi Psikografis  Segmentasi Perilaku RANGKUMAN
  • 13. 13 SEGMENTASI PASAR BDP X BUTIR SOAL PILIHAN GANDA OLEH ABDUL KODIR Pilih jawaban yang dianggap paling tepat...!!! 1. Seperti kita ketahui dalam kehidupan sehari-hari bahwa konsumen terdiri berbagai kelompok karakter, keinginan, usia dan sebagainya. Pernyataan tersebut selaras dengan definisi segmentasi para ahli yang dikemukakan oleh.... A. Philip Khotler dan Gary Amstrong B. Philip Khotler C. Gary Amstrong D. Swastha dan Handoko E. Handoko 2. Suatu Segmen yang digarap harus merupakan Segmen pasar yang cukup besar dan menguntungkan. Hal ini agar tercapai perolehan keuntungan yang maksimal, dalam kondisi ini, syarat melakukan Segmentasi Pasar mencakup pada A. Measurability B. Accesibillity C. Substantiability D. Actionability E. Reasonability 3. Dengan melayani pasar yang sifatnya homogen, maka dalam merencanakan strategi pemasaran dapat terarah sesuai dengan sasarannya, lebih terarah dan lebih tajam pada satu segmentasi saja. Pernyataan tersebut termasuk pada manfaat.... A. Segmentasi B. Targeting C. Positioning D. Marketing mix E. Pemasaran masal 4. Jika seorang pemasar membagi daerah pemasarannya menurut daerah kabupaten/kota maka segmentasi yang digunakan adalah… A. Demografik B. Perilaku C. Geografik D. Tingkah laku E. Psikografik
  • 14. 14 SEGMENTASI PASAR BDP X 5. Perhatikan gambar disamping! Umumnya, fitkom merupakan vitamin yang diberikan untuk menambah berat badan. Di dalam vitamin ini terkandung nutrisi penting lainnya yang dibutuhkan oleh tubuh untuk menunjang pertumbuhan dan perkembangan anak-anak seperti DHA, EPA, dan AA. Dari gambar dan deskripsi produk disamping pada dasarnya perusahaan sedang melakukan segmentasi pasar berdasarkan.... A. Geografik B. Demografi C. Psikografi D. Sociocultural E. Tingkah laku 6. Tuan Andi mendirikan hotel bintang 5 untuk membidik konsumen kelas atas. Hal ini berarti dia telah membagi pasar menurut segmentasi .... A. Geografik B. Demografi C. Psikografik D. Tempat E. Usia 7. Perhatikan gambar dibawah ini : Sejak jaman dulu gula telah menjadi kebutuhan konsumen. Gula pasir telah menjadi produk generic dan kita jumpai produk ini tanpa memiliki nama merek. Gula sebagai pemanis minuman maupun makanan sangat disukai konsumen. Namun demikian, pentingnya hidup sehat disadari oleh konsumen. Banyak konsumen yang membatasi konsumsi makanan bergula dengan alasan takut kegemukan, takut diabetes dll. Pada gambar produk diatas, pada dasarnya perusahaan melakukan kegiatan Segmentasi Pasar berdasarkan… A. Geografis B. Demografis C. Psikografis D. Perilaku E. Sosial
  • 15. 15 SEGMENTASI PASAR BDP X 8. Tahapan ini dilakukan wawancara pada target segmen pasar untuk mendapatkan pemahaman terhadap sikap, motivasi, dan prilaku konsumen. Pernyataan tersebut dalam tahap prosedur melaksanakan segmentasi pasar termasuk pada tahap... A. Tahap surpay B. Tahap analisis C. Tahap pembentukan D. Tahap analisis dan surpay E. Tahap pembentukan dan analisis 9. Dalam mengidentifikasi segmentasi pasar perusahaan melakukan beberapa tahapan segmentasi, berikut tahapan prosedur yang tepat adalah... A. Tahap surpay, Tahap Analisis dan Tahap Pembentukan B. Tahap surpay, Tahap Pembentukan dan Tahap Analisis C. Tahap Analisis, Tahap pembentukan dan tahap surpay D. Tahap Analisis, tahap surpay dan tahap pembentukan E. Tahap pembenukan, tahap surpay dan tahap analisis 10.Berikut langkah-langkah proses segmentasi: 1. Menentukan batas pasar 2. Memutuskan variabel segmentasi yang akan digunakan 3. Mengumpulkan dan menganalisis data segmentasi 4. Mengembangkan profil tiap-tiap segmen 5. Mendidik segmen-segmen yang dilayani 6. Merancang rencana pemasaran Dari langkah-langkah proses segmentasi di atas yang benar adalah... a. 1,2,3,4,5,6 b. 1,2,3,4,6,5 c. 3,4,5,6,2,1 d. 3,2,1,4,5,6 e. 2,1,3,4,5,6
  • 16. 16 SEGMENTASI PASAR BDP X Puspitasari Devi,2018, Marketing Kelas X SMK, Penerbit: CV. Reziva Utama, Depok DAFTAR PUSTAKA