SlideShare a Scribd company logo
1 of 31
Loading.…..
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 1
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 2
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 3
* SMA STELLA DUCE 1*
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 4
* SMA STELLA DUCE 1*
Peta Konsep
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 5
Dampak Rev
Industri Terhadap
Indonesia
NegatifPositif
1. Mengenal Teknologi
Berbasis Mesin
2. Mengenal Paham
Liberalisme
1. Monopoli perdagangan
dan Tanam Paksa
2. Kebijakan Pintu Terbuka
3. Politik Etis
4. Eksploitasi SDA
5. Kemiskinan
* SMA STELLA DUCE 1*
Teknologi Mesin
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 6
Pabrik
• Pabrik Kelapa sawit
• Pabrik Kopi
• Pabrik Gula
Transportasi
• Kereta Api
* SMA STELLA DUCE 1*
Teknologi Mesin
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 7
Sugar factory of Jati
Arang
* SMA STELLA DUCE 1*
Transportasi
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 8
Ambarawa Locomotive
* SMA STELLA DUCE 1*
Liberalism
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 9
Liberalism, political doctrine
that takes protecting and
enhancing the freedom of the
individual to be the central
problem of politics.
Liberalisme atau Liberal adalah sebuah
ideologi, pandangan filsafat, dan tradisi
politik yang didasarkan pada pemahaman
bahwa kebebasan dan persamaan hak
adalah nilai politik yang utama
* SMA STELLA DUCE 1*
Liberlism
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 10
* SMA STELLA DUCE 1*
Liberalism
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 11
* SMA STELLA DUCE 1*
Liberalism
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 12
Economic freedom
Pengakuan milik pribadi
Membatasi campur tangan
negara dan kebebasan pihak
swasta (kapitalisme)
Political freedom
Pemilihan Umum yang
bebas dan adil
* SMA STELLA DUCE 1*
Liberalism
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 13
John Locke
Mengajukan konstitusi
yang menjunjung tinggi
hak asasi manusia,
seperti hak atas
kebebasan, hak hidup,
hak untuk memilih, dan
hak untuk memiliki
sesuatu
Montesquieu
Negara ideal adaah
negara yang
memisahkan antara
kekuasaan, eksekutif,
legislatif, dan yudikatif
(trias politika)
Voltaire
Agar tidak
melaksanakan peraturan
raja yang tidak masuk
akal
Jacques Rousseau
Mengemukan tentang
kontrak sosial, yang
mengatakan bahwa
seiap manusia memiliki
kesamaan derajat, dan
ia manganjurkan sistem
pemerintahan
demokrasi atau
kedaulatan rakyat
* SMA STELLA DUCE 1*
Monopoli Perdagangan
dan Tanam Paksa
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 14
* SMA STELLA DUCE 1*
Monopoli Perdagangan
dan Tanam Paksa
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 15
* SMA STELLA DUCE 1*
Monopoli Perdagangan
dan Tanam Paksa
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 16
* SMA STELLA DUCE 1*
Monopoli Perdagangan
dan Tanam Paksa
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 17
Pelayaran Hongi atau Ekspedisi Hongi atau
Hongitochten adalah suatu bentuk pelayaran
yang dilakukan oleh pemerintahan jaman VOC
Belanda yang bertujuan menjaga
keberlangsungan monopoli rempah-rempah
termasuk Hak Ekstirpasi yaitu hak memusnahkan
pohon Pala atau Cengkeh, demi mengekalkan
monopoli Rempah-Rempah di Kepulauan Maluku
dan sekitarnya
* SMA STELLA DUCE 1*
Kebijakan Pintu
Terbuka
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 18
Revolusi
Industri
Paham
liberalisme
Parlemen
Belanda
Kebijakan
Belanda di
Indonesia
Kebijakan
Pintu Terbuka
* SMA STELLA DUCE 1*
Kebijakan Pintu
Terbuka
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 19
Membuka ruang seluas-
luasnya untuk pihak swasta
untuk melakukan kegiatan
ekonomi
1850 kaum liberal di
Belanda memangkan
pemilu
Belanda bernuansa
Liberal
Dikeluarkan Politik
Pintu Terbuka
* SMA STELLA DUCE 1*
Landasan Politik
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 20
UU AGRARIA
• UU Agraria 1970 bertujuan melindungi hak milik petani atas tanahnya
• Memberi peluang pada pemodal asing untuk untuk menyewa tanah dan
membuka kesempatan kerja bagi penduduk Indonesia
• Gubernur jendral tidak diperbolehkan menjual tanah pemerintah
• Tanah dapat disewakan paling lambat 75 tahun
• Hanya orang Indonesia yang boleh memiliki tanah, orang asing hanya boleh
menyewa
* SMA STELLA DUCE 1*
Landasan Politik
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 21
UU Gula
• Undang-undang Gula (bahasa Belanda: Suikerwet) yang disahkan pada tahun
1870 mengatur penghapusan kewajiban budidaya tebu kepada petani secara
bertahap di Hindia Belanda. Pada tahun 1891, proses itu berjalan sempurna.
• Melalui UU Gula, perusahaan-perusahaan swasta Eropa mulai berinvestasi di
Hindia Belanda di bidang perkebunan. Gula mentah yang diekstrak dari tebu oleh
pabrik-pabrik gula dikirim ke Belanda untuk dipasarkan. Akibat praktik ini, Hindia
Belanda, khususnya Jawa, tetap terkungkung kemiskinan, sementara ekonomi
Belanda berkembang
* SMA STELLA DUCE 1*
Politik Etis
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 22
Belanda berkewajiban secara moral menyejahterakan Bangsa Indonesia
Lahir Politik Etis (Trias van Deventer)
1. Membangun dan memperbaiki pengairan-pengairan dan bendungan untuk
keperluan pertanian (irigasi)
2. Mengajak rakyat bertramigrasi sehingga terjadi pemerataan penduduk (migrasi)
3. Menyelenggarakan pendidikan dengan memperluas bidang pengajaran dan
pendidikan (edukasi)
* SMA STELLA DUCE 1*
Eksploitasi SDA
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 23
* SMA STELLA DUCE 1*
Eksploitasi SDA
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 24
• 1850 dibentuk Dients van het Mijnwezen tahun 1922 berganti nama menjadi
Dienst van den Mijnbouw yang bertugas untuk penyelidikan geologi dan sumber
daya mineral
• 1928 Dienst van den Mijnbouw membangun gedung di Rembrandt Straar,
Bandung (Geologish Museum) dirancang oleh Ir. Menalda dan diresmikan pada 16
Mei 1929
* SMA STELLA DUCE 1*
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 25
* SMA STELLA DUCE 1*
Batu Bara
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 26
• 1867 Menemukan Batu Bara di
Sumatera Barat
• 1889 pertambangan dilakukan
• Membangun pelabuhan Emma Haven
Ribuan pekerja didatangkan dari Jawa
(kuli rantai) para narapidana dengan
kaki dirantai untuk membangun rel
kereta api dan kemudian menjadi
buruh tambang
* SMA STELLA DUCE 1*
Minyak Bumi
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 27
• 1817 Jans Reerink mencari minyak bumi
• 1883 Aeilko Jans Zijker melakukan
eksploitasi minyak bumi dengan
membentuk badan usaha komersial
dengan konsensi Telaga Said oleh Sultan
Langkat, Sumatera Utara
• 16 Juni 1890 didirikan perusahaan minyak
yaitu Royal Dutch Petroleum Company
* SMA STELLA DUCE 1*
Batu Bara
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 28
• 1851 vincent gildemeester Baron
van Tuyll dan John francis
Loudon menemukan bijih besi di
Beliting
• 29 Oktober 1860 didirikan badan
usaha NV Billiton Maatschappij
di Het Groot Keizerhof Hotel di
Hegue Belanda
• 12 tahun kemudia NV Billiton
mendapat hak melakukan
penambangan timah di Belitung
• 1928 membangun pabrik
peleburan timah di Belanda
* SMA STELLA DUCE 1*
Kemiskinan
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 29
* SMA STELLA DUCE 1*
1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 30
13/01/2018 9:02

More Related Content

Similar to Pengaruh rev industri terhadap indonesia

Kekuasaan Bangsa Belanda di Indonesia
Kekuasaan Bangsa Belanda di IndonesiaKekuasaan Bangsa Belanda di Indonesia
Kekuasaan Bangsa Belanda di IndonesiaNovia Tri Handayani S
 
Kebijakan pemerintah kolonial inggris dan pelaksanaan tanam paksa :)
Kebijakan pemerintah kolonial inggris dan pelaksanaan tanam paksa :)Kebijakan pemerintah kolonial inggris dan pelaksanaan tanam paksa :)
Kebijakan pemerintah kolonial inggris dan pelaksanaan tanam paksa :)RezhaMiftahulHuda
 
PENGUSAIAN EKONOMI DI INDONESIA.pptx
PENGUSAIAN EKONOMI DI INDONESIA.pptxPENGUSAIAN EKONOMI DI INDONESIA.pptx
PENGUSAIAN EKONOMI DI INDONESIA.pptxJasonTong45
 
Bab 5 proses kolonoalisme barat di indonesia
Bab 5 proses kolonoalisme barat di indonesiaBab 5 proses kolonoalisme barat di indonesia
Bab 5 proses kolonoalisme barat di indonesiaRiinii Riinii
 
sejarah perekonomian indonesia
sejarah perekonomian indonesiasejarah perekonomian indonesia
sejarah perekonomian indonesiaachmadseno15
 
Sejarah Pemerintahan Raffles dan Tanam Paksa
Sejarah Pemerintahan Raffles dan Tanam PaksaSejarah Pemerintahan Raffles dan Tanam Paksa
Sejarah Pemerintahan Raffles dan Tanam Paksacheldytois
 
Sejarah perekonomian indonesia
Sejarah perekonomian indonesiaSejarah perekonomian indonesia
Sejarah perekonomian indonesiaAhmad Muhyi
 
Perkembangankolonialismedanimperialismebarat
PerkembangankolonialismedanimperialismebaratPerkembangankolonialismedanimperialismebarat
Perkembangankolonialismedanimperialismebaratseptiputri
 
Pertambangan Kesultanan Kutai Pada Masa Pemerintahan Hindia Belanda
Pertambangan Kesultanan Kutai Pada Masa Pemerintahan Hindia BelandaPertambangan Kesultanan Kutai Pada Masa Pemerintahan Hindia Belanda
Pertambangan Kesultanan Kutai Pada Masa Pemerintahan Hindia BelandaFitri Nurullita
 
bab_i__penjajahan_bangsa_belanda_dan_bangsa_inggris.pptx
bab_i__penjajahan_bangsa_belanda_dan_bangsa_inggris.pptxbab_i__penjajahan_bangsa_belanda_dan_bangsa_inggris.pptx
bab_i__penjajahan_bangsa_belanda_dan_bangsa_inggris.pptxarnoldjansen10
 
Kondisi Masyarakat Indonesia pada Masa Penjajahan.
Kondisi Masyarakat Indonesia pada Masa Penjajahan.Kondisi Masyarakat Indonesia pada Masa Penjajahan.
Kondisi Masyarakat Indonesia pada Masa Penjajahan.dinailmikamila
 
Kolonialisme dan imperialisme barat Kls 8
Kolonialisme dan imperialisme barat Kls 8Kolonialisme dan imperialisme barat Kls 8
Kolonialisme dan imperialisme barat Kls 8Holywood
 
PPT PANCASILA ANDRE ERLANGGA.pptx
PPT PANCASILA ANDRE ERLANGGA.pptxPPT PANCASILA ANDRE ERLANGGA.pptx
PPT PANCASILA ANDRE ERLANGGA.pptxAndreErlangga5
 
Perkembangan Kolonialisme & Imperialisme Barat, Serta Pengaruh Yang Ditimbulk...
Perkembangan Kolonialisme & Imperialisme Barat, Serta Pengaruh Yang Ditimbulk...Perkembangan Kolonialisme & Imperialisme Barat, Serta Pengaruh Yang Ditimbulk...
Perkembangan Kolonialisme & Imperialisme Barat, Serta Pengaruh Yang Ditimbulk...Ika
 
ppt tanam paksa dan pelajaran sejarah lainnya
ppt tanam paksa dan pelajaran sejarah lainnyappt tanam paksa dan pelajaran sejarah lainnya
ppt tanam paksa dan pelajaran sejarah lainnyavita422997
 

Similar to Pengaruh rev industri terhadap indonesia (20)

SEMESTER 1.pptx
SEMESTER 1.pptxSEMESTER 1.pptx
SEMESTER 1.pptx
 
Kekuasaan Bangsa Belanda di Indonesia
Kekuasaan Bangsa Belanda di IndonesiaKekuasaan Bangsa Belanda di Indonesia
Kekuasaan Bangsa Belanda di Indonesia
 
Kebijakan pemerintah kolonial inggris dan pelaksanaan tanam paksa :)
Kebijakan pemerintah kolonial inggris dan pelaksanaan tanam paksa :)Kebijakan pemerintah kolonial inggris dan pelaksanaan tanam paksa :)
Kebijakan pemerintah kolonial inggris dan pelaksanaan tanam paksa :)
 
PENGUSAIAN EKONOMI DI INDONESIA.pptx
PENGUSAIAN EKONOMI DI INDONESIA.pptxPENGUSAIAN EKONOMI DI INDONESIA.pptx
PENGUSAIAN EKONOMI DI INDONESIA.pptx
 
Bab 5 proses kolonoalisme barat di indonesia
Bab 5 proses kolonoalisme barat di indonesiaBab 5 proses kolonoalisme barat di indonesia
Bab 5 proses kolonoalisme barat di indonesia
 
sejarah perekonomian indonesia
sejarah perekonomian indonesiasejarah perekonomian indonesia
sejarah perekonomian indonesia
 
Sejarah Pemerintahan Raffles dan Tanam Paksa
Sejarah Pemerintahan Raffles dan Tanam PaksaSejarah Pemerintahan Raffles dan Tanam Paksa
Sejarah Pemerintahan Raffles dan Tanam Paksa
 
Sejarah perekonomian indonesia
Sejarah perekonomian indonesiaSejarah perekonomian indonesia
Sejarah perekonomian indonesia
 
Perkembangankolonialismedanimperialismebarat
PerkembangankolonialismedanimperialismebaratPerkembangankolonialismedanimperialismebarat
Perkembangankolonialismedanimperialismebarat
 
Pertambangan Kesultanan Kutai Pada Masa Pemerintahan Hindia Belanda
Pertambangan Kesultanan Kutai Pada Masa Pemerintahan Hindia BelandaPertambangan Kesultanan Kutai Pada Masa Pemerintahan Hindia Belanda
Pertambangan Kesultanan Kutai Pada Masa Pemerintahan Hindia Belanda
 
Masa kebangkitan nasional
Masa kebangkitan nasionalMasa kebangkitan nasional
Masa kebangkitan nasional
 
bab_i__penjajahan_bangsa_belanda_dan_bangsa_inggris.pptx
bab_i__penjajahan_bangsa_belanda_dan_bangsa_inggris.pptxbab_i__penjajahan_bangsa_belanda_dan_bangsa_inggris.pptx
bab_i__penjajahan_bangsa_belanda_dan_bangsa_inggris.pptx
 
Kondisi Masyarakat Indonesia pada Masa Penjajahan.
Kondisi Masyarakat Indonesia pada Masa Penjajahan.Kondisi Masyarakat Indonesia pada Masa Penjajahan.
Kondisi Masyarakat Indonesia pada Masa Penjajahan.
 
Kolonialisme dan imperialisme barat Kls 8
Kolonialisme dan imperialisme barat Kls 8Kolonialisme dan imperialisme barat Kls 8
Kolonialisme dan imperialisme barat Kls 8
 
Pasar modal
Pasar modalPasar modal
Pasar modal
 
Masa deandleas.ppt
Masa deandleas.pptMasa deandleas.ppt
Masa deandleas.ppt
 
PPT PANCASILA ANDRE ERLANGGA.pptx
PPT PANCASILA ANDRE ERLANGGA.pptxPPT PANCASILA ANDRE ERLANGGA.pptx
PPT PANCASILA ANDRE ERLANGGA.pptx
 
Perkembangan Kolonialisme & Imperialisme Barat, Serta Pengaruh Yang Ditimbulk...
Perkembangan Kolonialisme & Imperialisme Barat, Serta Pengaruh Yang Ditimbulk...Perkembangan Kolonialisme & Imperialisme Barat, Serta Pengaruh Yang Ditimbulk...
Perkembangan Kolonialisme & Imperialisme Barat, Serta Pengaruh Yang Ditimbulk...
 
Indonesia pasca VOC
Indonesia pasca VOCIndonesia pasca VOC
Indonesia pasca VOC
 
ppt tanam paksa dan pelajaran sejarah lainnya
ppt tanam paksa dan pelajaran sejarah lainnyappt tanam paksa dan pelajaran sejarah lainnya
ppt tanam paksa dan pelajaran sejarah lainnya
 

More from yanto paulinus

More from yanto paulinus (8)

Ppt bab 4revolusi industri
Ppt bab 4revolusi industriPpt bab 4revolusi industri
Ppt bab 4revolusi industri
 
Revolusi amerika, perancis dan rusia
Revolusi amerika, perancis dan rusiaRevolusi amerika, perancis dan rusia
Revolusi amerika, perancis dan rusia
 
Ppt etika protestan (4)
Ppt etika protestan (4)Ppt etika protestan (4)
Ppt etika protestan (4)
 
Ppt etika protestan (3)
Ppt etika protestan (3)Ppt etika protestan (3)
Ppt etika protestan (3)
 
Ppt etika protestan (2)
Ppt etika protestan (2)Ppt etika protestan (2)
Ppt etika protestan (2)
 
Ppt etika protestan (1)
Ppt etika protestan (1)Ppt etika protestan (1)
Ppt etika protestan (1)
 
Ppt bab iii
Ppt bab iiiPpt bab iii
Ppt bab iii
 
Bab 6 pd i
Bab 6 pd iBab 6 pd i
Bab 6 pd i
 

Recently uploaded

MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaafarmasipejatentimur
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidupfamela161
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)PUNGKYBUDIPANGESTU1
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...MetalinaSimanjuntak1
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptAgusRahmat39
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
 

Pengaruh rev industri terhadap indonesia

  • 2. 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 2
  • 3. 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 3
  • 4. * SMA STELLA DUCE 1* 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 4
  • 5. * SMA STELLA DUCE 1* Peta Konsep 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 5 Dampak Rev Industri Terhadap Indonesia NegatifPositif 1. Mengenal Teknologi Berbasis Mesin 2. Mengenal Paham Liberalisme 1. Monopoli perdagangan dan Tanam Paksa 2. Kebijakan Pintu Terbuka 3. Politik Etis 4. Eksploitasi SDA 5. Kemiskinan
  • 6. * SMA STELLA DUCE 1* Teknologi Mesin 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 6 Pabrik • Pabrik Kelapa sawit • Pabrik Kopi • Pabrik Gula Transportasi • Kereta Api
  • 7. * SMA STELLA DUCE 1* Teknologi Mesin 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 7 Sugar factory of Jati Arang
  • 8. * SMA STELLA DUCE 1* Transportasi 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 8 Ambarawa Locomotive
  • 9. * SMA STELLA DUCE 1* Liberalism 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 9 Liberalism, political doctrine that takes protecting and enhancing the freedom of the individual to be the central problem of politics. Liberalisme atau Liberal adalah sebuah ideologi, pandangan filsafat, dan tradisi politik yang didasarkan pada pemahaman bahwa kebebasan dan persamaan hak adalah nilai politik yang utama
  • 10. * SMA STELLA DUCE 1* Liberlism 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 10
  • 11. * SMA STELLA DUCE 1* Liberalism 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 11
  • 12. * SMA STELLA DUCE 1* Liberalism 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 12 Economic freedom Pengakuan milik pribadi Membatasi campur tangan negara dan kebebasan pihak swasta (kapitalisme) Political freedom Pemilihan Umum yang bebas dan adil
  • 13. * SMA STELLA DUCE 1* Liberalism 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 13 John Locke Mengajukan konstitusi yang menjunjung tinggi hak asasi manusia, seperti hak atas kebebasan, hak hidup, hak untuk memilih, dan hak untuk memiliki sesuatu Montesquieu Negara ideal adaah negara yang memisahkan antara kekuasaan, eksekutif, legislatif, dan yudikatif (trias politika) Voltaire Agar tidak melaksanakan peraturan raja yang tidak masuk akal Jacques Rousseau Mengemukan tentang kontrak sosial, yang mengatakan bahwa seiap manusia memiliki kesamaan derajat, dan ia manganjurkan sistem pemerintahan demokrasi atau kedaulatan rakyat
  • 14. * SMA STELLA DUCE 1* Monopoli Perdagangan dan Tanam Paksa 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 14
  • 15. * SMA STELLA DUCE 1* Monopoli Perdagangan dan Tanam Paksa 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 15
  • 16. * SMA STELLA DUCE 1* Monopoli Perdagangan dan Tanam Paksa 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 16
  • 17. * SMA STELLA DUCE 1* Monopoli Perdagangan dan Tanam Paksa 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 17 Pelayaran Hongi atau Ekspedisi Hongi atau Hongitochten adalah suatu bentuk pelayaran yang dilakukan oleh pemerintahan jaman VOC Belanda yang bertujuan menjaga keberlangsungan monopoli rempah-rempah termasuk Hak Ekstirpasi yaitu hak memusnahkan pohon Pala atau Cengkeh, demi mengekalkan monopoli Rempah-Rempah di Kepulauan Maluku dan sekitarnya
  • 18. * SMA STELLA DUCE 1* Kebijakan Pintu Terbuka 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 18 Revolusi Industri Paham liberalisme Parlemen Belanda Kebijakan Belanda di Indonesia Kebijakan Pintu Terbuka
  • 19. * SMA STELLA DUCE 1* Kebijakan Pintu Terbuka 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 19 Membuka ruang seluas- luasnya untuk pihak swasta untuk melakukan kegiatan ekonomi 1850 kaum liberal di Belanda memangkan pemilu Belanda bernuansa Liberal Dikeluarkan Politik Pintu Terbuka
  • 20. * SMA STELLA DUCE 1* Landasan Politik 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 20 UU AGRARIA • UU Agraria 1970 bertujuan melindungi hak milik petani atas tanahnya • Memberi peluang pada pemodal asing untuk untuk menyewa tanah dan membuka kesempatan kerja bagi penduduk Indonesia • Gubernur jendral tidak diperbolehkan menjual tanah pemerintah • Tanah dapat disewakan paling lambat 75 tahun • Hanya orang Indonesia yang boleh memiliki tanah, orang asing hanya boleh menyewa
  • 21. * SMA STELLA DUCE 1* Landasan Politik 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 21 UU Gula • Undang-undang Gula (bahasa Belanda: Suikerwet) yang disahkan pada tahun 1870 mengatur penghapusan kewajiban budidaya tebu kepada petani secara bertahap di Hindia Belanda. Pada tahun 1891, proses itu berjalan sempurna. • Melalui UU Gula, perusahaan-perusahaan swasta Eropa mulai berinvestasi di Hindia Belanda di bidang perkebunan. Gula mentah yang diekstrak dari tebu oleh pabrik-pabrik gula dikirim ke Belanda untuk dipasarkan. Akibat praktik ini, Hindia Belanda, khususnya Jawa, tetap terkungkung kemiskinan, sementara ekonomi Belanda berkembang
  • 22. * SMA STELLA DUCE 1* Politik Etis 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 22 Belanda berkewajiban secara moral menyejahterakan Bangsa Indonesia Lahir Politik Etis (Trias van Deventer) 1. Membangun dan memperbaiki pengairan-pengairan dan bendungan untuk keperluan pertanian (irigasi) 2. Mengajak rakyat bertramigrasi sehingga terjadi pemerataan penduduk (migrasi) 3. Menyelenggarakan pendidikan dengan memperluas bidang pengajaran dan pendidikan (edukasi)
  • 23. * SMA STELLA DUCE 1* Eksploitasi SDA 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 23
  • 24. * SMA STELLA DUCE 1* Eksploitasi SDA 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 24 • 1850 dibentuk Dients van het Mijnwezen tahun 1922 berganti nama menjadi Dienst van den Mijnbouw yang bertugas untuk penyelidikan geologi dan sumber daya mineral • 1928 Dienst van den Mijnbouw membangun gedung di Rembrandt Straar, Bandung (Geologish Museum) dirancang oleh Ir. Menalda dan diresmikan pada 16 Mei 1929
  • 25. * SMA STELLA DUCE 1* 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 25
  • 26. * SMA STELLA DUCE 1* Batu Bara 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 26 • 1867 Menemukan Batu Bara di Sumatera Barat • 1889 pertambangan dilakukan • Membangun pelabuhan Emma Haven Ribuan pekerja didatangkan dari Jawa (kuli rantai) para narapidana dengan kaki dirantai untuk membangun rel kereta api dan kemudian menjadi buruh tambang
  • 27. * SMA STELLA DUCE 1* Minyak Bumi 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 27 • 1817 Jans Reerink mencari minyak bumi • 1883 Aeilko Jans Zijker melakukan eksploitasi minyak bumi dengan membentuk badan usaha komersial dengan konsensi Telaga Said oleh Sultan Langkat, Sumatera Utara • 16 Juni 1890 didirikan perusahaan minyak yaitu Royal Dutch Petroleum Company
  • 28. * SMA STELLA DUCE 1* Batu Bara 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 28 • 1851 vincent gildemeester Baron van Tuyll dan John francis Loudon menemukan bijih besi di Beliting • 29 Oktober 1860 didirikan badan usaha NV Billiton Maatschappij di Het Groot Keizerhof Hotel di Hegue Belanda • 12 tahun kemudia NV Billiton mendapat hak melakukan penambangan timah di Belitung • 1928 membangun pabrik peleburan timah di Belanda
  • 29. * SMA STELLA DUCE 1* Kemiskinan 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 29
  • 30. * SMA STELLA DUCE 1* 1/13/2018 Sejarah Minat Kelas XI IPS 30