SlideShare a Scribd company logo
SEJARAH PENULISAN AL-HADIST
PERIODE KEDUA
Prodi Ilmu Hadist
Kelompok IV
FENOMENA WAHAM PADA MASA SAHABAT
Sahabat dan Fenomena Waham
Klarifikasi Khulafa’ al-Rasyidin
Sikap Sahabat terhadap Dokumentasi Tertulis
Hadits
Sejumlah sumber menyebutkan bahwa sikap sahabat
terbagi menjadi dua kelompok ketika dihadapkan pada
persoalan penulisan hadits.Sebagian sahabat meman
dikabarkan tidak menyetujui penulisan hadits,namun
sebagian lagi justru membolehkanya.Ibn al-shalah dan
Ibnu Katsir menyebutkan bahwa kelompok sahabat yang
tidak menyetujui penulisan Hadits adalah ‘umar ibn al-
khattab,ibnu mas’ud,zaid bin Tsabit,Abu Musa al-
Asy’ari,Abu sa’id al-khudriy,dan lainya.Sedangkan
kelompok sahabat yang membolehkan penulisan Hadits
adalah ‘Aliy ibn Abi Thalib,al-Hasan ibn ‘Aliy,Anas ibn
Malik,dan lainya.
Dokumen-dokumen tetulis
hadits dari generasi sahabat
Al-shahifat al-shadiqah
Sahifah ini ditulis oleh ‘Abdulloh ibn ‘Amr(w.63H).
Ia bernama lengkap Abu Muhammad ‘Abdulloh
ibn ‘Amr ibn al-ash ibn Wa’il ibn Hasyim Ibn Su’aid
ibn Sa’ad ibn Sahm ibn ‘Amr ibn Hushaish ibn Ka’ab
ibn Lu’ayy ibn Ghalib al-Qurasyiy al-sahmiy.
Tokoh yang dilahirkan pada tahun 27 SH ini,
termasuk salah seorang sahabat Nabi SAW.
Yang dikenal alim dan ahli ibadah.
Dikabarkan ia masuk Islam lebih awal dibanding
bapaknya,dan hijrah ke Madina setelah tahun ketujuh,
serta mengikuti banyak peperangan
Shahifat ‘Aliy ibn Abi Thalib dan
al-Shahifat al-Jami’ah
Aliy ibn Abi Thalib(w.40 H) adalah orang yang
pertama kali masuk Islam dari kalangan pemuda.
Nama lengkapnya adalah Abu al-Hasan ‘Aliy ibn
Thalib ‘Abdi manaf ibn Abd al-muthalib ibn Hasyim
ibn ‘Abdi Manaf al-Qurasyiy al-Hasyimiy.
Ia dikenal sebagai seorang sahabat yang berilmu tinggi
dan sholeh ’Aliy termasuk sekretaris Nabi SAW.
yang sangat di andalkan.
Perhatianya terhadap hadits sangat besar.
Dia adalah seorang sahabat yang sangat menyetujui
penulisan hadits.
Shahifat Hasan ibn ‘Aliy
Hasan ibn ‘Aliy(w.50 H) termasuk salah seorang cucu
kesayangan Rasululloh saw.suatu ketika Nabi saw.
Memberitahukan bahwa ia-bersama Husain-merupakan
pemimpin pemuda penghuni syurga.Nama lengkapnya adalah
al-Hasan ibn ‘Aliy ibn Abi Thalib ibn ‘Abd al-Muththalib
ibn Hasyim ibn abdi Manaf.Ia dilahirkan pada III Hijriyah.
Sebagaimana bapaknya,ia mempunyai perhatian besar
terhadap hadits. Hasan pernah berpesan kepada orang-orang
yang tidak kuat hafalanya agar mencatat hadits. Muhammad
ibn ‘aban meriwayatkan bahwa Hasan ibn ‘Aliy berkata
kepada anak-anak dan kemenakan-kemenakanya,”Belajarlah
kalian selagi masih muda,dan nanti kalian akan menjadi
pemimpin. Bagi yang tidak kuat hafalanya hendaklah
mau mencatat.
Shahifat Jabir ibn ‘Abdillah
Jabir ibn ‘Abdillah(w.78 H) termasuk salah
seorang sahabat Nabi SAW.Nama lengkapnya
adalah Abu ‘Abdillah Jabir ibn ‘Abdillah ibn ‘Amr
ibn Haram ibn Tsa’labah ibn Haram ibn Ka’ab ibn
Ghanm ibn Ka’ab ibn salamah al-Anshariy al-
Khazrajiy al-salamiy al-madaniy.Ia termasuk
sahabat yang ikut serta dalam Bai’at al-
Ridlwan,menyaksikan peristiwa Aqabah II,serta
ikut berperang bersama Rasululoh saw.sebanyak
16 kali.Ia adalah Imam besar,mujtahid dan mufti
dimadinah pada masanya
Nuskhat Samurah ibn Jundub
Samurah ibn Jundub(w.58 H) termasuk salah
seorang ulama dari generasi sahabat. Ia bernama
lengkap Samurah ibn Jundub ibn Hilal al-
Fazariy.Ada laporan bahwa dia memiliki beberapa
hadits.Sejumlah orang telah meriwayatkan hadits
darinya,diantaranya adalah Sulaiman,Abu
Qilabah,’Abdulloh ibn Buraidah,Abu Raja’ al-
Utharidiy,Abu Nadlrah al-‘Abdiy, al-Hasan al-
Basyriy,dan ibn Sirin.Iapun dilaporkan telah
menghimpun hadits-hadits Nabi SAW.
Kitab dan Mushaf Fatimah al-Zahra’
Fatimah al-Zahra(w.11 H) adalah putri Rasululloh saw.
Dan istri dari ‘Aliy ibn Abi Thalib. Ia dilaporkan
memiliki shohifah atau kitab yang berisi wasiatnya
sendiri. Dalam wasiat itu tercantum hadis- hadis nabi.
Al-Qasim ibn al-fadl mengatakan bahwa ia telah
diberitahu oleh Muhammad ibn Aliy yang
mengungkapkan, “Saya menyalin wasiat fatimah dan
saya kirimkan kepada umar ibn ‘Abd al-aziz. Dalam
wasiat itu terdapat keterangan tentang kelambu yang
orang-orang menyangka bahwa ia dibikin oleh
Fathimah, yaitu kelambu yang pernah dilihat oleh
Nabi saw. Kemudian beliau kembali, tidak mau masuk
kerumah.
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

Study hadits kel.2
Study hadits kel.2Study hadits kel.2
Study hadits kel.2
Yunus Muzakki
 
ppt Rasm usmani
ppt Rasm usmanippt Rasm usmani
ppt Rasm usmani
fianawulanndari
 
Makalah bersama
Makalah bersamaMakalah bersama
Makalah bersama
Supriyadi Al-bajuri
 
Power Point 'Ulumul Qur'an
Power Point 'Ulumul Qur'anPower Point 'Ulumul Qur'an
Power Point 'Ulumul Qur'an
MythaChan
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Sejarah pemeliharaan al qur’an
Sejarah pemeliharaan al qur’anSejarah pemeliharaan al qur’an
Sejarah pemeliharaan al qur’an
swirawan
 
Metode pendokumentasian al quran
Metode pendokumentasian al quranMetode pendokumentasian al quran
Metode pendokumentasian al quranAzham Abd Razak
 
Konsep, Hukum, dan Dalil Membaca al qur’an di kuburan
Konsep, Hukum, dan Dalil Membaca al qur’an di kuburanKonsep, Hukum, dan Dalil Membaca al qur’an di kuburan
Konsep, Hukum, dan Dalil Membaca al qur’an di kuburan
Moh Hari Rusli
 
Membaca al qur’an di kuburan
Membaca al qur’an di kuburanMembaca al qur’an di kuburan
Membaca al qur’an di kuburan
Visnu Candra
 
Musnad imam hambali
Musnad imam hambaliMusnad imam hambali
Musnad imam hambali
uyab artsa
 
Konsep dan Dalil Hadiah pahala al qur’an
Konsep dan Dalil Hadiah pahala al qur’anKonsep dan Dalil Hadiah pahala al qur’an
Konsep dan Dalil Hadiah pahala al qur’an
Moh Hari Rusli
 
Mazhab
MazhabMazhab
Mazhab
m10ehebat
 
Reverensi pengertian rasmil quran
Reverensi pengertian rasmil quranReverensi pengertian rasmil quran
Reverensi pengertian rasmil quran
HaubibBro
 
Imam Syafie dan Imam Hanbali
Imam Syafie dan Imam HanbaliImam Syafie dan Imam Hanbali
Imam Syafie dan Imam Hanbali
NATASHYA AYUNIE
 
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyahIlmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
NurWahid25
 
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyahIlmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
NurWahid25
 
Polemik seputar shalat tasbih
Polemik seputar shalat tasbihPolemik seputar shalat tasbih
Polemik seputar shalat tasbih
Muhsin Hariyanto
 

What's hot (19)

Study hadits kel.2
Study hadits kel.2Study hadits kel.2
Study hadits kel.2
 
Imam abu daud
Imam abu daudImam abu daud
Imam abu daud
 
ppt Rasm usmani
ppt Rasm usmanippt Rasm usmani
ppt Rasm usmani
 
Makalah bersama
Makalah bersamaMakalah bersama
Makalah bersama
 
Power Point 'Ulumul Qur'an
Power Point 'Ulumul Qur'anPower Point 'Ulumul Qur'an
Power Point 'Ulumul Qur'an
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
 
Sejarah pemeliharaan al qur’an
Sejarah pemeliharaan al qur’anSejarah pemeliharaan al qur’an
Sejarah pemeliharaan al qur’an
 
Rasm al-ur'an
Rasm al-ur'anRasm al-ur'an
Rasm al-ur'an
 
Metode pendokumentasian al quran
Metode pendokumentasian al quranMetode pendokumentasian al quran
Metode pendokumentasian al quran
 
Konsep, Hukum, dan Dalil Membaca al qur’an di kuburan
Konsep, Hukum, dan Dalil Membaca al qur’an di kuburanKonsep, Hukum, dan Dalil Membaca al qur’an di kuburan
Konsep, Hukum, dan Dalil Membaca al qur’an di kuburan
 
Membaca al qur’an di kuburan
Membaca al qur’an di kuburanMembaca al qur’an di kuburan
Membaca al qur’an di kuburan
 
Musnad imam hambali
Musnad imam hambaliMusnad imam hambali
Musnad imam hambali
 
Konsep dan Dalil Hadiah pahala al qur’an
Konsep dan Dalil Hadiah pahala al qur’anKonsep dan Dalil Hadiah pahala al qur’an
Konsep dan Dalil Hadiah pahala al qur’an
 
Mazhab
MazhabMazhab
Mazhab
 
Reverensi pengertian rasmil quran
Reverensi pengertian rasmil quranReverensi pengertian rasmil quran
Reverensi pengertian rasmil quran
 
Imam Syafie dan Imam Hanbali
Imam Syafie dan Imam HanbaliImam Syafie dan Imam Hanbali
Imam Syafie dan Imam Hanbali
 
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyahIlmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
 
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyahIlmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
 
Polemik seputar shalat tasbih
Polemik seputar shalat tasbihPolemik seputar shalat tasbih
Polemik seputar shalat tasbih
 

Viewers also liked

Makalah kelompok iii kodifikasi periode ketiga prodi ih
Makalah kelompok iii kodifikasi periode ketiga prodi ihMakalah kelompok iii kodifikasi periode ketiga prodi ih
Makalah kelompok iii kodifikasi periode ketiga prodi ih
qoida malik
 
Studi Hukum Islam
Studi Hukum IslamStudi Hukum Islam
Studi Hukum Islam
Raja Aidil Angkat
 
PERKEMBANGAN HADITS
PERKEMBANGAN HADITSPERKEMBANGAN HADITS
PERKEMBANGAN HADITS
Azzahra Azzahra
 
Hadits Shahih, Hasan, Dlo'if
Hadits Shahih, Hasan, Dlo'ifHadits Shahih, Hasan, Dlo'if
Hadits Shahih, Hasan, Dlo'if
Azzahra Azzahra
 
Makalah Ilmu Hadits (Sejarah Pekembangan Hadits)
Makalah Ilmu Hadits (Sejarah Pekembangan Hadits)Makalah Ilmu Hadits (Sejarah Pekembangan Hadits)
Makalah Ilmu Hadits (Sejarah Pekembangan Hadits)
UIN Alaluddin Makassar
 
ISTILAH - ISTILAH DALAM ILMU HADITS
ISTILAH - ISTILAH DALAM ILMU HADITSISTILAH - ISTILAH DALAM ILMU HADITS
ISTILAH - ISTILAH DALAM ILMU HADITS
Azzahra Azzahra
 

Viewers also liked (6)

Makalah kelompok iii kodifikasi periode ketiga prodi ih
Makalah kelompok iii kodifikasi periode ketiga prodi ihMakalah kelompok iii kodifikasi periode ketiga prodi ih
Makalah kelompok iii kodifikasi periode ketiga prodi ih
 
Studi Hukum Islam
Studi Hukum IslamStudi Hukum Islam
Studi Hukum Islam
 
PERKEMBANGAN HADITS
PERKEMBANGAN HADITSPERKEMBANGAN HADITS
PERKEMBANGAN HADITS
 
Hadits Shahih, Hasan, Dlo'if
Hadits Shahih, Hasan, Dlo'ifHadits Shahih, Hasan, Dlo'if
Hadits Shahih, Hasan, Dlo'if
 
Makalah Ilmu Hadits (Sejarah Pekembangan Hadits)
Makalah Ilmu Hadits (Sejarah Pekembangan Hadits)Makalah Ilmu Hadits (Sejarah Pekembangan Hadits)
Makalah Ilmu Hadits (Sejarah Pekembangan Hadits)
 
ISTILAH - ISTILAH DALAM ILMU HADITS
ISTILAH - ISTILAH DALAM ILMU HADITSISTILAH - ISTILAH DALAM ILMU HADITS
ISTILAH - ISTILAH DALAM ILMU HADITS
 

Similar to PP IH1 sejarah penulisan hadis periode kedua

Ulum hadith
Ulum hadithUlum hadith
Ulum hadith
Muhd Rahim
 
Ilmu rijal al hadits
Ilmu rijal al haditsIlmu rijal al hadits
Ilmu rijal al hadits
Yudi Wahyudin
 
Ilmu rijal al hadits
Ilmu rijal al haditsIlmu rijal al hadits
Ilmu rijal al haditsYudi Wahyudin
 
Sejarah Perkembangan Hadis.pptx
Sejarah Perkembangan Hadis.pptxSejarah Perkembangan Hadis.pptx
Sejarah Perkembangan Hadis.pptx
AmanahTahfiz
 
Para Mufassirun dan Kitab Tafsir Terkenal
Para Mufassirun dan Kitab Tafsir TerkenalPara Mufassirun dan Kitab Tafsir Terkenal
Para Mufassirun dan Kitab Tafsir Terkenal
Ratih Aini
 
PROSES PERIWAYATAN HADIS MASA TABIIN.pdf
PROSES PERIWAYATAN HADIS MASA TABIIN.pdfPROSES PERIWAYATAN HADIS MASA TABIIN.pdf
PROSES PERIWAYATAN HADIS MASA TABIIN.pdf
MuhamadIhsan56
 
Biografi syu'bah bin al-Halaj
Biografi syu'bah bin al-HalajBiografi syu'bah bin al-Halaj
Biografi syu'bah bin al-Halaj
KiwSukrawCenel
 
Pend. Agama Islam Tingkatan 4 - Sirah: Imam Ahmad bin Hanbal Rahimahullah
Pend. Agama Islam Tingkatan 4 - Sirah: Imam Ahmad bin Hanbal RahimahullahPend. Agama Islam Tingkatan 4 - Sirah: Imam Ahmad bin Hanbal Rahimahullah
Pend. Agama Islam Tingkatan 4 - Sirah: Imam Ahmad bin Hanbal Rahimahullah
Qhaiyum Shah
 
Pengantar metodologi tafsir thabari
Pengantar metodologi tafsir thabariPengantar metodologi tafsir thabari
Pengantar metodologi tafsir thabari
qyud2001
 
Biografi imam athba` tabi`in
Biografi imam athba` tabi`inBiografi imam athba` tabi`in
Biografi imam athba` tabi`in
Muhammad Idris
 
Biografi imam athba` tabi`in
Biografi imam athba` tabi`inBiografi imam athba` tabi`in
Biografi imam athba` tabi`in
Muhammad Idris
 
ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)
ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)
ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)
annisa berliana
 
Biografi para tabi`in
Biografi para tabi`inBiografi para tabi`in
Biografi para tabi`in
Muhammad Idris
 
02.pembukuan hadits
02.pembukuan hadits02.pembukuan hadits
02.pembukuan hadits
ufiurwati
 
KEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptx
KEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptxKEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptx
KEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptx
InezAuliana
 
Presentasi (1).pptx
Presentasi (1).pptxPresentasi (1).pptx
Presentasi (1).pptx
Joni172593
 
Mustolah hadis
Mustolah hadis Mustolah hadis
Mustolah hadis
long71
 
Biografi sahabat golongan al abadillah
Biografi sahabat golongan al abadillahBiografi sahabat golongan al abadillah
Biografi sahabat golongan al abadillah
Muhammad Idris
 
Ulasan Kitab Fiqh al-Sirah (Farhan Jamil).pptx
Ulasan Kitab Fiqh al-Sirah (Farhan Jamil).pptxUlasan Kitab Fiqh al-Sirah (Farhan Jamil).pptx
Ulasan Kitab Fiqh al-Sirah (Farhan Jamil).pptx
MuhdFarhanJamil
 

Similar to PP IH1 sejarah penulisan hadis periode kedua (20)

Ulum hadith
Ulum hadithUlum hadith
Ulum hadith
 
Ilmu rijal al hadits
Ilmu rijal al haditsIlmu rijal al hadits
Ilmu rijal al hadits
 
Ilmu rijal al hadits
Ilmu rijal al haditsIlmu rijal al hadits
Ilmu rijal al hadits
 
Sejarah Perkembangan Hadis.pptx
Sejarah Perkembangan Hadis.pptxSejarah Perkembangan Hadis.pptx
Sejarah Perkembangan Hadis.pptx
 
Para Mufassirun dan Kitab Tafsir Terkenal
Para Mufassirun dan Kitab Tafsir TerkenalPara Mufassirun dan Kitab Tafsir Terkenal
Para Mufassirun dan Kitab Tafsir Terkenal
 
PROSES PERIWAYATAN HADIS MASA TABIIN.pdf
PROSES PERIWAYATAN HADIS MASA TABIIN.pdfPROSES PERIWAYATAN HADIS MASA TABIIN.pdf
PROSES PERIWAYATAN HADIS MASA TABIIN.pdf
 
Biografi syu'bah bin al-Halaj
Biografi syu'bah bin al-HalajBiografi syu'bah bin al-Halaj
Biografi syu'bah bin al-Halaj
 
Pend. Agama Islam Tingkatan 4 - Sirah: Imam Ahmad bin Hanbal Rahimahullah
Pend. Agama Islam Tingkatan 4 - Sirah: Imam Ahmad bin Hanbal RahimahullahPend. Agama Islam Tingkatan 4 - Sirah: Imam Ahmad bin Hanbal Rahimahullah
Pend. Agama Islam Tingkatan 4 - Sirah: Imam Ahmad bin Hanbal Rahimahullah
 
Pengantar metodologi tafsir thabari
Pengantar metodologi tafsir thabariPengantar metodologi tafsir thabari
Pengantar metodologi tafsir thabari
 
Biografi imam athba` tabi`in
Biografi imam athba` tabi`inBiografi imam athba` tabi`in
Biografi imam athba` tabi`in
 
Biografi imam athba` tabi`in
Biografi imam athba` tabi`inBiografi imam athba` tabi`in
Biografi imam athba` tabi`in
 
ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)
ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)
ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)
 
Biografi para tabi`in
Biografi para tabi`inBiografi para tabi`in
Biografi para tabi`in
 
02.pembukuan hadits
02.pembukuan hadits02.pembukuan hadits
02.pembukuan hadits
 
KEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptx
KEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptxKEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptx
KEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptx
 
Presentasi (1).pptx
Presentasi (1).pptxPresentasi (1).pptx
Presentasi (1).pptx
 
Mustolah hadis
Mustolah hadis Mustolah hadis
Mustolah hadis
 
Biografi sahabat golongan al abadillah
Biografi sahabat golongan al abadillahBiografi sahabat golongan al abadillah
Biografi sahabat golongan al abadillah
 
Penyusunan sunnah
Penyusunan sunnahPenyusunan sunnah
Penyusunan sunnah
 
Ulasan Kitab Fiqh al-Sirah (Farhan Jamil).pptx
Ulasan Kitab Fiqh al-Sirah (Farhan Jamil).pptxUlasan Kitab Fiqh al-Sirah (Farhan Jamil).pptx
Ulasan Kitab Fiqh al-Sirah (Farhan Jamil).pptx
 

More from qoida malik

hadis pada masa Rasul
 hadis pada masa Rasul hadis pada masa Rasul
hadis pada masa Rasul
qoida malik
 
PP PSI 1D Pengertian muhkam dan mutasyabih
PP PSI 1D Pengertian muhkam dan mutasyabihPP PSI 1D Pengertian muhkam dan mutasyabih
PP PSI 1D Pengertian muhkam dan mutasyabih
qoida malik
 
PP PSI1ETafsir, taqwil dan terjemah 2
PP PSI1ETafsir, taqwil dan terjemah 2PP PSI1ETafsir, taqwil dan terjemah 2
PP PSI1ETafsir, taqwil dan terjemah 2
qoida malik
 
PP PSI1D Sejarah penulisan alquran
PP PSI1D Sejarah penulisan alquranPP PSI1D Sejarah penulisan alquran
PP PSI1D Sejarah penulisan alquran
qoida malik
 
Ppt PSI 1D makki dan madani
Ppt PSI 1D makki dan madaniPpt PSI 1D makki dan madani
Ppt PSI 1D makki dan madani
qoida malik
 
Ppt kondifikasi hadist
Ppt kondifikasi hadist Ppt kondifikasi hadist
Ppt kondifikasi hadist
qoida malik
 
perkembangan hadis pasca kodifisa
perkembangan hadis pasca kodifisaperkembangan hadis pasca kodifisa
perkembangan hadis pasca kodifisa
qoida malik
 
Asbab Nuzul PSI1E
Asbab Nuzul PSI1EAsbab Nuzul PSI1E
Asbab Nuzul PSI1E
qoida malik
 
Muhkam Mutasyabih
Muhkam MutasyabihMuhkam Mutasyabih
Muhkam Mutasyabih
qoida malik
 
perkembangan Studi al qur'an
perkembangan Studi al qur'an perkembangan Studi al qur'an
perkembangan Studi al qur'an
qoida malik
 
PP asba nuzul PSI1D
PP asba nuzul PSI1DPP asba nuzul PSI1D
PP asba nuzul PSI1D
qoida malik
 

More from qoida malik (11)

hadis pada masa Rasul
 hadis pada masa Rasul hadis pada masa Rasul
hadis pada masa Rasul
 
PP PSI 1D Pengertian muhkam dan mutasyabih
PP PSI 1D Pengertian muhkam dan mutasyabihPP PSI 1D Pengertian muhkam dan mutasyabih
PP PSI 1D Pengertian muhkam dan mutasyabih
 
PP PSI1ETafsir, taqwil dan terjemah 2
PP PSI1ETafsir, taqwil dan terjemah 2PP PSI1ETafsir, taqwil dan terjemah 2
PP PSI1ETafsir, taqwil dan terjemah 2
 
PP PSI1D Sejarah penulisan alquran
PP PSI1D Sejarah penulisan alquranPP PSI1D Sejarah penulisan alquran
PP PSI1D Sejarah penulisan alquran
 
Ppt PSI 1D makki dan madani
Ppt PSI 1D makki dan madaniPpt PSI 1D makki dan madani
Ppt PSI 1D makki dan madani
 
Ppt kondifikasi hadist
Ppt kondifikasi hadist Ppt kondifikasi hadist
Ppt kondifikasi hadist
 
perkembangan hadis pasca kodifisa
perkembangan hadis pasca kodifisaperkembangan hadis pasca kodifisa
perkembangan hadis pasca kodifisa
 
Asbab Nuzul PSI1E
Asbab Nuzul PSI1EAsbab Nuzul PSI1E
Asbab Nuzul PSI1E
 
Muhkam Mutasyabih
Muhkam MutasyabihMuhkam Mutasyabih
Muhkam Mutasyabih
 
perkembangan Studi al qur'an
perkembangan Studi al qur'an perkembangan Studi al qur'an
perkembangan Studi al qur'an
 
PP asba nuzul PSI1D
PP asba nuzul PSI1DPP asba nuzul PSI1D
PP asba nuzul PSI1D
 

Recently uploaded

IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
sriwulandari723
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
HERIHERI52
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
SDNBotoputih
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Thahir9
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
TriSutrisno48
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
OswaldusDiwaDoka
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
RosidaAini3
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
StevanusOkiRudySusan
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Thahir9
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
mad ros
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Sathya Risma
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
johan199969
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 

Recently uploaded (20)

IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 

PP IH1 sejarah penulisan hadis periode kedua

  • 1. SEJARAH PENULISAN AL-HADIST PERIODE KEDUA Prodi Ilmu Hadist Kelompok IV
  • 2. FENOMENA WAHAM PADA MASA SAHABAT Sahabat dan Fenomena Waham Klarifikasi Khulafa’ al-Rasyidin
  • 3.
  • 4. Sikap Sahabat terhadap Dokumentasi Tertulis Hadits Sejumlah sumber menyebutkan bahwa sikap sahabat terbagi menjadi dua kelompok ketika dihadapkan pada persoalan penulisan hadits.Sebagian sahabat meman dikabarkan tidak menyetujui penulisan hadits,namun sebagian lagi justru membolehkanya.Ibn al-shalah dan Ibnu Katsir menyebutkan bahwa kelompok sahabat yang tidak menyetujui penulisan Hadits adalah ‘umar ibn al- khattab,ibnu mas’ud,zaid bin Tsabit,Abu Musa al- Asy’ari,Abu sa’id al-khudriy,dan lainya.Sedangkan kelompok sahabat yang membolehkan penulisan Hadits adalah ‘Aliy ibn Abi Thalib,al-Hasan ibn ‘Aliy,Anas ibn Malik,dan lainya.
  • 6.
  • 7. Al-shahifat al-shadiqah Sahifah ini ditulis oleh ‘Abdulloh ibn ‘Amr(w.63H). Ia bernama lengkap Abu Muhammad ‘Abdulloh ibn ‘Amr ibn al-ash ibn Wa’il ibn Hasyim Ibn Su’aid ibn Sa’ad ibn Sahm ibn ‘Amr ibn Hushaish ibn Ka’ab ibn Lu’ayy ibn Ghalib al-Qurasyiy al-sahmiy. Tokoh yang dilahirkan pada tahun 27 SH ini, termasuk salah seorang sahabat Nabi SAW. Yang dikenal alim dan ahli ibadah. Dikabarkan ia masuk Islam lebih awal dibanding bapaknya,dan hijrah ke Madina setelah tahun ketujuh, serta mengikuti banyak peperangan
  • 8. Shahifat ‘Aliy ibn Abi Thalib dan al-Shahifat al-Jami’ah Aliy ibn Abi Thalib(w.40 H) adalah orang yang pertama kali masuk Islam dari kalangan pemuda. Nama lengkapnya adalah Abu al-Hasan ‘Aliy ibn Thalib ‘Abdi manaf ibn Abd al-muthalib ibn Hasyim ibn ‘Abdi Manaf al-Qurasyiy al-Hasyimiy. Ia dikenal sebagai seorang sahabat yang berilmu tinggi dan sholeh ’Aliy termasuk sekretaris Nabi SAW. yang sangat di andalkan. Perhatianya terhadap hadits sangat besar. Dia adalah seorang sahabat yang sangat menyetujui penulisan hadits.
  • 9. Shahifat Hasan ibn ‘Aliy Hasan ibn ‘Aliy(w.50 H) termasuk salah seorang cucu kesayangan Rasululloh saw.suatu ketika Nabi saw. Memberitahukan bahwa ia-bersama Husain-merupakan pemimpin pemuda penghuni syurga.Nama lengkapnya adalah al-Hasan ibn ‘Aliy ibn Abi Thalib ibn ‘Abd al-Muththalib ibn Hasyim ibn abdi Manaf.Ia dilahirkan pada III Hijriyah. Sebagaimana bapaknya,ia mempunyai perhatian besar terhadap hadits. Hasan pernah berpesan kepada orang-orang yang tidak kuat hafalanya agar mencatat hadits. Muhammad ibn ‘aban meriwayatkan bahwa Hasan ibn ‘Aliy berkata kepada anak-anak dan kemenakan-kemenakanya,”Belajarlah kalian selagi masih muda,dan nanti kalian akan menjadi pemimpin. Bagi yang tidak kuat hafalanya hendaklah mau mencatat.
  • 10. Shahifat Jabir ibn ‘Abdillah Jabir ibn ‘Abdillah(w.78 H) termasuk salah seorang sahabat Nabi SAW.Nama lengkapnya adalah Abu ‘Abdillah Jabir ibn ‘Abdillah ibn ‘Amr ibn Haram ibn Tsa’labah ibn Haram ibn Ka’ab ibn Ghanm ibn Ka’ab ibn salamah al-Anshariy al- Khazrajiy al-salamiy al-madaniy.Ia termasuk sahabat yang ikut serta dalam Bai’at al- Ridlwan,menyaksikan peristiwa Aqabah II,serta ikut berperang bersama Rasululoh saw.sebanyak 16 kali.Ia adalah Imam besar,mujtahid dan mufti dimadinah pada masanya
  • 11. Nuskhat Samurah ibn Jundub Samurah ibn Jundub(w.58 H) termasuk salah seorang ulama dari generasi sahabat. Ia bernama lengkap Samurah ibn Jundub ibn Hilal al- Fazariy.Ada laporan bahwa dia memiliki beberapa hadits.Sejumlah orang telah meriwayatkan hadits darinya,diantaranya adalah Sulaiman,Abu Qilabah,’Abdulloh ibn Buraidah,Abu Raja’ al- Utharidiy,Abu Nadlrah al-‘Abdiy, al-Hasan al- Basyriy,dan ibn Sirin.Iapun dilaporkan telah menghimpun hadits-hadits Nabi SAW.
  • 12. Kitab dan Mushaf Fatimah al-Zahra’ Fatimah al-Zahra(w.11 H) adalah putri Rasululloh saw. Dan istri dari ‘Aliy ibn Abi Thalib. Ia dilaporkan memiliki shohifah atau kitab yang berisi wasiatnya sendiri. Dalam wasiat itu tercantum hadis- hadis nabi. Al-Qasim ibn al-fadl mengatakan bahwa ia telah diberitahu oleh Muhammad ibn Aliy yang mengungkapkan, “Saya menyalin wasiat fatimah dan saya kirimkan kepada umar ibn ‘Abd al-aziz. Dalam wasiat itu terdapat keterangan tentang kelambu yang orang-orang menyangka bahwa ia dibikin oleh Fathimah, yaitu kelambu yang pernah dilihat oleh Nabi saw. Kemudian beliau kembali, tidak mau masuk kerumah.