SlideShare a Scribd company logo
PPT AQIDAH AKHLAK
Randyka Alfandy D.F / 31
XII MIPA 1
IMAM HANAFI
• Biografi lahir dan wafat
• Nu’man bin Tsabit bin Zuta bin Mahan at-Taymi (bahasa Arab: ‫بن‬ ‫النعمان‬
‫ثابت‬ )
, lebih dikenal dengan nama Abū Ḥanīfah, (bahasa Arab: ‫حنيفة‬ ‫(بو‬ )lahir
di Kufah, Irak pada 80 H / 699 M — meninggal di Baghdad, Irak, 148 H /
767 M) merupakan pendiri dari Madzhab Yurisprudensi Islam Hanafi.
• Biografi nasab
• Ayahnya bernama Tsabit, pedagang sutra yang masuk Islam masa
pemerintahan Khulafaur Rasyidin. Kakek Abu Hanifah, Zuthi, adalah
tawanan pasukan muslim saat menaklukan Irak. Setelah dibebaskan, Zuthi
mendapatkan hidayah dan masuk Islam.Semasa hidupnya, Zuthi menjalin
hubungan baik dengan Ali bin Abu Thalib, sahabat Nabi yang menetap di
Kufah. Hubungan baik ini kemudian diteruskan oleh anaknya, Tsabit.
Bahkan dikisahkan, Ali bin Abu Thalib mendoakan keturunan Tsabit agar
selalu diberkahi Allah SWT.Tidak lama kemudian, Abu Hanifah lahir. Dia
tumbuh seperti halnya anak kecil pada umumnya. Sejak kecil dia sudah
hafal al-Qur'an dan menghabiskan waktunya untuk terus-menerus
mengulangi hafalan agar tidak lupa. Pada bulan Ramadan, Abu Hanifah
bisa mengkhatamkan al-Qur'an berkali-kali berkat hafalannya.
• Biografi pendidikan
• Saat berusia 16 tahun, Abu Hanifah pergi dari Kufah menuju Mekah
untuk menunaikan ibadah haji dan berziarah ke kota Nabi shallallahu
‘alaihi wa sallam, Madinah al-Munawwaroh. Dalam perjalanan ini, ia
berguru kepada tokoh tabi’in, Atha bin Abi Rabah, yang merupakan
ulama terbaik di kota Mekah.Jumlah guru Imam Abu Hanifah adalah
sebanyak 4000 orang guru. Di antaranya 7 orang dari sahabat Nabi, 93
orang dari kalangan tabi’in, dan sisanya dari kalangan tabi’ at-tabi’in.
• Guru Imam Hanafi
• Guru-guru Imam Abu Hanifah: Al-Hafizh berkata. Dia meriwayatkan dari beberapa
orang di antaranya; Atha bin Abi Rabah, Ashim bin Abi An-Najwad. Alqamahbin
Martsad, Hammad bin Sulaiman. Al-Hakam bin Utaibah, Salamah bin Kuhail, Abu Ja’far
Muhamamd bin Ali, Ali bin Al-Aqmar. Ziyad bin Alaqah,Said bin Masruq Ats-Tsauri, Adi
bin Tsabit Al-Anshari. Athiyyah bin Said Al-Aufi, Abu Sufyan As-Sa’di. Abdul Karim Abi
Umayyah, Yahya bin Said Al-Anshari, Hisyam bin Urwah
• Murid Imam Hanafi
• Murid-murid Imam Abu Hanifah: Al-Hafizh berkata, Adapun yang meriwayatkan darinya
antara lain; Puteranya Hammad, Ibrahim bin Thahman, Hamzah binHubaib Az-Ziyat.
Zafr bin Al-Hudzail, Abu Yusuf Al-Qadhi, Abu Yahya Al-Hammani. Isa bin Yunus, Waki’,
Yazid bin Zurai’.
• Karyanya
• Kitab Al-Jaami’ush shaghir (himpunan kecil).
Kitab Al Jaami’ul Kabir (Himpunan Besar).
Kitab As-Sairu Al-shaghir (sejarah hidup kecil)
Ktab As-Sairul Kabiir (sejarah hidup besar).
Kitab Az-Ziyaadat.
IMAM MALIK
• Biografi lahir dan wafat
• Mālik ibn Anas bin Malik bin 'Āmr al-Asbahi atau Malik bin
Anas (lengkapnya: Malik bin Anas bin Malik bin `Amr, al-Imam, Abu `Abd Allah al-
Humyari al-Asbahi al-Madani), (Bahasa Arab: ‫أنس‬ ‫بن‬ ‫مالك‬
)
, lahir di (Madinah pada
tahun 711 M / 90H), dan meninggal pada tahun 795M / 174H). Ia adalah pakar
ilmu fikih dan hadis, serta pendiri Mazhab Maliki.
• Biografi nasab
• AyahMālik ibn Anas bin Malik bin 'Āmr al-Asbahi atau Malik bin
AnaAllahs (lengkapnya: Malik bin Anas bin Malik bin `Amr, al-Imam, Abu `Abd
Allah al-Humyari al-Asbahi al-Madani), (Bahasa Arab: ‫أنس‬ ‫بن‬ ‫مالك‬
)
, lahir di
(Madinah pada tahun 711 M / 90H), dan meninggal pada tahun 795M / 174H). Ia
adalah pakar ilmu fikih dan hadis, serta pendiri Mazhab Maliki.nya Anas, salah
satu periwayat hadis. Sedangkan kakeknya Malik bin Abi Amir, salah satu tokoh
ulama dari kalangan tabiin, orang Islam di masa awal yang mengalami zaman
bersama para Sahabat Nabi. Malik bin Abi Amir, banyak meriwayatkan hadis dari
tokoh-tokoh besar sahabat, seperti Sayyidina Umar, Sayyidina Usman bin Affan,
Thalhah bin Ubaidillah, Sayyidah 'Aisyah, Abu Hurairah, Hassan bin Tsabit dan
'Uqail bin Abi Thalib.Malik bin Abi Amir memiliki hubungan baik dengan Sayyidina
Usman bin Affan. Suatu ketika Sayyidina Usman pernah mengutus Malik bin Abi
Amir untuk menaklukkan Afrika hingga berhasil.
• Biografi pendidikan
• Imam Malik mengawali pelajarannya dengan menekuni ilmu riwayat
hadis, mempelajari fatwa para sahabat dan dengan inilah beliau
membangun madzhabnya. Imam Malik tidak Hanya berhenti sebatas itu,
beliau mengkaji setiap ilmu yang ada hubungannya dengan ilm syari’at.
Beliau memiliki firasat yang tajam dalam menilai orang dan mengukur
kekuatan ilmu fiqh mereka. Beliau penah berkata, “Ilmu itu adalah
agama maka lihatlah dari mana kalian mengambilnya, saya telah
bertemu dengan tujuh puluh orang yang mengatakan saya mendengar
Rasulullah SAW dekat tiang-tiang masjid ini, tiang Masjid Nabawi tetapi
tidak satu pun yang saya ambil.
• Guru dan murid Imam Malik
• Guru :Abu Radim Nafi bin Abd. Al-Rahman Nafi’ Rabi’ah bin Abdul
Rahman Furukh (Rabi’ah al-Ray) . Muhammad bin Yahya Al-Anshari
• Murid : Di antara murid dia adalah Ibnul Mubarak, Al Qaththan, Ibnu
Mahdi, Ibnu Wahb, Ibnu Qasim, Al Qa’nabi, Abdullah bin Yusuf, Sa’id bin
Manshur, Yahya bin Yahya al-Andalusi, Yahya bin Bakir, Qutaibah Abu
Mush’ab, Al-Auza’i, Sufyan ats-Tsauri, Sufyan bin Uyainah, Imam
Syafi’i, Abu Hudzafah as Sahmi, Az Zubairi, dan lain-lain.
• Karyanya
• Di antara karya Imam Malik adalah kitab al-Muwat}a’ yang ditulis pada
tahun H. Atas anjuran kholifah Ja’far Al-Mansyur. Menurut penelitian Abu
Bakar Al-Abhary Atsar Rosulullah SAW, para sahabat dan tabi’in yang
tercantum dalam kitab al-Muwat}a’ sejumlah orang. Yaitu Al-muwat}a’
dan al-Mudawwamah al-Kubro. 18 Kitab al-Muwat}a’ mengandung
aspek yaitu aspek hadits dan aspek fiqih.
IMAM ASY-SYAFIE
• Biografi lahir dan wafat
• Abu Abdullah Muhammad bin Idris asy-Syafi'i al-Muththalibi al-
Qurasyi (bahasa Arab: ّ‫ي‬‫القرش‬ ّ‫ي‬‫ب‬ِ‫ل‬َّ‫المط‬ ّ‫ي‬‫الشافع‬ ‫إدريس‬ ‫بن‬ ‫محمد‬ ‫هللا‬ ‫عبد‬ ‫أبو‬ )atau
singkatnya Imam Asy-Syafi'i (Ashkelon, Gaza, Palestina, 150 H/767 M
- Fusthat, Mesir, 205 H/820 M)
• wafat pada malam Jumat menjelang subuh pada hari terakhir bulan
Rajab Tahun 204 Hijriyyah pada usia 52 tahun
• Biografi nasab
• Idris, ayah Imam Syafi'i tinggal di tanah Hijaz, ia merupakan keturunan
dari al-Muththalib, jadi dia termasuk ke dalam Bani Muththalib. Nasab
Dia adalah Muhammad bin Idris bin Al-Abbas bin Utsman bin Syafi’ bin
As-Sa’ib bin Ubaid bin Abdi Yazid bin Hasyim bin Al-Mutthalib
bin Abdulmanaf bin Qushay bin Kilab bin Murrah bin Ka’ab bin Lu’ay bin
Ghalib bin Fihr bin Malik bin An-Nadhr bin Kinanah bin Khuzaimah bin
Mudrikah bin Ilyas bin Mudhar bin Nizar bin Ma’ad bin Adnan. Nasabnya
bertemu dengan Rasulullah di Abdul-Manaf.
• Biografi pendidikan
• Di Makkah, Imam Syafi’i berguru fiqh kepada mufti di sana, Muslim bin
Khalid Az Zanji sehingga ia mengizinkannya memberi fatwah ketika
masih berusia 15 tahun. Demi ia merasakan manisnya ilmu, maka
dengan taufiq Allah dan hidayah-Nya, dia mulai senang mempelajari
fiqih setelah menjadi tokoh dalam bahasa Arab dan sya’irnya. Remaja
yatim ini belajar fiqih dari para Ulama’ fiqih yang ada di Makkah, seperti
Muslim bin khalid Az-Zanji yang waktu itu berkedudukan sebagai mufti
Makkah.
• Guru dan murid Imam Asy-Syafie
• Guru : a. Muslim bin Kholid (guru bidang fiqih) b. Sufyan bin Uyainah
(guru bidang hadis dan tafsir) c. Ismail bin Qashthanthin (guru bidang
Al-Qur’an) d. Ibrahim bin Sa’id e. Sa’id bin Al-Kudah f. Daud bin
Abdurrahman Al-Attar g. Abdul Hamid bin Abdul Aziz bin Abi Daud
• Murid : 1. Abu Bakar Al-Humaidi 2. Ibrahim bin Muhammad Al-Abbas 3.
Abu Bakar Muhammad bin Idris 4. Musa bin Abi Al-Jarud. Murid-
muridnya yang keluaran Bagdad, adalah : 1. Al-hasan Al-Sabah Al-
Za’farani 2. Al-Husain bin Ali Al-Karabisi 3. Abu Thur Al-Kulbi 4. Ahmad
bin Muhammad Al-Asy’ari. M
• Karyanya
• Kitabal-Hujjah.
• Kitabal-Ummm.
• Kitabal-Buwaiti.
• Kitabal-Imla’.
• Kitab MukhtasharBMuzani.
• Nihayah Al Mathlab Fi Dirayah Al Mazhab
IMAM AHMAD BIN HANBAL
• Biografi lahir dan wafat
• Ahmad bin Hanbal (bahasa Arab: ‫حنبل‬ ‫بن‬ ‫أحمد‬ ,lahir 20 Rabiul
awal 164 H (27 November 780) - wafat 12 Rabiul Awal 241 H (4
Agustus 855))[1] adalah seorang ahli hadits dan teologi Islam.
• Wafat tanggal 12 Rabi’ul Awwal 241 H pada umur 77 tahun di kota
Baghdad. Ia dimakamkan di pemakaman al-Harb, jenazah dia dihadiri
delapan ratus ribu pelayat lelaki dan enam puluh ribu pelayat
perempuan.
• Biografi nasab
• keluarga Syaiban adalah nasab keturunannya Imam Hambali yaitu dari Abu Abdillah,
Ahmad bin Ahmad bin Muhammad bin Hanbal asy-Syaibani.
• Guru dan muridnya
• Guru : Ismail bin Ja’far, Abbad bin Abbad Al-Ataky, Umari bin Abdillah
bin Khalid, Husyaim bin Basyir bin Qasim bin Dinar As-Sulami, Imam
Syafi’i, Waki’ bin Jarrah, Ismail bin Ulayyah, Sufyan bin ‘Uyainah,
Abdurrazaq, Ibrahim bin Ma’qil
• Murid : Shalih bin Imam Ahmad bin Hambal, Abdullah bin Imam Ahmad
bin Hambal, Hambal bin Ishaq
• Karyanya
• Kitab at-Tafsir, tetapi Adz-Dzahabi mengatakan, “Kitab ini telah hilang”.
• Kitab an-Nasikh wa al-Mansukh
• Kitab at-Tarikh
• Kitab Hadits Syu'bah
• Kitab al-Muqaddam wa al-Mu'akkhar fi al-Qur`an
• Kitab Jawabah al-Qur`an
• Kitab al-Manasik al-Kabir
• Kitab al-Manasik as-Saghir
• Biografi pendidikan
• Fikih adalah ilmu agama pertama yang dipelajarinya secara khusus. Ia berguru pada
Abu Yusuf--murid terkemuka sekaligus sahabat Abu Hanifah. Setelah mempelajari
fikih, Ahmad bin Hanbal lalu menimba ilmu hadis. Ia melanglang buana dari satu negeri
Islam ke negeri lainnya demi mendapatkan ilmu yang dicarinya. Petualangan menimba
ilmu itu dilakukannya saat dia berusia 16 tahun.

More Related Content

Similar to Presentasi (1).pptx

SLIDESHOW IMAM AHMAD BIN HANBAL
SLIDESHOW IMAM AHMAD BIN HANBALSLIDESHOW IMAM AHMAD BIN HANBAL
SLIDESHOW IMAM AHMAD BIN HANBALNurul Husna
 
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyahIlmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
NurWahid25
 
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyahIlmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
NurWahid25
 
Musnad imam hambali
Musnad imam hambaliMusnad imam hambali
Musnad imam hambali
uyab artsa
 
Biografi imam syafi`i
Biografi imam syafi`iBiografi imam syafi`i
Biografi imam syafi`i
Muhammad Idris
 
Makalah ushul fiqh ii stain kudus
Makalah ushul fiqh ii stain kudusMakalah ushul fiqh ii stain kudus
Makalah ushul fiqh ii stain kudusKira Distinct
 
Pend. Agama Islam Tingkatan 4 - Sirah: Imam Ahmad bin Hanbal Rahimahullah
Pend. Agama Islam Tingkatan 4 - Sirah: Imam Ahmad bin Hanbal RahimahullahPend. Agama Islam Tingkatan 4 - Sirah: Imam Ahmad bin Hanbal Rahimahullah
Pend. Agama Islam Tingkatan 4 - Sirah: Imam Ahmad bin Hanbal Rahimahullah
Qhaiyum Shah
 
KEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptx
KEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptxKEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptx
KEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptx
InezAuliana
 
Imam ahmad bin hambal
Imam ahmad bin hambalImam ahmad bin hambal
Imam ahmad bin hambal
Izzatul Ulya
 
Imam Syafi'i dalam Menetapkan Hukum Islam
Imam Syafi'i dalam Menetapkan Hukum IslamImam Syafi'i dalam Menetapkan Hukum Islam
Imam Syafi'i dalam Menetapkan Hukum Islam
karina_auliaa
 
Biografi dan Pemikiran Imam Syafi'i dan Hambali
Biografi dan Pemikiran Imam Syafi'i dan HambaliBiografi dan Pemikiran Imam Syafi'i dan Hambali
Biografi dan Pemikiran Imam Syafi'i dan Hambali
Abdul Fauzan
 
02.pembukuan hadits
02.pembukuan hadits02.pembukuan hadits
02.pembukuan hadits
ufiurwati
 
jadi - 1. ASWAJA.pptx
jadi - 1. ASWAJA.pptxjadi - 1. ASWAJA.pptx
jadi - 1. ASWAJA.pptx
ErwinAryalingga
 
Sejarah Singkat 4 Imam Madzhab
Sejarah Singkat 4 Imam MadzhabSejarah Singkat 4 Imam Madzhab
Sejarah Singkat 4 Imam Madzhab
Qonita Aliyatunnuha
 
Tokoh mufassirin pada zaman sahabat
Tokoh mufassirin pada zaman sahabat Tokoh mufassirin pada zaman sahabat
Tokoh mufassirin pada zaman sahabat
Najwa Norizam
 
Tokoh-Tokoh Islam Presentasi PAI SMA/SMK.pdf
Tokoh-Tokoh Islam Presentasi PAI SMA/SMK.pdfTokoh-Tokoh Islam Presentasi PAI SMA/SMK.pdf
Tokoh-Tokoh Islam Presentasi PAI SMA/SMK.pdf
RizkiRioChandrawinta
 

Similar to Presentasi (1).pptx (20)

Imam syafi'i
Imam syafi'iImam syafi'i
Imam syafi'i
 
SLIDESHOW IMAM AHMAD BIN HANBAL
SLIDESHOW IMAM AHMAD BIN HANBALSLIDESHOW IMAM AHMAD BIN HANBAL
SLIDESHOW IMAM AHMAD BIN HANBAL
 
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyahIlmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
 
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyahIlmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
Ilmuwan muslim terkemuka daulah umayyah
 
Musnad imam hambali
Musnad imam hambaliMusnad imam hambali
Musnad imam hambali
 
Biografi imam syafi`i
Biografi imam syafi`iBiografi imam syafi`i
Biografi imam syafi`i
 
Biografi imam syafi`i
Biografi imam syafi`iBiografi imam syafi`i
Biografi imam syafi`i
 
Makalah ushul fiqh ii stain kudus
Makalah ushul fiqh ii stain kudusMakalah ushul fiqh ii stain kudus
Makalah ushul fiqh ii stain kudus
 
Pend. Agama Islam Tingkatan 4 - Sirah: Imam Ahmad bin Hanbal Rahimahullah
Pend. Agama Islam Tingkatan 4 - Sirah: Imam Ahmad bin Hanbal RahimahullahPend. Agama Islam Tingkatan 4 - Sirah: Imam Ahmad bin Hanbal Rahimahullah
Pend. Agama Islam Tingkatan 4 - Sirah: Imam Ahmad bin Hanbal Rahimahullah
 
KEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptx
KEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptxKEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptx
KEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptx
 
Imam ahmad bin hambal
Imam ahmad bin hambalImam ahmad bin hambal
Imam ahmad bin hambal
 
Imam Syafi'i dalam Menetapkan Hukum Islam
Imam Syafi'i dalam Menetapkan Hukum IslamImam Syafi'i dalam Menetapkan Hukum Islam
Imam Syafi'i dalam Menetapkan Hukum Islam
 
Biografi dan Pemikiran Imam Syafi'i dan Hambali
Biografi dan Pemikiran Imam Syafi'i dan HambaliBiografi dan Pemikiran Imam Syafi'i dan Hambali
Biografi dan Pemikiran Imam Syafi'i dan Hambali
 
Iman malik lahir pada tahun 93
Iman malik lahir pada tahun 93Iman malik lahir pada tahun 93
Iman malik lahir pada tahun 93
 
Iman malik lahir pada tahun 93
Iman malik lahir pada tahun 93Iman malik lahir pada tahun 93
Iman malik lahir pada tahun 93
 
02.pembukuan hadits
02.pembukuan hadits02.pembukuan hadits
02.pembukuan hadits
 
jadi - 1. ASWAJA.pptx
jadi - 1. ASWAJA.pptxjadi - 1. ASWAJA.pptx
jadi - 1. ASWAJA.pptx
 
Sejarah Singkat 4 Imam Madzhab
Sejarah Singkat 4 Imam MadzhabSejarah Singkat 4 Imam Madzhab
Sejarah Singkat 4 Imam Madzhab
 
Tokoh mufassirin pada zaman sahabat
Tokoh mufassirin pada zaman sahabat Tokoh mufassirin pada zaman sahabat
Tokoh mufassirin pada zaman sahabat
 
Tokoh-Tokoh Islam Presentasi PAI SMA/SMK.pdf
Tokoh-Tokoh Islam Presentasi PAI SMA/SMK.pdfTokoh-Tokoh Islam Presentasi PAI SMA/SMK.pdf
Tokoh-Tokoh Islam Presentasi PAI SMA/SMK.pdf
 

Presentasi (1).pptx

  • 1. PPT AQIDAH AKHLAK Randyka Alfandy D.F / 31 XII MIPA 1
  • 2. IMAM HANAFI • Biografi lahir dan wafat • Nu’man bin Tsabit bin Zuta bin Mahan at-Taymi (bahasa Arab: ‫بن‬ ‫النعمان‬ ‫ثابت‬ ) , lebih dikenal dengan nama Abū Ḥanīfah, (bahasa Arab: ‫حنيفة‬ ‫(بو‬ )lahir di Kufah, Irak pada 80 H / 699 M — meninggal di Baghdad, Irak, 148 H / 767 M) merupakan pendiri dari Madzhab Yurisprudensi Islam Hanafi. • Biografi nasab • Ayahnya bernama Tsabit, pedagang sutra yang masuk Islam masa pemerintahan Khulafaur Rasyidin. Kakek Abu Hanifah, Zuthi, adalah tawanan pasukan muslim saat menaklukan Irak. Setelah dibebaskan, Zuthi mendapatkan hidayah dan masuk Islam.Semasa hidupnya, Zuthi menjalin hubungan baik dengan Ali bin Abu Thalib, sahabat Nabi yang menetap di Kufah. Hubungan baik ini kemudian diteruskan oleh anaknya, Tsabit. Bahkan dikisahkan, Ali bin Abu Thalib mendoakan keturunan Tsabit agar selalu diberkahi Allah SWT.Tidak lama kemudian, Abu Hanifah lahir. Dia tumbuh seperti halnya anak kecil pada umumnya. Sejak kecil dia sudah hafal al-Qur'an dan menghabiskan waktunya untuk terus-menerus mengulangi hafalan agar tidak lupa. Pada bulan Ramadan, Abu Hanifah bisa mengkhatamkan al-Qur'an berkali-kali berkat hafalannya.
  • 3. • Biografi pendidikan • Saat berusia 16 tahun, Abu Hanifah pergi dari Kufah menuju Mekah untuk menunaikan ibadah haji dan berziarah ke kota Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam, Madinah al-Munawwaroh. Dalam perjalanan ini, ia berguru kepada tokoh tabi’in, Atha bin Abi Rabah, yang merupakan ulama terbaik di kota Mekah.Jumlah guru Imam Abu Hanifah adalah sebanyak 4000 orang guru. Di antaranya 7 orang dari sahabat Nabi, 93 orang dari kalangan tabi’in, dan sisanya dari kalangan tabi’ at-tabi’in. • Guru Imam Hanafi • Guru-guru Imam Abu Hanifah: Al-Hafizh berkata. Dia meriwayatkan dari beberapa orang di antaranya; Atha bin Abi Rabah, Ashim bin Abi An-Najwad. Alqamahbin Martsad, Hammad bin Sulaiman. Al-Hakam bin Utaibah, Salamah bin Kuhail, Abu Ja’far Muhamamd bin Ali, Ali bin Al-Aqmar. Ziyad bin Alaqah,Said bin Masruq Ats-Tsauri, Adi bin Tsabit Al-Anshari. Athiyyah bin Said Al-Aufi, Abu Sufyan As-Sa’di. Abdul Karim Abi Umayyah, Yahya bin Said Al-Anshari, Hisyam bin Urwah
  • 4. • Murid Imam Hanafi • Murid-murid Imam Abu Hanifah: Al-Hafizh berkata, Adapun yang meriwayatkan darinya antara lain; Puteranya Hammad, Ibrahim bin Thahman, Hamzah binHubaib Az-Ziyat. Zafr bin Al-Hudzail, Abu Yusuf Al-Qadhi, Abu Yahya Al-Hammani. Isa bin Yunus, Waki’, Yazid bin Zurai’. • Karyanya • Kitab Al-Jaami’ush shaghir (himpunan kecil). Kitab Al Jaami’ul Kabir (Himpunan Besar). Kitab As-Sairu Al-shaghir (sejarah hidup kecil) Ktab As-Sairul Kabiir (sejarah hidup besar). Kitab Az-Ziyaadat.
  • 5. IMAM MALIK • Biografi lahir dan wafat • Mālik ibn Anas bin Malik bin 'Āmr al-Asbahi atau Malik bin Anas (lengkapnya: Malik bin Anas bin Malik bin `Amr, al-Imam, Abu `Abd Allah al- Humyari al-Asbahi al-Madani), (Bahasa Arab: ‫أنس‬ ‫بن‬ ‫مالك‬ ) , lahir di (Madinah pada tahun 711 M / 90H), dan meninggal pada tahun 795M / 174H). Ia adalah pakar ilmu fikih dan hadis, serta pendiri Mazhab Maliki. • Biografi nasab • AyahMālik ibn Anas bin Malik bin 'Āmr al-Asbahi atau Malik bin AnaAllahs (lengkapnya: Malik bin Anas bin Malik bin `Amr, al-Imam, Abu `Abd Allah al-Humyari al-Asbahi al-Madani), (Bahasa Arab: ‫أنس‬ ‫بن‬ ‫مالك‬ ) , lahir di (Madinah pada tahun 711 M / 90H), dan meninggal pada tahun 795M / 174H). Ia adalah pakar ilmu fikih dan hadis, serta pendiri Mazhab Maliki.nya Anas, salah satu periwayat hadis. Sedangkan kakeknya Malik bin Abi Amir, salah satu tokoh ulama dari kalangan tabiin, orang Islam di masa awal yang mengalami zaman bersama para Sahabat Nabi. Malik bin Abi Amir, banyak meriwayatkan hadis dari tokoh-tokoh besar sahabat, seperti Sayyidina Umar, Sayyidina Usman bin Affan, Thalhah bin Ubaidillah, Sayyidah 'Aisyah, Abu Hurairah, Hassan bin Tsabit dan 'Uqail bin Abi Thalib.Malik bin Abi Amir memiliki hubungan baik dengan Sayyidina Usman bin Affan. Suatu ketika Sayyidina Usman pernah mengutus Malik bin Abi Amir untuk menaklukkan Afrika hingga berhasil.
  • 6. • Biografi pendidikan • Imam Malik mengawali pelajarannya dengan menekuni ilmu riwayat hadis, mempelajari fatwa para sahabat dan dengan inilah beliau membangun madzhabnya. Imam Malik tidak Hanya berhenti sebatas itu, beliau mengkaji setiap ilmu yang ada hubungannya dengan ilm syari’at. Beliau memiliki firasat yang tajam dalam menilai orang dan mengukur kekuatan ilmu fiqh mereka. Beliau penah berkata, “Ilmu itu adalah agama maka lihatlah dari mana kalian mengambilnya, saya telah bertemu dengan tujuh puluh orang yang mengatakan saya mendengar Rasulullah SAW dekat tiang-tiang masjid ini, tiang Masjid Nabawi tetapi tidak satu pun yang saya ambil. • Guru dan murid Imam Malik • Guru :Abu Radim Nafi bin Abd. Al-Rahman Nafi’ Rabi’ah bin Abdul Rahman Furukh (Rabi’ah al-Ray) . Muhammad bin Yahya Al-Anshari • Murid : Di antara murid dia adalah Ibnul Mubarak, Al Qaththan, Ibnu Mahdi, Ibnu Wahb, Ibnu Qasim, Al Qa’nabi, Abdullah bin Yusuf, Sa’id bin Manshur, Yahya bin Yahya al-Andalusi, Yahya bin Bakir, Qutaibah Abu Mush’ab, Al-Auza’i, Sufyan ats-Tsauri, Sufyan bin Uyainah, Imam Syafi’i, Abu Hudzafah as Sahmi, Az Zubairi, dan lain-lain.
  • 7. • Karyanya • Di antara karya Imam Malik adalah kitab al-Muwat}a’ yang ditulis pada tahun H. Atas anjuran kholifah Ja’far Al-Mansyur. Menurut penelitian Abu Bakar Al-Abhary Atsar Rosulullah SAW, para sahabat dan tabi’in yang tercantum dalam kitab al-Muwat}a’ sejumlah orang. Yaitu Al-muwat}a’ dan al-Mudawwamah al-Kubro. 18 Kitab al-Muwat}a’ mengandung aspek yaitu aspek hadits dan aspek fiqih.
  • 8. IMAM ASY-SYAFIE • Biografi lahir dan wafat • Abu Abdullah Muhammad bin Idris asy-Syafi'i al-Muththalibi al- Qurasyi (bahasa Arab: ّ‫ي‬‫القرش‬ ّ‫ي‬‫ب‬ِ‫ل‬َّ‫المط‬ ّ‫ي‬‫الشافع‬ ‫إدريس‬ ‫بن‬ ‫محمد‬ ‫هللا‬ ‫عبد‬ ‫أبو‬ )atau singkatnya Imam Asy-Syafi'i (Ashkelon, Gaza, Palestina, 150 H/767 M - Fusthat, Mesir, 205 H/820 M) • wafat pada malam Jumat menjelang subuh pada hari terakhir bulan Rajab Tahun 204 Hijriyyah pada usia 52 tahun • Biografi nasab • Idris, ayah Imam Syafi'i tinggal di tanah Hijaz, ia merupakan keturunan dari al-Muththalib, jadi dia termasuk ke dalam Bani Muththalib. Nasab Dia adalah Muhammad bin Idris bin Al-Abbas bin Utsman bin Syafi’ bin As-Sa’ib bin Ubaid bin Abdi Yazid bin Hasyim bin Al-Mutthalib bin Abdulmanaf bin Qushay bin Kilab bin Murrah bin Ka’ab bin Lu’ay bin Ghalib bin Fihr bin Malik bin An-Nadhr bin Kinanah bin Khuzaimah bin Mudrikah bin Ilyas bin Mudhar bin Nizar bin Ma’ad bin Adnan. Nasabnya bertemu dengan Rasulullah di Abdul-Manaf.
  • 9. • Biografi pendidikan • Di Makkah, Imam Syafi’i berguru fiqh kepada mufti di sana, Muslim bin Khalid Az Zanji sehingga ia mengizinkannya memberi fatwah ketika masih berusia 15 tahun. Demi ia merasakan manisnya ilmu, maka dengan taufiq Allah dan hidayah-Nya, dia mulai senang mempelajari fiqih setelah menjadi tokoh dalam bahasa Arab dan sya’irnya. Remaja yatim ini belajar fiqih dari para Ulama’ fiqih yang ada di Makkah, seperti Muslim bin khalid Az-Zanji yang waktu itu berkedudukan sebagai mufti Makkah. • Guru dan murid Imam Asy-Syafie • Guru : a. Muslim bin Kholid (guru bidang fiqih) b. Sufyan bin Uyainah (guru bidang hadis dan tafsir) c. Ismail bin Qashthanthin (guru bidang Al-Qur’an) d. Ibrahim bin Sa’id e. Sa’id bin Al-Kudah f. Daud bin Abdurrahman Al-Attar g. Abdul Hamid bin Abdul Aziz bin Abi Daud • Murid : 1. Abu Bakar Al-Humaidi 2. Ibrahim bin Muhammad Al-Abbas 3. Abu Bakar Muhammad bin Idris 4. Musa bin Abi Al-Jarud. Murid- muridnya yang keluaran Bagdad, adalah : 1. Al-hasan Al-Sabah Al- Za’farani 2. Al-Husain bin Ali Al-Karabisi 3. Abu Thur Al-Kulbi 4. Ahmad bin Muhammad Al-Asy’ari. M
  • 10. • Karyanya • Kitabal-Hujjah. • Kitabal-Ummm. • Kitabal-Buwaiti. • Kitabal-Imla’. • Kitab MukhtasharBMuzani. • Nihayah Al Mathlab Fi Dirayah Al Mazhab
  • 11. IMAM AHMAD BIN HANBAL • Biografi lahir dan wafat • Ahmad bin Hanbal (bahasa Arab: ‫حنبل‬ ‫بن‬ ‫أحمد‬ ,lahir 20 Rabiul awal 164 H (27 November 780) - wafat 12 Rabiul Awal 241 H (4 Agustus 855))[1] adalah seorang ahli hadits dan teologi Islam. • Wafat tanggal 12 Rabi’ul Awwal 241 H pada umur 77 tahun di kota Baghdad. Ia dimakamkan di pemakaman al-Harb, jenazah dia dihadiri delapan ratus ribu pelayat lelaki dan enam puluh ribu pelayat perempuan. • Biografi nasab • keluarga Syaiban adalah nasab keturunannya Imam Hambali yaitu dari Abu Abdillah, Ahmad bin Ahmad bin Muhammad bin Hanbal asy-Syaibani.
  • 12. • Guru dan muridnya • Guru : Ismail bin Ja’far, Abbad bin Abbad Al-Ataky, Umari bin Abdillah bin Khalid, Husyaim bin Basyir bin Qasim bin Dinar As-Sulami, Imam Syafi’i, Waki’ bin Jarrah, Ismail bin Ulayyah, Sufyan bin ‘Uyainah, Abdurrazaq, Ibrahim bin Ma’qil • Murid : Shalih bin Imam Ahmad bin Hambal, Abdullah bin Imam Ahmad bin Hambal, Hambal bin Ishaq • Karyanya • Kitab at-Tafsir, tetapi Adz-Dzahabi mengatakan, “Kitab ini telah hilang”. • Kitab an-Nasikh wa al-Mansukh • Kitab at-Tarikh • Kitab Hadits Syu'bah • Kitab al-Muqaddam wa al-Mu'akkhar fi al-Qur`an • Kitab Jawabah al-Qur`an • Kitab al-Manasik al-Kabir • Kitab al-Manasik as-Saghir
  • 13. • Biografi pendidikan • Fikih adalah ilmu agama pertama yang dipelajarinya secara khusus. Ia berguru pada Abu Yusuf--murid terkemuka sekaligus sahabat Abu Hanifah. Setelah mempelajari fikih, Ahmad bin Hanbal lalu menimba ilmu hadis. Ia melanglang buana dari satu negeri Islam ke negeri lainnya demi mendapatkan ilmu yang dicarinya. Petualangan menimba ilmu itu dilakukannya saat dia berusia 16 tahun.