SlideShare a Scribd company logo
1 of 23
Kognisi:
Sensasi, Persepsi,
dan Kesadaran
Muhammad Akhyar
Disampaikan di Kuliah Psikologi Lintas Budaya
Program Sarjana Fakultas Psikologi
Universitas Pancasila
Prinsip Dasar
Sensasi adalah proses terstimulasinya reseptor
tubuh lalu informasi dari sana dihantarkan ke
otak.
Persepsi adalah proses pemaknaan berbagai
bentuk sensasi.
• Energi fisik minimum yang diperlukan seseorang
untuk menyadari suatu stimulus disebut absolute
threshold.
• Difference threshold adalah level terendah dari
stimulasi yang dibutuhkan untuk merasakan
terjadinya perubahan stimulasi
Prinsip Dasar
Sensasi adalah proses terstimulasinya reseptor
tubuh lalu informasi dari sana dihantarkan ke
otak.
Persepsi adalah proses pemaknaan berbagai
bentuk sensasi.
Bagaimana Budaya
Mempengaruhi Persepsi
• Pengalaman terkait lingkungan membentuk
persepsi dengan menciptakan ekspektasi
persepsi.
• Ekspektasi ini, dikenal dengan perceptual set,
mempengaruhi kemampuan kecepatan dan
efisiensi proses persepsi.
• Perbedaan keadaan fisik dan lingkungan, faktor
genetik, sosialisasi norma, dan praktik akulturasi
merupakan beberapa faktor yang mempengaruhi
perbedaan sensasi dan persepsi.
Bagaimana Budaya
Mempengaruhi Persepsi
• Pengalaman terkait lingkungan membentuk
persepsi dengan menciptakan ekspektasi
persepsi.
• Ekspektasi ini, dikenal dengan perceptual set,
mempengaruhi kemampuan kecepatan dan
efisiensi proses persepsi.
• Perbedaan keadaan fisik dan lingkungan, faktor
genetik, sosialisasi norma, dan praktik akulturasi
merupakan beberapa faktor yang mempengaruhi
perbedaan sensasi dan persepsi.
• Anak-anak dari keluarga yang lebih sejahtera
cenderung melihat koin lebih kecil dari
sebenarnya, sebaliknya anak-anak dari keluarga
miskin cenderung mengira koin lebih besar dari
ukuran sebenarnya. -Bruner & Goodman, 1947
• Fenomena ini ditemukan juga di Hongkong. -
Dawson, 1975
Bagaimana Budaya
Mempengaruhi Persepsi
Anak-anak belajar untuk memberi atensi kepada
stimulus tertentu, mengabaikan yang lain, dan
mengembangkan kecenderungan kognitif
untuk gambar, aroma, rasa, dan bebunyian
yang terkait dengan budaya mereka.
(Shiraev & Boyd, 2001)
Bagaimana Seseorang
Mempersepsi Gambar
• Persepsi terhadap gambar terkait erat dengan
pendidikan dan pengalaman sosialiasi atau
malah ketiadaan hal itu.
• Terdapat bukti-bukti yang menunjukkan
perbedaan dalam melihat gambar terkait
kebiasaan cara membaca teks yang berbeda.
-Goodnow & Levine, 1973
Bagaimana Seseorang
Mempersepsi Gambar
• Persepsi terhadap gambar terkait erat dengan
pendidikan dan pengalaman sosialiasi atau
malah ketiadaan hal itu.
• Terdapat bukti-bukti yang menunjukkan
perbedaan dalam melihat gambar terkait
kebiasaan cara membaca teks yang berbeda.
-Goodnow & Levine, 1973
• Siswa di Amerika Serikat menggambar lingkaran
dengan cara berlawan arah jarum jam,
sementara siswa Jepang sebaliknya.
-Amenomouri, dkk., 1997
Persepsi Kedalaman
• Persepsi kedalaman merujuk pada pengaturan
sensasi dalam tiga dimensi, walaupun
sebenarnya gambar yang ditangkap oleh retina
mata dalam bentuk dua dimensi.
Devil’s tuning fork
Apakah Semua Orang
Terkecoh Ilusi Optik
Müller–Lyer illusion
Apakah Semua Orang
Terkecoh Ilusi Optik
Ponzo illusion
Apakah Semua Orang
Terkecoh Ilusi Optik
Horizontal–vertical illusion
Pola Gambar Kultural
Cobalah gambar buaya...
Pola Gambar Kultural
• Orang-orang Aborigin biasa menggambar
seekor buaya seperti terlihat dari atas,
sementara kepala dan ekor digambar tampak
samping. - Dziurawiec & Deregowski, 1992
Persepsi Warna
• Warna memiliki tiga dimensi psikologis yang
universal: corak, kecerahan, dan saturasi.
• Merah selalu memiliki kata yang berbeda, lain
halnya dengan Biru-Hijau.
• Warna juga sering dikaitkan dengan perasaan.
Indera Lain
• Pengecap: manis, asam, pahit, dan asin.
• Kemampuan menikmati makanan yang
difermentasi begitu beragam.
• Peraba memiliki tiga kualitas: tekanan, suhu, dan
sakit.
• Karakteristik individu dan situasi (tekstur kulit,
usia, status sosial, ada-tiada orang lain, motivasi)
mempengaruhi persepsi terhadap rasa sakit.
Persepsi Waktu
• Adanya perbedaan ketepatan dalam
mengukur waktu antar orang-orang dari latar
budaya yang berbeda.
• Pandangan terhadap waktu yang tak sama.
• Waktu dan usia yang menua mengubah
persepsi terhadap waktu.
Persepsi tentang Keindahan
• Aesthetic experience, atau persepsi tentang
keindahan, digunakan untuk menggambarkan
perasaan senang yang dibangkitkan oleh
stimulus yang dipersepsi elok, menarik,
berharga.
Kesadaran dan Budaya
• Consciousness adalah kesadaran subjektif atas
sensasi, persepsi, dan kejadian mental lain
miliknya.
• Terdapat dua pandangan: monist (tubuh dan
jiwa tak terpisah) dan dualist (tubuh dan jiwa
adalah dua hal yang berbeda).
Tentang Mimpi
• Budaya monophasic melihat pengalaman
kognitif hanya terjadi saat manusia terjaga
dan tidak memasukkan mimpi ke dalam
proses persepsi dan kognisi sosial.
• Budaya polyphasic menghormati mimpi dan
menganggapnya sebagai bagian dari realitas.
Tentang Mimpi
• Budaya monophasic melihat pengalaman
kognitif hanya terjadi saat manusia terjaga
dan tidak memasukkan mimpi ke dalam
proses persepsi dan kognisi sosial.
• Budaya polyphasic menghormati mimpi dan
menganggapnya sebagai bagian dari realitas.
Altered States of Consciousness
• ASC adalah nama umum untuk fenomena
yang berbeda dari kesadaran yang
berlangsung normal dan termasuk di
dalamnya persepsi dan sensasi mistik, seperti
meditasi, hipnosis, trance, kesurupan.
Terimakasih atas
Perhatiannya
“Culture opens the sense of beauty”
Ralph Waldo EmersonRalph Waldo Emerson
Referensi
Shiraev, B. E. & Levy, D. A (2010). Cross-Cultural Psychology Critical Thinking
and Contemporary Application. Boston: Allyn & Bacon
Foto dari Kompas

More Related Content

What's hot

Psikoanalisis sigmund freud-psikologi kepribadian
Psikoanalisis sigmund freud-psikologi kepribadianPsikoanalisis sigmund freud-psikologi kepribadian
Psikoanalisis sigmund freud-psikologi kepribadian
Afra Balqis
 
Operant conditioning skinner
Operant conditioning skinnerOperant conditioning skinner
Operant conditioning skinner
elmakrufi
 
Persepsi Sosial - ppt
Persepsi Sosial - pptPersepsi Sosial - ppt
Persepsi Sosial - ppt
Nofrida Atika
 
Presentasi sejarah psikologi
Presentasi sejarah psikologiPresentasi sejarah psikologi
Presentasi sejarah psikologi
Kirenius Wadu
 
Ppt psikologi kognitif - Endang Siswati
Ppt psikologi kognitif - Endang SiswatiPpt psikologi kognitif - Endang Siswati
Ppt psikologi kognitif - Endang Siswati
Endang20
 
Teori stimulus respon hull, dollard & miller
Teori stimulus respon hull, dollard & millerTeori stimulus respon hull, dollard & miller
Teori stimulus respon hull, dollard & miller
elmakrufi
 
ppt psikologi sikap[2].pptx
ppt psikologi sikap[2].pptxppt psikologi sikap[2].pptx
ppt psikologi sikap[2].pptx
HeyyPutt
 
teori kepribadian Erich fromm
teori kepribadian Erich frommteori kepribadian Erich fromm
teori kepribadian Erich fromm
Naeya Hasbi
 
Psikodiagnostik observasi
Psikodiagnostik observasiPsikodiagnostik observasi
Psikodiagnostik observasi
Seta Wicaksana
 

What's hot (20)

Psikoanalisis sigmund freud-psikologi kepribadian
Psikoanalisis sigmund freud-psikologi kepribadianPsikoanalisis sigmund freud-psikologi kepribadian
Psikoanalisis sigmund freud-psikologi kepribadian
 
Operant conditioning skinner
Operant conditioning skinnerOperant conditioning skinner
Operant conditioning skinner
 
PERSEPSI
PERSEPSIPERSEPSI
PERSEPSI
 
Persepsi Sosial - ppt
Persepsi Sosial - pptPersepsi Sosial - ppt
Persepsi Sosial - ppt
 
Presentasi sejarah psikologi
Presentasi sejarah psikologiPresentasi sejarah psikologi
Presentasi sejarah psikologi
 
Personologi
PersonologiPersonologi
Personologi
 
Ppt psikologi kognitif - Endang Siswati
Ppt psikologi kognitif - Endang SiswatiPpt psikologi kognitif - Endang Siswati
Ppt psikologi kognitif - Endang Siswati
 
5 aliran psikologi
5 aliran psikologi5 aliran psikologi
5 aliran psikologi
 
Psikologi sosial i sikap kelompok 9
Psikologi sosial i sikap kelompok 9Psikologi sosial i sikap kelompok 9
Psikologi sosial i sikap kelompok 9
 
Teori stimulus respon hull, dollard & miller
Teori stimulus respon hull, dollard & millerTeori stimulus respon hull, dollard & miller
Teori stimulus respon hull, dollard & miller
 
pembentukan sikap dan tingkah laku
pembentukan sikap dan tingkah lakupembentukan sikap dan tingkah laku
pembentukan sikap dan tingkah laku
 
Psikoanalisa
PsikoanalisaPsikoanalisa
Psikoanalisa
 
Pertemuan 3-EVENT SAMPLING & TIME SAMPLING
Pertemuan 3-EVENT SAMPLING & TIME SAMPLINGPertemuan 3-EVENT SAMPLING & TIME SAMPLING
Pertemuan 3-EVENT SAMPLING & TIME SAMPLING
 
ppt psikologi sikap[2].pptx
ppt psikologi sikap[2].pptxppt psikologi sikap[2].pptx
ppt psikologi sikap[2].pptx
 
TEORI JOHN BROADES WATSON DAN CARL ROGERS
TEORI JOHN BROADES WATSON DAN CARL ROGERSTEORI JOHN BROADES WATSON DAN CARL ROGERS
TEORI JOHN BROADES WATSON DAN CARL ROGERS
 
Proses Berfikir dan Pemecahan Masalah
Proses Berfikir dan Pemecahan MasalahProses Berfikir dan Pemecahan Masalah
Proses Berfikir dan Pemecahan Masalah
 
teori kepribadian Erich fromm
teori kepribadian Erich frommteori kepribadian Erich fromm
teori kepribadian Erich fromm
 
Ppt carl rogers
Ppt carl rogersPpt carl rogers
Ppt carl rogers
 
Pembentukan Sikap dan Tingkah Laku
Pembentukan Sikap dan Tingkah LakuPembentukan Sikap dan Tingkah Laku
Pembentukan Sikap dan Tingkah Laku
 
Psikodiagnostik observasi
Psikodiagnostik observasiPsikodiagnostik observasi
Psikodiagnostik observasi
 

Similar to Kognisi: Sensasi, Persepsi, dan Kesadaran

Cross-Cultural Psychology - Research and Applications (personality)
Cross-Cultural Psychology - Research and Applications (personality) Cross-Cultural Psychology - Research and Applications (personality)
Cross-Cultural Psychology - Research and Applications (personality)
Bee_BQ
 
Makalah pengaruh sosialisasi, nilai budaya terhadap pembentukan kepribadian
Makalah pengaruh sosialisasi, nilai budaya terhadap pembentukan kepribadianMakalah pengaruh sosialisasi, nilai budaya terhadap pembentukan kepribadian
Makalah pengaruh sosialisasi, nilai budaya terhadap pembentukan kepribadian
Septian Muna Barakati
 
359398298 peranan-persepsi-dalam-komunikasi
359398298 peranan-persepsi-dalam-komunikasi359398298 peranan-persepsi-dalam-komunikasi
359398298 peranan-persepsi-dalam-komunikasi
Muhammad Marhaban
 
Makalah sosialisasi dan pembentukan kepribadian sma 1 raha
Makalah sosialisasi dan pembentukan kepribadian sma 1 rahaMakalah sosialisasi dan pembentukan kepribadian sma 1 raha
Makalah sosialisasi dan pembentukan kepribadian sma 1 raha
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah sosialisasi dan pembentukan kepribadian sma 1 raha
Makalah sosialisasi dan pembentukan kepribadian sma 1 rahaMakalah sosialisasi dan pembentukan kepribadian sma 1 raha
Makalah sosialisasi dan pembentukan kepribadian sma 1 raha
Operator Warnet Vast Raha
 
Ac fr ogabtfmuhv_jgdvd5bxve-cmavkporejrnkktqonlratu0ctwwbf0my-_ny8auqe7ejx0it...
Ac fr ogabtfmuhv_jgdvd5bxve-cmavkporejrnkktqonlratu0ctwwbf0my-_ny8auqe7ejx0it...Ac fr ogabtfmuhv_jgdvd5bxve-cmavkporejrnkktqonlratu0ctwwbf0my-_ny8auqe7ejx0it...
Ac fr ogabtfmuhv_jgdvd5bxve-cmavkporejrnkktqonlratu0ctwwbf0my-_ny8auqe7ejx0it...
iniapaapaini
 

Similar to Kognisi: Sensasi, Persepsi, dan Kesadaran (20)

Persepsi.pptx
Persepsi.pptxPersepsi.pptx
Persepsi.pptx
 
Kepribadian2
Kepribadian2Kepribadian2
Kepribadian2
 
Bab 3 Kepribadian
Bab 3 KepribadianBab 3 Kepribadian
Bab 3 Kepribadian
 
Makalah sekolah
Makalah sekolahMakalah sekolah
Makalah sekolah
 
Makalah sekolah
Makalah sekolahMakalah sekolah
Makalah sekolah
 
Pertemuan ke-10 Carl Gustav Jung
Pertemuan ke-10 Carl Gustav JungPertemuan ke-10 Carl Gustav Jung
Pertemuan ke-10 Carl Gustav Jung
 
Pertemuan ke-10 Carl Gustav Jung
Pertemuan ke-10 Carl Gustav JungPertemuan ke-10 Carl Gustav Jung
Pertemuan ke-10 Carl Gustav Jung
 
Persepsi novi catur muspita
Persepsi novi catur muspitaPersepsi novi catur muspita
Persepsi novi catur muspita
 
Motivasi, Persepsi Sosial, dan Kognisi Sosial di Berbagai Budaya
Motivasi, Persepsi Sosial, dan Kognisi Sosial di Berbagai BudayaMotivasi, Persepsi Sosial, dan Kognisi Sosial di Berbagai Budaya
Motivasi, Persepsi Sosial, dan Kognisi Sosial di Berbagai Budaya
 
Cross-Cultural Psychology - Research and Applications (personality)
Cross-Cultural Psychology - Research and Applications (personality) Cross-Cultural Psychology - Research and Applications (personality)
Cross-Cultural Psychology - Research and Applications (personality)
 
Antropologikepribadian 130921102627-phpapp02
Antropologikepribadian 130921102627-phpapp02Antropologikepribadian 130921102627-phpapp02
Antropologikepribadian 130921102627-phpapp02
 
Makalah sosialisasi dan pembentukan kepribadian sma 1 raha
Makalah sosialisasi dan pembentukan kepribadian sma 1 rahaMakalah sosialisasi dan pembentukan kepribadian sma 1 raha
Makalah sosialisasi dan pembentukan kepribadian sma 1 raha
 
Makalah pengaruh sosialisasi, nilai budaya terhadap pembentukan kepribadian
Makalah pengaruh sosialisasi, nilai budaya terhadap pembentukan kepribadianMakalah pengaruh sosialisasi, nilai budaya terhadap pembentukan kepribadian
Makalah pengaruh sosialisasi, nilai budaya terhadap pembentukan kepribadian
 
Kepribadian manusia
Kepribadian manusiaKepribadian manusia
Kepribadian manusia
 
359398298 peranan-persepsi-dalam-komunikasi
359398298 peranan-persepsi-dalam-komunikasi359398298 peranan-persepsi-dalam-komunikasi
359398298 peranan-persepsi-dalam-komunikasi
 
Makalah sosialisasi dan pembentukan kepribadian sma 1 raha
Makalah sosialisasi dan pembentukan kepribadian sma 1 rahaMakalah sosialisasi dan pembentukan kepribadian sma 1 raha
Makalah sosialisasi dan pembentukan kepribadian sma 1 raha
 
Makalah sosialisasi dan pembentukan kepribadian sma 1 raha
Makalah sosialisasi dan pembentukan kepribadian sma 1 rahaMakalah sosialisasi dan pembentukan kepribadian sma 1 raha
Makalah sosialisasi dan pembentukan kepribadian sma 1 raha
 
Kepribadian (zir)
Kepribadian (zir)Kepribadian (zir)
Kepribadian (zir)
 
Kepribadianmanusia 2017
Kepribadianmanusia 2017Kepribadianmanusia 2017
Kepribadianmanusia 2017
 
Ac fr ogabtfmuhv_jgdvd5bxve-cmavkporejrnkktqonlratu0ctwwbf0my-_ny8auqe7ejx0it...
Ac fr ogabtfmuhv_jgdvd5bxve-cmavkporejrnkktqonlratu0ctwwbf0my-_ny8auqe7ejx0it...Ac fr ogabtfmuhv_jgdvd5bxve-cmavkporejrnkktqonlratu0ctwwbf0my-_ny8auqe7ejx0it...
Ac fr ogabtfmuhv_jgdvd5bxve-cmavkporejrnkktqonlratu0ctwwbf0my-_ny8auqe7ejx0it...
 

More from Muhammad Akhyar

More from Muhammad Akhyar (19)

Memperkenalkan Kemandirian Pada Anak
Memperkenalkan Kemandirian Pada AnakMemperkenalkan Kemandirian Pada Anak
Memperkenalkan Kemandirian Pada Anak
 
Be Hero
Be HeroBe Hero
Be Hero
 
Hal-Hal yang Menurut Saya Anda Perlu Tahu tentang 26 Desember
Hal-Hal yang Menurut Saya Anda Perlu Tahu tentang 26 DesemberHal-Hal yang Menurut Saya Anda Perlu Tahu tentang 26 Desember
Hal-Hal yang Menurut Saya Anda Perlu Tahu tentang 26 Desember
 
Persepsi Sosial
Persepsi SosialPersepsi Sosial
Persepsi Sosial
 
Pengabdian Masyarakat
Pengabdian MasyarakatPengabdian Masyarakat
Pengabdian Masyarakat
 
Psikologi Lintas-Budaya: Penerapannya
Psikologi Lintas-Budaya: PenerapannyaPsikologi Lintas-Budaya: Penerapannya
Psikologi Lintas-Budaya: Penerapannya
 
Perilaku Prososial
Perilaku PrososialPerilaku Prososial
Perilaku Prososial
 
Gangguan Psikologis dari Tinjauan Psikologi Lintas
Gangguan Psikologis dari Tinjauan Psikologi LintasGangguan Psikologis dari Tinjauan Psikologi Lintas
Gangguan Psikologis dari Tinjauan Psikologi Lintas
 
Diri dalam Konteks Sosial
Diri dalam Konteks SosialDiri dalam Konteks Sosial
Diri dalam Konteks Sosial
 
Budaya, Bahasa, dan Komunikasi
Budaya, Bahasa, dan KomunikasiBudaya, Bahasa, dan Komunikasi
Budaya, Bahasa, dan Komunikasi
 
Psikologi Sosial: Sains Mengenai Sisi Sosial Kehidupan Kita
Psikologi Sosial: Sains Mengenai Sisi Sosial Kehidupan KitaPsikologi Sosial: Sains Mengenai Sisi Sosial Kehidupan Kita
Psikologi Sosial: Sains Mengenai Sisi Sosial Kehidupan Kita
 
Streotyping, Prejudice, and Discrimination
Streotyping, Prejudice, and DiscriminationStreotyping, Prejudice, and Discrimination
Streotyping, Prejudice, and Discrimination
 
Basis Filosofis Intervensi Sosial
Basis Filosofis Intervensi SosialBasis Filosofis Intervensi Sosial
Basis Filosofis Intervensi Sosial
 
Negosiasi
NegosiasiNegosiasi
Negosiasi
 
Penjelasan Teori Perilaku atas Perubahan
Penjelasan Teori Perilaku atas PerubahanPenjelasan Teori Perilaku atas Perubahan
Penjelasan Teori Perilaku atas Perubahan
 
Putting It All Together
Putting It All TogetherPutting It All Together
Putting It All Together
 
Kepemimpinan
KepemimpinanKepemimpinan
Kepemimpinan
 
Apa yang Sedang Kita Lakukan pada Bumi?
Apa yang Sedang Kita Lakukan pada Bumi?Apa yang Sedang Kita Lakukan pada Bumi?
Apa yang Sedang Kita Lakukan pada Bumi?
 
Environmental Issues: sebuah Referat
Environmental Issues: sebuah ReferatEnvironmental Issues: sebuah Referat
Environmental Issues: sebuah Referat
 

Recently uploaded

Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksiAnalisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
MemenAzmi1
 

Recently uploaded (11)

Soal Campuran Asam Basa Kimia kelas XI.pdf
Soal Campuran Asam Basa Kimia kelas XI.pdfSoal Campuran Asam Basa Kimia kelas XI.pdf
Soal Campuran Asam Basa Kimia kelas XI.pdf
 
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
 
Ruang Lingkup Lembaga Keuangan Bank dan Non Bank
Ruang Lingkup Lembaga Keuangan Bank dan Non BankRuang Lingkup Lembaga Keuangan Bank dan Non Bank
Ruang Lingkup Lembaga Keuangan Bank dan Non Bank
 
3. Sejarah masuknya islam ke Nusantara dan KERAJAAN ISLAM DEMAK.ppt
3. Sejarah masuknya islam ke Nusantara dan KERAJAAN ISLAM DEMAK.ppt3. Sejarah masuknya islam ke Nusantara dan KERAJAAN ISLAM DEMAK.ppt
3. Sejarah masuknya islam ke Nusantara dan KERAJAAN ISLAM DEMAK.ppt
 
Materi Kelas 8 - Unsur, Senyawa dan Campuran.pptx
Materi Kelas 8 - Unsur, Senyawa dan Campuran.pptxMateri Kelas 8 - Unsur, Senyawa dan Campuran.pptx
Materi Kelas 8 - Unsur, Senyawa dan Campuran.pptx
 
Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024
Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024
Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024
 
Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksiAnalisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
 
PATROLI dengan BERBASIS MASYARAKAT Kehutananan
PATROLI dengan BERBASIS MASYARAKAT KehutanananPATROLI dengan BERBASIS MASYARAKAT Kehutananan
PATROLI dengan BERBASIS MASYARAKAT Kehutananan
 
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
 
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI pptMATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
 
imunisasi measles rubella indonesia puskesmas
imunisasi measles rubella indonesia puskesmasimunisasi measles rubella indonesia puskesmas
imunisasi measles rubella indonesia puskesmas
 

Kognisi: Sensasi, Persepsi, dan Kesadaran

  • 1. Kognisi: Sensasi, Persepsi, dan Kesadaran Muhammad Akhyar Disampaikan di Kuliah Psikologi Lintas Budaya Program Sarjana Fakultas Psikologi Universitas Pancasila
  • 2. Prinsip Dasar Sensasi adalah proses terstimulasinya reseptor tubuh lalu informasi dari sana dihantarkan ke otak. Persepsi adalah proses pemaknaan berbagai bentuk sensasi. • Energi fisik minimum yang diperlukan seseorang untuk menyadari suatu stimulus disebut absolute threshold. • Difference threshold adalah level terendah dari stimulasi yang dibutuhkan untuk merasakan terjadinya perubahan stimulasi
  • 3. Prinsip Dasar Sensasi adalah proses terstimulasinya reseptor tubuh lalu informasi dari sana dihantarkan ke otak. Persepsi adalah proses pemaknaan berbagai bentuk sensasi.
  • 4. Bagaimana Budaya Mempengaruhi Persepsi • Pengalaman terkait lingkungan membentuk persepsi dengan menciptakan ekspektasi persepsi. • Ekspektasi ini, dikenal dengan perceptual set, mempengaruhi kemampuan kecepatan dan efisiensi proses persepsi. • Perbedaan keadaan fisik dan lingkungan, faktor genetik, sosialisasi norma, dan praktik akulturasi merupakan beberapa faktor yang mempengaruhi perbedaan sensasi dan persepsi.
  • 5. Bagaimana Budaya Mempengaruhi Persepsi • Pengalaman terkait lingkungan membentuk persepsi dengan menciptakan ekspektasi persepsi. • Ekspektasi ini, dikenal dengan perceptual set, mempengaruhi kemampuan kecepatan dan efisiensi proses persepsi. • Perbedaan keadaan fisik dan lingkungan, faktor genetik, sosialisasi norma, dan praktik akulturasi merupakan beberapa faktor yang mempengaruhi perbedaan sensasi dan persepsi. • Anak-anak dari keluarga yang lebih sejahtera cenderung melihat koin lebih kecil dari sebenarnya, sebaliknya anak-anak dari keluarga miskin cenderung mengira koin lebih besar dari ukuran sebenarnya. -Bruner & Goodman, 1947 • Fenomena ini ditemukan juga di Hongkong. - Dawson, 1975
  • 6. Bagaimana Budaya Mempengaruhi Persepsi Anak-anak belajar untuk memberi atensi kepada stimulus tertentu, mengabaikan yang lain, dan mengembangkan kecenderungan kognitif untuk gambar, aroma, rasa, dan bebunyian yang terkait dengan budaya mereka. (Shiraev & Boyd, 2001)
  • 7. Bagaimana Seseorang Mempersepsi Gambar • Persepsi terhadap gambar terkait erat dengan pendidikan dan pengalaman sosialiasi atau malah ketiadaan hal itu. • Terdapat bukti-bukti yang menunjukkan perbedaan dalam melihat gambar terkait kebiasaan cara membaca teks yang berbeda. -Goodnow & Levine, 1973
  • 8. Bagaimana Seseorang Mempersepsi Gambar • Persepsi terhadap gambar terkait erat dengan pendidikan dan pengalaman sosialiasi atau malah ketiadaan hal itu. • Terdapat bukti-bukti yang menunjukkan perbedaan dalam melihat gambar terkait kebiasaan cara membaca teks yang berbeda. -Goodnow & Levine, 1973 • Siswa di Amerika Serikat menggambar lingkaran dengan cara berlawan arah jarum jam, sementara siswa Jepang sebaliknya. -Amenomouri, dkk., 1997
  • 9. Persepsi Kedalaman • Persepsi kedalaman merujuk pada pengaturan sensasi dalam tiga dimensi, walaupun sebenarnya gambar yang ditangkap oleh retina mata dalam bentuk dua dimensi. Devil’s tuning fork
  • 10. Apakah Semua Orang Terkecoh Ilusi Optik Müller–Lyer illusion
  • 11. Apakah Semua Orang Terkecoh Ilusi Optik Ponzo illusion
  • 12. Apakah Semua Orang Terkecoh Ilusi Optik Horizontal–vertical illusion
  • 13. Pola Gambar Kultural Cobalah gambar buaya...
  • 14. Pola Gambar Kultural • Orang-orang Aborigin biasa menggambar seekor buaya seperti terlihat dari atas, sementara kepala dan ekor digambar tampak samping. - Dziurawiec & Deregowski, 1992
  • 15. Persepsi Warna • Warna memiliki tiga dimensi psikologis yang universal: corak, kecerahan, dan saturasi. • Merah selalu memiliki kata yang berbeda, lain halnya dengan Biru-Hijau. • Warna juga sering dikaitkan dengan perasaan.
  • 16. Indera Lain • Pengecap: manis, asam, pahit, dan asin. • Kemampuan menikmati makanan yang difermentasi begitu beragam. • Peraba memiliki tiga kualitas: tekanan, suhu, dan sakit. • Karakteristik individu dan situasi (tekstur kulit, usia, status sosial, ada-tiada orang lain, motivasi) mempengaruhi persepsi terhadap rasa sakit.
  • 17. Persepsi Waktu • Adanya perbedaan ketepatan dalam mengukur waktu antar orang-orang dari latar budaya yang berbeda. • Pandangan terhadap waktu yang tak sama. • Waktu dan usia yang menua mengubah persepsi terhadap waktu.
  • 18. Persepsi tentang Keindahan • Aesthetic experience, atau persepsi tentang keindahan, digunakan untuk menggambarkan perasaan senang yang dibangkitkan oleh stimulus yang dipersepsi elok, menarik, berharga.
  • 19. Kesadaran dan Budaya • Consciousness adalah kesadaran subjektif atas sensasi, persepsi, dan kejadian mental lain miliknya. • Terdapat dua pandangan: monist (tubuh dan jiwa tak terpisah) dan dualist (tubuh dan jiwa adalah dua hal yang berbeda).
  • 20. Tentang Mimpi • Budaya monophasic melihat pengalaman kognitif hanya terjadi saat manusia terjaga dan tidak memasukkan mimpi ke dalam proses persepsi dan kognisi sosial. • Budaya polyphasic menghormati mimpi dan menganggapnya sebagai bagian dari realitas.
  • 21. Tentang Mimpi • Budaya monophasic melihat pengalaman kognitif hanya terjadi saat manusia terjaga dan tidak memasukkan mimpi ke dalam proses persepsi dan kognisi sosial. • Budaya polyphasic menghormati mimpi dan menganggapnya sebagai bagian dari realitas.
  • 22. Altered States of Consciousness • ASC adalah nama umum untuk fenomena yang berbeda dari kesadaran yang berlangsung normal dan termasuk di dalamnya persepsi dan sensasi mistik, seperti meditasi, hipnosis, trance, kesurupan.
  • 23. Terimakasih atas Perhatiannya “Culture opens the sense of beauty” Ralph Waldo EmersonRalph Waldo Emerson Referensi Shiraev, B. E. & Levy, D. A (2010). Cross-Cultural Psychology Critical Thinking and Contemporary Application. Boston: Allyn & Bacon Foto dari Kompas