SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
Download to read offline
1
SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN
PENEMPATAN POSISI IDEAL PEMAIN
DALAM STRATEGI FORMASI SEPAK BOLA
Ian Febianto
Jurusan Teknik Informatika, Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer, Universitas Komputer Indonrsia
Jl. Dipati Ukur No.112 Bandung 40132
Ianf_10105151@yahoo.co.id
ABSTRAK
Untuk menentukan posisi ideal seorang pemain sepak bola agar sesuai dengan karakter
dan kriteria yang diharapkan, dibutuhkan insting pelatih yang cukup tajam dan sebuah sistem yang
dapat membantu menyediakan pilihan sebagai sarana pendukung dalam pengambilan suatu
keputusan. Biasanya, dalam melakukan proses penentuan pemain masih dilakukan secara manual
yaitu dengan mengimplementasikan ke dalam bentuk sebuah file kertas berupa form penilaian
karakter dan kriteria pemain saja. Selama ini, masih ada pelatih yang masih kurang tepat dalam
menentukan posisi ideal pemain karena hanya mengandalkan insting dan ego para pemainnya
sehingga masih ada pelatih yang belum mampu menilai pemain secara objektif.
Dengan memanfaatkan Analytical Hierarchy Process (AHP) sebagai metode dari Sistem
Pendukung Keputusan (SPK) dalam proses penentuan posisi ideal seorang pemain yang
menggunakan beberapa kriteria (multikriteria) untuk memilih seorang pemain yang tepat. SPK ini
membantu pelatih dalam membuat keputusan yang tepat dan AHP digunakan sebagai model untuk
pembobotan multikriteria dalam proses seleksi. Dalam metode teknik pengumpulan data, studi
literatur, observasi dan wawancara digunakan untuk masalah-masalah yang terkait. Selain itu,
teknik dan model analisis data menggunakan metode aliran terstruktur dimana tools yang
digunakan adalah Data Flows Diagram (DFD) dan Entity Relationship Diagram (ERD). Aplikasi
ini dibangun dengan tools Borland Delphi (7.0) sebagai desain tampilan antarmuka dan MySQL
sebagai media pengolahan basis data-nya.
Berdasarkan hasil penelitian tersebut dapat disimpulkan bahwa aplikasi ini diharapkan
dapat membantu pelatih dalam proses pengambilan keputusan dan dapat merubah cara penilaian
dari yang bersifat subjektif menjadi lebih objektif.
Kata kunci: Sepak Bola, Sistem Pendukung Keputusan, Analytical Hierarchy Process (AHP),
Basis data
1. PENDAHULUAN
1.1 Identifikasi Masalah
Bagaimana membangun aplikasi untuk Sistem
Pendukung Keputusan Penempatan Posisi Ideal
Pemain dalam Strategi Formasi Sepak bola.
1.2 Tinjauan Pustaka
Objek penelitian yang sedang diteliti adalah
Sekolah Sepak Bola yang bernama Tunas
Patriot yang berada di kota Bekasi.
1.3 Maksud dan Tujuan
Maksud dari penulisan Tugas Akhir ini adalah
untuk membangun sebuah aplikasi sistem
pendukung keputusan penempatan posisi ideal
pemain dalam strategi formasi sepak bola.
Sedangkan tujuan yang ingin dicapai dari
penelitian ini adalah :
1. Dapat menyajikan informasi yang mampu
menyediakan pilihan bagi para pelatih
sebagai sarana pendukung dalam
pengambilan suatu keputusan.
2. Membantu seorang manajer/ pelatih
merubah cara penilaiannya dalam
menyeleksi pemain, agar dapat menilai dari
yang bersifat subjektif menjadi lebih objektif
lagi.
3. Mempermudah seorang manajer/ pelatih
dalam menentukan posisi yang ideal untuk
seorang pemain.
4. Meningkatkan efektifitas dan efisiensi jam
kerja bagi pelatih dalam proses penentuan
posisi ideal pemain.
2
1.4 Manfaat
Manfaat yang didapat dalam pembuatan aplikasi
ini antara lain:
1. dapat menyajikan informasi yang mampu
menyediakan pilihan bagi para pelatih sebagai
sarana pendukung dalam pengambilan suatu
keputusan.
2. mampu membantu seorang pelatih merubah
cara penilaiannya dalam menyeleksi pemain
3. dapat mempermudah seorang pelatih dalam
menentukan posisi yang ideal untuk seorang
pemain..
4. dapat meningkatkan efektifitas dan efisiensi
jam kerja bagi pelatih dalam proses penentuan
posisi ideal pemain.
2. MODEL, ANALISA, DESAIN,
DAN IMPLEMENTASI
2.1 Model
1. Tahap pengumpulan data
a. Studi Literatur
b. Observasi
c. Interview
2. Tahap pembuatan perangkat lunak
a. System / Information Engineering
b. Analisis
c. Design
d. Coding
e. Testing
f. Maintenance
2.2 Posisi dan peran pemain
Satu tim sepak bola terdiri dari 11 orang pemain
yang memiliki posisi dan tugas yang berbeda-
beda. Secara umum ada 10 posisi pemain dalam
sepak bola, diantaranya:
1. Penjaga gawang
2. Bek Tengah
3. Bek Kiri
4. Bek Kanan
5. Gelandang Tengah
6. Gelandang kiri
7. Gelandang Kanan
8. Striker Tengah
9. Striker Kiri
10. Striker Kanan
2.3 SPK
Definisi dari sistem pedukung keputusan adalah
sistem yang menyediakan sarana bagi para
manajer untuk mengembangkan informasi
sesuai dengan keputusan yang akan dibuat.
Dapat juga dikatakan sebagai sistem komputer
yang mengolah data menjadi informasi untuk
mengambil keputusan dari masalah semi-
terstruktur yang spesifik. Berikut ini adalah
Tahapan-tahapan dari SPK:
a. Mendefinisikan masalah
b. Pengumpulan data atau elemen informasi
yang relevan
c. pengolahan data menjadi informasi baik
dalam bentuk laporan grafik maupun tulisan
d. menentukan alternatif-alternatif solusi (bisa
dalam persentase)
Tujuan dari SPK:
1. Membantu menyelesaikan masalah semi-
terstruktur
2. Mendukung manajer dalam mengambil
keputusan
3. Meningkatkan efektifitas bukan efisiensi
pengambilan keputusan
2.4 Manfaat dari SPK
Adapun manfaat dari SPK diantaranya adalah:
1. Pengambilan keputusan yg rasional, sesuai
dengan jenis keputusan yang diperlukan.
2. Membuat peramalan (forecasting).
3. Membandingkan alternatif tindakan.
4. Membuat analisis dampak.
5. Membuat model
2.5 Metode AHP
Pada hakekatnya AHP merupakan suatu model
pengambil keputusan yang komprehensif
dengan memperhitungkan hal-hal yang bersifat
kualitatif dan kuantitatif. Dalam model
pengambilan keputusan dengan AHP pada
dasarnya berusaha menutupi semua kekurangan
dari model-model sebelumnya. AHP juga
memungkinkan ke struktur suatu sistem dan
lingkungan kedalam komponen saling
berinteraksi dan kemudian menyatukan mereka
dengan mengukur dan mengatur dampak dari
komponen kesalahan sistem (Saaty,2001).
Peralatan utama dari model ini adalah sebuah
hirarki fungsional dengan input utamanya
adalah persepsi manusia.
3
2.6 Prosedur AHP
Pada dasarnya prosedur atau langkah-langkah
dalam metode AHP meliputi:
1. Menyusun hirarki dari permasalahan yang
dihadapi
2. Penilaian kriteria dan alternatif
3. Menentukan prioritas
4. Mengatur konsistensi
5. Hitung indeks konsistensi/ Consistency
Index (CI) dengan rumus:
Dimana n = banyaknya elemen
6. Hitung rasio konsistensi / Consistency Ratio
(CR) dengan rumus :
Ket: CR = Consistency Ratio
CI = Consistency Index
IR = Index Random
7. Memeriksa konsistensi hirarki. Jika nilai
rasio konsistensi adalah kurang dari 0.1,
maka rasio dari konsistensi perhitungan
tersebut dapat diterima.
Indeks Konsistensi (CI); matriks random
dengan skala penilaian 9 (1 sampai 9)
beserta kebalikannya sebagai Indeks
Random (IR). Berdasarkan perhitungan
Saaty dengan menggunakan 500 sampel, jika
“judgment” numerik diambil secara acak
dari skala 1/9, 1/8, ..., 1, 2, ..., 9 akan
diperoleh rata-rata konsistensi untuk matriks
dengan ukuran yang berbeda.
8. Perhitungan untuk menentukan tujuan.
Setelah perhitungan CR sudah diterima/
berhasil maka perhitungan dilanjutkan untuk
menentukan tujuan akhir, yaitu perhitungan
sebagai berikut :
Hasil1 = (Nilai Kriteria1*Prioritas Kriteria1)
+ (Nilai Kriteria2 * Prioritas Kriteria2 ) + …
sampai kriteria-n+Prioritas Kriteria-n
Hasil2 = (Nilai Kriteria2*Prioritas Kriteria1)
+ (Nilai Kriteria2 * Prioritas Kriteria2 ) +
… sampai kriteria-n
Hasil-n = (Nilai Kriteria-n*Prioritas
Kriteria1) + (Nilai Kriteria-n * Prioritas
Kriteria2 ) + … sampai kriteria-n
Hasil akhir merupakan perbandingan dari
hasil-hasil yang telah dihitung, dengan
membandingkan semua hasil, maka didapat
hasil tertinggi dan hasil ini merupakan
keputusan hasil akhir yang dipilih.
2.7 Desain
1. ERD (Entity Relationship Diagram)
Gambar 1. ERD (Entity Relationship Diagram)
2. Relasi tabel
Gambar 2. Relasi tabel
3. Diagram konteks
Gambar 3. Diagram konteks
CI = (( λmaks – n ) / n-1
CR = CI / IR
4
4. DFD (Data Flow Diagram)
Gambar 4. DFD level 1
5. Menu admin
Gambar 5. Arsitektur menu admin.
6. Menu User
Gambar 6. Arsitektur menu user.
2.8 Implementasi
1. Tampilan menu data pemain
Gambar 7. Menu data pemain
2. Tampilan menu posisi main
Gambar 8. Menu posisi main
3. Tampilan menu jenis kriteria kemampuan
Gambar 9. Menu jenis kriteria kemampuan
4. Tampilan menu standarisasi nilai kriteria
Gambar 10. Menu standarisasi nilai kriteria
5
5. Tampilan menu nilai kriteria
Gambar 11. Menu nilai kriteria
6. Tampilan menu penentuan posisi ideal
Gambar 12. Menu penentuan posisi ideal
3. HASIL DAN DISKUSI
3.1 Penyelesaian Masalah dengan
AHP
Dalam penentuan posisi ideal pemain dengan
menggunakan metode AHP (Analytical
Hierarcy Process) terlebih dahulu dibuat
struktur hirarki yang berhubungan dengan
penentuan posisi ideal, struktur hirarki dapat
dilihat dari gambar di bawah:
Gambar 13. Hirarki Proses Pada Penentuan Posisi Ideal
3.2 Contoh Kasus
Akan diambil data nilai satu pemain sebagai
contoh untuk penerapan metode AHP. Data
yang diambil adalah nilai rata-rata kriteria
kemampuan pemain dan dominasi kekuatan
kaki.
1. Sub kriteria “Nilai Kriteria Kemampuan
(NKK)”
Dibawah merupakan tabel rata-rata pemain:
Tabel 1. Nilai rata-rata pemain
2. Sub kriteria “Dominasi Kekuatan Kaki
(DKK)”
Hasil pengamatan pelatih untuk pemain
tersebut adalah pemain ini lebih cenderung
mengandalkan kaki kiri dan kanannya.
3.3 Perhitungan Kriteria Posisi Ideal
Dalam menentukan nilai bobot kriteria,
dilakukan berdasarkan tingkat intensitas
kepentingan yang ada pada tabel di bawah ini:
Tabel 2. Skala penilaian perbandingan pasangan
Penilaian Nilai
Kriteria Striker 76,31
Kriteria Pemain Gelandang 73,36
Kriteria Pemain Bek 71,09
Kriteria Penjaga Gawang 62,43
Intensitas
Kepentingan
Keterangan
1 Kedua elemen sama pentingnya
3
elemen yang satu sedikit lebih penting daripada
elemen yang lainnya
5
elemen yang satu lebih penting daripada elemen
yang lainnya
7
satu elemen jelas lebih mutlak penting daripada
elemen lainnya
9
satu elemen jelas mutlak penting daripada
elemen lainnya
2,4,6,8 Nilai-Nilai antara dua nilai yang berdekatan
6
Tabel 3. Tabel IR
Ukuran
Matriks
Nilai IR
1 0.2
2 0.2
3 0.58
4 0.9
5 1.12
6 1.24
7 1.32
8 1.41
9 1.45
10 1.49
11 1.51
12 1.48
13 1.56
14 1.57
15 1.59
Menentukan Prioritas Kriteria
a. Membuat matriks perbandingan berpasangan
NKK DKK
NKK(1) 1 2
DKK (2) 1/2=0.5 1
Jumlah 1.5 3
b. Membuat matriks nilai kriteria
NKK(1) DKK(2)
Jumlah(3) =
(1)+(2)
Prioritas
(Jumlah/2)
NKK 0.67 0.67 1.34 0.67
DKK 0.33 0.33 0.66 0.33
c. Membuat matriks penjumlahan setiap baris
NKK(1) DKK(2) Jumlah(3)=(1)+(2)
NKK 0.67 1.34 2.01
DKK 0.17 0.33 0.5
d. Perhitungan Konsistensi
Jumlah = 3.77
n (jumlah kriteria) = 2
λ maks (jumlah / n) = 3.77 / 2 = 1.89
CI ((λ maks-n) / n-1) = ((1.89 - 2) / 2-1 )
= -0.11
CR(CI / IR (lihat tabel IR))
= -0.11/0.2 = -0.55 (0.2 didapat dari tabel 2)
Karena nilai rasio konsistensi adalah kurang dari
0.1, maka rasio dari konsistensi perhitungan
tersebut dapat diterima.
Perhitungan yang sama seperti di atas dapat
dilanjutkan untuk sub kriteria berikutnya,
sehingga diperoleh nilai eigen vektor utama dan
CR pada setiap levelnya.
Perhitungan untuk menentukan Posisi Ideal
Pemain :
Striker
= (nilai rata-rata kriteria striker *Prioritas NKK)
+ Prioritas DKK
= (76,31* 0.67) + 0.33
= 51,13+0.33
= 51,46
Gelandang
= ( nilai rata-rata kriteria Pemain Gelandang *
Prioritas NKK) + Prioritas DKK
= (73,36 * 0.67 ) + 0.33
= 49,15 +0.33
= 49,48
Bek
= ( nilai rata-rata kriteria Pemain Bek * Prioritas
NKK) + Prioritas DKK
= (71,09 * 0.67 ) + 0.33
= 47,63+0.33
= 47,96
Penjaga Gawang
= ( nilai rata-rata kriteria Penjaga Gawang *
Prioritas NKK) + Prioritas DKK
= (62,43 * 0.67 ) + 0.33
= 41,83+0.33
= 42,16
Keterangan:
Jadi dari hasil perhitungan di atas, pemain
tersebut mempunyai posisi ideal sebagai Striker
yang bermain di tengah karena cenderung
mengandalkan kaki kiri dan kanannya.
Jumlah
matriks tiap
baris (1)
Prioritas =
Jmlh
Perbaris/ 2
(2)
HASIL
(1)+(2)
NKK 2.01 1.01 3.02
DKK 0.5 0.25 0.75
Jumlah 3.77
7
4. KESIMPULAN DAN SARAN
4.1 Kesimpulan
1. Sistem yang dibangun dapat menyajikan
informasi yang mampu menyediakan
pilihan bagi para pelatih sebagai sarana
pendukung dalam pengambilan suatu
keputusan
2. Sistem yang dibangun mampu membantu
seorang pelatih merubah cara penilaiannya
dalam menyeleksi pemain, agar dapat
menilai dari yang bersifat subjektif
menjadi lebih objektif lagi.
3. Sistem yang dibangun dapat
mempermudah seorang pelatih dalam
menentukan posisi yang ideal untuk
seorang pemain.
4. Sistem yang dibangun dapat meningkatkan
efektifitas dan efisiensi jam kerja bagi
pelatih dalam proses penentuan posisi ideal
pemain.
4.2 Saran
Berdasarkan kesimpulan di atas, maka saran
yang diharapkan yaitu dilakukan pengembangan
dari aplikasi sistem pendukung keputusan
penempatan posisi ideal pemain dalam strategi
formasi sepak bola ini, sehingga keberadaanya
bisa lebih user friendly dan lebih bermanfaat
bagi kemajuan sepak bola.
5. DAFTAR PUSTAKA
[1]. Abdul Kadir, (2004). Dasar Aplikasi
Database MySQL Delphi, Yogyakarta:
Andi
[2]. Bahri, Kusnassriyanto, S., Sjachriyanto,
W. (2008). Teknik Pemograman Delphi,
Bandung: Informatika.
[3]. Jogiyanto, (2005). Analisis Dan Desain,
Yogyakarta: Andi.
[4]. DR. Ir. Kadarsah Suryadi., Ir. M. Ali
Ramdhani, M.T., (2002). Sistem
Pendukung Keputusan, Bandung:
Rosdakarya.
[5]. Republik BM., (27 Agustus 2009) Definisi
Sistem Pendukung Keputusan,
http://republikbm.blogspot.com/2007/10/d
efinisi-sistem-pendukung keputusan.html
[6]. Republik BM., (27 Agustus 2009)
Mengenal Analytical Hierarcy Process
(AHP),
http://republikbm.blogspot.com/2007/10/m
engenal-analytical-hierarcy-process.html
[7]. Wikipedia Bahasa Indonesia, (14
Nopember 2009) Sepak Bola,
http://id.wikipedia.org/wiki/Sepak_bola

More Related Content

What's hot

Outline Perancangan Sistem
Outline Perancangan SistemOutline Perancangan Sistem
Outline Perancangan Sistem
Win Kurniadi
 
Sistem penunjang-keputusan
Sistem penunjang-keputusanSistem penunjang-keputusan
Sistem penunjang-keputusan
ANTO ROHMAWAN
 
Tugas executive support system for bussiness expert system
Tugas executive support system for bussiness expert systemTugas executive support system for bussiness expert system
Tugas executive support system for bussiness expert system
Kristine M H
 

What's hot (20)

Outline Perancangan Sistem
Outline Perancangan SistemOutline Perancangan Sistem
Outline Perancangan Sistem
 
Analisis perancangan sistem informasi
Analisis perancangan sistem informasiAnalisis perancangan sistem informasi
Analisis perancangan sistem informasi
 
SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukun...
SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukun...SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukun...
SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukun...
 
Langkah - Langkah Perencanaan Sistem
Langkah - Langkah Perencanaan SistemLangkah - Langkah Perencanaan Sistem
Langkah - Langkah Perencanaan Sistem
 
SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS...
SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN  MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL   HIERARCHY PROCESS...SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN  MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL   HIERARCHY PROCESS...
SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS...
 
konsep dasar analisis perancangan sistem
konsep dasar analisis  perancangan sistem konsep dasar analisis  perancangan sistem
konsep dasar analisis perancangan sistem
 
Modul pengajaran analisa perancangan sistem informasi
Modul pengajaran analisa perancangan sistem informasiModul pengajaran analisa perancangan sistem informasi
Modul pengajaran analisa perancangan sistem informasi
 
Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikan
Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikanMakalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikan
Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikan
 
Sim,fathia suwaninda ,hapzi ali , akuntansi,universitas mercu buana 2017
Sim,fathia suwaninda ,hapzi ali , akuntansi,universitas mercu buana 2017Sim,fathia suwaninda ,hapzi ali , akuntansi,universitas mercu buana 2017
Sim,fathia suwaninda ,hapzi ali , akuntansi,universitas mercu buana 2017
 
GBPP Analisis Perancangan Sistem
GBPP Analisis Perancangan SistemGBPP Analisis Perancangan Sistem
GBPP Analisis Perancangan Sistem
 
Modul perkuliahan sim
Modul perkuliahan simModul perkuliahan sim
Modul perkuliahan sim
 
Dss aplot
Dss aplotDss aplot
Dss aplot
 
Sim 12 ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, sistem pendukung peng...
Sim 12 ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, sistem pendukung peng...Sim 12 ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, sistem pendukung peng...
Sim 12 ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, sistem pendukung peng...
 
Sistem penunjang-keputusan
Sistem penunjang-keputusanSistem penunjang-keputusan
Sistem penunjang-keputusan
 
Aps07 design erd_normalization
Aps07 design erd_normalizationAps07 design erd_normalization
Aps07 design erd_normalization
 
Tugas executive support system for bussiness expert system
Tugas executive support system for bussiness expert systemTugas executive support system for bussiness expert system
Tugas executive support system for bussiness expert system
 
Sim, rika nurjanah, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, sistem pendukung pengam...
Sim, rika nurjanah, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, sistem pendukung pengam...Sim, rika nurjanah, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, sistem pendukung pengam...
Sim, rika nurjanah, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, sistem pendukung pengam...
 
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Unive...
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Unive...SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Unive...
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan, Unive...
 
Analisis perancangan-sistem-fb
Analisis perancangan-sistem-fbAnalisis perancangan-sistem-fb
Analisis perancangan-sistem-fb
 
3. bab ii
3. bab ii3. bab ii
3. bab ii
 

Similar to Posisi ideal

SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...
Khusrul Kurniawan
 
Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi 1
Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi 1Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi 1
Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi 1
fitrigimiho
 
Decission support
Decission supportDecission support
Decission support
oktazia
 

Similar to Posisi ideal (20)

Agus supriyono, hapzi ali, sistem pendukung keputusan, ut, 2017
Agus supriyono, hapzi ali, sistem pendukung keputusan, ut, 2017Agus supriyono, hapzi ali, sistem pendukung keputusan, ut, 2017
Agus supriyono, hapzi ali, sistem pendukung keputusan, ut, 2017
 
Agus supriyono, hapzi ali, sistem penunjang keputusan, ut, 2017
Agus supriyono, hapzi ali, sistem penunjang keputusan, ut, 2017Agus supriyono, hapzi ali, sistem penunjang keputusan, ut, 2017
Agus supriyono, hapzi ali, sistem penunjang keputusan, ut, 2017
 
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...
 
Sistem pengambilan keputusan
Sistem pengambilan keputusanSistem pengambilan keputusan
Sistem pengambilan keputusan
 
SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN PEMILIHAN PERANGKAT LUNAK PENGOLAH CITRA DENGAN ME...
SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN PEMILIHAN PERANGKAT LUNAK PENGOLAH CITRA DENGAN ME...SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN PEMILIHAN PERANGKAT LUNAK PENGOLAH CITRA DENGAN ME...
SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN PEMILIHAN PERANGKAT LUNAK PENGOLAH CITRA DENGAN ME...
 
Pengenalan SPK
Pengenalan SPKPengenalan SPK
Pengenalan SPK
 
Forum 12
Forum 12Forum 12
Forum 12
 
DSS Sistem Pendukung Keputusan Untuk Beasiswa Kalangan Mahasiswa
DSS Sistem Pendukung Keputusan Untuk Beasiswa Kalangan MahasiswaDSS Sistem Pendukung Keputusan Untuk Beasiswa Kalangan Mahasiswa
DSS Sistem Pendukung Keputusan Untuk Beasiswa Kalangan Mahasiswa
 
Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi 1
Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi 1Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi 1
Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi 1
 
Sim, prof.dr. hapzi ali, mm,cma,miranti dewi putri,sistem pendukung pengambil...
Sim, prof.dr. hapzi ali, mm,cma,miranti dewi putri,sistem pendukung pengambil...Sim, prof.dr. hapzi ali, mm,cma,miranti dewi putri,sistem pendukung pengambil...
Sim, prof.dr. hapzi ali, mm,cma,miranti dewi putri,sistem pendukung pengambil...
 
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sistem pendukung pengambil ...
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sistem pendukung pengambil ...SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sistem pendukung pengambil ...
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sistem pendukung pengambil ...
 
Sim, sofi hayu desbiana irda lestari, hapzi ali, konsep pengambilan keputusan...
Sim, sofi hayu desbiana irda lestari, hapzi ali, konsep pengambilan keputusan...Sim, sofi hayu desbiana irda lestari, hapzi ali, konsep pengambilan keputusan...
Sim, sofi hayu desbiana irda lestari, hapzi ali, konsep pengambilan keputusan...
 
Sim, gita setiani pramesuari, hapzi ali, sistem pendukung keputusan (spk) , u...
Sim, gita setiani pramesuari, hapzi ali, sistem pendukung keputusan (spk) , u...Sim, gita setiani pramesuari, hapzi ali, sistem pendukung keputusan (spk) , u...
Sim, gita setiani pramesuari, hapzi ali, sistem pendukung keputusan (spk) , u...
 
Sim, dina supriani, hapzi ali, sistem pendukung keputusan (spk) , universitas...
Sim, dina supriani, hapzi ali, sistem pendukung keputusan (spk) , universitas...Sim, dina supriani, hapzi ali, sistem pendukung keputusan (spk) , universitas...
Sim, dina supriani, hapzi ali, sistem pendukung keputusan (spk) , universitas...
 
Decission support
Decission supportDecission support
Decission support
 
Decission support
Decission supportDecission support
Decission support
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasi
 
12, SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, SISTEM PENDUKUNG PENGAMBILAN KEPUTUS...
12, SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, SISTEM PENDUKUNG PENGAMBILAN KEPUTUS...12, SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, SISTEM PENDUKUNG PENGAMBILAN KEPUTUS...
12, SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, SISTEM PENDUKUNG PENGAMBILAN KEPUTUS...
 
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...
 
Penerapan metode ahp_dalam_pemilihan_komputer_dengan_expert_choice
Penerapan metode ahp_dalam_pemilihan_komputer_dengan_expert_choicePenerapan metode ahp_dalam_pemilihan_komputer_dengan_expert_choice
Penerapan metode ahp_dalam_pemilihan_komputer_dengan_expert_choice
 

Recently uploaded

Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 

Recently uploaded (20)

vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 

Posisi ideal

  • 1. 1 SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENEMPATAN POSISI IDEAL PEMAIN DALAM STRATEGI FORMASI SEPAK BOLA Ian Febianto Jurusan Teknik Informatika, Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer, Universitas Komputer Indonrsia Jl. Dipati Ukur No.112 Bandung 40132 Ianf_10105151@yahoo.co.id ABSTRAK Untuk menentukan posisi ideal seorang pemain sepak bola agar sesuai dengan karakter dan kriteria yang diharapkan, dibutuhkan insting pelatih yang cukup tajam dan sebuah sistem yang dapat membantu menyediakan pilihan sebagai sarana pendukung dalam pengambilan suatu keputusan. Biasanya, dalam melakukan proses penentuan pemain masih dilakukan secara manual yaitu dengan mengimplementasikan ke dalam bentuk sebuah file kertas berupa form penilaian karakter dan kriteria pemain saja. Selama ini, masih ada pelatih yang masih kurang tepat dalam menentukan posisi ideal pemain karena hanya mengandalkan insting dan ego para pemainnya sehingga masih ada pelatih yang belum mampu menilai pemain secara objektif. Dengan memanfaatkan Analytical Hierarchy Process (AHP) sebagai metode dari Sistem Pendukung Keputusan (SPK) dalam proses penentuan posisi ideal seorang pemain yang menggunakan beberapa kriteria (multikriteria) untuk memilih seorang pemain yang tepat. SPK ini membantu pelatih dalam membuat keputusan yang tepat dan AHP digunakan sebagai model untuk pembobotan multikriteria dalam proses seleksi. Dalam metode teknik pengumpulan data, studi literatur, observasi dan wawancara digunakan untuk masalah-masalah yang terkait. Selain itu, teknik dan model analisis data menggunakan metode aliran terstruktur dimana tools yang digunakan adalah Data Flows Diagram (DFD) dan Entity Relationship Diagram (ERD). Aplikasi ini dibangun dengan tools Borland Delphi (7.0) sebagai desain tampilan antarmuka dan MySQL sebagai media pengolahan basis data-nya. Berdasarkan hasil penelitian tersebut dapat disimpulkan bahwa aplikasi ini diharapkan dapat membantu pelatih dalam proses pengambilan keputusan dan dapat merubah cara penilaian dari yang bersifat subjektif menjadi lebih objektif. Kata kunci: Sepak Bola, Sistem Pendukung Keputusan, Analytical Hierarchy Process (AHP), Basis data 1. PENDAHULUAN 1.1 Identifikasi Masalah Bagaimana membangun aplikasi untuk Sistem Pendukung Keputusan Penempatan Posisi Ideal Pemain dalam Strategi Formasi Sepak bola. 1.2 Tinjauan Pustaka Objek penelitian yang sedang diteliti adalah Sekolah Sepak Bola yang bernama Tunas Patriot yang berada di kota Bekasi. 1.3 Maksud dan Tujuan Maksud dari penulisan Tugas Akhir ini adalah untuk membangun sebuah aplikasi sistem pendukung keputusan penempatan posisi ideal pemain dalam strategi formasi sepak bola. Sedangkan tujuan yang ingin dicapai dari penelitian ini adalah : 1. Dapat menyajikan informasi yang mampu menyediakan pilihan bagi para pelatih sebagai sarana pendukung dalam pengambilan suatu keputusan. 2. Membantu seorang manajer/ pelatih merubah cara penilaiannya dalam menyeleksi pemain, agar dapat menilai dari yang bersifat subjektif menjadi lebih objektif lagi. 3. Mempermudah seorang manajer/ pelatih dalam menentukan posisi yang ideal untuk seorang pemain. 4. Meningkatkan efektifitas dan efisiensi jam kerja bagi pelatih dalam proses penentuan posisi ideal pemain.
  • 2. 2 1.4 Manfaat Manfaat yang didapat dalam pembuatan aplikasi ini antara lain: 1. dapat menyajikan informasi yang mampu menyediakan pilihan bagi para pelatih sebagai sarana pendukung dalam pengambilan suatu keputusan. 2. mampu membantu seorang pelatih merubah cara penilaiannya dalam menyeleksi pemain 3. dapat mempermudah seorang pelatih dalam menentukan posisi yang ideal untuk seorang pemain.. 4. dapat meningkatkan efektifitas dan efisiensi jam kerja bagi pelatih dalam proses penentuan posisi ideal pemain. 2. MODEL, ANALISA, DESAIN, DAN IMPLEMENTASI 2.1 Model 1. Tahap pengumpulan data a. Studi Literatur b. Observasi c. Interview 2. Tahap pembuatan perangkat lunak a. System / Information Engineering b. Analisis c. Design d. Coding e. Testing f. Maintenance 2.2 Posisi dan peran pemain Satu tim sepak bola terdiri dari 11 orang pemain yang memiliki posisi dan tugas yang berbeda- beda. Secara umum ada 10 posisi pemain dalam sepak bola, diantaranya: 1. Penjaga gawang 2. Bek Tengah 3. Bek Kiri 4. Bek Kanan 5. Gelandang Tengah 6. Gelandang kiri 7. Gelandang Kanan 8. Striker Tengah 9. Striker Kiri 10. Striker Kanan 2.3 SPK Definisi dari sistem pedukung keputusan adalah sistem yang menyediakan sarana bagi para manajer untuk mengembangkan informasi sesuai dengan keputusan yang akan dibuat. Dapat juga dikatakan sebagai sistem komputer yang mengolah data menjadi informasi untuk mengambil keputusan dari masalah semi- terstruktur yang spesifik. Berikut ini adalah Tahapan-tahapan dari SPK: a. Mendefinisikan masalah b. Pengumpulan data atau elemen informasi yang relevan c. pengolahan data menjadi informasi baik dalam bentuk laporan grafik maupun tulisan d. menentukan alternatif-alternatif solusi (bisa dalam persentase) Tujuan dari SPK: 1. Membantu menyelesaikan masalah semi- terstruktur 2. Mendukung manajer dalam mengambil keputusan 3. Meningkatkan efektifitas bukan efisiensi pengambilan keputusan 2.4 Manfaat dari SPK Adapun manfaat dari SPK diantaranya adalah: 1. Pengambilan keputusan yg rasional, sesuai dengan jenis keputusan yang diperlukan. 2. Membuat peramalan (forecasting). 3. Membandingkan alternatif tindakan. 4. Membuat analisis dampak. 5. Membuat model 2.5 Metode AHP Pada hakekatnya AHP merupakan suatu model pengambil keputusan yang komprehensif dengan memperhitungkan hal-hal yang bersifat kualitatif dan kuantitatif. Dalam model pengambilan keputusan dengan AHP pada dasarnya berusaha menutupi semua kekurangan dari model-model sebelumnya. AHP juga memungkinkan ke struktur suatu sistem dan lingkungan kedalam komponen saling berinteraksi dan kemudian menyatukan mereka dengan mengukur dan mengatur dampak dari komponen kesalahan sistem (Saaty,2001). Peralatan utama dari model ini adalah sebuah hirarki fungsional dengan input utamanya adalah persepsi manusia.
  • 3. 3 2.6 Prosedur AHP Pada dasarnya prosedur atau langkah-langkah dalam metode AHP meliputi: 1. Menyusun hirarki dari permasalahan yang dihadapi 2. Penilaian kriteria dan alternatif 3. Menentukan prioritas 4. Mengatur konsistensi 5. Hitung indeks konsistensi/ Consistency Index (CI) dengan rumus: Dimana n = banyaknya elemen 6. Hitung rasio konsistensi / Consistency Ratio (CR) dengan rumus : Ket: CR = Consistency Ratio CI = Consistency Index IR = Index Random 7. Memeriksa konsistensi hirarki. Jika nilai rasio konsistensi adalah kurang dari 0.1, maka rasio dari konsistensi perhitungan tersebut dapat diterima. Indeks Konsistensi (CI); matriks random dengan skala penilaian 9 (1 sampai 9) beserta kebalikannya sebagai Indeks Random (IR). Berdasarkan perhitungan Saaty dengan menggunakan 500 sampel, jika “judgment” numerik diambil secara acak dari skala 1/9, 1/8, ..., 1, 2, ..., 9 akan diperoleh rata-rata konsistensi untuk matriks dengan ukuran yang berbeda. 8. Perhitungan untuk menentukan tujuan. Setelah perhitungan CR sudah diterima/ berhasil maka perhitungan dilanjutkan untuk menentukan tujuan akhir, yaitu perhitungan sebagai berikut : Hasil1 = (Nilai Kriteria1*Prioritas Kriteria1) + (Nilai Kriteria2 * Prioritas Kriteria2 ) + … sampai kriteria-n+Prioritas Kriteria-n Hasil2 = (Nilai Kriteria2*Prioritas Kriteria1) + (Nilai Kriteria2 * Prioritas Kriteria2 ) + … sampai kriteria-n Hasil-n = (Nilai Kriteria-n*Prioritas Kriteria1) + (Nilai Kriteria-n * Prioritas Kriteria2 ) + … sampai kriteria-n Hasil akhir merupakan perbandingan dari hasil-hasil yang telah dihitung, dengan membandingkan semua hasil, maka didapat hasil tertinggi dan hasil ini merupakan keputusan hasil akhir yang dipilih. 2.7 Desain 1. ERD (Entity Relationship Diagram) Gambar 1. ERD (Entity Relationship Diagram) 2. Relasi tabel Gambar 2. Relasi tabel 3. Diagram konteks Gambar 3. Diagram konteks CI = (( λmaks – n ) / n-1 CR = CI / IR
  • 4. 4 4. DFD (Data Flow Diagram) Gambar 4. DFD level 1 5. Menu admin Gambar 5. Arsitektur menu admin. 6. Menu User Gambar 6. Arsitektur menu user. 2.8 Implementasi 1. Tampilan menu data pemain Gambar 7. Menu data pemain 2. Tampilan menu posisi main Gambar 8. Menu posisi main 3. Tampilan menu jenis kriteria kemampuan Gambar 9. Menu jenis kriteria kemampuan 4. Tampilan menu standarisasi nilai kriteria Gambar 10. Menu standarisasi nilai kriteria
  • 5. 5 5. Tampilan menu nilai kriteria Gambar 11. Menu nilai kriteria 6. Tampilan menu penentuan posisi ideal Gambar 12. Menu penentuan posisi ideal 3. HASIL DAN DISKUSI 3.1 Penyelesaian Masalah dengan AHP Dalam penentuan posisi ideal pemain dengan menggunakan metode AHP (Analytical Hierarcy Process) terlebih dahulu dibuat struktur hirarki yang berhubungan dengan penentuan posisi ideal, struktur hirarki dapat dilihat dari gambar di bawah: Gambar 13. Hirarki Proses Pada Penentuan Posisi Ideal 3.2 Contoh Kasus Akan diambil data nilai satu pemain sebagai contoh untuk penerapan metode AHP. Data yang diambil adalah nilai rata-rata kriteria kemampuan pemain dan dominasi kekuatan kaki. 1. Sub kriteria “Nilai Kriteria Kemampuan (NKK)” Dibawah merupakan tabel rata-rata pemain: Tabel 1. Nilai rata-rata pemain 2. Sub kriteria “Dominasi Kekuatan Kaki (DKK)” Hasil pengamatan pelatih untuk pemain tersebut adalah pemain ini lebih cenderung mengandalkan kaki kiri dan kanannya. 3.3 Perhitungan Kriteria Posisi Ideal Dalam menentukan nilai bobot kriteria, dilakukan berdasarkan tingkat intensitas kepentingan yang ada pada tabel di bawah ini: Tabel 2. Skala penilaian perbandingan pasangan Penilaian Nilai Kriteria Striker 76,31 Kriteria Pemain Gelandang 73,36 Kriteria Pemain Bek 71,09 Kriteria Penjaga Gawang 62,43 Intensitas Kepentingan Keterangan 1 Kedua elemen sama pentingnya 3 elemen yang satu sedikit lebih penting daripada elemen yang lainnya 5 elemen yang satu lebih penting daripada elemen yang lainnya 7 satu elemen jelas lebih mutlak penting daripada elemen lainnya 9 satu elemen jelas mutlak penting daripada elemen lainnya 2,4,6,8 Nilai-Nilai antara dua nilai yang berdekatan
  • 6. 6 Tabel 3. Tabel IR Ukuran Matriks Nilai IR 1 0.2 2 0.2 3 0.58 4 0.9 5 1.12 6 1.24 7 1.32 8 1.41 9 1.45 10 1.49 11 1.51 12 1.48 13 1.56 14 1.57 15 1.59 Menentukan Prioritas Kriteria a. Membuat matriks perbandingan berpasangan NKK DKK NKK(1) 1 2 DKK (2) 1/2=0.5 1 Jumlah 1.5 3 b. Membuat matriks nilai kriteria NKK(1) DKK(2) Jumlah(3) = (1)+(2) Prioritas (Jumlah/2) NKK 0.67 0.67 1.34 0.67 DKK 0.33 0.33 0.66 0.33 c. Membuat matriks penjumlahan setiap baris NKK(1) DKK(2) Jumlah(3)=(1)+(2) NKK 0.67 1.34 2.01 DKK 0.17 0.33 0.5 d. Perhitungan Konsistensi Jumlah = 3.77 n (jumlah kriteria) = 2 λ maks (jumlah / n) = 3.77 / 2 = 1.89 CI ((λ maks-n) / n-1) = ((1.89 - 2) / 2-1 ) = -0.11 CR(CI / IR (lihat tabel IR)) = -0.11/0.2 = -0.55 (0.2 didapat dari tabel 2) Karena nilai rasio konsistensi adalah kurang dari 0.1, maka rasio dari konsistensi perhitungan tersebut dapat diterima. Perhitungan yang sama seperti di atas dapat dilanjutkan untuk sub kriteria berikutnya, sehingga diperoleh nilai eigen vektor utama dan CR pada setiap levelnya. Perhitungan untuk menentukan Posisi Ideal Pemain : Striker = (nilai rata-rata kriteria striker *Prioritas NKK) + Prioritas DKK = (76,31* 0.67) + 0.33 = 51,13+0.33 = 51,46 Gelandang = ( nilai rata-rata kriteria Pemain Gelandang * Prioritas NKK) + Prioritas DKK = (73,36 * 0.67 ) + 0.33 = 49,15 +0.33 = 49,48 Bek = ( nilai rata-rata kriteria Pemain Bek * Prioritas NKK) + Prioritas DKK = (71,09 * 0.67 ) + 0.33 = 47,63+0.33 = 47,96 Penjaga Gawang = ( nilai rata-rata kriteria Penjaga Gawang * Prioritas NKK) + Prioritas DKK = (62,43 * 0.67 ) + 0.33 = 41,83+0.33 = 42,16 Keterangan: Jadi dari hasil perhitungan di atas, pemain tersebut mempunyai posisi ideal sebagai Striker yang bermain di tengah karena cenderung mengandalkan kaki kiri dan kanannya. Jumlah matriks tiap baris (1) Prioritas = Jmlh Perbaris/ 2 (2) HASIL (1)+(2) NKK 2.01 1.01 3.02 DKK 0.5 0.25 0.75 Jumlah 3.77
  • 7. 7 4. KESIMPULAN DAN SARAN 4.1 Kesimpulan 1. Sistem yang dibangun dapat menyajikan informasi yang mampu menyediakan pilihan bagi para pelatih sebagai sarana pendukung dalam pengambilan suatu keputusan 2. Sistem yang dibangun mampu membantu seorang pelatih merubah cara penilaiannya dalam menyeleksi pemain, agar dapat menilai dari yang bersifat subjektif menjadi lebih objektif lagi. 3. Sistem yang dibangun dapat mempermudah seorang pelatih dalam menentukan posisi yang ideal untuk seorang pemain. 4. Sistem yang dibangun dapat meningkatkan efektifitas dan efisiensi jam kerja bagi pelatih dalam proses penentuan posisi ideal pemain. 4.2 Saran Berdasarkan kesimpulan di atas, maka saran yang diharapkan yaitu dilakukan pengembangan dari aplikasi sistem pendukung keputusan penempatan posisi ideal pemain dalam strategi formasi sepak bola ini, sehingga keberadaanya bisa lebih user friendly dan lebih bermanfaat bagi kemajuan sepak bola. 5. DAFTAR PUSTAKA [1]. Abdul Kadir, (2004). Dasar Aplikasi Database MySQL Delphi, Yogyakarta: Andi [2]. Bahri, Kusnassriyanto, S., Sjachriyanto, W. (2008). Teknik Pemograman Delphi, Bandung: Informatika. [3]. Jogiyanto, (2005). Analisis Dan Desain, Yogyakarta: Andi. [4]. DR. Ir. Kadarsah Suryadi., Ir. M. Ali Ramdhani, M.T., (2002). Sistem Pendukung Keputusan, Bandung: Rosdakarya. [5]. Republik BM., (27 Agustus 2009) Definisi Sistem Pendukung Keputusan, http://republikbm.blogspot.com/2007/10/d efinisi-sistem-pendukung keputusan.html [6]. Republik BM., (27 Agustus 2009) Mengenal Analytical Hierarcy Process (AHP), http://republikbm.blogspot.com/2007/10/m engenal-analytical-hierarcy-process.html [7]. Wikipedia Bahasa Indonesia, (14 Nopember 2009) Sepak Bola, http://id.wikipedia.org/wiki/Sepak_bola