SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
Mekanika
PERSAMAAN GERAK ROTASI(MELINGKAR)
1. Suatu titik melakukan gerak melingkar dipercepat dengan percepatan 2 rad/s2
dam
kecepatan sudut awal 30 rad/s, setelah 5 s sudut yang ditempuh titik tersebut
adalah …rad
A. 150 B. 175 C. 200 D. 225 E. 250
Jawab : B
radtto 1755.2.5.30 2
2
12
2
1 =+=+=• αωθ
2. Sebuah benda bergerak melingkar dengan kecepatan awal 4 rad/s dan mengalami
percepatan sudut 0,5 rad/s2
, maka kecepatan benda pada detik keempat … rad/s
A. 4,0 B. 4,5 C. 5,0 D. 6,0 E. 8,0
Jawab : D
sradttsradsrad /64.5,04)4?(...:/5,0:/4 0
2
0 =+=+=↑==== αωωωαω
3. Suatu titik bergerak melingkar dan melakukan satu kali putaran dalam waktu 0,2
sekon, maka kecepatan angulernya adalah …rad/s
A. 0,314 B. 3,14 C. 31,4 D. 314 E. 3140
Jawab : C
srad
t
st /4,3110
2,0
2
?....:2,0:2 ====↑∴=== π
πθ
ωωπθ
4. Sebuah partikel mula-mula dalam keadaan diam bergerak melintasi keliling
lingkaran dengan percepatan anguler 4 rad/s2
. Kecepatan sudut pada t=2s…rad/s
A. 2 B. 4 C. 8 D. 12 E. 16
Jawab : C
sradxttstsrad /824?...:0:2:/4 00
2
===+=↑==== ααωωωωα
5. Suatu roda berputar dengan kecepatan sudut 12 rad/s. Setelah 10 sekon menjadi
20 rad/s. Pecepatan sudut rata-rata roda roda selama itu adalah…rad/s2
A. 0,4 B. 0,8 C. 1,6 D. 4 E. 18
Jawab : B
2
0 /8,0
10
1220
?...:/20:/12:10 sradsradsradst =
−
=↑==== ααωω
www.mhharismansur.com
83
Mekanika
6. Mula-mula roda sebuah kendaraan berputar dengan kecepatan sudut 10 rad/s.
Setelah melakukan putaran sebanyak 40 rad, roda tersebut berhenti dan
mengalami perlambatan yang dialami roda sebesar … rad/s2
A. 0,25 B. 2,25 C. 4 D. 5 E. 8
Jawab : A
2
/25,0
8
1
40.2
10
2
srado
====•
θ
ω
α
7. Dari keadaan diam benda berotasi sehingga dalam waktu 1 sekon benda memiliki
kecepatan sudut 4 rad/s. Jika titik A pada benda berjarak 4cm dari sumbu
rotasinya. Percepatan tangensial dialami titik A adalah …m/s2
A. 4,00 B. 1,60 C. 0,64 D. 0,16 E. 0,04
Jawab : D
20
0
/16,004,0
1
4
)4?(....:/4:1:0
smr
t
r
t
ra
cmrasradst
T
T
=





=





=




 −
==
=====
ωωω
α
ωω
8. Sebuah partikel bergerak melingkar dengan persamaan laju anguler
sradt /)24( −=ω , dimana semua besaran menggunakan satuan dasar SI. JIka
jari-jari lintasan 10 cm, maka percepatan tangensialnya adalah …m/s2
A. 0,4 B. 1,6 C. 4,0 D. 16 E. 40
Jawab : A
2
m/s4,01,044)24(?...;rad/s)24( ===−===↑=−= xRt
dt
d
R
dt
d
RRaat TT
ω
αω
9. Sebuah partikel bergerak pada lintasan berbentuk lingkaran berjari-jari 3m dengen
frekuensi 0,5 Hz. Percepatan sentripetal partikel adalah … m/s2
A. 2
2π B. 2
5,2 π C. 2
3π D. 2
5,3 π E. 2
4π
Jawab : C
2222222
222
/33)5,0(44 smRfR
R
R
R
v
as πππω
ω
======•
www.mhharismansur.com
84
Mekanika
10. Suatu titik bergerak melingkar beraturan ternyata tiap menit membuat 300
putaran, jika jari-jari lintasannya 40 cm, maka percepatan sentripetalnya adalah…
m/s2
A. π4 B. 2
4π C. 2
40π D. 2
400π E.
2
4000π
Jawab : C
2222
/404,0.)10(
?...:4,040:/10/5300
smRa
amcmRsradsput
s
menit
put
ππω
πω
===•
======•
11. Dari keadan diam sebuah benda berotasi dengan percepatan anguler tetap sebesar
2 rad/s2
. Titik P berada pada benda itu berjarak 5 cm dari sumbu rotasi tepat
setelah berotasi selama 4 sekon. Pecepatan sentripetal yang timbul di P adalah…
m/s2
A. 6,4 B. 3,2 C. 1,6 D. 1,3 E. 0,1
Jawab : B
m/s2,305,0)42()(?...:4:cm5:rad/s2 22
2
2
====↑==== xxRt
R
v
aastr ss αα
12. Sebuah benda berotasi selama 3 sekon, benda memiliki kecepatan 5 rad/s. Gerak
rotasi memiliki percepatan 1 rad/s2
. Titik B berada pada 10 cm dari sumbu rotasi.
Pada awal pengamatan benda memiliki percepatan sentripetal sebesar …m/s2
A. 0,1 B. 0,4 C. 0,9 D. 2,5 E. 4,0
Jawab : B
222
22
0
2
00
2
m/s4,01,0)3.15()(
?...:1,010:/1:/5:3
=−=−===↑∴−=↑+=
======
xRt
R
R
R
v
att
amcmRsradsradst
s
s
αω
ω
αωωαωω
αω
13. Seorang pelari berlari mengitari kelokan bergentuk lingkaran berjari-jari 25m. jika
percepatan sentripetal pelari adalah 2,56 m/s2
dan gesekan pelari tersebut
dianggap gerak lurus beraturan, maka kecepatan linier pelari tersebut … m/s
A. 16 B. 12 C. 10 D. 8 E. 6
Jawab : D
m/s8643.56,22
2
====↑=→=• RavRav
R
v
a sss
www.mhharismansur.com
85
Mekanika
14. Perhatikan pernyataan-pernyataan tentang gerak melingkar beraturan berikut :
1. Kecepatan sudut sebanding dengan frekuensinya
2. Kecepatan linier sebanding dengan kecepatan sudut
3. Kecepatan sudut sebanding dengan periode
Pernyataan yang benar adalah …
A. 1 saja B. 1 dan 2 C. 2 saja D. 2 dan 3E. 3 saja
Jawab : B
fRR
T
Rv π
π
ω 2
2
===
15. Diantara ketentuan berikut ini
1. Kecepatan sudutnya tetap, kecepatan liniernya berubah
2. Kecepatan sudut dan liniernya tetap
3. Kecepatan sudut berubah dan kecepatan linier tetap
Pada gerak melingkar beraturan berlaku ketentuan yang ditunjukkan oleh
A. 1 saja B. 1 dan 2 C. 2 saja D. 2 dan 3 E. 3 saja
Jawab : C
Rv
R
v
ωω =⇔=•
16. Pernyataan-pernyataan berikut :
1. Memiliki laju konstan 3. Memiliki percepatan
2. Kecepatannya berubah 4. Momentum sudutnya berubah
Yang merupakan ciri-ciri gerak melingkar beraturan adalah
A. 1,2 dan 3 B. 1 dan 3 C. 2 dan 4 D. 4 E. 1,2,3 dan 4
Jawab : B
R
v
aRaRv st
2
=∴=↔= αω
17. Pada gerak melingkar beraturan berlaku …
A. Kecepatan sudut tetap, jari-jari putaran boleh berubah-ubah
B. Kecepatan sudut dan jari-jari putarannya boleh berubah-ubah
C. Kecepatan sudut dan kecepatan linier tetap
D. Kecepatan sudutnya berubah, kecepatan linier tetap
E. Kecepatan sudut tetap, kecepatan liniernya berubah
Jawab : C (
ω
v
R = )
www.mhharismansur.com
86
Mekanika
18. Berikut ini adalah pernyataan tentang gerak melingkar beraturan :
1. Kecepatan sudutnya tetap, kecepatannya liniernya berubah
2. Kecepatan sudut dan kecepatan liniernya tetap
3. Kecepatan sudut dan kecepatan liniernya berubah
Pernyataan yang benar adalah
A. 1 saja B. 1 dan 2 C. 2 saja D. 2 dan 3 E. 3 saja
Jawab : A ( Rv ω= )
19. Bila sebuah benda yang bergerak melingkar beraturan maka :
1. Kecepatannya konstan 3. Percepatannya konstan
2. Kecepatan sudutnya konstan 4. Lajunya konstan
Jawab : 2 dan 4>>>> Rv
R
v
ωω =⇔=•
20. Keteraturan yang dimiliki oleh partikel yang bergerak melingkar beraturan adalah
mempunyai…
A. posisi sudut tetap D. Perpindahan sudut tetap
B. Jarak sudut tetap E. Percepatan sudut tetap
C. Kecepatan sudut tetap Jawab : C R
v=• ω
21. Pada sebuah benda yang bergerak beraturan dengan lintasan melingkar, kecepatan
liniernya bergantung pada …
A. Massa dan jari-jari lintasannya D. Periode dan jari-jari lintasan
B. Massa dan periode E. Kecepatan sudut dan jari-jarinya
C. Massa dan frekuensi
Jawab : D ( R
T
v
π2
= )
22. Tingkat PQ yang panjangnya 60 cm diputar dengan ujung Q sebagai poros dan
PQ sebagai jari-jari putaran. Tongkat diputar dari keadaan diam dengan
percepatan sudut 0,3 rad/s2
. Jika posisi sudut awal nol maka kecepatan linier
ujung pada saat t = 10s adalah … m/s
A. 1,8 B. 3 C. 5 D. 30 E. 180
Jawab : A
m/s8,16,0)10.3,00()(
?...:0:10:m6,0cm60:/3,0
0
0
2
=+=+=
======
Rtv
vstRsrad
αω
ωα
www.mhharismansur.com
87
Mekanika
23. Sebuah benda tegar berputar dengan kecepatan sudut 10 rad/s. Kecepatan linier
suatu titik pada benda berjarak 0,5 meter dari sumbu putar … m/s
A. 0,5 B. 2,5 C. 5 D. 15 E. 20
Jawab : C
smxRvvmRsrad /55,010?...:5,0:/10 ===↑=== ωω
24. Sebuah benda bergerak dengan kecepatan sudut 120 putaran permenit dengan jari-
jari 10 cm, maka kecepatan liniernya …m/s
A. 12,5 B. 1,256 C. 125,6 D. 6,28 E. 0,628
Jawab : E
m/s628,02,01,0.2.
?...:1,010:rad/s2put/menit120
====•
=====•
ππω
πω
Rv
vmcmR
25. Sebuah roda katrol berputar pada 300rpm (rotasi permenit), maka kecepatan linier
partikelnya terletak pada jarak 150mm dari titik pusat adalah … m/s
A. π5,0 B. π75,0 C. π D. π5,1 E. π2
Jawab : D
m/s5,115,0.10
?...15,0mm150:rad/s10/5rpm300
ππω
πω
===•
=∴=====•
Rv
vmRsput
26. Sebuah roda yang berjari-jari 50 cm berotasi dengan kecepatan sudut 900 rpm.
Kecepatan tangensial sebuah titik tepi roda itu adalah… m/s
A. π5,7 B. π15 C. 225 D. 350 E. π450
Jawab : B
m/s15
60
2900
5,0?....:90:50 π
π
ωω ===∴===
x
xxRvarpmcmR T
27. Dua buah roda A dan B saling bersinggungan, jika kecepatan sudut roda B = 25
rad/s dan jari-jari A = ¼ jari-jari B, maka kecepatan sudut roda A … rad/s
A. 25 B. 50 C. 75 D. 100 E. 200
Jawab : D
rad/s10025
4
1
=





=





=





=∴=↑=•
B
B
A
B
B
A
B
BABBAABA
R
R
R
R
R
R
RRvv ωωωωω
28. Dari sistim roda gambar disamping diketahui jari-jari roda Ra=5 cm, Rb=20 cm
dan Rc=25 cm. Bila roda A dan B menyatu, maka perbandingan kecepatan
anguler antara roda A dan C adalah :
www.mhharismansur.com
88
Mekanika
A. 5 : 1 C. 4 : 5 E. 1 : 5
B. 5 : 4 D. 4 : 1 Jawab : B
Rv
cmRcmRcmR
ca
cba
ωωω =∴=
===
?...:
25:20:5
Untuk roda sepusat antara A dan B memiliki kecepatan anguler sama,
maka :
c
c
b
b
cbcbca
R
V
R
V
:::: =⇒= ωωωωωω , kecepatan linier sama, menjadi
4:520:25:::: ===⇒= bccb
c
c
b
b
cb RR
R
V
R
V
ωωωω
29. Roda A dan B disusun seperti pada gambar berikut ini
Jari-jari roda B 2 kali jari-jari roda A, maka
perbandingan kecepatan sudut kedua roda adalah
A. 1 : 1 B. 1 : 2 C. 2 : 1 D. 1 : 4 E. 4 : 1
Jawab : C
1:2:2:: ===• AAABBA RRRRωω
30. Dua roda berjari-jari R1= 2 cm dan R2= 10 cm bersinggungan dan keduanya
berputar. Kecepatan linier dan kecepatan sudut berturut-turut adalah
A. 2121 , ωω == vv C. 2121 5,5 ωω == vv E. 2121 5,5 ωω == vv
B. 1221 5, ωω == vv D. 2121 5, ωω == vv
Jawab : B
Untuk roda yang bersinggungan maka : Kecepatan liniernya sama kecepatan
sudutnya berbeda
122121 55:110:2:: ωωωω =⇑∴===• RR
31. Dua buah roda dihubungkan dengan rantai seperti pada gambar. Jari-jari roda A
15 cm dan jari-jari roda B 10 cm. Bila kecepatan linier roda A 4 m/s, maka
kecepatan roda B adalah … rad/s
A. 15 C. 25 E. 40
B. 20 D. 30
Jawab : E
www.mhharismansur.com
A
B
C
A
RA
RBB
A B
AR
BR
89
Mekanika
srad
R
v
vRvv
smvcmRcmR
b
a
babbab
baba
/40
1,0
4
?....;/4;10;15
===↑∴=↑=
====
ωω
ω
32. Dua buah roda dihubungkan oleh rantai seperti gambar. Jari-jari roda A 20 cm
dan jari-jari roda B 5 cm. Bila roda kecepatan linier roda A 4 m/s. Maka
kecepatan roda B adalah … rad/s
A. 8 D. 60
B. 20 E. 80
C. 50
Jawab : E
srad
R
R
RRsrad
R
v
vsmvcmRcmR
B
A
ABBBAA
A
A
A
BABA
/80
5
20
20/20
2,0
4
?....;/4;20;20
===∴=↑===
====
ωωωωω
33. Perhatikan gambar dibawah ini, sistim roda, RA = 4 cm, RB = 2 cm, dan RC = 6
cm, maka perbandingan kecepatan sudut antara A dan C adalah
A. 5 : 1 C. 4 : 5 E. 1 : 5
B. 5 : 4 D. 4 : 1
Jawab : C
2:34:6::: ====• AC
C
C
A
A
CA RR
R
v
R
v
ωω
34. Sebuah partikel berotasi sesuai dengan persamaan : )2102( 2
+−= ttθ , dalam
satuan SI. Kecepatan sudut partikel pada t = 5 detik adalah … m/s
A. 2 B. 3 C. 5 D. 10 E. 15
Jawab : D
rad/s10105.4104)2102(?...:)2102( 1
2
5
2
=−=↑−=+−=↑=+−= ωωωθ ttt
dt
d
tt
35. Sebuah benda berotasi dengan persamaan )210( 2
+−= ttθ dalam satuan radian
dan sekon. Kecepatan sudut benda pada detik kelima adalah … rad/s
A. 0 B. 3 C. 5 D. 10 E. 15
Jawab : A
www.mhharismansur.com
B
A
A B
C
90
Mekanika
010)5.2(102)210(
?...:)210(
5
2
2
=−=∴−=+−==
=+−=
ω
θ
ω
ωθ
ttt
dt
d
dt
d
tt
36. Sebuah benda bergerak melintasi lingkaran dengan persamaan 852 2
−+= ttθ ,
Besaran menggunakan satuan dasar SI. Pada Saat t = 2 sekon, maka laju anguler
adalah … rad/s
A. 4 B. 5 C. 10 D. 13 E. 20
Jawab : D
sradttt
dt
d
dt
d
sttt
/1352.454)852(
2?...:852
2
2
2
=+=↑+=−+==
==−+=
ω
θ
ω
ωθ
37. Sebuah partikel berotasi sesuai dengan persamaan : )2102( 2
+−= ttθ , dalam
satuan SI. Kecepatan sudut partikel pada t = 5 detik adalah … m/s
A. 2 B. 3 C. 5 D. 10 E. 15
Jawab : D
sradttt
dt
d
tt
/10105.4104)2102(
?...:)2102(
1
2
5
2
=−=↑−=+−=
=+−=
ωω
ωθ
38. Sebuah partikel melintasi lingkaran sesuai dengan persamaan
radiantt )104( 2
+−=θ . Semua besaran menggunakan satuan dasar SI. Partikel
akan berhenti pada saat … sekon
A. 1 B. 2 C. 4 D. 5 E. 10
Jawab : B
sttttt
dt
d
dt
d
ttt
2042)42()104(
0?....:)104(
2
2
=↑=−↑−=+−==
==+−=
θ
ω
ωθ
39. Sebuah roda berputar dengan posisi sudut )312( 23
++−= ttθ , maka percepatan
sudut roda pada saat t = 4s adalah …rad/s2
A. 18 B. 9 C. 27 D. nol E. -4
Jawab : D
www.mhharismansur.com
91
Mekanika
0244.64246)3
2
12
3
(
2
2
2
2
4?...:)3
2
12
3
(
=+−=∴+−=++−==
==++−=
α
θ
α
αθ
ttt
dt
d
dt
d
sttt
40. Suatu partikel bergerak melingkar dengan persamaan 222 2
++= ttθ (rad), dimana
satuan dasar besaran adalah SI, maka percepatan sudut partikel pada saat t = 2
sekon adalah … rad/s2
A. 4 B. 5 C. 7 D. 10 E. 14
Jawab : A
22
2
2
2
2
2
/4)24()222(
2?...:222
sradt
dt
d
tt
dt
d
dt
d
sttt
=+=++==
==++=
θ
α
αθ
41. Suatu partikel melakukan gerak melingkar beraturan dengan persamaan kecepatan
sudut )2( 2
tt −=ω rad/s. Besar percepatan sudut setelah detik ke-3 adalah …
rad2
/s
A. 8 B. 6 C. 4 D. 2 E. 0,8
Jawab : C
2
3
2
2
/423.222
)2(
)3?(...:)2( sradt
dt
ttd
dt
d
sttt =−=∴−=
−
==↑==−= α
ω
ααω
42. Sebuah roda berputar dengan posisi sudut )312( 23
++−= ttθ , maka percepatan
sudut roda pada saat t = 4s adalah …rad/s2
A. 18 B. 9 C. 27 D. nol E. -4
Jawab : D
2
/0244.64246)3
2
12
3
(
2
2
2
2
4?...:)3
2
12
3
(
sradttt
dt
d
dt
d
sttt
=+−=↑∴+−=++−==
==++−=
α
θ
α
αθ
43. Sebuah benda bergerak melintasi lingkaran dengan kecepatan anguler
)104( += tω rad/s. Semua besaran menggunakan satuan dasar SI. Pada saat t = 0
posisi sudut benda rad25=θ , maka posisi sudut benda pada saat t = 5 sekon
adalah …radian
A. 10 B. 30 C. 55 D. 100 E. 125
Jawab : E
www.mhharismansur.com
92
Mekanika
( ]
radian
ttdttdt
stradt
1255.105.225
10225)104(25
5?....:25:)104(
2
5
0
2
5
0
5
0
0
0
=++=
++=++=+=
===+=
∫∫
θ
ωθθ
θθω
44. Sebuah benda yang awalnya diam dipercepat dalam suatu lintasan melingkar
berjari-jari 3 m menurut persamaan 22
/)201812( sradtt +−=α . Jika pada
mulanya posisi sudut benda sama dengan nol, maka posisi sudut benda pada saat
t = 2sekon adalah …rad
A. 20 B. 25 C. 27 D. 30 E. 32
Jawab : E
rad
tttdttttdt
tttdtttdt
stmRsradtt
32402416
2
2.10
3
2.3
4
2
2
0
2
10
3
3
42
0
)20
2
9
3
4(00
20
2
9
3
4)2018
2
12(
2?....:3:
2
/)2018
2
12(
=+−=+−=
+−=∫ +−+=∫+=
+−=∫ +−=∫=
===+−=
θ
ωθθ
αω
θα
45. Sebuah benda berotasi mengelilingi suatu sumbu dengan persamaan posisi sudut
32 += tθ , (θ dalam radian dan t dalam sekon). Dari persamaan tersebut dapat
dinyatakan bahwa :
1. Pada saat t=0, posisi sudut 3 rad 3. percepatan sudut nol
2. Kecepatan sudut tetap 4. laju linier benda 2 m/s
Jawab : E(1,2,3 dan 4)
smRv
sradradt
/21.2)4(0)3(
/2)2(330.20)1(32
===↑⇔=∴
=∴↑=+=∴↑+=
ωα
ωθθ
46. Sebuah partikel bergerak melingkar menurut persamaan 23
2tts += , dimana s
dalam cm dan t dalam sekon. Saat t = 2 sekon percepatan sentripetal partikel
80cm/s2
, maka jari-jari lingkaran adalah … cm
A. 2 B. 5 C. 10 D. 38 E. 50
Jawab : B
www.mhharismansur.com
93
Mekanika
( )
( ) ( ) cmRR
tt
sa
Rtt
dt
d
sa
R
dt
ds
sa
R
R
v
sa
Rscmsasttts
5
2
20
80
1
2
2
2.4
2
2.3
80
1
2
2
4
2
3
1
2
)
2
2
3
(
1
2
1
2
?...:
2
/80:2:
2
2
3
==↑+=
+=↑+=↑=∴=
===+=












47. Grafik hubungan antara percepatan sentripetal dan kuadrat kecepatan linier dari
sebuah benda yang bergerak melingkar adalah …
Jawab : D
a
a
a
v
R
R
v
a
22
=⇔=
48. Satelit yang bergerak dalam lintasan berbentuk lingkaran …
A. besar kecepatannya tetap dan tidak ada gaya yang bekerja padanya
B. besar kecepatannya tetap dan percepatannya nol
C. besar kecepatan dan besar percepatannya tetap
D. percepatan dan gaya yang bekerja padanya sama dengan nol
E. kecepatan sudut dan kecepatan liniernya berubah.
Jawab : C
Ciri-ciri gerak melingkar adalah :
1. tetaptetapatetaptetapv =→=→=→= αω
2. Fs dan as arahnya menuju pusat lingakaran dan besarnya tetap
3. kecepatan tetap dan arahnya berubah
49. Berikut ini pernyataan tentang factor-faktor gerak rotasi :
1. Kecepatan sudut 3. Bentuk benda
2. Letak sumbu sudut 4. Massa benda
Faktor-faktor yang mempengaruhi besarnya momen inersia adalah :
A. 1,2,3 dan 4 C. 1,3 dan 4 E. 2 dan 4
B. 1,2 dan 3 D. 2,3 dan 4
Jawab : D ( 2
kmrI = )
www.mhharismansur.com
as
A.
v2
as
C.
v2
as
E.
v2
as
B.
as
D.
94
v2
v2
Mekanika
50. Besar energi kinetic rotasi benda tergantung dari, kecuali :
A. massa D. Momen inersia
B. Jari-jari E. momen gaya
C. Kecepatan sudut Jawab : E
51. Sebuah benda bergerak melingkar beraturan dengan jari-jari R. Jika energi kinetic
tetap, sedangkan jari-jari lintasannya menjadi 2R, maka gaya sentripetalnya
menjadi …semula
A. 1/4x B. 1/2x C. tetap D. 2x E. 4x
Jawab : B
FFF
R
R
F
R
R
FF
R
R
FF
R
R
F
F
R
Ek
FEkmv
FRRRR
R
mv
FmvEk
=↑=





==•
=↑=⇒=↑=•
=====•
11
2
1
12
2
1
12
1
2
2
12
221
2
2
2
1
2
1
2
2
2
?...:2:::
52. benda melakukan gerak melingkar, apabila frekuensinya diperbesar menjadi 3 kali
semula, maka gaya sentripetal menjadi ...
A. 1/3 B. 3 C. 6 D. 9 E. 12
Jawab : D
?....3 2211 FFffFFff ==↑== 
RfmRfmFFRfmRmF 2
2
2
121
22
)2(:)2(::maka)2( πππω ===
F
f
f
F
f
f
FFffFF 9
3
::
22
1
2
12
2
2
2
121 =





=





=↑=
53. UMPTN 1999 Rayon A/B/C kode 53/52/25
Dari keadaan diam, benda tegar melakukan gerak rotasi dengan percepatan sudut
2
rad/s15 . Titik A berada pada benda tersebut, berjarak 10 cm dari sumbu putar.
Tepat setelah benda berotasi selama 0,4 sekon, A mengalami percepatan total
sebesar … 2
m/s
A. 1,5 B. 2,1 C. 3,6 D. 3,9 E. 5,1
Jawab : D
www.mhharismansur.com
95
Mekanika
222
2
0
rad/s6,3)1,0()6(6rad/s4,015αα0
?...:4,0:cm10:rad/s15:0
===∴===+=
=====
Raxtt
astR
s ωω
αω
222222
3,9m/s6,35,1m/s5,11,015 =+=+=↑===∴ sTT aaaxRa α
54. Suatu benda bermassa 0,005 kg diikatkan dengan pada sebuah benang elastis yang
merenggang. Benda tersebut berputar sehingga melakukan gerak melingkar
beraturan menurut bidang horizontal dengan radius 0,70 m. Jika konstanta
elastisitas benang 40 N/m, maka kecepatan linier benda tersebut adalah … m/s
A. 11 B. 15 C. 20 D. 24 E. 28
Jawab : C
smsm
m
k
Rv
vmNkmRkgm
/20/6,19214
05,0
40
7,0
?...:/40:70,0:05,0
=====
====
55. Perhatikan pernyataan berikut :
1. Percepatan tangensial menunjukkan perubahan besar kelajuan linier dari
partikel
2. Percepatan tangensial selalu dimiliki partikel yang bergerak melingkar
3. Percepatan tangensial dimiliki partikel yang bergerak dengan kelajuan linier
tetap
4. Percepatan tangensial sebanding dengan percepatan sudut dan jari-jari
Yang menyatakan hubungan antara percepatan tangensial gerak rotasi suatu
partikel dengan besaran-besaran sudutnya …
A. 1 dan 2 B. 1 dan 4 C. 1,2 dan 3 D. 1,2,3 dan 4 E. 2,3 dan 4
Jawab : B
56. UMPTN 1993 Rayon C
1. benda mendapat gaya yang sebanding dengan kecepatan
2. kelajuan tetap
3. benda mengalami gaya radial menjauhi pusat lingkaran
4. benda mempunyai percepatan radial menuju pusat lintasan
Jawab : 2 dan 4 [C]
R
mv
Fs
2
)1( =
Rv ω=)2(
www.mhharismansur.com
96
Mekanika
(3)Gaya radial (Fs) selalu menuju pusat lingkaran
R
v
as
2
)4( =
57. UMPTN 1992 Rayon B
Suatu benda bergerak melingkar beraturan, maka …
1. benda mendapat gaya yang besarnya sebanding dengan kelajuannya
2. kecepatan benda tetap
3. benda mempunyai percepatan radial yang besarnya sebanding dengan lajunya
4. benda mempunyai percepatan radial menuju pusat lintasan
Jawab : 4 saja (D)
Benda yang bergerak melingkar beraturan sebagai berikut :
 Gaya sentripetal
R
mv
Fs
2
= , bahwa gaya sentripetal berbanding lurus
dengan kuadrat kecepatannya
 Kelajuannya benda tetap tetapi arahnya berubaha mengikuti lintasan
lingkaran berarti kecepatanya berubah karena arahnya berubah (kecepatan
adalah besaran vector)
 Percepatan radial
R
v
as
2
= , bahwa percepatan radial berbanding lurus
dengan kuadrat kecepatannya
 Percepatan radial menuju pusat lintasan yaitu searah dengan gaya
sentipetal
58. SPMB 2003 Regional I kode 721
Bagi sebuah benda yang bergerak melingkar beraturan, maka :
1. kecepatannya konstan 3. percepatannya konstan
2. kecepatan sudutnya konstan 4. lajunya konstan
Jawab : C(2 dan 4 benar)
Pada gerak melingkar beraturan :
1. kecepatan berubah (arah kecepatan berubah, lajunya tetap)
2. kecepatan sudut tetap, percepatan berubah (besar kecepatan tetap, arah
percepatan berubah)
59. UMPTN 1998 Rayon B kode 25
www.mhharismansur.com
97
Mekanika
Sebuah benda berotasi mengelilingi suatu sumbu dengan persamaan rotasi sudut
)/(32 sradt +=θ . Dari persamaan tersebut dapat dinyatakan bahwa :
1. pada t=0 posisi sudut = 3 radian 3. percepatan sudut benda
nol
2. kecepatan sudut benda tetap 4. laju linier benda 2 m/s
Jawab : 1,2 dan 3 benar (A)
(salah)2.4(benar)rad/s0
)2(
3.
(benar)rad/s2
)32(
2.(benar)rad330.21.
)rad/s(32
2
0
RRv
dt
d
dt
td
t
t
==↑==
=
+
=↑=+=
+=
=
ωα
ωθ
θ
60. UMPTN 2000 Rayon B kode 25
Sebuah benda bermassa 2 kg meluncur dalam jalan lingkaran vertical yang licin
berjari-jari R=2m. Jika dititik A (OA horizontal) lajunya m/s52 , maka di A :
1. percepatan sentripetalnya 2
0m/s1
2. percepatan tangensialnya 2
0m/s1
3. nilai mutlak percepatannya 2
m/s201
4. percepatan sudutnya 2
rad/s5
Jawab : E(1,2,3 dan 4 benar)
m/s52:m2:kg2 === vRm
rad/s5
2
10
4.m/s21010103.
m/s102.m/s10
2
)52(
1.
22222
22
22
===↑=+=+=
==↑===
R
a
aaa
ga
R
v
a
T
Ts
Ts
α
61. SPMB 2002 Regional II
Bila dua buah roda masing-masing berjari-jari 1R dan 2R diputar dengan
dihubung pita (ban) dititik singgungnya, maka kecepatan sudut ω , periode (T),
frekuensi (f) dan kecepatan linier (v) mempunyai hubungan dengan jari-jari R
sebagai :
(1).
2
1
2
1
R
R
=
ω
ω
(2).
2
1
2
1
R
R
T
T
= (3).
1
2
2
1
R
R
f
f
= (4).
2
1
2
1
R
R
v
v
=
www.mhharismansur.com
O AR
98
Mekanika
Jawab : 1,2 dan 3
Bukti
1
2
2
1
21.1
R
R
vv =↑=
ω
ω
 (benar)
)
2
(.2
2
1
2
1
1
2
2
1
TR
R
T
T
R
R π
ω
ω
ω
==↑= (benar)
)
1
(.3
2
1
2
1
2
1
2
1
T
f
R
R
f
f
R
R
T
T
==↑= (benar)
www.mhharismansur.com
1R
2R
11,ωv
22 ,ωv
99

More Related Content

What's hot

Paket belajar fisika pelatihan ujian nasional - zainal abidin
Paket belajar fisika   pelatihan ujian nasional - zainal abidinPaket belajar fisika   pelatihan ujian nasional - zainal abidin
Paket belajar fisika pelatihan ujian nasional - zainal abidin
Zainal Abidin Mustofa
 
Soal dan penyelesaian kesetimbangan benda
Soal dan penyelesaian kesetimbangan benda Soal dan penyelesaian kesetimbangan benda
Soal dan penyelesaian kesetimbangan benda
Ilham A
 
238109367 soal-dan-pembahasan-olimpiade-fisika-sma-tingkat-provinsi-osp-tahun...
238109367 soal-dan-pembahasan-olimpiade-fisika-sma-tingkat-provinsi-osp-tahun...238109367 soal-dan-pembahasan-olimpiade-fisika-sma-tingkat-provinsi-osp-tahun...
238109367 soal-dan-pembahasan-olimpiade-fisika-sma-tingkat-provinsi-osp-tahun...
Suko Wibowo
 
Contoh soal dinamika rotasi
Contoh soal dinamika rotasiContoh soal dinamika rotasi
Contoh soal dinamika rotasi
Aziz Ryanda
 

What's hot (20)

Gerak Lurus
Gerak Lurus Gerak Lurus
Gerak Lurus
 
Soal dan pembahasan keseimbangan benda tegar
Soal dan pembahasan keseimbangan benda tegarSoal dan pembahasan keseimbangan benda tegar
Soal dan pembahasan keseimbangan benda tegar
 
Paket belajar fisika pelatihan ujian nasional - zainal abidin
Paket belajar fisika   pelatihan ujian nasional - zainal abidinPaket belajar fisika   pelatihan ujian nasional - zainal abidin
Paket belajar fisika pelatihan ujian nasional - zainal abidin
 
Impuls Momentum
Impuls MomentumImpuls Momentum
Impuls Momentum
 
Gerak Vertikal ke Atas
Gerak Vertikal ke AtasGerak Vertikal ke Atas
Gerak Vertikal ke Atas
 
Dinamika Gerak
Dinamika GerakDinamika Gerak
Dinamika Gerak
 
Bagian e
Bagian eBagian e
Bagian e
 
Kunci dan soal fisika 10 2
Kunci dan soal fisika 10   2Kunci dan soal fisika 10   2
Kunci dan soal fisika 10 2
 
Soal dan penyelesaian kesetimbangan benda
Soal dan penyelesaian kesetimbangan benda Soal dan penyelesaian kesetimbangan benda
Soal dan penyelesaian kesetimbangan benda
 
kinematika gerak
kinematika gerakkinematika gerak
kinematika gerak
 
238109367 soal-dan-pembahasan-olimpiade-fisika-sma-tingkat-provinsi-osp-tahun...
238109367 soal-dan-pembahasan-olimpiade-fisika-sma-tingkat-provinsi-osp-tahun...238109367 soal-dan-pembahasan-olimpiade-fisika-sma-tingkat-provinsi-osp-tahun...
238109367 soal-dan-pembahasan-olimpiade-fisika-sma-tingkat-provinsi-osp-tahun...
 
Modul un fisika SMA skl 2013 ocean
Modul un fisika SMA skl 2013 oceanModul un fisika SMA skl 2013 ocean
Modul un fisika SMA skl 2013 ocean
 
Gaya Gesekan
Gaya GesekanGaya Gesekan
Gaya Gesekan
 
Dinamika rotasi
Dinamika rotasiDinamika rotasi
Dinamika rotasi
 
Contoh soal dinamika rotasi
Contoh soal dinamika rotasiContoh soal dinamika rotasi
Contoh soal dinamika rotasi
 
Kumpulan soal UAN 2012/2013
Kumpulan soal UAN 2012/2013Kumpulan soal UAN 2012/2013
Kumpulan soal UAN 2012/2013
 
Usaha dan Energi
Usaha dan EnergiUsaha dan Energi
Usaha dan Energi
 
Benda Tegar
Benda TegarBenda Tegar
Benda Tegar
 
X bab gerak melingkar marthen
X bab gerak melingkar marthenX bab gerak melingkar marthen
X bab gerak melingkar marthen
 
Soal Kinematika Rotasi dan Pembahasan 2
Soal Kinematika Rotasi dan Pembahasan 2Soal Kinematika Rotasi dan Pembahasan 2
Soal Kinematika Rotasi dan Pembahasan 2
 

Viewers also liked

Pembahasan soal un fisika sma 2012 paket a81 zona d
Pembahasan soal un fisika sma 2012 paket a81 zona dPembahasan soal un fisika sma 2012 paket a81 zona d
Pembahasan soal un fisika sma 2012 paket a81 zona d
Ainun Naim
 
Soal jawab pembahasan_un_2008_pakarfisika
Soal jawab pembahasan_un_2008_pakarfisikaSoal jawab pembahasan_un_2008_pakarfisika
Soal jawab pembahasan_un_2008_pakarfisika
fiqihnurhakiki
 
11. relativitas newton (kel 1)
11. relativitas newton (kel 1)11. relativitas newton (kel 1)
11. relativitas newton (kel 1)
Yunus Muzakki
 
Fisika sma kelas xii sri handayani
Fisika sma kelas xii sri handayaniFisika sma kelas xii sri handayani
Fisika sma kelas xii sri handayani
Jontoruz Bst
 
Soal un fisika 2012 dan pembahasannya
Soal un fisika 2012 dan pembahasannyaSoal un fisika 2012 dan pembahasannya
Soal un fisika 2012 dan pembahasannya
Renny Aniwarna
 

Viewers also liked (20)

Pembahasan Soal UN Fisika SMA
Pembahasan Soal UN Fisika SMAPembahasan Soal UN Fisika SMA
Pembahasan Soal UN Fisika SMA
 
Smart solution un fisika sma 2013 (skl 4 indikator 4.4 interferensi dan difra...
Smart solution un fisika sma 2013 (skl 4 indikator 4.4 interferensi dan difra...Smart solution un fisika sma 2013 (skl 4 indikator 4.4 interferensi dan difra...
Smart solution un fisika sma 2013 (skl 4 indikator 4.4 interferensi dan difra...
 
Kumpulan Soal-soal Hukum Newton
Kumpulan Soal-soal Hukum NewtonKumpulan Soal-soal Hukum Newton
Kumpulan Soal-soal Hukum Newton
 
Soal soal fisika
Soal soal fisikaSoal soal fisika
Soal soal fisika
 
Usaha, Energi, dan Daya
Usaha, Energi, dan DayaUsaha, Energi, dan Daya
Usaha, Energi, dan Daya
 
Pembahasan soal un fisika sma 2012 paket a81 zona d
Pembahasan soal un fisika sma 2012 paket a81 zona dPembahasan soal un fisika sma 2012 paket a81 zona d
Pembahasan soal un fisika sma 2012 paket a81 zona d
 
Soal jawab pembahasan_un_2008_pakarfisika
Soal jawab pembahasan_un_2008_pakarfisikaSoal jawab pembahasan_un_2008_pakarfisika
Soal jawab pembahasan_un_2008_pakarfisika
 
11. relativitas newton (kel 1)
11. relativitas newton (kel 1)11. relativitas newton (kel 1)
11. relativitas newton (kel 1)
 
suhu dan kalor
suhu dan kalorsuhu dan kalor
suhu dan kalor
 
medan magnet
medan magnetmedan magnet
medan magnet
 
Smart solution un fisika sma 2013 (skl 3 indikator 3.1 kalor, perpindahan kal...
Smart solution un fisika sma 2013 (skl 3 indikator 3.1 kalor, perpindahan kal...Smart solution un fisika sma 2013 (skl 3 indikator 3.1 kalor, perpindahan kal...
Smart solution un fisika sma 2013 (skl 3 indikator 3.1 kalor, perpindahan kal...
 
Siap menghadapi ujian nasional fisika 2013 zainal abidin
Siap menghadapi ujian nasional fisika 2013   zainal abidinSiap menghadapi ujian nasional fisika 2013   zainal abidin
Siap menghadapi ujian nasional fisika 2013 zainal abidin
 
Modul Listrik statis
Modul Listrik statisModul Listrik statis
Modul Listrik statis
 
PENGANTAR ILMU PENGETAHUAN AGAMA HINDU
PENGANTAR ILMU PENGETAHUAN AGAMA HINDUPENGANTAR ILMU PENGETAHUAN AGAMA HINDU
PENGANTAR ILMU PENGETAHUAN AGAMA HINDU
 
3563729631300103
35637296313001033563729631300103
3563729631300103
 
Fisika sma kelas xii sri handayani
Fisika sma kelas xii sri handayaniFisika sma kelas xii sri handayani
Fisika sma kelas xii sri handayani
 
Gerak anguler
Gerak angulerGerak anguler
Gerak anguler
 
Un fisika sma 2014 17
Un fisika sma 2014 17Un fisika sma 2014 17
Un fisika sma 2014 17
 
Soal un fisika 2012 dan pembahasannya
Soal un fisika 2012 dan pembahasannyaSoal un fisika 2012 dan pembahasannya
Soal un fisika 2012 dan pembahasannya
 
Latihan ulum kls x sem 2 smak1 2014 by the guru of physics
Latihan ulum kls x sem  2 smak1 2014 by the guru of physicsLatihan ulum kls x sem  2 smak1 2014 by the guru of physics
Latihan ulum kls x sem 2 smak1 2014 by the guru of physics
 

Similar to Gerak Rotasi

Tugas fisika kelompok x gerak melingkar
Tugas fisika kelompok x gerak melingkarTugas fisika kelompok x gerak melingkar
Tugas fisika kelompok x gerak melingkar
hutami mawdy
 
Kinematika gerak melingkar 2016ok
Kinematika gerak melingkar 2016okKinematika gerak melingkar 2016ok
Kinematika gerak melingkar 2016ok
rozi arrozi
 
Bab iii fisika i
Bab iii fisika iBab iii fisika i
Bab iii fisika i
kikitama
 
2 grk parabola&melingkar
2 grk parabola&melingkar2 grk parabola&melingkar
2 grk parabola&melingkar
Agus Purnomo
 
2 grk parabola&melingkar
2 grk parabola&melingkar2 grk parabola&melingkar
2 grk parabola&melingkar
Egi Mulya
 
Kinematika gerak melingkar 2016ok
Kinematika gerak melingkar 2016okKinematika gerak melingkar 2016ok
Kinematika gerak melingkar 2016ok
rozi arrozi
 

Similar to Gerak Rotasi (20)

Kinematika gerak melingkar
Kinematika gerak melingkarKinematika gerak melingkar
Kinematika gerak melingkar
 
F10 - Gerak Melingkar.pdf
F10 - Gerak Melingkar.pdfF10 - Gerak Melingkar.pdf
F10 - Gerak Melingkar.pdf
 
Gerak Melingkar Beraturan created by Dr. Ahma Yulius Usman
Gerak Melingkar Beraturan created by Dr. Ahma Yulius UsmanGerak Melingkar Beraturan created by Dr. Ahma Yulius Usman
Gerak Melingkar Beraturan created by Dr. Ahma Yulius Usman
 
X - Fisika - Gerak Melingkar Beraturan
X - Fisika - Gerak Melingkar BeraturanX - Fisika - Gerak Melingkar Beraturan
X - Fisika - Gerak Melingkar Beraturan
 
04 bab 3
04 bab 304 bab 3
04 bab 3
 
04 bab 3
04 bab 304 bab 3
04 bab 3
 
7_Gerak Melingkar.doc
7_Gerak Melingkar.doc7_Gerak Melingkar.doc
7_Gerak Melingkar.doc
 
GERAK MELINGKAR PERT.1.pptx
GERAK MELINGKAR PERT.1.pptxGERAK MELINGKAR PERT.1.pptx
GERAK MELINGKAR PERT.1.pptx
 
Bahan ajar fisika gerak melingkar
Bahan ajar fisika gerak melingkarBahan ajar fisika gerak melingkar
Bahan ajar fisika gerak melingkar
 
Soal un fisika 2013 dan pembahasannya
Soal un fisika 2013 dan pembahasannyaSoal un fisika 2013 dan pembahasannya
Soal un fisika 2013 dan pembahasannya
 
Garis dan-sudut
Garis dan-sudutGaris dan-sudut
Garis dan-sudut
 
Tugas fisika kelompok x gerak melingkar
Tugas fisika kelompok x gerak melingkarTugas fisika kelompok x gerak melingkar
Tugas fisika kelompok x gerak melingkar
 
Kinematika gerak melingkar 2016ok
Kinematika gerak melingkar 2016okKinematika gerak melingkar 2016ok
Kinematika gerak melingkar 2016ok
 
Bab iii fisika i
Bab iii fisika iBab iii fisika i
Bab iii fisika i
 
2 grk parabola&melingkar
2 grk parabola&melingkar2 grk parabola&melingkar
2 grk parabola&melingkar
 
2 grk parabola&melingkar
2 grk parabola&melingkar2 grk parabola&melingkar
2 grk parabola&melingkar
 
Kinematika gerak melingkar 2016ok
Kinematika gerak melingkar 2016okKinematika gerak melingkar 2016ok
Kinematika gerak melingkar 2016ok
 
Jawaban fisika uji kompetensi 2 Buku Marthen Kelas X
Jawaban fisika uji kompetensi 2 Buku Marthen Kelas XJawaban fisika uji kompetensi 2 Buku Marthen Kelas X
Jawaban fisika uji kompetensi 2 Buku Marthen Kelas X
 
X bab gerak lurus marthen
X bab gerak lurus marthenX bab gerak lurus marthen
X bab gerak lurus marthen
 
GERAK MELINGKAR
GERAK MELINGKARGERAK MELINGKAR
GERAK MELINGKAR
 

More from SMA Negeri 9 KERINCI

More from SMA Negeri 9 KERINCI (20)

Latihan osp fisika soal 93
Latihan osp fisika soal 93Latihan osp fisika soal 93
Latihan osp fisika soal 93
 
Latihan osp fisika soal 94
Latihan osp fisika soal 94Latihan osp fisika soal 94
Latihan osp fisika soal 94
 
Latihan osp fisika soal 95
Latihan osp fisika soal 95Latihan osp fisika soal 95
Latihan osp fisika soal 95
 
Latihan osp fisika soal 96
Latihan osp fisika soal 96Latihan osp fisika soal 96
Latihan osp fisika soal 96
 
Latihan osp fisika soal 97
Latihan osp fisika soal 97Latihan osp fisika soal 97
Latihan osp fisika soal 97
 
Latihan osp fisika soal 98
Latihan osp fisika soal 98Latihan osp fisika soal 98
Latihan osp fisika soal 98
 
Latihan osp fisika soal 99
Latihan osp fisika soal 99Latihan osp fisika soal 99
Latihan osp fisika soal 99
 
Latihan osp fisika soal 100
Latihan osp fisika soal 100Latihan osp fisika soal 100
Latihan osp fisika soal 100
 
2014 osnk fisika (tkunci)
2014 osnk fisika (tkunci)2014 osnk fisika (tkunci)
2014 osnk fisika (tkunci)
 
2014 osnk fisika (soal)
2014 osnk fisika (soal)2014 osnk fisika (soal)
2014 osnk fisika (soal)
 
2013 osnk fisika (tkunci)
2013 osnk fisika (tkunci)2013 osnk fisika (tkunci)
2013 osnk fisika (tkunci)
 
2013 osnk fisika (soal)
2013 osnk fisika (soal)2013 osnk fisika (soal)
2013 osnk fisika (soal)
 
2012 osnk fisika (tkunci)
2012 osnk fisika (tkunci)2012 osnk fisika (tkunci)
2012 osnk fisika (tkunci)
 
2012 osnk fisika (soal)
2012 osnk fisika (soal)2012 osnk fisika (soal)
2012 osnk fisika (soal)
 
2011 osnk fisika (tkunci)
2011 osnk fisika (tkunci)2011 osnk fisika (tkunci)
2011 osnk fisika (tkunci)
 
2011 osnk fisika (soal)
2011 osnk fisika (soal)2011 osnk fisika (soal)
2011 osnk fisika (soal)
 
2010 osnk fisika (soal)
2010 osnk fisika (soal)2010 osnk fisika (soal)
2010 osnk fisika (soal)
 
2009 osnk fisika (tkunci)
2009 osnk fisika (tkunci)2009 osnk fisika (tkunci)
2009 osnk fisika (tkunci)
 
2009 osnk fisika (soal)
2009 osnk fisika (soal)2009 osnk fisika (soal)
2009 osnk fisika (soal)
 
2010 osnk fisika (tkunci)
2010 osnk fisika (tkunci)2010 osnk fisika (tkunci)
2010 osnk fisika (tkunci)
 

Recently uploaded

Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
novibernadina
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
furqanridha
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
MaskuratulMunawaroh
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMMPenyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
 
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptPenyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 

Gerak Rotasi

  • 1. Mekanika PERSAMAAN GERAK ROTASI(MELINGKAR) 1. Suatu titik melakukan gerak melingkar dipercepat dengan percepatan 2 rad/s2 dam kecepatan sudut awal 30 rad/s, setelah 5 s sudut yang ditempuh titik tersebut adalah …rad A. 150 B. 175 C. 200 D. 225 E. 250 Jawab : B radtto 1755.2.5.30 2 2 12 2 1 =+=+=• αωθ 2. Sebuah benda bergerak melingkar dengan kecepatan awal 4 rad/s dan mengalami percepatan sudut 0,5 rad/s2 , maka kecepatan benda pada detik keempat … rad/s A. 4,0 B. 4,5 C. 5,0 D. 6,0 E. 8,0 Jawab : D sradttsradsrad /64.5,04)4?(...:/5,0:/4 0 2 0 =+=+=↑==== αωωωαω 3. Suatu titik bergerak melingkar dan melakukan satu kali putaran dalam waktu 0,2 sekon, maka kecepatan angulernya adalah …rad/s A. 0,314 B. 3,14 C. 31,4 D. 314 E. 3140 Jawab : C srad t st /4,3110 2,0 2 ?....:2,0:2 ====↑∴=== π πθ ωωπθ 4. Sebuah partikel mula-mula dalam keadaan diam bergerak melintasi keliling lingkaran dengan percepatan anguler 4 rad/s2 . Kecepatan sudut pada t=2s…rad/s A. 2 B. 4 C. 8 D. 12 E. 16 Jawab : C sradxttstsrad /824?...:0:2:/4 00 2 ===+=↑==== ααωωωωα 5. Suatu roda berputar dengan kecepatan sudut 12 rad/s. Setelah 10 sekon menjadi 20 rad/s. Pecepatan sudut rata-rata roda roda selama itu adalah…rad/s2 A. 0,4 B. 0,8 C. 1,6 D. 4 E. 18 Jawab : B 2 0 /8,0 10 1220 ?...:/20:/12:10 sradsradsradst = − =↑==== ααωω www.mhharismansur.com 83
  • 2. Mekanika 6. Mula-mula roda sebuah kendaraan berputar dengan kecepatan sudut 10 rad/s. Setelah melakukan putaran sebanyak 40 rad, roda tersebut berhenti dan mengalami perlambatan yang dialami roda sebesar … rad/s2 A. 0,25 B. 2,25 C. 4 D. 5 E. 8 Jawab : A 2 /25,0 8 1 40.2 10 2 srado ====• θ ω α 7. Dari keadaan diam benda berotasi sehingga dalam waktu 1 sekon benda memiliki kecepatan sudut 4 rad/s. Jika titik A pada benda berjarak 4cm dari sumbu rotasinya. Percepatan tangensial dialami titik A adalah …m/s2 A. 4,00 B. 1,60 C. 0,64 D. 0,16 E. 0,04 Jawab : D 20 0 /16,004,0 1 4 )4?(....:/4:1:0 smr t r t ra cmrasradst T T =      =      =      − == ===== ωωω α ωω 8. Sebuah partikel bergerak melingkar dengan persamaan laju anguler sradt /)24( −=ω , dimana semua besaran menggunakan satuan dasar SI. JIka jari-jari lintasan 10 cm, maka percepatan tangensialnya adalah …m/s2 A. 0,4 B. 1,6 C. 4,0 D. 16 E. 40 Jawab : A 2 m/s4,01,044)24(?...;rad/s)24( ===−===↑=−= xRt dt d R dt d RRaat TT ω αω 9. Sebuah partikel bergerak pada lintasan berbentuk lingkaran berjari-jari 3m dengen frekuensi 0,5 Hz. Percepatan sentripetal partikel adalah … m/s2 A. 2 2π B. 2 5,2 π C. 2 3π D. 2 5,3 π E. 2 4π Jawab : C 2222222 222 /33)5,0(44 smRfR R R R v as πππω ω ======• www.mhharismansur.com 84
  • 3. Mekanika 10. Suatu titik bergerak melingkar beraturan ternyata tiap menit membuat 300 putaran, jika jari-jari lintasannya 40 cm, maka percepatan sentripetalnya adalah… m/s2 A. π4 B. 2 4π C. 2 40π D. 2 400π E. 2 4000π Jawab : C 2222 /404,0.)10( ?...:4,040:/10/5300 smRa amcmRsradsput s menit put ππω πω ===• ======• 11. Dari keadan diam sebuah benda berotasi dengan percepatan anguler tetap sebesar 2 rad/s2 . Titik P berada pada benda itu berjarak 5 cm dari sumbu rotasi tepat setelah berotasi selama 4 sekon. Pecepatan sentripetal yang timbul di P adalah… m/s2 A. 6,4 B. 3,2 C. 1,6 D. 1,3 E. 0,1 Jawab : B m/s2,305,0)42()(?...:4:cm5:rad/s2 22 2 2 ====↑==== xxRt R v aastr ss αα 12. Sebuah benda berotasi selama 3 sekon, benda memiliki kecepatan 5 rad/s. Gerak rotasi memiliki percepatan 1 rad/s2 . Titik B berada pada 10 cm dari sumbu rotasi. Pada awal pengamatan benda memiliki percepatan sentripetal sebesar …m/s2 A. 0,1 B. 0,4 C. 0,9 D. 2,5 E. 4,0 Jawab : B 222 22 0 2 00 2 m/s4,01,0)3.15()( ?...:1,010:/1:/5:3 =−=−===↑∴−=↑+= ====== xRt R R R v att amcmRsradsradst s s αω ω αωωαωω αω 13. Seorang pelari berlari mengitari kelokan bergentuk lingkaran berjari-jari 25m. jika percepatan sentripetal pelari adalah 2,56 m/s2 dan gesekan pelari tersebut dianggap gerak lurus beraturan, maka kecepatan linier pelari tersebut … m/s A. 16 B. 12 C. 10 D. 8 E. 6 Jawab : D m/s8643.56,22 2 ====↑=→=• RavRav R v a sss www.mhharismansur.com 85
  • 4. Mekanika 14. Perhatikan pernyataan-pernyataan tentang gerak melingkar beraturan berikut : 1. Kecepatan sudut sebanding dengan frekuensinya 2. Kecepatan linier sebanding dengan kecepatan sudut 3. Kecepatan sudut sebanding dengan periode Pernyataan yang benar adalah … A. 1 saja B. 1 dan 2 C. 2 saja D. 2 dan 3E. 3 saja Jawab : B fRR T Rv π π ω 2 2 === 15. Diantara ketentuan berikut ini 1. Kecepatan sudutnya tetap, kecepatan liniernya berubah 2. Kecepatan sudut dan liniernya tetap 3. Kecepatan sudut berubah dan kecepatan linier tetap Pada gerak melingkar beraturan berlaku ketentuan yang ditunjukkan oleh A. 1 saja B. 1 dan 2 C. 2 saja D. 2 dan 3 E. 3 saja Jawab : C Rv R v ωω =⇔=• 16. Pernyataan-pernyataan berikut : 1. Memiliki laju konstan 3. Memiliki percepatan 2. Kecepatannya berubah 4. Momentum sudutnya berubah Yang merupakan ciri-ciri gerak melingkar beraturan adalah A. 1,2 dan 3 B. 1 dan 3 C. 2 dan 4 D. 4 E. 1,2,3 dan 4 Jawab : B R v aRaRv st 2 =∴=↔= αω 17. Pada gerak melingkar beraturan berlaku … A. Kecepatan sudut tetap, jari-jari putaran boleh berubah-ubah B. Kecepatan sudut dan jari-jari putarannya boleh berubah-ubah C. Kecepatan sudut dan kecepatan linier tetap D. Kecepatan sudutnya berubah, kecepatan linier tetap E. Kecepatan sudut tetap, kecepatan liniernya berubah Jawab : C ( ω v R = ) www.mhharismansur.com 86
  • 5. Mekanika 18. Berikut ini adalah pernyataan tentang gerak melingkar beraturan : 1. Kecepatan sudutnya tetap, kecepatannya liniernya berubah 2. Kecepatan sudut dan kecepatan liniernya tetap 3. Kecepatan sudut dan kecepatan liniernya berubah Pernyataan yang benar adalah A. 1 saja B. 1 dan 2 C. 2 saja D. 2 dan 3 E. 3 saja Jawab : A ( Rv ω= ) 19. Bila sebuah benda yang bergerak melingkar beraturan maka : 1. Kecepatannya konstan 3. Percepatannya konstan 2. Kecepatan sudutnya konstan 4. Lajunya konstan Jawab : 2 dan 4>>>> Rv R v ωω =⇔=• 20. Keteraturan yang dimiliki oleh partikel yang bergerak melingkar beraturan adalah mempunyai… A. posisi sudut tetap D. Perpindahan sudut tetap B. Jarak sudut tetap E. Percepatan sudut tetap C. Kecepatan sudut tetap Jawab : C R v=• ω 21. Pada sebuah benda yang bergerak beraturan dengan lintasan melingkar, kecepatan liniernya bergantung pada … A. Massa dan jari-jari lintasannya D. Periode dan jari-jari lintasan B. Massa dan periode E. Kecepatan sudut dan jari-jarinya C. Massa dan frekuensi Jawab : D ( R T v π2 = ) 22. Tingkat PQ yang panjangnya 60 cm diputar dengan ujung Q sebagai poros dan PQ sebagai jari-jari putaran. Tongkat diputar dari keadaan diam dengan percepatan sudut 0,3 rad/s2 . Jika posisi sudut awal nol maka kecepatan linier ujung pada saat t = 10s adalah … m/s A. 1,8 B. 3 C. 5 D. 30 E. 180 Jawab : A m/s8,16,0)10.3,00()( ?...:0:10:m6,0cm60:/3,0 0 0 2 =+=+= ====== Rtv vstRsrad αω ωα www.mhharismansur.com 87
  • 6. Mekanika 23. Sebuah benda tegar berputar dengan kecepatan sudut 10 rad/s. Kecepatan linier suatu titik pada benda berjarak 0,5 meter dari sumbu putar … m/s A. 0,5 B. 2,5 C. 5 D. 15 E. 20 Jawab : C smxRvvmRsrad /55,010?...:5,0:/10 ===↑=== ωω 24. Sebuah benda bergerak dengan kecepatan sudut 120 putaran permenit dengan jari- jari 10 cm, maka kecepatan liniernya …m/s A. 12,5 B. 1,256 C. 125,6 D. 6,28 E. 0,628 Jawab : E m/s628,02,01,0.2. ?...:1,010:rad/s2put/menit120 ====• =====• ππω πω Rv vmcmR 25. Sebuah roda katrol berputar pada 300rpm (rotasi permenit), maka kecepatan linier partikelnya terletak pada jarak 150mm dari titik pusat adalah … m/s A. π5,0 B. π75,0 C. π D. π5,1 E. π2 Jawab : D m/s5,115,0.10 ?...15,0mm150:rad/s10/5rpm300 ππω πω ===• =∴=====• Rv vmRsput 26. Sebuah roda yang berjari-jari 50 cm berotasi dengan kecepatan sudut 900 rpm. Kecepatan tangensial sebuah titik tepi roda itu adalah… m/s A. π5,7 B. π15 C. 225 D. 350 E. π450 Jawab : B m/s15 60 2900 5,0?....:90:50 π π ωω ===∴=== x xxRvarpmcmR T 27. Dua buah roda A dan B saling bersinggungan, jika kecepatan sudut roda B = 25 rad/s dan jari-jari A = ¼ jari-jari B, maka kecepatan sudut roda A … rad/s A. 25 B. 50 C. 75 D. 100 E. 200 Jawab : D rad/s10025 4 1 =      =      =      =∴=↑=• B B A B B A B BABBAABA R R R R R R RRvv ωωωωω 28. Dari sistim roda gambar disamping diketahui jari-jari roda Ra=5 cm, Rb=20 cm dan Rc=25 cm. Bila roda A dan B menyatu, maka perbandingan kecepatan anguler antara roda A dan C adalah : www.mhharismansur.com 88
  • 7. Mekanika A. 5 : 1 C. 4 : 5 E. 1 : 5 B. 5 : 4 D. 4 : 1 Jawab : B Rv cmRcmRcmR ca cba ωωω =∴= === ?...: 25:20:5 Untuk roda sepusat antara A dan B memiliki kecepatan anguler sama, maka : c c b b cbcbca R V R V :::: =⇒= ωωωωωω , kecepatan linier sama, menjadi 4:520:25:::: ===⇒= bccb c c b b cb RR R V R V ωωωω 29. Roda A dan B disusun seperti pada gambar berikut ini Jari-jari roda B 2 kali jari-jari roda A, maka perbandingan kecepatan sudut kedua roda adalah A. 1 : 1 B. 1 : 2 C. 2 : 1 D. 1 : 4 E. 4 : 1 Jawab : C 1:2:2:: ===• AAABBA RRRRωω 30. Dua roda berjari-jari R1= 2 cm dan R2= 10 cm bersinggungan dan keduanya berputar. Kecepatan linier dan kecepatan sudut berturut-turut adalah A. 2121 , ωω == vv C. 2121 5,5 ωω == vv E. 2121 5,5 ωω == vv B. 1221 5, ωω == vv D. 2121 5, ωω == vv Jawab : B Untuk roda yang bersinggungan maka : Kecepatan liniernya sama kecepatan sudutnya berbeda 122121 55:110:2:: ωωωω =⇑∴===• RR 31. Dua buah roda dihubungkan dengan rantai seperti pada gambar. Jari-jari roda A 15 cm dan jari-jari roda B 10 cm. Bila kecepatan linier roda A 4 m/s, maka kecepatan roda B adalah … rad/s A. 15 C. 25 E. 40 B. 20 D. 30 Jawab : E www.mhharismansur.com A B C A RA RBB A B AR BR 89
  • 8. Mekanika srad R v vRvv smvcmRcmR b a babbab baba /40 1,0 4 ?....;/4;10;15 ===↑∴=↑= ==== ωω ω 32. Dua buah roda dihubungkan oleh rantai seperti gambar. Jari-jari roda A 20 cm dan jari-jari roda B 5 cm. Bila roda kecepatan linier roda A 4 m/s. Maka kecepatan roda B adalah … rad/s A. 8 D. 60 B. 20 E. 80 C. 50 Jawab : E srad R R RRsrad R v vsmvcmRcmR B A ABBBAA A A A BABA /80 5 20 20/20 2,0 4 ?....;/4;20;20 ===∴=↑=== ==== ωωωωω 33. Perhatikan gambar dibawah ini, sistim roda, RA = 4 cm, RB = 2 cm, dan RC = 6 cm, maka perbandingan kecepatan sudut antara A dan C adalah A. 5 : 1 C. 4 : 5 E. 1 : 5 B. 5 : 4 D. 4 : 1 Jawab : C 2:34:6::: ====• AC C C A A CA RR R v R v ωω 34. Sebuah partikel berotasi sesuai dengan persamaan : )2102( 2 +−= ttθ , dalam satuan SI. Kecepatan sudut partikel pada t = 5 detik adalah … m/s A. 2 B. 3 C. 5 D. 10 E. 15 Jawab : D rad/s10105.4104)2102(?...:)2102( 1 2 5 2 =−=↑−=+−=↑=+−= ωωωθ ttt dt d tt 35. Sebuah benda berotasi dengan persamaan )210( 2 +−= ttθ dalam satuan radian dan sekon. Kecepatan sudut benda pada detik kelima adalah … rad/s A. 0 B. 3 C. 5 D. 10 E. 15 Jawab : A www.mhharismansur.com B A A B C 90
  • 9. Mekanika 010)5.2(102)210( ?...:)210( 5 2 2 =−=∴−=+−== =+−= ω θ ω ωθ ttt dt d dt d tt 36. Sebuah benda bergerak melintasi lingkaran dengan persamaan 852 2 −+= ttθ , Besaran menggunakan satuan dasar SI. Pada Saat t = 2 sekon, maka laju anguler adalah … rad/s A. 4 B. 5 C. 10 D. 13 E. 20 Jawab : D sradttt dt d dt d sttt /1352.454)852( 2?...:852 2 2 2 =+=↑+=−+== ==−+= ω θ ω ωθ 37. Sebuah partikel berotasi sesuai dengan persamaan : )2102( 2 +−= ttθ , dalam satuan SI. Kecepatan sudut partikel pada t = 5 detik adalah … m/s A. 2 B. 3 C. 5 D. 10 E. 15 Jawab : D sradttt dt d tt /10105.4104)2102( ?...:)2102( 1 2 5 2 =−=↑−=+−= =+−= ωω ωθ 38. Sebuah partikel melintasi lingkaran sesuai dengan persamaan radiantt )104( 2 +−=θ . Semua besaran menggunakan satuan dasar SI. Partikel akan berhenti pada saat … sekon A. 1 B. 2 C. 4 D. 5 E. 10 Jawab : B sttttt dt d dt d ttt 2042)42()104( 0?....:)104( 2 2 =↑=−↑−=+−== ==+−= θ ω ωθ 39. Sebuah roda berputar dengan posisi sudut )312( 23 ++−= ttθ , maka percepatan sudut roda pada saat t = 4s adalah …rad/s2 A. 18 B. 9 C. 27 D. nol E. -4 Jawab : D www.mhharismansur.com 91
  • 10. Mekanika 0244.64246)3 2 12 3 ( 2 2 2 2 4?...:)3 2 12 3 ( =+−=∴+−=++−== ==++−= α θ α αθ ttt dt d dt d sttt 40. Suatu partikel bergerak melingkar dengan persamaan 222 2 ++= ttθ (rad), dimana satuan dasar besaran adalah SI, maka percepatan sudut partikel pada saat t = 2 sekon adalah … rad/s2 A. 4 B. 5 C. 7 D. 10 E. 14 Jawab : A 22 2 2 2 2 2 /4)24()222( 2?...:222 sradt dt d tt dt d dt d sttt =+=++== ==++= θ α αθ 41. Suatu partikel melakukan gerak melingkar beraturan dengan persamaan kecepatan sudut )2( 2 tt −=ω rad/s. Besar percepatan sudut setelah detik ke-3 adalah … rad2 /s A. 8 B. 6 C. 4 D. 2 E. 0,8 Jawab : C 2 3 2 2 /423.222 )2( )3?(...:)2( sradt dt ttd dt d sttt =−=∴−= − ==↑==−= α ω ααω 42. Sebuah roda berputar dengan posisi sudut )312( 23 ++−= ttθ , maka percepatan sudut roda pada saat t = 4s adalah …rad/s2 A. 18 B. 9 C. 27 D. nol E. -4 Jawab : D 2 /0244.64246)3 2 12 3 ( 2 2 2 2 4?...:)3 2 12 3 ( sradttt dt d dt d sttt =+−=↑∴+−=++−== ==++−= α θ α αθ 43. Sebuah benda bergerak melintasi lingkaran dengan kecepatan anguler )104( += tω rad/s. Semua besaran menggunakan satuan dasar SI. Pada saat t = 0 posisi sudut benda rad25=θ , maka posisi sudut benda pada saat t = 5 sekon adalah …radian A. 10 B. 30 C. 55 D. 100 E. 125 Jawab : E www.mhharismansur.com 92
  • 11. Mekanika ( ] radian ttdttdt stradt 1255.105.225 10225)104(25 5?....:25:)104( 2 5 0 2 5 0 5 0 0 0 =++= ++=++=+= ===+= ∫∫ θ ωθθ θθω 44. Sebuah benda yang awalnya diam dipercepat dalam suatu lintasan melingkar berjari-jari 3 m menurut persamaan 22 /)201812( sradtt +−=α . Jika pada mulanya posisi sudut benda sama dengan nol, maka posisi sudut benda pada saat t = 2sekon adalah …rad A. 20 B. 25 C. 27 D. 30 E. 32 Jawab : E rad tttdttttdt tttdtttdt stmRsradtt 32402416 2 2.10 3 2.3 4 2 2 0 2 10 3 3 42 0 )20 2 9 3 4(00 20 2 9 3 4)2018 2 12( 2?....:3: 2 /)2018 2 12( =+−=+−= +−=∫ +−+=∫+= +−=∫ +−=∫= ===+−= θ ωθθ αω θα 45. Sebuah benda berotasi mengelilingi suatu sumbu dengan persamaan posisi sudut 32 += tθ , (θ dalam radian dan t dalam sekon). Dari persamaan tersebut dapat dinyatakan bahwa : 1. Pada saat t=0, posisi sudut 3 rad 3. percepatan sudut nol 2. Kecepatan sudut tetap 4. laju linier benda 2 m/s Jawab : E(1,2,3 dan 4) smRv sradradt /21.2)4(0)3( /2)2(330.20)1(32 ===↑⇔=∴ =∴↑=+=∴↑+= ωα ωθθ 46. Sebuah partikel bergerak melingkar menurut persamaan 23 2tts += , dimana s dalam cm dan t dalam sekon. Saat t = 2 sekon percepatan sentripetal partikel 80cm/s2 , maka jari-jari lingkaran adalah … cm A. 2 B. 5 C. 10 D. 38 E. 50 Jawab : B www.mhharismansur.com 93
  • 12. Mekanika ( ) ( ) ( ) cmRR tt sa Rtt dt d sa R dt ds sa R R v sa Rscmsasttts 5 2 20 80 1 2 2 2.4 2 2.3 80 1 2 2 4 2 3 1 2 ) 2 2 3 ( 1 2 1 2 ?...: 2 /80:2: 2 2 3 ==↑+= +=↑+=↑=∴= ===+=             47. Grafik hubungan antara percepatan sentripetal dan kuadrat kecepatan linier dari sebuah benda yang bergerak melingkar adalah … Jawab : D a a a v R R v a 22 =⇔= 48. Satelit yang bergerak dalam lintasan berbentuk lingkaran … A. besar kecepatannya tetap dan tidak ada gaya yang bekerja padanya B. besar kecepatannya tetap dan percepatannya nol C. besar kecepatan dan besar percepatannya tetap D. percepatan dan gaya yang bekerja padanya sama dengan nol E. kecepatan sudut dan kecepatan liniernya berubah. Jawab : C Ciri-ciri gerak melingkar adalah : 1. tetaptetapatetaptetapv =→=→=→= αω 2. Fs dan as arahnya menuju pusat lingakaran dan besarnya tetap 3. kecepatan tetap dan arahnya berubah 49. Berikut ini pernyataan tentang factor-faktor gerak rotasi : 1. Kecepatan sudut 3. Bentuk benda 2. Letak sumbu sudut 4. Massa benda Faktor-faktor yang mempengaruhi besarnya momen inersia adalah : A. 1,2,3 dan 4 C. 1,3 dan 4 E. 2 dan 4 B. 1,2 dan 3 D. 2,3 dan 4 Jawab : D ( 2 kmrI = ) www.mhharismansur.com as A. v2 as C. v2 as E. v2 as B. as D. 94 v2 v2
  • 13. Mekanika 50. Besar energi kinetic rotasi benda tergantung dari, kecuali : A. massa D. Momen inersia B. Jari-jari E. momen gaya C. Kecepatan sudut Jawab : E 51. Sebuah benda bergerak melingkar beraturan dengan jari-jari R. Jika energi kinetic tetap, sedangkan jari-jari lintasannya menjadi 2R, maka gaya sentripetalnya menjadi …semula A. 1/4x B. 1/2x C. tetap D. 2x E. 4x Jawab : B FFF R R F R R FF R R FF R R F F R Ek FEkmv FRRRR R mv FmvEk =↑=      ==• =↑=⇒=↑=• =====• 11 2 1 12 2 1 12 1 2 2 12 221 2 2 2 1 2 1 2 2 2 ?...:2::: 52. benda melakukan gerak melingkar, apabila frekuensinya diperbesar menjadi 3 kali semula, maka gaya sentripetal menjadi ... A. 1/3 B. 3 C. 6 D. 9 E. 12 Jawab : D ?....3 2211 FFffFFff ==↑==  RfmRfmFFRfmRmF 2 2 2 121 22 )2(:)2(::maka)2( πππω === F f f F f f FFffFF 9 3 :: 22 1 2 12 2 2 2 121 =      =      =↑= 53. UMPTN 1999 Rayon A/B/C kode 53/52/25 Dari keadaan diam, benda tegar melakukan gerak rotasi dengan percepatan sudut 2 rad/s15 . Titik A berada pada benda tersebut, berjarak 10 cm dari sumbu putar. Tepat setelah benda berotasi selama 0,4 sekon, A mengalami percepatan total sebesar … 2 m/s A. 1,5 B. 2,1 C. 3,6 D. 3,9 E. 5,1 Jawab : D www.mhharismansur.com 95
  • 14. Mekanika 222 2 0 rad/s6,3)1,0()6(6rad/s4,015αα0 ?...:4,0:cm10:rad/s15:0 ===∴===+= ===== Raxtt astR s ωω αω 222222 3,9m/s6,35,1m/s5,11,015 =+=+=↑===∴ sTT aaaxRa α 54. Suatu benda bermassa 0,005 kg diikatkan dengan pada sebuah benang elastis yang merenggang. Benda tersebut berputar sehingga melakukan gerak melingkar beraturan menurut bidang horizontal dengan radius 0,70 m. Jika konstanta elastisitas benang 40 N/m, maka kecepatan linier benda tersebut adalah … m/s A. 11 B. 15 C. 20 D. 24 E. 28 Jawab : C smsm m k Rv vmNkmRkgm /20/6,19214 05,0 40 7,0 ?...:/40:70,0:05,0 ===== ==== 55. Perhatikan pernyataan berikut : 1. Percepatan tangensial menunjukkan perubahan besar kelajuan linier dari partikel 2. Percepatan tangensial selalu dimiliki partikel yang bergerak melingkar 3. Percepatan tangensial dimiliki partikel yang bergerak dengan kelajuan linier tetap 4. Percepatan tangensial sebanding dengan percepatan sudut dan jari-jari Yang menyatakan hubungan antara percepatan tangensial gerak rotasi suatu partikel dengan besaran-besaran sudutnya … A. 1 dan 2 B. 1 dan 4 C. 1,2 dan 3 D. 1,2,3 dan 4 E. 2,3 dan 4 Jawab : B 56. UMPTN 1993 Rayon C 1. benda mendapat gaya yang sebanding dengan kecepatan 2. kelajuan tetap 3. benda mengalami gaya radial menjauhi pusat lingkaran 4. benda mempunyai percepatan radial menuju pusat lintasan Jawab : 2 dan 4 [C] R mv Fs 2 )1( = Rv ω=)2( www.mhharismansur.com 96
  • 15. Mekanika (3)Gaya radial (Fs) selalu menuju pusat lingkaran R v as 2 )4( = 57. UMPTN 1992 Rayon B Suatu benda bergerak melingkar beraturan, maka … 1. benda mendapat gaya yang besarnya sebanding dengan kelajuannya 2. kecepatan benda tetap 3. benda mempunyai percepatan radial yang besarnya sebanding dengan lajunya 4. benda mempunyai percepatan radial menuju pusat lintasan Jawab : 4 saja (D) Benda yang bergerak melingkar beraturan sebagai berikut :  Gaya sentripetal R mv Fs 2 = , bahwa gaya sentripetal berbanding lurus dengan kuadrat kecepatannya  Kelajuannya benda tetap tetapi arahnya berubaha mengikuti lintasan lingkaran berarti kecepatanya berubah karena arahnya berubah (kecepatan adalah besaran vector)  Percepatan radial R v as 2 = , bahwa percepatan radial berbanding lurus dengan kuadrat kecepatannya  Percepatan radial menuju pusat lintasan yaitu searah dengan gaya sentipetal 58. SPMB 2003 Regional I kode 721 Bagi sebuah benda yang bergerak melingkar beraturan, maka : 1. kecepatannya konstan 3. percepatannya konstan 2. kecepatan sudutnya konstan 4. lajunya konstan Jawab : C(2 dan 4 benar) Pada gerak melingkar beraturan : 1. kecepatan berubah (arah kecepatan berubah, lajunya tetap) 2. kecepatan sudut tetap, percepatan berubah (besar kecepatan tetap, arah percepatan berubah) 59. UMPTN 1998 Rayon B kode 25 www.mhharismansur.com 97
  • 16. Mekanika Sebuah benda berotasi mengelilingi suatu sumbu dengan persamaan rotasi sudut )/(32 sradt +=θ . Dari persamaan tersebut dapat dinyatakan bahwa : 1. pada t=0 posisi sudut = 3 radian 3. percepatan sudut benda nol 2. kecepatan sudut benda tetap 4. laju linier benda 2 m/s Jawab : 1,2 dan 3 benar (A) (salah)2.4(benar)rad/s0 )2( 3. (benar)rad/s2 )32( 2.(benar)rad330.21. )rad/s(32 2 0 RRv dt d dt td t t ==↑== = + =↑=+= += = ωα ωθ θ 60. UMPTN 2000 Rayon B kode 25 Sebuah benda bermassa 2 kg meluncur dalam jalan lingkaran vertical yang licin berjari-jari R=2m. Jika dititik A (OA horizontal) lajunya m/s52 , maka di A : 1. percepatan sentripetalnya 2 0m/s1 2. percepatan tangensialnya 2 0m/s1 3. nilai mutlak percepatannya 2 m/s201 4. percepatan sudutnya 2 rad/s5 Jawab : E(1,2,3 dan 4 benar) m/s52:m2:kg2 === vRm rad/s5 2 10 4.m/s21010103. m/s102.m/s10 2 )52( 1. 22222 22 22 ===↑=+=+= ==↑=== R a aaa ga R v a T Ts Ts α 61. SPMB 2002 Regional II Bila dua buah roda masing-masing berjari-jari 1R dan 2R diputar dengan dihubung pita (ban) dititik singgungnya, maka kecepatan sudut ω , periode (T), frekuensi (f) dan kecepatan linier (v) mempunyai hubungan dengan jari-jari R sebagai : (1). 2 1 2 1 R R = ω ω (2). 2 1 2 1 R R T T = (3). 1 2 2 1 R R f f = (4). 2 1 2 1 R R v v = www.mhharismansur.com O AR 98
  • 17. Mekanika Jawab : 1,2 dan 3 Bukti 1 2 2 1 21.1 R R vv =↑= ω ω  (benar) ) 2 (.2 2 1 2 1 1 2 2 1 TR R T T R R π ω ω ω ==↑= (benar) ) 1 (.3 2 1 2 1 2 1 2 1 T f R R f f R R T T ==↑= (benar) www.mhharismansur.com 1R 2R 11,ωv 22 ,ωv 99