SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
PENILAIAN HARIAN KELAS V
TEMA 7
Nama : …………………………
No. Absen : …………………………
B. INDO IPA PPKn IPS SBdP PARAF
KD NILAI KD NILAI KD NILAI KD NILAI KD NILAI GURU
3.7 3.7 3.2 3.2 3.2
Berilah tanda silang (x) pada pilihan jawaban yang tepat!
B. INDONESIAKD 3.7
1. Di bawah ini yang hal yang tidak perlu untuk diulas pada teks adalah …
a. Informasi penting
b. Bagian yang paling menarik
c. Jumlah kata
d. Judul teks
2. Kata-kata berikut yang termasuk kata baku adalah …
a. Azas
b. Amendemen
c. Elit
d. Fikir
3. Berikut ini bagian yang tidak ada dalam surat undangan tidak resmi adalah …
a. Salam pembuka
b. Kop surat
c. Alamat penerima surat
d. Isi surat
4. Teks biografi harus memuat informasi berdasarkan … pada tokoh yang diceritakan.
5. Surat undangan pernikahan termasuk dalam surat undangan …
6. Sebutkan 3 jenis surat undangan!
IPA KD 3.7
7. Kamar mandi menjadi harum karena adanya kamper. Perubahan wujud yang terjadi pada
kamper tersebut adalah …
a. Mencair
b. Membeku
c. Menyublim
d. Mengembun
8. Perubahan wujud zat yang disertai pelepasan kalor adalah peristiwa …
a. Membeku, mengembun, dan mengkristal
b. Membeku, mengembun, dan mencair
c. Membeku, menguap, dan mengkristal
d. Mencair, mengembun, dan mengkristal
9. Pembuatan garam memanfaatkan proses perubahan wujud berupa …
a. Penguapan
b. Pembekuan
c. Pencairan
d. Penyubliman
10. Proses menguap adalah proses perubahan dari benda cair menjadi …
11. Logam yang dipanaskan dengan suhu tinggi akan meleleh merupakan contoh perubahan
benda karena …
12. Sebutkan 3 cara mempercepat penguapan!
PPKn KD 3.2
13. Semboyan Bhineka Tunggal Ika digunakan untuk …
a. Mengikat keberagaman bangsa menjadi satu kesatuan
b. Mengikat keanekaragaman budaya menjadi modal pembangunan
c. Mengikat keindahan bangsa Indonesia menjadi satu kesatuan
d. Mengekang keberagaman bangsa menjadi satu kesatuan
14. Tanpa adanya persatuan, kerukunan di masyarakat sulit terwujud karena …
a. Setiap orang membutuhkan materi untuk memenuhi kebutuhan hidupnya
b. Tujuan hidup seseorang menjadi manusia yang bermanfaat
c. Setiap orang menginginkan hidup aman
d. Setiap orang akan hidup mementingkan dirinya sendiri
15. Kata Pancasila pertama kali ditemukan pada kitab …
a. Sutasoma karya Empu Prapanca
b. Sutasoma karya Empu Tantular
c. Negarakertagama karya Empu Prapanca
d. Negarakertagama karya Empu Kanwa
16. Rapat untuk bertukar pendapat mengenai suatu masalah yang dihadapi Bersama disebut
…
17. Tokoh bangsa yang mengemukakan pendapatnya tentang rumusan dasar negara pada
tanggal 29 Mei 1945 adalah …
18. Sebutkan 3 faktor penyebab keragaman budaya!
IPS KD 3.2
19. Orang Mentawai yang berada di kepulauan Mentawai termasuk ke dalam ras …
a. Proto Melayu
b. Weddoid
c. Negroid
d. Melanezoid
20. Keragaman budaya bangsa sebaiknya …
a. Diseragamkan agar tercapai kedamaian
b. Dipermasalahkan karena dapat menimbulkan pertikaian
c. Dibina sebagai modal dasar pembangunan bangsa
d. Dihapus karena menghambat kemajuan
21. Pada tanggal 23 Maret 1946 terjadi peristiwa …
a. Perundingan Linggarjati
b. Palagan Ambarawa
c. Medan Area
d. Bandung Lautan Api
22. Pengakuan kedaulatan Indonesia dilaksanakan di … dan …
23. Atraksi budaya merupakan salah satu cara untuk …
24. Sebutkan 3 peristiwa penting saat persiapan proklamasi!
SBdP KD 3.2
25. Selain musik atau iringan tarinya, keindahan gerak tari juga dapat dilihat dari …
a. Pola tari
b. Bentuk tari
c. Properti tari
d. Jenis tari
26. Desa di Bali yang dikenal sebagai penghasil lukisan dengan tema pewayangan adalah …
a. Klungkung
b. Badung
c. Kuta
d. Kamasan
27. Jepara adalah daerah yang terkenal dengan penghasil karya seni berupa …
a. Seni lukis
b. Seni ukir kayu
c. Seni ukir batu
d. Seni kriya anyaman
28. Unsur utama pada tari adalah …
29. Seni lukisan Cirebon dibuat dengan media …
30. Sebutkan 3 ciri-ciri lagu wajib!

More Related Content

Similar to Ulangan harian tema 7 tanpa kunci

Soal uam sejarah indonesia 20162017 xii ipa
Soal uam sejarah indonesia 20162017 xii ipaSoal uam sejarah indonesia 20162017 xii ipa
Soal uam sejarah indonesia 20162017 xii ipa
Nurul Fadilah
 
Uts pkn 345 s1 2012
Uts pkn 345 s1 2012Uts pkn 345 s1 2012
Uts pkn 345 s1 2012
Nur Jaya
 

Similar to Ulangan harian tema 7 tanpa kunci (20)

Evaluasi tema 1 subtema 3.docx
Evaluasi tema 1 subtema 3.docxEvaluasi tema 1 subtema 3.docx
Evaluasi tema 1 subtema 3.docx
 
kisi kisi soal.pdf
kisi kisi soal.pdfkisi kisi soal.pdf
kisi kisi soal.pdf
 
Soal pas ips
Soal pas ipsSoal pas ips
Soal pas ips
 
Pat pai kls.4_2021
Pat pai kls.4_2021Pat pai kls.4_2021
Pat pai kls.4_2021
 
Ulangan BI Kelas VI Tema 6
Ulangan BI Kelas VI Tema 6Ulangan BI Kelas VI Tema 6
Ulangan BI Kelas VI Tema 6
 
Soal semester pkn kelas iv sd
Soal semester  pkn kelas iv sdSoal semester  pkn kelas iv sd
Soal semester pkn kelas iv sd
 
Soal bahasa indonesia kelas 6 04.02.16
Soal bahasa indonesia kelas 6 04.02.16Soal bahasa indonesia kelas 6 04.02.16
Soal bahasa indonesia kelas 6 04.02.16
 
Ulangan bahasa indonesia
Ulangan bahasa indonesiaUlangan bahasa indonesia
Ulangan bahasa indonesia
 
Soal uts kelas 4 semester 2 tema 6
Soal uts kelas 4 semester 2 tema 6Soal uts kelas 4 semester 2 tema 6
Soal uts kelas 4 semester 2 tema 6
 
Soal pas kles 6
Soal pas kles 6Soal pas kles 6
Soal pas kles 6
 
Soal pas kles 6
Soal pas kles 6Soal pas kles 6
Soal pas kles 6
 
BMR KLS 7 2023.pptx
BMR KLS 7 2023.pptxBMR KLS 7 2023.pptx
BMR KLS 7 2023.pptx
 
Soal pkn kelas viii baru
Soal pkn kelas viii baruSoal pkn kelas viii baru
Soal pkn kelas viii baru
 
Soal uam sejarah indonesia 20162017 xii ipa
Soal uam sejarah indonesia 20162017 xii ipaSoal uam sejarah indonesia 20162017 xii ipa
Soal uam sejarah indonesia 20162017 xii ipa
 
SOAL ULANGAN HARIAN
SOAL ULANGAN HARIANSOAL ULANGAN HARIAN
SOAL ULANGAN HARIAN
 
Uts pkn 345 s1 2012
Uts pkn 345 s1 2012Uts pkn 345 s1 2012
Uts pkn 345 s1 2012
 
Naskah 3 kelas 6 mid sem 1
Naskah 3 kelas 6 mid sem 1Naskah 3 kelas 6 mid sem 1
Naskah 3 kelas 6 mid sem 1
 
Soal uts kelas v
Soal uts kelas vSoal uts kelas v
Soal uts kelas v
 
Soal UTS IPS Kelas 5 Semester 2
Soal UTS IPS Kelas 5 Semester 2Soal UTS IPS Kelas 5 Semester 2
Soal UTS IPS Kelas 5 Semester 2
 
Latihan soal bi
Latihan soal biLatihan soal bi
Latihan soal bi
 

More from Amphie Yuurisman

More from Amphie Yuurisman (20)

180 Soal & Pembahasan Keperawatan
180 Soal & Pembahasan Keperawatan180 Soal & Pembahasan Keperawatan
180 Soal & Pembahasan Keperawatan
 
Mendidik anak laki laki dan perempuan
Mendidik anak laki laki dan perempuanMendidik anak laki laki dan perempuan
Mendidik anak laki laki dan perempuan
 
EBOOK MODUL STIMULASI Sinau Terapan Ilmu Psikologi #2
EBOOK MODUL STIMULASI Sinau Terapan Ilmu Psikologi #2EBOOK MODUL STIMULASI Sinau Terapan Ilmu Psikologi #2
EBOOK MODUL STIMULASI Sinau Terapan Ilmu Psikologi #2
 
Modul Lengkap Tugas Perkembangan Anak 2
Modul Lengkap Tugas Perkembangan Anak 2Modul Lengkap Tugas Perkembangan Anak 2
Modul Lengkap Tugas Perkembangan Anak 2
 
MODUL STIMULASI Sinau Terapan Ilmu Psikologi (5)
MODUL STIMULASI Sinau Terapan Ilmu Psikologi (5) MODUL STIMULASI Sinau Terapan Ilmu Psikologi (5)
MODUL STIMULASI Sinau Terapan Ilmu Psikologi (5)
 
Resep Bisnis Es Teh
Resep Bisnis Es TehResep Bisnis Es Teh
Resep Bisnis Es Teh
 
Soal soal Ujian Kelas 6 SD
Soal soal Ujian Kelas 6 SDSoal soal Ujian Kelas 6 SD
Soal soal Ujian Kelas 6 SD
 
LATIHAN SOAL - PKN KLS 8 SEM 2.docx
LATIHAN SOAL - PKN KLS 8 SEM 2.docxLATIHAN SOAL - PKN KLS 8 SEM 2.docx
LATIHAN SOAL - PKN KLS 8 SEM 2.docx
 
Materi kelas 2 (Senam Lantai).docx
Materi kelas 2 (Senam Lantai).docxMateri kelas 2 (Senam Lantai).docx
Materi kelas 2 (Senam Lantai).docx
 
Materi Olah Raga Kelas 4
Materi Olah Raga Kelas 4Materi Olah Raga Kelas 4
Materi Olah Raga Kelas 4
 
Materi Pendidikan Olah Raga Kelas 6
Materi Pendidikan Olah Raga Kelas 6Materi Pendidikan Olah Raga Kelas 6
Materi Pendidikan Olah Raga Kelas 6
 
SOAL US IPA 2020-2021
SOAL US IPA 2020-2021SOAL US IPA 2020-2021
SOAL US IPA 2020-2021
 
Soal US PAI Kelas 3 SMA
Soal US PAI Kelas 3 SMASoal US PAI Kelas 3 SMA
Soal US PAI Kelas 3 SMA
 
PR Pangkat 3, Volume dan jaring-jaring kubus balok.docx
PR Pangkat 3, Volume dan jaring-jaring kubus balok.docxPR Pangkat 3, Volume dan jaring-jaring kubus balok.docx
PR Pangkat 3, Volume dan jaring-jaring kubus balok.docx
 
KUMPULAN SOAL BOARD
KUMPULAN SOAL BOARDKUMPULAN SOAL BOARD
KUMPULAN SOAL BOARD
 
MAKALAH LICHENES
MAKALAH LICHENESMAKALAH LICHENES
MAKALAH LICHENES
 
Makalah Distribusi Probabilitas Diskrit.docx
Makalah Distribusi Probabilitas Diskrit.docxMakalah Distribusi Probabilitas Diskrit.docx
Makalah Distribusi Probabilitas Diskrit.docx
 
SURAT PERTANGGUNG JAWABAN MUTLAK (SPTJM) KEBENARAN SEBAGAI PASANGAN SUAMI IST...
SURAT PERTANGGUNG JAWABAN MUTLAK (SPTJM) KEBENARAN SEBAGAI PASANGAN SUAMI IST...SURAT PERTANGGUNG JAWABAN MUTLAK (SPTJM) KEBENARAN SEBAGAI PASANGAN SUAMI IST...
SURAT PERTANGGUNG JAWABAN MUTLAK (SPTJM) KEBENARAN SEBAGAI PASANGAN SUAMI IST...
 
SURAT PERNYATAAN TANGGUNG JAWAB MUTLAK.doc
SURAT PERNYATAAN TANGGUNG JAWAB MUTLAK.docSURAT PERNYATAAN TANGGUNG JAWAB MUTLAK.doc
SURAT PERNYATAAN TANGGUNG JAWAB MUTLAK.doc
 
FORM CLAIM MOTOR VEHICLE - ASURANSI MALACCA.pdf
FORM CLAIM MOTOR VEHICLE - ASURANSI MALACCA.pdfFORM CLAIM MOTOR VEHICLE - ASURANSI MALACCA.pdf
FORM CLAIM MOTOR VEHICLE - ASURANSI MALACCA.pdf
 

Recently uploaded

1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
DessyArliani
 
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
luqmanhakimkhairudin
 
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdfSurat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
EirinELS
 
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docxLaporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Jajang Sulaeman
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
FitriaSarmida1
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
MaskuratulMunawaroh
 

Recently uploaded (20)

Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
 
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
 
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SDMateri Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdfSurat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
 
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMPBioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
 
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas pptsistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
 
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docxLaporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptPenyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 

Ulangan harian tema 7 tanpa kunci

  • 1. PENILAIAN HARIAN KELAS V TEMA 7 Nama : ………………………… No. Absen : ………………………… B. INDO IPA PPKn IPS SBdP PARAF KD NILAI KD NILAI KD NILAI KD NILAI KD NILAI GURU 3.7 3.7 3.2 3.2 3.2 Berilah tanda silang (x) pada pilihan jawaban yang tepat! B. INDONESIAKD 3.7 1. Di bawah ini yang hal yang tidak perlu untuk diulas pada teks adalah … a. Informasi penting b. Bagian yang paling menarik c. Jumlah kata d. Judul teks 2. Kata-kata berikut yang termasuk kata baku adalah … a. Azas b. Amendemen c. Elit d. Fikir 3. Berikut ini bagian yang tidak ada dalam surat undangan tidak resmi adalah … a. Salam pembuka b. Kop surat c. Alamat penerima surat d. Isi surat 4. Teks biografi harus memuat informasi berdasarkan … pada tokoh yang diceritakan. 5. Surat undangan pernikahan termasuk dalam surat undangan … 6. Sebutkan 3 jenis surat undangan! IPA KD 3.7 7. Kamar mandi menjadi harum karena adanya kamper. Perubahan wujud yang terjadi pada kamper tersebut adalah … a. Mencair b. Membeku c. Menyublim d. Mengembun 8. Perubahan wujud zat yang disertai pelepasan kalor adalah peristiwa … a. Membeku, mengembun, dan mengkristal b. Membeku, mengembun, dan mencair c. Membeku, menguap, dan mengkristal d. Mencair, mengembun, dan mengkristal
  • 2. 9. Pembuatan garam memanfaatkan proses perubahan wujud berupa … a. Penguapan b. Pembekuan c. Pencairan d. Penyubliman 10. Proses menguap adalah proses perubahan dari benda cair menjadi … 11. Logam yang dipanaskan dengan suhu tinggi akan meleleh merupakan contoh perubahan benda karena … 12. Sebutkan 3 cara mempercepat penguapan! PPKn KD 3.2 13. Semboyan Bhineka Tunggal Ika digunakan untuk … a. Mengikat keberagaman bangsa menjadi satu kesatuan b. Mengikat keanekaragaman budaya menjadi modal pembangunan c. Mengikat keindahan bangsa Indonesia menjadi satu kesatuan d. Mengekang keberagaman bangsa menjadi satu kesatuan 14. Tanpa adanya persatuan, kerukunan di masyarakat sulit terwujud karena … a. Setiap orang membutuhkan materi untuk memenuhi kebutuhan hidupnya b. Tujuan hidup seseorang menjadi manusia yang bermanfaat c. Setiap orang menginginkan hidup aman d. Setiap orang akan hidup mementingkan dirinya sendiri 15. Kata Pancasila pertama kali ditemukan pada kitab … a. Sutasoma karya Empu Prapanca b. Sutasoma karya Empu Tantular c. Negarakertagama karya Empu Prapanca d. Negarakertagama karya Empu Kanwa 16. Rapat untuk bertukar pendapat mengenai suatu masalah yang dihadapi Bersama disebut … 17. Tokoh bangsa yang mengemukakan pendapatnya tentang rumusan dasar negara pada tanggal 29 Mei 1945 adalah … 18. Sebutkan 3 faktor penyebab keragaman budaya! IPS KD 3.2 19. Orang Mentawai yang berada di kepulauan Mentawai termasuk ke dalam ras … a. Proto Melayu b. Weddoid c. Negroid d. Melanezoid 20. Keragaman budaya bangsa sebaiknya … a. Diseragamkan agar tercapai kedamaian b. Dipermasalahkan karena dapat menimbulkan pertikaian c. Dibina sebagai modal dasar pembangunan bangsa d. Dihapus karena menghambat kemajuan 21. Pada tanggal 23 Maret 1946 terjadi peristiwa … a. Perundingan Linggarjati b. Palagan Ambarawa c. Medan Area d. Bandung Lautan Api 22. Pengakuan kedaulatan Indonesia dilaksanakan di … dan … 23. Atraksi budaya merupakan salah satu cara untuk … 24. Sebutkan 3 peristiwa penting saat persiapan proklamasi!
  • 3. SBdP KD 3.2 25. Selain musik atau iringan tarinya, keindahan gerak tari juga dapat dilihat dari … a. Pola tari b. Bentuk tari c. Properti tari d. Jenis tari 26. Desa di Bali yang dikenal sebagai penghasil lukisan dengan tema pewayangan adalah … a. Klungkung b. Badung c. Kuta d. Kamasan 27. Jepara adalah daerah yang terkenal dengan penghasil karya seni berupa … a. Seni lukis b. Seni ukir kayu c. Seni ukir batu d. Seni kriya anyaman 28. Unsur utama pada tari adalah … 29. Seni lukisan Cirebon dibuat dengan media … 30. Sebutkan 3 ciri-ciri lagu wajib!