SlideShare a Scribd company logo
Tugas Ujian Akhir Semester Mata Kuliah ICT dan Geometri
Google earth untuk mengajarkan satu topik geometri
Dibuat sebagai tugas mata kuliah ICT dan Geometri dalam Pendidikan
Matematika yang diasuh oleh :
Prof. Dr. Zulkardi, M.I. Kom, M.Sc, Dr. Hapizah, M.T, dan Dr. Somakim
Oleh :
Ranny Novitasari
(06022681620023)
PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN MATEMATIKA
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS SRIWIJAYA
2016
A. Pendahuluan
Umumnya pembelajaran yang berlangsung di kelas dalam bentuk
komunikasi satu arah, guru lebih banyak ceramah dan siswa mendengarkan. Guru
pada umumnya kurang memberi inspirasi kepada siswa untuk berkreasi,
berargumen secara ilmiah, dan tidak membimbing para siswanya untuk menuju
hidup mandiri (Yuliastuti, 2016). Sehingga dalam praktek pembelajaran di kelas,
pelajaran matematika secara umum terasa sulit dipahami siswa termasuk materi
yang berkaitan dengan bangun ruang sisi lengkung seperti menghitung luas
permukaan dan volume tabung, kerucut, dan bola. Karena gambar-gambar bangun
ruang (tiga dimensi) yang ada di buku-buku pelajaran atau pada bentuk soal pada
dasarnya tidak dapat tampak seperti bangun ruang yang sesungguhnya, melainkan
hanya tampak seperti bangun datar (dua dimensi) sehingga siswa harus berusaha
lebih keras dalam mengembangkan imajinasinya (Hartati, 2015). Hal ini
menjadikan matematika bagi sebagian siswa di anggap sebagai mata pelajaran
yang membosankan, menakutkan, sulit dipahami, dan bahkan dijauhi disebabkan
oleh siswa yang kurang memahami manfaat dan kaitan matematika dalam
kehidupan sehari-hari, sehingga tidak mampu menggunakan pengetahuan
matematikanya untuk dapat memecahkan masalah yang dihadapi (Handayati,
2016).
Pembelajaran matematika hendaknya dimulai dengan pengenalan
masalah yang sesuai dengan situasi (contextual problem). Dengan mengajukan
masalah kontekstual, peserta didik secara bertahap dibimbing untuk menguasai
konsep matematika (Permendiknas, 2006). Proses belajar hanya akan terjadi
ketika pengetahuan yang dipelajari bermakna bagi siswa dan proses pembelajaran
matematika di kelas ditekankan pada keterkaitan antara konsep matematika
dengan pengalaman siswa sehari-hari (Frudenthal, 1991; Gravemeijer, 1994).
Salah satu cara yang bisa digunakan untuk meningkatkan pembelajaran
matematika adalah dengan memanfaatkan media pembelajaran. Salah satunya
adalah media komputer. Pemanfaatan media komputer dapat menggerakkan dan
memungkinkan apa yang sebelumnya tidak mungkin terjadi dalam pembelajaran
dapat dilaksanakan. Karena jika dirancang dengan baik, komputer bisa diprogram
sedemikian rupa sehingga dapat menghasilkan media pembelajaran virtual yang
berkualitas. Selain itu penggunaan komputer dalam pembelajaran memungkinkan
berlangsungnya proses pembelajaran secara individual (individual learning)
dengan menumbuhkan kemandirian dalam proses belajar, sehingga siswa akan
mengalami proses yang jauh lebih bermakna dibandingkan dengan pembelajaran
konvensional (Fazar, 2015). Salah satu aplikasi yang bisa digunakan adalah
google earth.
B. Google Earth
Google Earth merupakan sebuah program globe virtual yang sebenarnya
disebut Earth Viewer dan dibuat oleh Keyhole. Inc. Program ini memetakan bumi
dari superimposisi gambar yang dikumpulkan daripemetaan satelit, fotografi udara
dan globe GIS 3D. Salah satu manfaatnya adalah mengetahui seluruh kondisi
morfologi dan kontur permukaan bumi secara real yaitu foto tampak atas dari
permukaan bumi dengan resolusi gambar yang cukup bagus serta keterangan
derajat lintang dan bujurnya untuk setiap daerah di muka bumi. Ditambah lagi
sekarang telah dikembangkan fitur 3D yang memungkinkan kita melihat suatu
objek di permukaan bumi tidak hanya tampak atas melainkan dalam bentuk
aslinya. Selain itu Google Earth juga dapat digunakan untuk mencari alamat, GPS,
mengetahui tempat-tempat penting di suatu wilayah beserta penjelasan dan foto
aslinya, mengetahui cuaca di wilayah tertentu, dan memetakan rute serta
mengkalkulasi jarak suatu tempat melalui fitur tools > ruler/GPS. Selain
menelusuri permukaan bumi yang ada di darat, permukaan dasar samudra atau
laut pun dapat diketahui dan kita dapat melihat berbagai kenampakan alam yang
ada di sana. Berikut adalah beberapa gambar yang diambil dari google earth :
Gambar saat membuka
aplikasi
Kolom “search” yang
digunakan untuk mencari
lokasi tujuan
Berikut gambar Olympic Parktel menggunakan street view google earth :
Olympic parktel adalah sebuah hotel yang berada di seoul, korea selatan, kota
Songpa-gu, Bangi-dong. Bangunan ini terletak di pinggir jalan raya. Dilihat dari
google earth bangunan ini dari atas terlihat seperti lapangan yang memiliki
beberapa bentuk lingkaran. Namun, jika dilihat dari street view akan terlihat
bangunan hotel yang menyerupai bentuk tabung. Gambar yang diambil dari
google earth ini bisa digunakan sebagai media untuk mempelajarai bangun ruang
tabung karena bentuknya yang menyerupai tabung. Ada banyak bangunan
bangunan bersejarah di dunia, ataupun bangunan bangunan lainnya yang bisa kita
pakai dalam pembelajaran matematika dengan menggunakan google earth sebagai
media belajarnya.
Gambar bangunan Olympic
Parktel, Seoul, Korea Selatan
dari atas
Klik, tarik dan letakkan
ditempat yang kita
inginkan gambar orang
tersebut untuk melihat
bangunan yang
sesungguhnya
C. Bangun Ruang Sisi Lengkung (Tabung)
Tabung adalah bangun ruang yang dibatasi oleh dua bidang lingkaran
yang sama besar dan sebangun (kongruen) yang berhadapan, sejajar, dan tiap titik
yang bersesuaian pada kedua lingkaran tersebut saling dihubungkan dengan garis
lurus.
 Unsur- unsur tabung :
1. Tabung memiliki 3 bidang sisi, yaitu bidang sisi alas yang disebut alas,
bidang lengkung yang disebut dengan “selimut tabung” dan bidang atas
yang disebut “tutup”
2. Sisi alas dan sisi atas tabung berbentuk lingkaran yang kongruen dan
sejajar
3. Sisi lengkung jika dibentangkan akan berbentuk persegipanjang dengan
ukuran
panjang = keliling alas tabung
lebar = tinggi tabung
4. Tabung merupakan prisma yang alasnya berupa lingkaran.
 Jaring- jaring tabung
Jika pada sebuah tabung pada sisi lengkungnya dipotong sedemikian rupa
maka akan diperoleh jaring−jaring tabung seperti gambar di atas. Jaring−jaring
tersebut terdiri dari dua buah lingkaran ( alas dan tutup) yang kongruen dengan
jari−jari r dan sebuah selimut yang berbentuk persegipanjang dengan ukuran
Panjang = keliling lingkaran alas = 2πr
Lebar = tinggi tabung = t
 Luas dan Volume Tabung
Berdasarkan gambar di atas, jika jari-jari lingkaran alas r dan tinggi
tabung t, maka diperoleh:
1) Luas selimut tabung = luas persegipanjang
= panjang × lebar
= keliling lingkaran alas × tinggi tabung
= 2πrt
2) Luas seluruh sisi tabung = luas alas + luas atas + luas selimut tabung
= πr2 + πr2 + 2πrt
= 2πr2 + 2πrt
= 2πr (r + t)
3) Volume = Luas alas × tinggi tabung
= πr2t
t
DAFTAR RUJUKAN
Fazar, I. (2015). Pemanfaatan aplikasi geogebra dalam kegiatan pembelajaran
matematika di sekolah menengah atas. [Online]. Tersedia pada :
http://eprints.unsri.ac.id/5829/1/Pembelajaran_berbasis_ICT.pdf
Freudenthal, H. (1991). Revisiting Mathematics Education. Dordrecht: Kluwer
Academic Publisher.
Gravemeijer, K. (1994). Developing realistic mathematics education. Utrecht:
Technipress, Culemborg.
Handayawati, P. (2016). Perbandingan keefektifan antara metode eksperimen dan
metode problem solving pada pembelajaran bangun ruang sisi lengkung.
Tesis. Universitas Negeri Yogyakarta. [Online]. Tersedia pada :
http://igikotajogja.or.id/wp-content/uploads/2016/06/ponco-jurnal.pdf
Hartati, P. (2015). Peningkatan kemampuan memecahkan masalah yang berkaitan
dengan bangun ruang sisi lengkung melalui model pembelajaran NHT.
Didaktikum : Jurnal penelitian tindakan kelas, 16(4).
https://faridhendrapradana.wordpress.com/2013/12/26/manfaat-dan-fungsi-
google-earth/
https://id.wikipedia.org/wiki/Google_Earth
Permendiknas. (2006). Peraturan menteri pendidikan nasional No 22 tentang
standar isi pendidikan dasar dan menengah. Tersedia pada :
https://asefts63.files.wordpress.com/2011/01/permendiknas-no-22-tahun-
2006-standar-isi.pdf
Yuliastuti, M. (2016). Pembeajaran bangun ruang sisi lengkung menggunakan bahan
limbah berbasis lesson study di kelas IX SMPN 1 Kromengan. Jurnal matematika
kreatit-inovatif (KREANO), 7(1), 17-23.

More Related Content

Viewers also liked

Mike Green - Co-founder of ScaleUp Partners LLC
Mike Green - Co-founder of ScaleUp Partners LLCMike Green - Co-founder of ScaleUp Partners LLC
Mike Green - Co-founder of ScaleUp Partners LLC
ScaleUp Partners LLC
 
The America21 Project: Connecting Urban America to the 21st Century Innovati...
 The America21 Project: Connecting Urban America to the 21st Century Innovati... The America21 Project: Connecting Urban America to the 21st Century Innovati...
The America21 Project: Connecting Urban America to the 21st Century Innovati...
ScaleUp Partners LLC
 
Menentukan Volume Benda Putar
Menentukan Volume Benda PutarMenentukan Volume Benda Putar
Menentukan Volume Benda Putar
EM R
 
A21 summit presentation 20111116
A21 summit presentation 20111116A21 summit presentation 20111116
A21 summit presentation 20111116America21Proj
 
Aplikasi determinan dalam geometri
Aplikasi determinan dalam geometriAplikasi determinan dalam geometri
Aplikasi determinan dalam geometri
Udey Kumar
 
Endanger Stem & Entrepreneurship
 Endanger Stem & Entrepreneurship   Endanger Stem & Entrepreneurship
Endanger Stem & Entrepreneurship
Green Kids Media
 
Anova faktorial magister
Anova faktorial magisterAnova faktorial magister
Anova faktorial magister
chikarahayu
 
ukuran keruncingan
ukuran keruncinganukuran keruncingan
ukuran keruncingan
Ratih Ramadhani
 
Reach For The Stars Ppt
Reach For The Stars PptReach For The Stars Ppt
Reach For The Stars Ppt
windyridge
 
SOCIAL ENTREPRENEUR by Donny BU
SOCIAL ENTREPRENEUR by Donny BUSOCIAL ENTREPRENEUR by Donny BU
SOCIAL ENTREPRENEUR by Donny BUAkademi Berbagi
 
National Management Olympiad 2016
National Management Olympiad 2016National Management Olympiad 2016
National Management Olympiad 2016
Ashish Verma
 
Starting Out as a Social Entrepreneur
Starting Out as a Social EntrepreneurStarting Out as a Social Entrepreneur
Starting Out as a Social Entrepreneur
Cynthia Quek
 
BANGUN RUANG SISI LENGKUNG GEOMETRI RUANG 2016 UNNES ROMBEL 2
BANGUN RUANG SISI LENGKUNG GEOMETRI RUANG 2016 UNNES ROMBEL 2BANGUN RUANG SISI LENGKUNG GEOMETRI RUANG 2016 UNNES ROMBEL 2
BANGUN RUANG SISI LENGKUNG GEOMETRI RUANG 2016 UNNES ROMBEL 2
Pujjii AStoperd
 
Bab 2 irisan kerucut-Peminatan
Bab 2 irisan kerucut-PeminatanBab 2 irisan kerucut-Peminatan
Bab 2 irisan kerucut-PeminatanAhmad Hamdani
 
Contoh soal statistika dasar (tabel distribusi frekuensi)
Contoh soal statistika dasar (tabel distribusi frekuensi)Contoh soal statistika dasar (tabel distribusi frekuensi)
Contoh soal statistika dasar (tabel distribusi frekuensi)Ranny Novitasari
 

Viewers also liked (20)

2011 Educator Effectiveness Academy - STEM
2011 Educator Effectiveness Academy - STEM2011 Educator Effectiveness Academy - STEM
2011 Educator Effectiveness Academy - STEM
 
Mike Green - Co-founder of ScaleUp Partners LLC
Mike Green - Co-founder of ScaleUp Partners LLCMike Green - Co-founder of ScaleUp Partners LLC
Mike Green - Co-founder of ScaleUp Partners LLC
 
The America21 Project: Connecting Urban America to the 21st Century Innovati...
 The America21 Project: Connecting Urban America to the 21st Century Innovati... The America21 Project: Connecting Urban America to the 21st Century Innovati...
The America21 Project: Connecting Urban America to the 21st Century Innovati...
 
Menentukan Volume Benda Putar
Menentukan Volume Benda PutarMenentukan Volume Benda Putar
Menentukan Volume Benda Putar
 
A21 summit presentation 20111116
A21 summit presentation 20111116A21 summit presentation 20111116
A21 summit presentation 20111116
 
Aplikasi determinan dalam geometri
Aplikasi determinan dalam geometriAplikasi determinan dalam geometri
Aplikasi determinan dalam geometri
 
Endanger Stem & Entrepreneurship
 Endanger Stem & Entrepreneurship   Endanger Stem & Entrepreneurship
Endanger Stem & Entrepreneurship
 
Stem presentation
Stem presentationStem presentation
Stem presentation
 
Anova faktorial magister
Anova faktorial magisterAnova faktorial magister
Anova faktorial magister
 
ukuran keruncingan
ukuran keruncinganukuran keruncingan
ukuran keruncingan
 
Reach For The Stars Ppt
Reach For The Stars PptReach For The Stars Ppt
Reach For The Stars Ppt
 
Social entrepreneur
Social entrepreneurSocial entrepreneur
Social entrepreneur
 
Internet of Things
Internet of ThingsInternet of Things
Internet of Things
 
SOCIAL ENTREPRENEUR by Donny BU
SOCIAL ENTREPRENEUR by Donny BUSOCIAL ENTREPRENEUR by Donny BU
SOCIAL ENTREPRENEUR by Donny BU
 
National Management Olympiad 2016
National Management Olympiad 2016National Management Olympiad 2016
National Management Olympiad 2016
 
Starting Out as a Social Entrepreneur
Starting Out as a Social EntrepreneurStarting Out as a Social Entrepreneur
Starting Out as a Social Entrepreneur
 
BANGUN RUANG SISI LENGKUNG GEOMETRI RUANG 2016 UNNES ROMBEL 2
BANGUN RUANG SISI LENGKUNG GEOMETRI RUANG 2016 UNNES ROMBEL 2BANGUN RUANG SISI LENGKUNG GEOMETRI RUANG 2016 UNNES ROMBEL 2
BANGUN RUANG SISI LENGKUNG GEOMETRI RUANG 2016 UNNES ROMBEL 2
 
Bab 2 irisan kerucut-Peminatan
Bab 2 irisan kerucut-PeminatanBab 2 irisan kerucut-Peminatan
Bab 2 irisan kerucut-Peminatan
 
Lingkaran
LingkaranLingkaran
Lingkaran
 
Contoh soal statistika dasar (tabel distribusi frekuensi)
Contoh soal statistika dasar (tabel distribusi frekuensi)Contoh soal statistika dasar (tabel distribusi frekuensi)
Contoh soal statistika dasar (tabel distribusi frekuensi)
 

Similar to Uas ict geo (ranny novitasari 06022681620023)

Tugas ict dan geometri
Tugas ict dan geometriTugas ict dan geometri
Tugas ict dan geometri
dediyansen
 
Alat Peraga Geo board
Alat Peraga Geo boardAlat Peraga Geo board
Alat Peraga Geo board
anggi syahputra
 
Media pembelajaran google earth bola
Media pembelajaran google earth bolaMedia pembelajaran google earth bola
Media pembelajaran google earth bola
Levana Maharani
 
Pembelajaran kerucut menggunakan konteks TU Delft Library
Pembelajaran kerucut menggunakan konteks TU Delft LibraryPembelajaran kerucut menggunakan konteks TU Delft Library
Pembelajaran kerucut menggunakan konteks TU Delft Library
arvin efriani
 
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MENGGUNAKAN
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MENGGUNAKANPENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MENGGUNAKAN
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MENGGUNAKANFerry Yansyah
 
Paper google earth fix
Paper google earth fixPaper google earth fix
Paper google earth fix
EKA SUSANTI
 
Paper google earth fix
Paper google earth fixPaper google earth fix
Paper google earth fix
EKA SUSANTI
 
Alat peraga secang
Alat peraga  secangAlat peraga  secang
Alat peraga secang
rebifirmansyah
 
Review artikel (kadek ayu mutiara pratiwi)
Review artikel (kadek ayu mutiara pratiwi)Review artikel (kadek ayu mutiara pratiwi)
Review artikel (kadek ayu mutiara pratiwi)
012NiPutuDeviAgustin
 
Kegunaan google earth dalam geometri matematika(1)
Kegunaan google earth dalam geometri matematika(1)Kegunaan google earth dalam geometri matematika(1)
Kegunaan google earth dalam geometri matematika(1)
Eipusta
 
PEMBELAJARAN ELIPS DENGAN MENGGUNAKAN GOOGLE EARTH
PEMBELAJARAN ELIPS DENGAN MENGGUNAKAN GOOGLE EARTHPEMBELAJARAN ELIPS DENGAN MENGGUNAKAN GOOGLE EARTH
PEMBELAJARAN ELIPS DENGAN MENGGUNAKAN GOOGLE EARTHMARIANA AJO
 
Kelompok 12 jam sudut
Kelompok 12 jam sudutKelompok 12 jam sudut
Pembelajaran geometri matematika menggunakan teknologi google earth(1)
Pembelajaran geometri matematika menggunakan teknologi google earth(1)Pembelajaran geometri matematika menggunakan teknologi google earth(1)
Pembelajaran geometri matematika menggunakan teknologi google earth(1)
Ika Pratiwi
 
Tugas Kelompok "Tangram"
Tugas Kelompok "Tangram"Tugas Kelompok "Tangram"
Tugas Kelompok "Tangram"
Rina Anggraini
 
Pembelajaran bangun datar segi delapan menggunakan Google Earth
Pembelajaran bangun datar segi delapan menggunakan Google EarthPembelajaran bangun datar segi delapan menggunakan Google Earth
Pembelajaran bangun datar segi delapan menggunakan Google Earth
ranni_permatasari
 
Media pembelajaran
Media pembelajaranMedia pembelajaran
Media pembelajaranrievan1
 

Similar to Uas ict geo (ranny novitasari 06022681620023) (20)

Tugas ict dan geometri
Tugas ict dan geometriTugas ict dan geometri
Tugas ict dan geometri
 
Alat Peraga Geo board
Alat Peraga Geo boardAlat Peraga Geo board
Alat Peraga Geo board
 
Media pembelajaran google earth bola
Media pembelajaran google earth bolaMedia pembelajaran google earth bola
Media pembelajaran google earth bola
 
Pembelajaran kerucut menggunakan konteks TU Delft Library
Pembelajaran kerucut menggunakan konteks TU Delft LibraryPembelajaran kerucut menggunakan konteks TU Delft Library
Pembelajaran kerucut menggunakan konteks TU Delft Library
 
Paper ferry yansyah
Paper ferry yansyahPaper ferry yansyah
Paper ferry yansyah
 
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MENGGUNAKAN
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MENGGUNAKANPENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MENGGUNAKAN
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MENGGUNAKAN
 
Paper google earth fix
Paper google earth fixPaper google earth fix
Paper google earth fix
 
Paper google earth fix
Paper google earth fixPaper google earth fix
Paper google earth fix
 
Alat peraga secang
Alat peraga  secangAlat peraga  secang
Alat peraga secang
 
Review artikel (kadek ayu mutiara pratiwi)
Review artikel (kadek ayu mutiara pratiwi)Review artikel (kadek ayu mutiara pratiwi)
Review artikel (kadek ayu mutiara pratiwi)
 
Kegunaan google earth dalam geometri matematika(1)
Kegunaan google earth dalam geometri matematika(1)Kegunaan google earth dalam geometri matematika(1)
Kegunaan google earth dalam geometri matematika(1)
 
PEMBELAJARAN ELIPS DENGAN MENGGUNAKAN GOOGLE EARTH
PEMBELAJARAN ELIPS DENGAN MENGGUNAKAN GOOGLE EARTHPEMBELAJARAN ELIPS DENGAN MENGGUNAKAN GOOGLE EARTH
PEMBELAJARAN ELIPS DENGAN MENGGUNAKAN GOOGLE EARTH
 
Kelompok 12 jam sudut
Kelompok 12 jam sudutKelompok 12 jam sudut
Kelompok 12 jam sudut
 
Pembelajaran geometri matematika menggunakan teknologi google earth(1)
Pembelajaran geometri matematika menggunakan teknologi google earth(1)Pembelajaran geometri matematika menggunakan teknologi google earth(1)
Pembelajaran geometri matematika menggunakan teknologi google earth(1)
 
Media pembelajaran(1)
Media pembelajaran(1)Media pembelajaran(1)
Media pembelajaran(1)
 
Tugas Kelompok "Tangram"
Tugas Kelompok "Tangram"Tugas Kelompok "Tangram"
Tugas Kelompok "Tangram"
 
Pembelajaran bangun datar segi delapan menggunakan Google Earth
Pembelajaran bangun datar segi delapan menggunakan Google EarthPembelajaran bangun datar segi delapan menggunakan Google Earth
Pembelajaran bangun datar segi delapan menggunakan Google Earth
 
Media pembelajaran
Media pembelajaranMedia pembelajaran
Media pembelajaran
 
Media pembelajaran
Media pembelajaranMedia pembelajaran
Media pembelajaran
 
Lapan
LapanLapan
Lapan
 

More from Ranny Novitasari

Petunjuk Pemakaian PPT Operasi Aljabar
Petunjuk Pemakaian PPT Operasi AljabarPetunjuk Pemakaian PPT Operasi Aljabar
Petunjuk Pemakaian PPT Operasi Aljabar
Ranny Novitasari
 
Operasi aljabar
Operasi aljabarOperasi aljabar
Operasi aljabar
Ranny Novitasari
 
Analisis Blog PMRI UNNES
Analisis Blog PMRI UNNESAnalisis Blog PMRI UNNES
Analisis Blog PMRI UNNES
Ranny Novitasari
 
Tugas pmri kelompok kelas 1 a
Tugas pmri kelompok kelas 1 aTugas pmri kelompok kelas 1 a
Tugas pmri kelompok kelas 1 aRanny Novitasari
 
Rpp matematika smp kelas vii
Rpp matematika smp kelas viiRpp matematika smp kelas vii
Rpp matematika smp kelas viiRanny Novitasari
 

More from Ranny Novitasari (11)

Petunjuk Pemakaian PPT Operasi Aljabar
Petunjuk Pemakaian PPT Operasi AljabarPetunjuk Pemakaian PPT Operasi Aljabar
Petunjuk Pemakaian PPT Operasi Aljabar
 
Operasi aljabar
Operasi aljabarOperasi aljabar
Operasi aljabar
 
Analisis Blog PMRI UNNES
Analisis Blog PMRI UNNESAnalisis Blog PMRI UNNES
Analisis Blog PMRI UNNES
 
Tugas pmri kelompok kelas 1 a
Tugas pmri kelompok kelas 1 aTugas pmri kelompok kelas 1 a
Tugas pmri kelompok kelas 1 a
 
Flow chart
Flow chartFlow chart
Flow chart
 
Bangun ruang kubus
Bangun ruang kubusBangun ruang kubus
Bangun ruang kubus
 
Lembar kerja siswa
Lembar kerja siswaLembar kerja siswa
Lembar kerja siswa
 
Rpp matematika smp kelas vii
Rpp matematika smp kelas viiRpp matematika smp kelas vii
Rpp matematika smp kelas vii
 
Pmritask1
Pmritask1Pmritask1
Pmritask1
 
Hlt
HltHlt
Hlt
 
Anova
AnovaAnova
Anova
 

Recently uploaded

Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 

Recently uploaded (20)

Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 

Uas ict geo (ranny novitasari 06022681620023)

  • 1. Tugas Ujian Akhir Semester Mata Kuliah ICT dan Geometri Google earth untuk mengajarkan satu topik geometri Dibuat sebagai tugas mata kuliah ICT dan Geometri dalam Pendidikan Matematika yang diasuh oleh : Prof. Dr. Zulkardi, M.I. Kom, M.Sc, Dr. Hapizah, M.T, dan Dr. Somakim Oleh : Ranny Novitasari (06022681620023) PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SRIWIJAYA 2016
  • 2. A. Pendahuluan Umumnya pembelajaran yang berlangsung di kelas dalam bentuk komunikasi satu arah, guru lebih banyak ceramah dan siswa mendengarkan. Guru pada umumnya kurang memberi inspirasi kepada siswa untuk berkreasi, berargumen secara ilmiah, dan tidak membimbing para siswanya untuk menuju hidup mandiri (Yuliastuti, 2016). Sehingga dalam praktek pembelajaran di kelas, pelajaran matematika secara umum terasa sulit dipahami siswa termasuk materi yang berkaitan dengan bangun ruang sisi lengkung seperti menghitung luas permukaan dan volume tabung, kerucut, dan bola. Karena gambar-gambar bangun ruang (tiga dimensi) yang ada di buku-buku pelajaran atau pada bentuk soal pada dasarnya tidak dapat tampak seperti bangun ruang yang sesungguhnya, melainkan hanya tampak seperti bangun datar (dua dimensi) sehingga siswa harus berusaha lebih keras dalam mengembangkan imajinasinya (Hartati, 2015). Hal ini menjadikan matematika bagi sebagian siswa di anggap sebagai mata pelajaran yang membosankan, menakutkan, sulit dipahami, dan bahkan dijauhi disebabkan oleh siswa yang kurang memahami manfaat dan kaitan matematika dalam kehidupan sehari-hari, sehingga tidak mampu menggunakan pengetahuan matematikanya untuk dapat memecahkan masalah yang dihadapi (Handayati, 2016). Pembelajaran matematika hendaknya dimulai dengan pengenalan masalah yang sesuai dengan situasi (contextual problem). Dengan mengajukan masalah kontekstual, peserta didik secara bertahap dibimbing untuk menguasai konsep matematika (Permendiknas, 2006). Proses belajar hanya akan terjadi ketika pengetahuan yang dipelajari bermakna bagi siswa dan proses pembelajaran matematika di kelas ditekankan pada keterkaitan antara konsep matematika dengan pengalaman siswa sehari-hari (Frudenthal, 1991; Gravemeijer, 1994). Salah satu cara yang bisa digunakan untuk meningkatkan pembelajaran matematika adalah dengan memanfaatkan media pembelajaran. Salah satunya adalah media komputer. Pemanfaatan media komputer dapat menggerakkan dan memungkinkan apa yang sebelumnya tidak mungkin terjadi dalam pembelajaran dapat dilaksanakan. Karena jika dirancang dengan baik, komputer bisa diprogram sedemikian rupa sehingga dapat menghasilkan media pembelajaran virtual yang
  • 3. berkualitas. Selain itu penggunaan komputer dalam pembelajaran memungkinkan berlangsungnya proses pembelajaran secara individual (individual learning) dengan menumbuhkan kemandirian dalam proses belajar, sehingga siswa akan mengalami proses yang jauh lebih bermakna dibandingkan dengan pembelajaran konvensional (Fazar, 2015). Salah satu aplikasi yang bisa digunakan adalah google earth. B. Google Earth Google Earth merupakan sebuah program globe virtual yang sebenarnya disebut Earth Viewer dan dibuat oleh Keyhole. Inc. Program ini memetakan bumi dari superimposisi gambar yang dikumpulkan daripemetaan satelit, fotografi udara dan globe GIS 3D. Salah satu manfaatnya adalah mengetahui seluruh kondisi morfologi dan kontur permukaan bumi secara real yaitu foto tampak atas dari permukaan bumi dengan resolusi gambar yang cukup bagus serta keterangan derajat lintang dan bujurnya untuk setiap daerah di muka bumi. Ditambah lagi sekarang telah dikembangkan fitur 3D yang memungkinkan kita melihat suatu objek di permukaan bumi tidak hanya tampak atas melainkan dalam bentuk aslinya. Selain itu Google Earth juga dapat digunakan untuk mencari alamat, GPS, mengetahui tempat-tempat penting di suatu wilayah beserta penjelasan dan foto aslinya, mengetahui cuaca di wilayah tertentu, dan memetakan rute serta mengkalkulasi jarak suatu tempat melalui fitur tools > ruler/GPS. Selain menelusuri permukaan bumi yang ada di darat, permukaan dasar samudra atau laut pun dapat diketahui dan kita dapat melihat berbagai kenampakan alam yang ada di sana. Berikut adalah beberapa gambar yang diambil dari google earth : Gambar saat membuka aplikasi Kolom “search” yang digunakan untuk mencari lokasi tujuan
  • 4. Berikut gambar Olympic Parktel menggunakan street view google earth : Olympic parktel adalah sebuah hotel yang berada di seoul, korea selatan, kota Songpa-gu, Bangi-dong. Bangunan ini terletak di pinggir jalan raya. Dilihat dari google earth bangunan ini dari atas terlihat seperti lapangan yang memiliki beberapa bentuk lingkaran. Namun, jika dilihat dari street view akan terlihat bangunan hotel yang menyerupai bentuk tabung. Gambar yang diambil dari google earth ini bisa digunakan sebagai media untuk mempelajarai bangun ruang tabung karena bentuknya yang menyerupai tabung. Ada banyak bangunan bangunan bersejarah di dunia, ataupun bangunan bangunan lainnya yang bisa kita pakai dalam pembelajaran matematika dengan menggunakan google earth sebagai media belajarnya. Gambar bangunan Olympic Parktel, Seoul, Korea Selatan dari atas Klik, tarik dan letakkan ditempat yang kita inginkan gambar orang tersebut untuk melihat bangunan yang sesungguhnya
  • 5. C. Bangun Ruang Sisi Lengkung (Tabung) Tabung adalah bangun ruang yang dibatasi oleh dua bidang lingkaran yang sama besar dan sebangun (kongruen) yang berhadapan, sejajar, dan tiap titik yang bersesuaian pada kedua lingkaran tersebut saling dihubungkan dengan garis lurus.  Unsur- unsur tabung : 1. Tabung memiliki 3 bidang sisi, yaitu bidang sisi alas yang disebut alas, bidang lengkung yang disebut dengan “selimut tabung” dan bidang atas yang disebut “tutup” 2. Sisi alas dan sisi atas tabung berbentuk lingkaran yang kongruen dan sejajar 3. Sisi lengkung jika dibentangkan akan berbentuk persegipanjang dengan ukuran panjang = keliling alas tabung lebar = tinggi tabung 4. Tabung merupakan prisma yang alasnya berupa lingkaran.  Jaring- jaring tabung Jika pada sebuah tabung pada sisi lengkungnya dipotong sedemikian rupa maka akan diperoleh jaring−jaring tabung seperti gambar di atas. Jaring−jaring tersebut terdiri dari dua buah lingkaran ( alas dan tutup) yang kongruen dengan jari−jari r dan sebuah selimut yang berbentuk persegipanjang dengan ukuran Panjang = keliling lingkaran alas = 2πr Lebar = tinggi tabung = t
  • 6.  Luas dan Volume Tabung Berdasarkan gambar di atas, jika jari-jari lingkaran alas r dan tinggi tabung t, maka diperoleh: 1) Luas selimut tabung = luas persegipanjang = panjang × lebar = keliling lingkaran alas × tinggi tabung = 2πrt 2) Luas seluruh sisi tabung = luas alas + luas atas + luas selimut tabung = πr2 + πr2 + 2πrt = 2πr2 + 2πrt = 2πr (r + t) 3) Volume = Luas alas × tinggi tabung = πr2t t
  • 7. DAFTAR RUJUKAN Fazar, I. (2015). Pemanfaatan aplikasi geogebra dalam kegiatan pembelajaran matematika di sekolah menengah atas. [Online]. Tersedia pada : http://eprints.unsri.ac.id/5829/1/Pembelajaran_berbasis_ICT.pdf Freudenthal, H. (1991). Revisiting Mathematics Education. Dordrecht: Kluwer Academic Publisher. Gravemeijer, K. (1994). Developing realistic mathematics education. Utrecht: Technipress, Culemborg. Handayawati, P. (2016). Perbandingan keefektifan antara metode eksperimen dan metode problem solving pada pembelajaran bangun ruang sisi lengkung. Tesis. Universitas Negeri Yogyakarta. [Online]. Tersedia pada : http://igikotajogja.or.id/wp-content/uploads/2016/06/ponco-jurnal.pdf Hartati, P. (2015). Peningkatan kemampuan memecahkan masalah yang berkaitan dengan bangun ruang sisi lengkung melalui model pembelajaran NHT. Didaktikum : Jurnal penelitian tindakan kelas, 16(4). https://faridhendrapradana.wordpress.com/2013/12/26/manfaat-dan-fungsi- google-earth/ https://id.wikipedia.org/wiki/Google_Earth Permendiknas. (2006). Peraturan menteri pendidikan nasional No 22 tentang standar isi pendidikan dasar dan menengah. Tersedia pada : https://asefts63.files.wordpress.com/2011/01/permendiknas-no-22-tahun- 2006-standar-isi.pdf Yuliastuti, M. (2016). Pembeajaran bangun ruang sisi lengkung menggunakan bahan limbah berbasis lesson study di kelas IX SMPN 1 Kromengan. Jurnal matematika kreatit-inovatif (KREANO), 7(1), 17-23.