VVT-i
(VARIABLE VALVE TIMING-INTELLIGENT)
Sejarah dan Prinsip Kerja
Pada tahun 1991, Toyota memperkenalkan mekanisme VVT pada mesin sport
tipe 4A-GE untuk menambah momen dan tenaga. Pada mekanisme mesin yang
menggunakan VVT memungkinkan katup intake membuka dan menutup dalam
dua langkah sesuai dengan RPM/ putaran mesin.
VVT-i dapat dikatakan sebagai penyempurnaan dari mekanisme VVT di mana
katup pemasukan bahan bakar bukan hanya bisa bergerak membuka dan
menutup, akan tetapi juga membuka dan menutupnya klep tersebut dapat
dipercepat atau diperlambat. Dengan cara ini, akurasi pemasukan bahan bakar
sehubungan dengan putaran mesin serta beban pada mesin bisa terlaksana
dengan sangat tepat.
Konstruksi dan Komponen
Engine ECU
Throttle
Position
Sensor
Air Flow
Meter
Camshaft Timing
Oil Control Valve
VVT-i
Controller
Camshaft
Position Sensor
Crankshaft
Position Sensor
Water Temp.
Sensor
Electronic Control Unit ( ECU )
Oil Control Valve
VVT-i Controller
Tekanan
hidraulik
Tekanan
pegas
Lock pin
Saat mesin hidup Saat mesin mati
Maju
Mundur
(Fix pada housing)
Engine Coolant Temperature Sensor
Thermistor
Mass Air Flow Meter
Engine Room J/b
ECM
Junction Conector
Junction Conector
Mass Air Flow
Meter
Throttle Position Sensor
ECM
Throttle Position Sensor
Camshaft Position Sensor
Timing Rotor
Camshaft Position Sensor
Crankshaft Position Sensor
Crankshaft Position Sensor
Timing Rotor
Oil Pump Body
Cara Kerja VVT-i
ADVANCEADVANCE
VVTi
controller
Rotating Direction
Oil Pressure
ECM
Vane
Cara Kerja VVT-i
RETARDRETARD
Rotating Direction
Vane
ECM
VVTi
controller
Cara Kerja VVT-i
HOLDHOLD
Mekanisme Kondisi Katup
SAAT IDLING
TDCTDC
BDCBDC
ININ
EXEX
Gas buang yang kembali
ke
intake port Tidak ada
Pembakaran stabil
Bahan bakar lebih
ekonomis
Mekanisme Kondisi Katup
SAAT BEBAN RINGAN DAN SEDANG
Overlap bertambah
Internal EGR
rate terjadi
Mengurangi
pumping loss
Mengurangi NOx
Dan membakar
Kemabli HC
Memperbaiki
Konsumsi
bahan bakar
Mekanisme Kondisi Katup
SAAT BEBAN BERAT, KECEPATAN RENDAH
DAN SEDANG
Saat menutup intake valve maju
(disesuaikan dengan gaya
inersia udara yang terhisap)
Campuran yang kembali ke
intake port tidak terjadi
Memperbaiki efesiensi
volumetrik
Menambah power mesin
Mekanisme Kondisi Katup
SAAT BEBAN BERAT KECEPATAN
TINGGI
Saat menutup intake valve
mundur
Saat penutupan katup
disesuaikan dengan gaya
inersia campuran udara dan
bahan bakar yang masuk
Menambah efesiensi volumetrik
Menambah tenaga mesin

Toyota, Vvt i