SlideShare a Scribd company logo
Fisika inti dan Radioaktivitas
TEORI PERKEMBANGAN ATOM
1. PPI 1980
Beberapa sifat sinar X adalah …
1. dapat menghitamkan film
2. mampu menembus keping kayu
3. bergerak menurut garis lurus
4. menimbulkan ion-ion di dalam udara yang dilaluinya
Jawab : 1, 2 dan 3 benar (A)
2. Sipenmaru 1985
Sinar katoda …
1. terdiri dari muatan-muatan yang negative
2. dapat menimbulkan kalor pada benda-benda yang ditumbuknya
3. dapat dibelokkan oleh medan listrik
4. dibelokkan kearah kutub utara suatu magnet
Jawab : 1,2, dan 3 benar (A)
Sifat sinar katoda
1. terdiri dari muatan-muatan yang negative
2. dapat menimbulkan kalor pada benda-benda yang ditimbulkannya
3. dapat dibelokkan oleh medan listrik
3. Sipenmaru 1986
Spektrum air raksa mengandung garis 435,8nm di dalam daerah biru. Jika tetapan
Planck Jsx 34
106,6 −
, maka selisih tingkat energi didalam atom yang
menimbulkan garis itu adalah …joule
A. 15
1027,5 −
x C. 17
1005,6 −
x E. 19
1056,4 −
x
B. 16
1023,4 −
x D. 18
1051,5 −
x Jawab : E
joule1055,4
1035,4
)103)(106,6(
?...:/103:435:106,6
34
7
834
834
−
−
−
−
===
====
x
x
xxhc
E
EsmxcnmJsxh
λ
λ
4. UMPTN 1991 Rayon A
Dalam poskulat Bohr tentang momentum sudut, tersirat sifat gelombang electron.
Panjang gelombang λ electron yang bergerak dalam suatu orbit berjari-jari r
memenuhi …(n adalah bilangan bulat)
A. λnr = B. λπ nr =2 C. λπ 2
2 nr = D. nr /λ= E. 2
/2 nr λπ =
Jawab : B
rn
n
r
mv
h
mv
hn
mv
h
nr
h
nmvr πλ
π
λ
λ
πππ
2
2
)(
222
=↑∴=↑=↑==↑=
5. UMPTN 1991 Rayon A
UMPTN. www.mhharismansur.com
59
Fisika inti dan Radioaktivitas
Electron atom hydrogen model atom Bohr mengelilingi intinya dengan bilangan
kuantum n. Bila energi ionisasi atom itu bernilai 1/16 kali energi inonisasi atom
itu dalam keadaan dasarnya,
maka nilai n adalah …
A. 2 B. 4 C. 8 D. 16 E. 32
Jawab : B
416
1616
?...:
16
21
2
11
2
11
=∴=↑=↑=↑=↑== nn
E
n
EE
EeV
n
E
En
E
E nnn
6. UMPTN 1991 Rayon A
Sebuah tabung sinar X menghasilkan sinar X dengan panjang gelombang
minimum λ, beda potensial antara katoda dan anoda yang diperlukan untuk
menghasilkan sinar ini adalah …(h = tetapan Planck; e = muatan listrik electron;
c = kelajuan cahaya)
A.
e
hλ
B.
c
hλ
C.
λe
hc
D.
λ
hc
E.
λce
h
Jawab : C
=λ panjang gelombang sinar X =e muatan elektron
=V beda potensial anora-katoda =h tetapan Planck
λλ e
hc
V
hc
EeVEp =↑∴===
7. UMPTN 1992 Rayon B
Bila electron berpindah dari kulit M ke kulit K pada atom hydrogen dan R adalah
tetapan Rydbreg, maka panjang gelombang yang terjadi besarnya …
A.
R9
8
B.
R8
9
C.
R9
17
D.
R17
9
E.
R
1
Jawab : A
RRnn
nn
R
KM
MK
KM
9
8
)
31
13
(
1
)(
1
?...:1:3 22
22
22
22
=
−
=
−
=↑=== λλ
8. UMPTN 1992 Rayon C
Dalam model atom Bohr, energi yang dibutuhkan oleh electron hydrogen untuk
pindah dari orbit dengan bilangan kuantum 1 ke 3 adalah …eV
A. 1,50 B. 1,90 C. 2,35 D. 12,10 E. 13,60
Jawab : D
UMPTN. www.mhharismansur.com
60
Fisika inti dan Radioaktivitas
eVEE
nn
nn
EEEeVEnn
BA
AB
10,12088,12)
9
8
(6,13)
31
13
(
)(?...:6,13:1:3
22
22
1
22
22
11
≈==
−
=∆
−
=∆↑=∆−===
9. UMPTN 1992 Rayon C
Menurut model atom Bohr, electron bergerak mengelilingi inti hanya pada
lintasan electron tertentu, dan besarnya momentum anguler electron pada lintasan
itu adalah …
A. berbanding terbalik dengan tetapan Planck
B. berbanding lurus dengan tetapan Planck
C. berbanding lurus dengan tetapan Rydberg
D. berbanding terbalik dengan tetapan Rydberg
E. berbanding terbalik dengan momentum linier
Jawab : B >>>>
π2
h
nmvr =
10. UMPTN 1993 Rayon C
Sebuah atom akan memancarkan foton, apabila salah satu elektronnya …
A. meninggalkan atom itu
B. bertumbukan dengan electron lainnya
C. bertukar tingkat tinggi energi dengan electron yang lain
D. mengalami transisi ke tingkat energi yang lebih rendah
E. mengalami transisi ke tingkat energi yang lebih tinggi
Jawab : D
Neil Bohr bahwa electron yang pindah dari tingkat energi yang lebih rendah
akan memancar energi berupa energi foton
11. UMPTN 1995 Rayon A kode 55
Jika energi electron atom hydrogen pada tingkat dasar -13,6eV, maka energi yang
diserap atom hydrogen agar elektronnya tereksitasi dari tngkat dasar ke lintasan
kulit M adalah …eV
A. 6,82 B. 8,53 C. 9,07 D. 10,20 E. 12,09
Jawab : E
eVE
nn
nn
EE
nn
nn
EEEeVEKM
MK
KM
BA
AB
09,12088,12)
9
8
(6,13)
31
13
()(
)(?...:6,13:1:3
22
22
122
22
1
22
22
11
≈==
−
=
−
=∆
−
=∆↑=∆−===
12. UMPTN 1995 Rayon B kode 62
UMPTN. www.mhharismansur.com
61
Fisika inti dan Radioaktivitas
Pada model atom Bohr, electron atom hydrogen bergerak dengan orbit lingkaran
dengan laju sebesar smx /102,2 6
. Besarnya arus pada orbit trersebut …
( kgxmCxe e
3119
101,9;106,1 −−
== )
A. 1,06pA B. 1,06nA C. 1,06 Aµ D. 1,06mA E. 1,06A
Jawab : D
1. besar kuat arus pada lintasan electron dan untuk lintasan electron berbentuk
lingkaran menjadi : periodeT, ==↔=
T
Q
I
t
Q
I
2. kecepatan linier berbanding lurus dengan kecepatan anguler dan jari-jari
lintasan electron:
v
R
T
T
R
Rv
ππ
ω
22
. =↑==
3. besarnya kuat arus pada orbit electron adalah :
:maka,)(1053,0:
22
2 210
mnxR
R
Qv
v
R
Q
I
v
R
T
T
Q
I n
−
===↑=↔=
ππ
π
mAA
x
xx
R
Qv
I
IsmxvkgxmCxe
n
e
06,1001057,0
)1053,0(2
)102,2)(106,1(
2
?...:/102,2:101,9:106,1
10
619
63119
≈===
====
−
−
−−
ππ
13. UMPTN 1997 Rayon A/B/C kode 32/58/45
Jika energi elekron atom hydrogen pda lintasan dasar eV6,13− , maka energi
yang diserap atom hydrogen agar electron tereksitasi dari tingkat dasar ke
lintasan kulit M adalah …eV
A. 6,82 B. 8,53 C. 9,07 D. 10,20 E. 12,09
Jawab : E
12.09eV)51,16,13(
3
6,13
6,13
6,136,13
6,136,13
)
6,13
(
6,136,13
?...:3:1:6,13
222
22222
1
=−=−=−=∆
−=−−−=−=∆
−
=
=∆==−=
eVeVeV
MK
E
MKKM
EEE
n
eV
E
EMKeVE
KMn 
14. UMPTN 1999 Rayon A kode 53
Diagram di bawah ini menunjukkan empat
tingkatan energi suatu atom hydrogen. Dari
pengolahan data di atas, dengan mengendalikan
transisi ke tingkatan energi yang lebih rendah
selalu mungkin, dapat ditarik kesimpulan bahwa
1. ada 6 garis spectrum yang mungkin terjadi akibat transisi electron
2. panjang gelombang minimum spectrum emisinya m7
10−
3. panjang gelombang maksimum spectrum emisinya mx 7
105 −
4. ada komponen spectrum emisi yang merupakan sinar tampak
Jawab : 1,2,3 dan 4 benar (E)
UMPTN. www.mhharismansur.com
Jx 19
102,5 −
−
Jx 19
100,9 −
−
Jx 19
104,16 −
−
Jx 19
106,24 −
−
62
Fisika inti dan Radioaktivitas
Transisi yang mungkin terjadi pada gambar
disamping terdapat 6 garis spectrum
(pernyataan 1 benar)
benar)3n(pernyataa10.2,5
)10.2,5()10.0,9(
)10.3)(10.6,6(
mak)(
)10.0,9()10.2,5(
)10.3)(10.6,6(
mak)(
mak)(
:makaC,keDdari...?mak)(3.
benar)2n(pernyataa10.02,1
)10.2,5()10.6,24(
)10.3)(10.6,6(
min)(
)10.6,24()10.2,5(
)10.3)(10.6,6(
min)(
min)(
:makaA,keDdari...?min)(2.
7
1919
834
1919
834
7
1919
834
1919
834
m
EE
hc
ΔE
hchc
ΔE
m
EE
hc
ΔE
hchc
ΔE
CD
AD
−
−−
−
−−
−
−
−−
−
−−
−
=
−
=
−−−
=
−
==↑=
=
=
−
=
−−−
=
−
==↑=
=
λ
λ
λ
λ
λ
λ
λ
λ
Sinar tampak memiliki panjang gelombang diantara mm 77
10.7s/d10.4 −−
,
maka pernyataan 2,3 dan 4 benar
15. UMPTN 1999 Rayon B kode 52
Keutamaan sinar LASER adalah …
1. terkolimasi dengan baik sekali
2. koheren
3. intensitasnya tetap tinggi meskipun berkasnya telah menempuh jarak yang
jauh
4. meskipun beda jarak yang ditempuh berkas sangat besar, tetap ada hubungan
fasenya
Jawab : 1,2,3 dan 4 benar (E)
16. UMPTN 1999 Rayon C kode 25
Panjang gelombang terpendek sinar X yang dihasilkan tabung sinar X melalui
benda tegangan 50 kV antara target dan katoda adalah … mx 11
10−
A. 1,5 B. 2,5 C. 5,0 D. 6,0 E. 7,5
Jawab : B
)pembulatan(105,2
)50000)(106,1(
)103)(106,6(
?...:50
11
19
834
mx
x
xx
eV
hchc
EeVEp
kVV
−
−
−
===↑=↔=
==
λ
λ
λ
17. UMPTN 2000 Rayon C kode 22
UMPTN. www.mhharismansur.com
A
B
C
D6
5432
1
(1).
63
Fisika inti dan Radioaktivitas
Elektron di dalam ruang tabung sinar X diberi beda potensial 10,0 kilovolt. Jika
sebuah electron menghasilkan satu foton pada saat electron tersebut menumbuk
target, panjang gelombang minimum yang dihasilkan oleh tabung adalah …nm
A. 0,0124 B. 0,124 C. 1,24 D. 12,4 E. 124
Jawab : B
0
10
19
834
124,01024,1
)10000)(106,1(
)103)(106,6(
?...:10
Amx
x
xx
eV
hchc
EeVEp
kVV
====↑=↔=
==
−
−
−
λ
λ
λ
18. UMPTN 2000 Rayon C kode 22
Sinar yang dipengaruhi oleh medan mangetik dan medan listrik adalah …
1. sinar X 3. sinar gamma
2. sinar laser 4. sinar katoda
Jawab : 4 saja (D)
Sinar X, sinar gamma dan sinar laser adalah gelombang elektromagnetik maka
tidak dipengaruhi oleh medan listrik dan medan magnet
19. UMPTN 2001 Rayon B kode 150
Dalam model atom bohr, electron atom hydrogen yang mengorbit di sekitar inti
atom membangkitkan kuat arus listrik rata-rata sebesar 0,8 milliampere pada
pada suatu titik di orbit lintasannya. Bila besar muatan electron adalah
Cx 19
106,1 −
, maka jumlah putaran per detik electron tadi mengelilingi ini
adalah
A. 12
105x B. 13
105x C. 15
105x D. 16
105x E. 18
105x
Jawab : C
Electron pada atom hydrogen mengelilingi inti atom waktu yang dibutuhkan
berbanding terbalik dengan frekuensi electron. Kuat arus yang berbanding lurus
dengan muatan listrik dan berbanding terbalik dengan waktu yang diperlukan
Hzx
C
A
Q
I
ffQI
T
Q
I
T
f
fCxQmAI
15
19
3
19
105
10.6,1
10.8,01
?...:106,1:8,0
===↑=↑=↔=
===
−
−
−
20. SPMB 2003 Regional III kode 322
Elektron pada tabung televisi ditembakkan ke layar dengan beda potensial
12.000volt. Jika 0,5% energi yang diterima diubah menjadi panas, maka kalor
yang diterima layar dari setiap electron tersebut …eV
A. 60 B. 120 C. 240 D. 320 E. 480
Jawab : A
eVVeeVEQ
QEQvoltV
60)12000(
100
5,0
100
5,0
%5,0
?...:%5,0:12000
====
===
21. SPMB 2004 kode 452 Nomor 10
UMPTN. www.mhharismansur.com
64
Fisika inti dan Radioaktivitas
Pernyataan di bawah ini berhubungan dengan pemancaran dan penyerapan energi
oleh setiap atom. Pernyataan yang benar adalah …
A. setiap electron yang bergerak pada lintasannya selalu memancarkan energi
B. pada pemancaran dan penyerapan energi, electron loncat ke lintasan yang
lebih luar
C. pada pemancaran dan penyerapan energi, electron loncat ke lintasan yang
lebih dalam
D. pada pemancaran energi, electron loncat ke lintasan luar, sedangkan pada
penyerapan energi, electron loncat ke lintasan yang lebih dalam
E. pada pemancaran energi, electron ke lintasan dalam, sedangkan pada
penyerapan energi, electron loncat ke lintasan yang lebih luar
Jawab : E
Pada aturan Bohr electron akan memancarkan energi foton apabila electron
pindah dari lintasan luar ke lintasan dalam dan sebaliknya akan menyerap
energi foton apabila electron pindah dari lintasan dalan ke lintasan luar
22. Ganesa Operation
Menurut teori atom Bohr, electron bermassa kgx 31
109 −
pada atom hydrogen
dengan jari-jari
0
53,0 A akan mempunyai kecepatan sebesar …c
A. ½ B. 1/5 C. 1/13 D. 1/100 E. 1/137
Jawab : E
cv
c
v
smsmvnsm
n
v
sm
nnx
x
nm
nh
mr
nh
v
AArnnAr
cvArJsxhkgxm
n
n
n
137
1
137
1
300
2,2
10.3
10.2,2
/10.2,2/
1
10.2,2
1/
10.2,2
/
10.2,2
)10.53,0)(109(2
106,6
)10.53,0(22
53,01)53,0(1)53,0(
?...:53,0:106,6:109
8
6
6
6
1
6
6
1031
34
210
0
2
0
1
2
0
0
3431
=↑∴===∴
==↔=↑=∴
====
==↔=↑=
====
−−
−
−
−−
πππ
23. Ganesa Operation
UMPTN. www.mhharismansur.com
65
Fisika inti dan Radioaktivitas
Pada gambar dibawah ini tingkatan energi 1E , 2E dan 3E pada atom. Pada
transisi electron dari 3E ke 2E radiasi sinar ultraviolet mempunyai panjang
gelombang mx 7
104,2 −
. Pada transisi electron dari 2E ke 1E
mempunyai panjang gelombang mx 8
108 −
. Maka
panjang gelombang sinar yang diradiasikan bila terjadi
transisi dari 3E ke 1E adalah … mx 8
10−
A. 3 B. 6 C. 12 D. 16 E. 20
Jawab : B
mx
x
x
xx
xx
EEE
EEEE
hc
E
mxmx
8
7
15
78
78
31
3221
3221
31
3221
3221
213231
213231
21
21
32
32
31
31
31
8
21
7
32
106
102,3
102,19
104,2100,8
)104,2)(100,8(
111
:maka,
1111
?...:100,8:104,2
−
−
−
−−
−−
−−
==
+
=
+
=↑
+
=+=↔∆+∆=∆
≈∆↑≈∆↑≈∆↑≈∆↔=∆
===
λ
λλ
λλ
λ
λλ
λλ
λλλ
λλλλλ
λλλ
24. Ganesa Operation
Perbandingan frekuensi yang dipancarkan foton apabila pindah dari orbit 2 ke
orbit 1 dengan electron yang pindah dari orbit 4 ke orbit 1 adalah …
A. 4 : 5 B. 4 : 2 C. 4 : 1 D. 2 : 4 E. 1 : 4
Jawab : A
5:415:12)
16
15
(:)
4
3
()
41
14
(:)
21
12
(:
)(:)(:)(
?...:1ke41ke2
22
22
22
22
4121
2
4
2
1
2
1
2
4
2
2
2
1
2
1
2
2
412122
22
4121
===
−−
=
−−
=↑
−
=
=↑==↑==↔
ff
nn
nn
nn
nn
ff
nn
nn
c
R
f
ffnnnnfoton
BA
AB
25. Ganesa Operation
Sebuah electron dengan massa m bergerak dengan kelajuan u menumbuk sebuah
atom berkurang menjadi v. kelajuan atom tidak berkurang tetapi satu buah
elektronnya dipindahkan ke tingkat yang lebih tinggi dan kemudian ke tingkat
energi asalnya dengan memancarkan radiasi foton. Jika h adalah tetapan Planck,
maka frekuensi radiasi u adalah …
A.
h
vum
2
)( 22
−
C.
h
uvm
2
)( 22
+
E.
h
mv
2
2
B.
h
uvm
2
)( 22
−
D.
h
mu
2
2
Jawab : A
UMPTN. www.mhharismansur.com
1E
2E3E
66
Fisika inti dan Radioaktivitas
h
vum
h
vvm
f
vvmhfhfEvvmEk
fvvvvuv
2
)(
2
)(
)()(
?...:)(:
222
1
2
0
2
1
2
02
12
1
2
02
1
0110
−
=
−
=
−=↑=↔−=∆
=<==
26. Ganesa Operation
Lepasnya electron dari permukaan logam karena logam itu dipanaskan disebut …
A. emisi rangsangan D. emisi termionik
B. emisi spontan E. emisi fotolistrik
C. emisi elektronik Jawab : D
27. Yang bulan merupakan sifat sinar katoda adalah …
A. merambat lurus D. membelok dalam medan
magnetic
B. dapat menimbulkan panas E. tidak bermassa
C. bermuatan negative
Jawab : E
Sinar katoda memiliki massa
28. Perbandingan antara muatan dengan massa electron adalah 11
107588,1 x
coulomb/ kg. Hal ini diselidiki oleh seorang ahli fisika bernama …
A. Thomson C. Rutherford E. W.K. Roentgen
B. Millikan D. John Dalton
Jawab : A
• JJ Thomson menyelidiki perbandingan muatan dan massa electron
• RA. Millikan berhasil menemukan muatan electron
• Rutherford meneliti atom dan menyatakan bahwa atom terdiri atas atom
yang dikelilingi electron
• John Dalton mengemukakan konsep atom
• WK Rongthen menemukan sinar X
29. Salah satu konsep atom menurut Dalton adalah …
A. molekul terdiri dari atom-atom
B. massa keseluruhan atom berubah
C. atom tidak bergabung dengan atom lainnya
D. atom tidak dapat membentuk suatu molekul
E. atom dapat dipecah-pecah lagi
Jawab : A
Konsep atom Dalton :
UMPTN. www.mhharismansur.com
67
Fisika inti dan Radioaktivitas
• atom merupakan bagian terkecil unsure dan tidak dapat dibagi-bagi lagi
• atom suatu unsure tidak dapat berubah menjadi unsure lain
• atom-atom dapat mebentuk molekul
• pada reaksi kimia, atom-atom berpisah dan kemudian membentuk susunan
lain tetai massa keseluruhanhya tetap
• pada reaksi kimia, atom-atom bergabung menurut perbandingan tertentu yang
sederhana
30. Percobaan hamburan Rutherford menghasilkan kesimpulan
A. atom adalah bagian terkecil dari unsure
B. electron adalah bagian atom yang bermuatan negative
C. atom memiliki massa yang tersebar secara merata
D. massa atom terpusat di suatu titik yang disebut inti
E. elektrin mengelilingi inti pada lintasan tertentu
Jawab : D
Kesimpulan Rutherford menghasilkan model atom sebagai berikut :
• semua muatan positif dan sebagian besar massa atom terkumpul pada suatu
titik di tengah-tengah atom disebut inti atom (nucleon)
• inti atom (nucleon) dikelilingi oleh electron-elektron pada jarak relative jauh
31. Menurut Rutherford sebagian massa atom terpusat pada …
A. electron C. neutron E. atom
B. proton D. nucleon Jawab : D
32. Berikut ini beberapa kesamaan antara model atom Rutherford dan model atom
Bohr kecuali …
A. electron berputar meneglilingi inti dengan membebaskan sejumlah energi
B. electron merupakan bagian atom yang bermuatan negative
C. atom berbentuk bola kosong dengan ini berada ditengah
D. secara keseluruhan atom bersifat netral
E. massa atom terpusat pada inti atom
Jawab : A
Neil Bohr menyempurnakan teori Rutherford kesamaannya adalah aton terdiri
atas inti atom yang dikelilingi oleh electron-elektron dan inti atom merupakan
pusat massa atom
33. Pemancaran sinar ultraviolet pada atom hydrogen dengan terjadi apabila
berpindah dari …
A. lintasan 1 ke lintasan 2 D. lintasan 4 ke lintasan 1
B. lintasan 2 ke lintasan 4 E. lintasan 4 ke lintasan 2
C. lintasan 3 ke lintasan 3
Jawab : D
UMPTN. www.mhharismansur.com
68
Fisika inti dan Radioaktivitas
Sinar ultraviolet (deret lyman) terjadi ketika electron dari (n=2,3,4,..) ke
lintasan ke lintasan dalam (n=1)
34. Salah satu model atom menurut Bohr adalah …
A. electron bergerak dengan lintasan stasioner
B. energi foton yang terpencar berbanding terbalik dengan f
C. tidak memiliki momentum anguler
D. atom merupakan bola pejal bermuatan nermuatan positif
E. atom tidak dapat dipecah-pecah lagi
Jawab : A
Model atom Bohr didasarkan pada poskulat sebagai berikut :
• electron mengelilingi inti atom dlam lintasan-lintasan tertentu yang stasioner,
tanpa membebaskan energi
π2
h
nmvr =
• electron dapat berpindah lintasan. Jika electron pindah dari lintasan luar ke
dalam akan dipancarkan energi dan jika electron pindah dari lintasan dalam
keluar maka electron akan menyerap energi
λ
hc
hfE ==
35. Persamaan panjang gelombang spectrum atom hydrogen menurut deret Lyman
adalah …
A. ,....4,3,2;
1
1
11
22
=





−= n
n
R
λ
D. ,....7,6,5;
1
1
11
22
=





−= n
n
R
λ
B. ,....5.4.3;
1
1
11
22
=





−= n
n
R
λ
E.
,....8,7,6;
1
1
11
22
=





−= n
n
R
λ
C. ,....6,5,4;
1
1
11
22
=





−= n
n
R
λ
Jawab : A
Deret lyman spectrum atom hydrogen, electron luar (n=2, 3, 4, …) ke lintasan
dalam (n=1)
36. Berdasarkan model atom Bohr, tetapan Rydbreg. Jika terjadi transisi electron dari
lintasan n = 4 ke lintasan n = 2, dipancarkan foton dengan panjang gelombang …
m7
10−
A. 1,82 B. 2,43 C. 3,65 D. 4,86 E. 7,29
Jawab : D
UMPTN. www.mhharismansur.com
69
Fisika inti dan Radioaktivitas
)(10.097,1)
11
(10.097,1
1
?...:2ke4
22
22
7
22
7
BA
AB
BA nn
nn
nn
nn
−
=−=
===
−
λ
λ
0
7
22
22
7
22
22
7
486410.864,4)
24
42
(10.912,0)(10.912,0 Am
nn
nn
AB
BA
==
−
=
−
= −−−
λ
37. Jika konstanta 17
10097.1 −
mx Rydbreg 17
10097.1 −
mx , maka panjang
gelombang terbesar dari deret Balmer adalah …
0
A
A. 1215 B. 4050 C. 5127 D. 6563 E. 8752
Jawab : D
Panjang gelombang terbesar pada deret Balmer (n = 2 ke n = 3)
0
7
7
22
22
7
22
22
7
656610.566,6
)
5
36
(10.912,0)
23
32
(10.912,0)(10.912,0
Am
nn
nn
AB
BA
==
=
−
=
−
=
−
−−−
λ
λ
38. Energi foton sinar tampak yang dipancarkan atom hydrogen ketika terjadi transisi
electron dari kulit ke-4 ke kulit ke-2 adalah …eV
A. 13,6 B. 6,8 C. 3,4 D. 2,55 E. 54,4
Jawab : D
eV
nn
EE
EnneVE
BA
55,2)
16
3
(6,13)
4
1
2
1
(6,13)
11
(
?...:2ke4:6,13
22221
1
==−=−=∆
=∆==−=
39. Bila terjadi transisi electron dalam orbit atom hydrogen, maka frekuensi terbesar
terjadi jika electron pindah dari …
A. n = 2 ke n = 1 C. n = 4 ke n = 3 E. n = 5 ke n = 2
B. n = 3 ke n = 2 D. n = 4 ke n = 2
Jawab : A
1122
22
1
1122
22
11122
22
1
1122
22
11122
22
1
22
22
1
049,0
144
7
)
43
34
(C.
21,0
100
21
)
25
25
(E.138,0
36
5
)
32
23
(B.
188,0
64
12
)
24
24
(D.75,0
4
3
)
21
12
(A.
)(:persamaangunakan
EEEE
EEEEEEEE
EEEEEEEE
nn
nn
EE
BA
AB
==
−
=∆
==
−
=∆↑==
−
=∆
==
−
=∆↑==
−
=∆
−
=∆
Energi foton berbanding lurus dengan frekuensi fotom
UMPTN. www.mhharismansur.com
70
Fisika inti dan Radioaktivitas
40. Salah satu sifat sinar X adalah …
A. berfrekuensi kecil D. dapat menghitamkan film
B. dapat dibelokkan oleh medan magnetic E. tidak dapat menembus benda
C. tidak dapat mengionkan gas
Jawab : D
Sifat-sifat sinar X antara lain :
• dapat memendarkan benda
• dapat menghitamkan plat film
• merambat lurus
• memiliki daya tembus kuat
• tidak dipengaruhi medan listrik dan medan magnet
41. Sebuah electron bermassa m kg dan bermuatan q coulomb dilepaskan tanpa
kecepatan awal dari sebuah katoda dan kemudian bergerak menuju anoda. Ketika
menumbuk anoda, electron hilang, dan sebagai konsekuensinya di pancarkan
foton dari anoda dengan panjang gelombang λm. Jika h = konstanta Planck
dalam joule detik dan c = kecepatan foton dalam m/s, beda potensial V (dalam
volt) antara anoda dan katoda adalah …
A. λq
hc
B.
hc
qλ
C. λq
mhc
D. λmq
hc
E.
hc
mqλ
Jawab : A
=λ panjang gelombang sinar X =q muatan elektron
=V beda potensial anora-katoda =h tetapan Planck
λλ q
hc
V
hc
EeVEp =↑∴===
UMPTN. www.mhharismansur.com
71

More Related Content

What's hot

UMPTN Fisika 1997 Rayon C Kode45
UMPTN Fisika 1997 Rayon C Kode45UMPTN Fisika 1997 Rayon C Kode45
UMPTN Fisika 1997 Rayon C Kode45
SMA Negeri 9 KERINCI
 
UMPTN Fisika 1999 Rayon C Kode 25
UMPTN Fisika 1999 Rayon C Kode 25UMPTN Fisika 1999 Rayon C Kode 25
UMPTN Fisika 1999 Rayon C Kode 25
SMA Negeri 9 KERINCI
 
teori relativitas
teori relativitasteori relativitas
teori relativitas
SMA Negeri 9 KERINCI
 
UMPTN Fisika 1999 Rayon A Kode 53
UMPTN Fisika 1999 Rayon A Kode 53UMPTN Fisika 1999 Rayon A Kode 53
UMPTN Fisika 1999 Rayon A Kode 53
SMA Negeri 9 KERINCI
 
UMPTN Fisika 2002 regional III Kode 721
UMPTN Fisika 2002 regional  III Kode 721UMPTN Fisika 2002 regional  III Kode 721
UMPTN Fisika 2002 regional III Kode 721
SMA Negeri 9 KERINCI
 
UMPTN Fisika 2000 Rayon A Kode 26
UMPTN Fisika 2000 Rayon A Kode 26UMPTN Fisika 2000 Rayon A Kode 26
UMPTN Fisika 2000 Rayon A Kode 26
SMA Negeri 9 KERINCI
 
UMPTN Fisika 1995 Rayon B Kode 62
UMPTN Fisika 1995 Rayon B Kode 62UMPTN Fisika 1995 Rayon B Kode 62
UMPTN Fisika 1995 Rayon B Kode 62
SMA Negeri 9 KERINCI
 
UMPTN Fisika Tahun 1994 Rayon C Kode 23
UMPTN Fisika Tahun 1994 Rayon C Kode 23UMPTN Fisika Tahun 1994 Rayon C Kode 23
UMPTN Fisika Tahun 1994 Rayon C Kode 23
SMA Negeri 9 KERINCI
 
UMPTN Fisika 1999 Rayon B Kode 52
UMPTN Fisika 1999 Rayon B Kode 52UMPTN Fisika 1999 Rayon B Kode 52
UMPTN Fisika 1999 Rayon B Kode 52
SMA Negeri 9 KERINCI
 
UMPTN Fisika 1996 Rayon B Kode 52
UMPTN Fisika 1996 Rayon B Kode 52UMPTN Fisika 1996 Rayon B Kode 52
UMPTN Fisika 1996 Rayon B Kode 52
SMA Negeri 9 KERINCI
 
pemantulan
pemantulanpemantulan
getaran
getarangetaran
UMPTN Fisika 1998 Rayon C Kode 52
UMPTN Fisika 1998 Rayon C Kode 52UMPTN Fisika 1998 Rayon C Kode 52
UMPTN Fisika 1998 Rayon C Kode 52
SMA Negeri 9 KERINCI
 
listrik dc lanjutan
listrik dc lanjutanlistrik dc lanjutan
listrik dc lanjutan
SMA Negeri 9 KERINCI
 
optika fisis
optika fisisoptika fisis
optika fisis
SMA Negeri 9 KERINCI
 
UMPTN Fisika 1995 Rayon C Kode42
UMPTN Fisika 1995 Rayon C Kode42UMPTN Fisika 1995 Rayon C Kode42
UMPTN Fisika 1995 Rayon C Kode42
SMA Negeri 9 KERINCI
 
UMPTN Fisika 1994 Rayon A Kode 22
UMPTN Fisika 1994 Rayon A Kode 22UMPTN Fisika 1994 Rayon A Kode 22
UMPTN Fisika 1994 Rayon A Kode 22
SMA Negeri 9 KERINCI
 
UMPTN Fisika 1997 Rayon A Kode 32
UMPTN Fisika 1997 Rayon A Kode 32UMPTN Fisika 1997 Rayon A Kode 32
UMPTN Fisika 1997 Rayon A Kode 32
SMA Negeri 9 KERINCI
 
UMPTN Fisika 1995 Rayon A Kode 55
UMPTN Fisika 1995 Rayon A Kode 55UMPTN Fisika 1995 Rayon A Kode 55
UMPTN Fisika 1995 Rayon A Kode 55
SMA Negeri 9 KERINCI
 
gelombang
gelombanggelombang

What's hot (20)

UMPTN Fisika 1997 Rayon C Kode45
UMPTN Fisika 1997 Rayon C Kode45UMPTN Fisika 1997 Rayon C Kode45
UMPTN Fisika 1997 Rayon C Kode45
 
UMPTN Fisika 1999 Rayon C Kode 25
UMPTN Fisika 1999 Rayon C Kode 25UMPTN Fisika 1999 Rayon C Kode 25
UMPTN Fisika 1999 Rayon C Kode 25
 
teori relativitas
teori relativitasteori relativitas
teori relativitas
 
UMPTN Fisika 1999 Rayon A Kode 53
UMPTN Fisika 1999 Rayon A Kode 53UMPTN Fisika 1999 Rayon A Kode 53
UMPTN Fisika 1999 Rayon A Kode 53
 
UMPTN Fisika 2002 regional III Kode 721
UMPTN Fisika 2002 regional  III Kode 721UMPTN Fisika 2002 regional  III Kode 721
UMPTN Fisika 2002 regional III Kode 721
 
UMPTN Fisika 2000 Rayon A Kode 26
UMPTN Fisika 2000 Rayon A Kode 26UMPTN Fisika 2000 Rayon A Kode 26
UMPTN Fisika 2000 Rayon A Kode 26
 
UMPTN Fisika 1995 Rayon B Kode 62
UMPTN Fisika 1995 Rayon B Kode 62UMPTN Fisika 1995 Rayon B Kode 62
UMPTN Fisika 1995 Rayon B Kode 62
 
UMPTN Fisika Tahun 1994 Rayon C Kode 23
UMPTN Fisika Tahun 1994 Rayon C Kode 23UMPTN Fisika Tahun 1994 Rayon C Kode 23
UMPTN Fisika Tahun 1994 Rayon C Kode 23
 
UMPTN Fisika 1999 Rayon B Kode 52
UMPTN Fisika 1999 Rayon B Kode 52UMPTN Fisika 1999 Rayon B Kode 52
UMPTN Fisika 1999 Rayon B Kode 52
 
UMPTN Fisika 1996 Rayon B Kode 52
UMPTN Fisika 1996 Rayon B Kode 52UMPTN Fisika 1996 Rayon B Kode 52
UMPTN Fisika 1996 Rayon B Kode 52
 
pemantulan
pemantulanpemantulan
pemantulan
 
getaran
getarangetaran
getaran
 
UMPTN Fisika 1998 Rayon C Kode 52
UMPTN Fisika 1998 Rayon C Kode 52UMPTN Fisika 1998 Rayon C Kode 52
UMPTN Fisika 1998 Rayon C Kode 52
 
listrik dc lanjutan
listrik dc lanjutanlistrik dc lanjutan
listrik dc lanjutan
 
optika fisis
optika fisisoptika fisis
optika fisis
 
UMPTN Fisika 1995 Rayon C Kode42
UMPTN Fisika 1995 Rayon C Kode42UMPTN Fisika 1995 Rayon C Kode42
UMPTN Fisika 1995 Rayon C Kode42
 
UMPTN Fisika 1994 Rayon A Kode 22
UMPTN Fisika 1994 Rayon A Kode 22UMPTN Fisika 1994 Rayon A Kode 22
UMPTN Fisika 1994 Rayon A Kode 22
 
UMPTN Fisika 1997 Rayon A Kode 32
UMPTN Fisika 1997 Rayon A Kode 32UMPTN Fisika 1997 Rayon A Kode 32
UMPTN Fisika 1997 Rayon A Kode 32
 
UMPTN Fisika 1995 Rayon A Kode 55
UMPTN Fisika 1995 Rayon A Kode 55UMPTN Fisika 1995 Rayon A Kode 55
UMPTN Fisika 1995 Rayon A Kode 55
 
gelombang
gelombanggelombang
gelombang
 

Viewers also liked

Energi Atom dan Inti, NIRSAM
Energi Atom dan Inti, NIRSAMEnergi Atom dan Inti, NIRSAM
Energi Atom dan Inti, NIRSAMkemenag
 
inti atom dan radioaktivitas
inti atom dan radioaktivitasinti atom dan radioaktivitas
inti atom dan radioaktivitas
SMA Negeri 9 KERINCI
 
teori Bohr tentang Atom Hidrogen
teori Bohr tentang Atom Hidrogenteori Bohr tentang Atom Hidrogen
teori Bohr tentang Atom Hidrogen
Khotim U
 
usaha dan energi
usaha dan energiusaha dan energi
usaha dan energi
SMA Negeri 9 KERINCI
 
radiasi Benda hitam fisika sma
radiasi Benda hitam fisika smaradiasi Benda hitam fisika sma
radiasi Benda hitam fisika sma
Ajeng Rizki Rahmawati
 
Spektrum Garis Atom Hidrogen
Spektrum Garis Atom HidrogenSpektrum Garis Atom Hidrogen
Spektrum Garis Atom Hidrogen
Yokhebed Fransisca
 
Materi Fisika Atom SMA XII Semester 2
Materi Fisika Atom SMA XII Semester 2Materi Fisika Atom SMA XII Semester 2
Materi Fisika Atom SMA XII Semester 2
Hanarsp
 
medan magnet
medan magnetmedan magnet
medan magnet
SMA Negeri 9 KERINCI
 
pembiasan
pembiasanpembiasan
Teori bohr mengenai atom hidrogen
Teori bohr mengenai atom hidrogenTeori bohr mengenai atom hidrogen
Teori bohr mengenai atom hidrogenEco Chem
 
UMPTN Fisika 2003 um ugm Kode 322
UMPTN Fisika 2003 um ugm Kode 322UMPTN Fisika 2003 um ugm Kode 322
UMPTN Fisika 2003 um ugm Kode 322
SMA Negeri 9 KERINCI
 
UMPTN Fisika 1996 Rayon A Kode 25
UMPTN Fisika 1996 Rayon A Kode 25UMPTN Fisika 1996 Rayon A Kode 25
UMPTN Fisika 1996 Rayon A Kode 25
SMA Negeri 9 KERINCI
 
UMPTN Fisika 1994 Rayon B 25
UMPTN Fisika 1994 Rayon B 25UMPTN Fisika 1994 Rayon B 25
UMPTN Fisika 1994 Rayon B 25
SMA Negeri 9 KERINCI
 
UMPTN Fisika 1998 Rayon B Kode 25
UMPTN Fisika 1998 Rayon B Kode 25UMPTN Fisika 1998 Rayon B Kode 25
UMPTN Fisika 1998 Rayon B Kode 25
SMA Negeri 9 KERINCI
 
UMPTN Fisika 1998 Rayon A Kode 54
UMPTN Fisika 1998 Rayon A Kode 54UMPTN Fisika 1998 Rayon A Kode 54
UMPTN Fisika 1998 Rayon A Kode 54
SMA Negeri 9 KERINCI
 

Viewers also liked (18)

Energi Atom dan Inti, NIRSAM
Energi Atom dan Inti, NIRSAMEnergi Atom dan Inti, NIRSAM
Energi Atom dan Inti, NIRSAM
 
inti atom dan radioaktivitas
inti atom dan radioaktivitasinti atom dan radioaktivitas
inti atom dan radioaktivitas
 
teori Bohr tentang Atom Hidrogen
teori Bohr tentang Atom Hidrogenteori Bohr tentang Atom Hidrogen
teori Bohr tentang Atom Hidrogen
 
usaha dan energi
usaha dan energiusaha dan energi
usaha dan energi
 
radiasi Benda hitam fisika sma
radiasi Benda hitam fisika smaradiasi Benda hitam fisika sma
radiasi Benda hitam fisika sma
 
Spektrum Garis Atom Hidrogen
Spektrum Garis Atom HidrogenSpektrum Garis Atom Hidrogen
Spektrum Garis Atom Hidrogen
 
Fisika atom sma kelas 12
Fisika atom sma kelas 12Fisika atom sma kelas 12
Fisika atom sma kelas 12
 
13. bohr (kel 3)
13. bohr (kel 3)13. bohr (kel 3)
13. bohr (kel 3)
 
Materi Fisika Atom SMA XII Semester 2
Materi Fisika Atom SMA XII Semester 2Materi Fisika Atom SMA XII Semester 2
Materi Fisika Atom SMA XII Semester 2
 
medan magnet
medan magnetmedan magnet
medan magnet
 
pembiasan
pembiasanpembiasan
pembiasan
 
Teori bohr mengenai atom hidrogen
Teori bohr mengenai atom hidrogenTeori bohr mengenai atom hidrogen
Teori bohr mengenai atom hidrogen
 
UMPTN Fisika 2003 um ugm Kode 322
UMPTN Fisika 2003 um ugm Kode 322UMPTN Fisika 2003 um ugm Kode 322
UMPTN Fisika 2003 um ugm Kode 322
 
UMPTN Fisika 1996 Rayon A Kode 25
UMPTN Fisika 1996 Rayon A Kode 25UMPTN Fisika 1996 Rayon A Kode 25
UMPTN Fisika 1996 Rayon A Kode 25
 
UMPTN Fisika 1994 Rayon B 25
UMPTN Fisika 1994 Rayon B 25UMPTN Fisika 1994 Rayon B 25
UMPTN Fisika 1994 Rayon B 25
 
UMPTN Fisika 1998 Rayon B Kode 25
UMPTN Fisika 1998 Rayon B Kode 25UMPTN Fisika 1998 Rayon B Kode 25
UMPTN Fisika 1998 Rayon B Kode 25
 
UMPTN Fisika 1998 Rayon A Kode 54
UMPTN Fisika 1998 Rayon A Kode 54UMPTN Fisika 1998 Rayon A Kode 54
UMPTN Fisika 1998 Rayon A Kode 54
 
Fisika atom bab 8
Fisika atom bab 8Fisika atom bab 8
Fisika atom bab 8
 

Similar to teori atom

Struktur Atom Presentation
Struktur Atom PresentationStruktur Atom Presentation
Struktur Atom Presentation
hafizona
 
Radiasi benda hitam
Radiasi benda hitamRadiasi benda hitam
Radiasi benda hitamYusuf Sopian
 
2.difraksi sinar x
2.difraksi sinar x2.difraksi sinar x
2.difraksi sinar x
Irfan Rifa'i
 
Radiasi banda hitam ok
Radiasi banda hitam okRadiasi banda hitam ok
Radiasi banda hitam ok
Lilis Sartika
 
Soal fisika-snmptn-2008-102
Soal fisika-snmptn-2008-102Soal fisika-snmptn-2008-102
Soal fisika-snmptn-2008-102
Arif Wicaksono
 
1listrikmagnetmuatandiskrit
1listrikmagnetmuatandiskrit1listrikmagnetmuatandiskrit
1listrikmagnetmuatandiskrit
sumberlor
 
Soal dan pembahasan simak ui 522
Soal dan pembahasan simak ui 522Soal dan pembahasan simak ui 522
Soal dan pembahasan simak ui 522
Butikkita
 
9.0 elektronik
9.0 elektronik9.0 elektronik
9.0 elektronik
MrHan Physics
 
Soal try out i
Soal try out iSoal try out i
Soal try out i
Agoy Gea
 
Analisis kristal tugas pak ong
Analisis kristal tugas pak ongAnalisis kristal tugas pak ong
Analisis kristal tugas pak ong
Eva Musifa
 
Radiasi benda-hitam SMA
Radiasi benda-hitam SMARadiasi benda-hitam SMA
Radiasi benda-hitam SMAIrhuel_Abal2
 
Sifat partikel dan gelombang
Sifat partikel dan gelombangSifat partikel dan gelombang
Sifat partikel dan gelombang
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Gel Elektromagnetik
Gel ElektromagnetikGel Elektromagnetik
Gel Elektromagnetikguestda115d9
 
Soal Prediksi fisika 2013
Soal Prediksi fisika 2013Soal Prediksi fisika 2013
Soal Prediksi fisika 2013
pandu adian
 
09 bab 8
09 bab 809 bab 8
09 bab 8
Rahmat Iqbal
 

Similar to teori atom (20)

Bahan sem genap 2013
Bahan sem genap 2013Bahan sem genap 2013
Bahan sem genap 2013
 
Struktur Atom Presentation
Struktur Atom PresentationStruktur Atom Presentation
Struktur Atom Presentation
 
Skl 6
Skl 6Skl 6
Skl 6
 
Radiasi benda hitam
Radiasi benda hitamRadiasi benda hitam
Radiasi benda hitam
 
Fisika modern
Fisika modernFisika modern
Fisika modern
 
2.difraksi sinar x
2.difraksi sinar x2.difraksi sinar x
2.difraksi sinar x
 
Radiasi banda hitam ok
Radiasi banda hitam okRadiasi banda hitam ok
Radiasi banda hitam ok
 
teori atom dan cahaya
teori atom dan cahayateori atom dan cahaya
teori atom dan cahaya
 
Soal fisika-snmptn-2008-102
Soal fisika-snmptn-2008-102Soal fisika-snmptn-2008-102
Soal fisika-snmptn-2008-102
 
1listrikmagnetmuatandiskrit
1listrikmagnetmuatandiskrit1listrikmagnetmuatandiskrit
1listrikmagnetmuatandiskrit
 
Soal dan pembahasan simak ui 522
Soal dan pembahasan simak ui 522Soal dan pembahasan simak ui 522
Soal dan pembahasan simak ui 522
 
9.0 elektronik
9.0 elektronik9.0 elektronik
9.0 elektronik
 
Soal try out i
Soal try out iSoal try out i
Soal try out i
 
Analisis kristal tugas pak ong
Analisis kristal tugas pak ongAnalisis kristal tugas pak ong
Analisis kristal tugas pak ong
 
Radiasi benda-hitam SMA
Radiasi benda-hitam SMARadiasi benda-hitam SMA
Radiasi benda-hitam SMA
 
Sifat partikel dan gelombang
Sifat partikel dan gelombangSifat partikel dan gelombang
Sifat partikel dan gelombang
 
Gel Elektromagnetik
Gel ElektromagnetikGel Elektromagnetik
Gel Elektromagnetik
 
Soal Prediksi fisika 2013
Soal Prediksi fisika 2013Soal Prediksi fisika 2013
Soal Prediksi fisika 2013
 
09 bab 8
09 bab 809 bab 8
09 bab 8
 
09 bab 8
09 bab 809 bab 8
09 bab 8
 

More from SMA Negeri 9 KERINCI

Latihan osp fisika soal 93
Latihan osp fisika soal 93Latihan osp fisika soal 93
Latihan osp fisika soal 93
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Latihan osp fisika soal 94
Latihan osp fisika soal 94Latihan osp fisika soal 94
Latihan osp fisika soal 94
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Latihan osp fisika soal 95
Latihan osp fisika soal 95Latihan osp fisika soal 95
Latihan osp fisika soal 95
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Latihan osp fisika soal 96
Latihan osp fisika soal 96Latihan osp fisika soal 96
Latihan osp fisika soal 96
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Latihan osp fisika soal 97
Latihan osp fisika soal 97Latihan osp fisika soal 97
Latihan osp fisika soal 97
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Latihan osp fisika soal 98
Latihan osp fisika soal 98Latihan osp fisika soal 98
Latihan osp fisika soal 98
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Latihan osp fisika soal 99
Latihan osp fisika soal 99Latihan osp fisika soal 99
Latihan osp fisika soal 99
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Latihan osp fisika soal 100
Latihan osp fisika soal 100Latihan osp fisika soal 100
Latihan osp fisika soal 100
SMA Negeri 9 KERINCI
 
2014 osnk fisika (tkunci)
2014 osnk fisika (tkunci)2014 osnk fisika (tkunci)
2014 osnk fisika (tkunci)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
2014 osnk fisika (soal)
2014 osnk fisika (soal)2014 osnk fisika (soal)
2014 osnk fisika (soal)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
2013 osnk fisika (tkunci)
2013 osnk fisika (tkunci)2013 osnk fisika (tkunci)
2013 osnk fisika (tkunci)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
2013 osnk fisika (soal)
2013 osnk fisika (soal)2013 osnk fisika (soal)
2013 osnk fisika (soal)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
2012 osnk fisika (tkunci)
2012 osnk fisika (tkunci)2012 osnk fisika (tkunci)
2012 osnk fisika (tkunci)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
2012 osnk fisika (soal)
2012 osnk fisika (soal)2012 osnk fisika (soal)
2012 osnk fisika (soal)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
2011 osnk fisika (tkunci)
2011 osnk fisika (tkunci)2011 osnk fisika (tkunci)
2011 osnk fisika (tkunci)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
2011 osnk fisika (soal)
2011 osnk fisika (soal)2011 osnk fisika (soal)
2011 osnk fisika (soal)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
2010 osnk fisika (soal)
2010 osnk fisika (soal)2010 osnk fisika (soal)
2010 osnk fisika (soal)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
2009 osnk fisika (tkunci)
2009 osnk fisika (tkunci)2009 osnk fisika (tkunci)
2009 osnk fisika (tkunci)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
2009 osnk fisika (soal)
2009 osnk fisika (soal)2009 osnk fisika (soal)
2009 osnk fisika (soal)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
2010 osnk fisika (tkunci)
2010 osnk fisika (tkunci)2010 osnk fisika (tkunci)
2010 osnk fisika (tkunci)
SMA Negeri 9 KERINCI
 

More from SMA Negeri 9 KERINCI (20)

Latihan osp fisika soal 93
Latihan osp fisika soal 93Latihan osp fisika soal 93
Latihan osp fisika soal 93
 
Latihan osp fisika soal 94
Latihan osp fisika soal 94Latihan osp fisika soal 94
Latihan osp fisika soal 94
 
Latihan osp fisika soal 95
Latihan osp fisika soal 95Latihan osp fisika soal 95
Latihan osp fisika soal 95
 
Latihan osp fisika soal 96
Latihan osp fisika soal 96Latihan osp fisika soal 96
Latihan osp fisika soal 96
 
Latihan osp fisika soal 97
Latihan osp fisika soal 97Latihan osp fisika soal 97
Latihan osp fisika soal 97
 
Latihan osp fisika soal 98
Latihan osp fisika soal 98Latihan osp fisika soal 98
Latihan osp fisika soal 98
 
Latihan osp fisika soal 99
Latihan osp fisika soal 99Latihan osp fisika soal 99
Latihan osp fisika soal 99
 
Latihan osp fisika soal 100
Latihan osp fisika soal 100Latihan osp fisika soal 100
Latihan osp fisika soal 100
 
2014 osnk fisika (tkunci)
2014 osnk fisika (tkunci)2014 osnk fisika (tkunci)
2014 osnk fisika (tkunci)
 
2014 osnk fisika (soal)
2014 osnk fisika (soal)2014 osnk fisika (soal)
2014 osnk fisika (soal)
 
2013 osnk fisika (tkunci)
2013 osnk fisika (tkunci)2013 osnk fisika (tkunci)
2013 osnk fisika (tkunci)
 
2013 osnk fisika (soal)
2013 osnk fisika (soal)2013 osnk fisika (soal)
2013 osnk fisika (soal)
 
2012 osnk fisika (tkunci)
2012 osnk fisika (tkunci)2012 osnk fisika (tkunci)
2012 osnk fisika (tkunci)
 
2012 osnk fisika (soal)
2012 osnk fisika (soal)2012 osnk fisika (soal)
2012 osnk fisika (soal)
 
2011 osnk fisika (tkunci)
2011 osnk fisika (tkunci)2011 osnk fisika (tkunci)
2011 osnk fisika (tkunci)
 
2011 osnk fisika (soal)
2011 osnk fisika (soal)2011 osnk fisika (soal)
2011 osnk fisika (soal)
 
2010 osnk fisika (soal)
2010 osnk fisika (soal)2010 osnk fisika (soal)
2010 osnk fisika (soal)
 
2009 osnk fisika (tkunci)
2009 osnk fisika (tkunci)2009 osnk fisika (tkunci)
2009 osnk fisika (tkunci)
 
2009 osnk fisika (soal)
2009 osnk fisika (soal)2009 osnk fisika (soal)
2009 osnk fisika (soal)
 
2010 osnk fisika (tkunci)
2010 osnk fisika (tkunci)2010 osnk fisika (tkunci)
2010 osnk fisika (tkunci)
 

Recently uploaded

RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 

Recently uploaded (20)

RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 

teori atom

  • 1. Fisika inti dan Radioaktivitas TEORI PERKEMBANGAN ATOM 1. PPI 1980 Beberapa sifat sinar X adalah … 1. dapat menghitamkan film 2. mampu menembus keping kayu 3. bergerak menurut garis lurus 4. menimbulkan ion-ion di dalam udara yang dilaluinya Jawab : 1, 2 dan 3 benar (A) 2. Sipenmaru 1985 Sinar katoda … 1. terdiri dari muatan-muatan yang negative 2. dapat menimbulkan kalor pada benda-benda yang ditumbuknya 3. dapat dibelokkan oleh medan listrik 4. dibelokkan kearah kutub utara suatu magnet Jawab : 1,2, dan 3 benar (A) Sifat sinar katoda 1. terdiri dari muatan-muatan yang negative 2. dapat menimbulkan kalor pada benda-benda yang ditimbulkannya 3. dapat dibelokkan oleh medan listrik 3. Sipenmaru 1986 Spektrum air raksa mengandung garis 435,8nm di dalam daerah biru. Jika tetapan Planck Jsx 34 106,6 − , maka selisih tingkat energi didalam atom yang menimbulkan garis itu adalah …joule A. 15 1027,5 − x C. 17 1005,6 − x E. 19 1056,4 − x B. 16 1023,4 − x D. 18 1051,5 − x Jawab : E joule1055,4 1035,4 )103)(106,6( ?...:/103:435:106,6 34 7 834 834 − − − − === ==== x x xxhc E EsmxcnmJsxh λ λ 4. UMPTN 1991 Rayon A Dalam poskulat Bohr tentang momentum sudut, tersirat sifat gelombang electron. Panjang gelombang λ electron yang bergerak dalam suatu orbit berjari-jari r memenuhi …(n adalah bilangan bulat) A. λnr = B. λπ nr =2 C. λπ 2 2 nr = D. nr /λ= E. 2 /2 nr λπ = Jawab : B rn n r mv h mv hn mv h nr h nmvr πλ π λ λ πππ 2 2 )( 222 =↑∴=↑=↑==↑= 5. UMPTN 1991 Rayon A UMPTN. www.mhharismansur.com 59
  • 2. Fisika inti dan Radioaktivitas Electron atom hydrogen model atom Bohr mengelilingi intinya dengan bilangan kuantum n. Bila energi ionisasi atom itu bernilai 1/16 kali energi inonisasi atom itu dalam keadaan dasarnya, maka nilai n adalah … A. 2 B. 4 C. 8 D. 16 E. 32 Jawab : B 416 1616 ?...: 16 21 2 11 2 11 =∴=↑=↑=↑=↑== nn E n EE EeV n E En E E nnn 6. UMPTN 1991 Rayon A Sebuah tabung sinar X menghasilkan sinar X dengan panjang gelombang minimum λ, beda potensial antara katoda dan anoda yang diperlukan untuk menghasilkan sinar ini adalah …(h = tetapan Planck; e = muatan listrik electron; c = kelajuan cahaya) A. e hλ B. c hλ C. λe hc D. λ hc E. λce h Jawab : C =λ panjang gelombang sinar X =e muatan elektron =V beda potensial anora-katoda =h tetapan Planck λλ e hc V hc EeVEp =↑∴=== 7. UMPTN 1992 Rayon B Bila electron berpindah dari kulit M ke kulit K pada atom hydrogen dan R adalah tetapan Rydbreg, maka panjang gelombang yang terjadi besarnya … A. R9 8 B. R8 9 C. R9 17 D. R17 9 E. R 1 Jawab : A RRnn nn R KM MK KM 9 8 ) 31 13 ( 1 )( 1 ?...:1:3 22 22 22 22 = − = − =↑=== λλ 8. UMPTN 1992 Rayon C Dalam model atom Bohr, energi yang dibutuhkan oleh electron hydrogen untuk pindah dari orbit dengan bilangan kuantum 1 ke 3 adalah …eV A. 1,50 B. 1,90 C. 2,35 D. 12,10 E. 13,60 Jawab : D UMPTN. www.mhharismansur.com 60
  • 3. Fisika inti dan Radioaktivitas eVEE nn nn EEEeVEnn BA AB 10,12088,12) 9 8 (6,13) 31 13 ( )(?...:6,13:1:3 22 22 1 22 22 11 ≈== − =∆ − =∆↑=∆−=== 9. UMPTN 1992 Rayon C Menurut model atom Bohr, electron bergerak mengelilingi inti hanya pada lintasan electron tertentu, dan besarnya momentum anguler electron pada lintasan itu adalah … A. berbanding terbalik dengan tetapan Planck B. berbanding lurus dengan tetapan Planck C. berbanding lurus dengan tetapan Rydberg D. berbanding terbalik dengan tetapan Rydberg E. berbanding terbalik dengan momentum linier Jawab : B >>>> π2 h nmvr = 10. UMPTN 1993 Rayon C Sebuah atom akan memancarkan foton, apabila salah satu elektronnya … A. meninggalkan atom itu B. bertumbukan dengan electron lainnya C. bertukar tingkat tinggi energi dengan electron yang lain D. mengalami transisi ke tingkat energi yang lebih rendah E. mengalami transisi ke tingkat energi yang lebih tinggi Jawab : D Neil Bohr bahwa electron yang pindah dari tingkat energi yang lebih rendah akan memancar energi berupa energi foton 11. UMPTN 1995 Rayon A kode 55 Jika energi electron atom hydrogen pada tingkat dasar -13,6eV, maka energi yang diserap atom hydrogen agar elektronnya tereksitasi dari tngkat dasar ke lintasan kulit M adalah …eV A. 6,82 B. 8,53 C. 9,07 D. 10,20 E. 12,09 Jawab : E eVE nn nn EE nn nn EEEeVEKM MK KM BA AB 09,12088,12) 9 8 (6,13) 31 13 ()( )(?...:6,13:1:3 22 22 122 22 1 22 22 11 ≈== − = − =∆ − =∆↑=∆−=== 12. UMPTN 1995 Rayon B kode 62 UMPTN. www.mhharismansur.com 61
  • 4. Fisika inti dan Radioaktivitas Pada model atom Bohr, electron atom hydrogen bergerak dengan orbit lingkaran dengan laju sebesar smx /102,2 6 . Besarnya arus pada orbit trersebut … ( kgxmCxe e 3119 101,9;106,1 −− == ) A. 1,06pA B. 1,06nA C. 1,06 Aµ D. 1,06mA E. 1,06A Jawab : D 1. besar kuat arus pada lintasan electron dan untuk lintasan electron berbentuk lingkaran menjadi : periodeT, ==↔= T Q I t Q I 2. kecepatan linier berbanding lurus dengan kecepatan anguler dan jari-jari lintasan electron: v R T T R Rv ππ ω 22 . =↑== 3. besarnya kuat arus pada orbit electron adalah : :maka,)(1053,0: 22 2 210 mnxR R Qv v R Q I v R T T Q I n − ===↑=↔= ππ π mAA x xx R Qv I IsmxvkgxmCxe n e 06,1001057,0 )1053,0(2 )102,2)(106,1( 2 ?...:/102,2:101,9:106,1 10 619 63119 ≈=== ==== − − −− ππ 13. UMPTN 1997 Rayon A/B/C kode 32/58/45 Jika energi elekron atom hydrogen pda lintasan dasar eV6,13− , maka energi yang diserap atom hydrogen agar electron tereksitasi dari tingkat dasar ke lintasan kulit M adalah …eV A. 6,82 B. 8,53 C. 9,07 D. 10,20 E. 12,09 Jawab : E 12.09eV)51,16,13( 3 6,13 6,13 6,136,13 6,136,13 ) 6,13 ( 6,136,13 ?...:3:1:6,13 222 22222 1 =−=−=−=∆ −=−−−=−=∆ − = =∆==−= eVeVeV MK E MKKM EEE n eV E EMKeVE KMn  14. UMPTN 1999 Rayon A kode 53 Diagram di bawah ini menunjukkan empat tingkatan energi suatu atom hydrogen. Dari pengolahan data di atas, dengan mengendalikan transisi ke tingkatan energi yang lebih rendah selalu mungkin, dapat ditarik kesimpulan bahwa 1. ada 6 garis spectrum yang mungkin terjadi akibat transisi electron 2. panjang gelombang minimum spectrum emisinya m7 10− 3. panjang gelombang maksimum spectrum emisinya mx 7 105 − 4. ada komponen spectrum emisi yang merupakan sinar tampak Jawab : 1,2,3 dan 4 benar (E) UMPTN. www.mhharismansur.com Jx 19 102,5 − − Jx 19 100,9 − − Jx 19 104,16 − − Jx 19 106,24 − − 62
  • 5. Fisika inti dan Radioaktivitas Transisi yang mungkin terjadi pada gambar disamping terdapat 6 garis spectrum (pernyataan 1 benar) benar)3n(pernyataa10.2,5 )10.2,5()10.0,9( )10.3)(10.6,6( mak)( )10.0,9()10.2,5( )10.3)(10.6,6( mak)( mak)( :makaC,keDdari...?mak)(3. benar)2n(pernyataa10.02,1 )10.2,5()10.6,24( )10.3)(10.6,6( min)( )10.6,24()10.2,5( )10.3)(10.6,6( min)( min)( :makaA,keDdari...?min)(2. 7 1919 834 1919 834 7 1919 834 1919 834 m EE hc ΔE hchc ΔE m EE hc ΔE hchc ΔE CD AD − −− − −− − − −− − −− − = − = −−− = − ==↑= = = − = −−− = − ==↑= = λ λ λ λ λ λ λ λ Sinar tampak memiliki panjang gelombang diantara mm 77 10.7s/d10.4 −− , maka pernyataan 2,3 dan 4 benar 15. UMPTN 1999 Rayon B kode 52 Keutamaan sinar LASER adalah … 1. terkolimasi dengan baik sekali 2. koheren 3. intensitasnya tetap tinggi meskipun berkasnya telah menempuh jarak yang jauh 4. meskipun beda jarak yang ditempuh berkas sangat besar, tetap ada hubungan fasenya Jawab : 1,2,3 dan 4 benar (E) 16. UMPTN 1999 Rayon C kode 25 Panjang gelombang terpendek sinar X yang dihasilkan tabung sinar X melalui benda tegangan 50 kV antara target dan katoda adalah … mx 11 10− A. 1,5 B. 2,5 C. 5,0 D. 6,0 E. 7,5 Jawab : B )pembulatan(105,2 )50000)(106,1( )103)(106,6( ?...:50 11 19 834 mx x xx eV hchc EeVEp kVV − − − ===↑=↔= == λ λ λ 17. UMPTN 2000 Rayon C kode 22 UMPTN. www.mhharismansur.com A B C D6 5432 1 (1). 63
  • 6. Fisika inti dan Radioaktivitas Elektron di dalam ruang tabung sinar X diberi beda potensial 10,0 kilovolt. Jika sebuah electron menghasilkan satu foton pada saat electron tersebut menumbuk target, panjang gelombang minimum yang dihasilkan oleh tabung adalah …nm A. 0,0124 B. 0,124 C. 1,24 D. 12,4 E. 124 Jawab : B 0 10 19 834 124,01024,1 )10000)(106,1( )103)(106,6( ?...:10 Amx x xx eV hchc EeVEp kVV ====↑=↔= == − − − λ λ λ 18. UMPTN 2000 Rayon C kode 22 Sinar yang dipengaruhi oleh medan mangetik dan medan listrik adalah … 1. sinar X 3. sinar gamma 2. sinar laser 4. sinar katoda Jawab : 4 saja (D) Sinar X, sinar gamma dan sinar laser adalah gelombang elektromagnetik maka tidak dipengaruhi oleh medan listrik dan medan magnet 19. UMPTN 2001 Rayon B kode 150 Dalam model atom bohr, electron atom hydrogen yang mengorbit di sekitar inti atom membangkitkan kuat arus listrik rata-rata sebesar 0,8 milliampere pada pada suatu titik di orbit lintasannya. Bila besar muatan electron adalah Cx 19 106,1 − , maka jumlah putaran per detik electron tadi mengelilingi ini adalah A. 12 105x B. 13 105x C. 15 105x D. 16 105x E. 18 105x Jawab : C Electron pada atom hydrogen mengelilingi inti atom waktu yang dibutuhkan berbanding terbalik dengan frekuensi electron. Kuat arus yang berbanding lurus dengan muatan listrik dan berbanding terbalik dengan waktu yang diperlukan Hzx C A Q I ffQI T Q I T f fCxQmAI 15 19 3 19 105 10.6,1 10.8,01 ?...:106,1:8,0 ===↑=↑=↔= === − − − 20. SPMB 2003 Regional III kode 322 Elektron pada tabung televisi ditembakkan ke layar dengan beda potensial 12.000volt. Jika 0,5% energi yang diterima diubah menjadi panas, maka kalor yang diterima layar dari setiap electron tersebut …eV A. 60 B. 120 C. 240 D. 320 E. 480 Jawab : A eVVeeVEQ QEQvoltV 60)12000( 100 5,0 100 5,0 %5,0 ?...:%5,0:12000 ==== === 21. SPMB 2004 kode 452 Nomor 10 UMPTN. www.mhharismansur.com 64
  • 7. Fisika inti dan Radioaktivitas Pernyataan di bawah ini berhubungan dengan pemancaran dan penyerapan energi oleh setiap atom. Pernyataan yang benar adalah … A. setiap electron yang bergerak pada lintasannya selalu memancarkan energi B. pada pemancaran dan penyerapan energi, electron loncat ke lintasan yang lebih luar C. pada pemancaran dan penyerapan energi, electron loncat ke lintasan yang lebih dalam D. pada pemancaran energi, electron loncat ke lintasan luar, sedangkan pada penyerapan energi, electron loncat ke lintasan yang lebih dalam E. pada pemancaran energi, electron ke lintasan dalam, sedangkan pada penyerapan energi, electron loncat ke lintasan yang lebih luar Jawab : E Pada aturan Bohr electron akan memancarkan energi foton apabila electron pindah dari lintasan luar ke lintasan dalam dan sebaliknya akan menyerap energi foton apabila electron pindah dari lintasan dalan ke lintasan luar 22. Ganesa Operation Menurut teori atom Bohr, electron bermassa kgx 31 109 − pada atom hydrogen dengan jari-jari 0 53,0 A akan mempunyai kecepatan sebesar …c A. ½ B. 1/5 C. 1/13 D. 1/100 E. 1/137 Jawab : E cv c v smsmvnsm n v sm nnx x nm nh mr nh v AArnnAr cvArJsxhkgxm n n n 137 1 137 1 300 2,2 10.3 10.2,2 /10.2,2/ 1 10.2,2 1/ 10.2,2 / 10.2,2 )10.53,0)(109(2 106,6 )10.53,0(22 53,01)53,0(1)53,0( ?...:53,0:106,6:109 8 6 6 6 1 6 6 1031 34 210 0 2 0 1 2 0 0 3431 =↑∴===∴ ==↔=↑=∴ ==== ==↔=↑= ==== −− − − −− πππ 23. Ganesa Operation UMPTN. www.mhharismansur.com 65
  • 8. Fisika inti dan Radioaktivitas Pada gambar dibawah ini tingkatan energi 1E , 2E dan 3E pada atom. Pada transisi electron dari 3E ke 2E radiasi sinar ultraviolet mempunyai panjang gelombang mx 7 104,2 − . Pada transisi electron dari 2E ke 1E mempunyai panjang gelombang mx 8 108 − . Maka panjang gelombang sinar yang diradiasikan bila terjadi transisi dari 3E ke 1E adalah … mx 8 10− A. 3 B. 6 C. 12 D. 16 E. 20 Jawab : B mx x x xx xx EEE EEEE hc E mxmx 8 7 15 78 78 31 3221 3221 31 3221 3221 213231 213231 21 21 32 32 31 31 31 8 21 7 32 106 102,3 102,19 104,2100,8 )104,2)(100,8( 111 :maka, 1111 ?...:100,8:104,2 − − − −− −− −− == + = + =↑ + =+=↔∆+∆=∆ ≈∆↑≈∆↑≈∆↑≈∆↔=∆ === λ λλ λλ λ λλ λλ λλλ λλλλλ λλλ 24. Ganesa Operation Perbandingan frekuensi yang dipancarkan foton apabila pindah dari orbit 2 ke orbit 1 dengan electron yang pindah dari orbit 4 ke orbit 1 adalah … A. 4 : 5 B. 4 : 2 C. 4 : 1 D. 2 : 4 E. 1 : 4 Jawab : A 5:415:12) 16 15 (:) 4 3 () 41 14 (:) 21 12 (: )(:)(:)( ?...:1ke41ke2 22 22 22 22 4121 2 4 2 1 2 1 2 4 2 2 2 1 2 1 2 2 412122 22 4121 === −− = −− =↑ − = =↑==↑==↔ ff nn nn nn nn ff nn nn c R f ffnnnnfoton BA AB 25. Ganesa Operation Sebuah electron dengan massa m bergerak dengan kelajuan u menumbuk sebuah atom berkurang menjadi v. kelajuan atom tidak berkurang tetapi satu buah elektronnya dipindahkan ke tingkat yang lebih tinggi dan kemudian ke tingkat energi asalnya dengan memancarkan radiasi foton. Jika h adalah tetapan Planck, maka frekuensi radiasi u adalah … A. h vum 2 )( 22 − C. h uvm 2 )( 22 + E. h mv 2 2 B. h uvm 2 )( 22 − D. h mu 2 2 Jawab : A UMPTN. www.mhharismansur.com 1E 2E3E 66
  • 9. Fisika inti dan Radioaktivitas h vum h vvm f vvmhfhfEvvmEk fvvvvuv 2 )( 2 )( )()( ?...:)(: 222 1 2 0 2 1 2 02 12 1 2 02 1 0110 − = − = −=↑=↔−=∆ =<== 26. Ganesa Operation Lepasnya electron dari permukaan logam karena logam itu dipanaskan disebut … A. emisi rangsangan D. emisi termionik B. emisi spontan E. emisi fotolistrik C. emisi elektronik Jawab : D 27. Yang bulan merupakan sifat sinar katoda adalah … A. merambat lurus D. membelok dalam medan magnetic B. dapat menimbulkan panas E. tidak bermassa C. bermuatan negative Jawab : E Sinar katoda memiliki massa 28. Perbandingan antara muatan dengan massa electron adalah 11 107588,1 x coulomb/ kg. Hal ini diselidiki oleh seorang ahli fisika bernama … A. Thomson C. Rutherford E. W.K. Roentgen B. Millikan D. John Dalton Jawab : A • JJ Thomson menyelidiki perbandingan muatan dan massa electron • RA. Millikan berhasil menemukan muatan electron • Rutherford meneliti atom dan menyatakan bahwa atom terdiri atas atom yang dikelilingi electron • John Dalton mengemukakan konsep atom • WK Rongthen menemukan sinar X 29. Salah satu konsep atom menurut Dalton adalah … A. molekul terdiri dari atom-atom B. massa keseluruhan atom berubah C. atom tidak bergabung dengan atom lainnya D. atom tidak dapat membentuk suatu molekul E. atom dapat dipecah-pecah lagi Jawab : A Konsep atom Dalton : UMPTN. www.mhharismansur.com 67
  • 10. Fisika inti dan Radioaktivitas • atom merupakan bagian terkecil unsure dan tidak dapat dibagi-bagi lagi • atom suatu unsure tidak dapat berubah menjadi unsure lain • atom-atom dapat mebentuk molekul • pada reaksi kimia, atom-atom berpisah dan kemudian membentuk susunan lain tetai massa keseluruhanhya tetap • pada reaksi kimia, atom-atom bergabung menurut perbandingan tertentu yang sederhana 30. Percobaan hamburan Rutherford menghasilkan kesimpulan A. atom adalah bagian terkecil dari unsure B. electron adalah bagian atom yang bermuatan negative C. atom memiliki massa yang tersebar secara merata D. massa atom terpusat di suatu titik yang disebut inti E. elektrin mengelilingi inti pada lintasan tertentu Jawab : D Kesimpulan Rutherford menghasilkan model atom sebagai berikut : • semua muatan positif dan sebagian besar massa atom terkumpul pada suatu titik di tengah-tengah atom disebut inti atom (nucleon) • inti atom (nucleon) dikelilingi oleh electron-elektron pada jarak relative jauh 31. Menurut Rutherford sebagian massa atom terpusat pada … A. electron C. neutron E. atom B. proton D. nucleon Jawab : D 32. Berikut ini beberapa kesamaan antara model atom Rutherford dan model atom Bohr kecuali … A. electron berputar meneglilingi inti dengan membebaskan sejumlah energi B. electron merupakan bagian atom yang bermuatan negative C. atom berbentuk bola kosong dengan ini berada ditengah D. secara keseluruhan atom bersifat netral E. massa atom terpusat pada inti atom Jawab : A Neil Bohr menyempurnakan teori Rutherford kesamaannya adalah aton terdiri atas inti atom yang dikelilingi oleh electron-elektron dan inti atom merupakan pusat massa atom 33. Pemancaran sinar ultraviolet pada atom hydrogen dengan terjadi apabila berpindah dari … A. lintasan 1 ke lintasan 2 D. lintasan 4 ke lintasan 1 B. lintasan 2 ke lintasan 4 E. lintasan 4 ke lintasan 2 C. lintasan 3 ke lintasan 3 Jawab : D UMPTN. www.mhharismansur.com 68
  • 11. Fisika inti dan Radioaktivitas Sinar ultraviolet (deret lyman) terjadi ketika electron dari (n=2,3,4,..) ke lintasan ke lintasan dalam (n=1) 34. Salah satu model atom menurut Bohr adalah … A. electron bergerak dengan lintasan stasioner B. energi foton yang terpencar berbanding terbalik dengan f C. tidak memiliki momentum anguler D. atom merupakan bola pejal bermuatan nermuatan positif E. atom tidak dapat dipecah-pecah lagi Jawab : A Model atom Bohr didasarkan pada poskulat sebagai berikut : • electron mengelilingi inti atom dlam lintasan-lintasan tertentu yang stasioner, tanpa membebaskan energi π2 h nmvr = • electron dapat berpindah lintasan. Jika electron pindah dari lintasan luar ke dalam akan dipancarkan energi dan jika electron pindah dari lintasan dalam keluar maka electron akan menyerap energi λ hc hfE == 35. Persamaan panjang gelombang spectrum atom hydrogen menurut deret Lyman adalah … A. ,....4,3,2; 1 1 11 22 =      −= n n R λ D. ,....7,6,5; 1 1 11 22 =      −= n n R λ B. ,....5.4.3; 1 1 11 22 =      −= n n R λ E. ,....8,7,6; 1 1 11 22 =      −= n n R λ C. ,....6,5,4; 1 1 11 22 =      −= n n R λ Jawab : A Deret lyman spectrum atom hydrogen, electron luar (n=2, 3, 4, …) ke lintasan dalam (n=1) 36. Berdasarkan model atom Bohr, tetapan Rydbreg. Jika terjadi transisi electron dari lintasan n = 4 ke lintasan n = 2, dipancarkan foton dengan panjang gelombang … m7 10− A. 1,82 B. 2,43 C. 3,65 D. 4,86 E. 7,29 Jawab : D UMPTN. www.mhharismansur.com 69
  • 12. Fisika inti dan Radioaktivitas )(10.097,1) 11 (10.097,1 1 ?...:2ke4 22 22 7 22 7 BA AB BA nn nn nn nn − =−= === − λ λ 0 7 22 22 7 22 22 7 486410.864,4) 24 42 (10.912,0)(10.912,0 Am nn nn AB BA == − = − = −−− λ 37. Jika konstanta 17 10097.1 − mx Rydbreg 17 10097.1 − mx , maka panjang gelombang terbesar dari deret Balmer adalah … 0 A A. 1215 B. 4050 C. 5127 D. 6563 E. 8752 Jawab : D Panjang gelombang terbesar pada deret Balmer (n = 2 ke n = 3) 0 7 7 22 22 7 22 22 7 656610.566,6 ) 5 36 (10.912,0) 23 32 (10.912,0)(10.912,0 Am nn nn AB BA == = − = − = − −−− λ λ 38. Energi foton sinar tampak yang dipancarkan atom hydrogen ketika terjadi transisi electron dari kulit ke-4 ke kulit ke-2 adalah …eV A. 13,6 B. 6,8 C. 3,4 D. 2,55 E. 54,4 Jawab : D eV nn EE EnneVE BA 55,2) 16 3 (6,13) 4 1 2 1 (6,13) 11 ( ?...:2ke4:6,13 22221 1 ==−=−=∆ =∆==−= 39. Bila terjadi transisi electron dalam orbit atom hydrogen, maka frekuensi terbesar terjadi jika electron pindah dari … A. n = 2 ke n = 1 C. n = 4 ke n = 3 E. n = 5 ke n = 2 B. n = 3 ke n = 2 D. n = 4 ke n = 2 Jawab : A 1122 22 1 1122 22 11122 22 1 1122 22 11122 22 1 22 22 1 049,0 144 7 ) 43 34 (C. 21,0 100 21 ) 25 25 (E.138,0 36 5 ) 32 23 (B. 188,0 64 12 ) 24 24 (D.75,0 4 3 ) 21 12 (A. )(:persamaangunakan EEEE EEEEEEEE EEEEEEEE nn nn EE BA AB == − =∆ == − =∆↑== − =∆ == − =∆↑== − =∆ − =∆ Energi foton berbanding lurus dengan frekuensi fotom UMPTN. www.mhharismansur.com 70
  • 13. Fisika inti dan Radioaktivitas 40. Salah satu sifat sinar X adalah … A. berfrekuensi kecil D. dapat menghitamkan film B. dapat dibelokkan oleh medan magnetic E. tidak dapat menembus benda C. tidak dapat mengionkan gas Jawab : D Sifat-sifat sinar X antara lain : • dapat memendarkan benda • dapat menghitamkan plat film • merambat lurus • memiliki daya tembus kuat • tidak dipengaruhi medan listrik dan medan magnet 41. Sebuah electron bermassa m kg dan bermuatan q coulomb dilepaskan tanpa kecepatan awal dari sebuah katoda dan kemudian bergerak menuju anoda. Ketika menumbuk anoda, electron hilang, dan sebagai konsekuensinya di pancarkan foton dari anoda dengan panjang gelombang λm. Jika h = konstanta Planck dalam joule detik dan c = kecepatan foton dalam m/s, beda potensial V (dalam volt) antara anoda dan katoda adalah … A. λq hc B. hc qλ C. λq mhc D. λmq hc E. hc mqλ Jawab : A =λ panjang gelombang sinar X =q muatan elektron =V beda potensial anora-katoda =h tetapan Planck λλ q hc V hc EeVEp =↑∴=== UMPTN. www.mhharismansur.com 71