SlideShare a Scribd company logo
KELOMPOK 3 :
Aldi Alfarizi
Diaz Ananta Putra
Maznah Zuhria
Shafira Gina Andriana
Wiwit Puspita Utami
Kelas X MIA 3
Struktur Bakteri
Struktur bakteri dibagi dua :
1. Struktur dasar/Internal dan 2. Struktur
materi genetik(dimiliki oleh
hampir semua jenis bakteri)

tambahan/Eksternal (dimiliki
oleh jenis bakteri tertentu)

• Meliputi: dinding sel, • Meliputi: kapsul,
membran plasma,
flagela, pilus/fimbria,
sitoplasma, ribosom,
klorosom, Vakuola
DNA, dan granula
gas dan endospora.
penyimpanan.
Struktur Dasar
1. Dinding Sel
• Tersusun dari peptidoglikan
: yaitu gabungan protein dan polisakarida
• Berfungsi mempertahankan bentuk sel, memberikan
perlindungan fisik dan menjaga sel agar tidak pecah
dalam lingkungan yang hipotonis.
 Berdasarkan perbedaan ketebalan lapisan peptidoglikan
dinding sel, bakteri dapat dibedakan atas :
• 1. Bakteri Gram Positif
: Bakteri yang hanya mempunyai membran plasma tunggal
yang dikelilingi dinding sel tebal berupa peptidoglikan.
contoh: Staphylococcus aureus
Akan berwarna ungu, Jika diwarnai dengan pewarnaan gram
• 2. Bakteri Gram Negatif
: Bakteri yang memiliki sistem membran ganda (membran
plasmanya diselimuti oleh membran luar permeabel) dan
dinding sel dengan lapisan peptidoglikan yang tipis yang
terletak di antara membran dalam dan membran luarnya ,
contoh : E. coli
Akan berwarna merah muda/merah, Jika diwarnai dengan
pewarnaan gram.
Dinding sel
2. Membran Plasma
: adalah membran yang menyelubungi
sitoplasma tersusun atas lapisan fosfolipid
dan protein. Membran plasma terletak di
bagian dalam dinding sel.
Fungsi Membran Plasma
1. Sebagai membran selektif, untuk memelihara tekanan
osmosis sel dan keluar masuknya larutan makanan dalam
pengangkutan nutrien dan sisa metabolisme
2. Berperan saat sintesis dinding sel
3. Tempat perlekatan dan pemisahan kromosom bakteri
selama pembelahan sel
4. Tempat berlangsungnya sebagian proses bioenergi
(fungsi ini identik dengan mitokondria pada sel
eukariotik). Pada membran sel terdapat enzim untuk
respirasi
5. Mengandung enzim untuk degradasi makanan
6. Tempat perlekatan pangkal flaglel
Membran Plasma
3. Mesosom
• Organel sel yang merupakan penonjolan
membran plasma ke arah dalam sitoplasma.
• Fungsi :
- Menghasilkan energi.
- Membentuk dinding
sel baru saat terjadi
pembelahan sel.
- Menerima DNA pada
saat konjugasi.
4. Sitoplasma
: adalah cairan sel bagian yang terlindungi oleh

membran sel disusun oleh 80% air dan sisanya
berupa bahan-bahan terlarut (enzim,
karbohidrat, lemak, dan ion anorganik) yang
diperlukan untuk kehidupan sel.

• Merupakan tempat terjadinya proses
metabolisme pada sel bakteri.
Sitoplasma
5. Ribosom
: Merupakan organel-organel kecil yang
tersebar di dalam sitoplasma dan
berfungsi dalam sintesis protein
• Tersusun dari senyawa protein dan RNA
• Jumlahnya sangat banyak, hingga ribuan
Ribosom
6.A DNA (Kromosom dan non kromosom
(plasmid))
DNA Kromosom
- Merupakan materi genetik yang menentukan
sebagaian besar sifat-sifat metabolisme bakteri.
- Berbentuk rantai melingkar yang terkumpul
sebagai serat kusut yang disebut region
nukleoid.
- Dapat bereplikasi saat menjelang pembelahan
sel.
6.B DNA Non-Kromosom (plasmid)
- DNA Non-Kromosom atau juga bisa disebut
Plasmid merupakan materi genetik yang
menentukan sifat-sifat tertentu. Seperti sifat
patogen, sifat fertilitas, dan sifat kekebalan
terhadap suatu antibiotik.
- Berbentuk melingkar (sirkuler) dengan ukuran
yang jauh lebih kecil dibangingkan DNA kromosom.
- Berupa DNA di luar nukleoid yang dapat
membentuk duplikatnya sendiri.
- Pada umumnya bakteri memiliki plasmid
berbentuk seperti cincin yang terdapat di dalam
sitoplasma.
Kromosom dan Plasmid
7. Granula Penyimpanan
Granula sebagai penyimpan cadangan
makanan atau senyawa-senyawa lain yang
dihasilkanya.
Granula Penyimpanan

Gambar mikroskopis : granula pada
sedimentasi urine
Struktur Tambahan
1. Kapsul/Lapisan Lendir
: adalah lapisan di luar dinding sel pada jenis
bakteri tertentu, bila lapisannya tebal disebut
kapsul dan bila lapisannya tipis disebut lapisan
lendir.
• Kapsul tersusun dari glikoprotein.
• Lapisan lendir tersusun dari air dan
polisakarida.
FUNGSI KAPSUL/LAPISAN LENDIR
1. sebagai pelindung
2. menjaga sel agar tidak kekeringan
3. membantu pelekatan dengan sel bakteri lain atau
pada substrat
4. melindungi bakteri dari pengaruh sistem kekebalan
(pada bakteri patogen)
Contoh : Klebsiella pneumonia
2. Flagela
•Merupakan bulu cambuk yang tersusun dari senyawa protein dan
terdapat pada dinding sel
• Berfungsi sebagai alat gerak
•Terdiri dari tubuh dasar, struktur seperti kait, dan sehelai filamen
yang panjang
• Bakteri dapat dikelompokkan menjadi beberapa jenis
berdasarkan jumlah dan letak flagelanya, yaitu :
- Monotorik (memiliki satu flagela)
- Lofotorik (memiliki banyak flagela)
- Amfitirik (memiliki flagela pada kedua ujung)
- Peritrik (memiliki banyak flagela yang tersebar di seluruh
permukaan dinding sel)
- Atrik (tidak memiliki flagela)
Macam-macam flagela
Bakteri Vibrio Cholera
merupakan bakteri monotorik
(memiliki satu flagela)

A.
B.
C.
D.

Monotorik
Lofotorik
Amfitirik
Peritrik
3. Pilus / Fimbria
• Pilus (jamak : pili) = tabung protein yang menonjol
dari membran yang berukuran besar dan yang
terdapat pada permukaan bakteri dengan jumlah
hanya satu atau berpasangan.
• Fimbria (jamak : fimbriae) = tabung protein yang
menonjol dari membran yang berukuran kecil dan
yang terdapat pada permukaan sel bakteri dengan
jumlah yang banyak.
• Fungsi :
- Membantu bakteri menempel pada suatu medium
tempat hidupnya
- Melekatkan diri dengan sel bakteri lainnya, sehingga
terjadi transfer DNA pada saat konjugasi (pilus untuk
konjugasi disebut pilus seks)

• Banyak terdapat pada bakteri Gram (-). Ukuran
lebih kecil, pendek, dan lebih banyak dari flagela.
Hanya dapat diamatin dengan mikroskop elektron
•Contoh : Neisseria gonorrhoeae dan Escherichia
coli.
Pilus / Fimbria
Neisseria gonorrhoeae
4. Klorosom
: Suatu struktur lipatan di bawah membran
plasma yang berisi klorofil dan pigmen
fotosintetik lainnya.
-Berfungsi untuk fotosintesis.
-Klorosom hanya terdapat pada bakteri
fotosintetik(respon gerak makhluk hidup
terhadap cahaya)
Contoh : Chlorobium.
Chlorobium
5. Vakuola Gas
Sebagai penyimpan cadangan makanan. Vakuola
gas hanya terdapat pada bakteri-bakteri
fotosintetik yang hidup di air. Memungkinkan
bakteri mengapung di permukaan air, sehingga
mendapatkan sinar matahari untuk
berfotosintesis.
Contoh : Thiospirilum
6. Endospora
• Merupakan spora/struktur yang berdinding
tebal, pembentukannya terjadi di dalam sel
bakteri. Endospora tahan terhadap panas
dengan batas + 120° C.
• Merupakan bentuk non aktif/istirahat (laten)
pada beberapa bakteri saat kondisi lingkungan
tidak menguntungkan. Bakteri akan
membentuk dinding tebal yang tersusun atas
protein.
• Berfungsi untuk proteksi.

Melindungi diri dari kekeringan,
radiasi, dan cahaya
• Jika lingkungan kembali normal
maka endospora akan membentuk
sel baru
• Contoh : Clostridium botulinum
Clostridium botulinum
Endospora
Struktur bakteri
Struktur bakteri

More Related Content

What's hot

Phylum Annelida
Phylum AnnelidaPhylum Annelida
Phylum Annelida
Reza Fadhreane
 
PPT-Sistem-Reproduksi-Manusia-Kelas-9-Kurikulum-2013.pptx
PPT-Sistem-Reproduksi-Manusia-Kelas-9-Kurikulum-2013.pptxPPT-Sistem-Reproduksi-Manusia-Kelas-9-Kurikulum-2013.pptx
PPT-Sistem-Reproduksi-Manusia-Kelas-9-Kurikulum-2013.pptx
ssuser0d6781
 
Power Point nemathelminthes
Power Point nemathelminthesPower Point nemathelminthes
Power Point nemathelminthesImawaty Yulia
 
Reproduksi pada hewan vertebrata
Reproduksi pada hewan vertebrataReproduksi pada hewan vertebrata
Reproduksi pada hewan vertebrataf' yagami
 
Keanekaragaman organisme
Keanekaragaman organismeKeanekaragaman organisme
Keanekaragaman organisme
Nurul Hidayah
 
Transpirasi
TranspirasiTranspirasi
Transpirasi
adon lembang
 
Suksesi
SuksesiSuksesi
Suksesi
Teguh Sasmito
 
Sekresi
SekresiSekresi
Sekresi
Angely Putry
 
Etologi
EtologiEtologi
Sistem endokrin
Sistem endokrin Sistem endokrin
Sistem endokrin
Rafika Nur Handayani
 
Presentasi Jamur (fungi)
Presentasi Jamur (fungi)Presentasi Jamur (fungi)
Presentasi Jamur (fungi)
Miira Mizhha As-Sauby
 
SISTEM ENDOKRIN PADA AVES
SISTEM ENDOKRIN PADA AVESSISTEM ENDOKRIN PADA AVES
SISTEM ENDOKRIN PADA AVES
Aida
 
Taksonomi & klasifikasi mikroorganisme
Taksonomi & klasifikasi mikroorganismeTaksonomi & klasifikasi mikroorganisme
Taksonomi & klasifikasi mikroorganisme
nkks2619
 
Review materi praktikum BIOSEL
Review materi praktikum BIOSELReview materi praktikum BIOSEL
Review materi praktikum BIOSEL
Ikha Dhiasarii
 
Ppt hewan dan lingkungannya
Ppt hewan dan lingkungannyaPpt hewan dan lingkungannya
Ppt hewan dan lingkungannya
Damaiyani Daranita
 
Sistem gerak-pada-hewan
Sistem gerak-pada-hewanSistem gerak-pada-hewan
Sistem gerak-pada-hewan
Retno Suhabibi
 
Biologi sel hewan dan tumbuhan ppt
Biologi sel hewan dan tumbuhan pptBiologi sel hewan dan tumbuhan ppt
Biologi sel hewan dan tumbuhan pptNurulilmi harar
 

What's hot (20)

Phylum Annelida
Phylum AnnelidaPhylum Annelida
Phylum Annelida
 
PPT-Sistem-Reproduksi-Manusia-Kelas-9-Kurikulum-2013.pptx
PPT-Sistem-Reproduksi-Manusia-Kelas-9-Kurikulum-2013.pptxPPT-Sistem-Reproduksi-Manusia-Kelas-9-Kurikulum-2013.pptx
PPT-Sistem-Reproduksi-Manusia-Kelas-9-Kurikulum-2013.pptx
 
Genetika penentuan jenis kelamin
Genetika penentuan jenis kelaminGenetika penentuan jenis kelamin
Genetika penentuan jenis kelamin
 
PPT INVERTEBRATA
PPT INVERTEBRATAPPT INVERTEBRATA
PPT INVERTEBRATA
 
Power Point nemathelminthes
Power Point nemathelminthesPower Point nemathelminthes
Power Point nemathelminthes
 
Reproduksi pada hewan vertebrata
Reproduksi pada hewan vertebrataReproduksi pada hewan vertebrata
Reproduksi pada hewan vertebrata
 
Keanekaragaman organisme
Keanekaragaman organismeKeanekaragaman organisme
Keanekaragaman organisme
 
Genetika
GenetikaGenetika
Genetika
 
Transpirasi
TranspirasiTranspirasi
Transpirasi
 
Suksesi
SuksesiSuksesi
Suksesi
 
Sekresi
SekresiSekresi
Sekresi
 
Etologi
EtologiEtologi
Etologi
 
Sistem endokrin
Sistem endokrin Sistem endokrin
Sistem endokrin
 
Presentasi Jamur (fungi)
Presentasi Jamur (fungi)Presentasi Jamur (fungi)
Presentasi Jamur (fungi)
 
SISTEM ENDOKRIN PADA AVES
SISTEM ENDOKRIN PADA AVESSISTEM ENDOKRIN PADA AVES
SISTEM ENDOKRIN PADA AVES
 
Taksonomi & klasifikasi mikroorganisme
Taksonomi & klasifikasi mikroorganismeTaksonomi & klasifikasi mikroorganisme
Taksonomi & klasifikasi mikroorganisme
 
Review materi praktikum BIOSEL
Review materi praktikum BIOSELReview materi praktikum BIOSEL
Review materi praktikum BIOSEL
 
Ppt hewan dan lingkungannya
Ppt hewan dan lingkungannyaPpt hewan dan lingkungannya
Ppt hewan dan lingkungannya
 
Sistem gerak-pada-hewan
Sistem gerak-pada-hewanSistem gerak-pada-hewan
Sistem gerak-pada-hewan
 
Biologi sel hewan dan tumbuhan ppt
Biologi sel hewan dan tumbuhan pptBiologi sel hewan dan tumbuhan ppt
Biologi sel hewan dan tumbuhan ppt
 

Viewers also liked

SOAL Un bio-2014-kontribusi-spesies-perhatikan-ketiga
SOAL Un bio-2014-kontribusi-spesies-perhatikan-ketigaSOAL Un bio-2014-kontribusi-spesies-perhatikan-ketiga
SOAL Un bio-2014-kontribusi-spesies-perhatikan-ketiga
Annik Qurniawati
 
Struktur bakteri (Kelas X)
Struktur bakteri (Kelas X)Struktur bakteri (Kelas X)
Struktur bakteri (Kelas X)
Safira Indriati
 
Bakteri 2
Bakteri 2Bakteri 2
Bakteri 2
Luffy Asha
 
PPT Entomologi blattaria dan isoptera
PPT Entomologi blattaria dan isopteraPPT Entomologi blattaria dan isoptera
PPT Entomologi blattaria dan isoptera
Ida Agustina
 
biology (Membran sel biology-campbell)
biology (Membran sel biology-campbell)biology (Membran sel biology-campbell)
biology (Membran sel biology-campbell)
Rozak Sains'synister
 
Mengenal Bakteri
Mengenal BakteriMengenal Bakteri
Mengenal Bakteri
Esti Widiawati
 
Biologi sel
Biologi selBiologi sel
Biologi sel
Abror Abrori
 
Transpor Pasif (Difusi, Osmosis, dan Difusi Terfasilitasi)
Transpor Pasif (Difusi, Osmosis, dan Difusi Terfasilitasi)Transpor Pasif (Difusi, Osmosis, dan Difusi Terfasilitasi)
Transpor Pasif (Difusi, Osmosis, dan Difusi Terfasilitasi)
yogiewibisono
 
Animalia invertebrata kelas X
Animalia invertebrata kelas XAnimalia invertebrata kelas X
Animalia invertebrata kelas X
anitasari2311
 
Biologi Sel kelas XI kurikulum 2013 ppt
Biologi Sel kelas XI kurikulum 2013 pptBiologi Sel kelas XI kurikulum 2013 ppt
Biologi Sel kelas XI kurikulum 2013 pptosaangeliaputri
 
Mikrobiologi Bakteri
Mikrobiologi BakteriMikrobiologi Bakteri
Mikrobiologi Bakterikikikamila
 
Buku Tentang Sel - Dian Rahmawati 1113016100044
Buku Tentang Sel - Dian Rahmawati 1113016100044Buku Tentang Sel - Dian Rahmawati 1113016100044
Buku Tentang Sel - Dian Rahmawati 1113016100044
Dian Rahmawati
 
Contoh Lembar kerja siswa
Contoh Lembar kerja siswaContoh Lembar kerja siswa
Contoh Lembar kerja siswa
Mega Pratiwi
 

Viewers also liked (17)

SOAL Un bio-2014-kontribusi-spesies-perhatikan-ketiga
SOAL Un bio-2014-kontribusi-spesies-perhatikan-ketigaSOAL Un bio-2014-kontribusi-spesies-perhatikan-ketiga
SOAL Un bio-2014-kontribusi-spesies-perhatikan-ketiga
 
Transport Membran
Transport MembranTransport Membran
Transport Membran
 
Struktur bakteri (Kelas X)
Struktur bakteri (Kelas X)Struktur bakteri (Kelas X)
Struktur bakteri (Kelas X)
 
Bakteri 2
Bakteri 2Bakteri 2
Bakteri 2
 
Rpp bakteri wahyuni
Rpp  bakteri wahyuniRpp  bakteri wahyuni
Rpp bakteri wahyuni
 
PPT Entomologi blattaria dan isoptera
PPT Entomologi blattaria dan isopteraPPT Entomologi blattaria dan isoptera
PPT Entomologi blattaria dan isoptera
 
biology (Membran sel biology-campbell)
biology (Membran sel biology-campbell)biology (Membran sel biology-campbell)
biology (Membran sel biology-campbell)
 
Mengenal Bakteri
Mengenal BakteriMengenal Bakteri
Mengenal Bakteri
 
Biologi sel
Biologi selBiologi sel
Biologi sel
 
Transpor Pasif (Difusi, Osmosis, dan Difusi Terfasilitasi)
Transpor Pasif (Difusi, Osmosis, dan Difusi Terfasilitasi)Transpor Pasif (Difusi, Osmosis, dan Difusi Terfasilitasi)
Transpor Pasif (Difusi, Osmosis, dan Difusi Terfasilitasi)
 
Animalia invertebrata kelas X
Animalia invertebrata kelas XAnimalia invertebrata kelas X
Animalia invertebrata kelas X
 
PPT MONERA
PPT MONERAPPT MONERA
PPT MONERA
 
Biologi Sel kelas XI kurikulum 2013 ppt
Biologi Sel kelas XI kurikulum 2013 pptBiologi Sel kelas XI kurikulum 2013 ppt
Biologi Sel kelas XI kurikulum 2013 ppt
 
Biology Campbell
Biology CampbellBiology Campbell
Biology Campbell
 
Mikrobiologi Bakteri
Mikrobiologi BakteriMikrobiologi Bakteri
Mikrobiologi Bakteri
 
Buku Tentang Sel - Dian Rahmawati 1113016100044
Buku Tentang Sel - Dian Rahmawati 1113016100044Buku Tentang Sel - Dian Rahmawati 1113016100044
Buku Tentang Sel - Dian Rahmawati 1113016100044
 
Contoh Lembar kerja siswa
Contoh Lembar kerja siswaContoh Lembar kerja siswa
Contoh Lembar kerja siswa
 

Similar to Struktur bakteri

Mlkib030133
 Mlkib030133 Mlkib030133
Mlkib030133
malik ibrahim
 
3. Mikrobio_Eubakteria.pdf
3. Mikrobio_Eubakteria.pdf3. Mikrobio_Eubakteria.pdf
3. Mikrobio_Eubakteria.pdf
widdywandika
 
Modul Pengertian EUBACTERIA dan ARCHAEBACTERIA Full
Modul Pengertian EUBACTERIA dan ARCHAEBACTERIA FullModul Pengertian EUBACTERIA dan ARCHAEBACTERIA Full
Modul Pengertian EUBACTERIA dan ARCHAEBACTERIA Full
Ariefiandra Ariefiandra
 
Bakteri dan strukturnya
Bakteri dan strukturnyaBakteri dan strukturnya
Bakteri dan strukturnya
Cecep Aji Permana
 
Bakteri
BakteriBakteri
Struktur Bakteri (kelas X)
Struktur Bakteri (kelas X)Struktur Bakteri (kelas X)
Struktur Bakteri (kelas X)
Ririsya
 
Presentasi biologi struktur bakteri
Presentasi biologi struktur bakteriPresentasi biologi struktur bakteri
Presentasi biologi struktur bakteri
Arsya Asharhadi
 
PPT BIOLOGI.pdf
PPT BIOLOGI.pdfPPT BIOLOGI.pdf
PPT BIOLOGI.pdf
ssuser57b1051
 
BAKTERI.ppt
BAKTERI.pptBAKTERI.ppt
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.pptpengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
RekhaDP2
 
Struktur bakteria
Struktur bakteriaStruktur bakteria
Struktur bakteriaAl_Huma
 
Sel prokariotik
Sel prokariotikSel prokariotik
Sel prokariotik
Niel Victory
 
Kingdom monera icew presentation
Kingdom monera icew presentationKingdom monera icew presentation
Kingdom monera icew presentationIseu Pranyoto
 
Biologi sel 01
Biologi sel 01Biologi sel 01
Biologi sel 01
Muhammad Latif
 
Monera Materi kelas X
Monera Materi kelas XMonera Materi kelas X
Monera Materi kelas X
Ida Suryaningsih
 
biologippselhewandantumbuhan-140206060013-phpapp01.pdf
biologippselhewandantumbuhan-140206060013-phpapp01.pdfbiologippselhewandantumbuhan-140206060013-phpapp01.pdf
biologippselhewandantumbuhan-140206060013-phpapp01.pdf
AndyPanarima
 
Ringkasan mikro
Ringkasan mikroRingkasan mikro
Ringkasan mikro
aminah assegaf
 

Similar to Struktur bakteri (20)

Mlkib030133
 Mlkib030133 Mlkib030133
Mlkib030133
 
3. Mikrobio_Eubakteria.pdf
3. Mikrobio_Eubakteria.pdf3. Mikrobio_Eubakteria.pdf
3. Mikrobio_Eubakteria.pdf
 
Modul Pengertian EUBACTERIA dan ARCHAEBACTERIA Full
Modul Pengertian EUBACTERIA dan ARCHAEBACTERIA FullModul Pengertian EUBACTERIA dan ARCHAEBACTERIA Full
Modul Pengertian EUBACTERIA dan ARCHAEBACTERIA Full
 
Bakteri dan strukturnya
Bakteri dan strukturnyaBakteri dan strukturnya
Bakteri dan strukturnya
 
Bakteri
BakteriBakteri
Bakteri
 
Struktur Bakteri (kelas X)
Struktur Bakteri (kelas X)Struktur Bakteri (kelas X)
Struktur Bakteri (kelas X)
 
Presentasi biologi struktur bakteri
Presentasi biologi struktur bakteriPresentasi biologi struktur bakteri
Presentasi biologi struktur bakteri
 
PPT BIOLOGI.pdf
PPT BIOLOGI.pdfPPT BIOLOGI.pdf
PPT BIOLOGI.pdf
 
Bakteri
BakteriBakteri
Bakteri
 
BAKTERI.ppt
BAKTERI.pptBAKTERI.ppt
BAKTERI.ppt
 
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.pptpengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
 
Struktur bakteria
Struktur bakteriaStruktur bakteria
Struktur bakteria
 
Sel prokariotik
Sel prokariotikSel prokariotik
Sel prokariotik
 
Kingdom monera icew presentation
Kingdom monera icew presentationKingdom monera icew presentation
Kingdom monera icew presentation
 
Biologi sel 01
Biologi sel 01Biologi sel 01
Biologi sel 01
 
Monera Materi kelas X
Monera Materi kelas XMonera Materi kelas X
Monera Materi kelas X
 
Sel prokariotik
Sel prokariotikSel prokariotik
Sel prokariotik
 
biologippselhewandantumbuhan-140206060013-phpapp01.pdf
biologippselhewandantumbuhan-140206060013-phpapp01.pdfbiologippselhewandantumbuhan-140206060013-phpapp01.pdf
biologippselhewandantumbuhan-140206060013-phpapp01.pdf
 
Ringkasan mikro
Ringkasan mikroRingkasan mikro
Ringkasan mikro
 
Bakteri
BakteriBakteri
Bakteri
 

Recently uploaded

RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 

Recently uploaded (20)

RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 

Struktur bakteri

  • 1. KELOMPOK 3 : Aldi Alfarizi Diaz Ananta Putra Maznah Zuhria Shafira Gina Andriana Wiwit Puspita Utami Kelas X MIA 3
  • 3.
  • 4. Struktur bakteri dibagi dua : 1. Struktur dasar/Internal dan 2. Struktur materi genetik(dimiliki oleh hampir semua jenis bakteri) tambahan/Eksternal (dimiliki oleh jenis bakteri tertentu) • Meliputi: dinding sel, • Meliputi: kapsul, membran plasma, flagela, pilus/fimbria, sitoplasma, ribosom, klorosom, Vakuola DNA, dan granula gas dan endospora. penyimpanan.
  • 5. Struktur Dasar 1. Dinding Sel • Tersusun dari peptidoglikan : yaitu gabungan protein dan polisakarida • Berfungsi mempertahankan bentuk sel, memberikan perlindungan fisik dan menjaga sel agar tidak pecah dalam lingkungan yang hipotonis.
  • 6.  Berdasarkan perbedaan ketebalan lapisan peptidoglikan dinding sel, bakteri dapat dibedakan atas : • 1. Bakteri Gram Positif : Bakteri yang hanya mempunyai membran plasma tunggal yang dikelilingi dinding sel tebal berupa peptidoglikan. contoh: Staphylococcus aureus Akan berwarna ungu, Jika diwarnai dengan pewarnaan gram • 2. Bakteri Gram Negatif : Bakteri yang memiliki sistem membran ganda (membran plasmanya diselimuti oleh membran luar permeabel) dan dinding sel dengan lapisan peptidoglikan yang tipis yang terletak di antara membran dalam dan membran luarnya , contoh : E. coli Akan berwarna merah muda/merah, Jika diwarnai dengan pewarnaan gram.
  • 8. 2. Membran Plasma : adalah membran yang menyelubungi sitoplasma tersusun atas lapisan fosfolipid dan protein. Membran plasma terletak di bagian dalam dinding sel.
  • 9. Fungsi Membran Plasma 1. Sebagai membran selektif, untuk memelihara tekanan osmosis sel dan keluar masuknya larutan makanan dalam pengangkutan nutrien dan sisa metabolisme 2. Berperan saat sintesis dinding sel 3. Tempat perlekatan dan pemisahan kromosom bakteri selama pembelahan sel 4. Tempat berlangsungnya sebagian proses bioenergi (fungsi ini identik dengan mitokondria pada sel eukariotik). Pada membran sel terdapat enzim untuk respirasi 5. Mengandung enzim untuk degradasi makanan 6. Tempat perlekatan pangkal flaglel
  • 11. 3. Mesosom • Organel sel yang merupakan penonjolan membran plasma ke arah dalam sitoplasma. • Fungsi : - Menghasilkan energi. - Membentuk dinding sel baru saat terjadi pembelahan sel. - Menerima DNA pada saat konjugasi.
  • 12. 4. Sitoplasma : adalah cairan sel bagian yang terlindungi oleh membran sel disusun oleh 80% air dan sisanya berupa bahan-bahan terlarut (enzim, karbohidrat, lemak, dan ion anorganik) yang diperlukan untuk kehidupan sel. • Merupakan tempat terjadinya proses metabolisme pada sel bakteri.
  • 14. 5. Ribosom : Merupakan organel-organel kecil yang tersebar di dalam sitoplasma dan berfungsi dalam sintesis protein • Tersusun dari senyawa protein dan RNA • Jumlahnya sangat banyak, hingga ribuan
  • 16. 6.A DNA (Kromosom dan non kromosom (plasmid)) DNA Kromosom - Merupakan materi genetik yang menentukan sebagaian besar sifat-sifat metabolisme bakteri. - Berbentuk rantai melingkar yang terkumpul sebagai serat kusut yang disebut region nukleoid. - Dapat bereplikasi saat menjelang pembelahan sel.
  • 17. 6.B DNA Non-Kromosom (plasmid) - DNA Non-Kromosom atau juga bisa disebut Plasmid merupakan materi genetik yang menentukan sifat-sifat tertentu. Seperti sifat patogen, sifat fertilitas, dan sifat kekebalan terhadap suatu antibiotik. - Berbentuk melingkar (sirkuler) dengan ukuran yang jauh lebih kecil dibangingkan DNA kromosom. - Berupa DNA di luar nukleoid yang dapat membentuk duplikatnya sendiri. - Pada umumnya bakteri memiliki plasmid berbentuk seperti cincin yang terdapat di dalam sitoplasma.
  • 19. 7. Granula Penyimpanan Granula sebagai penyimpan cadangan makanan atau senyawa-senyawa lain yang dihasilkanya.
  • 20. Granula Penyimpanan Gambar mikroskopis : granula pada sedimentasi urine
  • 21. Struktur Tambahan 1. Kapsul/Lapisan Lendir : adalah lapisan di luar dinding sel pada jenis bakteri tertentu, bila lapisannya tebal disebut kapsul dan bila lapisannya tipis disebut lapisan lendir. • Kapsul tersusun dari glikoprotein. • Lapisan lendir tersusun dari air dan polisakarida.
  • 22. FUNGSI KAPSUL/LAPISAN LENDIR 1. sebagai pelindung 2. menjaga sel agar tidak kekeringan 3. membantu pelekatan dengan sel bakteri lain atau pada substrat 4. melindungi bakteri dari pengaruh sistem kekebalan (pada bakteri patogen) Contoh : Klebsiella pneumonia
  • 23.
  • 24. 2. Flagela •Merupakan bulu cambuk yang tersusun dari senyawa protein dan terdapat pada dinding sel • Berfungsi sebagai alat gerak •Terdiri dari tubuh dasar, struktur seperti kait, dan sehelai filamen yang panjang • Bakteri dapat dikelompokkan menjadi beberapa jenis berdasarkan jumlah dan letak flagelanya, yaitu : - Monotorik (memiliki satu flagela) - Lofotorik (memiliki banyak flagela) - Amfitirik (memiliki flagela pada kedua ujung) - Peritrik (memiliki banyak flagela yang tersebar di seluruh permukaan dinding sel) - Atrik (tidak memiliki flagela)
  • 25.
  • 26. Macam-macam flagela Bakteri Vibrio Cholera merupakan bakteri monotorik (memiliki satu flagela) A. B. C. D. Monotorik Lofotorik Amfitirik Peritrik
  • 27.
  • 28. 3. Pilus / Fimbria • Pilus (jamak : pili) = tabung protein yang menonjol dari membran yang berukuran besar dan yang terdapat pada permukaan bakteri dengan jumlah hanya satu atau berpasangan. • Fimbria (jamak : fimbriae) = tabung protein yang menonjol dari membran yang berukuran kecil dan yang terdapat pada permukaan sel bakteri dengan jumlah yang banyak.
  • 29. • Fungsi : - Membantu bakteri menempel pada suatu medium tempat hidupnya - Melekatkan diri dengan sel bakteri lainnya, sehingga terjadi transfer DNA pada saat konjugasi (pilus untuk konjugasi disebut pilus seks) • Banyak terdapat pada bakteri Gram (-). Ukuran lebih kecil, pendek, dan lebih banyak dari flagela. Hanya dapat diamatin dengan mikroskop elektron •Contoh : Neisseria gonorrhoeae dan Escherichia coli.
  • 32. 4. Klorosom : Suatu struktur lipatan di bawah membran plasma yang berisi klorofil dan pigmen fotosintetik lainnya. -Berfungsi untuk fotosintesis. -Klorosom hanya terdapat pada bakteri fotosintetik(respon gerak makhluk hidup terhadap cahaya) Contoh : Chlorobium.
  • 34. 5. Vakuola Gas Sebagai penyimpan cadangan makanan. Vakuola gas hanya terdapat pada bakteri-bakteri fotosintetik yang hidup di air. Memungkinkan bakteri mengapung di permukaan air, sehingga mendapatkan sinar matahari untuk berfotosintesis. Contoh : Thiospirilum
  • 35. 6. Endospora • Merupakan spora/struktur yang berdinding tebal, pembentukannya terjadi di dalam sel bakteri. Endospora tahan terhadap panas dengan batas + 120° C. • Merupakan bentuk non aktif/istirahat (laten) pada beberapa bakteri saat kondisi lingkungan tidak menguntungkan. Bakteri akan membentuk dinding tebal yang tersusun atas protein.
  • 36. • Berfungsi untuk proteksi. Melindungi diri dari kekeringan, radiasi, dan cahaya • Jika lingkungan kembali normal maka endospora akan membentuk sel baru • Contoh : Clostridium botulinum
  • 38.