SlideShare a Scribd company logo
Tata Cara Pendaftaran Sertifikat Pemenuhan
Komitmen Produksi Pangan Olahan
Industri Rumah Tangga (SPP-IRT) Melalui OSS RBA
D i r e k t o r a t P e m b e r d a y a a n M a s y
a r a k a t d a n
P e l ak u U s a h a P a n ga n O l a h a n
DEPUTI BIDANG PENGAWASAN PANGAN OLAHAN-
BADAN POM RI
Agend
a
Pendahulu
an
Perizinan SPP-IRT Pada
OSS RBA
Standar Pemenuhan
Komitmen Produksi Pangan
Olahan Industri Rumah
Tangga (SPP-IRT)
1
2
3
4 Kesimpulan
1
Pendahulua
n
Pendaftaran
Untuk
Pangan
PANGAN SEGAR
KEMENTERIAN PERTANIAN
PANGAN
MENGANDUNG
HERBAL
BADAN POM Obat Tradisional
PANGAN SIAP SAJI
DINAS KESEHATAN
Sertifikat LaikHigiene
PANGAN
OLAHAN
TERKEMAS
• BPOM (MD/ML)
• PEMDA (BUPATI /WALIKOTA)PIRT
Nomenklatur Perizinan
Penyesuaian dengan terbitnya PP No 5 Tahun 2021 Tentang
Penyelenggaraan
Perizinan Berusaha Berbasis Risiko
Sertifikat Produksi
Pangan Industri Rumah
Tangga (SPP- IRT)
Sertifikasi Pemenuhan
Komitmen Produksi Pangan
Olahan Industri Rumah
Tangga (SPP-IRT)
Sebelum: Setelah:
Sektor Obat dan Makanan
Nama Standar Perizinan Standar Pemenuhan Komitmen Produksi Pangan Industri Rumah Tangga (SPP-
IRT)
Objek perizinan Produk Pangan olahan IRT
Penerbit Izin Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota
Pada Lampiran PP No 5 Tahun 2021, perizinan untuk IRTP terdapat pada Sektor Obat dan
Makanan:
5
UU No 18 Tahun
2012
tentang Pangan
Per BPOM No 22 Tahun 2018
tentang Pedoman Pemberian Sertifikat
Produksi Pangan IndustriRumah Tangga
Per BPOM No 10 Tahun 2021
tentang Standar Kegiatan Usaha dan Produk
Pada Penyelenggaraan Perizinan Berusaha
BerbasisRisikoSektorObat dan Makanan
|DASAR HUKUM PEMBERIAN SPP-IRT
PP 86 TAHUN
2019
tentang KeamananPangan
6
PP 5 Tahun 2021
tentang PenyelenggaraanPerizinan
Berusaha BerbasisRisiko
Menggantikan PP 24 Tahun 2018
tentang Pelayanan Perizinan BerusahaTerintegrasi secara
Elektronik
UU No 11 Tahun
2020
tentang CiptaKerja
3
2
4
KETENTUAN
TERKAIT INDUSTRI
DAN PRODUK IRT
“ Industri Rumah Tangga Pangan, yang selanjutnya
disingkat IRTP adalah perusahaan
pangan yang memiliki tempat usaha di tempat tinggal
dengan peralatan pengolahan pangan manual hingga
semi otomatis.
i s ta n a u m k m . p o m . g o
Peraturan Badan POM Nomor 22 Tahun 2018 tentang Pedoman
Pemberian Sertifikat Produksi Pangan Industri Rumah Tangga (SPP-IRT)
BEROPERASI BUKAN DI
RUMAH TINGGAL
BEROPERASI DI MALL,
KAWASAN INDUSTRI, DAN
SEJENISNYA
MENGGUNAKAN
PERALATAN OTOMATIS
SARANA YANG TIDAK
TERMASUK IRTP
i s t a n a u m k m . p o m . g o
. i d
PANGAN YANG DAPAT DIDAFTARKAN MENDAPATKAN SPP-IRT
Ketentuan:
 Sesuai dengan kelompok jenis
pangan dalam Peraturan
BPOM No 22 Tahun 2018
 Produk pangan olahan kering
 Masa simpan lebih dari 7 hari di
suhu ruang
 Pangan terkemas dan berlabel
 Merupakan pangan produksi
dalam negeri (bukan pangan
import)
 Tidak boleh mencantumkan
klaim
i s t a n a u m k m . p o m . go
Kode Jenis Pangan Contoh Jenis
Pangan
Kode Jenis
Pangan
Contoh Jenis Pangan
1 Hasil Olahan Daging Kering abon sapi, dendeng 7 Gula, Kembang
Gula, Coklat
Sirup meja, gula merah,
coklat batangan
2 Hasil Olahan Perikanan
Termasuk Moluska,
Krustase dan
Ekinodermata
keripik ikan, abon ikan 8 Kopi & Teh Kering kopi bubuk, serbuk teh
3 Hasil Olahan Unggasdan telur abon ayam,
rendang telur
kering
9 Bumbu dan Rempah Taucho, kecap, bumbu kering
4 Hasil Olahan, Buah, Sayur,
dan
Rumput Laut
keripik bayam,
keripik jamur, dodol
rumput laut
10 Minuman Serbuk dan
Botanikal
serbuk minuman jahe,
wedang
uwuh kering
5 Tepung & Hasil Olahannya snack makanan ringan 11 Hasil Olahan Biji-
bijian, Kacang-
kacangan, dan
Umbi
kacang bawang, kacang
panggang, kacang sangrai
6 Minyak minyakelapa, minyak
salad, minyak jagung
KODE JENIS PANGAN DAN CONTOH
PRODUK PIRT
PANGAN YANG TIDAK DIIZINKAN
MEMPEROLEH SPP-IRT
i s t a n a u m k m . p o m . g o
PANGAN OLAHAN
TERTENTU
Diperuntukkan bagi
konsumen kelompok
tertentu yangrentan
terhadap penyakit
PANGAN YANG
DIPROSES
DENGAN
PASTEURISASI
Penyimpanan yang
memerlukan lemari
pendingin
PANGAN YANG
DIPROSES
DENGAN
PEMBEKUAN
Penyimpanan yang
memerlukan lemari
pembeku
PANGAN STERIL
KOMERSIAL
Produk asalhewan
yang dikalengkan
Mis: Gudeg,jamur,
kikil, dll
PANGAN BERESIKO
TINGGI
HIGH-RISK
FOOD
NUGG
ET
BAKSO
SOS
IS
“Tidak diizinkan untuk diproduksi di IRTP kecuali dalam bentuk
siap saji/segera dikonsumsi (tidak disimpan dalam lemari
pembeku/pendingin)”
MINUMAN
CAIR
Tidak
digunakan
untuk pangan
yang di
strerilisasi
komersial
i s t a n a u m k m . p o m . g o
. i d
Tidak digunakan
untuk pangan yang
di strerilisasi
komersial atau
Pasteurisasi
KEMASAN PANGAN IRTP
1.Gelas 2.Plastik 3.Karton |
Kertas
4.Kalen
g
Tidak digunakan
untuk pangan
yang di
strerilisasi
komersial
HAL LAIN YANG PERLU DIPERHATIKAN
Termasuk
aluminium foil
kombinasi
plastik
5.Alumunium Foil 6.Lain-
lain
misalnya
daun
7.Kompos
it
KEMASAN PANGAN
IR
T
8.Gand
a
i s t a n a u m k m . p o m . g o
. i d
Tidak digunakan
untuk pangan
yang di
strerilisasi
komersial
Standar Pemenuhan Komitmen Produksi
Pangan Olahan Industri Rumah Tangga (SPP-
IRT)
2
Perizinan SPP-IRT
• Tingkat Risiko Perizinan : Menengah Rendah
• Ruang Lingkup Perizinan : NON KBLI / Perizinan Berusaha Untuk Menunjang Kegiatan Usaha (UMKU)
• Standar perizinan terdapat dalam Per BPOM No 10 Tahun 2021 tentang Standar Kegiatan Usaha dan Produk Pada
Penyelenggaraan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko Sektor Obat dan Makanan
• Standar lain:
– Pengaturan produk, penomoran P-IRT dan lain-lain terdapat dalam Per BPOM No 22 Tahun 2018 tentang Pedoman
Pemberian Sertifikat Produksi Pangan Industri Rumah Tangga
– Standar sarana sesuai PerBPOM Nomor HK.03.1.23.04.12.2206 tahun 2012 tentang Cara Produksi Pangan Yang
Baik Untuk Industri Rumah Tangga
– Pemeriksaan sarana sesuai ketentuan Peraturan BPOM Nomor: HK.03.1.23.04.12.2207 tahun 2012 tanggal 5 April
2012 tentang Tata Cara Pemeriksaan Sarana Produksi Pangan Industri Rumah Tangga
– Standar terkait label dan iklan pangan mengikuti peraturan yang berlaku
– Standar keamanan pangan produk mengikuti peraturan yang berrlaku
Standar Pemenuhan Komitmen Produksi Pangan Olahan Industri Rumah
Tangga
Peraturan Badan Pengawas Obat dan Makanan Nomor 10 Tahun 2021 tentang Standar Kegiatan Usaha dan Produk Pada Penyelenggaraan
Perizinan Berusaha Berbasis Risiko Sektor Obat dan Makanan
SPP-IRT diterbitkan oleh
Pemerintah Daerah
Standar dan persyaratan yang harus
dipenuhi
pelaku usaha untuk:
- Memperoleh Sertifikat Pemenuhan
Komitmen Produksi Pangan Olahan
Industri Rumah Tangga (SPP-IRT) baik
pendaftaran baru maupun pendaftaran
ulang:
a. Jenis Pangan olahan yang sesuai
dengan Peraturan Badan POM
tentang Pedoman Penerbitan SPP-
IRT
b. Pangan sejenis sesuai poin
a,
merupakan produksi
dalam
negeri
yang diproduksi sendiri
maupun
berdasarkan kontrak
(makloon).
- SPP-IRT sebagai bukti
penyampaian
komitmen pelaku usaha akan
menjamin
keamanan, mutu, gizi dan label
pangan
olahan yang diproduksi
untuk
diperdagangkan dalam kemasan eceran
di
wilayah Indonesia
1. Pemohon adalah sebagai
berikut:
a. Pelaku usaha perseorangan
b. Pelaku usaha non-
perseorangan
(badan usaha yang didirikan
oleh
Yayasan; Koperasi;
Persekutuan
komanditer; dan Persekutuan
firma).
c. Pelaku usaha harus mengurus
SPP-
IRT sesuai dengan lokasi usaha.
2. Data Pangan Olahan IRT
yang didaftarkan
3. Pernyataan mandiri (self declaration
of
comfirmity) terkait pemenuhan:
a. Mengikuti Penyuluhan
Keamanan
Pangan
b. Memenuhi persyaratan Cara
Produksi
Pangan yang Baik untuk
Industri rumah
Tangga (CPPB-IRT)
atau
higiene, sanitasi dan dokumentasi
c. Memenuhi ketentuan label dan
iklan pangan olahan.
1. Rancangan Label Pangan.
2. Mengacu pada peraturan Badan
POM mengenai keamanan, mutu,
manfaat, dan gizi Pangan Olahan IRT
Persyaratan Umum Persyaratan
Khusus
Mengacu pada peraturan Badan POM
mengenai keamanan, mutu, manfaat,
dan gizi Pangan Olahan Industri
Rumah Tangga.
Saran
a
Pengawasan dilakukan 3 (tiga) bulan
sejak SPP-IRT diterbitkan. Jika seluruh
aspek belum terpenuhi maka diberikan
tenggat untuk melakukan pemenuhan
dalam waktu 3 bulan sejak
dikeluarkannya hasil pengawasan dari
Pemda Kab/Kota (Cq. Dinas Kesehatan)
Pengawas
an
Simulasi Alur Penerbitan SPP-IRT (No. P-IRT)
Penyesuaian dengan terbitnya PP No 5 Tahun 2021 Tentang Penyelenggaraan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko
Peraturan Badan Pengawas Obat dan Makanan Nomor 10 Tahun 2021 tentang Standar Kegiatan Usaha dan Produk Pada Penyelenggaraan Perizinan
Berusaha Berbasis Risiko Sektor Obat dan Makanan
Menjadi
Pengawasan Dalam Perizinan SPP-IRT
No Komitmen IRTP
Dalam
Memperoleh SPP-
IRT
Bukti sudah memenuhi komitmen Tindaklanjut Dinas
Kesehatan jika Tidak
Terpenuhi dalam 3 Bulan
1 Mengikuti Penyuluhan Keamanan
Pangan
Sertifikat Penyuluhan Keamanan Pangan
(Didapat setelah mengikuti Penyuluhan
Keamanan Pangan (PKP) dengan nilai post
test minimal 60)
Melakukan Bimtek Penyuluhan
Keamanan Pangan oleh
tenaga Penyuluh Keamanan
Pangan (PKP) yang
kompeten*
2 Memenuhi persyaratan Cara
Produksi Pangan yang Baik
untuk Industri rumah Tangga
(CPPB-IRT) atau higiene,
sanitasi dan dokumentasi
Hasil pemeriksaan sarana memenuhi level I
atau II (Pemeriksaan sarana sesuai ketentuan
Peraturan BPOM Nomor:
HK.03.1.23.04.12.2207 tahun 2012
tanggal 5 April 2012 tentang Tata Cara
Pemeriksaan Sarana Produksi PIRT)
Pendampingan pemenuhan CAPA
3 Memenuhi ketentuan label dan
iklan pangan olahan.
Label dan iklan sesuai ketentuan Pendampingan pemenuhan
ketentuan
3 Bulan pertama 3 Bulan kedua
• Pengawasan terhadap pemenuhan komitmen oleh pelaku usaha dilakukan 3 (tiga) bulan sejak SPP-IRT diterbitkan
• Jika seluruh aspek belum terpenuhi maka diberikan tenggat untuk melakukan pemenuhan dalam waktu 3 bulan sejak
dikeluarkannya
hasil pengawasan dari Pemda Kab/Kota (Cq. Dinas Kesehatan) setempat
Komitmen IRTP Dalam Memperoleh SPP-IRT
istanaumkm.pom.go.id
Mengikuti Penyuluhan Keamanan Pangan (PKP)
dengan nilai
post test minimal 60
(a) Peraturan perundang-undangan di bidang pangan
(b) Keamanan dan Mutu pangan
(c) Teknologi Proses Pengolahan Pangan
(d) Prosedur Operasi Sanitasi yang Standar (SSOP)
(e) Cara Produksi Pangan Yang Baik untuk Industri Rumah Tangga
(f) Penggunaan Bahan Tambahan Pangan (BTP)
(g) Persyaratan Label dan Iklan Pangan
(a) Pencantuman label Halal
(b) Etika Bisnis dan Pengembangan Jejaring Bisnis IRTP
Materi Utama
Pendukung
Persyaratan Sarana IRTP
Sesuai Peraturan Kepala Badan POM
Nomor HK.03.1.23.04.12.2206 Tahun
2012 Tentang Cara Produksi Pangan
Yang Baik Untuk Industri Rumah
Tangga
Formulir Pemeriksaan
• Sesuai ketentuan Peraturan BPOM
Nomor: HK.03.1.23.04.12.2207
tahun 2012 tanggal 5 April 2012
tentang Tata Cara Pemeriksaan
Sarana Produksi Pangan Industri
Rumah Tangga
• Hasil pemeriksaan sarana harus
memenuhi Level I atau II
Pemeriksaan Sarana IRTP hasilnya Level I dan II
LA
BE
L
L
A
B
E
L
W
ajibadapadasetiap
panganterkemas
T
erletakpadabagian
panganyangm
u
d
a
h
dilihatdandibaca
T
idakm
u
d
a
hlepas,
lunturataurusak
Berisiketerangan
mengenaipangan
Harusbenardantidak
menyesatkan
Desainsesuaiyang
disetujuipadasaat
pendaftaran
KetentuanU
m
u
mLabel
PeraturanB
P
O
MNomor31T
ahun2018mengenaiLabelProdukPangan
Labelwajibditulis
dandicetakdalam
bahasaIndonesia
LABE
L
LA
B
E
L
= HarusditempatkanpadabagianLabelyangpalingmudahdilihatdandibaca
a) Namaproduk
b) Daftarbahanyangdigunakan/komposisi
c) Beratbersihatauisibersih
d) Namadanalamatpihakyangmemproduksi
e) Halalbagiyangdipersyaratkan
f) T
anggaldankodeproduksi
g) Keterangankedaluwarsa
h) NomorIzinEdar
i) Asalusulbahanpangantertentu
- Proseskhususseperti:jagungrekayasagenetik,b
a
w
a
n
gputihiradiasi
- Asalbahan:proteinkedelai,lemakbabi
KetentuanU
m
u
mProdukMinimal
DiletakkandiBagianUtamaLabel
PERATUR
AN BPOM
NOMOR
20
TAHUN
2021
TENTANG
PERUBAH
AN ATAS
PERATURA
N BPOM
NO 31
TAHUN
2018
TENTANG
LABEL
PANGAN
OLAHAN
 KarbohidratTotal
 Gula
 Garam
INFORMASI NILAI GIZI
Takaran saji 20 g
Sajian per Kemasan 2,5
JUMLAH PER SAJIAN
Energi total 80kkal
Energi dari lemak 10kkal
Energi dari lemakjenuh 0kkal
%AKG*
Lemak total 1g 1 %
Lemak trans 0g
Kolesterol 0mg 0 %
Lemak jenuh 0g 0 %
Protein 1g 2 %
Karbohidrat total 16g 5 %
Serat pangan 3g 9 %
Gula 0g
Garam (natrium) 270mg 18 %
Vitamin dan mineral
Vitamin A 15%
Vitamin B1 20%
Vitamin B2 8%
Vitamin B3 8%
Vitamin B5 20%
Vitamin B6 8%
Vitamin B12 8%
Kalsium 8%
Zat Besi 15%
Seng/Zinc 10%
*Persen AKG berdasarkan kebutuhan energi 2150
kkal. Kebutuhan energi anda mungkin lebih tinggi atau
lebih rendah.
Informasi Nilai Gizi (ING) adalah daftar
kandungan zat gizi dan non gizi pangan
olahan sebagaimana produk pangan
olahan dijual sesuai dengan format
yang dibakukan
Informasi yang wajibdicantumkan
 Takaran saji
 Jumlah sajian per kemasan
 Catatan kaki
Zat gizi yang wajibdicantumkan
 EnergiTotal
 Lemaktotal
 LemakJenuh
 Protein
PENCANTUMAN INFORMASI NILAI
GIZI
• PER BPOM NO 22
TAHUN 2019 Tentang
Informasi Nilai Gizi
Pada Label Pangan
Olahan
• PER BPOM NO 16
TAHUN 2020 Tentang
Pencantuman
Informasi Nilai Gizi
Untuk Pangan
Olahan Yang
Diproduksi Oleh
Usaha Mikro Dan
Usaha Kecil
→
informasi nilai gizi
42 Jenis pangan
Mengacu pada peraturan Badan
POM mengenai keamanan, mutu,
manfaat, dan gizi Pangan Olahan
IRT
Di
antaranya:
• Menggunakan BTP sesuai ketentuan
• Tidak menggunakan bahan berbahaya (Formalin,
Boraks,
Rhodamin B dan Methanil Yellow
Jika dalam pengawasan diketahui menggunakan bahan berbahaya pada
produk pangan, maka:
• SPP-IRT dicabut (sesuai dengan Peraturan BPOM No 22 Tahun 2018
Pasal 5)
• Berpotensi untuk ditindak sesuai dengan ketentuan yang berlaku
Pangan Olahan Mengandung Bahan
Berbahaya
Mendapatkan Sertifikat Penyuluhan Keamanan Pangan dari Dinas
Kesehatan Kabupaten/Kota
Mendapatkan Sertifikat Produksi Pangan Industri Rumah
Tangga dari Dinas DPMPTSP Kabupaten/Kota
P-IRT No. 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15
Tahapan Mendapatkan Nomor P-IRT
2
3
123 / 4567 / 20
No. Sertifikat PKP :
Mendapatkan Sertifikat Laik Sehat dari DPMPTSP
2
1
ALUR PENERBITAN SERTIFIKAT LAIK SEHAT
PEMOHON
Dinas PTSP
Rekomendasi
Pemeriksaan
Sarana
Dinas Kesehatan
SERTIFIKAT
LAIK SEHAT
Formulir
&
Lampiran
1
ALUR PENERBITAN SERTIFIKAT PENYULUHAN KEAMANAN PANGAN
PENYULUHAN
KEAMANAN PANGAN
Dinas Kesehatan
SERTIFIKAT PKP
2
I N V E N TA R I S I R I RT - P
Lulus dengan
nilai Post Test
minimal 64
ALUR PENERBITAN SPP-IRT
PEMOHON
Dinas PTSP
Rekomendasi
Pemeriksaan
Sarana
Dinas Kesehatan
SPP-IRT
Formulir &
Lampiran (SLS
& Sert PKP)
3
(a) Nama jenis pangan
(b) Nama dagang
(c) Jenis kemasan
(d) Berat bersih/isi bersih (mg/g/kg atau ml/l/kl)
(e) Komposisi (bahan baku dan bahan lain yang digunakan)
(f) Tahapan produksi
(g) Nama, alamat, kode pos dan Nomor telepon IRTP
(h) Nama pemilik
(i) Nama penanggungjawab
(j) Informasi tentang masa simpan (kedaluwarsa)
(k) Informasi tentang kode produksi
Dokumen lain :
(a) Surat keterangan atau izin usaha dari Camat/Lurah/Kades.
(b) Rancangan label pangan
(c2)2Sertifikat Penyuluhan Keamanan Pangan
Formulir Pendaftaran P-IRT
Perizinan SPP-IRT Pada OSS RBA
3
Dibangun untuk memfasilitasi konsultasi penerbitan
SPP- IRT yang dilaksanakan oleh Pemerintah Daerah
Kabupaten/ Kota dan masyarakat untuk bertanya
mengenai pengajuan SPP-IRT
Aplikasi
SPP-IRT
Pendaftara
n SPP-
IRT
Konsultasi
online (Live
Chatt)
Aplikasi SPP-IRT (sppirt.pom.go.id)
• Pendaftaran produk pangan harus melalui OSS
(https://oss.go.id) atau
• Buka http://sppirt.pom.go.id, Klik daftarkan produk
pangan, maka akan langsung terhubung dengan OSS
(https://oss.go.id)
Klik
untuk
chatt
Alur Penerbitan SPP-IRT pada OSS RBA
Alur pendaftaran SPPIRT setelah terbitnya PP 5 tahun 2021
sebagai berikut:
1. Pemohon sppirt login ke sistem OSS atau datang ke DPMPTSP
2. Input kelengkapan data di OSS (untuk mendapatkan NIB)
3. Membuat permohonan UMKU untuk SPP-IRT
4. Klik link pemenuhan komitmen di OSS sehingga akan diarahkan ke aplikasi sppirt.pom.go.id untuk
pengajuan
produk baru
5. Pemohon tidak perlu login di aplikasi sppirt.pom.go.id apabila data NIB nya sudah tersimpan di aplikasi
SPP-IRT. Pemohon dengan data NIB belum pernah terdaftar dalam aplikasi sppirt.pom.go.id wajib
melengkapi datanya di sppirt.pom.go.id
6. Pemohon menginput data produk, mengunggah rancangan label dan pernyataan komitmen
7. Permohonan sppirt secara otomatis akan divalidasi oleh sistem dan No P-IRT akan tergenerate
secara otomatis
dari data yang diinput oleh pelaku usaha.
Siapkan:
- Data
produk
- Foto surat
pernyataan
komitmen yang
sudah di
tandatangani
- Foto rancangan
label
Logic Penolakan
Jika:
• Memilih penyimpanan dingin
• Memilih penyimpanan beku
• Memilih minuman langsung minum pada kelompok jenis pangan minuman serbuk dan botanical, kopi dan teh kering,
• Memasukkan masa simpan kurang dari 7 hari
Jika memasukkan masa simpan kurang dari 7 hari namun memilih produk bakeri pada jenis pangan tepung dan hasil olahannya, masih bisa
mendapatkan SPP-IRT
• Jika keterangan label kurang pada bagian yang mandatori akan tertolak dengan keterangan informasi yang harus dicantumkan pada label tidak
lengkap, silahkan
NIB
terbit
Pengajuan
SPP-IRT
Input
data
produk
• Pilih Jenis
Produk Pangan
• Pilih Nama
Produk Pangan
• Pilih Jenis Kemasan
• Mengisikan
komposisi
• Proses Produksi
• Cara Penyimpanan
• Masa Simpan
• Ini adalah produk
yang ke…… untuk
pendapatkan SPP-
IRT
Input label
produk
Apakah label anda telah
mencantumkan informasi
berikut? Berupa check list
• Nama Produk
• Komposisi
• Berat bersih/ isi bersih
• Halal
• Nama dan alamat IRTP
• Tanggal dan kode produksi
• Keterangan kedaluarsa
• Asal usul bahan pangan
tertentu
• Informasi nilai gizi
• Keterangan lainnya (dan
mengisikan keterangan lain
yang dicantumkan pada
label)
Upload rancangan label
Sistem
akan
menganalis
is apakah
SPP- IRT
bisa
diterbitkan
Ye
s SPP-IRT
terbit
N
o
Tolak
(dengan
rekomenda
si
mengurus
ijin edar ke
Badan
POM)
Pengisian
data pelaku
usaha
• Nama
Pelaku
Usaha
• Nama Usaha
• Provinsi
• Kabupaten/ Kota
• Alamat lengkap
• NIB
• No. KTP
Alur Penerbitan Pada Aplikasi SPP-IRT
SPP-IRT hasil perizinan melalui OSS
RBA
Beberapa Link YouTube yang dapat menjadi
referensi untuk pendaftaran SPP-IRT
• UMKM Camp : Tatacara Pengajuan SPP-IRT
Melalui OSS RBA utk IRTP - YouTube
• Sosialisasi Perizinan Pangan Industri Rumah
Tangga (PIRT) – YouTube
• Penerbitan dan Pembagian Nomor Induk
Berusaha Bagi Pelaku Usaha Mikro dan Kecil
(UMK) Perseorangan – YouTube
Kesimpula
n
4
Kesimpula
n
1. Sertifikasi Pemenuhan Komitmen Produksi Pangan Olahan Industri Rumah Tangga
(SPP-IRT) merupakan nama baru untuk perizinan Sertifikat Produksi Pangan Industri
Rumah Tangga (SPP- IRT) yang sudah berlangsung sejak tahun 2003
2. Objek perizinan adalah produk pangan olahan IRT
3. Persyaratan SPP-IRT sama dengan perizinan yang lama, kecuali alur dan waktu
perizinannya saja menjadi lebih singkat (pelaku usaha memberikan pernyataan
komitmen) untuk mengakomodir kemudahan perizinan
4. Pemenuhan komitmen akan diawasi dalam jangka waktu 3 – 6 bulan oleh petugas
pengawas
5. Pengajuan SPP-IRT harus melalui OSS
Cek
KLI
K!
JADI KONSUMEN CERDAS
DENGAN
KEMASAN
Dalam kondisibaik
LABEL
Baca semua informasi pada
Label Produk
K
L
I IZIN EDAR
PeriksaIzinEdar produk,
dapat menggunakan
aplikasi CekBPOM
K KEDALUWARSA
Pastikan tidakmelebihi
masa kedaluwarsa
Soda PDF → PERMENKES
14 TAHUN 2021
STANDAR SLHS.pdf
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx
SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx

More Related Content

What's hot

TATA CARA MEMPEROLEH SPP-IRT BAGI UMKM PANGAN made 26-04-21.pptx
TATA CARA MEMPEROLEH SPP-IRT BAGI UMKM PANGAN made 26-04-21.pptxTATA CARA MEMPEROLEH SPP-IRT BAGI UMKM PANGAN made 26-04-21.pptx
TATA CARA MEMPEROLEH SPP-IRT BAGI UMKM PANGAN made 26-04-21.pptx
HijauLestari1
 
Kmk no. 715 ttg persyaratan hygiene sanitasi jasaboga
Kmk no. 715 ttg persyaratan hygiene sanitasi jasabogaKmk no. 715 ttg persyaratan hygiene sanitasi jasaboga
Kmk no. 715 ttg persyaratan hygiene sanitasi jasaboga
IKAMAGI (Ikatan Keluarga Mahasiswa Diploma Gizi Indonesia)
 
SSOP_Food_Sanitation (1).ppt
SSOP_Food_Sanitation (1).pptSSOP_Food_Sanitation (1).ppt
SSOP_Food_Sanitation (1).ppt
Tiara104284
 
Hygiene Sanitasi Makanan
Hygiene Sanitasi MakananHygiene Sanitasi Makanan
Hygiene Sanitasi Makanan
Gilang Rosul
 
Pengurusan pirt
Pengurusan pirtPengurusan pirt
Pengurusan pirt
sahrul salam
 
Kd 3.11 verifikasi penerapan haccp 2020 pertemuan 2
Kd 3.11 verifikasi penerapan haccp 2020 pertemuan 2Kd 3.11 verifikasi penerapan haccp 2020 pertemuan 2
Kd 3.11 verifikasi penerapan haccp 2020 pertemuan 2
Amirotul Khusna
 
DIET GIZI
DIET GIZIDIET GIZI
DIET GIZI
uning wikandari
 
Kontaminasi Makanan
Kontaminasi MakananKontaminasi Makanan
Kontaminasi Makanan
Fajar 'Ree'
 
HYGIENE SANITASI PANGAN.pptx
HYGIENE SANITASI PANGAN.pptxHYGIENE SANITASI PANGAN.pptx
HYGIENE SANITASI PANGAN.pptx
ssuser93c5b4
 
Prinsip Higiene Sanitasi Makanan.pptx
Prinsip Higiene Sanitasi Makanan.pptxPrinsip Higiene Sanitasi Makanan.pptx
Prinsip Higiene Sanitasi Makanan.pptx
WinduPratama4
 
PPT Sanitasi Makanan dan Minuman.pptx
PPT Sanitasi Makanan dan Minuman.pptxPPT Sanitasi Makanan dan Minuman.pptx
PPT Sanitasi Makanan dan Minuman.pptx
Yuneris1
 
5 Kunci Keamanan Pangan.ppt
5 Kunci Keamanan Pangan.ppt5 Kunci Keamanan Pangan.ppt
5 Kunci Keamanan Pangan.ppt
nanangveri
 
5 kunci keamanan pangan anak sekolah (PJAS)
5 kunci keamanan pangan anak sekolah (PJAS)5 kunci keamanan pangan anak sekolah (PJAS)
5 kunci keamanan pangan anak sekolah (PJAS)
Heru Fernandez
 
Kebijakan Pengawasan Keamanan Pangan - BPOM
Kebijakan Pengawasan Keamanan Pangan - BPOMKebijakan Pengawasan Keamanan Pangan - BPOM
Kebijakan Pengawasan Keamanan Pangan - BPOM
Stenly Mandagi
 
LABEL PANGAN.pptx
LABEL PANGAN.pptxLABEL PANGAN.pptx
LABEL PANGAN.pptx
Era Wibowo
 
NBM Neraca Bahan Makanan
NBM Neraca Bahan MakananNBM Neraca Bahan Makanan
NBM Neraca Bahan Makanan
rizka Kim
 
Prinsip-Prinsip GMP
Prinsip-Prinsip GMPPrinsip-Prinsip GMP
Prinsip-Prinsip GMP
Stenly Mandagi
 
Materi PerUU Keamanan Pangan.pptx
Materi PerUU Keamanan Pangan.pptxMateri PerUU Keamanan Pangan.pptx
Materi PerUU Keamanan Pangan.pptx
Yenny Tanjung
 

What's hot (20)

TATA CARA MEMPEROLEH SPP-IRT BAGI UMKM PANGAN made 26-04-21.pptx
TATA CARA MEMPEROLEH SPP-IRT BAGI UMKM PANGAN made 26-04-21.pptxTATA CARA MEMPEROLEH SPP-IRT BAGI UMKM PANGAN made 26-04-21.pptx
TATA CARA MEMPEROLEH SPP-IRT BAGI UMKM PANGAN made 26-04-21.pptx
 
Kmk no. 715 ttg persyaratan hygiene sanitasi jasaboga
Kmk no. 715 ttg persyaratan hygiene sanitasi jasabogaKmk no. 715 ttg persyaratan hygiene sanitasi jasaboga
Kmk no. 715 ttg persyaratan hygiene sanitasi jasaboga
 
SSOP_Food_Sanitation (1).ppt
SSOP_Food_Sanitation (1).pptSSOP_Food_Sanitation (1).ppt
SSOP_Food_Sanitation (1).ppt
 
Hygiene Sanitasi Makanan
Hygiene Sanitasi MakananHygiene Sanitasi Makanan
Hygiene Sanitasi Makanan
 
Pengurusan pirt
Pengurusan pirtPengurusan pirt
Pengurusan pirt
 
Presentasi bpom ri
Presentasi bpom riPresentasi bpom ri
Presentasi bpom ri
 
Kd 3.11 verifikasi penerapan haccp 2020 pertemuan 2
Kd 3.11 verifikasi penerapan haccp 2020 pertemuan 2Kd 3.11 verifikasi penerapan haccp 2020 pertemuan 2
Kd 3.11 verifikasi penerapan haccp 2020 pertemuan 2
 
DIET GIZI
DIET GIZIDIET GIZI
DIET GIZI
 
Kontaminasi Makanan
Kontaminasi MakananKontaminasi Makanan
Kontaminasi Makanan
 
HYGIENE SANITASI PANGAN.pptx
HYGIENE SANITASI PANGAN.pptxHYGIENE SANITASI PANGAN.pptx
HYGIENE SANITASI PANGAN.pptx
 
Prinsip Higiene Sanitasi Makanan.pptx
Prinsip Higiene Sanitasi Makanan.pptxPrinsip Higiene Sanitasi Makanan.pptx
Prinsip Higiene Sanitasi Makanan.pptx
 
PPT Sanitasi Makanan dan Minuman.pptx
PPT Sanitasi Makanan dan Minuman.pptxPPT Sanitasi Makanan dan Minuman.pptx
PPT Sanitasi Makanan dan Minuman.pptx
 
5 Kunci Keamanan Pangan.ppt
5 Kunci Keamanan Pangan.ppt5 Kunci Keamanan Pangan.ppt
5 Kunci Keamanan Pangan.ppt
 
5 kunci keamanan pangan anak sekolah (PJAS)
5 kunci keamanan pangan anak sekolah (PJAS)5 kunci keamanan pangan anak sekolah (PJAS)
5 kunci keamanan pangan anak sekolah (PJAS)
 
Kebijakan Pengawasan Keamanan Pangan - BPOM
Kebijakan Pengawasan Keamanan Pangan - BPOMKebijakan Pengawasan Keamanan Pangan - BPOM
Kebijakan Pengawasan Keamanan Pangan - BPOM
 
Haccp
HaccpHaccp
Haccp
 
LABEL PANGAN.pptx
LABEL PANGAN.pptxLABEL PANGAN.pptx
LABEL PANGAN.pptx
 
NBM Neraca Bahan Makanan
NBM Neraca Bahan MakananNBM Neraca Bahan Makanan
NBM Neraca Bahan Makanan
 
Prinsip-Prinsip GMP
Prinsip-Prinsip GMPPrinsip-Prinsip GMP
Prinsip-Prinsip GMP
 
Materi PerUU Keamanan Pangan.pptx
Materi PerUU Keamanan Pangan.pptxMateri PerUU Keamanan Pangan.pptx
Materi PerUU Keamanan Pangan.pptx
 

Similar to SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx

digitalisasi legalitas pirt dgn oss.pptx
digitalisasi legalitas pirt dgn oss.pptxdigitalisasi legalitas pirt dgn oss.pptx
digitalisasi legalitas pirt dgn oss.pptx
nanasatriyo
 
Jurus Jitu Urus Izin Edar Pangan Olahan BPOM Femina - YRW final.pptx
Jurus Jitu Urus Izin Edar Pangan Olahan BPOM Femina - YRW final.pptxJurus Jitu Urus Izin Edar Pangan Olahan BPOM Femina - YRW final.pptx
Jurus Jitu Urus Izin Edar Pangan Olahan BPOM Femina - YRW final.pptx
IvanSebastian28
 
Tata Cara Pendaftaran PIRT OSS-RBA.pptx
Tata Cara Pendaftaran PIRT OSS-RBA.pptxTata Cara Pendaftaran PIRT OSS-RBA.pptx
Tata Cara Pendaftaran PIRT OSS-RBA.pptx
UnitaUdaa
 
Standirasi Sertifikasi Pangan.pdf
Standirasi Sertifikasi Pangan.pdfStandirasi Sertifikasi Pangan.pdf
Standirasi Sertifikasi Pangan.pdf
Agus H. Canny
 
Kuliah-7-Sertifikasi-produk-olahan-pangan-PIRT-dan-Halal.ppt
Kuliah-7-Sertifikasi-produk-olahan-pangan-PIRT-dan-Halal.pptKuliah-7-Sertifikasi-produk-olahan-pangan-PIRT-dan-Halal.ppt
Kuliah-7-Sertifikasi-produk-olahan-pangan-PIRT-dan-Halal.ppt
namakuBENTO2
 
M7- Tata Cara Pendaftaran Izin Edar MD.pdf
M7- Tata Cara Pendaftaran Izin Edar MD.pdfM7- Tata Cara Pendaftaran Izin Edar MD.pdf
M7- Tata Cara Pendaftaran Izin Edar MD.pdf
TeguhSetiawan64
 
Pbpom no-22-tahun-2018-pedoman-pemberian-setifikat-pirt
Pbpom no-22-tahun-2018-pedoman-pemberian-setifikat-pirtPbpom no-22-tahun-2018-pedoman-pemberian-setifikat-pirt
Pbpom no-22-tahun-2018-pedoman-pemberian-setifikat-pirt
GUNADARMA UNIVERSITY
 
Presentasi solo, 25 februari 2014
Presentasi solo, 25 februari 2014Presentasi solo, 25 februari 2014
Presentasi solo, 25 februari 2014agus_ibnu_hasan
 
Penerapan Sanitasi Industri
Penerapan Sanitasi IndustriPenerapan Sanitasi Industri
Penerapan Sanitasi Industri
Syartiwidya Syariful
 
materisosialisasipirt-230102032115-c3f55a1e.pdf
materisosialisasipirt-230102032115-c3f55a1e.pdfmaterisosialisasipirt-230102032115-c3f55a1e.pdf
materisosialisasipirt-230102032115-c3f55a1e.pdf
LanangTanu2
 
Pengawasan Pre Market Obat Tradisional dan Suplemen Kesehatan
Pengawasan Pre Market Obat Tradisional dan Suplemen KesehatanPengawasan Pre Market Obat Tradisional dan Suplemen Kesehatan
Pengawasan Pre Market Obat Tradisional dan Suplemen Kesehatan
khoiril anwar
 
Materi Halal .pdf
Materi Halal .pdfMateri Halal .pdf
Materi Halal .pdf
SuryaSaputraSimarmat1
 
Tugas 8 (autosaved)
Tugas 8 (autosaved)Tugas 8 (autosaved)
Tugas 8 (autosaved)
Institut Pertanian Bogor
 
406445319-Materi-Keamanan-Pangan-ppt.ppt
406445319-Materi-Keamanan-Pangan-ppt.ppt406445319-Materi-Keamanan-Pangan-ppt.ppt
406445319-Materi-Keamanan-Pangan-ppt.ppt
AdniInginNaikHaji
 
03 - Simulasi Akun ereg RBA.pdf
03 - Simulasi Akun ereg RBA.pdf03 - Simulasi Akun ereg RBA.pdf
03 - Simulasi Akun ereg RBA.pdf
ardi245796
 
Pengawasan Keamanan Produk Hewan (Kesmavet) Syamsul Maarif (1).pptx
Pengawasan Keamanan Produk Hewan (Kesmavet) Syamsul Maarif (1).pptxPengawasan Keamanan Produk Hewan (Kesmavet) Syamsul Maarif (1).pptx
Pengawasan Keamanan Produk Hewan (Kesmavet) Syamsul Maarif (1).pptx
kemenaghajids83
 
Rev1 - Sosialisasi_17-18 Juni.pptx
Rev1 - Sosialisasi_17-18 Juni.pptxRev1 - Sosialisasi_17-18 Juni.pptx
Rev1 - Sosialisasi_17-18 Juni.pptx
ssuseraaa586
 
4 sistem-pengawasan-makanan-di-indonesia.ppt
4 sistem-pengawasan-makanan-di-indonesia.ppt4 sistem-pengawasan-makanan-di-indonesia.ppt
4 sistem-pengawasan-makanan-di-indonesia.ppt
adham50
 
Sistem-Registrasi-OT-SK_COACHING-091019.pptx
Sistem-Registrasi-OT-SK_COACHING-091019.pptxSistem-Registrasi-OT-SK_COACHING-091019.pptx
Sistem-Registrasi-OT-SK_COACHING-091019.pptx
FathirAmuraini
 

Similar to SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx (20)

digitalisasi legalitas pirt dgn oss.pptx
digitalisasi legalitas pirt dgn oss.pptxdigitalisasi legalitas pirt dgn oss.pptx
digitalisasi legalitas pirt dgn oss.pptx
 
Jurus Jitu Urus Izin Edar Pangan Olahan BPOM Femina - YRW final.pptx
Jurus Jitu Urus Izin Edar Pangan Olahan BPOM Femina - YRW final.pptxJurus Jitu Urus Izin Edar Pangan Olahan BPOM Femina - YRW final.pptx
Jurus Jitu Urus Izin Edar Pangan Olahan BPOM Femina - YRW final.pptx
 
Tata Cara Pendaftaran PIRT OSS-RBA.pptx
Tata Cara Pendaftaran PIRT OSS-RBA.pptxTata Cara Pendaftaran PIRT OSS-RBA.pptx
Tata Cara Pendaftaran PIRT OSS-RBA.pptx
 
Standirasi Sertifikasi Pangan.pdf
Standirasi Sertifikasi Pangan.pdfStandirasi Sertifikasi Pangan.pdf
Standirasi Sertifikasi Pangan.pdf
 
Kuliah-7-Sertifikasi-produk-olahan-pangan-PIRT-dan-Halal.ppt
Kuliah-7-Sertifikasi-produk-olahan-pangan-PIRT-dan-Halal.pptKuliah-7-Sertifikasi-produk-olahan-pangan-PIRT-dan-Halal.ppt
Kuliah-7-Sertifikasi-produk-olahan-pangan-PIRT-dan-Halal.ppt
 
M7- Tata Cara Pendaftaran Izin Edar MD.pdf
M7- Tata Cara Pendaftaran Izin Edar MD.pdfM7- Tata Cara Pendaftaran Izin Edar MD.pdf
M7- Tata Cara Pendaftaran Izin Edar MD.pdf
 
Pbpom no-22-tahun-2018-pedoman-pemberian-setifikat-pirt
Pbpom no-22-tahun-2018-pedoman-pemberian-setifikat-pirtPbpom no-22-tahun-2018-pedoman-pemberian-setifikat-pirt
Pbpom no-22-tahun-2018-pedoman-pemberian-setifikat-pirt
 
Presentasi solo, 25 februari 2014
Presentasi solo, 25 februari 2014Presentasi solo, 25 februari 2014
Presentasi solo, 25 februari 2014
 
Penerapan Sanitasi Industri
Penerapan Sanitasi IndustriPenerapan Sanitasi Industri
Penerapan Sanitasi Industri
 
materisosialisasipirt-230102032115-c3f55a1e.pdf
materisosialisasipirt-230102032115-c3f55a1e.pdfmaterisosialisasipirt-230102032115-c3f55a1e.pdf
materisosialisasipirt-230102032115-c3f55a1e.pdf
 
Pengawasan Pre Market Obat Tradisional dan Suplemen Kesehatan
Pengawasan Pre Market Obat Tradisional dan Suplemen KesehatanPengawasan Pre Market Obat Tradisional dan Suplemen Kesehatan
Pengawasan Pre Market Obat Tradisional dan Suplemen Kesehatan
 
P IRT (UKM) .ppt
P IRT  (UKM) .pptP IRT  (UKM) .ppt
P IRT (UKM) .ppt
 
Materi Halal .pdf
Materi Halal .pdfMateri Halal .pdf
Materi Halal .pdf
 
Tugas 8 (autosaved)
Tugas 8 (autosaved)Tugas 8 (autosaved)
Tugas 8 (autosaved)
 
406445319-Materi-Keamanan-Pangan-ppt.ppt
406445319-Materi-Keamanan-Pangan-ppt.ppt406445319-Materi-Keamanan-Pangan-ppt.ppt
406445319-Materi-Keamanan-Pangan-ppt.ppt
 
03 - Simulasi Akun ereg RBA.pdf
03 - Simulasi Akun ereg RBA.pdf03 - Simulasi Akun ereg RBA.pdf
03 - Simulasi Akun ereg RBA.pdf
 
Pengawasan Keamanan Produk Hewan (Kesmavet) Syamsul Maarif (1).pptx
Pengawasan Keamanan Produk Hewan (Kesmavet) Syamsul Maarif (1).pptxPengawasan Keamanan Produk Hewan (Kesmavet) Syamsul Maarif (1).pptx
Pengawasan Keamanan Produk Hewan (Kesmavet) Syamsul Maarif (1).pptx
 
Rev1 - Sosialisasi_17-18 Juni.pptx
Rev1 - Sosialisasi_17-18 Juni.pptxRev1 - Sosialisasi_17-18 Juni.pptx
Rev1 - Sosialisasi_17-18 Juni.pptx
 
4 sistem-pengawasan-makanan-di-indonesia.ppt
4 sistem-pengawasan-makanan-di-indonesia.ppt4 sistem-pengawasan-makanan-di-indonesia.ppt
4 sistem-pengawasan-makanan-di-indonesia.ppt
 
Sistem-Registrasi-OT-SK_COACHING-091019.pptx
Sistem-Registrasi-OT-SK_COACHING-091019.pptxSistem-Registrasi-OT-SK_COACHING-091019.pptx
Sistem-Registrasi-OT-SK_COACHING-091019.pptx
 

Recently uploaded

Kebijakan penyediaan pangan dan gizi di Indonesia
Kebijakan penyediaan pangan dan gizi di IndonesiaKebijakan penyediaan pangan dan gizi di Indonesia
Kebijakan penyediaan pangan dan gizi di Indonesia
Syartiwidya Syariful
 
Teknik biakan dan Pewarnaan mikroorganisme
Teknik biakan dan Pewarnaan mikroorganismeTeknik biakan dan Pewarnaan mikroorganisme
Teknik biakan dan Pewarnaan mikroorganisme
Syartiwidya Syariful
 
Angka Kecukupan Gizi dan cara perhitungannya
Angka Kecukupan Gizi dan cara perhitungannyaAngka Kecukupan Gizi dan cara perhitungannya
Angka Kecukupan Gizi dan cara perhitungannya
Syartiwidya Syariful
 
Materi Training Sertifikasi Halal dan Kriteria SJPH.pptx
Materi Training Sertifikasi Halal dan Kriteria SJPH.pptxMateri Training Sertifikasi Halal dan Kriteria SJPH.pptx
Materi Training Sertifikasi Halal dan Kriteria SJPH.pptx
qaqcsakara
 
Materi Kuliah Kristalisasi - Teknologi Pangan
Materi Kuliah Kristalisasi - Teknologi PanganMateri Kuliah Kristalisasi - Teknologi Pangan
Materi Kuliah Kristalisasi - Teknologi Pangan
AtikaYahdiyaniIkhsan
 
UNIKBET Link Slot Habanero Deposit Bisa Via Bank Kaltim
UNIKBET Link Slot Habanero Deposit Bisa Via Bank KaltimUNIKBET Link Slot Habanero Deposit Bisa Via Bank Kaltim
UNIKBET Link Slot Habanero Deposit Bisa Via Bank Kaltim
csooyoung073
 
Mikroorganisme pangan : bakteri dan manfaatnya di industri pangan
Mikroorganisme pangan : bakteri dan manfaatnya di industri panganMikroorganisme pangan : bakteri dan manfaatnya di industri pangan
Mikroorganisme pangan : bakteri dan manfaatnya di industri pangan
Syartiwidya Syariful
 
KRISTALISASI DAN PROSES PEMBENTUKAN KRISTAL
KRISTALISASI DAN PROSES PEMBENTUKAN KRISTALKRISTALISASI DAN PROSES PEMBENTUKAN KRISTAL
KRISTALISASI DAN PROSES PEMBENTUKAN KRISTAL
AtikaYahdiyaniIkhsan
 

Recently uploaded (8)

Kebijakan penyediaan pangan dan gizi di Indonesia
Kebijakan penyediaan pangan dan gizi di IndonesiaKebijakan penyediaan pangan dan gizi di Indonesia
Kebijakan penyediaan pangan dan gizi di Indonesia
 
Teknik biakan dan Pewarnaan mikroorganisme
Teknik biakan dan Pewarnaan mikroorganismeTeknik biakan dan Pewarnaan mikroorganisme
Teknik biakan dan Pewarnaan mikroorganisme
 
Angka Kecukupan Gizi dan cara perhitungannya
Angka Kecukupan Gizi dan cara perhitungannyaAngka Kecukupan Gizi dan cara perhitungannya
Angka Kecukupan Gizi dan cara perhitungannya
 
Materi Training Sertifikasi Halal dan Kriteria SJPH.pptx
Materi Training Sertifikasi Halal dan Kriteria SJPH.pptxMateri Training Sertifikasi Halal dan Kriteria SJPH.pptx
Materi Training Sertifikasi Halal dan Kriteria SJPH.pptx
 
Materi Kuliah Kristalisasi - Teknologi Pangan
Materi Kuliah Kristalisasi - Teknologi PanganMateri Kuliah Kristalisasi - Teknologi Pangan
Materi Kuliah Kristalisasi - Teknologi Pangan
 
UNIKBET Link Slot Habanero Deposit Bisa Via Bank Kaltim
UNIKBET Link Slot Habanero Deposit Bisa Via Bank KaltimUNIKBET Link Slot Habanero Deposit Bisa Via Bank Kaltim
UNIKBET Link Slot Habanero Deposit Bisa Via Bank Kaltim
 
Mikroorganisme pangan : bakteri dan manfaatnya di industri pangan
Mikroorganisme pangan : bakteri dan manfaatnya di industri panganMikroorganisme pangan : bakteri dan manfaatnya di industri pangan
Mikroorganisme pangan : bakteri dan manfaatnya di industri pangan
 
KRISTALISASI DAN PROSES PEMBENTUKAN KRISTAL
KRISTALISASI DAN PROSES PEMBENTUKAN KRISTALKRISTALISASI DAN PROSES PEMBENTUKAN KRISTAL
KRISTALISASI DAN PROSES PEMBENTUKAN KRISTAL
 

SOSIALISASI PERIZINAN PANGAN TAHUN 2022 (1) (1).pptx

  • 1. Tata Cara Pendaftaran Sertifikat Pemenuhan Komitmen Produksi Pangan Olahan Industri Rumah Tangga (SPP-IRT) Melalui OSS RBA D i r e k t o r a t P e m b e r d a y a a n M a s y a r a k a t d a n P e l ak u U s a h a P a n ga n O l a h a n DEPUTI BIDANG PENGAWASAN PANGAN OLAHAN- BADAN POM RI
  • 2. Agend a Pendahulu an Perizinan SPP-IRT Pada OSS RBA Standar Pemenuhan Komitmen Produksi Pangan Olahan Industri Rumah Tangga (SPP-IRT) 1 2 3 4 Kesimpulan
  • 4. Pendaftaran Untuk Pangan PANGAN SEGAR KEMENTERIAN PERTANIAN PANGAN MENGANDUNG HERBAL BADAN POM Obat Tradisional PANGAN SIAP SAJI DINAS KESEHATAN Sertifikat LaikHigiene PANGAN OLAHAN TERKEMAS • BPOM (MD/ML) • PEMDA (BUPATI /WALIKOTA)PIRT
  • 5. Nomenklatur Perizinan Penyesuaian dengan terbitnya PP No 5 Tahun 2021 Tentang Penyelenggaraan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko Sertifikat Produksi Pangan Industri Rumah Tangga (SPP- IRT) Sertifikasi Pemenuhan Komitmen Produksi Pangan Olahan Industri Rumah Tangga (SPP-IRT) Sebelum: Setelah: Sektor Obat dan Makanan Nama Standar Perizinan Standar Pemenuhan Komitmen Produksi Pangan Industri Rumah Tangga (SPP- IRT) Objek perizinan Produk Pangan olahan IRT Penerbit Izin Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota Pada Lampiran PP No 5 Tahun 2021, perizinan untuk IRTP terdapat pada Sektor Obat dan Makanan:
  • 6. 5 UU No 18 Tahun 2012 tentang Pangan Per BPOM No 22 Tahun 2018 tentang Pedoman Pemberian Sertifikat Produksi Pangan IndustriRumah Tangga Per BPOM No 10 Tahun 2021 tentang Standar Kegiatan Usaha dan Produk Pada Penyelenggaraan Perizinan Berusaha BerbasisRisikoSektorObat dan Makanan |DASAR HUKUM PEMBERIAN SPP-IRT PP 86 TAHUN 2019 tentang KeamananPangan 6 PP 5 Tahun 2021 tentang PenyelenggaraanPerizinan Berusaha BerbasisRisiko Menggantikan PP 24 Tahun 2018 tentang Pelayanan Perizinan BerusahaTerintegrasi secara Elektronik UU No 11 Tahun 2020 tentang CiptaKerja 3 2 4
  • 8. “ Industri Rumah Tangga Pangan, yang selanjutnya disingkat IRTP adalah perusahaan pangan yang memiliki tempat usaha di tempat tinggal dengan peralatan pengolahan pangan manual hingga semi otomatis. i s ta n a u m k m . p o m . g o Peraturan Badan POM Nomor 22 Tahun 2018 tentang Pedoman Pemberian Sertifikat Produksi Pangan Industri Rumah Tangga (SPP-IRT)
  • 9. BEROPERASI BUKAN DI RUMAH TINGGAL BEROPERASI DI MALL, KAWASAN INDUSTRI, DAN SEJENISNYA MENGGUNAKAN PERALATAN OTOMATIS SARANA YANG TIDAK TERMASUK IRTP i s t a n a u m k m . p o m . g o . i d
  • 10. PANGAN YANG DAPAT DIDAFTARKAN MENDAPATKAN SPP-IRT Ketentuan:  Sesuai dengan kelompok jenis pangan dalam Peraturan BPOM No 22 Tahun 2018  Produk pangan olahan kering  Masa simpan lebih dari 7 hari di suhu ruang  Pangan terkemas dan berlabel  Merupakan pangan produksi dalam negeri (bukan pangan import)  Tidak boleh mencantumkan klaim i s t a n a u m k m . p o m . go
  • 11. Kode Jenis Pangan Contoh Jenis Pangan Kode Jenis Pangan Contoh Jenis Pangan 1 Hasil Olahan Daging Kering abon sapi, dendeng 7 Gula, Kembang Gula, Coklat Sirup meja, gula merah, coklat batangan 2 Hasil Olahan Perikanan Termasuk Moluska, Krustase dan Ekinodermata keripik ikan, abon ikan 8 Kopi & Teh Kering kopi bubuk, serbuk teh 3 Hasil Olahan Unggasdan telur abon ayam, rendang telur kering 9 Bumbu dan Rempah Taucho, kecap, bumbu kering 4 Hasil Olahan, Buah, Sayur, dan Rumput Laut keripik bayam, keripik jamur, dodol rumput laut 10 Minuman Serbuk dan Botanikal serbuk minuman jahe, wedang uwuh kering 5 Tepung & Hasil Olahannya snack makanan ringan 11 Hasil Olahan Biji- bijian, Kacang- kacangan, dan Umbi kacang bawang, kacang panggang, kacang sangrai 6 Minyak minyakelapa, minyak salad, minyak jagung KODE JENIS PANGAN DAN CONTOH PRODUK PIRT
  • 12. PANGAN YANG TIDAK DIIZINKAN MEMPEROLEH SPP-IRT i s t a n a u m k m . p o m . g o PANGAN OLAHAN TERTENTU Diperuntukkan bagi konsumen kelompok tertentu yangrentan terhadap penyakit PANGAN YANG DIPROSES DENGAN PASTEURISASI Penyimpanan yang memerlukan lemari pendingin PANGAN YANG DIPROSES DENGAN PEMBEKUAN Penyimpanan yang memerlukan lemari pembeku PANGAN STERIL KOMERSIAL Produk asalhewan yang dikalengkan Mis: Gudeg,jamur, kikil, dll
  • 13. PANGAN BERESIKO TINGGI HIGH-RISK FOOD NUGG ET BAKSO SOS IS “Tidak diizinkan untuk diproduksi di IRTP kecuali dalam bentuk siap saji/segera dikonsumsi (tidak disimpan dalam lemari pembeku/pendingin)” MINUMAN CAIR
  • 14. Tidak digunakan untuk pangan yang di strerilisasi komersial i s t a n a u m k m . p o m . g o . i d Tidak digunakan untuk pangan yang di strerilisasi komersial atau Pasteurisasi KEMASAN PANGAN IRTP 1.Gelas 2.Plastik 3.Karton | Kertas 4.Kalen g Tidak digunakan untuk pangan yang di strerilisasi komersial HAL LAIN YANG PERLU DIPERHATIKAN
  • 15. Termasuk aluminium foil kombinasi plastik 5.Alumunium Foil 6.Lain- lain misalnya daun 7.Kompos it KEMASAN PANGAN IR T 8.Gand a i s t a n a u m k m . p o m . g o . i d Tidak digunakan untuk pangan yang di strerilisasi komersial
  • 16. Standar Pemenuhan Komitmen Produksi Pangan Olahan Industri Rumah Tangga (SPP- IRT) 2
  • 17. Perizinan SPP-IRT • Tingkat Risiko Perizinan : Menengah Rendah • Ruang Lingkup Perizinan : NON KBLI / Perizinan Berusaha Untuk Menunjang Kegiatan Usaha (UMKU) • Standar perizinan terdapat dalam Per BPOM No 10 Tahun 2021 tentang Standar Kegiatan Usaha dan Produk Pada Penyelenggaraan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko Sektor Obat dan Makanan • Standar lain: – Pengaturan produk, penomoran P-IRT dan lain-lain terdapat dalam Per BPOM No 22 Tahun 2018 tentang Pedoman Pemberian Sertifikat Produksi Pangan Industri Rumah Tangga – Standar sarana sesuai PerBPOM Nomor HK.03.1.23.04.12.2206 tahun 2012 tentang Cara Produksi Pangan Yang Baik Untuk Industri Rumah Tangga – Pemeriksaan sarana sesuai ketentuan Peraturan BPOM Nomor: HK.03.1.23.04.12.2207 tahun 2012 tanggal 5 April 2012 tentang Tata Cara Pemeriksaan Sarana Produksi Pangan Industri Rumah Tangga – Standar terkait label dan iklan pangan mengikuti peraturan yang berlaku – Standar keamanan pangan produk mengikuti peraturan yang berrlaku
  • 18. Standar Pemenuhan Komitmen Produksi Pangan Olahan Industri Rumah Tangga Peraturan Badan Pengawas Obat dan Makanan Nomor 10 Tahun 2021 tentang Standar Kegiatan Usaha dan Produk Pada Penyelenggaraan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko Sektor Obat dan Makanan SPP-IRT diterbitkan oleh Pemerintah Daerah Standar dan persyaratan yang harus dipenuhi pelaku usaha untuk: - Memperoleh Sertifikat Pemenuhan Komitmen Produksi Pangan Olahan Industri Rumah Tangga (SPP-IRT) baik pendaftaran baru maupun pendaftaran ulang: a. Jenis Pangan olahan yang sesuai dengan Peraturan Badan POM tentang Pedoman Penerbitan SPP- IRT b. Pangan sejenis sesuai poin a, merupakan produksi dalam negeri yang diproduksi sendiri maupun berdasarkan kontrak (makloon). - SPP-IRT sebagai bukti penyampaian komitmen pelaku usaha akan menjamin keamanan, mutu, gizi dan label pangan olahan yang diproduksi untuk diperdagangkan dalam kemasan eceran di wilayah Indonesia 1. Pemohon adalah sebagai berikut: a. Pelaku usaha perseorangan b. Pelaku usaha non- perseorangan (badan usaha yang didirikan oleh Yayasan; Koperasi; Persekutuan komanditer; dan Persekutuan firma). c. Pelaku usaha harus mengurus SPP- IRT sesuai dengan lokasi usaha. 2. Data Pangan Olahan IRT yang didaftarkan 3. Pernyataan mandiri (self declaration of comfirmity) terkait pemenuhan: a. Mengikuti Penyuluhan Keamanan Pangan b. Memenuhi persyaratan Cara Produksi Pangan yang Baik untuk Industri rumah Tangga (CPPB-IRT) atau higiene, sanitasi dan dokumentasi c. Memenuhi ketentuan label dan iklan pangan olahan. 1. Rancangan Label Pangan. 2. Mengacu pada peraturan Badan POM mengenai keamanan, mutu, manfaat, dan gizi Pangan Olahan IRT Persyaratan Umum Persyaratan Khusus Mengacu pada peraturan Badan POM mengenai keamanan, mutu, manfaat, dan gizi Pangan Olahan Industri Rumah Tangga. Saran a Pengawasan dilakukan 3 (tiga) bulan sejak SPP-IRT diterbitkan. Jika seluruh aspek belum terpenuhi maka diberikan tenggat untuk melakukan pemenuhan dalam waktu 3 bulan sejak dikeluarkannya hasil pengawasan dari Pemda Kab/Kota (Cq. Dinas Kesehatan) Pengawas an
  • 19. Simulasi Alur Penerbitan SPP-IRT (No. P-IRT) Penyesuaian dengan terbitnya PP No 5 Tahun 2021 Tentang Penyelenggaraan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko Peraturan Badan Pengawas Obat dan Makanan Nomor 10 Tahun 2021 tentang Standar Kegiatan Usaha dan Produk Pada Penyelenggaraan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko Sektor Obat dan Makanan Menjadi
  • 20. Pengawasan Dalam Perizinan SPP-IRT No Komitmen IRTP Dalam Memperoleh SPP- IRT Bukti sudah memenuhi komitmen Tindaklanjut Dinas Kesehatan jika Tidak Terpenuhi dalam 3 Bulan 1 Mengikuti Penyuluhan Keamanan Pangan Sertifikat Penyuluhan Keamanan Pangan (Didapat setelah mengikuti Penyuluhan Keamanan Pangan (PKP) dengan nilai post test minimal 60) Melakukan Bimtek Penyuluhan Keamanan Pangan oleh tenaga Penyuluh Keamanan Pangan (PKP) yang kompeten* 2 Memenuhi persyaratan Cara Produksi Pangan yang Baik untuk Industri rumah Tangga (CPPB-IRT) atau higiene, sanitasi dan dokumentasi Hasil pemeriksaan sarana memenuhi level I atau II (Pemeriksaan sarana sesuai ketentuan Peraturan BPOM Nomor: HK.03.1.23.04.12.2207 tahun 2012 tanggal 5 April 2012 tentang Tata Cara Pemeriksaan Sarana Produksi PIRT) Pendampingan pemenuhan CAPA 3 Memenuhi ketentuan label dan iklan pangan olahan. Label dan iklan sesuai ketentuan Pendampingan pemenuhan ketentuan 3 Bulan pertama 3 Bulan kedua • Pengawasan terhadap pemenuhan komitmen oleh pelaku usaha dilakukan 3 (tiga) bulan sejak SPP-IRT diterbitkan • Jika seluruh aspek belum terpenuhi maka diberikan tenggat untuk melakukan pemenuhan dalam waktu 3 bulan sejak dikeluarkannya hasil pengawasan dari Pemda Kab/Kota (Cq. Dinas Kesehatan) setempat
  • 21. Komitmen IRTP Dalam Memperoleh SPP-IRT istanaumkm.pom.go.id Mengikuti Penyuluhan Keamanan Pangan (PKP) dengan nilai post test minimal 60 (a) Peraturan perundang-undangan di bidang pangan (b) Keamanan dan Mutu pangan (c) Teknologi Proses Pengolahan Pangan (d) Prosedur Operasi Sanitasi yang Standar (SSOP) (e) Cara Produksi Pangan Yang Baik untuk Industri Rumah Tangga (f) Penggunaan Bahan Tambahan Pangan (BTP) (g) Persyaratan Label dan Iklan Pangan (a) Pencantuman label Halal (b) Etika Bisnis dan Pengembangan Jejaring Bisnis IRTP Materi Utama Pendukung
  • 22. Persyaratan Sarana IRTP Sesuai Peraturan Kepala Badan POM Nomor HK.03.1.23.04.12.2206 Tahun 2012 Tentang Cara Produksi Pangan Yang Baik Untuk Industri Rumah Tangga Formulir Pemeriksaan • Sesuai ketentuan Peraturan BPOM Nomor: HK.03.1.23.04.12.2207 tahun 2012 tanggal 5 April 2012 tentang Tata Cara Pemeriksaan Sarana Produksi Pangan Industri Rumah Tangga • Hasil pemeriksaan sarana harus memenuhi Level I atau II Pemeriksaan Sarana IRTP hasilnya Level I dan II
  • 24. LABE L LA B E L = HarusditempatkanpadabagianLabelyangpalingmudahdilihatdandibaca a) Namaproduk b) Daftarbahanyangdigunakan/komposisi c) Beratbersihatauisibersih d) Namadanalamatpihakyangmemproduksi e) Halalbagiyangdipersyaratkan f) T anggaldankodeproduksi g) Keterangankedaluwarsa h) NomorIzinEdar i) Asalusulbahanpangantertentu - Proseskhususseperti:jagungrekayasagenetik,b a w a n gputihiradiasi - Asalbahan:proteinkedelai,lemakbabi KetentuanU m u mProdukMinimal
  • 26.  KarbohidratTotal  Gula  Garam INFORMASI NILAI GIZI Takaran saji 20 g Sajian per Kemasan 2,5 JUMLAH PER SAJIAN Energi total 80kkal Energi dari lemak 10kkal Energi dari lemakjenuh 0kkal %AKG* Lemak total 1g 1 % Lemak trans 0g Kolesterol 0mg 0 % Lemak jenuh 0g 0 % Protein 1g 2 % Karbohidrat total 16g 5 % Serat pangan 3g 9 % Gula 0g Garam (natrium) 270mg 18 % Vitamin dan mineral Vitamin A 15% Vitamin B1 20% Vitamin B2 8% Vitamin B3 8% Vitamin B5 20% Vitamin B6 8% Vitamin B12 8% Kalsium 8% Zat Besi 15% Seng/Zinc 10% *Persen AKG berdasarkan kebutuhan energi 2150 kkal. Kebutuhan energi anda mungkin lebih tinggi atau lebih rendah. Informasi Nilai Gizi (ING) adalah daftar kandungan zat gizi dan non gizi pangan olahan sebagaimana produk pangan olahan dijual sesuai dengan format yang dibakukan Informasi yang wajibdicantumkan  Takaran saji  Jumlah sajian per kemasan  Catatan kaki Zat gizi yang wajibdicantumkan  EnergiTotal  Lemaktotal  LemakJenuh  Protein PENCANTUMAN INFORMASI NILAI GIZI • PER BPOM NO 22 TAHUN 2019 Tentang Informasi Nilai Gizi Pada Label Pangan Olahan • PER BPOM NO 16 TAHUN 2020 Tentang Pencantuman Informasi Nilai Gizi Untuk Pangan Olahan Yang Diproduksi Oleh Usaha Mikro Dan Usaha Kecil → informasi nilai gizi 42 Jenis pangan
  • 27. Mengacu pada peraturan Badan POM mengenai keamanan, mutu, manfaat, dan gizi Pangan Olahan IRT Di antaranya: • Menggunakan BTP sesuai ketentuan • Tidak menggunakan bahan berbahaya (Formalin, Boraks, Rhodamin B dan Methanil Yellow Jika dalam pengawasan diketahui menggunakan bahan berbahaya pada produk pangan, maka: • SPP-IRT dicabut (sesuai dengan Peraturan BPOM No 22 Tahun 2018 Pasal 5) • Berpotensi untuk ditindak sesuai dengan ketentuan yang berlaku Pangan Olahan Mengandung Bahan Berbahaya
  • 28. Mendapatkan Sertifikat Penyuluhan Keamanan Pangan dari Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota Mendapatkan Sertifikat Produksi Pangan Industri Rumah Tangga dari Dinas DPMPTSP Kabupaten/Kota P-IRT No. 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 Tahapan Mendapatkan Nomor P-IRT 2 3 123 / 4567 / 20 No. Sertifikat PKP : Mendapatkan Sertifikat Laik Sehat dari DPMPTSP 2 1
  • 29. ALUR PENERBITAN SERTIFIKAT LAIK SEHAT PEMOHON Dinas PTSP Rekomendasi Pemeriksaan Sarana Dinas Kesehatan SERTIFIKAT LAIK SEHAT Formulir & Lampiran 1
  • 30. ALUR PENERBITAN SERTIFIKAT PENYULUHAN KEAMANAN PANGAN PENYULUHAN KEAMANAN PANGAN Dinas Kesehatan SERTIFIKAT PKP 2 I N V E N TA R I S I R I RT - P Lulus dengan nilai Post Test minimal 64
  • 31. ALUR PENERBITAN SPP-IRT PEMOHON Dinas PTSP Rekomendasi Pemeriksaan Sarana Dinas Kesehatan SPP-IRT Formulir & Lampiran (SLS & Sert PKP) 3
  • 32. (a) Nama jenis pangan (b) Nama dagang (c) Jenis kemasan (d) Berat bersih/isi bersih (mg/g/kg atau ml/l/kl) (e) Komposisi (bahan baku dan bahan lain yang digunakan) (f) Tahapan produksi (g) Nama, alamat, kode pos dan Nomor telepon IRTP (h) Nama pemilik (i) Nama penanggungjawab (j) Informasi tentang masa simpan (kedaluwarsa) (k) Informasi tentang kode produksi Dokumen lain : (a) Surat keterangan atau izin usaha dari Camat/Lurah/Kades. (b) Rancangan label pangan (c2)2Sertifikat Penyuluhan Keamanan Pangan Formulir Pendaftaran P-IRT
  • 34. Dibangun untuk memfasilitasi konsultasi penerbitan SPP- IRT yang dilaksanakan oleh Pemerintah Daerah Kabupaten/ Kota dan masyarakat untuk bertanya mengenai pengajuan SPP-IRT Aplikasi SPP-IRT Pendaftara n SPP- IRT Konsultasi online (Live Chatt) Aplikasi SPP-IRT (sppirt.pom.go.id) • Pendaftaran produk pangan harus melalui OSS (https://oss.go.id) atau • Buka http://sppirt.pom.go.id, Klik daftarkan produk pangan, maka akan langsung terhubung dengan OSS (https://oss.go.id) Klik untuk chatt
  • 35. Alur Penerbitan SPP-IRT pada OSS RBA Alur pendaftaran SPPIRT setelah terbitnya PP 5 tahun 2021 sebagai berikut: 1. Pemohon sppirt login ke sistem OSS atau datang ke DPMPTSP 2. Input kelengkapan data di OSS (untuk mendapatkan NIB) 3. Membuat permohonan UMKU untuk SPP-IRT 4. Klik link pemenuhan komitmen di OSS sehingga akan diarahkan ke aplikasi sppirt.pom.go.id untuk pengajuan produk baru 5. Pemohon tidak perlu login di aplikasi sppirt.pom.go.id apabila data NIB nya sudah tersimpan di aplikasi SPP-IRT. Pemohon dengan data NIB belum pernah terdaftar dalam aplikasi sppirt.pom.go.id wajib melengkapi datanya di sppirt.pom.go.id 6. Pemohon menginput data produk, mengunggah rancangan label dan pernyataan komitmen 7. Permohonan sppirt secara otomatis akan divalidasi oleh sistem dan No P-IRT akan tergenerate secara otomatis dari data yang diinput oleh pelaku usaha. Siapkan: - Data produk - Foto surat pernyataan komitmen yang sudah di tandatangani - Foto rancangan label
  • 36. Logic Penolakan Jika: • Memilih penyimpanan dingin • Memilih penyimpanan beku • Memilih minuman langsung minum pada kelompok jenis pangan minuman serbuk dan botanical, kopi dan teh kering, • Memasukkan masa simpan kurang dari 7 hari Jika memasukkan masa simpan kurang dari 7 hari namun memilih produk bakeri pada jenis pangan tepung dan hasil olahannya, masih bisa mendapatkan SPP-IRT • Jika keterangan label kurang pada bagian yang mandatori akan tertolak dengan keterangan informasi yang harus dicantumkan pada label tidak lengkap, silahkan NIB terbit Pengajuan SPP-IRT Input data produk • Pilih Jenis Produk Pangan • Pilih Nama Produk Pangan • Pilih Jenis Kemasan • Mengisikan komposisi • Proses Produksi • Cara Penyimpanan • Masa Simpan • Ini adalah produk yang ke…… untuk pendapatkan SPP- IRT Input label produk Apakah label anda telah mencantumkan informasi berikut? Berupa check list • Nama Produk • Komposisi • Berat bersih/ isi bersih • Halal • Nama dan alamat IRTP • Tanggal dan kode produksi • Keterangan kedaluarsa • Asal usul bahan pangan tertentu • Informasi nilai gizi • Keterangan lainnya (dan mengisikan keterangan lain yang dicantumkan pada label) Upload rancangan label Sistem akan menganalis is apakah SPP- IRT bisa diterbitkan Ye s SPP-IRT terbit N o Tolak (dengan rekomenda si mengurus ijin edar ke Badan POM) Pengisian data pelaku usaha • Nama Pelaku Usaha • Nama Usaha • Provinsi • Kabupaten/ Kota • Alamat lengkap • NIB • No. KTP Alur Penerbitan Pada Aplikasi SPP-IRT
  • 37. SPP-IRT hasil perizinan melalui OSS RBA
  • 38. Beberapa Link YouTube yang dapat menjadi referensi untuk pendaftaran SPP-IRT • UMKM Camp : Tatacara Pengajuan SPP-IRT Melalui OSS RBA utk IRTP - YouTube • Sosialisasi Perizinan Pangan Industri Rumah Tangga (PIRT) – YouTube • Penerbitan dan Pembagian Nomor Induk Berusaha Bagi Pelaku Usaha Mikro dan Kecil (UMK) Perseorangan – YouTube
  • 40. Kesimpula n 1. Sertifikasi Pemenuhan Komitmen Produksi Pangan Olahan Industri Rumah Tangga (SPP-IRT) merupakan nama baru untuk perizinan Sertifikat Produksi Pangan Industri Rumah Tangga (SPP- IRT) yang sudah berlangsung sejak tahun 2003 2. Objek perizinan adalah produk pangan olahan IRT 3. Persyaratan SPP-IRT sama dengan perizinan yang lama, kecuali alur dan waktu perizinannya saja menjadi lebih singkat (pelaku usaha memberikan pernyataan komitmen) untuk mengakomodir kemudahan perizinan 4. Pemenuhan komitmen akan diawasi dalam jangka waktu 3 – 6 bulan oleh petugas pengawas 5. Pengajuan SPP-IRT harus melalui OSS
  • 41. Cek KLI K! JADI KONSUMEN CERDAS DENGAN KEMASAN Dalam kondisibaik LABEL Baca semua informasi pada Label Produk K L I IZIN EDAR PeriksaIzinEdar produk, dapat menggunakan aplikasi CekBPOM K KEDALUWARSA Pastikan tidakmelebihi masa kedaluwarsa
  • 42. Soda PDF → PERMENKES 14 TAHUN 2021 STANDAR SLHS.pdf