SlideShare a Scribd company logo
FREKUENSI MODULASI
&
PHASE MODULASI
Disusun:
Aprilia Fatma Ningsih (1410501019)
Teknik Elektro
Universitas Tidar
Pembimbing :
R. Suryoto Edy Raharjo ,S.T,M.Eng
OUTLINE
 Frekuensi Modulasi (FM)
 Phase Modulasi (PM)
 Perbandingan FM & PM
FREKUENSI MODULASI (FM)
Frekuensi Modulasi atau frequency modulation (FM) adalah
suatu prosees penumpangan sinyal informasi dengan sinyal
pembawa atau carrier , sehingga frekuensi gelombang pembawa
atau carrier berubah sesuai dengan perubahan simpangan
tegangan gelombang sinyal informasi.
Bentuk frekuensi modulasi yaitu frekuensi sinyal pembawa
divariasikan secara proposional berdasarkan amplitudo sinyal
informasi. Amplitudo sinyal pembawa tetap konstan.
FREKUENSI MODULASI (FM)
Frekuensi modulasi merupakan modulasi analog non-linier atau
disebut juga modulasi sudut. Disebut non-linier karena frekuensi
sinyal pembawa bisa berubah-ubah.
Pada modulasi ini, besarnya amplitudo sinyal informasi
mempengaruhi besarnya frekuensi pembawa tanpa mempengaruhi
besarnya amplitudo sinyal pembawa.
Rentang frekuensi FM adalah 88 MHz – 108 MHz sehingga
dikategorikan sebagai Very High Frequency (VHF), sedangkan
panjang gelombangnya dibawah 1.000 KHz sehingga jangkauan
sinyalnya tidak jauh.
FREKUENSI MODULASI (FM)
Proses modulasi frekuensi digambarkan sebagai berikut:
Spektrum sinyal FM:
FREKUENSI MODULASI (FM)
Persamaan sinyal FM dapat dituliskan sebagai berikut:
dimana:
eFM = Nilai sesaat sinyal FM
Ec = amplituda maksimum sinyal pembawa
ωc = 2π fc dengan fc adalah frekuensi sinyal pembawa
ωm = 2π fm dengan fm atau fs adalah frekuensi sinyal pemodulasi
mf = indeks modulasi frekuensi
Pada modulasi frekuensi kita mengenal istilah indeks modulasi (mf).
Indeks modulasi ini didefinisikan sebagai berikut:
FREKUENSI MODULASI (FM)
Karakter dari transmisi frekuensi modulasi (Frequency Modulation,
FM) adalah :
 Gelombang elektromagnetic tidak dapat dipantulkan dari frekuensi
modulasi sehingga jarak pancaran adalah line of sight dan terbatas
pada daya pancar.
 Ketahanan modulasi terhadap noise pada transmisi frekuensi
modulasi, sehingga kualitas sinyal informasi yang diterima jernih
seperti aslinya.
PHASE MODULASI (PM)
Phase modulasi merupakan modulasi yang menggunakan perbedaan
sudut phase dari sinyal analog untuk membedakan kedua keadaan
sinyal digital .
Pada phase modulasi ini amplitudo dan frekuensi analog adalah tetap ,
hanya yang berubah adalah sudut sinyal analognya .
Phase modulasi merupakan bentuk modulasi yang merepresentasikan
informasi sebagai variasi fase dari sinyal pembawa .
PHASE MODULASI (PM)
Dalam proses modulasi ini fase dari frekuensi gelombang pembawa
berubah-ubah sesuai dengan perubahan status sinyal informasi digital.
Sudut fase harus mempunyai acuan kepada pemancar dan penerima.
Akibatnya, sangat diperlukan stabilitas frekuensi pada pesawat
penerima.Guna memudahkan memperoleh stabilitas frekuensi pada
penerima, kadang-kadang dipakai untuk suatu teknik yang koheren
dengan Phase Shift Keying yang berbeda-beda.
PHASE MODULASI (PM)
Proses phase modulasi digambarkan sebagai berikut :
PHASE MODULASI (PM)
Persamaan phase modulasi (PM) dituliskan sebagai berikut :
Perbedaan FM & PM
FM :
 Pada frekuensi modulasi, amplitudo pembawa
konstan tetapi frekuensi akan berubah sesuai
dengan perubahan amplitudo isyarat pemodulasi.
 Jika amplitudo pemodulasi meningkat, frekuensi
pembawa akan lebih tinggi daripada frekuensi
normalnya. Jika amplitudo pemodulasi turun,
frekuensi pembawa akan lebih rendah daripada
frekuensi normalnya. Dapat juga diterapkan untuk
kondisi sebaliknya.
 Perubahan frekuensi maksimum pada saat
amplitudo pembawa maksimum disebut deviasi
frekuensi .
 Oleh karena frekuensi pembawa berubah
mengikuti amplitudo pemodulasi maka frekuensi
pembawa akan berayun di atas dan di bawah
frekuensi normal sesuai dengan frekuensi
pembawa.
 Jumlah ayunan frekuensi pembawa dalam tiap
detiknya disebut laju deviasi frekuensi.
PM :
 Pada phase modulasi, isyarat pembawa
mempunyai amplitudo tetap tetapi fasenya akan
berubah sesuai dengan amplitudo isyarat
pembawa.
 Perlu diperhatikan, jika isyarat pemodulasi
berubah-ubah secara kontinyu maka frekuensi
isyarat pembawa juga berubah-ubah sesuai
dengan laju perubahan amplitudo pemodulasi.
 Pada saat amplitudo pemodulasi menurun
dalam jangka waktu tertentu maka isyarat
pembawa akan seperti direntang sehingga akan
menimbulkan penurunan frekuensi pembawa,
begitu juga sebaliknya.
 Oleh karena pada modulasi fase juga
menghasilkan perubahan frekuensi yang sesuai
dengan perubahan amplitudo pemodulasi, maka
modulasi FM juga dapat dihasilkan dari modulasi
PM dengan suatu perlakuan tertentu.
Daftar pustaka
http://elektronika-dasar.web.id/modulasi-frekuensi-frequency-
modulation-fm/
http://iqbaludin.blogspot.co.id/2010/10/modulasi-dan-modulasi-am.html
http://infokitabersama123.blogspot.co.id/2013/08/teknik-modulasi-fasa-
pm.html
https://en.wikipedia.org/wiki/Frequency_modulation
https://fahmizaleeits.wordpress.com/tag/frequency-modulation-fm/
SEKIAN & TERIMA KASIH


More Related Content

What's hot

Telekomunikasi Analog & Digital - Slide week 5 - modulasi sudut
Telekomunikasi Analog & Digital - Slide week 5 - modulasi sudutTelekomunikasi Analog & Digital - Slide week 5 - modulasi sudut
Telekomunikasi Analog & Digital - Slide week 5 - modulasi sudutBeny Nugraha
 
Sistem Non Linear - FM dan PM
Sistem Non Linear - FM dan PMSistem Non Linear - FM dan PM
Sistem Non Linear - FM dan PM
Aditya Mudzakir
 
Dasar sistem telekomunikasi (modulasi)
Dasar sistem telekomunikasi (modulasi)Dasar sistem telekomunikasi (modulasi)
Dasar sistem telekomunikasi (modulasi)
Fathan Hakim
 
Modul 02 konsep modulasi, modulasi analog, am
Modul 02 konsep modulasi, modulasi analog, amModul 02 konsep modulasi, modulasi analog, am
Modul 02 konsep modulasi, modulasi analog, am
Furwadi Rider
 
Modulasi
ModulasiModulasi
4 modulasi
4 modulasi4 modulasi
4 modulasi
wira hasan
 
Kuliah 3-modulasi-amplitudo
Kuliah 3-modulasi-amplitudoKuliah 3-modulasi-amplitudo
Kuliah 3-modulasi-amplitudo
arinnana
 
Telekomunikasi Analog dan Digital - Slide week 13 - modulasi gabungan (hybrid)
Telekomunikasi Analog dan Digital - Slide week 13 - modulasi gabungan (hybrid)Telekomunikasi Analog dan Digital - Slide week 13 - modulasi gabungan (hybrid)
Telekomunikasi Analog dan Digital - Slide week 13 - modulasi gabungan (hybrid)Beny Nugraha
 
Pemodulasian Gelombang AM dan FM
Pemodulasian Gelombang AM dan FM Pemodulasian Gelombang AM dan FM
Pemodulasian Gelombang AM dan FM
Della Trivia Yuniar
 
Modulasi digital ASK kelompok 2
Modulasi digital ASK kelompok 2Modulasi digital ASK kelompok 2
Modulasi digital ASK kelompok 2
Risdawati Hutabarat
 
Gelombang FM dan AM
Gelombang FM dan AMGelombang FM dan AM
Gelombang FM dan AM
Polytechnic State Semarang
 
Pengertian fm dan pm
Pengertian fm dan pmPengertian fm dan pm
Pengertian fm dan pmidharagil
 
Presentasi Radio FM
Presentasi Radio FMPresentasi Radio FM
Presentasi Radio FM
Nur Fitryah
 

What's hot (18)

modulasi analog
modulasi analogmodulasi analog
modulasi analog
 
Telekomunikasi Analog & Digital - Slide week 5 - modulasi sudut
Telekomunikasi Analog & Digital - Slide week 5 - modulasi sudutTelekomunikasi Analog & Digital - Slide week 5 - modulasi sudut
Telekomunikasi Analog & Digital - Slide week 5 - modulasi sudut
 
Sistem Non Linear - FM dan PM
Sistem Non Linear - FM dan PMSistem Non Linear - FM dan PM
Sistem Non Linear - FM dan PM
 
Dasar sistem telekomunikasi (modulasi)
Dasar sistem telekomunikasi (modulasi)Dasar sistem telekomunikasi (modulasi)
Dasar sistem telekomunikasi (modulasi)
 
Modul 02 konsep modulasi, modulasi analog, am
Modul 02 konsep modulasi, modulasi analog, amModul 02 konsep modulasi, modulasi analog, am
Modul 02 konsep modulasi, modulasi analog, am
 
Modulasi
ModulasiModulasi
Modulasi
 
4 modulasi
4 modulasi4 modulasi
4 modulasi
 
Kuliah 3-modulasi-amplitudo
Kuliah 3-modulasi-amplitudoKuliah 3-modulasi-amplitudo
Kuliah 3-modulasi-amplitudo
 
Telekomunikasi Analog dan Digital - Slide week 13 - modulasi gabungan (hybrid)
Telekomunikasi Analog dan Digital - Slide week 13 - modulasi gabungan (hybrid)Telekomunikasi Analog dan Digital - Slide week 13 - modulasi gabungan (hybrid)
Telekomunikasi Analog dan Digital - Slide week 13 - modulasi gabungan (hybrid)
 
Pemodulasian Gelombang AM dan FM
Pemodulasian Gelombang AM dan FM Pemodulasian Gelombang AM dan FM
Pemodulasian Gelombang AM dan FM
 
Modulasi persentasi
Modulasi persentasiModulasi persentasi
Modulasi persentasi
 
Modulasi digital ASK kelompok 2
Modulasi digital ASK kelompok 2Modulasi digital ASK kelompok 2
Modulasi digital ASK kelompok 2
 
Prinsip
PrinsipPrinsip
Prinsip
 
Modulasi
ModulasiModulasi
Modulasi
 
Gelombang FM dan AM
Gelombang FM dan AMGelombang FM dan AM
Gelombang FM dan AM
 
Pengertian fm dan pm
Pengertian fm dan pmPengertian fm dan pm
Pengertian fm dan pm
 
Presentasi Radio FM
Presentasi Radio FMPresentasi Radio FM
Presentasi Radio FM
 
Siskom (modulasi amplitudo)
Siskom (modulasi amplitudo)Siskom (modulasi amplitudo)
Siskom (modulasi amplitudo)
 

Viewers also liked

U.S. Mineral Wool Market. Analysis And Forecast to 2020
U.S. Mineral Wool Market. Analysis And Forecast to 2020U.S. Mineral Wool Market. Analysis And Forecast to 2020
U.S. Mineral Wool Market. Analysis And Forecast to 2020
IndexBox Marketing
 
Modulator & demodulator
Modulator & demodulatorModulator & demodulator
Modulator & demodulator
sigitpurnama12
 
La tolerancia (vi unidad)
La tolerancia (vi unidad) La tolerancia (vi unidad)
La tolerancia (vi unidad)
Luis Miguel Galiano Velasquez
 
Insite formation medialille 2016 - v1
Insite   formation medialille 2016 - v1Insite   formation medialille 2016 - v1
Insite formation medialille 2016 - v1
Véronique Lefebvre
 
La oferta y la demanda
La oferta y la demandaLa oferta y la demanda
La oferta y la demanda
KAtiRojChu
 
Case Study: How SEM Increased Direct Sales and Web Traffic in a Crowded Marke...
Case Study: How SEM Increased Direct Sales and Web Traffic in a Crowded Marke...Case Study: How SEM Increased Direct Sales and Web Traffic in a Crowded Marke...
Case Study: How SEM Increased Direct Sales and Web Traffic in a Crowded Marke...
Online Marketing Summit
 
Dime ii. formato de plan de area de matemáticas 2015. socioformación y anterior
Dime ii. formato de plan de area de matemáticas 2015.  socioformación y anteriorDime ii. formato de plan de area de matemáticas 2015.  socioformación y anterior
Dime ii. formato de plan de area de matemáticas 2015. socioformación y anterior
jhomaro
 
SMARTSistas Web Design Presentation
SMARTSistas Web Design PresentationSMARTSistas Web Design Presentation
SMARTSistas Web Design Presentation
Brenna Mickey
 
La puntualidad tercero
La puntualidad terceroLa puntualidad tercero
La puntualidad tercero
Luis Miguel Galiano Velasquez
 
Inteligencias múltiples (viii unidad)
Inteligencias múltiples (viii unidad)Inteligencias múltiples (viii unidad)
Inteligencias múltiples (viii unidad)
Luis Miguel Galiano Velasquez
 
U.S. Organic Coffee Market. Analysis and Forecast To 2025
U.S. Organic Coffee Market. Analysis and Forecast To 2025U.S. Organic Coffee Market. Analysis and Forecast To 2025
U.S. Organic Coffee Market. Analysis and Forecast To 2025
IndexBox Marketing
 
U.S. Organic Corn Market. Analysis and Forecast To 2025
U.S. Organic Corn Market. Analysis and Forecast To 2025U.S. Organic Corn Market. Analysis and Forecast To 2025
U.S. Organic Corn Market. Analysis and Forecast To 2025
IndexBox Marketing
 

Viewers also liked (13)

Diploma CEM
Diploma CEMDiploma CEM
Diploma CEM
 
U.S. Mineral Wool Market. Analysis And Forecast to 2020
U.S. Mineral Wool Market. Analysis And Forecast to 2020U.S. Mineral Wool Market. Analysis And Forecast to 2020
U.S. Mineral Wool Market. Analysis And Forecast to 2020
 
Modulator & demodulator
Modulator & demodulatorModulator & demodulator
Modulator & demodulator
 
La tolerancia (vi unidad)
La tolerancia (vi unidad) La tolerancia (vi unidad)
La tolerancia (vi unidad)
 
Insite formation medialille 2016 - v1
Insite   formation medialille 2016 - v1Insite   formation medialille 2016 - v1
Insite formation medialille 2016 - v1
 
La oferta y la demanda
La oferta y la demandaLa oferta y la demanda
La oferta y la demanda
 
Case Study: How SEM Increased Direct Sales and Web Traffic in a Crowded Marke...
Case Study: How SEM Increased Direct Sales and Web Traffic in a Crowded Marke...Case Study: How SEM Increased Direct Sales and Web Traffic in a Crowded Marke...
Case Study: How SEM Increased Direct Sales and Web Traffic in a Crowded Marke...
 
Dime ii. formato de plan de area de matemáticas 2015. socioformación y anterior
Dime ii. formato de plan de area de matemáticas 2015.  socioformación y anteriorDime ii. formato de plan de area de matemáticas 2015.  socioformación y anterior
Dime ii. formato de plan de area de matemáticas 2015. socioformación y anterior
 
SMARTSistas Web Design Presentation
SMARTSistas Web Design PresentationSMARTSistas Web Design Presentation
SMARTSistas Web Design Presentation
 
La puntualidad tercero
La puntualidad terceroLa puntualidad tercero
La puntualidad tercero
 
Inteligencias múltiples (viii unidad)
Inteligencias múltiples (viii unidad)Inteligencias múltiples (viii unidad)
Inteligencias múltiples (viii unidad)
 
U.S. Organic Coffee Market. Analysis and Forecast To 2025
U.S. Organic Coffee Market. Analysis and Forecast To 2025U.S. Organic Coffee Market. Analysis and Forecast To 2025
U.S. Organic Coffee Market. Analysis and Forecast To 2025
 
U.S. Organic Corn Market. Analysis and Forecast To 2025
U.S. Organic Corn Market. Analysis and Forecast To 2025U.S. Organic Corn Market. Analysis and Forecast To 2025
U.S. Organic Corn Market. Analysis and Forecast To 2025
 

Similar to Sistem non linear fm dan am (1410501019)

Pengertian PM dan FM
Pengertian PM dan FMPengertian PM dan FM
Pengertian PM dan FM
Rizki Nugroho
 
Pengertian FM dan PM
Pengertian FM dan PMPengertian FM dan PM
Pengertian FM dan PM
idharagil
 
Tugas mandiri sistem non linear
Tugas mandiri sistem non linearTugas mandiri sistem non linear
Tugas mandiri sistem non linear
Windhu Legowo
 
Materi Amplitude Modulation (AM)
Materi Amplitude Modulation (AM) Materi Amplitude Modulation (AM)
Materi Amplitude Modulation (AM)
Ferdi Dirgantara
 
Tugas non linear 2 modulasi frekuensi dan modulasi phase
Tugas non linear 2 modulasi frekuensi dan modulasi phaseTugas non linear 2 modulasi frekuensi dan modulasi phase
Tugas non linear 2 modulasi frekuensi dan modulasi phase
melaniahmad
 
ppt komdat.pptx
ppt komdat.pptxppt komdat.pptx
ppt komdat.pptx
YudhaLalong
 
bab 2.pdf
bab 2.pdfbab 2.pdf
bab 2.pdf
RizaJr
 
Percobaan Modulasi Frequensi
Percobaan Modulasi FrequensiPercobaan Modulasi Frequensi
Percobaan Modulasi Frequensi
Polytechnic State Semarang
 
Telekomunikasi Analog & Digital - Slide week 4 - modulasi amplitudo
Telekomunikasi Analog & Digital - Slide week 4 - modulasi amplitudoTelekomunikasi Analog & Digital - Slide week 4 - modulasi amplitudo
Telekomunikasi Analog & Digital - Slide week 4 - modulasi amplitudoBeny Nugraha
 
Il agus sistem radio
Il agus sistem radioIl agus sistem radio
Il agus sistem radio
agus saefudin
 
Modulasi frekuensi dan modulasi phase (fm dan pm)
Modulasi frekuensi dan modulasi phase (fm dan pm)Modulasi frekuensi dan modulasi phase (fm dan pm)
Modulasi frekuensi dan modulasi phase (fm dan pm)
Ishardi Nassogi
 
sebutkan perbedaan sistem modulasi am dan fm(1).pptx
sebutkan perbedaan sistem modulasi am dan fm(1).pptxsebutkan perbedaan sistem modulasi am dan fm(1).pptx
sebutkan perbedaan sistem modulasi am dan fm(1).pptx
Zulkarnain619989
 
Bab vi sistem radio dan reproduksi suara1
Bab vi  sistem radio dan reproduksi suara1Bab vi  sistem radio dan reproduksi suara1
Bab vi sistem radio dan reproduksi suara1
Ardhi Elka
 
Satellite transmission - Wawas Ihsan P
Satellite transmission - Wawas Ihsan PSatellite transmission - Wawas Ihsan P
Satellite transmission - Wawas Ihsan PWawas P
 
Modulasi
ModulasiModulasi
Modulasi
Hide Maru
 

Similar to Sistem non linear fm dan am (1410501019) (19)

Pengertian PM dan FM
Pengertian PM dan FMPengertian PM dan FM
Pengertian PM dan FM
 
Pengertian FM dan PM
Pengertian FM dan PMPengertian FM dan PM
Pengertian FM dan PM
 
Tugas mandiri sistem non linear
Tugas mandiri sistem non linearTugas mandiri sistem non linear
Tugas mandiri sistem non linear
 
Materi Amplitude Modulation (AM)
Materi Amplitude Modulation (AM) Materi Amplitude Modulation (AM)
Materi Amplitude Modulation (AM)
 
Tugas non linear 2 modulasi frekuensi dan modulasi phase
Tugas non linear 2 modulasi frekuensi dan modulasi phaseTugas non linear 2 modulasi frekuensi dan modulasi phase
Tugas non linear 2 modulasi frekuensi dan modulasi phase
 
ppt komdat.pptx
ppt komdat.pptxppt komdat.pptx
ppt komdat.pptx
 
bab 2.pdf
bab 2.pdfbab 2.pdf
bab 2.pdf
 
Percobaan Modulasi Frequensi
Percobaan Modulasi FrequensiPercobaan Modulasi Frequensi
Percobaan Modulasi Frequensi
 
Telekomunikasi Analog & Digital - Slide week 4 - modulasi amplitudo
Telekomunikasi Analog & Digital - Slide week 4 - modulasi amplitudoTelekomunikasi Analog & Digital - Slide week 4 - modulasi amplitudo
Telekomunikasi Analog & Digital - Slide week 4 - modulasi amplitudo
 
Il agus sistem radio
Il agus sistem radioIl agus sistem radio
Il agus sistem radio
 
Modulasi frekuensi dan modulasi phase (fm dan pm)
Modulasi frekuensi dan modulasi phase (fm dan pm)Modulasi frekuensi dan modulasi phase (fm dan pm)
Modulasi frekuensi dan modulasi phase (fm dan pm)
 
sebutkan perbedaan sistem modulasi am dan fm(1).pptx
sebutkan perbedaan sistem modulasi am dan fm(1).pptxsebutkan perbedaan sistem modulasi am dan fm(1).pptx
sebutkan perbedaan sistem modulasi am dan fm(1).pptx
 
Bab vi sistem radio dan reproduksi suara1
Bab vi  sistem radio dan reproduksi suara1Bab vi  sistem radio dan reproduksi suara1
Bab vi sistem radio dan reproduksi suara1
 
Teknik radio
Teknik radioTeknik radio
Teknik radio
 
Bab iv produksi sinyal audio
Bab iv produksi sinyal audioBab iv produksi sinyal audio
Bab iv produksi sinyal audio
 
Jenis
JenisJenis
Jenis
 
Satellite transmission - Wawas Ihsan P
Satellite transmission - Wawas Ihsan PSatellite transmission - Wawas Ihsan P
Satellite transmission - Wawas Ihsan P
 
IS1323 08-Modulasi
IS1323   08-ModulasiIS1323   08-Modulasi
IS1323 08-Modulasi
 
Modulasi
ModulasiModulasi
Modulasi
 

More from Aprilia Ningsih

disket , harddisk , dan cdrom
disket , harddisk , dan cdromdisket , harddisk , dan cdrom
disket , harddisk , dan cdrom
Aprilia Ningsih
 
penguat dan op amp
penguat dan op amppenguat dan op amp
penguat dan op amp
Aprilia Ningsih
 
linear regresi
linear regresi linear regresi
linear regresi
Aprilia Ningsih
 
stabilitas lypunov
stabilitas lypunovstabilitas lypunov
stabilitas lypunov
Aprilia Ningsih
 
Revisi tugas sistem mikroprosesor 01
Revisi tugas sistem mikroprosesor 01Revisi tugas sistem mikroprosesor 01
Revisi tugas sistem mikroprosesor 01
Aprilia Ningsih
 
Tugas1 sistem.mikroprosesor(aprilia 1410501019)
Tugas1 sistem.mikroprosesor(aprilia 1410501019)Tugas1 sistem.mikroprosesor(aprilia 1410501019)
Tugas1 sistem.mikroprosesor(aprilia 1410501019)
Aprilia Ningsih
 
Tugas mi04 aprilia
Tugas mi04 apriliaTugas mi04 aprilia
Tugas mi04 aprilia
Aprilia Ningsih
 

More from Aprilia Ningsih (8)

disket , harddisk , dan cdrom
disket , harddisk , dan cdromdisket , harddisk , dan cdrom
disket , harddisk , dan cdrom
 
penguat dan op amp
penguat dan op amppenguat dan op amp
penguat dan op amp
 
linear regresi
linear regresi linear regresi
linear regresi
 
stabilitas lypunov
stabilitas lypunovstabilitas lypunov
stabilitas lypunov
 
Revisi tugas sistem mikroprosesor 01
Revisi tugas sistem mikroprosesor 01Revisi tugas sistem mikroprosesor 01
Revisi tugas sistem mikroprosesor 01
 
Tugas1 sistem.mikroprosesor(aprilia 1410501019)
Tugas1 sistem.mikroprosesor(aprilia 1410501019)Tugas1 sistem.mikroprosesor(aprilia 1410501019)
Tugas1 sistem.mikroprosesor(aprilia 1410501019)
 
Tugas mi04 aprilia
Tugas mi04 apriliaTugas mi04 aprilia
Tugas mi04 aprilia
 
Tugas mi04 aprilia
Tugas mi04 apriliaTugas mi04 aprilia
Tugas mi04 aprilia
 

Recently uploaded

Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
Tata Naipospos
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMKModul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
WinaldiSatria
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
solihin kadar
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
GuneriHollyIrda
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptxALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
rusinaharva1
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
SholahuddinAslam
 
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdfObservasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
andikuswandi67
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 

Recently uploaded (20)

Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMKModul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptxALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
 
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdfObservasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 

Sistem non linear fm dan am (1410501019)

  • 1. FREKUENSI MODULASI & PHASE MODULASI Disusun: Aprilia Fatma Ningsih (1410501019) Teknik Elektro Universitas Tidar Pembimbing : R. Suryoto Edy Raharjo ,S.T,M.Eng
  • 2. OUTLINE  Frekuensi Modulasi (FM)  Phase Modulasi (PM)  Perbandingan FM & PM
  • 3. FREKUENSI MODULASI (FM) Frekuensi Modulasi atau frequency modulation (FM) adalah suatu prosees penumpangan sinyal informasi dengan sinyal pembawa atau carrier , sehingga frekuensi gelombang pembawa atau carrier berubah sesuai dengan perubahan simpangan tegangan gelombang sinyal informasi. Bentuk frekuensi modulasi yaitu frekuensi sinyal pembawa divariasikan secara proposional berdasarkan amplitudo sinyal informasi. Amplitudo sinyal pembawa tetap konstan.
  • 4. FREKUENSI MODULASI (FM) Frekuensi modulasi merupakan modulasi analog non-linier atau disebut juga modulasi sudut. Disebut non-linier karena frekuensi sinyal pembawa bisa berubah-ubah. Pada modulasi ini, besarnya amplitudo sinyal informasi mempengaruhi besarnya frekuensi pembawa tanpa mempengaruhi besarnya amplitudo sinyal pembawa. Rentang frekuensi FM adalah 88 MHz – 108 MHz sehingga dikategorikan sebagai Very High Frequency (VHF), sedangkan panjang gelombangnya dibawah 1.000 KHz sehingga jangkauan sinyalnya tidak jauh.
  • 5. FREKUENSI MODULASI (FM) Proses modulasi frekuensi digambarkan sebagai berikut: Spektrum sinyal FM:
  • 6. FREKUENSI MODULASI (FM) Persamaan sinyal FM dapat dituliskan sebagai berikut: dimana: eFM = Nilai sesaat sinyal FM Ec = amplituda maksimum sinyal pembawa ωc = 2π fc dengan fc adalah frekuensi sinyal pembawa ωm = 2π fm dengan fm atau fs adalah frekuensi sinyal pemodulasi mf = indeks modulasi frekuensi Pada modulasi frekuensi kita mengenal istilah indeks modulasi (mf). Indeks modulasi ini didefinisikan sebagai berikut:
  • 7. FREKUENSI MODULASI (FM) Karakter dari transmisi frekuensi modulasi (Frequency Modulation, FM) adalah :  Gelombang elektromagnetic tidak dapat dipantulkan dari frekuensi modulasi sehingga jarak pancaran adalah line of sight dan terbatas pada daya pancar.  Ketahanan modulasi terhadap noise pada transmisi frekuensi modulasi, sehingga kualitas sinyal informasi yang diterima jernih seperti aslinya.
  • 8. PHASE MODULASI (PM) Phase modulasi merupakan modulasi yang menggunakan perbedaan sudut phase dari sinyal analog untuk membedakan kedua keadaan sinyal digital . Pada phase modulasi ini amplitudo dan frekuensi analog adalah tetap , hanya yang berubah adalah sudut sinyal analognya . Phase modulasi merupakan bentuk modulasi yang merepresentasikan informasi sebagai variasi fase dari sinyal pembawa .
  • 9. PHASE MODULASI (PM) Dalam proses modulasi ini fase dari frekuensi gelombang pembawa berubah-ubah sesuai dengan perubahan status sinyal informasi digital. Sudut fase harus mempunyai acuan kepada pemancar dan penerima. Akibatnya, sangat diperlukan stabilitas frekuensi pada pesawat penerima.Guna memudahkan memperoleh stabilitas frekuensi pada penerima, kadang-kadang dipakai untuk suatu teknik yang koheren dengan Phase Shift Keying yang berbeda-beda.
  • 10. PHASE MODULASI (PM) Proses phase modulasi digambarkan sebagai berikut :
  • 11. PHASE MODULASI (PM) Persamaan phase modulasi (PM) dituliskan sebagai berikut :
  • 12. Perbedaan FM & PM FM :  Pada frekuensi modulasi, amplitudo pembawa konstan tetapi frekuensi akan berubah sesuai dengan perubahan amplitudo isyarat pemodulasi.  Jika amplitudo pemodulasi meningkat, frekuensi pembawa akan lebih tinggi daripada frekuensi normalnya. Jika amplitudo pemodulasi turun, frekuensi pembawa akan lebih rendah daripada frekuensi normalnya. Dapat juga diterapkan untuk kondisi sebaliknya.  Perubahan frekuensi maksimum pada saat amplitudo pembawa maksimum disebut deviasi frekuensi .  Oleh karena frekuensi pembawa berubah mengikuti amplitudo pemodulasi maka frekuensi pembawa akan berayun di atas dan di bawah frekuensi normal sesuai dengan frekuensi pembawa.  Jumlah ayunan frekuensi pembawa dalam tiap detiknya disebut laju deviasi frekuensi. PM :  Pada phase modulasi, isyarat pembawa mempunyai amplitudo tetap tetapi fasenya akan berubah sesuai dengan amplitudo isyarat pembawa.  Perlu diperhatikan, jika isyarat pemodulasi berubah-ubah secara kontinyu maka frekuensi isyarat pembawa juga berubah-ubah sesuai dengan laju perubahan amplitudo pemodulasi.  Pada saat amplitudo pemodulasi menurun dalam jangka waktu tertentu maka isyarat pembawa akan seperti direntang sehingga akan menimbulkan penurunan frekuensi pembawa, begitu juga sebaliknya.  Oleh karena pada modulasi fase juga menghasilkan perubahan frekuensi yang sesuai dengan perubahan amplitudo pemodulasi, maka modulasi FM juga dapat dihasilkan dari modulasi PM dengan suatu perlakuan tertentu.
  • 14. SEKIAN & TERIMA KASIH 